Bpkm Efn II Ekstensi 2013

download Bpkm Efn II Ekstensi 2013

of 19

Transcript of Bpkm Efn II Ekstensi 2013

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    1/19

    Modul Bahasa InggrisKeperawatan II

    Koordinator: Agung Waluyo, SKp.,MSc, PhD.

    Depok, Septe!er"#$%

    &akultas Ilu Keperawatan ' (ni)ersitasIndonesia

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    2/19

    &akultas Ilu Page "

    BPKM Bahasa Inggris

    BAB I

    PENDAHULUAN

    I. Latar Belakang

    Globalisasi, yang ditandai dengan efektifnya perputaran barang dan jasa antar negara,

    mempengaruhi segala bidang termasuk bidang kesehatan. Adanya standar internasional pada

    pelayanan kesehatan dan pendidikan tenaga kesehatan memungkinkan tiap negara menarik minat

    klien dari negara lain. Medical tourism adalah istilah untuk menjelaskan pergerakan klien dari

    suatu negara ke negara lain untuk mendapatkan pelayanan kesehatan dengan kualitas yang

    terjamin namun harga bersaing.Selain itu, outsourcing tenaga kesehatan antar negara juga

    dimungkinkan dengan adanya globalisasi ini. Tenaga kesehatan dari negara'negara berkembang

    yang dapat menerapkan standar, proses, dan bahasa dari negara'negara maju dapat bekerja di

    negara'negara maju tersebut.

    Sebagai respon terhadap tantangan globalisasi tersebut, institusi'institusi pendidikan di negara-

    negara berkembang perlu mengadopsi kurikulum yang berstandar internasional agar lulusannya

    dapat diterima oleh berbagai negara di dunia dan dapat bersaing dengan lulusan dari negara lain.

    Lulusan yang berkualitas internasional juga sangat diperlukan untuk meningkatkan kualitas

    layanan kesehatan di negara asalnya. elayanan kesehatan yang berkualitas internasional akan

    menarik minat para klien dari berbagai !egara untuk mendapatkan layanan kesehatan. Sebagai

    "ontoh, banyak pasangan asal Amerika Serikat dengan kasus infertilitas memilih untuk berobat

    di negara'negara #ropa $arat karena biayanya hanya setengah atau sepertiga dari biaya berobat

    di Amerika %tara. &ontoh lainnya adalah pelayanan bedah elektif di rumah sakit'rumah sakit

    terkenal di 'ndia mena(arkan biaya sekitar )#'*#+ dari biaya untuk pelayanan serupa di

    negara- negara barat.

    akultas 'lmu epera(atan %niersitas 'ndonesia /''%'0, sebagai institusi pendidikan tinggi

    kepera(atan tertua di 'ndonesia, selalu berupaya untuk menjadi penyedia pendidikan

    kepera(atan yang terbaik. 1engan kurikulum yang selalu disempurnakan dan disesuaikan

    dengan tuntutan dunia, diharapkan lulusan ''%' dapat bersaing dengan lulusan kepera(atan

    dari berbagai negara di dunia. urikulum yang berstandar internasional ini juga perlu didukung

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    3/19

    dengan ke"ukupan bekal berbahasa 'nggris, karena tidak bisa dipungkiri bah(a kemampuan

    berbahasa 'nggris merupakan suatu keharusan bagi pera(at dalam era globalisasi ini.

