CHIP 03 2001.pdf

107
AKTUAL 4 Maret-April 2001 Editorial CHIP-CD Bootable Jika sistem operasi komputer Anda bermasalah dan tidak dapat melakukan booting, Anda dapat menggunakan CHIP-CD untuk melakukan proses boot- ing. CHIP-CD telah dirancang agar bootable dan mendukung penggunaan CD-ROM drive. CHIP-Award Bentuk penghargaan atau rekomendasi CHIP terhadap produk hardware dan software. CHIP-Tip Power merupakan rekomendasi CHIP terhadap produk yang mempunyai power atau kinerja tertinggi dalam pengujian. CHIP-Tip Value merupakan penghar- gaan dan rekomendasi CHIP terhadap produk atau jasa yang mempunyai per- bandingan kinerja harga dan nilai keselu- ruhan yang paling baik. Simbol CHIP-CD Simbol CHIP-CD ini menandakan bahwa program, software, driver yang ditulis atau disebutkan di dalam suatu artikel atau tulisan, bisa Anda temukan di CHIP- CD 3/2001 Selamat Datang di CHIP 3/2001 n Musik gratis saat ini menjadi salah satu tema paling panas dalam industri komputer. Dengan adanya Napster, minat pada MP3 semakin meningkat drastis. Player 'walkman' mengalami boom, bahkan handphone dengan feature MP3-Player juga telah mulai banyak beredar. CHIP juga menangkap minat yang besar pada MP3 dari puluhan pertanyaan mengenai format MP3 yang didapat setiap minggunya. Pembaca CHIP terutama ingin mengetahui cara mengolah musik MP3 dan membakar lagu-lagunya pada CD audio. Sebagai menu utama dalam edisi ini, CHIP memberikan panduan langkah demi langkah dalam mencari, meng-copy, & mengolah musik MP3, serta trik- trik praktis bagaimana mengelola koleksi MP3 Anda dan membuat CD musik MP3 pribadi secara legal. Ikuti panduan mulai halaman 120. Intel menawarkan solusi all-in-one dengan kinerja prima melalui chipset i815E. Ternyata, meskipun sudah menyediakan feature yang cukup lengkap, penjualan motherboard dengan chipset 815E masih belum cukup baik. Pasar rupanya masih menyukai motherboard tanpa graphic-onboard. Lalu apa masalahnya? Apakah 815E memang sedemikian buruk? Apakah produk ini merupakan pilihan yang baik untuk membangun sebuah PC atau sebaliknya? CHIP akan membuktikan dan menjelaskan, sekaligus memaparkan hasil peng- ujian 10 motherboard berbasis chipset Intel i815E. Semuanya bisa Anda baca mulai halaman 62. Kaget dengan tagihan telepon bulanan Anda? Kenapa tidak memanfaatkan fasilitas telepon gratis lewat web ke beberapa kota besar di seluruh dunia. CHIP akan menunjukkan bagaimana cara menghemat uang saat menelepon interlokal dan internasional dengan program serta layanan telepon berbasis web. Baca halaman 158. Selain ketiga tulisan utama di atas, Anda juga dapat membaca hasil tes per- bandingan 14 Antivirus, tip meng-cloning atau meng-copy CD dengan sem- purna, termasuk cara memecahkan proteksi tercanggih pada CD yang akan di- copy, ulasan teknologi dan feature chipset graphic Kyro, serta feature baru Netscape 6.0 dan bug fixes-nya. Ada juga tulisan menarik aktual mengenai GeForce3, chipset 3D terbaru dan tercanggih dari NVIDIA, serta preview dan trend dari CeBIT 2001. Berikan tanggapan Anda untuk setiap tulisan Bila pada CHIP edisi terdahulu, Anda bisa melihat nama penulis atau editor di setiap akhir tulisan, maka mulai edisi ini, nama tersebut kami ganti dengan ala- mat e-mail penulis. Format penulisan alamat e-mailnya dibuat sedemikian rupa, agar Anda tetap mengetahui nama penulis atau editor yang bertanggung jawab terhadap tulisan tersebut. Contoh: alamat e-mail EDI.TASLIM@CHIP. CO.ID juga langsung menunjukkan nama pemilik e-mail tersebut (EDI TASLIM). Tujuan perubahan ini adalah agar Anda dapat mengirimkan tanggapan baik positif maupun negatif langsung ke penulis atau editor yang bersangkutan. Dengan cara ini, e-mail Anda akan sampai ke tangan yang tepat dan bisa dijawab dengan cepat pula. Tanggapan Anda sangat berarti bagi kami dan berperan penting dalam meningkatkan kualitas isi CHIP. Selamat membaca dan salam, CD 3/2001 [email protected] Editorial_03_2001.qxd 3/20/01 3:19 AM Page 4

Transcript of CHIP 03 2001.pdf

Page 1: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

44 Maret-April 2001

Editorial

CHIP-CD Bootable

Jika sistem operasi komputer Andabermasalah dan tidak dapat melakukanbooting, Anda dapat menggunakanCHIP-CD untuk melakukan proses boot-ing. CHIP-CD telah dirancang agarbootable dan mendukung penggunaanCD-ROM drive.

CHIP-Award

Bentuk penghargaan atau rekomendasiCHIP terhadap produk hardware dansoftware. CHIP-Tip Power merupakanrekomendasi CHIP terhadap produk yangmempunyai power atau kinerja tertinggidalam pengujian.

CHIP-Tip Value merupakan penghar-gaan dan rekomendasi CHIP terhadapproduk atau jasa yang mempunyai per-bandingan kinerja harga dan nilai keselu-ruhan yang paling baik.

Simbol CHIP-CD

Simbol CHIP-CD ini menandakan bahwaprogram, software, driver yang ditulisatau disebutkan di dalam suatu artikelatau tulisan, bisa Anda temukan di CHIP-CD 3/2001

Selamat Datang di CHIP 3/2001n Musik gratis saat ini menjadi salah satu tema paling panas dalam industrikomputer. Dengan adanya Napster, minat pada MP3 semakin meningkatdrastis. Player 'walkman' mengalami boom, bahkan handphone dengan featureMP3-Player juga telah mulai banyak beredar. CHIP juga menangkap minatyang besar pada MP3 dari puluhan pertanyaan mengenai format MP3 yangdidapat setiap minggunya. Pembaca CHIP terutama ingin mengetahui caramengolah musik MP3 dan membakar lagu-lagunya pada CD audio.

Sebagai menu utama dalam edisi ini, CHIP memberikan panduan langkahdemi langkah dalam mencari, meng-copy, & mengolah musik MP3, serta trik-trik praktis bagaimana mengelola koleksi MP3 Anda dan membuat CD musikMP3 pribadi secara legal. Ikuti panduan mulai halaman 120.

Intel menawarkan solusi all-in-one dengan kinerja prima melalui chipseti815E. Ternyata, meskipun sudah menyediakan featureyang cukup lengkap,penjualan motherboard dengan chipset 815E masih belum cukup baik. Pasarrupanya masih menyukai motherboard tanpa graphic-onboard. Lalu apamasalahnya? Apakah 815E memang sedemikian buruk? Apakah produk inimerupakan pilihan yang baik untuk membangun sebuah PC atau sebaliknya?CHIP akan membuktikan dan menjelaskan, sekaligus memaparkan hasil peng-ujian 10 motherboard berbasis chipset Intel i815E. Semuanya bisa Anda bacamulai halaman 62.

Kaget dengan tagihan telepon bulanan Anda? Kenapa tidak memanfaatkanfasilitas telepon gratis lewat web ke beberapa kota besar di seluruh dunia. CHIPakan menunjukkan bagaimana cara menghemat uang saat menelepon interlokaldan internasional dengan program serta layanan telepon berbasis web. Bacahalaman 158.

Selain ketiga tulisan utama di atas, Anda juga dapat membaca hasil tes per-bandingan 14 Antivirus, tip meng-cloning atau meng-copy CD dengan sem-purna, termasuk cara memecahkan proteksi tercanggih pada CD yang akan di-copy, ulasan teknologi dan feature chipset graphic Kyro, serta feature baruNetscape 6.0 dan bug fixes-nya.

Ada juga tulisan menarik aktual mengenai GeForce3, chipset 3D terbarudan tercanggih dari NVIDIA, serta preview dan trend dari CeBIT 2001.

Berikan tanggapan Anda untuk setiap tulisanBila pada CHIP edisi terdahulu, Anda bisa melihat nama penulis atau editor disetiap akhir tulisan, maka mulai edisi ini, nama tersebut kami ganti dengan ala-mat e-mail penulis. Format penulisan alamat e-mailnya dibuat sedemikianrupa, agar Anda tetap mengetahui nama penulis atau editor yang bertanggungjawab terhadap tulisan tersebut. Contoh: alamat e-mail [email protected] juga langsung menunjukkan nama pemilik e-mail tersebut (EDI TASLIM).

Tujuan perubahan ini adalah agar Anda dapat mengirimkan tanggapan baikpositif maupun negatif langsung ke penulis atau editor yang bersangkutan.Dengan cara ini, e-mail Anda akan sampai ke tangan yang tepat dan bisadijawab dengan cepat pula.

Tanggapan Anda sangat berarti bagi kami dan berperan penting dalammeningkatkan kualitas isi CHIP.

Selamat membaca dan salam,

CD3/2001

[email protected]

Editorial_03_2001.qxd 3/20/01 3:19 AM Page 4

Page 2: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

66 Maret-April 2001

Colophon

PUBLISHER: Teddy SuriantoGENERAL MANAGER: Al. Adhi MardhiyonoSENIOR EXECUTIVE: Al. Arisubagijo

EDITOR-IN-CHIEF: W. Edi TaslimEDITOR: AS. Pratisto, Iwan Ramos Siallagan,Andre M. Mantiri TEST CENTER COORDINATOR: Gusdiharto PratomoMULTIMEDIA EDITOR: Bayu WidhiatmokoTECHNICAL REVIEWER: Aditya Cahyo Purnomo,Aria Prasetiawan, Arnawa Ardha W., Dedy Irvan,Felix Simatupang, Jimmy Auw, RaymondSimatupang, Valdi A.FOTOGRAFER: G. Evert PattiwaelCONTRIBUTORS: Adita E. P, Agustinus, BhaktiSimamora, Ju Ming, Cory Tjoo, Harimawan Latif

PRODUCTION & DESIGNER: Slamet M. J., Yudi S.,Doel Halim, Subekti, Ahmad Subandi

SECRETARY: Esty YuliantariADVERTISING SALES: Ni Luh Putu Alit SariSUBSCRIPTION SERVICE: Rahayu Widyawati

MARKETING: Y. Suliantoro, Laras Husodo, JunaCIRCULATION: Wahyantohadi, Yanen P., EbbenFINANCE: Titi Pujayanti, Agustina Maria

PT ELEX MEDIA KOMPUTINDO

Bank BCA Gajah Mada Jakarta, Rek. No: 012.393540.1

ALAMAT REDAKSI/IKLAN

Belakang Bentara Budaya Jakarta, Jl. Palmerah Selatan 22-27, Jakarta 10270

REDAKSI/EDITORIAL

Tel: (021) 5483008, 5480888, 5490666 Ext. 3370, 3371, 3372, 3373 Fax: (021) 5360410, 5326219E-mail: [email protected]: www.chip.co.id

IKLAN /ADVERTISING

Tel: (021) 53696529Fax: (021) 5360410, 5326219E-mail: [email protected]

© COPYRIGHT BY CHIP, VOGEL INTERNATIONAL

VERLAGSGES. MBH, WÜRZBURG, DEUTSCHLAND.

© COPYRIGHT BY PT ELEX MEDIA KOMPUTINDO,KELOMPOK KOMPAS GRAMEDIA.

Hak cipta dilindungi oleh undang-undang.Dilarang mereproduksi seluruh atau sebagiandari foto, teks, atau ilustrasi isi majalah dan CDdalam segala bentuk tanpa izin tertulis daripenerbit. Semua program-program yang ada diCHIP-CD merupakan program shareware, free-ware, trial version atau demo version, dan bukanprogram asli yang dibajak (pirated software).

Redaktur CHIP selalu dibekali tanda pengenaldan tidak diperkenankan menerima atau memintaapa pun dari nara sumber/relasi.

Harga dan versi software atau produk, serta URLyang dimuat di majalah ini dibuat pada saatpenulisan dan dapat berubah sewaktu-waktu.

DICETAK OLEH PERCETAKAN PT GRAMEDIA

(Isi di luar tanggung jawab percetakan)

SERVICE & KONTAK

Surat untuk RedaksiKami menerima komentar, tanggapan, ide,dan kritik menyangkut isi serta layout majalahdan CD. Komentar/tanggapan yang dikirim-kan harus ditujukan ke CHIP-Pos melaluie-mail [email protected] atau melalui fax danpos biasa, disertai dengan nama, alamate-mail atau alamat lengkap. Surat yang dipilihuntuk dipublikasikan akan melalui prosesediting terlebih dahulu.

Pengujian Produk Kami mengundang perusahaan yang inginmengirimkan produknya untuk diuji di CHIP-Test Center dan diulas di majalah. Untuk ituperusahaan yang berminat harus mengirim-kan satu contoh produknya.

Oleh karena pengujian yang kami laku-kan didasarkan dari kacamata pembaca,sebaiknya contoh produk yang dikirim tidakberbeda dengan paket penjualan. Kami tidakbertanggung jawab apabila spesifikasi pro-duk yang diuji ternyata berbeda dengan yangterdapat di pasaran.

Produk yang dikirimkan untuk diuji harusdilengkapi dengan nama lengkap produsenatau developer serta detail penting lainnyamenyangkut model. Sertakan juga brosurproduk, lembaran spesifikasi teknik, dannama orang yang bisa dihubungi untuk men-dapatkan informasi lebih lanjut.

Pengujian sebuah produk memerlukanwaktu sekitar 2 minggu. Untuk mendapatkaninformasi lebih lengkap mengenai pengujianproduk, administrasi dan prosedurnya, Andabisa menghubungi [email protected] melalui fax.

Peluncuran ProdukPress release yang memuat peluncuranproduk harus menyertakan nama perusa-haan, alamat, tipe dan model produk, brosur,serta lembaran spesifikasi teknik. Sertakanjuga satu buah foto berwarna, lebih disukai35 mm slide.

Soft-copy gambar harus dalam formatEPS atau TIF dan mempunyai resolusi 300dpi. File bisa dikirimkan melalui Zip/opticaldisk, CD-ROM, atau melalui e-mail. Informasipress release harap ditujukan ke alamatredaksi@ chip.co.id. atau melalui pos/fax.

CHIP-CDCHIP memberikan kesempatan kepada paraprogrammer/developer/software house lokaluntuk memperkenalkan dan mempromosikanproduknya melalui CHIP-CD. Informasi meng-enai syarat dan prosedur pengiriman harapditujukan ke [email protected].

Bila Anda mengalami masalah denganCHIP-CD, Anda juga dapat menghubungialamat e-mail yang sama.

LanggananSemua pertanyaan atau keluhan mengenailangganan harap ditujukan ke [email protected] atau telpon ke (021) 53696532.

Marketing servicesProdusen, distributor atau dealer, yang pro-duknya mendapatkan penghargaan (award)atau rekomendasi dari CHIP dapat menggu-nakan logo CHIP-Award. Informasi dan per-mintaan mengenai hal ini, harap ditujukan [email protected].

Advertising Coordinator : Ms. Ni Luh Putu Alit Sari, phone: 62-21-53696529, fax: 62-21-5360410/5326219, e-mail:[email protected] : Gramedia Specialized Publication, Mrs. Aspianah Hia, Ms. Chatharina de Ricci W., phone: 62-21-5483008 Ext. 3703, 3711, fax: 62-21-536 0411, e-mail: [email protected], [email protected] : Fortune Vogel Publishing Pte. Ltd., Mr. Rayner Au, phone: 65-236-19 33, fax: 65-236-19 32, e-mail:[email protected] : Taiwan Bright Marketing & Communications Co. Ltd., Mr. Vincent Lee, phone: 886-2-27 55 79 01-5, fax: 886-2-27 55 79 00, e-mail: [email protected] : Hau International, Mr. Jae-Won Suh, phone: 82-2-720 0121, fax: 82-2-720 0122, e-mail: [email protected] : Japan Advertising Communications Inc., Mr. Akiyoshi Kojima, phone: 81-3-32 61 45 91, fax: 81-3-32 61 6126, e-mail: [email protected] : Vogel Fuyi China Ltd., Mr. Shi Kai, phone: 0086-10-6588 5152, fax: 0086-10-6588 5158, email: [email protected] : Vogel Burda Communications GmbH (München), Mr. Erick N. Wicha, phone: (+49) (+89) 7 46 42-3 26,fax: (+49) (+89) 7 46 42-2 17, e-mail: [email protected]/Canada : Vogel Europublishing, Inc., Mrs. Martina Hauser, phone: (9 25) 8 03 12 65, fax: (9 25) 8 03 12 66,e-mail: [email protected]

China Hungaria India Italia Jerman Malaysia

PolandiaRepublik Ceko Rumania Singapura Turki Yunani

CHIP-INTERNATIONAL

IKLAN/ADVERTISING

Colophon_03_2001.qxd 3/20/01 3:25 AM Page 6

Page 3: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

88 Maret-April 2001

Daftar Isi

10 Daftar Isi CHIP-CD

12 Berita & Trend

20 NVIDIA GeForce3: Chip 3D Tercanggih

24 Preview: Trend dari CeBIT 2001

38 Aktual & Trend

44 Tes: Epson Stylus Color 880

46 Tes: Wearnes Amadeus 7010

46 Tes: InfoAccel

48 Tes: WinFast GeForce2 GTS

50 Tes: ASUS V7100/2V1D

50 Tes: WinFast GeForce2 GTS Pro

52 Tes: PixelView PlayTV Pak

54 Tes: Jetway 663 AS Pro

54 Tes: Transcend TS-ASP3

56 Tes: Samsung SyncMaster 753DF

56 Tes: Samsung SyncMaster 900NF

58 Tes: Samsung SGH-M100

62 Motherboard All-In-One Termewah: Pengujian dan perbandingan 10 motherboard chipset Intel i815E

84 Overclocking & Tweaking “Teknik RAID”: Tulisan bagian kedua yang membahas menge-nai motherboard dengan RAID terintegrasi dankinerja yang dihasilkan sistem RAID IDE

88 3D Power Alternatif: Teknologi dan kinerja chipset graphic KYRO sebagai alternatif GeForce

94 Aktual & Trend

100 Tes: Internet Explorer 6.0

101 Tes: Autosketch 7

102 Tes: Internet Guard Dog

103 DirectX 8.0: Multimedia Interface

104 Solusi Bisnis: Paperless Office untuk pengelolaan SDM

106 Clive Barker's Undying: Ulasan game hasil kolaborasi 3 nama besar dan disebut-sebut sebagai game horor FPS terbaik tahun ini.

110 Ban Penyelamat dari Serangan Virus: Ulasan dan pengujian terhadap 14 antivirus yang tersedia di pasaran dan tip penting dalam mengatasi serangan virus

120 Musik Gratis dari Internet: Panduan langkahdemi langkah dalam mencari, meng-copy, & mengolah musik MP3, serta membuat CD pribadi secara legal

130 CD-Cloning: Tip meng-copy CD dengan lancar dan sempurna, termasuk CD yang diproteksi

AKTUAL

HARDWARE

SOFTWARE

INTERNET

Telepon Lewat WebKaget dengan tagihan telepon bulanan Anda?Manfaatkan saja fasilitas telepon gratis lewatweb ke beberapa kota besar di seluruh dunia.CHIP akan menunjukkan bagaimana caramenghemat uang saat menelepon interlokaldan internasional dengan program sertalayanan telepon berbasis web. hal. 158

SOFTWARE

CD-CloningCHIP menunjukkan bagaimana cara meng-cloning atau meng-copy CD dengan sempurna.Lebih dari itu ada juga cara memecahkan pro-teksi tercanggih pada CD yang akan di-copysecara legal-tanpa crack atau patch, yanginstalasinya akan melanggar hak cipta pro-dusen. hal. 130

DAFTAR ISI.qxd 3/19/01 10:18 PM Page 8

Page 4: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

99Maret-April 2001

Daftar Isi

SOFTWARE

Ban Penyelamat PCMakin gencar dan canggihnya serangan virus,mengakibatkan meningkatnya tuntutan terhadapkinerja antivirus. Mana antivirus yang terbaik?Lihat hasil tes perbandingan 14 Antivirus. hal. 110

139 Indeks Tip & Trik

140 Tip & Trik Windows

142 Tip & Trik Linux

143 Tip & Trik Internet

144 Tip & Trik Aplikasi

145 Tip & Trik “Bug Bulan Ini”: Setting BIOSyang di luar kebiasaan

146 CHIP-Hotline

148 CHIP-Pos: Forum untuk pembaca

150 Dokter CHIP: Forum konsultasi

174 CHIP-Bursa: Iklan mini dan iklan kolom

176 CHIP-Bursa: Info harga

152 Aktual & Trend

154 Meraba chip hingga ke atom: Komputer seukuran bakteri dengan teknologi Nano

156 Aktual & Trend

158 Telepon Lewat Web: Ulasan dan pengujian program serta layanan telepon berbasis web

168 Windows.Net: Menyewa dan menggunakan software melalui Internet

170 Netscape 6: Bugs & Fixes

4 Editorial

6 Colophon

192 Preview

TIP & TRIK

SERVICE

INTERNET

REDAKSIONAL

BUYER�S GUIDE

Board All-in-one MewahIntel menawarkan solusi All-in-one dengan kinerja prima melaluichipset i815E. Apakah produk ini merupakan pilihan yang baik untukmembangun sebuah PC? Ataukah sebaliknya? CHIP akan membuk-tikan dan menjelaskan, sekaligus memaparkan hasil pengujian 10motherboard dengan chipset Intel i815E. hal. 62

SOFTWARE

Musik Gratis dari InternetSumber terbaik untuk musik dalam format MP3 adalah Internet. Untukitu CHIP memberikan panduan langkah demi langkah dalam mencari,meng-copy, & mengolah musik MP3, serta membuat CD pribadisecara legal. Selain itu ada juga trik-trik praktis bagaimana mengelolakoleksi MP3 Anda. hal. 120

TREND

DAFTAR ISI.qxd 3/19/01 10:18 PM Page 9

Page 5: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

1100 Maret-April 2001

Daftar Isi CHIP-CD

CHIP-CD Highlights:

12 Anti-VirusKumpulan Anti-Virus Populer dan Terkini

Grafik & Animation ToolsAdobe Photoshop 6.0 Premiere (32-bit) 5.0 After Effects 4.1

CD-Cloning ToolsCDRWin 4.0a beta CloneCD 2.8.4.3 Feurio 1.60

ANIMATION DAY - Animator ForumKumpulan animasi memukau karyaProduction House Indonesia dan individuyang tergabung dalam Animator Forum

CHIP-TV Special: BEST PICTURE NOMINEES The 73rd Annual Academy Awards -OSCAR

Linux Highligths:Coyote Linux Pangeo Viewer for Linux 1.1LimeWire client for Linux 1.1Mozilla for Linux (Seamonkey) 0.8 betaMidiMountain 0.1.0 pre release 1

CHIP-CD 03/2001

Adobe Photoshop 6.0Tool manipulasi grafis yang sudah sangat terkenal karenakemampuannya, terlebih dengan versi terbarunya ini yang

menyediakan feature-feature terbaru yang kian andal.

ANIMATION DAYBHATARA ORGANIZER dari GRUP BHATARA

bekerjasama dengan Majalah CHIP dan AnimatorForum , sebuah asosiasi para animator Indonesia, akan mengadakan seminar sehari bertajuk ANIMATION DAY

pada event INTECHCOM 2001 sub event INTECH-SEMINAR. Merupakan rangkaian kegiatan seminar,

konferensi, tutorial dan workshop mengangkat tema seputar digital animasi dan grafik desain.

Star Wars: Episode I Battle For NabooBagi penggemar game jenis simulasi peperanganpesawat, Lucas Arts kembali menghadirkan gameseri Star Wars terbaru, Episode I Battle For Naboo

CHIP-TV Spesial:

BEST PICTURE NOMINEES - OSCAR

l Chocolat

l Crouching Tiger, Hidden Dragon

l Erin Brockovich

l Gladiator

l Traffic

CHIP-Service

l Adobe Acrobat Reader 3.01 (Win 3.x)

l Adobe Acrobat 4.05 (Win 95/98)

l DirectX 7.0

l DirectX 8.0 for Windows 98 / Me / 2000

l DirectX Media 6.0

l File DLL VBRun300

l File DLL Visual Basic 4 (16 Bit)

l File DLL Visual Basic 4 (32 Bit)

l File DLL Visual Basic 5

l File DLL Visual Basic 6.0

l Microsoft Media Player 7.0

l Quick Time 3.0 & 4.12

l Tweak UI

l Video For Windows 1.1e

l WinZip 6.3 for Windows 3.x

l WinZip for Windows (32-bit) ver. 8.0

Hit Game

l 3D Asteroid Patrol

l 5 in a Row Tic-Tac-Toe

l Balls

l CheatBook Database 2000 7.0

l ColorBreak

l Dynamic Lines 1.0

l FreeBall 2.1

l Futurebit Puzzle

Top Game

l Star Wars: Episode I Battle For Naboo

Browser

l Netscape 6.01

Tools

l ICQ Surf Beta 1.11 build 135

CHIP-INTERAKTIF

GAME

ONLINE

DAFTAR ISI CD_02_2001.qxd 3/19/01 10:51 PM Page 10

Page 6: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

1111Maret-April 2001

Daftar Isi CHIP-CD

l Image Co-Tracker 2.00.001

l LanTalk PRO 2.2.0.0 Beta Version

l Live Image 1.29d

l Napster v2.0 BETA 9.6

l NeoTrace Pro 3.0

Multimedia

l DART Karaoke Studio 1.1.9

l MovieXone

l PowerPresenter 1.2

l WinAMP 2.73

Utility

l Glossy

l MacDrive 2000

l Motherboard Monitor 5.05

l Motherboard Monitor 5.05 Language Pack

l ReservationPro For Windows 95/98/Me/2000

l WinRAR for Windows 2.80

Updates

l DAT FILE: McAfee VirusScan 4.x / 5.x

l SDAT FILE: McAfee VirusScan 4.x / 5.x

l Update Norton AntiVirus for Windows 9x/Me

Distribusi

l Coyote Linux

l Fli4L 1.5.1b

Grafik-Tools

l IceSculptor

l Pangeo Viewer for Linux 1.1

Internet-Tools

l Mozilla for Linux (Seamonkey) 0.8 beta

l VisualRoute for Linux 5.1b

Multimedia

l MidiMountain 0.1.0 pre release 1

l StarPlot 0.91.2

Utility-Linux

l KisoCDII 0822a

ANIMATION DAY (Animator Forum)

l Kumpulan animasi karya Production House

Indonesia dan Individu (Animator Forum)

Anti-Virus

l AntiVir 9x Personal Edition

l Antivir 9x-Me Profesional Edition ver. 6.0

l AVP Platinum Edition v3.5.1.5

l FP-Win

l F-Secure Anti-virus 4.09 for Win95

l InoculateIT Personal Edition 5.1

l McAfee VirusScan for Windows 95/98 5.1.5

l Norton AntiVirus 2001

l Norman Virus Control

l Panda Antivirus

l PC-Cilin 2000

l Sophos AntiVirus

CD-Cloning Tools

l CDRWin 4.0a beta

l CloneCD 2.8.4.3

l Feurio 1.60

Grafik & Animation Tools

l Adobe After Effects 4.1

l Adobe Photoshop 6.0

l Adobe Premiere (32-bit) 5.0

Internet-Phone Tools

l Buddy Phone 2.11

l Hot Telephone

l MediaRing Talk Release 7.3.002

l Net2Phone

l Microsoft Netmeeting 3.01

l NetSpeak Webphone 4.02

INTECHCOM 2001

l Information Technology, Internet & Computer Promo

ONLINE LINUX

PROGRAM

LINUX

SPESIAL

DAFTAR ISI CD_02_2001.qxd 3/19/01 10:52 PM Page 11

Page 7: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

1122 Maret-April 2001

Berita & Trend

"Microsoft brings it home", demikian slogan yangdilontarkan oleh Bill Gates pada acara ConsumerElectronic Show di Las Vegas beberapa waktu lalu.Ungkapan tersebut dilontarkan sehubungan denganstrategi baru yang akan digunakan oleh Microsoftdalam menggaet pasar, yakni merambah pangsaelektronik hiburan. Dalam hal ini Microsoft akanmemfokuskan diri pada dunia hiburan keluarga

dengan memproduksi konsol game Xbox danDigital Video Recorder Ultimate TV.

Rencananya, Xbox akan dikeluarkan padamusim gugur tahun ini untuk pasar AS dan Asia.Dengan dilengkapi dengan komponen-komponenmenarik yang umumnya disukai penggemar game,besar kemungkinan produk Microsoft ini bakalbanyak diminati. Dengan sebuah prosesor 733MHz dari Intel plus graphic chip Nvidia 250 MHz,konsol ini mampu menampilkan sampai 125 jutapoligon per detiknya. Dengan demikian maka dapatdikatakan performa Xbox bakal mengalahkan SonyPlaystation 2 yang hanya memiliki kecepatan 66juta poligon per detiknya.

Produk lainnya yang akan diproduksi dandipasarkan Microsoft adalah Digital VideorecorderUltimate TV. Microsoft melengkapi peranti ini den-gan dua TV tuneruntuk penerimaan melalui satelit.Jadi, Anda dapat merekam dua program TV sekali-gus sambil memutar rekaman yang lain. Perantiyang baru dipasarkan di AS ini mampu merekam35 jam program TV ke dalam hard disk-nya.Peranti ini juga dilengkapi sebuah akses Internet. Info: www.xbox.com

XBOX DAN ULTIMATE TV

Microsoft Merambah DuniaHiburan Microsoft mulai merambah dunia hiburan keluarga. Tak lama lagi,�raksasa software� itu bakal mengeluarkan konsol game Xbox dansebuah digital video recorder bernama Ultimate TV.

Cepat: Dengan kecepatan hingga150 juta poligon per detiknya,Xbox unggul dibandingkanPlaystation 2.

Produk baru:Ultimate TV

dapat merekam35 jam program-

favorit.

Berita_03_2001.qxd 3/15/01 9:48 PM Page 12

Page 8: CHIP 03 2001.pdf

AKTUALAKTUAL

1144 Maret-April 2001

Berita & Trend

Terobosan Baru di JepangHingga saat ini, sistem UMTS memangmasih dirasakan sangat membebani pihakkonsorsium telepon. Namun demikian,mulai akhir Mei nanti, generasi ketigamobile radio ini akan mulai dioperasikan,meski masih hanya untuk kawasan Jepangsaja. Konsorsium telepon Jepang NTTTDoCoMo mulai mengoperasikan sistemUMTS ini untuk kawasan Tokyo, Yokohamadan Kawasaki. Berdasarkan keterangan darimarket researchmereka, rata-rata setiappengguna HP mengeluarkan 175 Mark seti-ap bulannya. Sistem UMTS tidak lagi dihi-tung berdasarkan durasi koneksinya,melainkan berdasarkan volume data yangdikirim.

Jaringan dalamRumah Teknologi jaringan telah menjadi bagianpenting dalam setiap dunia usaha. Ini dapatterlihat dari penerapannya pada hampirsemua perusahaan-perusahaan besar didunia. Namun, seiring dengan perkemban-gannya, kini teknologi tersebut tidak hanyadigunakan di perusahaan saja, melainkan dirumah-rumah. Pengembangan peranti inidimaksudkan untuk memberikan kemuda-han dan kenyamanan dalam rumah tangga.

Taiwan Power i.A., salah satu anakperusahaan Power Color Technology (pro-dusen graphic card), telah berhasil mener-apkan sistem jaringan global untuk kebu-tuhan dalam rumah.

Dengan sebuah peranti bernama ThinClient (berukuran sebesar kaset video),berbagai komponen seperti Internet, PC,notebook dan seluruh peralatan rumah tang-ga termasuk telepon dapat saling dihu-bungkan baik melalui kabel atau bahkantanpa kabel sekalipun (wireless). Selain ituperanti ini dapat dipasang secara tersembu-nyi dalam rumah.

Perangkat ini pun memungkinkan peng-guna dapat mengatur suhu AC yang ter-pasang di rumah hanya melalui saluran tele-pon. Selain itu, pengguna pun dapat meman-tau rumahnya dari tempat lain melaluiInternet yang terhubung pada Webcam.

Saat ini, produk Thin Client sudahdipasarkan di Taiwan.

THIN CLIENT

320 Saluran DataDengan kapasitas 3,2 terabits per second,sistem kabel Transatlantic Apollo akan men-jadi perlintasan data terbesar yangmenghubungkan Amerika Utara dan Eropa.

Jaringan optik ini berbasis pada teknolo-gi multiplex wave lengthdan terdiri atas 4serat masing-masing dengan spektrum 80warna. Data yang dapat ditransfer melalui320 saluran ini bisa mencapai 10 GBit/s.

Apollo merupakan sebuah proyek dariCable & Wireless yang direalisasikan olehAlcatel. Sistem perkabelan ini terdiri atasdua jalur yang menghubungkan AS, Inggrisdan Perancis. Rencananya layanan fasilitasini baru akan berjalan pada tahun 2002 men-datang.

KABEL LAUT UNTUK JARINGANINTERNET

UMTS

Alternatif Pengganti SemikonduktorSilikonDi masa mendatang, intan tak hanya diper-gunakan hanya sebagai perhiasan saja.Kalangan ilmuwan komputer pun melirikperhiasan yang satu ini. Rencananya parailmuwan akan menerapkannya menjadikomponen penting untuk komputer.Berdasarkan penilitian ternyata intan bisadijadikan pengganti silikon yang selama inisering dipakai sebagai bahan untuk mempro-duksi chip. Para ilmuwan di Augsburg,Jerman telah menemukan sebuah cara untukmenghasilkan film tipis dari kristal intan.Walaupun lapisan intan yang asli tidak dapatmenghantarkan lonjakan listrik, namunbahan ini sangat baik untuk semikonduktorjika sudah dicampur dengan Boron atau

CHIP DARI INTAN

Nitrogen. Bahan intan ini dapat dibuat men-jadi sebuah chip yang berukuran lebih kecildibandingkan chip yang kita kenal padaumumnya. Kelebihan lainnya adalah semi-konduktor dari intan ini dapat bertahan hing-ga 500 derajat.

ANGKET BULAN INI

Signifikan : Hampir setengah responden CHIP Online cukup menggunakan hard disk dibawah 10 GB. Sedangkan yang menjawab di atas 40 GB berada di posisi dua (21 %).

Seberapa besar pemakaian kapasitas hard disk Anda?

Sum

ber

CH

IP:

Onl

ine

(Jer

man

)

20 sampai 30 GB

45%

21%

20%12%

Kurang dari 10 GB

Lebih dari 40 GB

30 sampai 40 GB

Bahan pembuat chip : Intan dapatmenjadi pengganti silikon.

10 sampai 20 GB (2%)

Berita_03_2001.qxd 3/15/01 9:49 PM Page 14

Page 9: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

1166 Maret-April 2001

Berita & Trend

Acer, salah satu perusahaan yang berke-dudukan di Taiwan, hadir dengan identitasbaru, termasuk melakukan perubahan visidan misi dalam memberikan solusi menyelu-ruh kepada end user. Tujuan Acermelakukan hal tersebut adalah sebagai upayamemperkuat posisinya.

Inovative, Caring, Good Value, Reliabledan Easy (I Care)merupakan cara-cara yangakan dilakukan Acer dalam melakukan misidan visi terbarunya tersebut.

Perubahan yang dilakukan Acer dapatterlihat mulai dari tampilan logo hingga arahkebijakan bisnisnya. Menurut pihak Acer,logo baru tersebut mengandung sebuah gam-baran mengenai sebuah dunia baru berbasisInternet, yang ramah, tidak kaku dan nya-man bagi penggunanya. Keramahan itudapat terlihat dari tampilan logo bertuliskanAcer dengan jenis huruf kecil, tebal, miringdan letaknya bertautan.

Menurut Danny Harjono, SeniorMarketing ManagerPT Acer Indonesia,logo baru Acer dititik beratkan pada huruf 'e'yang dapat diasosiasikan dengan kata educa-tion, entertainment(hiburan) dan e-com-merce. Penggunaan huruf kecil dalampenulisan logo memberikan kesan moderndan up to date. Sedangkan huruf miringterkesan menarik.

Untuk menyiratkan penegasan bahwaAcer adalah sebuah organisasi yang kokoh,andal dan terpercaya maka digunakanlahhuruf tebal dalam logo tersebut. Sedangkanwarna hijau melambangkan sebuah keu-nikan, inovatif, segar, elastis, dan kuat.

Sebagai upaya merealisasikan komit-mennya tersebut Acer telah mengem-bangkan ASP (Authorised Service Provider)yang saat ini telah tersebar di beberapalokasi (lebih dari 30 lokasi) dan 9 kota diIndonesia. Di samping itu Acer juga telahmembuka saluran bantuan teknis (technicalhotline) pada nomor (021) 6386 5777 yangsementara ini beroperasi selama hari kerjapukul 09.00 - 17.00 WIB, dan pada hariSabtu pukul 09.00 - 12.00 WIB.

Compaq Jalin Kerja Sama denganSisindosatPada tanggal 27 Februari lalu,Compaq Computer Indonesia resmimenjalin kerja sama dengan Sis-indosat, sebuah perusahaan yangbergerak di bidang sistem integrasiindustri telekomunikasi, perbankandan perminyakan. Kerja sama iniakan semakin memperkuat eksistensiCompaq di industri teknologi dansolusi untuk kalangan perusahaan.

Hadir dalam acara tersebut BTLim, Presiden Direktur Compaq In-donesia dan Ardhin Ichwan, Pre-siden Direktur PT Sisindosat Lintas-buana.

Produk-produk, seperti Mainframe, Cli-ent Server, Internet Computing,dan enter-prise Solution and softwaremerupakan ca-kupan produk yang difokuskan Compaq kepasar perusahaan.

Kerja sama dengan Sisindosat ini dida-sarkan pada kemampuan dan profesionalis-me Sisindosat di bidang System Integration

yang mampu memberikan nilai tambah atasproduk-produk dan solusi. Hal itu telahdibuktikan selama 10 tahun sejak berdirinya.Sisindosat sendiri telah memperluas ca-kupan bisnisnya ke enam bidang yaitu e-Technology, e-Services, e-Development,Maintenance Services, Education & ExpertServices, serta Multimedia.

Hari Teknologi Pendidikan SUNPenggunaan sarana teknologi infor-masi dibidang pendidikan telah men-jadi semacam trend dewasa ini.Teknologi informasi, dalam hal iniInternet, seperti telah menjadi suatukebutuhan hampir di semua bidangkehidupan, termasuk pendidikan.

Berpijak pada hal itulah, SUNMicrosystems, sebuah perusahaanteknologi informasi terkemuka, mulaimemfokuskan diri dalam trend terse-but. Untuk itu, beberapa waktu lalu,tepatnya tanggal 14-15 Februaribertempat di Hotel Regent Jakarta,dilaksanakan sebuah seminar yangmenyoroti permasalahan seputar peng-gunaan teknologi informasi dalam bidangpendidikan. Pada kesempatan ini SunMicrosystem di wakili oleh PT. MultidataRancana Prima, sebuah perusahaan yangbergerak dibidang solusi teknologi informasidi Indonesia dan telah cukup berpengalamandi dunia pendidikan dan juga merupakanperusahaan distributor Sun Microsystems.

Menurut pihak SUN, dukungan teknolo-gi informasi dalam bidang pendidikan sa-ngat penting mengingat besarnya persainganpasar dunia pada waktu mendatang. Atas da-sar itulah maka Indonesia sebagai salah satu

negara yang cukup berpengaruh di AsiaTenggara sudah saatnya memperluas pan-dangan pada penggunaan teknologi informa-si sebagai sarana pendukung dalam bidangpendidikan.

Sistem pendidikan di abad 21 meng-inginkan pelayanan lebih yang dapat dita-warkan secara efisien dan lebih efektif yangdidukung oleh teknologi informasi.

Sebagai salah satu perusahaan besar,SUN Microsystem ikut andil dalam men-dukung kebutuhan di bidang teknologi infor-masi di Indonesia.

Acer Tampil Baru

Sepakat: Tampak Presiden Direktur PT. MultidataRancana Prima Doddy N. Achmad berjabat tangandengan Dirjen Pendidikan Tinggi Dr. Ir. SatryoSoemantri Brodjonegoro.

Resm i: Kerja sama antara Compaq dan Sisindosatresmi dilaksanakan.

Berita_03_2001.qxd 3/15/01 9:51 PM Page 16

Page 10: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

1188 Maret-April 2001

Berita & Trend

Jaminan Keamanan dalam e-CommerceDewasa ini, bisnis e-Commerce memangmenjadi salah satu bisnis yang sedangberkembang di dunia, terutama di Indonesia.Dalam menjalankan roda perbisnisan e-com-merce, faktor sekuriti menjadi suatu halpenting. Faktor keamanan inilah yangbanyak dipertimbangkan pengelola bisnis,salah satunya PT. Telekomunikasi Indonesia,Tbk.

Pada tanggal 6 Februari lalu, PT Tele-komunikasi Indonesia, Tbk meluncurkan I-trust™ Certification Authority (CA) untuklayanan Internet berbasis Public Key.Layanan tersebut merupakan layanan onlineyang mengharuskan pengguna Internetmemiliki identitas digital agar dapat meng-akses aplikasi di Internet. Manfaat dari

aplikasi Internet berbasis Public Key terse-but adalah adanya proses pengacakan(encryption/decryption) 1024 bit dan prosestanda tangan digital (digital signature).Tanda tangan yang akan tertera pada setiapdokumen yang dikirim tersebut akan menja-di bukti keabsahan. Fasilitas tanda tangan inidigunakan, antara lain pada secure e-mail,secure server accessdan transaksi bisnis.

Kerja sama pun telah dilakukan TEL-KOM sehubungan dengan penerapan I-trustini, yakni dengan beberapa mitra lokal yangakan mendukung teknologi Public Key.

Diharapkan transaksi e-commerce diIndonesia akan semakin meningkat dengandiluncurkannya I-trust™ CertificationAuthority (CA) ini.

Pengenalan naskah pada perangkat Palmyang kita kenal selama ini dirasakan begitulambat dan pemasukan data dalam bahasayang ditentukan pun belum dapat dilang-sungkan. Hal itulah yang menyebabkanpengguna Palm menggunakan sentuhan alatsemacam pensil pada keypad yang berben-tuk layar monitor.

Karena hal tersebut para ilmuwan IBMkini sedang berusaha menciptakan suatutampilan keypad baru yang lebih baik. Yangmenjadi dasar pemikiran mereka adalahjarak antara huruf yang satu dengan yanglain pada display harus berada sedekatmungkin. Berdasarkan pemikiran itulahmaka para ilmuwan tersebut kemudianmelakukan sebuah simulasi fisika dengancara menyusun sebanyak-banyaknya kombi-nasi pasangan semua huruf yang mungkin,lalu satu sama lain dihubungkan denganpegas. Elastisitas dari pegas tersebut meng-gambarkan kemungkinan terbesar peruba-han jarak antarhuruf tersebut. Hasil yangoptimal dapat tercapai apabila susunannyadiperhitungkan. Pada susunan itu pegas akanmembuat tombol keypad menciut serapatmungkin. Tepat di tengah-tengah keypad initerdapat sebuah tombol spasi yang palingsering digunakan. Untuk mengelompokkanhuruf-huruf yang sering digunakan, makapasangan-pasangan khusus disusun secaraberdekatan.

Adanya pengembangan fasilitas ini ten-tunya dapat memberikan nilai tambah bagiproduk Palm dalam memberikan layananterbaik kepada konsumen.

Sentuhan LebihCepat pada Palm

Pada tanggal 7 Februari lalu, sebuah perusa-haan baru bernama PT Epson Indonesiasecara resmi didirikan. Di samping sebagaiperwakilan Epson Singapore Pte. Ltd diIndonesia, yang merupakan bagian dariSeiko Epson Corporation, pendirian PTEpson Indonesia memiliki suatu misi, yaitumeningkatkan penjualan dan pemasaran pro-duk printer dan perangkat IT lainnya diIndonesia.

Sebagai informasi, selama ini EpsonSingapore Pte. Ltd telah memiliki kantorperwakilan di Indonesia yang didirikan sejak

PT. Epson Indonesia Resmi DidirikanApril 2000. Keberadaan kantor perwakilanini untuk mendukung penjualan langsung,pemasaran dan layanan purna jual di wilayahini. Menurut pihak Epson potensi pasar diIndonesia cukup besar. Oleh karena itulah,untuk mengantisipasi dan menanggapi haltersebut Seiko Epson mendirikan perwakilanpenjualan di Indonesia yakni PT EpsonIndonesia yang 100% berada di bawahEpson Singapore Pte. Ltd, dengan tujuanmemperluas jaringan penjualan danmengembangkan layanan purna jual produk-produk Epson.

Intel Corporation mengumumkan akanmemasok flash memoryberkinerja tinggiuntuk berbagai teknologi Cisco Communi-cations, yang meliputi modem kabel, desk-top switches dan low - end Routers.

Perjanjian antara kedua perusahaanterkemuka tersebut adalah berupa komitmenCisco selama 3 tahun untuk membeli pirantiflash memory densitas tinggi dari Intel ter-masuk teknologi memory canggih Intel®StrataFlash™.

Kesepakatan untuk memasok flashmemory densitas tinggi sebesar 32Mb ataulebih mencerminkan kerja sama strategisantara Intel dengan Cisco. Flash memoryadalah salah satu dari beberapa teknologikomunikasi penting yang disediakan Inteluntuk Cisco.

Saat ini flash memory dapat ditemukan

di beberapa produk yang telah dikenal olehmasyarakat luas seperti telepon bergerak,MP3 music players, handheld PC organizer,handheld voice recorders dan tape - lessanswering machine, sebagai tambahan pro-duk-produk industri seperti network routerdan cockpit voice recorders.

Cisco akan Menggunakan Flash Memory Intel

Flash memory: Salah satu perangkatyang dikembangkan Intel.

BJ

Q U S P C

F O T H VG R E K

M N I A W ZD L Y X

SPACE

Formasi baru : Formasi keypad pada gene-rasi Palm mendatang.

Berita_03_2001.qxd 3/15/01 9:51 PM Page 18

Page 11: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

2200 Maret-April 2001

NVIDIA GeForce3

n Sejak diperkenalkannya GeForce2,Nvidia sudah menyebarkan gosip mengenaipengembangan chip NV20 ini. Namun, halyang menarik adalah ketika Microsoftmengumumkan bahwa X-Box (gaming con-sole) mereka akan menggunakan teknologiNvidia tersebut. Dalam chip GeForce3 initerdapat sekitar 57 juta transistor. Sebagaiperbandingan, pendahulunya GeForce2hanya terdiri dari 25 juta transistor, sedan-gkan Pentium 4 "hanya" memiliki 42 jutatransistor. Memang, semakin banyak transis-tor yang digunakan semakin kencang pulakinerjanya.

Untuk dapat memproduksi sebuah chipdengan jumlah transistor sebanyak itu dibu-tuhkan teknik produksi yang baru pula.

Produsen semikonduktor TSMC di Taiwankini sudah mampu menghasilkan prosesorgrafik dengan teknologi 0,15 mikron. Hal inimemang luar biasa, mengingat Athlon danP4 sendiri hanya menggunakan teknologi0,18 mikron. Sebagian besar dari transistoryang digunakan menyediakan 4 pixelpipeline yang dapat menarik 4 pixel dalamsatu siklus clock. Masing-masing dengandua tekstur. Kecepatan chip-nya 250 MHzdan memorinya adalah 230MHz (460 MHz).

Tidak tersedianya feature Twin View -seperti yang ditemui pada GeForce2 MX -mengakibatkan card ini tidak bersaing lang-sung dengan produk Dual Head dari Matrox.NVIDIA tampak hendak membuat cardGeForce2 MX memiliki nilai jual tersendiri.

Sebuah GPU SejatiGeForce versi awal diperkenalkan dengannama GPU (Graphics Processing Unit). Haltersebut tidak lain karena chip GeForcememiliki kemampuan untuk memrosestransformation dan lighting sendiri. Jadi,secara teoritis, prosesor tidak perlu lagi be-kerja keras memperhitungkan urusan trans-formation dan lighting saat menjalankangame 3D. Sayangnya, tidak semua gamemau mengimplementasikan metode yangditawarkan NVIDIA. Bahkan Quake3, yangdikenal sangat bersahabat dengan GeForce,hanya menggunakan kemampuan transfor-mation saja. Sementara efek lighting tetapdipercayakan pada prosesor.

Agar semua kemampuan GeForce dapatberfungsi, pembuat game harus merancanggame-nya untuk memakai semua featureGeForce. Bila itu dilakukan, berarti gametersebut tidak akan berjalan dengan baik bilagraphic card lain digunakan. Karena belumsemua orang menggunakan GeForce, parapembuat game memutuskan untuk menghin-dari optimalisasi 100% game mereka untukGeForce.

NfiniteFX Engine merupakan jawabanNVIDIA atas masalah ini. GPU yang digu-nakan pada GeForce3 ini dapat diprogramoleh para pembuat game untuk menye-suaikan diri dengan produk mereka. Artinya,dengan GeForce3 para pembuat game dapatmengoptimalkan GeForce3 untuk gamemereka, bukan sebaliknya.

Tersedianya feature Vertex Shaders danPixel Shaders pada GPU ini menjanjikankualitas 3D yang lebih baik. MenurutNVIDIA, kerut-kerut pada wajah seseorang,akan tampak sangat nyata.

Agar tidak mengalami masalah dengankompatibilitas, pihak NVIDIA memberikanlicense teknologi ini kepada Microsoft agar

GeForce3: Chip 3DTercanggihNvidia baru-baru ini telah mengembangkan prosesorgrafik GeForce3 (NV20) yang memiliki teknologi jauh lebihunggul dibandingkan produk terdahulunya. CHIP memper-oleh kesempatan langka untuk bermain-main dengansalah satu graphic card GeForce3 buatan Winfast.

Menyingkap mesin baru NVIDIA:Beginilah wujud chip GeForce3 (NV20)yang diterima CHIP.

Ilust

rasi

: B

ayu

Wid

hiat

mok

o

AKTUAL_GeForce3.qxd 3/15/01 9:53 PM Page 20

Page 12: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

2222 Maret-April 2001

NVIDIA GeForce3

diimplementasikan pada DirectX 8. Jadi,semua produsen software dapat meman-faatkannya. Bahkan, kompetitor NVIDIApun dapat menirunya, karena teknologiNVIDIA ini terbeber jelas dalam DirectX 8.

Mengoptimalkan PenggunaanBandwithFitur terpenting lainnya dalam chip grafik inidiklaim Nvidia sebagai "Lightspeed Memo-ry Architecture". Fungsi ini akan mengopti-malkan penggunaan bandwidth, sehinggasangat cocok untuk resolusi dan kedalamanwarna yang tinggi. Seperti kita ketahuimasalah bandwith merupakan kelemahanarsitektur GeForce2. Selain itu, terdapat pulaperanan dari tiga buah key function: Fituryang disebut "Crossbar Memory Controller"bertugas untuk menyempurnakan efisiensimatrix memory. Fitur "Lossless ZCompression" bertugas untuk mengurangidata bandwitdh seminimal mungkin, sedan-gkan " Z-Occlusion-Culling" akan berusahauntuk mengubah pixel yang terlihat dalammatrix memory. Dari sini akan dihasilkankinerja 3D yang lebih besar 7 kali lipat darichip pendahulunya. Bukti inilah yang masihkita tunggu-tunggu.

Dukungan Industri: GeForce3Sama dengan Pentium 4Nampaknya untuk sementara waktuGeForce3 akan menempati posisi yang samadengan Pentium4. Keduanya sama-samamemiliki teknologi yang sangat maju den-gan harga yang relatif sangat tinggi. Selainitu, keduanya juga sama-sama mengalamimasalah yang sama: sangat sedikit sekalisoftware saat ini yang dioptimalkan untukpenggunaan GeForce3 dan Pentium4.Namun, kedua perusahaan besar ini rasanyatidak lama lagi akan memperoleh supportdari para pembuat software. Asalkan, tidakada produsen lain yang menawarkanteknologi yang lebih baik lagi.

Hanya di CHIP: GeForce3Pertama di IndonesiaMendapat kesempatan untuk "bermain-main" dengan sebuah produk sebelum dilun-curkan secara resmi merupakan hal yanglangka. CHIP sangat berterima kasih padapihak-pihak terkait karena telah mengijinkanCHIP untuk menguji beberapa produknyamereka sebelum peluncuran resmi. Ataskemurahan hati pihak Leadtek (Winfast) dandistributornya PT. Diamonindo, CHIP kaliini telah diijinkan untuk sekedar "bermain-main" dengan sebuah Graphic Card WinfastGeForce3 TD 64 MB. Seperti Anda ketahui,hingga tulisan ini dibuat, GeForce3 untukPC belum diluncurkan secara resmi.

Card yang diterima CHIP memiliki kon-struksi yang menyerupai GeForce2 Ultra.Semua DDR-SDRAM-nya didinginkan de-ngan lempengan aluminium bertuliskan

"Leadtek" dan alamat website-nya. Driveryang disediakan masih merupakan versi beta(10.40). Di dalam paket driver-nya punsudah tersedia software Winfox yang biasa-nya ditemui pada card Winfast GeForce2GTS dan Ultra.

Sungguh sayang, CHIP masih belumboleh merilis hasil benchmark yang diper-oleh. Hal ini mungkin disebabkan NVIDIAakan merevisi ulang produknya ini atau dri-ver-nya yang masih belum sempurna.

Namun, CHIP dapat memastikan bahwaNVIDIA tampak serius hendak mengambillangkah optimalisasi untuk GeForce3, bukansekedar meningkatkan tenaga saja. Hal initampak dari implementasi HSR (HiddenSurface Removal), HRAA (High ResolutionAntialiasing), dan EMBM (EnvironmentMapped Bump Mapping). Bila sebelumnyauji EMBM pada 3DMark2000 tidak dapatdijalankan dengan menggunakan GeForceatau GeForce2, kini keadaan sudah berubah.GeForce3 dapat menjalankan benchmarkEMBM tersebut.

Secara keseluruhan CHIP merasa cukupterkesan dengan feature yang ditawarkanoleh GeForce3. Namun untuk urusan unjukkinerja, rasanya kita masih harus menunggusampai NVIDIA dapat merilis driver yanglebih baik. Dengan kisaran harga US$500,NVIDIA sebaiknya cepat-cepat memberikanbukti nyata atas janji-janjinya menyangkutkemampuan GeForce3. Jika tidak, makaakan banyak orang yang dikecewakan.

[email protected]

Mirip GeForce2 Ultra:Karena spesifikasikecepatannya samadengan GeForce2 Ultra,GeForce3 memilikiwujud fisik yang serupa(baik dari sisi depanmaupun belakang).Software Winfox yangditemui pada pendahu-lunya juga dapat diper-oleh pada paket pen-jualan WinfastGeForce3 ini.

Reference board: Untuk mempercepat proses produksi, Winfast menggunakan desainyang sama dengan reference board NVIDIA. Heatsink pada modul DDR-SDRAM dibu-tuhkan untuk menjaga suhunya agar tidak mengganggu kestabilan.

AKTUAL_GeForce3.qxd 3/15/01 9:54 PM Page 22

Page 13: CHIP 03 2001.pdf

2244 Maret-April 2001

Trend

AKTUAL

Preview CeBIT 2001

CeBIT 2001: Saat-saat di mana CeBIT merupakan ajangpameran hardware dan software terbarutelah lewat. Saat ini CeBIT lebih banyakmenampilkan produk teknologi komunikasidibandingkan dengan produk PC.

nn Pameran komputerterbesar di dunia ini semakinpopuler. Untuk pertamakalinya, batas 8000 pesertaterlampaui pada CeBIT 2001.Tahun ini CeBIT telah sampaipada batas maksimum kapa-sitasnya. Luas lahan yangdisediakan telah ditambahmenjadi 433.000 m² danseluruhnya telah habisdipesan. Kota Hannoverbenar-benar dipadati olehpengunjung; diperkirakanjumlahnya sekitar 750.000—780.000 orang.

Pameran Tujuh Hari: CeBIT2001 dimulai dari tanggal 22 hing-ga 28 Maret dan dibuka mulaipukul 09.00 sampai pukul 18.00.

