BREAK EVEN POINT & ANALISIS...

17
BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITAS EKOTEK - 08

Transcript of BREAK EVEN POINT & ANALISIS...

Page 1: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

BREAK EVEN POINT &

ANALISIS SENSIVITAS

EKOTEK - 08

Page 2: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

BEP (Titik Pulang Pokok)

Definisi :

• keadaan suatu usaha ketika tidakmemperoleh laba dan tidak menderita rugi(impas)

• Sebagai alat analisis untuk mengambilkebijakan dalam suatu perusahaan

Page 3: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

• Mengetahui jumlah penjualan minimal yang harusdipertahankan agar perusahaan tidak mengalamikerugian

• Mengetahui jumlah penjualan yang harus dicapai untukmemperoleh tingkat keuntungan tertentu

• Mengetahui seberapa jauh berkurangnya penjualan

• Mengetahui bagaimana efek perubahan hargajual, biaya, dan volume penjualan terhadap keuntungan

Fungsi BEP

Page 4: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Biaya Tetap Vs Biaya Variabel

Dalam hubungannya dengan volume produksi :

1. Biaya Variabel (Variable cost)

Karakteristik :

• biaya berubah total sebanding perubahan tingkataktivitas

• Biaya satuan tidak dipengaruhi oleh perubahan volumekegiatan (biaya satuan konstan)

2. Biaya Tetap (fixed cost)Karakteristik :• Totalitas tidak berubah terhadap perubahan tingkat

aktivitas• Biaya satuan berbanding terbalik terhadap perubahan

volume kegiatan

Page 5: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Perhitungan BEP bisa dilakukan dalam bentuk unit atau pricetergantung kebutuhan

1. Pendekatan Margin Kontribusi

Persamaan umum : Y=cx – bx – adimana, Y = laba

c = harga jual per unitx = jumlah produkb = biaya variabel satuana =biaya tetap total

cx = penjualan totalbx = total biaya variabel

PERHITUNGAN BEP

Page 6: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Dalam BEP (impas), laba = 0 Y = 0

cx – bx –a = 0(c-b). x = a

Maka , X(BEP dalam unit) = a/(c-b)

CX(BEP dlm nilai uang) = ac/(c-b) = a/(1 - b/c)

• Note : c-b margin kontribusi per unit1 – b/c rasio margin kontribusi

Page 7: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

2. Pendekatan Grafik

Dalam pendekatan grafis, BEP digambarkan sebagai titikpotong antara garis penjualan dengan garis biaya total(Biaya total = Biaya tetap + Biaya variabel)

Prices

Unit

Total Sales

Total CostBEP

Page 8: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Contoh Soal :

Laporan Laba Rugi CV. ABCDEpada 31 Desember 2010

Page 9: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Y = cx – bx – a

Diketahui : c = Rp. 5000,-b.x = Rp. 24 juta

b = Rp. 24 juta / 8000 unit = Rp. 3000,-a = Rp. 7,5 juta

Maka :unit

RpRp

jutaRpa3750

30005000

5,7

b-c BEP(unit)

jutaRpjutaRp

Rp

Rp

jutaRpa75,18.

4,0

5,7.

5000

30001

5,7.

c

b-1

BEP(Rp)

Page 10: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

0

10000000

20000000

30000000

40000000

1 2 3 4 5 6 7 8

dal

am R

p

dalam ribu

BEP dengan Pendekatan Grafikunit product

Total sales

Total Cost

BEP

Page 11: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Analisis Sensitivitas

Definisi :

• Analisis yang dibutuhkan untuk mengetahui sejauhmana parameter investasi yang telah ditetapkanboleh mengalami perubahan akibat adanya faktorpenyesuaian pada situasi tertentu selama umurinvestasinya, sehingga memungkinkan munculnyapengaruh yang signifikan pada keputusan yang telahdiambil

• Merupakan analisis kepekaan optimal suatuinvestasi terhadap perubahan

Page 12: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Parameter-parameter yang membutuhkan analisissensivitas :

