Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

28
Banjarmasin Post 10 MEI 2011/ 6 JUMADIL AKHIR 1432 H SELASA HALAMAN DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI NO. 14274 TH XXXIX/ ISSN 0215-2987 RP 3.000 28 SI PALUi 12:29 18:30 05:09 15:52 19:41 Anang Gayam Hal 14 kol 1-3 - Gadung diwannya dirandahi, Lak-ai + Aku bakantor di wantilan haja, Nang-ai LIFESLITTLEMYSTERIES.COM Rela Disantap Anak Kandung BAGI laba-laba spe- sies Stegodyphus, men- jadi induk tak sekadar menjaga sarang dan memberi makan anak- anaknya. Selain menjaga telur sampai menetas, mereka juga siap menjadi makanan anak-anaknya. Seperti dilansir Life Little Mysteries, 9 Mei 2011, setelah anak laba-laba Stegodyphus menetas, sang induk memuntahkan sebagian makanan yang ia santap menjadi santapan anak-anaknya hingga mereka berusia satu tahun. Setelah sebulan berlalu, induk laba-laba kemudian akan berbaring diam, agar anak laba- laba bisa memanjat tubuhnya, lalu membunuhnya. Caranya, mereka menyuntikkan racun dan enzim pencernaan ke tubuh sang ibu, lalu memakannya. Setelah mereka menyantap induknya, anak laba-laba itu akan saling memakan sebanyak mungkin saudara mereka, sebelum siap me- ninggalkan sarangnya. (vvn/lfm) Gabung di FB Banjarmasin Post Kita Komentar lain di halaman 4 Riery Ndi Ariani YA sih tdk ada pngurangan mungkin az solar x tercecer. .hehehehe Mg az kelangkaAn ini dpt cepat trobti. .heEe Holie Ciemaniezbengat Y nch., gmana sch pertamina., jaln” sktr pom d’buat macet krna antrian truk” yg gede., Hal 14 kol 4-7 NII Miliki Tentara Targetnya Membunuh Ulama BANDUNG,BPOST- Kegiatan Negara Islam Indonesia (NII) KW 9 tak hanya merekrut dan mencuci otak para korbannya, tapi juga mengadakan latihan militer di Cianjur Selatan. Ketua Forum Ulama Um- mat Indonesia (FUUI) Ban- dung, Athian Ali, mengata- kan NII sudah memiliki ten- tara. Tentara itu sering latihan di Cianjur Selatan. Di tempat tersebut ada berbagai macam jenis senjata dan pistol. “Keterangan itu kami per- oleh dari mantan tentara NII, DL, yang pernah tertangkap dan ditahan di Rutan Kebon- waru, Bandung,” kata Athian Ali, dalam jumpa pers di Masjid Al Fajr, Senin (9/5). DL sendiri, kata Athian, ditangkap ketika sedang ber- pura-pura menjadi dokter dan mengajarkan NII KW 9 di Rumah Sakit Hasan Sadikin Bandung pada 2004. “Bah- kan, DL juga memiliki tugas untuk membunuh dua ulama di Bandung,” ujarnya. “Ulama yang mau dibunuh itu karena berbeda paham dengan NII KW 9” ATHIAN ALI Ketua FUUI Bandung Hal 14 kol 1-3 Tanpa Kolam Renang Pimpinan DPR Pasrah JAKARTA, BPOST - Menteri Pekerjaan Umum (PU) Djoko Kirmanto memastikan pembangunan gedung baru DPR dilanjutkan. Berdasar rapat evaluasi Setjen DPR dan anggota DPR, Senin (9/5), sejumlah peruba- han dilakukan. Kalau sebelumnya, gedung baru terdiri atas 36 lantai, kini dipangkas menjadi 26 lan- tai. Demikian pula anggarannya. Jika sebe- lumnya dianggarkan Rp 1,2 triliun, maka di- setujui total anggaran menjadi Rp 800 miliar. Djoko Kirmanto kepada pers di Istana Merdeka Jakarta, mengatakan anggaran Rp 800 miliar itu sesuai dengan estimate pihak- nya. “Estimasi Rp 800 miliar untuk pemba- ngunan gedung baru, sekaligus perbaikan gedung DPR Nusantara I yang sudah retak- retak. Kalau untuk gedung baru sekitar Rp 777 miliar,” ujar dia. Fasilitas yang disediakan dalam gedung baru nanti juga disederhanakan. Termasuk dihilang- kannya keberadaan kolam renang. “Tidak ada (kolam renang). Fasilitas yang ada misalnya kantin dan perpustakaan. Itu saja,” lanjutnya. Mambari Sambutan KAMPUNG Pa- lui hari ini kada- tangan Bupati nang handak malihat ka- adaan disa- na. Mulai ba- isukan, war- ga kampung sudah bakum- pulan di halam- an balai disa, tam- Rencana Awal Pembangunan Gedung Baru DPR Dibangun 36 lantai, termasuk basement 3 lantai. Di lantai puncak diba- ngun fasilitas rekreasi, kolam renang, pusat kebugaran, dan spa. Tiap lantai berisi ruang kerja anggota, ruang staf ahli dan asisten pribadi, ruang rapatg kecil, kawar istirahat, toilet dan ruang tamu. Satu anggota DPR a- kan didampingi lima staf ahli dan satu asis- ten. Mereka disediakan ruang seluas 120 m2. Total biaya Rp 1.162. 