Fot

o: M

. H

ange

n; D

euts

che

Mes

se A

G;

Kre

bs;

Ket

chum

CeBIT 2001.qxd 3/16/01 1:34 AM Page 24

Page 14: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

2255Maret-April 2001

Preview CeBIT 2001

BARAT 2

BARAT 3 BARAT 4

BARAT 1

UTARA 3

UTARA 2

UTARA 1

TIMUR 1

TIMUR 2

TIMUR 3

SELATAN 2 SELATAN 1

Pameran Spektakulernn Seorang penggemar fanatik komputer pun tidak akan mampu melihat pameran CeBIT ini selu-ruhnya. Para pengunjung yang hanya memiliki sedikit waktu harus menetapkan prioritasnya ter-lebih dulu. CHIP telah memilih 4 trend yang diperkirakan paling 'panas' di CeBIT 2001:

HARDWARE YANG CEPAT akhirnya menawarkan kinerjaoptimal—juga hal-hal lainnya yang bermanfaat.

WIRELESS TECHNOLOGY membuat kabel tak lagi diper-lukan.

MOBILE DEVICES mempermudah penggunaan teknologidalam kehidupan sehari-hari.

ENTERTAINMENT DEVICES memanfaatkan seluruh band-width Internet.

è Cepat

èWireless

è Mobile

è Entertainment

Teknik Informasi: Hall 1, 7, 8, 9, 11, 12, 13

Network Computing: Hall 10, 11

Pengumpulan Data Otomatis: Hall 19, 20

Pengembangan, Konstruksi, Fabrikasi:Hall 20, 21, 22

Software, Solusi Internet, Internet-Services: Hall 1, 2, 3, 4, 5, 6

Telekomunikasi: Hall 14-17, 24, 25, 26, Outdoor, Paviliun

Office Automation dan TeknikInformasi: Hall 1

Teknik Perbankan: Hall 18

Teknik Kartu/Keamanan TeknologiInformasi: Hall 23

Alih penelitian dan teknologi: Hall 16

CeBIT Job Market, Pusat Retailer: Hall 10

è Denah Pameran

CeBIT 2001.qxd 3/16/01 1:35 AM Page 25

Page 15: CHIP 03 2001.pdf

AKTUAL

2266 Maret-April 2001

Trendè Cepat

Preview CeBIT 2001

Akhirnya Cukup CepatKinerja hardware yang ditawarkan kini tidak lagi berada di belakangtuntutan software. Persaingan para produsen dalam membuat chiptercepat tampaknya telah berakhir (sementara) pada CeBIT 2001. Bagiyang sekarang telah membeli komputer cepat, boleh merasa yakin bahwaPC-nya akan cukup cepat bagi semua aplikasi. Kini yang lebih pentingadalah tingkat konsumsi daya.

, è NVIDIA GeForce

Graphic card merupakan bagian terakhir hardware komputer, dimana peningkatan kinerja masih memegang peran terpen-

ting—terutama bagi nVIDIA. Tetapi di sini pun telahditempuh jalan baru, bukan lagi kecepatan se-

mata-mata. Di satu sisi, GeForce 3 di-tampilkan sebagai produk utama,

sementara di sisi lainnya produkbergerak juga mulai menjadipusat perhatian. Dengan chipset

GeForce2-Go, Nvidia menyedia-kan solusi grafik tercepat khusus un-

tuk notebook. Toshiba: Hall 1, Stand 6H2

Prosessor Transmeta-Crusoe dan Pen-tium III/500 LV (Low Voltage) dari Intelmerupakan prosesor generasi terbaru.Konsumsi daya yang rendah lebih pen-ting dibandingkan frekuensi tertinggi yangdapat dicapai. Sebagai penghemat dayadengan konsumsi kurang dari 1 Watt,prosessor ini membantu meningkatkanumur baterai notebook, sub-notebook,dan perangkat bergerak lainnya sehing-ga menjadi lebih tahan lama. Konsumsidaya pada display, hard disk, dan RAMmasih seperti biasa—tak ada keajaibanyang dapat diharapkan.

Intel: Hall 11, Stand B48; Transmeta: Hall 13, Stand C08

, è Transmeta Crusoe, Intel LV

CeBIT 2001 b.qxd 3/16/01 2:25 AM Page 26

Page 16: CHIP 03 2001.pdf

, è Intel Pentium 4

Apakah Intel akan menampilkan Pentium 4dengan clock 2 GHz di CeBIT atau tidak? Paraahli yang mengetahui banyak tentang bisniskomputer memperkirakan bahwa hal itu akandilakukan secara tertutup. Ini merupakan in-dikasi akan kejenuhan menyangkut kinerjakomputer yang dicapai. Bahkan Whistler, Win-

dows versi baru, tidak membutuhkan lebih dariPentium III/450 untuk dapat beroperasi denganbaik. Tes benchmark seperti 3DMark 2000membuktikan bahwa games yang menuntutkinerja tinggi juga tidak lagi tergantung padakecepatan prosesor.Intel: Hall 11, Stand B48

AKTUAL

Preview CeBIT 2001

CeBIT 2001 b.qxd 3/16/01 2:26 AM Page 27

Page 17: CHIP 03 2001.pdf

2288 Maret-April 2001

TrendèWireless

AKTUAL

Preview CeBIT 2001

Wireless Adalah KuncinyaBagi sebagian orang, kabel pada stereo-set saja sudah cukupmenakutkan, apalagi pada komponen PC. Tampaknya banyak produsenPC yang memahaminya, dan trend komputer jelas-jelas mengarah keperangkat yang dapat dihubungkan tanpa kerumitan kabel. Di sampingmenampilkan jaringan radio yang telah mapan, dalam CeBIT jugadipamerkan serangkaian solusi tanpa-kabel ( wireless ) untuk berbagaiaplikasi—di antaranya adalah teknologi bluetooth.

WLAN masa kini dap-at diperluas dengan tam-bahan sistem modul. Pro-dusen Dr. Neuhaus bersamaSagem juga tak ketinggalandalam menampilkan seri produkberdasarkan standar IEEE 802.11b untuk WLAN 11 MBit. Selainitu ditawarkan juga AccessPoint dengan berbagai perleng-kapan termasuk PC Card yang di-jual per unit maupun per paket.Dr. Neuhaus: Hall 14, Stand H44

Akhirnya tersedia: Freepaddari Dosch & Amand. Perantiini berbasis Linux dan dapatterhubung ke Internet melaluiISP. Telekom Jerman sudahselangkah lebih jauh: Sebuahpad dengan Windows dan ak-ses WLAN pada T-DSL disedi-akan bagi power-surfer. National Semiconductor:Hall 13, Stand C52Telekom: Hall 26, Stand A01

Perintis teknologi mouse tanpakabel tampaknya sudah pasti.“Tikus-tikus tanpa ekor” ini su-dah beredar beberapa lama.Harga yang semakin menurunmembuat tikus-tikus ini semakindisukai. Logitech misalnya me-nyediakan berbagai model, jugadengan keyboard yang takbertali. Logitech: Hall 9, Stand B63

èWebpad Tanpa Kabel

è Tikus Tanpa Ekor

Fot

o: D

euts

che

Mes

se A

G

, èWireless Local Area Network

CeBIT 2001 b.qxd 3/16/01 2:28 AM Page 28

Page 18: CHIP 03 2001.pdf

3300 Maret-April 2001

TrendèWireless

AKTUAL

Preview CeBIT 2001

Di ujung Anoto-Pens, di samping matapena, menempel sebuah kamera digitalkecil. Ia mampu melakukan scanningtulisan tangan dengan kecepatan 100baris per detik. Sebuah komputer dalampensil akan menganalisa polanya.Transmitter bluetooth akan mengirimkankarakter ASCII ke handheld untukdiproses lebih lanjut.Anoto: Hall 13, Stand E81

, , èWearlogic e-Wallet

GN 9000 dari Netcom memberikankebebasan bergerak bagi merekayang banyak menggunakan telepon.Headset ini memiliki pengatur volu-me dan tombol power pada gantung-annya, sementara base-station-nyadapat dihubungkan dengan teleponmeja jenis apa pun.Netcom: Hall 17, Stand B08

, è Bluetooth Pencil

Pengunjung yang masih terkena demambluetooth akan menemukan sebuah dom-pet berteknologi bluetooth untuk solusipembayaran digital.Compaq: Hall 1, Stand 4H2

, è Bluetooth Headset

Sementara banyak produsen hand-phone masih menunggu, Ericssontelah mengumumkan handphoneGPRS R520m yang dilengkapidengan teknologi bluetooth.Rencananya, GPRS R520makan dipasarkan awal tahunini. Sinkronisasi dengan PCatau PDA dilakukan tanpamemerlukan kabel.Ericsson: Hall 26,Stand B68

, è Ericsson GPRS-Handphone

CeBIT 2001 b.qxd 3/16/01 2:29 AM Page 30

Page 19: CHIP 03 2001.pdf

3322 Maret-April 2001

Trendè Cepat

AKTUAL

è Mobile

Informasi BergerakPada perangkat bergerak (mobile ) kini tampak semakin jelasbagaimana berbagai dunia tumbuh menjadi satu. Komputerhandheld diperlengkapi denganantena dan dapat digunakan sebagaitelepon—akses Internet melalui WAPatau GPRS sudah menjadi featurestandar. Di sisi lain, produsenhandphone dengan perlengkapanyang semakin banyak membuatbatas antara handphone denganPDA semakin kabur.

, è Sony CMD-MZ5

èTrium Mondo

Sony yang mengandalkankombinasi antara komuni-kasi dan hiburan memilikiproduk unggulan Hifi-hand-phone MZ5. Handphone inimampu menyimpan musikdigital dan dapat berfungsitanpa PC. Ia dapat meneri-ma sinyal dari setiap sum-ber musik hanya melaluisebuah kabel.Sony: Hall 26, Stand D47

Produk 2 in 1: Mondo darianak perusahaan Mitsu-bishi Trium adalah PDAberbasis pena (MicrosoftPocket-PC) yang dapat di-gunakan untuk meneleponseperti halnya telepongenggam biasa.Trium: Hall 26, Stand C56

Preview CeBIT 2001

CeBIT 2001.qxd 3/16/01 3:44 AM Page 32

Page 20: CHIP 03 2001.pdf

Hidup baru untuk juara lama: Se-buah modul GSM darI UbiNeticsmemungkinkan Palm Vx mema-suki dunia komunikasi bergerak.Menelepon dan komunikasi da-ta tanpa kabel kini dapat di-lakukan dengan Palm.UbiNetics: Hall 13, StandD07

, è Siemens SL45

Handphone, MP3 player,perekam digital, dan or-ganizer dalam satuperangkat: SiemensSL45. Dengan berat88 gram, handphonehi-end ini tetapmerupakan tele-pon bergerakyang nyaman di-genggam.Siemens: Hall26, Stand D40

, è Compaq iPaq H3630

Informasi setiap saat dimana saja mnejadi motto un-tuk iPaq. Compaq mem-perkenalkan modul tamba-han baru dengan bluetooth,GSM, dan GPRS. Semuanyatidak hanya ada dalam bro-sur mewah, tetapi dapatlangsung dicoba di StandCompaq CeBIT 2001.Compaq: Hall 1, Stand 4H2

è Modul GSM untuk Palm

Maret-April 2001

AKTUAL

Preview CeBIT 2001

CeBIT 2001.qxd 3/16/01 3:45 AM Page 33

Page 21: CHIP 03 2001.pdf

3344 Maret-April 2001

Trendè Cepat

AKTUAL

è Mobile

Counter bank atau kasir tidak lagi diperlukan. SetelahInternet-Banking, sekarang giliran handphone memu-dahkan pembayaran. Paybox.net AG menyediakanfasilitas transfer uang secara aman dan nyaman. Per-syaratannya, setiap pembayar harus terdaftar pada pe-rusahaan tersebut dan penerimanya memiliki rekeninggiro di Deutsche Bank. Jika ingin mengirim uang,hubungi saja nomor Paybox tanpa biaya, masukkannomor handphone penerima, dan jumlah uangnya, lalukonfirmasikan order transfer dengan memasukkan PINPaybox. Paybox akan memberitahu penerima transfertersebut melalui SMS.Deutsche Bank: Hall 18OG, Stand B08

Emil adalah sebuah rancangan simula-tor perangkat mutakhir dari Ericsson.Dengan teknologi bluetooth, perangkatini menunjukkan, seperti apa wajahgenerasi handphone mendatang. Ukur-

an dan bentuknya serupadengan handphone bisnis,

tetapi memiliki kemam-puan multimedia yang

prima.Ericsson: Hall 26,

Stand B68

, , , è Ericsson “Emil”

, , è Paybox

Akan kurang semarak jikaCeBIT tidak menampilkanproduk masa depan. Teleponbergambar dari Trium miriphiasan tangan—tetapi kabar-nya juga bisa dipakai untukmenelepon dengan nyaman.Trium: Hall 26, Stand C56

, è Handphone di Tangan

Preview CeBIT 2001

CeBIT 2001 b.qxd 3/16/01 4:01 AM Page 34

Page 22: CHIP 03 2001.pdf

CHIP-TV: Produk-produk terbaru daripameranTim televisi CHIP juga menginformasikanmengenai produk-produk terbaru padapameran komputer terbesar di dunia ini. Ahlikomputer dari stasiun televisi ZDF danmoderator CHIP-TV Christian Spanik mem-beritakan mengenai trend-trend aktual danmelakukan wawancara dengan para tamupenting. Hal baru pada CHIP-TV: Mulai 22

Maret siaran komputer CHIP Jerman tidakhanya tersedia bagi pelanggan CHIP, tetapibagi semua peselancar web.

CHIP Online: Berita aktual harianRedaktur CHIP Online akan mengulasmengenai trend aktual dan menguji produk-produk terbaru setiap hari di lokasi pameran.

CHIP-Stand: Info dan hadiahBanyak info, majalah edisi khusus, sebuahCD gratis berisi software PDA dari X.Mediauntuk Palm, Psion dan Windows CD. Selainitu, bersama CHIP Online dan ComputerEasy CHIP mengundi hadiah hardware dansoftware terbaik:PDA: Psion seri 5mx PRO, 5mx, & revo plus.Handheld-PC: Jornada 545 dari HP sebagai'kantor' dalam saku jaket.Monitor: Vision Master 405 5705MT 17 incidengan tabung datar dari Ilyama.TFT: Monitor layar datar 17 inci L15S TCO99dari Ingram-Macrotron.

Surfing gratis: 50x Talkline-Prepaid-CDdengan 500 menit selancar dan 25x setahunselancar gratis dengan Talknet Adweb.Printer Inkjet: Stylus Color 680 dari Epsondengan resolusi maksimal 2880 dpi.Paket DVD: 3 Retail-Kit dari Pioneer (DVD-A055W) dengan DVD-drive105SZ, 2 game,dan software-decoder Elsa Movie.eBook: Buku elektronik eBookman dariFranklin dengan MP3 player dan fungsiorganizer.MP3 Player: Player MP3PO dari Terratec.Software bisnis: 12 program bisnis dari SageKHK.

Anda bisa bertemu dengan para anggotaCHIP-Internasional mulai tanggal 22-28Maret di Hall 5, Stand F18. Simak jugaberita terbaru mengenai CeBIT 2001 se-tiap hari di www.chip.tv dan di www.chip.de/cebit

MEET THE CHIP-FAMILY

CHIP di CeBIT

Fot

o: T

IB

AKTUAL

Preview CeBIT 2001

CeBIT 2001 b.qxd 3/16/01 4:02 AM Page 35

Page 23: CHIP 03 2001.pdf

Rio Receiver dariSONICblue akansegera diluncurkanpada pertengahantahun ini dan dapatdigunakan untukmemutar file MP3atau format audiolainnya yang men-dukung format multime-dia Windows. Cara kerja dariRio Receiver tergolong canggih.Pertama kali Rio harus dihubungkan dengan sebuah ser-ver, yaitu berupa PC atau Rio Rack. Server akan mengir-im file-file musik yang diminta dan Rio akan langsungmemainkannya. Transfer data dapat dilakukan melaluikabel telepon ataupun jaringan radio. Sementara ini RioReceiver baru tersedia di Amerika Serikat saja dengankoneksi sebesar 10Mbit per detik melalui kabel telepon.

Rio sendiri dilengkapi dengan built-in amplifiersebe-sar 2x10 Watts. Tersedia juga konektor pre-out untuk di-koneksikan dengan amplifier eksternal. Pemilihan lagudapat dilakukan melalui remote control. Sebuah displayakan menampilkan judul lagu yang sedang dimainkan.

Server untuk Rio Receiver dapat menggunakan PCberbasis Windows 98, 2000 atau Me. Selain PC, tersediapula Rio Rack yang akan diluncurkan pada pertengahantahun ini. Rio Rack akan dilengkapi dengan hard disksebesar 20 GB yang dapat di-upgrade jika diperlukan,sebuah CD-ROM dan sebuah modem. Server ini dapatdihubungkan dengan Rio Receiver sebanyak mungkinsehingga setiap orang di dalam rumah dapat mengakses-nya. Menurut pihak Rio, receiver ini nantinya akan dapat

Layaknya stereo system: Rio Receiverini akan langsung dikoneksikan dengan

file-file MP3 dari sebuah server dan langsung memainkannya.

HARDWARE

3388 Maret-April 2001

Aktual & Trend

Indeks38 Aktual & Trend

44 Tes & Review

62 Tes Perbandingan Motherboard Intel i815

84 Teknik RAID IDEBagian Kedua

88 Teknologi Chipset Graphic KYRO

In & Out

Programmable ChipPerkembangan yang begitu cepat darisegi software dan hardware membuatchip harus mudah untuk direvisi dandi-upgrade sesuai kebutuhan. Salahsatunya contohnya adalah pada chipprosesor Crusoe dari Transmeta.

Hard Disk RemovableKini tersedia banyak alternatif yanglebih ekonomis, baik yang mengguna-kan teknologi Magneto-Resistive(MR) ataupun dengan Magneto-Optical (MO)

Perkembangan Pasar PC di Eropa

Pertumbuhan PC menurun: Menurut Gartner Group, pada tahun-tahun ke depan, perkembangan mobile PC yang sebelumnya mening-kat pesat akan mengalami penurunan.

SONICBLUE RIO DIGITAL AUDIO RECEIVER

Pada masa mendatang, diprediksikan MP3 akan menjadi salah satu sarana hibu-ran musik yang populer didigunakan di rumah. Peranti yang bernama RioReceiver ini dapat menerima file-file MP3 melalui kabel telepon atau gelombangradio dan langsung dapat memutarnya.

MP3, Hiburan Musik Masa Depan

menerima file MP3 melalui antena radio.Harga dari Rio Rack dan Receiver-nyasendiri belum diumumkan oleh pihak Rio.

SONICblue yang dulu bernama S3, tidaksendirian dalam mengembangkan perantiaudio masa depan ini. Produsen multimedialainnya yaitu Creative juga mengembangkansistem yang sama dengan menggunakan Di-gital Audio Player(DAP) Jukebox sebagaiservernya. Pasar musik MP3 tentunya akansemakin ramai dengan diluncurkannya pro-duk-produk tersebut. Yang menjadi per-soalan tentunya adalah MP3 itu sendiri yangmasih menjadi perdebatan dimana-mana,terutama jika menyangkut legalitas dan pem-bajakan hak cipta. (ML)

1999 2000 2001 2002 2003 2004

40%

30%

20%

10%

0%

TotalDesktop-PCMobile PC

Sum

ber:

Gar

tner

Gro

up 2

000

HARDWARE_03_2001.qxd 3/18/01 10:07 PM Page 38

Page 24: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

3399Maret-April 2001

Aktual & Trend

Pasar koneksi Internet di Indonesia kembalidigairahkan oleh hadirnya alternatif koneksikategori broadband baru disamping yangtelah ada sebelumnya seperti ISDN, kabelmodem ataupun leased lineyaitu ADSL(Asymmetric Digital Subscriber Line).

Salah satu kelebihan penerapan teknolo-gi ADSL dibandingkan jenis lainnya adalahinvestasi pada infrastrukturnya yang relatifrendah karena hanya memanfaatkan salurantelepon biasa dan peralatan DSLAM (DigitalSubscriber Line Access Multiplexer) yangdipasang pada STO Telkom terdekat.Sayangnya hingga saat ini belum semuasambungan telepon di Jabotabek yang men-dukung ADSL. Saat ini, provider yang telahmenyatakan kesiapannya untuk mendukungADSL adalah Metronet, CBN dan Linknet.Telkom sendiri baru menyediakan 6000

SPEEDSTREAM USB DSL MODEMS

Modem ADSL Tersedia di Indonesia

Info: Bhinneka ComputerWebsite : www.bhinneka.com

koneksi yang akan ditambah sesuai per-mintaan pasar.

Untuk dapat terhubung ke ADSL dibu-tuhkan modem ADSL yang langsungdihubungkan ke saluran telepon. Salah satu-nya yang sudah tersedia di pasaran adalahSpeedStream USB DSL Modem yang dibuatoleh Efficient Networks ini telah men-dukung Plug-and-Play untuk kemudahaninstalasi tanpa membutuhkan konfigurasidari pemakai. Kemampuan transfer datanyatentunya saja didasarkan pada koneksiADSL, yaitu 8 Mbps untuk koneksi down-streamdan 1 Mbps untuk upstream. Tranferdengan kecepatan tersebut terjadi pada kon-disi full-rate ADSL. Modem ini juga men-dukung software upgrade. Konektor USByang digunakan membuat user tidak perlulagi menambahkan Network Interface Card(NIC) ke dalam komputer serta memu-dahkan proses instalasi.

Versi USB-nya dijual seharga US$ 199,sementara versi internal PCI-nya dijualseharga US$ 165 dengan kemampuan danspesifikasi yang hampir sama.

CANON POWERSHOT PRO 90IS

Kamera Profesional dengan ZoomObjective 10xKamera Digital terbaru PowerShot Pro 90ISdari Canon ini tampaknya memang di-khususkan untuk para fotografer kawakan.Kamera digital ini dilengkapi dengan sebuahfeature yang menarik, yaitu zoom objectivesebesar 10x yang berguna untuk mensta-bilkan gambar sehingga kualitas gambarnyalebih baik. Chip CCD yang terdapat padaPowerShot Pro 90IS ini telah mendukunghingga 3,34 juta pixel dan memiliki akurasikedalaman warna hingga 30 bit. Untuk men-jaga agar kualitas gambar yang disimpantidak mengalami penurunan, kamera inimenggunakan metode jenis penyimpananCCD-RAW. Memori ini akan menyimpangambar dari CCD sensor secara bit-per-bitsehingga tidak terjadi penurunan kualitas.

Info: CanonWebsite: www.canon.com

NETENFORCER

Polisi Lalu lintasuntuk JaringanSebuah jaringan yang semakin besar akanmembutuhkan manajemen traffic dan band-with yang semakin rumit dan merepotkanpula. Untuk mengatasi kendala tersebut,Allot Communications menawarkan sebuahperanti solusi resourcesjaringan yang mere-ka namakan NetEnforcer. NetEnforcer akanmemudahkan seorang sistem administratoruntuk memonitor, mengklasifikasikan sertamengoptimalisasikan traffic pada suatujaringan.

NetEnforcer dapat ditambahkan kemam-puan NetAccountantyang menyediakankemampuan pelaporan penggunaan band-with, CacheEnforcer untuk pengaturancaching jaringan dan NetBalancer untukmengatur distribusi traffic sesuai dengankemampuan dari masing-masing server yangtersedia.

NetEnforcer tersedia dalam tiga tipeberdasarkan kecepatan jaringan, AC101untuk kecepatan jaringan sampai 512 Kbps,AC201 sampai 10 Mbps, sedangkan AC301untuk jaringan besar sampai dengan 100Mbps.

Penggunaan NetEnforcer membuat se-orang system administrator dengan mudahdapat mengatur dan membagi bandwithdalam suatu jaringan sehingga efek bottle-neck pada jaringan pun dapat dihindari.Penggunaan bandwith jaringan terutamauntuk penggunaan yang kurang perlu sepertiuntuk sharing file MP3 dapat dibatasisehingga tidak terlalu menyita kemampuanjaringan. Pada akhirnya, penggunaan band-with jaringan dapat menjadi lebih efektif danefisien.

NetEnforcer sangat cocok untuk peng-gunaan di Internet Service Provider(ISP),Application Service Provider(ASP), Kam-pus atau Universitas serta untuk CorporateNetwork Managers.

Info: Allot CommunicationsWebsite: www.allot.com

HARDWARE_03_2001.qxd 3/18/01 10:07 PM Page 39

Page 25: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

4400 Maret-April 2001

Aktual & Trend

BERITA BARU DARI MACWORLD EXPO

Pada bulan Januari lalu, Steve Jobs yangmenjadi keynote speaker pada Apple Fair diSan Francisco, sangat membanggakanproduknya dan sedikit mengkritik Pentium.Produknya kali ini hadir dengan menonjolkanfaktor kekuatan dan bentuk yang menarik.Produk yang dimaksud oleh Steve Jobstidak lain adalah Powerbook keluaranterbaru Apple.

Powerbook yang memiliki ketebalanhanya 1 inci ini, terbuat dari bahanTitanium datar dan hanya berbobot 2,4kg. Powerbook juga dilengkapi denganlayar TFT berukuran 15,2 inchi. Untukkebutuhan multimedia, Powerbook di-lengkapi dengan sebuah drive DVD. Ba-terai Lithium-Ion yang digunakan Po-werbook mampu bertahan sampai 5 jam.Sejak akhir Januari lalu, Powerbooksudah tersedia dengan dua model, yaitudengan prosesor G4 400 dan prosesor 500MHz. Kapasitas RAM yang terpasangadalah sebesar 128 dan dapat ditingkatkanmenjadi 256 MB.

Dalam bidang desktop, peranti terbaruyang dikeluarkan Apple ini disebut "Power toBurn". Pada model terbarunya, Apple mena-

warkan empat versi dengan prosesor G4yang memiliki frekuensi sebesar 466, 533,667 dan 733 MHz.

Untuk model ekonomis, semua kom-puter dilengkapi dengan kartu grafis NVIDIAGeForce2-MX dengan memori sebesar32MB. Pada model terbaiknya, terdapatsebuah Pioneer Superdrive yang tidak ha-nya dapat membakar CD, melainkan juga

membakar DVD-R. Apple telah mengem-bangkan sebuah software yang disebutiDVD khusus untuk hardware ini. Selainpengoperasian yang mudah, software inijuga mampu mengoptimalkan kinerja prose-sor G4 sehingga sewaktu penulisan ke DVD-R hanya dibutuhkan dua jam untuk membuatDVD dengan durasi satu jam. DVD-R yangtelah dibakar dapat diputar dengan DVDplayer standar. Varian 466 dan 533 akansegera dipasarkan dengan harga berkisardari 2.100 hingga 2.800 Dollar, sedangkanuntuk model high end-nya sudah tersediaseharga 3.600 dan 4.400 Dollar. Berita baiklain untuk para penggemar Apple adalahhadirnya Mac OS X yang telah selesaidigarap dan segera dipasarkan mulaitanggal 24 Maret ini.

Gagah dan Seksi: Dengan slogan yanglugas, Apple menghadirkan seri Power-

book casing dari Titanium.

Digital Lifestyle untuk Pengguna Mac

Info: NVIDIAWebsite: www.nvidia.com

NVIDIA kembali memantapkan posisinyasebagai pemimpin dalam dunia chipsetuntuk graphic card 3D dengan dirilisnyaprosessor graphic 3D terbarunya yaituGeForce3 yang sebelumnya dikenal dengankode NV20. GeForce3 diproses denganmenggunakan teknologi pemrosesan terbaru0.15 mikron serta mempunyai 57 juta tran-sistor. Jumlah transistornya dua kali lebihbanyak dibandingkan dengan GeForce2.Jika ingin dibandingkan dengan Pentium IV,GeForce3 mempunyai jumlah transistor25% lebih banyak daripada . Teknologi yangdigunakan NVIDIA pada NV20 juga meru-pakan teknologi yang sama dengan teknolo-gi yang digunakan pada console Xbox.

GeForce3 tidak mendukung teknologiTwinView seperti halnya graphic card de-ngan chipset GeForce2MX. Bagi Anda yangmenginginkan teknologi TwinView diharap-kan bersabar sampai NVIDIA merilisGeFoce3MX, karena tampaknya NVIDIAtelah memutuskan bahwa teknologiTwinView hanya akan diberikan untukchipset generasi MX.

NVIDIA GEFORCE3

Ukuran die GPU dari Ge-Force3 tergolong besar (144 mm2)

namun NVIDIA mengatakan bahwa dayayang dikonsumsi chipset ini tidak akan lebihbesar dari GeForce256. Sayangnya sampaisaat ini belum ada game DirectX 8 yang bisa

menunjukkan semua kelebihan yang dimili-ki oleh GeForce3, sehingga kemampuan darichipset ini belum dapat dioptimalkan denganbaik. Banyak orang yang mengatakanbahwa GeForce3 tidak akan lebih cepatdibandingkan dengan GeForce2 Ultra,kecuali pada pengujian dengan menggu-nakan Full Scene Anti Aliasing(FSAA).

GeForce3 mempunyai kecepatancore sebesar 200 MHz dan kecepatanmemori 230 MHz DDR (efektif 460MHz). Dukungan memori jenis SDRmaupun DDR dengan interfacememori 128 bit. GeForce3 akantersedia di pasaran dalam waktu

dekat dengan memori standarsebesar 64 MB. Vendorkartu grafis ternamaseperti Asus, Hercules,ELSA, Leadtek, Gi-gabyte dan vendor lain-

nya telah siap untukmeramaikan pasaran de-

ngan kartu GeForce3 mereka.

NVIDIA Merilis GeForce3 "NV20"

HARDWARE_03_2001.qxd 3/18/01 10:28 PM Page 40

Page 26: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

4422 Maret-April 2001

Aktual & Trend

IBM ULTRASTAR 36Z15

Berputar Hingga 15.000 rpm

IBM memperkenalkan produk penyimpananterbarunya yaitu Ultrastar 36Z15. Hard diskini mempunyai kecepatan putar 15000 rpmdan ditawarkan dengan dua kapasitas yaitu18 GB dan 36 GB. Hard disk terbaru berka-pasitas besar ini merupakan pilihan idealuntuk Web hosting, aplikasi-aplikasi e-com-merce, data miningdan pemrosesan transak-si aplikasi yang intensif proses Input danOutput. Ultrastar 36Z15 akan mulai dipasar-kan oleh IBM pada kuartal pertama 2001.

Ultrastar mampu mencapai tingkat trans-fer media hingga 647 Megabit (Mb) perdetik dan seek timeyang rendah hingga men-capai 3.4 milisecond (ms). Seek time dantransfer data yang lebih cepat sangat mem-bantu mempersingkat waktu pengambilaninformasi (information retrieval), sertameningkatkan kinerja hard disk secara total.

Berdasarkan berbagai pengujian bandingdengan standar industri, Ultrastar 36Z15memperlihatkan kinerja hingga 25 persenlebih baik daripada hard disk berkecepatanputar 15.000 RPM yang sudah ada dipasaran saat ini, serta hingga 50 persen lebihcepat daripada hard disk berkecepatan10.000 RPM.

Untuk dapat memenuhi spesifikasi yangdiinginkan, hard disk Ultrastar yang baru ini

memanfaatkan berbagai teknologi dari IBMyang unik seperti Drive Fitness Testyangmemungkinkan pengujian dan analisis dirisendiri (self-testing and analysis), piringanyang terbuat dari substrat kaca (glass-sub-strate disks) untuk tingkat kehandalan yanglebih baik, serta fasilitas load dan unloadyang membantu memperpanjang usia harddisk. Ultrastar 36Z15 didesain khusus untukmenjamin integrasi yang mudah dengan sis-tem yang sudah ada, sekaligus memberikankinerja yang luar biasa dengan tingkatkebisingan serta konsumsi daya yang tidakjauh berbeda dari hard disk berkecepatan10000 RPM.

Info: IBM CorporationWebsite: www.ibm.com

EPSON STYLUS PHOTO 890/1290

Mencetak Tanpa Margin Sampai A3Epson melengkapi produk printer-nya de-ngan dua model terbaru yang memiliki kual-itas cetak foto, yaitu Epson Stylus 890 dan1290. Kedua printer ini mampu meng-hasilkan resolusi sampai 2880 dpi dengan 6warna cetak (Cyan, Magenta, Yellow, Black,Light Cyandan Light Magenta). Besar drip-ing (tetesan tinta) yang dimilikinya hanyaberukuran 4 pikoliter. Dripping warna inimenjadi lebih akurat atau berpresisi tinggiberkat penggunaan teknik Variable Drop

Size. Bila diperlukan, Epson1290 ini dapat men-

cetak pada kertashingga beruku-

Info : Seiko Epson CorporationWebsite: www.epson.com

ran DIN A3 tanpa menyisakan margin.Fungsi ini dijamin oleh Epson dapat berjalansesuai dengan spesifikasinya.

Untuk pencetakan tanpa margin, makacetakan foto selebar 10x15 cm akan terlihatasli dan sulit dibedakan dengan gambar fotobiasa. Proses pencetakan tanpa margin iniakan memakan waktu lebih lama diband-ingkan pencetakan biasa, akan tetapi jauhlebih nyaman dan lebih cepat daripada pros-es pembuatan foto di kamar gelap.

Epson Stylus Photo 890 mendukungberbagai ukuran kertas sampai termasukukuran A4, sedangkan Stylus Photo 1290mendukung ukuran kertas sampai denganukuran A3+. Kedua produk ini tidak lamalagi akan segera tersedia di pasaran.

SIEMENS ID MOUSE

Pengamanan PCdengan BioritmikTidak jarang kita mendengar PC yang men-gandalkan sistem keamanannya padaWindows seringkali dapat ditembus olehpara hacker ataupun oleh pemakai lain yangtidak mempunyai hak akses hanya denganmenggunakan software tertentu saja. Untuksaat ini Windows memang hanya menggu-nakan metode pengamanan yangberdasarkan pada pola identifikasi pass-word. Pola identifikasi tersebut hingga saatini tetap saja ada yang mampu untuk menje-bolnya. Berbagai metode keamanan PCditawarkan, salah satunya adalah denganmetode pemindaian (scanning) sidik jariatau juga retina. Secara teoritis metode inisusah untuk ditembus karena sangat bergan-tung kepada bioritmik manusia yang unikantara satu dengan lainnya.

Salah satu penerapan metode penga-manan ini dapat dilihat pada salah satu pro-duk mouse yaitu Siemens ID Mouse.Pengamanan bioritmik yang digunakan di-namakan teknologi sensor FingerTIP.FingerTIP menggunakan pengidentifikasianyang disebut minutiaeberdasarkan sidik jaripemakai PC yang unik antara satu orang de-ngan orang lainnya. Secara teknis, untukmelakukan sensor, digunakan sensor selek-troda sebanyak 65.000 buah yang mengukurjarak antara permukaan kulit pemakai de-ngan permukaan pemindai. Sidik jari peng-guna dalam waktu yang sangat singkat, olehpermukaan pemindai (224x288 pixel), dapatdiciptakan citra digitalnya. Selanjutnyaminutiae dari hasil pemindaian denganminutiae yang asli akan dianalisa dandibandingkan oleh software.

Info: SiemensWebsite: www.siemens.com

HARDWARE_03_2001.qxd 3/18/01 10:28 PM Page 42

Page 27: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

4444 Maret-April 2001

Tes & Review

nn Desember lalu Epson kem-bali meluncurkan produk printerinkjet. Salah satunya adalahEpson Stylus Color 880. Printerdengan resolusi maksimum2880 x 720 dpi ini menerapkanberbagai macam teknologi pen-cetakan temuan Epson.

Sekilas LintasTeknologi Ultra Micro Dot (4pikoliter) pada print-headMicroPiezo™ digunakan untuk men-jamin hasil cetakan kualitas fotoyang tajam dan halus. AcuPhotoHalftoning™ diterapkan agarwarna cetakan sesuai denganaslinya. Teknik Variable-SizedDroplet yang semakin dikem-bangkan Epson juga diman-faatkan untuk menghasilkankompromi antara kualitas dankecepatan cetak. Pada tintanya,Epson menerapkan jenisQuickDry™ yang segera keringbegitu keluar dari baki kertas.

Dalam paket yang diterimaCHIP, juga seperti yang tercan-tum di website Epson, hanyatersedia satu CD berisi driveruntuk berbagai sistem operasi.Driver untuk Windows terhitunglengkap, yaitu Windows 3.1, 95,98, NT 4.0, dan Windows 2000.Dukungan untuk Macintosh (OS8.1 ke atas) juga tersedia berkat

EPSON STYLUS COLOR 880

Printer InkJet Resolusi Tinggiuntuk SOHO

Ultra micro dot: Teknologi ini digunakan Epson untuk menjaminkualitas cetakan yang tajam.

Fast Fact

Resolusi tinggi

Kecepatan relatif tinggi

Harga cukup tinggi

DATA TEKNISTeknik Cetak: On-demand inkjet(piezo), bidirectional printing

Print enhancement: AcuPhotoHalftoning™

Resolusi: 2880 x 720 dpi

Interface: Paralel + USB

Dimensi: 450 x 269 x 175 mm,

5,6 kg

Cartridge: Black + Color (CMY)

Ukuran kertas maks.: Letter/A4

Konsumsi daya: 18 watt

Software Driver: Windows 3.1/95/98/NT 4.0/2000, Mac OS 8.1

HASIL PENGUJIANPerlengkapan : 19 (32)

Ergonomi : 10 (17)

Dokumentasi : 8,5 (12)Nilai dalam kurung adalah nilaimaksimum secara teoritis.

Harga: US$ 290

Produsen: Epsonwww.epson.com

Distributor: PT Metrodata e-Bisnis

Tel: (021) 251 0022

Fax: (021) 570 6000

Pengujian di CHIP Test Centermenggunakan Asus NotebookF7400 (PII/400 MHz, HDD 10 GB,RAM 64 MB), Windows 98SE,USB port.

INDEKS44 Epson Stylus Color 88046 Wearnes Amadeus 701046 InfoAccel48 WinFast GeForce2 GTS50 ASUS V7100/2V1D50 WinFast GeForce2 GTS Pro52 PixelView PlayTV Pak54 Jetway 663 AS Pro54 Transcend TS-ASP356 Samsung SyncMaster 753DF56 Samsung SyncMaster 900NF58 Samsung SGH-M100

TES & REVIEWSeluruh produk yang dimuat telahdiuji di CHIP-Test Center Indonesia.Meskipun halaman dan waktu yangdisediakan untuk pengujian terba-tas, CHIP berusaha untuk memberigambaran melalui pengujian indivi-du ini. Informasi harga yang ter-cantum diperoleh dari distributor/-dealer resmi pada minggu pertamaMaret 2001. Harga dapat berubahsewaktu-waktu.

sistem dual-interface yangdipakai (paralel & USB).

Printer yang berbobot 5,6 kgini menerapkan sistem tinta 2cartridge (hitam dan warna).Cartridge warna berisi tintaCyan, Magenta, dan Yellow.Sayangnya, karena ketiga tintawarna berada dalam satukemasan, Anda harus menggan-ti ketiganya jika salah satuwarna telah habis. Tinta warnayang masih tersisa mau tak mauharus dibuang.

Hasil UjiKecepatan yang ditunjukkannyacukup menggembirakan: Tidaklambat, juga tidak terburu-buru.Dengan konfigurasi uji sepertitercantum di samping, pen-cetakan satu halaman A4 full-color dengan kualitas tertinggimemakan waktu 8 menit 2 detikyang meningkat drastis menjadi2 menit 16 detik pada mode nor-mal (standar). Lima halamandokumen kombinasi teks dangrafik dicetak dalam waktu 6menit 31 detik.

Kualitas cetakan yangdihasilkan Epson Stylus Color880 terlihat tajam, denganwarna-warni yang tampil lebih

terang. Hasil blow-up (zoom)foto uji menunjukkan keberhasi-lan teknologi Ultra Pico Dot:Butiran tinta melebur denganrata pada kertas tanpa menun-jukkan rasteryang kasar.

Harganya yang US$290mungkin terasa mahal, mes-kipun resolusi yang ditawarkan-nya (2880 dpi) belum ada yangmenandingi. Resolusi tertinggiini juga hanya akan diperolehjika Anda menggunakan kertaskhusus dari Epson: Daya seraptinta pada kertas foto merek Xtidak cocok dengan tinta Epson.Hasil cetak pada kertas EpsonMatte Paper Heavyweighttampil lebih akurat dibanding-

kan hasil cetak pada PremiumPhoto Paperdari merek lain.Suatu strategi pemasaran yangsangat bagus: Harus serba-Epson jika menginginkan hasilmaksimum.

[email protected]

Antara kertas dan kualitas: Hasil cetak di atas Epson MattePaper Heavyweight lebih mendekati aslinya dibandingkan hasilcetak pada Premium Photo Paper tanpa merek.

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:14 PM Page 44

Page 28: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

4466 Maret-April 2001

Tes & Review

Home PC: Sistem komputer branded lokal bagi penggemar game3D, dengan tidak melupakan kinerja office dan multimedia.

nn Dilihat dari spesifikasinya,paket PC Amedeus 7010 inisepertinya ditujukan untukpengguna pribadi. Terlihatbahwa ruang yang tersediacukup sempit. Bila ingin meng-ganti atau mengeluarkan harddisk, Anda harus melepas pro-sesor terlebih dahulu karena fandan heatsink yang disertakanbersama prosesor menghalangijalannya hard disk. Begitu puladengan floppy yang terletak dislot sebelah atas hard disk.

Wearnes menyertakan fancasing yang membantu per-putaran udara. Suaranya yangdihasilkan cukup halus, hampirtidak terdengar bila casingdalam keadaan tertutup.Tambahan kedua yang menye-nangkan adalah digunakannyaTNT2 Pro GA660. Kinerjagame 3D cukup terbantu kare-nanya. Dari benchmark 3Dseperti Q3A dan 3DMark 2000,skor yang dicapai cukup tinggi35 sampai 50 frame lebih cepatdi Q3A dan 2500 poin di3DMark.

Paket Amadeus 7010 dijualbeserta Mouse, Multimedia key-board, CD driver dan CD gameNeed For Speed 3: Hot Pursuit,serta seperangkat speaker multi-media.

[email protected]

WEARNES AMADEUS 7010

PC Multimedia Ukuran Mini

Sederhana : Sekilas perangkat Infoaccel ini mirip dengan periferalmodem biasa, amat ringkas.

nn InfoAccel yang berupa cardPCI short lengthini ukurannyacukup kecil, sedikit lebih besardaripada ukuran card PCI halfheight. Untuk hubungan keInternet, Anda dapat menggu-nakan koneksi modem atauLAN. Khusus untuk sambunganLAN, perlu diperhatikan bahwaperangkat ini tidak dapatberfungsi bila PC berada didalam jaringan yang menggu-nakan firewall ataupun proxy.

Penggunaan Infoaccel cukupmudah, walau tidak semudahInfotalk V. Sebelum melakukanpanggilan telepon melaluiInfoaccel, Anda perlu me-lakukan konfigurasi terlebihdahulu. Selain memasukkan tipekoneksi yang digunakan, userID dan password Infotalk jugaharus dimasukkan. Informasikeduanya dapat dilihat di kartuvoucher Infotalk yang diser-takan bersama perangkatInfotalk / Infoaccel Anda. Selainvoucher, dalam paketnya jugaakan ditemukan CD berisi driverdan program yang diperlukan,sebuah kabelpass throughtele-pon dan buku manual.

Infoaccel dapat melakukanpanggilan ke komputer lainyang juga mempunyai Infoaccelatau langsung ke telepon biasa.Khusus untuk panggilan antar

Fast Fact

Murah, gratis untuk sambung-an antar InfoAccel

Masih memerlukan modematau sambungan LAN

DATA TEKNISKonektor: Telepon In & Out

Lain-lain: Manual, CD driver,kabel pass-through

Harga: US$ 90

Produsen: Innomedia

Distributor: MUARA.netwww.muara.net

Tel: (021) 659 7764

INFOACCEL

InfoTalk untuk PC

Fast Fact

Perlengkapan multimedia yanglengkap

DATA TEKNISRAM: 64 MB (133MHz)

Prosesor: Intel P-III 733 MHz

Hard disk: 15GB QuantumFireball

Graphic card: TNT2 Turbo 32 MB

CD-ROM: Wearnes 52x

Soundcard: Creative SB PCI 128

Monitor: Wearnes 17"

Lain-lain : PS/2 roller mouse, PS/2multimedia keyboard, multimediaspeaker, bonus CD game Needfor Speed 3 : Hot Pursuit, Driver,manual

HASIL PENGUJIANSYSMark 2000SysMark2000 Rating : 126Internet Content Creation : 129Office Productivity : 124

Quake3 ArenaHigh QualityDemo001: 50.2Demo002: 52.2

NormalDemo001: 88.4Demo002: 87.0

3DMark2000: 3527

Produsen: Wearneswww.wearnespc.com

Distributor: PT Metrindo SupraSinatria

Tel: (021) 350 1188 Ext.220

Infoaccel, tidak dikenakanbiaya. Jadi Innomedia hanyamengurangi voucher untukpanggilan ke nomor teleponbiasa.

Kualitas suara tidaklahberbeda dengan Infotalk V. Bilakoneksi lambat, besar kemung-kinan Anda tidak dapat menggu-nakan Infoaccel. Ketika CHIPmencoba melakukan panggilandengan modem 28,8 kbps, sam-bungan ke nomor telepon yangdituju tidak dapat dilakukan.Dengan modem 56 kbps, kuali-tas hubungan jauh lebih baik,walau tidak sebagus sambungantelepon langsung.

[email protected]

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:15 PM Page 46

Page 29: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

4488 Maret-April 2001

Tes & Review

LEADTEK WINFAST GEFORCE2 GTS

Desain Pendingin yang Unik

Desain heatsink yang unik : Mampu mengalirkan udara denganlebih baik sehingga chip akan lebih dingin.

nn Graphic card WinFast dariLeadtek ini memiliki banyakinovasi baru. Diantaranya peng-gunaan memori 5,5 ns, lampuLED indikator, pemantau suhuchip graphic card, desain sertaperubahan letak posisi kipas.

Posisi kipas yang digunakanberada tepat di samping pending-in, bukan di atas pendinginseperti lazimnya 3D card lain.Tampaknya Leadtek berusahauntuk mengoptimalkan prosespendinginan chip, denganmemanfaatkan posisi slot AGPyang tepat berdampingan de-ngan slot PCI pertama.

Mungkin sebagian dariAnda sudah mengetahui bahwaPCI nomor 1 memiliki IRQyang di-sharing dengan slotAGP, sehingga jarang sekalidigunakan. Kekosongan ruangini dimanfaatkan untuk mem-buang udara panas. Sangatbermanfaat jika panel add-oncard dari slot PCI nomor 1dilepas, akan sangat membantuproses pendinginan graphiccard. Digunakannya pemantausuhu chip, dapat membantumemperpanjang usia card ini.Panas yang dihasilkan akanselalu terjaga, dan akan selalumemberitahu jika terjadi over-heating.

Leadtek juga menyediakan 3lampu LED yang berfungsisebagai indikator pasokan daya,modus AGP 4X, serta satu lagiyang akan mengindikasikan jikaterjadi kesalahan, baik padapemasangan atau pada card itusendiri. Penggunaan LED ini

dapat memberikan kemudahandan keamanan ekstra.

WinFast GeForce2 GTSdipersenjatai memori 32 MBDDR SGRAM yang beroperasipada kecepatan 333 MHz dan200 MHz untuk chip-nya.Beberapa sumber menyatakanbahwa memori 5,5 ns yang digu-nakan secara teoritis mampuberoperasi di 350 MHz. Namununtuk lebih menjaga kestabilan,pihak produsen memilih untukmengoperasikannya pada fre-kuensi 333 MHz.

Leadtek juga telah menyedi-akan output TV-Out pada cardini. TV-Out tersebut menggu-nakan konektor S-Video, agarkualitas yang diperoleh jauhlebih baik. Semua petunjukuntuk instalasi dan buku manualyang mudah dimengerti dapatAnda jumpai dalam paket pen-jualannya. Sehingga bagi se-orang pemula sekalipun, insta-lasi card ini sekaligus driver-nya

bukan merupakan masalah. Selama proses pengujian

CHIP tidak menemukan adanyagejala panas berlebihan. Ke-stabilannya juga sangat baik,CHIP mengujinya dengan men-jalankan demo dari 3D Mark2000 selama beberapa jammenggunakan mode loopingdanmampu dilalui dengan baik.

Pernahkan mengalami keja-dian dimana Window yangAnda tutup tidak tertutup secarasempurna, karena masih me-ninggalkan bayangan di desktopyang tentu saja sangat meng-ganggu? Untuk mengatasinya,Leadtek menyertakan sebuahutility Advanced DesktopRedraw yang berfungsi sepertiperintah refresh, dengan caramencoba menampilkan ulangdesktop.

Aplikasi lain yang menarikadalah Tea Break yang berfungsiuntuk mengingatkan Anda agarmengistirahatkan sistem PC.Sayangnya utility ini tidakmampu bekerja otomatis"mengistirahatkan" PC dengansendirinya. Software ini hanyamampu untuk mengingatkansaja. Fasilitas lain yang disedia-kan adalah berbagai referensiuntuk mendapatkan informasilebih jauh mengenai sistem PCseperti informasi driver, modustransfer data, status resourcememory, DirectX, dan info pro-sesor yang digunakan. Dilihat

Fast Fact

Desain heatsink dan fan unik

Hardware monitoring

DATA TEKNISChip: NVIDIA GeForce2 GTS

Memori: 32 MB DDR SGRAM

Clock Chip: 200 MHz

Clock Memori: 333 MHz

API: Direct 3D, Open GL

Perlengkapan: User manual,CD Driver

HASIL PENGUJIAN3DMark 2000 Helicopter DemoLow Detail800x600, 16 bit : 114,3 fps800x600, 32 bit : 113,4 fps1024x768, 16 bit : 113,7 fps1024x768, 32 bit : 96,8 fps

Medium Detail800x600, 16 bit : 86,5 fps800x600, 32 bit : 84,8 fps1024x768, 16 bit : 85,1 fps1024x768, 32 bit : 70,3 fps

High Detail800x600, 16 bit : 59,0 fps800x600, 32 bit : 49,0 fps1024x768, 16 bit : 48,3 fps1024x768, 32 bit : 35,0 fps

Quake3 ArenaDemo 001Normal : 120,8 fpsHigh Quality : 114,0 fps

Torcher DemoNormal : 67,6 fpsHigh Quality : 57,6 fps

Harga: US$ 215Produsen : Leadtekwww.leadtek.com.tw

Distributor: Diamondindo MitraLestari

Tel: (021) 612 2156

Pengujian di CHIP Test Centermenggunakan Pentium III 667MHz, Abit VH6, Spectek 128MBPC133, Maxtor 15GB 7.200 Rpm,CD ROM Asus 40X, Monitor 17"PnP, Windows 98SE, Directx7.0a.

HardwareMonitoringSystem:Utility ini dapatmemantaukondisi chipsecara keselu-ruhan terma-suk tempe-ratur.

dari kinerja dan seluruh per-lengkapannya, graphic card inidapat menjadi alternatif pilihanyang baik. Terutama bagi paraprofesional grafis dan gamemania yang menginginkan 3Dgraphic card dengan performatinggi serta kelengkapan yangmenarik.

DICKY NOVIANTO,[email protected]

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:16 PM Page 48

Page 30: CHIP 03 2001.pdf

Fast Fact

Kinerja baikDriver bermasalah denganOpenGL

DATA TEKNISChip: NVIDIA GeForce2 MXMemori: 32 MBCore: 175 MHzMemori: 166 MHzAPI: OpenGL, DirectXKelengkapan: ASUS DVD 2000,konektor DVI-Dual-Link

HASIL PENGUJIAN

3DMark2000800x600@16 (L/M/H):111.0/83.1/45.8800x600@32 (l/m/h):92.6/69.5/34.41024x768@16 (l/m/h):88.2/66.0/32.21024x768@32 (l/m/h):60.6/40.6/22.6Quake III ArenaDemo001Normal/HQ/HQ 1024x768:116.8/86.1/54.1Torcher Demo:Normal/HQ/HQ 1024x768:63.0/39.7/25.1

Produsen: ASUSTeK Computer Inc.

Distributor: PT Astrindo Senayasa

Pengujian menggunakan P-III 667MHz, Abit VH6, Spectek 128MBPC133, Maxtor 15GB 7.200 Rpm,CD ROM Asus 40X, Monitor 17"PnP, Win98SE, Directx 7.0a.

HARDWARE

5500 Maret-April 2001

Tes & Review

Chipset MX: Merupakan chipset pilihan dengan kinerja baik dandana yang terbatas.

nn Varian jenis 2V1D ini menge-mas chip NVIDIA GeForce2MX dengan memori 32 MB.Selama ini card GeForce2 MXmemang menawarkan kinerjadan harga yang baik.

Card ini dapat dipasang de-ngan mudah pada slot AGP.Anda hanya perlu memasukkanCD driver dan proses instalasiakan berjalan dengan mudah.

Sayangnya, driver yangdisediakan sedikit bermasalahdengan benchmark Quake3Arena. Tampaknya drivernyabelum optimal dengan OpenGLsehingga mengharuskan CHIPuntuk menggunakan driver yanglebih baru dari produk ASUS7100 Deluxe Combo yangsama-sama menggunakan chipMX. Selanjutnya proses bench-mark dapat berjalan denganbaik. Kinerja V7100 tergolongbaik dan memuaskan. Hanyasaja driver yang sedikit ber-masalah mengharuskan Andasedikit berusaha sebelum dapatmenikmati kinerjanya.

V7100/2V1D memiliki tam-bahan konektor output untukDVI (LCD). Tetapi Anda dapatmenggunakannya untuk monitorjenis biasa dengan mengguna-kaan DVI-Dual Link yang telahdisediakan ASUS.

[email protected]

ASUS V7100/2V1D

GeForce2 dengan KonektorDual Output

Serupa tapi tak sama : bentuk fisik dari graphic card ini nyarissama dengan WinFast GeForce2 GTS biasa.

nn GTS2 Pro merupakan salahsatu chipset varian jenis GTS2.Perbedaannya terletak padamemori yang digunakan, yaitusebesar 200 MHz DDR, diban-dingkan dengan 166 MHz DDRpada GTS2 biasa. Penambahankecepatan memori ini secarateoritis akan menaikkan band-with sampai 6,4 GB/s diband-ingkan dengan GTS2 biasasebesar 5,3 GB/s atau Ultrasebesar 7,36 GB/s.

Desain card yang digunakanhampir sama dengan varianGTS2. Desain heatsink unikitupun juga digunakan.

Proses instalasinya sendiritidak mengalami masalah. Cardakan langsung dikenali Win-dows dan proses instalasi driverberlangsung dengan baik.Program benchmark Quake3Arena dan 3DMark2000 dapatberjalan tanpa masalah. Soft-ware WinFox juga disediakanuntuk memudahkan konfigurasi.

GTS Pro juga dilengkapidengan konektor TV-Out S-Video untuk disambungkan keTV atau pun peranti lainnya.Tampaknya WinFast GeForceGTS2 Pro cocok untuk Andayang menginginkan kinerja diatas GTS2 tetapi tidak maumembeli varian Ultra.

[email protected]

Fast Fact

Kinerja baikDesain heatsink unik

DATA TEKNISChip: GeForce2 GTS ProMemori: 32 MBCore: 200 MHzMemori: 200 MHz DDRAPI: OpenGL, DirectX

HASIL PENGUJIAN

3DMark2000

800x600@16 (L/M/H):113.4/80.3/58.1800x600@32 (l/m/h):92.8/70.4/48.71024x768@16 (l/m/h):89.0/73.0/48.01024x768@32 (l/m/h):85.7/63.9/35.0Quake3 ArenaDemo001Normal/HQ/HQ 1024x768:118.1/109.9/80.8Torcher DemoNormal/HQ/HQ 1024x768:65.9/55.6/39.4

Produsen: Leadtekwww.leadtek.com.tw

Distributor: Diamondindo MitraLestari

Tel: (021) 612 2156

Pengujian menggunakan P-III 667MHz, Abit VH6, Spectek 128MBPC133, Maxtor 15GB, ASUS 40X,Monitor 17" PnP, Windows 98SE,Directx 7.0a.

