BUPATI DHARMASRAYA - jdih. · PDF file26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang dan ......

download BUPATI DHARMASRAYA - jdih. · PDF file26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang dan ... 21/PRT/M/2007 tentang Pedoman Penataan Ruang Kawasan Rawan Letusan Gunung Berapi dan Kawasan Rawan

If you can't read please download the document

Transcript of BUPATI DHARMASRAYA - jdih. · PDF file26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang dan ......

  • BUPATI DHARMASRAYA

    PERATURAN DAERAH KABUPATEN DHARMASRAYA

    NOMOR 10 TAHUN 2012

    TENTANG

    RENCANA TATA RUANG WILAYAH KABUPATEN DHARMASRAYA

    TAHUN 2011 - 2031

    DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

    BUPATI DHARMASRAYA,

    Menimbang : a. bahwa untuk mengarahkan pembangunan di

    Kabupaten Dharmasraya dengan memanfaatkan ruang

    wilayah secara berdaya guna, berhasil guna, serasi,

    selaras, seimbang, dan berkelanjutan dalam rangka

    meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan

    pertahanan keamanan, perlu disusun rencana tata

    ruang wilayah;

    b. bahwa dalam rangka mewujudkan keterpaduan

    pembangunan antar sektor, daerah, dan masyarakat

    maka rencana tata ruang wilayah merupakan arahan

    lokasi investasi pembangunan yang dilaksanakan

    pemerintah, masyarakat, dan/atau dunia usaha;

    c. bahwa dengan ditetapkannya Undang-Undang Nomor

    26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang dan Peraturan

    Pemerintah Nomor 26 tahun 2008 tentang Rencana

    Tata Ruang Wilayah Nasional, maka perlu penjabaran

    ke dalam Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten dan

    ditetapkan dengan Peraturan Daerah;

    d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana

    dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c perlu

    membentuk Peraturan Daerah tentang Rencana Tata

    Ruang Wilayah Kabupaten Dharmasraya Tahun 2011

    2031;

    SALINAN

  • Perda RTRW Kab. Dharmasraya Tahun 2011-2031

    2

    Mengingat :1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1960 tentang

    Ketentuan Pokok-Pokok Agraria (Lembaran Negara

    Republik Indonesia Tahun 1960 Nomor 104, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2043);

    2. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang

    Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan

    Ekosistemnya (Lembaran Negara Republik Indonesia

    Tahun 1990 Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara

    Republik Indonesia Nomor 3419);

    3. Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang

    Kehutanan (Lembaran Negara Republik Indonesia

    Tahun 1999 Nomor 167, Tambahan Lembaran Negara

    Republik Indonesia Nomor 3888);

    4. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2002 tentang

    Bangunan Gedung (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2002 Nomor 134, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4249);

    5. Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2003 tentang

    Pembentukan Kabupaten Dharmasraya, Kabupaten

    Solok Selatan, dan Kabupaten Pasaman Barat di

    Provinsi Sumatera Barat (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2003 Nomor 153, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4348);

    6. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2004 tentang Sumber

    Daya Air (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

    2004 Nomor 32, Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indonesia Nomor 4377);

    7. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem

    Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara

    Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 32, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4377);

    8. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang

    Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437)

    sebagaimana telah diubah dua kali terakhir dengan

    Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 Tentang

    Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 32

    Tahun 2004 Tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran

    Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59,

    Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

    4844);

  • Perda RTRW Kab. Dharmasraya Tahun 2011-2031

    3

    9. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang

    Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan

    Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

    10. Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2004 tentang Jalan

    (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004

    Nomor 132, Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indonesia Nomor 4444);

    11. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang

    Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional

    Tahun 2005-2025 (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran

    Negara Republik Indonesia Nomor 4708);

    12. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang

    Penanggulangan Bencana (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan Lembaran

    Negara Republik Indonesia Nomor 4723);

    13. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang

    Penataan Ruang (Lembaran Negara Republik Indonesia

    Tahun 2007 Nomor 68,Tambahan Lembaran Negara

    Republik Indonesia Nomor 4725);

    14. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2008 tentang

    Pengelolaan Sampah (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2008 Nomor 69, Tambahan Lembaran

    Negara Republik Indonesia Nomor 4851);

    15. Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang

    Pertambangan Mineral dan Batu Bara (Lembaran

    Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 4,

    Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

    4959);

    16. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2009 tentang

    Kepariwisataan (Lembaran Negara Republik Indonesia

    Tahun 2009 Nomor 11, Tambahan Lembaran Negara

    Republik Indonesia Nomor 4959);

    17. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu

    Lintas dan Angkutan Jalan (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2009 Nomor 96, Tambahan Lembaran

    Negara Republik Indonesia Nomor 5025);

  • Perda RTRW Kab. Dharmasraya Tahun 2011-2031

    4

    18. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang

    Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

    (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009

    Nomor 139, Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indonesia Nomor 5058);

    19. Undang-Undang Nomor 41 Tahun 2009 tentang

    Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan

    (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003

    Nomor 153, Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indonesia Nomor 4348);

    20. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2011 tentang

    Perumahan dan Kawasan Permukiman (Lembaran

    Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 7,

    Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

    5188);

    21. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang

    Pembentukan Peraturan Perundang-undangan

    (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011

    Nomor 82,Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indonesia Nomor 5234);

    22. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 1999 tentang

    Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (Lembaga

    Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 59,

    Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

    3838);

    23. Peraturan Pemerintah Nomor 80 Tahun 1999 tentang

    Kawasan Siap Bangun dan Lingkungan Siap Bangun

    yang Berdiri Sendiri (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 1999 Nomor 171, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3892);

    24. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 2000 tentang

    Skala Peta Untuk Penataan Ruang Wilayah (Lembaran

    Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 20,

    Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

    3934);

    25. Peraturan Pemerintah Nomor 63 Tahun 2002 tentang

    Hutan Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia

    Tahun 2002 Nomor 119, Tambahan Lembaran Negara

    Republik Indonesia Nomor 4242);

  • Perda RTRW Kab. Dharmasraya Tahun 2011-2031

    5

    26. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 2004 tentang

    Penatagunaan Tanah (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2004 Nomor 45, Tambahan Lembaran

    Negara Republik Indonesia Nomor 4385);

    27. Peraturan Pemerintah Nomor 34 Tahun 2006 tentang

    Jalan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

    2006 Nomor 86, Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indonesia Nomor 4655);

    28. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2007 tentang

    Tata Hutan dan Penyusunan Rencana Pengelolaan

    Hutan, serta Pemanfaatan Hutan (Lembaran Negara

    Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 22, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 46396)

    sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

    Pemerintah Nomor 3 Tahun 2008 (Lembaran Negara

    Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 16, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4814);

    29. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang

    Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah,

    Pemerintahan Daerah Provinsi, dan Pemerintahan

    Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik

    Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran

    Negara Republik Indonesia Nomor 4737);

    30. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang

    Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

    Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah

    (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008

    Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indonesia Nomor 4817);

    31. Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2008 tentang

    Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional (Lembaran

    Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 48,

    Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

    4833);

    32. Peraturan Pemerintah Nomor 42 Tahun 2008 tentang

    Pengelolaan Sumber Daya Air (Lembaran Negara

    Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 82, Tambahan

    Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4858);

    33. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2008 tentang

    Air Tanah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

    2008 Nomor 83, Tambahan Lembaran Negara Republik

    Indon