CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK … · 2020. 1. 28. · iv PERNYATAAN ORISINALITAS...

13
CITRA PEREMPUAN S (PRD) KARYA ( Kajian Sosiologi Sastra, Pe Disusun untuk Memenu Program Stud MU FAKULTAS K UNIV i SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK A SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA , Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya embelajaran Sastra di SMA ) TESIS uhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Mag di Magister Pendidikan Bahasa Indonesia Oleh, UH. RONI HIDAYATULLAH S841402045 KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN VERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 UK DUA dengan gister

Transcript of CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK … · 2020. 1. 28. · iv PERNYATAAN ORISINALITAS...

  • CITRA PEREMPUAN SASAK

    (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA N

    ( Kajian Sosiologi Sastra,

    Pe

    Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat MagisterProgram Studi

    MUH. RONI HIDAYATULLAH

    FAKULTAS K

    UNIVERSITAS SEBELAS

    i

    CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA

    ) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA

    Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan

    Pembelajaran Sastra di SMA )

    TESIS

    Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat MagisterProgram Studi Magister Pendidikan Bahasa Indonesia

    Oleh,

    MUH. RONI HIDAYATULLAH

    S841402045

    KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

    UNIVERSITAS SEBELAS MARET

    SURAKARTA

    2016

    PEREMPUAN RUSUK DUA

    dan Relevansinya dengan

    Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

  • ii

  • iii

  • iv

    PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI ISI TESIS

    Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa:

    1. Tesis yang berjudul: “CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA ( Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA )” ini adalah karya penelitian saya sendiri dan bebas plagiat, serta tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis digunakan sebagai acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber acuan serta daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ilmiah ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan peraturan perundangan-undangan (Permendiknas No 17, tahun 2010).

    2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi Tesis pada jurnal atau forum ilmiah lain harus seizin dan menyertakan tim pembimbing sebagai author dan PPs-UNS sebagai institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu semester (enam bulan sejak pengesahan Tesis) saya tidak melakukan publikasi dari sebagian atau keseluruhan Tesis ini, maka Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia PPs-UNS berhak mempublikasikannya pada jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia PPs-UNS. Apabila saya melakukan pelanggaran dari ketentuan publikasi ini, maka saya bersedia mendapatkan sanksi akademik yang berlaku.

    Surakarta, ...................... 2016Mahasiswa,

    Muh. Roni HidayatullahNIM S841402045

  • v

    KATA PENGANTAR

    Puji syukur kehadirat Allah SWT atas karunia, rahmat, dan hidayah-Nyalah

    penulis dapat menyelsaikan tesis yang berjudul “CITRA PEREMPUAN SASAK PADA

    NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA

    NOURMA (Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya

    dengan Pembelajaran Sastra di SMA)”.

    Dalam penyusunan tesis ini penulis banyak mendapatkan bantuan, bimbingan,

    dan dorongan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis

    menyampaikan terimaksih kepada:

    1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    2. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., selaku dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

    Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta;

    3. Prof. Dr. Andayani, M. Pd., selaku Kepala Program Studi Magister Pendidikan

    Bahasa Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret

    Surakarta;

    4. Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M.Pd., selaku dosen pembimbing I yang penuh dengan

    kebijaksanaan telah bersedia memberikan bimbingan dan memberikan masukan

    kepada penulis demi kesempurnaan dan terselsaikannya tesis ini;

    5. Dr. Edy Tri Sulistyo, M.Pd., selaku dosen pembimbing II yang selalu memberikan

    wejangan dan masukan demi kesempurnaan tesis ini;

    6. Istri yang tercinta, orang tua, dan mertua yang selalu mendo’akan dan menasihati

    untuk tetap semangat menyelsaikan tesis ini.

    Semoga bimbingan, motivasi, dan dorongan yang telah diberikan kepada penulis

    dapat sebagai amal kebaikan dan mendapatkan imbalan yang sepantasnya dari Allah

    SWT. Semoga tesis ini bermanfaat bagi ilmu pengetahuan dan dunia pendidikan.