202.186.793 Rencana Pembangunan Setelah Efesiensi Dibangun berlantai 26. Fasilitas yang disedia- kan hanya kantin dan perpustakaan. Tiap anggota DPR ha nya disediakan ruang seluas 16 m2. Total biaya sebesar Rp 777.000.000.000. Pelangsir Berani Beri Rp 50 Ribu Hal 14 kol 4-7 Patgulipat Solar di SPBU Marak Kelotok Pakai Minyak Tanah BANJARMASIN, BPOST- Tingginya dispa- ritas harga bahan bakar minyak (BBM) solar bersubsidi dan nonsubsidi sangat mengun- tungkan para pelangsir. Cuma duduk-duduk di SPBU, pelangsir bisa mendapat keuntung- an sekitar dua ribu rupiah per liter solar. Keberadaan pelangsir ini sudah membuat Gubernur Kalsel Rudy Ariffin gerah. Terlebih lagi, keberadaan pelangsir tersebut secara tidak langsung memicu ter- jadi antrean panjang di SPBU- SPBU. KELANGKAAN BBM jenis solar hampir setiap tahun terjadi. Pertamina mengklaim tidak ada pengurangan jumlah distribusi, tapi di lapangan, solar sulit dicari. MA-60 Sebaiknya Di-grounded JAKARTA, BPOST - Jatuh- nya pesawat Merpati Nusan- tara di Teluk Kaimana, Papua Barat, Sabtu (7/5), berbuntut panjang. Pengadaan pesawat itu mengundang kontrover- sial. Ini karena pembelian pesa- wat jenis Xian MA-60 PK- MZJ dari China itu pernah ditolak mantan Wakil Presi- den Jusuf Kalla, tapi penga- daannya berjalan terus. Informasi yang beredar, Pemerintah melalui Menteri Sekretaris Negara Hatta Ra- jasa kala itu, dikabarkan me- nunjuk Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu untuk melakukan lobi pembelian pesawat. Mari ketika ditanya hal itu tak mau berkomentar pan- jang. “Tanya Pak Menko (Menteri Koordinator Pere- konomian Hatta Rajasa) sa- ja,” katanya, saat ditemui di Kompleks Kepresidenan, Senin (9/5). Mari pun bergegas me- ninggalkan wartawan dan memasuki mobilnya. Wajah- nya terlihat tegang. “Tanya Menko,” ujarnya lagi. Hatta yang ditemui terpi- sah menjawab diplomatis. “Gini-gini, jangan berspeku- lasi dulu. Kita tunggu Komite Nasional Keselamatan Trans- portasi (KNKT) melakukan investigasi. Nanti apa penye- babnya itu baru kita lakukan langkah-langkah melihat- nya,” kata Hatta, ketika di- tanya mengenai pernyataan Jusuf Kalla itu. Permintaan serupa juga disampaikan Menteri Per- hubungan (Menhub) Freddy Numberi menjelaskan. “Kita tunggu saja hasil investigasi KNKT. Karena kalau kita li- hat, pesawatnya masih baru dua bulan baru beroperasi,” ujarnya. Kementerian Perhubung- an pun didesak segera meng- grounded (nonterbangkan) semua pesawat MA-60 yang dioperasikan oleh PT Merpati Nusantara Airlines (Persero). Desakkan itu disampaikan Anggota Komisi V DPR, KH Abdul Hakim. Menurutnya, harus ada langkah berani dari otoritas penerbangan sipil RI untuk kembali mangaudit kelayakan teknis penerba- ngan pesawat tersebut. “Harus ada langkah bera- ni yakni meng-grounded-nya. Lakukan secepatnya audit kelayakan teknis untuk jenis pesawat tersebut,” ujarnya. Merusak Pemandangan ANTREAN truk di SPBU Pulau Laut sudah merusak wajah Kota Banjarmasin. Pasalnya, antrean itu sudah menutupi “simbol” daerah, yakni Gedung Mahligai Pancasila, rumah dinas Gubernur dan Wakil Gubernur Kalsel. “Saya rasa, antrean ini sangat mengganggu pemandangan,” ujar Gubernur Kalsel, Rudy Ariffin, Senin (9/5). Hal 14 kol 1-3 Hal 14 kol 4-7 SETIAWANTARA.WORDPRESS.COM 1005/B01

