Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

27
DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI Banjarmasin Post 12 AGUSTUS 2012/ 23 RAMADAN 1433 H MINGGU 28 HALAMAN RP 3.000 12:29 18:29 15:50 19:40 05:09 04:59 NO. 14730 TH XLI/ ISSN 0215-2987 SI PALUi Hal 6 kol 1-3 Anang Gayam - Pot kambang di siring banyak dirusak, Lak ai + Rasa ampun sorangannya tinggi, Nang ai Satu obsesi yang dideklara- sikan pria yang juga pernah menjabat menteri riset dan teknologi (Menristek) itu adalah merancang kembali pesawat N-250 Gatotkaca. Tentunya dengan desain dan mesin yang juga baru. Pesawat yang kali pertama diproduksi PT IPTN (Industri Pesawat Terbang Nasional yang saat ini berubah menjadi PT GAIRAH bersedekah umat Islam di Ramadan jauh lebih semarak diban- dingkan dengan bulan-bulan lain. Ada apa? Ini adalah bagian dari meneladani tindakan yang dicontohkan oleh Ra- sulullah, Muhammad SAW. Di luar Ramadan, Nabi Muhammad Ibarat Baju Besi SAW adalah sosok yang dermawan. Selama Ramadan, kedermawanannya jauh lebih dermawan dari angin yang berembus. Demikian digambarkan hadis riwayat Imam Bukhari dan Muslim. Hal 6 kol 1-3 SKETSAGOZALI.BLOGSPOT.COM/FOTO:HABIBIE,INSPIRASIGATOTKACA Hal 6 kol 4-7 Lanjutkan Proyek Pesawat N-250 JAKARTA, BPOST - Setelah 17 tahun mati suri, dunia dirgantara Indonesia diyakini akan kembali hidup. Bapak dirgantara sekaligus mantan Pre- siden BJ Habibie mencanangkan diri kembali berkiprah di dunia yang sudah lama ditinggal- kannya itu. Dirgantara Indonesia/PT DI) pada 1995 itu akan diperba- harui. “Dunia penerbangan itu sangat penting. Indonesia masih membutuhkan pesa- wat terbang N-250 yang pernah berjaya di masa- nya,” tegas Habibie di Bandung, Jabar, kemarin. Pesawat N-250 dirintis saat Habibie menjabat Menristek di masa pemerintahan Pre- siden Soeharto. Ketika itu, ia memprediksi pesawat jet me- mang terus dibutuhkan. News Analysis Setara Pesawat ATR ITU langkah yang luar biasa. Sangat baik. Pesawat N-250 itu bagus jika dilanjutkan lagi proyeknya sehingga tidak harus membeli dari negara lain. Buat apa beli kalau kita bisa membikin sendiri. Apalagi pesawat ini asli Indonesia. DUDI SUDIBYO Pengamat Penerbangan Rentang sayap: 28 meter Panjang badan: 16,30 meter Tinggi: 8,37 meter Berat maksimum saat take off: 22.000 kg Mesin: Turboprop 2.439 KW dari Allison AE 2100 C Kecepatan maksimum: 610 km/jam (330 mil/jam) Kecepatan ekonomis: 555 km/jam Ketinggian operasi: 25.000 kaki (7.620 meter) Daya jelajah: 1.480 km Pesawat pesaing: ATR 42-500, Fokker F-50, Dash 8-300 Hal 6 kol 6-7 TANGGAL 10 Agustus 1995 di kawasan Bandara Husein Sastranegara, Bandung, Jabar. Tepatnya di kompleks PT Industri Pesawat Terbang Nasional (IPTN) Presiden (saat itu) Soeharto dan Ibu Negara Tien Soeharto, pagi-pagi sudah berada di bandara tersebut. Mereka mengenakan jaket dan topi yang sama-sama yang memiliki tulisan N-250 First Flight. Begitu pula ratusan pejabat nasional dan daerah yang juga telah berada di bandara. Pagi itu merupakan momen penting dunia kedirgantaraan Indonesia. Pesawat perdana buatan anak negeri N-250 Gatotkaca akan terbang untuk kali pertama. Selaku ‘pemilik acara’, Menristek BJ Habibie sangat sibuk. Semua, dari tetek bengek protokoler hingga teknis pesawat diceknya secara teliti. Dia tak ingin sejarah gagal tercipta. Soeharto Pun Tersenyum Hal 6 kol 4-7 PELAIHARI, BPOST - Kabar penangkapan mantan Kabid Perizinan Distamben Tanah- laut (Tala) H Badaruddin oleh penyidik Bareskrim Mabes Polri di Bandara Syamsudin Noor, Banjarbaru, menyebar secara cepat. Warga terutama para pe- gawai Pemkab Tala menjadi- kan kabar penangkapan itu sebagai bahan pembicaraan. Mereka pun ramai-ramai membeli BPost yang mewar- takan kabar tersebut. Informasi penangkapan salah seorang pejabat Pem- kab Tala itu juga mengejutkan sang Bupati, H Adriansyah (Aad). Dia mengaku kaget, karena hingga kemarin, be- Bupati Aad Kaget Badaruddin Ditangkap lum menerima pemberita- huan dari Mabes Polri. “Sampai sekarang tidak ada pemberitahuan baik su- rat maupun telepon,” kata- nya di Pelaihari, Sabtu (11/8). Aad mengaku sudah men- dapat laporan bahwa Bada- ruddin yang kini menjabat sekretaris Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BP2T) Tala itu sedang menghadapi per- masalahan besar. Dia diduga terlibat kasus penyuapan dan pencucian uang (money laundering) saat menjabat kabid perizinan Dis- tamben Tala, 2008. Kasus yang berawal dari temuan Pusat Hal 6 kol 4-7 Monumen Agatha Christie HABIBIE KEMBALI HABIBIE KEMBALI MARTAPURA, BPOST- Kabu- paten Banjar menjadi dae- rah kesebelas yang menjadi tempat gelaran Silaturah- mi Ramadan 1433 H Banjar- masin Post (BPost) Group, Sabtu (11/8). Silaturahmi yang merupa- kan bagian acara HUT (hari ulang tahun) ke-41 BPost ini terasa spesial karena dirang- kaikan dengan Festival Beduk Se-Kalsel. Silaturahmi Ramadan BPost Group “Ini Wujud Syukur Kami” Acara yang dikemas dalam bentuk buka puasa bersama dan tausiah tersebut digelar di Masjid Syiarrushalihin, Jalan Sekumpul. Pengelola masjid yang di- koordinasi Habib Abdullah Assegaf dan ratusan orang dari berbagai kalangan an- tusias mengikuti acara ter- sebut. Para pejabat Pemkab Ban- jar pun tak canggung ber- baur dengan mereka. Seperti, sang Bupati Pangeran H Khairul Saleh, Sekda Nas- runsyah, Ketua DPRD HM Rusli, Kapolres AKBP Wah- yu Dwi Ariwibowo dan Dan- dim 1006 Martapura Letkol Hal 6 kol 1-3 Foto-foto Halaman 16 BANJARMASINPOSTGROUP/APUNK SILATURAHMI - Pemimpin Umum BPost Group, HG Rusdi Effendi AR memberikan cenderamata kepada Bupati Banjar Pangeran H Khairul Saleh di Masjid Syiarrushalihin, Sekumpul, Sabtu (11/8). BAGI penggemar novel kriminal tentu mengenal A- gatha Christie. Dia adalah penulis kondang cerita-cerita kriminal. Untuk mengenang ketokohannya, Pusat Teater West End di London, Inggris, akan memasang monumen Christie. Patung itu akan diletakkan antara Jalan Great New- port dan Jalan Cranbourn, Covent Garden. Berlapis perunggu, patung tersebut menampilkan sebuah buku dengan bagian depan berbentuk oval berisi patung dada sang penulis. Patung itu dibikin oleh seniman Ben Twiston-Davies. Covent Garden dipilih sebagai lokasi karena menurut sejarah, delapan teater telah menampilkan drama karya Christie di sana, yang terbaru adalah The Mousetrap di Teater St Martin.Drama yang sudah dipentaskan di West End sejak 1952 itu, adalah drama panggung terlama di dunia. The Mousetrap akan merayakan peringatan 60 tahun pada 25 November 2012 melalui pementasan khusus. (kps/tbn) PINA galurukan parut Palui amun sudah ta- ngah hari, kada ka- ruan rasa tupang in- ya. Handak guring kada tapi mau, m- anuntun tipi pina sa- kit kapala. Muyak jua akhirnya inya tulak ka pangkalan pao- Babuka Badahulu PRESTASI membang- gakan ditorehkan Bupati Banjar, Pangeran H Kha- irul Saleh. Dia menjadi salah satu bupati di Indo- nesia yang dinilai maja- lah terkemuka dunia, Forbes, berhasil menge- Bupati Pilihan Forbes Hal 6 kol 1-3 DOK/BPOST 1208/B01

description

Banjarmasin Post NO. 14730 TH XLI/ ISSN 0215-2987

Transcript of Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Page 1: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

Banjarmasin Post12 AGUSTUS 2012/

23 RAMADAN 1433 H

MINGGU

28 HALAMANRP 3.000

12:29 18:2915:50 19:4005:0904:59

NO. 14730 TH XLI/ ISSN 0215-2987

SI PALUiiiii

Hal 6 kol 1-3

Anang Gayam

- Pot kambang di siring banyak dirusak,Lak ai

+ Rasa ampun sorangannya tinggi, Nang ai

Satu obsesi yang dideklara-sikan pria yang juga

pernah menjabatm e n t e r i

r iset

dan teknologi (Menristek) ituadalah merancang kembalipesawat N-250 Gatotkaca.Tentunya dengan desain danmesin yang juga baru.

Pesawat yang kali pertamadiproduksi PT IPTN (IndustriPesawat Terbang Nasionalyang saat ini berubahmenjadi PT

GAIRAH bersedekah umat Islam diRamadan jauh lebih semarak diban-dingkan dengan bulan-bulan lain. Adaapa? Ini adalah bagian dari meneladanitindakan yang dicontohkan oleh Ra-sulullah, Muhammad SAW. Di luar Ramadan, Nabi Muhammad

Ibarat Baju BesiSAW adalah sosok yang dermawan.Selama Ramadan, kedermawanannyajauh lebih dermawan dari angin yangberembus. Demikian digambarkan hadisriwayat Imam Bukhari dan Muslim.

Hal 6 kol 1-3

SKETSAGOZALI.BLOGSPOT.COM/FOTO: HABIBIE, INSPIRASI GATOTKACA

Hal 6 kol 4-7

Lanjutkan Proyek Pesawat N-250JAKARTA, BPOST - Setelah 17 tahun mati suri,dunia dirgantara Indonesia diyakini akan kembalihidup. Bapak dirgantara sekaligus mantan Pre-siden BJ Habibie mencanangkan diri kembaliberkiprah di dunia yang sudah lama ditinggal-kannya itu.

Dirgantara Indonesia/PT DI)pada 1995 itu akan diperba-harui.

“Dunia penerbangan itusangat penting. Indonesiamasih membutuhkan pesa-wat terbang N-250 yang

pernah berjaya di masa-nya,” tegas Habibie diBandung, Jabar, kemarin.Pesawat N-250 dirintis saat

Habibie menjabat Menristekdi masa pemerintahan Pre-siden Soeharto. Ketika itu, iamemprediksi pesawat jet me-mang terus dibutuhkan.

News AnalysisSetara Pesawat ATR

ITU langkah yang luar biasa. Sangat baik.Pesawat N-250 itu bagus jika dilanjutkan lagiproyeknya sehingga tidak harus membeli darinegara lain. Buat apa beli kalau kita bisa membikinsendiri. Apalagi pesawat ini asli Indonesia.

DUDI SUDIBYOPengamat Penerbangan

Rentang sayap: 28 meterPanjang badan: 16,30 meterTinggi: 8,37 meterBerat maksimum saat take off:22.000 kgMesin: Turboprop 2.439 KW dari AllisonAE 2100 CKecepatan maksimum: 610 km/jam(330 mil/jam)Kecepatan ekonomis: 555 km/jamKetinggian operasi: 25.000 kaki(7.620 meter)Daya jelajah: 1.480 kmPesawat pesaing: ATR 42-500,Fokker F-50, Dash 8-300

Hal 6 kol 6-7

TANGGAL 10 Agustus1995 di kawasan BandaraHusein Sastranegara,Bandung, Jabar. Tepatnyadi kompleks PT IndustriPesawat Terbang Nasional(IPTN)

Presiden (saat itu)Soeharto dan Ibu NegaraTien Soeharto, pagi-pagisudah berada di bandaratersebut. Merekamengenakan jaket dan topiyang sama-sama yangmemiliki tulisan N-250 FirstFlight. Begitu pula ratusanpejabat nasional dandaerah yang juga telahberada di bandara.

Pagi itu merupakanmomen penting duniakedirgantaraanIndonesia. Pesawatperdana buatananak negeri N-250Gatotkaca akanterbang untuk kalipertama.

Selaku ‘pemilikacara’, MenristekBJ Habibiesangat sibuk.Semua, dari tetekbengek protokolerhingga teknis pesawatdiceknya secara teliti.Dia tak ingin sejarah gagaltercipta.

SoehartoPun Tersenyum

Hal 6 kol 4-7

PELAIHARI, BPOST - Kabarpenangkapan mantan KabidPerizinan Distamben Tanah-laut (Tala) H Badaruddin olehpenyidik Bareskrim MabesPolri di Bandara SyamsudinNoor, Banjarbaru, menyebarsecara cepat.

Warga terutama para pe-gawai Pemkab Tala menjadi-kan kabar penangkapan itusebagai bahan pembicaraan.Mereka pun ramai-ramaimembeli BPost yang mewar-takan kabar tersebut.

Informasi penangkapansalah seorang pejabat Pem-kab Tala itu juga mengejutkansang Bupati, H Adriansyah(Aad). Dia mengaku kaget,karena hingga kemarin, be-

Bupati Aad KagetBadaruddin Ditangkap

lum menerima pemberita-huan dari Mabes Polri.

“Sampai sekarang tidakada pemberitahuan baik su-rat maupun telepon,” kata-nya di Pelaihari, Sabtu (11/8).

Aad mengaku sudah men-dapat laporan bahwa Bada-ruddin yang kini menjabatsekretaris Badan PelayananPerizinan Terpadu (BP2T) Talaitu sedang menghadapi per-masalahan besar.

Dia diduga terlibat kasuspenyuapan dan pencucianuang (money laundering) saatmenjabat kabid perizinan Dis-tamben Tala, 2008. Kasus yangberawal dari temuan Pusat

Hal 6 kol 4-7

MonumenAgatha Christie

HABIBIE KEMBALIHABIBIE KEMBALI

MARTAPURA, BPOST - Kabu-paten Banjar menjadi dae-rah kesebelas yang menjaditempat gelaran Silaturah-mi Ramadan 1433 H Banjar-masin Post (BPost) Group, Sabtu(11/8).

Silaturahmi yang merupa-kan bagian acara HUT (hariulang tahun) ke-41 BPost initerasa spesial karena dirang-kaikan dengan Festival BedukSe-Kalsel.

Silaturahmi Ramadan BPost Group

“Ini Wujud Syukur Kami”Acara yang dikemas dalam

bentuk buka puasa bersamadan tausiah tersebut digelardi Masjid Syiarrushalihin, JalanSekumpul.

Pengelola masjid yang di-koordinasi Habib AbdullahAssegaf dan ratusan orangdari berbagai kalangan an-tusias mengikuti acara ter-sebut.

Para pejabat Pemkab Ban-jar pun tak canggung ber-

baur dengan mereka. Seperti,sang Bupati Pangeran HKhairul Saleh, Sekda Nas-runsyah, Ketua DPRD HMRusli, Kapolres AKBP Wah-yu Dwi Ariwibowo dan Dan-dim 1006 Martapura Letkol

Hal 6 kol 1-3

Foto-fotoHalaman16 BANJARMASINPOST GROUP/APUNK

SILATURAHMI - Pemimpin Umum BPost Group, HG Rusdi Effendi ARmemberikan cenderamata kepada Bupati Banjar Pangeran H KhairulSaleh di Masjid Syiarrushalihin, Sekumpul, Sabtu (11/8).

BAGI penggemar novelkriminal tentu mengenal A-gatha Christie. Dia adalahpenulis kondang cerita-ceritakriminal. Untuk mengenangketokohannya, Pusat TeaterWest End di London, Inggris,akan memasang monumenChristie. Patung itu akan

diletakkan antara Jalan Great New-port dan Jalan Cranbourn, Covent Garden.

Berlapis perunggu, patung tersebut menampilkansebuah buku dengan bagian depan berbentuk ovalberisi patung dada sang penulis. Patung itu dibikin olehseniman Ben Twiston-Davies.

Covent Garden dipilih sebagai lokasi karenamenurut sejarah, delapan teater telah menampilkandrama karya Christie di sana, yang terbaru adalah TheMousetrap di Teater St Martin.Drama yang sudahdipentaskan di West End sejak 1952 itu, adalah dramapanggung terlama di dunia. The Mousetrap akanmerayakan peringatan 60 tahun pada 25 November2012 melalui pementasan khusus. (kps/tbn)

PINA galurukan parutPalui amun sudah ta-

ngah hari, kada ka-ruan rasa tupang in-ya. Handak guringkada tapi mau, m-

anuntun tipi pina sa-kit kapala. Muyak juaakhirnya inya tulakka pangkalan pao-

Babuka Badahulu

PRESTASI membang-gakan ditorehkan BupatiBanjar, Pangeran H Kha-irul Saleh. Dia menjadisalah satu bupati di Indo-nesia yang dinilai maja-lah terkemuka dunia,Forbes, berhasil menge-

BupatiPilihanForbes

Hal 6 kol 1-3

DOK/BPOST

1208/B01

Page 2: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

2Banjarmasin Post X-Presi

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Sejumlah pelajar diMadrasah Aliyah Negeri(MAN) 3 Banjarmasinpunya kebiasaan ini.Mereka selalu ikut ketikaortu berlebaran ke desa.

“Aku biasa mudik keAmuntai bersama keluarga.Nenek aku masih tinggal disana. Tahun ini sepertinyajuga bakal berlebaran keHSU lagi,” kata RahmatHidayat.

Siswa kelas XI IPS 1mengatakan mudikmenggunakan mobil.Dalam kondisi puasaperjalanan empat sampailima jam jadi lumayan beratuntuk dilalui.

“Lumayan jauh. Belumlagi kalau kena macetnya.Ditambah cuaca panas jadibiking nggak nyamanbanget,” lanjut siswa yanggemar bersepeda ini.

Rahmat mengaku, mudikke rumah neneknyamerupakan liburan yangcukup mengasyikan. Selainkumpul keluarga besar,suasana lingkungan dirumah neneknya yangmasih asri menyegarkanpandangan mata.

Biasanya, kata cowokyang tinggal di kawasanBelitung ini merekaberlebaran sekitar empathari di hulu sungai. Selamaitu digunakan untukramai-ramai kumpulsepupu, om dan tante yangtinggal dari berbagaidaerah.

“Kalau yang dibawabiasanya keperluan dirisendiri sudah pasti. Selebih-nya oleh-oleh buat keluar diAmuntai. Nggak enakdatang dengan tangankosong,” ujar Rahmat.

Salah seorang siswi MAN3 Banjarmasin, RosnaNovita Sari juga mengakubakal merasakan nuansamudik. Dia bersamakeluarganya akan mudik keprovinsi tetangga, Kalteng,tepatnya di KabupatenKapuas

“Rencananya dalamminggu depan ini kami maumudik. Barang keperluandan bekal sudah kamisiapin. Begitu bokap bilangberangkat, maka siapmeluncur,” ujar siswi kelasXII jurusan Agama ini.

Seperti Rahmat, tujuanRosna sekeluarga adalahrumah nenek. Kebetulan,keluarga ayahnya jugangumpul di kabupatenyang berebatasan denganBatola, Kalsel ini.

Saatnya Mudikke Rumah Nenek

InsInsInsInsInsInspirasi

LEBARAN di kampung halaman ortubiasanya jadi ‘musim panen’ bagi sobatXPresi. Apalagi keluarga besar. Pasti bakalbanyak dapat angpau dari om dan tantebahkan dari kakek dan nenek.

“Itulah asyiknya kalau berkunjung kekeluarga yang jauh, pasti dapat uanglebaran. Kalau dikumpulin lumayan lho,”kata M Ali Akbar. Siswa kelas XI Agama 1 ini menam-bahkan, lebaran keliling juga bikinkenyang. Masakan spesial selalu me-

“Biasanya saat Idulfitri diKapuas kami keliling rumahkeluarga untuk silaturahmi.Kalau cuman seharikayaknya nggak cukupuntuk keliling,” katanya.

Sementara itu, KhusnulKhotimah mengaku untuktahun ini tidak ada kegiatanmudik ke tempat kakeknyadi Surabaya. Siswi kelas XIIPA 1 ini sekeluarga pilihberlebaran di Kota SeribuSungai.

“Ortuku dari dua tempatyang satu asli Banjarmasin,satunya lagi kampunghalamannya di JalanKrembangan BhaktiSurabaya. Karena tahunlalu sudah mudik, makalebaran ini di Banjarmasinaja,” ujarnya.

SEMINGGU lagi lebaran! Sobat X-Presipasti sudah pada sibuk nyambut Idulfitri.Beli baju baru, celana baru, sendal, pokok-nya semua serba baru. Ada juga yang sibuknyiapin pakaian buat dibawa mudik kerumah nenek.

Angpao Lebaran

BPOST GROUP/APRIANTO

MUDIK Lebaran memangselalu mengasyikkan. Kita kumpulkeluarga di kampung halamanortu. Semua orang pada ngumpuldi rumah nenek mulai dari paman,tante, dan para sepupu. Suasanakekeluargaannya kerasa banget.

Bagiku, mudik yang palingberkesan itu adalah saat danIdulfitri di rumah oma danopa di Manado, tepatnya KotaMobagu.

Terakhir kesana waktu akukelas XII SMA bersamarombongan keluarga.Rencanannya, tahun ini akukesana sendiri.

Satu minggu di sana akumerasakan ada suatuberbeda karena harusmerayakan Idulfitri dilingkungan yang mayoritasnon muslim. Tapi akusenang walaupun di sanamuslim minoritas tetapinuasa Ramadan danIdulfitri masih terasa.

Ada suatu hal yangmembuat aku terkesanuntuk datang ke sanakarena adannya festivalkuliner Ramadan. Sejenispasar wadai namun lebihmeriah lagi.

Soal barang bawaan,memang cewek agak ribetdari para cowok. Kalaudituruti bisa nggak cukupsatu tas besar. Makanyakudu diatur benar sebelumkeberangkatan. Jadi barangyang kebawa memang yangpenting-penting aja. (lis)

REGINA THANIA HAMIMFKIP Unlam semester 7

Berkesandi Manado

BPOST GROUP/NURHOLIS HUDA

SekaligusZiarah

KALAU aku sihnamanya bukan mudik.Soalnya rumah keluargacuman di Martapura. DariBanjarmasin satu jamsampai. Meski demikiantetap saja persiapan barangbawaan harus matang.Nggak asyik kan bolak-balik cuman gara-gara adabarang yang tertinggal.

Biasanya aku salat Id(Idulfitri) di Banjarmasin.Nah, setelah itu biasannyamudik ke Martapura.Kesempatan mudik itu jugasekaligus untuk ziarah kemakam kakek dan nenek.

MAN 3 Banjarmasin

BPOST GROUP/NURHOLIS HUDA

Rahmawati, Kelas XI IPA2

BPOST GROUP/NURHOLIS HUDA

Fajrina Amelia, Kelas XI IPS 1

nyambut untuk disantap bareng. Setiaplebaran, dirinya pulang ke Sekumpul,Martapura pada hari raya ke dua untukbersilaturahmi ke rumah pamannya. Uang lebaran juga dirasakan oleh Khus-nul khotimah saat berkunjung ke rumah-rumah keluarganya yang ada di Banjar-masin. “Kadang-kadang diberi saat kita ber-kunjung ke tempat keluarga. Senang dong,silaturahmi dapat uang lebaran,” tandasnya.(ryn)

Menurut Khusnul mudikke jawa lumayan melelah-kan, apalagi jika mengguna-kan jalur laut.

“Untungnya nggak

mudik ke Surabaya, soalnyacapek di jalan. Sudah pusingdi laut, jalan Surabayamacet lagi,” tandasnya.(ryn)

BanyakDapat Duit

KOTA Amuntai cukupakrab bagiku. Soalnyahampir tiap tahun aku samaortu mudik ke Ibu KotanyaKabupaten Hulu SungaiUtara (HSU) ini.

Selain asyik suasanadesa, banyak kumpulkeluarga, dan banyak dapatuang dari paman dan tanteitu yang bikin seru.Biasanya kami para sepupusuka bercanda siapa yangpaling banyak dapatangpao Lebaran.

Silaturahmike Tante

ORTUKU orang Banjar-masin, jadi nggak pakaimudik. Lebaran di KotaSeribu Sungai saja. Keluar-ga yang jauh, tanteku diMartapura. Biasanya tiaplebaran aku suka silatu-rahmi ke sana.

Senangnya di tempat itutante karena temannyabanyak. Jadi kalau aku mainke sana pasti kami suka foto-foto bersama keluarga. (lis)

BPOST GROUP/NURHOLIS HUDA

M Alif Akbar, Kelas XI Agama 1

1208/B02

Page 3: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

E-MAIL: [email protected]

3Banjarmasin PostBanjarmasin Bungas

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Semua Dilakukan demi RohingyaSEJUMLAH mahasiswa yang tergabung

dalam Kesatuan Aksi Mahasiswa MuslimIndonesia (KAMMI) Kalsel menggelarkonser amal untuk kepedulian terhadapnasib sesama muslim di Rohingya,Myanmar.

Konser yang bertempat di halamandepan pagar pintu masuk Masjid RayaSabilal Muhtadin, di Jalan Jendral Sudirman,Banjarmasin itu menampilkan sejumlahgrup musik nasyid, Kasturi dan Rasya. Adajuga orasi dan pembacaan puisi tentangnasib muslim Rohingya.

“Ini merupakan bagian dari aksi nasionalKAMMI sebagai bentuk kepedulianterhadap nasib muslim Rohingnya. Lewatkonser amal ini kami menggalang danauntuk membantu saudara kita diRohingya,” ujar Ketua KAMMI DaerahKalsel, Laifvan Shuffy Irwani, kemarin.

Mereka yang terlibat di kegiatan tersebutadalah KAMMI Kota Banjarmasin, KAMMIBanjarbaru, dan KAMMI IAIN Antasari,difasilitasi KAMMI Daerah Kalsel.

Selain konser amal, panitia juga menggelarpenggalangan dana di perempatan lampumerah setempat. Dana yang terkumpul kataLaifvan sampai dengan menjelang SalatAshar sekitar Rp 2 juta.

Sebelumnya, mereka menyebar stikerpeduli Rohingya. Stiker tersebut merekajual minimal Rp 10 ribu yang hasilnya jugauntuk membantu meringankan bebanmuslim Rohingya.

“Dana yang terkumpul akan kami

sampaikan ke pusat. Prioritas membantupengungsi Rohingya baik di Medanmaupun di Riau. Mumpung ini Ramadan,bulan berbagi maka kami ingin mengajakwarga berbagi dengan saudara muslim kitaRohingya,” tandasnya.

Sebelumnya, Majelis Ulama IndonesiaKalsel, juga menyoroti tragedikemanusiaan yang menimpa muslimRohingya. MUI Kalsel secara tegasmenganggap terjadinnya kekerasanterhadap muslim Rohingnya di Myanmarmerupakan tindakan diskriminatif yangberlatar belakang etnis dan agama yangtida bisa dibiarkan.

Mereka juga menyeluarkan pernyataanyang diteken Ketua MUI Kalsel, H AhmadMakkie, dan Sekertaris Umumnya, HMFadhly Mansoer, berdasar hasil rapat diruang rapat MUI Kalsel.

Pernyataan berisi empat poin itu, yangintinnya tidak meridai tragedi kemanusiaandi Rohingya tersebut. MUI Kalsel jugamendesak pemerintah Republik Indonesiadengan semangat ASEAN memelopori danberperan aktif untuk membantumenyelesaikan tragedi kemanusiaandimaksud.

MUI Kalsel juga mengajak seluruhkomponen umat Islam di Kalsel untukmelaksanaan doa bagi keselamatan muslimRohingya, dan mendukung upaya yangdilakukan oleh Ketua Palang MerahIndonesia, Yusuf Kalla, untuk membantumenyelesaikan konflik di Myamar. (lis/ais)

PO Keluhkan Keberadaan

■ Penumpang Lebih Memilih Diantar-jemput

Biro PerjalananBANJARMASIN, BPOST - Keberadaan biroperjalanan menjadi alternatif bagi pemudikagar bisa lebih mudah pulang ke kampunghalamannya.

Tapi keberadaan merekadikeluhkan perusahaan otobis(PO). Pasalnya, keberadaanperusahaan biro perjalanan itumembuat jumlah penumpangmereka makin sedikit. Merekapun kini harus berebut penum-pang dengan perusahaan ter-sebut.

Seperti keluhan yang disam-paikan perwakilan perusahaanotobis CV Candi Agung, Mu-dah. Dikatakannya, penum-pang langganan mereka kinijauh berkurang dikarenakankeberadaan perusahaan biroperjalanan.

Pelanggan mereka lebih me-milih menggunakan angkutanmilik biro perjalanan daripadabus.

Mudah mengakui, biro per-jalanan memang menawarkanberbagai kemudahan. Seperti,calon penumpang tinggal me-nelepon untuk dijemput di sua-tu tempat dan diantarkan hing-

ga ke depan rumah.“Kalau di PO kita menge-

nakan tarif Rp 70 ribu untuk bunnon-AC, Rp 80 ribu untuk busAC, kalau mereka mengenakantarif Rp 100 ribu. Beda dikit,tapi pelanggan lebih memilihmenggunakan angkutan milikbiro perjalanan,” ujarnya.

Dia berharap pemerintahbisa lebih memperhatikan kon-disi di lapangan. Sebab pada ke-nyataannya, perusahaan yangmengatasnamakan biro perja-lanan tak semuanya resmi. Ba-nyak ‘taksi liar’ yang beredar.

Berdasarkan informasi,ujarnya, biro perjalanan gelapini berasal dari luar Banjar-masin. Mobil-mobil pribadi dariwarga luar Banjarmasin, diman-faatkan untuk menarik penum-pang. Dengan pelayanan sepertibiro perjalanan, antar dan jem-put.

“Karena mereka tak memi-liki terminal, kesempatan yang

ada malah digunakan seenak-nya. Bisa menarik penumpangdi mana saja. Bahkan, ada yangsampai menjatuhkan harga, sa-ma dengan bis non-AC,” ujar-nya.

Kondisi lain, Mudah meng-khawatirkan timbulnya ben-trokan. “Dulu, pernah terjadi diJembatan Barito, ketika ang-kutan biro perjalanan ditertib-kan oleh para sopir bus. Saatini, ada aturan tak tertulis, jikamobil mereka tak boleh masukterminal,” jelasnya.

Kepala UPTD Terminal In-duk Kilometer 6 Banjarmasin,HM Yusuf, mengatakan seha-rusnya perusahaan biro perja-lanan ditiadakan. Apalagi saatini kondisi PO yang ada dalamkondisi mati suri.

“Berdasarkan data, ada 16PO yang memiliki izin dari pu-sat, tapi kenyataannya hanyasembilan PO yang beroperasi.Sisanya, mati suri,” ujarnya.

Yusuf pun meminta agarDishubkominfo Provinsi Kalselmempertimbangkan pemberianizin kepada perusahaan biroperjalanan. Pasalnya, jika takditangani dari sekarang, an-caman kebangkrutanakan me-landa PO yang ada.

Saat ini, terangnya, per-saingan begitu terlihat antaraperusahan PO dan biro per-jalanan. Perbedaan harga yangsedikit membuat penumpanglebih memilih menggunakanangkutan mereka ketimbangbus.

“Apalagi, jika fasilitasnyalebih unggul. Kasihan, sekarangsaja banyak yang mati suri. Le-bih baik travel ditiadakan,”ujarnya. (dia)

“Karena merekatak memiliki

terminal,kesempatan

yang ada malahdigunakanseenaknya”

MUDAHPO Candi Agung

BANJARMASIN POST GROUP/HUDA

OPERASI KETUPAT - Jajaran Polresta Banjarmasin mengikuti apel gabungan Operasi Ketupatmenghadapi Idulfitri 1433 Hijriah, Sabtu (11/8).

1208/B03

Page 4: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Banjarmasin Bungas4Banjarmasin Post

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Kedatangan bus itu disam-but antusias pemuda-pemudiyang asyik nongkrong dan terge-rak mendonorkan darahnya.

Bus tersebut adalah milikUnit Donor Darah (UDD) Pa-lang Merah Indonesia (PMI),yang dirancang khusus untukmenggelar donor darah.

Di bagian dalam bus adaempat kursi santai bagi pen-donor duduk selama prosestransfusi darah berlangsung.

Uniknya, tanpa woro-woroapalagi menggunakan penge-ras suara, satu persatu anakmuda berdatangan, baik per-orangan dan berkelompok.

Secara suka rela merekamendaftarkan diri sebagaipendonor dan menunggu gili-ran menjalani proses transfusi.

“Sebenarnya sama teman-teman niatnya nongkrongsaja. Ternyata ada bus donordarah, lalu kami pikir tidak adasalahnya sekaligus mendonordarah,” ujar salah satu pendo-nor, M Akbar.

Mahasiswa yang aktif dikomunitas Cecatuk Percusionini mengaku baru pertamakali donor darah. Kawan-ka-wannya yang sudah terbiasa

PMI Berburu Pendonor Malam HariKekurangan Darah Selama Ramadan

BANJARMASIN, BPOST - Sebuah busmangkal di Jalan Sudirman, depan MasjidRaya Sabilal Muhtadin Banjarmasin, Jumat(10/8) malam.

mendonor darah, antusiasketika melihat ada bus itu.

“Saya ikutan saja, katanyadonor itu justru menyehatkan.Hitung-hitung Bulan Suci ini kitaberbagi lewat mendonor da-rah,” ujarnya sambil mem-perlihatkan perban penutupbekas luka usai transfusi darah.

Direktur UDD PMI KotaBanjarmasin, Sriyanto, yangturut hadir di kegiatan donordarah malam itu mengatakan,mereka harus mengerahkanbus itu karena selama Rama-dan jumlah pendonor sukare-la merosot tajam.

Dijelaskan mantan KepalaDinas Kesehatan Kota Banjar-masin ini, pendonor darahterdiri dari dua jenis. Yakni,pendonor suka rela dan pen-

donor pengganti.“Pendonor suka rela yakni

warga yang mengikuti donordarah saat kegiatan amalyang digelar instansi, organi-sasi, atau PMI sendiri. Sedangpendonor pengganti yang di-bawa oleh keluarga pasien kePMI. Donor pengganti me-mungkinkan masih ada unsurketerpaksaan,” beber Sriyanto.

Di luar Ramadan, keterse-diaan darah PMI perbandi-ngannya 70 persen dari pen-donor suka rela dan 30 persendonor pengganti. Sedangkankebutuhan darah setiap ha-rinya di Banjarmasin berkisar80 kantong.

“Selama Bulan Puasa inistok dari pendonor suka relahanya 50 persen, bahkan ku-rang. Jadi lebih banyak donorpengganti. Makanya kami tiapmalam keliling mendatangitempat-tempat strategis un-tuk menggelar donor darah,”ujar Sriyanto.

Hasil ‘berburu’ pendonorkemarin malam, berhasil di-kumpulkan47 kantong darah.Artinya setengah dari kebu-tuhan per hari sudah terpenuhi.

“Bagi kami kalau Ramadantembus 40 kantong sehari itusudah Alhamdulillah. Me-mang harus sabar, menanam-kan pola pikir bahwa donordarah itu justru menyehatkanperlu waktu,” katanya. (ais)

Bagi kamikalau Rama-

dan tembus 40kantong sehariitu sudah Al-hamdulillah”

SRIYANTO

AGUS bingung ketika ha-rus membayar Rp 250 ribuuntuk mengambil darah diPMI. Padahal darah tersebutberasal dari keluarga yangsecara suka rela mendonorkandarahnya.

“Kok mahal ya, saya kirahanya mengganti kantong

Biaya Operasional Tinggidarah saja. Kan pendonornyakami yang bawa,” ujarnyabeberapa waktu lalu.

Direktur Unit Donor Da-rah (UDD) PMI Kota Banjar-masin, Sriyanto menjelaskan,nominal untuk penebusandarah dari pendonor yang di-bawa sendiri memang ditetap-

kan Rp 250 ribu. Selain kan-tung darah, ada item lain yangharus ditanggung.

“Item lain itu adalah biayaoperasional meliputi reagenatau screning darah dari pen-yakit menular seperti HIV,Hepatitis, Spilis. Kemudianbiaya listrik, petugas, dan

sebagian kecil untuk investasiyakni pengembangan SDMpetugas PMI,” jelasnya.

Menurut Sriyanto, pembe-banan itu dikarenakan PMIharus bisa menghidupi orga-nisasinya sendiri. Mereka tidaktergantung pada bantuanAPBD. (ais)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

LAYANAN MALAM HARI - Selama Ramadan 1433 Hijriah, mobil unit donor darah PMI Banjarmasin melayani warga yang ingin mendonorkandarahnya di kawasan Jalan Lambung Mangkurat, depan Masjid Raya Sabilal Muhtadin, Banjarmasin, Jumat (10/8) malam.

Disnakertrans Ancam Beri TeguranBANJARMASIN, BPOST -Memasuki sepuluh hari ter-akhir Ramadan 1433 Hijriah,masih ada perusahaan yangbelum membayarkan tunja-ngan hari raya (THR) bagikaryawannya.

Dinas Tenaga Kerja danTransmigrasi (Disnakertrans)Provinsi Kalsel pun berharapagar seluruh perusahaanmembayar THR sebelum H-7 Idulfitri.

“Kalau sampai melebihibatas itu, kami akan membe-rikan teguran terhadap peru-sahaan yang melanggarnya,”ujar Kepala DisnakertransKalsel, Antonius Simbolan,kemarin.

Tahun lalu, lanjut dia, adalima perusahaan di Kalsel yangtak membayar THR hingga H-7 dan langsung diberi notateguran dan peringatan. Pe-rusahaan tersebut ada yangberalasan menunggu perser-

tujuan dari pusat dan ada jugamengaku kesulitan finansial.

Dijelaskan Antonius, keli-ma perusahaan berasal dariBanjarmasin, Pelaihari danKabupaten Banjar, yang ber-gerak di bidang subkontrak-tor pertambangan, perbeng-kelan dan sektor perdaga-ngan.

“Empat di antaranya mem-bayar menjelang Lebaran dansatu perusahaan membayar50 persen sebelum Lebarandan 50 persen sesudah Leba-ran,” tandasnya.

Terpisah, Kepala Dinas Te-naga Kerja dan Sosial KotaBanjarmasin, Agus Surono,yang dihubungi mengakui

telah menerima pengaduandari karyawan outsourcingyang belum mendapat THR.

“Keluhan dari karyawantersebut akan tindaklanjutidan Senin (11/8) kami denganmengirim surat kepada peru-sahaan penyalur tenaga ter-sebut agar segera membayarTHR,” katanya singkat. (ful)

BANJARMASIN, BPOST -Kaburnya H Gusti DennyRamdhani alias H Denny aliasH Deden dari Rumah SakitJiwa (RSJ) Sambang Lihum,membuat Kepala KejaksaanNegeri (Kejari) Banjarmasin,Firdaus Dewilmar, mempertan-yakan kondisi di rumah sakit itu.

“Kejaksaaan hanya menja-di eksekutor saat membawaterpidana ke sana. Kalau sam-pai bisa kabur, bagaimana ke-adaan rumah sakit itu untukmenjaga pasien mereka,” ta-nya Firdaus, kemarin.

Menurut, kejaksaan justrumenutut agar bos Batubaraasal Sungai Danau itu dipen-jara. Tapi sesuai putusan PNBanjarmasin, Deden hanya

Kajari Kaget Deden Bisa Kaburdirawatkan sampai sembuhke RSJ Sambang Lihum.

Seingat Firdaus, dalam me-nuntut Deden yang dipasangoleh penyidik pasal 172. “Kitawaktu itu justru menuntut satusetengah tahun kurungan.Tapi tak tahu kenapa bisa sam-pai di rujuk ke RS,” ujarnya.

Kepala PN Banjarmasin,Yahya, juga mengaku kagetatas kaburnya Deden danmengaku akan mempelajarikasus itu sebagai pertimba-ngan di kemudan harinya.

Yahya juga mengaku be-lum mendapat laporan darihakim pengawas yang bertu-gas memberikan laporan se-tiap enam bulan itu.

“Kalau hakim pengawas tu-

gasnya melaporkan terdakwadengan vonis rehab narkobadisamping menjalani huku-man penjara itu enam bulansekali. Selama ini saya rasamasih sesuai yang ada hakimmemutuskan itu,” ujarnya.

Untuk itu dia menyatakanakan berkoodinasi denganpihak terkait, baik jaksa danpolisi. “Jadi kita akan berikandata-data sesuai keperluanpihak terkait,” ujar Yahya.

Orang nomor satu di PNBanjarmasin itu menambah-kan, selama ini putusan reha-bilitasi pelaku narkoba ke RSJSambang Lihum merupakansuatu keputusan yang diang-gap terbaik. “Kami akan ceksilang lagi. RS itu untuk wajib

lapor saja atau untuk menja-lani rehabilitasi,” ujar Yahya.

Kaburnya Deden jugamendapat sorotan dari Timdari Aksi Bersama (Akbes).Koordinator Akbes Kalsel,Hermani Begman, mengata-kan ada Indikasi ‘keterlibatan’aparat baik aparat penuntutdan aparat pemutus.

“Saya sudah menduga dariawal keputusan Deden harusdirawat telah diskenario hing-ga lolos,” ujar Hermani.

Mereka juga tidak segan-segan menurunkan beberapaorang untuk aksi di PN Ban-jarmasin. “Ini bukan masalahsepele. Kami akan memintaPolda Kalsel untuk menanga-pi masalah ini,” ujarnya. (lis)

BANJARMASIN, BPOST -Dinas Sumber Daya Air danDrainase akhirnya memu-tuskan menunjuk pengelolayang akan mengawasi se-mua pembangunan siringyang ada di Kota Banjarmasin.

Penunjukkan pengelolayang akan dilakukan padaawal 2013 nanti, dikarenakanberbagai permasalahanyang muncul, pada siringyang kini dijadikan sebagaitempat nongkrong anak mu-da Banjarmasin.

Misalnya, pada siring Pie-re Tendean yang dalam ta-hap penyelesaian, beberapapot bunga yang berasal darisumbangan perusahaanperbankan terlihat rusak.Bahkan pecah.

Kejadian ini juga terjadi

Pemko Akan TunjukPengelola Siring

di siring Ujung Murung yangjuga dalam tahap penyelesaian,ada dua pot bunga yanghilang. Sisanya, hanya tanahisi pot bunga yang terlihatmenumpuk di dekat pagar.

Siring Sudirman lebih pa-rah lagi. Fasilitas yang adajadi incaran pencuri. Sepertikabel listrik dan besi pagar.“Di situ memang sudah se-ring barang hilang,” ujar satuwarga bernama Daus.