LEADTEK WINFAST GEFORCE2 GTS PRO

GTS2 dengan TambahanTenaga Ekstra

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:16 PM Page 50

Page 31: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

5522 Maret-April 2001

Tes & Review

PIXELVIEW PLAYTV PAK

All-in-one MultimediaFast Fact

LengkapInstalasi mudahCapture gambar kurang baik

DATA TEKNISKonektor: S-V/CCD, Video in,Audio in, Remote, antena TV,antena FMPerlengkapan: Remote controll,antena model kabel, webcam,microphone, CD driver+software,manual

Harga: US$ 70

Produsen: PixelViewwww.prolink.com.tw

Distributor: Sempurnawww.dac-comp.comTel: (021) 612 9920

Serba bisa: Dengan fasilitas TV tuner dan radio FM, penggunadapat mendengarkan siaran Radio dan TV di PC.

nn Pengguna PC semakin diman-jakan dengan berbagai fasilitasyang disertakan bersama PCmereka. Tentunya kemudahanini menambah nilai PC sebagaimesin serba bisa. Salah satu halyang membuat PC begitu po-pulernya adalah kemampuanmultimedianya. Selain grafik 3Ddan voice recognition, PCmampu memutar film-film yangdisimpan dalam format MPEG,baik di Video CD maupun DVD.Tidak banyak orang tahu, bahwasebagian besar film-film terse-but juga dapat dibuat atau dieditmenggunakan PC. Namun kare-na mahalnya peralatan videoyang diperlukan, membuat pros-es video editing tidak terjangkauoleh kebanyakan orang.

Pixelview TV Combo meru-pakan video capture card / TVtuner untuk PC. Dilengkapi de-ngan chip Conexant BT878,card jenis PCI ini dapat men-capture video sampai 30 fpsuntuk NTSC dan 25 fps untukPAL. TV tuner yang disertakanhanya dapat menerima sinyalPAL/BG. Card ini cukup besarbila dibandingkan periferalvideo capture lain yang serupa.Selain CD driver dan manual,Anda juga akan mendapatkanremote control, antena, sertasebuah Webcam. Webcam inimenggunakan chipset RockwellQuartzsight. Instalasinya cukupmudah dan amat terbantu den-gan disertakannya panduan yangcukup informatif di manualnya.

Setelah instalasi software,Anda diminta untuk merestart

Windows. Program TV tunerdapat secara otomatis mencarisaluran TV yang tersedia. Pixel-view juga mengklaim dapat di-hubungkan ke jalur TV kabel.Selain TV, tersedia pula Radiotuner yang memungkinkanAnda mendengarkan siaran sta-siun radio favorit. Langkahuntuk pengaturan radio kuranglebih sama dengan pengaturanTV, aplikasi yang disertakancukup mudah digunakan.

Untuk melakukan videocapture, besar resolusi danbanyaknya warna yang digu-nakan harus diatur terlebihdahulu. CHIP menyarankanuntuk memilih resolusi 384 x288 (PAL) dan 320 x 240(NTSC) pada kedalaman warna24 bit. Bila mengalami kesuli-tan, naikkan konfigurasi warnamenjadi 32 bit. Untuk menjagakehalusan video, atur banyaknyaframe per detik (fps) sebanyak

25 fps (PAL) atau 30 fps(NTSC). Untuk jenis kompresi,Indeo 5 sudah cukup baik. Bilaprosesor yang digunakan cukupkuat, sebaiknya pilih MPEG4atau DivX. Bila ingin merekamvideo dari siaran TV, janganlupa untuk memasang kabelaudio dari Pixelview Combo kesound card. Untuk menjagakualitas suara, gunakanlah kabelaudio stereo yang bagus, danrekam dengan konfigurasi 16bit, 44 khz. Hal lain yang perludiperhatikan adalah bahwa suarayang direkam bersama denganvideo tidaklah di kompresi.Tidak ada codec suara yangdapat digunakan untuk melaku-kan capture secara realtime.

Dengan komputer yangprima, Pixelview Combo TVdapat melakukan capture de-ngan konfigurasi di atas sampai2,5 jam, atau kurang lebih 1film. Dengan menggunakanMPEG4, file yang dihasilkancukup kecil, sedikit lebih kecildaripada file Video CD.Sayangnya masih terjadi flickerpada gambar, sehingga kualitasvideo tidak optimal. Satu-satu-nya yang bisa dilakukan adalahmengatur brightness dan con-trast sehingga gangguan terse-but tidak terlalu terlihat. Denganpengaturan ekstra (yang tidakdisebutkan dalam manual),video capture dapat dilakukan

sampai resolusi 768 x 576 (PAL)dan 640 x 480 (NTSC). Namundiperlukan prosesor yang sangatcepat untuk menangani bebanberat kompresi resolusi tinggi.Bahkan dengan menggunakanprosesor Duron 650 MHz yangdioverclock ke 900 MHz pun,masih terdapat dropped frameshingga 35 % pada 25 fps.

Perangkat Webcam yangdisertakan bersama PixelviewCombo TV ternyata kurangmemadai. Hasilnya cukupmengecewakan, gambar yangdihasilkan kurang baik, bahkanuntuk ukuran Webcam standar.Mengatur konfigurasi yang di-sertakan juga tidak membantu.Guna mendapatkan gambaryang paling optimal, pastikanbahwa ruangan cukup terang,dan konfigurasi contrast diaturkurang lebih 75 %. Untuk kuali-tas terbaik, sebaiknya Andamenggunakan CCD biasa.

Pixelview memang dapatmemperkaya pengalaman Andadalam menggunakan PC. KiniPC Anda benar-benar bisamenyandang nama "multimediaPC". Meskipun gambar yangditerima kurang baik, paket mul-timedia ini cukup baik digu-nakan sebagai home video.Tidak seperti paket TV tunerlainnya, Pixelview juga menye-diakan sebuah Webcam.

[email protected]

Software PixelView: Program Tuner TV maupun Radio memilikifasilitas lengkap, namun mudah digunakan.

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:17 PM Page 52

Page 32: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

5544 Maret-April 2001

Tes & Review

6 slot PCI: Banyaknya slot PCI membuat board ini dapat menam-pung periferal dalam jumlah besar.

TRANSCEND TS-ASP3

All-in-one versi baru dariTranscend

Fast Fact

6 buah PCI, onboard LANErgonomi

DATA TEKNISProsesor: Celeron (500~733MHz)/Pentium III (500EB~933MHz)FSB: 66-132 MHz Multiplier: 3x - 8x (± 0,5)Faktor Bentuk: ATX,21,3x30,5cmMaksimum RAM: 512MB (3 slot)Slot: 1 AGP, 6 PCI, 1 CNR

HASIL PENGUJIANSYSMark 2000SYSMark 200 Rating: 145Internet Content Creation: 143Office Productivity: 147Quake3 ArenaNormalDemo001: 96,4Demo002: 92,7High QualityDemo001: 91,1Demo002: 90,73DMark 2000: 4936

Produsen: Transcend Informationwww.transcendusa.comDistributor: PT Memori Jaya SaktiTel: (021) 631 6671

Pengujian menggunakan CPUPentium III 667MHz, Spectec128MB PC100, Creative GeForceDDR 32MB, SB Live! Value,Maxtor 15GB ATA/100, ASUS40x, Monitor PnP 17", Win98SE,DirectX 7.0a.

nn TS-ASP3 berbasis chipseti815EP yang secara keseluruhanhampir sama seperti i815E.Perbedaan utamanya terletakpada tidak tersedianya on-boardVGA. Dukungan lain sepertiAGP 4x, ATA100 serta sebuahkontroler LAN terintegrasi 1,8V.Untuk multimedia, TS-ASP3dilengkapi AC97 audio codec.

Beberapa kapasitor disekitarsoket prosesor membuat Andaharus ekstra hati-hati dalammemasang atau melepaskanheatsink CPU. Juga, letak ko-nektor IDE yang ada di depanslot PCI mungkin dapat menjadihambatan. Terutama bila memi-liki card PCI yang cukup pan-jang, bagian ujungnya dapat ter-ganggu kabel IDE.

Penempatan slot CNR dibagian paling pinggir membuatpengguna tidak harus mengor-bankan 1 dari 6 slot PCI yangtersedia. Meskipun kenyataan-nya slot PCI dan CNR yangberdampingan tidak dapat digu-nakan bersama. TS-ASP3 jugamenyediakan 2 buah LED untukmenjamin sistem berjalan den-gan baik. Buku manual yangtertera tampaknya cukup jelassehingga pengguna dapat me-masangnya tanpa kesulitan.

[email protected]

Southbridge 686B baru: Service pack VIA yang baru berhasilmengatasi masalah dengan ATA 100.

Jetway 663AS Pro

Cocok untuk BareboneSystem

nn Baru-baru ini Jetway mem-perbaharui spesifikasi dan desainmotherboard 663AS dengan me-luncurkan 663AS Pro. Dileng-kapi dengan southbridge 686B,6663AS Pro mendukung ATA100, disamping dukungan untukAGP 4x, dan audio Codec 97.

Tata letak fisiknya hampirsama dengan 663 AS. Perbedaanyang menyolok hanyalah south-bridge 686B dan konektorATA100 yang berwarna merah.Jadi perbedaan kinerja yang adaakan sangat dipengaruhi olehsouthbridge 686B.

Pada saat pengujian, 663ASPro tidak dapat menyelesaikanBAPCo Sysmark 2000. Bahkandengan versi BIOS terbaru.Setelah driver VIA Service Pack4.28 Final dipasang, baru boardini cukup stabil hingga dapatmenyelesaikan rangkaian tes.Dukungan ATA 100 sepertinyabelum termanfaatkan secarapenuh. Ini dapat terlihat dariskor yang didapat motherboardini. Kinerja yang ditawarkanoleh 663AS Pro tidaklah berbe-da jauh dibanding 663AS. Andadapat membandingkan hasilyang didapatnya dengan “adik-nya” Jetway 663 AS di CHIPedisi yang lalu.

[email protected]

Fast Fact

Mendukung ATA 100Kinerja kurang meyakinkandibanding Jetway 663 AS

DATA TEKNISProsesor: AMD Duron 600 - 750MHz, Athlon 700 MHz - 1 GHzFSB: 100 - 112 MHzFaktor Bentuk: ATX,305x210 mmMaksimum RAM: 1.5 GB Slot (AGP/PCI/ISA/CNR): 1/5/1/1

HASIL PENGUJIANSYSMark 2000SYSMark 200 Rating: 123Internet Content Creation: 120Office Productivity: 126Quake3 ArenaNormalDemo001: 86.7Demo002: 85.4High QualityDemo001: 82.8Demo002: 83.33DMark 2000 : 4427

Harga: US$ 87Produsen: Jetwaywww.jetway.com.twDistributor: Jet KomputindoTel: (021) 612 0373

Pengujian menggunakan Duron600, SDRAM 128 MB (PC133)Spectek, HDD 9,1 GB Maxtor,GeForce 256DDR 32 MB, SB Live!Value, Win98SE, ASUS 40X,DirectX 7.0a, Monitor 17” PnP

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:17 PM Page 54

Page 33: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

5566 Maret-April 2001

Tes & Review

Layar Datar: semakin digemari walaupun berharga lebih mahaldibandingkan monitor biasa.

SAMSUNG SYNCMASTER 753DF

Monitor Layar Datar dariSamsung

nn Monitor Samsung 900NFyang diterima CHIP kali inimerupakan seri high-end darimonitor keluaran Samsung.

Teknologi yang digunakanpada monitor seri NF dariSamsung ini adalah NaturalFlat. Penggunaan teknologi inimampu menyajikan gambaryang benar-benar datar (flat)dari sisi ke sisi tanpa terlihatadanya distorsi.

Seri 900NF ini mendukungresolusi sampai 2048x1536@69Hz dan dot pitch sebesar0.25mm Aperture Grille.

Fasilitas OSD yang dise-diakan juga tergolong sangatlengkap. Selain itu tersedia pula5 masukan BNC untuk pemakaiprofesional. Seperti juga seriDF, monitor ini dapat dilengkapidengan fasilitas USB tambahan.

Kualitas gambar maupunhuruf yang disajikan memangsudah tidak perlu diragukan lagi.Warna-warna yang disajikan ter-golong nyaman dipandang.

Monitor Samsung 900NF inimemang tergolong sangat baik.Tapi sebaiknya Anda jugamenggunakan graphic card yangsama bagusnya untuk menda-patkan kemampuan maksimaldari monitor ini.

[email protected]

SAMSUNG SYNCMASTER 900NF

Untuk Pemakai GrafisProfesional

Layar Berukuran Besar: sangat berguna bagi pemakai aplikasigrafis profesional.

Fast Fact

Teknologi layar datar SamsungDynaFlatMenu OSD lengkap

DATA TEKNISPicture Tube: CRT 17” Flat InvarShadow MaskViewable Area: 16”Resolusi Maksimum:1280x1024@66 HzDot Pitch: 0.20mm HorizontalPixel Frequency: 110 MHzFrekuensi Scanning: 30-70 KHz(Horizontal), 50-160 Hz (Vertical)Dimensi: 16,2”x16,4”x16,5”Berat: 36,2 LbsLain-lain: USB Hub (opsional)Kelengkapan: Manual, disket driver, kabel AC dan kabel VGA.

Harga: US$ 312

Produsen: Samsungwww.samsungmonitor.com

Distributor: PT SamsungElectronics Indonesia

Dealer: ll PWU PC & PeripheralsTel: (021) 799 2121

ll PT Metrodata ElectronicsTel: (021) 2510022 ext.5224

Fast Fact

Teknologi layar datar NaturalFlatMenu OSD lengkapPengaturan konfigurasinyasedikit rumit

DATA TEKNISPicture Tube: CRT 19” FlatAperture GrilleViewable Area: 18”Resolusi Maksimum:2048x1536@69 HzDot Pitch: 0.25mm Pixel Frequency: 240 MHzFrekuensi Scanning: 30-110KHz (Horizontal), 50-160 Hz(Vertical)Dimensi: 18,4”x18,0”x19,4”Berat: 55,8 LbsLain-lain: 5 Konektor BNC, USBHub (opsional)Kelengkapan: Buku manual, CDdriver serta software pengaturandan koreksi warna untuk monitorColorific, kabel AC dan kabelVGA

Harga: US$ 560

Produsen: Samsungwww.samsungmonitor.com

Distributor: PT SamsungElectronics Indonesia

Dealer: ll PWU PC & PeripheralsTel: (021) 799 2121

ll PT Metrodata ElectronicsTel: (021) 2510022 ext.5224

nn Monitor seri 753DF ini meru-pakan kelas mid-enddari jajaranmonitor 17” keluaran Samsung.&53DF juga telah memakaiteknologi terbaru yaitu Dyna-Flat (DF) sehingga layarnya ter-lihat datar dan tampilannyalebih nyaman untuk dilihatuntuk waktu yang lama.

Kelebihan lainnya, seri753DF ini mempunyai ukurandot pitchsebesar 0.20mm (hori-zontal), SmartIII surface treat-ment serta resolusi maksimumsebesar 1280x1024 pixel padarefresh rate 66 Hz.

Fasilitas OSD (On-Screen-Display) yang disertakan jugacukup lengkap. Pengaturan kon-figurasinya dapat dilakukanmelalui empat tombol navigasiyang terletak di bagian depan.

Pada resolusi tertinggi, jenishuruf Times New Roman de-ngan ukuran 8 point masih dapatdibaca dengan jelas, walaupunkurang nyaman karena refreshrate-nya hanya 66 Hz.

Gambar yang ditampilkanjuga tergolong nyaman dipan-dang mata. Tetapi tetap terlihatjelas, sesuai dengan janji dariteknologi Dyna-Flat yang digu-nakan Samsung. Warna-warnayang ditampilkan tampak ce-merlang dan alami.

Samsung 753DF memilikitambahan perangkat lainnya,yaitu USB Hub yang bisa dibelisecara opsional.

[email protected]

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:18 PM Page 56

Page 34: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

5588 Maret-April 2001

Tes & Review

SAMSUNG SGH-M100

MP3 Dalam Genggaman

Fungsional : Headset SGH-M100 dilengkapi dengan remotecontrol mini untuk memudahkan pengoperasian MP3.

Fast Fact

Fungsi MP3 player yanglengkapKemampuan menyimpan filedi memory flash-nyaLayar resolusi tinggi 128x64pixel 4 line text dan 1 line iconBacklight aqua greenFungsi organiser, 7 gamesTidak ada option untukmenambah kapasitas Flashmemory

DATA TEKNISFrekuensi: GSM 900/1800Waktu Bicara : 150 menitWaktu Standby: 55 jamBaterai standard:Slim Li-Ion 500 mAhKapasitas Baterai: 500 mAhJenis Baterai: Li-IonBerat: 97 gramDimensi: 106 x 44 x 19.3 mmJumlah internal phonebook:100 entryBuilt in browser: TidakBuilt in Modem/max speed:Ya/14400 bpsBuilt in IrDA: YaBuilt in Bluetooth: Tidak

Harga: Rp 2.925.000

Produsen: Samsungwww.samsungmobile.com

Distributor: PT Sarindo Nusa Persada

Tel: (021) 392 5678

nn Anda suka musik? Seringmembawa perangkat audioportabel jika bepergian? Bilajawabannya "ya", maka se-karang ada solusi praktis, cukupdengan membawa ponsel.Semua ini dimungkinkan de-ngan semakin majunya teknolo-gi kompresi. Sebuah lagu de-ngan durasi sekitar 4 menit atauseukuran file 4 MB dapat disim-pan dalam format MP3. Seiringdengan itu, mulai bermunculanperangkat MP3 player dipasaran. Sekarang trend inidimasukkan juga ke ponselseperti produk ponsel SamsungSGH-M100 ini.

Mungkin kebanyakan orangmeragukan kemampuan ponselini untuk memainkan MP3 keti-ka pertama kali melihat ponselini. Akan tetapi keraguan terse-but hilang setelah mencobanya.Dengan ukuran dimensi yangcukup mungil dan berat dibawah100 gram, SGH-M100 terma-suk ponsel berteknologi tinggi.

Dengan ukuran tersebutSamsung sudah memasukkansebuah memori chip sebesar 32MB yang dapat menampungrata-rata 8 buah lagu dengandurasi sekitar 4 menit (tergan-tung kompresi). Semakin rendahkualitas lagu yang dimasukkan,maka semakin banyak pula jum-lah lagu yang bisa ditam-pungnya.

Selain baterai dan sebuahfast charger, paket yangdiberikan oleh Samsung untukponsel ini termasuk stereo head-set dengan remote control paneldan mic, kabel adaptor untukspeaker out dari ponsel (untukmemainkan MP3), downloadcable yang dihubungkan denganparalel port PC untuk down-load/upload MP3 files, sertasebuah CD-ROM berisi soft-ware manajemen MP3 files danEasy GSM untuk memanajemenponsel (termasuk ringtone, orga-nizer, phonebook). Dengan per-lengkapan yang cukup komplitini, pengguna SGH-M100 dapat

langsung menggunakan kemam-puan ponselnya secara maksi-mal.

LayarSeperti saudaranya SamsungSGH-N100, maka SGH-M100ini juga memiliki resolusi LCDyang sangat tinggi. Backlightyang dipergunakan juga meng-gunakan sistem electro lumini-cent.

Dengan berbekal layar reso-lusi tinggi dan backlight yangmerata membuat semua tulisantetap mudah dibaca meskipunhuruf dan tulisan yang dipergu-nakan sangat kecil (seperti padacalendar dan games). Selain itutampilan LCD bisa diubah men-jadi Equalizer pada saatmemainkan MP3, sehinggadapat memberikan variasi yangmembuat pengguna serasamemainkan musik di minicompo system rumahan.

MenuStruktur menu pada SGH-M100menggunakan sistem yang samadengan SGH-N100, yaitu de-ngan menggunakan bantuan 2buah softkey dan tombolPlay/Stop (panah atas) danStart/End Mark (panah bawah),namun karena ada fungsi untukmamainkan MP3 maka ada tam-

bahan tombol di bawah keduasoftkey tersebut yang berfungsisebagai fast/forward danback/rewind seperti yang dite-mukan pada CD player padaumumnya. Juga disediakansebuah tombol "C" diantaratombol tersebut yang berfungsisebagai backspacepada pilihanmode edit.

Sayangnya, kemampuanvoice command dan voice dialyang sebelumnya ada padaSGH-N100 tidak tersedia diSGH-M100. Sebagai penggantiVoice Command, maka tombol-tombol selain softkey dantombol numerik bisa dipergu-nakan sebagai shortcut.

PhonebookSeperti ponsel Samsung padaumumnya, ponsel ini dilengkapidengan 99 entry internal phonememory diluar SIM memory,sehingga total dapat menam-pung sekitar 349 nama denganasumsi SIM card menampungsebanyak 250 nama.

Selain phone memory, adapula fasilitas caller groupyangdapat dipergunakan untuk me-ngelompokkan nama-nama padaphonebook ke group tertentu.Seperti layaknya fungsi callergroup pada ponsel lain, SGH-M100 juga mampu menampil-

kan gambar dan ringtone yangberbeda. Kemampuan ekstrapada fungsi ini adalah pada SMSAlert-nya, dimana setiap callergroup juga dapat dibedakanbunyi SMS yang diterima selaindari panggilan-panggilan masukseperti pada umumnya.

Fasilitas TambahanFungsi yang paling ditonjolkanSGH-M100 adalah kemampuanuntuk memainkan musik denganformat MP3. Tampaknya tidaksalah jika Samsung membuathal ini sebagai ujung tombakstrategi pemasarannya. Memangfasilitas MP3 pada ponsel inidapat dikatakan cukup lengkap.Dimulai dengan perlengkapankonektifitas yang disediakanpada paket penjualan sampaipada disediakannya softwareuntuk mengatur file MP3.

Tes & Review_03_2001.qxd 3/18/01 10:18 PM Page 58

Page 35: CHIP 03 2001.pdf

6622 Maret-April 2001

Fot

o: B

. M

erto

glu

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:20 PM Page 62

Page 36: CHIP 03 2001.pdf

6633Maret-April 2001

INDEKS64 ABIT SA6R

64 Gigabyte GA-60XM7E

66 IWill WO2

66 AOpen AX3S

68 Legend QDI SynactiX 2E

68 DFI CS65-EC

70 Jetway 618AF

70 Shuttle AE22

72 Soltek SL-65ME

72 PCPartner 815EAS3-978C

74 Know-How: Beginilah Chipset

Solano Berfungsi

78 Tabel Data Teknis & Hasil Pengujian

80 Grafik Hasil Pengujian

82 Beginilah CHIP Menguji

83 Kesimpulan CHIP

nn Dalam keluarga chipset 815, terdapat 3varian yaitu: 815, 815E, dan 815EP. Versi 815saat ini sudah mulai digantikan oleh 815E.Chipset ini diharapkan Intel dapat merebuthati pasaran motherboard. Ternyata, meskisudah menyediakan feature yang cukuplengkap, penjualan board dengan chipset815E masih belum cukup baik. Pasar rupanyamasih menyukai motherboard tanpa sistemgrafik onboard. Dalam hal ini, VIA tampakmemberikan pilihan yang lebih menarik de-ngan chipset Apollo Pro 133A. Untuk meng-atasi masalah ini, Intel "mengebiri" sistemgrafis yang terdapat di dalam chip 815E.Varian tersebut lalu diperkenalkan kembalisebagai chipset 815EP. Dengan harga sekitarUS$15 lebih murah, ternyata 815EP menda-pat respon yang lebih baik.

Yang Terlupakan dari Chipset815EApakah 815E memang sedemikian buruk?Ternyata tidak. Pasar hanya salah persepsimengenai chipset ini. Kebanyakan orangberharap bahwa 815E merupakan penggantiIntel 440BX. Chipset ini sebenarnya lebihtepat dianggap sebagai sebuah "chipset all-in-one mewah". Sangat berbeda dengan Intel440BX yang bahkan banyak digunakansebagai server kelas atas.

Mengapa CHIP menyebut i815E sebagaichip “mewah”? Perhatikan saja kelengkapanserta kinerjanya. Feature yang tersedia sa-ngat lengkap. Anda bisa memperoleh inter-face ATA-100, AGP 4X, dukungan untukSDRAM PC133, serta arsitektur bus baruyang dirancang Intel secara khusus. Kinerjayang ditawarkannya juga luar biasa. Denganpengecualian VGA onboard-nya yang tergo-long "kuno", Intel 815E unggul di hampir disemua lini terhadap solusi all-in-one lain.

Lalu, bila kinerjanya sangat baik, menga-pa Intel "memaksakan" integrasi VGAonboard berkemampuan "seadanya"? Intel

memang tidak bermaksud menyediakanVGA onboard dengan kinerja tinggi. Hal initerbukti dengan tersedianya slot AGP padamotherboard yang menggunakan chipset ini.

Sebenarnya, dengan "hanya" membayarsekitar US$15 Anda sudah memperolehsebuah VGA yang cukup baik. Intel sudahmemperbaiki driver VGA-nya agar dapatmenjalankan game 3D terbaru. CHIP bahkandapat "bertempur" dalam Quake3 menggu-nakan VGA onboard i815E ini. Jadi, hargaVGA yang dibebankan Intel pada pembeliboard i815E sesungguhnya sangat murah.Masalahnya, apakah Anda menginginkan-nya? Bila Anda tidak membutuhkannyai815EP adalah pilihan yang lebih baik.

Siapa yang MembutuhkanBoard dengan Chipset i815E?Jadi, siapa sebenarnya target marketyangsesuai untuk motherboard ber-chipset Intel815E? Kantor yang membutuhkan solusi all-in-one yang fleksibel (dapat di-upgrade de-ngan mudah), serta mereka yang belummampu membeli graphic card yang canggih,namun ingin membeli PC yang siap pakai,akan merasakan nilai tambah dari tersedia-nya VGA onboard pada i815E. Mereka yangmenginginkan PC dengan kinerja handaltapi tidak membutuhkan graphic card kelasatas juga akan menyukai solusi Intel ini.

Selain sebagai perangkat dasar PC desk-top, i815E dapat pula dijadikan motherboarduntuk sebuah server "kecil". Intel sudahterkenal sebagai pembuat chipset yang san-gat memperhatikan kinerja. Dengan di-dukung sebuah controller RAID onboardAnda dapat memperoleh sebuah mother-board yang ideal untuk membangun server"kecil" di kantor. Server "kecil" ini dapatmerupakan file serveryang di-share keclientdalam jumlah kecil, mail server, atau bahkanserver utama sebuah kantor ukuran kecil. PCjenis ini hanya membutuhkan kinerja sistem

memory, I/O serta bus yang baik. Semua inisudah disediakan Intel dalam i815E.

Tentukan Pilihan yang TepatBila Anda sudah yakin membutuhkan boarddengan chipset i815E, uji perbandingan kaliini akan sangat berguna. Pada halaman-hala-man berikutnya CHIP telah menyuguhkanulasan mendalam disertai hasil benchmarkdari 10 motherboard berbasis chipset i815Eyang berhasil diperoleh. Bacalah semuaulasan dengan baik sebelum menentukan pil-ihan yang tepat. Karena, belum tenturekomendasi CHIP dapat memenuhi kebu-tuhan pribadi Anda. Andalah yang lebihberhak untuk menentukan pilihan. CHIP disini hanya semata-mata membeberkantemuan yang diperoleh dari hasil pengujianyang dilakukan.

[email protected],[email protected],[email protected]

Motherboard All-In-One Termewah

Intel menawarkan solusi All-in-one dengan kinerja prima, i815E. Benarkah produk inimerupakan pilihan yang buruk untuk membangun sebuah PC? Ternyata tidak. CHIP men-jelaskan alasannya, sekaligus memaparkan hasil uji 10 motherboard ber-chipset i815E.

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815

HARDWARE

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:21 PM Page 63

Page 37: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

6644 Maret-April 2001

HARDWARE

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Skor overall terbaik diantara semuapeserta uji perbandingan

Memiliki kontroler RAID IDE (chipHPT370)

Menyediakan kabel IDE 80 pinekstra

SA6R memiliki harga tertinggidibandingkan pesaing lainnya

Harga: ± US$ 136

Produsen: ABIT

Website: www.abit.com.tw

Distributor: PT Cybermedia

Telepon: (021) 601 5637

Fax: (021) 625 4287

Sebuah motherboard i815E dengan RAID?Mengapa tidak? ABIT berusaha memberi-kan sesuatu yang lebih bagi platformsocket370. Terutama melihat antusiasme parapengguna komputer saat ini akan keistime-waan yang ditawarkan oleh sebuah kontrolerRAID.

Seperti biasa, ABIT tidak pernah melu-pakan para tweakerdan overclocker, terbuk-ti dengan adanya pilihan FSB yang cukupmengejutkan yaitu 50-250MHz (± 1MHz)dan 4 pilihan untuk ratio clock CPU-SDRAM-PCI. Seperti biasa hal-hal tersebutdiatur melalui SoftMenu III. ABIT jugamenyadari bahwa temperatur chipset i815Ebisa mempengaruhi kinerja dan stabilitassistem. Heatsink chipset-nya dapat dikata-kan yang paling besar dibandingkan denganheatsink yang dipilih oleh produsen lain.

ABIT menempatkan sebuah konektorVL1 pada board ini. Hal ini memungkinkanTV-out dan digunakannya Digital Flat Panelout. Adanya 4 slot DIMM juga merupakan

nilai tambah bagi board ini. Audio codecyang digunakan yaitu Avance ALC200,relatif cukup banyak ditemukan.

Dalam pengujian, motherboard ini terma-suk dari beberapa yang sangat stabil. Hanyapada saat CHIP menggunakan kontrolerRAID onboard sebagai hard disk controller,terjadi masalah ketika menjalankan bench-mark 3DMark2000. Selain hal tersebut, teslain pada board ini dapat berjalan denganbaik tanpa gangguan.

Kinerja keseluruhan motherboard ini ter-masuk yang tertinggi. Bagi mereka yangmenginginkan platform dengan kontrolerRAID, mutlak untuk mempertimbangkanmotherboard ini sebagai dasar platformnya.

CHIP tidak menganjurkan Anda untukmenggunakan kontroller RAID onboard bilabanyak menjalankan game 3D, ataupun soft-ware memerlukan kekuatan prosesing yangbesar. Bila Anda berniat mencoba menggu-nakan kombinasi RAID dan 3D gaming, pi-lihlah 3D card sekelas GeForce.

Gigabyte GA-60XM7E

Cantik dan PrimaDidukung kinerja tinggi, stabilitas handal, berikut feature dantambahan lainnya, motherboard ini meraih peringkat kedua.

Dikirim langsung dari Taiwan, CHIP mene-mukan motherboard ini berikut dengan bukumanual dan sebuah CD dalam box-nya. Padasaat ini akan sulit untuk menemukan mother-board ini di tempat-tempat dimana Andabiasa mencari perangkat komputer. Hal ter-sebut dikarenakan distributornya hanya me-masukkan board ini dalam jumlah terbatas.Dan ternyata, memang produk ini sudahtidak diproduksi.

AGP retention module yang ada padaboard ini akan menjaga AGP card anda se-hingga tetap melekat erat di motherboard.Jumlah slot DIMM yang ditawarkan se-banyak 4 buah menandakan bahwa ia ditu-jukan bagi power user.

Hampir sama dengan ABIT, pada boardini terdapat port yang berguna untuk DigitalFlat Panel dan juga TV-out. Dengan terda-patnya chip Creative PCI 128 onboard, mo-therboard ini menjadi peserta tes yangmemiliki sound codec paling bagus. Selainitu pada board ini juga terdapat sound codec

AC97 berlabel SigmaTel. Kedua hal tersebutmenjadikan GA-60XM7E sebagai boardyang memiliki dua buah sound onboard.Akan tetapi pada saat instalasi Windowsdalam proses tes, CHIP langsung memakaidriver untuk Creative, dan chip ini yangdipakai selama proses tes berlangsung.Dapat dikatakan bahwa codec SigmaTelyang ada tidak dimanfaatkan.

Nilai tambah lainnya yaitu denganadanya feature Dual BIOS. Dengan featureini anda bisa bernafas lega mengetahuibahwa motherboard anda cukup aman dariserangan virus-virus BIOS. Agak disa-yangkan, konfigurasi BIOS tidak bersahabatdengan kemauan para tweaker dan over-clockers. Setting FSB yang ditawarkan sa-ngat terbatas, apalagi voltase chip dan I/O.

Stabilitas yang baik dan instalasi yangmudah ikut menambah poin untuk mother-board ini. Melihat kinerja keseluruhan, GA-60XM7E hanya sedikit sekali tertinggal olehABIT SA6R.

ABIT SA6R

815E dengan Feature TerbaikSelain dilengkapi RAID onboard, ABIT SA6R menawarkan kinerjaprima plus tambahan ekstra.

Memiliki slot SDRAM dan PCIdalam jumlah banyak

Menggunakan sound chip CreativePCI 128 yang mendukung speaker4-point surround

Memiliki AGP retention

Sudah dihentikan produksinya

Harga: ± US$ 116

Produsen: Gigabyte

Website: www.giga-byte.com.tw

Distributor: PT ATIKOM

Telepon: (021) 625 0380

Fax: (021) 625 0381

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:25 PM Page 64

Page 38: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

6666 Maret-April 2001

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Menyediakan kelengkapan yangcukup banyak

Bentuk jumper yang unikmemudahkan penggunaannya

Memiliki chip sound CMI yangmendukung 4 point surround audio

Harga paket penjualannya cukuptinggi

Harga: ± US$ 134

Produsen: Iwill

Website: www.iwill.net

Distributor: PT Terra ComputerSystem

Telepon: (021) 629 5257

Fax: (021) 601 4586

Menarik, itulah kesan pertama yang dapatkita lihat saat melihat bagaimana boardbuatan Iwill ini dikemas. Desain jumperIwill WO2R tampak cukup menarik. Adanyajumper tip dapat mempermudah Anda saathendak mencabut jumper.

Board Iwill ini mempunyai saudara kem-bar yang sedikit berbeda. Kembarannya,Iwill WO2R, mempunyai kontroler RAIDonboard. Tampak pada layout board WO2tempat untuk menempatkan chip kontrolerRAID dan untuk 2 konektor IDE tambahan.Layout board yang sama untuk 2 tipe yangsedikit berbeda ini membuat ukuran IwillWO2 terbilang besar.

Cukup disayangkan board WO2R tidakikut dalam tes perbandingan ini. Kemung-kinan yang dimiliki WO2R untuk men-galahkan ABIT SA6R cukup besar. Sekedarinformasi, chip kontroler RAID yang digu-nakan pada WO2R adalah AMI MG80649dari American Megatrends.

Meskipun ukuran dari board WO2 ini

sedikit lebih kecil dari ABIT SA6R, cukupmengherankan mengapa Iwill hanya me-nempatkan 5 buah slot PCI. Sebuah slotAGP dan CNR tentunya terdapat pada moth-erboard ini.

Iwill memilih chip audio CMI8738 dari CMedia untuk dipasang pada board buatan-nya. Hal ini merupakan sebuah nilai tambahkarena pada umunya codec yang dipakaiyaitu ALC200. Kelebihan penggunaan chipini adalah tersedianya 4 point surround audiodan wavetable synthesis secara hardware.Kelebihan ini hanya dapat ditandingi olehGA-607XME dengan chip Creative PCI128-nya.

Motherboard WO2 ini merupakan salahsatu pilihan bagi para overclocker. Settingpada BIOS cukup mendukung untuk meng-overclock prosesor Intel yang dipasang padaboard ini.

Sebagai salah satu motherboard berkiner-ja tertinggi, WO2 dengan 4 point surround-nya bisa mempunyai tempat di hati Anda.

AOpen AX3S

Board Standar TerbaikMeski perlengkapannya tergolong standar, nilai total AX3S mendudukiperingkat yang cukup tinggi.

Bersama dengan GA-60XM7E, AX3S dariAOpen ini mempunyai tata letak yang cukupunik. Konektor IDE diletakkan di seberangport AGP dan slot PCI 1. Penempatan yangtidak umum ini cukup banyak memberikankemudahan. Selain memudahkan pemasang-an kabel IDE, keruwetan kabel juga cukupdapat dihindari. Sayang, AOpen tidakmelakukan hal yang sama untuk konektorAudio-in dan CD audio. Keduanya, bersamakabel audio modem, diletakkan di bagianbelakang slot AGP.

Berbeda dengan motherboard lainnya,konfigurasi voltase diatur menggunakanjumper-jumper. Cukup mengesalkan, teruta-ma bila Anda biasa dimanjakan oleh konfi-gurasi lewat BIOS. Untunglah, pengaturanFSB bisa dilakukan melalui BIOS.

Dalam pengujian, motherboard ini sedikitmengalami masalah dengan panas yangdihasilkan oleh chipset i815E. Setelah suhukembali normal, dan dibantu fan tambahan,board ini berhasil menyelesaikan pengujian.

Selain driver dan software “hardwaremonitoring”, AOpen menyertakan pulaNorton Antivirus 2000 full version, yangtersedia dalam beberapa pilihan bahasa.Manual yang disertakan tersedia dalam ben-tuk PDF di dalam CD, plus sebuah leaflet,memuat informasi quickstart penting yangAnda perlukan saat instalasi atau konfigurasimotherboard.

Kinerja yang ditawarkan oleh AX3Scukup baik, walau bukan merupakan yangtercepat. Kurangnya feature dan bundel yangdisertakan, dan pengaturan konfigurasimelalui jumper mungkin akan membuatAnda berpikir dua kali sebelum memilihmotherboard ini.

Walaupun begitu, motherboard ini meru-pakan motherboard dengan nilai ergonomistertinggi. Instalasinya begitu mudah danpraktis. Bila Anda sedang mencari mother-board yang stabil dan berkinerja yang baik,tanpa tambahan ekstra, Anda bisa memilihAOpen AX3S.

Iwill WO2

Kemasan Menarik, Kinerja BaikBoard dengan kemasan yang sangat manis ini memiliki nilai totalcukup tinggi.

Merupakan board terbaik padapenilaian kualitas dan ergonomi

Menyediakan dokumentasi terbaik

Harganya cukup ekonomis

Perlengkapan yang disertakantergolong minim

Harga: ± US$ 107

Produsen: AOpen

Website: www.aopen.com

Distributor: PT Exelindo Hasilguna

Telepon: (021) 624 2688

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:25 PM Page 66

Page 39: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

6688 Maret-April 2001

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Kinerja yang dicapai cukup tinggi

Memiliki AGP retention

Harga yang ditawarkan tergolongtinggi

AGP aperture-nya tidak stabil saatmenggunakan setting 64 MB

Harga: ± US$ 130

Produsen: Legend QDI

Website: www.legend.com.au

Distributor: PT Tiga Mega

Telepon: (021) 601 4435

Fax: (021) 601 4740

SynactiX 2E memang menawarkan bebera-pa feature menarik seperti Recovery Easy,BIOS Protect Easy dan Manage Easy, yangsemuanya memudahkan pengguna mengaturdan memelihara sistem mereka. Merekayang mencari sistem yang cukup mudahpenggunaan dan pemeliharaannya ini mung-kin cukup tergiur oleh kemudahan yangditawarkannya.

Sayang, kemudahan ini tidak disertaioleh kemudahan instalasi. QDI tidak cukupmemberikan bantuan di manual maupunwebsitenya mengenai instalasi driver audioonboard. Ketika instalasi, seringkali pro-gram instalasi memasang driver yang salahuntuk audio codec yang digunakan.

Tetapi masalah pun tidak berhenti di situsaja. Pada pengujian 3DMark 2000, mother-board ini hanya stabil bila konfigurasiAperture AGP diset pada angka 32 MB.Lebih mengherankan lagi, setting ini justrumemberikan kinerja tambahan saat mother-board ini menjalankan tes OpenGL Quake

III Arena. CHIP melakukan tes beberapakali untuk memastikan hal ini. Sampai saatini, CHIP belum berhasil menemukan jawa-ban atas masalah ini.

Diluar kedua masalah diatas, mother-board ini berhasil melewati tahapan tes lain-nya tanpa masalah yang berarti. Kinerjayang dicapainya termasuk yang paling ting-gi. Panas pun bukan masalah untuk mother-board ini. Selama pengujian, temperaturprosesor dan chipset masih dalam bataskewajaran.

QDI berusaha mengikuti contoh yangdibuat oleh Gigabyte dalam merencanakandesain motherboard mereka. PenggunaanAGP Retention dan penempatan konektorIDE dan floppy yang berjarak cukup patutdiberikan penghargaan. Bila Anda relamenghadapi masalah saat instalasi pertamamotherboard ini, Anda akan mendapatkansalah satu motherboard berkinerja cepat den-gan stabilitas yang baik diantara mother-board i815E lainnya.

DFI CS65-EC

Stabil Tapi LambanDengan konektor penuh warna dan terdesain dengan baik,motherboard ini menawarkan kinerja standar dan tanpa masalah.

DFI CS65-EC merupakan board terakhiryang tiba di CHIP untuk ikut dalam tes per-bandingan ini. Dalam kotak kemasannyaCHIP menemukan sebuah buku manual de-ngan 4 bahasa. Sayang susunan buku manu-al multilingual ini cukup membingungkan.

Ukuran board DFI ini hanya sedikit lebihkecil dibandingkan ABIT SA6R. DFImemanfaatkan hal tersebut untuk mele-barkan jarak antar komponen dan konektor.Ini membuat Anda tidak harus melepaskanAGP card dari slot-nya untuk melepaskanpengunci slot DIMM. Masih mengenai pen-gunci, AGP retention pada board ini mem-punyai pengunci seperti pengunci pada slotDIMM. Pelebaran jarak tersebut diatas me-ngorbankan sebuah slot PCI dan sebuah slotDIMM. Jadi DFI mempunyai 5 buah slotPCI dan 3 buah slot DIMM.

Penempatan konektor power pada bagiansisi motherboard sangat baik. Kabel powertidak akan mengganggu aliran udara diseki-tar heatsink prosesor. Anda juga dapat

mengganti heatsink bawaan paket penjualanprosesor dengan heatsink dan fan yang lebihbesar. Letak soket 370 yang berjauhan darikapasitor memungkinkan hal tersebut untukdilakukan.

Seperti SynactiX 2E, CS65-EC mempu-nyai speaker onboard yang bisa membantuAnda melakukan diagnosa masalah padamotherboard, terutama bila Anda seringmelakukan instalasi atau troubleshooting diluar casing komputer.

Headerkonektor switch dan lampu mo-therboard ini berbeda dengan motherboard-motherboard lainnya. DFI memutuskanuntuk membengkokkan pin header konektor.Hal ini mempermudah pemasangan kartuPCI full length yang cukup memakan tem-pat, dan seringkali terhalangi oleh konektor-konektor atau komponen lain.

Untuk kinerja, motherboard ini tergolongagak lamban. Harga yang ditawarkan di-rasakan cukup mahal untuk sebuah boarddengan kinerja seperti ini.

Legend QDI SynactiX 2E

Tertahan oleh masalah AGPMasalah pada setting AGP kemungkinan baru dapat dituntaskan bila QDIsudah merilis BIOS yang baru.

Stabil dan tidak bermasalah saatpengujian dan instalasi

Memiliki AGP retention

Kinerja sedikit lambat

Harga paket penjualannya cukuptinggi

Harga: ± US$ 121

Produsen: DFI

Website: www.dfi.com

Distributor: PT Subur Semesta

Telepon: (021) 601 7055

Fax: (021) 601 7048

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:26 PM Page 68

Page 40: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

7700 Maret-April 2001

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Kinerja menempati posisi teratas

Perbandingan nilai total denganharganya menempati urutanpertama

Switching antara VGA onboard dangraphic card add-on (AGP)bermasalah

Kestabilannya tergolong burukakibat tingginya suhu chipset

Harga: ± US$ 98

Produsen: Jetway

Website: www.jetway.com.tw

Distributor: PT Nusantara Eradata

Telepon: (021) 601 7557

Fax: (021) 6009081

Board ini layak dikatakan sensitif terhadappanas. Selain suhu ruangan yang sudahcukup dingin, CHIP menempatkan sebuahfan tambahan yang diarahkan langsung keboardnya untuk membantu mendinginkanprosesor dan chipset i815E. Masalah panasini mempengaruhi stabilitas board secarakeseluruhan.

Seperti biasa, board buatan JetWay ber-ukuran kecil. Begitu juga dengan 618AF ini.Motherboard ini berukuran paling kecildiantara seluruh board i815E yang di tes diCHIP. Ini menyebabkan ruang antar kompo-nen dan konektor harus dikorbankan. Pe-nempatan soket prosesor di dekat konektorbelakang membatasi jenis heatsink yangdapat Anda gunakan. Walau bagaimanapun,board ini tetap memiliki karakterisktikseperti board i815E lainnya.

Selain hal tersebut, 618AF juga memilikisedikit masalah dengan AGP slotnya.Setting pada BIOS yang memilih antara PCIatau AGP/onboard VGA yang akan di-init

pertama nampaknya lebih baik dibiarkanpada PCI. Hal ini berlaku pada saat kitamemasang AGP card. Pada saat tes di CHIPhal tersebut menyebabkan motherboardtidak mau di-boot. Hal tersebut juga mem-pengaruhi kinerja sistem, terutama padagame atau aplikasi 3D.

Selain dari masalah tersebut diatas, kiner-ja dari board ini sendiri nampak sangat baik.Hasil dari tes yang dijalankan menunjukkanangka yang cukup mengejutkan untuk boardsekelas Jetway. Bahkan pada modul tes ter-tentu, board ini mendapatkan nilai yang pa-ling tinggi. Hanya pada pengujian menggu-nakan GeForce DDR, kartu ini sedikit ter-tinggal dari GA-60MX7E.

Motherboard Jetway 618AF ini dapatmenyaingi ABIT dan Gigabyte. Bila Andaberani menghadapi masalah panas yangmuncul dan siap memanfaatkan sebuahboard tanpa dokumentasi yang memadai,Jetway 618AF merupakan sebuah board ter-cepat yang bisa Anda pilih.

Shuttle AE22

Biar Lambat Asal SelamatKonfigurasi memori yang konservatif membuatnya menduduki posisiterakhir dalam hal kinerja.

Shuttle atau Spacewalker sudah banyakmemproduksi motherboard. Produsen yangsatu ini termasuk rajin mengikuti perkem-bangan industri chipset. Hampir setiapchipset yang muncul di pasaran merekapakai pada board buatannya.

Berbeda dengan produsen board lainnya,Shuttle memilih AMI BIOS yang diproduksioleh American Megatrends. Sedangkanuntuk audio codec-nya, digunakan SigmaTeldengan kode chip STAC9700T.

Shuttle AE22 termasuk board yang ber-jalan dengan stabil pada proses tes. Sayang-nya hal tersebut tidak dibarengi dengan ki-nerja yang baik. Board AE22 ini menda-patkan skor terkecil dalam kategori kinerja.

Dilihat dari sisi ergonomi, Shuttle cukuppintar dalam merancang board AE22 ini.Penempatan komponen berikut dengankonektor dan slot sudah cukup baik. Bila di-lihat sekilas, motherboard AE22 tampaktidak terlalu dipenuhi oleh berbagai macamkomponen. Hal ini nampak dari adanya

ruang kosong disekitar slot PCI 4-6.Sederetan kapasitor di sisi kanan soket 370mungkin akan sedikit mengganggu bilaAnda ingin menggunakan heatsink yangcukup besar. Meskipun terdapat beberapakekurangan, tapi secara keseluruhan dapatdiacungi jempol.

Buku manual yang disertakan akan dapatmembantu Anda. Berbagai proses yangberkaitan dengan pemakaian AE22 dapatditemukan di dalamnya. Besar kemungkinanAnda menemukan informasi yang Anda caridi dalam manual ini. Berbagai hal tersebutdiatas menolong board ini sehingga tidakterpuruk ke posisi juru kunci.

Hanya dengan mengoptimalkan BIOS,AE22 cukup terbantu kinerjanya. Tentunyasemua board dalam tes dapat terbantu olehhal ini. Selain itu, mungkin Shuttle harusmerubah arsitektur dari board yang satu iniuntuk meningkatkan kinerja, dan sudahpasti, stabilitas harus tetap terjaga plus hargayang relatif sangat murah.

Jetway 618AF

Sprinter yang TersandungWalau berhasil mencapai nilai kinerja tertinggi, panasnya suhu chipsetmembuat kestabilannya terpuruk.

Kestabilannya cukup baik saat di-benchmark

Dari segi kualitas dan ergonomi,board ini tergolong sangat baik

Perlengkapan yang tersedia relatifminim

Kinerja terburuk

Harga: ± US$ 103

Produsen: Shuttle

Website: www.spacewalker.com

Distributor: PT Mostech Gigaddonics

Telepon: (021) 612 8824

Fax: (021) 612 8825

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:26 PM Page 70

Page 41: CHIP 03 2001.pdf

7722 Maret-April 2001

HARDWARE

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Kinerja menduduki peringkat yangcukup tinggi

Satu-satunya board dalampengujian ini yang menyediakanslot AGP Pro

Menyediakan thermal sensor yangdapat diatur peletakannya

Dokumentasinya dirasakan sangatminim

Harga: ± US$ 105

Produsen: Soltek

Website: www.soltek.com.tw

Distributor: PT Nusa Primacipta

Telepon: (021) 386 5702

Fax: (021) 384 2310

SL-65ME dari Soltek ini juga merupakansalah satu motherboard i815E yang menyer-takan tambahan-tambahan yang menarik.Dilengkapi dengan slot AGP Pro dan sebuahkonektor DVC, SL-65ME menawarkan ki-nerja yang cukup baik.

Sekilas, motherboard ini cukup kecilukurannya. Dengan 5 PCI slot dan 3 slotDIMM, ruang yang tersedia terasa cukupsempit. Anda harus melepaskan kepingmemori SDRAM bila ingin melepaskan fandan heatsink prosesor.

Penempatan soket prosesor dan chipsetyang berdekatan cukup optimal. Dengansebuah system fan, panas prosesor danchipset dapat tetap terjaga. Soltek bahkanmenyertakan sebuah thermal probe sensoryang Anda dapat lekatkan kepada heatsinkchipset untuk memonitor suhu chipset.

Dari seluruh motherboard yang mengiku-ti pengujian kali ini, SL-65ME mempunyaibundle terbanyak, terdiri dari versi full ver-sion Norton Antivirus 2000, Ghost, Winfax

Basic Edition dan Virtual CD 5. Khususuntuk Ghost, Soltek memberikan NortonGhost 6 dalam dua versi, satu untuk membu-at image hard disk atau partisi Anda, dansatu lagi untuk menuliskan image.Disertakan pula dokumentasi yang cukupmenyeluruh menjelaskan instalasi dan peng-gunaan masing-masing software.

Disamping itu, tersedia pula CD driverdan software-software tambahan. Cukup di-sayangkan, manual yang disertakan bersamamotherboard ini cukup minim. Walaupunbegitu, Soltek memberikan kemudahan pe-ngaturan konfigurasi voltase dan FSB yangcukup variatif.

SL-65ME secara keseluruhan mempu-nyai nilai yang cukup besar. Memang, kiner-ja bukanlah kekuatan terbesar motherboardini. Dengan price perfomance yang sangatbaik, plus bundle software yang disertakan,Anda mungkin patut melihat motherboardini sebagai platform prosesor Intel Andaberikutnya.

PCPartner 815EAS3-978C

Ekonomis dan StabilKestabilan yang sangat baik serta harga yang terjangkau membuatCHIP memilihnya sebagai peraih CHIP-Tip Value bulan ini.

Motherboard dengan 6 slot PCI ini cukupmenyimpan banyak kejutan. Diluar desain-nya yang terkesan ‘hemat’, 815EAS3-978Cini adalah satu-satunya motherboard yangberhasil menjalankan seluruh tes tanpa insi-den apapun.

Kejutan lain yang agak mengherankanadalah tidak adanya cara apapun untuk men-gatur voltase CPU maupun I/O di mother-board ini. Jumper-jumper yang ada sebanyak5 buah hanya mengatur konfigurasi FSB,mereset CMOS dan menyalakan onboardaudio serta fasilitas power on lewat key-board. Mungkin karena hal itu pulalah, PCPartner dapat menggunakan kapasitor yangjauh lebih kecil dengan jumlah lebih sedikitdaripada produsen lainnya.

Trend minimalis ini juga berlaku untukheatsink chipset dan konektor audio.Heatsink yang digunakan mempunyai uku-ran yang sama dengan chipset i815E.Konektor audio yang berada di belakang slotAGP dan PCI 1 juga terlihat minim sekali.

Selain itu penempatannya juga menyulitkanbila Anda berniat menggunakan kartu grafikAGP.

Jelas terlihat bahwa board ini dibuatuntuk mengejar kestabilan. Namun sayanghal tersebut berbanding terbalik dengan ki-nerjanya, yaitu hanya sedikit lebih baik dariShuttle. Board ini pun tidak menyertakantambahan yang umumnya terdapat padaboard lainnya.

Buku manual yang disertakan memuatinformasi-informasi yang standar, cukup un-tuk pedoman instalasi. Sayang, konfigurasiBIOS pun tidak dijelaskan, hanya termuatinformasi sebatas menu yang tersedia danfungsi masing-masing menu.

Berbagai hal tersebut diatas yang dapatdikatakan minimalis memang berhasilmenekan harga. Bila Anda memang mencarimotherboard i815E yang murah, stabil dantidak ingin mempraktekkan tweaking atauoverclocking, 815EAS3-978C akan meru-pakan pilihan yang sangat baik.

Soltek SL-65ME

Satu-satunya 815E dengan AGP ProDengan bundel software seperti Norton Ghost dan Antivirus VirtualDrive, motherboard ini juga tetap memberikan kinerja yang baik.

Stabil saat pengujian dan instalasi

Perbandingan antara nilai totaldengan harganya mendudukiperingkat atas

Dokumentasi yang disediakansangat minim

Tidak memiliki sarana pengaturtegangan listrik CPU

Harga: ± US$ 97

Produsen: PCPartner

Website: www.pcpartner.com

Distributor: PT Primadata AbadiKarya

Telepon: (021) 612 6683

Fax: (021) 6121341

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:27 PM Page 72

Page 42: CHIP 03 2001.pdf

7744 Maret-April 2001

HARDWARE

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

AGP-4x-Slot

VGA Onboard

USB-Port

Flo

ppy

Gam

epor

t

Key

boar

d

M

ouse

Ser

ial 1

Ser

ial 2

Par

alle

l

Ethernet Port CNR

AC97-Sound

IDE-Interface

GMCH Graphics/Memory-Controller Intel FW82815

ICH2 I/O-Controller-Hub(Intel FW82801BA)

Memori Utama

Slot PCI

Intel-FWHFirmware-Hub

(BIOS)

Super-I/OController

AC97-Codec

66 MHz

33 MHz

100/133 MHz

266 MByte/s

U-DMA/100

Low-Pin-Count-Interface(LPC)

Know-How: Beginilah Chipset Solano Berfungsi

Block-Diagram: Struktur Chipset Solano

Contoh: Susunan chipset di atas memang terutama digunakan pada Solano (sudah dengan ICH2), tetapi pada dasarnya jugaberlaku bagi semua chipset lainnya. Perbedaan biasanya hanya terdapat pada detil perlengkapan atau namanya.

Par

alle

l

Banyak orang yang mempertanyakan keung-gulan chipset 815E dibandingkan pendahu-lunya. Oleh sebab itu CHIP merasa perlumembahas secara lebih detail teknologichipset buatan Intel ini.

Kerjasama chipset dan prosesor dapat kitabayangkan seperti pada mobil. Prosesorberfungsi sebagai mesin, sementara chipsetsebagai mobil dan elektronik pengendali.Tepatnya chipset menentukan kualitas danfungsionalitas PC secara keseluruhan. Soalprosesor dan memori yang didukung hinggakendali harddisk juga ditentukan oleh chipset.

Ganda campuran: Dua chipmembuat board berfungsiChipset biasanya terdiri atas dua buah chip:North Bridge dan South Bridge. Pada VIApembagian ini masih berlaku, tetapi Intelmeruntuhkan semua 'jembatan' tersebut.Mulai seri 8xx Intel mengubahnya menjadihub. Tetapi, pembagian tugas pada hubtersebut sebenarnya hampir tak berbeda.Pada chipset Intel 815 North Bridge kinidisebut Graphics/Memory Controller atausingkatnya GMCH, yang mengatur ker-jasama antara prosesor, RAM dan AGP.

Selain itu, GMCH juga memiliki sistemgrafis sendiri. Dengan demikian board yangmenggunakan chipset ini secara otomatismemiliki VGA onboard.