description

Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Transcript of Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Page 1: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Banjarmasin Post10 MEI 2011/

6 JUMADIL AKHIR 1432 H

SELASA

HALAMANDEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

NO. 14274 TH XXXIX/ ISSN 0215-2987RP 3.00028

SI PALUiiiii

12:29 18:3005:09 15:52 19:41

Anang Gayam

Hal 14 kol 1-3

- Gadung diwannya dirandahi, Lak-ai+ Aku bakantor di wantilan haja, Nang-ai

LIFESLITTLEMYSTERIES.COM

Rela DisantapAnak KandungBAGI laba-laba spe-

sies Stegodyphus, men-jadi induk tak sekadarmenjaga sarang danmemberi makan anak-anaknya. Selain menjagatelur sampai menetas,mereka juga siap menjadimakanan anak-anaknya.

Seperti dilansir LifeLittle Mysteries, 9 Mei 2011, setelah anak laba-labaStegodyphus menetas, sang induk memuntahkansebagian makanan yang ia santap menjadi santapananak-anaknya hingga mereka berusia satu tahun.

Setelah sebulan berlalu, induk laba-labakemudian akan berbaring diam, agar anak laba-laba bisa memanjat tubuhnya, lalu membunuhnya.Caranya, mereka menyuntikkan racun dan enzimpencernaan ke tubuh sang ibu, lalu memakannya.

Setelah mereka menyantap induknya, anaklaba-laba itu akan saling memakan sebanyakmungkin saudara mereka, sebelum siap me-ninggalkan sarangnya. (vvn/lfm)

Gabung di FB Banjarmasin PostKita

Komentar lain di halaman 4

Riery Ndi ArianiYA sih tdk ada

pngurangan mungkin azsolar x tercecer..hehehehe Mg azkelangkaAn ini dpt cepattrobti. .heEe

Holie CiemaniezbengatY nch.,

gmana schpertamina.,jaln” sktr pomd’buat macet krna antriantruk” yg gede.,

Hal 14 kol 4-7

NII Miliki Tentara■ Targetnya Membunuh Ulama

BANDUNG,BPOST- KegiatanNegara Islam Indonesia (NII)KW 9 tak hanya merekrut danmencuci otak para korbannya,tapi juga mengadakan latihanmiliter di Cianjur Selatan.

Ketua Forum Ulama Um-mat Indonesia (FUUI) Ban-dung, Athian Ali, mengata-kan NII sudah memiliki ten-tara. Tentara itu sering latihandi Cianjur Selatan. Di tempattersebut ada berbagai macamjenis senjata dan pistol.