Kadis Sumber Daya Airdan Drainase Banjarmasin,Muryanta, mengatakanpemko memutuskan me-nunjuk pengelola untukmenjaga siring. Jika tidak,maka siring yang dibangunmenggunakan dana menca-pai puluhan miliar rupiah ituakan cepat rusak.

Dia juga tak memungkirijika banyaknya fasilitas yangrusak, dikarenakan tak ada-nya keberadaan pengelolayang bertugas melakukanpengawasan dan perawatansiring.

Saat ini, terangnya, siringPasar Lama dalam tahappenyelesaian, siring PiereTendean dan Siring UjungMurung, sedang dalam ta-hap akan selesai.

Rencananya, semua sir-ing di Banjarmasin bisa di-nikmati sepenuhnya padaakhir 2012 ini. “Makanyakita teruskan penyiringan,karena pembangunan siringdana tak hanya bersumberdari APBD, melainkan daripemerintah pusat melaluipemprov,” katanya. (dia)

1208/B04

Page 5: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

5Banjarmasin PostLayanan Publik

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secarasingkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor (0511) 7445000 atau

0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda).

Mulai edisi Senin (23/5), nomor telepon pengirim dicantumkan secara utuhdemi akuntabilitas dan transparansi.

Mana Honor TutorBANJARBARU - Yth kepala Disdik dan KabidPNFI Kota Banjarbaru, kenapa sampai bulan inihonor tutor KF dan paket C kelas III belum dibayar?Padahal pembelajaran sudah berakhir Juni lalu danwarga belajar paket C sudah selesai melaksnakanujian nasional. Honor tutor selama enam bulanbelum dibayar sama sekali, sementara di daerah lain sudah cair.Mohon perhatiannya.

(085346041471)

Bantuan KorbanKebakaran

HULU SUNGAI UTARA - Kepada bupati HSU dan pihak ter-kait, kenapa korban kebakaran di Desa Tangga Ulin yang ter-jadi pada awal Ramadan tadi sampai kini hanya dapat bantuanuang Rp 150 ribu dan sembako. Informasinya, di tempat lainkalau terjadi kebakaran tiga hari kemudian dapat bantuanRp 4 juta per rumah. Mohon perhatiannya, terima kasih.

(087716536248)

Seragam KebersihanBANJARBARU - Yth kepala Dinas Kebersihan Banjarbaru,tolong petugas kebersihan yang turun di waktu Subuh diberibaju safety supaya kelihatan dari jauh. Kasihan mereka seringjadi korban tabrak lari. Terima kasih atas perhatiannya.

(085347076078)

Penyesuaian SKPensiun

BANJARBARU - Kepada BKN di Banjarbaru, biasanyapensiunan PNS menerima SK penyesuaian pokok pensiunpada Desember tahun berjalan. Untuk tahun 2011 kenapasampai sekarang belum kami terima? Apakah memang belumditerbitkan? Mohon penjelasannya.

(05116212451)

Tambah LoketTANAHLAUT - Panjang dan lama. Itulah antrean di BankMandiri Pelaihari. Antri dari pukul 10.00 Wita, pukul 12.00Wita baru dapat dilayani di teller. MOhon ditambah loketnyaagar antrean tak lama.

(085249942009)

BANJARMASIN POST GROUP/DONNY SOPHANDI

PEDAGANG KELILING - Mobil pick up sarat dengan barang dagangan busana muslim mangkal di sekitarMasjid Raya Sabilal Muhtadin, Banjarmasin, Jumat (10/8). Menjelang lebaran Idulfitri, banyak pedagangdadakan yang mangkal di pinggir jalan di seputar Kota Banjarmasin.

Atap Pasar Batuah BocorBANJAR - Sebuah PR bagi Pangeran Raja Muda Gt KhaerulSaleh, tolong Pasar Batuah Martapura diperbaiki, karenabila hujan turun di dalamnya sering banjir karena atapnyabocor.

(089691439207)

ILUSTRASI/RIZA

Ke ManaDana BOSTANAHLAUT - Kepada ke-pala SMPN 3 Pelaihari. Mo-hon dilepas saja tulisan didepan sekolah (sekolah ti-dak dipungut biaya) karenadaftar ulang mahal meski-pun dapat pakaian) tapi di-cuci langsung luntur. Me-nebus buku banyak, ke ma-na dana BOSnya?

(085821387699)

Perlakuan NapiBerbeda

KEPADA Yth kepala Depkum dan HAM,kenapa napi narkoba baru dapat remisi setelah 1/3 masa tahanan. Apa bedanya dengan napikriminal yang tiap tahun dapat remisi, padahalsetahu saya sama- sama mempunyai hak atasremisi tersebut. Tolong diperhatikan hak mereka. Atas perhatiannyasaya ucapkan terima kasih.

(085246323124)

Segera DiperbaikiKEPADA Yth kepala Dinas Perhubungan Banjarmasin, bagaimana nasib jembatan di Jalan

Jahri Saleh, para pemborong tahu hancur jembtan saja, warga setempat merasa dirugikanbahkan sudah ada yang jadi korbannya.

(087816979596)

Segera DirealisasikanYTH kepala Cabang PLN Tanahbumbu.

Tolong tiang listrik di Jalan Mawar Sarondan pemasangan baru segera direalisasi-kan. Warga sangat berharap, karena sudahlama kami mendambakannya.

(085249721970)

TANGGAPAN:SEBAGAI Informasi, jaringan listrik PLN

sudah masuk di Jalan Mawar Saron. Untuk proses pasang barulistrik, dimohon agar pelanggan datang langsung ke PLN RayonBatulicin dan tidak melalui calo agar prosesnya lebih jelas danmudah. Terima kasih.

Humas PT PLN Wilayah Kalselteng

Harapkan THRTANAHLAUT - Kepada bupati/sekda Tala. Kami sebagai PNSsangat berharap adanya THR tahun ini untuk membantumemenuhi kebutuha menjelang lebaran. Karo KeuanganPemprov Kalsel saja bisa mengupayakan THR kepadaPNSnya. Terima kasih atas perhatiannya.

(085346266498)

1208/B05

Page 6: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

6Banjarmasin Post Etalase

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Sambungan hal 1

Babuka Badahulu

Angin yang selalu ikhlasberembus memberikan nik-mat kepada manusia itu ter-nyata tidak ada apa-apanyadibandingkan kedermawananNabi Muhammad SAW di kalaRamadan. Sedekah ini pentinguntuk dilakukan, karena filosofisedekah adalah tidak hanyabernuansa kepedulian kepadasesama, tapi juga merupakanbukti keimanan. Rasulullah SAW bersabda,“Sedekah adalah bukti.” (HRMuslim). Bukti apa? ImamNawawi menjelaskan, buktiyang dimaksud oleh Nabi ada-lah bukti kebenaran imannya.Orang yang gemar sedekah,

Ibarat Baju Besi

Kita tidak perlu berkecil hatikarena proyek ini pernah ma-ti. Ingat, pesawat N-250 per-nah berjaya di pameran luarnegeri. Pesawat itu bahkanmenjadi dasar pembuatanpesawat ATR buatan perancisyang sekarang banyak digu-nakan sebagai pesawat pe-nerbangan komersial, seperti

Setara Pesawat ATRSambungan hal 1 yang banyak dipakai mas-

kapai Lion Air. Pesawat N-250cocok sekali beroperasi di In-donesia.

Jika program-program ke-dirgantaraan yang mati di-lanjutkan, Indonesia akan bisalebih banyak berbicara di du-nia dirgantara. Indonesia ti-dak sekadar menjadi pasartetapi memiliki kontribusiyang diakui kualitasnya. (mrd)

Namun, kebutuhan pesa-wat baling-baling seperti N-250 juga makin diperlukanuntuk melayani kota-kotadengan bandara perintis de-ngan landasan pacu pendek.

Sayangnya, upaya itu kan-das akibat krisis moneter 19-97. Pemerintah pun ikut mem-perburuk situasi denganmenghapus Keppres Nomor1 Tahun 1980 yang menegas-kan pemerintah harus me-makai produksi pesawat da-lam negeri.

Habibie menegaskan, tidakada alasan lagi bagi warganegara lain mengatakan orangIndonesia, bodoh. Salah satucara untuk menghapus stig-ma itu adalah membangunindustri dirgantara.

“Dunia penerbangan di In-donesia telah menggoreskanpena sejarah. N-250 adalahpesawat terbang canggih hasildesain dan rancang bangunputra-putri bangsa Indonesia,”ucap bapak dua putra itu.

Untuk merealisasikan te-kadnya, Habibie akan me-nandatangani pendirian PTRagio Afiasi Industri (RAI).Perusahaan hasil kerja samaPT Iltabi Rekatama dan PTEagle Cap itulah yang akanmemproduksi pesawat cang-gih buatan Indonesia.

Menurut Habibie, konsu-men jasa penerbangan di In-donesia terus tumbuh antara10 persen hingga 15 persen

APA yang ti-dak diharap-kan akhirnyaterjadi juga. Ti-ga orang advo-kat Habiburo-khman, Muna-

thsir Mustaman dan Maulana Bu-ngaran mengajukan uji materikepada Mahkamah Konstitusi(MK) atas pasal 50 ayat 3 UndangUndang Nomor 30 Tahun 2002tentang Komisi PemberantasanKorupsi (KPK).

Mereka minta MK memberikanpenafsiran untuk mengakhiri kon-flik penanganan perkara korupsidi lingkungan Korlantas Polri.

Sebagaimana yang kini ramaidi media massa, Polri dan KPKsaling klaim berwenang untukmenyidik pekara krupsi di atas.

Saling klaim ini muncul setelahKPK memutuskan mantan KepalaKorlantas Irjen Djoko Susilo danwakilnya Brigjen Didik Purnomo

sebagai tersangka kasus penga-daan simulator SIM untuk ken-daraan roda dua dan empat yangnilainya sekitar Rp 190 miliar.Dugaan korupsinya sekitar Rp 100-an miliar. KPK juga sudah meng-geledah Kantor Korlantas.

Polri mendasarkan UU Nomor8 tahun 1981 yang memberi we-wenang kepada penyidik Polri,kejaksaan atau KPK untuk me-lakukan penyidikan.

Sedang KPK mendasarkanpada UU Nomor 30 Tahun 2002.Pasal 50 (3) berbunyi:

“Dalam hal Komisi Pemberan-tasan Korupsi sudah memulaipenyidikan sebagaimana dimak-sud paa ayat 1, kepolisian ataukejaksaan tidak berwenang lagimelakukan penyidikan”.

Sebagai lex specialis, UU Nomor30 Tahun 2002 bisa mengesam-pingkan hukum yang lama, dalamhal ini KUHAP.

Ketiga advokat di atas minta pe-

ngujian pasal 50 ayat 3 UU Nomor30 Tahun 2002. Sebab pasal ini mes-ki sudah terang menyebut ke-wenangan KPK, tapi kurang jelasdalam membatasi hak penyidiklain sehingga perlu ada penegasan.

Polemik antara Polri dan KPKmemang cukup menguras tenaga.Pengujian pasal 50 (3) UU Nomor30 Tahun 2002 sebenarnya jugatidak perlu ada jika Presiden SusiloBambang Yudhoyono cukup tegasdalam menengahi polemik ini.

Dalam UU jelas kewenanganpenyidikan ada pada KPK, tapiPolri ngotot.

Yang bisa meredam Polri ten-tunya Presiden. Tapi sayang pre-sidennya diam saja seperti yanglalu-lalu, maka muncullah uji ma-teri ke MK.

Juru bicara MK yang juga hakimkonstitusi Akil Moechtar men-yebut konflik dua lembaga pene-gak hukum berkaitan dengan ke-wenangan, yang akhirnya dibawake MK, adalah fenomena yangtidak baik.

Tapi sebenarnya bukan hanya

Akil Moechtar, masyarakat punmenilai hal yang sama terbukti daribanyaknya komentar senada.

Lebih dari itu dibawanya kasusini ke MK juga mencemaskan.Sebab keputusan MK akan men-jadi tonggak baru dalam pembe-rantasan korupsi di Indonesia.Kalau MK memutuskan pasal 50(3) hanya memberikan kewena-ngan kepada KPK, maka payunghukum pemberantasan korupsi diIndonesia akan makin kuat.

Tapi kalau MK menyatakansebaliknya (semua penyidik ber-hak melakukan penyidikan de-ngan mengabaikan ayat 3 pasal 50UU Nomor 30 Tahun 2002) makabisa tamatlah riwayat pembe-rantasan korupsi di negeri ini.Sebab ketiga badan penyidik (po-lisi, jaksa, KPK) bisa berebut sesuaikepentingannya.

***Kita berharap MK sebagai pen-

jaga konstitusi akan berpijak padakebenaran yang hakiki. Masya-rakat memang pernah kecewadengan keputusan MK, misalnya

soal kewenangan Komisi Yudisialuntuk mengawasi hakim agungyang ternyata ditolak sehinggatidak ada pengawasan eksternalterhadap hakim-hakim agung.

MK juga menolak PengadilanTipikor berdiri sendiri. PengadilanTipikor yang kini sudah berdiri didaerah-daerah berada dalam ling-kup pengadilan negeri setempat.Akibatnya kita bisa melihat, ban-yak sekali koruptor yang dibebas-kan.

Di bawah kepemimpinan Mah-fud MD kita yakin MK tidak akanmembuat keputusan yang mele-mahkan semangat pemberantasankorupsi.

Kita berharap penafsiran pasal50 (3) UU Nomor 30 Tahun 2002yang dimintakan uji materi padaMK, yang sebenarnya sudah jelasdan gamblang, tidak menjadibumerang bagi KPK. Sebaliknyamemperkuat kedudukan KPK.

Rakyat tidak ingin eksistensiKPK sebagai lembaga paling de-pan dalam memberantas korupsimenjadi lemah. KPK itu dibentuk

karena lembaga yang ada ter-dahulu (Polri dan Kejaksaan) tidakmampu melakukan tugasnyamemberantas korupsi.Kita patutprihatin dengan kondisi penegakhukum kita, menafsirkan UU pun‘tidak bisa’. Sepertinya ada ke-pentingan lain.

Presiden yang diharapkanbisa jadi penengah juga tidakmemberikan keputusan. Per-temuan singkat antara Presiden,Kapolri Jenderal Timur Pradopodan Ketua KPK Abraham Samaddalam acara buka puasa di MabesPolri, tidak menghasilkan apa-apa.

Hongkong, Malaysia atau Si-ngapura juga punya lembagapemberantas korupsi tapi nggakpernah ribut. Mereka didukungoleh kepala negaranya. Di sinibukan cuma KPK yang didukung,polisi juga. Kata Yudhoyono, ke-dua-duanya jagoan dalam mem-berantas korupsi.

Jago itu ada yang petarungdan ada yang cuma indah sua-ranya. (*)

Jagoan

Habibie Kembalisetiap tahun. “Ini pasar ter-buka yang besar, dan jarakwilayah Indonesia cukup jauh.Jadi, kami ingin menghu-bungkan jarak wilayah itudengan pesawat buatan Indo-nesia,” katanya.

Habibie menyadari usia-nya tak lagi muda. Namun, diamenegaskan usia bukanlahalasan untuk tidak melakukanregenerasi semangat kedir-gantaraan Indonesia yangsempat berjaya pada era 1990-an. Dengan PT RAI, dia ber-harap adanya perubahan kearah lebih baik.

“Perusahaan saat berpro-duksi memang bisa menda-patkan tutorial dari buku.Namun pengalaman tidakbisa dibeli. Nah pengalamanitulah yang akan saya tularkan.Itu namanya pembangunan,”ujarnya.

Dengan pengalaman danilmu yang dimilikinya, Ha-bibie akan ikut merancangpesawat N-250 baru. Dia me-nargetkan karyanya akanmendapat sertifikat FederalAviation Administration (FA-A) sehingga bisa dinikmatimasyarakat pada lima tahunmendatang.

“PT RAI tidak berdiri sen-diri. Kami akan melibatkanberbagai elemen seperti Ke-menristek, BPPT (BadanPengkajian dan PenerapanTeknologi) dan PT DI. Sayamengharapkan dukungan un-tuk mewujudkan kembalikarya nyata yang pernah di-

miliki bangsa ini. Kelak pe-sawat itu bukan milik ke-luarga Habibie, tapi milikrakyat Indonesia,” tegas Ha-bibie.

Dia merasa perlu menga-takan pesawat itu bukan milikkeluarga Habibie. Pasalnya,berdasar informasi yang di-peroleh BPost, PT Iltabi Reka-tama adalah milik dua put-ranya, Ilham dan Thareq. Se-dangkan PT Eagle Cap milikmantan Kepala Bursa EfekJakarta Eri Firmansyah.

Setelah dua perusahaan itumelebur menjadi PT RAI, Il-ham dan Thareq juga menjadipemegang saham mayoritas.Kabarnya, mereka menguasai51 persen dan sisanya dipe-gang Eri.

Di perusahaan itu, Habibiemenjadi ketua Dewan Komi-sari. Penandatanganan pendi-rian PT RAI dilakukan di rumahHabibie di kawasan Kuningan,

Jakarta, Sabtu (11/8).Saat dihubungi, Kepala BP-

PT Marzan Aziz Iskandarmendukung tekad Habibie.Dia pun mengungkapkansumber daya manusia (SDM)dan laboratorium BPPT akandipakai PT RAI.

“Jasa teknologi dan labo-ratorium uji desain, mesin,dan lainnya untuk pesawatakan dipakai untuk uji N-250,”katanya.

Harapan tinggi diungkap-kan Humas PT DI, Rochendi.Dia mengatakan dengan ini-siasi seorang yang sangat ahlidi bidang kedirgantaraan,perusahaannya kembali me-miliki asa.

“Ini bisa menggairahkanlagi industri penerbangan diIndonesia. Sekarang saatnyabangkit lagi. Ini bukti nyatabangsa ini menuju kembali kepuncak teknologi,” ujar dia.(mi/mrd/kps/dws)

Sambungan hal 1

Usai menyalami pilot dankru yang akan mener-bangkan N-250, Soehartomenuju menara bandara.

Di sana, dia seriusmendengarkan paparanHabibie mengenai rencanapenerbangan pagi itu. Satuper satu para tamu jugamenuju menara. Di tanganmereka tergenggamteropong.

Suasana tegang me-nyeruak ketika mesinpesawat mulai dinyalakan.Gemuruh pesawat ter-dengar. Pesawat itu melajupelan, berputar arahkemudian mulai bergerakdi landasan pacu. Kencang,semakin kencang danakhirnya lepas landas. N-250 akhirnya terbang di ataslangit Bandung.

Soeharto Pun TersenyumKetegangan pun

berubah menjadi tepuktangan. Suasana di IPTNibarat menara pengawasHouston, AS yang berhasilmeluncurkan roket ke luarangkasa. Semua karyawanbertepuk tangan sambilberdiri. Tak sedikit yangmenangis haru.

Ibu Tien langsungmemeluk para ibu pejabat,sementara Soehartomenyalami Habibie danpara pejabat. Senyumlebar menghiasi wajahSoeharto.

“Sulit melukiskansuasana saat itu. Gembira,terharu, bangga, campuraduk jadi satu. Pesawat N-250 adalah hasil karyaanak bangsa. Ini transferteknologi yang berhasil,”ujar seorang pegawai IPTNyang ikut dalam penciptaan

sejarah itu, kemarin.Pesawat N-250 terbang

perdana sekitar 55 menit.Berita ini disiarkan hampirke seluruh dunia.

Sebelumnya sejumlahpengamat penerbanganmemprediksi N-250 tidakmampu terbang bahkanakan jatuh saat lepaslandas.

Mereka keliru, N-250mampu terbang tinggi diatas cakrawala. Si Gatotkacaterbang gagah membelahangkasa biru. “Ini bukanbuatan saya. Ini hasil karyainsinyur-insinyur Indone-sia,” kata Habibie.

Habibie memang pantasberbahagia. Hari itu diabisa menjawab tantanganPresiden Soekarno danPresiden Soeharto soalindustri penerbanganyang bisa menyediakan

pesawat untuk meng-hubungkan negarakepulauan.

Tapi mimpi besarterciptanya pesawatbuatan nasional berakhirpahit. Awan gelap krisismoneter menghantamIndonesia. Proyek N-250tak bisa dilanjutkan akibattidak ada dana. PT IPTNyang berubah namamenjadi PT DirgantaraIndonesia pun ditutup.Belasan ribu karyawannyamenjadi pengangguran.

Tapi semangat Habibietak pernah mati. Pada, 11Agustus 2012, dia kembalimencanangkan tekadmenghidupkan Gatot Kacayang mati suri.

Mungkinkah cita-citabesar Habibie bisa ter-wujud? Sejarah yangmenjadi saksi. (mrd/dws)

Sambungan hal 1

Pelaporan Analisis dan Tran-saksi keuangan (PPATK) itulangsung ditangani BareskrimMabes Polri.

Menurut Aad, sekitar duapekan lalu, Badaruddin secarakhusus menghadap di ruangkerjanya. Dalam pertemuansingkat itu, dia meminta izinlebih berkonsentrasi meng-hadapi permasalahan yangmembelitnya karena seringdipanggil penyidik untuk di-mintai keterangan.

“Yang saya tahu dia hanyasempat izin kalau ingin kon-sentrasi menghadapi peme-riksaan,” tegasnya.

Tentang langkah advokasihukum yang akan diambilPemkab Tala, Aad menga-takan belum ada pemikiranitu. Pemkab akan menungguproses hukum yang sedangdilakukan Mabes Polri.

Yang dia harapkan, pen-yidik memperlakukan Bada-

Bupati Aad Kaget Badaruddin Ditangkapruddin secara wajar dan ma-nusiawi karena selama ini diasangat kooperatif. “Kamimenghormati proses hukumyang sedang berjalan. Karenaselama ini dia baik-baik saja,ya mohon diperlakukan secarabaik juga,” kata Aad.

Hal senada dikatakan Ke-pala Badan Kepegawaian Dae-rah (BKD) Tala, Husein Irianta.

“Saya juga belum men-dapat kepastian tentang kabaritu,” ucap dia.

Sedangkan Kepala Distam-ben Tala, M Ilyas yang dika-barkan pernah diperiksa se-bagai saksi dalam kasus itu,belum bisa dihubungi. Hand-phone selalu tidak aktif danSMS tidak dibalas.

Pascapenggeledahan danpenyitaan terhadap doku-men di kantor Distamben,pekan lalu, Ilyas bersamaKabid Pertambangan UmumDistamben Antoeng MasRheody, dan dua staf Syah-sadah Rahman serta Peiluia

kabarnya juga dipanggilpenyidik Bareskrim MabesPolri untuk menjalani peme-riksaan.

Dari pantauan koran ini,kediaman Badaruddin jugamasih kosong. Seluruh lam-pu mati. Pagar pun digem-bok. Kabarnya, rumah itutelah disita Mabes Polri, ber-sama mobil Toyota Rush DA1972 MB dan lahan di ka-wasan Wengga Pelaihari.

Berdasar informasi dariMabes Polri, Badaruddin di-duga menerima suap terkaitpenerbitan surat keterang-an asal barang (SKAB) batubara dari perusahaan tam-bang.

Kongkalikong itu berupapenerbitan SKAB tanpa pe-meriksaan lokasi tambangdan barang. Selain itu mengisijumlah barang tidak sesuaikenyataan. Uang setoran pe-rusahaan batu bara dan im-balan kongkalikong itu ko-non dimasukkan ke rekening

pribadi.Berdasarkan Permendagri

Nomor 55 Tahun 2007 tentangPengelolaan Keuangan Dae-rah disebutkan, semua pen-dapatan daerah harus dima-sukkan ke rekening resmimilik pemerintah selambat-lambatnya 1x24 jam.

“Tidak boleh lebih dari se-hari. Yang boleh memeganguang itu juga hanya benda-harawan yang ditunjuk secararesmi,” kata Kepala DinasPengelolaan Pendapatan Ke-kayaan dan Aset (DPPKA)Tala, Surya Arifani.

Surya mengaku pernahdimintai keterangan penyidikterkait kasus Badaruddin.

“Saat itu saya sampaikanapa adanya, sesuai aturanyang berlaku. Termasuk stan-dar operasional prosedur me-ngenai pengelolaan keuangandaerah seperti petugas bankharus mengambil ke kantoruntuk menjamin keamanan,”tegas dia. (coi/arl)

Sambungan hal 1

Allah akan melapangkan, me-longgarkan atau memudah-kan hidupnya. Itu karena diatelah memudahkan denganmembantu sesama manusia.Sebaliknya, orang yang pelitdan kikir, hidupnya akan te-rasa sempit dan serbarepot. Rasulullah menggambar-kan seperti orang memakaibaju besi. Orang yang ber-sedekah, ia merasa bajunya la-pang dan longgar di kulitnya,meski baju besi tersebut amatkaku. Sampai-sampai ujungjarinya tidak terlihat dan bajubesinya tidak meninggalkanbekas pada kulitnya. Sedang-kan orang yang pelit, ia me-rasakan setiap lingkar bajubesinya merekat erat di kulit-

nya. Ia berusaha melonggar-kannya namun tidak bisa.”(HR Bukhari). Jelas, sedekah adalah bagianyang terpenting dalam ke-sempurnaan beribadah. Selainbermanfaat bagi sesama ma-nusia, juga merupakan buktikeimanan seorang hamba.Hal ini senada dengan garisAllah, bahwa kebaikan itutidak akan sempurna tanpadibarengi sedekah. Pahala orang yang berse-dekah ini akan dilipatganda-kan 10 sampai 700 kali lipatoleh Allah. Sebagaimana sabdaRasulullah SAW: “Sesungguh-nya Allah mencatat setiap amalkebaikan dan amal keburu-kan.” (*)

Sambungan hal 1

(Inf) Bangun Nawoko.Selain itu, juga banyak ke-

pala satuan kerja perangkatdaerah (SKPD) Pemkab Ban-jar, perwakilan unsur Muspidadan Muspika, habib, tuan gu-ru dan tokoh masyarakat, ikutdalam gelaran yang didukungCV Karya Sejati, PT Sinde La-rutan Cap Badak, PemkabBanjar, Banjar TV, KompasTV (TV B) itu. “Inilah wujud syukur kamiuntuk lebih mendekatkandengan masyarakat di Kabu-paten Banjar,” kata Pemim-pun Umum BPost Group, HGRusdi Effendi AR. Dia pun berharap, prosesrenovasi Masjid Syiarrusha-lihin dapat segera selesai se-

“Ini Wujud Syukur Kami”hingga bisa diperkenalkankepada masyarakat. BPostGroup akan membantu men-yosialisasikan keberadaanmasjid megah tersebut me-lalui produk-produknya.

Dikatakan Rusdi, selama inibanyak kerja sama yang di-jalin antara BPost Group danPemkab Banjar.

Salah satunya adalah Fes-tival Beduk tingkat Kalselyang rutin digelar tiap Ra-madan di halaman PertokoanCahaya Bumi Selamat (CBS).

Pada silaturahmi itu, Rusdiatas nama BPost Group jugamenyerahkan bantuan un-tuk Masjid Syiarushalihinberupa tandon air dan 41Alquran.

Sedangkan Khairul me-ngataka, kemarin merupa-

kan hari yang sangat luar bi-asa. Pasalnya, Pemkab Banjarmenjadi tuan rumah gelar-an silaturahmi BPost Group.

“Selama ini kerja samasangat luar biasa. Semua ke-giatan selalu didukung BPostGroup . Dikenalnya Kabu-paten Banjar juga tidak lepasdari peran BPost Group. Yangterakhir adalah didapatnyaPiala Adipura,” kata dia. Dia pun mengungkapkankoran terbesar dan tersebardi Kalselteng ini juga memilikikontribusi penting memba-ngun kembali KesultananBanjar. “Upaya ‘mengangkatbarang tarandam’ juga selaludidukung. Karena itu kamiSaya berharap BPost Groupterus berkembang,” kataKhairul. (nic)

Sambungan hal 1

jekan manamui kakawalan-nya. “Hau, kabiasaan ikamparak kamarian hanyar cu-ngul Lui, kanapa pina basianghari ni kasini?” ujar Tulamakmanagur.

“Aku kada kawa guringMak ai, kabiasaan imbahbajuhur aku guring satumat,tuntung asar turun baasa,”sahut Palui.

“Puasa tu jangan jua ban-yak guring, bisa makruh,”ujar Garbus umpat manyala.

“Baik guring pada ma-mander urang,” ujar Paluikada hakun kalah.

“Baik mamander urangpada malilik bingka Manoharamangarmputi bini,” ujar Gar-bus mambalas.

“Kadada ai nang baiknyabubuhannya ai. Mun handakbaik tu baiktiqap ka masigitsana, mambaca Al Quranatawa Juz Amma sambil ma-lancari surah-surah handap,

kalu-kalu disuruh jadi imamtarawih , ujar tuan guru nangkabalujuran liwat.“Ikam kanapa Bus pina pu-cat?” ujar tuan guru mana-kuni Garbus.

“Garbus tu dasar kaya ituguru ai, puasa tu dianggapnyababan, lucut banar,” ujar Paluimahapak.

“Ulun ni dasar kada pana-hanan guru ai, tapi tatapaiulun puasa biar lamah kayaini,” ujar Garbus.

“Itu ngarannya harat Busai manahani godaan, lawanuyuh sagala macam, paha-lanya ganal,” ujar guru.

“Aku ada akal supaya ka-wa babuka badahulu, tapikada mambatalakan puasa,”ujar Palui.“Kaya apa caranyaLui? ujar Tulamak manyahut.

“Amun bubuhan ikamhandak, wayahini jua tulak kaBinuang sana. Di Binuang wa-yahini sudah babuka,” ujarPalui.

“Kada mungkin, karamput

ikam. Dua jam lagi hanyarbabuka, di binuang paling bidasamenit,” ujar Garbus kadaparcaya.

“Bubuhan ikam di halabi-onya Palui,” ujar guru tatawaimbah tahu akal Palui.

“Kanapa pian tatawa gu-ru?” ujar Tulamak wan Gar-bus taimbai.

“Babuka tinggal dua jamlagi, amun tulak ka Binuangdi jalan sudah 2 jam, bujur aisasampai di binuang bubu-han ikam sudah babuka,”ujar guru mamacah pande-ran Palui.

“Kita pulang handak diw-aluhi Palui,” ujar Garbus tam-bah sakit parut manahan la-par.“Ayu nah antar aku kapasar wadai, aku handak juamarasai bingka manohara,”ujar tuan guru manggayaiPalui.

“Amun kaya itu lawan u-lun ja guru ai, pas banar lawankahandak,” ujar Palui kahi-mungan. (bpt)

Bupati Pilihan Forbeslola dan membawa daerahyang dipimpinnya menujuperbaikan yang nyata.

Pada edisi Agustus 2012,selain Khairul, Forbes juga me-milih Wali Kota Cimahi (Ja-bar) Itoc Tochija, Wali Kota Pa-lembang (Sumsel) Eddy San-tana Putra dan Bupati Mamuju(Sulbar), H Suhardi Duka.

Keceriaan pun tergambardi wajah Khairul saat ditemuiBPost, Sabtu (11/8) malam.

“Senang sekali bisa masukdi majalah internasional. Inisuatu kebanggaan karena bisamewakili Kalsel,” katanya.

Menurut Khairul yangmembangun kembali Kesul-tanan Banjar, selama dua pe-

riode kepemimpinan yangmasih berjalan , dia telah beru-paya keras mengelola kabu-paten seluas sekitar lima ribukilometer persegi itu sehinggamenjadi daerah yang maju. “Dulu Aggaran PendapatanBelanda Daerah (APBD) Banjarsekitar Rp 279 miliar, tapi se-karang sudah naik pesat men-jadi Rp 1,1 triliun. Keberha-silan lain yang dilihat olehForbes adalah tingkat angkakemiskinan yang kini cuma ti-ga persen. Angka itu terkecildi Kalsel,” ucapnya.

Berdasar informasi yangdiperoleh koran ini dari per-wakilan Forbes di Indonesia,keempat kepala daerah itudianggap berhasil dan ber-prestasi menangani daerah.

Penilaiannya adalah wila-yah yang berhasil menjalan-kan otonomi daerah. Utama-nya ekonomi lokal.

Beberapa keberhasilanyang dinilai adalah kemam-puan menjaga kelayakan 70persen dari 1.000 kilometerjalan kabupaten dan nasionalsecara baik, angka kemiskinanrendah, peningkatan APBDdan pengadaan air bersih.

Khusus untuk Khairul, diajuga dianggap mampu mema-dupadankan dan mengelolasecara baik kekayaan sumberdaya alam di Banjar.

Sumber daya alam itu me-liputi hasil tambang, perikan-an, pertanian dan wisata Pa-sar Terapung di Lokbaintan.(nic/ath)

Sambungan hal 1

Page 7: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Bersambung kehalaman 8 ...

TOYOTA

SHOWROOM SUNU MOTOR Jl A Yani Km 9 Banjarmasin0511-4281848 / 7405859 / 0811514948

2 unit Terios TX/MT ‘2011/’12 Htm/abu2 Met kond sprt br srg jok/krpt dsrHrg 180jt Nego V.000-11/9

Rush S MT 2012 Putih dan hitam100% baru ready stockHarga Nego V.000-11/9

All New Avanza G 2012 (PUTIH) 100%baru R stock Hrg murah+Disc+bnsHarga Nego V.000-11/9

Avanza Veloz Putih MT 2012ready stock baru 100% C/KHarga Nego V.000-11/9

PROSES CEPAT & MUDAHHubungi

SALIM ASTRA 08125054532 / 0511-7621000

Ready stock All New Xenia DP 20jtan

V.5859-9/9

Luxio DP 15 jutaan

V.5859-9/9

Sirion DP 20 jutaan

V.5859-9/9

Grand Max Pick Up Angsuran2jtan/ DP 15%

V.5859-9/9

HUB SHOW ROOM ISTANA MOTOR BANJARMASIN0511-7401974 - 08125123674 - 085248428234 - 081349751985TERIMA PESANAN MOBIL BARU CASH/KRDT DIJAMIN LEBIH MURAH

Honda CRV, Jazz, Freed, Fortuner2012 baru 100% Pilih warnaHarga Promo V.6400-14/9

Szk Ertiga & Terios TX, Avanza EAC dbl bns tape CD hrg 159jt plh warnaHarga Promo V.6400-14/9

All New Avanza,Grand Innova,Rush 2012 100% baru pilih warnaHarga Promo V.6400-14/9

PU Mega Carry APV, Carry Futura1.5, Mits PU L300, PU Hilux.Plh wrnHarga Promo V.6400-14/9

Innova G 09 hitam asli Bjm low KMorisinil cat istmw Hub 081256411210Hrg Nego V.5121-21/9

“KepuasanAnda Diutamakan“ Bisa Tukar Tambah Semua MerkProses Cepat Persyaratan Mudah, Bunga Ringan & Asli DADEWI 082151747444 / 0511-7501944

All New Avanza DP 15% tenorwaktu sd 5th / Bunga 3,85%Bns menarik V.000-6/9

Grand New Fortuner DP 15% tenorwaktu sd 5th / Bunga 3,85%Harga Promo V.000-6/9

New Innova/Rush DP 15% tenorwaktu sd 5th / Bunga 3,85%Hrg Promo V.000-6/9

New Yaris DP 15% tenor waktu sd5th / Bunga 3,85%Harga Promo V.000-6/9

FEBRIANTO 08113409321/ 0511-7541918INDRA 081352780010/ 0511-7622267

Grand New Fortuner Tersediajuga Rush,Innova, Yaris, Hilux, DynaHarga Nego V.43931-11/8

Avanza Baru Th2012 ReadyStock + BonusHarga Nego V.43931-11/8

HUBUNGI: AMIRUDDIN MOTORJl Veteran 0511 - 7453538 / 081348767224

Avanza Baru Th2012 pilih warna100% baruHarga Nego V.5965-9/9

Suzuki Carry Mega Cargo 1.5100% baru Tahun 2012 pilih warnaHarga Nego V.5965-9/9

HERY 085345144441 / 0511-6333360BISA DP 15%, DAPAT BONUS SPECIAL, TUKAR TAMBAH

New Rush, Tenor sd 5thn, bonusnego Bunga 3,8% ready putihHarga Nego V.000-7/9

New Fortuner, Tenor sd 5thn, bo-nus nego Bunga 3,8% ready putihHarga Nego V.000-7/9

New Yaris ‘12, Tenor sd 5thn, Bunga3,8% ready PutihHarga Nego V.000-7/9

Innova & Avanza, Tenor sd 5thn,Bunga 3,8% Bonus khususHarga Nego V.000-7/9

SUZUKI

Hub. SHOWROOM PUSPITA AUTO Jl Pangeran Hidayatullah085249827888 / 0511 - 3201346 / 081952909444 / 082153108888

Menerima pesanan semua merk mobil mewah, Hummer, Land Rover dll

Wrangler Sport 4 DR 750jt.Robicon 4 DR 870jtHarga Nego V.000-10/9

Terios TX Baru 100% 2012 Putih

Harga Nego V.000-10/9

Mega Pick Up Carry 100% baru

Harga Nego V.000-10/9

BMW Z4 Th2012

Harga Nego V.000-10/9

Rush S Baru 100% 2012 wrn Putih.Rush G Harga 207jtHarga Nego V.000-10/9

All New AvanzaReady stockHarga Nego V.000-10/9

Innova V Matic Th.2005 Hitam, VKool DA No Cantik Hub082153011999Hrg 146jt Nego V.44891-15/8

HUB HY MOTOR Jl Sultan Adam Ruko No 3 BanjarmasinHP 08125016535 / 7517732 / 7394472

Innova G 2010 hitam brng grees.Yaris Tipe S Manual 2010 Abu2Harga Nego V.5871-8/9

3 unit All New Jazz RS 12 Manual/ Matic Putih,Hijau,Abu2 100% baruHarga Nego V.5871-8/9

2 unit SX Over 2011 / 2009 Manual/ Matic Biru & Putih barang mulusHarga Nego V.5871-8/9

Freed PSD Th2011 Akh Abu2Vitara JLX Th2008 HitamHarga Nego V.5871-8/9

PAKET KHUSUS RAMADAN & IDUL FITRIM SOLIHIN 081349530334 / 0511-6229788

All New Terios DP15%atau angsrn3jtan, bns srg jok krpt dsr 1kc filmHarga Promo V.000-16/8

Luxio DP 20jtan Angsuran 2 jtan

Harga Promo V.000-16/8

All New Xenia DP15% atauangsrn 2jtan bns srg jok & krpt dsr,Harga Promo V.000-16/8

Gran Max Pick Up DP 12jtanatau angsuran 1,9jtanHarga Promo V.000-16/8

Kjg Krista 2001 Silver AC,Tape.Hub.0511-6217736/085345471155Hrg 112,5jt Nego V.6118-14/8

ANINDYA MOTOR Jl Banua Anyar Bjm081250090004 / 081349342008 / 08125027766

4 Unit Jazz RS putih & merah100% baru Th2012 raedy stock.Harga Nego V.44272-18/9

All New Veloz Th2012 Putih100% baru ready stock bs krdtHarga Nego V.44272-18/9

All New Rush S Th2012 Putih &SIlver 100% baruHarga Nego V.44272-18/9

10unit Suzuki Pick Up APV Hitam& Putih 100% Baru. Truck Mits br ‘12Harga Nego V.44272-18/9

BU Innova E ‘2008 Abu2 Gray,ACdouble blower. Hub0811512044 TPHrg 157jt Nego V.5637-13/8

Escudo 20i Th2001 Akh Abu2 Met081521918980 / 085347719008Harga Nego V.000-16/8

Avanza ’06 VVTi Kuning Met, mls,trwt variasi085332622331/7678944Hrg 118jt Nego V.5878-12/8

Szk Karimun 2000 coklat met pjk 1thmls trwt irit PS PW CL VR 9235879Harga 76jt Nego V.5885-19/7

Hub: Mia 081349660081/0511-7600185 Jl A Yani Km 17 Banjarmasin 0511-7122091

Bunga 1,68% Disc Besar, FinanceBy: BII FInance CenterHarga Nego V.000-3/9

Bunga 1,68% Disc Besar, Financeby BII Finance CenterHarga Nego V.000-3/9

MAZDA

MAZDA CX7

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

7Banjarmasin Post

HUBUNGI : CV LUHUR PERKASAJl A Yani Km.5 Banjarmasin Telp : (0511) 3252128 / 3252134.

