Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

download Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

of 14

Transcript of Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    1/14

    Cara bertanam hidroponik bagi pemulaMenanam hidroponik itu mudah dan menyenangkan, betapa tidak. Cara bertanamsecara hidroponik memiliki berbagai teknik mulai yang paling sederhana sampai yangcanggih, mulai yang murah sampai yang mahal. Mulai yang hanya menggunakanbarang bekas, sampai yang modern dengan menggunakan green house dan teknologi

    tepat guna lainnya untuk mendukung pertumbuhan tanaman. Selanjutnya, padakesempatan ini mari kita coba menanam dengan cara yang paling sederhanayaitu Hidroponik sistem Wick.

    Cara bertanam hidroponik dengan sistem wick

    Cara bertanam paling mudah dan murah adalah dengan menggunakan sistem wick.

    Kita bisa menggunakan berbagai bahan bekas seperti botol minuman mineral adalahyang paling sering kita lakukan terutama oleh para pemula.

    Sebagai langkah awal, mari kita persiapkan berbagai bahan yang dibutuhkan untukmemulai bertanam secara hidroponik sederhana.

    1. otol bekas minuman mineral 1,! " # liter.

    #. Solder sebagai pelubang$. %unting sebagai pemotong

    &. Media tanama seperti sekam bakar, cocopeat.!. 'utrisi hidroponik ( pupuk hidroponik biasanya pakai 'utrisi Hidroponik ) Mi*.+. Kain lanel.

    Langkah-langkah menanam dengan sistem wick

    1. -otonglah botol bekas air mineral dengan gunting#. buat lubang dengan menggunakan solder sebagai tempat pembuangan air apa

    bila nutrisi berlebih sekaligus sebagai rongga udara yang dibutuhkan akar tanaman.

    http://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/227-cara-bertanam-hidroponik-bagi-pemula.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/227-cara-bertanam-hidroponik-bagi-pemula.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/227-cara-bertanam-hidroponik-bagi-pemula.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/227-cara-bertanam-hidroponik-bagi-pemula.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/227-cara-bertanam-hidroponik-bagi-pemula.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/227-cara-bertanam-hidroponik-bagi-pemula.html

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    2/14

    $. uat beberapa lubang pada tutup botol air mineral dan selanjutnya untai dengankain lanel. Selanjutnya kain lanel ini sebagai tempat untuk menyalurkan air nutrisidari bawah botol ke tanaman.

    &. Masukkan bibit tanaman yang siap ditanam, biasanya sudah memiliki minimal &daun.

    !. sikan nutrisi hidroponik di dalam wadah potongan a/ua bagian bawah.

    +. )pabila memungkinkan sesuaikan standar -H air dan --M air sesuai jenistanaman.

    0engan cara tersebut diatas anda sudah dapat bertanam dengan menggunakan sistemhidroponik. Selamat mencoba.

    Sobat )am, Kita sudah membahas cara menanam menggunakan sistemHidroponik pada artikel sebelumnya bahwa untuk bertanam menggunakan sistemhidroponik, kita membutuhkan nutrisi hidroponik. agaimana cara membuat sendiri

    nutrisi hidroponik, mari kita bahas di sini2

    Bahan :1. -upuk 3rea 1444 gr#. -upuk KC5 1444 gr$. -upuk '-K 1444 gr&. -upuk daun %andasil 6 %rowmore 7 !4 gr.

    Peralatan

    1. 8mber ber9olume #4 liter

    #. 0rum plastik ber9olume 144 liter$. :imbangan digital

    &. )lat pengaduk!. )ir sumur, air sungai+. )ir -0)M tidak diperkenankan kecuali sudah diendapkan selama ;"14 hari.

    Cara membuat :

    • Masukkan semua bahan yang telah ditimbang ke dalam ember 9olume #4 liter.

    • :uangkan iar sumur sebanyak #4 liter ke dalam ember tersebut sedikit demi

    sedikit sambil diaduk"aduk. Selanjutnya pengadukan hingga air mencapai 9olume #4liter dan tidak ada lagi pupuk yang masih mengkristal 6 tidak ada endapan 7

    • :uangkan larutan pekatan tadi ke dalam bak penampungan 9olume 144 liter.