Semua perangkat lainnya dikelola olehI/O-Controller Hub (ICH) yang dulu dikenalsebagai South Bridge. Seperti tampak dalamdiagram di bawah, ICH sangat sibuk. Taksoal, apakah IDE-interface, sound, USB, slotPCI atau semua perangkat input dan outputseperti keyboard, mouse dan printer: Semuabertemu di ICH. Agar tidak bingung, ICHdibantu sebuah asisten, yaitu komponen

Prosesor Socket-370 (Pentium III, Celeron) dalam kemasan PGA-/FC-PGA

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:27 PM Page 74

Page 43: CHIP 03 2001.pdf

7788 Maret-April 2001

Harga

Distributor/Dealer

Telepon

Fax

Produsen

Website

Data TeknisMotherboard Form Factor

Jenis Slot Untuk Prosesor

Prosesor yang Didukung

Chip North Bridge

Chip South Bridge

AGP Transfer Mode

Setting Prosesor

Pengaturan tegangan CPU

PerlengkapanJumlah konektor Fan

Jumlah Slot (AGP/PCI/ISA/CNR)

Jumlah Slot DIMM

Jumlah konektor IDE

Jumlah konektor Printer

Jumlah port USB

Jumlah serial (COM)

Konektor keyboard

Konektor mouse

Sound onboard

Lain-lain

PenilaianKinerja

Perlengkapan

Kualitas & Ergonomi

Dokumentasi

Nilai TotalNilai Total/HargaKesimpulan

Produk ABIT SA6RUS$ 136

PT. Cybermedia

(021) 6015637

(021) 6254287

ABIT

www.abit.com.tw

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Ada

3

1 / 6 / 0 / 1

4

4

1

4

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

l RAID controller

l Ekstra kabel IDE

99.7

100

84.8

92.6

97.689.9

Tersedianya kontroler

RAID membuat ABIT

SA6R memperoleh

nilai tertinggi pada

kategori perlengkapan

Gigabyte GA-60XM7EUS$ 116

ATIKOM

(021) 6250380

(021) 6250381

Gigabyte

www.giga-byte.com

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Ada

3

1 / 6 / 0 / 1

4

2

1

2

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

Creative PCI128

l AGP retention

l Dual BIOS

99.8

69.9

87.9

92.6

88.996.7

Board ini tergolong

sangat langka. Versi

ini hanya diimpor

dalam jumlah yang

sangat sedikit

Iwill WO2US$ 134

PT. Terra Computer

System

(021) 6295257

(021) 6014586

Iwill

www.iwill.net

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Ada

3

1 / 5 / 0 / 1

3

2

1

2

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

CMI8738

Jumper tip

98.8

69.4

93.9

92.6

88.983.1

Bila harganya sudah

turun, WO2 rasanya

pantas untuk diper-

timbangkan saat me-

milih board i815E

AOpen AX3SUS$ 107

PT. Exelindo

Hasilguna

(021) 6242688

(021)

AOpen

www.aopen.com

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Ada

3

1 / 5 / 0 / 1

3

2

1

2

2

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

-

98.9

39.9

100

100

81.495.5

AOpen AX3S memiliki

dokumentasi serta

kualitas dan desain

ergonomi board yang

terbaik

1 2 3 4

Tabel Data Teknis

HARDWARE

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:34 PM Page 78

Page 44: CHIP 03 2001.pdf

7799Maret-April 2001

Legend QDISynactiX 2EUS$ 130

PT. Tiga Mega

(021) 6014435

(021) 6014740

Legend

www.legend.com.au

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Ada

3

1 / 6 / 0 / 1

3

2

1

2

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

l AGP retention

l Thermal Grease

l Case masking

99.2

42.2

97

95.2

80.577.1

Skor yang diperoleh

board ini dirasakan

CHIP belum sesuai

dengan harga paket

penjualannya

5

DFI CS65-ECUS$ 121

PT. Subur Semesta

(021) 6017055

(021) 6017048

DFI

www.dfi.com

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Ada

3

1 / 5 / 0 / 1

3

2

1

2

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

AGP retention

98.5

43.9

87.9

85.2

79.883

Walau kestabilannya

sangat baik, kinerja

serta harga yang ting-

gi membuat DFI tidak

meraih award.

6

JetWay 618AFUS$ 98

PT. Nusantara

Eradata

(021) 6017557

(021)

JetWay

www.jetway.com.tw

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS / Jumper

Tidak ada

3

1 / 5 / 0 / 1

3

2

1

2

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

-

100

38.7

75.8

85.2

77.7100

Bila Anda ingin

menggunakan board

ini, pastikan Anda

menyediakan sarana

pendingin ekstra.

7

Shuttle AE22US$ 103

PT. Mostech

Gigaddonics

(021) 6128824

(021) 6128825

Shuttle

www.spacewalker.com

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Tidak ada

3

1 / 5 / 0 / 1

3

2

1

2

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

-

95

41

93.9

85.2

77.794.9

Jangan khawatir, AMI

BIOS yang diguna-

kannya memiliki menu

yang mirip sekali de-

ngan Award BIOS.

8

Soltek SL-65MEUS$ 105

PT. Nusa Prima Cipta

(021) 3865702

(021) 3842310

Soltek

www.soltek.com.tw

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Ada

3

1 / 5 / 0 / 1

3

2

1

2

2

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

l AGP pro

l Thermal sensor +

kabel

99

40.5

84.8

66.7

76.891.9

Pilihlah board ini bila

Anda berencana

membeli graphic card

dengan konektor

AGP Pro

9

PCPartner 815EAS3-978CUS$ 97

PT. Primadata Abadi

Karya

(021) 6126683

(021)

PC Partner

www.pcpartner.com

ATX

Soket 370

Celeron, Pentium III

Intel GMCH 82815

Intel 82801BA (ICH2)

1x, 2x, 4x

BIOS

Tidak ada

3

1 / 5 / 0 / 1

3

2

1

2

4

1 (PS/2)

1 (PS/2)

AC97

-

98.5

38.7

75.8

63

74.797.2

Walau skor totalnya

“terpuruk”, PCPartner

menawarkan kestabil-

an yang baik dan har-

ga yang ekonomis

10

HARDWARE

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:35 PM Page 79

Page 45: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

8800 Maret-April 2001

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Grafik Hasil Pengujian

Jetway 618AF

Legend QDI SynactiX 2E

Gigabyte GA-60XM7E

Abit SA6R

Soltek SL-65ME

AOpen AX3S

PCPartner 815EAS3-978C

DFI CS65-EC

Shuttle AE22

IWill WO2

995

988

987

986

983

981

981

976

974

971

3DMark2000 (VGA Onboard)Dengan resolusi 1024x768x16 bit, terlihat bahwa skoryang diraih tidaklah berbeda jauh. Efisiensi akses memorimasing-masing board sangat bermain disini.

Gigabyte GA-60XM7E

Jetway 618AF

Legend QDI SynactiX 2E

Abit SA6R

Soltek SL-65ME

AOpen AX3S

PCPartner 815EAS3-978C

IWill WO2

DFI CS65-EC

Shuttle AE22

32.7

32.7

32.3

32.2

32.2

32

32

31.9

31.9

28.3

Q3A Normal Demo1 (VGA Onboard)Hal yang berlaku pada Direct3D juga berlaku untukOpenGL. Hanya AE22 yang berada cukup jauh dibelakangyang lainnya.

Gigabyte GA-60XM7E

Jetway 618AF

Abit SA6R

Legend QDI SynactiX 2E

Soltek SL-65ME

AOpen AX3S

IWill WO2

PCPartner 815EAS3-978C

DFI CS65-EC

Shuttle AE22

33.3

33.2

32.8

32.8

32.7

32.5

32.5

32.5

32.4

28.4

Q3A Normal Demo2 (VGA Onboard)Hasil yang diperoleh pada pengujian demo2 memperli-hatkan hal yang sama. Skor yang dicapai lebih dibatasioleh kemampuan kontroler VGA yang ada.

Jetway 618AF

Abit SA6R

PCPartner 815EAS3-978C

AOpen AX3S

IWill WO2

Gigabyte GA-60XM7E

DFI CS65-EC

Soltek SL-65ME

Legend QDI SynactiX 2E

Shuttle AE22

5092

5086

5080

5075

5073

5069

5069

4965

4957

4789

3DMark 2000 (GeForce DDR)Disini, implementasi dukungan AGP 4x diuji. Denganmemaksa Geforce DDR memanggil tekstur dari memoriutama, efisiensi akses memori kembali diuji.

Jetway 618AF

Legend QDI SynactiX 2E

Abit SA6R

Gigabyte GA-60XM7E

IWill WO2

Soltek SL-65ME

AOpen AX3S

Shuttle AE22

DFI CS65-EC

PCPartner 815EAS3-978C

147

147

146

146

146

146

145

145

145

144

SYSMark2000 (VGA Onboard)Bagaimana dengan kinerja aplikasi? Memori dan harddiskmenjadi dua faktor dominan disini. Tampak selisih nilaiyang diperoleh tidak cukup signifikan.

Gigabyte GA-60XM7E

Abit SA6R

DFI CS65-EC

Jetway 618AF

Legend QDI SynactiX 2E

Soltek SL-65ME

AOpen AX3S

PCPartner 815EAS3-978C

Shuttle AE22

IWill WO2

104.6

102.5

101.9

101.8

101.7

101.7

101.6

100.8

99.2

99.1

Q3A Normal Demo1 (GeForce DDR)Q3A pada konfigurasi normal tidaklah cukup mendorongbatasan chipset dan graphic card AGP. Terlihat sedikitsekali perbedaan skor yang diraih tiap motherboard.

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:36 PM Page 80

Page 46: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

8811Maret-April 2001

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Abit SA6R

Legend QDI SynactiX 2E

Gigabyte GA-60XM7E

Shuttle AE22

IWill WO2

Jetway 618AF

DFI CS65-EC

AOpen AX3S

Soltek SL-65ME

PCPartner 815EAS3-978C

95.1

94.7

93.3

92.8

92.3

91.9

91.9

91.6

91.6

91.3

Gigabyte GA-60XM7E

Abit SA6R

DFI CS65-EC

Jetway 618AF

Legend QDI SynactiX 2E

Soltek SL-65ME

AOpen AX3S

IWill WO2

Shuttle AE22

PCPartner 815EAS3-978C

100.5

98.4

98

97.9

97.9

97.8

97.4

95.5

95.4

91.9

Q3A Normal Demo2 (GeForce DDR)Hasil yang kurang lebih sama mengkonfirmasikan hasilsebelumnya. AE22 dan 815EAS3 kurang optimal mengim-plementasikan dukungan AGPnya.

Q3A Hi-Quality Demo1 (GeForce DDR)Dengan konfigurasi high quality, kinerja 3D masing-masingboard cukup teruji. Dapat terlihat, SA6R memimpin disini,menggantikan GA-60XM7E.

Abit SA6R

Jetway 618AF

Legend QDI SynactiX 2E

Gigabyte GA-60XM7E

DFI CS65-EC

Shuttle AE22

AOpen AX3S

IWill WO2

Soltek SL-65ME

PCPartner 815EAS3-978C

95.3

95.2

95

94.6

92.8

92.6

92.5

92.5

92.4

91.9

Q3A Hi-Quality Demo2 (GeForce DDR)Sekali lagi, hal yang sama berulang kembali. Cukupmengherankan, Jetway dan SynactiX 2E berhasil mengim-bangi SA6R.

Abit SA6R

Jetway 618AF

AOpen AX3S

Gigabyte GA-60XM7E

IWill WO2

Soltek SL-65ME

Legend QDI SynactiX 2E

PCPartner 815EAS3-978C

DFI CS65-EC

Shuttle AE22

151

151

150

150

150

150

149

149

148

140

SYSMark 2000 (GeForce DDR)Siapa bilang graphic card tidak mempengaruhi kinerja sis-tem? Peningkatan yang diraih dengan menggunakan kartuAGP ternyata menambah skor sekitar 5 poin.

Jetway 618AF

Gigabyte GA-60XM7E

Abit SA6R

Legend QDI SynactiX 2E

Soltek SL-65ME

AOpen AX3S

IWill WO2

DFI CS65-EC

PCPartner 815EAS3-978C

Shuttle AE22

100.0

99.8

99.7

99.2

99.0

98.9

98.8

98.5

98.5

95.0

Kinerja Keseluruhan Dari semua motherboard yang diuji, Jetway memangmenawarkan kinerja tertinggi. Namun, selisih kinerjanyadengan pesaing lain, tidak cukup signifikan.

Jetway 618AF

PCPartner 815EAS3-978C

Gigabyte GA-60XM7E

AOpen AX3S

Shuttle AE22

Soltek SL-65ME

Abit SA6R

IWill WO2

DFI CS65-EC

Legend QDI SynactiX 2E

100.0

97.2

96.7

95.5

94.9

91.9

89.9

83.1

83.0

77.1

Perbandingan Nilai Total dan HargaDengan membandingkan skor kumulatif dari semua peni-laian, dapat terlihat motherboard yang memberikan nilailebih bagi Anda.

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:36 PM Page 81

Page 47: CHIP 03 2001.pdf

8822 Maret-April 2001

HARDWARE

Tes Perbandingan 10 Motherboard Chipset Intel i815E

Cara CHIP menguji kinerja Intel 815E sebe-narnya tidak jauh berbeda dengan saatCHIP menguji motherboard lainnya. Namunkhusus untuk motherboard yang memilikiVGA onboard, harus dilakukan 2 kali pengu-jian untuk tiap motherboard. Pengujian per-tama dilakukan dengan mengaktifkan VGAonboard dan yang kedua dengan menggu-nakan sebuah add-on graphic card. Hal iniperlu dilakukan karena, kinerja sebuah sis-tem dapat menjadi jauh berbeda hanya kare-na perbedaan sistem grafis.

Metode Penilaian BaruKarena sebenarnya sangat banyak aspekyang harus ditinjau pada sebuah mother-board (bukan hanya kinerja dan harga saja),CHIP kali ini menerapkan sebuah metodepenilaian baru. Bila pada pengujian terdahu-lu, CHIP lebih menitikberatkan faktor kinerjakini kinerja hanya memegang peranan sebe-sar 50% saja. Bobot penilaian sebesar 30%difokuskan pada faktor kelengkapan,sementara faktor ergonomi/kualitas dandokumentasi memiliki jatah masing-masing10%. Hal ini dirasakan perlu karena, meskikinerja itu sangat berpengaruh, namun sebe-narnya perlengkapan serta kemudahaninstalasi merupakan hal yang tidak kalahpentingnya untuk digunakan sebagai bahanpertimbangan. Apa lagi bila Anda memilikidana yang pas-pasan.

Penilaian KinerjaUntuk melakukan penilaian kinerja, CHIPmelakukan pengujian dengan menggunakanprogram benchmark SYSMark 2000, 3D-Mark 2000, dan game Quake III Arena. SYS-Mark 2000 digunakan untuk memberi gam-baran kinerja sebuah sistem dalam men-jalankan aplikasi yang lazim digunakan se-hari-hari. Aplikasi yang diujikan dalamSYSMark 2000 antara lain: MS Word 2000,MS Excel 2000, MS Power Point, Bryce,Adobe Photoshop, Netscape, Adobe Pre-miere, Windows Media Encoder 4.0,Naturally Speaking, Elastic Reality, Paradox,dan Corel Draw.

Untuk mengetahui kemampuan sebuahsistem menjalankan game, CHIP menggu-nakan 3DMark 2000 (Direct3D) dan Quake3(OpenGL). Saat menguji i815 dengan VGAonboard, Quake3 dibatasi benchmark-nya

dengan hanya menggunakan setting "nor-mal" saja. Sementara untuk 3DMark, CHIPmenggunakan resolusi yang sama baik padapengujian menggunakan card Creative LabsGeForce DDR 32 MB maupun VGA onboardyang dimiliki i815E.

Total nilai kinerja merupakan paduan daripenilaian SYSMark dengan total kinerjagame 3D. Perbandingan keduanya adalah1:1. Cukup wajar rasanya, sebab akhir-akhirini sebuah PC cenderung dituntut untukdapat menjalankan game dengan baik.

Penilaian KelengkapanPerlengkapan yang diperoleh merupakanhal yang perlu diperhatikan. Sebuah boardyang memiliki 4 USB port tentu saja wajarmenawarkan harga yang lebih mahaldibandingkan yang hanya memberikan 2USB port. Pada i815E, biasanya konektorVGA onboard menempati posisi yang lazim-nya digunakan sebagai tempat serial port(COM2). Ternyata, tidak semua motherboardi815E menyediakan serial port ke-2 tersebut.Jadi, bagi yang memberikan 2 serial port,CHIP tentu saja akan memberikan skor le-bih. Bila sebuah board memberikan perleng-kapan tambahan yang tergolong unik danfungsional, tentu saja CHIP juga akan mem-berikan skor ekstra.

Selain perlengkapan yang tampak secarafisik, CHIP juga menilai kelengkapan menuBIOS setup. Cukup menyedihkan, menya-dari bahwa ternyata tidak banyak boardyang memungkinkan Anda untuk menga-lokasikan IRQ secara manual ke masing-masing PCI slot. CHIP menemukan bahwahanya ABIT, Iwill dan DFI yang menyediakanfeature ini. Mengapa menyedihkan? Karena,dengan semakin banyaknya periferal yang"menempel" pada motherboard, berarti

semakin rumit pula pengalokasian IRQ. Bilaada IRQ yang di-share (digunakan bersama)bersama beberapa periferal, kemungkinanbesar periferal tersebut akan bekerja dengantidak optimal. Masalah ini hanya dapat "dise-lesaikan" dengan cara mengalokasikan IRQsecara manual melalui BIOS.

Penilaian Kualitas & Ergonomi sertaDokumentasiSebuah motherboard yang baik, belumlengkap bila ternyata instalasinya susah, dantidak memiliki buku manual yang informatif.Untuk itu CHIP juga memasukkan penilaianterhadap kualitas dan ergonomi, serta doku-mentasi. Yang dinilai dalam kategori kualitasdan ergonomi adalah tata letak komponen,serta kemudahan proses instalasi. Se-mentara pada penilaian dokumentasi, CHIPmelihat kelengkapan buku manual yangdisediakan. Untuk kedua kategori ini, Aopenkeluar sebagai pemenangnya. TampaknyaAopen sangat memperhatikan kenyamananpenggunanya.

Perbandingan Nilai Keseluruhan denganHargaAgar dapat menemukan board mana yangmemiliki "nilai" terbaik untuk harga yang di-minta, CHIP melakukan perbandingan an-tara harga dengan nilai keseluruhan yang di-peroleh tiap motherboard. Dalam penilaianini, kestabilan belum dimasukkan dalam per-hitungan. Seperti biasa, peraih CHIP-TipValue merupakan motherboard yang mampumemperoleh skor tertinggi pada kategori ini.Sayangnya, kali ini Jetway tidak berhasilmemperoleh CHIP-Tip Value meski skor-nyaadalah yang terbaik. Hal ini diakibatkankestabilannya yang ternyata kurang baiksaat pengujian.

BEGINILAH CHIP MENGUJI

Motherboard i815Masih dapat di-upgrade:Meski motherboard i815Ememiliki fasilitas VGAonboard, Anda masih dapatmenggunakan graphic cardAGP yang lebih cepat. Namun,jangan lupa, bahwa Andaharus mematikan VGAonboard-nya terlebih dahulu.

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:36 PM Page 82

Page 48: CHIP 03 2001.pdf

Kesimpulan CHIP

HARDWARE

Aspek yang paling penting dalam pertimban-gan saat hendak membeli periferal PCadalah kestabilan. Carilah periferal yangdapat mendukung PC Anda bekerja denganstabil. Meski PC Anda sudah sarat denganfeature canggih dan memiliki skor bench-mark yang tinggi, kalau tiap 1 jam Andaharus melakukan booting ulang, tentunyaakan sangat menyebalkan bukan? Sungguhdisayangkan, pada pengujian i815 kali inihampir semua board sempat memberikanmasalah saat di-benchmark. Sebagai peraihaward CHIP-Tip tentu saja CHIP akanmemilih board dengan kestabilan yangmemadai.

Tidak seperti biasa, mulai edisi ini, penila-ian kategori CHIP-Tip Power mengalamisedikit perubahan. CHIP memasukkan peni-laian perlengkapan, ergonomi, dan doku-mentasi. Sementara untuk CHIP-Tip Value,penilaiannya tetap sama dengan edisi-edisiterdahulu, yaitu dengan cara memband-ingkan skor keseluruhan dengan harga.

CHIP-Tip Power: ABIT SA6RKelengkapan yang ditawarkan motherboardini cukup luar biasa. Hanya produk IwillWO2R (RAID onboard) yang dapat bersaingdengannya. Sayangnya, Iwill kali ini hanya

"menurunkan" versi WO2. Namun, meskiWO2R diikutkan, faktor harga akan menjadikeunggulan ABIT SA6R. Terpaut sekitarUS$12 lebih murah dari WO2R, Abit dapatmemberikan feature yang sama.

Tersedianya kontroler RAID onboardmembuat SA6R dapat dipertimbangkansebagai basis sebuah server "kecil". Ke-stabilan board ini menjalankan benchmarkjuga cukup baik. Dengan didukung kemam-puan untuk mengatur pengalokasian IRQ,ABIT dirasakan sangat cocok untuk menam-pung periferal dalam jumlah banyak.

Bagi Anda yang menginginkan ABIT815E tanpa RAID sebenarnya tersedia versiSE6. Sayangnya, versi ini berbeda layoutboard-nya dengan ABIT SA6R. Jadi, basis-nya berbeda. Anda tidak dapat memperolehkinerja serta kestabilan yang sama.

CHIP-Tip Value: PCPartner 815EAS3Kestabilan, kestabilan dan kestabilan. Hal iniyang membuat PCPartner dapat meraihCHIP-Tip Value. Jetway meraih skor terting-gi pada kategori perbandingan nilai keselu-ruhan dengan harga. Namun sayangnya,karena kestabilannya kurang baik, CHIPmemilih urutan ke-2 pada kategori ini,PCPartner 815EAS3.

Motherboard ini akan sangat cocok digu-nakan sebagai basis sebuah PC kantor.Karena harganya relatif ekonomis, produk inidapat menjadi pertimbangan yang baik bagiAnda yang memiliki dana terbatas.

Patut DipertimbangkanSelain kedua board yang menerima peng-hargaan CHIP-Tip, ada pula beberapa boardlain yang patut menjadi pertimbangan.

AOpen AX3S, meraih skor terbaik padakategori kualitas/ergonomi, dan dokumen-tasi. Dari kategori yang dimenangkannya,tampak bahwa AOpen sangat memper-hatikan kenyamanan pengguna board ini.AX3S menyediakan manual yang superlengkap di dalam CD-ROM, dan selembarinstruksi pemasangan berwarna.

Instalasi motherboard ini juga dirasakansangat mudah. Tidak heran bila AX3S ada-lah satu-satunya board yang dapat memper-oleh nilai maksimum dalam kategori kuali-tas/ergonomi.

Bila harga tidak menjadi masalah bagiAnda, Iwill WO2 serta variannya, WO2Rdapat menjadi pertimbangan yang cukupbaik pula. Di balik kemasannya yang cantikboard ini menawarkan kelengkapan yangcukup banyak.

Tes Motherboard Chipset Intel i815a.qxd 3/16/01 8:37 PM Page 83

Page 49: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

8844 Maret-April 2001

Overclocking & Tweaking: Teknik RAID (Bagian Kedua)

nn Saat ini mulai banyak motherboard yangmemiliki fasilitas RAID IDE onboard. Iwill,Abit, dan Microstar merupakan produsenboard yang sudah banyak menggunakan chipRAID pada produknya. Kini AOpen, Giga-byte, Epox dan bahkan Asustek sudah me-nawarkan solusi sejenis. Hal tersebut tam-paknya mulai menjadi tren akhir-akhir ini.

Sebagian orang merasa bahwa tersedi-anya RAID merupakan sebuah nilai tambah.Padahal mereka belum tentu tahu apa gunaRAID itu sendiri. Sementara itu ada pulakelompok pembeli yang merasa lebih sukamembeli card RAID terpisah. Padahalsesungguhnya sebuah sistem RAID terinte-grasi mungkin merupakan pilihan terbaikbagi mereka. Apa gunanya membeli mother-board jenis tersebut? Apakah akan lebih baikbila kita membeli varian board yang sama,yang tidak memiliki chip RAID? Belumtentu. Tiap orang memiliki kebutuhan yangberbeda. Mungkin sebuah RAID onboardakan berguna bagi sesorang, namun akanmenjadi pemborosan biaya bagi orang lain.

Fot

o: M

. F

iorit

o

RAID Onboard danKinerja RAID IDESetelah pada edisi 1/2001 yang lalu, CHIP membahas teoridasar mengenai RAID IDE, kali ini CHIP akan membahasmengenai motherboard dengan RAID terintegrasi. Selainitu, CHIP juga akan mengajak pembaca melihat kinerjayang dihasilkan oleh sistem RAID IDE.

Keuntungan RAID onboardBerikut adalah beberapa keuntungan yangdapat Anda peroleh bila membeli mother-board dengan RAID IDE yang terintegrasi:

1. Harga sistem secara keseluruhanlebih murahJika Anda memang ingin menggunakanRAID IDE, sebuah controller RAID IDEmutlak dibutuhkan. Harga sebuah boarddengan controller RAID terintegerasi jelaslebih murah dibandingkan bila Anda mem-beli varian board tersebut yang tidak memi-liki controller RAID dengan sebuah cardRAID terpisah. Harga keduanya terpaut se-kitar US$10 sampai US$25.

2. Kompatibilitas lebih terjaminProdusen tentunya tidak akan menginte-gerasikan sebuah controller pada board-nyatanpa pertimbangan kompatibilitas terlebihdahulu. Jadi, Anda tidak perlu memusingkanmasalah kompatibilitas antara controllerdengan board yang Anda pakai.

3. Dapat menampung periferal IDElebih banyakDengan tersedianya 4 konektor IDE, Andadapat memasangkan lebih banyak periferalIDE. Hard disk dapat dipasangkan padakonektor yang dikontrol oleh chip RAID.Sementara itu, konektor IDE yang dikenda-likan chipset motherboard dapat digunakanuntuk menampung ZIP drive, CD-RW, CD-ROM, DVD, atau perangkat IDE lainnya.

Kerugian RAID onboardBila ada keuntungan tentunya ada pula keru-giannya. Namun, perhatikan bahwa keru-gian-kerugian di bawah ini tidak berlakuuntuk semua pengguna RAID. Adapun keru-gian menggunakan/membeli motherboarddengan RAID terintegrasi adalah:

1. Harga motherboard menjadi mahalDengan adanya controller RAID IDE padasebuah board, tentunya Anda harus memba-yar lebih. Hal ini akan merugikan bila terny-ata controller tersebut tidak Anda butuhkan.

2. IRQ motherboard berkurangSebuah controller RAID membutuhkan IRQsendiri. Karena jumlah IRQ pada mother-board selalu sama, biasanya salah satu slotPCI akan berbagi IRQ dengan salah satu slotPCI. Biasanya hal ini akan menimbulkanmasalah saat slot PCI tersebut diisi denganperiferal yang tidak menyukai IRQ sharing.Pada motherboard Iwill VD133 Pro, IRQtersebut di-share bersama slot AGP! Hal inisempat membuat board tersebut memilikikinerja grafis yang kurang baik. Untungnya,Iwill cepat menanggapi masalah tersebut danlangsung meluncurkan VD133 Pro revisi 1.1dengan BIOS terbaru. Paduan tersebutberhasil mengatasi masalah pada sistemgrafis. Bahkan, dapat mendongkrak kinerjakeseluruhan VD133 Pro.

3. Kemampuan RAID onboard terbatasSaat ini mulai beredar pula beberapa cardRAID yang memiliki kemampuan lebih baikdibandingkan generasi sebelumnya. Adayang memiliki metode RAID5 dan bahkanada yang mampu menampung lebih dari 4hard disk. Bila board Anda sudah memilikiRAID yang terintegerasi dan ingin menggu-nakan card RAID tipe terbaru tersebut, adakemungkinan Anda akan mengalami kesuli-tan saat hendak mengkonfigurasi keduanya.Namun, hal ini sangat bergantung padamenu BIOS yang disediakan oleh produsen.Sebuah motherboard yang baik semestinyamemiliki pilihan untuk mematikan chipRAID onboard.

HARDWARE_RAID_2.qxd 3/16/01 8:39 PM Page 84

Page 50: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

8855Maret-April 2001

Overclocking & Tweaking: Teknik RAID (Bagian Kedua)

Apakah Anda MembutuhkanRAID Onboard?

Bila Anda memang membutuhkan se-buah controller RAID IDE, memilih sebuahboard dengan sistem RAID terintegrasimerupakan pilihan yang tepat. Hal ini selainmenghemat biaya, juga mengurangi kemu-ngkinan timbulnya masalah kompatibilitasdan menambah jumlah IDE onboard Anda.Sebuah board dengan VGA onboard sertaRAID onboard tampaknya akan sangatcocok sekali untuk membangun server kecildi kantor Anda.

Bila Anda tidak membutuhkan RAIDIDE, sebaiknya Anda mengambil boardyang tidak mengintegrasikan RAID ataucontroller tambahan lainnya. Sebab selainmahal, adanya controller tersebut dapatmempersulit pengalokasian IRQ.

Kinerja RAID IDESecara teoritis, Anda bisa memperoleh kin-erja ekstra dengan menggunakan RAID (tipe0 atau 10). Namun, seberapa besar kinerjayang dapat diperoleh? Pertanyaan ini jugamenggelitik CHIP usai merampungkanartikel RAID bagian pertama. Untuk itu,jalan satu-satunya untuk membuktikan haltersebut adalah dengan melakukan pengu-jian secara langsung.

PERANGKAT YANG DIGUNAKAN

Prosesor : Intel Pentium III 667

Motherboard : Gigabyte 815E

SDRAM : SpecTek 128 MB PC133

Hard Disk : Maxtor 15 GB 7200 RPM

ATA-100

Card RAID IDE: Chaintech (HPT 370)

ATA-100

Meski sebenarnya banyak card RAIDyang tersedia, namun CHIP kali ini hanyaakan menguji dengan 1 card saja. Hal inidilakukan karena pengujian ini bertujuanhanya untuk memperoleh gambaran menge-nai kinerja RAID, bukan merupakan tes per-bandingan. Sebuah motherboard Gigabytedengan chipset i815e digunakan untuk mem-permudah pengujian. VGA onboard padaboard ini membuatnya lebih ringkas. Selainitu, ICH2 yang dimilikinya juga sudah men-dukung interface ATA-100. Jadi, sangatcocok sebagai bahan pembanding dengansebuah card RAID ATA-100.

InstalasiPada pengujian ini, CHIP menggunakan 3buah hard disk yang sama, yaitu Maxtor 15GB 7200 RPM dengan interface ATA-100.Sebuah hard disk digunakan sebagai driveutama, dihubungkan langsung ke konektor

IDE pada motherboard. Sementara itu duahard disk lainnya dihubungkan ke cardRAID IDE. Bagi Anda yang hendak mem-peroleh step-by-step cara menginstalasisebuah sistem RAID Anda dapat mene-mukannya pada CHIP 1/2001.

Windows 98SE yang digunakan dalampengujian ini diinstalasikan pada drive perta-ma. Kedua drive lainnya (yang terhubungpada card) dikosongkan partisinya. Hal iniperlu dilakukan agar program benchmarkyang dipakai CHIP dapat melakukan ujipenulisan (write) pada kedua drive tersebut.

Hasil pengujianSesuai dengan janji yang diberikan, RAID0memang memberikan kinerja ekstra.Peningkatan kinerjanya bila dibandingkankondisi standar, berkisar 33%. Lumayanbukan? Sementara itu Spanning dan Mirror-ing ternyata dapat dilakukan card RAID initanpa mengurangi kinerja. Jadi, Anda dapatmeningkatkan sistem pengamanan tanpamengorbankan kinerja.

Sayangnya peningkatan kerja padaRAID0 diiringi dengan peningkatan per-mintaan kinerja CPU. Perhatikanlah bahwaCPU utilization pada RAID IDE mencapaihampir 8%! Dengan utilisasi seperti inikemampuan PC untuk mengolah data lain-

Motherboard dengan RAID IDE Onboard untuk Prosesor AMD Soket A

Produsen Micostar Abit Abit Iwill Iwill Iwill Asustek Gigabyte Epox NMC

Nama Produk K7T Turbo-R K7T-RAID K7TA-RAID KV200-R KK266-R KA266-R A7V133 GA-7ZXR EP-8KTA+ 8TTX+

Chipset VIA KT133A VIA KT133 VIA KT133A VIA KT133 VIA KT133A ALi MAGiK 1 VIA KT133A VIA KT133 VIA KT133A VIA KT133A

Chip RAID Promise HPT 370 HPT 370 AMI AMI AMI Promise Promise HPT 370 HPT 370

PDC20265R MG80649 MG80649 MG80649 PDC20265 PDC20265

Tipe Interface ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100

Tipe RAID 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1

yang didukung

Motherboard dengan RAID IDE Onboard untuk Prosesor Intel Pentium III

Produsen Microstar Microstar Abit Abit Iwill Iwill Gigabyte Aopen Epox Epox

Nama Produk 815EP Pro Pro266 SA6R BX133- VD133 WO2-R GA-6RX AX3S Plus EP-BX7 EP-D3VA

Master-R RAID Pro +100 (Dual CPU)

Chipset Intel VIA Apollo Intel Intel VIA Apollo Intel VIA Apollo Intel Intel VIA Apollo

815EP Pro266 815E 440BX Pro133A 815E Pro266 815E 440BX Pro133A

Chip RAID Promise Promise HPT 370 HPT 370 HPT 368 AMI Promise Promise Fast HPT 370 HPT 370

PDC20265R PDC20265R MG80649 PDC 20265 Trak 100 Lite

Tipe Interface ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-66 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100 ATA-100

Tipe RAID 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1 0, 1, 0+1

yang didukung

Kemajuan: Tersedianya RAID onboard untuk motherboard soket A menunjukkan bahwa sistem Athlon sudah mulai dianggap sebagai sistemyang pantas sebagai komponen dasar sebuah server.

Penerus para perintis: Motherboard untuk prosesor buatan Intel merupakan pelopor penggunaan RAID IDE onboard. Hingga kini, hal initetap berlanjut. Banyak varian baru yang menggunakan RAID onboard.

HARDWARE_RAID_2.qxd 3/16/01 8:39 PM Page 85

Page 51: CHIP 03 2001.pdf

HARDWAREHARDWARE

8866 Maret-April 2001

Overclocking & Tweaking: Teknik RAID (Bagian Kedua)

Card RAID sebagai controller ATA-100: Kecepatan yang diper-oleh sudah mencukupi, CPU usage-nya pun cukup baik.

Mirroring dengan RAID1: Kecepatannya sama dengan saat digu-nakan sebagai controller ATA-100 biasa.

Kinerja meningkat dengan RAID0: Perhatikan peningkatan kiner-ja dan CPU usage saat RAID0 digunakan.

Spanning: Kecepatan tetap terjaga, sementara CPU usage-nyaternyata cukup rendah.

nya akan berkurang. Mengapa? Karena, saathard disk bekerja, sistem RAID0 akanmenyita kerja CPU sebanyak 8%. Ini berartiruang gerak program lainnya akan berku-rang. Biasanya game yang sangat membu-tuhkan kerja CPU akan terganggu kiner-janya. Jadi, para penggemar game 3D harusmemperhatikan masalah ini. Jika Andamemiliki prosesor yang cukup kuat dangraphic card dengan kinerja tinggi, RAID0mungkin tidak akan terlalu mengganggu.

RAID1 atau mirroring merupakan sistempengaman yang tangguh. Meski salah satuhard disk yang digunakan rusak atau bahkanmati, data Anda tidak terganggu. KinerjaRAID1 sama saja dengan bila Anda meng-gunakan hanya 1 hard disk. Namun, kea-manannya berlipat ganda. CPU utilizationpada sistem RAID1 juga cukup tinggi, meskitidak setinggi RAID0. Tetapi, dengan tingkatkemanan yang diberikannya, rasanya wajarbila Anda mengorbankan sedikit kinerja.

Kesimpulan CHIPKarena RAID IDE masih menyita kerja CPUlebih besar dibandingkan sistem IDE biasa,CHIP melihat bahwa tidak semua jenis PCakan diuntungkan olehnya. Sebuah PC yang

digunakan untuk melakukan video decodingdan encoding secara software akan tergang-gu dengan penggunaan RAID IDE.Mengapa? Karena encoding dan decodingsecara software membutuhkan tenaga CPUyang cukup besar. Controller RAID akanmenyita tenaga yang dibutuhkan softwaretersebut. Meski kecepatan drive meningkat,rasanya masih lebih baik bila digunakansebuah hard disk IDE yang berkecepatantinggi. Bila Anda menggunakan hardwareencoder, RAID IDE merupakan pilihan yangcukup baik. Karena, hardware encoder tidakmembutuhkan kerja prosesor yang tinggi.

Gamer yang memiliki prosesor sertagraphic card yang kurang kuat, tidak dis-arankan memakai RAID IDE. Alasannyasama dengan alasan di atas. Game membu-tuhkan kinerja prosesor yang kuat.Sementara itu, RAID IDE juga menyitakerja prosesor. Namun, bila Anda sudahmenggunakan graphic card sekelas GeForce,dengan prosesor Pentium III atau Athlon,RAID IDE dapat digunakan untuk memper-cepat proses loading game.

Mungkin Anda akan bertanya,"RAIDIDE ini sebenarnya paling tepat untuk apasih?" Menurut CHIP, RAID IDE sangat

berguna untuk membangun sebuah server"kecil". Yang dimaksud dengan server"kecil" adalah server yang sederhana ker-janya, seperti file server misalnya. Padaserver-server tipe ini RAID1 sangat bergunakarena dapat menjamin keamanan file-filepenting yang di-sharing beramai-ramai. Bilakecepatan juga dibutuhkan, RAID 10 (0+1)dapat diimplementasikan. Kecepatan storagedapat ditingkatkan tanpa mengurangi kea-manan data. Karena sebuah server sederhanamemang tidak mengerjakan tugas beratselain membagi-bagi data, RAID IDEdirasakan sangat cocok.

Lalu, apa guna RAID0? Tipe RAID yangsatu ini hanya cocok untuk PC berkinerjatinggi yang tidak terlalu mementingkan kea-manan data. Dengan semakin terjangkaunyaprosesor 1 GHz dan graphic card sekelasGeForce2 GTS, rasanya akan semakinbanyak pula orang yang menginginkanpenambahan kinerja storage-nya denganmenggunakan RAID IDE, terutama meng-gunakan RAID0. Asalkan Anda ingat bahwatingkat keamanan data pada RAID0 lebihburuk dibandingkan bila Anda menggu-nakan sistem IDE biasa.

[email protected]

HARDWARE_RAID_2.qxd 3/16/01 8:45 PM Page 86

Page 52: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

8888 Maret-April 2001

Teknologi Chipset Graphic KYRO

nn Pada tanggal 31 Agustus 1999, dunia 3dimensi mulai berubah ketika NVIDIAmeluncurkan produk bernama GeForce 256.Saat itu semua perusahaan pembuat game3D memperoleh kebebasan untuk membuatgame dengan grafik yang lebih realistik lagi.

Graphic card buatan NVIDIA tersebutmemang dirancang untuk mendukung gameyang memiliki image quality tinggi. Tapitidak hanya NVIDIA yang turut menyum-bang perubahan trend pada 3D game. Per-usahaan grafik terkenal seperti ATI, Matrox,dan 3dfx juga sangat berpengaruh.

Saat ini graphic card yang beredar dipasaran memiliki banyak feature yangbermanfaat untuk meningkatkan image qual-ity. Selain itu hampir semua VGA card yangberedar dipasaran saat ini memakai teknikpolygon (traditional rendering architecture).Teknik ini ditemukan pada tahun 1960, digu-nakan pertama kali pada mesin Hi-end work-

Ilust

rasi

: B

ayu

Wid

hiat

mok

o

Alternatif Selain GeForceVGA card GeForce merupakan yang terbaik saat ini? adakah VGA card yang dapatmenyaingi?, apabila ada VGA card apakah itu? Berdasarkan pertanyaan ini, CHIPberusaha menjawab dengan mengulas teknologi dan feature yang ditawarkan olehchipset Power VR3, KYRO dari IMAGINATIONS TECHNOLOGY.

station untuk me-render frame pada CAD,serta untuk spesial efek pada film. Tapi tidakbagi perusahaan IMAGINATION Techno-logies. Salah satu divisi dari perusahaan ini,PowerVR Technologies sejak lama me-ngembangkan teknologi graphic processingbaru yaitu Tile Rendering.

Tahun lalu, STMicroelectronics menjadipartner dari IMAGINATION. Kerja sama inimenelurkan produk bernama PowerVR 3KYRO yang dipersenjatai Tile Rendering.

STMicroelectronics sendiri merupakanperusahaan raksasa yang bergerak dalambidang pembuatan semiconductor. Perusaha-an ini bahkan pernah menjadi partnerNVIDIA saat merancang dan memproduksichip NV1 dan Riva128.

Dalam dunia virtual 3D, seperti dalamgame 3D, diperlukan perhitungan matemati-ka untuk menjadikan sebuah objek menjadi3D dari citra objek 2D. Dalam proses 3D

Kyro Driver: Memberikan fasilitas peng-aturan sesuai dengan kehendak pemakai.

HARDWARE_Kyro.qxd 3/16/01 9:07 PM Page 88

Page 53: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

8899Maret-April 2001

Teknologi Chipset Graphic KYRO

konvensional, objek yang akan ditampilkandibentuk oleh polygon. Tapi sebelum poly-gon datang, objek yang akan dibentuk ter-lebih dahulu dibuat bagannya dengan titik-titik. Setelah itu data 3D yang datang diubahmenjadi wire frame.

Kemudian tahap berikutnya penca-hayaan, cahaya ini diproses menurut arahdatang dari cahaya itu sendiri, danbagaimana cahaya tersebut akan mempen-garuhi bentuk dari objek 3D. Setelah semuaselesai, datang clipping yang akan mengha-pus semua titik yang kemungkinan tidakakan terlihat. Tapi disini clipping sebenarnyatidak seluruhnya menghapus objek yangtidak terlihat yang di karenakan terhalangoleh objek lain.

Setelah proses clipping selesai, datangtexturing dari polygon yang akan memberibentuk dan warna dari objek yang akan dita-mpilkan. Dalam tahap ini setiap objek akandiubah menjadi pixel, dan ini dibuat agarrendering unit mengerti. Polygon kemudiandimuat kedalam rendering pipelines, poly-gon yang akan disemburkan tergantungkepada berapa banyak texture per pixel danbanyaknya pipeline dari graphic card yangmampu menyemburkan pixel dalam sekalirender.

Setiap objek yang dikirim oleh geometryengine akan dirender yang disertai olehpolygon yang terdekat dari objek tersebut.Sekarang masalahnya adalah menentukanpolygon mana yang terdekat dan yang akanditampilkan lebih dahulu. Pada proses inilahkeruwetan terjadi.

Fungsi Z- bufferSebuah obyek 3D biasanya dibentuk daripaduan 3 koordinat X, Y, dan Z. Pada prosesrendering, koordinat Z dari pixel renderingdisimpan dalam Z-buffer. Unit ini yangbertanggung jawab atas dimensi ke-3 setiap

pixel. Z-buffer ini membutuhkan akses kesetiap pixel, untuk menentukan pixel manayang terdekat untuk dikirimkan ke dalamproses rendering.

Jika pixel yang keluar ternyata memilikinilai Z lebih dekat dibandingkan pixel yangtersimpan dalam Z-buffer, maka pixel yangtersimpan sebelumnya akan dibuang. Apa-bila proses diatas berlebihan akan terjadipemborosan ruang dalam Z-buffer. Janganlupa, Z-buffer ini juga sangat membutuhkantempat yang cukup untuk menampung datasebelum dikirim. Hal ini mengakibatkansebuah graphic card cenderung membu-tuhkan memory dalam jumlah banyak.

Pada traditional 3D rendering Z-bufferditempatkan pada memory utama. Hal ini-lah yang menimbulkan memory limitationyang terjadi pada produk Nvidia bernamaGeForce 2. Ada dua solusi unutk mengatasiini, pertama; menggunakan kapasitas memo-ry yang banyak, atau menggunakan metoderendering lain seperti Tile Based Rendering

yang ditawarkan PowerVR ini.

TILE-BASED RENDERINGTile-based Rendering merupakan salah satusolusi terbaik mengatasi limitasi dari memo-ry bandwith pada video card. Berikut iniadalah beberapa keunggulan dari Tile Based rendering:

ll Menghilangkan akses berlebihandari z-bufferPowerVR KYRO menggunakan metode"display list rendering" sebagai alternatifdari proses rendering konvensional. Fungsi-nya yaitu setiap polygon disatukan menjadisatu grup kedalam display list. DalamDisplay list ini semua objek yang akan dita-mpilkan akan dibagi menjadi beberapabagian yang lebih kecil dan menentukan pri-oritas pixel. Contohnya 16x32 pixel. Setiapbagian beroperasi secara terpisah.

ll Memberi textur hanya kepadaobjek yang terlihat saja (hiddensurface removal)Hidden Surfaces Removal (HSR) telah dite-rapkan pada tahap pertama dari proses ren-dering yang dilakukan PowerVR KYRO.Jadi permukaan yang terlihat sajalah yangakan di render dan diberi texture. Berbedadengan teknik 3D konvensional, pada teknikini semua objek dirender baik yang terlihatatau tidak, setelah itu baru HSR diterapkan.Perhatikan gambar di atas, pada PowerVR3,sebuah kubus yang berada dibelakang boladan kerucut yang jika dilihat dari depantidak akan terlihat, karena terhalang. Makabagian kubus yang tidak terlihat tidak akandirender. Teknik ini disebut PowerVR seba-gai deffered texturing.

Display List 3D:Pada teknik 3Dkonvensional, objekdi gambar per-polygon. Namun,pada PowerVR 3,setiap polygon disatukan ke dalamdisplay list, laluobjek yang akanditampilkan dibagimenjadi bagianlebih kecil, yaitupixel- pixel.

The PowerVR Difference - Display List 3D

Immediate Processing (convensional 3D approach)Draw Draw Draw DrawPolygon 1 Polygon 2 Polygon 3 .......................................... Polygon N

Time

List Processing (PowerVR approach)Draw Draw Draw DrawScreen Screen Screen ScreenPixel 1 Pixel 2 Pixel 3 ............................................... Pixel N

Time

Hidden Surfaces Removal Kyro: PowerVR3 telah menerapkan teknik HSR pada tahap per-tama sebelum objek di render. Setelah proses rendering barulah objek di beri texture.

Hidden Surfaces Removal 3D Konvensional: Pada 3D konvensional sebelum teknik HSRdi terapkan, semua objek yang terlihat maupun yang tidak terlihat akan di render.

HARDWARE_Kyro.qxd 3/16/01 9:07 PM Page 89

Page 54: CHIP 03 2001.pdf

HARDWARE

9922 Maret-April 2001

Teknologi Chipset Graphic KYRO

Grafik Hasil Pengujian

800 x 600 x 16 bit

1024 x 768 x 16 bit

800 x 600 x 32 bit

1024 x 768 x32 bit

4214

3737

4094

3374

3DMark 2000 Rating TotalPada resolusi tinggi 1024x768x32 bit, Kyro mengunguliGeForce 2 MX. Pada game - game yang beredar dipasaran gambar akan terlihat baik pada resolusi ini.

baik. Tetapi masalah belum selesai, kali inimasalah datang dari hardware, kurang rapat-nya heatsink dan fan yang tertempel padachip. Hal ini mengakibatkan hang-nyakeselurahan sistem dalam pengujian Quake3 yang dilakukan berulang kali.

Setelah dapat mengatasi masalah ini,CHIP melanjutkan pengujian dengan caramen-tweak VGA card ini dengan menggu-nakan Kyro Tools. Tweak software tersebutmembatasi overclock mencapai 135 MHz.CHIP mencoba meng-overclock VGA cardini hingga batas maksimum yang di ijinkan.Namun hasil yang didapatkan pada tweakingclock 135 MHz di bandingkan denganengine clock standar dari Kyro yaitu 115MHz, sama dan system cenderung tidak sta-bil. Tampaknya VGA card ini memang tidakdi tujukan untuk di over clock.

Untuk melihat kinerja dari PowerVR3,CHIP membandingkan dengan VGA card

V7100 GeForce 2 MX. Guna melihat hasilkinerja dari kedua VGA card ini, CHIPmenggunakan 2 tes benchmarking yaitu 3DMark 2000 dan Quake 3. Dari keseluruhantes tersebut kinerja PowerVR memang tert-inggal di bawah V7100 GeForce 2 MX.Hanya satu tes benchmarking Kyro dapatmengungguli GeForce 2 MX pada 3D Mark2000 dengan resolusi tinggi yaitu 1024x768pada kedalaman warna 32-bit. Tapi dengancore clock yang hanya 115 Mhz hasil yangdicapai termasuk sangat baik dan ini sudahmembuktikan janji kyro sebagai solusi untukmemory bandwith.

Kunggulan lainnya,card KYRO ini dapatmemberikan fasilitas yang hanya dipunyaicard Hi-end. Memang dari segi fill ratePowerVR tidak dapat mengungguli GeForce2 MX, tetapi dari segi keindahan warna,PowerVR lebih superior. Satu lagi kabarmenarik datang dari PowerVR, produsen

VGA ini telah meluncurkan produk KYRO 2pada tanggal 9 maret 2001 yang lalu. Cardini menggunakan teknologi 0.18 microndengan 175 Mhz engine clock, dipersenjataidengan rendering pipeline sebanyak 4 buah,RAMDAC 270 Mhz, menggunakan 64MBSDRAM 128 bit serta mendukung DDR.Hal inilah yang membuat CHIP tertarikuntuk mengulas kinerja dari PowerVR.

Kondisi uji yang diberikan untuk graph-ic card ini adalah sebagai berikut:Prosessor : Pentium III/667 EB Mhz

SDRAM : 128 MB Spectek PC133

Motherboard : Abit VH6

Hard Disk : Western Digital 20GB

ATA100

VGA Card pembanding : ASUS V7100

GeForce2 MX

[email protected] &[email protected]

800 x 600 x 16 bit

1024 x 768 x 16 bit

800 x 600 x 32 bit

1024 x 768 x32 bit

5646

4588

4609

3269

3DMark 2000 Rating TotalBechmark ini untuk menguji kinerja sistem grafis (meng-gunakan Direcx 7) selain itu dapat dipakai untuk men-guji kestabilan sebuah VGA card.

Normal 800 x 600

High Quality 800 x 600

High Quality 1024 x 768

92.2

81.4

55.8

Quake3 Demo1Tampaknya pada pengujian ini, pada resolusi1024x768x23 bit PowerVR3 mencoba mendekati kinerjadari GeForce 2 MX.

Normal 800 x 600

High Quality 800 x 600

High Quality 1024 x 768

109

87.7

56.3

Quake3 Demo1Tes ini menunjukkan kinerja GeForce yang mengunguliKyro baik dalam resolusi normal 800x600 maupun HighQuality.

Normal 800 x 600

High Quality 800 x 600

High Quality 1024 x 768

45.7

37.7

24.9

Quake3 TortureBechmark ini termasuk pengujian terberat dengandurasi terlama. Memang kinerja VGA card ini agak tert-inggal dibanding GeForce 2 MX.

Normal 800 x 600

High Quality 800 x 600

High Quality 1024 x 768

53.3

40.4

26

Quake3 TortureHasil pada resolusi 1024x768 menunjukan kinerjaGeForce 2 MX berhasil dikejar dengan hanya terpaut1,1 point saja dari kinerja PowerVR3, Kyro.

PowerVR3 KYRO GeForce2 MX

HARDWARE_Kyro.qxd 3/16/01 9:12 PM Page 92

Page 55: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

94 Maret-April 2001

Aktual & Trend

Indeks94 Aktual & Trend

100 Tes & Review103 DirectX 8.0104 Solusi Bisnis106 Game Clive Barker�s

UNDYING110 Tes Perbandingan 14

Antivirus120 Musik Gratis dari

Internet130 CD-Cloning

Apabila berbicara mengenai update soft-ware, sebagian pengguna merasa tidakmempunyai alasan yang tepat untukberalih dari Word 2.0 ke Word 2000.Mereka adalah para pengguna yang masihsetia pada software-software versi lamayang sudah tidak dikembangkan lagi.

Program-program seperti ini lebihdikenal sebagai abandonware. Bila diter-jemahkan secara bebas, maka artinyaadalah barang bekas atau usang.Walaupun demikian, di Internet terdapatratusan situs yang menyediakan down-load abandonware. Sebagian besar dariprogram ini merupakan game-game DOSyang disediakan oleh kalangan pengge-marnya. Dari ratusan ribu program aban-donware yang dapat ditemukan di Inter-net, terdapat beberapa aplikasi sepertiExcel 2.1, Photoshop 1.0 atau NetscapeNavigator 0.9.

Program-program versi lama inimasih diminati oleh pengguna yang memiliki kom-puter generasi tua. Beberapa faktor yang berperanmengenai hal ini diantaranya ketidakmampuanuntuk membeli program versi yang baru, sedang-kan faktor lainnya adalah tidak ingin mengikutiperkembangan teknologi, atau bisa jadi hanyasekedar perasaan untuk bernostalgia dan berke-inginan untuk mengkoleksi software tempo dulu.Contoh kasus: Mengapa kita harus men-downloadNorton Antivirus 1990, sebuah program yangsudah tidak mempunyai nilai praktisnya lagi?Namun alasan lainnya mengemukakan, mengapakita harus menggunakan program yang terbaru, bilaversi yang lama sudah mencukupi kebutuhan kita,ditambah, software yang baru belum tentu yanglebih baik bukan? Kalangan penggemar abandon-

ware ini mengeluhkan pengembangan softwareyang terlalu cepat dan ternyata masih terdapat bugatau error. Penyedia layanan abandonware inisebenarnya beroperasi dalam lingkup yang agakmengkhawatirkan. Mereka menawarkan program-program yang masih dilindungi hak lisensi selamabeberapa dekade. Rupanya, mereka sendiri tidakmerasa khawatir dengan produsen program terse-but. Sebaliknya, perusahaan seperti Borland malahmenawarkan program-program versi lamanyauntuk dapat di-download secara gratis. Namun,pertanyaannya sampai di manakah batasannya?

In & Out

Perubahan status softwarePerubahan shareware menjadiadware, menguntungkan bagikebanyakan pengguna khususnyayang ‘berkantung tipis’.

Dirilis cepat, namun banyak bugSebagian pengguna mengeluhkanprodusen software yang merilisproduk mereka terlalu cepat, namunmasih banyak terdapat bug dan error.

Sistem Operasi Server

Perusahaan berbasis Microsoft: Server-server berlisensi di Eropa baratdidominasi oleh Windows 2000. Novell dan sistem lainnya (Unix, Linux, OS/2)makin kehilangan pasar.

ABANDONWARE: SOFTWARE VERSI LAMA

Tenggelam dalam nostalgia: Program-program DOS dan Windowslama, ternyata masih digemari.

Software Tempo Doeloe

Abandonware: Software dengan versi lama ternyata masihbanyak diminati dan dikoleksi.

Tahun 2000

Sum

ber:

Int

erna

tiona

l Dat

a C

orpo

ratio

n

Info: www.safelink.net/danrose/aw.html

Tahun 1999

1%

72%

52%

Sistemlain

Windows NT/2000Windows NT/2000 Sistem lain

Novell Novell

27%43%

5%

Aktual_03-2001.qxd 3/14/01 9:02 PM Page 94

Page 56: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

9955Maret-April 2001

Aktual & Trend

Program-program pengolah video yangbersifat shareware maupun freeware kinitidak lagi berbeda jauh dalam hal cakupanfungsi dan output yang dihasilkan.

MovieXone, sebuah software gratispengolah video profesional untuk semuapengguna Windows. Dengan besar file 50MB, program ini dapat mengolah file foto,klip video atau langsung merekamnya dariprogram TV card atau camcorder (melaluiinterface Firewire).

Movie-Xone sudahmenyediakan semuayang diperlukan untukpengolahan video. Toolyang sediakan mulaidari tool editing, ani-masi, titel video hinggafungsi audio, sehinggavideo yang dihasilkantidak "bisu". Selain itu,tersedia juga fungsiuntuk membuat transisidan efek-efek khusus.

Setiap perubahanpada klip video akanlangsung terlihat. JikaAnda menginginkantambahan feature yanglain, cukup dengan me-

minta dan menggunakan plug-in yangmencakup fungsi-fungsi lebih luas dan lebihprofesional. Namun, versi standar-nya sudahcukup mendukung untuk semua pengolahanvideo, eksperimen, video keluarga, stream-ing web video atau pun untuk pengkonversi-an video.

MOVIEXONE

Pengolah Video Gratis

Produsen: Aist inc.Internet: www.aist.com

Tool freeware ini memang sudah tidak asinglagi bagi para pengguna PC, khususnya yangberkonsentrasi terhadap dunia hardware.

Motherboard Monitor merupakan toolyang siap melaporkan nilai tegangan,kecepatan kipas (fan) dan suhu kerja untukprosesor dan motherboard. Sedangkan nilaisuhu akan ditampilkan pada system trayicon, sehingga Anda dapat memanggil danmengkonfigurasi tampilan yang lain melalui

tombol kanan mouse. Jika suhu prosesormelebihi setting yang ditentukan, maka toolini akan mengaktifkan CPUIdle, sebuahmekanisme yang akan mematikan prosesordengan perintah HLT ketika sedang idle.Secara software, proses ini akan men-dinginkan suhu prosesor.

