Cece

2
Nama : Fitria Marchelly No. BP : 1210942001 Tugas Epidemiologi Lingkungan Kasus 1 : Peningkatan kemampuan atau keganasan agent Pada kasus ini agent atau penyebab penyakit mendapat kemudahan menimbulkan penyakit pada host, misalnya terjadi mutasi pada virus influenza. Contoh lain dari kasus ini adalah penyakit kanker. Pada saat ini penyakit tersebut banyak menyerang manusia, karena banyaknya faktor-faktor yang mendukung terjadinya hal tersebut, seperti dari segi makanan yang banyak mengandung pengawet, pewarna, maupun penguat rasa. Kasus 2 : Peningkatan kerentanan manusia Keadaan seperti ini dimungkinkan apabila host menjadi lebih peka terhadap suatu penyakit. Contoh kasusnya adalah penyakit campak yang hanya bisa berkembang pada tubuh manusia. Pemerintah Indonesia mewajibkan para balita untuk divaksinasi yang merupakan cara untuk mencegah penyakit tersebut. Jadi, penyebaran penyakit

Transcript of Cece

Page 1: Cece

Nama : Fitria Marchelly

No. BP : 1210942001

Tugas Epidemiologi Lingkungan

Kasus 1 : Peningkatan kemampuan atau keganasan agent

Pada kasus ini agent atau penyebab penyakit mendapat kemudahan menimbulkan

penyakit pada host, misalnya terjadi mutasi pada virus influenza. Contoh lain dari

kasus ini adalah penyakit kanker. Pada saat ini penyakit tersebut banyak menyerang

manusia, karena banyaknya faktor-faktor yang mendukung terjadinya hal tersebut,

seperti dari segi makanan yang banyak mengandung pengawet, pewarna, maupun

penguat rasa.

Kasus 2 : Peningkatan kerentanan manusia

Keadaan seperti ini dimungkinkan apabila host menjadi lebih peka terhadap suatu

penyakit. Contoh kasusnya adalah penyakit campak yang hanya bisa berkembang

pada tubuh manusia. Pemerintah Indonesia mewajibkan para balita untuk

divaksinasi yang merupakan cara untuk mencegah penyakit tersebut. Jadi,

penyebaran penyakit tersebut bisa dikatakan tidak ada karena sudah diadakannya

vaksinasi , kecuali bagi balita yang tidak divaksinasi.

Kasus 3 : Perubahan lingkungan yang menguntungkan agent

Dalam hal ini penyebab ketidakseimbangan disebabkan oleh bergesernya kualitas

lingkungan yang memberatkan keseimbangan. Contoh kasusnya adalah pada musim

kekeringan yang menyebabkan penyakit kulit dan dehidrasi.

Kasus 4 : Perubahan lingkungan yang merugikan host (meningkatkan kerentanan)

Page 2: Cece

Ketidakseimbangan terjadi karena pergeseran kualitas lingkungan , mengakibatkan

host memberatkan keseimbangan atau host menjadi sangat rentan terhadap agent.

Contoh kasusnya adalah pencemaran udara dengan SO2 yang menyebabkan saluran

udara paru-paru populasi menyempit (agar tidak banyak racun yang masuk) tetapi

akibatnya ialah bahwa paru-paru kekurangan oksigrn, dan menjadi lemah, dan

kelainan paru-paru yang telah ada menjadi parah karenanya; ataupun kelainan

jantung yang mengharuskan jantung memompa darah dengan lebih kuat atau keras

karena tahanan yang bertambah. Apabila jantung sudah lemah, maka keadaan ini

dapat memberatkan keadaan penyakit yang ada, dan dapat terjadi gagal jantung