    2ata Ajar $ahasa 'nggris epera(atan diberikan bagi mahasis(a regular sebanyak 3 SS yang

    tersebar di 4 semester. ada masing'masing semester disampaikan masing'masing * SS mata

    ajar $ahasa 'nggris epera(atan ', $ahasa 'nggris epera(atan '',$ahasa 'nggris epera(atan

    ''' dan $ahasa 'nggris epera(atan '5. 1engan bekal kemampuan berbahasa 'nggris yang

    "ukup, diharapkan lulusan '-%' bisa mendapatkan nilai yang baik pada berbagai ujian $ahasa

    'nggris seperti T6#L /Test of English as a Foreign Language0 dan '#LTS /International

    English Language Testing System0. Lulusan '-%' juga diharapkan bisa men"apai nilai yang

    baik dalam !&L#7-8! /!ational &oun"il Li"ense #9amination '8egistered !urse0 yang

    dilakukan di :ongkong dan hilipina untuk mengukur kompetensi para pera(at lulusan berbagainegara dan memastikan pen"apaian Standar ompetensi epera(atan.

    II. Cakupan

    2ata Ajar $ahasa 'nggris epera(atan '' pembahasannya berfokus pada keterampilan

    menyampaikan presentasi /presentation skills0 dan menulis /writing skills0 topik'topik

    kepera(atan dalam $ahasa 'nggris.

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    4/19

    BAB II

    TUJUAN

    I. TUJUAN UMUM

    Setelah menyelesaikan 2ata Ajar $ahasa 'nggris '', peserta didik mampu menyampaikan

    presentasi /presentation skills0 dan menulis /writing skills0 topik'topik kepera(atan dalam

    $ahasa 'nggris.

    II. TUJUAN KHUSUS

    ). $ila diberi topik-topik kepera(atan, mahasis(a mampu mempersiapkan dan menyampaikan

    presentasi salah satu topik kepera(atan di depan sekelompok teman kelasnya.

    *. $ila diberi topik'topik kepera(atan, mahasis(a mampu menyusun sebuah tulisan

    /essay writing0 mengenai salah satu topik kepera(atan tersebut, dalam (aktu yang

    ditetapkan, yang didasarkan pada prinsip'prinsip penulisan ilmiah /principles of

    academic writing0 dan sumber-sumber ilmiah /academic resources/ references0, serta

    menerapkan Tata $ahasa 'nggris yang tepat.

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    5/19

    BAB III

    KONTEN

    ). resentation Skills

    a. reparing a resentation

    b. &ommuni"ation Skills

    ". Attra"ting attention

    *. ;riting Skills

    a. rin"iples of aragraph ;riting

    b. rin"iples of #ssay ;riting

    ". atterns of #ssay 6rgani

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    6/19

    6:6! T6'

    Selecting a Topic

    Making an Outline

    Preparing aPresentation

    Formulating a Script

    Developing Audio'

    Visual Aids

    Practicing

    Predicting Questionsand Preparing the

    Answers

    Defining a Term

    Presentation Skills ommunication Skills !ord Pronunciation

    Stress and "ntonation

    !ord Stress

    Sentence StressonnectingtheTopic

    with the Participant#s life

    $sing Facial %&pressionand 'estures

    Attracting attention

    $sing Visual Aids

    Questioning

    (esponding toParticipant#s Answers

    alling on Audience

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    7/19

    Principles of Paragraph!riting

    Principles of %ssa) !riting

    Topic Sentence

    Suppo rting Sen ten c e s

    oncluding Sentence

    Selecting a Topic

    Title of the %ssa) The

    Thesis Statement

    Paragraph (elationship

    %ssa) Outlining

    The "ntroduction

    The *od) The

    onclusion

    hronological Order

    +ogical Division of "deasPatternsof%ssa)

    !ritin g S kills Organi,ation

    Argumentative %ssa)

    S)nthesi,ing

    ause and %ffect Order

    omparison andontrast Order

    De-ata-le and .on'

    de-ata -le S t ate m ents

    The "nternalOrgani,ation of the

    Pa ra g ra ph s

    !riting "ntroduction toa n A rg u m en ta tive % ss a )

    !riting onclusions toArg u m enta tive %ssa)s

    !riting a S)ntheses

    Quoting and Pa ra ph rasing

    iting the Sources

    Summar) and Anal)sis!riting an Anal)tical

    Su mma r)

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    8/19

    BAB IV MATRIKS

    KEIATAN

    DATE TIME TOPIC METHOD LECTURER

    /01/210/34 356//132.## ourse "ntroduction +ecture A!

