Brosur PIAS untuk ke Jakarta - tl.itb.ac.idtl.itb.ac.id/asset/uploads/files/Brosur PIAS Final...

2
PENGELOLAAN INFRASTRUKTUR AIR BERSIH DAN SANITASI HUBUNGI KAMI INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG "Target kami adalah melahirkan pemimpin masa depan yang kompeten dengan konsep belajar yang komprehensif " Ir. Yuniati MT,M.Sc.,Ph.D. Ketua Program Studi Magister PIAS ITB

Transcript of Brosur PIAS untuk ke Jakarta - tl.itb.ac.idtl.itb.ac.id/asset/uploads/files/Brosur PIAS Final...

Page 1: Brosur PIAS untuk ke Jakarta - tl.itb.ac.idtl.itb.ac.id/asset/uploads/files/Brosur PIAS Final 1203.pdf · Brosur PIAS untuk ke Jakarta Author: Nur Novilina Arifianingsih Keywords:

PENGELOLAAN INFRASTRUKTUR AIR BERSIH DAN SANITASI

PROGRAM MAGISTER

FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN

LINGKUNGAN (FTSL)

HUBUNGI KAMI

Labtek 1B Lt. 1 ITB Jatinangor Jalan Winaya Mukti No.1 Jatinangor

45363, INDONESIA

Tel.: +62-22-87836722/

+62-22-87836723

Jalan Ganesha 10 Bandung

40132, INDONESIA

Tel.: +62-22-2502647, Fax.: +62-22-2530704

Email: sekretaris@tl . itb.ac.id

INSTITUT TEKNOLOGI

BANDUNG

"Target kami adalah melahirkan

pemimpin masa depan yang kompeten dengan konsep belajar yang

komprehensif " Ir. Yuniati MT,M.Sc.,Ph.D.

Ketua Program Studi Magister PIAS ITB

Page 2: Brosur PIAS untuk ke Jakarta - tl.itb.ac.idtl.itb.ac.id/asset/uploads/files/Brosur PIAS Final 1203.pdf · Brosur PIAS untuk ke Jakarta Author: Nur Novilina Arifianingsih Keywords:

TENTANG PIAS Mahasiswa PIAS memiliki

kesempatan

untuk mengikuti program

Double Degree dengan

Universitas Tohoku, Jepang

selama setahun

Double Degree

Kuliah lapangan bertujuan untuk memberi

pengalaman mahasiswa tentang kondisi

nyata pengelolaan infrastruktur air bersih dan

sanitasi baik di dalam maupun luar negeri.

Kuliah Lapangan

Untuk menjawab tantangan pembangunan

berkelanjutan, kurikulum PIAS mencakup pula isu

interdisiplin. Dengan total 36 SKS dalam 4 semester PIAS menawarkan pembelajaran dalam mata kuliah

seperti:

1. Perencanaan Infrastruktur Pemukiman

2. Pembangunan Berbasis Masyarakat 3. Kebijakan Air dan Ekonomi Lingkungan

4. Sistem Penyediaan dan Pengolahan Air Minum

5. Sistem Pengelolaan dan Pengolahan Air Limbah

6. Perencanaan Sistem Persampahan

7. Pengelolaan Proyek untuk Infratruktur Air dan

Sanitasi

8. Perencanaan & Pengembangan Infrastruktur (Studio)

9. Infrastruktur Lingkungan Berbasis Data Spasial 10. Metodologi Penelitian/Etika Profesi 11. Mata Kuliah Pilihan

12. Tesis dan Seminar

Kurikulum

Legalisir ijazah dan transkrip akademik sarjana

TOEFL atau ELPT minimal 475

Tes Potensi Akademik (TPA) minimal 475

Persyaratan Penerimaan dan seleksi mahasiswa reguler Magister PIAS

ITB dilakukan 2 kali dalam setahun:

• Semester Ganjil (Agustus) : Maret- Juni

• Semester Genap (Januari) : Desember-Januari

Penerimaan mahasiswa kerjasama Kementerian PUPR -ITB

dilakukan sekali pada Semester Ganjil

Pendaftaran

Program Magister Pengelolaan Infrastruktur Air

Bersih dan Sanitasi (PIAS) ITB lahir karena

melihat peliknya permasalahan air bersih dan

sanitasi di Indonesia. Dibutuhkan pendekatan

akademik multidisiplin dan keahlian yang

terpadu untuk menganalisis, memecahkan

masalah dan meningkatkan inovasi terkait

bidang infrastruktur air bersih dan sanitasi.

Oleh karenanya PIAS hadir sebagai pelopor

program magister l intas sektoral yang mencetak

lulusan yang mampu menerapkan dan

mengelola infrastruktur air bersih dan sanitasi

khususnya di negara berkembang.

Program PIAS ITB dapat diikuti oleh calon

mahasiswa yang memiliki latar belakang S1

terkait seperti Teknik Lingkungan, Teknik Sipil,

Planologi atau teknik lainnya. Calon mahasiswa

dengan latar belakang non-teknik dapat

dipertimbangkan bila memiliki pengalaman kerja

minimal 2 tahun di bidang infrastruktur air bersih

dan sanitasi.

TERAKREDITASI A BAN- PT

Tak hanya dari kalangan akademisi, mahasiswa

PIAS pun berkesempatan mendapatkan

pembelajaran dari para praktisi ahli di bidang

infrastruktur air dan sanitasi melalui program

kuliah tamu

Kuliah Tamu

Kurikulum PIAS juga dirancang untuk

mengembangkan kompetensi profesional. Lulusan

dapat mengikuti PELATIHAN DAN SERTIFIKASI

KOMPETENSI (Manajemen Air Minum Tingkat

Madya)

Sertifikasi