Beasiswa Pusbindiklatren 2012

download Beasiswa Pusbindiklatren 2012

of 10

Transcript of Beasiswa Pusbindiklatren 2012

MemorandumKepada Yth.Dari Tanggal Perihal

: Pejabat Eselon Idan I1 Kementerian PPNIBappenas

: Kepala Biro Sumber Daya Manusia:

A\Juli 2011Tahun 2012

: Seleksi Program Beasiswa Pusbindiklatren Bappenas

Ternbusan Yth. : Bapak Sekretaris Kementerian PPN/ Sestama BappenasSehubungan dengan surat Bapak Sekretaris Kementerian PPN/ Sestama Bappenas IVomor 4143/Ses/07/2011 perihal tersebut di atas, bersama ini disampaikan tawaran

Beasiswa Pusbindiklatren Tahun 2012.Persyaratan calon peserta adalah sebagaimana tersaji dalam tabel di bawah ini :S3 PERSYARATAN S3 LN S3 DN EAP S2 LN S2 S2 DD (Jepang& Belanda) S2 Int'l (Unsyiah Aceh)

S2 DN

2 tahun

2 tahun

2 tahun 38 tahun 2,75

2 tahun 40 tahun 2,5

2 tahun

2 tahun38 tahun

Usia 'max)IPK (min)

40 tahun 3,25

40 tahun3,25

38 tahun2,75

2,75

Thn lulus Sl/S2 (min) 2 tahun 2 tahun 2 tahun 2 tahun 2 tahun 2 tahun Nilai TPA dlm 2 tahun terakhir (min) 565 565 565 565 565 565 Nilai TOEFL seleksi 2 550 450 400 thn terakhir (min) 500 450 450 Nilai TOEFL setelah 550 550 550 EP A Persyaratan umum : 1. Belum memiliki gelar setara dengan gelar yang dilamar 2. Memilih program studi yang mernlliki kerjasama dengan Pusbindiklatren 3. Mendapatkan ij~ndarl unit kerja dan diusulkan oleh Eselon I kepada Bapak Sekretaris Kementerian PPNJSestama Bappenas. Jika penawaran ini akan dimanfaatkan bagi pengembangan kompetensi staf di lingkungan kerja Bapak/:[bu/Sdr/Sdri, mohon kiranya usulan disampaikan dari Eselon I kepada Bapak Sekretaris Kementerian PPN/ Sestama Bappenas dengan tembusan Biro Sumber Daya Manusia paling lambat tanggal 7 September 2011 dengan melampirkan formulir bermaterai dan bertandatangan asli disertai dokumen. Formulir dan informasi Informasi lebih lanjut dapat dapat di unduh di htt~://www.~usbindiklatren.ba~~enas.~o.id. di peroleh di Biro SDM dengan menghubungi staf kami Sdri. EndahIShinta di pes.2304/240 Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

KEMENTERIAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONALI BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL

Nomor : lSESl0712011 Lamp. : I(satu) berkas Hal : Seleksi Program Beasiswa Pusbindiklatren Bappenas Tahun 2012 Yth.:1. Sekretaris Jenderallsekretaris Utama KementerianlLembaga 2. Deputi Sumber Daya Manusia POLRl 3. Sekretaris Daerah ProvinsilKabupatenlKota