    Kucurkan air sumur ke dalam bak penampungan sambil diaduk"aduk hinggapenuh. 6 mencapi 9olume 144 liter 7

    5arutan 'utrisi siap digunakan.

    Panduan PRAKTIS Cara Menanam

    Tanaman Hidroponik 139

    Salah satu cara untuk mendapatkan sayuran segar tanpa pestisida adalah dengan

    menanam sendiri sayuran. Yang jadi masalah adalah tidak semua orang mempunyai

    lahan untuk menanam sayuran. Oleh karena itu ada cara dimana anda bisa menanam

    http://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttps://justmyhobby.wordpress.com/2014/02/19/cara-menanam-tanaman-hidroponik-sederhana/#commentshttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttp://www.azzamrumahherbal.com/hidroponik/191-cara-menanam-menggunakan-sistem-hidroponik.htmlhttps://justmyhobby.wordpress.com/2014/02/19/cara-menanam-tanaman-hidroponik-sederhana/#comments

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    3/14

    sayuran dengan memanfaatkan air sebagai media pengganti tanahnya atau yang disebut

     juga dengan hidroponik .

    Bagi yang mempunyai hobi berkebun, cara hidroponik ini dapat menghilangkan stress.

     Tapi bagaimana ya cara membuat tanaman hidroponik? Jangan khaatir, pada artikel ini

    akan dibahas cara menanam hidroponik sehingga hasilnya bisa dikonsumsi olehkeluarga.

    Sesuai namanya, hidroponik adalah cara bertanam menggunakan media air sehingga

    tidak memerlukan tanah atau area yang luas. Secara sederhana, hidroponik adalah

    metode budidaya tanaman dengan menggunakan air yang diperkaya dengan nutrisi,

    bukan tanah. !al ini membuat parameter seperti nutrisi, pengendalian hama, dan

    pencahayaan lebih mudah dikelola.

    !idroponik tidak memerlukan pemakaian herbisida dan pestisida beracun sehingga lebih

    ramah lingkungan dan sayuran yang dihasilkan pun akan lebih sehat. Bertanam dengan

    hidroponik akan menghasilkan tanaman berkualitas baik dan bebas kimia. yang pastinya

    sehat buat kita semua dan anak"anak.

    #aju pertumbuhan tanaman hidroponik bisa mencapai $%& lebih cepat dibanding

    tanaman yang ditanam di tanah pada kondisi yang sama. 'lasan untuk ini adalah karena

    tanaman hidroponik langsung mendapatkan makanan dari air yang kaya nutrisi. (ondisi

    ini juga membuat tanaman tidak perlu akar besar untuk mencari nutrisi. )an karena

    energi yang diperlukan untuk pertumbuhan akar lebih sedikit, sisa energi bisa disalurkan

    ke bagian lain dari tanaman.Tanaman hidroponik tumbuh sehat, kuat, dan bersih.

    !idroponik juga ramah ngkungan ena tidak membutuhkan air sebanyak berkebun secara

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    4/14

    kon*ensional. +ni karena hidroponik tidak memerlukan penyiraman sama sekali.

    Berikut cara menanam tanaman hidroponik dengan cara paling sederhana

    Alat:

    -. Botol plastik air mineral bekas,

    . /elas plastik bekas air mineral,

    0. Jerigen plastik bekas minyak goreng,

    1. (ain untuk sumbu 2kain panel lebih bagus3

    $. 4utrisi hidroponik.

    5. 6edia tanam 2rocool, arang sekam, kerikil, pasir malang, pecahan bata merah3.

    7ilih yang paling mudah didapat.

    (ita bisa melihat betapa sederhananya bahan yang dibutuhkan. Bahkan kebanyakan

    besar dari barang bekas. Jadi menanam model hidroponik sederhana ini selain kita bisa

    mendapatkan tanaman sayuran yang sehat dan subur, kita juga bisa memanfaatkan

    barang barang bekas. Sehingga botol bekas, jerigen bekas dan gelas plastik bekas yang

    mestinya dibuang dan menjadi limbah ternyata masih bisa diambil manfaatnya.