Terima Pesanan Semua Jenis Mobil

3 unit Carry PU APV 1.5 HitamPutihHarga Nego V.000-10/9

Honda Jazz RS Th2012 MaticPutih baruHarga Nego V.000-10/9

12 Unit All New Avanza VVTi ‘12. Htm,Slvr, Merah, Abu2 100% br bns srng jokHarga Nego V.000-10/9

New RushTh2012 Putih 100% baru

Harga Nego V.000-10/9

HUB PUTERA MOTOR Jl A YANI KM 110511 - 7119696 / 081251122555

Fortuner G Lux Th2010 & KijangKrista Th2003 SilverHarga Nego V.5147-30/8

Nissan X Trail XT Matic Th2005Hitam MetHarga Nego V.5147-30/8

Avanza G, Innova, Rush 100%BaruHarga Nego V.5147-30/8

Hnd City Th03 Matic Merah &Escudo Th01 MaticHitamHarga Nego V.5147-30/8

Corolla SEG 1.8 ‘99 akhir AC VRPW Airbag tape Hub 05116363899Hrg Nego V.5757-15/8

Avanza New G M/T Th2011 Akh Htmmls 081250107313 tdk mlyni SMSHrg 160jt Nego V.000-12/8

Alphard ’06 Hitam Km.70rb,VR no.cntk 3 angka. Hub.081283100850Harga Nego V.000-13/8

Innova G Th2005 Silver siap pakaiHub 081349492607Hrg 140jt Nego V.000-17/8

HubungiSYILFANI 0821 5412 5757 / 0511-7770757

Krdt DP Ringan, Angsran Trjangkau & ttap, Tenor waktu sampai 5 thn

Innova Bonus asesoris & dptkandiskon menarik Ready StockHarga Nego V.5550-4/9

Fortuner Bonus asesoris & dptkandiskon menarik Ready StockHarga Nego V.5550-4/9

All New Avanza Bonus AsesorisReady StockHarga Nego V.5550-4/9

Rush Bonus asesoris & dptkandiskon menarik Ready StockHarga Nego V.5550-4/9

Innova V Matic 05 htm AC Dbl TapeTV mls Bs TT Hub082156066212Hrg 148jt Nego V.5811-14/8

Kijang LX Th03 Putih ac,vr bs ttHub.081352999979Harga 92jt Nego V.5968-15/8

Toyota Yaris 2010 Silver Met FullOri Hub082154010099 BU CepatHarga Nego V.5962-13/8

Kjg Grand ‘94 Abu2 Met pjk br AC dingin,brg mls s pkai 082153941556/7373193.Harga Nego V.000-12/8

Avanza G Manual Juli 2010 Hitamfull Audio. Hub.0511-7404211.Hrg 145jt Nego V.6039-13/8

Innova G ’06 silver full TV & Audio Kmrendah pribadi. 7481173/081351578108Hrg 155jt Nego V.6041-13/8

NURUL : 0511 - 7381888 / 082158999089IWAN : 0511 - 7524845 / 0821490707909YOPI : 0511 - 7756268 / 082155603088

New Terios DP25jtan atau angsuran3jtan plus srng jok, karpet dsr,kc filmHarga Nego V.5869-7/9

Gran Max Pick Up DP12jtan atauangsuran 1,9jtanHarga Nego V.5869-7/9

New Xenia DP20jtan atau angsuran2jtan plus srng jok, karpet dasar.Harga Nego V.5869-7/9

Luxio DP10jtan atau angsuran2jtanHarga Nego V.5869-7/9

“KHUSUS PENJUALAN MOBIL BARU RESMI BERGARANSI”ROZY : 0813 51 989 189 / 0511 - 745 2500

New Estilo 12. TDP mulai 9jtan/angs 2,8jtan/Bunga 0%Harga Nego V.000-23/8

New Xenia 12 TDP 20jtan, AC dbl/DVD/Kamera mundur. R Stock + AssesrsHarga Nego V.000-23/8

Swift ST / GT Th2009/11 Biru/Pth/Silver,Estilo ‘10 HtmHarga Nego V.45464-4/9

HUBUNGI : TAMAN MOTORJl Tembus Gatot Subroto Sultan Adam Banjarmasin 081351181599

HARI MINGGU/LIBUR TETAP BUKA BISA TUKAR TAMBAH

Rush S Th08 Hitam, Terios ‘10Htm, Hard Top Th08Harga Nego V.45464-4/9

Innova G Th2009 Silver, AvanzaG Th08/ 11, Xenia Xi / LiHarga Nego V.45464-4/9

Jazz ‘04 Biru Muda, SX4 Th2010HitamHarga Nego V.45464-4/9

L200/ Ranger DC / PU Th04, ‘05,‘09, ‘09 Truck Canter 2010.Harga Nego V.45464-4/9

Freed PSD Th2009 Abu2 CRV 2.4Th08 Abu2, G Vitara JLX ‘07Harga Nego V.45464-4/9

Innova V manual ‘06 Silver mls lkpsiap pakai. 08125113187/7185229Harga Nego V.6117-22/8

Avanza New 2012 Htm asli PabrikCash/krdt 7404948/9156659Hrg Nego V.6099-14/8

50 Unit Avanza Baru/Promo

Hrg 166jt Nego V.000-11/9

HUBUNGI : SHOWROOM HARIS MOTOR0816214929 / 081349640899/0811519827/0511-7462188

Bisa Tukar Tambah Cash Kredit semua Merk. Terima pesanan mbl BR/Mbl mewah. Harga dijamin murah

20 Unit Terios Baru/Promo

Harga Nego V.000-11/9

20 Unit Rush Baru / Promo

Harga Nego V.000-11/9

20 Unit Picanto Baru / Promo

Harga Nego V.000-11/9

20 Unit Suzuki Mega Carry

Harga Nego V.000-11/9

10 Unit Inova Baru/Promo

Harga Nego V.000-11/9

Szk Escudo 1.6 Th.2005 htm trwtHub082367068709/081348353388Hrg 145jt Nego V.6043-13/8

Djl cpt Swift GL CBU Th06 A/T,htm,VR17 mls,istmw. 081348244888/7244448Harga Nego V.6216-15/8

Djl Suzuki Katana Th.93 Biru mtlk,mls, siap pakai 7669070/087815868038Harga Nego V.5969-13/8

Escudo 20 Thn 02 ABS Wrn HitamHub.0811514614Harga Nego V.5623-14/8

X Over Th10 Akhir New ModelManual Htm Hub 0511-6267905.Harga Nego V.000-15/8

Djl Kjg Th.97 AC, Tape, mls, siap,pakai. Hub. 081250102118Harga Nego V6028-13/8

Kijang Grand Extra 94 Hub085332717089Hrg 66jt Nego V.6125-14/8

Jual Avanza G Th10 Akh,Silver,Kond Terawat,Hub 081351757008Hrg 138jt Nego V.6157-15/8

Rush S ‘11 Matic putih TV,Audio, Jok3 brs,full Var,V-18. 7527999/08125089799Harga Nego V.6193-15/8

Over krdt Dyna 125 ‘03 ht merah bakkayu 05117333557/081351276336Hrg 35jt Nego V.6128-14/8

SUZUKI

Esteem 1.6 Th96 ungu,lkp, kond.sp pkai 081251226575/085350521661Harga Nego V.6200-15/8

Karimun Estilo Th10 Manual PthHub08125135885 / 0813516608888Harga Nego V.000-15/8

Avanza G Th2010 Hitam sprt baruHub 0511-7505892.Hrg 140jt Nego V.000-15/8

HUB HD MOTORJL Belitung Darat Samping Gg Amal Utama No108 Rt22

Telp 0811514487/0811512535/082153640999 Bjm

3 unit Yaris ‘10 Manual Merah & Silver.Swift 2010 ST Manual Mrh AnggurHarga Nego V.6252-12/8

2 unit X Over ‘10 Akh / 09 / 08 Pth,merah, Silver Matic & Manual sprt brHarga Nego V.6252-12/8

3 unit Jazz RS 100% Manua & MaticCRV All New MMC 100% baruHarga Nego V.6252-12/8

Tyt Rush S Th09,10,11,12 Silver/Hitam/ Putih mobil sprt baruHarga Nego V.6252-12/8

Rush S Th07/08 Biru & Htm DVD TVpwr audio bs krdt /TT Hub08125000607Hrg 165jt Nego V.000-16/8

Dijl Kijang Super 89 AC msn OKsiap mudik pribd 082155888787Hrg 38jt Nego V.6124-14/8

Dijl Avanza G Th2008 Hijau Mudaplat DA Hub 081332625555.Hrg 122,5jt Nego V.000-16/8

Kjg LGX 1.8 EFI ‘2000 Manual coklatmet.bdy orisinl pjk br. 085249978007Harga 97jt Nego V.6004-13/8

Szk Carry Mega 1.5 100% BR bs krdt Rahmah Mtr S Adam 085952474024/7655624Harga Nego V.42484-2/9

Baleno Th00 velg jari2 audio GoldHub0511-7537543/085248880959Harga Nego V.6246-16/8

Corolla DX 81 Merah Ferari Mls, MsnNymn Sp Pkai 6205768/081351176623Harga Nego V.6270-16/8

Kjg Jantan Rider ‘95 Merah Metfas lkp PS Hub 081351422393 Bjb.Harga 55jt Nego V.6254-25/8

Jual Szk Caribian Th06 Silverorsnl AC dingin Hub0811514577.Harga Nego V.6327-25/8

Avanza G Th09 Grey pribadi,Vartkr tmbh/krdt. Hub.0511-7307456Hrg 140jt Nego V6204-21/8

Avanza G Th2010, Grey, siappakai, mulus. Hub081349489535Hrg 140jt Nego V6317-17/8

Tyt Altis Abu2 2001 Hub082122845559/0511-7337022Hrg 110jt Nego V.6142-12/8

Swift ST Th.2008 Manual silver,mlsjok mbec. 081349500445/7439579Hrg 137jt Nego V.6337-26/8

Kjg Grand Th93 Abu-abu metalikmulus trwt hub 081251002907Harga Nego V.000-16/8

Yaris J Th08 Matic silver bd kit,VR16, Var tgn1. 085251166777/7722099Hrg 150jt Nego V.6259-25/8

Kjg Innova G Automatic Th07 Akhirhtm,mls,Plat B. Hub0511-7501655Hrg 160jt Nego V.6361-17/8

Tyt Rush Tipe S 08 merah mls082122845559/0511-7337022Hrg 167jt Nego V.6139-12/8

Dijual Tyt Kijang Krista Th2003.Hub081351858070 Bs krdtHarga Nego V.6358-17/8

Alphard V6 3,0 A/T 04/05 slvr asli DANo.VIP,full Option. 085250281122Harga Nego V.6255-16/8

Rush S Th08 Merah,Mls Hub 08125102130/7574898 Tangan PertamaHrg 165jt Nego V.6305-24/8

Karimun Estilo 07 Abu2,AC,TV,TA, Pjk1thn,VR 081349538699/6322599 TPHrg 92,5jt Nego V.6282-16/8

Cpt Rush S ’08 slvr met.sgt trwt Kmrendh 0511-7423599/082151731277Harga Nego V.6353-17/8

Avanza G VVTi 08 akhir htm mlsprbdi bs krdt Hub 085347710000Hrg Nego V.000-22/8

Avanza E VVTi 07 hitam met jrng pakaiKm rendah 08125015140/4782100Hrg Nego V.000-22/8

Fortuner 08 Akhir hitam Dsl manualTV Audio Pjk BR Hub 081348037028Hrg 285jt Nego V.000-22/8

Corolla Twincam 90 putih mulussiap pakai Hub 085386408001Hrg Nego V.6377-16/8

Fortuner 06 type S silver 4x4mantap Hub 085349062500Hrg 285jt Nego V.6905-22/8

Kjg Commando 92 hijau met Hub085332717089Hrg 45jt Nego V.6412-22/8

Avanza G 08 hitam Plat DA Hub05117330595/085293406188Hrg Nego V.6411-22/8

Dijl Tyt Alphard 08 AT VR jarangpakai Raja brng 081348325555Hrg Nego V.6408-22/8

Yaris J matic 2011 pemakaian2012 bln 4 htm 089692720445Hrg Nego V.000-22/8

Baleno 2000 silver manual over krdtAngs 3.286rbx17bln 05117576707DP 35jt Nego V.000-22/8

X Pro 98 hitam mls trwt asli Bjm siappakai Hub 085345558950 No SMSHarga Nego V.000-22/8

Rush S 09 htm TV Jok 3 baris Var istworsnl bs C/K 085332626888/7655000Harga Nego V5531-17/8

Page 8: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Nissan Bjm, Pembelian C/K & Mdh Diskon Spesial Slm RamadhanNISSAN BARA: 081362600463 PIN BB 280A87F2

NISSAN EVALIA produk terbarumbl fun family psn sgr indent cpt

V.44816-29/8

NISSAN JUKE R stock, promoDiskon & bns bunga ringan prss cpt

V.44816-29/8

SUPIAN : 0852 4883 0179ROBY : 0821 4963 6007

NEW TERIOS DP20% angsuran3jtan Tenor s/d 5tahun

V.5728-9/9

NEW XENIA DP20% angsuran2jtan Tenor s/d 5tahun

V.5728-9/9

Hubungi EKO 08214905 7333 / 0511-7623223JUNIAR 085390511020 / 0511-7489060

Dapatkan Parcel Lebaran setiap pembelian

New Fortuner ready stock Bunga3,85% Tenor s/d 5th,Harga Nego V.5582-4/9

New Yaris DP ringan Tenor s/d 5th,Bunga 3,85% proses kilat.Harga Nego V.5582-4/9

Avanza Tenor s/d 5th, DP 30jutaanBunga 3,85%Harga Nego V.5582-4/9

Truck Dyna DP 20% cash backjutaan rupiah ready stockHarga Nego V.5582-4/9

PESAN SEKARANG, PAKAI LEBARANNONI : 081349637107 / 0511-7187438

WANDA : 081351337733 / 0511-7504679

Tyt Rush, bonus komplit, brg cptbunga 1,88%Harga Nego V.5571-4/9

Yaris, bonus v-kool,ready stockdiskon jutaan rupiah.Harga Nego V.5571-4/9

All New Avanza bonus komplit,brg cpt bunga 3,85%Harga Promo V.5571-4/9

Dyna, cash back jutaan rupiahready stock. bunga 0%Harga Nego V.5571-4/9

EDI 0852 4986 2408 / 0511-7359329HAIRIN 0821 5653 7773/0511-7359329

Luxio Type D/M/X DP 10jtan atauangsuran 2jtan.Harga Promo V.45234-31/8

Gran Max Pick Up DP 10jtan atauangsuran 2jtanHarga Promo V.45234-31/8

All New Xenia DP 20jtan Atauangs 2 jtan AC Dbl DVD GPSHarga Promo V.45234-31/8

Terios DP 25jtan atau angsuran3jtan, bonus menarikHarga Promo V.45234-31/8

MUN PIAN HANDAK BERMUTUR HARI RAYA INI HUBUNGI:VERRY: 081351288988 / 7210028 YADI: 085248910127 / 7600340

Ready stock: Innova & Avz Dptknpaket kredit bunga khususHarga Promo V.44275-16/8

New Yaris DP15% Tenor waktu s/d 5th / Bunga 3,85%Harga Promo V.44275-16/8

Sambungan dari Halaman 7 ...

LATIF : 0511-7579969 / 085220705600RUDY : 0511-7110599/085332513400

Gran Max Pick Up DP Mulai 13jtatau angsuran 1,9jtanHarga Promo V.000-16/8

Luxio DP mulai 15jtan atau Angsuran2 jtan Tenor s/d 5th bns parcelHarga Promo V.000-16/8

All New Xenia DP mulai 20jtanatau angsrn 2jtan tenor s/d 5 thHarga Promo V.000-16/8

Terios DP mulai 20jtan atauangsrn 3jtan tenor s/d 5 thHarga Promo V.000-16/8

Bersambung kehalaman 12 ...

BIMA MOTOR JL MISTAR COKROKUSUMO NO 62 &JL A YANI KM33 (DPN STIBA)BANJARBARU

085252605901/085347336575 / 6133940 / 7379188

Innova G MT Th09 Abu2Yaris J Th08 Merah

V.44127-16/8

CRV 2.4 Th07 Mocca. Baleno ‘03MT Hitam, LGX MT 03 Gold

V.44127-16/8

All New Avanza 2012 Baru pilihwarna.

V.44127-16/8

Terios TX MT Putih 100% baru.

V.44127-16/8

HUB. SMS MOTOR Jl. Sultan Adam Raya No.3/4 Rt.16Banjarmasin 0511-7401515 / 0811511515

Szk Splash 100% BR 2012merah. X Over 09 A/T biru mlmHarga Nego V.000-2/9

Freed New Model 100% BR 2012putih. Stream 2.0 ‘04 silverHarga Nego V.000-2/9

New Avanza 100% BR 2012.Innova V 2010 silverHarga Nego V.000-2/9

All New Civic 07 matic silver asliDAHarga Nego V.000-2/9

Dijl Honda Accord 90 silver Hub08125109538 TPHrg 47jt Nego V.000-21/8

HUB SHOW ROOM ISTANA MOTOR BANJARMASIN0511-7401974 - 085248428234 - 081373044487

TERIMA PESANAN MOBIL BEKAS CASH/KRDT DIJAMIN LEBIH MURAH

CRV , Freed, Nissan Xtrail 04 s/d11 pilih warnaHarga Nego V.6402-14/9

Avanza, Xenia, Inova G 04 sd 11pilih wrn Ready StockHHarga Nego V.6402-14/9

Fortuner G & V ‘07, ‘12, Freed &CRV ‘07-’11, Mazda MX 5 baru ‘12Harga Nego V.6402-14/9

Swift, X Over, Jazz & Yaris mulai‘07 s/d ‘11 pilih warnaHarga Nego V.6402-14/9

Honda Freed 10 silver PSD Brg OKBs Krdt/TT 081349485777/7485777Hrg Nego V.4204-23/8

Jazz IDSi 05 hitam M/T asli Bjm spoilerFull Var istw TT/krdt 081256411210Harga Nego V5507-16/8

ROMAN : 081230144269/ PIN BB 2610E0CAHARRY : 7467537 / 081351895379

KARIMUN ESTILO UM 13jt PaketRamadhan.

V.000-28/8

MEGA CARRY DP 10% proses cpt+bns var. Sedia juga New Ertiga r stock

V.000-28/8

TERSEDIA JUGA: TERIOS, LUXIO, SIRIONJUNED : 0852 4700 4459 / 0857 5335 5567

GRAND MAX PICK UP DP10jtanangsuran 2jtan

V.5728-9/9

ALL NEW XENIA DP20jtan atauangsrn 2jtan AC dbl DVD USB

V.5726-9/9

Djl Jazz Th2004. Hub.081351089788/082154635009 cash & kreditHarga Nego V5864-7/9

Freed 2009 Abu2 Met Asli BanjarMatic No SMS Hub.081348878955Harga Nego V.5860-13/7

HUBUNGI : SINAR ABADI MOTOR Jl A Yani Km9,700 No97(Seb Pom Bensin) 081953818111/082153539111/082158900889/

0511-6181990 Terima Tukar Tambah Cash / Kredit

Freed PSD Th2010 Silver

Harga Nego V.5641-4/9

Jazz RS Th2012 Matic Merah100% baruHarga Nego V.5641-4/9

Ready stock Truck Dump SuperHD Th2012 100% baruHarga Nego V.5641-4/9

New Yaris E MT Th2012 100%baru Warna PutihHarga Nego V.5641-4/9

8Banjarmasin Post

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Jazz ‘07 Manual Silver TV audio V17Crom pjk br orsnl bs krdt 081251115202.Harga Nego V.000-12/8

Stream 1.7 Th05 Silver ac,tape cd,pjk br asli bjr mulus bs tt 0811518118Hrg 148jt Nego V.000-15/8

SANAH 0813 493 83963 / 0511 - 637 3362NOVY 0852 4984 2580 / 0511 - 7559219

Xenia DP 20% atau angs 2jtan ACdbl, kamera parkir GPS DVDHarga Nego V.000-10/9

Sirion DP 20% atau angs 2jtanMP3/USB/Bluetooth+bonusHarga Nego V.000-10/9

Terios DP 20% atau angs 3jtan bnskrpt dsr, srng jok, kaca film full MP3Harga Nego V.000-10/9

Luxio DP 20%

Harga Nego V.000-10/9

All New Jazz RS ‘10 Manual SilverStone Pjk Baru Kond.Mulus 7424721Harga Nego V.5841-16/8

IYAN 0511 - 7094273 / 0821 5505 7055RIZAL 0852 4843 8899

All New Xenia DP 20% a tauAngsuran 2jtan Tenor s/d 5th

V.000-9/9

New Terios DP 20% a t a uAngsuran 3jtan Tenor s/d 5th

V.000-9/9

New CRV 2,4 Th.’07 htm,orsnl, Audiotgn 1 Hub. 081349656199/7717566Hrg 270jt Nego V.5491-12/8

CRV ‘03 Biru Met VR,ban br, ManualTV,Audio,pjk br 7135383/081251843388Hrg 155jt Nego V.5919-13/8

HUBUNGI: IWAN0852 5122 9757 / 0852 5159 3959 / 0511-7548139

All New Rio 1400CC airbag,ABS,mirror elektrik key less entryHarga Promo V.6046-9/9

All New Picanto 1200cc angsuranrng prss cpt & mdh ready stockHarga Nego V.6046-9/9

Hnd Jazz ‘2009 Matic Istimewa Km13000an Ex Wanita putih 0811501271Harga Nego V.5935-13/8

HUB. 0511-7251811 / 08164561222CASH / KREDIT / TUKAR TAMBAH

Swift GT2 Th2007 Manual (DA)Jazz S AT Th2009 (DA).Harga Damai V.000-7/9

Grand Vitara JLX Th08 ATTangan 1 istimewa New CRV ‘03 ATHarga Damai V.000-7/9

Pajero Sport 4x4 Th2009 AkhManual Putih Mutiara istimewa.Harga Damai V.000-7/9

Cepat Fortuner G Lux Th10 Htm& Silver variasi istimewaHarga Damai V.000-7/9

JAMAL NISSAN0853 4660 9119 / 0511 - 7320248

EVALIA Ready Stock, bonus Rp171jt

V.46086-10/9

Grand Livina Rp. 171jt, R stock, Bns,Diskon bsr, Bunga murah djmin puas

V.46086-10/9

ALL NEW Xenia DP 20jtan atauangs 2jtan AC Dbl DVD GpsHrg Promo V.6085-10/9

Tersedia Juga Sirion, Luxio & Pick Up. NYTHA: 0853 93446777/6262123. NAZAR : 0852 5115 0231/0819 5310 4383

TERIOS DP 25jtan atau angs3jtan bns menarikHrg Promo V.6085-10/9

Hnd CRV Th2010/11 Manual SilverMet jok klt VR Hub08125020555.Hrg 280jt Nego V.6119-14/8

CRV 07 silver brg mls Hub082122845559/0511-7337022Hrg 248jt Nego V.6137-12/8

New CRV 02 silver manual Full Au-dio Jok klt TT/krdt 082153010142Harga Nego V.6104-14/8

SHOWROOM ANUGERAHJl A Yani Km 5,5 No405 - 406 Bjm

Hub 081351567889 / 081251748989 / 0511 - 6127777

Grand New Fortuner Th2011 AkhKm 12rb Putih. Fortuner G Lux ‘2006Harga Nego V.6202-11/9

Jazz Th2005 MaticEscudo Th2001Harga Nego V.6202-11/9

Avanza / Veloz Baru Innova / RushBaru, CRV / Jazz dll BaruHarga Nego V.6202-11/9

Avanza G Th2009Avanza G Th2010Harga Nego V.6202-11/9

Djl Baleno Th03 Hitam,AC,TAPEHub 0811508005/0511-7236696Harga Nego V.6154-15/8

Grand Vitara JLX 2007 Hitam,kond. istmw. Hub.085249779999Harga Nego V.5526-12/8

Suzuki Estem Th92 Asli Bjr BanBaru Semua Siap Pakai 6295212Harga Nego V.6170-15/8

Freed tahun 2010 Matic WarnaPutih Kondisi Mulus Hub.7401212Harga Nego V.6171-14/8

Karimun Estelo 2007 Sdh RPM SpPkai Merah Met Hub.7601008/3255442Harga Nego V.6197-15/8

HUBUNGI :SULTAN

0813 51 449988 / 087815334488 / 08980224488

Swift Th08 A/T Merah Anggurkondisi mulus VR .Hrg 135jt Nego V.000-11/9

X Over, Road Th09 pemakaian ‘10Biru Muda Met M/T mls jok brHrg 157,5jt Nego V.000-11/9

Jazz Th05/06 A/T Abu2 Met & BiruMuda kondisi mantap semi audioHarga Nego V.000-11/9

New Kia Picanto Th10 M/T MerahFerrari (solid) kond mls sprti baru.Hrg 110jt Nego V.000-11/9

Stream ’03 Matic,htm,orsnl, Km.85rb,irit BBM. 085651164766 / 08125025169Hrg 127jt Nego V.6022-22/8

AYA MOTOR Jl A Yani Km10.4000811 5004555 / 05117144555 PIN BB 28BF8898Jual Beli Tkr Tmbh Hari Minggu Tetap Buka

New yaris E MT, PU APV MegaCarry, Honda Brio putih 100% BRHarga Nego V.6096-10/9

Swift ST 09 AT hitam, 1.0 merahmaron, 11 MT hitam. Avanza G 10 GreyHarga Nego V.6096-10/9

Sirion D putih, Jazz 06 Vtec AT.Xenia Li Sporty 2011Harga Nego V.6096-10/9

Szk Splash 11 merah. Yaris E10AT silverstone. Aveo 09 silverHarga Nego V.6096-10/9

HONDA

Djl.Grand Vitara JLX ’06 htm, TV, DVD,full Var. 085247707774/087815955599Hrg 165jt Nego V.5522-12/8

Honda City 03 matic Abu2 Hub082122845559/05117337022Hrg 113jt Nego V.6136-12/8

Katana GX ’95 prbdi hijau tua metTR, AC, VR Hub081253103511/7716456Harga 57jt Nego V.6008-13/8

SUZUKI

Jazz RS ‘10 Akh Manual asli Bjm Kuningfull var jok beklit 081351511335/6367715Harga Nego V.5963-13/8

Stream 04 Matic Silver vars, orsnl,TV3 bs TT/krdt. 7485777/081349485777Harga Nego V.5978-13/8

Jazz IDSi 07 abu2 met Km 34rb asliBjm mls Hub 085251948579Harga Nego V.000-14/8

All New Jazz RS Th10 Silver, asliBjm mls bs krdt Hub0511-7576753.Hrg 199jt Nego V.000-12/8

HONDA

CRV 03 hitam matic brg mls Hub082122845559/0511-7337022Hrg 138jt Nego V.6140-12/8

All New Accord VVTil 2.4 Th.11 bln 9htm,Km.5rb,V-20,DVD. 081241192003 TPHrg 440jt Nego V.5981-22/8

Jazz V-Tec 2008 Silver Kond.MlsKm42Rb Pjak Baru 082152623832Harga Nego V.6274-25/8

Grandmax Station 1,5 Th08 Silverasli Bjm, lkp 7556538/082148513535Harga 92jt Nego V.6210-15/8

DAIHATSU

Over krdt Katana GX Th02 Htm, AC,tape. Hub.081348189995/7730933Harga 22jt Nego V.6269-16/8

Jazz sporty matic 05 silverstone ACdingin Kond istw Hub 08125436771Hrg 135jt Nego V.6298-16/8

CRV Th2005 merah metalik asliBanjarbaru TV 2 bh. 082159693789Hrg 195jt Nego V.6297-16/8

Hub 0511-7333853 / 082153020009DEDY 081250039889

Fortuner G luxury over krdt ‘07Inova E th 05,06 type G 05.Harga Nego V.000-1/9

Kuda super exsit 01 solarRangger bessmega cabin th 07 over krdt sdh 22 blnHarga Nego V.000-1/9

Taruna FX th 02 90 jt Mazda BT150 double Cabin 08Harga Nego V.000-1/9

Triton 05 GLX,08.GLS 09 XeniaMI Th 08. 95 jutaHarga Nego V.000-1/9

Genio Th93 AC tape audio VRmulus plat AB. Hub.0511-7518118.Harga 58jt Nego V.6241-23/8

Over krdt Jazz Th04 Biru Met 18x3,6jt kond. bgs Hub 081348329679.DP 75jt Nego V.6192-15/8

Hub 0511 - 7250838 / 081250111188

All New Xenia DP 20 % atauangsuran 2jtan Tenor s/d 5thHarga Nego V.5481-6/9

New Terios DP 20 % atauangsuran 3jtan Tenor s/d 5thHarga Nego V.5481-6/9

Jimny ‘97 Ungu Tua Met PS VR TV DVDKlg Sp Pkai 05117135383/085248004788Harga 59jt Nego V.6161-15/8

Jimny Th1995 Biru,Bodi Orisinl,Hub 085349833545Harga Nego V.6313-15/8

Baleno Th00 Biru met var fas lkp MP3klng mls 7548927/081351547289.Hrg 80jt Nego V.6120-17/8

Swift GT CBU Th.07 hitam V-17pribadi. Hub.081521589929Harga Nego V.6215-15/8

Over krdt Sidekick Th95 Hijau ss25x2,1jt nego Hub 0511-7404649.Harga Nego V.6020-11/9

Gran Max Th2012 Hitam brg Bjr AsliNo SMS Hub.087814422633/7408408Harga Nego V.5943-13/8

Xenia Xi Sporty Th09 Akhir,Silverasli Bjm,mls,trwt,bs krdt. 0511- 7499110Harga Nego V.5980-13/8

Xenia Li 08 hitam met Plat DA milikpribadi Var Vr 08125045630 TPHarga Nego V.6128-14/8

Daihatsu Luxio D Th2011 hitam.Hub.0511-7106494/081351508555Hrg 117,5jt Nego V.6247-16/8

Daihatsu Xenia 1,3 XI DLX plus ’09Silver AC TR VR BR TA EM 085387701191.Hrg 122jt Nego V.5966-16/8

Honda Jazz matic VTech 2008 MerahMuda Metalik. Hub.081351858070Harga Nego V.6350-17/8

City Z Th01 Manual Slvr orsnl Varsbs krdtHub7485777/081349485777Harga Nego V.6241-24/8

Jual Mobil New HondaTukar Tambah Semua Merk, asli DA / Faktor an Pembeli

Hub GURU 081348623579 / 0511 - 7534709

Freed DP 20% / rate 3,88% / 5tahun ready stock, bns full var + discHarga Nego V.000-14/8

New City MMC R / S DP 20% /rate 3,88% / 5 tahunHarga Nego V.000-14/8

New Jazz RS / S DP 20% / rate3,88% / 5 tahunHarga Nego V.000-14/8

New Brio Manual / Matic

Harga Murah V.000-14/8

Dijual Daihatsu Terios TS 2009silver Hubungi 0511-7607785Hrg 147JTNego V.000-25/8NewCRV 02 manual abu met ban BR

TV Lyr snth jok klt mls 05117405746Hrg Nego V.000-22/8

Szk Side kick Th96 Ungu,IstimewaHub 0511-7420569/3259070Harga Nego V.6240-16/8

Escudo 20i Th01 Akh Biru L/Dorgnl tgn 1 ist Hub085345621987.Harga Nego V.000-16/8

Escudo 1.6 ‘04 htm TV mls trwt7502092/081349700045Hrg Nego V.6138-23/8

Szk X Over 08 silver Hub082122845559/0511-7337022Hrg 145jt Nego V.6141-12/8

Esteem 94 Merah AC,CD,PW,VR, Msnbgs cat mls Murah 081253334628Hrg 39,5jt Nego V.6195-15/8

Carry 1.0 Th98 Hitam sp pkai Jl PramukaRt20 No14. Hub085251155131Harga 44jt Nego V.000-12/8

Jazz IDSi 2008 merah matic audiopajak baru Hub 0511-7404649Hrg Nego V.43689-22/8

Rexton Mercy RX 230 matic ’03 htm4x4 AC dbl tape VR18 crom bs TT 7518118Hrg 135jt Nego V.6237-23/8

Wlangler Sport Th2005 HitamPajak Baru Hub.0811519975Hrg 375jt Nego V.6235-16/8

JEEP/MERCY

SINAR JAYA MOTOR Jl S Adam No48Rt17 0511-7474554 / 0811505997

Swift GT2 merah 09

Harga Nego V.5152-30/8

2 unit CRV Matic Th06 Silverstonedan hitam TV brg sgt mlsHarga Nego V.5152-30/8

X Over Th2010 Hitam asli Banjarmulus orisinil. Szk Estilo ‘10 htmHarga Nego V.5152-30/8

Yaris 07 A/T tipe E Abu2 asli Bjr brgsngt mls. Getz 07 hitam asli BjrHarga Nego V.5152-30/8

CRV 04 matic Hitam Hubungi0511-7500888Hrg 160jt Nego V6407-22/8

DijlHonda Jazz RS AT grey baru terimaNopol DA 081348325555 No SMSHrg 237jt Nego V6910-22/8

Page 9: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Bersambung ke Hal 10 ....

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

9Banjarmasin Post

BANJARMASIN

ELEKTRONIK

CCTVCCTV “Secure” High Resolution pkt 4chnl 4,3jt,pkt 8 chnl 7,9jt (kbl+HDD+psg)f inger Pr int 1,5j t , IP Cam 2,2j t ,08195458572

200000046266

GPSGPS Tracker alat pantau Armada truck/mbl/mtr dll mulai 1,4jt grns 1th. 7500644/081251797404 www.borneogps.com

200000044092

LAIN-LAINTK CS Games,Pusat Penjualan Games,Grosir,Playstation 2 & 3,Xbox 360,PSP,dll.Jl Kinibalu Ruko No 3, sebr LP3i(dpn DepoGemilang)0511-7331798/081351990400

200000044050

Jual/Beli Baru/Bekas,PSP-PS2,Hdd PS3-Laptop-LCD TV-Home Theater HrgBersaing 0511-7408122

200000044265

MZ Elektronik jual beli TV,DVD,LCD,kulkas PS1-2,laptop dll.Km siap dtgkrmh anda Hub(6119023/085348728210

200000045025

Ultima Rent game sewa PS2,PSP,PS3 &Bd game PS3, delivery wily Bjm. Andapesan brg kami antar 082150060051

200000045677

FOTOGRAFI

VIDEO SHOOTINGAUDICAM,Photo & VIdeo Perkawinan,Videoclip,Ultah,Iklan TV,profile,trnsfrVideo & Edit Jl.Sutoyo S T.7739529/4416561

200000044574

HEWAN

PELIHARAANJual beli Kucing Persia.Toko 88 JlHasanudin HM(sebr Duta Suara)Hubungi7432327.

200000046344

JASA

BANGUNANAnda mau bangun rmh,gdg,ruko,dll.Kamiahlinya,Gbr free utk pkt pembangunan.DECOR PLUS (0511) 7616699-081351864555

200000045956

DECOR PLUS mlyni interior rmh,ktr,htl,dl l .Mlyni pngecatan & pmbuatantaman.Free design utk pkt plksnaan.Hub.081347794007/7571080.

200000045958

TEKNIKAkhmad Teknik,Spesials pnggilnserv.AC,Kulkas,Bongkar psg AC Rmh/Ktr& jual bl AC br/bks.6133826/081521584819

200000046037

GARUDA TEKNIK Spesialis Prbaikan MsnCuci,Tv,LCD,Lmri Es Tlp(0511-7340740Melayani,Prbaikn Ditmpt,Pst LbhHemat&Cepat

200000046365

ARSITEKDHIYA UL-HAQ Desain/pelaksanaanmnrm Desain rmh,ruko,ktr,dll produk3D,RAB. 6141961/081348318461

200000045951

RH-DESAIN Jasa Desain Bangunan(Rumah,Ruko,Ktr,Gudang,Pagar,Dll)Produk:(3D,RAB&Gbr) Hub.081250038786

200000046230

BIRO JASABth Mbl/bth Dana utk Lebaran jaminknBPKB Mbl Anda,Truck,P.Up mulai Th.’97Up.Hub.7531800/085248702801 cpt &mdh

200000044490

LAUNDRYRUMAH CUCI CINTA,jasa cuci&setrika,7rb/kg,antr jmpt Gratis!! Trima cucikarpet 0511-7429768.Karena Cinta kamiada!!

200000046112

PENYALUR TENAGAPenyedia khusus Tng Baby Sitter u/: BBL/Baby/Batita-Balita/Manula & org sakit.CV.Tresna Ananda 081280519817/085710654952

200000044455

SERVICEPERMATA AC spsialis js pnggl srvice ACM.cuci,klkas,kmpr gas,P.air,gnst,bngkrpsg AC prbaikn jual/beli ac baik/rskhub(7152740/082159322386

200000044324

Permata AC Spesialis Jasa Panggil Ser-vice AC Bongkar Pasang Perbaikan IsiFreon Hub.05117152740

200000044661

TEKNIK ELEKTRONIK mnrima panggilanperbaikan TV,Tape,VCD,DVD dll(0511)7406535/08152115733

200000044873

TARYO TEKNIK servis ditempatTV,kulkas,AC,msn cuci,dispenser,dll.Hub.(0511) 7602132/082149054582

200000045354

Service- Genset- TV-Radar-GPS-kuklas-m.cuci- insl listrik dll. (0511) 6348757

200000045514

JUPITER bergaransi kulkas, msn cuci,TT service AC . 3259723/7592772/7500994

200000045547

SERVICECV.BINTANG TEKNIK Spesialis pngglnServ.bongkr/psg AC,rmh/ktr,kulkas,m.cuci&jual beli AC br/bks.Sewa AC7761825/081251727781

200000046374

LAIN-LAINBikin Kanopi Minimalis/Klasik MenaraTandon,Pagar,Tangga,Skafo ld ing,Hub.082155055201/0511-7660044

200000044403

Seven Nusantara Jasa Pemasangan,ACP(Aluminium Composit Panel)KTR-RUKO-RUMAH Hub 087816979676

200000045162

KESHATAN/KECANTIKANHERBAL

Solusi Badan Langsing&sehat dg Chloro-phyll Mint Powder/CMP,Detoks CMP turun1-4Kg/mgg tanpa efek samping 0511-7430898/081952578880

200000041528

PIJAT & LULURDEWI MASSAGE panggilan NO SMS Hub081228808777/087832842777

200000043999

Ajeng Terima Pnggiln Pijit Tradisional,Lulur,Terapi Guasa,Trp Tlnga 24jam NoSms Hub.081256022567

200000044099

Terima Panggilan Massage Dan Lulur HubTania 085350043377

200000044366

MAWAR MERAH Massage Melayani PijatTradisional Jawa Khusus Panggilan24Jam Hub 082159200256

200000044606

Anda Llh,Cape Kmi Siap Bntu Anda PijatAla Jawa Hub.Rosi Rahayu 05117168217/081349320750 Sdia Prwtn Bdn No Sms

200000044733

YENNY Pijat Tradisioanal Kesehatan SiapPanggil 24Jam No Sms Hub.08156504826/081345943660

200000044737

SALLY MASSAGE Dtngni Wnt MudaBrpnmpln Menarik,Ramah&Tak Mengecewakan Hub.085251699944

200000044842

Haikal Menerima Panggilan PijatTradisional Hub 082150056781

200000045323

Pijat & lulur bisa datang ke rumah, bisad ipangg i l . Hub. MM DEA085349957688

200000045953

Terima panggilan Massage & Lulur.Hub.Maya 082156756888 & Alya085252647829 No.SMS u/wil.Bjm

200000046025

Pijat Tradisional Dayak Mm Kiki Hub081349703257/0511-9200374 SediaTempat Dan Bs Dipanggil

200000046166

Pijat Tradisional Terima Panggilan 24JamTidak Menyediakan Tempat Hub.Haris082156532008

200000046172

Sinta(19)Pnggln Pijat&Lulur 24JamMuda,Ramah,Pnmpiln Mnrik Hub(085390443882

200000046308

GINA MASSAGE Ditangani Wnt MudaBerpenmpln Menarik,Ramah & TakMngecewakn Hub(085251714846

200000046318

Fresh dengan pijat relaksasi areaBanjarmasin, tdk sedia tempat, call LingLing 081325011878 No SMS

200000001507

Terima massage panggilan Jawa Tra-disional Hub AYU 081225737994 / 085349949417 No SMS.

200000000208

Pijat kebugaran Relaksasi & Refleksi utkEksekutif Wanita Hubungi Rony085251316189

20000004631A

SABUN-KOSMETIKShampo Ajaib Noni (Mengkudu) BSY asliHongkong 200rb/box (20 scht) Propolismn 275rb/box (7 blt). 08125101146/7054046

200000044449

LAIN-LAINTlh hdr Mitra IPPHO Santosa (pnls 7keajaiban Rezeki) Kadija Slimming SolusiLaxing alami & Islami di Bjb ex.Hero 17.081325316980/7438764

200000043987

KOMPUTER

LAPTOPOneL’S Comp Siap Beli Laptop/NotebookRusak/Mati Total.Dijemput,Cepat&Praktis081250106695

200000044656

PRINTER&SCANNERPRIMA TONER Spsialis Refill Toner Black& Color Service Printer Lasetjet&Fax,Service Laptop,CPU,LCD, dll.085751049177/6116468

200000044382

SERVICEINTI SERVICE Kompter & Laptopmelayani rumah/warnet/kantor, praktis.Hub.081345563339/7609229

200000046198

LAIN-LAINCPU AMD + LCD LG17"=1,7jt,P4+LCD16"=1,1jt,P4+mntr=725rb,bs TT &upgrade komp. mngrjkn warnet & game.Hub.BINTANG COMP 7720959

200000045873

LAIN-LAINKami beli comp ex.Game & Net, Jual partsbks.HD30.80.160.250, DDR256 .512.VGA.LAN,Mntr,dll. Hub.7720959.

200000045875

LOWONGAN KERJA

SEKRETARISDibutuhkan Sekretaris,Wanita Max.28Th,D3/Sederajat,Belum Menikah,BisaKomputer,Bhs Inggris,Cepat Mengerti,Penapilan Menarik,Komunikatif,LamaranVia Pos Ke Jl.Manarap Tengah No.62A,A.Yani Km.8 Banjarmasin

200000046243

LAIN-LAINDicari Sales Counter & Kasir pengalaman1th,Wnt,max.26th kerja shift. Kirim cv keSinar Handphone Jl.Belitung Laut No.20Bjm. Hub.Wiwid 085652127888

200000046129

Dcr operator msn dgtl pglmn desaingrafis,mnguasai corel,photoshop,Adminmin.D3,pglmn min.2 th. Lmrn lgsg JagoPrint Gatot Subroto (sbrg Daihatsu) Ruko7-8

200000046224

PT YASUDACO Cr 1 org Supervisor U/Depo Barabai,2 Org Salesman U/Bjm,2SPG,1 Org Tng Admin/Kasir Hub081253904566

200000046301

Dcr.15 org Karywn/ti+2 org Security uCab.Htl Melayu min.SMP mau krj shift &serabutan. Lmrn lsg ke Kamelda No.14Rt.08 Bjm. Hub.7432000

200000046372

Dcr.Pembantu usia +/-30th bs masak bsnginap,single. Hub.082151866898

200000046376

Dcr Krywn/ti Lmrn Dtjukan Ke BilyardKAOLOON Jl.S.Parman No9C Bjm

200000046389

Dcr Karyawan/ti, lamaran diantar lgsg kePineapple Laundry Jl Cemara Raya RukoSimp 4 No.38A atau Jl Kinibalu Simp 4Lampu merah Bjm.

200000046030B

MAKANAN/MINUMAN

CATERINGCATERING FIKA mlyni pesta prkwnan/prsmnn,syukuran Umroh/Haji/Aqiqah,mkn siang antr/rntngn,nasi ktk,snack,caterng harian dl l . 082156954875/082155334415

200000046016

MESIN

GENSETJual/Sewa/Service Genset 10 s/d 800Kva,New,Used&S.Part,Garansi+AssHub.PD.Gala Jaya (0511)3255166/7181888

200000045138

MOBIL DIJUAL

DAIHATSUOver kredit Xenia Xi 1,3 pemakaian 2011sdh byr 18X4,1jt/bln(4th)hrg.39jt082148839495 Silver

200000045067

Xenia XI VVTi Th2007 1300cc silver pajak1th hrg.110jt nego. Hub.(0511) 7252289

200000045812

Xenia Sporty 2010 Li VVTi merah maronpjk pjg asli Bjm krdt bs dibantu hrg.120jt.081251161999

200000045815

Djual cpt Xenia Li deluxe asli Bjm, TV, sen-sor, km 13rb si lver, klg mls. Hub.081251195800

200000045882

Xenia Li VVTi 2008 hitam metalik asli Bjmcat original hrg 105jt nego.Hub.085347646344

200000046014

Xenia Li VVTi 2010 M/T Hitam MetLengkap Istimewa Siap Pakai Bs BantuKredit 123Jt 081318704020

200000046123

Xenia Li Deluxe 2010 bln 12 br pakai 8 blnhtm msh br Var lkp bs TT/krdt hrg.118jt.(0511) 7725865

200000046176

Xenia Xi 1,3 deluxe 2010 slvr asli Bjr varmsh spt br bs TT/krdt kami bantu hrg 124jtnego 081351447999

200000046235

Sedan Daihatsu SG Salon th91 BdKlng,Mls,Ac,Dvd,PS,PW,VR,Msn Ok Hrg35jt/nego 081351611135/6165135

200000046279

HONDADjual cpt Honda Jazz, Vtec 2005 manual,merah muda met, TV, CD, klg, mls. Hub.085251661380

200000045880

Jazz iDsi 04 Mnl,Biru Body&Meain OkeHrg 113jt/nego Hub 08125042957 TP NOSMS

200000046302

Honda Jazz th.2010 wrn biru metalik asliBjr audio TV hrg nego. Hub.085248392969/0511-7510059

200000046329

Honda City Vtec A/T 2004 Akhir HitamMet,Full Orisinil,Mulus,Siap Pakai 129jtHub 081318704020

200000046356

All New Jazz ’08 asli Bjr, jrg pakai,orsnl,hrg.167jt. Hub.(0511) 7055168

200000046357

Djl Honda Freed 2011 Wrn Silver Asli BjrTangan 1 Pjk Pjng+TV Hrg Nego085249493132

200000046413

HONDAAll New CRV 2.4 ‘07 akhir standar matichitam msn OK Bd 80% Km 75rb milikpribadi 270jt nego TP Hub 05117430898

200000044560

KIAVisto 2003 biru muda met.msh orisinilhrg.75jt nego. Hub.081348331854 tdktrma SMS

200000046178

MAZDAOvr Krdt Mazda 2 Putih 2012 Sdh Byr 8Bln,ovr 35jt Nett Hub 08125002015

200000046281

NISSANDjual Nissan Terano Th.2005, asli Banjar,hitam, variasi, minat hub.0511-7175333/081251767666

200000045927

OPELOver kredit Opel Blazer Th.’97 warna sil-ver. Hub.7249662/081351560088

200000046271

SUZUKISzk Katana GX Th97 Abu2,Ungu Tua MtlHrg 62,5jt/nego Hub 0811503877

200000046285

Djl Suzuki SJ410 th.89,hijau, TV,CD, AChrg 43jt nego. Hub.0511-7333373

200000046292

Szk Sidekick 00 silver,VR,BR,TR,audiocat body asli msn brg sgt ist hrg 95jt nego.6215064/081250054161

200000046345

TOYOTATyt Innova ’11 putih,Avanza 2010 &2011,hitam barang oke.hrg.nego.082113232732

200000045708

Kjg LSX 01 biru met.AC,PW,PS,VR BRfull Var,body ist Pjk 1th hrg.102jt (nego).6215064/081250054161

200000045827

Kijang Komando th.92, putih, AC dingin,hrg 45jt nego. Hub. 081349782961.

