Contoh proposal kegiatan gabrielle
-
Author
linkherz -
Category
Small Business & Entrepreneurship
-
view
192 -
download
4
Embed Size (px)
Transcript of Contoh proposal kegiatan gabrielle
PROPOSAL REUNI ALUMNI 1988
PROPOSALREUNI KELAS AKSELERASIANGKATAN PERTAMA, KEDUA, KETIGA, DAN KEEMPATSMAN 1 BOYOLANGUPENDAHULUANPada saat masih menjadi pelajar SMA Negeri 1 Boyolangu, banyak suka duka yang dialami bersama-sama. Kenangan masa lalu sayang untuk dilupakan begitu saja karena begitu indah. Lebih dari itu, masa lalu merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan kita saat ini. Selalu ada kerinduan di dalam diri untuk bisa kembali bersama dengan sahabat-sahabat tercinta karena tanpa disadari merekalah dahulu yang memotivasi hidup kita. Selama lebih kurang dua tahun, waktu yang tidak singkat ini tentu telah banyak perubahan yang terjadi dalam hidup kita, namun satu yang tidak akan pernah berubah adalah persahabatan. Persahabatan itu saling peduli dan tidak mengenal perbedaan. Kepedulian tanpa memandang perbedaan merupakan dasar untuk menjalin persahabatan agar tetap abadi serta jalan untuk mewujudkan cita-cita.Untuk itu kami bermaksud untuk mengadakan suatu reuni. Reuni ini dilaksanakan untuk temu kangen dan meningkatkan rasa persaudaraan kita dan menjalin kembali Silahturahmi. Reuni ini hendaknya dijadikan momentum untuk saling mengakrabkan kembali yang sudah atau bahkan telah luntur akibat tidak pernah bertemu dalam waktu sekian lama. Reuni ini selain sebagai forum temu kangen, juga akan menambah koneksi dengan angkatan lain yang mungkin belum pernah bertemu.Reuni Alumni Akselerasi Seluruh AngkatanA. Judul ProposalAkselerasi Kembali Berkumpul,Menjalin Persaudaraan danMenciptakan Rasa KepedulianTema KegiatanSetelah beberapa tahun berpisah, tidak saling bertemu dan bertegur sapa, dan saat hasrat berkumpul itu sangat mungkin terjadi, maka kami akselerasi Angkatan 4 mengakomodasi keinginan semua anggota alumni akselerasi, untuk kembali berkumpul, bernostalgia masa lalu, menjalin Persaudaraan dalam Kerangka membentuk Keluarga Besar Alumni Akselerasi Seluruh Angkatan SMAN 1 BoyolanguB. Latar Belakang Bernostalgia dan menyambung kembali tali silaturahmi yang beberapa tahun lalu pernah terjalin. Membuka ruang untuk saling berbagi, bekerjasama, dan membantu satu sama lain dalam berbagai hal. Menggalang potensi untuk turut serta memajukan almamater.
C. Tujuan Para Alumni Akselerasi dapat bernostalgia dan menyambung kembali tali silaturahmi yang beberapa tahun lalu pernah terjalin. Para Alumni Akselerasi dapat Membuka ruang untuk saling berbagi, bekerjasama, dan membantu satu sama lain dalam berbagai hal. Menggalang potensi untuk turut serta memajukan almamater. Siswa akselerasi angkatan 4 termotivasi dengan keberhasilan kakak kakak kelasnya yang masuk ke universitas universitas favorit. Siswa akselerasi angkatan 4 mendapatkan saran mau pun tips sehingga masuk ke perguruan tinggi favorit.
D. ManfaatPara peserta kegiatan,
Baik para alumni SMAN 1 Boyolangu Kelas Akselerasi angkatan pertama (1),angkatan kedua (2),angkatan ketiga (3), danSiswa siswi Kelas Akselerasi angkatan ke-empat (4)Sasaran KegiatanHari dan Tanggal: Minggu, 07 September 2014P u k u l: 08.00 WIB s/d 16.00 WIBT e m p a t: Aula SMAN 1 BoyolanguSusunan Acara: Terlampirkan.Peserta: Prakiraan 40 orangE. Rencana Pelaksanaan ReuniSelain Donasi Anggota Alumni,Sumber Dana diharapkan dapat diperoleh dari Para Donatur mau pun sekolahF. Sumber DanaRencana PengeluaranSewa Meja-KursiRp. 5.000.000KonsumsiRp. 5.000.000,-PublikasiRp. 500.000,-Dokumentasi & HiburanRp. 2.000.000,-
Total PengeluaranRp. 12.500.000,- Rencana PemasukanAlumni40 x @ Rp. 100.000Rp. 8.000.000,-SponsorshipRp.,- 4.500.000,-**Total PenerimaanRp. 12.500.000,-
**. Kekurangan dana dari Sponsorship G. Rencana AnggaranRp. 4.500.000,-Kekurangan AnggaranSesuai dengan hasil Rapat Anggota Alumni beberapa hari sebelumnya, telah ditetapkanH. Susunan Panitia PelaksanaKetua : Peter Dewa H.Wakil : Nava KarinaSekretaris I : HelennaSekretarisII : Larasati S. P.BendaharaI : Gusti Ayu P.BendaharaII: Arih RahmaniaSie. Dokumentasi : ChoirunnisaSie. Humas : Gabrielle T. Contact Person087-755-404-864 ( Choirunnisa )087-755-425-775 ( Gabrielle )Kegiatan Reuni Akselerasi semua angkatan ini berfokus supaya Akselerasi angkatan 1, 2, dan 3 dapat memotivasi dan memberi saran supaya kelas akselerasi angkatan 4 dapat meneruskan jejak kakak kelasnya.I. Bentuk AcaraDemikianlah proposal reuni Akselerasi samua angkatan ini di buat dengan harapan semoga sekolah berkenan memberikan bantuannya dalam bentuk materil dan moral, sehingga pelaksanaan acara reuni ini dapat berjalan dengan lancar tanpa halangan sesuatu apa pun. Atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.I. PenutupPanitia PelaksanaReuni Akselerasi Semua Angkatan
Peter Dewa Hendrayana Nava KarinaKetuaWakil Ketua Helenna Asa P.Sekretaris ITERIMA KASIH