    Langkah-langkah cara membuat tanaman

    hidroponik 

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    5/14

    !idroponik 8ick dengan botol bekas

    -. 7otong botol menjadi bagian. 2atas dan baah3

    . #ubangi bagian atas 2daerah leher botol3 untuk pemasangan sumbu dan aliran udara

    0. 7asang sumbu pada bagian baah botol

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    6/14

    1. 6asukkan bagian atas botol ke bagian baah botol dengan cara dibalik.

    $. +si bagian atas botol dengan media tanam 2bisa rockool, spon, sekam bakar atau

    pecahan bata merah3. 7ilih saja mana yang paling mudah didapat. (arena fungsi media

    ini hanya untuk pijakan akar agar tidak rebah.

    5. Tanam bibit atau taburkan "0 biji bibit tanaman ke dalam media tanam.

    9. Siram dengan larutan nutrisi hidroponik.

    :. Simpan di tempat yang tidak terkena hujan tetapi masih bisa mendapat sinar

    matahari.

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    7/14

    :.

    Membuat Larutan Nutrii Hidroponik Bahan

    7upuk ;rea

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    8/14

    https://justmyhobby.files.wordpress.com/2014/02/modifikasi-hidroponik-3.png

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    9/14

    Saya sarankan mulai dari tanaman

    sayuran dulu, yang lumayan cepat tumbuhnya, misal sai, cabe, tomat, selada, bayam,

    kacang

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    10/14

    sejuk, dan sehat dengan berkebun ala hidroponik, selain mudah, hemat, sehat, anti

    globalarming

    Video Tutorial 1

     

    sendiri : MOL berbahan ikan laut.Untuk tumbuh dan berkembangnya suatu tanaman diperlukan diperlukan nutrisi

    yang lengkap, baik berupa unsur hara makro maupun unsur hara mikro.

    Bagi kita yang terbiasa menggunakan pupuk nonorganic, kebutuhan hara makro

     bisa terpenuhi dengan beberpa jebis pupuk kimia yang beredar dipasaran.

    Adapun unsur hara mikronya sudah tersedia pada tanah sebagai media

    tanamnya.

    Akan tetapi bagi kita pecinta tanaman organic pasti akan menghindari yang

    namanya pupuk kimia buatan pabrik. Sehingga untuk memenuhi kebutuhan

    unsur hara bagi tanaman, kita akan mencari alternatif lain yang bersifat organic

     bagi memenuhi kebutuhan unsur hara tanaman tersebut.

    Bagi yang biasa bertanam secara organic, kita sudah terbiasa menggunakan

     pupuk berbahan kompos ataupun pupuk kandang. Akan tetapi dari beberapa

    artikel internet yang saya baca pupuk berbahan ikan merupakan pupuk organic

    dengan unsur hara paling lengkap, dan dikatakan jauh lebih bagus daripada

     pupuk organic dari kompos ataupun pupuk kandang.

    Berbekal info inilah saya saat ini sedang mencoba membuat MOLpupuk cair 

     berbahan ikan, ksrens di daerah saya produk ikan berlimpah dan ada beberapa

     jenis ikan yang harganya cukup murah. Sehingga tidak ada salahnya kalau saya

    mencobanya, toh biayanya juga tidak banyak.

    Adapun bahan yang saya gunakan adalah !

    "  # kg ikan $lure% &sejenis teri' harganya cukup murah &(p.)***'

    "  +ula merah secukupnya"  Air kelapa sekitar liter.

    "  Larutan -M

    /aranya ! Blender ikan dan gula merah, kemudian campurkan air kelapa dan

    -M secukupnya secara merata. Masukkan dalam jerigen bekasbotol bekas air 

    mineral ukuran #.) ltr &Berhubung campurannya banyak, maka saya simpan

    dalam# jerigen dan 0 botol'. Simpan campuran selama 0 minggu dan setiap 0

    hari sekali tutup botol dibuka untuk mengeluarkan gas hasil fermentasi. Setelah

    0 minggu larutan siap digunakan. 1enggunaannya harus dicampur air dulu

    dengan perbandingan # ! )"0*'.