200000045936

Tyt Starlet Th.95 merah maron,fullvar,kaleng,body mls,Hrg Nego085249991472

200000045982

Soluna 2001 Silver Stone Fas Lkp,MsnOK Siap Pakai Hrg 60Jt NegoHub.082153768698

200000045990

Innova 2006 Silver Orisinil AC,AudioKondisi Oke Hrg Nego Hub.7404948/9156659

200000046100

Avanza G 2010 MT Coklat Muda MetKond.Istimewa Mulus Eks-Pribadi BsKredit 135Jt Nego 082153653525

200000046127

Innova G Luxury 2008 grey, new model,asli Bjm, mulus terawat, hrg nego.Hub.0511-7719389/085332905000

200000046205

BU Innova ’08 Akhir G htm pribadi.Fas.lkp,mulus hrg.168jt. Hub.7306822

200000046220

Jual Cpt Tyt Rino HT 125 Dumtruck 2003Kondisi Trwt Hub 08115010919

200000046258

Djl Cpt Xenia Hitam XI VVT-i 1300ccFebruari 2009 Rp.117,5jt(Nego/TP) hUB08111807422

200000046321

Avanza G 09 bln 8 htm asli Bjr bd klngbersih & siap pakai bs TT/krdt km bantuhrg 138jt nego. 081351447999

200000046333

Tyt Kijang Super ’96 siap pakai,Hub.(0511) 7630888 tidak terima SMS.

200000046371

Tyt Yaris Type S Th.2010 Manual Mediumsilver full original a.n.send.pjk 1th (bs TT)nego.7503393

200000045974

MOTOR DIJUAL

SUZUKISzk Spin Htm NR 08 kond trwt hrg 5,9jtNego Hub 085246682225/ 0511-7707469

200000045949A

YAMAHAJual Yamaha Jupiter ZCW 2008 HitamMerah Hrg Nego Hub 0511-7317799

200000046092

Dijual Vario Techno CBS 2010 Ungu Hrg12,2Jt TP Hub 0511-7556888

200000046159

MBL/MTR SEWATARIF MURAH PASHA RENTAL mnywknkhss avanza,hr-an,mgg-an,blnn,sw nego70.700.40 & 0856.511.23.769

200000044187

Rental mobil RAHAYU Fortuner4x4,Innova,Avanza,Xenia,Jazz. 7562807/081351930864/0511-3274275

200000044260

Jazz,FordFiesta 2012.Triton-Fortuner4x4.Avanza/Xnia.Promo Sedan Avegahny 250rb/hr.Trmcartrn (0511)7316776-08125066776

200000044271

MBL/MTR SEWARAFEE RENTAL Car Avanza Xenia LuxioPick Up Grand Max Hub.085248178001

200000044368

RIZKY RENT CAR Sda:Avanza/Terios/Innova/Fortuner/Jazz Bln/HarianHub.7766303/081351312790

200000044387

Raissa Auto Rent Fortuner News 4x4Th12 Avanza, Innova,Yaris,Jazz RS,FordFiesta. Hrn/Bln Hub 081348174448/7244480

200000044682

AHZA Rent Mobil Perjam, Harian,Bln+Sopir/Tnpa Sopir 7536713/085251278181/085248574703

200000044823

KRISTA Rental/Carter Mbl Avanza,Xenia,Terios,Bs Hran,Blnan Antar/JemputDll 7218586/082155054255

200000044992

Cempaka Rent car fortuner 4x4 dan dobelcabin 4x4 harian/blnn. Hub. 0511-7409051/085349062500

200000045013

KARUNIA Rent Innova12,Luxio12,Avanza,Triton Hrian Blnan Crtr Dlm&LuarKota 7758597/081351001437

200000045088

SHIDDIQ RENT.Avanza,Xenia, Terios,Jazz,Yaris,Fortuner,Ranger antr/jmptBandara. (0511) 7403871/08115009615.

200000045327

RIZQ RENT Murah 0511-7403965 murah!Avanza Th’10 Hanya 4,8Jt/Bln,Innova6,8Jt/Bln,Bs Harian

200000045329

MUTIARA RENTAL (7493322/0511-3257326/7523377/0811519649,sediaInnova,Avanza,Terios,X.Over,hrg sewanego.

200000045331

INDO Rental Menyewakan Mobil+Sopir(Harian/Mingguan/Bulanan) Hub.0511-7417126/085349716988

200000045574

Novya rental tr i ton 13jt/bln murahtelp.05116850264

200000045922

Global rental Avanza,harian/bulanan +driver. Hubungi 081256558300/0511-7650712

200000046032

AA TONYMAS RENT,Innova,Avanza,Xenia,dl l ,bln,mggan,hran,antr jmptbndra,nego. (0511)7751808/0811508077

200000046107

VERA RENT menyewakan Innova2012,Avanza 2012,Xenia,Fortuner.Hub.(0511) 7434273/0811508748.

200000046109

Rental Annisa : Avanza,Terios,Innova,Jazz,fortnr,dbl cbn,hran/blnn/carteran/bs+sopir 081348175557/082150167173

200000046114

TANJUNG RENTAL MBL. Mits Triton 4x4hrn/bln/carter, lyni Kalsel/teng/t im.081254248333

200000046212

Rental mobil Granmax minibus per hari250rb,per minggu 1 jt, per bln 3,5jt.Hub.081251102541

200000046340

PAKAIAN

PAKAIANTrm psnn kaos olahraga,srgm sklh, bjsasirangan&batik,topi,dasi,jilbab,toga,trmajahitan srgm sklh,sprei rmh skt&htl.082156616932

200000045703

PENDIDIKAN

KURSUSAwali Jaran baru dg Les Privat/kls TK s/dSMP,ngaji,Inggrs,Sempoa area Bjb&Bjm.6896445/08133082839

200000044087

LPK Rahayu 2/Blajar Mobil 7334030/087714242089 Simp 4 Sei Andai AntarJemput

200000044526

LPK Mentari-Krss Mngmdi Mbl Pkt Mrh260rb+Disc&Dpt Svnr Jl.S.Parman No221Hub(05117441888/6155443

200000044877

Kursus Komputer 150rb sampai bs&mahirmengulang grts(modul+sertifikat) bermutu &bergaransi LK AS SYIFA Jl.Jahri Saleh kompAlam Sari 0511-7323367/08969212 3314

200000043665

PERLENGK.RT

FILTER AIRDEPO AIR MINUM ISI ULANG pktksehatan,multisistem, hexagonal, ultrafiltra-tion, RO (NASA USA), water treatment, bykbns, design proses oleh srjana ksehatn UIJkt, gransi, STD Depkes, SNI, hrg mulai 16jt.Hub. OASIS 0511-7417410/081349463579

200000034755

FILTER AIRMitra Abadi water filter,sist.UV-konv-RObio energi ,magnetik hexagonal & ROindustri tek.USA & JPN, garansi + rollingdoor, pnt harmonika. Hub.0511-7760669,6410812,082155881077,082148383144

200000039785

RIMA WATER FILTER Sist:UV-Konv-ROBio Energi Magnetik Hexagonal & ROIndustri Tekh USA & Jpn,GaransiHub.0511-7403088/081351403088/085820193088

200000045494

DEPO AIR MINUM OMEGA,sjk Th.’88 tekJepang & USA,RO & Konvensional, Ser-vice & Spareparts terjmn. Cash & kredit.Hub.085248335555/08152125858/08195125855/0511-7708555

200000043989

PROPERTI

RUMAH DIJUALPerum Rawasari Permai DiskonRamadhan,T45 Jln.COR,PDAM&PLN 7Hari Sblm Lebaran Hrg Naikk,Hub7466619/081349594459 NO SMS

200000044228

Perum Karya Bersama T55,Unit TerbatasPinggir Jalan Aspal,Landasan Ulin-Tambak Langsat Hub 0511-7466619/081349594459 NO SMS

200000044230

Rmh Jl.Padat Karya Komp.Taman PesonaPermai Jlr 3 Rt.21 No.34 Sei.Andai nego.7370072/082155712412

200000044276

Djl Rmh Baru Jl.Pramuka Komp.Citra PuriT.150 No Sms Hrg 900Jt Nego KT4 KM3Hub.05116221660

200000045895

Cash/Krdt T.45-160 Jl.Banua Anyar DktKmps STIMIK UM Bs Diatur Bs Diatur BsKrdt Brthp 2Th Tnp BungaHub.05117433485

200000046078

Djl Rmh Minim SHM Di B.BaruLt300m²,Lb130m²,3Kt,1Kp,3Km,Grs,FasLgkp Hub 7509797/08195198954

200000046169

Dikontrakkan Rmh Baru 3Kt,2Km,ParkirMbl Jl.Cempaka 14 Komp Kenanga Hub0511-7509165/081251236006

200000046227

BU dgadaikn 1 bh rmh kos 23 kmr sbsr70jt, income 4jt/bln. Hub.085395651994/085393062009

200000046295

Djl Rmh Permanen Jl.PM Noor KompGraha Agung Lestari Bjb Lt240m,Lb36Hub 08125150515 Hrg 350jt/nego

200000046304

Djl rmh (ready stock) type 70/190m2 SHMJl.Hdl Bakti Km 8,5. Hub.0511-7314950/7314940

200000046335

Kost Mgg/Bln Fas Lkp,AC,TV Kbl,WcDlm,Jl.A,Yani Komp Dharma Km5 Hub7481081/0811513877

200000046379

Djl Cpt Rmh Jl.Banjar Permai IIPermanen,2Kt&Ruang Musolla UkBngunan 8X15 Hub 0511-7720447

200000046395

RUMAH DIKONTRAKKAN /

KOSTDkontrkn atau jual rmh di Pesona Modern(waterboom) Km 11 Blok S8 kmr 3 di Bjm081349328999/0511-7410715

200000044154

Rmh Dktrkn Citra Graha 18 Cluster Jas-mine Blok A14 13Jt/9Bln Nego081329408139/0811554871

200000044750

Dikont Rmh Jl.Manggis Gg.ApelN o 1 , 5 K T , 2 K M + W C , A C , P m n sAir,Tlp,Garasi Hub.7672100 TP No SMS

200000044831

Dikontr Rmh Permanen Bertkt,Jl.S.AdamNo16 Rt3,6Kt,1RT,1RK, 2Km+2wc,1Dpr+3Ac,Grs Hub.0511-4365355

200000044968

Kost Kary/PASUTRI Fas AC,TVK a b e l , S p e e d y , K u l k a s , S p r i n gBed,Lemari,Loundry Jl.Pahlawan 0511-7456880

200000044980

Rmh beserta isinya 4KT,2KM,lkp diKomp.Mahligai Permata II No. Bjm.085754428128/6223113

200000045052

Trm Kost Karywn. Fas.lkp Jl.Raya BimaNo.16 Perumnas Beruntung Jaya Km.6.Hub.081282944451

200000045740

Kost mingguan/bln mulai 500rb s/d 1,5jt/bln, kps angin/AC,kmr mandi ddlm/luar,prkr luas,ada kantin 0811513526

200000045929

Page 10: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

10Banjarmasin Post

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

RUMAH DIKONTRAKKAN /

KOSTTrm kos kary.AC,Non AC,Parkir dlm pgr jls.adam komp H Andir Beringin II No27Tlp(087814614447/6175880

200000045931

Dkont rmh Jl.Sultan Adam Komp.Tekwondo dg perabot fas.lkp pgr garasi.Hub.08125050463/7314567

200000046034

Kost putri ,AC/fan,sprngbed,lmr,TVkbl,kulkas,Rtamu,km dlm,Jl.A.Yani Km 3K.Bunga 081351903999/081351718602

200000046222

Hunian nyaman utk putri fas.tmpt tdrspingbed,lmari pakaian,mj krj,kmr mnddlm,tmpt prkir motor&mbl yg nymn&aman,sdh trmsk air&lstrik jl.dharma prajaraya no.55 bjm tlp.05113252342(jamkrj)081351736818

200000046239

Disewakan 2 Unit Rmh Jl.PramukaSmanda No32A Hub 081346557889

200000046396

Kost Krywn/Mhsiswa, Bangunanpermanen 14 KTdr, AC/Non AC, K MndiDlm, Parkir luas, aman Jl Awang PermaiNo.1A (SAdam) 081396667171/081376668181

200000044153A

Kost-kostan Cendana 2D, Terima kostputri/Keluarga fasilitas Kasur Busa, Lemaripakaian Hub 081228 111168

200000045247C

TANAH DIJUALDjl Tnh L.2800 SHM Sendiri Pal 17 DekatTerminal Baru(Aman) Hub.082159027818

200000044520

Jual Tnh,SHM,3672m²,Darat Blkg AirportBanjarmasin Rp.125Rb/m² NegoHub.081389125634/087888310013

200000044945

DiBk Tnh Kav.Ksus Rmdhan Tnp UangMuka 10x20 Cm 25Kav Di Semangat DlmHub.085347078834/081351799365

200000045486

Djl Tanah Uk15x20 Jl.Simp Gusti 2 SHMHrg Nego Hub 081351894950

200000045573

Djl.tanah+toko+gudang uk.1800m2 SHMJl.RTA Milono Km.5 Palangka Raya.Hub.08164500506

200000046276

Djl Kebun Karet 1Ha SHM 100Jt Hsl 2Jt/Bln Beli Tanpa Perantara Sdh MenorehHub.081253337448

200000046293

RUPA-RUPA

LAIN - LAINIndstri Meubel Sekolah Mulya MandiriMnrm Psn:TK,SD,SMP,SMA/Kantor&RTHub.081349502253/05117336454

200000045251

Djl.Bibit Pohon Gaharu Super & Fusariumu/suntik Gaharu supaya keluar Gubal.085393290256

200000045765

BANJARBARU

HEWAN

PELIHARAANJual beli Kucing Persia & terima jasamengawinkan, pakan & perlengkapannya.Hub.082153543462

200000044599

JASA

LAUNDRYCitra Laundry menyediakan berbagaikebutuhan Kimia Laundry,Deterjen,parfum,alkali,sour dll. 08115004641

200000046009

KESHATAN/KECANTIKAN

OBATTurun berat badan 3-100kg dg coklat dietaman,alami,halal tnp efek samping &dicari distributor get center Jl.A.Yani Km33 No.11 081235205444

200000044897

LOWONGAN KERJA

LAIN-LAINDbthkn Guru PGTK Islam min.bs komp. &B.Ing (min.pasif) syg dg anak. Krm lmrnTK ABATA (Ibu Anwar Syahrani) Jl.CometRaya Gg VI No.11 Bjb 05114774611-75115112 max.31 Agt 2012

200000046355

MBL/MTR SEWA

Idaman Rental Bjb Mlyni Sewa MblJam2an Hran Blnn Dropping Antr JmptBandara 7336428/0811507287/085347321790

200000044638

MBL/MTR SEWARiyadhoh rental car mnywkn Alphard,Avanza,Innova,jazz hr-an,mggan, blnnmantr jmpt bndra. 0511-6893556/7430742/087816018205

200000045937

PROPERTIRUMAH DIJUAL

Over Krdit 1/2Jadi T.80(Sbrg GolfL.Ulin)Tunai 80Jt,Cicilan 690Rb/Bln Sisa40Jtan Hub.081251201428

200000046232

RUMAH DIKONTRAKKAN /

KOSTDiswkn Rmh Br T45 Komp Widya Citra IIINo11 Blk B Jl.Mr Cokrokusumo Bjb081348322960

200000046388

Diswakn Rmh T80 Bsrt Prbt,3Kt,2KmJl.Aneka Tambang Blkg Akbid Bjb Rp1,2jt/bln Atau Kost/kmr Rp500rb(Dkt PrkntrnPemprop)0511-7521888

200000046390

TANAH DIJUALTnh strtgs,SHM 9x58 Jl.A.Yani Km.32 Bjbhrg.nego C/K (0511) 7154789-085350515599

200000044371

Djl BU, cpt, mau pindah tnh pekaranganL=50x50=2500m2 @150rb (nego)lingk.teratur SHM jln aspal, listrik dkt perktrnPemprov Kalsel dikel.Palm Bjb. Cck u/prmhn / gdg Hub 085751078595 TP

200000046020

Tnh 4 Kav.uk.+/-1200m2 Jl.Bina MurniLoktabat hrg.300rb/m nego.082151742343/4773622

200000046143

Djl tnh SHM siap bangun uk.20 x 30m (2bid) Jl.Karang Anyar I Bjb hrg nego.Hub.0511-4782327

200000046362

Tnh 700m2 (20x35m)+rmh Jl.Komp.Beringin No.30 Sei.Besar Bjb.085282671345/082125636269

200000046256

PALANGKARAYA

TANAH DIJUALDjl.tnh uk.33x250m,sertifikat,PalangkaRaya Kalteng lok.Jl.RTA Milono Km.3.082137058888

200000045753

Page 11: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Djl Jl. Perdagangan Komp. HKSN8C/55 PDAM. No SMS TP 082153514099Hrg 385jt Nego V.0001-15/8 (Rian)

Rmh + Kost Jl.Flamboyan III Rt.42 dktSMK Farmasi Lt360m2. 0511-3303584Harga 1M Nego V.0001-15/8(Raja)

Jl.A.Yani Km.5,7 Gg.Karya MufakatNo.19A Bjm 6319978/081351151116Hrg 350jt Nego V.0001-31/7 (Alam)

Rmh Pinggir Jl Ry S Adam SMA 5 uk11x45 Hub 081250800769 No SMS TPHrg 1,9M Nego V.0001-30/7 (Ktr)

T45 Komp Herlina Sei Andai BlokF42 Bjm 081349637916 / 085248704499.Hrg 130jt Nego V.0001-30/7 (Dayat)

T36 rehab Lt8x12m2 Komp ASSalam No13 Sungai Andai 7762601.Hrg 100jt Nego V.0001-30/7 (Dayat)

HARGA DIBAWAH 300 JUTA

BANJARMASIN

HARGA DIATAS 300 JUTA

Dijl Rmh Komp Persada Estate HBakti T45 Hub 08125128908 Lt150Hrg 225jt Nego V.0001-30/7 (Hamdan)

Rmh Jl.Kelayan B Rt.21 No.31Bjm Hub 081250139491/7233500.Hrg 1,2M Nego V.0001-30/7 (Alam)

Komp HKSN Permai Blok 8A No360Rt35 KTangi 085251303111/7097011Hrg 475jt Nego V.0001-30/7(Alam)

Rmh K.Tangi 2 Jlr 1 No.15 Rt.16Bjm. Hub.085251303111/7097011.Hrg 850jt Nego V.0001-30/7(Alam)

Jual+prbt rmh Jl.Samudera No.61Beruntung Jaya 10x20. 082153232001Hrg 400jt Nego V.0001-30/7 (Hamdan)

Dijl Tnh + Bngnn Lt1200 LB300 Jl Beli tungDrt No289 Seb Navigasi 081348191471Hrg 3 M Nego V.0001-30/7 (Hamdan)

Rmh Komp Karya Budi UtamaRaya 2 Sei Lulut Km7 Hub7710496.Hrg 300jt Nego V.0001-30/7 (Ktr)

Jl.Prdgangan Komp.HKSN Blok 6BRt30 No214 3KT 1KM 085245524125.Hrg 750jt Nego V.0001-30/7(Ktr)

Jl Wildan Sari Gg Tatas No 66Rt14 Lt10x20m2 Hub0811506133.Hrg 300jt Nego V.0001-30/7(Ktr)

Rmh Komp AMD Permai Blok BIVNo110 K Tangi 2kt 2km 081348866310Hrg 300jt Nego V.0001-31/7(Alam)

Rmh Jl. Raya Perdagangan Komp.HKSN Jlr II No.582 K.Tangi. 085347615544Hrg 530jt Nego V.0001-30/7 (Alam)

Rmh Jl.Akasia III Rt.36 No.43 CemaraRy (sebr.Mesjid Istiqomah). 085654811448Hrg 650jt Nego V.0001-30/7 (Alam)

Komp.Mandiri IV Blok A1 No.20 Rt.47S.Adam Lt.130m2. 085651018383Hrg 550jt Nego V.0001-30/7 (Alam)

Djl rmh Jl.Belitung Drt Gg RahayuRT28 No19 KT3 KM2 081351445022.Hrg 450jt Nego V.0001-30/7 (Hamdan)

Djl rumah Jl.Sei Lulut KompKarya Budi II Hub 085249324499Hrg 375jt Nego V.0001-30/7(Ari)

Djl Jl.Simpang Tangga Jlr.4 No.11 Rt37K Tangi. Km2,KT3 Hub081349660391Hrg 400jt Nego V.0001-30/7 (Ktr)

HARGA DIATAS 300 JUTA

Rmh di Gatsu VI Jl.Bawang PutihRt.31 No.79 Lt.364m2 Hub081348777591Hrg 800jt Nego V.0001-15/8 (Alam)

Kost/pav53Kmr full house lkp KTangi Lt2500m2 Hub.081952712357 TPHarga 5M Nego V.0001-15/8(Ktr)

Ovr krdt T.36+ Persada Raya 4 Jlr 3No.46 Hdl Bakti Lt.10x14. 085245317234Hrg 180jt Nego V.0001-15/8(Hamdan)

Jl HKSN Komp Herlina Baru Blok HRt21 No44. 085249315398/085251855369.Hrg 115jt Nego V.0001-15/8 (Ktr)

Toko bsrta isinya Jl Trans KalimantanKm7 Anjir Serapat 081349604971.Hrg 400jt Nego V.0001-15/8 (Ktr)

Djl T144,Tnh 19X22m² Jl.PerdaganganBjm 4Kt,3Km 082148147724 No SMS TPHrg 795jt Nego V.0001-15/8 (Ktr)

Djl.cpt rumah Jl.Nakula Raya3KT,1KM. Hub085348199997Hrg 375jt Nego V.0001-15/8(Hamdan)

Rmh pinggir Jl Ry Grilya Bjm uk9x40m Hub081348160314 No SMSHrg 510jt Nego V.0001-15/8(Alam)

Djl/gadai 150jt T.55 renov Lt.10x14,5Jl.Gatsu Mahat Kasan. 081349701063Hrg 475jt Nego V.0001-15/8 (Hamdan)

T.75 SHM Jl.Pramuka Pembina 4 GriaRhayu Rt25 Blok F 7320125/081250160090Hrg 425jt Nego V.0001-15/8 (Putra)

Djl permn Jl Yudistira Ry KompBPP Hub085386952888/7622888.Hrg 1,5M Nego V.0001-15/8 (Ktr)

Djl Jl Perdagangan Komp Bumi IndahLestari 2 Jlr I No144 Rt30. 0811 5012379/7579559.Hrg 600jt Nego V.0001-15/8 (Udin)

Djl rmh Jl Belitung Drt Gg Karya 5 No4Lb8x14 Hub7713136/085251131415Hrg 125jt Nego V.0001-15/8 (Hamdan)

Rmh Prsada Indh III/54 H bakti Lt/Lb140/90,2km PLN PDAM 081952910662Hrg 255jt Nego V.0001-15/8(Ktr)

Rmh Tk2 Lt240 KT5 Km3 Jl SimpPembng nan 1 No111 Hub7552958Hrg 700jt Nego V.0001-15/8 (Putra)

Rmh T75 Jl Trikora Komp TamanTrikora III Blok B No3B 7434414.Hrg 220jt Nego V.0001-15/8 (Ktr)

HARGA DI ATAS 300 JUTA

Rumah kost @2pnt Jl Cahaya 2No38 Bjb Hub 081334034526.Hrg 500jt Nego V.0001-30/7 (Ktr)

Djl Toko Jl A Yani Km33,5 Komp CitraMegah Raya 085377888833 / 7132224Harga 1M Nego V.0001-30/7 (Rian)

Komp Graha Citra Megah Blok E No17AT45++ Lt10x15 Pgr klng 082270478999Hrg 280jt Nego V.0001-31/7 (Rian)

Dijl Bidakan Komp Wengga KudaTrikora 5 pntu @4x6 Hp082270478999Hrg 280jt Nego V.0001-31/7 (Rian)

Djl T.96/160 AC 2KT PLN 1300W Komp.Griya Asri II Sei Ulin 085245690690Hrg 175jt Nego V.0001-30/7 (Hamdan)

BU Djl Wengga Trikora Blok V No370Bjb 2Kt,1Km 081354000980TPHarga 95jt Nego V.0001-30/7(Ktr)

T70+Komp Pirus Baru No17 Blkg Masjid /SD Garden Hasanah 082148833530.Hrg 255jt Nego V.0001-15/8 (Dayat)

T45+Lt=12x20 Jl Rosela SampPGRI 1 Bjb Sumur 082270478999Hrg 300jt Nego V.0001-31/7 (Rian)

BANJARBARU

T45++ Lt10x15 Komp Graha Citra MegahBlok E No17B Pgr Kllng 082270478999Hrg 280jt Nego V.0001-31/7 (Rian)

T177Jl Mistar C K Blkng Ktr BPostBjb bns 2 AC, pompa air dll 08125122560.Hrg 595jt Nego V.0001-30/7 (Dayat)

Djl Jl Adiyaksa II K Tangi Lt300m2Lb240m 2lantai lkp Hub7258643.Harga 1,1M Nego V.0001-30/7 (Rian)

Djl cpt Jl Abu Dabi B/9 Balitra JyPermai Bjb Lt300m2 lkp 0811494542.Hrg 350jt Nego V.0001-30/7 (Rian)

HARGA DIBAWAH 300 JUTA

Djl.Jl. Unlam I 50m dari A.Yani, 4KT+1 Lt.946 Lb. 130 Garasi 081251054899Hrg 1,6M Nego V.0001-15/8 (Rian)

Djl kost 12 Kmr+WC Komp. Citra RyaAngkasa Q46 Rt.24 Dkt Bndra 08125051444Hrg 1,4M Nego V.0001-15/8 (Rian)

Rmh 2lt,5km Banjar Indah 1 Rt25No10 Bjm Hub 085272727555.Harga 1M Nego V.0001-15/8(Alam)

Djl Lt150m2 Jl Pondok SejahteraGg Damai No G17. 08126618593.Hrg 125jt Nego V.0001-30/7 (Rian)

SUDAH

SUDAH

SUDAH

SUDAH

SUDAH

TERJUA

L

TERJUA

LTER

JUAL

TERJUA

LTER

JUAL

TP Kota Citra Graha Cluster JasmineB-11 Lt.170 Lb.63 SHM. 085651212234Hrg 750jt Nego V.0001-15/8 (Raja)

Djl rmh T90 Jl Pramuka Jl MelatiIndah 081349636365/085249636565Hrg 400jt Nego V.0001-15/8 (Ari)

Djl rumah T95 Jl Pramuka KompSemanda 4. 3kt 2km 08525102772.Hrg 430jt Nego V.0001-15/8 (Ari)

T140 3KT 2KM Plus AC Jl BatasKota 081351543008/6199028Hrg 357jt Nego V.0001-31/8 (Rian)

Djl T66/100 Jl Mahatkasan GatsuKomp Permata Hijau E6 085248700300.Hrg 450jt Nego V.0001-15/8 (Ktr)

Rmh KompAbdi persada Blok B Jlr 2 No188 K.Tangi SHM 081349685599/7610374Harga 65jt Nego V.0001-15/8(Alam)

Dijl/Over krdt T60 Lt165 PDAM MenghdpTimur Jl Krng Anyar II 085249948000Hrg 225jt Nego V.0001-31/7 (Rian)

SUDAH

SUDAH

SUDAH

SUDAH

SUDAH

TERJUA

L

TERJUA

LTER

JUAL

TERJUA

LTER

JUAL

Rmh+prbt Komp.Mandastana No.26Rt.31 Gatsu 08125089790/081952712188Hrg 780jt Nego V.0001-15/8(Alam)

Djl Hndl Bakti Raya Lb7x22m+gdgLt18x48.0812512632447/7406528.Hrg 250jt Nego V.0001-15/8(Wahyu)

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

11Banjarmasin Post

PERUMAHAN MINIMALIS HABIBIE CV KARUNIADP dapat diangsur 3x Inden: Angsuran 1 langsung di bangun

Jl Pramuka Komp Melati Indah 1 Bjm Hub 7452009 / 082151385529

Rmh br T70 (disc 7,5jt) bns genset1200+AC Panasonic 1/2 PKHrg 348jt V.5999-9/9

Rmh baru T45/T36+/T36 (disc 5jt,2,5jt,2,5jt)/238jt,234jt,219jt bns genset

V.5999-9/9

Rmh br T75 (disc 10jt) bns genset1500+AC Panasonic 1/2 PKHrg 379jt V.5999-9/9

Rmh br T54 (disc 5jt) bns genset1200+AC Panasonic 1/2 PKHrg 269jt V.5999-9/9

Rmh BR prmn T112/200 3KT 2KM JlPramuka / Melati IndahRaya 7317415Harga Nego V.6379-14/9 (Ktr)

Ruko 3 pnt 2 Lt Jl Pinus K Tangi / S AdamSamp Mesjid Arrahim 05116281115 TPHrg Nego V.000-19/8(Ktr)

BANJARMASIN

Rmh Br Jl.Kasturi II Cargo Bndra Gr.Residence T.60+/162 Hub.081351521366Harga Nego V.44390-24/8(Ktr)

Djl Cpt T322 Over 550jt Jl ManggisMangga Ujg/Delima Ujung 085248813384Hrg Nego V.000-31/8(Ktr)

Djl rmh T54 Jl Samadi Ilham BeitungHub 0511-7401957/0816211045.Hrg 285jt Nego V.4951-29/8 (Dayat)

Djl/dikontrkn fas lkp Komp PesonaModern Km11 Hub 081348170130.Hrg 700jt Nego V.5671-12/8 (Hamdan)

Djl toko + rmh Jl.A.Yani Km 23 LU Bjb Lt16 x 100m strtgs 7408502/081348597989Harga Nego V.5877-11/8(Dayat)

2 Kav full renovasi 4kmr Surya IndahII dpn Brimob Bjb 085248381871Hrg 425jt Nego V.5875-11/8(Dayat)

Dikontrkn lkp + prbt Jl S Adam KompMandiri Permai No74B 0811529243 TPHarga Nego V.000-11/8(Alam)

Rmh Komp Berunjay Jl YudistiraIII Blok III No81 Rt41 hok 085251620001.Hrg 350jt Nego V.000-11/8 (Alam)

BANJARBARU

Over Krdt T.45 HOK Perum Sinar LestariJl.Sukamara L Ulin 7543915/081542373086Hrg 150jt Nego V.6007-13/8(Ktr)

Rmh Km 85 Sebrang SMA 1 BinuangHub082159411181/08125184855Hrg 245jt Nego V.5363-2/9(Dyt)

Komp.Citra Garden City Sei.Ulin Bjb.Lt.18x13 lkp. 7134283/085350509110Harga Nego V.6047-13/8(Dayat)

Djl Jl Belitung Laut No35 Rt34 SebRencana RS 082150181815/085753710170.Harga 3,4M Nego V.5513-6/9 (Hamdan)

Rmh Komp Wengga III Golf Km24Hub 762 KT Hub 05117522315Hrg 170jt Nego V.6098-14/8 (Ktr)

Rmh Komp Antasari Perdana SeiLulut Km9 Hub 082151727700Hrg 125jt Nego V.000-17/8 (Ktr)

T.80 Jl.Nakula V No.1 Jl.A.YaniKm6,5 Pem.dlm. 08125135359 TPHrg 255jt Nego V.6002-16/8(Alam)

Djl rmh Jl.Gatsu X Rt.27 No.72/Siaga II TP. 081351112244/775807Hrg 410jt Nego V.6211-15/8(Ari)

Disewakan Rmh dCitra land Blk PurpleLavender B5 No21 Hub081349462777Hrg Nego V.5369-2/9(Ktr)

T.45 Jl.Pdt Krya Komp. Purnama Permai1 Jlr 3 No.50 Sei.Andai. 081351940786Harga Nego V.6265-16/8(Silvi)

Djl. Komp.Permata Bunda A5 Sei.Ulin Bjb. 2Lt,Grs. 087815104545 TPHrg 350jt Nego V.6254-16/8(Dayat)

Djl rmh 400m3 Cck Utk Ktr Jl.GunungSari Ujung Rt13 No25 Hub 081348280777Hrg 1M Nego V.6145-18/9(Ktr)

Jl.Kemiri No91A Gatsu 3KT+1LT 400m²LB.320 Dpr Krg&Bsh 0811519975Hrg 1,35M Nego V.6233-16/9(Ktr)

Dikont.Gdg permnn 1000m2 Jl.Tol stlhJemb.Basirih. 7481173/081351578108Harga Nego V.6187-15/8(Hamdan)

Rumah Jl.Simp.Gusti IV No.42Rt.37. Hub.081351693155Hrg 600jt Nego V.6322-17/8(Alam)

Djl Rmh T.90 2KT Kayu Jl.PurnasaktiRt.26 TP Hub.085346041912Hrg 150jt Nego V.5580-14/8(Ktr)

BANJARBARU

Dijual rumah + Isi Jl Kayu TangiHub.0511-7737909/05119013648Harga Nego V.5909-13/8(Ktr)

Over Krdt T.42 Uk.10x15 Jl.Grilya Kel.B Komp.Graha Mahatma 7717163/7304900Hrg 110jt Nego V.5901-13/8(Ktr)

Rmh semi prmnen Jl Perkasa IndahJlr 1 Ujg 08115000421/082265282828Harga Nego V.000-13/9(Ktr)

Rmh Jl Tembus Perumnas Ky tangiKomp Kelapa Indah I Hub 7473411Hrg 110jt Nego V.000-25/8

BU Dijl T72/170 Bns Prbt+AC 5 mntdr Bunyamin Residen 081251443231Hrg Nego V.000-22/8

Dijl Rmh Komp Bumi Pemrs PermaiHub 081256563455 No SMSHarga Nego V.000-22/8 (Ktr)

Page 12: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

12Banjarmasin Post Kabar JatimMINGGU 12 AGUSTUS 2012

“Tanda Bahaya Tidak Jelas”

■ 397 Perlintasan KA Tanpa PalangJEMBER, BPOST - Sebanyak 397 Perlintasankereta api di wilayah kerja PT KA Daops IXJember, Jawa Timur, tanpa palang pintu. Per-lintasan itu tersebar di beberapa daerah dariPasuruan hingga Banyuwangi.

54 Titik RawanDINAS Perhubungan Jawa Timur mendeteksi sebanyak

54 titik rawan kecelakaan untuk arus mudik dan balik.Kepala Dinas Perhubungan dan Lalu Lintas Angkutan JalanJatim, Wahid Wahyudi mengatakan, untuk mengantisipasikecelakaan pihaknya menyiapkan petugas dan peralatanberat.

“Untuk titik rawan kecelakaan, kita tempatkan satuposko yang dilengkapi mobil derek serta aneka rambu-rambu lalu lintas,” katanya, Sabtu (11/8).

Menurutnya, ada 54 titik rawan di Jawa Timur yangdibagi dalam delapan jalur. Jalur pertama, Surabaya-Mojokerto-Madiun-Ngawi-Mantingan. Jalur kedua,Surabaya-Lamongan-Tuban-Bulu. Jalur ketiga, Surabaya-Malang-Blitar-Tulungagung. Jalur keempat, Surabaya-Probolinggo-Situbondo-Banyuwangi.

Jalur kelima, Surabaya-Bangkalan-Sumenep. Jalur enamSurabaya-Kertosono-Kediri-Tulungagung-Trenggalek.Jalur tujuh, Babat-Bojonegoro. Jalur delapan, Probolinggo-Lumajang-Jember-Banyuwangi. (dts/brj)

lintasnya tinggi.Di Jember, terdapat bebe-

rapa lokasi yang tidak me-miliki palang pintu maupun

penjaga, salah satu-nya jalan menuju

perumahan Ko-dim yang adadi Desa Jubu-ng, KecamatanSukorambi.

Jalur yangsetiap harinya

padat dengan ba-nyaknya warga yang keluarmasuk perumahan itu telahberkali kali memakan korban

jiwa.Warga berharap, ada per-

timbangan PT KA untukmemberikan palang pintuperlintasan kereta api demikeamanan pengguna jalan.

“Sekarang sudah lumayankarena sudah dipasang lamputanda bahaya, namun kebe-radaan lampu tidaklah sem-purna karena terkadang lam-pu mati terkadang kedap ke-dip,” kata Nur Salim, wargaperumahan.

Di Malang, rambu lalu lintasjustru banyak dicuri orang.Dinas Perhubungan Kota Ma-

Dari catatan PT KA DaopsIX, dari 397 lintasan yang ti-dak memiliki palang pintu, 91lintasan terjaga, 287 tidakterjaga dan 19 tidak sebidang.

“Untuk yang tidak terjagaada dua kategori, 280 resminamun tidak ada penjaganya.Tujuh diantaranya pintu per-

lintasan liar,” kata KahumasPT KAI Daops IX Jember Ga-tut Sutiatmoko, Sabtu (11/8).

Untuk mengantisipasi ke-rawanan tersebut, PT KA a-kan menambah jumlah petu-gas untuk melakukan penga-wasan khususnya di titik ra-wan yang kepadatan arus lalu

lang pun mulai memasang kem-bali.

Kabid Lalin Dinas Perhu-bungan Kota Malang, AgoesMoeliadi, mengaku, rambu lalinyang hilang atau dicuri itu beradadi 14 titik. “Kita mulai mema-sang kembali,” katanya.

Agoes mencatat, sejumlahtitik rawan terjadi pencurianadalah pertigaan Kacuk me-rupakan akses menuju wilayahKabupaten Malang dan Blitar,Pasar Besar Malang, serta daerahpinggiran kota lainnya.

Minimnya jumlah petugas,memudahkan para pelakuleluasa mengambil rambu-rambu rata-rata berdiri dipinggir jalan itu.

Menurut dia, harga ma-sing-masing rambu itu se-besar Rp 500 ribu. Untuk me-ngganti rambu yang hilang,harus dilakukan pengadaanrambu baru.

“Sulit untuk mengawasisemua, kita harapkan peranserta masyarakat,” ujarnya.

Selain membenahi rambulalin yang hilang, kata Agoes,pihaknya juga memperbaikidan mengganti alat bantukelancaran arus lalu lintas lain.

Seperti traffic light, marka jalandan sejumlah rambu lainnya.

Ia mengaku, sudah mem-perbaiki puluhan traffic lighttersebar di 24 titik. (dts/brj)

Ditangkap Bawa Kondom BekasSURABAYA, BPOST - Luluk Arista (23),warga Rusun Penjaringan, harus men-dekam di Mapolrestabes Surabaya. Ibumuda ini ditangkap karena menjual PSKdi bawah umur.

Luluk juga bizsa melayani sistem callto hotel untuk lelaki hidung belang yangmembutuhkan teman tidur di bulanpuasa. Akibatnya, Luluk bakal berlebarandi tahanan Polrestabes Surabaya.

Ibu satu anak ini ditangkap petugasReskrim Unit Jatanum Polrestabes saatmenjajakan anak buahnya ke tamu yangsudah menunggu di Hotel Malibu, JalanNgagel.

Dari tangan tersangka yang mengakubekerja sebagai penjualan tiket pesawat ini,petugas mengamankan dua lembar bill

hotel, satu kondom bekas pakai, satu pakkondom merek durex, dan tiga buah HPyang dijadikan sarana transaksi.

“Selain barang tersebut, uang Rp 3juta dari hasil transaksi mucikarinya jugakami amankan,” terang Kanit JatanumAKP M Yunus Saputra.

Yunus menambahkan, di bulan puasaini, Luluk telah menyiapkan enam gadisyang masih berusia belia. Mereka sudahada di sejumlah hotel dan siap menemanilelaki hidung belang berkencan.

Dalam pengakuan tersangka kepadapetugas, untuk tarif PSK belia maka lakihidung belang harus bisa mengeluarkanuang Rp 500 ribu sampai dengan Rp 1,5 juta.Dari tarif tersebut, Luluk mengambil sete-ngah dan setengah lagi bagian anak buah.

“Tugas saya selama ini hanya mene-rima telepon karena memang sudah adabeberapa orang yang biasa menghubungisaya bila butuh teman,” kata Luluk kepetugas penyidik.

Untuk stok PSK, Luluk mengaku tidakkebingungan mencari. Soalnya, banyakPSK muda kerap menelepon dirinyauntuk dicarikan lelaki hidung belang.

Sementara itu, operasi rutin bulanpuasa, di Probolinggo berhasil menjaringseorang pelajar putus sekolah.

Petugas gabungan Satpol PP dan polisiitu juga menangkap tiga PSK di Pasar Ma-ngunharjo dan seorang PSK yang sedangdigarap pelanggannya di dekat rel KA,Kelurahan Mangunharjo, Mayangan.(brj/tribunjatim)

NET

JAGA PERLINTASAN - Seorang petugas menjaga perlintasan kereta api yang tidak dilengkapi palang pintu. Sebanyak 397 perlintasan keretaapi di Jawa Timur tidak dilengkapi palang pintu.

1208/B12

Opel Blazer Montera ’02 Slvr lkp,Audio asli Bjr bs TT. 081352999979Harga 60jt Nego V.6349-24/8

Nissan XTrail XT 2.5 ‘05 matichitam Plat DA Hub 0511-6190519Hrg Nego V.43689-16/8

Ford Everest 25L MT ’08 Akh. silverasli Bjb,tgn 1. 6223113/085754428128Harga Nego V.6260-24/8

Mazda Interplay ‘97 Silver AC CDmls Hub 081348693845.Harga 34jt Nego V.000-15/8

Hyundai Getz Th07 Manual Merahorsnl lkp asli Bjr 0811517646/7597374.Harga Nego V.000-12/8

Hyundai Atoz Th04 Manual hitammulus. Hub.081251222577.Harga Nego V.6012-13/8

Sambungan dari Halaman 8 ...