    Surakarta, 2016

    Penulis

  • vi

    MOTTO

    HIKMAH DARI DOSA ADALAH TIDAK MELAKUKAN DOSA YANG LEBIH

    BESAR DAN AKAN MENDAPATKAN TINGKATAN TAUBAT YANG LEBIH

    TINGGI DARIPADA TIDAK PERNAH BERDOSA.

    KETERLAMBATAN BUKANLAH DARI KEGAGALAN

    TAPI PENYEMPURNA TAKDIR TUHAN.

    ILMU TIDAK HANNYA DI OTAK, TAPI ADA PADA TINDAKAN.

  • vii

    PERSEMBAHAN

    Karya tulis ini saya persembahkan kepada:

    Kedua orang tua tercinta yaitu; H. Idham Khalid Muktar, A.Ma, dan

    Mistam Fatmawati, S.Pd.,

    Istriku tersayang, Riana Susmika Sholehani, S.Pd.I

    Bapak Mertua H. Junaidi, QH.,S.Pd.I dan Bunda Mertua tercinta Ibu

    Zuhriah.

    Tidak lupa dipersembahkan juga buat Adik-adikku yang selalu dibanggakan.

  • viii

    Muh. Roni Hidayatullah. S841402045. 2016. CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA (Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA). TESIS. Pembimbing I: Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M. Pd., II: Dr. Edy Tri Sulistyo, M. Pd. Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Program Pascasarjana FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengeksplanasikan latar belakang pengarang

    novel Perempuan Rusuk Dua; (2) Mengeksplanasikan latar belakang sosial budaya novel Perempuan Rusuk Dua; (3) Mengeksplanasikan citra perempuan sasak dalam novel Perempuan Rusuk Dua; (4) Mengeksplanasikan subordinasi wanita; (5) Mengeksplanasikan nilai pendidikan yang terdapat dalam novel Perempuan Rusuk Dua.

    Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan sosiologi Sastra. Data dalam penelitian ini berupa kata, frasa, dan kalimat yang terdapat dalam novel Perempuan Rusuk Dua. Sumber data adalah novel Perempuan Rusuk Duayang ditulis oleh Salman Faris dan Eva Nourma, yang diterbitkan oleh Mahkota Kata Yogyakarta, Tahun 2009, tebal 448 halaman. Dalam penelitian ini digunakan metode (content analysis) analisis dokumen berupa data teks novel Perempuan Rusuk Dua, wawancara dengan pengarang, dan biografi pengarang novel Perempuan Rusuk Dua. Teknik pengumpulan data menggunakan metode pustaka. Analisis data dilakukan dengan cara analisis interaktif. Validasi data menggunakan teknik triangulasi sumber.