Jika dibandingkan dengan versisebelumnya, Motherboard Monitor 5.05 inisudah mendukung lebih banyak prosesor.Ditambah terdapat hal menarik, yaitu padatanggal 24 Februari kemarin, secara resmidirilis MBM 5.05 Languange Pack (dapatAnda temui di CHIP-CD). Sehingga selaininterface terbarunya dan fungsi yang kiandioptimalkan, kini lebih dipermudah dengandukungan bahasa Indonesia.

MOTHERBOARD MONITOR 5.05

Dukungan Bahasa Indonesia

Produsen: Alexander Van KaamInternet: http://mbm.livewiredev.com

MACDRIVE 2000

Macintoshdi PCKini semakin banyak tersedia beragamsoftware dan tool yang dapat berfungsiuntuk ‘menjembatani’ beberapa platformyang berbeda.

Dengan menggunakan MacDrive 2000,maka komputer Windows akan dapatmembaca, dan menulis sehingga memper-mudah pertukaran data antara media PC danMac. Berbagai media Mac seperti disket,drive Jaz, Syquest dan Zip, MO, CD-ROMdan bahkan hard disk SCSI dengan mudahdapat dipahami, seperti layaknya sebuahmedia Windows. Hybrid CD yang berisisistem file PC dan Mac dapat digunakanuntuk memilih partisi yang ingin di-load.Bahkan, media Apple pun bisa ditulis dandi-copy langsung dari Windows Explorer.

Walaupun demikian, masih terdapatketerbatasannya. Format disket yangdidukung masih bersistem lama dengankapasitas 400KB dan 800KB. Anda hanyadapat mengetahui MacDrive dari icon driveMac yang diberi simbol apel merah. Bilaprogram Windows yang sesuai telah di-install untuk format data ini, maka PC akanmenjalankan aplikasi ini ketika file-nyadiklik ganda. Namun, Macdrive tidak dapatmengkonversi data. Aplikasi ini seharusnyadapat membuka data-data dari sistem lain, disamping format standar seperti RTF atauJPG yang berlaku untuk semua aplikasiseperti MS-Office, Adobe atau Macromedia.

Produsen: MediafourInternet : www.media4.com

CD3/2001

CD3/2001

CD3/2001

Aktual_03-2001.qxd 3/14/01 9:02 PM Page 95

Page 57: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARESOFTWARE

9966 Maret-April 2001

Aktual & Trend

MGI VIDEOWAVE 4

Pengolah VideoUntuk BerbagaiKalanganApabila berbicara soal software multimedia,sepertinya tidak akan ada habisnya,mengingat berbagai inovasi terus dikem-bangkan oleh para programmer untuk setiapproduk software-nya.

Hal itupun dilakukan oleh MGISoftware, salah satu produsen softwaremultimedia, yang belum lama ini merilisversi terbaru software pengolah video, MGIVideowave 4 yang menawarkan scenedetectionotomatis, dukungan MPEG-2 danDVD, serta efek-efek baru seperti slow danfast motion.

Versi 4 ini dapat me-render film dalamformat yang berbasis web seperti Real Videodan ASF. Di dalamnya sudah tersedia sebuahmodul recorderuntuk DV camera, TV cardatau sumber-sumber penting lainnya. Prosesdigitalisasi CD audio dan proses impor MP3menjadi lebih cepat dan praktis. FungsiTimewarp yang baru dapat mengaturkecepatan gerak klip video.

Efek yang dapat dibuat cukup menge-sankan terutama pada video pendek yangpenuh dengan aksi, misalnya rekamanolahraga. Scene detectionini akan me-misahkan sebuah klip video yang panjangmenjadi potongan-potongan klip sebelumdimasukkan ke dalam sebuahproject.Kelebihannya, Anda dapat membuangbagian yang tidak penting atau membuatproject menjadi lebih menarik denganmemasukkan efek 3D-fade.

Maka dengan kemudahan penggunaanserta pengoptimalan feture dan fungsi,Videowave 4 ideal bagi berbagai kalanganbaik pemula maupun profesional.

Produsen: MGI Software Corp.Internet: www.mgisoft.com

Dengan menggunakan 168bit Triple DESencryption, tool Info Keep dapat menanganiberbagai akses secara tidak terbatas danyang terproteksi dengan password, misalnyauntuk website atau file kompresi (ZIP).

Anda juga dapat memberikanketerangan dan informasi lengkap di fileInfo Keep dan data yang dikandungnya,misalnya keterangan alamat internet atauemail. Praktisnya, Anda dapat menjalankansemua file dan program langsung dariaplikasi ini, jika data aksesnya sesuai.Pengoperasiannya dilakukan melalui sebuahsimbol dalam system tray yang jugaterproteksi dengan password.

SOFTWARE DENGAN PEMUNCULAN IKLAN

Trend Shareware Berganti Spyware

Kini banyak produsen software yangberpaling dari modelshareware .Merekacenderung menawarkanprogram se-bagai freewa-re, namun di-bebani de-ngan pemunculan iklan (ataulebih dikenal dengan sebutanadware).

Setiap pengguna pastiberpikir freeware itu baik danmenguntungkan karena ditawarkan secaragratis, namun apakah memang "gratis"?Tidak dapat dipungkiri bahwa produsensoftware tentunya berpenghasilan dariproduk-produk yang mereka tawarkan.Program-program yang terpenting bagiseorang peselancar Internet seringditawarkan sebagai adware. Jadi, sangprodusen pun tidak perlu khawatir bilakonsumen shareware mereka banyak yangtidak melakukan proses registrasi, ataumelakukan perbuatan licik dengan meng-cracksoftware tersebut.

Maka dengan pemunculan iklandianggap sebagai solusi pendapatan yangcukup cerah. Akan tetapi, muncul resikobagi penggunanya: Bisa saja adware inimenjadi program spyware, istilah yangdigunakan untuk perusahaan iklan atau yanglebih mengkhawatirkan digunakan oleh parapenyusup ilegal (hacker) untuk mendapat

data-data pelanggan ataudata pribadi.

Perubahan sharewaremenjadi adware, seperti yang dilakukanprogram browser Opera, memang menjadiberita baik bagi kebanyakan penggunakhususnya yang ‘berkantung tipis’.

Namun, tanpa bermaksud mendugasetiap software shareware yang beralih keadware, pasti digunakan untuk maksud yangbukan-bukan oleh pihak yang tidakbertanggung jawab, sebaiknya untukantisipasi dan pencegahan dini terhadappenyusupan ilegal terhadap PC Anda, makadari itu jika Anda terhubung ke jaringanInternet, sebaiknya menggunakan sebuahaplikasi firewall yang kini banyakditawarkan untuk menjaga privasi danperlindungan data pribadi, nomor rekening,sejumlah account penting dan lain-lain.

INFO KEEP 1.3

Pelindung Password Universal

Info: www.internet.com

Produsen : Michael KoszenskiInternet: www.infokeep.net

Aktual_03-2001.qxd 3/14/01 9:12 PM Page 96

Page 58: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

9988 Maret-April 2001

Aktual & Trend

VARODVD PRIVATE EDITION

Dengan Kualitas Suara Surround

Tiba saatnya mengubah PC Anda menjadisebuah home theater multimedia. Softwareplayer VaroDVD ini mampu mengakses fileformat DVD, MP3, video atau CD audio.

Cukup dengan VaroDVD player, Andasudah dapat menikmati generasi videoterkini langsung di PC. Anda dapatmenyaksikan gambar-gambar bebas hentak-an dengan suara Dolby Surround stereo-sound. Tanpa harus dilengkapi dengansistem Dolby-Surround, Anda sudah dapatmendengarkan suara berkualitas bioskopdengan menggunakan speaker biasa. Feature3D surround "Qsurround" akan mendukungsetiap sistem stereo biasa untuk dapatmenghasilkan kualitas suara yang luar

biasa. Varo-DVD sendirisudah mendukung formatstandar TV 4:3 sebaikstandar bioskop 16:9.Player ini pun masih dapatmelakukan hal lain. Iadapat berfungsi sebagaisentral multimedia danmemainkan beragam filemusik MP3, VCD, CDaudio serta mendukunglebih dari 10 format videodan audio. Dengan menuaudiorecorder, Anda dapatmenyimpan soundtracksebuah film dengan kua-

litas CD. Layar video pun dapat diambil dandicetak melalui printer atau diimpor kesebuah program pengolah gambar.

Sayangnya, Varo-DVD player hanyadapat memutar DVD dengan kode regional 2untuk negara-negara Eropa. Selain harusdilengkapi dengan sebuah DVD-ROM drive,sistem komputer juga harus didukungdengan sejumlah perangkat hardware mulaidari prosesor 300 MHz, RAM 32 MB,hingga sebuah kartu grafis dengan memoriminimal 4 MB.

Cute FTP 4.2.2Versi terbarunya kini dilengkapi dengansebuah fungsi search yang dapatdigunakan untuk mencari file-file MP3. Kaliini Anda tidak perlu lagi mengklik Recreateconnection karena sudah tersedia fungsiAutoReconnect. Program yang sudahmendukung Window NT ini akan menye-lesaikannya secara otomatis. Produsen: GlobalSCAPE, Inc. Internet: www.cuteftp.com

ISDN4WIN Message 1.5Program ini dapat dipakai untuk mengirimSMS melalui ISDN ke berbagai jaringanponsel. Sistem yang sudah didukungadalah D1, D2, Viag Interkom dan E-Plus.Pesan SMS dapat dikirim secara ber-samaan ataupun dengan selang waktu kebeberapa penerima sekaligus.Produsen: Kay Bose, Sonneberg Internet: www.isdn4win.de

NoPopUp 2000 2.6.0Program akan menuntup jendela banneryang biasanya muncul secara otomatisketika membuka sebuah halaman web.Ketika komputer menjalankan Windows,program ini dapat langsung diaktifkan kedalam system tray secara otomatis.Produsen: Next-SoftInternet: www.nextsoft.de/nopopup

Logox WebSpeech ReaderPlug-in ini akan membacakan isi situs webuntuk Anda. Syaratnya, komputer Andaharus menggunakan program browserInternet Explorer mulai versi 4.0 hingga keatas. Selain itu, tersedia empat juru bicarayang dapat dipilih untuk membacakanpotongan teks yang ingin didengar. Produsen: GDATA SoftwareInternet: http://webspeech.de/support.php3

Netsonic 3.0Cache manager yang akan mendeteksihalaman-halaman web yang pernahdikunjungi serta me-load semua elemendari sebuah halaman berikut dengan link-linknya melalui browser. Jadi, hanya isiyang belum di-loading yang akan diambildari web. Feature yang ditambahkanadalah Gator yang berfungsi untuk mem-permudah pengisian form dan mengingatpasswordnya. Produsen: Web3000, Inc.Internet: www.web3000.com

NEOTRACE 3.0

Berkeliling Dunia denganSekali Ping

Pengoperasian program ping ini sama sekalitidak berbeda dengan sebuah browserInternet. Anda hanya tinggal memasukkanalamat internet yang lokasinya ingindiketahui ke dalam baris alamat yangtersedia. Setelah mengkonfirmasi masukandengan menekan tombol [Enter], NeoTraceakan menunjukkan jejak perjalanan menujuserver website atau alamat sebuah e-mail.

Dengan bebas dan mudah, Anda dapatmemilih apakah jejak perjalanan inginditampilkan dalam sebuah peta, rantaiserver, diagram atau pun tabel.

Produsen: NOBOX Software Internet: www.nobox.de

Produsen: NeoWorx, Inc. Internet: www.neoworx.com

CD3/2001

REVIEW SINGKAT

Aktual_03-2001.qxd 3/14/01 9:12 PM Page 98

Page 59: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

110000 Maret-April 2001

Tes & Review

MICROSOFT INTERNET EXPLORER 6.0

Peningkatan & Pengoptimalan

cepat. Versi finalnya diperkira-kan akan selesai pada pertenga-han tahun ini bersamaan dengandirilisnya Window Whistler den-gan nama kode terbaru yaitu XP.

Semua terintegrasi:Messenger, Media Player,dan My DocumentBila dibandingkan dengan versi5.5, maka browser 6.0 ini tidakbanyak mengalami perubahanfeature - penyempurnaannyaterlihat lebih difokuskan padafeature interface-nya.

Pada Internet Explorer 5.0,browser menampilkan menuhistory, favorites dan sebuahjendela search di bagian kirijendela program. Kini, konseptersebut makin dikembangkanoleh Microsoft. Pada versi 6.0Anda dapat mengakses menusearch, contact list, favorites,history, my documentdan mediadata (www.windowsmedia.com)hanya dengan sekali klik.

Selain itu, tersedia jugabeberapa function bar yangdapat dijalankan dari InternetExplorer. Jika Anda mengkliktombol Media dalam Explorerbar, maka Internet Explorer 6menjalankan program MediaPlayer yang sudah terintegrasi.

Dengan peningkatannya ini,Anda dapat langsung mengaksesfolder "my music" ataumendengarkan sejumlah onlineradiostation. Dulu, gambar-gambar dari Internet Explorerhanya dapat disimpan ataupundiatur menjadi gambar back-ground pada desktop. Kini,tersedia beberapa pilihan menu,apakah ingin dikirim lewat e-mail, dicetak atau langsungdisimpan.

Outlook Express 6.0: SelainMessaging, tidak ada yang baru.Outlook Express merupakanprogram paket dalam InternetExplorer. Namun, sampai versiini pun tidak banyak yangberubah. Perubahan satu-satu-nya adalah pengintegrasian e-mail client dengan MSNMessenger. Semuaonline-frienddapat ditampilkan bersama-sama dengan e-mail contactsyang "normal". Anda dapatmengetahui apakah seseorangsedang online dari warna teksnamanya.

Pengintegrasian Mail danMessagingmemang sangat ber-manfaat. Jika Anda ingin lang-sung menghubungi si pengirime-mail, Anda dapat meng-gunakan program Messaging

jika ia sedang online. Tentuprosesnya bisa menjadi lebihcepat daripada mengirim e-mail.Sayangnya, Outlook Expresstidak kompatibel denganprogram Messenger yang lain.Pengguna AOL Instant Mess-enger dan ICQ tentu tidak dapatmenikmati feature ini.

Spekulasi: InternetExplorer masih gratis?Di Internet sedang berkembangisu bahwa Internet Explorertidak didistribusikan secaragratis lagi atau hanya dikem-bangkan untuk Whistler.Namun, isu tersebut sebenarnyatidak benar. Bila browser inihanya dikembangkan untukWhistler, tentu artikel ini tidakakan ada, karena CHIP telahmengujinya dan berjalan denganbaik dalam Windows 2000.

Apakah browser ini bisaberjalan dengan Windows 98dan Me, sampai saat ini belumada informasi dan penjelasandari Microsoft. Walaupun sudahdiputuskan untuk memisahkansistem operasi dan browser,namun hal ini pun belumkelihatan. Bahkan, semakinterlihat jelas adanya integrasiyang kuat pada browser ketikameng-install sistem operasiWindows Whistler (XP).

Kesimpulan :Kini, browser IE 6.0 dapatmenampilkan halaman weblebih cepat, ditambah denganbeberapa fungsi menarik terbarudengan berbagai kelebihannyamasing-masing.

Produsen: Microsoft Corp.Info: www.microsoft.com

[email protected] (FS)

Internet-Explorer6.0:Penyempur-naannyalebih difokuskanpada featureinterface.

CHIP menilai mutu softwareberdasarkan tiga kategori:

Fungsionalitas: Kriteria inimerupakan penilaian utama,yaitu seberapa baik programini menjalankan feature-feature yang telah dikem-bangkan. Titik beratnya lebihdifokuskan pada masalahcakupan fungsi dan apakahprogram ini bebas error.

Ergonomi: Di sini, CHIPmenilai mutu dokumentasiprogram dan pengoperasian-nya. Artinya, seberapa jauhpetunjuk manual dan onlinehelp yang tersedia, sertaapakah tersedia assistantdan alat bantu lainnya yangdapat memberikan bantuan,dan apakah eksistensinyamudah dimengerti atau tidak.

Ressource: Untuk kategoriini, CHIP menggabungkan-nya dari dua bidang, yaituyang ditawarkan oleh pro-gram ini dan seberapa tinggitingkat kebutuhan hardware(khususnya untuk kebutuhanmemori dan prosesor).

BEGINILAH CHIP MENGUJI

Software

INDEKS

Sekilas pandang mengenaiproduk aktual:

100 Microsoft Internet Explorer 6.0

101 Autosketch 7

102 Internet Guard Dog

n Tidak lebih dari setengahtahun setelah Microsoft merilisInternet Explorer 5.5, kinimuncul versi beta InternetExplorer 6.0. Versi ini ternyataberjalan stabil dan mampumembuka halaman web lebih

Kini, Anda sudah dapat menikmati Internet Explorer 6.0 versi beta yang pertama. Selainperbaikan di sana-sini, browser ini semakin mantap dengan sejumlah feature-featureterbaru dan pengoptimalan dalam pembukaan halaman web.

Tes & Review_03-2001.qxd 3/14/01 9:16 PM Page 100

Page 60: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

110011Maret-April 2001

Tes & Review

AUTOSKETCH 7

Aplikasi CAD Presisi Untuk Pemula dan Profesional

n Software grafik Autosketch7, sebuah program CAD dariAutoDesk yang cukup baik bagikalangan pemula maupun bagiprofessional ditinjau dari ke-mudahan dalam pengguna-annya. Dengan versi terbarunya,program desain presisi 2D inirelatif mudah dalam perancang-an, pembuatan sketsa, hinggadesain teknis. Autosketch initidak hanya cocok untuk kalang-an para ahli, arsitektur, kelistrik-an, bangunan dan lain-lain,melainkan juga untuk kalanganseniman dan pengguna yangmempunyai hobi menggambar.Bagi yang telah menggunakanAutoSketch versi sebelumnya,kini Autosketch menawarkanlebih banyak feature terbaru.

Autosketch versi 7 berjalansempurna di Windows 98 danNT, sehingga tampilan interfaceuntuk proses pendesainan punterlihat tidak asing lagi. Dalamcontent library-nya, terdapatberagam symbol dan fillingyang dapat ditarik ke posisi yangdikehendaki kedalam gambardengan metode drag & drop.Salah satu fungsi yang baru

adalah Autosnap function,sehingga mempermudah pe-kerjaan dengan beberapa snap-shot. Setiap tanda memilikiwarna tersendiri untuk setiaptitik snapshot obyek yangberada di bawah kursor. Denganpilihan Getnext, Anda dapatmenyorot obyek yang salingberlapis atau tersembunyi.Control elementdan text editor-nya juga menawarkan cakupanfungsi yang lebih banyak.Secara menyeluruh, kegunaandari obyek-obyek dalam Auto-sketch lebih intuitif dan mudahditebak. File yang dihasilkandapat digunakan dengan Internet(dukungan terhadap JPEG) atausaling bertukar data antaraAutosketch, AutoCAD LT danAutoCAD. Autosketch versi 7mengkonversi semua format filemulai versi 2.0

Autosketch akan selaluterbuka bersama dengan menuassistantyang akan memberikanpilihan untuk bidang desainyang diinginkan. Misalnyauntuk konstruksi mesin, mem-buat diagram, desain workbenchdan bangunan.

Dengan assistant,pembuatan "OfficeDesign" cepat selesaiSalah satu tugas yang seringdilakukan untuk perusahaan danindividu adalah menyusun danmembuat ruang kerja untukperkantoran. Untuk itu, gunakanassistant untuk "Office design".

Pertama, tentukan panjangdan lebar dari ruang, sertatentukan ketebalan dindingnya.Kemudian, pilihlah peralatanyang diinginkan besertapintunya dan tariklah obyekyang dipilih dengan drag & dropdari symbolbarkedalam desainkerja. Dalam sekejap mata,kantor akan dilengkapi denganbeberapa meja dan kursi kantor.Untuk setiap meja, tentu harusterdapat seperangkat unit PC.Autosketch juga menawarkanberbagai model PC desktop danmini-tower. Termasuk modelmonitor, printer dan hardwarelainnya. Terakhir, Anda dapatjuga mengatur perlengkapanpegawai dalam berbagai posisi,misalnya berdiri, di atas mejatulis atau berada dalam sebuahkelompok. Ketika dicoba,Autosketch dapat mengerjakandesain kantor dengan cepat dantanpa masalah. Semua fungsi

program dan symbol dapatdimengerti dengan mudah danintuitif. Feature yang menonjoladalah petunjuk pengguna-annya. Manual ini ditulis denganjelas dan sangat baik. Bagianekstra "First step" memper-kenalkan fungsi dasar dengan 20latihan singkat dan diilustrasi-kan dengan gambar-gambaryang jelas. Bentuk latihan initidak saling berurutan atausaling berhubungan satu samalain, jadi Anda dapat memilihtopik-topik yang disukai.Kelebihan yang paling menonjoladalah kemudahan dalammembuat obyek-obyek ter-penting dari sebuah gambarCAD.

Kesimpulan :Dengan versi 7 ini, semakinbanyak penambahan fungsiyang diperluas.

Autosketch versi 7 memangmerupakan program CADdesain 2D, namun dengan tool3D yang disertakan, Anda dapatmembuat efek ruang denganmudahnya. Obyek yang dipilihdapat langsung dimiringkan dandiarahkan secara perspektif.Jadi, desain akan terlihat lebihnyata.

Produsen: AutodeskInfo: www.autodesk.com

BAYU.WIDHIATMOKO

@CHIP.CO.ID (MH)

AutoSketch: merupakan program CAD Presisi dengan fungsiyang semakin luas.

Startup: Untuk pengguna awam, tersedia fungsi Start Up yangmenyediakan Wizard, Template dan lain-lain.

Tes & Review_03-2001.qxd 3/14/01 9:16 PM Page 101

Page 61: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

110022 Maret-April 2001

Fungsi Blocking: Internet Guard Dog akan menyaring isi websiteatau e-mail berdasarkan kata kunci yang telah ditentukan.

Proses Instalasi : Dengan beberapa tahap dan konfigurasi yangmudah, Internet Guard Dog siap menjaga keamanan PC Anda.

Tes & Review

n Network Associates, salahsatu perusahaan terkemuka yangsepertinya tidak pernah lelahdalam menangani berbagaimacam masalah komputer, mulaidari gangguan virus, error di PC,hingga keamanan dikala PCterkoneksi dengan jaringanInternet.

Internet Guard Dog meru-pakan sebuah kumpulan toolyang dapat digunakan untukmelindungi PC dan berfungsisebagai alat sekuritas bagi Andadan keluarga dalam meng-antisipasi segala bentuk ancamanpengaksesan ilegal di Internet,seperti mengamankan informasipersonal seperti, password,kontak koresponden, informasifinansial seperti nomor rekening,kartu kredit dan lain-lain dariserangan penyusup ilegal ataulebih dikenal dengan istilahhacker. Serta yang tidak kalahpenting, Internet Guard Dogteritegrasi dengan McAfeeVirusScan, sehingga secara oto-matis akan mendeteksi, member-sihkan atau menghapus berbagaivirus-virus berbahaya, programtrojan dan lain-lain.

Didesain khusus denganberbagai fungsi yang tersedia,program ini akan dijalankansebelum PC terkoneksi ke

Internet dan memonitor semualalu lintas data dari dan keInternet. Karena tidak munculdalam taskbar, maka ia tidakdapat dimatikan. Hanya adminis-trator saja yang dapat mengatursejumlah pengguna dan meng-ubah berbagai konfigurasi dansetting-nya.

Menyaring websiteberdasarkan katakunciUntuk para orangtua yang kha-watir akan anak-anaknya yangmasih dibawah umur secaradiam-diam mengunjungi situsdewasa, pornografi, kekerasan,dan lain-lain, terdapat fungsiuntuk memblokir situs-situstersebut hanya dengan sejumlahkonfigurasi dan password.

Internet Guard Dog mena-warkan tiga modul proteksi.Modul pertama akan menyaringisi dan kandungan yang tidakdiinginkan, baik dalam web,ketika chatting, atau dalam newsdan e-mail. Kata kuncinya dapatditentukan sendiri dan akandimasukkan ke dalam kategoritertentu, misalnya seks danpornografi, kekerasan, obat-obatterlarang dan lain-lain. Jikamenemukan kata-kata yang tidakdiinginkan, Anda dapat memilih

untuk menampilkannya atautidak.

Demikian juga denganpemblokir bannerweb. Tool iniakan menyaring elemen-elementertentu dari sebuah websiteberdasarkan daftar nama yangtelah ditentukan, misalnya"sponsor". Fungsi ini berbedadengan fungsi yang dimilikiNorton Internet Security Suite.Norton menyaring bannerberdasarkan ukuran normal darisebuah banner iklan. Selain itu,administrator dapat menentukanjam berselancar untuk setiappengguna dalam sebuah timepattern.

Informasi pribadi akandiblokirModul yang kedua akanmelindungi privasi Anda. Data-data seorang pengguna akan di-enkripsi dalam harddisk denganmenggunakan PGP. Jika peng-guna mengirimkan informasi inipada sebuah website, Guard Dogakan memberikan pesan peri-ngatan dan menunggu konfir-masi dari Anda.

Fungsi lainnya adalahCookie blocker yang akanmencegah tersimpannya infor-masi mengenai sebuah websitedalam sebuah harddisk. WebtrailCleaner secara otomatis akanmenghapus isi cache dan historybrowser setelah selesainyakoneksi Internet. Modul proteksiketiga adalah "Security" yang

INTERNET GUARD DOG

Anjing Penjaga Internetmerupakan modul untuk aksesInternet. Fungsi Gate Keeper-nya akan memberikan pesanperingatan, jika modem mela-kukan dialing atau sebuahprogram hendak terhubung keInternet. Pengaturan aksesInternet melalui aplikasi inilahyang membedakan InternetGuard Dog dari SymantecSecurity Suite yang bekerjaberdasarkan protocol layer.

Dengan Browser buddy,peselancar dapat menarik pass-word dengan drag & dropkedalam kolom website. Prak-tisnya lagi, fungsi SecurityChecker akan menelusuri file-file yang berisi data pribadi danfile-file cookie yang terdapatdalam harddisk.

Kesimpulan :Internet Guard Dog memberikanberbagai fungsi yang cukupbermanfaat dan mudah dalampengoperasiannya.

Namun, progam ini kurangterfokus terhadap fungsi untukmencegah akses ke PC dariInternet. Kekuatannya malahterletak dalam hal penyaringanisi dan kandungan web yangtidak diinginkan.

Prod: Network AssociatesInfo: www.nav.com

BAYU.WIDHIATMOKO

@CHIP.CO.ID (JH)

Tes & Review_03-2001.qxd 3/14/01 9:21 PM Page 102

Page 62: CHIP 03 2001.pdf

TENAGA BARUUNTUK LARA : DirectX8 akan membuat gamejenis action menjadi lebih cepat. Sayang-nya, versi baru ini belum dapat berfungsidengan lancar.

110033Maret-April 2001

Masalah yang sama timbul bila Andamenguji konfigurasi video dengan tooldiagnosa DXDIAG.EXE. Setelah peng-ujian, DirectDraw menulis hasilnyake dalam file D3D8CAPS.DAT.Bila Anda menghapus file iniatau mengubah konfigurasigraphic card maupun tampilanmonitor, gangguan yang sama akanmuncul setiap kali program dijalankan.

Tapi itu belum semuanya. PenggunaWindows 2000 yang mengharapkan per-forma multimedianya akan lebih baik dariDirectX 8.0 mendapat ancaman lainnya.Tanpa Service Pack 1, performa sistem akanmerosot. Untuk dapat menikmati kinerjayang dijanjikan oleh DirectX 8.0, Andaharus menginstalasi terlebih dulu paket yangbesarnya 83 MB tersebut.

Fungsi baru menjanjikankinerja lebih baik

Bagi Anda yang telah puas denganversi 7.0, sebaiknya memper-

timbangkan dengan cermatsebelum pindah ke 8.0. Untuk

mengetahui, apakah Andamembutuhkan versi 8.0, dibawah ini ringkasanmengenai fungsi-fungsibarunya.ll DirectPlay mendukungIP Voice Communication,pemain game multiplayerdapat bercakap-cakap me-lalui mikrofon. Seluruh setperintah DVD-Annex-Jtersedia, demikian jugafungsi karaoke dan CDvideo.ll DirectShow telah di-siapkan untuk teknologiTV digital yang akanditawarkan Microsoft awaltahun ini di Eropa.Playback WMA (WindowsMedia Audio) dan WMV(Windows Media Video)dioptimalkan.

Versi baru DirectX yang disebut-sebut memiliki kinerjalebih baik ternyata membawa bug.

Lebih Optimal denganFungsi Baru

n Baru saja Microsoft menyediakan versiterbaru multimedia interface DirectX cuma-cuma untuk download, masalah sudahbermunculan. Revisi ke 8 ini menjanjikankinerja yang lebih optimal dan kenyamananuntuk semua modul. Secara sekilas memangversi baru dengan ukuran download 7,2 MBtersebut pantas untuk dimiliki.

Namun beberapa hari setelah di-publikasikan, CHIP menyadari bahwa up-date-nya ternyata bermasalah. Pada Win9x,Me dan versi 2000, monitor akan berkedip-kedip sejenak bila sebuah aplikasi yangmendukung DirectDraw dijalankan. Selainitu, sesaat PC tidak akan bereaksi. Kesalahan

ini timbul karena DirectDraw akanmemeriksa kompatibilitas graphiccard dengan berbagai modus tam-pilan setiap kali sebuah softwareyang mendukung atau mem-

butuhkan DriectX dijalankan.

Setelah MovieMaker dimasukkan sebagaibagian Windows Me, editing video danaudio dalam realtime dimungkinkan.ll DirectInput menyediakan jendelatunggal untuk konfigurasi semua perangkatinput, dari joystick hingga gamepad.Susunan keyboard sesuai negara kini jugadapat dilakukan.ll DirectX Audio menyatukan DirectSound dan DirectMusic secara fungsional.Synthesizer merupakan generator penghasilsound sebenarnya untuk DirectX Audio,sementara puffer menghitung efek danpenempatan 3D-Sound. ll DirectX Graphic jadi lebih terpadu.Modul DirectDraw yang dulu terpisah kinimerupakan bagian dari Direct3D. Hal iniuntuk mempermudah inisialisasi aplikasidan games serta memperbaiki manajemenpenyimpanan data.

Dari sisi software, DirectX Graphic 8.0mendukung arus data paralel untuk mappingyang lebih fleksibel pada struktur dataaplikasi dan games yang dinamis.

[email protected]

Multimedia Interface DirectX 8.0

HEAVY METAL:Secepat Lara Croft, tetapi jauhlebih mematikan.

SOFTWARE

Directx 8.0.qxd 3/14/01 9:25 PM Page 103

Page 63: CHIP 03 2001.pdf

E-mail Form :Tampilan Inboxyang berisisemua e-mailuntuk perminta-an cuti akanmuncul bilaAnda mengklikoption cuti.

SOFTWARE

110044 Maret-April 2001

Solusi Bisnis

n Penanganan pada perusahaan yangmemiliki karyawan diatas 200 orang, teruta-ma perusahaan jasa atau perusahaan yangkaryawannya mayoritas adalah "WhiteCollar Worker", akan sangat berbedadibandingkan dengan penanganan karyawandi perusahaan industri. Kebutuhan sepertipermintaan cuti, pengobatan dan trainingmerupakan kebutuhan standar pada perusa-haan yang mayoritas karyawannya WhiteCollar Worker.

Adanya frekuensi interaksi yang cukupbanyak antara atasan dan bawahan padaperusahaan seperti yang dijelaskan di atas,menyebabkan pekerjaan administratifmeningkat.

Seringkali terjadi bahwa surat permoho-nan cuti yang diminta oleh bawahan danharus disetujui oleh atasan, terselip diantaraarsip pekerjaan sang atasan. Atau bahkanbisa terjadi bahwa pemberian cuti diberikankepada beberapa orang karyawan sekaligustanpa melakukan pemeriksaan siapa sajayang meminta cuti pada hari yang sama atautanpa memeriksa sisa cutinya. Hal itumenyebabkan pekerjaan kantor menjadi ter-hambat akibat dari banyaknya karyawanyang cuti.

DiagnosaAda beberapa permasalahan yang terjadipada kasus diatas. Pertama, masalah alirandokumen seperti permintaan cuti, persetu-juan training, dan klaim pengobatan.Dokumen tersebut harus diisi oleh

karyawan, kemudian disetujui oleh beberapaorang. Permohonan cuti harus disetujui olehatasan langsungnya, selanjutnya diperiksaoleh bagian HRD. Setelah itu persetujuanbaru bisa dikeluarkan.

Pada klaim pengobatan alurnya mungkinbertambah satu. Atasan langsungnya menge-tahui permintaan klaim pengobatan, bagianHRD memeriksa batas maksimum peng-obatan yang sudah diklaim, dan bagiankeuangan membayarkan klaim-nya.

‘Perjalanan panjang’ dokumen kertastersebut akan memerlukan penanganan yangkhusus. Artinya dokumen tersebut harusdiantarkan kebagian bagian yang bersangku-tan. Bukan itu saja, persedian formulirnyapun harus selalu dipantau, karena kalauhabis akan memerlukan waktu yang cukuplama untuk mencetak ulang.

Permasalahan yang kedua adalah ter-jadinya pemusatan informasi. Hampir semuainformasi karyawan, seperti sisa cuti, sisaklaim pengobatan, dan utang karyawan, ter-pusat di departemen SDM. Tidak tersedia-nya akses informasi karyawan oleh kepalabagian atau supervisor, menyebabkan kepalabagian atau supervisor tersebut tidak dapatmemberikan keputusan dengan cepat.

SolusiSebenarnya dokumen elektronik dapatdimanfaatkan untuk membantu menyele-saikan permasalahan di atas. Sayangnya,dokumen elektronik yang beredar di pasaransekarang ini berdiri sendiri atau terpisah.

Salah satu aplikasi SDM yang diga-bungkan dengan dokumen elektronik adalahKharisma Win versi Enterprise. Aplikasi inidapat dihubungkan dengan Digital Dash-board (telah dibahas pada chip edisi02/2001) dan email.

Permintaan cuti, klaim pengobatan, danformulir-formulir lainnya dibuat dalam ben-tuk email form. Fasilitas email ini tersediapada Digital Dashboard. Bagi yang membu-tuhkannya tinggal mengklik saja form yangdiperlukannya itu, kemudian langsungmengisinya. Setelah diisi, form tersebutkemudian dikirim kepada Supervisor.Dengan demikian supervisor tersebut dapatmemeriksa sisa cuti si pemohon denganmelihat informasi sisa cuti pada DigitalDashboard yang ada pada komputernya.Apabila dalam informasi tersebut terterabahwa sisa cuti si karyawan tersebut masihcukup dan pada hari tersebut tidak adakaryawan lain yang ijin cuti, maka form cutitersebut dapat disetujui. Setelah selesai dise-tujui, email form akan secara otomatis kem-bali kepada si pemohon atau karyawan terse-but dan memberitahukan apakah per-mintaannya tersebut disetujui atau tidak.

Berdasarkan pada penjelasan tersebut,maka dengan berbagai macam fasilitas ataukemudahan yang ditawarkannya, AplikasiKharisma Win edisi Enterprise ini dapatmemberikan solusi permasalahan sepertiyang telah digambarkan di atas.

INDRA SOSRODJOJO,PENGAJAR PASCA SARJANA UBINUS

Paperless Office untukPengelolaan SDM

IINNFFOOSoftware Kharisma Win Enterprise dapat

digabungkan dengan Digital Dashboard,

harga per 5 user Rp. 65.000.000,-,

Kharisma Win Profesional dengan data-

base Access seharga Rp. 12.500.000,-.

Setiap pembelian Kharisma Win Enterprise

atau Profesional akan mendapatkan bonus

berlangganan majalah CHIP selama 2

tahun. Di CHIP-CD terdapat Kharisma Win

trial version yang dapat digunakan untuk 5

karyawan. Untuk informasi lebih lanjut

hubungi : PT. ANDAL PIRANTI LUNAK, tel:

(021) 580-8855, fax: (021) 580-6846 email:

andal@ andalsoftware.com.

CD3/2001

SOFTWARE_ANDAL_03_20001.qxd 3/14/01 9:29 PM Page 104

Page 64: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

110066 Maret-April 2001

Game: Clive Barker's Undying

n Bagaimana bila Dreamworks Interactive,perusahaan software milik Steven Spielbergmembuat game yang latar belakang cerita-nya digarap oleh Clive Barker, jagoan pem-buat cerita horor dan misteri? Clive Barker'sUndying hasilnya.

Selain itu masih ada nama terkenal lainnya,yaitu Electronics Arts (EA), perusahaan pem-buat game bertema olahraga terkemuka yangpopuler melalui game seperti FIFA, NBA,Need for Speed, dan game olahraga lainnya.Sejak munculnya American McGee's Alice,tampaknya EA mencoba masuk ke bentuk per-mainan action adventure bertemakan horor.

Tepat pada hari Valentine awal tahun2001 ini, EA meluncurkan Clive Barker'sUndying. Game ini merupakan game FPSbertemakan horor yang unik. Sebelum kitamembicarakan gameplay-nya mari kita lihatterlebih dahulu proses pembuatannya.

Steven Spielberg dan CliveBarkerUndying dibuat oleh DreamworksInteractive, divisi software yang dipegangoleh Steven Spielberg (sutradara JurassicPark, Schindler's List). Game ini berangkatdari ide Steven Spielberg untuk membuatgame action yang bertemakan horor alaResident Evil. Desainer game Dell Siefertdan Produser Brady Bell lalu membuat pro-tipe game ini dengan menggunakan engineUnreal dan menunjukkan hasilnya kepadaSpielberg. Spielberg cukup puas denganhasilnya lalu menyetujui pengembangangame ini.

Ide dasar dari game ini adalah membuatsuatu game bertemakan horor ataudimainkan seperti Half-Life. Jalannya pro-duksi game ini berlangsung dengan lancarsampai mereka mendapat kesempatan emas

dari lead artist mereka untuk berjumpadengan Clive Barker.

Clive Barker adalah pengarang bukubertemakan supernatural yang terkenalseperti Imajica. Banyak pula film layar lebaryang dibuat berdasarkan karyanya sepertiHellraiser atau Lord of Illusion. TimUndying lalu membawa konsep dan pro-totipe game ini ke rumah Clive Barker.

Barker lalu meminta tim game ini untukmenyempurnakan karakter utama dari gameini. Akhirnya, tim ini kembali dengan karak-ter utama, Patrick Galloway ke rumahBarker. Barker menyukai sketsa dari karak-ter dan latar belakang cerita sementara yangbaru ini dan akhirnya menyetujui namanyadigunakan untuk game ini.

Barker kemudian menyempurnakan ceri-ta dari game ini dan karakter-karakter yangada sehingga jadilah Clive Barker'sUndying.

Latar Belakang CeritaDalam game ini, Anda akan berperan seba-gai Patrick Galloway, penjelajah dan ahliilmu mistik. Anda diminta untuk mengun-jungi rumah teman Anda yang sakit-sakitan,Jeremiah Covenant. Jeremiah dan Anda per-nah sama-sama berjuang di Perang Dunia Idan nyawa Anda diselamatkan olehnya.

Jeremiah merasa keluarganya memilikikutukan secara turun menurun. Ia merasaempat saudara kandungnya telah menjadikorban kutukan tersebut. Kini, untuk mem-balas budi, Anda menyelidiki peristiwasupernatural yang terjadi di sekitar rumahuntuk mencari penyebabnya.

Jauh dalam game nanti, Anda akanmengetahui bahwa para saudara kandungJeremiah berniat membunuhnya. TugasAnda adalah mengalahkan kakak-beradikCovenant ini. Anda akan menjelajahi rumahitu dan waktu serta mengunjungi tempat-tempat eksotik seperti kota terkutuk Oneiros.

Jalan cerita dari game ini berkembangmelalui buku jurnal yang selalu menyertaiAnda sepanjang game. Cerita yang menarikdan karakter yang mengesankan ini akanbersinar bila didukung oleh gameplay yangbaik.

Unreal EngineTim Undying membuat game ini denganengine Unreal Tournament. Yang menarik disini adalah mereka semua belum pernahmenggunakan engine ini sebelumnya. Jadi,hasil karya yang dapat Anda lihat dalamgame ini berasal dari proses belajar sambilmembuat game ini. Hasilnya memang tidakmengecewakan

Tidak salah bila banyak orang mengharapkan sesuatuyang �wah� dari game ini. Kolaborasi 3 nama besar dalambidangnya masing-masing, memang cukup menjanjikan.Simak ulasan mengenai Undying, game yang disebut-sebut sebagai game horor FPS terbaik tahun ini.

SOFTWARE_Clive Barker.qxd 3/14/01 9:32 PM Page 106

Page 65: CHIP 03 2001.pdf

Engine UT: Indah-nya tekstur, game-play yang menarikserta cerita yangmenyeramkan inidiwujudkan melaluiengine UnrealTournament yangtelah disempur-nakan.

SOFTWARE

110077Maret-April 2001

Game: Clive Barker's Undying

Grafik dari game ini sangat apik danmengesankan. Anda bisa melihat mimik-mimik dari karakter yang ada dalam gameini terutama Patrick dibuat dengan detail.Jeremiah dan adik-adiknya juga dipresen-tasikan dengan baik dan realistik. Tiap-tiapkarakter memiliki gaya yang berbeda-bedasehingga kita tak mungkin salah membe-dakan mereka.

Monster atau mahluk-mahluk yang akankita hadapi juga dibuat dengan baik.Gerakan yang mereka lakukan dalam gametampak alami seperti hidup. Tidak heran bilaAnda sampai bermimpi buruk setiap malamgara-gara para monster ini.

Rumah besar miliki keluarga Covenantini penuh dengan obor-obor yang berpijar,sudut-sudut gelap, pintu kayau yang tebal,dekorasi rumah yang indah, dan banyaklorong-lorong rahasia. Arsitektur atau desainrumah ini sungguh indah dengan kesan goth-icnya. Engine Unreal memungkinkan pem-berian efek cahaya dan bayang-bayang yangamat baik sehingga rumah ini terkesannyata.

Bila Anda menjelajahi tempat-tempattergelap dari mansionini, Anda akan merasabetul-betul berada di tempat yang gelappekat. Anda tak mungkin dapat maju kedepan di ruangan itu bila tidak menggunakanmantera scrye. Anda juga merasa benar-benar berjalan di koridor rumah yang gelapdan berhantu dengan adanya efek-efekgrafis, seperti korden yang bergerak-gerakmengikuti angin ditambah suara desiranangin yang pilu. Sungguh luar biasa.

Apabila, Anda berjalan di tempat terbukadalam game ini, Anda akan terpana melihatbetapa indahnya pemandangan yang bisa di-lihat. Pemain akan benar-benar menikmatigrafik dan pemandangan yang ditawarkan

oleh Undying. Cobalah untuk menghentikanpermainan sejenak dan memutar mouse kesekeliling untuk menikmati pemandanganyang ada.

Efek Suara yang MenakjubkanUmumnya dalam game FPS, efek suaraselalu dikesampingkan tapi tidak dalamgame ini. Suara merupakan elemen yangpaling penting dalam menciptakan atmosfiryang ada dalam game ini. Hal ini dapat dili-hat mulai dari akting suara para karakteryang dilakukan dengan baik sampai efeksuara menyeramkan dan musik latar yangmembuat bulu roma berdiri.

Konfigurasi suara 3D yang disediakansoundcard benar-benar dimanfaatkan de-ngan baik. Erangan para Howler yang ter-dengar di game ini dapat memberitahukan dimana posisi mahluk itu. Efek suara yangmenyertai penggunaan mantera juga baik.Penggunaan spell scrye (menerangi kegela-pan dan bisa melihat peristiwa yang terjadi

di masa lalu di lokasi Anda berada) selaludiiringi dengan desiran atau bisikan yangmenyeramkan. Tak jarang penggunaan man-tera ini membuat Anda mendengar jeritankesakitan yang terjadi di masa lalu dan suaraini hilang begitu saja ketika efek mantera ituhabis.

Musik yang ada dalam game ini tidakdibuat berputar terus-menerus atau loopingseperti pada game FPS umumnya. Musikyang muncul disesuaikan dengan atmosfiradegan yang Anda hadapi saat itu. Jadi,dengan mendengar musik yang ada Andaakan terbawa untuk merasa takut atautegang. Pengalaman memainkan game inimenjadi kaya.

Bagaimana Permainannya?Game ini dimainkan seperti game FPSumumnya. Anda akan menggunakan key-board untuk menggerakkan karakter Andadan mouse untuk mengarahkan pandangan-nya dan menyerang. Anda dapatmeningkatkan health Anda dengan menggu-nakan item health pack atau item serupa lainyang dijumpai dalam game.

Yang menarik dalam game ini adalahAnda akan menggunakan kedua tangankarakter Anda dalam game ini Hal yangjarang ditemukan dalam game FPS saat ini.Desainer tim dari game ini merasa perlumengadakan sistem ini karena pemain pastisering menggunakan spell scrye untuk pen-erangan serta senjata "konvensional" Anda.Ada 16 persenjataan yang bisa Andagunakan, 8 senjata dan 8 mantera. Selamapetualangan Anda akan memperoleh Tibetanwar cannon, bom molotov, shotgun danterutama Scythe of Celts, senjata terbaikdalam game ini. Setiap mantera bisa dit-ingkatkan efektivitasnya dengan menggu-nakan item amplifier sampai level 5. Tapi,

Lisbeth: Gadiscantik yang ter-nyata makhluk

jadi-jadian iniadalah satu dari

lima musuh besaryang harus Anda

taklukkan.

SOFTWARE_Clive Barker.qxd 3/14/01 9:32 PM Page 107

Page 66: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

110088 Maret-April 2001

Game: Clive Barker's Undying

karena jumlah item ini terbatas maka Andatidak akan dapat meningkatkan semua man-tera Anda sampai ke level 5.

Artificial intelligencedari game ini jugamengesankan. Seperti ketika Anda melawankawanan Howler. Satu dari mahluk ini akanmenyerang Anda dari depan sementaratemannya akan mengendap-ngendap lalumenyergap Anda dari belakang. Mahluklain seperti tengkorak atau hantu pendetaakan menyerang Anda dengan menerjanglangsung ke depan tanpa memikirkan dirinyaatau orang lain. Anda diharuskan untukmenggunakan taktik yang berbeda-bedauntuk setiap mahluk yang Anda jumpai.Setiap musuh juga akan berusaha untukmenghindar, lompat, merunduk, dan lain-lain untuk mencegah Anda dapat membidikmereka dengan tenang.

Game ini juga tidak menawarkan tem-bak-menembak saja. Banyak puzzle yangakan Anda jumpai terutama yang berhubun-gan dengan lompat-melompat ala TombRaider. Yang agak mengesalkan adalah ser-ingkali kita menjumpai layar loading setiapkali Patrick masuk ke ruangan atau daerahbaru. Coba hal ini agak dikurangi, per-mainan bisa berjalan lebih lancar.

Yang menyenangkan dalam game iniadalah menggunakan spell scrye. Seringkalibila kita menggunakan spell ini kita akanmenjumpai adegan yang tak terduga.Misalnya, bila menggunakan mantera inidan melihat ke lukisan keluarga Covenant,Anda dapat melihat bentuk dari tiap anggotakeluarga mereka yang sudah menjadi mon-ster. Cobalah untuk berputar-putar sebuahlevel menggunakan mantera ini demi mene-mukan rahasia-rahasia unik seperti ini.Mantera ini juga membantu Anda ketikamelihat sekitar ruangan. Musuh yang tak

Saat memainkan game, tekan [tab], lalumasukkan salah satu dari kode di bawahpada window chat untuk mengaktifkanfungsi cheat yang dikehendaki:

addall: mendapatkan semua senjata danmanteraset aeons.patrick health 999:meningkatkan health menjadi 999set aeons.patrick mana 999:meningkatkan mana menjadi 999ampattspell: meningkatkan level spellyang dipilihbecomelight [0 atau 1]: memberikan pen-erangan tambahan

flight: mengaktifkan kemampuan terbanginfiniteMana 1: memberikan mana yangtak terbatasassall: coba sajashowfps: menunjukkan frame ratebehindview [0 atau 1]: Pandangan modelthird-person

Catatan tambahan, ketika bertarungdengan Boss, game akan langsungmengetahui apabila Anda menggunakancheat. Akibatnya, Boss tidak akan meny-erang. Karena itu, pastikan cheat Healthdinonaktifkan kembali. Cari kelemahanBoss agar dapat melumpuhkannya.

Tip Bermain Undying

tampak dalam keadaan normal akan keli-hatan dengan aura berwarna biru di sekelil-ing mereka. Jadi, Anda bisa mempersiapkandiri menghadapi musuh tersebut.

Detail kecil juga membuat game iniserasa nyata. Musuh yang Anda bunuh akanmeninggalkan genangan darah di lantai. BilaAnda melewati genangan ini, Anda akanmeninggalkan jejak kaki darah. Suaralangkah kaki Anda pada lantai yang bersihdan lantai yang bergenang darah akan berbe-da. Masih banyak detail lain yang membuatgame ini menyenangkan untuk dimainkan.

Yang patut disayangkan, game ini tidakmemiliki mode multiplayer. Namun, devel-oper game ini merencanakan untuk men-geluarkan patchuntuk multiplayer ditambahbeberapa senjata baru. Tapi, setidaknyauntuk saat ini Anda pasti akan menikmatitiap perjumpaan dengan kakak-beradikCovenant dalam game ini. Tiap anggotakeluarga memiliki kemampuan dan persen-jataan yang unik. Anda juga harus meng-

hadapi mereka dengan cara yang unik pula.Tapi, bila Anda sudah memiliki scythe,cukup gunakan senjata ini dengan manteraHaste maka kemungkinan Anda menangtanpa terluka akan lebih besar.

Kesimpulan CHIPWalau game ini memiliki rating kelasMature atau dewasa, para penggemar gametidak boleh melewatkan game ini begitusaja. Game ini dibuat dengan amat baik.Secara keseluruhan cerita, gameplay, efeksuara dan grafik digarap dengan sangat baik.Saya sungguh menikmati game ini ketikamembuat ulasan ini dan semoga Andasekalian juga merasakan hal yang sama.Lokasi-lokasi yang ada dalam game sungguhmengesankan dan karakter-karakter yangada dibuat sedemikian rupa sehingga serasaAnda benar-benar berada dalam sebuah filmhoror. Kabar buruknya? Andalah bintangdari film horor apik itu.

ARYAGUNA S., [email protected]

Addall: Denganmengetikkan cheatini, semua senjataberikut 8 manteraampuh bisa lang-sung dimiliki.

IINNFFOOWebsite resmi Clive Barker’sUndying : http://undying.ea.com

Publisher: Electronics Arts

Developer: DreamWorks Interactive

Perangkat Minimal

Prosesor: Pentium III 400 MHz

OS: Windows 95, 98

Memori: 64 MB

CD-ROM: 4X

Soundcard: 16 bit, kompatibel dengan DirectX 7.0

VGA Card: 16 MB 3D Accelerator Card

Hard disk: 350 MB

SOFTWARE_Clive Barker.qxd 3/14/01 9:35 PM Page 108

Page 67: CHIP 03 2001.pdf

111100 Maret-April 2001

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:49 AM Page 110

Page 68: CHIP 03 2001.pdf

111111Maret-April 2001

SOFTWARE

n Dari waktu ke waktu virus tetap menja-di suatu momok bagi setiap pengguna kom-puter. Suatu hal yang wajar karena berbagaiakibat yang ditimbulkannya. Munculnyatampilan yang mengganggu, rusaknya fileatau bahkan sampai yang parah sekalipun,yaitu hilangnya data, merupakan efek yangditimbulkan sang perusak tersebut.

Dibandingkan saat ini, dulu, umumnyavirus-virus disebarkan melalui perangkatdisket yang saat itu menjadi sarana per-tukaran file yang sering digunakan olehbanyak pengguna komputer. Oleh karenapenyebaran umumnya terjadi melalui disket,maka pencegahannya pun sederhana yaitucukup dengan menghindari penggunaandisket yang dicurigai terinfeksi virus.

Akan tetapi, kini, dengan berkem-bangnya teknologi Internet, maka penye-baran virus tidak lagi hanya melalui saranadisket saja, melainkan melalui pertukaranfile yang dilakukan lewat Internet, seperti e-mail misalnya.

Virus makro: Script kecil dengan akibat besarSalah satu virus yang sangat terkenal adalahvirus makro. Virus ini berupa script kecilyang dikirimkan sebagai attachment e-maildan dapat mengaktifkan diri secara otomatis.Oleh karena diprogram dalam bahasa yangmudah dipelajari seperti Visual Basic forApplications, atau Visual Basic Script, makasetiap orang yang menemukan celah kea-manan dapat menciptakan virus jenis ini.Salah satu contoh jenis virus makro yangterkenal adalah 'Melissa'.

Penyebaran virus: Ancamanlewat e-mail Masih cukup banyak pengguna Internet yangmenjalankan attachmente-mailnya tanpamerasa khawatir sedikit pun terhadap anca-

Bagi pengguna komputer, pada umumnya, antivirus merupakan sebuah program pen-ting. Dewasa ini tuntutan terhadapnya menjadi semakin meningkat, mengingat makingencar dan canggihnya serangan virus. Kali ini CHIP akan mengulas antivirus mana sajayang ampuh dalam melindungi PC Anda dari serangan berbagai macam virus.

Ban Penyelamatdari Serangan Virus

Tes Perbandingan 14 Antivirus

man virus. Padahal, e-mail merupakansarana yang cukup ampuh dalam penyebaransuatu virus.

Tentu Anda mengenal virus 'I Love You'yang beberapa waktu lalu sempat menghe-bohkan dunia IT. Saat itu jutaan komputer didunia terjangkiti virus yang cara penye-barannya melalui file attachment e-mail ini.Virus tersebut menggunakan address booksebagai media penyebaran. Ia akan memba-ca alamat yang tercantum di sana dan men-girimkan dirinya ke alamat-alamat tersebut.Cara sederhana untuk menangkal serangansemacam itu adalah dengan tidak membukasecara sembarangan file-file attachment.

Solusi lainnya yang terbilang efektifsebagai penangkal penyebaran virus adalahdengan menginstal program antivirus yangmemiliki kinerja tinggi. Cara ini sangat dian-jurkan kepada pengguna yang sering meng-gunakan e-mail atau Internet. Umumnyaprogram antivirus yang berkinerja tinggimemiliki database dengan pengenalan virusyang selalu di-updatedan fungsi alarm bilamenemukan sebuah file yang terinfeksi.

Antivirus: Cara kerja pada PCUmumnya program-program antivirus

bekerja pada latar belakang saat komputeraktif. Ia akan memonitor atau mengawasidan memeriksa setiap file yang diakses.Apabila mendeteksi file yang terinfeksi, iaakan segera memunculkan peringatan.

Semua program antivirus dapat men-scan direktori atau hard disk, apakah me-ngandung file yang terinfeksi atau tidak.

Dalam artikel kali ini CHIP menguji ki-nerja 16 program antivirus. Dari hasil pen-gujian yang dilakukan, ternyata semua pro-gram tesebut mampu melindungi komputerdari berbagai macam virus yang beredar saatini. Perbedaan signifikan hanya terletak padakelengkapan database, fungsi untuk

Gratis: AntiVir 9x Personal Edition menye-diakan pengamanan yang baik secara cuma-cuma untuk sistem komputer Anda.

INDEKS112 F-Secure Antivirus 4.08

112 AntiVir 9x, Version 8, Personal

Edition

113 AntiVir 9x, Professional Editon

113 AntiViral Toolkit Pro Gold 3.0

113 Innoculate IT

113 Innoculate IT Personal Edition

113 Dr. Solomon’s VirusScan 4.0.3

114 F-P-Win

114 McAfee AntiVirus 5.1

114 Norman Virus Control

114 Norton AntiVirus 2001

115 Panda AntiVirus

115 Sophos AntiVirus 3.36

115 PC-Cillin 7

116 Kesimpulan

116 Tabel: Data Teknis dan Penilaian

119 Beginilah CHIP Menguji Antivirus

mereparasi file yang rusak dan kebutuhanterhadap dukungannya.

[email protected] (UE, SG)

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:52 AM Page 111

Page 69: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

111122 Maret-April 2001

Tes Perbandingan 14 Antivirus

Program antivirus ini mengkombinasikandua scanner engine yaitu AVP dariKaspersky Lab dan F-Prot dari Frisk.Kombinasi dua engine tersebut menjadikanF-Secure memiliki kinerja yang bagus dalamhal pengenalan virus. Namun sebenarnya inibelum cukup. Pada versi mendatang pro-gram antivirus ini akan lebih melengkapidirinya dengan engine sendiri yang disebut'Orion'.

