BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota...

52
PROPOSAL BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021 KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG JALAN LL. RE. MARTADINATA NO. 157 BANDUNG

Transcript of BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota...

Page 1: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

PROPOSAL BANTUAN DANA HIBAH

TAHUN ANGGARAN 2021

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG

JALAN LL. RE. MARTADINATA NO. 157 BANDUNG

Page 2: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

GERAKAN PRAMUKA

KWARTIR CABANG KOTA BANDUNG Jalan L.L.R.E. Martadinata Nomor 157 Bandung 40114

Nomor : 035/ 0919 - K Bandung,14 Februari 2020

Lampiran : 1 (satu) Berkas

Perihal : PERMOHONAN BANTUAN

DANA HIBAH TAHUN 2021

Kepada

Yth. Bapak Wali Kota Bandung

di

Bandung

Salam Pramuka,

Dalam rangka menanamkan nilai-nilai Kepramukaan kepada kaum muda untuk membina

watak, berkepribadian dan berbudi luhur serta kecakapan hidup untuk membentuk kader bangsa

patriot pembangunan yang berjiwa Pancasila dan siap sedia untuk bela negara serta mendukung

Visi Pemerintah Kota Bandung untuk Terwujudnya Kota Bandung yang Unggul,

Nyaman, Sejahtera dan Agamis, maka dengan itu kiranya perlu program yang bersinergi

antara Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung dengan Pemerintah Kota Bandung,

untuk mewujudkan hal dimaksud.

Sehubungan dengan itu, mohon kiranya Bapak Walikota Bandung selaku Ketua Mabicab

Gerakan Pramuka Kota Bandung dapat memberikan dukungan bantuan Dana Hibah untuk

Tahun Anggaran 2021 sebesar Rp. 15.733.900.000,- (Lima Belas Milyar Tujuh Ratus Tiga

Puluh Tiga Juta Sembilan Ratus Ribu Rupiah) agar program kegiatan tersebut dapat berjalan

dengan lancar. Proposal Permohonan terlampir.

Demikian Permohonan ini kami sampaikan.

Atas perhatian dan bantuan Bapak Walikota, kami ucapkan terima kasih.

a.n Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Wakil Ketua Harian,

Dr. H. DENI NURDYANA HADIMIN, M.Si

NTA. 0919.00003

Tembusan disampaikan kepada :

1. Yth. Sekretaris Daerah Kota Bandung selaku Ketua Harian Mabicab Kota Bandung;

2. Yth. Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga selaku Sekretaris Mabicab Kota Bandung;

3. Yth. Kepala BPKA Kota Bandung selaku Anggota Mabicab Kota Bandung;

4. Yth. Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

Page 3: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

GERAKAN PRAMUKA

KWARTIR CABANG KOTA BANDUNG Jalan L.L.R.E. Martadinata Nomor 157 Bandung 40114

SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB

PERMOHONAN BELANJA HIBAH

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Dr. H. DENI NURDYANA HADIMIN, M.Si

Jabatan : Wakil Ketua Harian Kwartir Cabang Gerakan Pramuka

Kota Bandung

Bertindak untuk dan atas nama : Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Alamat : Jalan L.L.R.E Martadinata No. 157 Kota Bandung

Nomor KTP : 3204372507690001

Telepon/ HP/ fax : 0811 2005 252

e-mail : [email protected]

Dengan ini menyatakan yang sebenarnya bahwa untuk memenuhi tujuan transparansi dan

akuntabilitas penggunaan dana belanja hibah :

1. Bertanggungjawab penuh baik formal maupun materiil atas penggunaan belanja hibah yang

diterima.

2. Akan menggunakan belanja hibah sesuai dengan rencana penggunaan proposal kegiatan yang

telah disetujui.

3. Akan melaporkan pertanggungjawaban belanja hibah paling lambat 1 (satu) bulan setelah

kegiatan selesai atau tanggal 10 Januari Tahun Anggaran berikutnya.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab serta tidak ada

unsur paksaan dari pihak manapun.

Bandung, 14 Februari 2020

PENERIMA BELANJA HIBAH

Dr. H. DENI NURDYANA HADIMIN, M.Si

NTA. 0919.00003

Page 4: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

PROPOSAL BANTUAN DANA HIBAH TAHUN 2021

UNTUK PROGRAM KERJA KWARTIR CABANG KOTA BANDUNG TAHUN 2021

I. PENDAHULUAN

A. UMUM

1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun

bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja.

2. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Tahun 2021

disusun untuk mewujudkan : Tugas Pokok, Fungsi, Tujuan Gerakan Pramuka

serta Tugas Pokok dan Fungsi Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

yang bersinergi secara umum dengan :

1) Visi Pemerintah Kota Bandung :

Terwujudnya Kota Bandung yang Unggul, Nyaman, Sejahtera dan Agamis

2) Misi Pemerintah Kota Bandung yang bersinergi dengan :

a. Visi dan Misi Gerakan Pramuka

b. Rencana Strategis Gerakan Pramuka

c. Revitalisasi Gerakan Pramuka

d. Kondisi Gerakan Pramuka Kota Bandung

e. Perencanaan Program Kerja

B. DASAR

1. Undang-Undang Nomor 12 tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka.

2. Keputusan Musyawarah Nasional Tahun 2018 Nomor : 07/Munas/2018 tentang

Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka.

3. Keputusan Kwarnas Gerakan Pramuka Nomor 220 tahun 2007 tentang Petunjuk

Penyelenggaraan Pokok-Pokok Organisasi Gerakan Pramuka.

4. Keputusan Kwarnas Gerakan Pramuka Nomor 222 tahun 2007 tentang Petunjuk

Penyelenggaraan Organisasi dan Tata Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka.

5. Keputusan Walikota Bandung selaku Ketua Mabicab Gerakan Pramuka Kota

Bandung Nomor : 005/Mabicab/2019 tentang Pembentukan Susunan Pengurus

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Masa Bakti 2019 – 2024.

6. Keputusan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Nomor 22 Tahun

2019 tentang Pelaksana Harian Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Masa Bakti 2019 – 2024.

7. Keputusan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Nomor 30 Tahun

2019 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota

Bandung Masa Bakti 2019 – 2024.

Page 5: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

8. Hasil Rapat Kerja Pengurus Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Masa Bakti 2019-2024.

C. MAKSUD DAN TUJUAN

1. Proposal Tahunan Program Kerja ini disusun dengan maksud untuk memberikan

gambaran-gambaran pelaksanaan Program Kerja Tahun 2021.

2. Proposal Tahunan Program Kerja ini disusun dengan tujuan sebagai pedoman

anggaran terhadap pelaksanaan Program Kerja Tahun 2021.

D. SISTEMATIKA PELAPORAN

1. Pendahuluan

2. Gambaran Umum

3. Pencapaian Sasaran Strategik Bidang-bidang

4. Kesimpulan dan Saran

5. Penutup

II. GAMBARAN UMUM

A. VISI GERAKAN PRAMUKA

“Gerakan Pramuka sebagai Wadah Pilihan Utama dan Solusi Handal masalah –

masalah Kaum Muda”

B. MISI GERAKAN PRAMUKA

1. Menanamkan nilai-nilai kepramukaan kepada kaum muda.

2. Membina anggota menjadi manusia yang berwatak, berkepribadian dan

berbudi-pekerti luhur serta kecakapan hidup (life skill) berlandaskan iman dan

takwa kepada Tuhan yang Maha Esa dengan mengikuti perkembangan ilmu dan

teknologi.

3. Membentuk kader bangsa patriot pembangunan yang berjiwa Pancasila dan

siap-sedia untuk bela negara.

4. Menggerakkan anggota dan organisasi Gerakan Pramuka untuk lebih peduli dan

tanggap terhadap masalah kemasyarakatan dan lingkungan.

5. Memperkokoh eksistensi organisasi selaras dengan perkembangan kehidupan

yang dinamis.

6. Memperkokoh jejaring kerjasama dengan berbagai organisasi dan instansi di

dalam dan di luar negeri.

C. SASARAN UMUM

1. Gerakan Pramuka sebagai wadah pilihan utama dan solusi handal masalah-

masalah kaum muda khusus di Kota Bandung.

2. Kota Bandung sebagai Kota Pramuka.

Page 6: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

D. SASARAN STRATEGIK

1. Meningkatnya apresiasi masyarakat / pencitraan terhadap Gerakan Pramuka di

Kota Bandung.

2. Meningkatnya peran Gerakan Pramuka terhadap permasalahan masyarakat

danlingkungan hidup.

3. Meningkatnya jalinan kerjasama Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota

Bandung dengan pihak-pihak terkait.

4. Meningkatnya kuantitas dan kualitas kegiatan Anggota Dewasa Gerakan

Pramuka di Kota Bandung.

5. Meningkatnya kuantitas dan kualitas kegiatan Anggota Muda Gerakan Pramuka

di Kota Bandung.

E. PERCEPATAN REVITALISASI GERAKAN PRAMUKA DI KOTA BANDUNG

1. Pemberdayaan Gugus Depan – Gugus Depan di Kota Bandung.

2. Perbaikan penampilan.

3. Perbanyak kegiatan-kegiatan kepedulian terhadap masyarakat.

III. PENCAPAIAN SASARAN STRATEGIK BIDANG-BIDANG

A. BIDANG ORGANISASI DAN HUKUM

Sasaran Strategik

1. Meningkatkan mutu organisasi, baik dalam penataan pola dan mekanisme

organisasi, maupun dalam penyusunan tata aturan dan petunjuk pelaksanaan

yang berkaitan dengan program.

2. Melakukan pembinaan personal pengelola organisasi (Kwartir/satuan) sehingga

meningkatkan gairah kerja dan semangat pengabdian.

3. Mengoptimalkan fungsi-fungsi perangkat organisasi Kwartir Cabang, khususnya

peranan Majelis Pembimbing.

4. Menyusun sistem pelayanan administrasi yang terpadu dan mampu mendukung

pembinaan organisasi Gerakan Pramuka.

5. Melaksanakan pemberian penghargaan/insentif / hukuman yang memacu

munculnya motivasi kerja pengelola Kwartir.

6. Memantapkan Gudep yang berada di pangkalan / sekolah dengan

memperhatikan potensi Anggota Muda, Pembina dan sarana lainnya.

7. Melakukan Apel administrasi dan Akreditasi gudep diupayakan agar terlaksana

secara rutin setiap tahun melalui Kwarran.

8. Meningkatkan fungsi pelayanan sekretariat Kwartir sebagai sentral aktivitas

organisasi yang baik antara pengurus kwartir.

9. Meningkatkan penghasilan staf / karyawan kwartir sesuai beban pekerjaan dan

kondisi kwartir dengan mengacu kepada UMR.

10. Menyusun dan mensosialisasikan rencana kebutuhan, pengadaan/

pengangkatan, dan peningkatan kualitas.

Page 7: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

11. Meningkatnya kepedulian Majelis Pembimbing Gugus Depan terhadap kegiatan

kepramukaan.

12. Dapat berjalannya kegiatan penelitian dan pengembangan yang dapat

menemukan kecenderungan program yang selaras dengan kondisi masyarakat

untuk kepentingan Gerakan Pramuka

13. Mengembangkan kerangka monitoring dan evaluasi perkembangan Gerakan

Pramuka untuk kepentingan pemberian penghargaan maupun penilaian Kwartir/

Gugus Depan tergiat.

B. BIDANG KERJASAMA DAN KEMITRAAN

Sasaran Strategik

1. Menjalin dan meningkatkan kerjasama yang sudah terjalin dengan baik selama ini

dengan pihak-pihak yang mempunyai kepedulian terhadap gerakan Pramuka.

2. Kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan oleh Kwarcab Kota Bandung akan lebih

ditingkatkan baik kualitas maupun kuantitas kegiatan sehingga pihak ketiga yang

bekerjasama akan lebih meningkatkan jumlah kerjasamanya.

3. Menggali potensi kegiatan yang ada di Gerakan Pramuka dan di sinergikan/

dikerjasamakan dengan kegiatan yang ada di institusi Pemerintahan, Badan Usaha

Milik Negara/ Daerah maupun Swasta melalui CSR.

4. Mengajak pihak masyarakat luas untuk bekerjasama dengan gerakan pramuka

dalam rangka membantu masyarakat baik masalah sosial, kesehatan, rescue,

pembangunan infra struktur, dan lain sebagainya

5. Menyerap kegiatan kegiatan-kegiatan yang ada di instansi pemerintah dan swasta

agar di kerjasamakan dengan pihak Kwarcab Kota Bandung.

C. BIDANG PEMBINAAN ANGGOTA MUDA

Sasaran Strategik

1. Menyiapkan kaum muda terhadap tantangan globalisasi, dengan tetap menggali

ketrampilan khas kepramukaan (scout craft) dan kegiatan yang berlatarbelakang

alam terbuka, serta berbasis pada pengalaman belajar dan potensi anggota

muda (Siaga, Penggalang, Penegak, Pandega).

2. Program kegiatan Anggota Muda diarahkan terutama kepada pembentukan

watak, pendidikan budi pekerti dan disiplin, dilaksanakan di alam bebas,

berkaitan dengan pelestarian lingkungan hidup, penanaman semangat

wiraswasta / kewirausahaan serta bakti pramuka dengan menanamkan dan

mencontohkan jiwa suka menolong tanpa pamrih.

