Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT) - Bisnis - CARApedia

download Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT) - Bisnis - CARApedia

of 3

Transcript of Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT) - Bisnis - CARApedia

Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT) - Bisnis - CARApedia

http://carapedia.com/Mendirikan_Perseroan_Terbatas_(PT)_info135.html

Gratis Kupon Belanja 25ribu

Cari Artikel...

Kerjasama? hubungi management !

Home Bisnis Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT)

1 of 3

12/30/2011 10:17 PM

Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT) - Bisnis - CARApedia

http://carapedia.com/Mendirikan_Perseroan_Terbatas_(PT)_info135.html

1

Bisnis

Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT)Menurut wikipedia, Perseroan Terbatas (PT) adalah suatu persekutuan yang untuk menjalankan usaha yang memiliki modal terdiri dari saham, dimana kepemilikan terhadap perusahaan tercermin dari jumlah saham yang dimilikinya. Syarat untuk mendirikan sebuah perseroan terbatas (PT) terdiri dari syarat umum dan syarat formal sesuai dengan UU No.40/2007.Contoh Surat Pernyataan

Syarat Umum untuk mendirikan sebuah Perseroan Terbatas adalah : 1. Foto Copy KTP para pemegang saham dan pengurus, minimal 2 orang 2. Foto Copy Kartu Keluarga penanggung jawab / Direktur 3. Nomor NPWP Penanggung jawab 4. Pas photo penanggung jawab ukuran 3X4 = 2 lbr berwarna 5. Foto Copy PBB (Pajak Bumi dan Bangunan) tahun terakhir sesuai domisili perusahaan 6. Foto Copy Surat Kontrak/Sewa Kantor atau bukti kepemilikan tempat usaha 7. Surat Keterangan Domisili dari pengelola Gedung jika berdomisili di Gedung Perkantoran 8. Surat Keterangan RT / RW (jika dibutuhkan, untuk perusahaan yang berdomisili di lingkungan perumahan) khusus luar jakarta 9. Stempel perusahaan (harus sudah ada yang sementara untuk mengurus perijinan) 10. Kantor berada di Wilayah Perkantoran/Plaza, atau Ruko, atau tidak berada di wilayah pemukiman. 11. Foto kantor tampak depan dan tampak dalam (ruangan berisi meja, kursi, komputer berikut 1-2 orang karyawan) 11. Siap di survey

Setor Modal PT yang Baru Contoh Surat Pernyataan Domisili Perusahaan Undang-Undang Perubahan Dan Tambahan Ordonansi Pajak Perseroan 1925 (UU 22 thn 1964) Undang-Undang Pemberian Pembebasan Pajak Perseroan/pajak Pendapatan (UU 27 thn 1964) Contoh Surat Izin Mendirikan Perusahaan Undang-Undang Perubahan

Sedangkan syarat pendirian PT secara formal berdasarkan UU No. 40/2007 adalah sebagai berikut: 1. Pendiri minimal 2 orang atau lebih (pasal 7 ayat 1) 2. Akta Notaris yang berbahasa Indonesia 3. Setiap pendiri harus mengambil bagian atas saham, kecuali dalam rangka peleburan (pasal 7 ayat 2 & ayat 3) 4. Akta pendirian harus disahkan oleh Menteri kehakiman dan diumumkan dalam BNRI (pasal 7 ayat 4) 5. Modal dasar minimal Rp. 50jt dan modal disetor minimal 25% dari modal dasar (pasal 32 dan pasal 33) 6. Minimal 1 orang direktur dan 1 orang komisaris (pasal 92 ayat 3 & pasal 108 ayat 3) 7. Pemegang saham harus WNI atau Badan Hukum yang didirikan menurut hukum Indonesia, kecuali PT. PMA

Dan Penyempurnaan Tata Cara Pemungutan Pajak Pendapatan 1944, Pajak Kekayaan 1932 Dan Pajak Perseroan 1925 (UU 8 thn 1967) Contoh Surat Pembubaran CV / Commanditaire Vennootschap Contoh Perjanjian

Adapun prosedur pendirian sebuah Perseroan Terbatas adalah sebagai berikut : 1. Pendirian PT harus menggunakan akta resmi yang dibuat oleh notaris dimana dalam akta pendirian tersebut memuat tentang : nama PT, modal, bidang usaha, alamat, dll. 2. Kemudian akta pendirian tersebut harus disahkan oleh menteri Hukum dan HAM. Dan harus memenuhi syarat sebagai berikut : - tidak bertentangan dengan ketertiban umum dan kesusilaan - memenuhi syarat yang ditetapkan Undang-Undang - modal yang ditempatkan dan disetor paling sedikit 25% dari modal dasar. 3. Apabila sudah mendapatkan ijin dari menteri Hukum dan HAM, maka selanjutnya menteri Hukum dan HAM berkewajiban mengumumkan tentang berdirinya PT tersebut pada Berita Negara Republik Indonesia (BNRI) 4. Setelah diumumkan di Berita Negara Republik Indonesia (BNRI), maka PT tersebut telah sah sebagai badan hukum dan dapat mulai beroperasi.Bisnis Online??Mau......?"Bisnis Online Terbaru, modal awal hanya 39.900. GRATIS Training Online!" www.bundanbiz.co.in

Penyelesaian Sewa Guna Gedung Contoh Perjanjian Pembelian Surat Berharga Pengertian dan Definisi Saham

(indahf/Carapedia)

Mau ke Luar Negeri GRATISBerbisnis dg dBC Network, Bunda bisa ikutan jalan2 GRATIS ke LN lhoo www.nadiameutia.com/jala..

Gaji 20 Juta/bulan, Mau?Gaji Rp.20 Juta/Bulan Terbatas untuk 20 Orang. Garansi 200% Sukses. www.mcuo.net

semua ada disinisocial network, nonton bola live dan film, belajar seputar ilmu teknologi bebasgaul.com

Tambahkan Komentar Baru

2 of 3

12/30/2011 10:17 PM

Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT) - Bisnis - CARApedia

http://carapedia.com/Mendirikan_Perseroan_Terbatas_(PT)_info135.html

Tulis komentar Anda di sini

Komentar Sebelumnya (0)Belum ada komentar untuk produk ini.

TOPIK TER HOT!Perjanjian Kontrak | Tutorial / Panduan | Sastra

INFO MENARIKUndang-Undang Pos (UU 4 thn 1959)

REKOMENDASISTORE.co.id menyediakan BajuBaju Menyusui

| Umum | Hukum & Politik | Bisnis | Pertanian |Proposal | Entertainment | Olahraga | Internet Komputer | Musik | Daerah | Rumah | Ekonomi

Contoh Surat Importir Kepada Bank untuk Pembukaan Kredit Muslim, Baju Hamil dan Muslim Busana Contoh Pidato Lingkungan Undang-Undang Perubahan Dan Tambahan Aturan Bea Matera Undang-Undang Penetapan Undang Undang Darurat No. 9 Tah Undang-Undang Perubahan Atas Undang-undang Nomor 45 Ta Cara Membuat Es Krim Mangga

| Keuangan | Kecantikan | Binatang |Handphone | Laporan | Pertemanan | Dunia Kerja | Bayi & Anak | Ongkos Kirim | Seks | Anak | Bayi | Game | Agama | Transportasi |

We are Cara Mendirikan Perseroan Terbatas (PT) - Bisnis - CARApedia CARA Pedia, Cara Apa Aja Ada!

3 of 3

12/30/2011 10:17 PM