Belajar erlang-di-linux

4
Mengenal Bahasa Erlang (Pendahuluan) di Linux Tulisan ini bersifat santai dan ditujukan untuk pemula, karena ane sendiri juga masih pemula dalam hal bahasa yang satu ini. Yup, Erlang, bahasa pemrograman yang ane sendiri juga baru baca tutorialnya :D Kemudian didorong dengan semangat pengen tahu, segera menginstallnya di linux kesayangan lalu mulai mengcoding :D Biasalah, yang pemula lakukan dulu di dalam mempelajari suatu bahasa, selain algoritma dan sintaks, adalah mencoba membuat komputer menyapa melalui kalimat singkat hasil compile script pendek dari bahasa pemrograman yang kita pelajari :D Untuk manfaat bahasa Erlang lebih jauh maupun komparansi (perbandingannya) dengan bahasa pemrograman lain, atau jika pengen tahu sejauh mana prospeknya di dunia kerja, silahkan saja Googling yah :D Nah dalam tulisan kali ini, ane menggunakan Linux IGOS Nusantara di netbook ane. Maaf hanya ada sistem operasi linux saja di komputer ane. Btw, IGOS Nusantara (http://igos-nusantara.or.id/) merupakan salah satu distro lokal karya anak bangsa, dengan basis Fedora (Red Hat based). Ok, pertama install dulu si Erlang di linux kesayangan kita. Bisa makek yum install atau yumex klo di IGOS Nusantara maupun Red Hat/Fedora based lainnya. Bisa makek apt-get atau synaptic/software center klo di Ubuntu/Debian based lainnya, atau zypper/YAST di Open Suse/SUSE, dan lain – lain :D Jangan lupa jadi root dulu yah :D [certain-death@my-small-machine ~]$ su Password: bash-4.2# bash-4.2# yum install erlang-ic Biarkan proses berjalan sebentar, dengan koneksi internet pas-pasan dari modem USB GSM Sierra 885U yang jadul abis haha.....

description

belajar erlang di linux

Transcript of Belajar erlang-di-linux

Page 1: Belajar erlang-di-linux

Mengenal Bahasa Erlang (Pendahuluan) di Linux

Tulisan ini bersifat santai dan ditujukan untuk pemula, karena ane sendiri juga masih pemula dalam

hal bahasa yang satu ini. Yup, Erlang, bahasa pemrograman yang ane sendiri juga baru baca

tutorialnya :D Kemudian didorong dengan semangat pengen tahu, segera menginstallnya di linux

kesayangan lalu mulai mengcoding :D Biasalah, yang pemula lakukan dulu di dalam mempelajari

suatu bahasa, selain algoritma dan sintaks, adalah mencoba membuat komputer menyapa melalui

kalimat singkat hasil compile script pendek dari bahasa pemrograman yang kita pelajari :D

Untuk manfaat bahasa Erlang lebih jauh maupun komparansi (perbandingannya) dengan bahasa

pemrograman lain, atau jika pengen tahu sejauh mana prospeknya di dunia kerja, silahkan saja

Googling yah :D

Nah dalam tulisan kali ini, ane menggunakan Linux IGOS Nusantara di netbook ane. Maaf hanya

ada sistem operasi linux saja di komputer ane. Btw, IGOS Nusantara (http://igos-nusantara.or.id/)

merupakan salah satu distro lokal karya anak bangsa, dengan basis Fedora (Red Hat based).

Ok, pertama install dulu si Erlang di linux kesayangan kita. Bisa makek yum install atau yumex klo

di IGOS Nusantara maupun Red Hat/Fedora based lainnya. Bisa makek apt-get atau

synaptic/software center klo di Ubuntu/Debian based lainnya, atau zypper/YAST di Open

Suse/SUSE, dan lain – lain :D Jangan lupa jadi root dulu yah :D

[certain-death@my-small-machine ~]$ su

Password:

bash-4.2#

bash-4.2# yum install erlang-ic

Biarkan proses berjalan sebentar, dengan koneksi internet pas-pasan dari modem USB GSM Sierra

885U yang jadul abis haha.....

Page 2: Belajar erlang-di-linux

Gambar 1 Install Erlang di Linux (IGOS Nusantara) via yum terminal

Kemudian, dengan memanfaatkan editor/IDE yang ada, buatlah sebuah file untuk pemrograman

Erlang pertama ente. Misalkan bernama Halo. Dalam tutorial ini ane makek editor nano di terminal

dan file yang dibuat bernama halo.erl

[certain-death@my-small-machine ~]$ touch halo.erl

[certain-death@my-small-machine ~]$ nano halo.erl

Isikan di dalamnya sebagai berikut :

% program awal : say halo doank wkwkwkwkwkk

-module(halo).

-export([start/0]).

start() ->

io:fwrite("Halo, gue baru belajar erlang nih di linux, asyik\n").

Perhatikan, tanda % menyatakan komentar, sama seperti tanda # untuk beberapa komentar di bahasa

pemrograman lainnya.

Setelah selesai, tekan Ctrl X dan simpan (jika di editor Nano, sesuaikan dengan editor/IDE yang

dipakai).

Kini compilelah, dengan cara sebagai berikut :

Page 3: Belajar erlang-di-linux

[certain-death@my-small-machine ~]$ erlc halo.erl

[certain-death@my-small-machine ~]$

Sukses compilenya. Kini jalankan :)

[certain-death@my-small-machine ~]$ erl -noshell -s halo start -s init stop

Halo, gue baru belajar erlang nih di linux, asyik

[certain-death@my-small-machine ~]$

Done :D

Gambar 2 Coding Erlang

Page 4: Belajar erlang-di-linux

Gambar 3 Compile dan jalankan

Tulisan ini juga sudah dipost di :

http://bytescode.wordpress.com/2013/02/19/belajar-erlang-di-linux/

Referensi :

http://www.thegeekstuff.com/2010/05/erlang-hello-world-example/

http://www.erlang.org/

http://www.erlang.org/course/course.html

http://www.erlang.org/download/getting_started-5.4.pdf

I Putu Agus Eka Pratama, ST MT

Information Network System Research Lab

Institut Teknologi Bandung