Kawasaki Z 1000cc Th93 BPKBSTNK lkp & asli Hub081348240902Harga Nego V.5371-14/9

DAIHATSU

Xenia Li Family ‘10 abu2 metalik bdkaleng 05117336677/081348183501Hrg Nego V.5192-2/9

Xenia VVTi 09 Tipe Li PS HitamVR Tape AC Hub.082153288999Hrg 105jt Nego V.5897-13/8

Djl Xenia Xi Deluxe ‘2010 Silversprt br 0811511790/0511-6102244.Hrg 130jt Nego V.000-16/8

BU BMW Z3 Th00 Silver 2pnt bukaatas VR18 TV var mls 085386822228Hrg 299jt Nego V.000-12/8

BMW 318i Th96 Biru ac,tape,vr17,pjk br bs tt hub. 0811518118Harga 67jt Nego V.5967-15/8

BMW 1999 Velg racing Full ModifHub 087814985494Hrg Nego V.6100-15/8

Dijl Chevrolet Captiva AT bensin09 akh Grey met 085248744801Hrg 223jt Nego V.6094-12/8

Hyundai Getz GL 06 silver kebiruanmls siap pakai 082154969889/7421757Hrg Nego V.6122-14/8

Grand Livina ‘11 Hitam,bs langsungBBN,s pkai 081393663554/7408364.Harga Nego V.6214-15/8

Hyundai GETZ ’06 Manual Merahmulus asli Bjr. Hub.0511-7511249.Harga 98jt Nego V.6183-15/8

BARU L300,Truck PS,Triton, Pajero,Out Lander. Dlr resmi. 085386614141.DP 20% V.44021-12/8

Djl L200 Strada Th06 Putih s pkaiHub087853737000/0511-6427000.Harga Nego V.000-29/8

PU L300 Th2010 Hitam Kanzaiorsnl lkp Hub 08125018455.Harga Nego V.000-12/8

Djl Mist Kuda GLS Diesel 99 Akh kondIst s pkai TgnI 7409282/081250853000Harga Nego V.5550-13/8

Over Kredit Mits L200 ‘07 siap pkaiSisa 28x6167000 Hub.7536789Harga 40jt Nego V.5918-13/8

Daihatsu Grandmax 1.3 ‘2011 PickUp htm Pjk BR Bs TT 08115007118Hrg Nego V.5808-13/8

Feroza 95 Biru silver met msn mls trwt bdklng AC PS VR pjk br 081351435999Hrg Nego V.5886-19/8

Feroza Th’94 Akhir Biru Ac,tape,vrbs tt Hub.082156066212Harga 54jt Nego V.000-15/8

Xenia ‘06 Xi 1,3 EFI,standart coklatmuda met, klg, pribadi 085393291973Hrg 105jt Nego V.6225-15/8

FORD

Picanto Th2006 Manual OrangeTrwt Km47Ribu Hub.0511-7249996Harga 88jt Nego V.5887-16/8

Kia Picanto Th2008 Abu2 MetBanjar msh Fresh Hub.0811513024Harga Nego V.5913-12/8

Visto Zip Drive 03 Abu2 met bisakrdt 05117722772/085249722772Hrg Nego V.6121-14/8

Picanto 2010 hitam Pjk 1 th & Km8 rban asli Hub 0811501725Hrg Nego V.5962-13/8

New Picanto ‘08 Matic Silver,asli Bjr,orsnl,mls,Var tkr tmbh/krdt.082153010142Hrg 105jt Nego V.6207-21/8

Chev Spark Th2011 Putih Hub081321116226.Harga Nego V.000-14/8

Chev Spark LS ‘05 Manual Htm trwtvar s pkai Hub081251787888 No SMSHarga Nego V.000-16/8

MITSUBISHI HYUNDAI

BMW

KIANISSAN/OPEL CHEVROLET/MAZDA

SPD MOTOR

Mitsubishi Canter 125 PS Th.2008kond.bgs siap pakai. 085251154887Hrg 235jt Nego V.6190-24/8

Fiesta Th2011 Ungu Bunglon asli Bjr(baru 10 bln) Hub085249505859Harga Nego V.6036-13/8

Ford Ranger DC Th2006 Putihcash/kredit. Hub.081348045790Harga Nego V.6284-25/8

Hyundai Atoz GLS ’00 biru met klngcat asli orsnl siap pakai. 081351447999Harga 64jt Nego V.6219-15/8 Xtrail Thn 2004 Orisini l Sgt

Terawat Hub.082151839858Hrg 143jt Nego V.6262-16/8

Juke ‘11 Akh Putih asli Bjm Km9rbterawat bisa TT Hub0511-7890000.Hrg 238jt Nego V.6296-25/8

Hyundai Avega Manual 1.5th11/6/13Steel Grey trwt,take over. 0511 7174573Harga Nego V.6242-22/8

Mits Triton GLS 4x4 Th10 Putihpjk br AC,Tape. Hub.087815808048Hrg 240jt Nego V.6238-16/8

Strada L200, GLS ‘07, putih silver, pjkpanjang, bs krdt Hub 081349559993DP 25jt Nego V.000-16/8

Trauna FGX Th02,Siilver,Var, SiapPkai 085251302653/085248751809Harga Nego V.6081-16/8

Daihatsu Taft Hiline Long 2000Putih,AC,mlk prib Hub0511-7731801Harga 80jt Nego V.44065-12/8

MITSUBISHI

Chevrolet Spark Th04 Silvermulus kond trwt Hub081219352819Harga 67jt Nego V.6191-15/8

Aveo LT Manual Th09 Silver,orsnl,terawat lkp asli Bjr Hub0811519323Harga Nego V.6334-17/8

Kia Carren 2 ‘05 silver AC dingin VRPW msn OK siap jln 05117455009Hrg 82jt Nego V.6122-10/9

Trajet G-8 Manual Th03,abu2 met.full Var. 082153255599 / 7556553Harga 75jt Nego V.6264-16/8

Getz Th.2003 Akhir Hitam, istmw,asli Bjr. 0511-7332189/0811504948Harga Nego V.6339-17/8

Djl.XTrail New 2.5 CVT ST AvtechAT ‘2011 Putih mls. 081351555855Harga Nego V.000-16/8

Dijual BMW 318i Th2002 MaticWrn Silver audio Hub 0811500689.Hrg 132,5jt Nego V.6373-17/8

Nissan X Trail XT Th04 Hitam,mls,trwt, Automatic Hub 081348354317Hrg 150jt Nego V.6324-17/8

Xenia 1,3 Sporty 2010 merah maronkond.spt baru. Hub081348125267.Harga Nego V.6346-17/8

Cpt Bimantara 97 nama dr baru (bknex Taxi) STNK 1th. 081251333234/7407505Harga 41jt Nego V.6352-17/8

Xenia Li Sporty ‘11 pmk Silver low kmsimpanan bd orgnl bs TT/krdt 7466884.Harga Nego V.000-24/8

AUDI

Panther Pick Up 04 wrn Biru Hub0511-7731801Harga Nego V.5365-2/9

Panther LM 05 Biru tgn 1 asli BjmVR sangat istimewa TT/krdt 7466884Harga Nego V.000-31/8

Panther Touring Th.2008 hitam,orisinil cat. Hub.081348585858Hrg 190jt Nego V.6332-17/8

ISUZU

Ford Ranger DC 4x4 09 putih istwHub 085349062500Hrg 167jt Nego V.000-22/8

Mits DC Triton GLS 4x4 08 merahsiap pakai Hub 081348037028Hrg 195jt Nego V.6406-22/8

Audi A4 04 akh Triptonic sgtnyaman DA Vip Hub 05117521888Hrg 137jt Nego V.6392-25/8

Feroza 95 Hijau Abu2 SE fas lkpcat orsnl 08125103479/6232579Hrg 66,5jt Nego V.000-22/8

Xenia Xi VVTi Deluxe 09 akhir greyHub 085347224774Hrg Nego V.000-22/8

Page 13: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Nusantara & Luar Negeri 13Banjarmasin PostMINGGU 12 AGUSTUS 2012

■ Masjid Disambar Petir, 13 Orang Tewas

Keluarga Beruang Pesta Bir

Pembaca Situs Online Kecam PKS

Jemaah Tarawih Histeris

“Puluhan orangtergeletak di lantai.

Beberapameninggal, yanglain menggeliat

kesakitan”

ABDUL KALAMwarga

DHAKA, BPOST - Suasana Salat Tarawih disebuah masjid di wilayah terpencil Bangladesberubah menjadi ingar-bingar. Sebanyak 13jemaah tarawih tewas di masjid itu.

Penyebabnya, masjid yangterbuat dari seng itu tersam-bar petir saat digunakan un-tuk salat oleh warga setempat.Insiden ini menewaskan 13orang yang tengah bersem-bahyang dan melukai 15 or-ang lainnya.

Sang imam masjid ikutmenjadi korban tewas dalaminsiden yang terjadi di DesaSaraswatipur, sekitar 200 ki-lometer dari Ibu Kota Dhakaitu. Insiden ini terjadi padaJumat (10/8) malam, ketikasekitar 35 warga setempattengah menunaikan Salat Ta-rawih di masjid tersebut.

“Sebanyak 13 orang, ter-masuk sang imam, tewas se-ketika di lokasi kejadian. Se-bagian besar tubuh dan wajahkorban hangus terbakar,”ujar Kepala Kepolisian setem-

pat, Bayes Alam, seperti di-lansir oleh AFP, Sabtu (11/8).

Alam menambahkan, se-kitar 15 orang lainnya me-ngalami luka-luka, dimanaenam orang di antaranya ma-sih menjalani perawatan dirumah sakit setempat.

Penduduk desa bergegasdatang untuk membantu se-telah mendengar teriakan.

“Puluhan orang tergeletak dilantai. Beberapa meninggal,yang lain menggeliat kesaki-tan,” kata seorang warga,Abdul Kalam.

Sebagian besar korbanadalah laki-laki muda berusia20-30an. “Kami segera mem-bawa yang terluka ke dalamtiga perahu dan menuju kerumah sakit di Dharmapasa,”tambah Kalam, “Tapi butuhbeberapa jam untuk sampaike sana,” tambahnya.

Kepala petugas pelaksanadi sub-distrik Dharmapasha,sekitar 196 kilometer dari IbuKota Bangladesh, Dhaka, Sha-hidul Huq mengatakan, jum-lah korban jiwa kemungki-nan bertambah sebab bebe-rapa orang yang sedang salatmenderita luka parah.

“Petugas penyelamat yangkami kirim belum kembalidari desa itu,” tambahnya.

Penduduk setempat se-ngaja membangun masjiddengan menggunakan sengkarena tanah yang ada di wi-layah tersebut sulit dijadikanlokasi pembangunan masjidyang permanen. Hujan derasyang melanda wilayah ter-sebut seringkali membuat airSungai Saraswati meluap se-hingga pemukiman wargadigenangi banjir.

Sambaran petir akhir-akhirini menjadi ancaman tersen-diri bagi warga Bangladesh,terutama di wilayah Sunam-ganj. Sebagian besar insidentersambar petir terjadi saatpenghujan, antara bulan Juni-September di Bangladesh.(dtn/bsc/tribunjatim)

JAKARTA, BPOST - PartaiKeadilan Sejahtera (PKS) ak-hirnya resmi memilih calonincumbent Fauzi Bowo -Nachrowi Ramli pada pu-taran kedua Pemilu KadaDKI Jakarta.

Presiden PKS, Luthfie Ha-san Ishaq mengatakan, ke-putusan itu berdasarkan rapatinternal baik di tingkat grass-root, DPW, DPD hingga DPPtingkat pusat. “Dukunganterhadap pasangan Foke-Na-ra merupakan tindak lanjutdari permohonan kerja samakoalisi kepada PKS untuk ke-sinambungan pembangunanJakarta,” katanyadalam kon-

ferensi pers di Kantor DPPPKS, Jakarta, Sabtu (11/8).

Mendapat dukungan 11persen dari PKS, Fauzi Bowopun menyatakan rasa syukur-nya. “Itu merupakan bentukkonsistensi kerja sama yangakan berjalan secara berke-lanjutan,” katanya.

Dalam dukungan tersebut,PKS mengakui ada maharyang harus ditebus oleh Foke-Nara. “Mahar yang kami be-rikan adalah program yangtelah disusun oleh tim suksesdan telah diberikan pada PakFoke,” ujar Luthfie.

Calon gubernur DKI Ja-karta, Joko Widodo (Jokowi),

mengaku pasrah dengan si-kap PKS itu. “Ya enggak apaapa, mereka punya hak untukmemilih,” katanya saat me-ngunjungi Pasar Tanahabang,Sabtu (11/8).

Direktur Lingkar MadaniIndonesia, Ray Rangkuti me-ngatakan, meski seluruhpartai berkoalisi, Foke sulitmengalahkan Jokowi.

Ray menambahkan, pe-milih Jakarta adalah pemilihliberal dan rasional. “Parpolbukan gerbong utama yangdapat menarik minat pemilihke TPS, bahkan minat pemilihuntuk menentukan calon me-reka,” ujar Ray.

“Saya melihat kecende-rungan itu. Pemilih yang me-milih kandidat independenakan lebih memilih Jokowidi putaran kedua,” tandas-nya.

Terkait dukungan itu, ra-tusan pembaca situs beritaonline nasional mengecamsikap PKS. Dari ratusan pem-baca yang memberi komentardi berbagai situs nasional,hanya ada beberapa gelintiryang mendukung sikap PKS,sementara ratusan lainnyamengecam sikap PKS.

Kebanyakan pembaca me-nilai sikap PKS terkait bagi-bagi uang. (kpc/dtc/mdc/okz)

OSLO, BPOST - Sekeluarga beruangterdiri atas induk dan tiga anaknyaditemukan sedang berpesta bir. Ke-luarga beruang itu berhasil menerobosmasuk pondok di Norwegia dan me-nenggak 100 kaleng bir.

Bukan cuma itu, kawanan tersebutmenyantap habis semua makanan disana dan merobohkan satu tembok.“Mereka benar-benar berpesta-poradi sana,” kata pemilik pondok, EvenBorthen Nilsen, kepada The Local.

Nilsen mengatakan, bekas cakar dijendela pondok dan kotoran beruang

di luar tempat itu membuat orangtidak ragu bahwa merekalah yangbertanggung jawab. Rata-rata penjahattidak lumrah merobohkan tembok,padahal pintu depan tidak rusak samasekali,” katanya.

Nenek dan ibu Nilsen lebih duluberada di tempat kejadian, dan men-dapati seluruh pondok diobrak-abrik,termasuk satu set peralatan. “Ranjangdan semua peralatan dapur-kompor,oven, dan lemari serta rak-hancurberkeping-keping,” kata Nilsen.

ABC News menambahkan, selain

menenggak habis isi 100 kaleng bir,satu keluarga beruang itu juga me-nyantap semua makanan di dalampondok tersebut, termasuk cokelat,madu, dan manisan.

Nilsen khawatir keluarga beruangitu kembali lagi untuk melakukantindakan berikutnya. “Si induk sudahmembawa anaknya ke sana, jadi takada jaminan bahwa itu takkan terjadipada pondok lain, atau bagi kabinkami lagi,” katanya.

Belakangan ini telah beberapa kaliberuang menampakkan diri di tempat

yang tak biasa. Awal pekan ini, satuberuang hitam berjalan memasukilobi satu tempat wisata di Meksiko.Kejadian tersebut terekam kamerapengawas, tetapi beruang itu keluarlagi dari pintu yang sama sebelumpihak berwenang tiba di lokasi ke-jadian.

Pada April, sekeluarga beruangberjalan di kompleks pengawas cuacadi Pennsylvania, berkeliaran secarabebas, sementara petugas bersembu-nyi di satu ruang dan melanjutkan siar-an mengenai ramalan cuaca. (kpc/ant)ILUSTRASI/NET

ILUSTRASI/NET

KEBAKARAN- Petugas danwargamemadamkanapi yangberkobar diJalan WolterMonginsidi,Balikpapan,Sabtu (11/8)dini hari.Seorang anaktewas dan limarumah hangusdilalap api.

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

1208/B13

Page 14: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

14Banjarmasin Post

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Page 15: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

15Banjarmasin PostTribun Borneo

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Jadwal Imsakiyah Palangkaraya dan sekitarnyaImsyak Subuh Zuhur Ashar Magrib Isya04.00 04.10 11.31 14.52 17.33 18.43

Dua Hari Pegangan Pintu Kulkas■ 5 Korban Kapal Tenggelam SelamatKOTABARU, BPOST - Kece-masan keluarga lima awakKM Karya Bersama yangtenggelam di Perairan LautJawa berakhir. Para korbankapal tenggelam itu disela-matkan nelayan pemancingasal Jawa.

Kelima korban itu Masing-masing ialah Suryani (nakho-da) KM Karya Bersama, sertaempat ABK yakni Ancah,Menteng, Syaiful dan Habibi.

Sebelum korban ditolongnelayan pemancin dibawa keMadura, Jumat (10/8) sore.Kendati sebelum diselamat-kan, kelima korban sempat te-rombang ambing selama seha-ri dua malam di perairan PulauKeramaian, Kabupaten Sume-nep.

Kelima korban yang beru-saha agar bisa selamat darikenagasan ombak besar terja-di di perairan itu. Saat itu ke-

lima korban hanya memakaibaju pelampung ditambah tu-tup kulkas (tutup kulkas tem-pat mengawetkan ikan).

Informasi didapat, kelimakorban masih berada di Madu-ra, belum pulang ke Kotabarukarena kondisi mereka masihlemah setelah berjuang hidupselama dua hari dua malam.

Hal itu, dibenarkan Amirpemilik KM Karya Bersamasaat dihubungi per telepon.

“Benar, kelima korban se-lamat dan sekarang merekamasih di Madura. Karenakondisi masih lemah,” kataAmir, Sabtu (11/8).

Tak hanya itu, dipastikankelima korban diketahui sela-mat setelah mendapat infor-masi dari nelayan yang me-nolongnya. Amir juga sudahkontak telepon dengankelima korban.

“Untuk informasi lainnya,

seperti apa cara mereka me-nyelamatkan diri saat kapaltenggelam. Belum tahu, sayabelum bicara banyak dengankorban karena kondisi mere-ka masih lemah,” jelas dia.

Selain Amir, keluarga limakorban juga telah menerimakabar sangat menggembira-kan, Jumat (10/8) beberapajam setelah korban dievakua-si oleh nelayan pemancingasal Jawa.

Rasa kegembiraan itu di-kemukakan Basuni, pamanAncah yang menjadi korbankapal nahas tersebut.

“Betul kami selaku pihakkeluarga merasa lega kelima-nya diketahui selamat. Ha-nya saya belum dapat penje-lasan detail tentang upaya di-lakukan korban menyelamat-kan diri. Sebelum mendapatkabar ini, kami sangat ce-mas,” katanya. (sah)

Nurjannah Diseret ke Ruang Tamu■ Perampok Lukai Istri Tentara

BANJARBARU, BPOST - Nurjannah (40)terbaring lemah saat berada di Ruang Char-lie 3 Rumah Sakit Syamsudin Noor, Banjar-baru, Sabtu (11/8). Mata kanannya lebamdan kepala bagian kanannya diperban.

Nurjannah, seorang PNSyang bertugas sebagai penga-was bidang SMK Disdik KotaBanjarbaru itu, diserang pe-rampok yang menyatroni ru-mahnya di Jalan Sidomulyo Se-latan RT 4 RW 9, Landasanulin,Banjarbaru, Pada Jumat (10/8) sekitar pukul 20.00 Wita.

Ibu satu anak itu masihtrauma dengan kejadian yangmenimpa dirinya hingga di-sekap oleh perampok.

“Waktu itu saya lagi non-ton TV di ruang tengah sam-

bil baringan, sementara sua-mi saya Salat Tarawih di lang-gar. Saya sempat bingungwaktu ada bunyi-bunyi disamping rumah waktu dipe-riksa malah tidak ada apa-apa,” jelas istri dari seoranganggota TNI AD, Pelda Kas-mani itu.

Tak berapa lama, lanjutdia, ketika melihat pintu ka-mar yang sedikit terbuka dansuara gaduh di kamar, iakembali menuju kamar untukmemeriksa.

Naas bagi Nurjanah, rupa-nya si perampok bersembunyidi balik pintu kamar, ketikamuncul langsung menga-yunkan ke bagian kepalanya.

“Saat mau buka pintu ka-mar, tiba-tiba ada yang mu-

kemudian saya diikat meng-gunakan tali gorden dan di-seret menuju ruang tamu,”ungkapnya.

Saat itu Nurjannah dian-cam agar tidak berteriak. Se-lanjut pelaku yang lebih dariseorang itu secara leluasamenguras barang berharga dirumah itu. Sejumlah per-hiasan berupa kalung, anting,cincin, dan gelang diambil.

Pelaku juga mengambiluang kontan Rp 3 juta di dalamdua amplop yang disimpankorban di kamar. Usai men-dapatkan yang dicari pelakukabur dan meninggalkankorban yang masih terikat.

Upaya korban melepaskandiri dari ikatan akhirnya ber-hasil beberapa menit setelahperampok pergi. “Setelah saya

Berperawakan KurusPERISTIWA perampokan yang dialami membuat

Nurjannah sulit untuk melupakan apa yang telah dialami-nya. “Saya lihat pelakunya berperawakan kurus kecil,tapi wajahnya mengenakan penutup, kemudian mata sayajuga ditutup,” jelas Nurjannah.

Selain sempat sekilas melihat ciri-ciri pelaku, ia jugasempat mengeahui jika pelaku lebih dari seorang. Pelakuyang menyerang dan mengikatnya memang seorang,namun diperkirakannya ada dua orang lagi yang menung-gu di luiar rumah.

“Satu orang yang masuk rumah, tapi dugaan saya adadua orang sudah menunggu di depan rumah,” ungkapdia. (gep)

““

Kemudian sayadiikat

menggunakan taligorden dan diseret

menuju ruangtamu

NURJANNAHKorban

kul pakai linggis dari balikpintu, kepala saya berdarah,

berhasil membuka ikatan, al-hamdulillah Suami saya sudahdatang dari salat tarawih, ke-mudian kejadian ini dilapor-kan ke kepolisian,” jelasnya.

Sementara itu, Kasmanimenjelaskan, saat itu dia jugaterkejut ketika membuka pin-tu rumah, terlihat darah ber-cecer di bagian ruang tamu.

“Saya juga kaget, baru me-ngetahui istri saya dirampok,inilah namanya musibah,”ujarnya.

Ditanya mengenai keru-gian yang dialami, Kasmanimenjelaskan dirinya belumbisa memprediksi. “Yang je-las untuk uang sekitar Rp tigajuga untuk perhiasan saya be-lum mengetahui kisarannya,”jelasnya.

Kapolsek Banjarbaru Barat,

AKP Teguh menjelaskan, se-mentara ini pihaknya masihdalam proses penyelidikan.

“Kita sudah lakukan olahTKP, kemudian memintai ke-

terangan korban. Ciri-ciri pe-laku sudah dikantongi, kamidalam proses lidik, dalamkasus pencurian dengan ke-kerasan ini,” jelasnya. (gep)

Gundukan Pasir Ancam PemudikPALANGKARAYA, BPOST-Perbaikan jalan di jalur Pa-langkaraya-Gunungmasyang masih dilaksanakanmenjadikan sejumlah titik pa-da kawasan itu rawan kece-lakaan. Ini karena beberapatitik di jalur tersebut terdapatgundukan pasir untuk pro-yek pembangunan jalan.

Jalur tersebut makin ra-wan bagi pemudik, karena ja-lan darat Palangkaraya-Gu-nungmas ini merupakan jalurcuram, karena jalur tersebutmembelah bukit sehinggarawan dilalui kendaraan rodadua dan roda empat.

Kapolda Kalimantan Te-ngah, Brigjen Pol BachtiarHasanuddin Tambunan, me-ngatakan, jauh sebelummenggelar operasi ketupatlebaran, dia bersama jajaran-

nya sudah melakukan pe-mantauan lokasi dan memin-ta kepada bupati setempatuntuk mengambil langkahcepat sebelum Idulfitri untukmembenahi jalan yang se-dang dalam pembagunantersebut.

“Saya sudah meminta pal-ing tidak jalan itu di ratakandulu, gundukan pasir yangmenghalangi jalan supayadiratakan dulu sehingga ken-daraan mudah hilir mudik dijalan tersebut,” katanya, Sab-tu (11/8).

Polda Kalteng dalam pe-ngamanan lebaran ini menu-runkan sebanyak 735 orangpersonel kepolisian dari Pol-da Kalteng dan Polres se Kal-teng yang mulai, Sabtu (11/8) mulai melakukan tugasnyadalam mengamankan per-

siapan tibanya Idulfitri.Pengamanan lebaran ta-

hun ini juga dengan mem-bentuk 54 pos yakni seba-nyak 32 pos khusus untukpengamanan serta 22 pos pe-layanan terpadu dari berba-gai instansi untuk pelayananmasyarakat yang mudik danbalik lebaran mendatang.

Menurut Kapolda 735 per-sonil pasukan Polda Kaltengitu akan bertugas hingga Se-nin (27/8) mendatang untukmelakukan pengamanan le-baran arus mudik hinggaarus balik lebaran menda-

tang untuk seluruh wilayahKalimantan Tengah.

Pasukan yang diturunkanuntuk pengamanan itu perin-ciannya, dari Polda Kaltengsebanyak 125 orang dan Pol-res se Kalteng sebanyak 610orang.

“Kami telah membentuksebanyak 32 pos untuk pe-ngamanan dan sebanyak 22titik pos pelayanan kepadamasyarakat. Pos pengaman-an semua isinya adalah polisisedangkan untuk Pos Pela-yanan isinya adalah gabung-an instansi,” katanya lagi (tur)

PENGAMANAN IDULFITRI

❍ Kerahkan 735 personel, 125 orang dari Polda dan 610dari polres seKalteng

❍ 32 Pos Khusus Pengamanan yang diisi polisi❍ 22 Pos Pelayanan Terpadu yang diisi petugas dari

sejumlah instansi

Agin Tewas Usai Buka BersamaMARTAPURA, BPOST -Sambil menggendong anak-nya yang masih balita Juhai-riyah (25) menangisi jenazahsuaminya, M Agin (27), yangterbujur kaku di Kamar Ma-yat RSUD Ratu Zalecha Mar-tapura, Jumat (10/8) sekitarpukul 21.00 Wita.

Perempuan itu akhirnya ha-rus dibawa ke luar oleh keluar-ganya karena takut terjadi apa-apa jika terus menangis.

“Agin sebelumnya berpa-mitan buka bersama di tem-

patnya kerja di batas kota.Dan saat tabrakan, dia maupulang ke rumah,” ujar sau-dara Agin, Mama Rina.

M Agin adalah korban ke-celakaan lalu lintas di Jalan AYani km 41 Desa Antasan Se-nor Ilir, Kecamatan Martapu-ra Timur. Tabrakan itu terjadisekitar pukul 20.00 Wita.

Ketika itu, M Agin mau pu-lang ke rumahnya di Desa Su-ngaituan RT 3, KecamatanAstambul usai buka bersamateman sekantornya.

Tepat di belokan Pasar Pa-pan, Agin memacu kenda-raannya dengan kecepatantinggi. Akibatnya, motor Su-zuki Shogun SP Hitam berno-pol KH 5772 H masuk jalur la-lu lintas dari arah Hulu Su-ngai menuju ke Martapura.

Dari arah berlawanan,melintas Asnawi (35) danisterinya Rosidah (32) me-ngendarai Suzuki ShogunDA 4771 PH. Diduga kagetdan tak bisa mengendalikanlaju motornya, akhirnya se-tir bagian kiri Agin berseng-golan dengan setir bagiankanan motor yang dikenda-rai Asnawi. Kasubnit Laka SatlantasPolres Banjar, Aipda AlfianNoor membenarkan kejadianitu. Saat ini, motor keduanyasudah diamankan di UnitLaka Satlantas Polres Banjar.

“Saat ini kami sedang me-meriksa beberapa orang yangterlibat,” ungkap dia. (nic)

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

MENUNGGU - Sejumlah calon penumpang angkutan perdesaan menunggu di terminal depan Pasar Batuah, Martapura, Sabtu (11/8). Jumlahpenumpang angkutan ini terus mengalami penurunan karena warga mudah mendapatkan alat transportasi pribadi.

1208/B15

Mbl Kijang LX 03 putih AC dinginTP Hub 0511-7228118Hrg 95jt Nego V.5442-2/9

TOYOTA

Paket Ramadhan Mits Outlander.Diskon+bns+DP murah Hub 082149070900Harga Nego V.44298-16/8

SAIPUL ASTRA : 082152744554BASUKI ASTRA: 085251325558/PIN BB 26094167

NEW XENIA Angs 2jtn / DP 15%bns GPS, srng jok, karpet dsr,kc filmHarga Nego V.44553-23/8

TERIOS DP15% + Disc jtn rph / angsrn3jtan, krpt dsr srng jok kc film MP3Harga Nego V.44553-23/8

RAIZ 0852 5126 0321 BRIAN 0821 5324 9990AULIA 0812 5105 0858

Terios Angs 3jtan + Cash backBns TV LCD + BBHarga Nego V.5546-7/9

All New Xenia Angs 2 jtan DP20% Bns BB Prss 2x24 jamHarga Nego V.5546-7/9

BANJARMASIN

YOFANI : 081352749998NERRY : 081233717189

NEW XENIA DP 20% atau angs2jtan bns srng jok, krpt dsr & kc filmHarga Nego V.44037-12/8

TERIOS DP 20% angs 3jtsn bnsKarpet dsr, srng jok, kc film full MP3Harga Nego V.44037-12/8

PICK UP DP 20% free kir & kacafilm.Harga Nego V.44037-12/8

SIRION DP20% cash back 12jt. Freejasa service 50.000Km prwtan berkalaHarga Nego V.44037-12/8

Rmh Kantor Baru Jl A Yani Km 4,5 KompBuncit Indah Adipatra 3 Tp 7228118Hrg 600jt Nego V.5446-2/9

NISSAN BANJARMASINRUDI : 082153777570 / 0511 - 6286639

EVALIA, OTR154jt, DP n Angs rgndisc, bns, bunga mrhDijamin Puas V.45483-30/8

GRAND LIVIA 171jt DP Angs rgnBns Disk bsr, Bunga murahDijamin Puas V.45483-30/8

KEPUASAN ANDA PRIORITAS KAMISUZUKI ALFI : 085349299535 / 0511-7379778

NEW ESTILO DP minim Angsringan cashback1-30jt, pkt akses, r stockHrg 143,5jt V.44488-19/8

New Ertiga, Splash,SX4, Swift, GVitara, Mega carry,Futura,APV

V.44488-19/8

Ford Fiesta R stock dptkan promomenarik dibln ini Hub. 082158963688Andre pin 2317OD24 V.5539-4/9

Djl Jl.Hikmah banua Komp. PurnamaNo2 082159304206/085249916026 No SmsHrg 650jt Nego V.5893-5/9 (Dyt)

Honda All New CR-V MMC 2012Ready stock

V.44913-28/8

Honda All New FREED 2012Ready stock

V.44913-28/8

ANDRE HONDA : 0511-7596578/081349058968

KEPUASAN ANDA SAYA UTAMAKANSUKMA FORD : 0821 5463 5009-0853 4547 3001

Miliki sgr *The All New RANGERTDCT ENGINE 125PS & 150PS R Stock

V.5862-8/9

Miliki segera *The All New FIESTAReady stock Angsuran 3jtan

V.5862-8/9

L300 *Bunga 0% / DP 20jt-anHub085251306362Harga Nego V.000-8/9

Banjir Diskon Truk *DP 50jtHub.0821490 70 900.Harga Nego V.000-8/9

FORD

MITSUBISHI

Mlk sgr.. Ford Focus 1.8L AT Hub SukmaFord085345473001/082154635009Harga Khusus V.5915-15/8

Promo bln Ramadhan Ford Fiesta. Ayo..buruan beli. Mawardi 081348571782TDP 15% / 35jt V.6218-11/9

KUSAIRI : 081331865065 / 085951162611FARID : 082159641997 / 085387635000

NEW NAVARA Ready stock bnsvar tambang & cashback

V.6156-9/9

Evalia harga mulai 154jt s/d 194jtBisa pesan Sekarang

V.6156-9/9

NISSAN

NISSANDUDY : 081230300999/PIN BB 324E4D13BILLY : 081348590008/PIN BB 21FE2A79

NISSAN EVALIA, mobil keluargamodern ready stockHrg mulai 154jtan V.6273-12/8

NISSAN MARCH Lincah, irit,sparepart murah, ready stockHrg mulai 152,1jtan V.6273-12/8

PROSES CEPAT & MUDAHGANDA ASTRA : 085249517991 / RAHMAN ASTRA : 081351874874

XENIA DP 15% AC dbl, Kameraparkir GPS DVDBunga 3,99% V.6245-10/9

SIRION DP 15% cash back 12jt.

Bunga 3,99% V.6245-10/9

Mlk sgr.. Ford Escape 2.3L XLT Hub:Sukma ford 085345473001/082154635009Harga Khusus V.5914-15/8

Ford Everest 4x4 Th.2010 Akhirhtm,kond.prima. Hub0511-7501655Harga 305jt V.6360-17/8

MITRASUZUKI

IRWAN : 081251002959 / 08971467949GOCING : 082151411189 / 0511-7371118

Cash back 14jt selama bulanAgustus, Ready Stock!

V.000-3/9

Ready stock ERTIGA GA,

V.000-3/9

Page 16: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Masjid Syiarrushalihin, Sekumpul, Kabupaten Banjar

Festival Beduk 201216Banjarmasin Post

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Foto-foto: Apunk & Donny Sophandi

Foto-foto: Apunk

Page 17: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

12 AGUSTUS 2012/23 RAMADAN 1433 H

MINGGU Smart Women 17Banjarmasin Postwww.banjarmasinpost.co.id

Lisda Susana Han-dayani, mulai menga-jar sejak masih kuliahdi FKIP UniversitasLambung Mangkuratpada 1995. Pertama kalimengajar adalah diSMP Anggrek di JalanZafri Zamzam, Ban-jarmasin. “Saat itu sayamasih kuliah semestertujuh,” kenangnya.

Kariernya mengajardilakoninya hingga se-karang. Sejak dulu punperempuan kelahiranMurungpudak, Tan-jung, Kabupaten Ta -balong, 8 Desember1970 ini selalu mengajarmata pelajaran kesenian, baik ketika diamengajar di SD Islam Sabilal Muhtadinhingga sekarang di SD Muhammadiyah8-10, Banjarmasin. Hanya saja, di tempatmengajarnya yang baru ini dia menjadiguru kelas yang mengajar beberapamata pelajaran.

“Awalnya tidak pernah terpikirkanmenjadi guru. Setelah dilakoni, ternyataenak juga dan malah keterusan hinggasekarang. Kata orangtua saya, menjadiguru itu pekerjaan mulia, banyak pa-halanya,” cetus ibu tiga anak ini.

Berbagai pengalaman unik pun di-alaminya selama menjadi pengajar. Be-ragam karakter siswa sudah pernah di-temuinya. Dari yang gampang dibina,hingga yang sulit.

Beragam karakter mereka itu, taksemuanya membuat mereka gampangmenerima pelajaran yang diberikan.Oleh sebab itu, dia mencoba mengajardengan metode yang santai namunkreatif dan edukatif agar para siswanyatak bosan.

“Saya mengajar kesenian, misalnyaseni rupa, lebih banyak praktek meng-gambar, mendekorasi atau ilustrasi.Kadang juga menggunakan LCD, dari-pada banyak teori dan mencatat, akanmembuat siswa bosan,” jelas istri dariIrfan Sostriani ini.

Hal senada juga sering dilakukanpengajar lainnya, Laily Witriana. Do-sen di LP3I dan ASMI CitraNusantara, Banjarma-sin ini, mengaku se-gan menggunakanmetode mengajarseperti zamandulu yang ba-nyak teori danmencatat di

Jadi Tempat Curhat

kelas.Baginya, hal itu sa-

ngat membosankan dandikhawatirkan akanmembuat mahasiswa-nya jenuh. Alih-alih ma-teri pelajarannya diserapdengan baik oleh me-reka, yang ada merekamalah tak fokus belajar.

“Mereka sudah adabuku diktat. Bahkan, bi-sa saja materi yang dibuku diktat mereka lebihbagus dari pada penje-lasan saya. Jadi, buatapa saya banyak teori dikelas? Lebih baik diba-wa santai dengan cerita-cerita ringan tetapi beri-

si dan banyak interaksi dengan alam jikaharus belajar di luar ruangan,” jelasperempuan berjilbab ini. Dengan carademikian, dia yakin pelajaran di kelasakan lebih menarik.

Dosen Bahasa Jepang ini kerap me-ngajak para mahasiswanya agar lebihaktif di kelas seperti memberikan pen-

dapat atau ide. Dia juga kerap menye-linginya dengan cerita-cerita seputarkebudayaan Jepang dan melatih pen-dengaran mereka dengan memutar-kan lagu-lagu Jepang zaman dulu ka-rena lebih lambat dan mudah ditangkapkata-katanya. Cara seperti ini akan lebihefektif dan memotivasi semangat be-lajar mereka.

Sebelum mengajar, perempuan kela-hiran Banjarmasin, 14 April 1971 iniadalah pegawai kantoran. Dia pernahbekerja di sebuah perusahaan Jepangdi Jakarta selama beberapa tahun.

Pada 2003, dia memutuskan kembalike Banjarmasin karena ayahnya, HAHamid Zaini sakit keras hingga akhir-nya meninggal dunia. Semasa hidup-nya, ayahnya sempat berpesan agar diamenjadi guru saja.

“Itu permintaan terakhir ayah saya.Sebagai anak, saya berusaha memenu-hinya. Tak lama, malah ada tawaran

menjadi dosen yang langsung saya te-rima,” jelas anak ketiga dari lima ber-saudara pasangan HA Hamid Zaini danHj Murdiana ini.

Setelah dijalani, menjadi pengajarternyata enak juga. Waktunya fleksibel,tak seperti karyawan kantor yangmemiliki ritme kerja rutin tiap hari,yaitu masuk pagi pulang sore. Bahkandi Jakarta dia selalu pulang malam.

Menjadi dosen atau pengajar jugamembuat Erna Herliani senang. Dia bisaberbagi ilmu kepada para mahasis-wanya di LP3I, STMIK Indonesia danAkademi Keperawatan Pandan Harum,di Sungai Lulut, Kabupaten Banjar.

Dia sengaja memilih profesi sebagaidosen, bukan guru TK, SD, SMP atauSMA. Baginya, mengajar mahasiswajauh lebih menantang. “Ilmu yang sayaberikan bisa lebih luas. Di kelas, me-reka juga bisa bercakap dan ber-diskusi dengan saya sehingga

lebih seru dibandingkan dengan me-ngajar di level di bawah mahasiswa.Pengetahuan yang saya berikan punbisa lebih luas,” tutur dosen Bahasa

Inggris ini.Mengatasi kebosa-

nan di kelas, dia biasamenyelipkan berba-gai permainan, me-nyetel lagu, diskusiatau tanya jawab,serta kuis. Ma-terinya sesuaidengan bahanyang sedang di-ajarkan. Di ke-lasnya juga adap e m e n t a s a ndrama atau roleplay. (ath)

MENJADI guru adalah pekerjaan mulia. Bagi ketigaperempuan ini, menjadi pengajar memiliki kesenangantersendiri.

ISTIMEWA

Lisda Susana Handayani

MENJADI pengajar, selainharus kreatif dan edukatif,juga harus bisa memiliki ke-dekatan emosional denganpara siswa. Hal itu dinilai me-reka ini penting demi kesuk-seskan pembelajaran di kelas.

Lisda misalnya, mengang-gap para siswanya tak sekadarmurid namun lebih kepadateman. Para siswanya punmenganggapnya teman de-kat. “Mereka memiliki pang-gilan akrab jika dengansaya. Mereka sering me-manggil saya mbak (ka-kak) karena saking dekat-nya hubungan kami,” pa-par pencipta lagu anak-anak ini.

Interaksinya dengansiswanya tak hanya di kelassaat belajar, namun juga diluar itu. Tak jarang merekabertandang ke rumahnyahanya untuk bersilaturahmiatau curhat. Ada juga yang

sering SMS atau telpon.Bahkan, curhat mereka

pun berlanjut diobrolan di

akun je-

jaring sosial seperti Facebookdan Twitter.

“Curhat mereka macam-macam. Hingga urusan ge-betan atau pacar juga diceri-takan,” ucapnya sambil ter-tawa renyah.

Laily juga ternyata me-ngalami hal serupa denganLisda, yaitu kerap dijadi-kan teman dekat dan cur-hat para mahasiswanya.Namun dia mengaku ha-rus bisa membatasi agarjangan sampai kedekat-an itu kelewat batas.

Jika sedang belajar dikelas, mereka harustetap serius. Na-mun jika diluar itu, me-reka bolehsa ja baksahabatk a r i b .(ath)

“ “Mereka sudah ada

buku diktat.

Bahkan, bisa saja

materi yang di buku

diktat mereka lebih

bagus dari pada

penjelasan saya.

Jadi, buat apa

banyak teori dikelas?

LAILY WITRIANA, Dosen

BANJARMASIN POST GROUP/YAYU FATHILAL

Page 18: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Kerutan danKantong Mata

DOKTER, umur saya 31 tahun, tapi dibawah mata saya sudah timbul kerutan dankantong mata. Apakah ada krim atau carauntuk menghilangkannya?

(081251142xxx)

JAWAB:Kerutan dan kantong mata pada Anda, me-

mang termasuk keluhan yang lebih cepat Andaterima. Untuk masalah aging, proses yang terjadipada setiap manusia. Kerutan pada bawah matadisebabkan karena hilangnya dan berkurangnyajaringan elastin dan fibrin yang ada pada kulitbawah mata Anda. Hal tersebut dapat diperbaikidengan pemberian bahan-bahan yang mengan-dung pelembab, vitamin dan bahan colagenisasiyang dapat dioleskan pada kulit daerah tersebut.Tentu saja, diperlukan keteraturan pemakaianbahan-bahan tersebut untuk dioleskan pada dae-rah kulit yang timbul kerutan.

Dapat pula dilakukan tindakan yang lebihpraktis dan hasil yang bagus, seperti tindakaninjeksi botox (yang dilakukan oleh dokter yangberpengalaman) atau PRP (plasma rich plate-lets, yang semua dapat menghasilkan perubahanpada kulit yakni kulit menjadi kencang dan ber-colagenisasi yang lebih baik.

Kalau kantong mata adalah kelainan dimanadaerah rongga mata yang terdapat pada bawahmata atau infra orbita terisi jaringan lemak yangbanyak yang mendorong kulit pada bawah matayang kendur tersebut, sehingga membentukbenjolan atau kantong yang mengganggu pe-nampilan seseorang. Tindakan yang dapat dila-kukan adalah melakukan tindakan operatif de-ngan mengangkat sebagian lemak tersebut danjaringan ikat yang berlebih pada bawah kulit in-fra orbita. Kemudian membuang sebagian kulityang berlebihan, sehingga kulit infra orbita men-jadi kencang seperti kulit yg muda kembali. Ten-tu saja dapat terjadi relaps atau timbul kembalilemak tersebut apabila tidak dilakukan pemeli-haraan kulit daerah tersebut dengan baik.

Tindakan lain dapat seperti injeksi mesothe-rapy, pemberian krim kantong mata, tindakanradio frekuensi dan mesotherapy non needle yangsemua mempunyai ketentuan pemakaian yangtepat, sehingga menghasilkan terapi yang me-muaskan. Sebaiknya Anda mengonsultasikanmasalah tersebut secara lebih baik dan lebih teliti,sehingga hasil didapat akan memuaskan Anda.

Rendezvous18Banjarmasin PostMINGGU 12 AGUSTUS 2012

Serbamanis dan Segar

“Tetap Nunu yang Dulu”GELAR Putri Kalsel 2012 sudah disan-

dangnya. Berikutnya Anugerah Pratiwikonsentrasi untuk ikut Pemilihan PutriPariwisata Indonesia 2012 yang akan dila-kukan tahun ini juga.