    Hasil penelitian ini adalah; (1) Latar belakang pengarang yaitu Salman Faris dan Eva Nourma, mereka sama-sama berasal dari latar belakang masyarakat menengah ke bawah, berpendidikan, dan karya mereka bernuansa kearifan lokal bahkan multikultural dengan menjadikan suku Sasak sebagai ikon penciptaannya; (2) Latar belakang sosial budaya masyarakat meliputi pekerjaan sebagai petani, nelayan, dan pengembala. Tempat tinggal mereka dibagian pesisir pantai yaitu desa Kaliantan dan Serewe. Adat kebiasaan masyarakat di sana melestarikan budaya ‘bawu nyale’(menangkap cacing laut). Masyarakat Sasak mayoritas beragama Isalam sebagaimana Lombok diberi gelar ‘Pulau Seribu Masjid’. Dan masyarakat bagian pinggiran itu meyakini bahwa ‘nyale’ (cacing laut) itu bisa sebagai obat, perekat manusia, azimat dan mendekatkan jodoh; (3) Citra perempuan Sasak meliputi sikap dan kasih sayangnya Zippora terhadap sesama, sikap bakti kepada orang tua, menerima dan sabar menghadapi permasalahan, ikhlas dalam memberi, dan sikap berani melakukan pemberontakan; (4) subordinasi wanita terdapat pada aturan yang dibuat oleh laki-laki dalam rumah tangga, hanya sebagai hiasan, dan terdapat pada tradisi ‘nemin’ (menemani atau menjamu laki-laki); (5) Nilai pendidikan pada novel PRD adalah agama/religius meliputi; pelaksanakan sholat. Moral meliputi; perdamaian, sifat ramah, dan tidak mengulangi kebiadapan Sasak tempo dulu. Adat/budaya meliputi; kebiasaan masyarakat dalam tradisi ‘bawu nyale’(menangkap cacing laut) yang mencerminkan perdamaian dan kepedulian terhadap budaya sendiri. Nilai sosial meliputi; sikap kepedulian terhadap masyarakat lemah, sikap tolong menolong, dan sikap tanggungjawab.

    Kata Kunci: Novel, Sosiologi Sastra, Citra Perempuan, subordinasi wanita, Nilai Pendidikan

  • ix

    Muh. Roni Hidayatullah. S841402045. 2016. CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA (Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA). THESIS. Advisior I: Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M. Pd., II: Dr. Edy Tri Sulistyo, M. Pd. Indonesia education program, Program of master degree FKIP Sebelas Maret University Surakarta

    ABSTRACThis research aimed at: (1) to explain the novel writer`s background of

    Perempuan Rusuk Dua. (2) To explain the novel social culture background of Perempuan Rusuk II. (3) To explain the image of Perempuan Sasak in novel Perempuan Rusuk Dua. (4) To subordination the women. (5) To explain the education value in novel of Perempuan Rusuk Dua.

    This research is qualitative descriptive with literature sociology approach. The data in this research was word, phrase and sentence. The source of the data was Perempuan Rusuk novel which was written by Salman Faris and Eva Nourma, publicized by Mahkota Kata Yogyakarta in 2009, 448 pages. The method in this research used an analysis document such as the data text of novel Perempuan Rusuk Dua, author interview and novel`s author biography of Perempuan Rusuk Dua. The technique of data collection used a library method. The data of Analysis is used by interactive analysis. The validation of the data used source triangulation technique.

    The results of this research were; (1) the authors` background of Salman Faris and Eva Nourma came from petit bourgeois, educative and their creations were wisely of local nuance even multicultural made the Sasak ethnic as the creation icon; (2) the background of society`s social culture pervaded a work as farmer, fishermen and shepherd. Their home was in seaboard which name is Kaliantan and Seriwe. Tradition of the society preserved the Bau Nyale culture (sea worm catching). Sasak societies were Islam majority as the title of Lombok Island "Pulau Seribu Masjid", and the society was convinced that ‘Nyale’ (Sea worm) could be medicine, human glue, charm and phenomenological of mate; (3) the image of Sasak women pervaded attitude and affection of Zippora to others, devoting to parent, be patient in facing problem, sincere in giving, and brave to do a rebellion; (4) the women subordination was depended on rule which was made by male in household, just as a adornment, and in ‘Nemin’tradition (fete or accompany of male); (5) education values in PRD were religion: performing prayer. Moral: reconcilement, hospitality and not to repeat the savage of olds society. Tradition / culture: habitual society in "Bau Nyale" tradition show up a peace and care about own culture. Social: a care about weak society, an attitude to help each other and responsible.

    Key word: Novel, sociology literature, women image, women subordination, education value.