“Keterangan itu kami per-oleh dari mantan tentara NII,

DL, yang pernah tertangkapdan ditahan di Rutan Kebon-waru, Bandung,” kata AthianAli, dalam jumpa pers di

Masjid Al Fajr, Senin (9/5).DL sendiri, kata Athian,

ditangkap ketika sedang ber-pura-pura menjadi dokterdan mengajarkan NII KW 9 diRumah Sakit Hasan Sadikin

Bandung pada 2004. “Bah-kan, DL juga memiliki tugasuntuk membunuh dua ulamadi Bandung,” ujarnya.

“Ulama yangmau dibunuh itukarena berbedapaham dengan

NII KW 9”ATHIAN ALI

Ketua FUUI Bandung

Hal 14 kol 1-3

Tanpa Kolam Renang■ Pimpinan DPR PasrahJAKARTA, BPOST - Menteri PekerjaanUmum (PU) Djoko Kirmanto memastikanpembangunan gedung baru DPR dilanjutkan.Berdasar rapat evaluasi Setjen DPR dananggota DPR, Senin (9/5), sejumlah peruba-han dilakukan.

Kalau sebelumnya, gedung baru terdiriatas 36 lantai, kini dipangkas menjadi 26 lan-tai. Demikian pula anggarannya. Jika sebe-lumnya dianggarkan Rp 1,2 triliun, maka di-setujui total anggaran menjadi Rp 800 miliar.

Djoko Kirmanto kepada pers di IstanaMerdeka Jakarta, mengatakan anggaran Rp

800 miliar itu sesuai dengan estimate pihak-nya. “Estimasi Rp 800 miliar untuk pemba-ngunan gedung baru, sekaligus perbaikangedung DPR Nusantara I yang sudah retak-retak. Kalau untuk gedung baru sekitar Rp 777miliar,” ujar dia.

Fasilitas yang disediakan dalam gedung barunanti juga disederhanakan. Termasuk dihilang-kannya keberadaan kolam renang. “Tidak ada(kolam renang). Fasilitas yang ada misalnya kantindan perpustakaan. Itu saja,” lanjutnya.

Mambari SambutanKAMPUNG Pa-

lui hari ini kada-tangan Bupatinang handakmalihat ka-adaan disa-na. Mulai ba-isukan, war-ga kampungsudah bakum-pulan di halam-an balai disa, tam-

Rencana AwalPembangunanGedung Baru DPR

● Dibangun 36 lantai,termasuk basement 3lantai.

● Di lantai puncak diba-ngun fasilitas rekreasi,kolam renang, pusatkebugaran, dan spa.

● Tiap lantai berisi ruangkerja anggota, ruangstaf ahli dan asistenpribadi, ruang rapatgkecil, kawar istirahat,toilet dan ruang tamu.

● Satu anggota DPR a-kan didampingi limastaf ahli dan satu asis-ten.

● Mereka disediakanruang seluas 120 m2.

● Total biaya Rp 1.162.202.186.793

RencanaPembangunanSetelah Efesiensi

● Dibangun berlantai 26.

● Fasilitas yang disedia-kan hanya kantin danperpustakaan.

● Tiap anggota DPR hanya disediakan ruangseluas 16 m2.

● Total biaya sebesar Rp777.000.000.000.

Pelangsir BeraniBeri Rp 50 Ribu

Hal 14 kol 4-7

■ Patgulipat Solar di SPBU Marak■ Kelotok Pakai Minyak TanahBANJARMASIN, BPOST- Tingginya dispa-ritas harga bahan bakar minyak (BBM) solarbersubsidi dan nonsubsidi sangat mengun-tungkan para pelangsir. Cuma duduk-dudukdi SPBU, pelangsir bisa mendapat keuntung-an sekitar dua ribu rupiah per liter solar.

Keberadaan pelangsir inisudah membuat GubernurKalsel Rudy Ariffin gerah.Terlebih lagi, keberadaanpelangsir tersebut secara

tidak langsung memicu ter-jadi antrean panjang di SPBU-SPBU.

KELANGKAAN BBM jenissolar hampir setiap tahun

terjadi. Pertaminamengklaim tidak adapengurangan jumlah

distribusi, tapi di lapangan,solar sulit dicari.