• Investasi

• Benefit / pendapatan

• Biaya / Pengeluaran

• Suku Bunga

Analisis Sensitivitas

Page 13: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

• Sensivitas terhadap dirinya sendiri

sensivitas pada saat kondisi BEP, yaitu saat NPV = 0atau AE = 0

• Sensivitas terhadap alternatif lain

Jika terdapat 2 atau lebih alternatif yang harusdipilih mana yang akan dilakukan

Kedua alternatif diposisikan pada kondisi BEP, shg:

maka

NPVn = NPVn+1

Perspektif Analisis Sensitivitas

Page 14: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Contoh Soal :

Diketahui suatu rencana investasi senilai Rp. 400juta, umur investasi 10 tahun dengan nilai sisa Rp. 100juta. Benefit tahun pertama Rp. 80 juta selanjutnyanaik sebesar Rp. 2 juta per tahun, biaya operasionalrata-rata Rp. 25 juta per tahun. Analisiskansensivitasnya jika suku bunga 10% per tahun !!!

Page 15: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Sensivitas investasi :

NPV = 0

0 = PWB-PWC

0 = Ab (P/A, 10%,10) + Gb (P/G, 10%,10)+ S (P/F,10%,10) –I – Ac (P/A, 10%,10)

0 = 80 (P/A, 10%,10) + 2 (P/G, 10%,10)+ 100 (P/F,10%,10) – I – 25 (P/A, 10%,10)

0 = 80 (6,14) + 2 (22,89)+ 100 (0,39) – I – 25 (6,14)

0 = 491,2 + 45,78 + 39 – 153,5 – I

0 = 422,48 – I

I = Rp. 422,48 juta

Maka, investasi sensitif pada nilai Rp. 422,48 juta. Dalam kisaranRp. 400 juta – Rp. 422,48 juta, investasi masih layak, lebih dariRp. 422,48 juta sudah tidak layak

Page 16: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Sensivitas benefit :

NPV = 0

0 = PWB-PWC

0 = Ab (P/A, 10%,10) + Gb (P/G, 10%,10)+ S (P/F,10%,10) –I – Ac (P/A, 10%,10)

0 = Ab (P/A, 10%,10) + 2 (P/G, 10%,10)+ 100 (P/F,10%,10) – 400 – 25 (P/A, 10%,10)

0 = Ab (6,14) + 2 (22,89)+ 100 (0,39) –400– 25 (6,14)

0 = 6,14.Ab + 45,78 + 39 - 153,5 – 400

0 = 6,14 Ab – 468.72

Ab = 468,72 / 6,14 = Rp. 76,34 juta

Maka, benefit sensitif pada nilai Rp. 76,34 juta. Jika realisasibenefit kurang dr angka tersebut, maka investasi sudah tidaklayak dilakukan

Page 17: BREAK EVEN POINT & ANALISIS SENSIVITASshanggarini.lecture.ub.ac.id/files/2011/06/BREAK-EVEN-POINT... · Biaya Tetap Vs Biaya Variabel Dalam hubungannya dengan volume produksi : 1.

Sensivitas Cost :

NPV = 0

0 = PWB-PWC

0 = Ab (P/A, 10%,10) + Gb (P/G, 10%,10)+ S (P/F,10%,10) –I – Ac (P/A, 10%,10)

0 = 80 (P/A, 10%,10) + 2 (P/G, 10%,10)+ 100 (P/F,10%,10) – 400 – Ac (P/A, 10%,10)

0 = 80 (6,14) + 2 (22,89)+ 100 (0,39) – I – Ac (6,14)

0 = 491,2 + 45,78 + 39 – 6,14.Ac – 400

0 = 175,98 – 6,14.Ac

Ac = 175,98 / 6,14 = Rp. 28,66 juta

Maka, cost sensitif pada nilai Rp. 28,66 juta. Dalam kisaran Rp.25 juta – Rp. 28,66 juta, investasi masih layak, lebih dari Rp.28,66 juta sudah tidak layak