  • x

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL ............................................................................................ i

    HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................... iii

    PERNYATAAN ORISINALITAS ........................................................................ iv

    KATA PENGANTAR .......................................................................................... v

    MOTTO ................................................................................................................ vi

    PERSEMBAHAN ................................................................................................. vii

    ABSTRAK ......................................................................................................viii

    ABSTRAC ............................................................................................................ ix

    DAFTAR ISI ......................................................................................................... x

    DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................................... xii

    BAB I PENDAHULUAN ...................................................................................... 1

    A. Latar Belakang Masalah ............................................................................ 1

    B. Rumusan Masalah ...................................................................................... 6

    C. Tujuan Penelitian ....................................................................................... 6

    D. Manfaat Penelitian...................................................................................... 7

    BAB II LANDASAN TEORI, PENELITIAN RELEVAN DAN KEREANGKA

    BERPIKIR ............................................................................................................ 8

    A. Landasan Teori .......................................................................................... 8

    1. Hakikat Novel ..................................................................................... 8

    a. Pengertian Novel ........................................................................... 8

    b. Jenis-jenis Novel ............................................................................ 9

    c. Struktur Novel ................................................................................ 10

    2. Hakikat Pendekatan Sosiologi Sastra ................................................... 18

    a. Pengertian Sastra ........................................................................... 18

    b. Pengertian Pendekatan Sosiologi Sastra ......................................... 19

    3. Citra Perempuan Sasak dalam Novel Perempuan Rusuk Dua ............... 22

    4. Hakikat Gender dan Feminisme............................................................ 23

    5. Hakikat Nilai Pendidikan dalam karya Sastra ....................................... 29

    a) Nilai Pendidikan Agama ................................................................. 32

    b) Nilai Pendidikan Moral .................................................................. 32

    c) Nilai Pendidikan Adat / Budaya ..................................................... 33

  • xi

    d) Nilai Pendidikan Sosial .................................................................. 34

    B. Penelitian Yang Relevan ............................................................................ 35

    C. Kerangka Berpikir ...................................................................................... 39

    BAB III METODE PENELITIAN ......................................................................... 41

    A. Tempat dan Waktu Penelitian .................................................................... 41

    B. Bentuk/Strategi Penelitian .......................................................................... 42

    C. Data dan Sumber Data................................................................................ 42

    D. Teknik Pengumpulan Data ......................................................................... 43

    E. Teknik Uji Validitas Data .......................................................................... 44

    F. Teknik Analisis Data ................................................................................. 44

    BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN......................................... 46

    A. Deskripsi Objek Penelitian ....................................................................... 46

    B. Hasil Penelitian ........................................................................................ 48

    1. Latar Belakang Pengarang novel Perempuan Rusuk Dua .................... 48

    a. Latar belakang Salman Faris ......................................................... 48

    b. Latar belakang Eva Nourma .......................................................... 50

    2. Latar belakang sosial budaya novel Perempuan Rusuk Dua ................ 51

    3. Citra Perempuan Sasak pada novel Perempuan Rusuk Dua ................. 63

    4. Subordinasi Wanita ............................................................................ 72

    5. Nilai Pendidikan dalam novel Perempuan Rusuk Dua ........................ 76

    a. Nilai Pendidikan Agama (Religius) ............................................... 77

    b. Nilai Pendidikan Moral ................................................................. 78

    c. Nilai Pendidikan Adat/Budaya ...................................................... 80

    d. Nilai Pendidikan Sosial ................................................................. 81

    C. Pembahasan ............................................................................................. 83

    BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN ............................................... 97

    A. Simpulan ................................................................................................. 97

    B. Implikasi ................................................................................................. 98

    1. Implikasi Teoritis .............................................................................. 98

    2. Implikasi Praktis ................................................................................ 99

    C. Saran ................................................................................................. 105

    DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 108

  • xii

    LAMPIRAN ................................................................................................... 100

  • xiii

    DAFTAR LAMPIRAN

    Halaman

    Lampiran I Gambar Cover Novel Perempuan Rusuk Dua ................................ 101

    Lampiran II Sinopsis novel Perempuan Rusuk Dua ......................................... 102