MA-60 Sebaiknya Di-groundedJAKARTA, BPOST - Jatuh-nya pesawat Merpati Nusan-tara di Teluk Kaimana, PapuaBarat, Sabtu (7/5), berbuntutpanjang. Pengadaan pesawatitu mengundang kontrover-sial.

Ini karena pembelian pesa-wat jenis Xian MA-60 PK-MZJ dari China itu pernahditolak mantan Wakil Presi-den Jusuf Kalla, tapi penga-daannya berjalan terus.

Informasi yang beredar,Pemerintah melalui MenteriSekretaris Negara Hatta Ra-jasa kala itu, dikabarkan me-nunjuk Menteri PerdaganganMari Elka Pangestu untukmelakukan lobi pembelianpesawat.

Mari ketika ditanya hal itutak mau berkomentar pan-jang. “Tanya Pak Menko

(Menteri Koordinator Pere-konomian Hatta Rajasa) sa-ja,” katanya, saat ditemui diKompleks Kepresidenan,Senin (9/5).

Mari pun bergegas me-ninggalkan wartawan danmemasuki mobilnya. Wajah-nya terlihat tegang. “TanyaMenko,” ujarnya lagi.

Hatta yang ditemui terpi-sah menjawab diplomatis.“Gini-gini, jangan berspeku-lasi dulu. Kita tunggu KomiteNasional Keselamatan Trans-portasi (KNKT) melakukaninvestigasi. Nanti apa penye-babnya itu baru kita lakukanlangkah-langkah melihat-nya,” kata Hatta, ketika di-tanya mengenai pernyataanJusuf Kalla itu.

Permintaan serupa jugadisampaikan Menteri Per-

hubungan (Menhub) FreddyNumberi menjelaskan. “Kitatunggu saja hasil investigasiKNKT. Karena kalau kita li-hat, pesawatnya masih barudua bulan baru beroperasi,”ujarnya.

Kementerian Perhubung-an pun didesak segera meng-grounded (nonterbangkan)semua pesawat MA-60 yangdioperasikan oleh PT MerpatiNusantara Airlines (Persero).

Desakkan itu disampaikan

Anggota Komisi V DPR, KHAbdul Hakim. Menurutnya,harus ada langkah berani dariotoritas penerbangan sipil RIuntuk kembali mangauditkelayakan teknis penerba-ngan pesawat tersebut.

“Harus ada langkah bera-ni yakni meng-grounded-nya.Lakukan secepatnya auditkelayakan teknis untuk jenispesawat tersebut,” ujarnya.

MerusakPemandangan

ANTREAN truk di SPBU PulauLaut sudah merusak wajah KotaBanjarmasin. Pasalnya, antrean itusudah menutupi “simbol” daerah,yakni Gedung Mahligai Pancasila,rumah dinas Gubernur dan WakilGubernur Kalsel.

“Saya rasa, antrean ini sangatmengganggu pemandangan,” ujarGubernur Kalsel, Rudy Ariffin, Senin(9/5).

Hal 14 kol 1-3

Hal 14 kol 4-7

SE

TIA

WA

NT

AR

A.W

OR

DP

RE

SS

.CO

M

1005/B01

Page 2: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

2Banjarmasin Post

SELASA 10 MEI 2011

Kualitas Yamaha kan su-dah pada tau semua, mesin-nya bandel, bodinya kokoh, bahan bakarnya irit dan harga jual kemba linya nggak bikin sakit hati, alias cukup tinggi meski sudah dipakai beberapa tahun. Nah, setelah menetapkan pilihan tipe motor Yamaha mana yang disuka, ini kabar gembiranya. Kalau kamu beli motor Yamahanya selama April hingga Mei ini, kamu berkesempatan diikutkan program Miliarder Yamaha. Nggak nanggung-nanggung,

