Building new venture team

15
Rezki Puji Lestari Rintis Eko Widodo Sherly Wira F Bulding a New Venture Team Ekonomi Lingkungan Bisnis dan Entrepreneurship

Transcript of Building new venture team

Page 1: Building new venture team

Rezki Puji LestariRintis Eko WidodoSherly Wira F

Bulding a New Venture Team

Ekonomi Lingkungan Bisnis dan Entrepreneurship

Page 2: Building new venture team

TUJUAN PEMBELAJARAN

Mengidentifikasi elemen utama dari new venture team

Mengidentifikasi dua cara utama BOD membantu perusahaan

Menjelaskan bagaimana membangun skills profile

Menjelaskan liability of newness

Mengidentifikasi personal atributes yang memperkuat peluang

Menjelaskan tentang dewan direksi (Board of Directors)

7

6

5

4

3

2

1

Menjelaskan mengapa perusahaan baru memerlukan konsultan

Menjelaskan konsep dari signaling dan kegunaannya

Menjelaskan tujuan dari dibentuknya dewan penasehat

10

9

8

Membedakan heterogeneous dan homogeneous

Page 3: Building new venture team

Elements of New Venture Team

Page 4: Building new venture team

Usaha baru memiliki kecenderungan untuk gagal.

Tingkat kegagalan yang tinggi ini oleh sebagian peneliti disebut sebagai liability of newness, yang mengacu pada fakta bahwa perusahaan sering goyah karena orang-orang yang memulai usaha tidak dapat menyesuaikan dengan cepat peran baru mereka dan karena perusahaan tidak memiliki track record dengan pembeli dan penjual dari pihak luar.

Menurut Stinchombe, berunjuk pada kenyataan bahwa risiko mati (bangkrut) perusahaan yang masih baru adalah tinggi dan risiko ini akan menurun sejalan dengan bertambahnya usia perusahaan.

Membangun sebuah tim usaha baru yang berbakat dan berpengalaman adalah salah satu jalan perusahaan untuk dapat mengatasi keterbatasan ini.

Liability of Newness

Page 5: Building new venture team

Para anggota team pendiri heterogen yang beragam dalam hal kemampuan dan pengalaman mereka.

Para anggota team pendiri homogen yang mirip satu sama lain dalam hal kemampuan dan pengalaman mereka.

Heterogenous and Homogeneous

Page 6: Building new venture team

• Pada umumnya dipercaya bahwa sebuah usaha baru yang diawali oleh sebuah tim, memiliki keuntungan karena di dalam sebuah tim terdapat lebih banyak orang yang berbakat, sumber, ide, dan orang-orang profesional lainnya dibanding dengan seorang pengusaha tunggal.

• Karateristik dan keputusan awal dari seorang atau para pendiri, memiliki dampak yang sangat signifikan kepada cara dimana tim usaha baru tersebut terbentuk. Maka para pendiri sejatinya harus memiliki kualitas yang baik.

Founder or Founders

Page 7: Building new venture team

Berikut ini adalah beberapa hal yang memperkuat peluang suatu pendiri atau founder dapat menciptakan sebuah usaha yang sukses:

Tingkat pendidikanPengalaman kewirausahaan sebelumnyaPengalaman dibidang yang relevanJaringan

Qualities of the Founders

Page 8: Building new venture team

Ketika keputusan untuk mendirikan sebuah “usaha baru” dibuat, maka membangun sebuah manajemen team dan meng hiring key employees juga dimulai.

Dalam beberapa kasus, para pendiri akan bekerja sendiri untuk jangka waktu tertentu dan dalam kasus lain mereka akan segera memperkerjakan karyawan.

Beberapa pendiri memanfaatkan jaringan kontak mereka untuk mengidentifikasi kandidat untuk posisi kunci, dan beberapa mengandalkan perusahaan atau agen pencari eksekutif.

Skills profile adalah bagan yang menggambarkan keterampilan yang paling penting yang dibutuhkan perusahaan dan di mana kesenjangan atau gap bisa muncul.

Recruiting and Selecting Key Employees

Page 9: Building new venture team

Jika usaha baru dibentuk sebagai perusahaan maka secara hukum diharuskan untuk memiliki dewan direksi.

Dewan direksi adalah sekelompok orang yang dipilih oleh pihak pemegang saham perusahaan untuk mengawasi pengelolaan perusahaan.

Board of Directors (BOD)

Page 10: Building new venture team

Board of Directors (BOD)

Tanggung Jawab Direksi:

Menunjuk manajer inti Membagikan deviden Mengawasi urusan perusahaan

Page 11: Building new venture team

Provide Guidance

Meskipun dewan direksi memiliki tanggung jawab formal kepada pemerintah, peran yang paling berguna adalah untuk memberikan bimbingan dan dukungan kepada manajer perusahaan.

Lend Legitimacy

Fungsi penting lain dari dewan direksi adalah untuk legitimasi bagi sebuah perusahaan. Anggota dewan yang dikenal baik dan dihormati membawa kredibilitas bagi perusahaan.

Ways a Board of Directors Can Help a New Venture Get Off to a Good Start

Jajaran yang efektif itu mendengarkan, melakukan

penyelidikan dan perdebatan serta terlibat dalam isu-isu

paling mendesak pada sebuah perusahaan. Mereka juga

berbagi keahlian dan kebijaksanaan mereka sebagai hal yang biasa. (Ram Charan)

Page 12: Building new venture team

Ketika sosok individu yang dihormati bergabung dengan dewan direksi dari suatu perusahaan, maka ia akan mengirimkan pesan atau sinyal ke pasar. Mungkin individu yang memiliki kualitas tinggi akan enggan untuk bergabung di dewan perusahaan berkualitas rendah karena itu akan membahayakan reputasinya.

Jadi ketika seorang individu yang berkualitas tinggi sudah setuju untuk bergabung di dewan perusahaan, maka individu tersebut pada dasarnya merupakan "sinyal" bahwa perusahaan memiliki potensi untuk menjadi sukses.

Concept of Signaling

Page 13: Building new venture team

Board of advisers atau dewan penasehat adalah sekelompok ahli yang diminta oleh manajer perusahaan untuk memberikan nasihat dan saran secara berkelanjutan.

Dalam banyak kasus potensi keuntungan untuk mendirikan sebuah dewan penasehat lebih besar daripada potensi kerugiannya.

Beberapa pedoman untuk mendirikan sebuah dewan penasehat antara lain adalah dewan penasihat tidak boleh didirikan hanya karena untuk kebanggaan perusahaan semata, perusahaan harus mencari anggota dewan yang kompatibel dan bisa melengkapi satu sama lain dalam hal pengalaman dan keahlian, ketika mengundang orang untuk duduk dalam dewan penasehat perusahaan harus berhati-hati menguraikan kepada individu tersebut mengenai aturan dan yang berkaitan dengan informasi rahasia.

Board of Advisers

Page 14: Building new venture team

Para profesional lainnya yang dapat membantu perusahaan baru bervariasi diantaranya adalah pengacara, akuntan, dan konsultan bisnis.

Konsultan Bisnis

Konsultan bisnis adalah seorang individu yang memberikan nasihat profesional atau ahli. Konsultan bisnis dibagi ke dalam dua kategori yaitu konsultan yang dibayar dan konsultan yang tersedia secara gratis untuk perusahaan nirlaba atau agen pemerintah.

Jika sebuah perusahaan baru membutuhkan bantuan pada area khusus, mungkin akan lebih efektif jika menyewa konsultan untuk melakukan pekerjaan itu.

Other Professionals

Page 15: Building new venture team

TerimakasihThank You

Xiè Xiè