Bengkoknya Kemaluan Pada Kelainan Hipospadia Dan Epispadia Di Karenakan Terbentuknya Jaringan Ikat...

1
Bengkoknya kemaluan pada kelainan hipospadia dan epispadia di karenakan terbentuknya jaringan ikat yang seharusnya dijalur tersebut terbentuk pipa uretra sehingga menyebabkan tertariknya ujung penis ke daerah proksimal pada kelainan tersebut. Apabila terjadi kelainan hipospadia maka penisnya akan bengkok ke arah inferior/kaudal dikarenakan lubang uretra pada kelainan ini terletak di daerah inferior penis atau ventral, sedangkan pada kelainan epispadia penisnya akan bengkok ke arah superior atau cranial di sebabkan karena letak dari lubang uretra berada di bagian dorsal penis. Kencingnya merembes di sebabkan karena letak dari lubang uretra tidak pada ujung kemaluan atau gland penis yang menyebabkan kencingnya tidak memancar atau merembes karena terhalangi oleh gland penis.

description

Muhlisin Amin

Transcript of Bengkoknya Kemaluan Pada Kelainan Hipospadia Dan Epispadia Di Karenakan Terbentuknya Jaringan Ikat...

Bengkoknya kemaluan pada kelainan hipospadia dan epispadia di karenakan terbentuknya jaringan ikat yang seharusnya dijalur tersebut terbentuk pipa uretra sehingga menyebabkan tertariknya ujung penis ke daerah proksimal pada kelainan tersebut. Apabila terjadi kelainan hipospadia maka penisnya akan bengkok ke arah inferior/kaudal dikarenakan lubang uretra pada kelainan ini terletak di daerah inferior penis atau ventral, sedangkan pada kelainan epispadia penisnya akan bengkok ke arah superior atau cranial di sebabkan karena letak dari lubang uretra berada di bagian dorsal penis.

Kencingnya merembes di sebabkan karena letak dari lubang uretra tidak pada ujung kemaluan atau gland penis yang menyebabkan kencingnya tidak memancar atau merembes karena terhalangi oleh gland penis.