    Lampiran III Hasil Wawancara dengan (Dr. Salman Faris) .............................. 105

    Lampiran IV Hasil Wawancara dengan (Eva Nourma, M.Pd) .......................... 108

    Lampiran V Hasil Wawancara dengan (siswa SMA 1 Selong) ........................ 111

    Lampiran VI Hasil Wawancara dengan Pembaca 1 (Janual Aidi, S.Pd) ........... 114

    Lampiran VII Hasil Wawancara dengan Pembaca 2 (Lia Sukmawati, S.Pd) .... 119

    Lampiran VIII Hasil Wawancara dengan Pembaca 3 (Baiq Ningsum Ilham, S.Pd).122

    Lampiran IX Hasil Wawancara dengan Pembaca 4 ( Raudhoni, S.Com) ......... 125

    Lampiran X Tanggapan para pembaca novel Perempuan Rusuk Dua .............. 128

    Lampiran XI Dokumentasi Kegiatan Wawancara Penulis dan Informan .......... 138

    Lampiran XII Surat izin Penelitian .................................................................. 153

    CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA

    ( Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA )

    TESIS

    Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

    Program Studi Magister Pendidikan Bahasa Indonesia

    Oleh,

    MUH. RONI HIDAYATULLAH

    S841402045

    FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

    UNIVERSITAS SEBELAS MARET

    SURAKARTA

    2016

    PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI ISI TESIS

    Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa:

    1. Tesis yang berjudul: “CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA ( Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA )” ini adalah karya penelitian saya sendiri dan bebas plagiat, serta tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis digunakan sebagai acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber acuan serta daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ilmiah ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan peraturan perundangan-undangan (Permendiknas No 17, tahun 2010).

    2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi Tesis pada jurnal atau forum ilmiah lain harus seizin dan menyertakan tim pembimbing sebagai author dan PPs-UNS sebagai institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu semester (enam bulan sejak pengesahan Tesis) saya tidak melakukan publikasi dari sebagian atau keseluruhan Tesis ini, maka Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia PPs-UNS berhak mempublikasikannya pada jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia PPs-UNS. Apabila saya melakukan pelanggaran dari ketentuan publikasi ini, maka saya bersedia mendapatkan sanksi akademik yang berlaku.

    Surakarta, ...................... 2016

    Mahasiswa,

    Muh. Roni Hidayatullah

    NIM S841402045

    KATA PENGANTAR

    Puji syukur kehadirat Allah SWT atas karunia, rahmat, dan hidayah-Nyalah penulis dapat menyelsaikan tesis yang berjudul “CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA (Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA)”.

    Dalam penyusunan tesis ini penulis banyak mendapatkan bantuan, bimbingan, dan dorongan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan terimaksih kepada:

    1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    2. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., selaku dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta;

    3. Prof. Dr. Andayani, M. Pd., selaku Kepala Program Studi Magister Pendidikan Bahasa Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta;

    4. Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M.Pd., selaku dosen pembimbing I yang penuh dengan kebijaksanaan telah bersedia memberikan bimbingan dan memberikan masukan kepada penulis demi kesempurnaan dan terselsaikannya tesis ini;

    5. Dr. Edy Tri Sulistyo, M.Pd., selaku dosen pembimbing II yang selalu memberikan wejangan dan masukan demi kesempurnaan tesis ini;

    6. Istri yang tercinta, orang tua, dan mertua yang selalu mendo’akan dan menasihati untuk tetap semangat menyelsaikan tesis ini.

    Semoga bimbingan, motivasi, dan dorongan yang telah diberikan kepada penulis dapat sebagai amal kebaikan dan mendapatkan imbalan yang sepantasnya dari Allah SWT. Semoga tesis ini bermanfaat bagi ilmu pengetahuan dan dunia pendidikan.