    /21/210/34 356//132.## 'AM%7

    "ntroduce 8ourself

    9using : information;

    'uess a Picture

    +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

    3@1/210/34 356//132.## !riting Skills

    Discussion ?$

    041/210/34 356//132.## %ssa) "mprovement

    Discussion ?$

    4/1/210/34 356//132.## Video Show ase Discussion

    +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

    #5'3#10/34 356//132.## Scenario "mprovement

    Discussion A!

    3:'3/10/34 356//132.## (ole Pla) (ehearsal 9Part ";

    +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

    03'3/10/34 356//132.## '

    0B'3/10/34 356//132.## (ole Pla) 9: groups;

    +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    9/19

    DATE TIME TOPIC METHOD LECTURER

    #:'3310/34 356//132.## Presentation Skills

    OutlineC and Developing a Power Point

    Presentation

    Discussion A!

    33'3310/34 356//132.## Power Point "mprovement

    Discussion ?$

    3B'3310/34 356//132.## Presentation Practice 9Part ";

    +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

    0'3310/34 356//132.## Presentation " +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

    #0'3010/34 356//132.## Presentation " +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

    #2'3010/34 356//132.## Presentation " +a- 'roup A7 A!

    'roup *7 ?$

    3@'3010/34 356//132.## (eview Discussion A!

    04'3010/34 356//132.## '

    Eeterangan7

    A! 7 Agung !alu)oC SEpC MScC PhD

    ?$ 7 8ulia Suparto,SEp.C M..PhD9c;

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    10/19

    Topics7

    36 *od) "mage

    o Factors influencing *od) "mage

    o The Media and *od) "mage

    o S)mptoms of *od) "mage Distortion

    o *od) "mage and Self %steem

    o Social "nfluence on *od) "mage

    o %ffects of Poor *od) "mage

    o !a)s to "mprove Self %steem

    o Treatments of *od) "mage Distortion

    06 %uthanasia

    o %thical Pro-lems of %uthanasia

    o lassifications s of %uthanasia

    o +egal Aspects of %uthanasia

    o (eligious Statements a-out %uthanasia

    o Arguments Against %uthanasia

    o (easons for %uthanasia

    o "ncura-le "llnesses and Palliative are

    46 "n Vitro Fertili,ation 9"VF;

    o Treatments of Male "nfertilit)

    o +egal Aspects of "n Vitro Fertili,ation

    o T)pes of "nfertilit) Therap)

    o auses of Male "nfertilit)

    o Stages of "VF Procedure

    o omplications and (isks of "VF

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    11/19

    :6 Surrogac)

    o +egal Aspects of Surrogac) in some countries

    o %thical Pro-lems of Surrogac)

    o auses of Female "nfertilit)

    o Treatments of Female "nfertilit)

    o T)pes of Surrogac)o Positive and .egative %ffects of Surrogac)

    o Pro-lems of Surrogate Mothers

    6 Medication

    o Medication Procedure

    o

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    12/19

    B6 O-esit)

    o auses of O-esit)

    o !a)s to Prevent O-esit)

    o

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    13/19

    A. Petunjuk Presentasi

    Eetentuan $mum

    * Tugas presentasi dikerakan oleh masing'masing mahasiswa6

    * TopikC outlineC media,dan script presentasi diunggah ke scele.

