Budidaya Ayam

17
BUDIDAYA AYAM PETELUR MILIK BPK. TUKIMIN DI BEJI WETAN SENDANGSARI PAJANGAN BANTUL DI SUSUN OLEH : ADITYA RISKY YUDA PRATAMA AJIK DWI KRISTANTO ALOISUS GILANG PUTRA SADEWA AMIE RINAWATI ARFIKAH ISTARI BAGAS ARI WIBOWO

description

tugas pdk

Transcript of Budidaya Ayam

Budidaya Ayam Petelur milik Bpk. Tukimin di Beji Wetan

Budidaya Ayam Petelur milik Bpk. Tukimin di Beji Wetan Sendangsari Pajangan Bantul Di susun oleh :Aditya Risky Yuda PratamaAjik Dwi KristantoAloisus Gilang Putra SadewaAmie RinawatiArfikah IstariBagas Ari Wibowo1Bapak Tukimin Alamat : Beji wetan Sendangsari Pajangan Bantul.Usaha ternak ayam petelur ini sudah berdiri sejak 2013.Penghasilan : Rp 200.000/hari dari 1000 ekor ayam yang di pelihara.Bapak tidak memperkerjakan karyawan satu pun, beliau mengurusnya bersama dengan anak anaknya dan keluarganya.Bapak Tukimin

Bapak Tukimin memelihara 1000 ekor ayam jenisnya semua petelur (ayam red).Kandang Jumlah : 100 kandang yang di isi 10 ekor ayamUkuran: 2 m dan dibagi menjadi 10 kotak.Biaya : 30 jutaLahan : milik sendiri

Bibit Usia : Asal: mengambil di peternakan temannya di kundenHarga beli : 50rb/ekor Jumlah: 900 1000 ekor

Pakan Jenis: campuran dari jangung, katul, dan sentratSumber : di setori oleh juragan pakan ayam di bantulKebutuhan pakan dalam 1 hari : 1 kwintal

Penyakit/virus Jenis : influenza Hewan yang mati : 1-3 ekorJenis obat : suntik faksin

Ayam Usia ayam mulai bertelur: 4 bulan Berapa lama: setiap 1 hari Telur yang di hasilkan perayam: 1 butirTelur yang dihasilkan : 50kg/hari

Pemesaran Tempat Pemasaran : di pasarkan di pasar imogiri dan di warung warungHarga pemasaran : Rp. 21.000Harga perbutir : 2000Harga perkilo : Rp. 19.000Daftar Harga TelurNo Nama Daerah Harga 1.Aditya (Njetis Sendangsari Pajangan)Rp.210002.Ajik (Gunung Keler Pleret Pleret)Rp.220003.Aloisius (Ngentak Baturetno Banguntapan)Rp.220004.Amie (Mantup Banguntapan)Rp.210005.Arfikah (Bendo Trimurti Srandakan)Rp.210006.Bagas (kersan Tirtonirmolo Kasian )Rp. 21000