    Surakarta, 2016

    Penulis

    MOTTO

    HIKMAH DARI DOSA ADALAH TIDAK MELAKUKAN DOSA YANG LEBIH BESAR DAN AKAN MENDAPATKAN TINGKATAN TAUBAT YANG LEBIH TINGGI DARIPADA TIDAK PERNAH BERDOSA.

    KETERLAMBATAN BUKANLAH DARI KEGAGALAN

    TAPI PENYEMPURNA TAKDIR TUHAN.

    ILMU TIDAK HANNYA DI OTAK, TAPI ADA PADA TINDAKAN.

    PERSEMBAHAN

    Karya tulis ini saya persembahkan kepada:

    Kedua orang tua tercinta yaitu; H. Idham Khalid Muktar, A.Ma, dan

    Mistam Fatmawati, S.Pd.,

    Istriku tersayang, Riana Susmika Sholehani, S.Pd.I

    Bapak Mertua H. Junaidi, QH.,S.Pd.I dan Bunda Mertua tercinta Ibu Zuhriah.

    Tidak lupa dipersembahkan juga buat Adik-adikku yang selalu dibanggakan.

    Muh. Roni Hidayatullah. S841402045. 2016. CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA (Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA). TESIS. Pembimbing I: Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M. Pd., II: Dr. Edy Tri Sulistyo, M. Pd. Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Program Pascasarjana FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    ABSTRAK

    Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengeksplanasikan latar belakang pengarang novel Perempuan Rusuk Dua; (2) Mengeksplanasikan latar belakang sosial budaya novel Perempuan Rusuk Dua; (3) Mengeksplanasikan citra perempuan sasak dalam novel Perempuan Rusuk Dua; (4) Mengeksplanasikan subordinasi wanita; (5) Mengeksplanasikan nilai pendidikan yang terdapat dalam novel Perempuan Rusuk Dua.

    Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan sosiologi Sastra. Data dalam penelitian ini berupa kata, frasa, dan kalimat yang terdapat dalam novel Perempuan Rusuk Dua. Sumber data adalah novel Perempuan Rusuk Dua yang ditulis oleh Salman Faris dan Eva Nourma, yang diterbitkan oleh Mahkota Kata Yogyakarta, Tahun 2009, tebal 448 halaman. Dalam penelitian ini digunakan metode (content analysis) analisis dokumen berupa data teks novel Perempuan Rusuk Dua, wawancara dengan pengarang, dan biografi pengarang novel Perempuan Rusuk Dua. Teknik pengumpulan data menggunakan metode pustaka. Analisis data dilakukan dengan cara analisis interaktif. Validasi data menggunakan teknik triangulasi sumber.

    Hasil penelitian ini adalah; (1) Latar belakang pengarang yaitu Salman Faris dan Eva Nourma, mereka sama-sama berasal dari latar belakang masyarakat menengah ke bawah, berpendidikan, dan karya mereka bernuansa kearifan lokal bahkan multikultural dengan menjadikan suku Sasak sebagai ikon penciptaannya; (2) Latar belakang sosial budaya masyarakat meliputi pekerjaan sebagai petani, nelayan, dan pengembala. Tempat tinggal mereka dibagian pesisir pantai yaitu desa Kaliantan dan Serewe. Adat kebiasaan masyarakat di sana melestarikan budaya ‘bawu nyale’(menangkap cacing laut). Masyarakat Sasak mayoritas beragama Isalam sebagaimana Lombok diberi gelar ‘Pulau Seribu Masjid’. Dan masyarakat bagian pinggiran itu meyakini bahwa ‘nyale’ (cacing laut) itu bisa sebagai obat, perekat manusia, azimat dan mendekatkan jodoh; (3) Citra perempuan Sasak meliputi sikap dan kasih sayangnya Zippora terhadap sesama, sikap bakti kepada orang tua, menerima dan sabar menghadapi permasalahan, ikhlas dalam memberi, dan sikap berani melakukan pemberontakan; (4) subordinasi wanita terdapat pada aturan yang dibuat oleh laki-laki dalam rumah tangga, hanya sebagai hiasan, dan terdapat pada tradisi ‘nemin’ (menemani atau menjamu laki-laki); (5) Nilai pendidikan pada novel PRD adalah agama/religius meliputi; pelaksanakan sholat. Moral meliputi; perdamaian, sifat ramah, dan tidak mengulangi kebiadapan Sasak tempo dulu. Adat/budaya meliputi; kebiasaan masyarakat dalam tradisi ‘bawu nyale’(menangkap cacing laut) yang mencerminkan perdamaian dan kepedulian terhadap budaya sendiri. Nilai sosial meliputi; sikap kepedulian terhadap masyarakat lemah, sikap tolong menolong, dan sikap tanggungjawab.