    http://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/buat-mol-sendiri-mol-berbahan-ikan-laut.htmlhttp://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/buat-mol-sendiri-mol-berbahan-ikan-laut.html

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    11/14

    Untuk saat ini larutan belum siap digunakan, tetapi nanti setelah siap akan saya

    uji cobakan pada tanaman saya. Saya akan coba bandingkan hasil dari MOL

    campur baur, MOL kepala udang dan MOL ikan ini. 2adi penasaran rasanya

    ingin segera melakukan uji cobanya nih3

    4kan Lure bahan MOL

    MOL siap proses fermentasi

    Membuat MOL(Mikro Organisme Lokal) sendiri : MOL kepalaudang5alau beberapa 6aktu yang lalu, saya biasa bikin MOL dari bahan campur baur.

    7api pada kali ini saya mencoba membuat MOL dengan bahan kepala dan kulit

    udang. 8al ini saya coba karena dari referensi yang saya baca, kepala dan kulit

    udang mengandung unsur 9 yang cukup tinggi. Makanya saya berharap setelah

    MOL jadi mau saya gunakan sebagai pupuk daun dengan cara disemprotkan.

    :an karena penggunaanya dengan cara semprot maka saya kasih campuran

     ba6ang putih, itung0 sekalian untuk mengusir hama tanaman terutama tanaman

    cabai ra6it saya karena tanaman cabai paling sering terserang hama. 9amanya

    http://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/membuat-molmikro-organisme-lokal.htmlhttp://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/membuat-molmikro-organisme-lokal.htmlhttp://1.bp.blogspot.com/-KclzE0tKesA/UNpbOsni7nI/AAAAAAAAAXI/AMMIabeBtUg/s1600/IMG00431.jpghttp://4.bp.blogspot.com/-flDkeKD-Kt4/UNpbG8pyJwI/AAAAAAAAAXA/JJmC4SGZhcM/s1600/IMG00430.jpghttp://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/membuat-molmikro-organisme-lokal.htmlhttp://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/membuat-molmikro-organisme-lokal.html

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    12/14

     juga coba ; coba, harapannya ya berhasil tapi kalau gagal ya nanti coba lagi

    resep yang lain. Maklum, saya bukan ahli kimia dan bukan ahli tanaman tetapi

    saya pecinta tanaman dan biasa bicara berdasarkan hasilnya &testimoni'. 2adi

    kalau ada pembaca yang mau mencoba sebaiknya tunggu dulu hasil testimony

    saya nantinya.

    Adapun bahan yang saya pakai adalah !

    "  5epala dan kulit udang &limbah saat istri ngebersihin udang'

    "  +ula pasir sendok 

    "  Ba6ang putih beberapa suing

    "  Air kelapa

    "  Larutan -M< sebagai biang fermentor 

    /aranya ! Blender kepalakulit udang, gula pasir dan ba6ang putih. /ampur

    dengan air kelapa dan -M secukupnya &sekitar 0)")* cc' kemudian simpan

    dalam botol bekas air mineral ukuran #.) ltr dengan ditutup rapat. Buka tutup

     botol setiap 0 hari sekali, demikian dilakukan berulang0 sampai 0 minggu.

    Setelah 0 minggu saring larutan dan larutan siap digunakan.

    Adapun larutan yang saya bikin belum ada 0 minggu sehingga belum saya

    gunakan. 7etapi ketika saya buka setiap 0 hari, baunya lumayan menyengat.

    Aroma ba6ang putihnya kuat sekali. Saya sendiri terus terang gak tahan

     baunya, mudah mudahan yang gak tahan baunya bukan cuma saya tetapi hama

     juga mabuk. Semoga saja larutan ini nantinya bisa seefektif yang saya harapkan baik dalam mengusir hama ataupun dalam pemupukan.

    http://1.bp.blogspot.com/-YJEtmYyBIfo/UNEqZWaXXTI/AAAAAAAAAWk/31k-DDoPGQE/s1600/IMG00417.jpghttp://1.bp.blogspot.com/-B5LEdhC4k8c/UNEqT_ka0yI/AAAAAAAAAWc/oAJU1XoVMoI/s1600/IMG00416.jpg

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    13/14

      Kepala/kulit udang diblender Larutan siap fermentasi

    Membuat MOL (Mikro Organisme Lokal) : MOL campur baur )alam beberapa artikel yang saya tulis, sering saya singgung mengenai6O# atau 6ikro Organisme #okal akan tetapi saya belum pernah tulisartikel tentang 6O# itu sendiri. 4ah pada kesempatan kali ini saya

    mencoba menulis apa itu 6O# dan bagaimana cara membuatnya besertakegunaannya. Tulisan ini saya comot dari beberapa sumber dan beberapaberdasarkan pengalaman pribadi.

