CONTOH SURAT LAMARAN - kab-limapuluhkota.kpu.go.id · CONTOH SURAT LAMARAN Tanjung Pati, Maret 2019...

4

Transcript of CONTOH SURAT LAMARAN - kab-limapuluhkota.kpu.go.id · CONTOH SURAT LAMARAN Tanjung Pati, Maret 2019...

Page 1: CONTOH SURAT LAMARAN - kab-limapuluhkota.kpu.go.id · CONTOH SURAT LAMARAN Tanjung Pati, Maret 2019 Kepada YTH. Bapak Sekretaris KPU Kabupaten Lima Puluh Kota di- Tanjung Pati Hal
Page 2: CONTOH SURAT LAMARAN - kab-limapuluhkota.kpu.go.id · CONTOH SURAT LAMARAN Tanjung Pati, Maret 2019 Kepada YTH. Bapak Sekretaris KPU Kabupaten Lima Puluh Kota di- Tanjung Pati Hal
Page 3: CONTOH SURAT LAMARAN - kab-limapuluhkota.kpu.go.id · CONTOH SURAT LAMARAN Tanjung Pati, Maret 2019 Kepada YTH. Bapak Sekretaris KPU Kabupaten Lima Puluh Kota di- Tanjung Pati Hal

CONTOH SURAT LAMARAN

Tanjung Pati, Maret 2019 Kepada YTH. Bapak Sekretaris KPU Kabupaten Lima Puluh Kota di- Tanjung Pati

Hal : Permohonan sebgai Tenaga Pendukung Operator SITUNG Dengan hormat, Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Jenis Kelamin : Tempat/Tgl. Lahir : Alamat : E-Mail : No. Telp/HP/WA : Bersama ini saya mengajukan Surat Permohonan Pekerjaan sebagai tenaga pendukung Operator SITUNG (Sistem Pehitungan Suara) pada pelaksanaan Pemilihan Umum tahun 2019 di Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Lima Puluh Kota. Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan persyaratan sebagai berikut :

1. Surat Permohonan 2. Fotocopy KTP- EL 3. Pas foto 3x4 sebanyak 1 (satu) lembar 4. Foto copy ijazah terakhir 5. Surat Penyataan :

a. Tidak pernah menjadi anggota partai politik b. Sehat jasmani dan rohani c. Siap kerja penuh waktu

6. Lainnya………… Demikian surat permohonan pekerjaan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dengan harapan saya dapat diterima sebgai tenaga pendukung operator SITUNG di Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Lima Puluh Kota.

Hormat saya

…………………..

Page 4: CONTOH SURAT LAMARAN - kab-limapuluhkota.kpu.go.id · CONTOH SURAT LAMARAN Tanjung Pati, Maret 2019 Kepada YTH. Bapak Sekretaris KPU Kabupaten Lima Puluh Kota di- Tanjung Pati Hal

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama :..............................................................................................................

Jenis Kelamin : .............................................................................................................

Tempat Tgl. Lahir/ Usia : ............................................................/.........................................tahun

Pekerjaan/ Jabatan : ...................................................................................................................

Alamat : ...................................................................................................................

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa saya sebagai calon Tenaga Pendukung Operator

SITUNG KPU Kabupaten Lima Puluh Kota :

1. Setia kepada Pancasila sebagai Dasar Negara, Undang-Undang Dasar Republik

Indonesia Tahun 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia, Bhineka Tunggal Ika

dan Cita-Cita Proklamasi 17 Agustus 1945;

2. Bersedia bekerja penuh waktu;

3. Tidak pernah menjadi anggota partai politik;

4. Memiliki komitmen dan tanggungjawab terhadap pekerjaan;

5. Sehat jasmani dan rohani.

Demikian serat pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat digunakan

sebagai bukti pemenuhan syarat calon tenaga pendukung operator SITUNG Kabupaten

Lima Puluh Kota.

....................,..................................

Yang membuat pernyataan, (......................................................)

Materai

6000