Rencananya gadis yangbiasa disapa Nunu ini sudahberada di Jakarta pada 17 Sep-tember 2012. Selanjutnya ma-suk karantina hingga ajanggrand final pada 31 Septem-ber.

Dengan keikutsertaannyadi ajang itu, mahasiswi Fakul-tas Teknik Program Studi Tek-nik Arsitektur ini bisa mem-bawa nama daerah ke level le-bih tinggi. Apalagi selama ini,wakil Kalsel belum pernah se-kali pun menyabet gelar juara.

“Semoga saja Nunu bisatampil dengan baik. Pastinyabisa menjadi yang terbaik. Bi-sa menyabet gelar Putri Pari-wisata memang impian. Apa-lagi selama ini Kalsel belumpernah dapat gelar bergengsiini. Mudah-mudahan bisamenjadi yang pertama,” ha-rap gadis tomboy ini.

Untuk mewujudkan ke-inginannya menjadi juara ditingkat nasional, Nunu terusmempersiapkan diri denganbaik. Ia mulai mendalami lagikursus bahasa Inggris.

Fasih berbahasa Inggris,memang merupakan nilaitambah dalam penilaian de-wan juri. karena itu, gadis ber-kulit putih yang sudah mengi-si formulir pendaftaran Pemi-lihan Putri Pariwisata takingin menyia-nyiakan ke-sempatan untuk belajar lagi.

Bahkan, demi mengikutievent nasional itu, Nunu harusrela berpisah dengan orangtuahingga dua minggu lamanya.

DI mana Anda berbuka puasa hari ini? Jika punya acara bukabersama dan ingin merasakan suasana berbeda, Anda bisamenuju ke Vega Coffe Shop di Hotel Nasa, Jalan Nagasari,Banjarmasin. Di tengah suasana santai yang diiringi alunan la-gu-lagu religi, acara berbuka puasa akan semakin nikmat.

Menu berbuka di Vega Coffee Shopantara lain kolak pisang Nasa, es kelapamuda serut Nasa, lumpia sayur dan nasigoreng ikan asin Nasa. Menu menye-garkan dan nikmat ini disajikan secaratradisional di atas gerabah yang disusunberjejer.

Chef Executive Vega Coffee Shop,Suyanto, memaparkan, tak hanya lezatdisantap, kolak pisang juga memilikisegudang manfaat bagi kesehatan.Beberapa di antaranya kaya nutrisi, baikuntuk jantung dan syaraf karenakandungan potassium dalam pisangsangat baik untuk kesehatan jantungdan syaraf.

“Pisang juga menunjang kesehatanginjal dan tulang. Selain itu kaya serat,satu buah pisang memiliki serat seba-nyak 16 persen dari total kandunganserat yang dibutuhkan oleh tubuh,”jelas Suyanto.

Resep kolak pisang tidaklah sulitdibuat, karena bahan bahan pokoknyamudah kita dapatkan di sekitar kita,namun untuk bisa membuat kolak yangenak, dan lezat perlu sedikit latihan dankecermatan dalam komposisi bahanbahannya.

Berbuka puasa dengan minum eskelapa muda? Hmm, tentu akan sangat

Memiliki masalah tumbuh kembang anak ataumasalah reproduksi (kehamilan dan kesehatanperempuan), rematik, jantung, dan kecantikan,

layangkan pertanyaan lewat SMS. Caranyaketik MINGGU <spasi> isi SMS kirim ke

nomor 08125062943

J RELAJAH ASA

Masih GrogiMESKI sudah menjadi Putri Kalsel 2012, Nunu mengaku

masih merasa nervous menjelang keikutsertaan pertama-nya di ajang Pemilihan Putri Pariwisata 2012 ini. Namunia berusaha mengatasinya dengan meminta dukungan se-mua pihak, termasuk seluruh warga Kalsel.

“Nunu minta dukungan agar bisa menjadi yang terbaik.idiikuti bisa berjalan sesuai dengan harapan,” ucap Nunu.

Apa yang didapatkan Nunu tahun ini memang meng-gembirakan. Gelar Putri Kalsel 2012 Seakan menjadi kadoulang tahunnya yang ke-19 pada 2 Agustus lalu.

Untuk bisa tampil maksimal, Nunu meminta masukanberbagai pihak yang berkompeten sebelum tampil. Salahsatunya dari Kawang Yoedha. Salah seorang juri pada ajanggrand final Putri Kalsel 2012 ini mengingatkan Nunu untukbelajar senyum.

“Katanya senyum Nunu masih kaku. Nunu disuruhmelatih senyum agar lebih bagus. Selain itu, masalahpengetahuan umum, budaya dan pariwisata pun terusdiperdalam,” kata Nunu.

Melihat aksinya sewaktu di atas panggung, tak banyakyang menyangka sebenarnya Anugerah Pratiwi yangdidaulat menjadi pemenang adalah gadis tomboy.

Hal ini karena ia tumbuh di tengah keluarga yangbanyak memiliki saudara lelaki. Tidak jaran Nunu kecilbermain sepakbola.

“Sepupu saya banyak laki-laki. Jadinya waktu kecil itutomboy, karena sering main sama mereka,” tukasnya. (ris)

“Semoga saja bisatampil dengan

baik. Pastinya bisamenjadi yangterbaik. Bisa

menyabet gelarPutri Pariwisata

memang impian.Apalagi selama ini

Kalsel belumpernah dapat

gelar bergengsiini. Mudah-

mudahan bisamenjadi yang

pertama”ANUGERAH PRATIWI

Putri Kalsel 2012

Selama berada di Jakarta, parapeserta sudah dijemput panitiasejak mendarat di bandara danlangsung masuk karantina.

Meski karantina bertepatandengan masuk kuliah, Nunumasih bisa mengikutinya. Se-lain sudah mendapat izin dandukungan dari kampus, perku-liahan pun belum terlalu aktif.

“Yang jelas tugas belumbanyak. Jadi masih bisa kon-sentrasi ke lomba,” papar ga-dis yang banyak mendapatdukungan dari orang-orangterdekatnya.

Nunu tak memungkiri, du-kungan orangtua yang begitubesar lah yang membuatnyasemakin bersemangat berse-mangat mengikuti ajang pe-milihan ini.

Meski tidak berlatarbela-kang modeling, Nunu berhasilmenarik perhatian dewan juriPemilihan Putri Kalsel 2012.Penampilannya yang mena-wan mengantarkannya men-

jadi sang juara dan meraihmahkota Putri Kalsel

Sewaktu kecil Nunu per-nah diikutkan tantenya dalamsebuah lomba model. Namunhanya skeali, selanjutnya takpernah lagi.

“Dulu sewaktu kecil sajaikut pernah ajang seperti ini. Ma-kanya cukup terkejut begitu di-nyatakan meraih gelar PutriKalsel. Padahal ini keikutserta-an yang pertama,” kenang Nu-nu.

Dengan predikat Putri Kal-sel yang kini disandangnya,Nunu mengaku tak banyakperubahan pada dirinya. Ha-nya saja dia sedikit lebihmenjaga sikap. ‘“Secara keseluruhan takada perubahan. Saya tetapNunu yang dulu dan bersikapsewajarnya. Awal-awal sajabanyak teman-teman yangmengucapkan selamat,” jelasanak pasangan H Agusnoordan Hj Herlina ini. (ris)

Biofile:Biofile:Biofile:Biofile:Biofile:Nama Lengkap : Anugerah PratiwiPanggilan : NunuTempat, Tangal Lahir : Banjarmasin, 2 Agustus 1993Pendidikan : * SD Percontohan 2 Banjarmasin

* SMP 3 Banjarmasin* SMAN 3 Banjarmasin* Fakultas teknik jurusan teknik arsitektur Unlam

Alamat :Orang Tua : *H Agusnoor (ayah)

* Hj Herlina (ibu)Prestasi : * Putri Kalsel 2012

* Purna Paskibra Kalsel 2009* 10 Besar Kartini Cilik 1999* Runner up I speech contest* Second Winner of Newscasting competition in LIA Banjarmasin

Motto : If There is a will there’s a wayAnugerah Pratiwi

KONSULTASI

MENUMENUMENUMENUMENU

Kolak Pisang NasaBahan:❍ Pisang kepok❍ Santan❍ Gula merah❍ Gula❍ Garam❍ Daun pandan

Cara Membuat:Potong pisang dibagi tiga, rebus air hingga hampir matang, masukkan gula jawa, gula

pasir, pandan, sedikit garam, plus santan. Usahakan santan tidak sampai pecah dengan caramengaduk kolak secara konstan. Jangan membiarkan kolak terlalu lama mendidih. Gunakangaram secukupnya. Garam akan memberikan efek gurih pada santan.Siap dihidangkan.

Es Kelapa Muda Serut NasaBahan:❍ Kelapa muda❍ Gula pasir❍ Air kelapa❍ Sirup coco pandan

Cara Membuat:Campurkan semua bahan, masukkan es batu dan siap hidangkan.

Lumpia SayurBahan:❍ Kulit lumpia❍ Sayur❍ Wortel❍ Daun bawang❍ Garam❍ Merica❍ Saus tiram

Cara membuat:Iris semua bahan kecil-kecil,

masak hingga matang. Ambil kulitlumpia, letakkan adonan isi padasalah satu sisinya. Lipat sisi kanandan kiri ke arah tengah, gulung. Rekatkan ujungnya dengan putih telur. Panaskan minyak,goreng hingga kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.

Nasi Goreng Ikan Asin NasaBahan:❍ Nasi putih tapi jangan pulen❍ Ikan asin❍ Sambal terasi❍ Daun bawang❍ Bawang putih❍ Telur dikocok❍ Garam❍ Merica❍ Chicken powder

Cara Membuat:Panaskan minyak , masukkan bumbu-bumbu, ikan asin dan telur kocok, aduk,

kemudian masukkan nasi dan kecap, aduk kembali hingga rata.

menyegarkan dan menyehatkan. Takhanya dagingnya yang lembut, air kelapamuda juga memiliki manfaat kesehatanyang luar biasa bagi tubuh kita.

“Maka itu tak mengherankan bila airkelapa dianggap sebagai minumanisotonik alami karena mengandungsejumlah nutrisi,” papar Suyanto.

Air kelapa muda adalah minumanyang sempurna di musim panas karenaefektif mendinginkan tubuh sekaligusmembantu mengatur kesembangansuhu tubuh. Juga mengandung kalsium,magnesium dan potassium sehinggameningkatkan sirkulasi darah. Semuaitu membuatmya menjadi minumanelektrolit sehat yang mampu mende-hidrasi tubuh.

Sebagai makanan pelengkap, Andajuga bisa menikmati lumpia sayur.Makanan berbahan sayur ini lezatdisantap sembari menyeruput es kelapamuda Nasa. Bisa pula dijadikan makan-an penutup setelah menyantap makan-an lain.

Sebagai makanan utama, Anda bisamenikmati kelezatan nasi goreng ikanasing Nasa. Terbayang bagaimanagurihnya nasi goreng yang dikombinasidengan ikan asin yang merupakan salahsatu lauk kesukaan urang Banjar. (dea)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

TAKJIL disajikan diatas Gerabah

BPOST/AYA SUGIANTO

BPOST/AYA SUGIANTO

Page 19: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

bookstore

19Banjarmasin PostFigurMINGGU 6 SEPTEMBER

2009

19Banjarmasin PostDunia AnakMINGGU 12 AGUSTUS 2012

talenta

JalinanPertemanan

kawan baruRaisa Suka Nyanyi

ARDANI, Kdg, mau cari temen yg namanya Yula Agus-tin(kelayan B). 081953836623

JOKO WAHYUDI 22 thun mau cri pcr yg bs di ajk ser ius,pengertian,perhatian dn trima aku apa ada nya 082152706844

JOJO 22 thun las vegas mo cri pcr yg prhatian,pngertian,trimaapa ada nya 089691416730

ARI 18 brbai jomblo jl.h.arjan sepak bola CARI TMAN DAN PCAR087716531735/085245708165

AIDA 36 th status single kerja pengen cari teman/pendampinghidup yg serius. 087815078002

SYUKRILLAH,20tahun, SLTA/sederajat, matabu,dengarinmusik, 087806993856,ingin nyare teman yang bisa membantupermasalahanku. 087716654878

NOVI DILAYANTI 17, banjarmasin,bru lulus SMA ttl kuala kpuas02 agustus 1995 hobbi masakk cri tmann yang banyak mkshhub 08971018003

WAHYU 29th,rantau, duda,swasta,hobi mancing,mencari temanyg banyak wanita tw laki2 atau pacar. 087816685836

Hay aku KRISTANTO,umur 30 th,pengusahaBatubara.maucari temen atau calon istri.hobby jalan dan Belanja.085245294165/085251038529

AULIA,muslimah 37,krja (PNS),BanjarBaru,cari pendaping hidupyg dewasa single/duda,soleh,jujur,pintar dan br tanggungjawab,yg mw brsilaturahmi silahkan hub ke no.081349054781insyaALLAH di bls.Wass. 085349054781

AZHAR, 15, Banjarmasin, pelajar, hobi baca buku, cari temancewek atau cowok sebanyak-banyaknya, 08971490678

ANDRE,25 tahun,bujangan,karyawan swasta,alamat jl.alalakbanjarmasin,hobi baca b.post tiaphari..pengen cr kenalan cewek yg berjilbab sms/call me ajake no 08971404446

DHIKA ADIETYA SAPUTRA , 18 , single , banjarbaru , bacabuku & dengar music , ingin cari teman cewek/cowok & jugaingin cari pacar .089691763395 terima kasih ea. 089691763395

DONY,17thn,banjarmasin,hobi dengerin music,ingin cari temanyg bsa d’ajak smsan, 089692155907

HADDI 25 thn bjm,swasta,main futsal,dgr kn radio,dll.mau caricwe ygn setia baek jjr tdk smbong mau menerima q apadaxslhknsms 081933779340 05119120299

BERNAMA lengkapRizqi Islami Raisa, aku baruberusia lima tahun. Aku memgmasih kecil, tetapi sudahmemiliki kegemaran.

Menurut ibuku, bundaWiwin Apriyani, aku senangsekali berlenggak-lenggokdi rumah. Aku juga senangmenyanyi sendiri di rumah.Gayaku saja sudah sepertipenyanyi profesional.

“Aku suka samaCherrybelle. Kakak-kakak di Cherrybellecantik-cantik soalnyadan semuanya pintar

menyanyi,” jelas Raisa.Menurut ibunya, hobi Raisa memang masih belum

diketahui pasti. Dia ini menyukai apa saja. “Katanya, diaingin menjadi model atau peragawati tetapi masih malu-malu kalau disuruh tampil di depan orang banyak,” jelasibunda Raisa ini.

Karena senang menyanyi, Raisa yang saat ini duduk dikelas B. TKIT Ukhuwah ini juga sering bernyanyi bersamakeluarganya secara karaoke. Biasanya, jika ada waktu liburmereka bersenang-senang bersama sambil bernyanyi.“Raisa sukanya menyanyikan lagu orang dewasa soalnyalagu anak-anak kan sekarang sudah jarang,” kata ibunyalagi. (ath)

Jalinan PertemananAnda ingin berkenalan dan punya banyak teman? Atau bisa jadi cari

pasangan? Kirimkan biodata singkat namun lengkap (nama, umur/ttl,status/pekerjaan/sekolah/pendidikan, alamat, hobi, hp/fb/email/web).Bila tak lengkap, dengan terpaksa tidak dimuat. Kirim via SMS caranya:

ketiK MINGGU <spasi> ISI SMS ke nomor (0511) 7445000

Ingin Seperti Chef AgusSORAYA Putri Rosadi, memiliki

beberapa hobi. Bahkan hobinya itupernah mengantarkannya menjuarailomba. Dia senang mewarnaigambar. Mencorat-coretkan warnadi atas kertas gambar adalah salahsatu hobinya.

Dia bisa memoleskan warnaapa saja di atas kertas gam-barnya. Ketika dia kelas IVSD, dia pernah menjuarailomba mewarna.

“Ketika itu acaranya pasbulan puasa di surau dekatrumahku,” jelasnya.

Menurutnya, acara itudalam rangka memeriahkanbulan puasa. Kala itu dia senangsekali bisa mendapatkan JuaraPertama.

Tak hanya lomba mewarna,dia juga pernah mengikuti Lomba Membaca Puisi saatduduk di kelas V SDN Pasar Lama 3, Banjarmasin. Namunsayang, dia saat itu belum berhasil mendapatkan gelarjuara di lomba yang digelar oleh Radio Abdi Persada itu.

Anak bungsu dari dua bersaudara ini, juga memiliki cita-cita, tetapi tidak ada hubungannya dengan kedua hobinyatadi. Dia ingin menjadi chef seperti Kak Agus Sasirangan.

“Kak Agus itu pintar memasak. Aku juga ingin se-pertinya. Di rumah aku juga senang lho membantu ibukumemasak,” ujarnya yang sering dipanggil Aya ini. (ath)

Inspirasi dari Si Anak SingkongTUMBUH dari

keluarga dengan tarafekonomi yang pas-pasan, tak membuatChairul Tanjung (disebutdengan CT dalam bukuini), menjadi minder.Apalagi menyesali masalalunya.

Pengalaman masakecil yang keras justrumenjadi cambuk bagi CTuntuk sukses sebagai-mana terungkap dalambuku Chairul Tanjung SiAnak Singkong yangditulis Tjahja GunawanDiredja, terbitan Pener-bit Buku Kompas.

Bahkan, siapa mengiraCT yang sekarang orangmengenal sebagaipemilik Trans TV, Trans 7,Trans Studio, Carrefourdan sederet usaha lain,mengawali bisnisnyajustru dari usaha fotocopidi bawah tangga FakultasKedokteran Gigi Univer-sitas Indonesia.

Jalinan relasi yangsedemikian luas merupa-kan senjata ampuh bagi

Si Anak Singkong,sebutan bagi anakpinggiran, ini mereng-kuh sukses. Dari jalinanrelasi ini pula, CT bisamasuk dan diterima disemua kelompok,termasuk presiden dariera BJ Habibie hinggaSusilo Bambang Yudho-yono.

Membaca kisahsukses CT, sebagaimanalazimnya sebuah bukuuntuk membangkitkanmotivasi, tak lupapenulis juga mengung-kap titik-titik naas yangdialami CT saat mem-bangun imperiumbisnisnya.

Perjalanan berliku CTdalam membangunusahanya juga diselingidengan kisah asmara,perjalanan spiritualbersama sang ibu, sertapernik kehidupan masalalu saat mengenangdan berbakti padagurunya di SMA BoediOetomo (Boedoet).

Tak lupa, CT juga

berbagi kisah mengenaikepedulian sosialnyamelalui Chairul TanjungFoundation (CTF) yangmemberi kesempatansekolah gratis bagi anak-anak tak mampu sertamembantu penderitathalasemia.

Banyak nilai-nilai yangbisa dipetik dari bukusetebal 384 halaman ini.Selain pentingnyamenjalin relasi, jujur,disiplin serta sanggupmenghadapi tekanan,yang tak kalah pentingjuga pesan yang ingindisampaikan CT bahwapendidikan merupakancara untuk lepas darikemiskinan dan sangatpenting bagi generasimuda.

“Kalau saja orangtuatidak ngotot untukmenyekolahkan anak-anaknya hingga sarjana,mungkin saya dan adik-adik masih tinggal dikawasan kumuh kotaJakarta,” ujar sang doktergigi ini.(htw)

BPOST/YAYU

resep minggu ini

Salad SeafoodSALAD seafood merupakan salah satu

resep masakan Indonesia yang praktisuntuk dimasak sehari-hari

Bahan:

❍ 200 gr cumi-cumi, rebus, potong-potong❍ 100 gr head lettuce❍ 150 gr mangga, potong kotak-kotak kecil❍ 40 gr tauge alfafa❍ 150 gr bengkuang, potong membentuk

stik❍ 1 sdm bawang merah, iris halus❍ 1 sdm pickle bawang putih cincang❍ 1/2 sdt paprika bubuk

Dressing Salad Seafood:

❍ 2 sendok makan cuka apel❍ 60 ml minyak zaitun❍ 1/4 sendok teh lada yang telah di-

haluskan❍ 1 sendok teh mustard❍ 1/2 sendok teh garam halus

Cara memasak:

❍ Campur cumi yang sudah direbusdengan semua bahan salad. Aduk rata,dinginkan.

❍ Dressing : Masukkan semua bahansaus dalam botol, kocok hingga ter-bentuk emulsi yang kental.

❍ Tata semua bahan salad, siram dengandressing, aduk rata.

❍ Sajikan segera.

“Kok Bersalaman Lagi?”“KENAPA bunda, kalo ada yang datang ke

rumah pas Lebaran, pasti salam-salaman,”tanya Tyas heran kepada bundanya. Lebaran tahun lalu, putrinyayang berusia 5 tahun itu, me-nurut Lia, ternyata memper-hatikan kebiasaan para tamuyang bertandang ke rumahmereka. Lia pun memberikan pe-ngertian kepada gadis ke-cilnya dan menjelaskan setiapLebaran orang bersalam-sa-laman sebagai tanda salingmemaafkan.

Selama sebulan manusiadilatih menahan hawa nafsu-nya melalui ibadah puasa. Kitaditantang untuk bisa mena-han rasa amarah, menahankesal dan benci. Terpentingpula puasa mengajarkan kitabagaimana merasakan pen-deritaan orang-orang miskinyang terkadang hanya makansekali sehari.

Makna puasa sudah harusdipahami anak-anak saat me-reka mulai diajarkan berpua-sa. Demikian pula ketika Le-baran tiba, orangtua harusmembimbing anak untuk me-mahami makna lebaran, khu-

susnya Idulfitri, sebagai harikemenangan bagi yang ber-puasa.

Lebaran memiliki maknayang dalam. Lebih dari seka-dar saling bersalaman danbermaafan. Pemahaman ituharus disampaikan kepadaanak-anak agar mereka dapatbelajar arti maaf dan memaaf-kan.

Saat Lebaran, berjabat ta-ngan atau bersalaman serayasaling bermaafan kita laku-kan kepada orangtua, ke-luarga, kerabat, sahabat, bah-kan orang lain yang tidak kitakenal.

Bagi anak-anak, bersalam-an dengan orangtua atau ke-luarga dan tetangga sangatlahdisenangi. Ya, karena ada sajaamplop yang mereka terimasebagai tanda berbagi atasrezeki yang diberikan AllahSWT.

Namun jangan sampaianak-anak termotivasi ber-silaturahmi karena ada am-plopnya. Sebaiknya orangtua

harus menanamkan arti si-laturahmi dengan nilai-nilaipositif bagi keimanan merekadan perkembangan mentalmereka.

Menurut Dewi Wahyuni,ST, pendidik di Banjarbaru,

tradisi silaturahmi dan salingbermaafan antar sesama ma-nusia adalah hal yang sangatindah. Bagi anak-anak ini se-buah proses edukasi untukmengakui kesalahan yangtelah diperbuat.

“Memaafkan kesalahan o-rang tidaklah segampangmembalik telapak tangan. Itusebabnya, para sufi menga-jarkan kepada kita, agar me-latih diri memaafkan kesa-lahan orang lain kapan pun.Bagi anak-anak, saling me-maafkan secara rohaniahakan menanamkan sifat pe-maaf pada diri mereka,” jelasDewi.

Dalam ajaran Islam, setiapkita melakukan kesalahan baikkepada Allah SWT maupunkepada sesama manusia, hen-daknya langsung memintamaaf. Permohonan maaf ke-pada Allah SWT, dimanifes-tasikan dengan membacaistighfar dan penyesalan yangmendalam disertai komitmenuntuk tidak mengulangi kem-bali perbuatan yang telah di-lakukan.

Sedangkan kepada sesamamanusia, harus diwujudkandengan permohonan maafdengan jalan bersilaturahmidan meminta keikhlasan ke-pada orang yang pernah di-sakiti untuk memaafkan ke-salahan yang pernah dilaku-kannya itu.

Berikan pengertian kepadaanak bahwa akan sangat per-cuma apabila yang memaaf-kan hanyalah fisik tangan kita,tapi tidak dengan hati kita.Mungkin karena saking be-sarnya kadar kesalahan temanterhadap kita dan sangat me-lukai hati kita, terkadang disuasana Lebaran pun kitatidak 100 persen membukapintu maaf kita untuknya

“Sifat pemaaf itu telah me-warnai akhlak para nabi danorang-orang saleh. Rohanimereka telah dipenuhi sifat-sifat Allah SWT Yang MahaPengampun lagi Maha Pe-nyayang. Sampaikan kepadaanak, alangkah indahnya jikamemiliki akhlak seperti nabidan orang saleh,” paparDewi. (dea)

Membebaskan HatiMEMAAFKAN

seseorang sebenarnyaadalah membebaskan hatikita dari penjara. Jika kitamau jujur, ketika hati kitadilukai oleh orang lain,yakinlah hati kita pastiakan resah karena adaperasaan dongkol,dengki, marah yang adadalam diri kita. Itulahpenjara yang mengurungkita.

Keresahan dalam hatikita akibat tidak maumembuka pintu maafakan menguras energi.

Resah dan marah akanmembutuhkan kekuatanfisik yang jauh lebih tinggi,syaraf-syaraf pun bekerja

dengan beban berlebih,dibandingkan dengankekuatan yangdibutuhkan oleh orangyang sedang tertawa.Sehingga saat bermaafan,pikiran menjadi tenangdan nyaman. Otomatismenyehatkan fisik kita.

Memaafkan dengansepenuh hati, tulus danikhlas akan meng-hilangkan dosa. Sifat sukamemaafkan akanmeningkatkan rasakeimanan kepada AllahSWT. (dea)

Berlaku 12 Agustus s/d 18 2012di Toko Gramedia

Vetran Banjarmasin

MAZPRAM-IN-PHOTOGRAPHY.BLOGSPOT.COM

ORANGTUA harus membimbing anak untuk memahami makna Lebaran

SANTRINA-MHS.BLOGSPOT.COM

ISTIMEWA

NET

Page 20: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Tak Malu Walau Sudah Tua25Banjarmasin Post

12 AGUSTUS 2012/23 RAMADAN1433 H

MINGGU

2020202020

Tarawih di PesawatWAKTU Jakarta dan Banjarmasin beda satu jam. Kamisahur di Jakarta, berbuka di Banjarmasin. Bagaimana puasakami? Lalu, perjalanan Jakarta-Jeddah sembilan jam, kalaumau tarawih di pesawat bagaimana hukumnya?08162122xxx

Allah mewajibkan puasa diwaktu siang. Waktu siang itu di-tandai dengan datangnya fajar(subuh) sampai dengan terbe-namnya matahari. Sebagaimanafirman Allah dalam Surah Al-Ba-qarah ayat 187 yang artinya, “Danmakan minumlah hingga terangbagimu benang putih dari benanghitam, yaitu fajar kemudian sem-purnakanlah puasa itu sampai(datang) malam.”

Bukhori meriwayatkan IbnuAbu Aufa berkata, “Kami pernahbersama Rasulullah Saw dalam suatu perjalanan yang ketikaitu Beliau berkata kepada seseorang: Turunlah di sini dansiapkan minuman buatku. Orang itu berkata: WahaiRasulullah, bukankah masih ada matahari? Beliau berka-ta lagi: Turunlah (berhenti di sini) dan siapkan minumanbuatku. Orang itu berkata, lagi: Wahai Rasulullah, bukankahmasih ada matahari? Beliau berkata lagi: Turunlah dansiapkan minuman buatku. Maka orang itu berhenti lalumemberikan minuman kepada Beliau. Lalu Beliau minumkemudian melempar sesuatu ke suatu arah lalu bersabda:Apabila kalian telah melihat malam sudah datang dari arahsana maka orang yang puasa sudah boleh berbuka. Mak-sudnya adalah datangnya gelap secara fisik.

Berdasarkan dalil di atas, maka puasa itu dilaksanakanmulai terbit fajar sampai terbenam matahari. Oleh karenaitu jika dalam perjalanan dari Jakarta ke Banjarmasin takmengapa berpuasa menurut waktu Jakarta dan berbukamenurut waktu Banjarmasin.

Mengenai salat tarawih dalam perjalanan dari Jakartake Jeddah, mengenai salat fardu, Allah memberikan keri-nganan untuk menjamak dan qashar, baik jamak taqdimatau jamak takhir. Kemudian salat yang empat rakaat bisadipendekkan jadi dua rakaat.

Jika salat fardu saja mendapat keringanan apalagi salatsunat seperti tarawih. Namun jika tidak ada kesulitan ker-jakanlah salat tarawih seperti biasa. Soalnya salat tarawihadalah salat sunat yang dikhususkan waktunya hanya dibulan Ramadhan dan memiliki nilai ibadah yang besar danAllah mengampuni dosa yang telah lalu (maksudnya dosakepada Allah). (ful)

KEPADA pembaca yang memiliki pertanyaan seputarRamadan, bisa kirim SMS ke nomor ini, 05116269824.

Pertanyaan yang terpilih akan dijawab oleh Drs HFathurrahman Azhari MHi, dosen IAIN Antasari

Banjarmasin dan Dra Hj Masyithah Umar MHum. Ataspartisipasinya kami ucapkan terima kasih.

H FathurrahmanAzhari

Meski tidak muda lagi, war-ga Cenderawasih Banjarmasinini tetap semangat belajar me-ngaji. Dia pun mendatangkanguru pengajar ke rumahnya.

“Buat apa malu. Justru kalausaya tidak belajar dan tidak bisamengaji sampai tua, malu,”kata pekerja swasta ini.

Momen Ramadan ini di-manfaatkan bapak satu anak iniuntuk mulai belajar mengaji.Dia mulai belajar dari Iqra.

Rosadi mengaku buta bacatulis Alquran sejak kecil karenamemang tidak mau belajar.“Dulu saya tinggal di perkam-pungan di Kalteng. Selain itusaya bekerja sejak kecil sehing-ga tidak sekolah,” paparnya.

Setelah dewasa dan berke-luarga, Rosadi baru mengertipentingnya belajar Alquranuntuk membimbing keluarga.Dia termotivasi belajar mengajisetelah ditanya anaknya yangbaru berusia enam tahun soalpelajaran Alquran.

Warga KuripanDapat Sembako

BERBAGI dengan masya-rakat yang kurang mampudilakukan agen perjalanan hajidan umrah PT Travellindo, Sab-tu (11/8) pagi. Bazar yang ber-langsung di depan kantor JalanPangeran Hidayatullah Kom-pleks Ruko Travellindo Banjar-masin ini dipenuhi warga.

Tak hanya warga sekitar,terdapat juga warga dari jauhseperti Jalan Trans Kalimantanatau Handil Bhakti, Jalan Vet-eran dan Jalan A Yani. “Saya dariJalan Veteran, kebetulan lewatsini dan melihat adanya bazarlangsung mampir,” ungkapAndi.

Terlihat sibuk memilihkanbaju untuk anaknya yang ber-usia empat tahun, pekerja swas-ta ini mengaku terbantu denganadanya pasar murah ini.

IDUL Fitri 1433 Hijriah se-gera tiba. Namun Monika Han-dayani SE AK MM, dosen Poli-teknik Negeri Banjarmasin, takperlu repot-repot memper-siapkan mudik untuk memo-hon ampun kepada orangtua.Soalnya orangtuanya ada diBanjarbaru.

“Usai Salat Ied saya besertakeluarga biasanya ke rumahorang tua di Banjarbaru,” kataKetua Jurusan Akutansi ter-sebut.

Di sana dia akan bertemudengan kakak-kakaknya beser-ta keluarga mereka masing-masing. “Kami sungkem kepa-da orangtua dan juga kepadakakak-kakak. Saling maaf me-mafkanlah,” ujar anak ke empatdari lima bersaudara tersebut.

Berkumpul dengan keluargabesar di moment yang spesialtersebut sangat berarti bagiMonika. Apalagi di tengah kesi-bukan mereka masing-masing.

Setelah silaturahmi dengankeluarga, Monika dan keluargake sejumlah rumah kerabat.

DENGAN perlahan Rosadi (40) mengejasatu demi satu huruf hijaiyah. Didampingiseorang pengajar yang sebaya dirinya, Rosaditampak serius belajar iqra di ruang tamurumahnya.

“Saat itu anak saya tanya apabacaan yang tertera dalam Al-quran. Saya sangat malu tidakbisa menjawab makanya sayabertekad harus bisa,” tambah dia.

Bertepatan dengan Rama-dan ini Rosadi berkenalan de-ngan seorang guru mengaji danlangsung memintanya menga-jar. “Alhamdulillah dalam 10hari sudah lancar,” ujar dia.

Husin salah satu guru me-ngaji mengaku biasa mengajariorang dewasa. Bahkan adayang sudah kakek-kakek.

Dalam memberikan pelaja-ran, Husin mengaku memakaimetode 10 jam. “Sepuluh jamitu dibagi 10 hari. Untuk awal-nya pelajaran Iqra. Setelah itutinggal melancarinya,” tandaswarga Belitung Laut ini.

Memberikan pelajaran Iqrakepada orang dewasa, menu-rut Husin, beda dengan anak-anak. Orang dewasa cepat pa-ham, hafal dan tidak terlalu re-wel. “Kekurangannya kita

sungkan saja menegur kalausalah. Klau anak-nak gampangsaja ditegur,” ujarnya.

Biasanya, lanjut Husin, dibulan Ramadan orang dewasayang ingin belajar mengaji lebihbanyak dibanding bulan lain.“Selain waktunya lebih banyak,saya juga libur bekerja,” kataguru di SD Belitung Laut ini.

Ustadz Sarmiji Aseri yangpernah mengajari orang dewa-sa mengaji mengatakan me-ngajari orang dewasa perluteknik tersendiri.Kendati bisalangsung pada materi utama,perlu dilihat sifat orang yangdiajar agar jangan menying-gung mereka. “Kalau anak-anak kadang bisa diselingi de-ngan lagu agar mereka betahbelajar mengaji,” paparnya.

Namun Sarmiji salut jikaada orang dewasa yang inginbelajar mengaji. “Bagus sekali,dalam ilmu agama tidak adaistilah terlambat,” paparnya.

Meski begitu dia menyaran-kan alangkah baiknya belajarmengaji dimulai sejak kecil.“Belajar waktu kecil sepertimenulis di batu yang keras se-hingga awet. Sedangkan belajarsaat dewasa seperti menulis diatas air,” ujarnya berperibaha-sa. (arl/dwi)

TAMAN Pendidikan Alqu-ran (TPA) bagi orang dewasapernah dilaksanakan Badan Ko-munikasi Pemuda RemajaMasjid Indonesia (BKPMRI)Kalsel setiap Ramadan. Kegia-tannya berlangsung di GedungIqra Banjarmasin.

Namun kegiatan itu tidaklagi dilakukan. “Sekarang me-tode pengajarannya langsungke individu. Tidak lagi dikum-pulkan seperti tahun lalu,” kataKepala DPW BKPMRI Kalsel,Ahmad Rizqon, yang jugakoordinator pengajar Iqra.

Selain muridnya malu, bela-jar individu lebih efektif dantidak banyak menyita waktu.“Kalau di gedung berkumpuldulu baru belajar, di rumahlangsung belajar. Hasilnya sa-ma,” ujar dia.

Metode pengajaran biasa-nya dilakukan dalam 10 kalipertemuan. “Setelah itu dija-min bisa mengaji,” ujarnya.

Rizqon mengarakan dikampung, pengajian orang

Digelar LagiSetelah Lebaran

Travellindo Berbagi“Harganya Rp 10 ribu saja

lagi. Kan murah sekali, kitaterbantu sekali dengan kegia-tan ini,” ungkapnya antusiasmeski sedikit berjejal.

Travellindo menyiapkan1.000 paket yang satu paketdihargai Rp 30 ribu. Padahalisinya sangat banyak sepertisirup, mie instann, gula pasir,susu kaleng, minyak goreng.

Selain itu baju koleksi ButikHesta milik Hj Hesta Dewi, istripemilik Travellindo Supriadi,juga dijual murah.

Agus Arianto, general man-ager Travellindo, mengatakanbazar murah ini merupakanagenda rutin perusahaan. “Kaliini kami siapkan paket sehargaRp 54.250 yang kami jual Rp 30ribu,” paparnya. (dwi)

ISTIMEWA

SEMBAKO GRATIS - Sejumlah warga Kuripan dan Veteran Banjarmasinberfoto bersama setelah mendapat paket sembako gratis.

Tak RepotSiapkan Mudik

“Hari raya kedua baru ke ru-mah teman,” ujar perempuanberjilbab tersebut.

Sebagai orang sibuk, Mo-nika mengaku senang berpa-kaian casual. “Senang casual ajakarena tidak ribet dan panas.Tentunya juga harus menutupaurat,” ujarnya. (dwi)

IKATAN Mahasiswa Mar-gasari (Ikamma) menggelarbuka puasa bersama sekaliguspengukuhan pengurus, Sabtu(11/8), di halaman Pasar BaruBaringin A Margasari, Tapin.

Suasana buka puasa itu be-nar-benar meriah, sebab diha-diri ratusan undangan yang ter-diri atas alumni pelajar SMAN1CLS dan MAN 3 Rantau, pelajarkedua sekolah tersebut dananggota Ikamma.

Hebohnya lagi acara itu di-meriahkan beberapa hiburankhas daerah setempat, yaiturudat, tari-tarian, teater karin-dangan dan madihin. Semuahiburan itu persembahan ma-hasiswa dan alumni kedua se-kolah tersebut.

Intelektual MargasariBerkumpul

DALAM rangka memper-erat tali silaturahmi dan keak-raban, Sanggar Bakti RacanaHasanudin HM dan Ratu ZalehaBanjarmasin mengadakan bu-ka puasa bersama.

Buka puasa yang diadakandi seketariat sanggar di Kom-pleks Universitas LambungMangkurat Banjarmasin iniberlangsung dengan hangat.Kehangatan makin terasa de-ngan kehadiran para alumni.

Suradiansyah, Ketua Sang-gar Bakti Racana HasanudinHM dan Ratu Zaleha Banjarma-sin, mengaku ini adalah orga-nisasi kepramukaan mahasiswakampus Unlam. “Organisasi ke-pramukaan ini berdiri sejak1975. Nah dalam buka puasa inikita ingin terus menjalin sila-

Ada Pelangi Ramadandi Fakultas Ekonomi

MENJELANG Magrib,Sabtu (11/8), halaman kam-pus Fakultas Ekonomi Uni-versitas Lambung Mangku-rat (FE Unlam) Banjarmasinramai dipenuhi mahasiswa.Kondisi ini berbeda diban-ding hari-hari sebelumnya.

Ramainya mahasiswa bu-kan untuk mengikuti kuliahmelainkan buka puasa ber-sama. Kegiatan yang berta-juk Pelangi Ramadan FE Un-lam ini juga dihadiri dosen.

Wakil Ketua Umum BadanEksekutif Mahasiswa (BEM)FE Unlam Riswan Hidayatmengemukakan selain maha-siswa FE, mahasiswa dari fa-kultas lain juga diundang.

Agar lebih bermaknamereka juga mengundanganak yatim dari PantiAsuhan Al Hidayah SungaiAndai Banjarmasin Utara.

Pelangi Ramadan selaindiisi buka bersama juga sa-hur on the road. “Dalam sa-hur on the road kami akanmembagikan makanan sa-hur kepada warga yang bera-da di jalanan,” tambahnya.

Lokasi pembagian maka-nan sahur di mulai di depanUnlam, terus ke sekitaranjalan Kayu Tangi. Kegiatanjuga dirangkai denganpembagian sembako bagipara manula di panti jumpo.(arl)

Pramuka UnlamKumpul Alumni

turahmi,” paparnya.Selain anggota pramuda

yang aktif dan alumni, panitiamengundang organisasi ke-mahasiswaan seperti BEM,Menwa. “Dengan acara ini diha-rapkan persaudaraan melaluiajang silaturahmi ini terusterjaga,” ungkap mahasiswaFKIP semester 7 ini.

Pasalnya banyak alumnisanggar yang telah duduk dibeberapa instansi pemerinta-han di seluruh Kalsel.

Adanya pertemuan ini bisamenimbulkan saling kenal an-tar sesama anggota dan alum-ni. Rencananya pihaknya jugamengadakan sahur on theroad. “Insya Allah dilakukandalam waktu dekat,” ungkapRadi. (dwi)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

KUMPUL - Mempererat silaturahmi dan menjalin keakraban, SanggarBakti Racana Hasanudin HM dan Ratu Zaleha Banjarmasin kumpul danbuka puasa bersama di sekretariat sanggar di Kompleks UnlamBanjarmasin, Sabtu (11/8).

TIGA tahun sudah CV DNAberkiprah. Sebagai bentuk rasasyukur, perusahaan ini meng-gelar buka puasa dengan anak-anak Panti Asuhan Al Hidayah,Sabtu, (11/8). Dalam rangkamempererat tali silaturahmi,CV DNA juga mengundangdanrelasi Bertempat di kantor CVDNA Jalan Sulawesi Banjarma-sin, kebersamaan berlangsung.Ruang percetakan disulap hing-ga bernuansa islami.

Alunan musik reliji menyam-but para tamu. Selanjutnya me-reka menempati meja-meja yangtersusun rapi lengkap denganmakanan berbuka puasa.

Dalam acara berbuka puasaitu juga dibagikan paket sem-bako dan uang saku kepadaanak-anak Panti Asuhan AlHidayah.

Pemilik CV DNA Luthfi Kar-

Menurut Ketua Ikamma,Mukhriyani, acara tersebutsebagai ajang silaturahim paraintelektual, program kerja se-kaligus pembelajaran orga-nisasi bagi pelajar dan maha-siswa. Dia memperkirakan un-dangan yang hadir sekitar 500orang. Di antaranya pejabatyang mewakili bupati untuk me-lantik kepengurusan Ikamma.

Hebatnya lagi panitia jugamenggelar door prize kepadaundangan. Demi menambahspiritual, acara diisi ceramaholeh Guru Yamani.

“Kami ucapkan terima ka-sih kepada semua pihak yangmendukung acara ini termasukBanjarmasin Post Group,”pungkas Mukhriyani. (him)

PULUHAN anggota Him-punan Mahasiswa Teknik Per-tambangan (Himasapta) UnlamBanjarbaru mengunjungi PantiAsuhan Bina Dharma, Marta-pura, Sabtu (11/8) sore. Selan-jutnya mereka membaur de-ngan sekitar 30 anak panti de-ngan suasana santai dan penuhkearaban.

Sementara itu sejumlah ma-hasiswa membantu memper-siapkan hidangan berbuka didapur panti asuhan. Dana un-tuk berbuka ditanggung olehHimasapta.

Ketua Himasapta UnlamBanjarbaru, Aventus Andreza,mengatakan mereka juga me-nyumbangkan pakaian layakpakai dan buku pelajaran SD,SMP dan SMA. Semua ini di-kumpulkan dari para anggota.

HimasaptaMasakkan Anak Panti

“Ini adalah kegiatan kami pa-da tahun ketujuh terbentuknyaHimasapta Unlam,” tambahwakilnya, Albert Purba.

Ustadz Ahmad Yasir selakupenceramah adalam acara ter-sebut mengemukakan setiaphal merupakan ujian. “Bukanhanya saat kita kena musibahtetapi ketika mendapatkan gajipertama misalnya. Sebagai pe-gawai diberi gaji kita juga di-beri ujian bagaimana menge-lola keuangan dengan baik,”ungkapnya.