Juli 201 1

Menindaklanjuti Surat Sesmen PPNISestama Bappenas No. 24201Sesl 712011 tanggal 25 April 2011 perihal Seleksi Program Beasiswa Pusbindiklatren Bappenas Tahun 2012 dengan fungsi Bappenas sebagai lnstansi Perr~bina Jabatan Fungsional Perencana dan sebagai lnstansi Penyelenggara Diklat Perencanaan Pembangunan, untuk tahun anggaran Bappenas Tahun Anggaran 2012, Bappenas kembali memberi kesempatan staf perencana yang bekerja di Unit Perencanaan di Kementerianl Lembaga, Bappeda atau nama lain dan unit perencanaan di Dinas TeknisISKPD pada Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota, untuk memperoleh beasiswa program gelar Pusbindiklatren Bappenas Tahun 2012 baik di dalam maupun di luar negeri. Apabila Saudara berminat meningkatkan kapasitas institusi Saudara melalui peningkatan kompetensi para staf perencana, mohon dapat mengirimkan usulan calon penerima beasiswa Program Gelar dengan melampirkan formulir bermaterai dan bertandatan~anasli yang sudah diisi informasi lengkap untuk setiap program yang diminati kepada Kepala Pusat Pembinaan, Pendidikan dan Pelatihan Perencana, Bappenas. Peserta yang akan kami proses adalah peserta yang diusulkan oleh instansinya (niir~imal eselon II), memenuhi semua kriteria yang dipersyaratkan, dan belum pernah mengarr~bil programlmemiliki gelar yang setara dengan yang dilamarkan. Surat usulan, formulir dan dokumen pendukung disampaikan langsung ke Pusbindiklatren, Bappenas, dengan alamat JI. Sunda Kelapa No 9 Jakarta Pusat 10310, paling lambat tanggal 9 September 2011 (stempel cap pos). Untuk Program Seleksi Beasiswa Pusbindiklatren Bappenas ini, kanii tidak akan memproses usulan dan formulir yang disampaikan melalui faksimili. Kami informasikan pula bagi para calon peserta yang lulus seleksi Administrasi akan mengikuti TPA yang akan dilaksanakan pada akhir Oktober 201 I(tentative).

Jalan Taman Suropati No. 2, Jakarta 10310 Telepon: (021) 319 36207 390 5650 Faksimili: (021) 314 5374 Situs web: www.bavwnas.no.id

Untuk mendapatkan keterangan lebih lanjut silakan menghubungi (021) 31931447, e-mail: pusbindiklatren@ba~penas.qo.id,atau membuka situs web pada: http://www.pusbindiklatren. bagpenas.go.id. Demikian, atas perhatian dan kerjasama Saudara diucapkan terima kasih. Plt. Sekretaris Kementerian PPNI

Ir. Slamet Soedarsono, MPP NIP19620707198801 1001 Ternbusan: 1. Kapusbindiklatren, Bappenas @ BiroIBagian KepegawaianISDM Kementerian/Lembaga/POLRl 3. BKD ProvinsiIKabupatenlKota 4. PPK Dukungan Manajemen IV Sesmen PPNlSestama Bappenas

Jalan Taman Suropati No. 2, Jakarta 103 10 Telepon: (021) 3 19 36207 390 5650 Faksirnili: (021) 314 5374 Situs web: www.bap~enas.p;o.id

B. SETDAlBADANlBlROlBAGlAN KEPEGAWAIAN PROVINSIIKABUPATENI KOTA:

1.2. 3.

Nangroe Aceh Darussalam; Sumatera Utara; Sumatera Barat; Riau; Jambi; Sumatera Selatan; Bengkulu; Lampung; Kepulauan Bangka Belitung; Kepulauan Riau; Daerah Khusus lbukota Jakarta; Jawa Barat; Jawa Tengah; Daerah lstimewa Yogyakarta; Jawa Timur; Banten; Bali; Nusa Tenggara Barat; Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat; Kalimantan Tengah;

22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. 31. 32. 33.

Kalimantan Selatan; Kalimantan Timur; Sulawesi Utara; Sulawesi Tengah; Sulawesi Selatan; Sulawesi Tenggara; Gorontalo; Sulawesi Barat; Maluku; Maluku Utara; Papua Barat; Papua.

Lampiran Surat Nomor Tanggal

: WY3 /SES/07/2011 : 1 Juli 201 1 5

Ke~ada Yth.:

A. BlRO KEPEGAWAJANISDM DAN PUSDIKLAT DEPARTEMENILPND: Sekretariat Negara; Kementerian Agama; Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral; Kementerian Koordinasi Bidang Kesejahteraan Rakyat (Kemenko Kesra); Kementerian Kelautan dan Perikanan; Kementerian Pekerjaan Umum; Kementerian Perhubungan; Kementerian Perindustrian; Kementerian Perdagangan; Kementerian Pertanian; Kementerian Koperasi dan UKM; Kementerian Kehutanan; Kementerian Tenaga Kerja dan Transrnigrasi; Kementerian Sosial; Kementerian Kesehatan; Kementerian Kebudyaan dan Pariwisata; Kementerian Negara Lingkungan Hidup; Kepolisian Republik lndonesia (POLRI); Kementerian Koordinator Perekonomian; Badan Koordinasi Survei dan Pemetaan Nasional (BAKOSURTANAL) Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN); Badan Pusat Statistik (BPS); Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN); Badan Metereologi dan Geofisika (BMG); Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN); Lerr~baga llmu Pengetahuan lndonesia (LIPI); Arsip Nasional Republik lndonesia (ANRI); Perpustakaan Nasional (PERPUNAS).

INFORMASI PROGRAM BEASISWA PUSBINDIKLATREN BAPPENAS TAHUN 2012A. PROGRAM BEASISWA YANG DITAWARKAN: 1. Program S3 Dalam Negeri: peserta dapat memilih salah satu program studi di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di dalam negeri yang mempunyai kerjasama dengan Pusbindiklatren dan diberi waktu 1 (satu) tahun untuk melamar di pergunran tinggi negeri tersebut; 2. 3.. Program S2 Dalam Negeri di 18 program studi pada 11 Perguruan Tinggi Negeri di dalam negeri yang direkomendasikan oleh Pusbindiklatren; Program S2 Linkage tahun akademis 2012 pada 7 perguruan tinggi negeri di lndonesia yang bekejasama dengan perguruan tinggi di luar negeri: peserta program ini akan mengikuti kuliah selama 1 (satu) tahun di salah satu perguruan tinggi negeri di lndonesia dan 1 (satu) tahun berikutnya di luar negeri dan mendapat dua gelar, dengan ketentuan sebagai berikut: Sebelum kuliah S2 Linkage dimulai, Pusbindiklatrenjuga memberikan beasiswa persiapan bahasa lnggris di Pusat Bahasa Perguruan Tinggi Negeri dimana Program S2 linkage dilaksanakan selama 5,5 bulan bagi peserta yang mempunyai nilai TOEFL sekurang - kurangnya 450, untuk mencapai nilai TOEFL 550; Apabila peserta tidak dapat mencapai nilai TOEFL 550, yang bersangkutan masih memiliki kesempatan untuk meningkatkan nilai TOEFL selama mengikuti tahun pertama program S2 Linkage di Indonesia; Apabila tidak lulus seleksi ke luar negeri, maka pada tahun kedua peserta akan meneruskan di dalam negeri dan untuk itu hanya memperoleh 1 gelar dari perguruan tinggi negeri di dalam negeri; Mereka yang tidak lulus seleksi luar negeri tersebut, jika nilai TOEFL-nya lebih dari 550 akan mendapatkan biaya hidup selama jangka waktu program reguler pada program studi yang diambil(l8 bulan); Sedangkan bagi mereka yang tidak lulus seleksi luar negeri karena nilai TOEFLnya kurang dari 550 hanya akan mendapatkan biaya hidup sampai dengan 13 bulan.4.

Persiapan Bahasa lnggris EAP (English for Academic Purposes) untuk program S2 di Luar Negeri. Pusbindiklatren akan memberikan beasiswa persiapan bahasa lnggris EAP (English for Academic Purpose) di Jakarta selama 5,5 bulan bagi peserta yang mempunyai nilai TOEFL sekurang kurangnya 450, dan apabila nilai TOEFL peserta (selama atau setelah kursus) telah mencapai 550, Pusbindiklatren akan membantu peserta untuk memperoleh Beasiswa S2 luar negeri. Program ini memanfaatkan Beasiswa S2 pemerintah asing atau institusi intemasional yang selama ini telah tersedia bagi Indonesia, seperti STUNED dari Belanda, ADS dari Australia.

-

.. . ................................................................................ ..

,

........................ i

.

.

M UKE I h M..UKEI h "....".............. '-"""..-"'-..-.. ..""............................ ..."...."." "................. "". MhUKEI ........... ".".................PerenmaanSl

Perenmaan

Perencaman

S1

Sl S1 2 Ihn 2 Uln ..............................................................

lg. jW