3. Meningkatkan kegiatan kerohanian dan Bela Negara.

4. Meningkatkan pelaksanaan pembinaan di gugus depan yang mengacu pada

Syarat Kecakapan Umum, Khusus dan pencapaian Pramuka Garuda.

Page 8: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

5. Memaksimalkan tugas pokok dan fungsi Dewan Kerja Pramuka Penegak dan

Pandega sebagai wadah pembinaan kader organisasi dan selalu tetap di bawah

pembinaan Anggota Dewasa.

6. Lebih ditingkatkannya mutu pendidikan dan manajemen penyelenggaraan

Kegiatan Anggota Muda seperti: Jambore, Raimuna, Perkemahan Wirakarya,

Lomba Tingkat, Pesta Siaga, Dianpinru, Dianpinsat, KPDK, KIM dan sebagainya,

khususnya yang berkaitan dengan integrasi dengan masyarakat.

D. BIDANG PEMBINAAN ANGGOTA DEWASA

Sasaran Strategik

1. Anggota dewasa harus mendapat penyegaran terus menerus agar memahami

permasalahan dan perkembangan kepramukaan secara praktis khususnya bagi

pemegang jabatan di kwartir yang memiliki kedudukan strategis, perlu

menguasai secara mendalam kemampuan analisis, pemahaman peraturan

dankebijakan kepramukaan.

2. Terlaksananya Sistem Akreditasidan Pembinaan Anggota Dewasa secara

kontinyu berupa Surat Hak Latih (SHL) dan Surat Hak Membina (SHB).

3. Peningkatan kemampuan penyelenggaraan kursus-kursus seperti Kursus

Instruktur, KO, KMD, Kursus Pembina Gudep, Kursus Pamong, Kursus Pengelola

Kwartir, KML, KPD,KPL, Kursus Keterampilan Pramuka yang mampu memenuhi

kebutuhan pendidikan kader organisasi, melalui pendekatan pelatihan yang

tepat dan sesuai dengan perkembangan zaman.

4. Rencana Pengadaan mulai dari merekrut, merencanakan melatih sampai

menghasilkan pembina mahir yang siap tugas dan pelatih-pelatih pembina yang

siap melaksanakan tugas.

5. Pramuka sebagai wadah pembinaan karakter bangsa terus dibina secara

sungguh-sungguh dan sosialisasi pendidikan agama dilaksanakan pada setiap

kegiatan dan dilaksanakan sesuai anggaran dasar pasal 23 dan 24.

E. BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT DAN MEDIA KOMUNIKASI INFORMASI

Sasaran Strategik

1. Melakukan kegiatan penerangan dan pengembangan jaringan informasi, baik ke

dalam maupun keluar yang dapat meningkatkan pengertian dan citra Gerakan

Pramuka.

2. Memanfaatkan peluang yang ditawarkan melalui media masa, baik surat kabar,

majalah, radio maupun televisi untuk media publikasi kegiatan.

3. Meningkatnya pelayanan informasi mengenai Gerakan Pramuka baik untuk

lingkungan di dalam Gerakan Pramuka maupun untuk masyarakat luas, lewat

media cetak dan media elektronik.

4. Di rintis Kerjasama dengan Media Elektronik membuat suatu program acara yang

menyenangkan.

Page 9: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

5. Diaktifkan kembali kerja sama dengan radio-radio baik swasta atau pemerintah.

6. Upaya kerja sama tersebut berorientasi pada usaha dan upaya pembinaan

anggota Gerakan Pramuka, khususnya anggota muda.

F. BIDANG LINGKUNGAN HIDUP, PENGABDIAN MASYARAKAT DAN TANGGAP

BENCANA

Sasaran Strategik

1. Peningkatan peran Satgiat Pengabdian Masyarakat Gerakan Pramuka.

2. Optimalisasi Satgiat Pengabdian Masyarakat Gerakan Pramuka.

3. Pembentukan Satgiat Pengabdian Masyarakat di tingkat satuan Kwartir Ranting

dan penguatan yang sudah ada.

4. Meningkatnya program kegiatan kepedulian Gerakan Pramuka dalam wujud

karya nyata yang bersifat integrasi dengan pembangunan dan kepedulian kepada

masyarakat sehingga mampu menampilkan wujud partisipasi Gerakan Pramuka.

G. BIDANG SARANA PRASARANA DAN WIRAUSAHA

Sasaran Strategik

1. Revitalisasi Infrastruktur dan gedung.

2. Revitalisasi Alat Kegiatan dan Perkemahan.

3. Optimalisasi Data dan Peruntukan Asset

4. Optimalisasi Sarana dan Prasarana.

5. Penyusunan aturan tentang usaha dana Kwarcab Kota Bandung diikuti dengan

penyusunan kepengurusannya.

6. Monitoring dan evaluasi usaha dana dan kerjasama komersial.

7. Pembentukan unit-unit usaha baru untuk meningkatkan sumber pendapatan

Kwarcab Kota Bandung.

H. BIDANG PENGELOLAAN KESEKRETARIATAN

Sasaran Strategik

1. Peningkatan dan Optimalisasi Pelaksana Harian dan Staf Kwarcab.

2. Pertemuan dan peningkatan fungsi Sekretaris Kwarran se Kota Bandung.

3. Pengembangan Rumah Tangga dan Kesekretariatan Kwartir.

4. Menyusun perencanaan anggaran setiap tahunnya yang disesuaikan dengan

program yang direncanakan.

Page 10: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

IV. PENUTUP

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung akan berupaya untuk melaksanakan

seluruh Program Kerja Tahun 2021, untuk itu kami mohon bantuan Bapak Walikota untuk

merealisasikan proposal ini.

Demikian Proposal Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Tahun 2021 ini kami sampaikan.

Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa meridhoi langkah-langkah ini yang diabdikan demi

kemajuan bangsa dan negara, melalui generasi muda yang mampu menyongsong masa

depannya yang lebih cerah.

Bandung, 14 Februari 2020 a.n. Ketua Kwartir Cabang Kota Bandung Wakil Ketua Harian, Dr. H. DENI NURDYANA HADIMIN, M.Si NTA. 0919.00003

Page 11: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

BIDANG ORGANISASI DAN HUKUM 3.505.250.000 1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Bidang 5 kl 15 org 50.000 3.750.000

b. Rapat Satuan Pengawas Internal 3 kl 5 org 50.000 750.000

c. Rapat Dewan Kehormatan 3 kl 5 org 50.000 750.000

d. Rapat Pusat Penelitian dan Pengembangan 5 kl 7 org 50.000 1.750.000

e. Rapat Pimpinan Satuan Karya Pramuka 3 kl 15 org 50.000 2.250.000

f. Rapat Koordinasi dengan Andalan Kwarran Terkait 4 kl 45 org 50.000 9.000.000

2 PROGRAM POKOK

a. Pelaksana Harian

a1. Rapat Paripurna 5 kl 1 pkt 6.000.000 30.000.000

a2. Rapat Kerja 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

a3. Rapat Pimpinan 5 pkt 20 pkt 150.000 15.000.000

a4. Tanda Penghargaan dan HUT Pramuka 1 kl 1 pkt 75.000.000 75.000.000

a5. Studi Banding 1 kl 150 org 5.000.000 750.000.000

b. Perencanaan dan Penataan Organisasi

b1. Penyusunan database kepramukaan 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

b2. Penyusunan standar operasional prosedur Kwarcab 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

b3. Penataan Kartu Tanda Anggota Gerakan Pramuka 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

b4. Penataan Arsip Kwarcab 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

b5. Pembinaan Kwartir Ranting dan Gugusdepan Perti 1 kl 35 pkt 2.500.000 87.500.000

b6. Monitoring dan Evaluasi program dan kegiatan Kwarcab 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

c. Informasi dan Kajian Hukum Kepramukaan

c1. Sosialisasi Petunjuk Penyelenggaraan (Jukran) 1 kl 30 pkt 2.500.000 75.000.000

c2. Sosialisasi Petunjuk Pelaksanaan dan Petunjuk Teknis 1 kl 30 pkt 2.500.000 75.000.000 c3. FGD dan Pembaharuan Petunjuk Penyelenggaraan (Jukran) 1 kl 1 pkt 5.000.000 5.000.000

RENCANA ANGGARAN KEGIATAN KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG

TAHUN 2021

No. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH TOTAL

Page 12: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

c4. Cetak Buku Petunjuk Penyelenggaraan (Jukran) 1 kl 1 pkt 5.000.000 5.000.000

c5. Penyediaan Perpustakaan Kwarcab 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

d. Pelayanan dan Advokasi Hukum

d1. Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

d2. FGD tentang Pelayanan Hukum dan Advokasi Hukum 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

e. Pembinaan Kepramukaan Lembaga Pemasyarakatan

e1. Pembinaan Pramuka Lapas 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

e2. Seminar/Lokakarya Aktualisasi Pembinaan Pramuka Lapas 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

f. Umum dan Keprotokolan

f1. Pelantikan Pimpinan Satuan Karya 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

f2. Pelantikan Majelis Pembimbing Ranting dan Kwarran 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

f3. Pelantikan Satuan Komunitas dan Gugus Dharma 1 kl 1 pkt 5.000.000 5.000.000

f4. Pelantikan Gudep Perti 1 kl 1 pkt 5.000.000 5.000.000

f5. Peningkatan dan Pengembangan Program Keprotokolan 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

g. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 38 org 5.000.000 190.000.000

h. Stimulan Kwartir Ranting

h1. Program Kegiatan Kwartir Ranting 1 kl 30 pkt 50.000.000 1.500.000.000

h2. Program Ketua Kwartir Ranting 1 kl 30 org 5.000.000 150.000.000

i. Peningkatan Mutu Satuan Pengawas Internal 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

j. Peningkatan Mutu Dewan Kehormatan 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

k. Peningkatan Mutu Lembaga Pemeriksa Keuangan 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

l. 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

l. 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI

a. Tingkat Daerah

a1. Rakerda Tahun 2020 1 kl 8 pkt 500.000 4.000.000

a2. Rakor di Bidang Organisasi dan Hukum 1 kl 3 pkt 500.000 1.500.000

a3. Sosialisasi/FGD di Bidang Organisasi dan Hukum 1 kl 3 pkt 500.000 1.500.000

b. Tingkat Nasional

b1. Kursus Pengelola/Manajemen Kwartir 1 kl 3 pkt 2.500.000 7.500.000

c. Tingkat Regional dan Internasionalc1. Kursus Pengelola/Manajemen Kwartir 1 kl 3 pkt 10.000.000 30.000.000

JUMLAH TOTAL

Peningkatan Mutu Pusat Penelitian dan Pengembangan

No. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA

Peningkatan Mutu Dewan Kemakmuran Masjid

Page 13: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

BIDANG KERJASAMA DAN KEMITRAAN 690.500.000 1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Bidang 5 kl 10 org 50.000 2.500.000

b. Rapat Koordinasi dengan Andalan Kwarran Terkait 4 kl 40 org 50.000 8.000.000

2 PROGRAM POKOK

a. Kerjasama Kelembagaan 5 kl 1 pkt 50.000.000 250.000.000

b. Kemitraan Kemasyarakatan 5 kl 1 pkt 50.000.000 250.000.000

c. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 9 org 5.000.000 45.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI

a. Tingkat Daerah 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

b. Tingkat Nasional 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

c. Tingkat Regional dan Internasional 1 kl 1 pkt 100.000.000 100.000.000

BIDANG PEMBINAAN ANGGOTA MUDA 3.711.300.000 1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Bidang 5 kl 15 org 50.000 3.750.000

b. Rapat Koordinasi dengan Andalan Kwarran Terkait 4 kl 45 org 50.000 9.000.000

c. Rapat Pengurus DKC 5 kl 21 org 50.000 5.250.000

d. Rapat Koordinasi DKC/DKR 4 kl 51 org 50.000 10.200.000

e. Monitoring Kegiatan di Gugus Depan 4 kl 15 org 100.000 6.000.000

f. Monitoring Kegiatan DKR 7 kl 3 org 100.000 2.100.000

2 PROGRAM POKOK

a. Pembinaan Pramuka Garuda 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

b. Pembinaan Pramuka Siaga

b1. Lomba Kreativitas 1 kl 1 pkt 30.000.000 30.000.000

b2. Pesta Siaga 2 kl 1 pkt 30.000.000 60.000.000

b3. Latihan Gabungan 3 kl 1 pkt 30.000.000 90.000.000

b4. Gladian Pemimpin Barung 3 kl 1 pkt 30.000.000 90.000.000

c. Pembinaan Pramuka Penggalang

URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH TOTALNo.

