BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN...

8
2020 BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis

Transcript of BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN...

Page 1: BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis

2020BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH

Program Doktor Ilmu EkonomiFakultas Ekonomika dan Bisnis

Universitas Diponegoro

Page 2: BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis

BUKU KENDALI

KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH

PETUNJUK:

1. Buku ini wajib diisi semua mahasiswa Program Doktor Ilmu Ekonomi setiap awal semester dan dikirim ke pengelola program pada akhir semester

2. Mahasiswa wajib menentukan target bulanan yang harus dicapai dan disetujui oleh Pembimbing Akademik/Promotor/Ko_Promotor

3. Setiap minggu mahasiswa secara mandiri wajib mengisi rincian pelaksanaan kegiatan yang dilakukan berkaitan dengan penulisan disertasi/publikasi ilmiah

4. Pada akhir semester mahasiswa melakukan evaluasi pencapaian target, termasuk menjelaskan alasan kegagalan pencapaian target dan rencana perbaikan pada semester berikutnya dalam bentuk target-target baru

5. Laporan pelaksanaan pencapaian target kinerja penulisan disertasi dan publikasi ilmiah harus ditandatangani oleh Pembimbing Akademik/Promotor/Ko-Promotor setiap akhir semester

6. Dalam satu tahun, kegiatan pembimbingan minimal dilakukan dalam 8 pertemuan

7. Pembimbing akademik/Promotor/Ko-Promotor dapat mengajukan penggantian sebagai pembimbing jika menurut pertimbangan tidak ada kemajuan yang ditunjukkan mahasiswa.

8. Pada akhir semester, Laporan yang sudah ditandatangani mahasiswa dan Promotor/Ko-Promotor/Pembimbing Akademik disimpan dalam format PDF dengan nama File: Monev_Nama Mahasiswa, dan dikirim ke pengelola Program Doktor Ilmu Ekonomi melalui link berikut ini: http://bit.ly/MONEVDISERTASI

9. Pengelola akan menggunakan target yang diusulkan, pelaksanaan kegiatan, dan capaian target yang telah ditentukan sebagai bahan evaluasi kemajuan studi mahasiswa dan tindak lanjut yang harus dilakukan.

10. Jika mahasiswa tidak mengisi dan mengirim Buku Kendali ini, maka pengelola tidak akan memberi rekomendasi/penjelasan/surat dalam bentuk apapun berkaitan dengan kemajuan studi, untuk kepentingan beasiswa, ijan penelitian, pembukaan billing yang diblokir, dan lain-lain.

11. Usulan Ujian Kelayakan yang diajukan mahasiswa akan diproses program studi jika mahasiswa telah melakukan kegiatan pembimbingan minimal 10 kali selama masa studi yang dibuktikan dari kegiatan yang tertulis dalam Buku Kendali ini.

Page 3: BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis

SOP PENGISIAN BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH

Page 4: BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis

TARGET DAN CAPAIAN PENYELESAIAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH

Nama Mahasiswa :NIM :Konsentrasi :Promotor/Pembimbing Akademik

:

Ko Promotor :Semester : Gasal/Genap Tahun 2020/

TARGET AWAL SEMESTER

No Kegiatan Output

TARGET SELESAI(Bulan sesuai semester)

Jan Feb Mar Apr Mei Juni

Juli Agst Sep Okt Nov Des

1 Searching artikel dan kajian literatur

Ringkasan kajian riset dan teori

2 Kolokium 1 Draft Proposal disetujui utk prelim

3 Ujian Pra Proposal (Prelim)

Draft Proposal dinyatakan layak

4 Kolokium 2 Proposal dapat dujikan

5 Ujian Proposal Proposal dinyatakan layak

6 Disertasi Selesai Disertasi disetujui7 Ujian Seminar Hasil

Penelitian (SHP)Lulus SHP

8 Ujian Kelayakan Lulus Kelayakan9 Ujian Promosi Lulus Promosi

10 Publikasi 1 (Conference/Sinta 2)

Published

11 Publikasi 2 (Scopus/WoS) Accepted12 Publikasi 3 (scopus/Wos) –

khusus by ResearchAccepted

Catatan: target di atas diisi sesuai target pada semester yang akan dijalani. Pada kotak bulan harap diberi warna kuning untuk menentukan pelaksaanan kegiatan. Jika kegiatan sudah dilakukan dan output sudah dihasilkan, silahkan blok kotak bulan dengan warna hijau (full satu semester)

PELAKSANAAN KEGIATAN

Page 5: BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis

Harap diisi kegiatan yang dilakukan selama satu semester termasuk bimbingan dengan promotor/Ko-promotor. Kolom keterangan dapat digunakan untuk mencatat output yang dihasilkan, termasuk kesulitan yang dialami, dan rencana berikutnya.

BULAN: TAHUNTanggal Kegiatan Keterangan

Minggu ke1Minggu ke2Minggu ke3Minggu ke4

Dan seterusnya silahkan kolom ditambah sendiri

EVALUASI AKHIR SEMESTER

No Target Yang direncanakan CAPAIAN KETERANGAN

1 Searching artikel dan kajian literatur2 Kolokium 13 Ujian Pra Proposal (Prelim)4 Kolokium 25 Ujian Proposal6 Disertasi Selesai7 Ujian Seminar Hasil Penelitian8 Ujian Kelayakan9 Ujian Promosi

10 Publikasi 1 (Conference/Sinta 2)11 Publikasi 2 (Scopus/WoS)12 Publikasi 3 (scopus/Wos) – khusus by

ResearchCATATAN: Kolom Capaian di isi T (Tercapai) atau TT (Tidak Tercapai). Kolom Keterangan diisi alasan jika target

tidak tercapai dan tindaklanjutnya

Semarang, ,…..

Nama Mahasisa dana tanda tangan

HASIL EVALUASI TIM PROMOTOR (PEMBIMBING AKADEMIK)

Saya menyetujui bahwa mahasiswa tersebut MENCAPAI/TIDAK MENCAPAI target yang direncanakan dengan beberapa catatan sebagai berikut:

Page 6: BUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN ... · Web viewBUKU KENDALI KEGIATAN PENULISAN DISERTASI DAN PUBLIKASI ILMIAH Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis

Atas dasar pertimbangan target yang diusulkan, usaha yang dilakukan dan capaian yang dihasilkan, maka saya memberi rekomendasi sebagai berikut:

REKOMENDASI Promotor/Pembimbing Akademik

Ko Promotor

Melanjutkan Kegiatan Pembimbingan Disertasi

Menolak Membimbing Mahasiswa Dan Mengusulkan Penggantian Pembimbing

Menyetujui untuk mendaftar ujian: Prelim Proposal Disertasi Seminar Hasil Penelitian

(Angk 2020) Kelayakan Disertasi Promosi

Catatan: Promotor/Pembimbing Akademik dan Ko Promotor menandatangani pada kotak yang sesuai dengan pilihan rekomendasi