    Kata Kunci: Novel, Sosiologi Sastra, Citra Perempuan, subordinasi wanita, Nilai Pendidikan

    Muh. Roni Hidayatullah. S841402045. 2016. CITRA PEREMPUAN SASAK PADA NOVEL PEREMPUAN RUSUK DUA (PRD) KARYA SALMAN FARIS DAN EVA NOURMA (Kajian Sosiologi Sastra, Gender, Nilai Pendidikan dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA). THESIS. Advisior I: Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M. Pd., II: Dr. Edy Tri Sulistyo, M. Pd. Indonesia education program, Program of master degree FKIP Sebelas Maret University Surakarta

    ABSTRAC

    This research aimed at: (1) to explain the novel writer`s background of Perempuan Rusuk Dua. (2) To explain the novel social culture background of Perempuan Rusuk II. (3) To explain the image of Perempuan Sasak in novel Perempuan Rusuk Dua. (4) To subordination the women. (5) To explain the education value in novel of Perempuan Rusuk Dua.

    This research is qualitative descriptive with literature sociology approach. The data in this research was word, phrase and sentence. The source of the data was Perempuan Rusuk novel which was written by Salman Faris and Eva Nourma, publicized by Mahkota Kata Yogyakarta in 2009, 448 pages. The method in this research used an analysis document such as the data text of novel Perempuan Rusuk Dua, author interview and novel`s author biography of Perempuan Rusuk Dua. The technique of data collection used a library method. The data of Analysis is used by interactive analysis. The validation of the data used source triangulation technique.

    The results of this research were; (1) the authors` background of Salman Faris and Eva Nourma came from petit bourgeois, educative and their creations were wisely of local nuance even multicultural made the Sasak ethnic as the creation icon; (2) the background of society`s social culture pervaded a work as farmer, fishermen and shepherd. Their home was in seaboard which name is Kaliantan and Seriwe. Tradition of the society preserved the Bau Nyale culture (sea worm catching). Sasak societies were Islam majority as the title of Lombok Island "Pulau Seribu Masjid", and the society was convinced that ‘Nyale’ (Sea worm) could be medicine, human glue, charm and phenomenological of mate; (3) the image of Sasak women pervaded attitude and affection of Zippora to others, devoting to parent, be patient in facing problem, sincere in giving, and brave to do a rebellion; (4) the women subordination was depended on rule which was made by male in household, just as a adornment, and in ‘Nemin’ tradition (fete or accompany of male); (5) education values in PRD were religion: performing prayer. Moral: reconcilement, hospitality and not to repeat the savage of olds society. Tradition / culture: habitual society in "Bau Nyale" tradition show up a peace and care about own culture. Social: a care about weak society, an attitude to help each other and responsible.

    Key word: Novel, sociology literature, women image, women subordination, education value.