Page 14: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

c1. Lomba Tingkat 1 kl 1 pkt 150.000.000 150.000.000

c2. Jambore Cabang 1 kl 1 pkt 350.000.000 350.000.000

c3. Latihan Gabungan 3 kl 1 pkt 30.000.000 90.000.000

c4. Gladian Pemimpin Regu 3 kl 1 pkt 30.000.000 90.000.000

d. Pembinaan Pramuka Penegak dan Pandega

d1. Sidang Paripurna Cabang 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

d2. Saresehan 1 kl 1 pkt 5.000.000 5.000.000

d3. HUT DKC 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

d4. Kursus Instruktur Muda 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

d5. Perkemahan Satuan Karya 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

d6. Scouting Skill 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

d7. Perkemahan Bela Negara 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

d8. Pendidikan Baris Berbaris 1 kl 1 pkt 100.000.000 100.000.000

d9. Latihan Gabungan Pramuka Penegak 4 kl 1 pkt 10.000.000 40.000.000

d10. Latihan Gabungan Pramuka Pandega 4 kl 1 pkt 10.000.000 40.000.000

d11. Kegiatan Pramuka Perguruan Tinggi 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

e. Pembinaan Pramuka Berkebutuhan Khusus

e1. Perkemahan Besar 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

e2. Lomba Literasi 1 kl 1 pkt 30.000.000 30.000.000

e3. Lomba Teknik Kepramukaan 1 kl 1 pkt 40.000.000 40.000.000

f. Pembinaan Satuan Karya Pramuka dan Unit Kegiatan

f1. Pendidikan dan Latihan Unit Kegiatan 2 kl 1 pkt 20.000.000 40.000.000

f2. Kegiatan Satuan Karya Pramuka Kota Bandung 1 kl 1 pkt 45.000.000 45.000.000

f3. Pertemuan Anggota Unit Kegiatan dan Saka 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

g. Pembinaan Kelompok Prasiaga/ Gebyar Peserta Didik Prasiaga 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

h. Peningkatan Mutu DKC 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

i. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 35 org 5.000.000 175.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI

a. Tingkat Daerah

a1. Lomba Tingkat 1 kl 1 pkt 100.000.000 100.000.000

a2. Perkemahan Satuan Karya Pramuka 5 kl 1 pkt 15.000.000 75.000.000

a3. Perkemahan Dewan Kerja 1 kl 1 1 25.000.000 25.000.000 a4. Kursus dan Diklat 1 kl 1 pkt 30.000.000 30.000.000

No. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH TOTAL

Page 15: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

a5. Perkemahan Pramuka Berkebutuhan Khusus 1 kl 1 pkt 30.000.000 30.000.000

a6. Perkemahan Bela Negara 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

b. Tingkat Nasional

b1. Jambore Nasional 1 kl 50 pkt 15.000.000 750.000.000

b2. Perkemahan Satuan Karya Pramuka 5 kl 1 pkt 15.000.000 75.000.000

b3. Perkemahan Dewan Kerja 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

b4. Kursus dan Diklat 4 kl 1 pkt 15.000.000 60.000.000

b5. Perkemahan Pramuka Berkebutuhan Khusus 1 kl 1 pkt 30.000.000 30.000.000

b6. Perkemahan Bela Negara 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

c. Tingkat Regional dan Internasional

c1. International Jamboree 2 pkt 1 pkt 200.000.000 400.000.000

c2. International Rover Moot 1 pkt 1 pkt 75.000.000 75.000.000 c3. International Jamboree for Scouts Special Needs 1 pkt 1 pkt 75.000.000 75.000.000

BIDANG PEMBINAAN ANGGOTA DEWASA 1.391.500.000 1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Bidang 5 kl 10 org 50.000 2.500.000

b. Rapat Koordinasi dengan Andalan Kwarran Terkait 4 kl 40 org 50.000 8.000.000

c. Monitoring Kegiatan di Gugus Depan 4 kl 10 org 100.000 4.000.000

2 PROGRAM POKOK

a. Pembinaan Anggota Dewasa

a1. Seminar Nasional 1 kl 200 org 50.000 10.000.000

a2. Karang Pamitran Tingkat Wilayah 1 kl 6 pkt 10.000.000 60.000.000

a3. Ghatering Pelatih 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

a4. Sarasehan 1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

b. Pendidikan Anggota Dewasa

b1. KML 1 kl 3 pkt 15.000.000 45.000.000

b2. KMD di 6 Wilayah 1 kl 6 pkt 15.000.000 90.000.000

b3. Kursus Instruktur Muda 1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

b4. Kursus Orientasi Andalan 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

b5. Kursus Orientasi Mabi 1 kl 6 pkt 50.000.000 300.000.000 b6 Kursus Pamong Saka 1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

No. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH TOTAL

Page 16: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

b7. Kursus Instruktut Saka 1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

b8 Kursus Vocational Skill 1 kl 5 pkt 15.000.000 75.000.000

b9. Kursus Orientasi Pembina Kelompok Prasiaga 5 kl 1 pkt 15.000.000 75.000.000

c. Pengembangan Sumber Daya Anggota Dewasa

c1. Gerakan Literasi Pelatih/ Pembina 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

c2. TOT Pelatih 1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

c3. Pemberdayaan KMK/ Konsultasi/Monitoring 1 kl 6 bln 5.000.000 30.000.000

c4. Pengembangan aflikasi digital kepelatihan 1 kl 2 pkt 5.000.000 10.000.000

c5. Enterpreneurship/ UKM Pelatih 1 kl 1 pkt 5.000.000 5.000.000

c6. Bedah Buku Kepramukaan 1 kl 2 pkt 5.000.000 10.000.000

c7. FGD / Diskusi Pelatih/Pembina 1 kl 12 bln 2.000.000 24.000.000

c8. Pitaran Pelatih 1 kl 4 pkt 5.000.000 20.000.000

c9. Pengembangan Media Pembelajaran Melalui Multimedia 1 kl 10 pkt 5.000.000 50.000.000

c10. Pengolahan data secara digital tentang kepelatihan 1 kl 4 pkt 5.000.000 20.000.000

c11 Pengembangan Video Conference dan Website 1 kl 10 pkt 5.000.000 50.000.000

c12.Bimbingan Teknis Pencapaian SKU untuk Pembina Pramuka

Berkebutuhan Khusus1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

c13.Bimbingan Teknis dan Simulasi Kegiatan untuk Pembina Kelompok

Prasiaga1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

d. Pembinaan Mental Spriritual

d1. Transport Khotib Jumat Masjid Al Kasyafah 1 kl 30 pkt 300.000 9.000.000

d2. Bimbingan Baca Tulis Al Quran 1 kl 12 bln 500.000 6.000.000

d3. Ngaji Memandu Indonesia Bahagia/ Pembinaan Dzikir 1 kl 12 bln 250.000 3.000.000

d4. Peringatan Hari Besar Islam 1 kl 5 pkt 5.000.000 25.000.000

d5. Peragaan Pemulasaran Jenazah 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

d6 Pembinaan/Pelatihan Imam Khotib Muda 1 kl 1 pkt 5.000.000 5.000.000

e. Peningkatan Mutu Pusat Pendidikan dan Pelatihan 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

f. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 23 pkt 5.000.000 115.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI

a. Tingkat Daeraha1. Kursus dan Karang Pamitran 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

TOTALNo. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH

Page 17: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

b. Tingkat Nasional

b1. Kursus dan Karang Pamitran 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

c. Tingkat Regional dan Internasional 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

BIDANG HUMAS DAN MEDIA INFORMASI 298.500.000 1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Bidang 5 kl 10 org 50.000 2.500.000

b. Rapat Koordinasi dengan Andalan Kwarran Terkait 2 kl 40 org 50.000 4.000.000

2 PROGRAM POKOK

a. Hubungan Masyarakat

a1. Pelatihan Kehumasan dan Jurnalistik 2 kl 1 pkt 20.000.000 40.000.000

a2. Siaran/dialog interaktif di Radio dan TV 1 kl 1 pkt 4.000.000 4.000.000

a3. Penyusunan laporan pelaksanaan program kegiatan 1 kl 2 org 500.000 1.000.000

b. Media Informasi

a1. Penerbitan Kalender 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

a2. News Writer Workshop 1 kl 1 pkt 20.000.000 20.000.000

a3. Website Kwarcab 1 kl 1 pkt 4.000.000 4.000.000

a4. Penyusunan laporan pelaksanaan program kegiatan 1 kl 2 org 500.000 1.000.000

c. Pengembangan dan Kajian Informasi Kehumasan

a1. Identifikasi kebutuhan humas dan media informasi 1 kl 2 org 1.000.000 2.000.000

a2. Penyusunan laporan pelaksanaan program kegiatan 1 kl 2 org 500.000 1.000.000

d. Seni Budaya dan Keolahragaan

a1. Pekan Seni dan Budaya (Lomba) 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

a2. Pekan Olah Raga (Lomba) 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

a3. Penyusunan laporan pelaksanaan program kegiatan 1 kl 2 org 500.000 1.000.000

e. Peningkatan Mutu Pusat Informasi 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

d. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 13 org 5.000.000 65.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI

a. Tingkat Daerah 1 kl 2 pkt 500.000 1.000.000

b. Tingkat Nasional 1 kl 2 pkt 1.000.000 2.000.000

c. Tingkat Regional dan Internasional 1 kl 10 pkt 5.000.000 50.000.000

TOTALNo. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH

Page 18: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

428.950.000

1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Bidang 5 kl 11 org 50.000 2.750.000

b. Rapat Koordinasi dengan Andalan Kwarran Terkait 4 kl 41 org 50.000 8.200.000

2 PROGRAM POKOK

a. Lingkungan Hidup

a1. Sarasehan Lingkungan Hidup 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

a2. Bebersih Kota Bandung 12 kl 1 pkt 5.000.000 60.000.000

b. Pengabdian Masyarakat

b1. LokaKarya Pramuka Peduli 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

b2. Pembentukan Satuan Tugas Kegiatan Pramuka Peduli 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

b3. Pemberian Santunan Pinisepuh Gerakan Pramuka 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

b4. Partisipasi Operasi Karya Bakti 2 kl 1 pkt 15.000.000 30.000.000

c. Tanggap Bencana -

c1. Pelatihan Pramuka Tanggap Bencana 3 kl 1 pkt 15.000.000 45.000.000

c2. Pembentukan Satuan Tugas Kegiatan Tanggap Bencana 1 kl 1 pkt 10.000.000 10.000.000

c3. Partisipasi Penanggulangan Bencana Alam 1 pkt 1 pkt 30.000.000 30.000.000

c4. Latihan Gabungan 1 pkt 1 pkt 20.000.000 20.000.000

d. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 11 org 5.000.000 55.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI -

a. Tingkat Daerah 1 kl 2 pkt 500.000 1.000.000

b. Tingkat Nasional 1 kl 2 pkt 1.000.000 2.000.000

c. Tingkat Regional dan Internasional 1 kl 11 pkt 5.000.000 55.000.000

BIDANG SARANA PRASARANA DAN KEWIRAUSAHAAN 2.784.100.000 1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Bidang 6 kl 7 org 50.000 2.100.000

b. Rapat Koordinasi dengan Andalan Kwarran Terkait 2 kl 38 org 50.000 3.800.000

VOLUME HARGA JUMLAH TOTAL

BIDANG LINGKUNGAN HIDUP, PENGABDIAN

MASYARAKAT DAN TANGGAP BENCANA

No. URAIAN PROGRAM

Page 19: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

2 PROGRAM POKOK

a. Pembelian Sarana Prasarana

a1. Instalasi Jaringan (LAN, Internet) 1 kl 1 pkt 25.000.000 25.000.000

a2. Lighting Aula dan Sarana Panggung 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

a3. Proyektor 1 kl 2 bh 12.000.000 24.000.000

a4. Stand Proyektor 1 kl 2 bh 800.000 1.600.000

a5. Layar Proyektor 1 kl 2 bh 4.000.000 8.000.000

a6. LED TV 1 kl 4 bh 8.000.000 32.000.000

a7. Kamera Video (Handycam), Kamera dan Tripod 1 kl 2 pkt 50.000.000 100.000.000

a8. PC dan Laptop 1 kl 15 pkt 8.000.000 120.000.000

a9. Alat Komunikasi (Handy Talky) 1 kl 20 bh 2.000.000 40.000.000

a10. Papan Nama Kwartir Cabang 1 kl 1 bh 5.000.000 5.000.000

a11. Bendera dan Umbul-Umbul (Kwartir dll) 1 kl 25 bh 1.000.000 25.000.000

a12. Tenda Dome 3 x 3 m 1 kl 20 bh 4.000.000 80.000.000

a13. Tenda Dome 2 x 2 m 1 kl 20 bh 3.000.000 60.000.000

a14. Tenda Dapur 1 kl 5 bh 1.000.000 5.000.000

a15. Tenda Sarnafil 1 kl 8 bh 5.000.000 40.000.000

a16. Alat-alat Latihan 1 kl 5 pkt 5.000.000 25.000.000

a17. Mobil operasional 1 kl 1 bh 450.000.000 450.000.000

a18. Motor operasional 1 kl 2 bh 35.000.000 70.000.000

a19. Kursi Meja Pimpinan 1 kl 13 pkt 7.000.000 91.000.000

a20. Kursi Meja Rapat 1 kl 1 pkt 30.000.000 30.000.000

a21. Meja Kursi Tamu 1 kl 2 pkt 25.000.000 50.000.000

a22. Penambahan Pengamanan Pintu dan Pagar Luar 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

a23. Pintu Gedung Utama 1 kl 2 pkt 35.000.000 70.000.000

a24. Air Conditioner 1 kl 14 pkt 6.500.000 91.000.000

a25. Seragam Pengurus dan staf 1 kl 125 pkt 1.500.000 187.500.000

a26. Pintu dan Kusen Ruangan 1 kl 1 pkt 200.000.000 200.000.000

a27. Printer 1 kl 10 pkt 2.500.000 25.000.000

a28. Sarana MCK 1 kl 10 pkt 2.500.000 25.000.000

a29. Lemari Arsip 1 kl 5 pkt 2.500.000 12.500.000

a30. Penutup Tempat Mobil Motor 1 kl 1 pkt 15.000.000 15.000.000

b. Pemeliharaan Sarana Prasaranab1. Pajak Mobil dan Motor 1 kl 1 thn 3.000.000 3.000.000

