Cause of Death

17
MULTIPLE CAUSE OF DEATH dr. Denny Mathius, Sp.F, M.kes FORENSIK – MEDIKOLEGAL UNHAS

description

Cause of Death

Transcript of Cause of Death

Page 1: Cause of Death

MULTIPLE CAUSE OF DEATH

dr. Denny Mathius, Sp.F, M.kesFORENSIK – MEDIKOLEGAL

UNHAS

Page 2: Cause of Death

DEFINISI

1. MATI KLINISBerhenti bekerjanya Jantung & Paru

2. MATI BATANG OTAKMatinya sel saraf pada pusat otonom di batang otak mengakibatkan berhenti bekerjanya jantung dan paru

3. MATI SELULARMatinya sel-sel tubuh

Page 3: Cause of Death

PENYEBAB KEMATIAN

Semua penyakit , keadaan sakit atau cedera yang kedua-duanya dapat mengakibatkan atau berkontribusi terhadap kematian dan keadaan dari kecelakaan atau tindakan kekerasan yang dpt menyebabkan cedera

Kematian sering merupakan akibat dari satu atau dua keadaan yang dapat dijelaskan dalam suatu rangkaian patofisiologi penyakit (Proximus mortis)

Page 4: Cause of Death

PENYEBAB KEMATIAN

Penyebab kematian Langsung ( I a ) Penyebab kematian Antara ( I b, I c ) Penyebab kematian Dasar ( I d ) Kondisi lain yang berkontribusi tapi

tidak terkait dengan 1a-d ( II )

Page 5: Cause of Death

AlkoholInfeksi Hep. A Kronis

Infeksi Hep. B Kronis

NFALD

PENDARAHAN GIT

ULCUS PEPTICUM

CA . LAMBUNG

RUPTUR VARICES

ESOFAGUSTRAUMA

ABDOMEN

INFEKSI H. PYLORY

SIROSIS HEPATIS

K.L.L

LUKA TUSUK

Page 6: Cause of Death

Kasus 1

• Pada tanggal 3 Januari 1977, seorang wanita usia 60 tahun masuk RS dengan hernia femoralis strangulata yang terjadi sejak 4 hari sebelumnya. Ia datang dengan keluhan nyeri abdomen dan muntah fekal, tampaknya, usus halusnya telah perforasi sebelumnya.

• Pada tanggal 4 Januari ia menjalani operasi pelepasan hernia dan reseksi usus dengan anastomosis ujung ke ujung.

• Pada tanggal 5 Januari, pasien mulai menunjukkan tanda peritonitis dan kemudian meninggal pada tanggal 14 Januari 1977.

Page 7: Cause of Death

Patomekanisme

Hernia Femoralis

StrangulataPerforasi

usus Peritonitis

BakteremiaSepsis general

Kegagalan multiorgan

Kegagalan sirkulasi

(syok sepsis)

Kematian

Reseksi usus

Page 8: Cause of Death

TERIMAKASIH

Page 9: Cause of Death

Hernia Femoralis Strangulata

Hernia Femoralis adalah suatu protrusi atau penonjolan lemak preperitoneal atau organ intraperitoeal melalui pascia transversa yang lemah masuk kedalam annulus femoralis can canalis femoralis (Skandalakis et al,1995).

Page 10: Cause of Death

Wanita > laki-laki, khususnya usia tua, namun tidak sesering hernia ingunalis dan sekitar dua kali lebih sering timbul pada sisi kanan dibanding sisi kiri (Waddington,1971; Andrews,1981; Brittenden et al,1991; Chamary,1993; Wantzh,1994).

10% wanita dan 50% pria dengan hernia femoralis menderita atau akan mengidap hernia inguinalis (Wantz,1994).

Page 11: Cause of Death

Hernia Femoralis, 10% seluruh hernia daerah lipat paha ( groin hernia), merupakan suatu keadaan patologis yang sangat penting oleh karena hingga 40% penderita -emergensi dengan strangulasi atau inkarserasi.

Memiliki angka mortalitas yang signifikan, 20%, bahkan bisa mencapai 60% bila terdapat segmen usus yang mengalami nekrosis (Nicholson et al,1990;Brittenden et al,1991).

Disebut hernia strangulata apabila isi kantung terperangkap, tidak dapat kembali ke dalam rongga perut disertai akibat yang berupa gangguan pasase atau vaskularisasi.

Gangguan vaskularisasi sudah terjadi saat jepitan dimulai, dengan berbagai tingkat gangguan mulai dari bendungan sampai nekrosis.

Page 12: Cause of Death

Perforasi bagian dari saluran pencernaan

adalah penyebab paling umum dari peritonitis. Contohnya meliputi :

perforasi esofagus distal (Boerhaave sindrom) lambung (ulkus peptikum, karsinoma lambung) duodenum (ulkus peptikum) sisa usus buntu usus (misalnya, diverticulitis,

divertikulum Meckel, penyakit radang usus (IBD) infark usus pencekikan usus karsinoma kolorektal, peritonitis mekonium) kandung empedu (kolesistitis)..

Syok septis : disfungsi organ, hipoperfusi atau hipotensi termasuk asidosis laktat, oligouria dan penurunan kesadaran.

Page 13: Cause of Death

Patomekanisme Syok Sepsis

(www.emedicine.com).

Page 14: Cause of Death

PENYEBAB KEMATIAN LANGSUNG Penyakit atau kondisi yang secara

langsung menyebabkan kematian disebut juga immediate cause of death

contoh : Perdarahan massif gastrointestinal

( I a)

Page 15: Cause of Death

PENYEBAB KEMATIAN ANTARA

Penyakit atau kondisi yang menyebabkan terjadinya penyakit pada I a, disebut juga intervening antecedent cause of death

contoh : Ruptur varices esofagus ( Ib ) akibat dari Cirrosis Hepatis ( Ic )

Page 16: Cause of Death

PENYEBAB DASAR

Penyakit atau kondisi atau cedera yang merupakan awal perjalanan penyakit menuju kematian

Keadaan kecelakaan/tindakan kekerasan yang menyebabkan cedera dan berakhir dengan kematian.

contoh: infeksi hepatitis B kronik ( Id )

Page 17: Cause of Death

Penyakit atau keadaan lain yang berkontribusi pd kematian

Kadang dalam suatu perjalan penyakit ditemukan beberapa keadaan medis yang signifikan terjadi pada almarhum/ah ketika sakit namun dalam rangkaian perjalanan penyakit tdk terlibat, tetapi berkontribusi terhadap kematian.

contoh : PJK ( II )