Hasil keseluruhan yang baik dari pengu-jian itu disebabkan oleh kombinasi keduaengine tersebut. Setidaknya 3.301 dari 3.351jenis virus berhasil dikenali dan di-sing-kirkan. Berbeda dengan program anti-viruslainnya, seperti AVP yang hanya mengenali3248 jenis virus dan F-Prot sebanyak 3062.

Tidak hanya itu saja kelebihan yangdimiliki F-Secure sebenarnya. Fungsi scan-ning dan pengelolaan jaringan lokal yangdimilikinya juga berfungsi secara maksimal.

Pengenalan virus terbaikPenyingkiran virus terbaikFungsi jaringan bagusTidak ada disket daruratFungsi update tidak memadai

Tak terkalahkan: Hampir tak ada virusyang bisa lolos dari F-Secure Antivirus.

Di tengah faktor kelebihan yangditawarkan, program ini pun sebenarnyamasih memiliki kekurangan. Hal tersebutdapat dibuktikan dengan belum tersedianyafasilitas untuk meng-update databasemelalui Internet secara otomatis. Selain itu,disket darurat (rescue disk) dan scannerDOS pun tidak tersedia. Fungsi untukInternet lainnya seperti pengawasanActiveX-Control, Java Applet dan pe-ngawasan e-mail, serta fungsi Firewallbelum dilengkapi pada program ini. Dalamhal ini MacAfee AntiVirus 5.1 dan NortonAnti-virus 2001 jelas lebih unggul.

Dengan berpijak pada kekurangan terse-but, maka sudah saatnya F-Secure menye-suaikan diri dengan kemajuan teknologidewasa ini. Meski demikian, dalam halmelacak dan menyingkirkan virus F-Securetetap merupakan pemenang tes dan belumada yang dapat menandinginya.

AntiVir 9x versi 6 Personal Edition dariH+BEDV merupakan salah satu programantivirus yang cukup banyak digunakanorang, karena untuk penggunaan pribadiprogram ini tersedia secara cuma-cuma diInternet.

Fungsi-fungsi yang dilengkapi pada pro-gram Personal Edition ini tidak banyakdibatasi. Antivirus ini pun dilengkapi de-ngan task schedulerdan update otomatismelalui Internet. Selain itu, program monitorANTIVIRUS-Guard yang selalu aktif padalatarbelakang akan selalu mengawasi ataumengontrol pengaksesan dan mencari virusyang belum dikenal.

Sama halnya pada antivirus lain, apabilaAnda menggunakan antivirus ini dan suatusaat mencurigai adanya serangan virus, sa-ngat disarankan untuk melakukan pemerik-saan seluruh hard disk. Prosedur pemerik-saan tersebut akan memakan banyak waktu,tergantung dari kapasitas hard disk.

Bagi yang sering menggunakan Internet,terutama e-mail, antivirus ini juga dileng-

kapi dengan fasilitas proteksi terhadap virusyang disebarkan melalui Internet. Sepertidiketahui, e-mail merupakan sarana empukbagi penyebaran suatu virus. Dengan terse-dianya fasilitas ini, maka dapat disimpulkanbahwa program antivirus Personal Editionini telah mengantisipasi sedemikian rupa ter-hadap berbagai serangan virus yang se-ringkali dihadapi para pengguna komputer didunia.

Namun perlu diingat bahwa program inipun masih memiliki kekurangan. AntivirusPersonal Edition tidak menyediakan fasilitasscan folder. Selain itu, peng-update-an punhanya dilakukan sebulan sekali. Namun,semua kelemahan yang ditampilkan tersebutdapat ditutupi dengan kelebihannya.

Program AntiVir 9x Personal Edition inisangat mudah dioperasikan. Dengan pandu-an manual Anda dapat dengan mudah meng-instal program ini.

Dengan demikian dapat dikatakanbahwa program ini pantas berada di urutankedua setelah F-Secure.

Cuma-cumaPengenalan virus baikUpdate otomatisScanner folder tidak tersediaUpdate hanya sebulan sekali

Hemat dan melindungi: AntiVir 9xPersonal Edition memburu virus secaracuma-cuma.

Harga: US$ 149Info: www.f-secure.com

Harga: GratisInfo: www.hbedv.com

F-Secure Antivirus 4.08

Terbaik dalam Mencari & MemusnahkanUnggul dalam pengujian: Dalam hal memburu virus F-Securemeninggalkan semua pesaingnya.

AntiVir 9x, Version 8, Personal Edition

Proteksi Ampuh yang Tersedia GratisPersonal Edition dari AntiVir 9x mempunyai kemampuan yang cukupbaik dan tidak menguras kantong.

Posisi 1

Posisi 6

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:41 AM Page 112

Page 70: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

111133Maret-April 2001

Tes Perbandingan 14 Antivirus

Pemenangkedua: Meskiberharga mahalAntiVir 9xProfessionalEdition inimemberikanhasil yangbagus dalamscanning.Pengguna jugadapat meng-aplikasikanprogram ini perdirektori.

Berikut di bawah ini terdapat per-bandingan kinerja dari belasanprogram antivirus yang diujiCHIP kali ini.

Singkat dan Kritis: Ringkasan Pengujian

AntiVir 9x Professional Edition: Anti-virus ini memiliki kecepatan yang tinggidalam hal pencarian virus. Hasilnya puncukup memuaskan dan meyakinkan. Namunyang masih menjadi keterbatasan adalahpencarian dalam file kompresi jauh lebihlambat. Setidaknya dalam memeriksa arsipyang memiliki 3.351 file antivirus ini meng-habiskan waktu selama 16 menit.

Salah satu kelemahan antivirus ini ter-letak pada faktor reparasi. Dalam hal iniantivirus lain lebih berhasil merekonstruksifile yang terinfeksi. Namun, dalam jumlahkeseluruhan file yang dibersihkan, antivirusini merupakan salah satu yang diunggulkan.

Antiviral Toolkit Pro: Saat men-start per-tama kali, program ini akan menyarankanupdate otomatis.

Antivirus ini pun mudah dikonfigurasidan memiliki option yang lengkap untukmen-scan setiap direktori, termasuk direktorijaringan. Pengguna dapat memilih file yangakan di-scan dengan beberapa option.Sebuah fungsi File mask memungkinkanuntuk tidak atau menyertakan tipe file ter-tentu.

Program antivirus ini juga menyertakanfungsi untuk melacak virus baru yang belumdiklasifikasi. Pada AVP Monitor tersediaoption untuk menghindari akses pada file

yang terinfeksi. Antivirus ini dapat dian-dalkan dalam menscan berbagai macamvirus. Namun, pada beberapa virus desinfek-si atau pembasmian masih belum berhasil.

File yang terinfeksi dapat disimpandalam sebuah folder karantina. Namun itupun tidak selalu berhasil. Yang masih menja-di kelemahan adalah antivirus ini tidakmengingat setting proses pemeriksaan ter-akhir. Pada saat Anda meng-uninstall-nya iaakan meninggalkan begitu saja folder karan-tina yang berisi virus. Hal semacam ituseharusnya tidak dimiliki oleh sebuah pro-gram antivirus.

Computer Associates Inoculate IT:Program ini terlihat cukup meyakinkan seba-gai sebuah program antivirus. Hal itu dikare-

nakan tersedianya banyak option konfi-gurasi. Sebagai contoh, Anda dapatmelakukan scan progresif (jumlah file ter-tentu) pada setiap start sistem, menga-mankan sektor boot dan membuat disketdarurat.

Dalam proses pendeteksian (scanning)Inoculate tidak berhasil mengenali sejumlahvirus. Sebaliknya file-file yang dirasakannyamencurigakan akan segera dilaporkan.Pendeteksian semacam ini seringkalimelahirkan keinginan pada diri penggunauntuk menghapus segera file-file tersebuttanpa mengetahui dengan pasti apakah file-file tersebut memang harus dihapus karenamengidap virus atau tidak. Di samping ituInoculate sangat lemah dalam mengenalivirus-virus lama. Program ini pun berulangkali mengalami crash ketika berpindah kedirektori yang berisi ribuan file.

Computer Associates Inoculate ITPersonal Edition: Produk cuma-cumauntuk pengguna pribadi ini secara optis danteknis mirip dengan Inoculate IT.Perbedaannya hanya terletak pada keber-adaan task scheduler. Antivirus ini tidakmenyediakan task scheduler. Secara keselu-ruhan hasil yang dicapai tak berbeda jauhdengan Inoculate IT.

Dr. Solomon's VirusScan: Dahulu pro-gram ini dikenal sebagai produk McAfee.Program ini membutuhkan banyak resourcedan dirasakan sangat menghambat prosesbooting. Di sisi lain ia merupakan salah satudari sedikit program yang mampu mendesin-feksi file kompresi dengan baik. Memang,untuk melakukan itu dibutuhkan waktu yang

Tuntutan padaantivirus:Sepertiditunjukkandalam statistikterbaru, banyakvirus denganberbagai jenismenyerang PC.

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:41 AM Page 113

Page 71: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

111144 Maret-April 2001

Tes Perbandingan 14 Antivirus

lebih lama daripada untuk file biasa. Meski program ini dirasakan memiliki

banyak kelemahan, namun sebenarnya de-ngan program ini pengguna akan menda-patkan jaminan keamanan lebih. Fasilitasyang tersedia pun cukup lengkap, mulai daridisket darurat hingga filter Internet untukApplet dan ActiveX-Control, serta IP-Blocker.

FP-Win: Program antivirus yang satu inimengandalkan engine F-Prot dari Frisk.Dalam pendeteksian dan pemusnahan virusprogram ini mencapai hasil yang baik.

FP-Win tampil sederhana dalam halstruktur dan perlengkapan. Namun, optionkonfigurasi untuk pemusnahan virus tersediacukup lengkap. Apabila desinfeksi tidakdapat dilakukan, program akan memilih aksiselanjutnya.

Dalam pengujian, kenyamanan sema-cam ini hanya ditawarkan oleh beberapa pro-gram saja. FP-Win tidak memiliki fasilitasupdatemelalui Internet.

McAfee VirusScan: Dibandingkan de-ngan versi terdahulunya McAfee versi 5.1ini jelas berbeda. Versi ini memiliki tamba-han fasilitas seperti Safe & Sound Backupyang berfungsi untuk pengamanan data.Seperti program antivirus lainnya, programini pun memiliki kelemahan, yaknikecepatan scanning-nya jauh lebih lambat.Semakin lambat proses scanning makasemakin lambat pula kinerja program. Efeklain yang ditimbulkan dengan penggunaanantivirus ini adalah proses bootingWindowsmenjadi agak lebih lama.

Seperti pendahulunya, dalam hal scan-ning McAfee versi ini dapat menyelesaikantugasnya dengan baik dengan tingkat penge-nalan virus yang tinggi. Antivirus ini jugamenyediakan fungsi pengaman Internet dane-mail, yang tentu akan sangat membantupara pengguna Internet. Pada waktu peng-install-an Anda dapat membuat disket daru-rat (rescue disk). Update otomatis pun dapatlangsung dilakukan setelah instalasi.Namun, terkadang dibutuhkan update keduasebagai pelengkap.

Norman Virus Control: Dalam antivirusini, peng-install-an dapat berjalan tanpamasalah. Hanya saja konfigurasi yang di-tampilkan masih sangat kurang, terutamadalam hal scanning pada direktori. Dalampengujian program antivirus ini melakukan

pendeteksian dan pengenalan virus denganbaik. Namun, tingkat keberhasilan perbaikanatau reparasi terhadap file-file yang terinfek-si virus terbatas. Tidak semua file yang ter-infeksi dapat direparasi. Inilah kelemahanyang terdapat pada Norman Virus Control.

Penyingkiran file yang terinfeksi ber-langsung beberapa menit, kemudian diakhiridengan laporan bahwa penghapusan tidakdapat dilakukan. Padahal file yang bersang-kutan tidak lagi tercantum dalam direktori.Antivirus ini tidak dapat memeriksa filekompresi.

Norton Antivirus 2001: Produk dariSymantec ini cukup meyakinkan dengantersedianya option konfigurasi lengkap,yang dipilih pada saat peng-install-an.Pembuatan disket darurat dan update dari

Filterisasi: Pada Dr. Solomon's VirusScan tersediafilter Java dan Active-X serta IP-Blocker.

FP-Win: Tampilan yang rapi dan enak dipandang mata sama sekali tidakmenutup kelemahan program ini, yakni tidak tersedianya update melalui Internet.

Kurangmemuaskan:McAfee hanyameraihperingkat ke-8dalampengujian.

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:40 AM Page 114

Page 72: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

111155Maret-April 2001

Tes Perbandingan 14 Antivirus

Nyaman :Tampilan Norton

AntiVirustersusun secara

rapi. Sayang-nya, fungsi

reparasi kurangberjalan dengan

baik.

Penicilin untukPC: Kelebihan

PC-Cilin tampakdalam peng-

awasan aksesInternet dan

e-mail.

situs web dilakukan pada start pertama kali.Dengan cara demikian, dapat dipastikanbahwa pengguna memiliki database terbaru.Fungsi scanning berjalan lancar dengantingkat pe-ngenalan yang relatif cukup baik.Sebaliknya, reparasi berlangsung lebih lamadibanding program antivirus lainnya yangturut serta dalam pengujian ini. Hasilreparasinya yang dilakukan program ini punterbatas. Namun, tuntutan pada resourcerelatif besar. Oleh karena itu, Norton dapatdikatakan kurang mencapai hasil yang ter-baik. Justru penilaian terbaik dari antivirusini terletak pada option konfigurasi danfungsi tambahan, seperti penyertaan kedalam program e-mail, setup rinci parameterkontrol dan reparasi, update otomatismelalui Internet dan antisipasi keadaan daru-rat yang tersedia secara lengkap. Berbedadengan versi terdahulu, program NortonAntivirus 2001 ini dapat diaplikasikan padasemua Windows.

Panda Antivirus: Pada saat instalasi toolini telah menunjukkan keampuhannya seba-gai salah satu program antivirus yangberkualitas dan patut diperhitungkan.

Program antivirus ini menyertakansebuah DOS scanner dan menyediakan pem-buatan disket darurat. Sayangnya, justrupenyediaan fasilitas DOS scan itulah yangmenyebabkan nilai kinerja dari program iniberkurang. Masalahnya, pengaktifan fasili-tas tersebut sangat menghambat start sistem.

Kelebihan yang ditawarkan antivirus iniadalah mampu men-scan virus pada tingkatTCP/IP, di samping menyediakan pula pro-teksi terhadap e-mail maupun Internet.

Proses scanning yang dilakukan anti-virus Panda ini dinilai cukup mengesankan.Hanya saja jumlah file yang dibersihkan ter-lihat kurang meyakinkan. Kele-mahan jugatampak pada scanning file kompresi.Antivirus Panda ini dapat dikatakan berhasildalam mendesinfeksi file yang terinfeksi.

Sophos Antivirus: Sophos Antivirusmerupakan salah satu program antivirusyang turut serta dalam pengujian kali ini.

Berdasarkan pengujian yang dilakukanCHIP, dapat disimpulkan bahwa program initernyata juga memiliki kemampuan yangcukup handal sebagai salah satu programantivirus. Penilaian tersebut didasarkan padakinerja program tersebut, seperti peng-install-an program yang berjalan cukup baik.

Fasilitas monitornya yang berkinerjatinggi akan segera memeriksa semua drivepada saat start, yang kemudian dilanjutkandengan pengidentifikasian virus. Perlu di-

ingat bahwa fungsi ini tidak dapat dihentikanatau dinon-aktifkan.

Fasilitas scanner dan reparasi yang terse-dia dapat mengenali berbagai macam virus.Hanya option konfigurasinya masih terlihatsangat kurang.

Salah satu kelemahan Sophos Antivirusterletak pada fungsi reparasi. Reparasi hanyadapat dilakukan pada virus jenis makro saja.

Sebagai salah satu program penting,secara keseluruhan Sophos Antivirus masihmemiliki banyak kekurangan yang harus di-perbaiki.

Trend Micros PC-Cilin: Tak berbedadengan program antivirus lainnya, programantivirus PC-Cilin ini menawarkan pembu-atan disket darurat (rescue disk).

Pada start pertama kali program ini akanmeng-update database melalui Internet.

Tingkat pengenalan virus pada programantivirus ini cukup dapat diandalkan. Hanyasaja kemampuannya dalam membersihkanfile-file yang terinfeksi virus tergolongsedang-sedang saja.

Tersedianya banyak option penangananfile yang terinfeksi menjadi salah satukelebihan dari antivirus PC-Cilin. Programini pun menyediakan fasilitas Backup Files.File yang tak dapat didesinfeksi dapat diha-pus atau dikarantina.

Antivirus ini pun dapat melakukan pela-cakan virus dalam file kompresi. Sayangnyapembersihan atau pun penghapusan viruspada file kompresi ini tidak dapat dilakukan.

Fasilitas penting lainnya yang juga terse-dia pada program ini adalah fungsi Internetuntuk pengawasan Java dan ActiveX sertapenyaringan atau filterisasi isi yang takdiinginkan.

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:40 AM Page 115

Page 73: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

111166 Maret-April 2001

Tes Perbandingan 14 Antivirus

Nilai TotalHarga (sekitar)

Produsen

Internet (www.)

Updates/frekuensi

Biaya update

PerlengkapanDisket darurat (rescue disk)

Scanner DOS

Task scheduler

Scanner pada file kompresi

Log

Karantina

Tingkat Pengenalan ( 3.351 virus)Infeksi yang dikenali

File yang dicurigai

Jumlah

Infeksi yang dikenali pada file Zip

Infeksi yang tidak dikenali pada file Zip

Jumlah

Tingkat PemusnahanFile yang didesinfeksi

File yang dihapus, diubah namanya

atau dipindahkan (setelah disinfeksi)

Jumlah

Desinfeksi gagal (menurut program)

Pembebanan ResourcePenghambatan start dalam detik

Penggunaan system resources dalam

persen (%)

PenilaianPengenalan

Penyingkiran

Pembebanan system resources

Update

Nilai Keseluruhan

Kesimpulan:

l = ya – = tidak

Produk F-Secure Antivirus

4.08

1,60

US$ 149

F-Secure Corp.

www.f-secure.com

Tiap minggu melalui

download, 4 CD/tahun.

US$ 147/Tahun

l

l

l

3.250

103

3.353

3.248

103

3.351

2.563

738

3.301

0

8

1

Pengenalan virus baik.

Sayang, tidak memiliki

fungsi yang mutakhir.

1

98

76

90

90

88

Poin 0 50 100

AntiVir 9x, Vers. 6,

Prof. Edition

1,80

US$ 256

H&B EDV

www.hbedv.com

Enam kali setahun dan

tiap minggu melalui

Internet.

US$ 237

l

l

l

l

3.297

0

3.297

3.297

0

3.297

1.803

1.494

3.297

0

2

1

Memiliki kinerja yang

baik. Hanya saja har-

ganya cukup mahal.

2

98

76

90

90

88

Poin 0 50 100

Hasil tes menunjukkan dengan jelas bahwatidak ada program yang berjalan denganbaik 100%. Semua antivirus yang ikutdalam pengujian kali ini memiliki beberapakelemahan terutama dalam hal reparasifile. Bila file yang terinfeksi sangat banyakmaka fungsi reparasi tidak berguna.

Beberapa kelemahan kinerja dariantivirus yang diuji kali ini (sebagai suatupenilaian yang diberikan CHIP) samasekali bukan berarti menghilangkankepercayaan terhadap antivirus. Programtersebut tetap menjadi program pentingyang sebaiknya dimiliki oleh setiappengguna komputer.

Munculnya berbagai macam virus barudewasa ini, yang tentunya lebih canggihdari virus-virus sebelumnya menimbulkanreaksi cepat dikalangan produsen antivirusuntuk mengupdate atau mengaktualisasi-kan produknya agar dapat menangkalserangan virus-virus baru.

Oleh karena umumnya antivirus masihmemiliki berbagai kelemahan, maka seba-gai antisipasi terhadap serangan berbagaimacam virus yang dapat merugikan dataatau program, sangat disarankan kepadasetiap pengguna untuk tetap melakukanbackup file. Langkah pengamanan ini dini-lai sangat efektif.

Pemenang Dalam PengujianF-Secure Antivirus 4.08 dan AntiVir 9x PE, Version 6Dengan tingkat pengenalan berbagaimacam virus dan fungsi reparasi yangcanggih F-Secure berada pada tempat ter-atas, mengungguli antivirus lainnya. Ke-mampuan yang dimiliki program ini dise-babkan adanya kombinasi dua engine, yakniAVP dan F-Prot.

Khusus untuk antivirus F-Secure, sangatdisarankan apabila developer programantivirus ini mulai menyesuaikan fungsi-fungsi tambahan F-Secure dengan teknologiterkini, terutama penyertaan fungsi updateotomatis melalui Internet.

Sedangkan penilaian kinerja yang baikdiberikan pula kepada Personal Edition dariAntiVir 9x. Program ini termasuk salah satupemenang. Hal itu dikarenakan kinerja yangcukup memuaskan dan penyediaan pro-gram secara cuma-cuma di Internet.

KESIMPULAN CHIP

Antivirus: MasihMemiliki Kekurangan

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:39 AM Page 116

Page 74: CHIP 03 2001.pdf

111177Maret-April 2001

FP-Win

1,93

US$ 33

Frisk Software Int.

www.complex.is/f-prot/

Melalui Internet tak

terbatas, sebuah

update.

US$ 33/Tahun

l

l

l

3.034

103

3.137

3.034

103

3.137

2.298

850

3.148

0

2

1

Hasil scanning bagus.

Tersedia option yang

lengkap untuk tindakan

lebih lanjut bagi file

yang terinfeksi.

3

92

81

90

80

86

Poin 0 50 100

4

Dr. Solomon’s

VirusScan 4.0.3

2,27

US$ 33

Network Associates

www.drsolomon.com

Setahun melalui

download.

l

l

l

l

l

l

3.224

0

3.224

3.223

0

3.223

2.373

811

3.184

0

23

1

Membebani system

resources. Hasil

scanning dan fasilitas

baik.

5

96

83

84

50

81

Poin 0 50 100

AntiVir 9x, Vers. 6,

Personal Edition

2,33

gratis

H&B EDV

www.hbedv.com

Tiap bulan melalui

Internet

l

l

l

l

3.300

0

3.300

3.300

0

3.300

1.412

1.888

3.300

0

3

1

Memiliki kinerja cukup

baik dan tersedia cuma-

cuma.

6

98

70

89

60

80

Poin 0 50 100

Panda

Antivirus

2,33

US$ 47

Panda Software

www.pandasoftware.com

Tak terbatas per

download.

l

l

l

l

l

l

3.257

0

3.257

3.257

0

3.257

1.365

1.883

3.248

0

35

1

Kurang baik dalam men-

scan file-file zip

(kompresi) dan dalam

membasmi file terinfeksi.

7

97

69

81

70

80

Poin 0 50 100

8

Sophos

Antivirus 3.36

2,47

US$ 28

Sophos

www.sophos.com

Tiga tahun, setiap bulan

pada CD, setiap hari

melalui Internet.

US$ 29

l

l

l

l

3.179

0

3.179

3.179

0

3.179

0

3.179

3.179

0

12

1

Akses pengguna ke

dalam program minim.

Reparasi hanya berlaku

pada virus makro.

95

47

87

90

78

Poin 0 50 100

McAfee AntiVirus

5.1

2,47

US$ 47

Network Associates

www.mcafee.com

Setahun melalui

download.

l

l

l

l

l

l

3.198

0

3.198

3.198

0

3.198

2.314

868

3.182

0

21

3

Instalasi mudah.

Menghambat proses

booting.

9683655077

Poin 0 50 100

SOFTWARE

Tes Perbandingan 14 Antivirus

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:40 AM Page 117

Page 75: CHIP 03 2001.pdf

111188 Maret-April 2001

Nilai TotalHarga (sekitar)

Produsen

Internet (www.)

Updates/frekuensi

Biaya update

PerlengkapanDisket darurat (rescue disk)

DOS Scanner

Task scheduler

Scanner pada file kompresi

Log

Karantina

Tingkat Pengenalan ( 3.351 virus)Infeksi yang dikenali

File yang dicurigai

Jumlah

Infeksi yang dikenali pada file Zip

Infeksi yang tidak dikenali pada file Zip

Jumlah

Tingkat PemusnahanFile yang didesinfeksi

File yang dihapus, diubah namanya

atau dipindahkan (setelah disinfeksi)

Jumlah

Desinfeksi gagal (menurut program)

Pembebanan ResourcePenghambatan start dalam detik

Penggunaan system resources dalam

persen (%)

PenilaianPengenalan

Penyingkiran

Pembebanan system resources

Update

Nilai Keseluruhan

Kesimpulan:

l = ya – = tidak

Produk

9 10

PC-Cillin 7

2,73

US$ 28

Trend Micro

www.antivirus.com

Setahun melalui

Internet.

l

l

l

l

l

3.290

0

3.290

3.290

0

3.290

1.652

1.593

3.245

43

27

3

Fungsi pembersihan

berjalan baik. Program

ini termasuk program

yang cukup bagus.

11

9873635074

Poin 0 50 100

Norton Antivirus

2001

2,90

US$ 33

Symantec

www.symantec.com

Setahun melalui

download.

US$ 4/Tahun untuk

Update via Internet

l

l

l

l

l

3.214

0

3.214

3.214

0

3.214

1.013

2.188

3.201

0

12

3

Menyediakan panduan

untuk pengguna.

Fungsi reparasinya

kurang baik.

96

63

67

50

71

Poin 0 50 100

Antiviral Toolkit Pro

Gold 3.0 (AVP)

2,73

US$ 47

Kaspersky Labs

www.avp2000.com

Setahun melalui

download.

l

l

l

l

l

3.246

0

3.246

3.246

0

3.246

2.457

814

3.271

31

12

5

Mengenali virus dengan

baik, tapi lemah dalam

desinfeksi.

12

97

85

47

50

74

Poin 0 50 100

Norman Virus

Control

3,73

US$ 33

Norman Data Defense

www.norman.com

Tiga bulan melalui

Internet.

US$ 29/Tahun untuk

Update via Internet

l

l

l

l

l

l

3.151

0

3.151

0

0

0

264

2.887

3.151

0

2

5

Tidak dapat memeriksa

file zip (kompresi).

94

51

50

30

59

Poin 0 50 100

SOFTWARE

Tes Perbandingan 14 Antivirus

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:38 AM Page 118

Page 76: CHIP 03 2001.pdf

111199Maret-April 2001

13 14

Inoculate IT

4,06

US$ 52

Computer Associates

www.cai.com

Tak terbatas melalui

download.

l

l

l

l

804

2.309

3.113

804

2.309

3.113

497

203

700

104

12

1

Tidak dapat mengenali

virus lama dan sering

mengalami crash

dalam pengujian.

58

18

87

70

54

50 100Poin 0

BEGINILAH CHIP MENGUJI

Antivirus

Bobot Penilaian CHIP

Pengenalan Virus Penyingkiran Virus

Pembebanan ResourcesUpdate

30%

30%

20%

20%

Inoculate IT

Personal Edition

4,27

gratis

Computer Associates

www.cai.com

Tak terbatas melalui

download.

l

l

l

804

2.312

3.116

804

2.313

3.117

497

203

700

109

4

3

Tidak memiliki task

scheduler.

58

18

69

70

51

Poin 0 50 100

Untuk menguji kehandalan antivirus-antivirus di atas maka pengenalan ter-hadap 3351 virus menjadi syaratutama dalam pengujian yang dila-kukan CHIP kali ini. Berbagai jenisvirus disertakan dalam pengujian ini.Oleh karena semua program men-capai tingkat pengenalan hampir 100%pada virus-virus masa kini, makadalam pengujian ini disertakan pulabeberapa virus lama.

n Pengenalan VirusPengenalan virus memberi kontribusi30% pada penilaian, karena haltersebut merupakan fungsi dasarsebuah antivirus. Kecepatan dan pen-capaian hasil merupakan bagian yangdiuji.

n Penyingkiran dan ReparasiKemampuan program dalam menying-kirkan virus atau mereparasi file yangterinfeksi juga memberi kontribusi

penilaian sebesar 30%. Terutama yangdiperhatikan dalam pengujian adalahtersedianya fungsi untuk menindak-lanjuti file yang tak dapat direparasi,apakah antivirus akan mengkaran-tinanya atau justru menghapusnya.

n Pembebanan ResourcePembebanan system resources men-dapat bobot 20%. Tak jarang monitoryang aktif di latar belakang membe-bani resource sedemikian rupa, se-hingga menghambat kinerja komputer.Sedangkan lama loading tidak masukdalam penilaian.

n UpdatesUpdate program dari produsen mem-berikan kontribusi pada penilaian se-besar 20%. Agar kinerja programdapat berjalan dengan baik, makasebaiknya pengguna meng-updateprogram antivirusnya minimal seming-gu sekali.

Deteksi : Pendeteksianatau pengenalan virusmerupakan salah satubagian penting daripenilaian.

SOFTWARE

Tes Perbandingan 14 Antivirus

Tes Antivirus.qxd 3/14/01 12:39 AM Page 119

Page 77: CHIP 03 2001.pdf

112200 Maret-April 2001

Musik dari Internet.qxd 3/14/01 1:03 AM Page 120

Page 78: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

Maret-April 2001

Musik dari Internet

Sumber terbaik untuk musik dalam format MP3, seperti sebelumnya, adalahInternet. Keluh-kesah industri musik dan keributan seputar Napster & Co. tidakdapat membatasi pertukaran lagu-lagu MP3 melalui Internet.

Musik dari Web:Cari, copy, dan bakar

Tip-Tip Terbaik untuk MP3

n Musik gratis saat ini menjadi salah satutema paling panas dalam industri komputer.Sebelumnya jarang sebuah gagasan seder-hana seperti konsep Napster menyebabkanguncangan dalam bisnis semacam itu.Industri musik takut kehilangan keuntungan-nya, grup band terkemuka seperti Metallicamengutuk sekian ribu pengguna, dan sebuahformat file tetap menjadi berita utama dimedia. Selain itu, beberapa bulan lalu adatema lainnya yang menimbulkan diskusipanas: Akuisisi Napster oleh 'raksasa media'Bertelsmann. Tak lama lagi musik gratis bisaberakhir.

Napster sangat ramah terhadap penggu-nanya. Fungsi dasarnya dapat mudahdimengerti serta instalasi programnya cepatdan mudah. Selain itu ada beberapa trikuntuk memanfaatkan fasilitas bursa musik diInternet dengan lebih baik, seperti yang

ditunjukkan dalam artikel ini. Prospek musikgratis selanjutnya juga dapat Anda ikuti disini.

Mengolah musik MP3 danmembakarnya pada CD audioDengan adanya Napster, minat pada MP3meningkat drastis. Player 'walkman' meng-alami boom, bahkan handphone denganfungsi MP3 juga telah beredar. CHIP jugamenangkap minat yang besar pada MP3 darilusinan pertanyaan mengenai format MP3yang didapat setiap bulannya. PembacaCHIP terutama ingin mengetahui cara men-golah musik MP3 dan membakar lagu-lagunya pada CD audio.

Di sisi lain, file MP3 dapat dimainkandengan player portabel, stereo-set, atau radiomobil. Tema ini juga akan dibahas secararinci pada halaman-halaman berikutnya. Di

samping itu, akan ditunjukkan trik-trik prak-tis bagaimana mengelola koleksi MP3 Anda.Lebih banyak info dan banyak tool MP3dapat Anda temukan dalam CHIP-CD.

[email protected]

INDEKS122 Menemukan MP3 dengan Cepat:

Napster dan tawaran dari web

124 MP3 Buatan sendiri:

Konversi musik sendiri

125 Mengolah MP3:

Melenyapkan bunyi pengganggu

128 Membakar MP3 ke dalam CD:

Tip untuk CD Audio

Musik dari Internet.qxd 3/14/01 1:04 AM Page 121

Page 79: CHIP 03 2001.pdf

mengkhususkan diri pada MP3 bebas dantidak dilindungi lisensi, seperti www.audiofind.com, www.mp3bot.com, atau www.encored.com.

Mesin pencari menarik lainnya disedi-akan oleh www.weirdo.com—ia mencari diNapster dan Gnutella. Namun perlu waktulama hingga Anda berhasil men-downloadsesuatu.

2 I Napster: Sah atau tidak?

TANYA: Lagi-lagi saya membaca kontradik-si mengenai sah tidaknya download MP3dari Napster. Bagaimana sebenarnya?

JAWAB : Sayang CHIP tidak dapat mem-berikan sebuah jawaban yang pasti secarahukum, soalnya proses pengadilan melawanNapster di AS belum berakhir. Mereka yangpro Napster mengemukakan alasan bahwaorang juga boleh merekam siaran radiountuk kegunaan pribadi tanpa harus memba-yar biaya lisensi. Pihak lawan berdalihbahwa memanfaatkan sebuah layanan yangjelas-jelas tidak sah tentunya juga tidak sah.Perlu dicatat, ini hanya berlaku bagi down-load file MP3 dari Napster.

Lain halnya dengan penyebaran materi-al yang dilindungi copy-right, misalnya menyedi-akan lagu-lagu melaluiNapster. Di banyak negara,penyedia file semacam itubisa dikenai hukuman.Napster sendiri cuci tangandan mengatakan bahwafungsinya hanya sebagaimedia pertukaran filemusik. Ia tidak dapat meng-ontrol material yang dise-barkan. Napster mengang-gap dirinya seperti pro-dusen dan penjual kasetvideo (kosong) yang tidakberpengaruh pada penggu-naan yang mungkin me-langgar hukum.

Seperti biasa Andadapat men-download lagudari Napster, tetapi jangan

SOFTWARE

112222 Maret-April 2001

Musik dari Internet

1 Baru dan legal: Tidak selalu harus musik yangdilindungi lisensi. Banyak halaman di web jugamenyediakan lagu-lagu yang legal.

1 I MP3: Mencari musik di Internet

TANYA: Bila orang bicara tentang MP3 danInternet, yang dimaksud selalu pertukaranlangsung melalui Napster & Co. Apakahtidak ada-kalau bisa yang sah-MP3 lain diWWW?

JAWAB : Memang sejak ada Napster, websiteMP3 menjadi agak sepi. Website yang tidaksah (ilegal) memiliki perubahan alamat yangterus-menerus dan banyak dead-link.

Bila Anda memasukkan istilah "MP3"pada sebuah search engine, seperti sebelum-nya Anda akan mendapatkan ratusan hit.Namun sangat jarang hit tersebut mengantarke daftar lagu MP3 yang siap download.Mencari satu lagu yang spesifik akan lebihcepat berhasil di Napster daripada mencaridi seluruh Internet.

Alamat yang tepat untuk men-downloadmusik secara legal antara lain www.mp3.com, www.mp3.de, atau http://dir.yahoo.com/Entertainment/Music/Downloads/.Pada halaman-halaman tersebut terutamatersedia lagu-lagu dan artis yang kurangterkenal. Tetapi belum tentu lebih burukdibandingkan karya-karya yang dilindungicopyright. Selanjutnya ada berbagai layananpencari dan Meta search engine yang

menyediakan sendiri file MP3 untuk di-download orang lain. Hanya dengandemikian setidaknya Anda yakin bergerakpada jalur yang sah.

3 I Napster: Mencari dengan tepat

TANYA: Mengapa database Napster jugamemberikan lagu yang dibawakan olehartis lain selain yang diminta?

JAWAB : Client Napster hanya menyediakanfungsi pencari terbatas. Input judul laguyang dibawakan artis tertentu hanya akanmemberi hasil yang benar, bila file MP3-nyamemiliki info tersebut dalam ID3-Tag. ID3-Tag adalah area yang khusus disediakanantara lain untuk menampung nama artis danjudul lagu. Selain itu Napster jugamelakukan pencarian dalam nama file.Untuk itu tidak ada cara penulisan standar.Mulai Beta 8 dari Napster 2.0, pencarianbisa lebih spesifik. Dengan tanda minus didepan, istilah tertentu bisa dieliminasi.Misalnya "Knockin' on heaven's door -Dylan" berarti semua lagu berjudul tersebutyang bukan dari Bob Dylan.

Mengenai jumlah hit, Anda dapat men-gurangi dari 100 yang telah ditetapkan,tetapi tidak dapat menambahnya. Bila jum-lah hit lebih dari 100, Anda dapat menggu-nakan kata kunci atau kondisi tambahanyang dapat dipilih di bawah 'Advanced,' ataumengurangi kecepatan hubungan untukmembatasinya.

4 I Napster: Timeouts saat download

TANYA: Pada kebanyakan lagu yang inginsaya download, bermenit-menit lamanyahanya tampak 'Getting info' di sampingjudul lagu dalam jendela transfer. Setelahitu transfer yang sama sekali belum dimu-lai terputus dengan pesan 'Timeout' atau'Transfer Error.' Apa yang terjadi?

JAWAB : Masalah ini bisa disebabkan olehberbagai hal. Penyebab yang paling seringadalah karena penyedia file berada dalamjaringan yang terhubung ke Internet melaluifirewall atau router. Ia tidak membuka portyang memungkinkan Anda mengakses PC-nya secara langsung. Banyak jaringan,terutama di perusahaan, yang melarang

Menemukan MP3 dengan CepatFile MP3 dari Internet saat ini terutama berasal dari Napster. Tetapi masih ada sumber lainnya.

Musik dari Internet.qxd 3/14/01 1:05 AM Page 122

Page 80: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

112244 Maret-April 2001

Musik dari Internet

3 Perlu diketahui: Kolom Artistdan Title dalam search masktidak terlalu akurat.

NAPSTER

Musik gratis -akan segeraberakhir?

akses PC secara langsung. Koleksi musiknyatetap dapat dilihat, karena klien Napstersecara otomatis mengirim data tersebut keserver ketika dihubungi. Solusi bagi masalahini tidak ada, selama penyedia tidak meng-atur konfigurasi jaringannya agar meng-ijinkan akses dari luar.

Coba saja mentransfer judul yang samadari berbagai tempat sekaligus. MungkinAnda mendapatkan laporan kesalahan kare-na nama filenya sudah ada. Pilih option'Rename' dan simpan sementara lagu terse-but dengan nama lain. Begitu ada transferdengan kecepatan yang memuaskan,putuskan download yang lain. Untuk itu klikkanan pada judul lagu dan pilih'Delete/Abort Transfer.'

5 I Napster: Dengarkan lagu dahulu

TANYA: Saya mencari suatu lagu tertentu,tetapi tidak mengetahui persis judul

maupun nama artisnya. Saya mengetikkanjudul yang saya kira tepat, mungkin laguyang dicari bisa ditemukan. Apakah sayaharus menunggu hingga download selesaiuntuk memastikannya?

JAWAB : Tidak. Anda dapat setiap saatmendengarkan potongan lagu yang telahditransfer, walaupun download belum sele-sai. Klik kanan pada judul lagu dan pilihPlay Song!. Tetapi Anda harus menunggusebentar hingga porsi tertentu telah ditrans-fer, atau Anda memiliki hubungan Internetyang cepat, sehingga download berlangsungdengan kecepatan tinggi. Bila kecepatantransfer mencapai 13 kb per detik, Andadapat mendengarkannya seperti Audio-Stream.

6 I Napster: Mempercepat transfer

TANYA: Mengapa banyak downloadberjalan sangat lambat sampai di bawah 1kB per detik, padahal saya menggunakanhubungan Internet cepat dan ISP katanyamemiliki saluran yang juga cepat?

JAWAB : Di satu sisi Anda tak boleh mengan-dalkan keterangan dari ISP seperti ISDN,modem kabel, atau leased line. Programtidak mengukur kecepatan hubunganInternet, melainkan tergantung pada apayang diketikkan pengguna. Jika Anda men-gaku memiliki sambungan T1, Napster men-ganggapnya benar dan tidak akan memerik-sanya.

Kemungkinan besar Anda bukan satu-satunya yang mendownload dari tempatyang sama saat itu. Jika ada beberapa down-

Bila proses melawan Napster berakhirdengan kekalahan layanan ini, tuntutanganti rugi akan mencapai ratusan jutadolar. Ini karena hampir seluruh industrimusik menggugat Napster. HanyaBertelsmann yang menarik gugatannyasetelah mengambil alih sebagian besarsaham Napster. Meskipun demikian, tam-paknya hari-hari Napster sebagai bursamusik gratis akan berakhir.Kepanikan dini para penggemar Napstersebenarnya tidak begitu beralasan.Penyebabnya:1. Sistemnya-legal atau tidak-ia sangatsukses, sehingga akan ada tiruannya.2. Open-NAP-server pertama sudahberoperasi. Mereka menyediakan fungsi-fungsi yang sama seperti Napster yang'asli,' tetapi tidak berada di bawahkekuasaan Napster/Bertelsmann.3. Ada alternatif semacam Gnutella, yangdapat beroperasi tanpa server databasesentral dan mengandalkan hubunganpeer-to-peer antara peserta mitra bursa.Jenis bursa tukar-menukar ini memanglambat dan lebih rumit dibandingkanNapster, tetapi tidak dapat dikontrol.4. Bertelsmann ingin mengoperasikanNapster sebagai layanan komersial. Saatini tengah dibicarakan mengenai iurananggota sebesar US$4,95 per bulan.

load sekaligus, bandwidth terbagi-bagisesuai jumlah download. Selain itu ISPmungkin juga sedang menggunakanInternet. Cara terbaik adalah mencobabeberapa sumber sekaligus, kemudianmemilih yang tercepat.

MP3 Buatan SendiriJika ingin mendengarkan lagu kesayangan melalui PC, Anda harusmengubahnya ke format MP3. Berikut adalah tip dan trik untuk kon-versi tanpa masalah.

7 I MP3: Memilih Bitrate yangtepat

TANYA: Dalam membuat file MP3, softwaresaya menawarkan berbagai bitrate dan jugapilihan antara CBR dan VBR. Mana yangharus saya pilih?

JAWAB : Bitrate menentukan kualitas bunyi

dan kebutuhan tempat bagi file MP3.Semakin tinggi bitrate, semakin bagus bu-nyinya, tetapi ukuran filenya juga semakinbesar. Kebanyakan file MP3 saat ini dibuatdengan bitrate 128 kilobit per detik. Tingkatkompresinya sekitar 1:11 dibandingkan fileWAV dalam kualitas CD atau audio-trackCD. Satu menit musik dengan bitrate 128kbps membutuhkan tempat sekitar 1 MB.

Lagu MP3 yang dibuat dengan cara

tersebut kualitas bunyinya hampir tak dapatdibedakan dari CD audio. Bitrate yang ren-dah terdengar lebih buruk, yang lebih tinggihanya sedikit lebih baik. Biasanya setiaplagu memiliki bitrate konstan sepanjang lagu(CBR=Constant Bit Rate). Tetapi juga terse-dia kemungkinan mengubah tingkat kom-presi pada saat encoding sesuai kerumitanbagian lagu tertentu-disebut Variable BitRate(VBR). Dengan VBR dapat saja bagian

Musik dari Internet.qxd 3/14/01 1:06 AM Page 124

Page 81: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

112255Maret-April 2001

Musik dari Internet

MP3-TOOLS

Software Terbaikuntuk MP3Tanpa perkakas yang benar, tukang ter-baik pun tak dapat bekerja: CHIP mem-perkenalkan perkakas (tool) terpentinguntuk memainkan dan mengkonversi fileMP3. Tool berikut dan yang lainnya dapatAnda temukan dalam CHIP-CD.

l WinAmp 2.72: Player ini telahmemantapkan diri sebagai standar MP3player. Kelebihannya: Banyak skin, plug-in, dan add-on.www.winamp.com

l MusicMatch Jukebox 6.0:MusicMatch Jukebox menempel ketat dibelakang WinAmp. Sebenarnya iabahkan lebih baik dalam hal mengelolafile MP3. Selain itu ia dapat mengkon-versi, bahkan membakar CD audio.www.musicmatch.com

l WinDac 1.53: Tool ini mengkonversiCD atau tracknya ke format MP3.www.windac.de

yang satu atau lainnya terdengar kurangbersih. Karena itu VBR terutama digunakanpada audio-streaming, transfer live musikMP3 melalui Internet. Di sini yang pentingbukan kualitas bunyi yang sempurna, tetapikecepatan transfer.

8 I MP3: Menyingkirkan bunyi ketukan

TANYA: Saya telah membuat file MP3 dariCD audio dengan sebuah grabber danMP3-encoder. Namun pada beberapabagian ada bunyi mengganggu yang keras.Dari mana datangnya dan bagaimanamenyingkirkannya?

JAWAB : Pertama Anda harus memeriksaapakah bunyi yang mengganggu itu adadalam file MP3 atau bukan. Bila dimainkanberkali-kali selalu muncul pada bagian yangsama, berarti ya. Bila tidak, bunyi tersebutdihasilkan saat decoding dan playback.Penyebabnya bisa program playback yangrusak atau PC yang terlalu lamban.

Bila bunyi tersebut ada dalam file MP3,juga ada 2 kemungkinan. Bisa encoder MP3yang membuatnya, tapi jarang terjadi. Untukmemastikan, coba software lain. Mungkinjuga ketukan tersebut timbul saat grabbing.Anda dapat memeriksanya dengan membuatfile WAV dan mendengarkan hasilnya.

Jika kesalahan juga terjadi pada fileWAV, Anda harus sedikit bereksperimen

dengan setting untuk grabbing. Pada bebera-pa CD-ROM drive fungsi grabbing tidakoptimal. Umumnya menurunkan kecepatanbaca dapat menolong. Dalam programMusic Match Jukebox setting tersebut bera-da di bawah "Options | Settings | Recorder |Extended | Digital Audio Extraction (DAE) |DAE-Speed. Pilih 4X atau bahkan 2X seba-gai kecepatan grabbing maksimum. JikaAnda memiliki CD-ROM drive lainnya, CDwriter atau DVD drive, coba gunakan untukgrabbing.

Ulangi proses encoding jika Andamemiliki lagu MP3 dengan bunyi ketukan.Jika perlu, Anda dapat menyaring ketukantersebut dari file WAV aslinya. Pada fileMP3 hal semacam ini hampir tidak bisadilakukan, walaupun Anda mengkonversibalik ke format WAV terlebih dulu.

9 I MP3: Memanfaatkan sumber bunyi lainnya

TANYA: Dapatkah saya merekam MP3 darisumber lain seperti mikrofon yangdihubungkan dengan sound card atau dariMD-Recorder?

JAWAB : Bisa, jika software recorder Andamampu menyimpannya dalam format WAV,lalu mengkonversinya ke format MP3melalui MP3-encoder. Untuk itu MusicMatch Jukebox memberikan layanan yangsangat baik; ia bahkan dapat langsung

merekam dalam MP3. Sebelum merekam,ubah sumber suara dari CD-ROM drive keLine-In, Mic-In, atau System Mixer. Dalamhal ini Anda dapat mengatur level rekammelalui Windows-Mixer.

Mengolah MP3Secara teoritis menyunting file MP3 hampir tidak mungkin dilakukan, tetapi dengan beberapa 'jalanmemutar' ternyata dapat pula.

10I MP3: Menyunting dan mengolah

TANYA: Saya memiliki sebuah lagu MP3yang tidak utuh, sebelum berakhir sudahterhenti. Apakah ada suatu cara untukmengakhiri lagu secara perlahan (softfade-out) atau proses lainnya pada filetersebut?

JAWAB : Sebenarnya tidak ada. Proses encod-ing file MP3 yang rumit membuat pengola-han secara langsung hampir tidak mungkindilakukan. Namun Anda dapat mengubah

file tersebut ke dalam format WAV, mengo-lahnya melalui editor WAV dan selanjutnyadikompresi kembali ke format MP3.

Beberapa program dapat menjalankanproses decoding dan kompresi secara otoma-tis, sehingga tampak seakan memungkinkanpengolahan MP3 secara langsung. Programseperti itu yang bagus di antaranya adalahCool Edit 2000 dari Syntrilium (www.cooledit.com), yang dapat membaca danmenghasilkan file MP3. Sayangnya, versidemo yang tersedia gratis membatasi outputMP3 maksimal 1 menit.

Jika Anda mencari filter dan fungsipengolahan yang lebih sederhana, hanya

ingin memotong atau membuat fade-in/outawal dan akhir lagu, barangkali akan cukuppuas dengan shareware MP3-Cutter (www.mp3-cutter.de). Program ini langsung me-lakukannya pada file MP3.

Bila Anda lebih suka membakar CDaudio sendiri dari file MP3 yang dimodi-fikasi (misalnya party-mix, lagu yang sam-bung menyambung), fungsi untuk itu jugatersedia pada program pembakar yang bagusseperti WinOnCD 3.8 atau Feurio.Memindahkan file MP3 ke track audio mem-butuhkan konversi ke file PCM (WAV),yang kemudian dapat Anda proses denganfungsi filter.

Musik dari Internet.qxd 3/14/01 1:06 AM Page 125

Page 82: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

112266 Maret-April 2001

Musik dari Internet

11I MP3: Konversi ke WAV

TANYA: Saya ingin mengubah file MP3 keWAV, karena program pengolah eksternalsaya tidak mendukung format MP3. Apayang sebaiknya saya lakukan?

JAWAB : Untuk pekerjaan ini Anda tidakmembutuhkan sound card. Bila Andamemainkan lagu dengan MP3 player sepertiWinAmp, program tersebut otomatis men-gubah file ke format PCM sebelummenyalurkannya ke sound card-ini kuranglebih sama dengan konversi ke WAV. Andahanya memerlukan player yang dapatmenulis data lagu tersebut ke file WAV. Pada

WinAmp, tekan CTRL+Puntuk masuk ke dialogWinAmp Preferences.Pilih entri Output dalambagian Plug-ins. Dalamjendela kanan pilih'Nullsoft Disk writer plug-in v1.0' dan tentukan fold-er tujuan untuk file WAVdengan menekan tombolConfigure.

Dengan setting terse-but mainkan lagu MP3satu per satu atau menggu-nakan playlist. Anda akanmelihat bahwa playback

jauh lebih cepat dibandingkan dengan set-ting yang biasanya. Untuk kembali ke mode'normal,' pilih 'Nullsoft WaveOut plug-in'dalam dialog WinAmp Preferences.

Untuk pekerjaan di atas, Anda dapatpula menggunakan Music Match Jukebox.Konversinya berjalan sama dengan konversibitrate dalam tip sebelumnya. Di sini, seba-gai tipe file target pilih WAV.

12I MP3: Memperbaiki file yang terdistorsi

TANYA: Saya memiliki sebuah file MP3yang suaranya sangat nyaring dan seba-gian terdistorsi. Dengan fungsi normaliz-ing pada sebuah editor saya dapat menu-runkan level secara keseluruhan, tetapi

distorsinya tetap ada. Bagaimana men-gatasinya?

JAWAB : Sayang tidak bisa. Bila sebuah fileMP3 sudah cacat akibat over-level, dis-torsinya tidak bisa hilang. Pada prinsipnyasama dengan rekaman analog. Bila levelinput terlalu tinggi atau bila nilai yang di-simpan secara digital melebihi misalnya65.535 pada 16 bit, semua yang di atas batastersebut dipangkas oleh recorder-disebutclipping. Informasi yang hilang tak dapatdirekonstruksi. Anda hanya dapat mencariversi yang lebih baik di Internet ataumelakukan encoding ulang.

MP3 yang cacat seperti itu biasanya ter-jadi akibat pengaturan level input yang salahsaat proses digitalisasi dengan sound card,atau pengunaan fungsi normalizing yangsalah. Bagaimana sebaiknya menggunakanfungsi tersebut dapat Anda baca dalam tipnomor 16.

13I MP3: Mengubah tingkat kompresi

TANYA: Agar MP3 player portabel dapatmemuat lebih banyak lagu, saya bermak-sud untuk menurunkan bitrate file MP3.Bagaimana caranya?

JAWAB : Dalam MusicMatch Jukebox, bukamenu Options | File | Convert. TentukanMP3 sebagai Source Data Type, pilih fileMP3 di jendela kiri, lalu tentukan foldertujuan. Sebagai tipe file tujuan pilih MP3CBR dan tentukan bitrate-nya.Tetapi ingat,penurunan bitrate juga mengorbankan kuali-tas bunyi yang cukup jelas.

Sebaliknya, suara yang dihasilkan tidakakan menjadi lebih baik dengan mening-katkan bitrate. Bahkan, akibat proses kom-presi berulang kali, bunyi hanya tinggal sisa-sisanya. Jadi, dalam banyak kasus, kualitassangat menderita akibat penanganansemacam itu.

MP3 UNTUK RADIO MOBIL

Mendengarkan MP3 dari Dalam MobilTANYA: Apakah saya dapat menghubung-kan MP3 player ke radio mobil?JAWAB : Ya. Pada prinsipnya sama sajaseperti menghubungkan walkman atau CDplayer portabel dengan stereo-set di mobil.Untuk itu ada 3 kemungkinan:l Radio mobil memiliki konektor Line-In.Hubungkan keluaran dari Line-Out (bilaada) atau headphone pada MP3 player de-ngan Line-In radio mobil. Jika Anda menggu-nakan ouput headphone, atur volume padaMP3 player jangan terlalu tinggi agar inputradio mobil tidak mendapat sinyal berlebih.l Radio mobil tidak memiliki Line-In, tetapidilengkapi dengan amplifier eksternal. Andadapat menghubungkan ouput MP3 playerdengan input amplifier melalui adaptor Y.Awas: Jangan sekali-sekali menggunakanLine-Out MP3 player untuk itu, karena pada

amplifier tidak tersedia pengatur volume.Atur volume pada MP3 player.l Jika radio mobil dilengkapi dengan pemu-tar kaset audio, Anda juga dapat menggu-nakan adaptor compact-cassette. Adaptorsemacam itu biasanya dapat Anda temukandi toko komponen elektronik bukan di tokoperalatan elektronik. Bentuk fisiknya persisseperti kaset audio; masukkan saja kedalam pemutar kaset. Setelah ituhubungkan Line-Out atau output Head-phone MP3 player dengan adaptor melaluikabel. Dalam casing tersebut adakumparan magnet yang akan menginduksihead pemutar kaset; ditipu, seakan-akansedang memainkan sebuah kaset. Kualitasbunyi yang dihasilkan memang agak lebihburuk dibandingkan hubungan kabel lang-sung, tetapi masih memadai.

13 Semakin padat: MusicMatchJukebox mengubah tingkatkompresi file MP3.

10Gunting panas: Pemotongan dan fadingsederhana diselesaikan program shareware MP3-Cutter tanpa ada perubahan yang tampak padafile MP3.

Musik dari Internet.qxd 3/14/01 1:06 AM Page 126

Page 83: CHIP 03 2001.pdf

SOFTWARE

112288 Maret-April 2001

Musik dari Internet

lagu. Sebuah CD data dengan file MP3menawarkan 10 sampai 11 kali lebih lama.

15I CD Audio: Memasukkan info judul lagu dan artis

TANYA: Dalam menyusun CD audio berba-sis file MP3, Feurio (www.feurio.de) tidakmenampilkan semua judul lagu denganbenar dalam jendela proyek. Beberapahanya disebut 'Track 5' atau 'Untitled'.Bagaimana mengubahnya?

JAWAB : Beberapa program pembakar tidakmenggunakan nama file MP3, melainkaninput mengenai judul dan artis pembawa dari

ID3-tag. Itu sebabnyamuncul sebutan seperti diatas. Pada prinsipnya halini tidak penting, karenatrack audio pada CD audiobakaran juga tidak memuatjudul. Lain halnya jikaAnda membakar CD den-gan CD-Text-Information.Beberapa player barudapat menampilkan infor-masi ini.

Banyak program pem-bakar juga menyediakanfungsi untuk mengolahCD-Text. Informasi initidak disimpan dalam fileMP3, tetapi pada CD-nya.Jika ingin membakar CDdengan file MP3, Anda

Membakar MP3 pada CDAnda ingin mendengarkan MP3 dari Internet pada stereo-set di rumah atau di mobil? Tak masalah, jikaAnda memiliki sebuah pembakar CD.

16 Balance: Feurio menyediakan fungsi normalizingyang bagus dan transparan untuk menyesuaikanlevel semua lagu pada sebuah CD.

15Apa artinya sebuah nama: Saatmembakar file MP3 pada CDkadang-kadang nama bisahilang.

14I CD Audio: CD MP3 tidak jalan pada CD-Player

TANYA: Dengan sebuah program pembakarsaya telah menyalin beberapa file MP3 kedalam CD. Saya tidak dapat memainkan-nya pada CD player hifi-set. Apakah adayang salah?