TOTALNo. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH

Page 20: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

b2. Bahan Bakar Mobil 12 kl 2 bln 1.000.000 24.000.000

b3. Servis Rutin Mobil 2 kl 1 pkt 5.000.000 10.000.000

b4. Bahan Bakar Motor 12 kl 5 bh 400.000 24.000.000

b5. Servis Rutin Motor 4 kl 3 bh 300.000 3.600.000

b6. Listrik, Air, Telepon dan Internet 12 kl 1 pkt 5.000.000 60.000.000

b7. Alat Kebersihan dan Rumah Tangga 12 kl 1 pkt 500.000 6.000.000

b8. Pemeriharaan Taman 12 kl 1 pkt 2.000.000 24.000.000

b9. Pemeriharaan Gedung 2 kl 1 pkt 25.000.000 50.000.000

c. Pengembangan Wirausaha dan Koperasi

c1. Pelatihan Kewirausahaan dan Koperasi 4 kl 1 pkt 10.000.000 40.000.000

d. Pengembangan Badan Usaha Kwartir

d1. Peningkatan Badan Usaha Kwartir 1 kl 1 pkt 350.000.000 350.000.000

d2. Honorarium Pimpinan BUK 2 org 14 bln 2.500.000 70.000.000

e. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 8 org 5.000.000 40.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI

a. Tingkat Daerah

a1. Pelatihan Kewirausahaan/Koperasi 2 kl 2 org 500.000 2.000.000

b. Tingkat Nasional

b1. Pelatihan Kewirausahaan/Koperasi 2 kl 2 org 1.000.000 4.000.000

c. Tingkat Regional dan Internasionalc1. Pelatihan Kewirausahaan/Koperasi 2 kl 6 org 5.000.000 60.000.000

BIDANG KESEKRETARIATAN 2.923.800.000 1 PROGRAM RUTIN

a. Rapat Pelaksana Harian 12 kl 20 org 100.000 24.000.000

b. Rapat Staf 12 kl 35 org 50.000 21.000.000

c. Rapat Koordinasi dengan Sekretaris dan Bendahara Kwarran 4 kl 130 org 50.000 26.000.000

d. Rapat Lembaga Pemeriksa Keuangan 3 kl 6 org 250.000 4.500.000

2 PROGRAM POKOK

a. Representatif

a1. Ketua 13 kl 1 org 5.000.000 65.000.000 a2. Pimpinan 13 kl 12 org 2.500.000 390.000.000

TOTALNo. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH

Page 21: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

a3. Pelaksana Harian 13 kl 8 org 3.000.000 312.000.000

a4. Pengelola BUK 13 pkt 5 0rg 2.500.000 162.500.000

a5. Andalan dan Pengurus 13 pkt 110 0rg 500.000 715.000.000

b. Honorarium Staf

b1. Kepala Sekretariat 14 kl 1 org 4.500.000 63.000.000

b2. Staf Sekretariat 1 14 kl 2 org 4.500.000 126.000.000

b3. Staf Sekretariat 2 14 kl 1 org 4.200.000 58.800.000

b4. Staf Sekretariat 3 14 kl 1 org 3.500.000 49.000.000

b5. Staf Sekretariat 4 14 kl 1 org 3.000.000 42.000.000

b6. Staf Keamanan 14 kl 5 org 2.500.000 175.000.000

b7. Staf Kebersihan dan Taman 14 kl 3 org 2.500.000 105.000.000

b8. Staf BUK dan Koperasi 14 kl 4 org 2.500.000 140.000.000

c. Kesekretariatan dan Rumah Tangga 12 kl 1 bln 2.000.000 24.000.000

d. Makanan dan Minuman Harian 12 kl 1 bln 5.000.000 60.000.000

e. Perjalanan Dinas 12 kl 1 pkt 10.000.000 120.000.000

f. Kunjungan-Kunjungan 1 kl 35 org 5.000.000 175.000.000

3 PROGRAM PARTISIPASI

a. Tingkat Daerah

a1. Pertemuan Sekretaris, Bendahara, Staf 4 kl 8 pkt 500.000 16.000.000

b. Tingkat Regional dan Internasionalc1. Peningkatan dan Pengembangan Manajemen Kwartir 1 kl 1 pkt 50.000.000 50.000.000

15.733.900.000 Terbilang : Lima Belas Milyar Tujuh Ratus Tiga Puluh Tiga Juta Sembilan Ratus Ribu Rupiah

Bandung, 14 Februari 2020a.n Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota BandungWakil Ketua Harian,

Dr. H. DENI NURDYANA HADIMIN, M.Si

NTA. 0919.000003

JUMLAH TOTAL

No. URAIAN PROGRAM VOLUME HARGA JUMLAH TOTAL

Page 22: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir
Page 23: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir
Page 24: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir
Page 25: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir
Page 26: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir
Page 27: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir
Page 28: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG

KEPUTUSAN

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG

NOMOR 30 TAHUN 2019

TENTANG

ORGANISASI DAN TATA KERJA

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG

MASA BAKTI 2019 – 2024

Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Menimbang : a. bahwa kepengurusan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Masa

Bakti 2019 – 2024 telah disahkan dengan Keputusan Ketua Kwardir Daerah

Gerakan Pramuka Jawa Barat Nomor 29 Tahun 2019 tanggal 12 Agustus 2019

tentang Pengukuhan Andalan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota

Bandung Masa Bakti Tahun 2019 – 2024;

b. bahwa untuk mendukung fungsi Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota

Bandung perlu disusun Organisasi dan Tata Kerja Kwartir Cabang Gerakan

Pramuka Kota Bandung Masa Bakti 2019 – 2024;

c. bahwa sehubungan maksud tersebut pada huruf b, Organisasi dan Tata Kerja

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Masa Bakti 2019 – 2024

perlu ditetapkan dengan Surat Keputusan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka

Kota Bandung.

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor12 Tahun 2010 tentang Gerakan

Pramuka (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 131 dan

tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 5169);

2. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 238 Tahun 1961 tentang

Gerakan Pramuka;

3. Keputusan Musyawarah Nasional Gerakan Pramuka Tahun 2018

Nomor :07/MUNAS/2018 tentang Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah

Tangga Gerakan Pramuka;

4. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 220 Tahun 2007

tentang Petunjuk Penyelenggaraan Pokok – Pokok Organisasi Gerakan

Pramuka;

5. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 223 Tahun 2007

tentang Petunjuk Penyelenggaraan Organisasi dan Tata Kerja Kwartir Cabang

Gerakan Pramuka.

Memperhatikan : Saran dan pendapat Pimpinan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

MEMUTUSKAN ...

Page 29: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

M E M U T U S K A N

Menetapkan : ORGANISASI DAN TATA KERJA KWARTIR CABANG GERAKAN

PRAMUKA KOTA BANDUNG MASA BAKTI 2019 – 2024

PERTAMA : Organisasi dan Tata Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Masa Bakti 2019 – 2024 sebagaimana tercantum dalam lampiran surat

keputusan ini.

KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila ada

kekeliruan dalam surat keputusan ini akan diadakan pembetulan seperlunya

Ditetapkan di : Bandung

Pada Tanggal : 12 September 2019

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Ketua,

H. ODED MUHAMMAD DANIAL, S.AP. NTA. 091900001

Page 30: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

LAMPIRAN KEPUTUSAN

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG

NOMOR 30 TAHUN 2019

TENTANG

ORGANISASI DAN TATA KERJA

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KOTA BANDUNG

MASA BAKTI 2019-2024

A. Pendahuluan

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung mempunyai tugas pokok menyelenggarakan pendidikan

kepramukaan bagi kaum muda di wilayah Kota Bandung guna menumbuhkan tunas bangsa yang berkarakter

agar menjadi generasi yang lebih baik, bertanggungjawab, mampu membina dan mengisi kemerdekaan serta

membangun dunia yang lebih baik, dihadapkan pada dinamika dan tantangan tersendiri dalam pengelolaannya.

Pendidikan kepramukaan pada hakekatnya adalah proses pembentukan kepribadian, kecakapan hidup, dan

akhlak mulia melalui penghayatan dan pengamalan nilai-nilai kepramukaan dan prinsip dasar kepramukaan

dalam upaya membentuk karakter kebangsaan dan kecakapan hidup. Sebagai organisasi penyelenggara

pendidikan kepramukaan, maka Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung senantiasa melaksanakan

proses pembinaan yang berkesinambungan bagi kaum muda, baik sebagai individu maupun sebagai anggota

masyarakat. Dengan demikian, kwartir cabang memiliki peran yang strategis dalam pembinaan generasi muda di

Kota Bandung dalam upaya memberikan kontribusi positif bagi keberlangsungan kaderisasi pembinaan kaum

muda.

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung adalah satuan organisasi pengelola Gerakan Pramuka di

wilayah Kota Bandung yang dipimpin secara kolektif dan kolegial oleh pengurus kwartir yang terdiri dari para

andalan cabang, dan dibantu oleh pusat pendidikan dan pelatihan kepramukaan, badan kelengkapan, serta

organisasi pendukung lainnya di jajaran Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung. Selain itu,

berdasarkan Keputusan Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung dibentuk juga Lembaga

Pemeriksa Keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang merupakan badan independen serta

berfungsi mengawasi dan memeriksa keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

Sebagai satuan organisasi pengelola, organisasi Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Masa Bakti

2019-2024 disesuaikan dengan keperluan perkembangan Gerakan Pramuka di wilayah Kota Bandung dan situasi

serta kondisi, baik tenaga, sarana maupun luas wilayah kerja untuk melaksanakan fungsi kwartir cabang yang

efektif dan efisien.

Page 31: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

B. Tugas Pokok

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Masa Bakti 2019-2024 mempunyai tugas pokok memimpin dan

mengendalikan organisasi dan kegiatan Gerakan Pramuka di wilayah Kota Bandung, dengan tugas dan tanggung

jawab sebagai berikut:

1. Mengelola Gerakan Pramuka di wilayah Kota Bandung.

2. Melaksanakan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka,

Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka, Keputusan Musyawarah Nasional,

Musyawarah Daerah, dan Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka, serta Keputusan Kwartir Nasional,

Kwartir Daerah Gerakan Pramuka dan Keputusan Kwartir Cabang.

3. Melaksanakan pembinaan organisasi kepada kwartir ranting, gugus depan, dan organisasi pendukung

Gerakan Pramuka di wilayah Kota Bandung.

4. Melakukan hubungan dan konsultasi dengan Majelis Pembimbing Cabang Gerakan Pramuka Kota

Bandung.

5. Melakukan hubungan dan kerjasama dengan instansi pemerintah/pemerintah daerah, swasta, dan

organisasi masyarakat di wilayah Kota Bandung, yang sesuai dengan tujuan Gerakan Pramuka.

6. Menyampaikan laporan kepada kwartir daerah dan tembusan kepada Kwartir Nasional Gerakan Pramuka

mengenai perkembangan Gerakan Pramuka di wilayah Kota Bandung;

7. Melaksanakan koordinasi, membantu, dan memastikan terselenggaranya musyawarah ranting, antara lain:

a. Memberikan peringatan tertulis kepada kwartir ranting yang berada di jajaran wilayah Kota Bandung

untuk segera melaksanakan musyawarah minimal 6 (enam) bulan sebelum berakhir masa bakti

kepengurusan.

b. Apabila musyawarah tidak dapat dilaksanakan tepat waktu maka 3 (tiga) bulan setelah berakhirnya

masa bakti kepengurusan, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung berkoordinasi dengan

Ketua Majelis Pembimbing Ranting di jajaran wilayah Kota Bandung untuk segera membentuk tim

persiapan musyawarah ranting.

c. Tim persiapan musyawarah ranting ditetapkan dengan Surat Keputusan Kwartir Cabang Gerakan

Pramuka Kota Bandung dan bertugas melaksanakan musyawarah.

8. Menyampaikan Laporan Pertanggungjawaban Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung kepada

Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

9. Membuat laporan tahunan termasuk laporan keuangan untuk disampaikan kepada Rapat Kerja Cabang

Gerakan Pramuka Kota Bandung.

10. Dalam melaksanakan tugasnya, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung bertanggungjawab

kepada Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

C. Fungsi

Untuk melaksanakan tugas pokok tersebut Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung berfungsi sebagai

penanggungjawab penyelenggaraan manajemen kegiatan, baik operasional maupun administratif di tingkat

kwartir cabang, yang meliputi:

a. Penyusunan perencanaan dan pengelolaan sumber daya informasi,perumusan kebijakan dan pelaporan

kegiatan.

b. Pengembangan dan pembinaan pendidikan kepramukaan bagianggota muda dan anggota dewasa.

c. Pengelolaan kegiatan kepramukaan bagi anggota muda dan anggotadewasa termasuk peran serta dalam

pembangunan masyarakat.

d. Pengelolaan personil, logistik, keuangan, usaha dana dan aset milik kwartir cabang serta pembinaan

organisasi.

e. Pengelolaan hubungan dengan lembaga pemerintah/pemerintah daerah, swasta danmasyarakat.

f. Pengawas dan peneliti terhadap efisiensi serta efektivitas pelaksanaanperencanaan dan program kegiatan

Gerakan Pramuka di Kota Bandung sertaperbendaharaan.