Pengelola Panti Asuhan BudiDharma, Tono menyatakansangat berterima kasih ataskunjungan Himasapta. “Semo-ga kemudian hari mereka jadianak yang sukses dan semakinditambahkan pahalanya,” kataTono. (gep)

dewasa biasanya hanya mem-bahas tata cara ibadah atau fi-qih dan etika atau akhlaq. Se-mentara mengaji Alquran ja-rang dilakukan.

“Untuk itu masjid-masjidyang ada di tengah permu-kiman harus segera dimanfaat-kan sebagai lembaga belajarAlquran untuk tingkat lanju-tan,” ujarnya.

Ketua Badan Pengelola Mas-jid Raya Sabilal Muhtadin KHRusdiansyah Asnawi menam-bahkan pihaknya Ramadan kaliini juga tidak mengadakan pela-jaran mengaji bagi orang dewa-sa. “Kami banyak kegiatan,”ujarnya.

Agar kegiatan tersebut tetapada, Rusdiansyah mengatakanmenggelar setelah Idul Fitrinanti. “Setelah Idul Fitri nantikami gelar kembali pengajianbagi orang dewasa. Baik itubelajar mengaji dari awalmaupun belajar mengaji tajwiddan lagu,” sebut dia. (arl/dwi)

NET

BELAJAR - Islam mengajarkan pemeluknya untuk belajar. Mulai dari perintah tuntutlah ilmu dari buaian hinggake liang lahat hingga belajar sampai ke negeri Cina.

IBU rumah tangga wargaRT 3, RT 22 dan RT 23 di JalanKuripan dan Jalan Veteran,Sabtu (11/8) pagi, tersenyumsumringah. Demikian pula se-jumlah janda kurang mampu.Mereka antusias menyambutkedatangan tim manajemenMercure Banjarmasin yangmembagikan sembako gratiskepada warga tak mampu disekitar hotel.

Enny Iskandar, PR ExecutiveMercure Banjarmasin menga-takan Ramadan ini pihaknyatelah melaksanakan dua kegia-tan sosial. Pertama menggelaracara buka puasa bersama 100

anak panti dan Sabtu (11/8)menggelar Mercure on theRoad yakni silaturahmi sertamenyantuni warga.

Sendek Prawinko, GeneralManager Mercure Banjarmasinmengapresiasi sambutan war-ga. Pihaknya akan terus beru-paya mengembangkan kegia-tan sosial semacam ini.

Suroso, ketua RT 3 yangmewakili 2 RT lainnya sangatberterima kasih atas kunju-ngan pihak Mercure Banjar-masin. “Paket sembako yangdibagikan diharapkan bisamembantu warga, yang ku-rang mampu,” paparnya. (dwi)

Syukuran HUTdengan Anak Panti

dhina Sari mengatakan acarabuka bersama ini sekaligus un-tuk syukuran perusahaannya.“Kami berharap ke depannyaCV DNA bisa terus berkem-bang dan meningkat dari segiomset penghasilan,” ujar Luthfi.

Dengan adanya buka bersa-ma itu, dia juga berharap hu-

BANJARMASIN POST GROUP/APRIANTO

AKRAB - Suasana penuh keakraban terasa dalam silaturahmi CV DNA

BANJARMASIN POST GROUP/GEORGE EDWARD PAH

SUMBANGAN MAHASISWA - Pengurus Himasapta Unlam Banjarbarumenyerahkan sumbangan kepada Pengelola Panti Asuhan Budi Dharma.

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

BAJU MURAH - Warga ramai memilih baju baru dengan harga murahdalam bazar yang diadakan agen perjalanan haji, PT Travellindo, Sabtu(11/8). Bazar juga menyediakan 1.000 paket sembako murah bagi wargakurang mampu.

bungan dengan relasi semakinterjalin.

Ustadz Zainal Abidin dalamtausyiah menegaskan doa dibulan Ramadan akan dikabul-kan Allah SWT. Selain itu barangsiapa yang bersedekah dan be-ramal di bulan suci ini akan di-lipatgandakan oleh Allah. (ryn)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

PELANGI RAMADAN - Dosen, mahasiswa serta anak PantiAsuhan Al Hidayah, Sungai Andai berkumpul dalam PelangiRamadan di halaman Fakultas Ekonomi Unlam, Banjarmasin, Sabtu(11/8).

ISTIMEWA

Monika Handayani SE AK MM

Juga Dinikmati Orang BatolaSEKITAR 80 pelaku Pem-

berdayaan Masyarakat MandiriPerdesaan (PNPM) KabupatenBaritokuala mengelar bukabersama di Rumah MakanAyam Goreng Kudus di JalanGatot Soebroto Banjarmasin,Sabtu (11/8). Mereka sengajadatang jauh-jauh dari BumiSelidah itu menikmati sajianrumah makan tersebut dansaling mengakrabkan diri de-ngan sesama pelaku PNPM.

Hadir dalam acara tersebut,Koordinator BMPD Kalsel AnasPonem, Kepala BMPD Batola HJamddin Praja, PenanggungJawab Operasional PNPMMandiri Batola Dahtia Fajar,Koordinator Fasiliaor Kabupa-ten Hendri dan seluruh camatse-Batola.

Dahtia mengaku sengaja me-milih buka bersama di RMAyam Goreng Kudus karenatempatnya luas. “Pilih lokasi inikarena tahu dari Banjarmasin

Post. Selain itu setelah disurveitempatnya muat 100 hingga 200orang,” ujarnya.

“Tempatnya bagus, pelaya-nanya asyik. Makanannya jugabersaing. Jadi pertemuannya

pun makin asyik. Jadi makinnikmat berbuka puasanya,”ujarnya.

Pemimpin RM Ayam Go-reng Kudus, H Simin, mengakubersyukur usahanya yang bu-kan franchise dipercaya olehmasyarakat.

“Saya juga kaget rombo-ngan Batola mendatangi tem-pat ini untuk berbuka bersama.Alhamdulilah telah dipercaya olehwarga Kalsel,” ujar Simin. (lis/*)

BANJARMASIN POST GROUP/NURKHOLIS HUDA

NIKMAT - Pelaku PNPM Batola menikmati hidangan di Rumah MakanAyam Goreng Kudus Banjarmasin.

Page 21: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Karya:Miranda SeftianaDahaga

INFO PENGASUHBAGI rekan-rekan yang mengirim tulisan berupa puisi atau cerpen, kami meminta untuk melengkapinya dengan data diri/copy kartu identitasi dan nomor

rekening bank Anda. Honor tulisan yang dimuat akan kami transfer. Tulisan bisa dikirim lewat pos ke alamat Kantor Banjarmasin Post Gedung HJ DjokMentaya Jalan AS Musyafa Nomor 16 Banjarmasin. Sudut kiri amplop ditulis Seni dan Budaya. Bisa juga kirim via email ke [email protected]

Pemimpin Perusahaan:A Wahyu Indriyanta

General Manager Percetakan: A Wahyu IndriyantaPj Asisten General Manager Percetakan : SuharyantoWakil PP (Bidang Humas dan Promosi): M Fachmy NoorPj Asisten Manajer Iklan : Helda Annatasia (08115803012)Manajer Sirkulasi : Fahmi Setiadi - Riadi (08115003012)

Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya, Jl AS Musyaffa No 16Banjarmasin 70111, Telepon (0511) 3354370

Fax 4366123, 3353266, 3366303Bagian Redaksi: Ext 402-405 ; Bagian Iklan: Ext. 113, 114

Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117Pengaduan Langganan: 08115000117 (0511) 3352050

Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888

dan 5490666 Fax (021) 5495358Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya, Telp

(031) 8471096/ 843428, Fax (031) 8471163Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511)4780356, Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km.2,5

Palangka Raya, Telp (0536) 3242361Tarif Iklan:

Display Umum: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmkBerwarna (FC): Rp 45.000/mmk

Display Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 45.000/mmkBerwarna (FC): Rp 90.000/mmk

Iklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW):Rp 15.000/mmk Berwarna (FC): Rp 30.000/mmk

Iklan Kuping: (FC) Rp 100.000/mmkIklan Baris: (FC) Rp 20.000/baris:

(BW): Rp 15.000/barisIklan Satu Kolom : (FC)Rp 30.000/mmk, (BW):

Rp15.000/mmkCatatan: Harga belum termasuk PPN 10%.

Harga Langganan: Rp 75.000/blnPercetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan

Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin SelatanBanjarbaru

Telepon (0511) 4705900-01Isi di luar tanggung jawab percetakan

Setiap artikel/tulisan/foto atau materi apa pun yang telah dimuat diharian “Banjarmasin Post” dapat diumumkan/dialihwujudkan

kembali dalam format digital maupun nondigital yang tetapmerupakan bagian dari harian “Banjarmasin Post”.

Penerbit : PT Grafika Wangi KalimantanSIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/

SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971Direktur Utama :Herman Darmo

Pemimpin Umum : HG Rusdi Effendi AR Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994)

Drs H Yustan Aziddin (1933-1995)HG Rusdi Effendi AR

Pemimpin Redaksi: Yusran PareWakil: Harry Prihanto

Redaktur Pelaksana: Dwie SudarlanPjs Manajer Peliputan: Elpianur Achmad

Pjs Asisten Manajer Peliputan :R Hari Tri Widodo

Manajer Produksi: M TaufikRedaktur Eksekutif: Muhammad Yamani

(Banjarmasin Post), Mulyadi Danu Saputra (MetroBanjar), Irhamsyah Safari (Serambi UmmaH),

Ribut Rahardjo (Online/Radio).Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari

Wakil: Agus Rumpoko

Redaktur: Sigit Rahmawan A, Umi Sriwahyuni,Syamsuddin, Alpri Widianjono, Kamardi, Mahmud

M Siregar, Aya Sugianto, Sofyar Redhani, MRoyan Naimi, Siti Hamsiah. Asisten:EkaDinayanti, Murhan, Anjar Wulandari, Aries

Mardiono, Ernawati,Idda Royani.

Staf Redaksi: Sudarti (Repoter Senior), Hanani,Burhani Yunus, AM Ramadhani, Halmien Thaha,

Syaiful Anwar, Mohammad Choiruman, AnitaKusuma Wardhani, Syaiful Akhyar, Khairil Rahim,

Ibrahim Ashabirin, Eko Sutriyanto, Sutransyah,Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho,

Budi Arif RH, Doni Usman, Mustain Khaitami(Kabiro), Hari Widodo, Ratino, M Risman Noor,Salmah, George Edward Pah, Rahmawandi, MHasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi

(Kabiro), Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, RendyNicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal,

Aprianto, Frans, Nurholis Huda.Fotografer: Donny Sophandi, Kaspul Anwar.

Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), MSyahyuni, Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, EdiSusanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu

Zulkarnain, Achmad Sabirin, Rahmadhani, AhmadRadian, M Trino Rizkiannoor.

Design grafis/illustrator: Ivanda Ramadhani.

Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala),Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro,Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johson

Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan,Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto

WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALITANDA PENGENAL DAN TIDAK

DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARINARASUMBER.

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail : [email protected]

Banjarmasin Post Group

Kinanti memang-gilnya Alien ka-rena ia seringmenampakkandiri tiba-tiba.Masih mending

bila muncul dengan salamsapaan. Selalu saja orang itudatang mengagetkan Kinanti.

“Aku Abdi,” jawab Alienorang aneh itu, saat Kinantibertanya nama.

Katanya ia datang daritempat yang amat jauh. Takjelas dari seberang pulau se-belah mana. Katanya ia me-mang sengaja ditugaskan me-nemui Kinanti. Tapi yang ter-lintas dipikiran Kinanti, paling-paling Abdi tak lebih darisekadar lelaki hidung belangyang gemar merayu.

Selama ini Kinanti meng-anggap, lelaki mana yang takngilu saat melihat pinggulnyamelenggak-lenggok. Lelakimana yang tak kepincut meli-hat gincu merah pekat di se-potong bibirnya. Dan lelakimana yang tak mengingin-kannya sebagai teman ran-jang saat melihat rok mini su-per ketatnya. Selama ini Ki-nanti sukses menjaring mang-sa berhidung belang.

“Kau selalu mengagetkan-ku. Bisakah kau lebih pandailagi bergaul? Salam itu pen-ting. Kau tahu berapa banyakorang mati bunuh diri karenatersinggung tak pernah men-dapat salam dari orang lain?”Kinanti meracau. Ia bosandengan sosok Abdi, si Alien itu.

“Ah, kenapa kau belum ter-biasa dengan kedatanganku?Ayolah... Maksudku baik. Akuselalu mengunjungimu saatkau butuh teman, bukan? Danitu penting untuk orang se-pertimu.” Abdi menjawab de-ngan santai. Dengan senyum.Dengan suara yang terlalu lem-but untuk seorang pria.

“Kau gila! Aku tak butuhteman sepertimu. Sebentarlagi, pasti ada yang datangmenghampiriku. Yang tam-pan, tajir, pandai melucu, danlebih sopan ketimbang Aliensepertimu.”

“Okey. Baiklah, aku pergi.”Abdi melangkah menjauh.

“Oh. Aku lupa. Aku ingin me-ngajakmu pulang. Kau mau,bukan?”

“Pergilah!”Ribuan kali Abdi menga-

jaknya pulang. Kinanti selalubertanya-tanya, kemana iaakan dibawa pulang oleh Ab-di? Ke kampung halamannyadi Jawa pelosok sana? Yang takpernah tampak di peta meskimemakai kaca pembesar eks-tra. Karena memang pembuatpeta tak akan sudi menuliskannama kota asalnya. Atau mung-kin karena kampung hala-mannya memang tak perluada. Bisa jadi sebab itulah tem-pat tinggal Kinanti dulu takpernah tersambangi subsidipemerintah.

***KEMBALI di malam be-

rikutnya, Kinanti hadir di se-buah bangku panjang di ping-gir jalan. Hanya ia sendiri

duduk di sana. Di bawah la-ngit gelap pekat. Berisi seka-dar satu-dua bintang. Sisanya,rembulan amat pelit malamitu. Ia tampil menggores se-umpama luka sayatan. Te-patnya, seperti sayatan dipunggung kanan Kinanti.

Ia ingat--mungkin juga takakan pernah lupa--kejadianmenjijikkan yang dilakukanmajikannya dulu. Majikan yangmenampungnya saat per-tama kali menjejakkan kaki dikota pusat peradaban itu.

Sudah dua minggu Abdimuncul di kehidupan Kinanti.Ia selalu muncul tepat saatKinanti duduk sendirian dimalam sunyi. Saat Kinantimenunggui pelanggan dipinggir jalan. Tak jauh dari situ,

terdapat gapura batas kotaberdiri. Gapura yang jika dikampung Kinanti kerap te-ronggok sesaji di bawahnya.Entah pesugihan, entah pekasih.

“Sepertinya susah, bila se-kejap saja kau tak melamun,Kinanti,” ujar Abdi.

“Benar sekali. Memang su-sah bagiku memahami jalantakdir. Ah, sudahlah. Kau takakan mengerti keadaanku,nasibku, takdirku. Tak adayang bisa mengerti. Merekasemua hanya melihatku dariluar semata. Lalu merutukku.Mereka bilang aku jalang.”

“Kau benar. Aku memangtak mengerti. Bahkan aku takmau mengerti bagaimana ke-adaanmu, nasibmu, takdir-mu. Aku tahu kau sudah sa-ngat muak hidup di kota ini.Makanya, aku ingin menga-jakmu pulang.”

“Pulang kemana? Aku maukau bawa pulang. Kemana punitu. Tapi tunggu sampai aku bisakembali bersih. Tunggu hinggatubuhku kembali suci.”

“Kalau begitu, lakukanlahsekarang.”

“Kau gila. Aku bisa kembali

suci hanya dengan reinkar-nasi.”

Keduanya terdiam. Abdimelihat Kinanti kembali me-langut. Tampak raut senduKinanti. Pundaknya membe-rat seolah a puluhan peti ke-mas di atasnya. Tak lama, Abdipun pergi. Tanpa permisi.

Sesaat setelahnya, mobilmewah berplat merah meng-hampiri Kinanti. Mereka ber-transaksi. Dan klik! Wajah se-pakat terpampang di keduaroman muka. Kinanti dibawaterbang lagi. Ke hotel, atau kelosmen syaitonirojim.

***LALU kali ini, di minggu

lainnya, Kinanti masih dalamwujud sosok wanita yangsama. Yang gigih berdagangdi malam hari.

Angin malam seperti takmempan lagi mencumbui ku-litnya. Ia pandai menahan gi-gil. Mungkin karena ia ter-biasa menjelma jadi makhluknokturnal. Berkeliaran ma-lam-malam. Menemani me-reka yang butuh dilayani.

Sementara kota bernapassiang-malam. Hingga larutpun orang-orang masih sibukcari rezeki. Termasuk si pen-jual sate yang lewat itu. Datangberlalu di depan Kinanti. Ialupa, perutnya belum sempatterisi. Di panggilnya si tukangsate. Hidung mengendus asapsate yang melenakan bagaianestesi. Perut keroncongantak tertahankan di balik bajuketatnya. Sementara sebagaipejantan, mata penjual satesesekali melirik ke dada Ki-nanti. Dan Kinanti pun tahuhal itu.

Kinanti mencoba mende-kati. Ditemukannya seorangperempuan tua yang lusuhdan pakaiannya compang-camping. Sosoknya meng-ingatkan Kinanti pada ibunya.Ya, perempuan tua itu seusiaibu. Seorang wanita yangselalu menanti kepulangan-nya. Mungkin saja di desasana, ibunya sedang kela-paran, lalu menantikannyapulang membawa sebungkusmakanan. Sate?

Spontan saja tangan Ki-nanti merentang, mengulur-kan sebungkus sate Namun iasadar akan kejalangannyadan diam saja.

Ketika hendak melahapsebungkus sate di tangan, saatlidah sedetik lagi meraba rasa,

ekor mata Kinanti menangkabayangan seseorang di dekatgapura. Seseorang yang te-ngah duduk berselonjor. Ter-dengar suara mengaduh danmendesis dari mulutnya. Ta-ngannya meremas-remas pe-rutnya sendiri. kepada si pe-rempuan tua. Ada semacamrasa bungah dan kepuasanyang muncul dalam dirinyasetelah dilihatnya perempuantua itu melahap habis sebungkussatenya. Kinanti merasa, hidup-nya sebagai jalang ternyata bisaberarti bagi orang lain.

Setelah lama mengamati siperempuan tua makan sate,Kinanti kembali ke bangkukosong di pinggir jalan sepertibiasanya. Sendirian meman-dangi roda-roda pelalulalang.Sesaat kemudian disadarinyaada yang ganjil malam itu.Tumben sekali ia tak melihatsosok Abdi, si Alien itu. Bu-kankah biasanya ia acap da-tang mengagetkan? Kinantimendadak merasa, tanpa ada-nya Abdi, malam jadi heningdan sesenyap pekuburan.

Hingga heningan itu punmembuat Kinanti tak siaga.Awalnya lamat-lamat, namunkemudian suara sirine jadimenggema keras. Datanglahmobil patroli itu. Ada bebe-rapa orang berseragam didalamnya.

Kinanti panik. Ia tahu per-tanda bahaya itu. Sesuatuyang harus dihindari segeradan secepat mungkin berlari.Jika tidak, salah seorang darimereka akan menciduknya,meringkusnya, memungut-

Makna Filosofi di Balik Karakter UtamaKESENIAN wayang kulit

Banjar ternyata tak sekadarpertunjukan. Ada makna filo-sofi keislaman di balik tiapkarakter tokoh utamanya,yaitu Pandawa Lima.

Wayang kulit tak hanya adadi Jawa. Namun Pengaruhnyamenyebar hingga ke Kali-mantan Selatan seiring denganpenyebaran agama Islam danpersahabatan kerajaan-ke-rajaan di Banjar dengan ke-rajaan di Jawa.

Jika di Jawa ada kesenianwayang kulit, maka di tanahBanjar juga ada. Namun adabeberapa perbedaan, khusus-nya di bidang filosofinya.

Menurut Ketua PersatuanPedalangan Indonesia (Pe-padi) Kalsel, Sirajul Huda, fi-losofinya itu lebih kepada ni-lai-nilai keislaman, yaitu ru-

kun Islam.Dia memisalkan dengan

tokoh-tokoh Pandawa Lima.Anak pertama bernama Dar-ma Kesuma yang melambang-kan rukun Islam pertama,yaitu dua kalimat syahadatdengan ajimat Kalimosodo-nya. Ajimat atau jimat Kali-mosodo adalah jimat bertu-lisan dua kalimat syahadat.

Kedua, adalah Bima. Bimamemiliki karakter tak gam-pang patuh terhadap siapapun kecuali kepada yang ber-kuasa. Bahkan kepada ibunyasendiri, dia bukan pribadi yanggampang patuh. Ini kemudiandiinterpretasikan sebagai salatyang merupakan rukun Islamkedua.

“Ketika kita salat, kita hanyatunduk kepada Sang Khalik,bukan kepada siapa pun yang

selain Allah SWT,” jelasnya.Anggota Pandawa Lima

ketiga adah Arjuna. Kepri-badian Arjuna di dalam pe-wayangan kulit Banjar, di-gambarkan sebagai seorangyang sabar.

Kebiasaanya bersabar, lan-tas diibaratkan sang dalangwayang kulit sebagai puasa.Kewajiban berpuasa adalahrukun Islam ketiga.

Dalam berpuasa, tiap mus-lim yang melaksanakannyadiharuskan bersabar. Bersa-bar itu dalam hal apa saja,baik bersabar menahan nafsumakan dan minum serta nafsuamarah. “Karakter Arjunaseperti itu sehingga kemudiandiibaratkan dengan kesabaranyang harus dimiliki orangberpuasa,” jelasnya.

Kemudian, Pandawa Lima

keempat dan kelima adalah sikembar Nakula dan Sadewa.Mereka ini diibaratkan de-ngan rukun Islam keempatdan kelima, yaitu berzakatdan berhaji bagi yang mampu.

Dalam cerita pewayangansendiri, mereka berdua inijarang berperan penting. Me-reka ibaratnya hanya peleng-kap cerita. Demikian puladengan kewajiban berzakatdan berhaji yang hanya bisadilakukan oleh mereka yangberkecukupan secara eko-nomi.

“Dalam rukun Islam, yangwajib dan penting sekali di-lakukan adalah dari yang per-tama hingga ketiga. Semen-tara rukun keempat dan ke-lima, yaitu berzakat dan ber-haji itu kan tidak wajib, hanyabisa dilakukan bagi mereka

Oleh:Uzairul Anam

21Seni BudayaMINGGU 12 AGUSTUS 2012Banjarmasin Post

nya, bahkan memperlaku-kannya seperti kotoran sapi.Namun sayangnya ia terlam-bat. Seorang pria bertubuhkekar berhasil mencengke-ram lengannya.

“Mau lari kemana kau? Da-sar sundal!” Pria itu menya-lak. Tercium bau alkohol saatia terbahak.

Saat itu juga, ia berniat ber-lari ke seberang jalan dan meng-hilang di perkampungan pen-duduk. Namun tanpa di duga,sebuah mobil lewat dengankencangnya. Dan, buugg!!

Kinanti terpental setelahsebelumnya kepala memben-tur kaca depan mobil itu.

Ia tersungkur di atas jalanaspal. Matanya melihat ba-nyak sekali kunang-kunang.Dari mana mereka datang?Jutaan kunang-kunang itumuncul dari balik punggungseseorang yang dikenalnyaselama empat puluh hari be-lakangan.

“Abdi? Kaukah itu?”“Ya, ini aku. Sekarang mari

pulanglah bersamaku.”“Kemana?”“Ke tempat yang telah di-

sebutkan dalam doa wanitapengemis di dekat gapurayang kau kasih makan itu.”

Kinanti pasrah tangannyadigamit Abdi. Untuk pertamakalinya, Ia melihat Abdi me-ngepakkan ratusan pasangsayap di punggungnya. Yangtentu mampu membawanyaterbang. Ke atas, hingga iabisa melihat tubuhnya sendiriteronggok bersimbah darahdi atas jalan aspal. (*)

Sayap AbdiNET

yang mampu secara ekonomidan fisik,” paparnya.

Sementara untuk wayangkulit di Jawa, menurutnya ti-dak ada makna filosofi sepertiini. Dalam wayang kulit Baar,lebih menekankan kepadanilai-nilai keagamaan dalamkehidupan ini.

Hal itu juga tampak dalamletak atau posisi duduk da-lang. Dalam tradisi kesenianwayang di Jawa, sang dalangduduk di depan kelir atau la-yar. Sementara di wayang ku-lit Banjar, sang dalang di be-lakang layar.

Itu bisa diibaratkan bahwakehidupan ini ada yang me-ngatur seperti halnya dalangyang memainkan para tokohpewayangannya di balik layaratau kelir. Hal ini juga sebagaipengingat bahwa manusia ini

ada Sang Pengaturnya yaituTuhan.

“Nah, itulah filosofi ke-islaman dalam kesenian wa-yang kulit Banjar. Kalau diJawa, dalangnya duduk didepan kelir, saya yakin filo-sofinya akan berbeda lagi,”

katanya.Kemudian, perbedaan lain-

nya dengan wayang kulitBanjar adalah nama tokoh-tokohnya ada yang berbeda.Untuk Darma Kesuma di Jawabernama Samiaji dan Bimadisebut Broto Seno. (ath)

KASKUS.CO.ID

WAYANG kulit Banjar memiliki makna filosofis yang terkait denganrukun Islam

Sebelum MalaikatMaut Menjemput

Bilamana malaikat menjemputJangan kau tanya lagi jarak dengan mautSebab di Lauh Mahfudz telah terpahat

Andailah malam ini terakhirku RabbiMaka damaikanlah hati iniJadikan kepergianku sebagaikerinduan-MuJadikan kepergianku sebagaikenangan indah siapapun jua yangmengenalku

Demi malaikat yang mencabutdengan lembutDan demi malaikat yang mencabutdengan kerasKupasrahkan hidup dan matiku-Muya RabbiBiarlah semua tugas tuntas karnatakdir-Mu

Aku tak ingin mengeluh ya RabbiNamun dunia kini tak lagi sejukIa begitu garang memundakkankedzalimanIa amat tangguh membisikkanpertikaian

Lantaran demikian,Izinkanku menghadap-Mu TuhanAku tak ingin terjerumus dalamjurang kenistaan

Tanah Borneo,Jumat, 16 Maret 2012

RenunganAku pernah meraguMeratap juga termanguMemangut hidayah dari sang IlahiBermimpi membaca sajak-sajak hatiKala malaikat berdiriRasa dekat sekali

Bila hari ini ku matiBekal apa yang kan kusuguhi?Sedang menghadap sajadah punAku masih tak pasti

Masih sering menyombongkan diriDengan berkata nantiSeakan benar kuyakiniUmur masih sampai walau hanyasekian menit lagi

Kalimantan Selatan,Februari 2011

Ketika RindukuBertaut

RamadanBulan yang selalu dirindukanUmat Islam setiap tahunnyaBulan terindah penuh rahmat-NyaNan berkah dan ampunan-Nya

Ramadan.Sungguh, setiap detikmu adalahanugerahHingga helaan nafas pun menjaditasbihMendekatkan diri ini pada SangKhalik

Allah.Aku menghadapmu di atassajaddahDalam sujud panjangKumohon ampunanDalam lantunan lafadz AlquranKupinta keridhaan-MuDan lewat senandung dzikirKusanjung indah nama agung-Mu

Kalimantan Selatan,1 Ramadhan 1433H

1 Raisa - Could It Be2 Nidji - Lagu Cinta3 Ari Lasso - Kisah Kita4 Drew - Radio5 Citra Scholastika - Sampaikan6 Bondan feat. Fade2Black - Manusia Sejuta Perkara7 Kerispatih - Telah Menyesal8 The Changcuters - Hap Tangkap9 Maleo - Alhamdulillah10 Latinka - Aku Bisa Mati

New entry:

Audrey - Semua Tentang KamuGeisha - Tuhan

Page 22: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Chelsea VS Man City

Sangat SulitINI peluang. Sangat sulit untuk terlibat dalam kompetisi ini, jadi ketika Anda melihat mereka (lawan) itu sangat bagus dan Anda ingin mencoba untuk memenangkannya tentu akan jadi hal sulit. Mereka tidak datang tanpa

persiapan dan kami akan menghadapi jadwal pertandingan yang ketat.

Kami akan mencoba memenangkan piala dari semua kompetisi yang kami ikuti. Ini adalah tim olahraga dibutuh-kan upaya kolektif untuk dapat mencapai itu. Anda harus bisa bekerja dengan semua orang dan semua orang harus mencoba memberikan yang terbaik.

Tujuan terbesar kami atau ambisi akami dalah untuk dapat menjadi penantang dari semua piala yang tersedia. Kami berada dalam kompetisi baru yang merupakan kesempatan tetapi juga untuk berbuat lebih baik di Liga Premier.(cen)

Roberto Di Matteo, Pelatih Chelsea dilansir chelseafc.com

Berpikir PertandingaKAMI hanya punya waktu 20 hari lagi untuk melakukan keputusan di bursa transfer pemain. Tapi kini saya tidak akan berbicara dengan

transfer pemain, pikiranku saat ini hanya untuk pertandingan melawan Chelsea.

Kini saya harus berpikir tentang pertandingan. Mario Balotelli dan David Silva punya kesibukan pada saat musim panas, mereka butuh banyak waktu dan ke-mungkinan hanya ada berada di bangku cadangan.

Micah Richards, saya pikir akan absen di pertand-ingan ini, dia mengalami cedera engkel. Gareth Barry saya tidak tahu. Saya berharapa tiga atau empat pekan atau satu bulan dia akan sembuh dari cederanya.(cen)

Roberto Mancini, Pelatih Manchester City dilansir mcfc.co.uk

Mancini dan Di MatteoMulai Mainkan Mind Game

MIND GAME biasa terjadi di sepakbola Inggris, bahkan saat kompetisi belum dimulai. Dan, Manajer Manchester City Roberto Mancini dan Manajer Chelsea Roberto Di Matteo sudah memulai pep-erangan pikiran dengan kata-kata saling memuji lawan.

Mancini misalnya yang musim lalu sukses mengungguli rival sekota City, Manchester United, kembali menyebut tim tetangga sebelah sebagai calon terkuat untuk menjuarai Liga Primer Inggris musim ini.

“Saya pikir United adalah favorit juara musim ini. Kami mungkin akan berada di urutan dua, tiga atau empat. Tapi saya tetap percaya diri dengan pemainku karena kami musim lalu kami juara dan bisa jadi tim kuat seperti United,” kata Mancini dilansir goal.com, Sabtu (11/8).

Mancini memang sering melontarkan perny-

ataan menyanjung rival terberatnya. Tujuannya jelas untuk membuat

lawannya terbuai dengan sihiran

kata-katanya. Musim lalu dia cukup sukses dengan mind game yang kerap dilontarkannya.

Tak jauh beda dengan Di Matteo yang sama-sama berasal dari Italia. Duo pelatih Italia yang mengadu nasib di Inggris ini sepertinya memiliki tipikal strategi perang yang sama untuk mem-buat lawan-lawannya terlena. Di Matteo menyebut City dan United adalah favorit juara musim ini.

“Manchester City musim lalu adalah juara Premier League, mereka akan jadi tim untuk dikalahkan. Meski berat tapi United juga hampir sama dengan mereka. Dua tim itu calon kuat juara, kami harus melawan mereka,” ujar Di Matteo.

Meraba pada kekuatan Liga Primer Inggris musim ini, peta kekuatan kompetisi paling glamor se-jagat itu diprediksi masih akan dikuasi tim-tim tradisional seperti United, Arsenal, Chel-sea, atau bahkan Liverpool.

Sementara The Citizens berusaha me-mulai sebuah era baru dengan masuk jajaran tim elite setelah menjadi juara musim lalu. Sedang Newcastle United dan Tottenham Hotspur masih akan jadi tim kuda hitam.(Tribunnews.com/cen)

AJANG Community Shield menandai dibukanya kompetisi paling glamour di muka bumi, Liga Primer Inggris. Kampi-un Liga Primer Manchester City akan bentrok dengan juara Piala FA Chelsea di Villa Park, Birmingham, Minggu (12/8), untuk berebut gelar pembuka musim ini.

Bermain di bawah bayang-bayang gegap gempitanya penutupan Olimpiade 2012 di London, kedua tim tetap dituntut fokus mempersiapkan tim sebaik mung-kin sebelum kompetisi dimulai. Start den- gan kekuatan penuh akan jadi ukuran bagus

tidaknya langkah

mereka nanti.

Chel-sea

yang musim

lalu gagal di Pre-mier

League namun

meraih sukses besar di Liga

Champions Eropa dan Piala FA masih dalam masa transisi. Ada pe-main baru datang dan pemain lama pergi.

Didier Drogba, Salomon Kalou, dan Jose Bosingwa sudah tidak ada lagi dalam daftar pemain The Blues. Muka-muka

baru bermunculan seperti Marko Marin, Eden Hazard dan Oscar. Ke-datangan pemain-pe-main itu me-nan-dai era se-be-

narnya Manajer Roberto Di Matteo yang pada musim lalu masih berjalan dengan skuad peninggalan Andre Villas-Boas.

Kepergian Drogba yang selama tujuh tahun jadi ikon Chelsea membuka pelu-ang besar bagi Fernando Torres untuk menjadi bomber utama. Penyerang asal Spanyol itu seperti mendapat keleluasaan dengan tanggung jawab lebih besar.

“Saya suka sebuah tanggung jawab sebab saya selalu mendapatkannya di sepanjang hidup. Drogba melakukan banyak hal di klub ini dan dia adalah inspirasi kami. Kini giliran saya untuk melanjutkan kiprahnya,” kata Torres,

Sabtu (11/8).Tanggung jawab Torres musim ini

memang tidak main-main. Dia harus menyepadankan dirinya dengan Drogba yang telah mengukir sejarah emas bersama Chelsea. Tentunya dengan mempersembahkan gol-gol penting, salah satunya pada

pertandingan Community Shield.Kemenangan di ajang Com-

munity Shield akan memiliki efek besar terhadap performa Chelsea

selanjutnya di kompetisi Premier League. Biasanya juara Community

Shield jadi kandidat kuat juara Premier League.Chelsea diprediksi takkan mudah

menghadapi pertandingan ini. Performa The Blues selama uji coba pramusim san-gat tidak meyakinkan. Mereka menderita

tiga kali kekalahan. Bertolak belakang dengan The Citi-

zens. Mereka memasuki pertandingan ini dengan performa impresif memenangkan empat pertandingan dari enam pertandin-gan uji coba yang mereka lakoni.

Ini semua tidak lepas dari performa apik penyerang Sergio Aguero dan Carlos Tevez yang makin terlihat serasi di lini depan City. Kombinasi duo Argentina itu memberikan harapan besar buat The Blue Sky untuk mengungguli Chelsea.

Aguero pun dipastikan turun dalam laga ini meski sebelumnya sempat dikabarkan mengalami cedera usai mem-perkuat City di pertandingan uji coba terakhir melawan Wolfsburg. “Saya be-rada dalam kondisi oke,” katanya melalui twitter pribadinya.

Jika ada yang mengkhawatirkan dari kondisi City adalah banyaknya pemain inti yang akan absen. Mario Balotelli dan David Silva dipastikan absen karena belum siap secara fi sik usai memperkuat timnas Italia dan Spanyol di fi nal Euro 2012.

Kapten tim Vincent Kompany dan ge-landang Gareth Barry absen akibat cedera. City juga masih tak diperkuat beberapa pemain asal Inggris yang baru saja selesai memperkuat Britania Raya di Olimpiade.

Terlepas dari apapun kondisi kedua tim, baik Chelsea maupun City akan mengukur kesiapan mereka menghadapi kompetisi musim ini dengan melihat hasil akhir dari Community Shield. Laga ini akan jadi pijakan pertama untuk terjun ke kompetisi sesungguhnya.(Tribunnews.com/cen)

CommunityShield

Live on

Minggu (12/8)pukul 20.30 WITA

Starting StronglyStarting Strongly

Ulasan Di MatteoUlasan Di Matteo Ulasan ManciniUlasan Mancini

WWW.MCFC.COM

SARAPAN - Suasana sarapan pemain Manchester City di Carrington, Manchester, Sabtu (11/8).

FOTO-FOTO: AFP PHOTO

Sergio AgueroSergio Aguero Fernando TorresFernando Torres

22Banjarmasin Post Super Ball

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Page 23: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

23Banjarmasin PostMINGGU 12 AGUSTUS 2012

MEMASUKI detik-detik akhir Olimpiade Lon-don 2012, cabang senam ritmik menjadi bumbupenghibur. Keindahan gerak tari para pesenamdari 96 atlet yang kesemuanya adalah perem-puan, mampu menghibur para penonton diWembley Arena, Sabtu (11/8). Cabang senamritmik ini berlangsung 9-12 Agustus.

Senam ritmik atau sering juga disebut senamirama adalah gerakan senam yang dilakukandalam irama musik, atau latihan bebas yang di-lakukan secara berirama. Senam ritmik meng-gunakan alat-alat yang dipegang (hand apara-tus) seperti bola, tali, pita, gada dan simpai (ataulebih dikenal dengan sebutan holahop).

Indikator kualitas penampilannya terletakpada irama, aliran, kontras yang dinamis dariseluruh gerakan yang berupa tarian. Pertandin-

gan senam ritmik terbagidalam dua kategori

yakni perorangandan beregu.(*)

Chrystalleni Trikomiti (Siprus)

AFP PHOTO / BEN STANSALL

Chrystalleni Trikomiti (Siprus)

AFP PHOTO / THOMAS COEX

Son Yeon Jae (Korea Selatan)

AFP PHOTO / BENSTANSALL

Son Yeon Jae(Korea Selatan)

Deng Senyue (China)

Ganna Rizatdinova (Ukraina)

AFP PHOTO / THOMAS COEX

Carolina Rodriguez (Spanyol)

AFP PHOTO / THOMAS COEX

AFP PHOTO / BEN STANSALL

Deng Senyue (China)

AFP PHOTO / THOMAS COEX

AFP PHOTO / BEN STANSALL

Page 24: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

23SENIN30 APRIL 2012

Defar Pupus Impian Dibaba

Lysenko Cetak RekorATLET lontar martil putri dari Rusia, Tatyana Lysenko berhasil meraih medali emas lontar martil. Tak cuma itu, dia juga sukses menc-etak rekor dunia. Lonta-ran yang dilakukan-nya melesat sejauh 78,18 meter, Jumat (10/8) waktu setem-pat.

Even lontar

martil putri ini sempat terganggu dengan masalah teknis saat pen-gukuran jarak untuk menentukan atlet yang berhak meraih medali perunggu.

Tatyana merasa senang dengan keberhasilannya meraih medali

emas karena se-lama dua

ta-hun,

dia pernah

menjalani huku-man larangan bertanding. Itu membuat

Lysenko hanya jadi penonton di Olimpiade Beijing 2008, setelah be-bas dari menjalani hukuman karena doping, dia sukses meraih emas.

Lontaran Lysenko memecah-kan rekor olimpiade yang pernah dibuat oleh Askana Miankova se-jauh 76,34 meter. Lysenko memec-ahkan rekor Miankova di lemparan pertama sejauh 77,56 meter.

Setelah melalui perdebatan un-tuk menentukan atlet yang berhak mendapat perunggu, Heidler akh-irnya meraih perunggu. Sedangkan atlet Polandia Anita Wlodarczyk meraih medali perak dengan lem-paran 77,60 meter. (Tribunnews/mba)

Nicola Menginspirasi Petinju InggrisSETELAH peraihan emas petinju pu-tri Inggris Nicola Adams, Kamis (3/8), kini tim petinju putra sedang menuju fi nal di pertandingan tinju Olimpiade 2012 yang menjadi turnamen terbaik sejak 1956.

Adams menjadi pencetak sejarah bagi Inggris yang untuk pertama kalinya menggelar pertandingan tinju putri di Olimpiade.

Suasana kemenangan Adams menjadi pendorong bagi tiga petinju putra Inggris, Luke Campbell, Fred-die Evans dan Anthony Joshua, yang menanti peraihan medali emas lagi bagi Inggris.

Campbell berusaha menyamai posisi Adams ketika mengalahkan petinju jepang Satoshi Shimizu di semifi nal kelas bantam. Sementara itu, meskipun Anthony Ogogo Will hanya

meraih medali perunggu setelah kalah dari petinju Brazil Esquiva Fal-cao Florentino di kelas menengah, tim Inggris tetap meraih sukacita di arena Docklands, London.

Selain itu, Freddie Evans mengala-mi pertarungan sengit dengan pet-inju nomer satu dunia asal Ukraina Taras Shelestyuk dengan skor 11-10, sementara Anthony Joshua mampu menekuk petinju Kazakhstan Ivan Dychko 13-11.

Salah satu pelatih tim Inggris Lee Pullen mengaku kemenangan Nicola Adams menginspirasi tim tinju putra.

“Kami mengadakan pertemuan dan Nicola Adams mendapat sambutan hangat, dia memberi sedikit penignkatan bagi tim,” kata Pullen. (Tribunnews/ant)

Brasil Hadapi Rusia Latin Kontra Eropa Timur di Final Voli Putra

TIM voli Brasil akan meng-hadapi Rusia pada partai fi nal bola voli olimpiade London 2012 setelah kedua negara yang berasal dari Amerika latin dan Eropa

Timur tersebut dengan mudah menga-tasi lawan-lawannya di babak semifi nal, Sabtu (11/8).

Rusia dengan mudah mempecundan-gi underdog Bulgaria 3-1 (25-21, 25-15, 23-25, 25-23) di babak semifi nal yang digelar empat set. Kemudian Brasil yang mendapat dukungan tarian samba dari para suporter, dengan mudah meny-ingkirkan Italia dengan kemenangan sempurna 3-0 (25-21, 25-12, 25-21) di Earls Court Arena.

Brasil dihuni pemain-pemain yang me-miliki teknik dan lompatan tinggi dalam permainan bola voli, sedangkan Rusia bertumpu pada dua pemain raksasa, Dmitru Muerskiy dan Maxim Mikhaylov yang efi sien dalam menyerang.

Bagi Brasil ini adalah fi nal ketiga mereka di olimpiade secara beruntun

dan mereka memperoleh kesempatan untuk merebut kembali gelar juara yang pernah diraih saat olimpiade di Athena 2004.

Untuk keberhasilan timnya, para fans Brasil berangkat lebih dulu ke arena. Mereka memadati jalanan yang menga-rah ke lapangan sehingga suasana arena dipenuhi dengan dominasi warna hijau dan kuning.

Para fans puas menyaksikan keme-nangan Brasil atas Bulgaria. “Ini adalah pertandingan yang terbaik yang pernah saya saksikan di semua turnamen. Saya pikir ini adalah pertandingan terbaik kami dalam dua tahun terakhir,” kata pemain Brasil, Bruno Rezende.

“Kami tahu mereka akan melepaskan servis-servis yang bagus tapi kami bisa mengatasinya dengan permainan yang lebih sabar,” katanya.

Di fi nal nanti, saat tim Brasil menda-pat dukungan daria fans nya, tim Rusia kemungkinan akan mendapat dukungan dari fans Bulgaria yang menjadi korban Brasil di semifi nal.

“Ini adalah impian negara kami, impian fans, impian semua orang untuk meme-nangkan medali emas olimpiade,” kata Mikhaylov, pemain Rusia dengan tinggi badan 202 cm itu.

Dalam perjala-nannya ke fi nal, Rusia mengakhiri perjuangan Bul-garia yang memiliki impian berjaya di voli olimpiade. Sebelumnya mereka sempat dibanding-bandingkan dengan keberhasilan Bul-garia lolos sepakbola Piala Dunia di 1994.