JAWAB : Ada 2 cara membakar file MP3pada CD. Tampaknya Anda hanya me-nyusun CD data biasa. CD semacam ituhanya dapat dibaca oleh perangkat pembacasistem file ISO, misalnya PC. Saat ini sudahada beberapa DVD dan CD/VCD playeryang dapat pula memainkan MP3.

CD player audio biasa, seperti yang adapada stereo-set atau di mobil, hanya dapatmembaca CD audio yang dibakar menurutstandar Red-Book. Format ini juga dikuasaioleh hampir semua program pembakar.Hanya file WAV yang tidak terkompresiyang dapat dibakar pada CD audio. KonversiMP3 ke WAV dilakukan oleh Nero,WinOnCD, Feurio, dan yang lainnya secaraotomatis selama proses pembakaran.

Hal terpenting, saat membuat CD-pro-ject baru, tentukan bahwa Anda ingin mem-bakar CD audio bukan CD data. Kelemahankonversi adalah hilangnya keuntungantingkat kompresi dan penghematan tempatyang dimiliki file MP3. Pada sebuah CDaudio hanya tersedia tempat untuk 74 menit

menghadapi masalah yang sama. Sebaiknyamasukkan informasi mengenai judul danartis dengan tepat dalam ke ID3-tag. Hampirsemua program MP3 player yang bagus,misalnya WinAmp, sudah mendukungpenyuntingan ID3-tag.

16I CD Audio: Menyesuaikan volume lagu MP3

TANYA: Volume suara file MP3 saya naikturun. Apakah ada cara untuk mengolah-nya agar saya tak perlu terus menerusmengatur volumenya?

JAWAB : Untuk keperluan itu tersedia fungsinormalizing yang dimiliki beberapa editoraudio dan program pembakar, misalnyaFeurio. Dalam setiap lagu ia mencari bagiandengan volume tertinggi dan mengambilnyasebagai level 100% atau sedikit di bawah100%. Berdasarkan itu ia menaikkan bagian-bagian lainnya agar sama tinggi. Hasilnya,semua lagu pada CD memiliki volume yangsama sehingga Anda tak perlu mengaturnyalagi. Fungsi normalizing tepat untuk CDberisi lagu-lagu dengan aliran musik yangsama.

17I CD Audio: CD-Text tidak dapat berfungsi

TANYA: Program pembakar dan CD playersaya mendukung pembuatan format CD-text. Tetapi, meskipun option untuk itutelah saya aktifkan dalam program pem-bakar, tampilan pada MP3 player sayatidak mau menampilkan judul lagumaupun artisnya. Apa yang salah?

JAWAB : Tidak semua pembakar CD mampumenulis dalam format CD-text, meskipunprogram pembakar yang digunakan memili-ki fasilitas untuk itu. Informasi tentang judullagu dan artis pembawa ini disimpan dalamarea khusus pada CD, yaitu R-W subchannelpada Lead-In. Banyak pembakar hanyamenuliskan angka nol pada channel tersebut.Kesalahan terletak pada hardware pembakaratau firmware-nya. Kunjungi halaman webprodusen, apakah tersedia firmware baru.

Musik dari Internet.qxd 3/14/01 1:07 AM Page 128

Page 84: CHIP 03 2001.pdf

TIP & TRIK

114455Maret-April 2001

Bug Bulan Ini

Menyimpang:PCI/VGAPalette Snoopharus selaludimatikan, jikaAnda meng-instal Windows.

Kerikil KecilMenghadang Jalan

Setting BIOS yang di luar kebiasaan

MASALAH“Secara berkala, sistemoperasi Windows sayaselalu hang.”

Keinginan untuk menambahkapasitas memori sudah terlak-sana dengan dibelinya satukeping RAM 64 MB. Ini mem-buat memori keseluruhan men-jadi 128 MB: Lebih dari cukupuntuk pekerjaan sehari-hariyang biasa dilakukan. Namun,dengan tercapainya keinginanini, tidak berarti kebahagiaanikut menyertai. Sejak dibelinyaRAM baru, komputernya takpernah bertahan lama: Selaluhang, minimal sekali dalam satujam.

Semula, pembaca yangmasih setia pada Windows 95ini menganggap bahwa sistemoperasinya tidak dapat menan-gani kapasitas memori yangbesar. Ia mengganti sistemoperasi dengan Windows 98 SE,lalu Windows 98 ME. Namunkeduanya tidak memberikanhasil yang memuaskan.Rutinitas hang masih selaludijalani satu jam sekali.

DIAGNOSA“Kesalahan pengelolaanmemori membuatWindows kebingungan. ”

Setelah berulangkali meng-instal ulang Windows tanpamemberikan hasil yang diingin-kan, pembaca ini menghubungiCHIP via telepon. CHIP me-nyarankan untuk memeriksamemori dan hard disk dari

SOLUSI“Satu pembenahan dalamBIOS berhasil mengatasimasalah.”

Setelah diperoleh kepastian,pemeriksaan dialihkan ke mo-therboard. Sebelumnya, CHIPkembali mengajukan pertanyaankepada pemiliknya. Kapanmasalah muncul. Setelahmemasang RAM, apa yangdilakukannya.

Dari tanya jawab lanjutan ini,hanya terungkap satu fakta yangsepertinya tidak berguna:Setelah RAM dipasang, BIOSdi-reset ke Fail-Safe Confi-guration. Ini merupakan settingpaling aman yang menjaminmotherboard dapat bekerja.

Karena hanya itu yangterungkap, CHIP pun mulaimenelusuri settingdalam BIOS.Semua tampak beres, semua adapada nilai yang seharusnya.Tapi, tunggu!

Option PCI/VGA PaletteSnoop, di halaman AdvancedBIOS Setting, yang seharusnyaselalu dimatikan (disable) di sinimalah aktif (enable). Aktifnyasetting ini membuat Windowskebingungan dalam mengelolamemori layar dan membuatnyahang.

CHIP menekan F7 untukmengembalikan ke nilai default,tetapi enable memang nilaidefault-nya! Ini memang aneh,karena semua versi BIOS SY-7VCA yang ada di website Soyomemiliki nilai disable sebagaidefault. Setelah diubah ke nilaiyang seharusnya, sampai artikelini turun cetak, PC pembacatersebut masih berjalan normal.

[email protected]

kemungkinan adanya bad-sec-tor: Gejala yang dialaminya per-sis sama jika memori yangdipakai mengalami kerusakan,atau hard disk memiliki bad sec-tor di tempat-tempat vital.

Pembaca ini mengikuti saranCHIP dan tidak ada kabar apa-apa lagi selama tiga hari. Initidak berarti bahwa masalahnyatelah teratasi; rupanya ia men-jalankan Scandisk dalam modethorough pada hard disknyayang berkapasitas 12 GB!Setelah itu, ia kembali meng-instal ulang Windows dan tidakmemperoleh hasil yang diharap-kan.

Pemeriksaan memori jugasudah dilakukan. Memori yangbaru dibelinya dipasang padakomputer di kantornya: Selama24 jam tidak ada masalah apapun. Jelas sudah bahwa keduakomponen utama yang dicuri-gai, memori dan hard disk, lepasdari tuduhan dengan meyakin-kan. Lalu, apa lagi?

Mungkin karena sudah putusasa, ia melepaskan semua cardyang terpasang pada mother-board Soyo SY-7VCA danmemulai kembali pekerjaanyang memuakkan: Menginstalulang Windows beserta aplikasi-

aplikasinya. Jam pertama iamerasa senang, karena kompu-ternya masih mampu bertahan.Ia menganggap masalahnyatelah teratasi. Namun, limabelas menit kemudian, kompu-ternya kembali membandel.Akhirnya, atas undangan CHIP,komputer yang menjengkelkanini dibawa oleh pemiliknya keredaksi CHIP.

Kemudian langkah pemerik-saan dimulai kembali dari awal:Memeriksa kontak-kontak dankabel penghubung, member-sihkan soket dan kipas, sertaprosedur-prosedur standar lain-nya. Semua beres, tetapiWindows tetap hanya bertahanselama belasan menit untuk ke-mudian hang. Meskipun sudahpernah dicoba oleh pemiliknya,CHIP juga mencoba menggantiRAM dengan milik redaksiyang diketahui bekerja normal:Hasilnya, nihil.

Semua periferal dilepaskandari motherboard dan dipasangke motherboard lainnya.Windows diinstal ulang: Satujam, dua jam, semua normal.Jadi, masalahnya ada padamotherboard? Mungkin Andaberkesimpulan seperti itu. Samaseperti CHIP. Benarkah?

TIP&TRIK_Bug_03_2001.qxd 3/19/01 9:39 PM Page 145

Page 85: CHIP 03 2001.pdf

Maret-April 2001146

Apakah Anda mempunyai pertanyaan mengenai beberapa tulisanatau artikel di CHIP edisi ini? Gunakanlah service dari CHIP yangakan membantu Anda. Di halaman ini Anda bisa melihat apa sajajenis service tersebut dan kapan Anda bisa menggunakannya.

Penting: Hubungilah nomor telepon service hanyapada waktu dan extension yang tertulis! Denganbegitu kami dapat melayani dan menjawabpertanyaan Anda dengan cepat dan optimal.

Mailbox

Untuk memudahkan kami, kirimkanlah e-mail/surat Anda ke alamat mailbox yang sesuai.Terima kasih.

PosJika Anda mempunyai saran, usul, komentar, serta kritikanmengenai CHIP, kami akan sangat senang jika Andamengirimkan surat, fax, atau e-mail Anda ke:

Redaksi CHIPCHIP-POSBentara Budaya JakartaJl. Palmerah Selatan 22 Jakarta 10270Fax: (021) 5326219, 5360410E-Mail: [email protected]

BugJika Anda mengalami masalah dengan bug hardwareatau software, beritahu kami. CHIP Test Center akanmenguji masalah yang paling menarik dan mencobamemberi solusinya

Redaksi CHIPCHIP-BUGBentara Budaya JakartaJl. Palmerah Selatan 22 Jakarta 10270Fax: (021) 5326219, 5360410E-Mail: [email protected]

CD-RequestKini Anda bisa ikut menentukan isi CHIP-CD. Kirimkansurat, fax, atau e-mail kepada kami yang berisikan ideatau usulan Anda mengenai isi CHIP-CD dan sertakanjuga alamat Internet-nya (URL) jika Anda tahu.

Redaksi CHIPCHIP-CD-RequestBentara Budaya JakartaJl. Palmerah Selatan 22 Jakarta 10270Fax: (021) 5326219, 5360410E-Mail: [email protected]

0900-1100

Tel: (021) 548-3008Ext. 3370, 3371, 3373

Bila Anda mempunyai masalahdengan CHIP-CD, sistem operasi,hardware, dan software, silahkanhubungi kami. Para dokter CHIPakan berusaha membantu Andadalam mengatasi masalah.

Dokter HotLine

1300-1500

Redaksimenjawab pertanyaan Anda

Jika Anda mempunyai pertanyaan, komentar, sertakritik mengenai tulisan/artikel yang dimuat di edisiini, silahkan hubungi editor yang bersangkutan.

Tel: (021) 548-3008 Ext. 33..

Senin & Jumat

Rabu

Musik Gratis dari InternetPratisto - Ext. 3370

Tes Motherboard Intel i815Dedy, Wowo, Valdi - Ext. 3373

HARDWARE

Teknologi Chipset Graphic KYRORaymond & Felix - Ext. 3373

HARDWARE

SOFTWARE

SOFTWARETes Perbandingan 14 AntivirusAndre - Ext. 3371

SOFTWARECD-CloningPratisto - Ext. 3370

Tes & ReviewDodi, Jimmy, Arya, Wowo - Ext. 3373

HARDWARE

RAID IDE Bagian KeduaDedy - Ext. 3373

HARDWARE INTERNETTelepon dari InternetIwan - Ext. 3370

TIP & TRIKTip & Trik edisi 3/2001Edi T. & Andre - Ext. 3371

CHIP-CD edisi 3/2001Bayu - Ext. 3371

CHIP-CD

Page 86: CHIP 03 2001.pdf

SERVICE

114488 Maret-April 2001

CHIP-Pos

Ketajaman gambar dan kualitascetak CHIP menurun (1)Redaksi CHIP-Indonesia yth, Senang sekali melihat CHIP 2/2001 terbaruyang semakin tebal dan berbobot. Sejak dulusaya sudah yakin bahwa CHIP memangyang terbaik.

Tapi sayang sekali, setelah saya mulaimelihat isinya satu-persatu, saya cukupkagetkarena hampir semua gambar-gambaryang dimuat, terlihat buram dan tidak fokus.Ketajaman gambar, baik foto dan tangkapangambar (screenshot), yang selama ini menja-di salah satu keunggulan CHIP diband-ingkan majalah komputer lain, justru menu-run drastis. Apa masalahnya? Kenapa bisaterjadi? Harap penjelasannya dan semogatidak terulang lagi!

R. MARVIN S.

VIA E-MAIL

Ketajaman gambar dan kualitascetak CHIP menurun (2)Hallo CHIP,Maaf sekali, kali ini saya mau kritik. Melihatsemua visual artikel yang disajikan padaCHIP No. 2 tahun 2001, mengapa terlihathampir semua visualnya tersaji dalam ben-tuk Low Res (tidak tajam). Rasanya sangatdisayangkan majalah sekaliber CHIP meng-alami kondisi yang seperti ini. Jangan-jangan hanya masalah mengejar dead line,maka kualitasnya diabaikan. Semoga padaterbitan yang akan datang tidak terjadi lagi.Terima kasih.

ADHI PURNOMO

VIA E-MAIL

Ketajaman gambar dan kualitascetak CHIP menurun (3)Saya telah berlangganan CHIP sejak edisiperdana tahun 1997. Namun baru pada edisiini (vol 2) CHIP menampilkan gambar yangburam, tidak jelas, dan kurang tajam (berge-rigi). Saya mengamati hal ini tidak hanyapada 1 atau 2 halaman saja, tapi pada banyakhalaman lainnya. Apakah CHIP tidak meng-edit ulang gambar-gambar itu ataukah CHIPganti percetakan (saya lihat juga masih terbi-tan Gramedia, jadi pasti bukan karena gantipercetakan). Saya berharap CHIP di volumemendatang akan tampil seperti biasanya(atau bahkan lebih baik). Semoga e-mail inidapat memberikan masukan yang berarti.

HENDRA GUNAWAN

YOGYAKARTA

Para pembaca yang terhormat, Kami menerima banyak surat senada yangmenanyakan dan mengeluhkan kualitas fotodan gambar pada edisi 2/2001 yang lalu.Untuk menjawab ketiga penanya di atas dansekaligus untuk memberikan penjelasankepada Anda semua, maka berikut ini kamisampaikan beberapa hal.

Kualitas foto dan gambar yang ada diedisi 2/2001 yang tidak baik, tentunya meru-pakan kesalahan yang sama sekali tidakdisangka-sangka.

Kesalahan tersebut bukan berasal daripercetakan. Penggantian platform sistemoperasi dan aplikasi yang digunakan untukproduksi (layout dan design) tidak diikutidengan ketelitian dan kontrol kualitas yangselama ini kami jaga ketat.

Kami menjamin bahwa kelalaiansemacam ini tidak akan terjadi lagi di edisimendatang. Demikian penjelasan dari kamidan mohon maaf yang sebesar-besarnya.

Cari uang di InternetDear CHIP,Saya pembaca CHIP yang setia, sungguhtertarik dengan sebuah rubrik yang dimuatoleh CHIP di Edisi Februari - Maret 2001,mengenai cara mencari uang di Internet.Sebenarnya saya sudah lama tahu mengenaihal ini. Hanya ada sedikit kecurigaan.Pertanyaan saya sederhana saja, apakahperusahaan-perusahaan affiliate tersebutakan mengirimkan uang dalam bentuk cek

Forum untuk Pembaca

Kirimkan saran, kritik, dankomentar Anda ke:CHIP-PosFax: (021) 5360410E-mail: [email protected]

untuk peserta di luar Amerika? Sebab kitatidak menandatangani kontrak apapun tetapihanya mengisi form di Internet. Saya merasaini mungkin agak riskan untuk dilakukan.Saya ingin bergabung dari dahulu, tetapimasalah kecurigaan ini selalu menjadi peng-hambat. Mohon saran Anda dalam masalahini. Terima kasih banyak sebelumnya.

RAY CHAN

VIA E-MAIL

Saudara Ray, kecurigaan Anda wajar-wajar saja. Tidak semua perusahaan yangmenyediakan layanan tersebut mempunyaikredibilitas yang baik. Ada juga penyedialayanan yang berkedok memberikan pena-waran, tetapi mempunyai maksud dantujuan lain.

Itulah salah satu tujuan kami dalammembuat tulisan “Uang Gratis dari Inter-net”. Pada tulisan tersebut, kami telahmemilih para penyedia layanan yang cukupdapat dipercaya, baik berdasarkan pe-ngamatan maupun pengalaman beberapaorang di Redaksi CHIP sendiri.

Pengiriman uang dalam bentuk cek untukpeserta di luar Amerika, juga tidak lepasdari kredibilitas penyedia layanan. Kamitelah membuktikannya sendiri pada bebera-pa perusahaan terkenal seperti Amazon.comdan DesktopDollars.com.

Yang perlu Anda ingat adalah: perhi-tungkanlah matang-matang sebelum Andamulai berniat mendapatkan uang dariInternet. Jangan sampai biaya online dantagihan telepon Anda membengkak hinggamelebihi penghasilan yang Anda dapatkan.Dan jangan lupa! Bijaksanalah dalam me-milih penyedia layanan serta penawaranyang diberikannya.

Bila Anda masih ragu atau mempunyaipertanyaan lain yang sehubungan, kirimkane-mail Anda. Kami akan berusaha memban-tu Anda semua. Terima kasih.

Pos_03_2001.qxd 3/19/01 4:08 AM Page 148

Page 87: CHIP 03 2001.pdf

SERVICE

114499Maret-April 2001

CHIP-Pos

Interface CHIP-CDRedaksi CHIP yth, Saya punya usul berkaitan dengan interfaceCHIP-CD. Menurut saya judul (title) dibatang atas yang menunjukkan menu yangsedang dipilih sudah cukup baik. Namunkiranya perlu disempurnakan. Misalnyasetelah memilih Program-Utility, judul yangkeluar jangan hanya "PROGRAM" saja,melainkan judul "UTILITY" juga ikutdimunculkan. Cukup sub judul tersebut yangdimunculkan sesuai sub menu yang munculuntuk tiap perpindahan sub menu. Tidakperlu setiap kali mengganti tampilan (seper-ti terjadi tiap kali pindah menu CHIP,GAME, ONLINE, dan seterusnya). Judulutama tetap berada di tempatnya. Pendekkata usulan saya ini bisa dianalogikan de-ngan option "Display the full MS-DOS pathin the title bar" pada Windows 95.

Yang kedua, GUI CHIP diberi tombolminimize agar pemakai bisa me-minimizeGUI CHIP sekehendak hati.

Demikian, semoga usulan saya yangsederhana ini bisa terealisir pada CHIP-CDedisi mendatang. Terima kasih atas perha-tiannya.

M. WIDARYANTO

VIA E-MAIL

Lebih gamblang dalam pemakaian bahasaYth: Redaksi CHIP,Saya ingin memberikan sedikit masukankepada CHIP. Bagaimana jika majalah CHIPdibuat lagi dalam bahasa yang gamblang,artinya jika ada istilah teknis, kata-katasukar, bahasa komputer/program/hardware/software/dan lain-lain, agar selalu diberiketerangan dalam tanda kurung, sehinggaorang yang awam sekali pun dapat mengerti.Karena saya yakin banyak sekali pemuladalam hal komputer yang menginginkan haltersebut dan mereka banyak memilihmajalah CHIP sebagai media pengenalandan belajar.

Atau jika tidak memungkinkan, CHIPmenambahkan halaman khusus untuk daftaristilah/sebutan (tetapi bukan kamus bahasakomputer). Misalnya: Linux = merupakansuatu sistem operasi selain Windows, atauyang lain, tapi tetap menggunakan bahasayang ringan dan mudah dimengerti.

Mohon diperhatikan, karena pembacaCHIP bukan hanya orang yang sudah mahir,tapi juga para pemula yang masih sangatsangat buta dalam hal komputer.

Demikian usul saya. Terima kasih.FC. RONNY

VIA E-MAIL

Saran Tes PerbandinganSalam kenal, CHIP. Saya mau kasih saranbisa juga kritik, tergantung dari sudut pan-dangnya. Begini, adakan juga dong tes per-bandingan komponen yang “kecil-kecil”,seperti mouse, speaker, keyboard, casing,kipas angin, dan lain-lain. Meskipun keciltapi kan itu termasuk dalam komputer. Sayatahu itu tidak mudah tapi tolong diusahakandan jangan dilupakan. Setahu saya, selamaini CHIP mengadakan tes perbandingankomponen yang besar/kelas kakap sepertiprosesor, VGA card, monitor, dan lain-lain.Tolong ya, supaya CHIP tetap majalah kom-puter No.1. Terima kasih.

HENDRA TANZIL

VIA E-MAIL

Usul WaveLanDear CHIP-Pos,Aku mau usul, nih! Gimana kalau CHIPmenampilkan seluk-beluk tentang teknologiWaveLan. Khan sekarang lagi musimnya,apalagi untuk aku yang tinggal di daerahpelosok Kalimantan yang belum terkenasentuhan ISP. Oh ya, sekalian mau tanyadimana aku bisa mendapatkan perangkatWaveLanuntuk yang berjarak +- 35 Km diIndonesia (distributor) dan kira-kira berapaharganya. Aku tunggu balasanmu secepat-nya.Thanks CHIP.

CONAN

BANJARBARU , KALSEL

Terima kasih atas usul Anda. Maaf,saat ini kami belum mempunyai kontak de-ngan distributor WaveLan. Ada yang bisamembantu!

Bahasan lebih detailHalo CHIP! Saya sebagai fans majalahCHIP selalu mengikuti saran dan tip dari

CHIP. Namun saya merasa CHIP mempun-yai kekurangan dalam membahas saran dantip yang diberikan.

Contohnya pada CHIP edisi tertentu,CHIP menyarankan untuk mengaktifkanDMA untuk menaikkan kinerja Windows.Ketika saya mengaktifkan DMA tersebut,Windows saya mengalami error. Ketika sayamembaca buku manual dari motherboardsaya (DFI K6BX+/66), ternyata untuk meng-aktifkan DMA harus meng-install driver dariMB tersebut. Jadi saran saya, harap tidaklupa untuk mempertimbangkan spesifikasikomputer yang digunakan oleh pemakai saatmemberikan saran atau tip-tip. Kan tidaksemua PC yang digunakan kompatibel de-ngan yang digunakan CHIP pada saat tes.

Juga pada saat membahas mengenaioverclocking VGA card. Saya mencoba danbanyak mengalami error, tidak semudahseperti yang CHIP bahas.

Saya harap CHIP bisa lebih detail dalammemberikan suatu tip. Saya yakin CHIPbisa, karena dari beberapa kekuranganmajalah CHIP, banyak sekali manfaat yangbisa saya ambil. Terima kasih.

ADE RUBI RISDIANTO

VIA E-MAIL

Kualitas penjilidan majalah (I)Saya ingin mengkritik kualitas dari majalahCHIP, bukan isinya. Kenapa untuk majalahyang baru-baru kok cepat terlepas halaman-halamannya. Sepertinya lemnya kurangkuat. Jadi kalau sering-sering dibuka, hala-mannya bisa lepas. Saya berharap agar CHIPbisa memperbaiki hal ini, karena saya sangattertarik dengan isi majalahnya.

GUSTIAN DJ

VIA E-MAIL

Kualitas penjilidan majalah (2)Halo CHIP, saya adalah salah satu pengge-mar berat CHIP. Saya mau komentar sedikittentang kualitas majalah CHIP secara fisik.Tolong kualitasnya diperbaiki. Saya per-hatikan beberapa edisi terakhir terutamayang tebal, lembaran majalahnya gampanglepas dari lemnya. Dalam 4-5 kali baca saja,jilidan-nya sudah mulai terbuka. Kalau sayaboleh usul dalam penjilidannya kenapa tidak"meniru" majalah Info Komputer (edisi ter-akhir). Saya perhatikan, penjilidan majalahtersebut berbeda dengan majalah CHIP,sehingga tidak gampang lepas dari lemnya.Saya yakin bukan saya saja yang mengala-mi. Sekian saja dan terima kasih atas perha-tiannya. Salam CHIP.

BEMBENG DEBES

VIA E-MAIL

Pos_03_2001.qxd 3/19/01 4:08 AM Page 149

Page 88: CHIP 03 2001.pdf

jumper dan kemudian, menghapus memoriBIOS?

A. SIMANULLANG

VIA E-MAIL

Dokter :Sebenarnya ada cara singkat untuk mengha-pus password BIOS di sistem komputer,Anda hanya membutuhkan sebuah disketstartup. Jalankan disket ini, komputer akanmasuk DOS walaupun password BIOSsudah diaktifkan. Ketikkan baris perintah»debug« dan tekan [Enter]. Sekarang,masukkan baris berikut secara berurut (dibelakang tanda minus) dan tekan [Enter].

o70 3Eo71 FF

Tekan tombol [Q] untuk keluar dari debug.Sekarang, isi memori Setup telah dihapus.Jalankan Setup sekali lagi setelah komputerdibooting, karena seluruh konfigurasi akandikembalikan ke default dan harus dipro-gram ulang.

Seputar Hardware dan HAKIHalo Dokter,

Saya mempunyai beberapa pertanyaan:1. Apakah VGA yang terpasang onboard

dan soundcard onboard juga menggu-nakan driver? Jika ya, bagaimana carameng-update driver tersebut?

Tidak perlumembukacasing:PerintahDebug bergu-na juga untukmenghapusmemori BIOS.

SERVICE

Maret-April 2001

Dokter CHIP

Ntoskrnl.exe di Windows NTSaya salah seorang pengguna Windows

2000 versi Professional. Entah kenapa tiba-tiba sistem mengalami masalah denganpesan sebagai berikut, "Windows NT couldnot start because the following file is miss-ing or corrupt: <winnt root>\System32\Ntoskrnl.exe, Please re-install a copy of theabove file". Yang ingin saya tanyakan, kira-kira apa penyebabnya, dan bagaimana me-ngatasinya.Terima kasih Pak Dokter

GUNAWAN

JEND SUDIRMAN - JAKARTA

Dokter :Pesan kesalahan yang Anda jumpai ke-mungkinan sumber masalahnya ada 2.Pertama karena entry yang ada di fileBoot.ini, terutama di bagian [Boot Loader]hilang atau rusak. Penyebab kedua karenaWindows NT tidak terinstall di direktoriseperti yang tercantum di file Boot.ini.

Guna mengatasi masalah ini, ada 2 carajuga yang bisa ditempuh. Pertama, buka fileBoot.ini, dan lihat pada bagian [OperatingSystems]. Pastikan bahwa semua yangberhubungan dengan direktori telah tercan-tum dengan benar. Sedangkan cara keduabisa dilakukan dengan menggunakan fasili-tas Repair Process. Untuk itu, lakukanlangkah-langkah berikut:1. Nyalakan PC dengan menggunakan 3

disket Windows NT Setup. Setelahmuncul menu, tekan "R" untukmelakukan proses perbaikan.

2. Masukkan Emergency Repair Disk(ERD) bila dibutuhkan

3. Pilihlah "Inspect Startup Environment"untuk memperbaiki entry yang terdapatpada file Boot.ini.

4. Ikutilah instruksi selanjutnya sampaiselesai.

Heatsink CPU untukOverclocking

Saya ingin meningkatkan clock rate FSB(Front Side Bus) pada motherboard saya dari100 MHz ke yang lebih tinggi. Oleh sebabitu, saya juga ingin menggunakan heatsinkyang lebih baik. Saat ini di pasaran tersediaheatsink untuk CPU sebesar 1 GHz. Apakahheatsink ini sudah mencukupi atau sayaharus membeli heatsink untuk 1,2 GHz?Bagaimanakah panduan memilih heatsinkyang baik?

T. JATI

VIA E-MAIL

Dokter :Sebenarnya, spesifikasi pada heatsink tidakterlalu berperan penting. Faktor terpentingpada sebuah heatsink adalah pelat dasarnyasendiri (bagian yang menyentuh prosesor).Heatsink harus benar-benar menyentuh per-mukaan prosesor. Bila permukaan heatsinksemakin halus, rusuk dan pelatnya semakinbanyak dan kipasnya semakin besar, makaproses pendinginannya semakin lebih baik.Semakin besar ventilatornya, semakinbanyak aliran udara yang masuk denganputaran kipas yang sama. Selain itu, Andaharus memperhatikan bahwa desain heatsinksudah sesuai dengan motherboard. Banyakheatsink untuk overclocking yang tidaksesuai dengan kondensator pada mother-boardnya. Agar lebih pasti, ketika membeliheatsink, bawalah motherboard Andasehingga dapat langsung disesuaikan.

Menonaktifkan Passworddengan Debug

Akses ke komputer saya sudah diproteksidengan passwordBIOS. Setelah lama tidakdigunakan, saya lupa passwordnya. Adakahcara lain untuk mengatasinya selain denganmembuka casing komputer dan memasang

?

150

?

?

SOLUSIDOKTER CHIPPunya masalah dengan PC?

Kirimkan pertanyaan Anda ke:Dokter

Belakang Bentara Budaya JakartaJl. Palmerah Selatan 22-28 Jakarta 10270

Fax: (021) 5360410E-mail: [email protected]

?

Dokter_03_2001.qxd 3/19/01 8:00 PM Page 150

Page 89: CHIP 03 2001.pdf

SERVICE

115511Maret-April 2001

Dokter CHIP

2. Apakah Gigabyte GA-6xM7E menggu-nakan VGA onboard?

3. Pernahkah CHIP melakukan tes per-bandingan kinerja hard disk UATA 100dengan ATA 66? Umumnya, untukmerek, kapasitas, dan RPM yang sama,seberapa besar peningkatan kinerjaUATA 100 dibanding ATA 66?

4. Apakah i815E merupakan chipset intelgenerasi terakhir untuk P-III?Mungkinkah Intel memproduksi chipsetbaru untuk P-III di tahun-tahun men-datang?

5. Jika saya membeli satu lempeng memo-ri DIMM 168 pin, bisakah memori terse-but dipasang sendirian (tak berpasang-an)? Lalu, jika slot memori ada 4 dansemuanya kosong, slot mana yang harusterlebih dahulu diisi?

6. Bisakah memory SDRAM PC 133 over-heating?

7. Apa keuntungan menggunakan CASLatency yang lebih kecil pada SDRAM?

8. Bisakah 2 buah SDRAM yang berbedakapasitasnya dipakai bersamaan?

9. Umumnya berapa bulan sekali produsenmotherboard mengeluarkan BIOSupdate?

10. Apa keuntungan meregistrasi software?Saya menjalankan Macromedia Dream-weaver 3 tanpa registrasi, tapi tidak per-nah ada masalah selama berbulan-bulan.

11. Bisakah software bajakan diregistrasi-kan? Apakah akan ketahuan kalau itusoftware bajakan?

YudiITB - Bandung

Dokter :1. Ya. Cari driver-nya di website produsen

board Anda, atau identifikasi periferalonboard yang dimaksud dan carilah diwebsite produsen masing-masing per-iferal tersebut.

2. Ya. Intel 752 (sama dengan Intel 740).3. Belum secara mendalam. Perbedaan ki-

nerja sebenarnya tidak terlalu signifikan.Bahkan, menurut beberapa sumber diInternet, ada tipe HDD ATA-100 7200RPM yang lebih lamban dibandingkanATA-66-nya sendiri.

4. Bukan. Intel telah mengeluarkan chipset815EP yang terbaru (hingga saat ini)untuk Pentium III. Rencananya akhirtahun 2001, Intel sudah akan melun-curkan chipset 815B.

5. Bisa. Pasang memori di slot pertama.Ada produsen yang menyebutnya seba-gai slot 0 dan ada yang mengawalinya

dari 1. Untuk lebih jelasnya, periksalahdi buku manual board tersebut.

6. Biasanya memori mengalami overheat-ing jika ada komponen di sirkuit board-nya yang rusak. Kalau di-overclock,biasanya memori bisa mengalamikerusakan karena tidak mampu bekerjapada frekuensi tinggi, bukan karenapanas.

7. Semakin kecil nilai CAS Latency, akansemakin cepat kerja memori. CAS "3"berarti bahwa memori akan menunggu"3" cycle sebelum menerima atau men-girimkan data.

8. Bisa.9. Tidak bisa dipastikan, tergantung pihak

produsen.10. Anda dapat memperoleh support, atau

bahkan ganti rugi bila terjadi masalahdengan software tersebut. Selain itu,dengan membeli software yang aslimaupun meregistrasi sebuah software,berarti Anda telah menghargai hasilkarya orang lain.

11. Biasanya tidak bisa. Karena serial num-ber software yang dibajak biasanyasudah diregistrasi terlebih dahulu.

Menentukan folder startuntuk Windows-Explorer

Ketika membuka Windows-Explorer, makajendela bagian kiri akan selalu membukadirektori »C:\« dan folder START MENUakan terbuka. Bagaimana caranya menen-tukan folder start sendiri untuk Windows-Explorer?

APUNG

VIA E-MAIL

Dokter :Untuk mengubah folder start untukWindows-Explorer , Anda harus mengubahkonfigurasi shortcutyang sesuai. Bila Andamenggunakan shortcut pada desktop, klikshortcut tersebut dengan tombol mousekanan. Jika Anda membuka Explorer sepertibiasa, yaitu melalui menu Start, pilihlah»Start | Programs« dan klik »WindowsExplorer« dengan tombol mouse kanan, laluklik perintah »Properties« dalam contextmenu.

Dalam kolom »Target« Anda pasti dapatmelihat baris perintah untuk aplikasiEXPLORER.EXE yang sesuai bersama de-ngan parameternya dan diikuti denganketerangan folder start. Anda dapat meng-ganti keterangan ini dengan path pilihansendiri. Setelah itu, konfirmasikan dengan»OK«. Sebagai tambahan, Anda dapat mem-

buat beberapa shortcut dengan konfigurasifolder start yang berbeda pula.

Dengungan AnalogRecording

Guna merekam suara dari Tape stereo ruma-han biasa ke dalam format digital, saya telahmenghubungkannya ke komputer melaluisound card. Sinyal analog tersebut dapatditerima dengan baik, sayangnya suaranyatidak jernih. Kehalusan suaranya tergangguoleh suara dengungan yang terus menerus.Adakah cara untuk menghilangkannya?Untuk solusinya, saya ucapkan terima kasih.

D. DevonVia Fax

Dokter :Bunyi dengung tersebut disebabkan olehsambungan ground, akibat terjadi perbedaanpotensial ground pada peranti-peranti yangberhubungan. Komputer terhubung keground di bagian proteksi sambungan listrikPLN, sementara perangkat stereo juga ter-hubung ke ground PLN atau melalui kabelground antena. Periksa hal berikut terlebihdulu: Cabut kabel antena dari soketnya. Jikagangguan hilang, usahakan untuk membelifilter pelindung untuk kabel antena.Biasanya filter ini dapat menghilangkan de-ngung. Jika masalahnya bukan berasal darikabel antena, Anda juga dapat membeliperangkat filter serupa, tetapi untuk menghi-langkan dengung pada perkabelan audio.Filter ini dapat dipasang antara instalasistereo dan komputer.

??

Folder pembuka : Konfigurasi folder startdapat ditentukan dalam menu propertiesdari shortcut Explorer.

Dokter_03_2001.qxd 3/19/01 8:00 PM Page 151

Page 90: CHIP 03 2001.pdf

Koneksi Internet yang lambat,koneksi yang terputus, nomoryang sibuk, merupakan masalahyang sangat sering ditemui olehpengguna Internet denganmenggunakan modem biasa.

Untuk mengatasi masalahtersebut, Telkom baru sajameluncurkan koneksi broad-band ADSL (AsymmetricDigital Subscriber Line). ADSLmerupakan salah satu variandari teknologi DSL yang memungkinkan pengiri-man data dan suara pada saluran yang sama. DSLakan membagi frekuensi tinggi untuk data danfrekuensi rendah untuk suara/fax. Mirip denganmodem telepon biasa, kecepatan maksimum yangtersedia bergantung pada beberapa faktor antaralain jarak tempat dengan STO Telkom, kualitasjaringan dan jenis DSL yang digunakan.

Koneksi DSL membutuhkan modem DSL yangberbeda dengan modem biasa. Model DSL ini bisadihubungkan dengan kartu Ethernet, port USB,atau slot PCI untuk versi internal.

Koneksi DSL dapat menggunakan kabel tele-pon yang sudah terpasang atau meminta sambung-an baru. Jika menggunakan sambungan yang sudahada, Anda harus membeli splitter yaitu alat untukmemisahkan suara ke pesawat telepon dan kemodem ADSL. Hal inilah yang membedakankoneksi DSL dengan Cable, di mana koneksi Cablemembutuhkan infrastruktur TV Kabel.

Koneksi DSL juga lebih aman dibandingkandengan koneksi Cable karena menggunakankoneksi point-to-point. Sama dengan koneksiCable, koneksi DSL akan tersedia 24 jam dengankecepatan 384-512 kbps download dan 64 kbpsupload. Cable sendiri hanya menyediakan koneksisebesar 64 kbps untuk koneksi standar.

Selain kelebihan dalam hal konektivitas dankecepatan, teknologi ADSL sendiri mengharuskan

Anda untuk mengeluarkan biaya bulanan yangcukup besar, sekitar Rp 500.000-700.000. Biayapendaftarannya sendiri berkisar antara Rp 250.000-350.000.

Untuk menyediakan koneksi DSL, pihakTelkom harus menyediakan peralatan DSLAM(Digital Subscriber Line Access Multiplexer) diSTO-nya. Telkom sendiri ha-nya akan memasarkansebanyak 6000 koneksi pada awalnya. Jumlah initentunya akan semakin bertambah di masa men-datang.

Cara Mendapatkan Koneksi ADSL:1. Pastikan bahwa nomor telepon yang Anda

miliki telah termasuk ke dalam layanan konek-si ADSL. Anda bisa mengecek melalui nomortelepon 147.

2. Hubungi ISP yang telah menyediakan koneksiADSL, antara lain: Metronet, CBN danLinknet. Periksa dan bandingkan fasilitas danharga yang ditawarkan.

3. Anda harus membeli modem ADSL, baik versiinternal maupun eksternal sesuai dengankonektor yang tersedia pada PC Anda.

4. Pastikan Anda bisa melakukan instalasi ADSL,jika ragu sebaiknya hubungi Vendor Andauntuk melakukan proses setup koneksi ADSLAnda.

Info : www.bhinneka.com

TREND

115522 Maret-April 2001

Aktual & Trend

Indeks152 Aktual & Trend

154 Teknologi Nano: Komputer Seukuran Bakteri

ADSL: Koneksi Internet Super Cepat

PSTN

Splitter

230 VPC

Ethernet Card

Modem ADSL

In & OutPanic-DownloadsKasus hukum yang tidak berkesudahan,yang melanda Napster & Co, secara tidaklangsung memaksa server mereka “bekerjakeras”. Para pemakai dari seluruh duniamenggunakan waktu yang tersedia sebaik-baiknya.

McInternetMcMagination adalah sebuah system kioskyang dibangun Compaq, yang bertujuanmenambah pengetahuan anak-anak dicabang-cabang McDonalds tertentu ter-hadap teknologi baru.

Virus: Jenis yang paling banyak ditemui

Sum

ber:

Sop

hos

Tuntutan pada antivirus: Seperti ditunjukkan dalamgrafik, banyak virus dengan berbagai jenis menyerang PC.

Lain-lain 39,2%

VBS/Kakworm 18,3%VBS/LoveLet-G 7,3%

W32/Apology-B 6,6%

WM97/Metys-F 6,2%

Troj/Qaz 4,4%XM97/Jini-A 4,4%XM97/Marker-C 4,0%

VBS/Stages-A 3,7%WM97/Ethan 3,3%W32/Ska-Happy99 2,6%

Koneksi DSL : Susunan koneksi ADSL dalam gambar

Trend_03_2001.qxd 3/19/01 8:11 PM Page 152

Page 91: CHIP 03 2001.pdf

TREND

115533Maret-April 2001

Aktual & Trend

TEKNOLOGI FIBEROPTIK ALAMI

Penggunaan Duri Cacing LautSebagai Pengganti Fiberoptik

Sekumpulan ahli-ahli fisika Australia danInggris baru-baru ini menyimpulkan bahwacacing laut yang bernama Aphroditeaculeata ini dapat dijadikan model yangideal untuk kabel fiberoptik dan photofiltermasa mendatang. Dengan struktur yangkhusus, duri-duri cacing ini akan meman-faatkan cahaya yang diterima denganefisiensi hampir 100 persen, jauh lebihefisien daripada fiberoptik yang ada saat ini.Hewan laut berduri ini menggunakannyauntuk dapat beradaptasi dengan habitatnyayang berada di kedalaman sampai sejauh2.000 meter. Di kedalaman beberapa ratusmeter saja, cahaya sudah tidak dapat sampaike dasar laut. Artinya, kelompok cacing iniharus mempergunakan cahaya seefisienmungkin. Bila dilihat dari karakteristik optisyang luar biasa ini, ternyata duri-duri cacingmemiliki struktur yang sederhana. Duri initerdiri atas silinder-silinder bersegienamyang tersusun dalam lapisan-lapisan yangmirip kristal dengan diameter yang lebihkecil dari panjang gelombang cahaya.Susunan silinder ini akan menentukan warnamerah hewan laut ini dan akan memak-

simalkan pantulan dalam sebuah jangkauanpanjang gelombang yang sempit. Penelitiberharap bahwa dari struktur ini merekadapat menghasilkan filter optis yang akandimasukkan dengan molekul yang dengansendirinya akan membentuk susunan yangoptimal sesuai dengan struktur cacingtersebut. Bahan baru tersebut dapat di-terapkan dalam berbagai bidang fotonik danteknologi komunikasi.

INKJET

Pengembangan Teknologi InkjetPeneliti dari Inggris, Jepang dan AS telahberhasil mendayagunakan sebuah inkjetprinter untuk dapat menghasilkan jalursirkuit listrik dari bahan plastik. Sebagaitintanya, dipakai sejumlah kecil cairan yangtelah dilarutkan dengan molekul plastik yangdapat menghantarkan listrik. Ketika bahanlarutan ini menguap pada board, dengansendirinya akan terbentuk plastik-plastiklistrik dengan titik-titik yang bisa menyala.Karena ukuran nosel printer terlalu besar,maka para peneliti ini telah mengembangkansebuah board khusus. Bagian board yangmenjadi jalur penghantar akan bersifatmenarik air, sedangkan yang lain akanbersifat menolak air. Dengan teknologitersebut “jejak” tinta khusus akan masuk kejalur yang telah ditentukan. Inkjet mampu

menghasilkan struktur yang sangat halus,sehingga dapat didayagunakan untuk tek-nologi semikonduktor yang modern. Selainitu, komponen elektronik dari plastikmerupakan alternatif yang cukup ekonomisdibandingkan bahan setengah metal yangkonvensional.

PemrogramanSingkat Tepat JelasPemrograman Web denganPHP. Berisi panduan pemro-graman web mulai dari kon-sep pemrograman web, HTMLhingga inti pembahasan yaituPHP. Dilengkapi dengan disketyang berisi seluruh listing pro-

gram yang dibahas dalam buku dan sourceprogram PHP-4.0.0-Win32.Yudhi Purwanto Harga: Rp 27.800

Sistem OperasiSolusi Bisnis Kecil denganMicrosoft Windows 2000membahas solusi bisnis kecilyang membantu Anda mem-buat keputusan tepat dalammemilih, mengkonfigurasikan,serta memelihara sistem

operasi Windows 2000 Professional, tanpabantuan teknis dari pihak ketiga.Don Gilbert Harga: Rp 62.800

Daftar buku-buku komputer terlaris ini diambil setiap bulannya berdasarkan data dari penerbit

PT Elex Media KomputindoKelompok Kompas Gramedia

BUKU BARU 2001

Top 10 Buku KomputerElex Media Komputindo

Rahasia Membuat Berbagai Efek dengan Photoshop 5.5Herman Lukito Rp. 25.800

Buku Latihan Microsoft Visual Basic 6.0Drs. Ario Suryo Kusumo Rp. 27.800

36 Jam Belajar Komputer Microsoft Excel 97Budi Permana Rp. 32.800

36 Jam Belajar Komputer Microsoft Word 97Kurweni Ukar Rp. 32.800

Internet Magic 3: Mendapatkan DolarSambil BerinternetAgustinus Nalwan Rp. 14.800

SPSS Mengolah Data Statistik SecaraProfesional Versi 7.5Singgih Santoso Rp. 34.800

Tip dan Trik Microsoft Visual Basic 6.0Ir. Pamungkas Rp. 27.800

Panduan Belajar Adobe Photoshop 5.0Dani Okianto Rp. 14.800

Buku Pintar Internet: Membangun Web E-commerceOnno W. Purbo Rp. 12.800

Belajar Sendiri Desain Objek denganCorelDraw 9Christian Alfian Rp. 21.800

1100

11

22

33

44

55

66

77

88

99

Di laut yang dangkal duri-duri pada seekor cacing laut dapatmemantulkan sinar. Ternyata prinsip kerja ini dapat juga dite-rapkan pada photofilter dan kabel fiberoptik.

Aphrodite aculeata: Kabel fiberoptikdapat dioptimalkan seperti yang dilakukancacing laut ini.

Trend_03_2001.qxd 3/19/01 8:11 PM Page 153

Page 92: CHIP 03 2001.pdf

TREND

115544 Maret-April 2001

Teknologi Nano

nn Chip komputer semakin kecil, semakincepat, dan semakin lebih sulit dibuat. Untukmemancing lebih banyak kinerja dari chip,kini peneliti memasuki mikrokosmos yangterletak pada batas kemungkinan realisasi.Tak lama lagi akan tercapai titik di manastruktur pada prosesor tidak dapat lagidiperkecil dengan teknik masa kini.

Meskipun demikian, menurut RolandWiesendanger, salah seorang perintismikroelektronik: ‘Elektronika mikro kinimemasuki masa peralihan ke teknologi nanodengan struktur di bawah 100 nanometer.’Satu nanometer sama dengan 0,000001milimeter; kira-kira sama dengan sehelairambut dibagi 10.000.

Industri seakan-akan dipacu untuk me-

nyusup ke dalam dunia terkecil agar dapatmempertahankan sebuah tesis dalam industrikomputer. Sejak puluhan tahun berlakuprognosa Gordon Moore, mantan presidenIntel, bahwa setiap 2 tahun jumlah elemenpada chip dan kecepatan kerjanya akan berli-pat dua. Hukum Moore ini hanya dapat tetapberlaku jika miniaturisasi terus berlangsung.Masalahnya, saat ini transistor dengan pan-jang sedikit di atas 100 nano sudahsedemikian kecilnya, sehingga penciptanyasendiri tidak dapat melihatnya denganmikroskop biasa—apalagi menemukankesalahan di sana. Pada prosesor modern ter-dapat 20 juta transistor semacam itu dalamwilayah seluas satu centimeter persegi.Transistor ini terbuat dari material semikon-

duktor seperti silikon, yang dengan sengajadisusupi atom asing. Tingkat ‘pengotoran’yang disebut doping ini menentukan karak-teristik elektronik.

Semakin kecil elemennya, semakin sulitmengendalikan bahan doping semikonduk-tor dengan tepat. Kini dibutuhkan metodamikro dari dunia nano untuk memeriksa ele-men elektronik liliput komputer masa kinidan masa depan.

Chip nano: Dengan teknikbaru meraba atomSeorang ahli pada bidang ini adalahWiesendanger. Di bawah pimpinannya,Pusat Penelitian Struktur Mikro di Hamburgberpartisipasi pada sebuah proyek penelitian

Meraba Chip Hingga ke Atom

Komputer Seukuran BakteriDapatkah Anda membayangkan sebuah komputer berukuran bakteri? Ilmuwan danindustri bekerjasama pada proyek tersebut. Masalah pertama dan terbesar: Membuatnanochip yang mampu berfungsi.

Ilust

rasi

: O

kapi

a

Dunia nano: Ujung sebuahmikroskop screen-probememeriksa dan mengana-lisa chip berukuran nano.

Trend_Nano.qxd 3/19/01 8:19 PM Page 154

Page 93: CHIP 03 2001.pdf

TREND

115555Maret-April 2001

Teknologi Nano

Eropa yang bertujuan mendorong pengem-bangan komponen elektronik seperti transis-tor berukuran nano. Bersama produsen chipInfineon, Pusat Penelitian menelitibagaimana mereka dapat meraba dengantepat struktur dan doping semikonduktor‘hingga ke atom.’ Dengan bantuanmikroskop kapasitas raster kini merekaberhasil memotret doping semikonduktorhingga ukuran beberapa nano.

Mikroskop peraba: Tongkatpara tunanetraMikroskop khusus ini adalah turunanmikroskop peraba (screen-probe). RolandWiesendanger membandingkan tool keciltersebut dengan pemutar piringan untukmenjelaskan perbedaannya: Jarum intandigantikan ujung peraba (probe, sensor)yang runcing. Dengan itu tidak hanya per-mukaan yang ditampilkan, tetapi juga karak-teristik elektronikanya.

Probe halus yang ketebalan ujungnya 10nano, mendeteksi permukaan titik demi titik

dan baris demi baris seperti tongkat paratunanetra. Kelebihan mikroskop screen-probe dibandingkan dengan mikroskop optikadalah kemampuannya untuk mengukurkarakteristik seperti konduktivitas atau mag-netisme suatu bahan—tidak hanya meng-hasilkan gambar 3D suatu permukaan. Sifatdoping komponen semikonduktor juga dapatditentukan dengan cara itu.

Kini proses pengukuran dengan meman-faatkan mikroskop screen-probe sangatdapat diandalkan, sehingga penggunanyadapat mengetahui dengan pasti apakah terja-di kesalahan produksi atau tidak. Jika ada,tempat terjadinya kesalahan juga dapatdipastikan. Dulu hal semacam ini tidakmungkin dilakukan pada elemen sekecil itu.Paling jauh hanya dapat menentukan rusakatau tidaknya—itu pun setelah chip ter-pasang pada sistem lengkap, bukan padatahap awal proses pembuatannya. Infineonmerupakan perusahaan pertama yang memi-liki mikroskop screen-probe dan menjadiperintis di bidang ini.

‘Dengan mikroskop kapasitas raster kitamasih belum dapat mencapai resolusi atom.Saat ini, paling kecil kita baru mencapaiukuran 5 nano, rata-rata bahkan hanya 10nano,’ ujar Klaus Schöpe, juru bicara PusatPenelitian. ‘Tujuan para ilmuwan adalah me-masuki zona atom dan mempermudah pro-sesnya untuk keperluan industri,’ lanjutnya.

Di samping tool baru, sebuah komputernano juga membutuhkan desain yang samasekali baru. Mikroskop yang diperlukanakan tersedia dalam waktu dekat, tetapiberdasarkan polling dalam majalah ‘Wired’(Amerika) kebanyakan ilmuwan memperki-rakan komputer nano tidak akan terwujuddalam waktu dekat. Dr. Ruth Houbertz-Krauß dari Institut Fraunhofer sangat setujudengan pendapat koleganya di seberang lau-tan: ‘Sebuah komputer adalah sistem cerdasyang terdiri atas chip dan banyak komponenlainnya. Saat ini tak mungkin ada yangberukuran satu nanometer. Namun, kadang-kadang dalam prakteknya dapat diperolehhasil yang mengejutkan.’ Ruth tidak sekedarbicara: Tahun 1986 ia berpartisipasi dalampembuatan mikroskop screen-tunnelperta-ma dan bekerja sejak 14 tahun di bidangscreen-probe.

Masih di garis start: Mikroskopuntuk komputer kuantumRoland Wiesendanger memandang masadepan secara lebih optimis: Batas ajaib 5nano akan segera terlampaui. Ia mengan-dalkan pengembangan mikroskop screen-tunnel yang hasilnya luar biasa: ‘Denganmikroskop screen-tunnel kita dapat meng-analisa setiap atom. Kita juga dapat mem-pelajari langsung efek kuantum yang domi-nan dalam komponen nano, yang sangatpenting bagi pengembangan lebih lanjutkomponen kuantum.’

Dengan demikian, PC dalam ukuran bak-teri tidak mustahil dapat diwujudkan,meskipun tidak dalam waktu singkat. Adabatasan-batasan alamiah tertentu yang tidakdapat disingkirkan: Keyboard besar untukjari tangan manusia tidak dapat diperkecillagi, meskipun teknologi nano telah tercapai.

[email protected] (KK)

“Kami meraba chip komputer seperti sebuahpiringan musik. Tetapi jarumnya diganti dengansensor berukuran nano.”, Roland Wiesendanger, Pusat Penelitian Struktur Mikro di Hamburg

Chip Nano: Melacak Kesalahan Komponen

Jalur konduktor yang berfungsi: Gambarini diambil dengan mikroskop kapasitasraster. Ia menunjukkan sebuah contoh tran-sistor silikon tanpa cacat. Dua tipe lapisandapat dikenali: Lapisan yang satu di sebe-lah kiri tampak gelap, yang lainnya di sebe-lah kanan tampak terang. Pada garis ver-tikal tepat di tengah gambar kedua lapisanbertemu.

Jalur konduktor yang rusak: Sebagaipembanding, di sini tampak sebuah contohtransistor rusak. Kelainan ini mudah dite-mukan dengan mikroskop kapasitas raster:Garis di tengah—perbedaan halus yanghanya sebesar 1 mikrometer—tidak tampakpada transistor yang rusak. Denganmikroskop optik biasa perbedaan tersebuttidak akan terdeteksi.

Trend_Nano.qxd 3/19/01 8:19 PM Page 155

Page 94: CHIP 03 2001.pdf

115588 Maret-April 2001

Fot

o: M

. F

iorit

o

Telepon Lewat Web.qxd 3/19/01 9:08 PM Page 158

Page 95: CHIP 03 2001.pdf

115599Maret-April 2001

Kaget dengan tagihan telepon bulanan Anda? Ada cara yang lebih hemat dalam meng-gunakan telepon. Gunakan saja headset sebagai pengganti telepon Anda. Bagi yangtelah memiliki akses Internet, manfaatkan saja fasilitas telepon gratis lewat web ke beberapa kota besar di seluruh dunia. CHIP akan menunjukkan bagaimana caranyakepada Anda.

Telepon Gratis Lewat Web

Perbandingan Telepon Internet

INDEKS159 Menemukan MP3 dengan Cepat:

Napster dan tawaran dari web

160 Checklist:

Syarat melakukan telepon Internet

161 Sang Pemenang :

Microsoft Netmeeting 3.01

162 Solusi Hardware:

Kualitas suara yang lebih baik dengan

VoIP-Blaster164 Tabel:

Data Teknis dan Penilaian

nn Yang punya teman atau kerabat di luarnegeri pasti masih mengetahui betapamahalnya tarif pulsa telepon di Indonesiabaik tarif lokal, SLJJ (Sambungan LangsungJarak Jauh) ataupun SLI (SambunganLangsung Internasional). Adanya monopolioleh beberapa operator telepon besar danmahalnya investasi mungkin menjadi salahsatu penyebabnya. Yang seringkali menggu-nakan layanan telpon dalam aktivitas kese-hariannya ada baiknya memanfaatkan mediaweb atau Internet. Telepon Internet me-mungkinkan percakapan hampir ke seluruhkota besar di dunia dengan tarif yang relatiflebih murah.

Pada telepon Internet atau yang biasadisebut Voice-over-IP (VoIP), setiap per-cakapan dipecah dalam paket data dan seper-ti halnya data-data lainnya dikirimkan kepenerima melalui Internet. Dengan demikianAnda yang sering melakukan SLJJ dan SLI

tak perlu membayar pulsa yang mahal kepa-da operator telepon, melainkan hanya kepa-da provider, ditambah biaya pulsa sambu-ngan lokal.

Secara teoritis memang demikian,namun dalam prakteknya ada beberapasyarat yang harus dipenuhi. Percakapan de-ngan kondisi ini hanya mungkin, bila peser-ta yang dituju juga online dan menggunakansoftware yang sama. Memang dari komputerAnda dapat saja menghubungi telepon biasa,tetapi harus melalui jasa Internet TelephoneService Provider(ITSP) yang tentunya tidakgratis.

Pengiriman melalui pemaketan datadapat mengakibatkan penurunan kualitassuara yang cukup besar. Berbeda dengansaluran telepon biasa, data tidak dikirimkanke penerima secara berurutan, melainkanmelalui beberapa jalur yang berlainan.Apakah data tersebut sampai dengan kondisiutuh dengan urutan yang benar, tergantungpada beban jaringan saat itu. CHIP akanmenguji, apakah VoIP tetap menguntungkandigunakan dan software apa yang pantasmenyandang predikat terbaik.