    MOL hasil racikanku

    6O# yang saya maksud di sini yaitu 6ikro Organisme #okal atau kumpulanmikro organisme bermanfaat yang kita kembangkan sendiri yang dapatdigunakan sebagai pupuk mikroba bagi tanaman. Selain itu 6O# jugadapat digunakan untuk dekomposter dalam pembuatan kompos.(egunaan 6O# sebagai pupuk tergantung dari bahan 6O# itu sendiri.6isalnya pupuk dengan kandungan 4 tinggi untuk masa pertumbuhantanaman bahan dasarnya dari akar tanaman kacangan atau daunanterutama dari jenis leguminacea 2gamal, lamtoro dll3. ;ntuk pupukdengan kandungan 7 tinggi untuk masa pembentukan buah, bahandasarnya batang pisang. 7upuk dengan kandungan ( tinggi bahan

    dasarnya sabut kelapa. Tetapi selain ketiga jenis tersebut diatassebetulnya semua bahan organic baik dari unsur tumbuhan maupun

    http://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/membuat-mol-mikro-organisme-lokal.htmlhttp://4.bp.blogspot.com/-GYKcWO6ZCRA/UMZrPh8IH8I/AAAAAAAAAUI/2b_jy2gJwnU/s1600/IMG00413.jpghttp://denmas-kenthus.blogspot.com/2012/12/membuat-mol-mikro-organisme-lokal.html

  • 8/18/2019 Cara Bertanam Hidroponik Bagi Pemula

    14/14

    binatang bisa dijadikan bahan 6O# dan bisa diaplikasikan untuk pupukcair. Sehingga dalam prakteknya saya menggunakan bahan yang palingmudah saya dapatkan misalnya kepala udang, jeroan ikan, air kelapa,terasi dll.

    )ulu ketika aal bertanam saya membuat 6O# yang paling sederhanayaitu dengan tape. =aranya tape dihancurkan kemudian dicampur gula $sendok makan dan air. Simpan campuran dalam botol bekas kemasan airmineral 2-.$ ltr3. (ocok larutan kemudian difermentasi selama minggu.Setiap hari tutup botol dibuka untuk mengeluarkan gas yang timbul dariproses fermentasi. (emudian kocok lagi. Setelah minggu 6O# siapdigunakan.

    Setelah itu saya membuat 6O# dengan bahan campur baur, antara lainbuah manga busuk, terasi, air kelapa 0 ltr, kepala udang,air gula merahdan >61 . =aranya semua bahan dicampur dan dimasukkan ke dalam

     jerigen bekas minyak goreng. (emudian ditutup rapat dan dikocok supayabahan tercampur merata. Setiap hari tutup saya buka agar gas hasilfermentasi keluar, kemudian ditutup dan dikocok lagi. )emikian sampai minggu. Setelah minggu larutan saya gunakan untuk menyirm tanamandengan dosis - %.

    )an 0 minggu yang lalu ketika larutan 6O# saya hampir habis, sayamembuat 6O# lagi dengan bahan yang hampir sama.

    )an hasil dari pengaplikasian 6O# tersebut terhadap tanaman, anda bisalihat pada gambar tanaman sayuran yang selalu saya posting. 

    http://1.bp.blogspot.com/-G3QszdEqhk0/UMZtVgSmZxI/AAAAAAAAAUQ/gxpAlIAVuaQ/s1600/IMG00347.jpghttp://4.bp.blogspot.com/-iytNyZIRPtA/UMZtwoYfcYI/AAAAAAAAAUg/DnM9IEpCKQw/s1600/IMG00410.jpg