Couple Garden Guide

9
COUPLE GARDEN Ingin mencari tempat kencan yang pas untuk berdua? Kamu bisa menggunakan fitur yang satu ini untuk “kencan rahasia” dengan pasangan kamu ^^ yuk mengenal apa itu couple garden ^^ Couple garden adalah fitur untuk pasangan yang sudah menikah ; bisa dibilang, fitur ini adalah fitur yang akan memperhangat hubungan kamu dengan pasangan kamu, karena dalam mengurus kebunnya, paling asyik jika dilakukan berdua. Kapan lagi ngobrol bersama pasangan sambil bersantai menyiram bunga hingga mekar. Sebelum kamu dapat membuka couple garden, maka kamu harus memiliki couple dan melakukan wedding dengan couple kamu, baru kamu akan dapat mengakses couple garden. Tampilan Lobby Berikut ini adalah tampilan yang akan kamu temui di lobby audition town. Lihat gambar rumah kaca berwarna hijau yang menyala!! Itu adalah couple garden kamu. Jika kamu melakukan klik, maka kamu akan masuk ke dalam fitur couple garden. Kamu juga bisa melakukan klik pada icon berbentuk tumbuhan di atas untuk masuk ke dalam couple garden , lihat gambar berikut: Kalau sudah masuk, yuk kita lihat ada apa saja di dalam couple garden kamu~ Tampilan Dasar Couple Garden Ini adalah tampilan dasar dari couple garden :

description

audition couple garden guide

Transcript of Couple Garden Guide

COUPLE GARDEN

Ingin mencari tempat kencan yang pas untuk berdua? Kamu bisa menggunakan fitur yang satu ini untuk kencan rahasia dengan pasangan kamu ^^ yuk mengenal apa itu couple garden ^^

Couple garden adalah fitur untuk pasangan yang sudah menikah ; bisa dibilang, fitur ini adalah fitur yang akan memperhangat hubungan kamu dengan pasangan kamu, karena dalam mengurus kebunnya, paling asyik jika dilakukan berdua. Kapan lagi ngobrol bersama pasangan sambil bersantai menyiram bunga hingga mekar.

Sebelum kamu dapat membuka couple garden, maka kamu harus memiliki couple dan melakukan wedding dengan couple kamu, baru kamu akan dapat mengakses couple garden.

Tampilan Lobby

Berikut ini adalah tampilan yang akan kamu temui di lobby audition town.

Lihat gambar rumah kaca berwarna hijau yang menyala!! Itu adalah couple garden kamu. Jika kamu melakukan klik, maka kamu akan masuk ke dalam fitur couple garden.

Kamu juga bisa melakukan klik pada icon berbentuk tumbuhan di atas untuk masuk ke dalam couple garden , lihat gambar berikut:

Kalau sudah masuk, yuk kita lihat ada apa saja di dalam couple garden kamu~

Tampilan Dasar Couple Garden

Ini adalah tampilan dasar dari couple garden :

No.Nama GUIKeterangan

1AvatarSama halnya seperti avatar kamu di mall, ini menunjukkan avatar apa yang sedang kamu kenakan saat ini,

Karakter male, akan berdiri di sebelah kiri, sedangkan untuk karakter female, akan berdiri di sebelah kanan.

2MenuIsinya adalah Action yang dapat kamu pilih saat akan berkebun.

3ShopAdalah toko yang berfungsi sebagai tempat menjual kebutuhkan kamu saat berkebun, seperti bibit, aksesoris, dan item pengaturan yang digunakan untuk berkebun.

4My ItemAdalah fitur yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan kamu.

5Information windowMenunjukkan jumlah hadiah yang sudah kamu dapat, terdiri atas 3 icon : icon kado ( untuk hadiah) , icon topi (untuk couple point), icon kantung (untuk den).

catatan : jika couple point kamu penuh, maka icon topi akan berubah menjadi hadiah barang

6Ranking InfoFitur yang berfungsi memberitahukan jumlah couple garden point kamu saat ini.

7Chatting windowFitur yang berfungsi untuk chatting.

8Plant areaArea yang ditujukkan untuk berkebun, dapat kamu isi dengan bibit, maupun dengan aksesoris yang dijual di shop.

9Attention NumberFitur yang menunjukkan jumlah kunjungan yang diterima dari orang lain.

10ShortcutFitur yang berisi shortcut, yang dapat membantu kamu untuk pindah ke fitur lain dalam waktu yang lebih singkat.