Telepon Internet jauh lebihmurahTidak salah jika adanya VoIP di Indonesiasangat menarik dari segi biaya khususnyabila Anda melakukan SLJJ dan SLI. Saat inidi Indonesia dengan menggunakan layananInternet dari Telkomnet Instan Anda sudahdapat online dengan biaya total (sudah ter-masuk biaya pulsa telepon) Rp 150 permenitnya. Penyedia layanan telepon biasaseperti Telkom yang menggunakan jalur

PSTN (Public Switching Telephone Net-work) memasang tarif percakapan lokal padajam kerja (09.00 - 15.00) rata-rata berkisarRp 167 per 2 menit (Rp 83.5 per menit).Memang masih lebih murah dibandingkanmenelpon melalui Internet, namun tarif per-cakapan telepon Internet sebaliknya akanberbalik lebih murah bila Anda melakukanpercakapan SLJJ atau bahkan SLI.

Pada hari kerja (Senin - Sabtu), SLJJdikenakan tarif percakapan standar (tarifrata-rata zona I, II dan III pada pukul 08.00-18.00) sebesar Rp 1.988 per menitnya.Perbedaan tarif akan semakin besar jikadilakukan percakapan SLI. Sebagai contohbila Anda hendak menghubungi seseorangdi Singapura tarif standar SLI-nya adalahsebesar Rp 5.650, sedangkan bila negarayang hendak dituju jaraknya lebih jauh, con-tohnya Belanda, tarifnya akan lebih besarlagi yaitu Rp 10.700. Jika tarif telepon

INTERNET

Telepon Lewat Web.qxd 3/19/01 9:08 PM Page 159

Page 96: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

116600 Maret-April 2001

Telepon Gratis Lewat Web

Internet (Rp 150 per menit) dibandingkandengan kedua tarif di atas jelas lebih me-nguntungkan apabila kita menggunakantelepon Internet, hanya saja syaratnya tetapyaitu penerima harus memiliki perangkathardware dan software untuk itu dan onlinepada saat yang bersamaan.

Percakapan ke telepon biasalewat Internet tetap lebihmurahPerhitungan tarif percakapan telepon dari PCke telepon ataupun dari telepon ke telponmelalui Internet berbeda dengan perhitunganpercakapan dari PC ke PC. Di samping biayayang harus ditanggung untuk dapatterkoneksi ke Internet, Anda juga harusmembayar biaya ke ITSP. ITSP menyedi-akan gateway agar telepon pada saluranPSTN dapat melalui Internet dan begitu jugasebaliknya. Pada beberapa negara besaryang sistem telekomunikasinya telah mapan,kondisinya berbeda dengan di Indonesia.Tarif sambungan telepon ke telepon lewatjaringan biasa (PSTN) di sana tetap masihlebih murah dibandingkan lewat Internet. DiIndonesia, VoIP sangat menarik untuk digu-nakan karena biaya percakapan per menitnyamasih jauh lebih murah dibandingkan bilamelalui SLI 001 (lihat tabel).

Misalnya untuk melakukan percakapandari telepon ke telepon melalui Internet keAmerika Serikat dikenakan tarif US$ 0.37(biaya gateway ke Internet) + Rp 150 (biayaprovider) per menitnya. Total biaya yangdibutuhkan ini masih lebih murah diban-dingkan melalui sambungan SLI 001 yangsebesar Rp 8.300 per menitnya. Tarifnyaakan lebih murah lagi jika sambungandilakukan dari PC ke telepon melalui fasili-tas gratis yang ditawarkan oleh HotTelephone dan Go2Call. Kedua provider inimenyediakan layanan komunikasi PC ketelepon secara gratis ke beberapa negara

PCPC dengan konfigurasi standaryang dapat digunakan untukkoneksi ke Internet

ModemModem 56K dengan standar V.90atau V.92, suara Anda sampai keInternet dalam kualitas yang lebihbaik.

Sound cardSound card yang mendukung fullduplex memungkinkan Andaberbicara dan mendengar secarabersamaan (simultan).

Speaker, mikrofon danheadsetHeadset lebih praktis danmenghindari terjadinya feedback.

SoftwareTersedia cuma-cuma di Internet.

BrowserSebaiknya gunakan InternetExplorer atau Netscape Navigator.

Provider InternetPilih yang memiliki koneksi yangcepat dan stabil. Pada percakapandari PC ke telepon biasa harusmelalui ITSP. Untuk PC ke PC,lawan bicara harus online meng-gunakan software yang sama.

CHECKLIST

Syarat untuk dapatmelakukan TeleponInternet (VoIP):

Telepon Web :SwyxPhone ini dapatlangsung dihubungkanke PC Anda

(saat ini baru melayani 13 negara tujuan)seperti Amerika Serikat, Jerman, Belanda ,Perancis atau Hong Kong. Anda hanya perlumembayar biaya providernya. Tetapipenawarannya juga terbatas: Di samping ASdan Kanada, hanya negara-negara penting diEropa yang bisa dihubungi. Bagi negaratujuan lainnya yang tidak terlayani olehmereka, ada alternatif lainnya seperti yangditawarkan oleh Hot TeleLink (www.hot-telelink.com) ataupun Net2Phone (www.net2phone.com) dengan sedikit tambahanbiaya.

Masalah Lama: Sulitnyamelakukan koneksi awalPada pengujian, terlihat masalah teknis yangdihadapi VoIP sejak awal dan hingga kinibelum juga dapat diatasi. Terputusnya hu-bungan dan kualitas suara yang buruk masihmerupakan hal yang rutin ditemui. Bahkanperangkat yang mahal sekalipun tidak men-jamin terciptanya hubungan yang stabil.

Karenanya tidak mengherankan jikafreeware buatan Microsoft terpilih sebagaiyang terbaik dalam pengujian. CHIP sendiritidak memilih mengenai harga, karena hanyasatu yang tidak gratis.

Netmeeting yang tersedia pada setiap CDinstalasi Windows dalam pengujian menun-jukkan hasil yang memuaskan. Dalam kuali-tas suara, Netmeeting jauh meninggalkansemua peserta pengujian lainnya. Info lebihrinci dapat Anda baca pada halaman 161.Peserta lainnya meskipun bukan yang ter-baik juga memiliki kelebihan tersendiri danseperti halnya Netmeeting dari Microsoft,ada juga yang tersedia secara gratis diInternet.

Net2Phone merupakan salah satu veterandalam bidang telepon Internet. Net2Phonejuga telah terintegrasi dalam browser

3

3

3

3

3

3

3

3

NegaraAmerika SerikatJerman InggrisPrancisHongkong

Telepon-TeleponRp 8.300

Rp 10.700Rp 9.400

Rp 10.700Rp 8.300

1PC-PCRp 150Rp 150Rp 150Rp 150Rp 150

1PC-TelefonRp 150Rp 150Rp 150Rp 150Rp 150

Telepon-TeleponUS$ 0.37 + Rp 150US$ 0.37 + Rp 150US$ 0.37 + Rp 150US$ 0.37 + Rp 150US$ 0.37 + Rp 150

Mahal namun semakin mudah: Hubungan telepon ke teleponmelalui Internet memang lebih mahal, tetapi menawarkankemudahan bagi pemakainya.

InternetSLI 001

1 Biaya provider (Telkomnet Instan) ditambah fasilitas gratis pada HotTelephone(www.hottelephone.com)2 Biaya provider (Telkomnet Instan) ditambah tarif gateway dari HotTeleLink(www.hottelelink.com)

Perbandingan Harga: Tarif telepon per menit

Telepon Lewat Web1.qxd 3/19/01 9:12 PM Page 160

Page 97: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

116611Maret-April 2001

Telepon Gratis Lewat Web

Dari PC ke telepon biasa: HotTelephonedapat menghubungi telepon biasa dengancepat.

Netscape versi terbaru. Program ini me-mungkinkan hubungan PC ke PC atau PC ketelepon. Tampilannya tersusun jelas danmengingatkan pada telepon yang biasa kitajumpai. Untuk PC ke PC, fax dan Voice-Mail tersedia tombol khusus pada tampilan.

Sambungan awal sulit dilakukan, lagi-lagi tampak laporan kesalahan. Hubungan kejaringan telepon biasa hanya mungkin sete-lah mendaftar dan mendapatkan kredit den-gan kartu kredit. Kualitas suaranya lumayandan setara dengan program peserta pengu-jian lainnya.

Perlengkapan software ini termasukyang terbaik dalam pengujian, namun sulit-nya membangun hubungan akan dapat mem-buat pengguna ragu dalam memanfaatkanlayanan telepon Internet.

MediaRing Talk 7.2 mempunyai tampilan(user interface) yang menarik. Seperti padaprogram lainnya, instalasinya mudah dila-kukan. Dalam pengujian ditemui satumasalah yaitu nomor demo dapat dihubungi,tetapi percakapan tidak dapat dilakukanseperti biasa. Dengan pembatasan waktuhubungan lagi-lagi terputus. Sayang sekali,karena MediaRing cukup berpotensi untukjadi salah satu kandidat terbaik. Soalnya disamping hubungan PC ke PC, dan PC ketelepon biasa, ia menyediakan fungsi Voice-

Mail. Selain itu, MediaRing juga merupakansatu-satunya program yang mampu mengak-tifkan PC dari keadaan off. Dengan fungsiOff-the-Netpenelepon dapat menarik perha-tian penerima telepon. Integrasi ICQ danfungsi statistiknya juga menambah keleng-kapannya.

Program ini menyediakan banyak fasili-tas, tetapi menjadi sia-sia bila fungsi utama-nya dalam bertelepon tidak maksimal seper-ti kualitas sambungan dan suara yang buruk.

HotTelephone merupakan layanan teleponberbasis web. Aplikasinya berjalan denganmenggunakan sebuah Java Applet yangharus di-download saat login. Anda janganterlalu berharap menemui tampilan yangnyaman atau fungsi tambahan yang lengkap.HotTelephone hanya memungkinkan per-

cakapan dari PC ke telepon biasa, tetapi de-ngan tarif yang sangat murah. Terserah kemana Anda ingin menelepon, yang perludibayar hanyalah biaya provider Internet.

Membangun hubungan dapat dilakukansetiap saat dalam pengujian tanpa masalah.Tak adanya fungsi tambahan dengan de-mikian terobati. Bagi semua yang inginmenelepon dari PC ke telepon biasa, Hot-Telephone merupakan pilihan terbaik.

BuddyPhone 2.07 adalah satu-satunyasoftware yang memdanai pengembangannyadengan iklan (bannerware). Karena itu adabanner iklan pada tampilannya, yanguntungnya tak begitu mengganggu lebihjauh. BuddyPhone adalah program seder-hana tanpa banyak features, yang hanyamemungkinkan komunikasi dari PC ke PC.Ia tersedia dalam berbagai versi bahasa.Dalam pengujian CHIP hanya terjadi kesuli-tan kecil ketika akan membangun hubungan.Sayangnya kualitas suaranya juga hanyarata-rata. Keistimewaan BuddyPhone antaralain kemungkinan integrasi dalam ICQ danpenjawab telepon otomatis.

Sebagai sebuah program sederhana tanpapernak-pernik, BuddyPhone yang meskipuntak memungkinkan hubungan ke teleponbiasa, tetapi dapat memenuhi tugasnya de-ngan baik untuk telepon dari PC ke PC.

Harga: FreewareInfo: www.microsoft.com

NILAI TOTAL

Kualitas suara sangat baikTersedia pada setiap CD WindowsTelepon dengan fasilitas videoSetting untuk hubungan PC ketelepon biasa tersembunyi

Program Netmeeting menunjukkan kepadakita bahwa tampilan bukanlah segalanya.Program dengan tampilan sederhana initernyata merupakan sebuah aplikasi yangsecara teknis cukup andal dan stabil sertamemiliki fungsi-fungsi yang baik.

Netmeeting menyediakan kualitas suaraterbaik dan keragaman fungsinya yang cu-kup banyak. Kelebihan lainnya, setiap peng-guna Windows telah memilikinya, karenaNetmeeting telah termuat dalam setiap CDinstalasi Windows.

Setelah instalasi, Anda dapat langsungmenjalankannya. Program ini menunjukkankepada kita bahwa, telepon Internet pundapat memiliki kualitas suara yang baik.Suara lawan bicara Anda jernih dan jelas,bahkan yang terbaik dalam pengujian.Kedua pengguna harus mendaftar pada ser-ver Netmeeting yang sama, agar dapat saling

berhubungan. Lawan bicara akan dikontakmelalui alamat IP atau e-mail.

Proses yang agak rumit adalah sewaktumelakukan sambungan dari PC ke teleponbiasa. Untuk itu Anda harus memasukkansebuah Gateway pada menu “Tools | Options| General | Advanced Calling”. PenentuanGateway ini dipilih sendiri oleh penggunaatau dengan menanyakan ke NetworkAdministrator di jaringan Anda.

Netmeeting juga menawarkan hal lain-nya. Di samping pilihan untuk bertelepondengan fasilitas video (video conference),program ini juga memiliki fungsi chat danfile transfer.

Dukungan programnya juga tidak buruk.Di samping file Help tersedia Online-FAQs,Newsgroups, sebuah Knowledge Basedanpanduan program. Sangat mencukupi untukmencoba pertama kali telepon Internet.

Sang Pemenang - Netmeeting 3.01

Jernih dan jelasFreeware dari Microsoft tampil “memukau” dengan kualitas suara yangbaik dan fungsi yang lengkap.

Gratis danbagus: SangPemenangNetmeeting

Telepon Lewat Web1.qxd 3/19/01 9:13 PM Page 161

Page 98: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

116622 Maret-April 2001

Telepon Gratis Lewat Web

Program profesional mem-buktikan: Bisa dengancara lain!Bahwa cara lain juga bisa dibuktikanoleh program profesional. Soalnyasementara pengguna pribadi haruspuas dengan kualitas suara yang seba-gian sangat buruk, bagi perusahaantersedia sebuah perangkat teleponyaitu SwyxPhone yang tak kalah baikdengan telepon biasa. Kenyamanannyasama dengan telepon biasa, karenaVoIP-nya tetap melalui Intranet,sehingga tak ada kemacetan dalamlalu-lintas data - masalah rutin bagi

pengguna pribadi. Belum diketahui, kapanproduk bisnis ini juga dapat dinikmati oleh

pengguna pribadi atau rumahan.

Gambar yang buruk menyertai suara yang burukMengingat masih banyaknya masalah yangdihadapi pada software VoIP, telepon yangdisertai dengan fasilitas video tampaknyaagak sia-sia. Beberapa program memung-kinkan dilakukan pengiriman gambar tetapisayangnya masih mempunyai kualitas burukdengan frame per detik (fps) yang sangatrendah. Bahkan ada yang sama sekali tidakbergerak alias diam. Di samping kelengka-pan dari software yang menyertainya, dibu-tuhkan juga sebuah webcamdan akses In-ternet yang cepat - setidaknya DSL ataukabel modem. Yang hanya memiliki hubu-ngan ISDN atau analog lebih tidak men-

Truly Global Internet Phone 1.0dikembangkan oleh perusahaan Vo-caltec di Israel dan merupakan pro-gram pertama yang beredar - kini iasukar untuk bersaing dengan soft-ware-software peserta lainnya.

Instalasi dan konfigurasinya ber-langsung tanpa masalah dengan ban-tuan asisten, tetapi membangun hu-bungan merupakan bencana. Lagi-lagi hubungan ke server terputus.Kualitas suaranya juga hanya rata-rata.

Di samping hubungan dari PCke PC, program ini juga menyedi-akan fasilitas Voice-Box, chat, fungsistatistik dan telepon dengan video.

Secara keseluruhan mengecewakan, wa-laupun perlengkapannya meyakinkan. Per-formanya sangat butuh perbaikan.

Go2Call seperti halnya HotTelephone,merupakan layanan telepon berbasis web,Anda tak perlu men-download-nya. Dengandemikian setelah beberapa menit Anda dapatlangsung melakukan percakapan - dalamkualitas yang lumayan dan hanya ke teleponbiasa. Dalam melakukan koneksi tidakdijumpai masalah berarti.

Go2Call menyediakan layanan gratisuntuk AS, Kanada, Belgia, Belanda, Jerman,Irlandia dan Swedia. Anda hanya perlumembayar biaya provider saja.

Selain negara di atas untuk dapatmenghubungi 12 negara Eropa lainnya dike-nakan biaya tambahan 18 Dollar per bulan.Go2Call memang berfungsi dengan baiksesuai dengan yang diharapkan, tetapisayangnya perlengkapan yang tersedia sa-ngat minim. Contohnya, fungsi pentingseperti telepon dari PC ke PC atau Voice-Mail tidak tersedia. Pembatasan padanegara-negara tertentu juga mengurangikeleluasaan pengguna.

Kebebasan menghubungi negara-negaratersebut bahkan akan terus menyusut:Sebelum penutupan redaksi Go2Call me-nyatakan, bahwa untuk AS, Kanada, Belgia,Belanda, Jerman dan Swedia tidak lagicuma-cuma namun akan dikenakan biayatambahan. Namun berapa besarnya, belumdapat disebutkan.

WebPhone 4.02 adalah satu-satunya pro-gram yang tidak diberikan secara gratisdalam pengujian. Full version-nya dijualseharga 50 Dollar. Meskipun merupakanprogram komersial, Anda jangan berharapterlalu banyak karena WebPhone hanyadapat melakukan hubungan dari PC ke PC,

Otomatis: MediaRing mampu menyalakan PC Andabila ada telepon masuk.

SOLUSI HARDWARE

Kualitas suara yang lebih baik dengan VoIP-Blaster

Produsen sound card ternama Creativejuga menawarkan perangkat pertamayang dapat meningkatkan kualitas suara(audio) pada percakapan dari PC ke PC,yaitu VoIP-Blaster. Di dalam alat initerdapat sebuah Digital Signal Processor(DSP) yang dapat memperbaiki adanyagangguan-gangguan seperti distorsi danketerlambatan sinyal. Selain itu VoIP-Blaster juga dapat mengurangi bebanresource pada sistem, sehingga 'tugas'CPU pun tidak terlalu berat. VoIP-Blasterdihubungkan ke PC melalui port USB.

Softwarenya dibuat berdasarkanteknologi Inno-Media-VoIP. Untuk meng-gunakan Blaster Anda harus membuatsebuah account Innosphere. Sayangnyasaat ini VoIP-Blaster baru dijual di ASdengan harga 20 Dollar - di dalamnya

termasuk 5 Dollar saldo awal. Percakapandari PC ke telepon biasa juga dapat dila-kukan - meskipun tidak gratis, tergantungtujuan biayanya berkisar antara 10 hingga29 sen.

sedangkan untuk melakukan hubungan ketelepon tidak bisa dilakukan.

Meskipun merupakan program komer-sial, ternyata tidak dijumpai hal yang is-timewa pada program ini. Lebih parah lagi,kualitas suaranya terburuk. Program iniselalu mengalami kesulitan dalam me-lakukan koneksi dan user interface-nya jugatidak mudah digunakan.

Satu-satunya hal yang perlu diperhatikanadalah program ini memungkinkan teleponsambil menyediakan fasilitas video. Walau-pun demikian tetap saja bukan merupakanalasan yang kuat untuk membeli programini. Yang Anda dapatkan dari WebPhonedengan 50 Dollar, dapat disediakan oleh pro-gram lainnya secara gratis dan dalam kuali-tas suara yang lebih baik.

Telepon Lewat Web1.qxd 3/19/01 9:27 PM Page 162

Page 99: CHIP 03 2001.pdf

116633Maret-April 2001

Namun hambatan terbesar VoIP adalahdari perusahaan telekomunikasi sendiri.Seperti yang terjadi di negara-negara majusaat ini. Perang harga diantara operator tele-pon besar dapat merugikan solusi web,apalagi kualitas hubungan telepon biasa jauhlebih baik.

Di Indonesia sendiri, masa depan VoIPmasih sangat cerah meskipun akhir-akhir inimasih diperdebatkan oleh beberapa pihak.Tentunya dengan akan dikeluarkannya Un-dang-Undang Telekomunikasi yang barumasa depan VoIP akan semakin cerah.

Sementara ini para pengguna VoIP haruspuas dengan seringnya hubungan terputusdan bunyi-bunyi berisik yang menggangguyang mengingatkan kita pada jaringan tele-pon seluler generasi awal di Indonesia.

Tetapi situasinya dapat kembali berubah:Akses jaringan yang lebih cepat dan InternetProtocol v6 yang baru akan meningkatkankualitas telepon Internet - terutama berlakubagi UMTS (Universal Mobile Telecommu-nications System) dengan kecepatan transferhingga 2 MBit per detik.

[email protected] (MB)

cobanya karena tak akan puas dengan gam-bar yang diterima.

Menunggu hadirnyaBroadband: Segalanya akanlain dengan UMTSTelepon Internet dalam kualitas teleponbiasa masih merupakan impian masa depan.Persyaratan teknisnya memang sudah ada,tetapi kenyamanan dan kualitasnya masihbelum mampu menyaingi telepon biasa.Begitu juga dengan telepon dengan fasilitasvideo, yang pada telepon biasa telah beru-lang kali gagal diwujudkan karena berbagaimasalah infrastruktur ataupun juga karenakurangnya peminat walapun mereka memili-ki akses broadband sekalipun.

Mahal dan buruk:Webphone satu-satunya programkomersial dalampengujian denganhasil terburuk

PAKET SUARA DI INTERNET

Pada telepon Internet data suaradibagi ke dalam paket-paket dandikirimkan melalui Internet. Se-dangkan pada telepon biasa se-buah saluran tersedia khususuntuk pengiriman data secaraterus menerus (kontinyu).

Telepon Internet bekerjalebih efektif. Di belakangnya ter-sembunyi berbagai teknik kom-presi dan pemaketan: Tergan-tung aplikasinya, 4 H-codecsyang berbeda bertanggung jawabuntuk kompresi stream video dan 5 G-Codecs bertugas meredam suara. De-ngan demikian 5,5 Kbit per detik sudahcukup pada transfer suara denganG.723.1, untuk video antara lain tersediaH.263 yang menghemat tempat.

Untuk dapat melakukan pengirimandata digunakan protokol Internet (IP). IPmerupakan dasar dari terwujudnyatelepon Internet: Paket-paket data tidakharus melalui rute yang sama, melainkanbisa melalui rute yang berbeda-bedahingga sampai ke tujuan. Di sana paket-paket itu tidak tiba sesuai urutan, bahkanada yang tidak sampai sama sekali.Soalnya kalau beban jaringan terlalutinggi, router dapat menghapus paketdata mana saja. Bagian-bagian per-cakapan ada yang hilang atautertunda. Di sini beban jaringanpada saat pengiriman sangatmempengaruhi.

Sebelum dikirim data harusdikompresi dan setelah sampaiditujuan didekompresi. Ini jugamenurunkan kualitas suara.Keterlambatan, yang padapaket data biasa tak jadi soal,

menyebabkan percakapan men-jadi sangat tidak nyaman.

Secara umum tuntutan padahubungan Internet sangat tinggi.Karena tuntutan tersebut seringtidak terpenuhi, biasanya kuali-tas suaranya hanya mencapaikualitas handphone rata-rata.Protokol Internet v6 yang barudiharapkan dapat membantu. Disamping ruang alamat yang

diperluas, ia memungkinkan re-servasi bandwidth - misalnya untuk

bertelepon. Dengan demikian teleponInternet akan memiliki kualitas suara yangsama dengan telepon biasa.

Menelepon dengan gangguan: Dari PCke telepon biasaSayangnya saat ini Anda tidak bisamengharapkan hubungan yang lebih baik.Ini juga berlaku bagi hubungan dari PC ketelepon biasa, soalnya harus mengguna-kan Gateway yang mengkonversi datadigital dan menyampaikannya kepadajaringan telepon setempat. Percakapandari telepon ke telepon melalui Internetjuga dapat dilakukan, tetapi diperlukan 2Gateway. Pengiriman data tetap dilakukanmelalui Internet.

Penting: Gateway dipilih yangterdekat dengan lawan bicaraAnda, bila tidak akan adabiaya tambahan untuk pe-ngiriman dari Gateway ke tu-juan. Karena pengelola Gate-way menggunakan saluranyang kuat, kualitas suaranyalebih baik dibanding langsungdari komputer.

Modem

Pemakai PC 1

Beginilah Cara Kerja Telepon Internet

Provider

ITSP-Provider

Pemakai telepon Pemakai PC 2

Modem

Provider

INTERNET

Telepon Lewat Web1.qxd 3/19/01 9:27 PM Page 163

Page 100: CHIP 03 2001.pdf

Harga

Internet

Nilai Total

Pengoperasian

Biaya

Fungsionalitas

Layanan

Kesimpulan

PengoperasianKualitas suara

Instalasi

Hubungan

Kenyamanan

BiayaUSA PC-PC

USA PC-Tel.

Australia PC-PC

Australia PC-Tel.

FungsionalitasPC-PC

PC-Telepon

Voice-Mail

Fax

Telepon dg video

Lain-lain

LayananManual

Online Help

Hotline

INTERNET

116644 Maret-April 2001

Telepon Gratis Lewat Web

Maret-April 2001

Produk

42 31

Net2Phone Inc.Net2Phone 10.2

Freeware

net2phone.com

70

Terutamaperlengkapan yangbaik dan keragamanfungsi menempatkanNet2Phone padaposisi ke 2.

sedang

mudah

bermasalah

tampilan tersusunbaik

Provider

US$ 0,08 + Provider

Provider

US$ 0,08 + Provider

l

l

l

l

berbagai skins

l

l

l

MicrosoftNetmeeting 3.01

Freeware

microsoft.com

86

Netmeeting yangterbaik: SoftwareMicrosoft ini nomorsatu, baik dalamkualitas suara ataupun hubungan.

cukup

mudah

kedua pembicaraharus mendaftarpada server yangsama

Fungsi PC ke telepontersembunyi danrumit

Provider

Provider + ITSP

Provider

Provider + ITSP

l

l

l

whiteboard, chat,transfer data

l

l

l

MediaRingMediaRing Talk 7.2

Freeware

mediaring.com

67

Software lain tidakmemiliki fungsi Off-the-Net sepertiMediaRing Talk. Tapidi sini juga berlaku:Yang menentukanadalah kualitas suaradan hubungan, yangmasih banyakkelemahannya.

sedang

panduan konfigurasi

bermasalah, susu-nan tampilan kurangjelas

susunan tampilankurang jelas

Provider

US$ 0,08 + Provider

Provider

US$ 0,04 + Provider

l

l

l

Off-the-Net, ICQ,fungsi statistik

l

l

Teleconomico Inc.HotTelephone.com

online

hottelephone.com

64

Yang tak membu-tuhkan fungsi tamba-han bisa menggu-nakan layanan ini.Memang hanya per-cakapan dari PC ketelepon yang dapatdilakukan, tetapibiayanya murah

sedang

sangat mudah

tak ada masalah

input online, kurangnyaman

Tidak bisa

Provider

Tidak bisa

Provider

l

l (Online Help)

l

Nilai Nilai Nilai Nilai

Telepon Internet atau yang

lebih populer dengan VoIP

hingga saat ini masih di-

anggap sebagai teknologi

alternatif karena kualitas

suara dan sambungannya

yang masih kalah diban-

dingkan telepon biasa. Di

Indonesia sendiri, kehadian

teknologi VoIP masih me-

nimbulkan pro dan kontra di

sana sini. Telkom sendiri

sebagai penyelenggara

atau operator telepon lokal,

kabarnya juga sedang me-

nyiapkan layanan VoIP

mereka jika kelak akan

semakin banyak penggu-

nanya.

Setiap program VoIP

yang menjadi peserta da-

lam pengujian CHIP, tetap

mempunyai nilai positif ka-

rena semua program dan

layanan tersebut dapat me-

nekan biaya telepon ke se-

luruh dunia. Tetapi masih

banyak ditemukan kelema-

han pada sebagian besar

program yang harus diha-

dapi oleh pemakai. Oleh

karena itu, maka pemakai

yang menggunakan fasilitas

tersebut secara terarah dan

efisienlah yang dapat me-

lakukan penghematan biaya

yang maksimal.

Apakah bertelepon le-

wat Internet merupakan al-

ternatif sebenarnya bagi te-

lepon biasa, masih perlu di-

tunggu kelanjutannya. Ma-

salah yang sering dijumpai

adalah pada saat pemakai

ingin melakukan koneksi

dan menemukan/mencari

lawan bicara membuat tek-

nologi ini tidak menarik bagi

sebagian orang.

KESIMPULAN CHIP

Kelak akansemakin baik

Telepon Lewat Web1.qxd 3/19/01 9:18 PM Page 164

Page 101: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

116655Maret-April 2001

Telepon Gratis Lewat Web

Bobot Penilaian CHIP

Yang menjadi prioritas penilaian dalamperbandingan software VoIP adalah kua-litas hubungan dan besarnya biaya. Un-tuk itu pengujian dilakukan dengan me-nelepon langsung dengan berbagai soft-ware yang tersedia jika dimungkinkan.

nn PENGOPERASIAN Yang terpentingadalah sebaik apa sebuah software be-kerja. Karena itu 40% dari nilai total be-rasal dari kualitas suara, instalasi, kemu-dahan melakukan sambungan dankenyamanan pemakaian.

nn BIAYA Juga menyumbang 40% darinilai total dengan membandingkan tarifberbagai layanan VoIP dengan penyediasambungan telepon biasa yang murah.Yang dinilai adalah percakapan dari PCke PC, PC ke telepon dan dari telepon ketelepon melalui Internet.

nn FUNGSI Apa saja yang ditawarkanoleh program-program tersebut? PC kePC, PC ke telepon, Voice-Mail, fax dantelepon bergambar merupakan kriteriayang dinilai. Fungsi-fungsi lainnya CHIPsusun dalam tabel di sebelah.

nn LAYANAN Semua program memangmudah dioperasikan, tetapi untuk fungsi-fungsi tertentu pengguna membutuhkandukungan. Volume dan kualitas bukupanduan, Online-Help dan Hotline masukke dalam penilaian.

Layanan 5% Pengopoerasian 40%

Fungsionalitas 15% Biaya 40%

CARA CHIP MENGUJI VOIP

Murah atau Baik6 7 85

Truly GlobalInternet Phone 1.0

Freeware

trulyglobal.com

57

Truly Global InternetPhone sama sekalitak dapat bersaingdengan pesertalainnya. Tampilanyang bagus tidakbanyak gunanya.

sedang

mudah

program berkali-kalimemutuskanhubungan

menu original yangmembuka kesamping

Provider

Tidak bisa

Provider

Tidak bisa

l

l

whiteboard, chat,fungsi statistik

l

l

l

Go2callGo2call.com

online

go2call.com

57

Go2Call juga meru-pakan pilihan bagiyang ingin cepat me-nelepon. Satu-satu-nya kelemahan di-banding HotTele-phone adalah terba-tasnya negara yangdihubungi.

sedang

mudah, daftar cepat

tak ada masalah

input online, kurangnyaman

Tidak bisa

Provider

Tidak bisa

Tidak bisa

l

telepon gratis ke 8negara

l (Online Help)

l

NetSpeakWebPhone 4.02

US$ 50

webphone.com

52

WebPhone adalahsatu-satunya pro-gram yang tidak gra-tis. Fasilitas yang di-tawarkan sangat mi-nim, tidak memenuhituntutan sederhanasekali pun.

cukup

konfigurasi sukar

masalah dalammembangunhubungan, lawanbicara tak ditemukan

tampilan tidak jelas,tampak seperti ken-dali jarak jauh

Provider

Tidak bisa

Provider

Tidak bisa

l

l

l

Chat

l

l

Nilai Nilai Nilai

Buddyphone

online

buddyphone.com

61

BuddyPhone adalahprogram sederhanauntuk percakapandari PC ke PC. Iakurang nyaman,tetapi berfungsidengan lancar

sedang

mudah, multibahasa

diperlukan upayaberkali-kali, setelahitu lancar

sederhana tanpapernak-pernik,tampilan kecil

Provider

Tidak bisa

Provider

Tidak bisa

l

integrasi ke ICQ,penjawab telepon

l

l

Nilai

Telepon Lewat Web1.qxd 3/19/01 9:19 PM Page 165

Page 102: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

116688 Maret-April 2001

Windows.Net

Windows.Net

nn Windows Whistler atau yang nantinyadisebut dengan Windows XP (XP=Experience) merupakan produk perintisyang merupakan realisasi dari 'strategijaringan' Microsoft. Walaupun informasimengenai Windows.Net atau dapat disebut.Net masih minim, beberapa hal pentingcoba disimpulkan oleh CHIP.

Menurut skenario Microsoft, dalam waktu yang tidak lama lagi, batas antara PC denganInternet akan menjadi 'kabur'. Ringkasnya, Windows beserta produk Office-nya akantersedia di web, dimana pengguna hanya perlu berlangganan saja untuk dapat meng-gunakannya.

Dari sisi pengguna, Windows.Net terba-gi atas 3 komponen:

1. Net-Client: XML SebagaiStandar Baru AplikasiDengan meningkatnya penyebaran dan man-faat Internet dewasa ini tentu akan diikutipenurunan biaya dalam menggunakan laya-

nan dengan akses cepat dan bandwidth yangbesar. Oleh karena itu, menurut Microsoftperlahan-lahan batas antara PC denganInternet akan menjadi kabur.

Sebagai kelanjutan dari konsep activedesktop, versi Windows mendatang danaplikasi-aplikasi seperti Office akan menjadilebih terintegrasi dalam jaringan Internet.User interface dan berbagai fungsi lingku-ngan kerja dapat diubah dan disesuaikanoleh setiap pengguna tergantung kebutuhan-nya. Untuk mewujudkannya, Windowsmenawarkan tampilan baru berbasis standarXML yang akan menggantikan fungsi danperanan Windows Explorer. Bagaimanainterface-nya nanti, dapat Anda lihat padaMSN Explorer yang telah tersedia untuk di-download di http://explorer.msn.com.

2. Layanan Dasar .Net: Semuayang DibutuhkanLayanan seperti e-mail, agenda, instantmessagingatau editor web akan merupakanbagian internal Windows dan dapat langsungdipanggil dari desktop. Berdasarkan infor-masi terakhir, Windows XP telah menyedia-kan semua layanan tersebut. Untuk men-dorong popularitas jaringan miliknya(www.msn.com), Microsoft sekaligus dapatmemanfaatkan kemajuan perkembangan inidengan menjalin erat layanannya denganMSN.

3. Layanan Utama .Net:Software Sesuai PesananPengguna Windows akan dapat berlang-ganan berbagai jenis software yang dibu-tuhkannya, seperti halnya Anda berlang-ganan majalah komputer atau TV-kabel.Gagasan dibalik hal ini bukanlah sesuatuyang baru sama sekali. Daripada membeliaplikasi lengkap seperti paket Office yangmahal dan 90% fungsinya tidak pernahdipakai, lebih baik pengguna menggunakansoftware tersebut dari Internet sesuai dengankebutuhannya. Biayanya sendiri dihitungberdasarkan durasi pemakaiannya. Layananpendaftaran yang tersedia seperti layaknyaPersonal Information Management(PIM)akan disediakan secara cuma-cuma.

Jaringan menjadi komputer: Dalam gambaran Microsoft, pengguna hanya perlu me-loadprogram dari Internet. Untuk itu aplikasinya harus berbasis XML sehingga dapat salingberkomunikasi. Contohnya adalah sewaktu sebuah program sedang mengakses passwordpada server Microsoft melalui Internet untuk memeriksa validitas pengguna. Jika prosedurotentifikasi password dapat dilewati, pengguna akan dapat membuka aplikasi basis webtersebut pada PC-nya.

BEGINILAH CARA KERJA WINDOWS.NET

Client/User

AutentifikasiPassword

Server

WordOffice

PowerPoint

Windows Net.qxd 3/19/01 5:05 AM Page 168

Page 103: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

116699Februari-Maret 2001

Windows.Net

Tujuan Microsoft adalah untuk men-jadikan browser-nya sebagai sebuah soft-ware universal. Semua tools dan fungsi yangdibutuhkan pengguna sejak awal akan terse-dia melalui browser, sehingga otomatistersedia dalam menunya. Anda tak perlu lagiberpindah-pindah dari program satu ke pro-gram lainnya. Semuanya dijalankan dibawah tampilan atau interface yang sama -yang tentunya dapat Anda perkirakan, seda-pat mungkin adalah ‘Made in Microsoft’.Konsep Microsoft ini mengingatkan kitapada konsep PC jaringan yang sebelumnyaada (network PC) dari Sun, Oracle atauNetscape. Oleh karena itu tidak heran bilaMicrosoft hanya tinggal mengikutinya saja.Sebelumnya, Sun telah mengemukakan kon-sep mereka 'Jaringan adalah Komputer'bertahun-tahun yang lalu dan memprediksi,akan tidak menjadi soal, apakah suatuaplikasi ataupun data tersedia pada PC atausebuah server di jaringan.

Terdapat sedikit perbedaan antaragagasan dari Microsoft dengan konsep Sun,dimana Windows.Net bukan untuk jaringanlokal, melainkan sejak awal telah dikonsep-kan untuk selalu mengacu pada Internet.

Namun Windows.Net tidak hanya bertu-juan untuk dapat menjalankan berbagaiaplikasi dari Internet, melainkan juga dapatmengakses data atau program dari suatulokasi dimana pun di bumi ini. Hal tersebutmenunjukkan bahwa Microsoft telah me-ngantisipasi meningkatnya peranan danakses Internet pada peranti bergerak sepertiPDA (Personal Digital Assistant) ataupuntelepon seluler. Bahkan UMTS (UniversalMobile Telecommunications System) sebagaisalah satu teknologi sistem komunikasi berg-erak masa depan generasi ketiga (3G) akandidukung pula.

Tujuan Akhir: Internet HarusDapat DiprogramUntuk mewujudkan komunikasi antar pro-gram yang 'bebas masalah’ antara Windows,halaman web dan aplikasi, Microsoft inginmengembangkan kembali dari awal seluruhaplikasinya dengan basis XML. Tujuan yangdicapai Microsoft adalah untuk memung-kinkan dilakukannya pemrograman berbasisInternet. Sebuah model komunikasi baruyang berbasis Internet secara bertahap akanmenggantikan model distribusi data dariserverke client seperti yang saat ini biasadilakukan.

Bagaimana dalam prakteknya lebih lan-jut telah dijelaskan oleh Microsoft yanglangsung disampaikan oleh sesepuhnyasendiri yaitu Bill Gates pada pameran akbarComdex 2000 di Las Vegas yang belumlama berlangsung. Bill Gates menyebutkansuatu contoh halaman web sebuah asosiasiBaseball. Pengguna dapat men-downloadjadwal pertandingan untuk musim berikut-nya dari halaman web pada situs tersebut.Setelah data mengenai jadwal pertandingansampai di PC, aplikasi organizer akan beker-ja dengan mencocokkan datanya denganagenda pengguna dan selanjutnya menun-jukkan pertandingan mana saja yang dapatdikunjungi. Pada saat yang sama aplikasitersebut akan menawarkan untuk memesankarcis-masuk melalui server suatu asosiasiBaseball tersebut.

Dengan demikian terjadi komunikasidua arah yang menggantikan arus data se-arah dari server ke client yang umumdilakukan sekarang ini. Hingga saat iniMicrosoft masih 'pelit' dengan informasimengenai kemungkinan realisasi rencanabesar tersebut.

[email protected] (TH)

Tom Pilla, PR Manager SeniorMicrosoft di AS, berkomentarmengenai Windos XP (kodeWhistler), arsitektur 64 Bit, danstrategi jaringan Microsoft.

CHIP: Apa saja persyaratan hardwareuntuk XP (Whistler)?Pilla: Saat ini masih terlalu dini untukmenentukan persyaratan minimal hard-ware yang dibutuhkan untuk dapatmenjalankan Windows XP (Whistler).Tetapi karena Whistler dari awaldikembangkan dengan basis Windows2000, tuntutan hardware untuk Windows2000 dapat dijadikan sebagai patokanyang baik.CHIP: Apakah akan ada Whistler versi 32dan 64 bit?Pilla: Itu memang tujuan kami. Kamimerencanakan untuk memasarkan keduaversi tersebut dalam paruh kedua tahun2001.CHIP: Apakah ada peningkatan performayang signifikan jika menggunakanarsitektur 64 bit?Pilla: Ya, perbedaannya bisa sangatbesar. Namun arsitektur 64 bit terutamalebih menguntungkan bila digunakan dilingkungan server.CHIP: Apakah perkembangan sistemoperasi desktop akan berakhir denganhadirnya Whistler?Pilla: Whistler bukanlah akhir dari sistemoperasi desktop. Sistem operasi inidibangun berdasarkan Windows 2000dan akan terlihat visi kami mengenaibagaimana versi Windows pada masamendatang. Elemen terpenting didalamnya adalah kestabilan, keamanandan performa, dikombinasikan denganberbagai fasilitas baru bagi penggunaprofesional.CHIP: Akan ada berapa banyak versiWindows Whistler nantinya?Pilla: Mengenai hal itu kami belum bisamengatakan secara pasti, tetapi versi-versinya akan dibuat berdasarkan padakebutuhan spesifik yang ada saat ini, baikuntuk pengguna lingkungan pribadi,bisnis ataupun server.

INTERVIEW

Windows GenerasiBaru Kelak AkanJauh Lebih Cepat

Windows masadepan: Whistleryang akandinamakanWindows XPoleh Microsoftdiperkirakanakan mendukunglayanan padaWindows.Net.

Windows Net.qxd 3/19/01 5:05 AM Page 169

Page 104: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

117700 Maret-April 2001

Netscape 6

Browser: Bugs & Fixes

Meningkatkan kecepatan,keamanan dan stabilitas

n Versi baru dari browser ini seharusnyamenjadi momentum penting Netscape.Tetapi Netscape 6 ternyata tidak sesuai stan-dar masa kini. Beberapa pengguna yangingin membuat file dengan konfigurasiXML akan menemui kesulitan. Versi aktualbrowser AOL ini bahkan tidak mengertibahasa WWW terbaru.

Sejak November 2000, pengguna sudahdapat menggunakan versi Netscape 6.Browser ini berbasis source code yang laindari yang sekarang digunakan di versi 4.x.Jantungnya adalah Engine Gecko, yang olehpengembangnya disebut 'NGLayout'. FungsiGecko adalah untuk mengambil alih tampi-lan grafik dan teks. Para pengembangnyaberharap browser ini tidak akan hanyamampu menampilkan halaman HTML den-gan lebih cepat dan lebih baik, melainkanjuga sesuai seperti ketentuan konsorsiumWWW.

Peluncuran Netscape 6 yang baru lalu kini disusul olehkenyataan pahit: Browser baru ini ternyata dikeluarkanterlalu dini dengan banyak kekurangan. CHIP akanmenunjukkan bagaimana mengatasinya.

Konsep yang terakhir memang berhasildiwujudkan, Netscape 6 merupakan browserpertama yang berpegang ketat pada ketentu-an tersebut. Masalahnya, Internet Explorermaupun versi Netscape yang lebih lamamemiliki ciri khasnya masing-masing. Halinilah yang menyebabkan banyak webmas-ter mengoptimalkan halaman web merekauntuk kedua browser.

Akibatnya, halaman web yang diopti-malkan untuk Netscape 4.x tidak dapat di-tampilkan dengan sempurna di versi 6.Masalah inilah yang sering dilontarkandalam forum newsgroups. Sebenarnya,banyak kelemahan browser baru ini yangbisa diatasi dengan mudah karena Netscape6 tersusun secara modular.

Kelebihannya, komponen Gecko adalahmudah dipertukarkan dan dapat dikem-bangkan secara terpisah. Antara lain sebuahmodul untuk merancang tampilan pengguna,

dilengkapi denganintegrasi pengelo-laan e-mail dan bookmark melalui DOM(Document ObjectModel) dan RDF(Resource Descrip-tion Network).

Disamping kelebihan-kelebihan diatas,keuntungan utamanya terletak pada pemro-graman isi web yang tak tergantung pada sis-tem operasi. Netscape 6 dapat mudah dipin-dahkan dan disesuaikan dengan sistemoperasi lain.

Memang terdengar sangat menjanjikan,

Netscape.qxd 3/19/01 4:28 AM Page 170

Page 105: CHIP 03 2001.pdf

INTERNET

117711Maret-April 2001

Netscape 6

namun setelah dilakukan beberapa pengu-jian, stabilitasnya dipertanyakan. Banyakaspek yang tampak belum selesai atau diter-apkan terburu-buru. Misalnya dalam pandu-an menu versi bahasa tertentu ditemukanbanyak kesalahan penulisan. Tulisan padamenu pull-downjuga dianggap terlalu besar.

Yang paling mengganggu adalah, sepertitadi telah disebutkan, dalam menu 'Settings'ditemukan banyak laporan kesalahan pemro-graman XML yang parah. Tentunya ini samasekali tidak menarik bagi pengguna baru.

Ternyata tidak mudah:Mengimpor profile lamaMengimpor profile lama ke Netscape 6.0juga tidak mudah dilakukan. Berdasarkanketerangan AOL, fasilitas impor baru dapatberfungsi mulai versi 4.5. Tetapi dalamsejumlah pengujian dengan versi 4.75, pros-es ini sering tidak berhasil. Solusi yang ter-baik adalah menginstal ulang Netscape 6.Sayangnya masalah lain tidak dapat di-singkirkan dengan metoda trial and errorseperti ini. Terutama kelemahan dari sisikeamanan, sebaiknya diatasi segera. Akseshalaman web yang dilindungi (protected

website) seperti pada websitebelanja online, biasanya tidakdapat dilakukan. Pada halamanweb yg diacak (encrypted)ternyata dapat dikenali denganawalan "http://", selain itu se-ring timbul masalah keamanan

lain. Penyebabnyakarena Netscapem e n g g u n a k a nversi baru protokolpengaman SSL(Secure Socket La-yer) yang disebutTLS (TransportLayer Security).

Untuk meng-hindari masalahini, matikan sajapilihan TLS dalammenu Security-Manager. Konfigu-rasinya dapat dite-mukan melaluimenu 'Task' danpilih 'Privacy andSecurity'. Browserlain juga menggu-nakan TLS, tetapi

pada Internet Explorer secara standar tidakdijalankan.

Netscape sendiri menekankan bahwakoneksi browser ke server IBM melalui httpdapat menimbulkan masalah. Tetapi ini lebihdisebabkan oleh software servernya, bukanbrowser.

Cara menyingkirkan bug Java:Instalasikan J2SE Netscape tampaknya ingin mengkambinghi-tamkan Sun. Penyebabnya, walaupunaplikasi Java-engine telah disertakan padainstalasi, tiba-tiba halaman web denganJava-Applets tidak mau dijalankan. PadahalNetscape 6 menggunakan Java 2 StandardEdition (J2SE) versi 1.3.0.01. Kesalahansepertinya ada pada saat pengujian, karenabrowser hanya diuji dengan versi ini.Berdasarkan keterangan AOL, versi J2SE

lainnya tidak berfungsi denganNetscape 6.

Solusi masalahnya relatifmudah. Pada saat instalasi, sebe-narnya Anda dapat memutuskan,apakah aplikasi Java ingin dipasangatau tidak. Pada instalasi standar,

Java-engine tersebut tidak diinstalasi.Bahkan dalam menu Help, instalasi tersebuttidak disarankan. Hanya untuk jenis instalasiCustom, Anda menemukan pilihan untukinstalasi engine tersebut. Bila option tersebuttidak dipilih, Netscape akan berusaha men-jalankan Java-engine yang telah tersedia diPC dan biasanya tanpa hasil. Itulah sebabnyadapat timbul masalah dalam menampilkanApplets. Baru setelah J2SE dari Netscapediinstal, masalah teratasi.

XML Parsing Error: Browser yang katanya modern ini menyerah di hadapan salah satubahasa WWW termodern, halaman XML mengalami 'kesalahan penerjemahan'.

Browser Netscape versi terbaru ini dapatditemukan di CHIP-CD. Informasi lainmengenai Netscape 6 ataupun sumber-sumber untuk Themes tersedia me-limpah-ruah di Internet. CHIP telahmenyusun sejumlah alamat penting:

Home.netscape.com/browsers/6 :Website resmi Netscape 6.

Home.netscape.com/eng/mozilla/ns6/relnotes/6.0.html: Petunjuk versi dariNetscape, berisi beberapa masalahumum.

www.mozilla.org: Proyek Mozilla diInternet. Semua mengenai pengembang-an Gecko.

www.gerbilbox.com/newzilla: Sebuahhalaman web informatif dengan FAQ danalamat web penting lainnya.

x.themes.org: Bila Anda membutuhkansebuah tampilan baru untuk NetscapeAnda, halaman ini sebaiknya dikunjungi.

wsabstract.com/javatutors/dynamiccontent5.shtml : Penjelasan rinci mengenaiDHTML serta tips bagaimana menghin-dari bug, khususnya pada Netscape 6.

FTP-Download:ftp://ftp.netscape.com/pub/netscape6/english/6.0_netbiz_edition: Alamatdownload Netscape 6 Netbiz Edition.

INFO & DOWNLOAD

Links Penting untukNetscape 6Akhirnya berselancar dengan aman: Protokol TSL yang baru

harus dinonaktifkan agar halaman SSL dapat berfungsi.

Netscape.qxd 3/19/01 4:28 AM Page 171

Page 106: CHIP 03 2001.pdf

INTERNETINTERNET

117722 Maret-April 2001

Netscape 6

Update Terbaru: NetbusinessEdition dan Netscape 6.01 Menanggapi reaksi atas kritik, Netscapekemudian mempublikasikan 'NetbusinessEdition'. Versi khusus untuk pelanggan bisnisini merupakan browser yang telah diperbaikidengan nomor versi lebih tinggi. Tentunyaversi ini lebih stabil serta lebih cepatmenampilkan halaman web. Diharapkan,tidak lama lagi pengguna Mac dan Linuxjuga dapat menikmati Netbusiness Edition.Versi terbarunya, Netscape 6.01 telah jugadirilis beberapa waktu yang lalu. Netscapemenjanjikan beberapa perbaikan, terutamapada proses instalasi yang lebih stabil.

[email protected]

ture Theme-Manager terintegrasi.yang sayangnya dalam pengujiansering tidak berfungsi normal.Padahal dalam Themes-ParkNetscape di alamat home.netscape.com/themes/index.htmltersedia banyak tampilan menarik

yang bisa di-download. Bila Anda menyukaitampilan yang lain daripada yang lain, Andadapat mengunjungi alamat Internethttp://x.themes.org.

Rancangan sendiri ini lebih cepat dari tampi-lan aslinya. Dalam mencari tampilan alter-natif, Anda akan menemukan 3 istilah:Themes, Skins dan Chromes.

Themes merupakan tampilan resmiNetscape, sedangkan Skins adalah namayang sering digunakan untuk tampilan yangdapat diubah-ubah, seperti misalnya padaplayer MP3 WinAmp.

Sekilas, Chromes tampaknya juga meru-pakan 'skins' software, tetapi komponen inimenawarkan kemungkinan penyesuaiandengan fungsionalitas. Misalnya pada modulWinAmp-Chrome, Anda dapat menam-bahkan perintah tombol dan menu khusus.Chromes untuk Netscape 6 dirancang den-gan bahasa XUL. Pengaktifan JavaScriptsjuga mungkin dilakukan, contohnya paket'Aphrodite' (aphrodite.mozdev.org). Instalasisebuah paket Chrome sangat tergantung dari

rancangannya,sehingga Andaharus mengikutipanduan serta pe-tunjuk yang di-berikan.

Dalam halThemes, Netscapemenyediakan fea-

Chromes: Tampilanmenarik untuk GeckoSoftware rendering engineyangcepat seperti Gecko tidak banyakmanfaatnya jika tampilannya terlalulamban. Selain itu, banyak penggu-na telah terbiasa pada GUI(Graphical User Interface) tertentu dantidak ingin mengubah semuanya. Karena itupada Netscape 6 Anda dapat menukar tampi-lan, bahkan merancangnya sendiri.

Dengan Script kecil ini, tampilan barudapat diinstalasi dengan mudah. Buatlahdengan Notepad, lalu simpan sebagaihalaman HTML. Kemudian Anda hanyaperlu menginput nama file Theme barupada kolom "name".

<html><head><title> Instalasi Theme untuk Netscape 6</title><script>function installMe (name){InstallTrigger.InstallChrome(InstallTrigger.SKIN, name + "jar", name)}</script></head><body><p> <b> <a href="#" onclick=installMe(&apos.nama_theme_tanpa .jar &apos.)"> click me</a></b><p></body></html>

BUG-FIX

Instalasi Themes

Skins yangmenarik:Tampilan barutersembunyi dibalik menu "ApplyTheme".

Tampilan baruinstalasi online:Fasilitas yang praktisini dapat membantuinstalasi langsungsecara online.

Tampilan Netscape atau IE?:Dengan Themes apapun bisa!Di X-Themes, Anda bahkan dapat men-download tampilan yang menyerupaiInternet Explorer. Sebelum Anda men-jalankan trik ini, diperlukan sedikit “peker-jaan tangan”. Download tampilan ini dariInternet (file JAR), kemudian masukkannama tampilan ke dalam Script. Buka de-ngan Netscape 6, lalu instalasikan Themeyang baru dengan sekali klik.

Netscape 6 cukup pantas digunakankarena memiliki konsep yang matang.Browser ini mengikuti standar W3C secaraketat, selain itu engine Gecko memberikandasar kuat bagi pengembangan selanjutnya.

Netscape.qxd 3/19/01 4:19 AM Page 172

Page 107: CHIP 03 2001.pdf

BUYER�S GUIDE

SSiisstteemm PPeennttiiuumm44Batas magis 1 GHz telah ter-lewati dengan hadirnya sistemPC berprosesor Pentium 4 dariIntel. Untuk memberi gambarantentang bagaimana rasanyangebut di atas 1 GHz, dalamnomor depan CHIP akan meng-uji beberapa PC branded nasio-nal dan internasional yang ber-basiskan pada prosesor IntelPentium 4.

Selain itu, simak pula spesifikasi CHIP Super-PC hasil rakitanCHIP, yang bekerjasama dengan salah satu distributor diJakarta: Sebuah PC Pentium 4 idaman yang dirakit tanpamempertimbangkan faktor harga.

SERVICE

119922 Maret-April 2001

Preview

Di edisi depan...Di edisi depan...CHIP 4/2001CHIP 4/2001

PPRRAAKKTTEEKKPPRRAAKKTTEEKK

FFuullll PPoowweerr uunnttuukkFFuullll PPoowweerr uunnttuukk WWiinnddoowwss AAnnddaaWWiinnddoowwss AAnnddaaDalam setiap konfigurasi, umumnya masih tersembunyi potensi. BilaDalam setiap konfigurasi, umumnya masih tersembunyi potensi. Bilamengetahui trikmengetahui trik-nya, Anda dapat memancing keluar cadangan kinerja-nya, Anda dapat memancing keluar cadangan kinerjayang tak terbayangkan sebelumnya. CHIP menunjukkan bagaimanayang tak terbayangkan sebelumnya. CHIP menunjukkan bagaimanamelakukannya - mudah dan tanpa biayamelakukannya - mudah dan tanpa biaya

SOFTWARE

MMuussiikk DDiiggiittaallBanyak penggemar musikmenyimpan koleksi piringanmereka pada CD audio.Dengan software yang optimaldan tip yang tepat Anda bisameningkatkan kualitas reka-mannya. CHIP akan menun-jukkan, bagaimana mendigital-isasi koleksi piringan musiklama dan apa yang harusdiperhatikan. Workshop inimemandu Anda dari rekamanmusik pertama hingga menjadikenikmatan suara digital.

TTeemmaa LLaaiinnnnyyaa::ll Tes: Motherboard Chipset KT133 ll Internet 2: Highspeed-Net dengan

2,5 GigaBitll Outerspace-PC: Dengan PC 486 ke

Stasiun Ruang Angkasall Made in Taiwan: Produk-produk terbaru

dari Taiwan di CeBIT 2001ll Workshop Opera: Surfing lebih cepat

dengan Opera

INTERNET

KKeeaammaannaann ddii IInntteerrnneettDengan koneksi Internet,Anda mempunyai akses infor-masi yang tak terhingga jum-lahnya. Tapi hati-hati! KoneksiInternet juga bisa memba-hayakan sistem komputer dandata-data Anda. Salah satucara untuk mencegahnyaadalah dengan menggunakansoftware Personal Firewall.Untuk memudahkan Anda, diedisi depan CHIP akan mem-perkenalkan dan menguji 7software Personal Firewalls.

Preview_03_2001.qxd 3/15/01 7:13 AM Page 192