Berita Acara Seminar Proposal

6
BERITA ACARA SEMINAR PROPOSAL Pada hari ini, 10 Mei 2016 Pukul 10.00WIB sampai dengan selesai telah dilaksanakan seminar proposal oleh NOPA MARTOGIA SIMAIBANG (121000422) di ruang 21 FKM USU dengan judul PEMELIHARAAN JAMBAN KELUARGA DAN PERILAKU BUANG AIR BESAR PASCA PROGRAM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT (STBM) DI DESA PANGARIBUAN KECAMATAN SIEMPAT NEMPU HULU KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016, dengan hasil sebagai berikut : Pertanyaan dan Saran : 1. Lengkapi proposal sesuai dengan saran penguji I dan II. Dosen Pembimbing I Prof.Dr.Dra.Irnawati Mausaulina,MS NIP.196501091994032002 Pertanyaan dan Saran : 1. Belajar strategi pendekatan yang harus Dosen Pembimbing II

description

PEMELIHARAAN JAMBAN KELUARGA DAN PERILAKU BUANG AIR BESAR PASCA PROGRAM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT (STBM) DI DESA PANGARIBUAN KECAMATAN SIEMPAT NEMPU HULU KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016oleh : NOPA MARTOGIA SIMAIBANG

Transcript of Berita Acara Seminar Proposal

Page 1: Berita Acara Seminar Proposal

BERITA ACARA SEMINAR PROPOSAL

Pada hari ini, 10 Mei 2016 Pukul 10.00WIB sampai dengan selesai telah

dilaksanakan seminar proposal oleh NOPA MARTOGIA SIMAIBANG

(121000422) di ruang 21 FKM USU dengan judul PEMELIHARAAN

JAMBAN KELUARGA DAN PERILAKU BUANG AIR BESAR PASCA

PROGRAM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT (STBM) DI

DESA PANGARIBUAN KECAMATAN SIEMPAT NEMPU HULU

KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016, dengan hasil sebagai berikut :

Pertanyaan dan Saran :

1. Lengkapi proposal sesuai dengan

saran penguji I dan II.

Dosen Pembimbing I

Prof.Dr.Dra.Irnawati Mausaulina,MS

NIP.196501091994032002

Pertanyaan dan Saran :

1. Belajar strategi pendekatan yang

harus dilakukan ke masyarakat

agar dapat menggali masyarakat.

Dosen Pembimbing II

Ir. Indra Chahaya S,Msi

NIP.196811011993032005

Pertanyaan dan Saran : Dosen Penguji I

Page 2: Berita Acara Seminar Proposal

1. Harus mencantumkan data

keluarga dan jumlah jamban

keluarga yang digunakan.

2. Pada kuesioner tambahkan

pertanyaan untuk mengetahui

motif-motif apa yang ada di

masyarakat sehingga mau

mengubah perilaku yang buang air

besar sembarangan

3. Kuesioner pemeliharaan jamban

ada yang di observasi dan ada yang

di tanya kepada masyarakat. Yang

diobservasi seperti bau-nya, jenis

jambannya, sumber air, sampahnya

dll.

4. Pada kuesioner tambahkan

pertanyaan tentang jenis jamban

yang digunakan dan dari mana

sumber airnya serta kontinuitas

penggunaan airnya.

5. Kuesioner sikap buat dalam bentuk

pernyataan yang positif dan negatif

Dr.dr.Taufik Ashar, MKM

NIP.1978033120003121001

Pertanyaan dan Saran : Dosen Penguji II

Page 3: Berita Acara Seminar Proposal

1. Pada latar Belakang

mencantumkan Desa Pangaribuan

merupakan desa yang pertama di

sumatera.

2. Pada rumusan masalah buat

masalah apa yang diangkat.

3. Pada tujuan penelitian ditambahkan

upaya yang dilakukan untuk

menjadi desa yang bebas dari

BABS dan upaya apa yang

dilakukan agar tetap menjadi desa

yang bebas dari BABS.

4. Pada defenisi operasional

ditambahkan “pilar pertama stop

buang air besar sembarangan” di

pengertian STBM.

5. Pada aspek pengukuran

pemeliharaan jamban yaitu jamban

sehat dan jamban yang tidak sehat.

6. Kuesioner pemeliharaan jamban

harus di observasi.

7. Pada kuesioner “tindakan”

ditambahin pertanyaan tentang

Ir.Evi Naria, MKes

NIP.196803201993032001

Page 4: Berita Acara Seminar Proposal

upaya apa saja yang dilakukan

masyarakat agar tetap BAB di

jamban.

8. Penggunaan bahasa yang tepat

pada kuesioner agar masyarakat

mengerti.