Benjolan Di Payudara Powerpoint Anti

Click here to load reader

download Benjolan Di Payudara Powerpoint Anti

of 17

description

Massa di Payudara

Transcript of Benjolan Di Payudara Powerpoint Anti

Benjolan Di Payudara

OlehNOVIRA DWI YANTI01310011PEMBIMBINGDr. M. AFDOL MARTIAS, Sp.B

BAGIAN ILMU BEDAH RSUPMFAKULTAS KEDOKTERAN UNIV. BAITURRAHMAH PADANG2007

Benjolan Di Payudara

1

PENDAHULUAN

Payudara sebagai kelenjar subkutis mulai tumbuh sejak minggu keenam masa embrio, yaitu berupa penonjolan ektodermal sepanjang garis yang disebut garis susu yang terbentang dari aksila sampai ke region inguinal.Kanker payudara merupakan kanker yang sangat menakutkan kaum wanita disamping kanker mulut rahim.

2

Kelainan Pada Payudara

Tumor jinakKelainan perkembanganFibroadenomaKelainan SiklusPenyakit fibrokistikKelainan InvolusiKista payudaraKondisi Jinak lainAbses payudaraEktasia duktus mamariaPapiloma duktalNekrosis lemak

Kelainan Pada Payudara

3

Berdasarkan umur, kanker payudara lebih sering ditemukan ada umur 40-49 tahun (dekade) yaitu 30,35% untuk kasus-kasus di indonesia; di Jepang pun demikian yaitu 40,6% kanker payudara ditemukan pada usia 40-49 tahun (dekade V) (Goi Sekamoto, 1981)

Distribusi menurut umur

4

TUMOR GANAS

T (TUMOR SIZE), UKURAN TUMOR:T 0: tidak ditemukan tumor primer T 1: ukuran tumor diameter 2 cm atau kurang T 2: ukuran tumor diameter antara 2-5 cm T 3: ukuran tumor diameter > 5 cm T 4: ukuran tumor berapa saja, tetapi sudah ada penyebaran ke kulit atau dinding dada atau pada keduanya , dapat berupa borok, edema atau bengkak, kulit payudara kemerahan atau ada benjolan kecil di kulit di luar tumor utama

5

M (METASTASIS) , PENYEBARAN JAUH:M x: metastasis jauh belum dapat dinilai M 0: tidak terdapat metastasis jauh M 1: terdapat metastasis jauh Setelah masing-masing faktot T,.N,M didapatkan, ketiga faktor tersebut kemudian digabung dan didapatkan stadium kanker sebagai berikut:Stadium 0: T0 N0 M0 Stadium 1: T1 N0 M0 Stadium II A: T0 N1 M0 / T1 N1 M0 / T2 N0 M0 Stadium II B: T2 N1 M0 / T3 N0 M0 Stadium III A: T0 N2 M0 / T1 N2 M0 / T2 N2 M0 / T3 N1 M0 / T2 N2 M0 Stadium III B: T4 N0 M0 / T4 N1 M0 / T4 N2 M0 Stadium III C: Tiap T N3 M0 Stadium IV: Tiap T-Tiap N -M1

6

ETIOLOGI

Belum diketahuiPenyebab multifaktor

7

Faktor resiko Umur>30 TahunMelahirkan anak pertama pada usia>35 TahunTidak kawin dan nulipara, wanita tidak menyusuiUsia menars 30 tahunUlserasi pada payudaranodul kulit payudaraDistorsi kulit payudaraEksim putting susuRetraksi/distorsi putting susu yang baru terjadi

13

Diagnosi MastektomiPenyinaran/radiasiKemoterapi

14

Pengobatan

MastektomiAda 3 jenis mastektomi :1. Modified Radical Mastectomy.2. Total (Simple) Mastectomy.3. Radical Mastectomy.Penyinaran/radiasiKemoterapi

15

Pencegahan Dengan melakukan SADARI.Mencegah karsinoma mamma dapat dimulai dari menghindar factor penyebab, kemudian juga menemukan kasus dini sehingga dapat dilakukan pengobatan kuratif, pemeriksaan payudar sendiri oleh seorang wanita sebulan sekali hari ke 8 menstruasi dapat dianjurkanPemeriksaan mammografi.

16

TERIMA KASIH

17