Page 32: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

D. Susunan Organisasi

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung merupakan satuan organisasi pengelola Gerakan Pramuka

di wilayah Kota Bandung yang disusun dalam satu kepengurusan yang bersifat kolektif dan kolegial, dan

terdiri atas para andalan cabang dan dibantu oleh pusat pendidikan dan pelatihan kepramukaan, badan

kelengkapan, serta organisasi pendukung lainnya untuk masa bakti 5 (lima) tahun.

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung terdiri atas anggota dewasa putra dan putri yang disebut

Andalan Cabang yang disusun sebagai berikut:

1. Seorang Ketua.

2. Ketua Harian.

3. Wakil Ketua Harian.

4. Wakil Ketua Bidang.

5. Sekretaris.

6. Wakil Sekretaris.

7. Bendahara.

8. Wakil Bendahara.

Wakil Ketua Bidang Kwartir Cabang sesuai dengan keahliannya memimpin beberapa bidang yang bertugas

memperlancar dan mengoordinasikan pelaksanaan kebijakan kwartir, yang terdiri atas:

1. Bidang Organisasi dan Hukum

2. Bidang Kerjasama dan Kemitraan

3. Bidang Pembinaan Anggota Muda (Binamuda)

4. Bidang Pembinaan Anggota Dewasa (Binawasa)

5. Bidang Hubungan Masyarakat dan Media Informasi

6. Bidang Lingkungan Hidup, Pengabdian Masyarakat dan Tanggap Bencana

7. Bidang Sarana Prasarana dan Kewirausahaan

Para Andalan Cabang lainnya memegang satu urusan tertentu sesuai dengan keahliannya yang

dikelompokkan dalam bidang-bidang yang diketuai oleh Wakil Ketua Kwartir Cabang. Jika dipandang perlu

untuk menangani sesuatu hal yang memerlukan keahlian khusus, Ketua Kwartir Cabang dapat mengangkat

Asisten Andalan Cabang.

Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung dibentuk berdasarkan

Keputusan Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung, pengurusnya terdiri atas :

a. Ketua.

b. Wakil ketua.

c. Tiga orang anggota dari kwartir dan wilayah yang berbeda.

Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan adalah satuan pendidikan untuk mendidik, melatih, dan

memberikan sertifkasi kompetensi bagi tenaga pendidik kepramukaan. Pusat Pendidikan dan Pelatihan

Kepramukaan merupakan bagian integral dari Kwartir Cabang.

Dalam melaksanakan tugas dan kegiatan, pengurus Kwartir Cabang dibantu oleh Badan Kelengkapan dan

Organisasi Pendukung, yang terdiri atas:

a. Badan Kelengkapan, meliputi:

1. Dewan Kehormatan Cabang.

2. Satuan Pengawas Internal

3. Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Cabang.

b. Organisasi Pendukung, meliputi:

1. Satuan Karya Pramuka

2. Gugus Darma Pramuka

3. Satuan Komunitas Pramuka

4. Pusat Penelitian dan Pengembangan

5. Pusat Informasi

6. Badan Usaha

7. Dewan Kemakmuran Mesjid

Page 33: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

Dalam operasional sehari-hari, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung didukung oleh

staf/karyawan Kwartir Cabang.

E. Tugas dan Fungsi Andalan Cabang

1. Ketua Kwartir Cabang

a. Ketua Kwartir Cabang disingkat Ka Kwarcab, bertugas:

1) Bertanggungjawab kepada Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

2) Bertanggungjawab atas kepemimpinan dan manajemen umum Gerakan Pramuka Kota Bandung.

3) Memimpin Kwartir Cabang sesuai masa baktinya.

4) Memimpin dan mengendalikan pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Kwartir Cabang.

5) Menentukan kebijakan pelaksanaan keputusan Musyawarah Cabang dan pelaksanaan pendidikan

dan kegiatan kepramukaan yang ditetapkan dalam Rencana Kerja dan Program Kerja Kwartir

Cabang.

b. Ketua Kwartir Cabang mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Pembina dan pengembang fungsi Kwartir Cabang.

2) Pemimpin para Andalan Cabang dalam melaksanakan tugas Kwartir Cabang.

3) Pengambil keputusan dalam menentukan kebijakan Kwartir Cabang.

4) Pembina hubungan dengan lembaga pemerintah/pemerintah daerah dan swadaya masyarakat di

wilayah Kota Bandung.

2. Ketua Harian Kwartir Cabang

a. Ketua Harian Kwartir Cabang bertugas:

1) Memimpin Kwartir Cabang dalam pelaksanaan tugas-tugas harian dan pelaksanaan kebijakan

operasional Kwartir Cabang

2) Mewakili Ketua Kwartir Cabang dalam kondisi Ketua Kwartir Cabang berhalangan

b. Dalam melaksanakan tugasnya, Ketua Harian Kwartir Cabang bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir

Cabang.

3. Wakil Ketua Harian Kwartir Cabang

a. Wakil Ketua Harian Kwartir Cabang bertugas membantu Ketua Harian Kwartir Cabang secara teknis

dalam pelaksanaan tugas-tugas harian dan pelaksanaan kebijakan operasional Kwartir Cabang.

b. Dalam melaksanakan tugasnya, Wakil Ketua Harian Kwartir Cabang melaksanakan urusan hubungan

keluar organisasi (Eksternal) dan melaksanakan urusan hubungan kedalam organisasi (Internal).

Urusan Eksternal Kwartir Cabang, meliputi:

Urusan kerjasama kelembagaan

Urusan kemitraan

Urusan Internal Kwartir Cabang, meliputi:

Urusan pengelolaan dan pengkoordinasian antara bidang-bidang serta semua unsur organisasi di

lingkungan Kwartir Cabang

Urusan pengelolaan tugas-tugas harian dan pelaksanaan kebijakan operasional di lingkungan

Kwartir Cabang.

c. Dalam melaksanakan tugasnya, Wakil Ketua Harian Kwartir Cabang bertanggungjawab kepada Ketua

Kwartir Cabang.

4. Wakil Ketua Bidang Kwatir Cabang

a. Tugas Wakil Ketua Kwartir Cabang disingkat Waka Kwarcab adalah membantu dan mewakili Ketua

Kwartir Cabang dalam melaksanakan tugas Kwartir Cabang.

b. Wakil Ketua Kwartir Cabang mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Pembantu fungsi Ketua Kwartir Cabang.

2) Mengetuai bidang yang dipimpinnya.

3) Perumus kebijakan Kwartir Cabang sesuai dengan tugasnya.

Page 34: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

c. Dalam melaksanakan tugasnya, Wakil Ketua Kwartir Cabang bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir

Cabang.

5. Sekretaris Kwartir Cabang

a. Sekretaris Kwartir Cabang, disingkat Ses Kwarcab, bertugas menyelenggarakan pembinaan organisasi

dan ketatalaksanaan, serta administrasi terhadap seluruh unsur di lingkungan Kwartir Cabang.

b. Sekretaris Kwartir Cabang mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Penyaji gagasan dan materi untuk pimpinan.

2) Koordinator dan konsultan penyusunan program.

3) Pembina dan pengatur fungsi staf.

4) Pengawas dan pengendali pelaksanaan fungsi staf.

c. Dalam melaksanakan tugasnya, Ses Kwarcab bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir Cabang.

6. Wakil Sekretaris Kwartir Cabang

a. Wakil Sekretaris Kwartir Cabang bertugas membantu Sekretaris Kwartir Cabang dalam teknis

penyelenggaraan pembinaan organisasi dan ketatalaksanaan serta administrasi terhadap seluruh unsur di

lingkungan Kwartir Cabang.

b. Dalam melaksanakan tugasnya, Wakil Sekretaris Kwartir Cabang bertanggungjawab kepada Ketua

Kwartir Cabang.

7. Bendahara Kwartir Cabang

a. Bendahara Kwartir Cabang bertugas menyelenggarakan pengelolaan keuangan di lingkungan Kwartir

Cabang.

b. Bendahara Kwartir Cabang mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan umum Kwartir Cabang tentang keuangan, usaha dana, sarana dan prasarana.

2) Pembina dan pengawas kegiatan unit usaha Kwartir Cabang.

3) Pembina, pengawas dan pengembang usaha dana Kwartir Cabang.

4) Pembina kebijakan penggunaan anggaran dan administrasi keuangan.

5) Pemantau penggunaan dana bantuan dari beberapa pihak sebagaimana diatur dalam peraturan

perundang-undangan.

6) Perumus kebijakan urusan administrasi pengelolaan materil, sarana dan prasarana fisik.

c. Dalam melaksanakan tugasnya, Bendahara Kwartir Cabang bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir

Cabang.

8. Wakil Bendahara

a. Wakil Bendahara Kwartir Cabang bertugas membantu Bendahara Kwartir Cabang dalam teknis

penyelenggaraan pengelolaan keuangan di lingkungan Kwartir Cabang.

b. Dalam melaksanakan tugasnya, Wakil Bendahara Kwartir Cabang bertanggungjawab kepada Ketua

Kwartir Cabang.

9. Sekretaris Bidang Kwartir Cabang

a. Sekretaris Bidang memiliki tugas membantu Wakil Ketua Kwartir Cabang pada bidangnya dalam

melaksanakan tugasnya dan mengkoordinasikan andalan urusan apabila Wakil Ketua Kwartir Cabang

berhalangan tanpa mengurangi tugas sebagai andalan urusan pada bidang masing-masing.

b. Dalam melaksanakan tugasnya, Sekretaris Bidang bertanggung jawab kepada Wakil Ketua Kwartir

Cabang pada bidang masing-masing.

10. Bidang dan Andalan Urusan

a. Bidang-bidang yang dibentuk Kwartir Cabang mempunyai tugas memperlancar dan mengkoordinasikan

pelaksanaan program, pemecahan masalah dan saran pelaksanaan kegiatan.

b. Untuk menyelenggarakan tugas tersebut masing-masing bidang mempunyai fungsi sesuai dengan

bidangnya.

c. Bidang diketuai oleh Wakil Ketua Kwartir Cabang dan dibantu oleh seorang Sekretaris Bidang.

Page 35: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

d. Andalan Cabang Urusan mempunyai tugas dan tanggung jawab dalam suatu bidang tertentu yang

ditetapkan oleh Kwartir Cabang.

e. Andalan Cabang Urusan dalam suatu bidang mempunyai tugas dan tanggung jawab secara umum yaitu:

1) Memikirkan, merencanakan dan menyusun program kegiatan dalam urusannya masing-masing.

2) Mengawasi, meneliti dan melaksanakan program kegiatan sesuai dengan urusan masing-masing.

3) Secara kolektif bertanggung jawab kepada Ketua Kwartir Cabang, melalui Wakil Ketua Kwartir

Cabang di bidang masing-masing.

11. Bidang Organisasi dan Hukum

a. Bidang Organisasi dan Hukum mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan Kwartir Cabang dalam bidang pembinaan organisasi dan hukum

2) Perumus kebijakan dalam penelitian dan pengembangan

3) Perumus kebijakan dalam kegiatan pengawasan pelaksanaan Rencana Kerja dan Program Kerja

Kwartir Cabang

4) Perumus dan pengarah kebutuhan aktivitas organisasi serta mekanisme kerja staf Kwartir Cabang

5) Penyedia layanan pembinaan hukum kepramukaan dan hukum negara

b. Tugas dan tanggung jawab Bidang Organisasi dan Hukum dilaksanakan oleh para Andalan Urusan:

(1) Andalan Urusan Perencanaan dan Penataaan Organisasi

(a) Melaksanakan program kegiatan perencanaan dan penataan organisasi dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan organisasi Gerakan Pramuka

di Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan perencanaan

dan penataan organisasi yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

perencanaan dan penataan organisasi di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap aktivitas organisasi Gerakan Pramuka di Kota

Bandung, termasuk di kwartir ranting dan gugus depan, untuk mendorong optimalisasi kinerja

organisasi dan elemen pendukungnya

(g) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap implementasi program kerja Kwartir Cabang

untuk menjamin kesesuaian dengan sasaran yang ingin dicapai

(h) Secara kontinyu menelaah dan melakukan pengembangan organisasi untuk melahirkan model

pengelolaan yang kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran, termasuk pengembangan dalam

bentuk unit/badan sesuai kebutuhan

(i) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(2) Andalan Urusan Informasi dan Kajian Hukum Kepramukaan

(a) Melaksanakan program kegiatan informasi dan kajian hukum kepramukaan dengan efektif dan

efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan informasi dan kajian hukum

kepramukaan di Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan informasi dan

kajian hukum kepramukaan yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

informasi dan kajian hukum kepramukaan di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap implementasi hukum organisasi Gerakan

Pramuka di Kota Bandung, termasuk di kwartir ranting dan gugus depan

(g) Melakukan telaahan terhadap dokumen hukum internal Kwartir Cabang

(h) Secara kontinyu menyajikan layanan informasi termasuk berbagai perkembangan dan

pembaruan aturan kepramukaan

(i) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

Page 36: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(3) Andalan Urusan Pelayanan dan Advokasi Hukum