“Tentu saja ini menjadi masalah yang sangat besar buat semua bangsa Bulgaria dan semua anggota timnas ka-rena kami kehilangan dua pemain terbaik kami, Andrey Zhekov dan Matey Kaziyski,” kata pemain Bulgaria, Georgi Bratoev.

“Semua tim me-merlukan peran pe-main seperti mereka dan akan sangat mudah jalannya seandainya mereka ada,” katanya. (Tribunnews/mba)

TIM basket Amerika Serikat yang merupa-kan juara bertahan di

olimpiade akan berhadapan dengan Spanyol di babak final bola basket Olimpiade London 2012, ini mengulangi pertemuan kedua tim di final olimpiade 2008 di Beijing.

Untuk memastikan diri ke fi nal, mereka mengalahkan Argentina dengan skor 109-83. Sedangkan Spanyol maju ke fi nal dengan menyingkirkan Rusia 67-59.

Pada saat fi nal di Beijing, AS mengalahkan Spanyol dengan skor 118-107 lewat pertandin-gan yang ketat. Sama dengan di Beijing, di London, AS juga menyingkirkan Argentina di babak semifi nal.

Tim yang disebut-sebut sebagai The Dream Team itu turun dengan beberapa skuad terbaik yang bebera-pa di antarnya adalah pe-main yang berpengalaman di olimpiade Beijing 2008.

Pada hari Minggu (12/8) waktu setempat, ada dua per-ebutan medali di cabang bas-ket putra. AS akan memper-ebutkan medali emas dengan Spanyol pada pukul 21.00 WIB, sedangkan sebelumnya

yaitu mulai pukul 17.00 WIB, Argentina akan menghadapi Rusia untuk perebutan me-dali perunggu.

“Saya pikir ini hasil yang pantas, semua orang menye-but pertandingan fi nal ini se-bagai pertandingan ideal yang mereka ingin saksikan. Kami tak sabar menantikannya, kami senang sebagai sebuah tim kami bisa kembali berada di posisi seperti ini lagi,” kata LeBron James.

Tim AS merupakan tim yang tak terkalahkan di laga basket internasional sejak olimpiade Beijing 2008. Mereka telah meno-rehkan 24 pertandingan yang semuanya dimenang-kan termasuk 15 di antara pertandingan itu adalah laga di olimpiade.

Meski di atas kertas lebih diunggulkan karena dihuni

pemain-pemain hebat, para pemain AS siap mengan-tisipasi beberapa bintang Spanyol bertubuh jangkung seperti Pau Gasol, Serge Ibaka, dan Marc Gasol.

Sementara itu para Spa-nyol juga memperkirakan pertandingan final ulangan nanti akan jadi pertandingan yang tidak ringan. Kekalahan di Beijing lalu tak membuat mental mereka gentar, justru mereka merasa mendapatkan kesempatan kedua.

“Final 2008 sangat ketat dan emosional, Kami merasa punya peluang dan berjuang sepanjang pertandingan,” kata Pau Gasol.

“Kami tahu, partai fi nal

kali ini pasti akan kembali jadi pertandingan yang berat. Tapi kami punya kesempatan besar. Kami merasa berun-tung karena kami mendapat kesempatan kedua. Sekarang saatnya berjuang, menikmati pertandingan, dan memberi perlawanan semampu kita,” katanya.

Sementara itu saat AS menyingkirkan Argentina, Kobe Bryant tampil gemilang di kuarter pertama. Para pemain bintang AS secara bergantian menjadi pemain yang tampil gemilang dalam empat kuarter. Kuarter pertama Kobe mendominasi, kemudian LeBron James jadi bintang di kuarter kedua, dan di kuarter ketiga giliran Kevin Durant. Sedangkan Carmelo Anthony merebut momentum di kuarter ke-empat. (Tribunnews/mba)

Mimpi Mariana TerwujudATLET pembawa bendera Kolom-bia saat pembukaan olimpiade, Maria Pajon merasa bahagia setelah harapannya untuk meraih medali emas olimpiade bisa ter-wujud. Ia berhasil menjadi juara di balap sepeda BMX putri.

Mariana berhasil memberikan medali emas pertama buat Kolom-bia di olimpiade London setelah ia tampil impresif di fi nal BMX. “Saya hampir tak percaya, ini sep-erti mimpi yang jadi kenyataan. Sepanjang hidup saya persiapkan untuk meraih ini, saya ingin memenangkan ini lagi. Saya ingin kembali dan memenangkan emas lagi. Ini luar biasa,” kata Mariana.

Mariana bersama dengan atlet asal Latvia, Maris Strombergs berhasil memenangkan emas di masing-masing nomor putra dan putri balap BMX Olimpiade Lon-don 2012, Jum’at malam.

Strombergs berhasil memperta-hankan gelar juara catatan waktu

37.576 detik. Peraih emas di Beijing 2008 itu berhasil mengalahkan pebalap Australia, Sam Willoughby yang hanya terpaut 0.453 detik dari peraih emas.

“Selama pelatih saya percaya pada saya, itulah yang terpenting,” kata Strombergs seperti dikutip London2012.

Peringkat ketiga diraih oleh Carlos Mario Oquendo Zabala asal Kolumbia. Atlet berusia 24 tahun itu memperoleh catatan waktu 38.492 detik.

Sementara itu, pebalap putri Pajon sukses meraih gelar juara setelah mengalahkan atlet New Zealand, Sarah Walker. Dia men-dapatkan catatan tercepat dalam laga fi nal BMX putri dengan waktu 37.706 detik.

“Saya tidak bisa percaya, ini

seperti mimpi yang jadi kenyat-aan,” kata Pajon.

Walker harus mengaku kalah dari atlet berusia 20 tahun itu dengan berada di peringkat kedua. Medali perak berhasil didapatkannya dengan catatan waktu 38.133 detik.

Medali perunggu didapat oleh atlet Belanda, Laura Smulders. Atlet berusia 18 tahun itu hanya terpaut 0.098 detik dari Walker. (Tribunnews/mba)

Final Rematch AS Kembali Hadapi Spanyol di Partai Puncak Basket

Kekuatan Skuad AS Lebih MerataMESKI dari segi postur tubuh banyak pemain Spa-nyol memiliki tubuh yang lebih besar dari pemain AS namun dalam catatan statistik produktivitas pemain para pemain AS secara tim lebih unggul dan lebih merata.

Marc Gasol memang jangkung besar. Namun rata-rata mencetak poin per pertandingannya hanya 12 poin per laga. Akurasi tembakan dia kurang dari 50 persen, ditambah dengan 22 foul dan 19 turnover.

Serge Ibaka juga hanya memiliki rata-rata bermain hanya 14 menit saja dan dia melepaskan tembakan rata-ratanya hanya 5,7 kali tembakan. Pau Gasol memiliki rata-rata 18,4 poin dan 7,6 rebound per pertandingan. Tim AS yang diperkuat LeBron James, Kobe Bryant, Kevin Durant dinilai masih lebih tangguh karena lebih memiliki kekuatan merata antara starter dan cadangan dibanding Spanyol. (mba)

AFP

CETAK POIN- Bintang basket Amerika Serikat, LeBron James mencetak poin saat pertandingan semifi nal olimpiade London 2012 melawan Argentina di London, Sabtu (11/8)

Semifi nal Basket OlimpiadeSpanyol 67-59 RusiaArgentina 83-109 AS

DAYLIFE

LEPASKAN SMES- Pemain Brasil, Lucas Saatkamp (16) melepaskan smes keras yang tak bisa dihadang oleh pemain Italia, Emanuelle Birarelli (15) di semifi nal bola voli putra olimpiade London 2012, Sabtu (11/8). Brasil unggul 3-0. Di fi nal Brasil menghadapi tim Rusia.

DAYLIFE

PEGANG MEDALI- Petinju Inggris, Nicola Adams mengangkat medali yang diraihnya di tinju putri olimpiade London 2012

PELARI Ethiopia, Meseret Defar berhasil memupus impi-an kompatriotnya, Tirunesh Dibaba saat merebut medali emas lari 5000m pada babak fi nal di Stadion Olympic, Jumat malam waktu London (Sabtu dinihari WIB).

Defar telah mengkandaskan harapan Dibaba yang merupakan temannya sendiri untuk menambah gelar setelah memenangkan nomor 10.000m seminggu lalu, sebagaimana ia merebut dua emas dari dua nomor itu pada Olimpiade Beijing 2008 lalu.

Dibaba sempat berambisi untuk menyamai rekor pelari

Jamaika, Usain Bolt untuk menceta double-double (mer-aih dua medali emas di dua nomor yang sama dalam dua olimpiade secara beruntun).

Tentu saja kekalahannya atas Defar terasa mengecewa-kan. “Saya tak terlalu senang pada hari ini. Saya sempat mendapat hentakan lari yang bagus tapi tak cukup, saya tak menargetkan untuk meraih perunggu. Saya sedikit kecewa tapi saya tak sampai sedih karena saya masih sangguh sampai fi nis dan meraih medali,” kata Dibaba.

Defar yang pernah memenangkan nomor 5.000m ke-tika tampil di Athena delapan tahun lalu, di London 2012 fi nish dengan catatan waktu 15 menit 04,25 detik.

Di tempat kedua, meraih medali perak, pelari Kenya Vivian Jepkemoi Cheruiyot yang mencapai garis fi nish dalam waktu 15 menit 04,73 detik.

Dibaba pada nomor ini hanya meraih perunggu den-gan catatan waktu 15 menit 05,15 detik.

Pelari Kenya lainnya, Jepkosgei Sally Kipyego, fi nish di urutan keempat dengan catatan waktu 15 menit 05,79 detik.

Sementara itu, sempat ada drama di lari 1500 meter ketika pelari AS, Morgan Ucency terjatuh lagi dalam fi nal nomor tersebut. Di nomor ini medali emas akhirnya diraih oleh atlet Turki. (Tribunnews/mba)

BERSAING- Pelari Ethiopia, Meseret Defar (kanan) dan Tirunesh Dibaba bersaing di lari 5000 meter putri olimpiade London 2012

DAYLIFE

Maria Pajon AFP

medali martil.

itu,

-

gukuran jarak untuk menentukaatlet yang berhak meraih medaliperunggu.

Tatyana merasa senang dengakeberhasilannya meraih me

emas karena se-lad

tahun

diapernah

menjalani human larangabertanding. Itu membua

24Banjarmasin Post

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Page 25: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Olympic BattleOlympic Battle18 MINGGUMINGGUMINGGUMINGGUMINGGU

11 AGUSTUS 2012

CitiusAltius

Fortius

Korsel Pesta Raih Perunggu, Bebas Wajib Militer

A F P

BERTUMPUK- Para pemain Korea Selatan bertumpuk saat merayakan gol yang dicetak oleh kapten mereka, striker Park Chuyoung dipertandingan perebutan medali perunggu melawan Jepang. Korea Selatan menang 2-0 di Millenium Stadium, Sabtu (11/8)

A F P

SALING TENDANG- Dua finalis taekwondo kelas 67kilogram putri, Korea Selatan, Kyung Seon Hwang danNur Tatar dari Turki saling serang. Hwang menang danmeraih emas di kelas ini

BUKAN medali emas tetapimedali perungguyang diraih olehtim sepakbolaKorea Selatan diolimpiade London2012, namun itusudah cukup

membuat seluruh pemain ditim Korea Selatan pesta poradi stadion yang ada di Cardiff,Sabtu (11/8).

Mereka kegirangan saatberada di ruang ganti setelahmengalahkan Jepang 2-0 dipartai perebutan medaliperunggu yang akhirnya jadiperunggu pertama buat timberjuluk “The TaegukWarriors” itu.

Pasalnya dengankeberhasilan mereka meraihmedali perunggu, seluruhpemain tim sepakbola Koreaakan mendapatkan hakistimewa. Sesuai dengan janjipemerintah Korsel, jika timsepakbola meraih medali makapara pemain terbebas darikewajiban melakukanpelayanan militer. Hal ini akanmemberikan pengaruh positifterhadap karier para pemainkarena mereka bisa lebih fokuspada latihan sepakbolasemata.

Di Korea, ada wajib militeruntuk para pemudanya.Selama sekitar 21 bulanmereka wajib memberikanlayanan wajib militer. Dengankeberhasilan meraih perunggu,para pemain mendapat hakistimewa, lepas dari kewajibanselama waktu tersebut.

Pelatih Korsel, HongMyung-Bo mengatakandengan demikian, parapemainnya bisa lebih fokuspada karier dan klub merekasehingga kebebasan ini akanmemberikan benefit padasepakbola Korea.

“Hasil pertandingan hari inimemberikan keuntungan buatkarier mereka, tak perlu lagimelakukan Wajib Militer. Inijuga memberi keuntunganbuat sepakbola Korea,” katapemain Korea, Ki Sung-Yeungmengatakan setuju denganpemikiran pelatih.

Myung-Bo mengaku parapemain nyaris kehilangankendali saat merayakan pestakemenangan. “Adakegembiraan yang luar biasadi ruang ganti. Para pemainkegirangan dan salingmelemparkan semua barang didalam ruang ganti. Sayasendiri tak berani masuk ke

ruang ganti dan lebih memilihmenunggu di luar sampaijumpa pers dimulai. Ini pestayang gila, seru sekali,” kataHong Myung Bo.

Sementara itu di Ibukota,Seoul, sekitar 15 ribu fansmembanjiri jalanan denganperasaan suka cita setelah pluitakhir pertandingan berbunyi.Mereka menari dan bersoraksorai layaknya menjadi juara.Mereka meneriakkan “OhPilseung Korea”.

Laga yang mempertemukandua tim jago Asia yangdisaksikan 56 ribu penontonitu, diwarnai denganpelanggaran keras. Ada tujuhkartu kuning diberikan olehwasit, empat untuk Korea dantiga untuk Jepang.

Pemain Arsenal, Park Chu-young, membuat gol pertamabuat Korsel ketikatendangannya dari jarak dekatberhasil melewati kiper JepangShuichi Gonda pada menit 38.

Jepang yang mulai menekanpada awal babak kedua, tidakmenyelesaikan beberapapeluangnya dengan baik,mereka malah makintertinggal ketika sang kaptenKoo Ja-cheol menggandakankeunggulan Korsel menjadi 2-

0 pada menit 57.Teringgal 2-0, Jepang

kemudian memasukkanYamamura untukmenggantikan Ohgihara padamenit 59. Sekitar tiga menitkemudian, Jepang kembalimelakukan pergantianpemain, Sugimoto masuk danHigashi ditarik keluarlapangan.

Beberapa peluang bagiJepang pun tercipta, namundua kali tembakan KazuyaYamamura berhasil dihadangkiper Korsel.

Dalam sekitar 20 menitwaktu pertandingan tersisa,Jepang kembali melakukanpergantian pemain, demikianjuga pada kubu Korsel.Namun, pergantian pemainbelum juga mengubahkedudukan.

Peluang-peluang yangtercipta, tidak membuahkangol bagi Jepang maupunKorsel. Dan hinggapertandingan berakhir, Korselmenang 2-0 untukmendapatkan medaliperunggu. Sedangkan partaifinal atau perebutan medaliemas mempertemukan Brasilmelawan Meksiko.(Tribunnews/mba)

Pertahankan Emas Kyung Seon Hwang Kalahkan Tatar

TAEKWONDOIN putriKoreaSelatan,KyungSeonHwangberhasil

mempertahankan medaliemas taekwondo 67kilogram olimpiade setelahdi babak final dia menangsecara dramatis atas atletTurki, Nur Tatar.

Kedua atlet bertarungsaling serang sejak awal.

Dalam pertarungannya,kedua petarung sempatmendaratkan tendangan kekepala hampir bersamaanpada saat 12 detik awalpertarungan dimulai.Setelah kejadian tersebut,Hwang lebih banyakmengendalikanpertandingan denganrentetan serangan ke arahtubuh dan bagian kepalaTatar.

Atlet berusia 26 tahundan juga juara dunia duakali tersebut sebelumnya

pernah meraih mdaliperunggu di olimpiadeAthena 2004 kemudianmeraih medali emas diBeijing 2008. Dia menjadiatlet putri pertama dicabang taekwondo yangselalu meraih medali di tigaolimpiade berbeda.

Hwang menggunakankecepatan dan kelenturanuntuk mendominasi semuapertandingannya.

Dia mengatakan memangia merasakan ada tekanandi tim Korea karena adatuntutan untuk membawamedali emas lagi, apalagiolahraga taekwondo adalaholahraga yang berasal dariKorea. Saat Hwang meraihemas, Lee Dae Hoon meraihperak di kelas 58 putra.

“Saya merasa sepertiterbang, saya telahmelakukan sesuatu yangspesial buat negara danmembuat saya merasasangat bangga,” kataHwang.

Medali perunggu diraih

oleh Paige McPherson dariAS dan juga oleh HelenaFromm dari Jerman.

Di taekwondo -80 putra,Sebastian EduardoCrismanich berhasil meraihemas. Pada laga final, diamengalahkan NicolasGarcia Hemme asal Spanyoldengan skor 1-0.Kemenangan tersebutdidaptakan Crismanichlewat satu kali tendanganpada ronde ketiga.

Hemme harus puasdengan hanyamendapatkan perak.Medali yang sama jugadidapatkannya ketikamengikuti turnamen Eropapada 2008 di nomor 78kg.

Atlet tuan rumah LutaloMuhammad harus berbagiperunggu dengan MauroSarmiento asal Italia. Lutalomengalahkan atlet Arme-nia, Arman Yeremyandengan skor 9-3.Sedangkan Sarmiento yangpernah meraih perak padaOlimpiade Beijing, berhasilmengalahkan atletAfganistan, Nesar AhmadBahawi untuk perebutanmedali ketiga itu 4-0.

Sampai saat ini Koreamasih menempati peringkatkedua dalam perolehanmedali khusus dari cabangtaekwondo. Mereka setaradengan Cina dan Turkiyang sama-sama meraihdua medali terdiri dari satuemas dan satu perak.

Spanyol menjadi negaradengan medali terbanyakdari taekwondo dengan tigamedali. Mereka meraih satumedali emas dan duamedali perak dari cabangini.

Tuan rumah Inggrismeraih satu medali emasdan satu perunggu daritaekwondo sedangkanArgentina hanya satumedali emas saja.

Di peringkat ketujuh dankedelapan ditempati Irandan AS. Iran meraih satuperak, sedangkan AS duaperunggu. (Tribunnews/mba)

Data & Fakta

Hasil Pertandingan Sabtu (11/8)*Sampai Pukul 17.00 WIB

AAAAATLETIK (6 emas)TLETIK (6 emas)TLETIK (6 emas)TLETIK (6 emas)TLETIK (6 emas)

Lompat Galah Putra: Renaud Lavillenie/PRANCIS emas

dan rekor baru Olimpiade 5,97 meter, Bjorn Otto/Jerman

perak, dan Raphael Holzdeppe/Jerman perunggu

Tolak Peluru Putri: Tatyana Lysenko/RUSIA emas dan

rekor baru Olimpiade 78,18 meter, Anita Wlodarczyk/

Polandia perak, dan Betty Heidler/Jerman perunggu

5.000 meter Putri: Meseret Defar/ETHIOPIA emas,

Vivian Jepkemoi Cheruiyot/Kenya perak, dan Tirunesh

Dibaba/Ethiopia perunggu

4x100 meter Estafet Putri: AMERIKA SERIKAT emas dan

rekor dunia/Olimpiade baru 40,82 detik, Jamaika perak,

dan Ukraina perunggu

1.500 meter Putri: Asli Cakir Alptekini/TURKI emas,

Gamze Bulut/Turki perak, Maryam Yusuf Jamal/Bahrain

perunggu

4x100 meter Estafet Putra: BAHAMAS emas, Amerika

Serikat perak, dan Trinidad & Tobago perunggu

GULAGULAGULAGULAGULAT (2 emas)T (2 emas)T (2 emas)T (2 emas)T (2 emas)

- 55kg Gaya Bebas: Dzamal Otarsul Tanov/RUSIA emas,

Vladimer Khinchegashvili/Georgia perak, dan perunggu

masing-masing untuk Kyong Il Yang/Korea Utara dan

Shinichi Yumoto/Jepang

- 74kg Gaya Bebas: Jordan Ernest Burroughs/AMERIKA

SERIKAT emas. Sadegh Saeed Goudarzi/Iran perak, Denis

Tsargush/Rusia dan Soslan Tigiev/Uzbekistan perunggu

SENAM SINKRONISASI (1 emas)SENAM SINKRONISASI (1 emas)SENAM SINKRONISASI (1 emas)SENAM SINKRONISASI (1 emas)SENAM SINKRONISASI (1 emas)

- Beregu Putri: RUSIA emas, China perak, dan Spanyol

perunggu

RENANG (1 emas)RENANG (1 emas)RENANG (1 emas)RENANG (1 emas)RENANG (1 emas)

- Maraton 10km Putra: Oussama Mellouli/MAROKO emas,

Thomas Lurz/Jerman perak, dan Richard Weinberger/

Kanada perunggu

LALALALALAYYYYYAR (2 emas)AR (2 emas)AR (2 emas)AR (2 emas)AR (2 emas)

- 470 Putri: Jo Aleh - Olivia Powrie/SELANDIA BARU emas,

Hannah Mills - Saskia Clark/Inggris Raya perak, sedangkan

perunggu untuk Lisa Westerhof - Lobke Berkhout/Belanda

- 470 Putri: Mathew Belcher - Malcolm Page/AUSTRALIA

emas, Luke Patience - Stuart Bithell perak, dan perunggu

untuk Lucas Calabrese - Juan de la Fuente/Argentina

HOKI (1 emas)HOKI (1 emas)HOKI (1 emas)HOKI (1 emas)HOKI (1 emas)

- Putri: BELANDA emas, Argentina perak, dan perunggu

untuk Inggris Raya

BALAP SEPEDA BMX (2 emas)BALAP SEPEDA BMX (2 emas)BALAP SEPEDA BMX (2 emas)BALAP SEPEDA BMX (2 emas)BALAP SEPEDA BMX (2 emas)

- BMX Putri: Mariana Pajon/KOLUMBIA, Sarah Walker/

Inggris Raya, dan perunggu untuk Laura Smulders/

Belanda

- BMX Putri: Maris Strombergs/LATVIA emas, Sam

Wallougby/Australia, dan Carlos Mario Oquendo zabala/

Kolombia perunggu

TTTTTAEKWAEKWAEKWAEKWAEKWONDO (2 emas)ONDO (2 emas)ONDO (2 emas)ONDO (2 emas)ONDO (2 emas)

- 67kg Putri: Kyung Seon Hwang/KOREA SELATAN emas,

Nur Tatar/Turki perak, sedangkan perunggu masing-masing

untuk Paige McPherson/Amerika Serikat dan Helena

Fromm/Jerman

- 80kg Putra: Sebastian Eduardo Crismanich/ARGENTINA

emas, Nicolas Garcia Hemme/Spanyol perak, sedangkan

perak untuk Lutalo Muhammad/Inggris Raya dan Mauro

Sarmiento/Italia

SEPAKBOLA (perunggu)SEPAKBOLA (perunggu)SEPAKBOLA (perunggu)SEPAKBOLA (perunggu)SEPAKBOLA (perunggu)

- Korea Selatan meraih medali Perunggu

- Korea 2-0 Jepang

TINJU (Perunggu)TINJU (Perunggu)TINJU (Perunggu)TINJU (Perunggu)TINJU (Perunggu)

- KKKKKelas Telas Telas Telas Telas Terbang Ringan Putraerbang Ringan Putraerbang Ringan Putraerbang Ringan Putraerbang Ringan Putra: Perunggu masing-

masing untuk David Ayrapetyan/Rusia dan Paddy

Barnes/Irlandia

- Kelas Bantam PutraKelas Bantam PutraKelas Bantam PutraKelas Bantam PutraKelas Bantam Putra: Perunggu masing-masing

untuk Lazaro Alvarez Estrada/Kuba dan Satoshi

Shimizu/Jepang

- Kelas Welter Ringan PutraKelas Welter Ringan PutraKelas Welter Ringan PutraKelas Welter Ringan PutraKelas Welter Ringan Putra: Perunggu masing-

masing untuk Vincenzo Mangiacapre/Italia dan Munkh-

Erdene Uranchmeg/Mongolia

- Kelas Menengah PutraKelas Menengah PutraKelas Menengah PutraKelas Menengah PutraKelas Menengah Putra: Perunggu masing-masing

untuk Anthony Ogogo/Inggris Raya dan Abbos Atoev/

Uzbekistan

- KKKKKelas Telas Telas Telas Telas Terbangerbangerbangerbangerbang: Perunggu masing-masing untuk

Misha Alqian/Rusia dan Michael Conlan/Irlandia

- Kelas Ringan PutraKelas Ringan PutraKelas Ringan PutraKelas Ringan PutraKelas Ringan Putra: Perunggu masing-masing

untuk Yasnier Toledo Lopez/Kuba dan Evaldas

Petrauskas/Lithuania

- Kelas Welter PutraKelas Welter PutraKelas Welter PutraKelas Welter PutraKelas Welter Putra: Perunggu masing-masing

untuk Taras Selestyuk/Ukraina dan Andrev Zamkovoy/

Rusia

- Kelas Berat Ringan PutraKelas Berat Ringan PutraKelas Berat Ringan PutraKelas Berat Ringan PutraKelas Berat Ringan Putra: Perunggu masing-

masing untuk Yamaguchi Falcao Florentino/Brazil dan

Oleksandr Gvozdyk/Ukraina

- Kelas Berat Super PutraKelas Berat Super PutraKelas Berat Super PutraKelas Berat Super PutraKelas Berat Super Putra: Perunggu masing-

masing untuk Magomedrasul Medzhidov/Azerbaijan dan

Joshua Anthony/Inggris Raya

Perolehan Medali Sementara, Sabtu (11/8)* Sampai Pukul 17.00 WIB

No. Negara Emas Perak Perunggu Jumlah

1 AS 41 26 27 94

2 China 37 25 19 81

3 Inggris 26 15 18 59

4 Rusia 16 21 28 65

5 Korsel 13 7 7 27

6 Jerman 10 18 14 42

7 Prancis 9 9 12 30

8 Hongaria 8 4 4 16

9 Australia 7 14 10 31

10 Italia 7 6 8 21

11 Belanda 6 5 8 19

12 Kazakhstan 6 0 4 10

13 Jepang 5 14 16 35

14 Selandia Baru 5 3 5 13

15 Iran 4 5 1 10

16 Ukraina 4 2 9 15

17 Korut 4 0 2 6

18 Belarusia 3 4 4 11

19 Jamaika 3 4 3 10

20 Kuba 3 3 4 10

21 Afsel 3 1 1 5

22 Ethiopia 3 0 3 6

23 Spanyol 2 9 3 14

24 Romania 2 5 2 9

25 Denmark 2 4 3 9

26 Rep Ceko 2 3 3 8

26 Kenya 2 3 3 8

28 Brasil 2 2 8 12

29 Polandia 2 2 6 10

30 Turki 2 2 1 5

31 Kroasia 2 1 1 4

32 Switzerland 2 1 0 3

33 Kanada 1 5 12 18

34 Kolombia 1 3 4 8

35 Swedia 1 3 3 7

36 Georgia 1 2 1 4

37 Argentina 1 1 2 4

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------

5555577777 IndonesiaIndonesiaIndonesiaIndonesiaIndonesia 0 1 1 2

57 Malaysia 0 1 1 2

Jadwal Pertandingan Minggu (12/8)

AAAAATLETIKTLETIKTLETIKTLETIKTLETIK

- Final 50km Jalan Cepat Putra

- Final 20 km Jalan Cepat Putri

- Final Lompat Tinggi Putri

- Final Lempar Lembing Putra

- Final Lari 5000m Putra

- Final Lari 800m putri

- Final Estafet putri 4X400 m

- Final Estafet putra 4X400 m

BOLA BASKETBOLA BASKETBOLA BASKETBOLA BASKETBOLA BASKET

PUTRI

- Perebutan Perunggu

Australia vs Rusia

- Perebutan Emas

AS vs Prancis

T I N J UT I N J UT I N J UT I N J UT I N J U

Final Putra Kelas:

-Light Fly (49kg)

-Bantam (56kg)

-Light Welter (64kg)

-Middle (75kg)

-Berat (91 kg)

KANOKANOKANOKANOKANO

FINAL:

- K1 200 M Putra

- C1 200M Putra

- K1 200M Putri

- K2 200M Putra

BERSEPEDA- SEPEDABERSEPEDA- SEPEDABERSEPEDA- SEPEDABERSEPEDA- SEPEDABERSEPEDA- SEPEDA

GUNUNGGUNUNGGUNUNGGUNUNGGUNUNG

- Final Cross Country Putri

LLLLLONCAONCAONCAONCAONCAT INDT INDT INDT INDT INDAHAHAHAHAH

- Semifinal dan Final 10 M

Platform Putra

SEPAKBOLASEPAKBOLASEPAKBOLASEPAKBOLASEPAKBOLA

- Perebutan Medali Emas Putra

- Brasil vs Meksiko

SENAM RITMIKSENAM RITMIKSENAM RITMIKSENAM RITMIKSENAM RITMIK

Final Rotation 1

Final Rotation 2

Final Rotation 3

Final Rotation 4

BOLA TBOLA TBOLA TBOLA TBOLA TANGANGANGANGANGANANANANAN

- Perebutan Medali Perunggu

Korea vs Spanyol

- Perebutan Medali Emas

Norwegia vs Montenegro

HOKIHOKIHOKIHOKIHOKI

- Perebutan medali Perunggu

Australia vs Inggris

- Perebutan Medali Emas

Jerman vs Belanda

PENTHAPENTHAPENTHAPENTHAPENTHATHLTHLTHLTHLTHLON MODERNON MODERNON MODERNON MODERNON MODERN

Putra

- Anggar

- Renang

- Bersepeda

- Gabungan

BERLABERLABERLABERLABERLAYYYYYARARARARAR

- ELLIOTT 6M Putri

- Final Petite

- Final

TTTTTAEKWAEKWAEKWAEKWAEKWONDOONDOONDOONDOONDO

+67 kg Putri

+80 kg Putra

BOLA VOLI PUTRIBOLA VOLI PUTRIBOLA VOLI PUTRIBOLA VOLI PUTRIBOLA VOLI PUTRI

- Perebutan Perunggu

Jepang vs Korea

- Perebutan Emas

Brasil vs AS

GULAGULAGULAGULAGULATTTTT

60 Kg Putra Gaya Bebas

84 Kg Putra Gaya Bebas

120 kg Putra Gaya Bebas

26Banjarmasin Post

MINGGU 12 AGUSTUS 2012

Page 26: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Halaman 17MINGGU, 12 Agustus 2012

Superball OLIMPIADEDid You Know?

CitiusAltius

Fortius

MEDALI MEDALI MEDALI MEDALI MEDALI emas terbanyakyang diperoleh AmerikaSerikat diraih di Olimpiade1984 Los Angeles, yangdiboikot oleh Uni Soviet.Ketika itu mereka meraih83 medali emas. Saat takjadi tuan rumah, medaliemas terbanyak dikoleksidi Meksiko City pada 1968,dan di Paris pada 1924dengan masing-masingmenyabet 45 medali emas

LIVE ON TVMAN CITY VS CHELSEAMAN CITY VS CHELSEAMAN CITY VS CHELSEAMAN CITY VS CHELSEAMAN CITY VS CHELSEA

MOTO-GP INDIANAPOLISMOTO-GP INDIANAPOLISMOTO-GP INDIANAPOLISMOTO-GP INDIANAPOLISMOTO-GP INDIANAPOLIS

Minggu (12/8)pukul 19.30 WIB

Sabtu (12/8)pukul 23.00 WIB

Senin (13/8)pukul 01.00 WIB

DORTMUND VS MUENCHENDORTMUND VS MUENCHENDORTMUND VS MUENCHENDORTMUND VS MUENCHENDORTMUND VS MUENCHEN

AFP PHOTO / ERIC FEFERBERG

SEMPAT tertinggal dalamperolehan medali dariChina pada awal danpertengahanOlimpiade 2012,Amerika Serikat (AS)justru

menyalip dihari-hari akhir jelang penutupan.Kemarin, tim Paman Sam telahmengeruk 41 medali emas, 26 perakdan 27 perunggu, atau total 94medali untuk bertengger kokoh diperolehan medali sementara. Adapun Cina, terpaksa lengser denganperolehan 37 medali emas, 25perak, dan 19 perunggu atau total81 medali.

Cabang atletik menjadi tambangmedali AS. Sampai kemarin merekatelah menyabet delapan medaliemas, sedang Cina hanya bisamencuri satu medali emas. Empatmedali emas terakhir yang disabettim Paman Sam pada Jumat (9/8)malam berasal dari Ashton Eatondari cabang decathlon, ChristianTaylor dari lompat jangkit, dan

kuarter sprinter putri dari nomor4x100-meter. Dari luar arena atletik,pegulat Jordan Burroughs pun

menyumbang keping emas darinomor gaya bebas putra 74kilogram.

Sukses AS mendominasi atletiktak lepas dari proyek “30 medali”yang dicanangkan tim Atletik USA.

Sejauh inim e r e k a sudahmeraup 26 medali darin o m o rbergengsi ini denganperincian delapan emas, 11 perak,dan tujuh perunggu. Denganmasih banyaknya tersisa cabangatletik yang dipertandingkan,diperkirakan proyek 30 medalibakal terlampaui.

“Banyak orang menyebutproyek 30 medali ini gila,” kataSteve Roush, mantan kepalaOlimpiade AS yang sekarangmenjadi komandan proyekambisius tersebut. “Buktinyasekarang kita sudah hampirmenuju ke sana. Dan saya sangatyakin kita bisa menembus 30medali itu, “ katanya.

Tim Komite Olimpiade ASsendiri enggan berbicara tentangsupremasi negara di ajangolimpiade ini. “ Kita beruntung

sukses di nomor perseoranganmaupun beregu,” kata juru bicara,Patrick Sandusky. “Olimpiadeadalah kompetisi antaratlet, danbukan antarnegara. Dalam konteksitu, kita sangat bangga pada para

atlet AS yang berjuang diLondon.”

Di Olimpiade Beijingempat tahun lalu, tuanrumah Cina tampil luar biasa

dengan menyabet 51 medaliemas, dan jadi juara umum. AS,yang selama ini malang melintangsebagai penguasa Olimpiade, harusduduk di peringkat kedua dengan36 keping emas. Kendati demikian,secara keseluruhan tim Paman Samtetap berjaya dengan meraup 11-medali, sedang tuan rumah Cina100 medali.

Banyak pengamat olahragamemperkirakan, Cina bakal kembalimendominasi. Terutama setelah diawal, dan pertengahan Olimpiade,para atlet dari negeri Tirai Bambuini begitu fenomenal. Merekamendominasi di olahragatradisional mereka sepertibulutangkis, tenis meja, danlompat indah. Namun, jelangpenutupan, Cina kedodoran,terutama mereka tak bisa bersaingdi cabang atletik.

“Kelemahan Cina ada di nomorrenang,dan atletik,” kata Roushmenganalisis. “Padahal di dua

cabang itu banyak sekali emas yangdiperebutkan.”

Di cabang renang, AS punberjaya dengan meraup 16 medaliemas, sedang Cina hanya kebagianlima medali emas.

Kendati sepertinya hanya bakalberada di posisi kedua, ini adalahpencapaian terbaik Cina di luarOlimpiade Beijing. Di OlimpiadeAthena 2004 lalu misalnya, merekahanya bisa mengoleksi 32 kepingemas. Toh, aroma kekecewaankarena gagal menjadi juarasepertinya bakal tetap sangatterasa.

Sejumlah surat kabar di Cinamulai ramai menyuarakan tentangpenilaian juri yang tak adil. Koranresmi Partai Komunis, GuangmingDaily Newspaper misalnya merujukpada penjurian di cabang senamakrobatik gelang-gelang ketika atletandalan Cina, Chen Yibing hanyameraih perak di bawah sang juara,Arthur Zanetti dari Brasil. “Kitaperlu protes keras,” tulis korantersebut,

Selain dominasi kedua negara,tuan rumah Inggris Raya puntampil mengejutkan. Mereka suksesmenempati peringkat ketigadengan meraih 25 emas, dan 57medali secara keseluruhan. Merekabanyak mengeduk medali daricabang dayung, dan balap sepedalintasan.(Tribunnews/den)

SELEBRASI - Sprinter putriAmerika Serikat (AS),Carmelita Jeter melakukanselebrasi usai melewati garisfinis, dan mencatatkan rekorbaru di nomor 4x100 meterputri di London, Inggris(10/8). Tim atletik menjadiladang emas untukkontingen AS hinggamereka sekarang memimpinperolehan medali.

Banjarmasin PostMINGGU 12 AGUSTUS 2012 Halaman 27

1208/B27

Page 27: Banjarmasin Post Minggu, 12 Agustus 2012

Banjarmasin Post

Super Ball Style28 12 AGUSTUS 2012/23 RAMADAN 1433 H

MINGGU

www.banjarmasinpost.co.id

Bagi Zainal, pemakaian pemain asingdi sebuah tim Indonesia, bakal mematikanpotensi penggawa lokal. Hal itu bisamembuat kemajuan sepak bola Tanah Airterganggu.

Namun, ketika dua laga perdana Baritopada kompetisi yang saat itu dinamakanDivisi Utama Liga Ti-Phone Indonesia2010/2011, Laskar Antasari melempem,Zainal terpaksa menarik ucapannya.

Betapa tidak, laga perdana kala men-jamu Persiba Bantul di Stadion 17 Mei

Banjarmasin, Barito hanya mampubermain tanpa gol. Kemudian, di lagakedua kontra PSS Sleman, meski

menang 1-0, namun, satu gol penentukemenangan itu berasal dari titik putih.

Melihat itu, Laskar Antasari kemudianmendatangkan Arnaldo Villalba Benitez(gelandang serang) dan Nnengue Bien-venue (striker). Hasilnya, Barito lebihgarang dan mampu finis di posisi limaklasemen akhir Divisi Utama grup III

kala itu.Mayoritas gol pun diciptakan pemain

asing. Arnaldo Benitez melesakkan 11 gol

Kembali Ikut ‘Bagarakan Sahur’B A G I

JuventusClub Indo-nesia (JCI)C h a p t e rB a n j a r -

masin mengikuti FestivalTanglong dan Bagarakan Sa-hur di Lapangan Murdjanisudah kali kedua.

Hanya, tahun lalu, JCIChapter Banjarmasin mengi-kuti untuk lomba tanglong,sedangkan tahun ini, mengi-

kuti lomba bagarakan sahurdi tempat yang sama.

Menurut Humas JCI Chap-ter Banjarmasin, Norman-syah, tim fans Juventus Ban-jarmasin mengikuti kegiatanitu untuk memperkenalkandiri pada masyarakat.

Menang dan kalah, ujarNorman, bukan tujuan akhirJCI Chapter Banjarmasin me-ngikuti ajang itu. “Yang pen-ting, masyarakat tahu, kamiada,” ujarnya.

Pada festival tahun ini, JCIChapter Banjarmasin menye-wa satu pikap bak terbukayang dihiasi seperti rumah danditempeli logo dan simbol klubJuventus.

Selain JCI Chapter Banjar-masin, tim fans klub lain jugaikut festival yang didukungBanjarmasin Post Group padaSabtu (4/8) itu. Fans Milanyang tergabung dalam Mila-nisti Indonesia Sezione Ban-jarmasin dan Inter Club Indo-

nesia Moratti (ICIM) RegionalBanjarmasin juga ikut ajangitu. (ire)

KETIKA Barito Putera promosi ke Divisi Utama LigaIndonesia pada 2010, sang manajer waktu itu, Zainal Hadi

HAS sempat bersikeras tidak akan memakai jasa pemainasing.

sedangkan Nnengue Bienvenue me-nyarangkan tujuh gol ke gawang lawan.

Kemudian, pada musim kedua di DivisiUtama, Barito memakai tiga pemain asing.Selain tetap menggunakan Nnengue dilini depan, dan mengganti Arnaldo Benitezdengan Sackie Doe di lini tengah, Baritojuga menambah pemain asing di linibelakang yakni Henry Njobi Elad.

Hasilnya, Barito bukan hanya mampumewujudkan misi lolos Indonesia SuperLeague (ISL), tapi bisa meraih gelar juaraDivisi Utama Liga Indonesia 2011/2012.Bahkan, pemain asingnya asal Liberia,Sackie Doe mampu menjadi top skorerdengan raihan 18 gol.

Memasuki liga tertinggi di bawahnaungan PT Liga Indonesia, Barito dipas-tikan kembali menggunakan jasa pemainasing. Bahkan, semua kuota pemain asingbakal diisi.

Berdasarkan peraturan PT Liga Indo-nesia, setiap klub ISL berhak memilikilima pemain asing, dimana, dua di an-taranya berasal dari Asia.

Dua pemain yang musim lalu bersama

Barito, Henry Njobi Elad dan Sackie Doehampir dipastikan dipertahankan. Kini,Barito mencari striker mengganti posisiNnengue. Sisanya, dua pemain, ke-mungkinan dari Asia. Belum ditentukanapakah mereka akan mengisi posisi de-pan, tengah atau belakang.

Dia malah sudah merancang formasiuntuk pemain asing nanti. Intinya, diformasi itu, tiap lini diisi pemain asing.Misalnya, 2-1-2 alias dua pemain asing dibelakang dan belakang serta satu ditengah. Tapi bisa juga 1-2-2 atau 2-2-1.

Menurut pelatih gundul ini, pemainasing yang dicari nantinya untuk mem-perkuat lini yang belum maksimal dan

tentunya menyesuaikan kebutuhan tim.Diakui Salahudin, dengan banyaknya

pemain asing di Barito nanti, bakal mem-buat pemain lokal, terutama asal Banuabakal sulit bersinar.

Namun, dijelaskannya, Barito meru-pakan tim profesional yang hadir untukmeraih prestasi. “Orang membiayai Baritokarena ingin melihat prestasi. Jadi, kitalakukan apapun agar bisa memenuhiharapan itu, termasuk harus memakailima pemain asing,” jelasnya.

Meski begitu, bukan berarti Baritotidak memperhatikan pembinaan pemainlokal. “Nah, untuk pembinaan pemainlokal, ada Barito U-21,” ujarnya. (ire/ran)

Pemain Asing Incaran Barito

◗ Keith Kayamba Gumbs (Sriwijaya FC) (Striker)◗ Osas Marvelous Saha (PSMS Medan) (striker)◗ Matsunaga Shohei (Persiba Balikpapan) (Gelandang)◗ Kenji Adachihara (Persiba Balikpapan) (Striker)

Pemain Asing Barito Sejak 2010

◗ Arnaldo Villalba Benitez◗ Nnengue Bienvenue◗ Oscar Aravena◗ Henry Njobi Elad◗ Sackie Teah Doe

Penting KualitasPELATIH Barito,

kami harapkan bisamendapat pemainyang kualitasnya diatas pemain yangdibuang, jangansebaliknya. Tapi, apa

pun keputusan pelatih, kamimendukung. (buy)Ketua Lasman, Jumansyah

Boleh Pemain AsingMEMANG, kalau

bisa lebih mem-berdayakan pemainlokal. Tapi, jika pemainlokal malah membuatprestasi Barito terjunbebas, tak ada

salahnya menggunakan pemainasing. (ire)Ketua Bartman, Normansyah

Komentar Suporter

ISTIMEWA

JCI Chapter Banjarmasin

Henry Njobi Elad

Sack

ie D

oe

DOK

1208/B28