Aktivitas dalam Couple GardenIngin tahu, bisa melakukan apa saja di dalam couple garden? Yuk simak petunjuk berikut :1. Menanam Pada bagian ini, kamu dapat menanam bibit yang ada, sesuai dengan yang kamu inginkan. Bibit dapat kamu beli pada Shop dan dapat kamu pergunakan dari menu My items.Untuk memulai menanam, klik icon Seeds pada panel menu yang disediakan, dan kamu akan langsung masuk ke dalam menu untuk pemilihan bibit.Klik menu Tanam, atau manu dengan gambar bibit untuk menanam bibit. saat ini sudah tersedia 26 bibit yang bisa kamu tanam.2. Memindahkan Tumbuhan atau Aksesoris (Transplant) Pada bagian ini, kamu dapat melakukan setting letak pada tumbuhan ataupun pada aksesoris yang kamu miliki. Menu ini akan kamu gunakan jika kamu menanam pada lokasi yang salah.3. Memanen (Harvest) Menu ini digunakan jika bunga yang kamu tanam sudah dewasa, atau jika kamu ingin menyingkirkan bunga tertentu dari kebun kamu.4. Menyiram Menu ini digunakan untuk menyiram tanaman kamu. Biasanya durasi antar penyiraman, dilakukan dalam waktu kurang lebih 1 jam sekali.

5. Memupuk Menu ini digunakan untuk memupuk tanaman kamu. Biasanya kegiatan memupuk dilakukan dalam waktu 24 jam sekali.6. Menghilangkan hama Menu ini digunakan untuk menghilangkan hama. Dalam couple garden, hama yang dimaksud dalam bentuk cacing atau ulat, yang harus segera dipukul dengan palu pestisida.7. Menyapu tumbuhan Menu ini digunakan untuk menyapu tanaman kamu. Menyapu juga dapat dilakukan sejam sekali, dan biasanya hampir bersamaan dengan waktu menyiram. 8. Memberi vitamin Menu ini digunakan untuk memberi vitamin, yang akan mempertahankan kondisi tanaman kamu agar tetap baik selama 168 jam.9. Menghidupkan kembali tanaman yang sudah layu (Revive) Menu ini digunakan untuk menghidupkan tanaman kamu yang sudah layu. Layu yang dimaksud di sini adalah, tanaman tersebut sudah mati.10. Melakukan setting Menu ini digunakan untuk membeli aneka aksesoris yang dapat mempercantik tanaman kamu.

11. Menghapus dekorasi yang tidak diperlukan Menu ini digunakan untuk menghapus aksesoris tertentu yang tidak kamu gunakan lagi pada kebunmu.Catatan : aksesoris yang dihapus tidak akan dapat digunakan kembali.-Team Audition AyoDance-Bibit dan BungaBerikut ini adalah keterangan singkat mengenai bunga yang akan muncul dari bibit yang kamu tanam. Ketika kamu melakukan klik pada menu Tanam maka kamu akan langsung masuk ke bagian bibit yang bisa kamu tanam .ingin tahu bibit yang kamu tanam akan menjadi bunga apa? Yuk simak tabel berikut ini : No.Nama BibitGambar BibitTahap ke 4- Dewasa

1Krisan Kuning

2Krisan Oranye

3Geranium Emas

4Geranium Hijau

5Violet

6Emerald Lily

7Peony Pink

8Peony Oranye

9Mawar Merah

10Mawar Biru

11Pink Lace

12Gold Lace

13Kamelia Emas

14Kamelia Pink

15Pansy Oranye

16Pansy Ungu

17Anggrek Pink

18Anggrek Biru

19Kembang Sepatu Pink

20Kembang Sepatu Biru

21Primrose Oranye

22Primrose Biru

23Butter Popcorn Flower

24Cherry Popcorn Flower

25Poinsettia Merah

26Poinsettia Emas

27SnowFlake Magnolia

28Chick Magnolia

29Tulip Peach

30Tulip Ungu

-Team Audition AyoDance-Item Expansion dan Den MoleMerasa kurang puas dengan slot untuk menanam bunga yang ada saat ini? Kamu bisa membeli item expansion kebun couple garden ^^Terdapat 2 tahap untuk ekspansi kebun kamu. Jadi, jika kamu ingin membeli item perluasan, harap perhatikan yah, item tersebut terdiri atas 2 tahap ^^

Berikut adalah item expansion ( perluasan) kebun yang dapat kamu beliNama ItemGambar ItemPreview

Couple Garden Expansion 1

Couple Garden Expansion 2

selain perluasan, kamu juga bisa membeli item den mole yang dapat membantu kamu mengambil hadiah den di kebun kamu.

-Team Audition AyoDance-AksesorisKamu juga bisa mendandani kebun kamu agar kebun kamu makin cantik dengan aksesoris yang tersedia di menu Shop ^^ terdapat puluhan aksesoris yang dapat kamu beli, baik itu aksesoris den, ataupun aksesoris cash. Berikut ini adalah beberapa contoh aksesoris yang dapat kamu beli.

HadiahTidak hanya bisa mempercantik kebun, dan melakukan chatting dengan pasangan kamu saja. Kamu bisa mendapatkan beragam hadiah yang bisa kamu dapatkan jika kamu merawat bibit yang kamu tanam hingga dewasa, mulai dari den, avatar den / cash, hingga couple point!!Jadi, tunggu apalagi? Ayo segera cari pasangan, dan mulailah merawat kebun bersama dengan pasangan kamu. Ayo, memupuk cinta dan persahabatan hanya di Couple Garden @ AyoDance!!