(a) Melaksanakan program kegiatan pelayanan dan advokasi hukum dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi serta menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran

program kegiatan pelayanan dan advokasi hukum yang kontinyu dan progresif

(c) Melaksanakan kegiatan pelayanan dan advokasi hukum, termasuk layanan informasi hukum

secara praktis dan aplikatif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

pelayanan dan advokasi hukum di Kwartir Cabang

(f) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(4) Andalan Urusan Pembinaan Kepramukaan Lembaga Permasyarakatan

(a) Melakukan identifikasi serta menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran

program kegiatan pembinaan kepramukaan lembaga permasyarakatan yang kontinyu dan

progresif

(b) Melaksanakan program kegiatan pembinaan kepramukaan lembaga permasyarakatan dengan

efektif dan efisien

(c) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(d) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

pembinaan kepramukaan lembaga permasyarakatan

(e) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(5) Andalan Urusan Umum dan Keprotokolan

(a) Melaksanakan program umum dan keprotokolan dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan kegiatan umum dan

keprotokolan Kwartir Cabang

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi dan sasaran kegiatan umum dan keprotokolan

Kwartir Cabang dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program kegiatan umum

dan keprotokolan

(g) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(6) Andalan Ex-Officio:

Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan

Ketua Pimpinan Satuan Karya Pramuka

Ketua Satuan Komunitas Pramuka

12. Bidang Kerja Sama dan Kemitraan

a. Bidang Kerja Sama dan Kemitraan mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan Kwartir Cabang dalam bidang kerja sama dan kemitraan

2) Pembina dan pengawas dalam kegiatan kerja sama dan kemitraan

b. Tugas dan tanggung jawab Bidang Kerja Sama dan Kemitraan dilaksanakan oleh para Andalan Urusan

yang terdiri dari:

(1) Andalan Urusan Kerja Sama Kelembagaan

(a) Melaksanakan program kerja sama kelembagaan dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi, kebutuhan dan peluang Kwartir Cabang

untuk melakukan kerja sama dengan berbagai lembaga

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi, sasaran dan model kerja sama dan kemitraan

yang dapat dilakukan Kwartir Cabang dengan kontinyu dan progresif

Page 37: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai lembaga potensial

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan kerja sama kelembagaan

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan model-model kerja sama

kelembagaan yang kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(2) Andalan Urusan Kemitraan Kemasyarakatan

(a) Melaksanakan program kemitraan kemasyarakatan dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi, kebutuhan dan peluang Kwartir Cabang

untuk melakukan kemitraan dengan berbagai elemen masyarakat

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi, sasaran dan model kerja sama dan kemitraan

yang dapat dilakukan Kwartir Cabang dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen

masyarakat

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan kemitraan kemasyarakatan

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan model-model kemitraan yang

kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

13. Bidang Pembinaan Anggota Muda

a. Bidang Pembinaan Anggota Muda mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan Kwartir Cabang dalam rangka pembinaan dan pengembangan pendidikan

kepramukaan bagi anggota muda.

2) Perencana, pengawas dan pengkoordinir Temu Giat Pramuka anggota muda.

3) Pemantapan pembinaan anggota muda dalam pencapaian Syarat Kecakapan Umum, Syarat

Kecakapan Khusus dan Syarat Pramuka Garuda

b. Tugas dan tanggung jawab Bidang Pembinaan Anggota Muda dilaksanakan oleh para Andalan Urusan

yang terdiri dari:

(1) Andalan Urusan Pembinaan Pramuka Siaga

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan Pramuka Siaga dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Pramuka Siaga Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan pembinaan

Pramuka Siaga yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

kegiatan pembinaan Pramuka Siaga di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan terhadap pelaksanaan kegiatan dan pengembangan pembinaan Pramuka

Siaga Kota Bandung, berkomunikasi dan berkoordinasi dengan kwartir ranting dan gugus depan

(g) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pencapaian SKU, SKK dan SPG untuk

menjamin kesesuaian dengan kualifikasi yang dibutuhkan

(h) Secara kontinyu melakukan pengembangan untuk melahirkan kegiatan-kegiatan yang kreatif, up

to date, menarik dan tepat sasaran

(i) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(2) Andalan Urusan Pembinaan Pramuka Penggalang

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan Pramuka Penggalang dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Pramuka Penggalang Kota

Bandung

Page 38: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan pembinaan

Pramuka Penggalang yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

kegiatan pembinaan Pramuka Penggalang di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan terhadap pelaksanaan kegiatan dan pengembangan Pramuka Penggalang

Kota Bandung, berkomunikasi dan berkoordinasi dengan kwartir ranting dan gugus depan

(g) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pencapaian SKU, SKK dan SPG untuk

menjamin kesesuaian dengan kualifikasi yang dibutuhkan

(h) Secara kontinyu melakukan pengembangan untuk melahirkan kegiatan-kegiatan yang kreatif, up

to date, menarik dan tepat sasaran

(i) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(3) Andalan Urusan Pembinaan Pramuk Penegak dan Pandega

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan Pramuka Penegak dan Pandega dengan efektif dan

efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Pramuka Penegak dan

Pandega Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan pembinaan

Pramuka Penegak dan Pandega yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

kegiatan pembinaan Pramuka Penegak dan Pandega di Kwartir Cabang

(f) Membimbing Dewan Kerja Cabang secara konsisten untuk mendukung dinamisasi dan

kemajuan dalam pengelolaan organisasi dan aktivitas dewan kerja

(g) Melakukan pembinaan terhadap pelaksanaan kegiatan dan pengembangan Pramuka Penegak dan

Pandega Kota Bandung, berkomunikasi dan berkoordinasi dengan kwartir ranting dan gugus

depan

(h) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pencapaian SKU, SKK dan SPG untuk

menjamin kesesuaian dengan kualifikasi yang dibutuhkan

(i) Menelaah gagasan pengembangan Pramuka Penegak dan Pandega di Perguruan Tinggi,

mengingat Perguruan Tinggi dengan potensi dan daya dukungnya dapat memberi peran yang

signifikan

(j) Secara kontinyu melakukan pengembangan untuk melahirkan kegiatan-kegiatan yang kreatif, up

to date, menarik dan tepat sasaran

(k) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(4) Andalan Urusan Pembinaan Pramuka Berkebutuhan Khusus

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan Pramuka Berkebutuhan Khusus dengan efektif dan

efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Pramuka Berkebutuhan

Khusus Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan pembinaan

Pramuka Berkebutuhan Khusus yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan

programpembinaan Pramuka Berkebutuhan Khusus di Kwartir Cabang

Page 39: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(f) Melakukan pembinaan terhadap pelaksanaan kegiatan dan pengembangan Pramuka

Berkebutuhan Khusus Kota Bandung, berkomunikasi dan berkoordinasi dengan kwartir ranting

dan gugus depan

(g) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pencapaian SKU, SKK dan SPG untuk

menjamin kesesuaian dengan kualifikasi yang dibutuhkan

(h) Secara kontinyu melakukan pengembangan untuk melahirkan kegiatan-kegiatan yang kreatif, up

to date, menarik dan tepat sasaran

(i) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(5) Andalan Urusan Pembinaan Kelompok Prasiaga

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan untuk kelompok Prasiaga dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan kelompok Prasiaga Kota

Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan

pembinaankelompok Prasiaga yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program pembinaan yang dilaksanakan agar dapat

senantiasa melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang-bidang terkait dalam pelaksanaan program

pembinaan kelompok Prasiaga di Kwartir Cabang

(f) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(6) Andalan Urusan Pembinaan Satuan Karya dan Unit Kegiatan

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan Satuan Karya dan Unit Kegiatan dengan efektif dan

efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Satuan Karya dan Unit

Kegiatan Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan pembinaan

Satuan Karya dan Unit Kegiatan yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bidang dan lembaga terkait dalam pelaksanaan

program kegiatan pembinaan Satuan Karya dan Unit Kegiatan di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan terhadap pengembangan dan pelaksanaan program kegiatan pembinaan

Satuan Karya dan Unit Kegiatan di kwartir ranting se-Kota Bandung

(g) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap implementasi sistem kecakapan dan pola

kegiatan untuk menjamin kesesuaian dengan kualifikasi yang dibutuhkan

(h) Secara kontinyu melakukan pengembangan untuk melahirkan kegiatan-kegiatan yang kreatif, up

to date, menarik dan tepat sasaran

(i) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(7) Andalan Ex-Officio:

Ketua Dewan Kerja Cabang

Wakil Ketua Dewan Kerja Cabang

14. Bidang Pembinaan Anggota Dewasa

a. Bidang Pembinaan Anggota Dewasa mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan Kwartir Cabang dalam rangka pengembangan dan pembinaan Anggota Dewasa

2) Perencana dan pemantau pendidikan dan pelatihan kepramukaan bagi Anggota Dewasa

3) Penyusun kegiatan bagi Anggota Dewasa

b. Tugas dan tanggung jawab Bidang Pembinaan Anggota Dewasa dilaksanakan oleh para Andalan Urusan

yang terdiri dari:

(1) Andalan Urusan Pembinaan Anggota Dewasa

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan untuk Anggota Dewasa dengan efektif dan efisien

Page 40: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Anggota Dewasa di Kota

Bandung

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan pembinaan

untuk Anggota Dewasa yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan Pusdiklatcab dalam menyusun dan

melaksanakan program kegiatan, termasuk dengan bidang-bidang lainnya terkait pelaksanaan

program Anggota Dewasa di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan pembinaan bagi Anggota

Dewasa di Kota Bandung, termasuk observasi terhadap peran pembina dalam implementasi

SKU, SKK dan SPG

(g) Secara kontinyu mendorong Anggota Dewasa untuk melakukan pengembangan dalam mengolah

kegiatan-kegiatan yang kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(2) Andalan Urusan Pendidikan Anggota Dewasa

(a) Melaksanakan program kegiatan pendidikan untuk Anggota Dewasa dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Anggota Dewasa di Kota

Bandung, terutama dari sisi kualifikasi/kecakapan

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program pendidikan untuk

Anggota Dewasa yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan Pusdiklatcab dalam menyusun dan

melaksanakan program kegiatan, termasuk dengan bidang-bidang lainnya terkait pelaksanaan

program Anggota Dewasa di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanakan kegiatan pendidikan bagi

Anggota Dewasa di Kota Bandung

(g) Secara kontinyu melakukan pengembangan untuk melahirkan kegiatan pendidikan bagi Anggota

Dewasa yang kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran dalam peningkatan kualitas Anggota

Dewasa

(h) Melakukan telaahan secara selektif dan komprehensif terhadap pelaksanaan dan pengikutsertaan

Anggota Dewasa dalam kegiatan pendidikan

(i) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(3) Andalan Urusan Pengembangan Sumber Daya Anggota Dewasa

(a) Melaksanakan program kegiatan pengembangan sumber daya Anggota Dewasa dengan efektif

dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan Anggota Dewasa di Kota

Bandung, terutama dalam hal rekrutmen Anggota Dewasa (pembina)

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan

pengembangan sumber daya Anggota Dewasa yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan Pusdiklatcab dalam menyusun dan

melaksanakan program kegiatan, termasuk dengan bidang-bidang lainnya terkait pelaksanaan

program Anggota Dewasa di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan pengembangan sumber

daya Anggota Dewasa di Kota Bandung, termasuk observasi terhadap peran pembina dalam

pencapaian SKU, SKK dan SPG

Page 41: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(g) Secara kontinyu mendorong Anggota Dewasa untuk melakukan pengembangan dalam mengolah

kegiatan-kegiatan yang kreatif, menarik dan tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(4) Andalan Urusan Pembinaan Mental dan Spiritual

(a) Melaksanakan program kegiatan pembinaan mental dan spiritual dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan dalam pembinaan mental dan

spiritual

(c) Menyusun perencanaan dan menetapkan orientasi serta sasaran program kegiatan pembinaan

mental dan spiritual yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan bidang-bidang lainnya terkait

pelaksanaan program pembinaan mental dan spiritual di Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan pembinaan mental dan

spiritual di Kota Bandung

(g) Secara kontinyu melakukan pengembangan dalam mengolah kegiatan-kegiatan yang kreatif, up

to date, menarik dan tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

(5) Andalan Ex-Officio:

Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan (Ka Pusdiklatcab

15. Bidang Hubungan Masyarakat dan Media Informasi

a. Bidang Hubungan Masyarakat dan Media Informasi mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan umum Kwartir Cabang dalam bidang hubungan masyarakat dan media informasi

2) Pembina informasi dan publikasi kepada masyarakat

3) Pembina produksi media dan dokumentasi

4) Pembina urusan umum dan keprotokolan

5) Pemantau, penilai dan pengembang kegiatan Pramuka pada kegiatan seni, budaya dan keolahragaan

b. Tugas dan tanggung jawab Bidang Hubungan Masyarakat dan Media Informasi dilaksanakan oleh para

Andalan Urusan yang terdiri dari:

1) Andalan Urusan Hubungan Masyarakat

(a) Melaksanakan program hubungan masyarakat dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan dalam hubungan masyarakat

untuk kepentingan publikasi dan promosi kepramukaan Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi, sasaran dan model program hubungan

masyarakat yang dapat dilakukan Kwartir Cabang dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program hubungan

masyarakat

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan model-model program dan konten

hubungan masyarakat yang kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

2) Andalan Urusan Media Informasi

(a) Melaksanakan program media informasi dan kajian informasi dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan media informasi untuk

kepentingan publikasi dan promosi kepramukaan Kota Bandung

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi, sasaran, format dan konten media informasi yang

dapat dilakukan Kwartir Cabang dengan kontinyu dan progresif

Page 42: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program media

informasi

(g) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

3) Andalan Urusan Pengembangan dan Kajian Informasi Kehumasan

(a) Melaksanakan program pengembangan dan kajian informasi kehumasan dengan efektif dan

efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan informasi kehumasan untuk

kepentingan publikasi dan promosi kepramukaan Kota Bandung

(c) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan model-model program dan konten

informasi kehumasan Kwartir Cabang yang kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran, dalam

program yang kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program pengembangan

dan kajian informasi kehumasan

(g) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

4) Andalan Urusan Seni Budaya dan Keolahragaan

(a) Melaksanakan program seni budaya dan keolahragaan dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi secara berkala atas kondisi dan kebutuhan kegiatan seni budaya dan

keolahragaan

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi, sasaran dan model kegiatan seni budaya dan

keolahragaan dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program kegiatan seni

budaya dan keolahragaan

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan model-model program kegiatan seni

budaya dan keolahragaan yang kreatif, up to date, menarik dan tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

5) Andalan Ex-Officio:

Kepala Pusat Informasi

16. Bidang Lingkungan Hidup, Pengabdian Masyarakat dan Tanggap Bencana

a. Bidang Lingkungan Hidup, Pengabdian Masyarakat dan Hubungan Masyarakat mempunyai fungsi

sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan umum Kwartir Cabang dalam bidang lingkungan hidup, pengabdian masyarakat

dan tanggap bencana

2) Pemantau, penilai dan pengembang kegiatan bakti masyarakat dan kepedulian Pramuka pada

kegiatan sosial dan lingkungan hidup

b. Tugas dan tanggung jawab Bidang Lingkungan Hidup, Pengabdian Masyarakat dan Hubungan

Masyarakat dilaksanakan oleh para Andalan Urusan yang terdiri dari:

1) Andalan Urusan Lingkungan Hidup

(a) Melaksanakan program lingkungan hidup dengan efektif dan efisien

Page 43: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

(b) Melakukan identifikasi situasi dan kondisi terkait potensi Pramuka untuk berperan dalam

program lingkungan hidup

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi dan sasaran untuk peran serta Pramuka dalam

program lingkungan hidup dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program kegiatan

lingkungan hidup

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan program kegiatan lingkungan hidup

yang tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

2) Andalan Urusan Pengabdian Masyarakat

(a) Melaksanakan program pengabdian masyarakat dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi situasi dan kondisi terkait potensi Pramuka untuk berperan dalam

program pengabdian masyarakat

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi dan sasaran untuk peran serta Pramuka dalam

program pengabdian masyarakat dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program kegiatan

pengabdian masyarakat

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan program kegiatan pengabdian

masyarakat yang tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

3) Andalan Urusan Tanggap Bencana

(a) Melaksanakan program tanggap bencana dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi situasi dan kondisi terkait potensi Pramuka untuk berperan dalam

program tanggap bencana

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi dan sasaran untuk peran serta Pramuka dalam

program tanggap bencana dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

secara lembaga maupun komunitas

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program kegiatan

tanggap bencana

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan program kegiatan tanggap bencana

yang tepat sasaran

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

17. Bidang Sarana, Prasarana dan Kewirausahaan

a. Bidang Sarana, Prasarana dan Kewirausahaan mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Perumus kebijakan umum Kwartir Cabang tentang sarana, prasarana dan kewirausahaan

2) Pembina dan pengawas kegiatan unit usaha Kwartir Cabang

3) Pembina, pengawas dan pengembang usaha dana Kwartir Cabang

4) Perumus kebijakan urusan administrasi pengelolaan materiil, sarana dan prasarana fisik

Page 44: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

5) Pengelola sarana dan prasarana Kwartir Cabang

b. Tugas dan tanggung jawab Bidang Sarana, Prasarana dan Kewirausahaan dilaksanakan oleh para

Andalan Urusan yang terdiri dari:

1) Andalan Urusan Perencanaan dan Pengelolaan Sarana Prasarana

(a) Melaksanakan program pengelolaan sarana prasarana dan aset dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi situasi dan kondisi sarana prasarana dan aset Kwartir Cabang

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi dan sasaran untuk pengelolaan sarana prasarana

dan aset dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen

kepengurusan Kwartir Cabang terkait kebutuhan sarana prasarana dan pengelolaan aset dalam

pelaksanaan program-program Kwartir Cabang

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program pengelolaan

sarana prasarana dan aset

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan pengelolaan sarana prasarana dan

aset

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

2) Andalan Urusan Pengembangan Wirausaha dan Koperasi

(a) Melaksanakan program kewirausahaan dan koperasi Kwartir Cabang dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi situasi dan kondisi untuk kepentingan pengembangan wirausaha dan

koperasidi Kwartir Cabang

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi dan sasaran untuk pengembangan wirausaha

dengan kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

internal Kwartir Cabang maupun eksternal terkait pelaksanaan program kewirausahaan dan

koperasi, termasuk dalam hal kerja sama dan kemitraan bisnis

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program kewirausahaan

dan koperasi

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan potensi wirausaha dan koperasi di

kalangan Pramuka

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

3) Andalan Urusan Pengembangan Usaha Kwartir

(a) Melaksanakan program pengembangan usaha Kwartir Cabang dengan efektif dan efisien

(b) Melakukan identifikasi situasi dan kondisi untuk kepentingan pengembangan usaha Kwartir

Cabang

(c) Menyusun perencanaan, menetapkan orientasi dan sasaran untuk pengembangan usaha dengan

kontinyu dan progresif

(d) Melakukan evaluasi terhadap pencapaian dari program yang dilaksanakan agar dapat senantiasa

melakukan perbaikan dan pengembangan secara konsisten

(e) Melakukan komunikasi dan koordinasi yang intensif dengan dengan berbagai elemen baik

internal Kwartir Cabang maupun eksternal terkait pengembangan usaha, termasuk dalam hal

kerja sama dan kemitraan bisnis

(f) Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program-program pengembangan

usaha

(g) Secara kontinyu melakukan telaahan dalam pengembangan potensi usahadi kalangan Pramuka

(h) Menyusun laporan pelaksanaan program kegiatan

Page 45: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

F. Lembaga Pemeriksa Keuangan

1. Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung adalah badan independen

yang dibentuk oleh Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung dan berfungsi mengawasi dan

memeriksa keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

2. Lembaga Pemeriksaan Keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Gerakan Pramuka

dipimpin oleh pengurus yang berjumlah lima orang, dipilih serta bertanggungjawab kepada Musyawarah

Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

3. Pengurus Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung terdiri atas:

a. Seorang ketua merangkap anggota.

b. Seorang wakil ketua merangkap anggota.

c. Tiga orang anggota dari kwartir dan wilayah yang berbeda.

4. Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung dibantu oleh staf yang

memiliki kompetensi dalam bidang keuangan.

5. Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung dalam melaksanakan

tugasnya dapat menggunakan jasa akuntan publik.

6. Kwartir wajib memfasilitasi pelaksanaan kinerja Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Cabang Gerakan

Pramuka Kota Bandung.

G. Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan

1. Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung, disingkat

Pusdiklatcab Kota Bandung adalah satuan pendidikan dan pelatihan kepramukaan di wilayah Kota

Bandung guna mengembangkan sumber daya manusia Gerakan Pramuka sesuai dengan wewenang dan

tanggungjawabnya.

2. Pendidikan dan pelatihan kepramukaan meliputi pendidikan nilai-nilai kepramukaan dan pelatihan

keterampilan.

3. Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung merupakan

bagian integral dari Kwartir Cabang.

4. Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

ditentukan oleh Ketua Kwartir Cabang.

5. Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir Cabang melalui Wakil Ketua Bidang Pembinaan Anggota Dewasa.

6. Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung ex-

offcio andalan Kwartir Cabang.

7. Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kepramukaan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

adalah Pelatih Pembina Mahir, lulus KPL atau yang setara.

Page 46: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

H. Badan Kelengkapan, Organisasi Pendukung dan Pelaksana

Kwartir Cabang

1. Badan Kelengkapan

Dewan Kehormatan

a. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk Dewan Kehormatan Gerakan Pramuka

Kota Bandung yang merupakan badan tetap sebagai badan yang menetapkan pemberian anugerah,

penghargaan, dan sanksi, dengan tugas:

1) Menilai sikap, perilaku, dan jasa seseorang untuk mendapatkan anugerah, penghargaan berupa

tanda jasa.

2) Menilai sikap dan perilaku anggota Gerakan Pramuka yang melanggar Kode Kehormatan

Pramuka atau merugikan nama baik Gerakan Pramuka.

Penilaian dewan kehormatan menjadi masukan bagi kebijakan dan pengambilan keputusan Ketua

Kwartir Cabang.

b. Dewan kehormatan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung beranggotakan lima orang,

diupayakan terdiri dari :

1) Seorang ketua

2) Seorang sekretaris

3) Tiga orang anggota yang salah satunya diambil dari unsur Dewan Kerja Cabang

c. Dalam melaksanakan tugasnya Dewan Kehormatan dibantu oleh staf Kwartir Cabang.

d. Dewan Kehormatan dalam melaksanakan tugasnya bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir Cabang.

Satuan Pengawas Internal

a. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk Satuan Pengawas Internal Gerakan

Pramuka Kota Bandung yang melakukan pengawasan dalam bidang:

1) Pelaksanaan kegiatan atau program sesuai rencana yang telah ditetapkan.

2) Pelaksanaan prosedur tetap (protap) dan peraturan-peraturan lainnya dilingkungan Kwartir

Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

3) Pengadaan dan pengelolaan barang dan jasa.

b. Satuan pengawas internal dipimpin oleh seorang kepala dibantu oleh sekurang-kurangnya dua orang

anggota serta didukung oleh staf pelaksana.

c. Kepala dan anggota satuan pengawas internal tidak boleh dijabat oleh pejabat struktural Kwartir

Cabang.

d. Kepala satuan pengawas internal bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir Cabang .

e. Kepala dan anggota satuan pengawas internal diangkat dan diberhentikan oleh Ketua Kwartir

Cabang.

Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Cabang

a. Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Cabang (DKC) Kota Bandung merupakan

wadah pembinaan Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota

Bandung dan pengembangan kaderisasi kepemimpinan masa depan Gerakan Pramuka dan bangsa

untuk mengelola dan menggerakkan kegiatan Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega.

b. DKC mempunyai fungsi sebagai berikut:

1) Penyusun dan Pelaksana kebijakan Kwartir Cabang tentang kegiatan Pramuka Penegak dan

Pramuka Pandega termasuk kegiatan satuan karya Pramuka;

2) Perencana dan penyelenggara kegiatan Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega sesuai dengan

keputusan Musppanitera Cabang;

3) Pemberi sumbangan pikiran dan laporan kepada Kwartir Cabang tentang perencanaan,

pengorganisasian dan pelaksanaan pengembangan kegiatan Pramuka Penegak dan Pramuka

Pandega;

Page 47: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

4) Penggerak Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega dalam pelaksanaan kegiatan di tingkat

Kwartir Cabang;

5) Persemaian kader pimpinan.

c. Ketua dan Wakil Ketua DKC karena jabatannya (ex-officio) berkedudukan sebagai Andalan Cabang.

d. Ketua DKC dalam melaksanakan tugasnya bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir Cabang melalui

Wakil Ketua Bidang Pembinaan Anggota Muda.

2. Organisasi Pendukung

Satuan Karya Pramuka

a. Satuan Karya Pramuka (Saka) merupakan satuan organisasi bagi peserta didik untuk pembinaan,

peningkatan pengetahuan dan keterampilan dalam bidang tertentu serta melakukan kegiatan nyata

sebagai pengabdian kepada masyarakat.

b. Pengetahuan dan keterampilan saka diwadahi dalam krida-krida.

c. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk dan melakukan pembinaan Saka yang

disahkan oleh Surat Keputusan Kwartir Cabang

d. Anggota saka adalah pramuka penegak dan pramuka pandega putra dan putri dari gugus depan di

wilayah yang bersangkutan, tanpa melepaskan diri dari keanggotaan gugus depannya.

e. Anggota saka putra dan putri dihimpun dalam satuan yang terpisah.

f. Saka dikelola oleh Pimpinan Saka dan Pamong Saka dibantu oleh Instruktur Saka.

g. Pamong saka ditetapkan dan dilantik oleh Ketua Kwartir Cabang dan secara ex-officio menjadi

anggota pimpinan satuan karya di Kwartir Cabang

h. Ketua Pimpinan Saka secara ex-offcio sebagai andalan Kwartir Cabang

Gugus Darma Pramuka

a. Gugus darma pramuka adalah satuan organisasi bagi anggota dewasa Gerakan Pramuka sebagai

wadah pengabdian untuk memajukan Gerakan Pramuka dan berbakti pada masyarakat, bangsa, dan

negara.

b. Gugus darma pramuka mewadahi anggota dewasa Gerakan Pramuka yang tidak bisa aktif sebagai

pengurus atau tenaga pendidik.

c. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk gugus darma pramuka sedikitnya oleh

20 (dua puluh) orang dewasa yang saling bersepakat untuk membentuk gugus darma pramuka atau

Kwartir Cabang mengumpulkan orang dewasa yang berminat untuk membentuk gugus darma

pramuka di wilayah Kota Bandung.

d. Gugus darma pramuka dikelola oleh pengurus yang sedikitnya terdiri atas:

1. Ketua;

2. Sekretaris; dan

3. Bendahara.

e. Gugus darma pramuka secara administratif berada di wilayah Kwartir Cabang Gerakan Pramuka

Kota Bandung dan pelaksanaan kegiatan serta pendidikan kepramukaan dilaksanakan bersama

Kwartir Cabang.