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL i

    HALAMAN PENGESAHAN iii

    PERNYATAAN ORISINALITAS iv

    KATA PENGANTAR v

    MOTTO vi

    PERSEMBAHAN vii

    ABSTRAK viii

    ABSTRAC ix

    DAFTAR ISIx

    DAFTAR LAMPIRAN xii

    BAB I PENDAHULUAN1

    A. Latar Belakang Masalah 1

    B. Rumusan Masalah6

    C. Tujuan Penelitian6

    D. Manfaat Penelitian7

    BAB II LANDASAN TEORI, PENELITIAN RELEVAN DAN KEREANGKA BERPIKIR 8

    A. Landasan Teori 8

    1. Hakikat Novel 8

    a. Pengertian Novel 8

    b. Jenis-jenis Novel 9

    c. Struktur Novel10

    2. Hakikat Pendekatan Sosiologi Sastra 18

    a. Pengertian Sastra 18

    b. Pengertian Pendekatan Sosiologi Sastra 19

    3. Citra Perempuan Sasak dalam Novel Perempuan Rusuk Dua 22

    4. Hakikat Gender dan Feminisme23

    5. Hakikat Nilai Pendidikan dalam karya Sastra 29

    a) Nilai Pendidikan Agama 32

    b) Nilai Pendidikan Moral 32

    c) Nilai Pendidikan Adat / Budaya 33

    d) Nilai Pendidikan Sosial 34

    B. Penelitian Yang Relevan 35

    C. Kerangka Berpikir39

    BAB III METODE PENELITIAN41

    A. Tempat dan Waktu Penelitian 41

    B. Bentuk/Strategi Penelitian42

    C. Data dan Sumber Data42

    D. Teknik Pengumpulan Data 43

    E. Teknik Uji Validitas Data 44

    F. Teknik Analisis Data 44

    BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN46

    A. Deskripsi Objek Penelitian 46

    B. Hasil Penelitian 48

    1. Latar Belakang Pengarang novel Perempuan Rusuk Dua 48

    a. Latar belakang Salman Faris 48

    b. Latar belakang Eva Nourma 50

    2. Latar belakang sosial budaya novel Perempuan Rusuk Dua 51

    3. Citra Perempuan Sasak pada novel Perempuan Rusuk Dua 63

    4. Subordinasi Wanita 72

    5. Nilai Pendidikan dalam novel Perempuan Rusuk Dua 76

    a. Nilai Pendidikan Agama (Religius) 77

    b. Nilai Pendidikan Moral 78

    c. Nilai Pendidikan Adat/Budaya 80

    d. Nilai Pendidikan Sosial 81

    C. Pembahasan 83

    BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN 97

    A. Simpulan 97

    B. Implikasi 98

    1. Implikasi Teoritis 98

    2. Implikasi Praktis 99

    C. Saran 105

    DAFTAR PUSTAKA 108

    LAMPIRAN 100

    DAFTAR LAMPIRAN

    Halaman

    Lampiran I Gambar Cover Novel Perempuan Rusuk Dua101

    Lampiran II Sinopsis novel Perempuan Rusuk Dua 102

    Lampiran III Hasil Wawancara dengan (Dr. Salman Faris) 105

    Lampiran IV Hasil Wawancara dengan (Eva Nourma, M.Pd) 108

    Lampiran V Hasil Wawancara dengan (siswa SMA 1 Selong) 111

    Lampiran VI Hasil Wawancara dengan Pembaca 1 (Janual Aidi, S.Pd) 114

    Lampiran VII Hasil Wawancara dengan Pembaca 2 (Lia Sukmawati, S.Pd) 119

    Lampiran VIII Hasil Wawancara dengan Pembaca 3 (Baiq Ningsum Ilham, S.Pd).122

    Lampiran IX Hasil Wawancara dengan Pembaca 4 ( Raudhoni, S.Com) 125

    Lampiran X Tanggapan para pembaca novel Perempuan Rusuk Dua 128

    Lampiran XI Dokumentasi Kegiatan Wawancara Penulis dan Informan 138

    Lampiran XII Surat izin Penelitian 153

    xiii