    Pemilihan TopikG ?udul

    * Telusuri topik atau pem-ahasan keperawatanG kesehatan )ang Saudara minati

    * ari -e-erapa sum-er -acaanGreferensi 9onlineGoffline; minimal 4 sum-er )ang

    terkait dengan topik )ang diminati* Simpulkan dan susun secara sistematis dalam -entuk media presentasi dan

    scriptGnaskah

    * Presentasi dilakukan dengan menggunakan Slide ProjectorC alat peraga atau

    )ang lainn)a

    Presentasi

    * Presentasi dapat menggunakan format -erikut ini71 ?udul

    1 Tuuan Presentasi

    1 "si

    1 Eesimpulan

    1 Penutup

    * Alokasi waktu7

    1 Presentasi 3/ menit

    1 Tan)a1awa- menit

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    14/19

    * Penilaian presentasi meliputi7

    1 Perca)a diri

    1 Eeelasan presentasi

    1 Eeelasan -ahasa

    1 Penggunaan ruukan ilmiah dalam diskusi

    1 Eetepatan awa-an

    1 Eetepatan waktu

    * PrintoutGhandout diserahkan kepada pengui saat presentasi

    *6 Petunuk Pelaksanaan Pre1reading

    + Mahasiswa mencari sum-er'sum-er -acaan 9minimal 4 referensi; )ang terkait

    dengan topik )ang ditugaskan.

    + Setelah mempelaari topik terse-utC mahasiswa men)usun resumeG ringkasan

    dari -acaann)a6

    + (esume pre'reading kemudian diunggah 9upload; ke slot )ang telah disediakan

    di scele6

    6 Petunuk Pelaksanaan Diskusi Eelompok

    + Mahasiswa di-agi ke dalam -e-erapa kelompok

    + Masing'masing kelompok terdiri dari mahasiswa

    + Setiap kelompok di-im-ing oleh satu orang fasilitator

    + Pertemuan diskusi diadakan sesuai adual )ang telah ditetapkan atau sesuai

    kesepakatan antara mahasiswa dengan pem-im-ingn)a

    + Eeaktifan mahasiswa dalam diskusi di tiap kelompok mendapat penilaian dari

    pem-im-ing

    + Pada setiap diskusi di-ahas topik1topik )ang telah ditetapkan

    D6 Petunuk !riting Assignment

    + Tugas !riting Assignment akan di-erikan setelah mahasiswa mendapatkan

    penelasan di kelas tentang tatacara pen)usunan essa) writing

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    15/19

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    16/19

    BAB V

    EVALUASI

    A!pek "ang #$n$la$ Per!enta!e pen$la$

    inal Test

    #ssay ;riting Assignment

    resentation

    re-reading /* 9 ?+0

    resentation 2edia

    resentation S"ript

    TOTAL %&

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    17/19

    OBSERVATION FORM

    Name ! O"ser#er$

    Stu%ent Name

    S&rin' Cm(nentT)e (resenter use% a((r(riate*an'ua'e t+36 Preview information

    06 Transition

    46 (eview and summari,e:6 %mphasi,e important points

    6 'ive e&amples@6 (espond the audience answers

    56 %&plain the visual aids

    B6 Define termsT)e (resenter %emnstrate% ski**in+

    36 Pronunciation06 "ntonation

    46 .on1ver-al communication

    :6 Fluenc)

    6 PacingT)e (resenter %emnstrate% ski**in+

    36 (elating the topic to studentsHlives

    06 $sing visual aids

    46 $sing comprehension checks

    :6 Sta)ing focused on the topic6 $sing wait time

    @6 'iving positive reinforcement

    A#era'e S&re

    Ratin'$

    %&cellent I B3'3//

    Satisfactor) I @3'B/

    $nsatisfactor) I J @/

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    18/19

    WRITING

    ASSIGNMENT

    EVALUATION

    FORM

    - /I01/IA MA2

    S-/1

    A3I141DS-/1

    $ ontent Development "5

    " Organi,ation of "deas "5

    % ommunicative

    Qualit)

    "5

    6 Structural Accurac) "5

    0-0A7 $##

    &acilitator,

    89

  • 7/24/2019 Bpkm Efn II Ekstensi 2013

    19/19

    BAB VII

    RE(ERENSI

    A