Satuan Komunitas Pramuka

a. Satuan komunitas pramuka (Sako), adalah satuan organisasi penyelenggara pendidikan ke-

pramukaan yang berbasis, antara lain profesi, aspirasi, dan agama.

b. Satuan komunitas pramuka merupakan himpunan dari gugus depan berbasis komunitas dan berbasis

satuan pendidikan yang mempunyai kekhususan dalam aspirasi.

c. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk satuan komunitas pramuka apabila

sedikitnya ada tiga gugus depan seaspirasi di wilayah Kota Bandung

d. .Satuan komunitas pramuka dikelola oleh pengurus yang sedikitnya terdiri atas:

1. Ketua;

2. Sekretaris;

3. Bendahara.

Page 48: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

e. Satuan komunitas pramuka dapat membentuk majelis pembimbing yang anggotanya terdiri atas

tokoh-tokoh dalam komunitas yang bersangkutan.

f. Beberapa satuan komunitas pramuka dapat membentuk badan koordinasi.

g. Ketua badan koordinasi atau ketua satuan komunitas pramuka dilantik dan dikukuhkan oleh Ketua

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung.

h. Ketua badan koordinasi atau ketua satuan komunitas pramuka secara ex-officio dapat menjadi

andalan Kwartir Cabang.

Pusat Penelitian dan Pengembangan

a. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk Pusat Penelitian Dan Pengembangan

(Puslitbang) Gerakan Pramuka Kota Bandung yang merupakan bagian integral dari Kwartir Cabang

dan berfungsi sebagai wadah pelaksana penelitian dan pengembangan Gerakan Pramuka di wilayah

Kota Bandung.

b. Kepala Puslitbang Gerakan Pramuka Kota Bandung adalah anggota dewasa Gerakan Pramuka yang

diangkat dan diberhentikan oleh Ketua Kwartir Cabang

c. Kepala Puslitbang Gerakan Pramuka Kota Bandung bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir

Cabang melalui Wakil Ketua Bidang Organisasi dan Hukum.

Pusat Informasi

a. Kwarti Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk Pusat Informasi (Pusinfo) Gerakan

Pramuka Kota Bandung yang merupakan bagian integral dari Kwartir Cabang dan berfungsi sebagai

wadah pelayanan informasi baik di dalam maupun di luar lingkungan Gerakan Pramuka.

b. Kepala Pusinfo Gerakan Pramuka Kota Bandung adalah anggota dewasa Gerakan Pramuka yang

diangkat dan diberhentikan oleh Ketua Kwartir Cabang.

c. Kepala Pusinfo Gerakan Pramuka Kota Bandung bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir Cabang

melalui Wakil Ketua Bidang Hubungan Masyrakat dan Media Informasi.

Badan Usaha

a. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung membentuk Badan Usaha Gerakan Pramuka Kota

Bandung yang merupakan bagian integral dari Kwartir Cabang dan berfungsi sebagai wadah

pengembangan usaha dalam rangka mendukung pendanaan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota

Bandung.

b. Kepala Badan Usaha Gerakan Pramuka Kota Bandung adalah anggota dewasa Gerakan Pramuka atau

dari kalangan profesional yang diangkat dan diberhentikan oleh Ketua Kwartir Cabang

c. Kepala Badan Usaha Gerakan Pramuka Kota Bandung bertanggungjawab kepada Ketua Kwartir

Cabang

d. Badan usaha Gerakan Pramuka Kota Bandung dapat terdiri dari unit-unit usaha yang bersifat otonom.

Dewan Kemakmuran Mesjid

Dewan Kemakmuran Mesjid (DKM) Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung merupakan

bagian integral dari Kwartir Cabang dan berfungsi sebagai wadah pengelolaan mesjid di lingkungan

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung. Petunjuk penyelenggaraan pengelolaan DKM Kwartir

Cabang di atur lebih lanjut dalam Surat Keputusan Kwartir Cabang.

3. Staf Kwartir Cabang

a. Staf Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung (Staf Kwarcab) adalah karyawan/tenaga staf yang

diberi imbalan, yang dipimpin oleh Ses Kwarcab.

b. Staf Kwarcab merupakan badan pendukung teknis dan administratif yang mempunyai tugas dan

tanggung jawab sebagai berikut:

1) Membantu pelaksanaan tugas dan tanggung jawab kwarcab;

2) Menyiapkan rencana pelaksanaan kegiatan berdasarkan Program Kerja Kwarcab;

3) Melaksanakan keputusan dan kebijakan kwarcab;

Page 49: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

4) Memberi dukungan dan pelayanan staf kepada pengurus kwarcab;

5) Mengadakan hubungan koordinasi dan konsultasi dengan Bidang-Bidang dalam bidang dan

urusannya masing-masing.

c. Tugas dan tanggung jawab staf kwarcab dilaksanakan oleh tenaga staf/karyawan, di bawah pimpinan Ses

Kwarcab dan sehari-hari dikoordinasikan oleh Kepala Sekretariat Kwarcab.

d. Dalam melaksanakan tugasnya staf kwarcab bertanggung jawab kepada Ses Kwarcab.

e. Staf Kwarcab terdiri atas:

1) Kepala Sekretariat

2) Urusan Tata Usaha

3) Urusan Keuangan

4) Urusan Organisasi dan Hukum

5) Urusan Kerjasama dan Kemitraan

6) Urusan Pembinaan Anggota Muda

7) Urusan Pembinaan Anggota Dewasa

8) Urusan Hubungan Masyarakat dan Media Informasi

9) Urusan Lingkungan Hidup, Pengabdian Masyarakat dan Tanggap Bencana

10) Urusan Prasarana Sarana dan Kewirausahaan

11) Urusan Rumah Tangga

12) Urusan Keamanan

13) Urusan Kebersihan Luar Dalam

14) Urusan Pusat Penelitian dan Pengembangan

15) Urusan Pusat Pendidikan dan Pelatihan

16) Urusan Pusat Informasi

17) Urusan Koperasi

18) Urusan Badan Usaha Kwartir

I. Bagan Struktur Organisasi

Bagan struktur organisasi Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung Masa Bakti 2019-2024 dapat dilihat

pada gambar di bawah ini.

Page 50: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

Bagan Struktur

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Masa Bakti 2019-2024

Page 51: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

J. Tata Kerja

Rapat-Rapat

1. Untuk memadukan suatu kerjasama yang serasi, maka perlu diadakan pertemuan-pertemuan secara periodik

melalui rapat-rapat yang meliputi:

a. Rapat Paripurna Andalan Cabang.

b. Rapat Kerja Cabang.

c. Rapat Koordinasi.

d. Sidang Paripurna DKC.

e. Rapat Pimpinan Cabang.

f. Rapat Bidang.

g. Rapat Staf.

h. Rapat Kelembagaan.

Selain menyelenggarakan rapat secara periodik, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

menyelenggarakan rapat yang bersifat insidentil, seperti:

a. Rapat Kepanitiaan

b. Rapat Satuan Tugas

2. Rapat Paripurna Andalan Cabang (Rapat Paripurna)

a. Rapat Paripurna diselenggarakan sekurang-kurangnya 2 kali dalam waktu satu tahun.

b. Pimpinan rapat adalah Ka Kwarcab, atau salah satu Waka Kwarcab.

c. Peserta rapat adalah Ka Kwarcab, Waka Kwarcab, Ses Kwarcab dan Andalan Cabang.

d. Agenda rapat dititikberatkan pada penentuan kebijakan kwartir cabang.

3. Rapat Kerja Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung (Rakercab)

a. Rakercab diselenggarakan sebagai langkah pengendalian operasional.

b. Rakercab diselenggarakan oleh kwarcab setiap tahun sekali di awal tahun program.

c. Pimpinan Rakercab adalah Ka Kwarcab atau Waka Kwarcab yang ditunjuk oleh Ka Kwarcab.

d. Peserta Rakercab terdiri atas:

1) Utusan cabang yaitu semua Andalan dan unsur Mabicab

2) Utusan tiap ranting, maksimal 5 (lima) orang, terdiri atas Ketua Kwartir Ranting, Wakil Ketua

Kwartir Ranting, Sekretaris Kwartir Ranting, Andalan Ranting dan Ketua/Wakil Ketua/ Sekretaris

Dewan Kerja Ranting.

e. Agenda pokok Rakercab dititikberatkan pada pembahasan laporan pelaksanaan program kerja tahunan

yang lalu termasuk laporan keuangan dan rencana program kerja tahunan yang akan datang.

4. Rapat Koordinasi

a. Rapat Koordinasi diselenggarakan sebagai langkah pengendalian organisasi guna mendapatkan

rekomendasi dan kesepakatan yang diperlukan.

b. Rapat Koordinasi dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan mendesak Kwartir Cabang Gerakan Pramuka

Kota Bandung.

c. Peserta Rapat Koordinasi adalah Unsur Pimpinan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

bersama dengan Ketua Kwartir Ranting yang berada di jajaran wilayah Kota Bandung.

5. Sidang Paripurna Dewan Kerja Cabang (Sidparcab)

a. Sidparcab diselenggarakan sekurang-kurangnya sekali dalam waktu satu tahun, diusahakan berdekatan

waktu dan tempatnya dengan Rakercab.

b. Pimpinan sidang adalah presidium Sidparcab yang dibentuk oleh Sidparcab.

c. Peserta Sidparcab adalah:

1) Seluruh anggota DKC

2) Ketua, Wakil Ketua, dan Sekretaris DKR

d. Penasehat Sidparcab adalah Andalan Cabang yang ditunjuk oleh Ka Kwarcab

Page 52: BANTUAN DANA HIBAH TAHUN ANGGARAN 2021A. UMUM 1. Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung yang disusun bersama pada pelaksanaan Rapat Kerja. 2. Program Kerja Kwartir

e. Agenda Sidparcab dititikberatkan pada pembahasan laporan pelaksanaan kegiatan DKC tahun yang lalu

dan rencana kegiatan DKC yang akan menjadi bagian dari Program Kerja Kwarcab tahun yang akan

datang.

6. Rapat Pimpinan Cabang (Rapimcab)

a. Rapim diselenggarakan sekurang-kurangnya satu kali dalam satu bulan atau sesuai dengan keperluan.

b. Pimpinan rapat adalah Ka Kwarcab atau Waka Kwarcab yang ditunjuk.

c. Peserta rapat terdiri atas Ka Kwarcab, Waka Kwarcab dan Ses Kwarcab.

d. Dalam Rapim dapat diundang Andalan Cabang dan pihak lain yang diperlukan.

e. Agenda rapat dititikberatkan pada:

1) Pelaksanaan kegiatan kwarcab sehari-hari.

2) Penelitian dan pembahasan hasil rapat bidang.

3) Evaluasi dan pembahasan masalah yang timbul dalam melaksanakan pengelolaan Gerakan Pramuka.

7. Rapat Bidang

a. Rapat Bidang diselenggarakan setiap saat diperlukan.

b. Pimpinan rapat adalah Ketua/ Sekretaris Bidang atau Anggota Bidang yang ditunjuk oleh Ketua Bidang.

c. Peserta rapat adalah Anggota Bidang yang bersangkutan, Andalan Cabang, Asisten Andalan Cabang dan

pejabat lain yang ada kaitannya dengan materi yang dibahas dalam rapat bidang.

d. Agenda rapat dititikberatkan pada pelaksanaan tugas bidang masing-masing.

8. Rapat Staf

a. Rapat staf kwarcab diselenggarakan sekali dalam satu minggu atau setiap saat diperlukan.

b. Pimpinan rapat adalah Ses Kwarcab/ Wakil Ses Kwarcab.

c. Peserta rapat adalah Ses Kwarcab, Wakil Ses Kwarcab, Kepala Sekretariat, Staf Kwarcab dan pejabat

lain yang diperlukan.

d. Agenda rapat dititikberatkan pada pelaksanaan tugas Kwarcab.

9. Rapat Kelembagaan

a. Rapat kelembagaan diselenggarakan setiap saat diperlukan.

b. Pimpinan rapat kelembagaan adalah pimpinan lembaga yang bersangkutan atau anggota yang ditunjuk

oleh pimpinan lembaga yang bersangkutan.

c. Peserta rapat adalah pimpinan lembaga, anggota lembaga dan pejabat lain yang diperlukan

d. Agenda rapat dititikberatkan pada pelaksanaan tugas lembaga yang bersangkutan.

10. Rapat Kepanitiaan

a. Pimpinan rapat kepanitiaan adalah ketua panitia atau Andalan Cabang yang ditunjuk.

b. Peserta rapat adalah seluruh anggota panitia.

c. Agenda rapat dititikberatkan pada pelaksanaan tugas panitia.

11. Rapat Satuan Tugas

a. Pimpinan rapat adalah Andalan Cabang.

b. Peserta rapat adalah anggota satuan tugas.

c. Agenda dititikberatkan pada pelaksanaan tugas satuan tugas.

Ditetapkan di : Bandung

Pada Tanggal : 12 September 2019

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung

Ketua,

H. ODED MUHAMMAD DANIAL, S.AP. NTA. 091900001