Lagi ada rencana beli sepeda motor? Langsung aja datang ke showroom Yamaha atau dealer Yamaha terdekat di kotamu dan pastikan motor Yamaha adalah pilihanmu. Banyak pilihan. Di ja-jaran matik sudah disediakan Mio, Mio Soul, Xeon dan Lexam. Nah, buat yang masih ogah naik ma-tik, pilihan motor bebek juga banyak, ada Vega, Jupiter Z, Jupiter MX, V-Ixion, Scorpio dan Byson.

dua orang yang beruntung sekaligus untuk masing-ma-sing Rp 1 miliar! Rp 1 miliar untuk pembeli motor matik, Rp 1 miliar motor non matik. Weiitsss...mantap kan?! Jadi total uang tunai yang akan diberikan sebesar Rp 2 mil-iar. Tunggu dulu, masih ada hadiah lainnya, ada 3 unit mobil Toyota Avanza dan 100 batang emas. Wah...wah...rugi banget kalau kamu nggak memanfaatkan pro-gram ini lho, sebab siapa tau, kamulah sang miliarder itu! “Ini adalah program yang

ketiga dan sangat sukses. Terbukti penjualan Yamaha yang sebelumnya sudah bagus, menjadi lebih bagus lagi. Program ini juga sema-ta-mata untuk memberikan apresiasi atas kepercayaan konsumen menggunakan sepeda motor Yamaha,” pa-par Harry SE, Area Manager PT Surya Timur Sakti Jatim, main dealer Yamaha wilayah Kalselteng beberapa waktu lalu. Mau info lebih lengkap? Hubungi Yamaha terdekat dan kunjungi situs www.yamaholigan.com/milyarder-mio. Jangan lupa, pembeli wajib mencantumkan nomor handphone yang akan digu-nakan untuk mengirimkan SMS notifi kasi (pemberita-huan) dari Yamaha sebagai calon miliarder. Ini penting lho. Dan juga, pajak undian ditanggung pemenang. (*)

Pertumbuhan motor matic dari tahun ke tahun semakin baik. Kalau dulu masih menjadi pilihan kedua, kini motor matic malah lebih dipilih sebagai kendaraan uta-ma. Mungkin selain ingin merasakan sen-sasi yang berbeda, konsumen merasakan kemudahan dengan mengendarai motor jenis ini. Yamaha Mio sebagai pelopor motor matic pun tak lepas dari incaran. Tiap ta-hunnya, PT Yamaha Motor Kencana selaku produsen, terus memoles Mio menjadi lebih berkelas. Terbukti kata Harry SE, General Manager PT Surya Timur Sakti Jatim, Mio tetap jadi pilihan diantara banyak motor matik lainnya. “Mio itu pionir dan itu tidak akan dilupakan orang. Imagenya melekat kuat. Motor matik ya Mio,” katanya. Dari segi bodi, Mio terus mengalami pe-rubahan wajah atau facelift dengan pena-naman lampu senja pada New Mio Sporty CW dan penambahan konsul boks kecil pada bagian depannya. Pada bodi, striping diganti dengan corak yang lebih ceria dan

Mio PilihanTak Tergantikan

DapatkanSubsidi Uang Muka

Rp500.000

abstrak. Sedangkan warna mulai memun-culkan warna-warna terang yang bernada ceria. Untuk kenyamanan setiap pengendara pasti menginginkan kehalusan getaran kendaraan. Secara keseluruhan getara bodi yang berawal dari putaran mesin tidak terlalu terasa. Namun besarnya getaran da-pat sangat mengganggu konsentrasi berk-endara dan dapat berakibat juga mudah lelah. Pada pengujian IMOTY 2009 ini, juri menilai New Mio Sporty CW dan Yamaha New Mio Soul memiliki getaran yang sa-ngat rendah dan tidak berpengaruh sedikit-pun pada saat berkendara. Motor matic ini mengadopsi suspensi tunggal dan ini berhubungan dengan sta-bilitas motor saat di jalan. Dengan berat pengendara hingga di atas 65 kg pun, New Mio Sporty CW tetap enak dikendarai. Salah satu faktor krusial yang perlu dipertimbangkan dalam memilih skutik ada-lah kemampuan manuver dan overtaking-nya. Dengan kondisi trek lintasan pengujian

yang disesuaikan dengan keseharian ber-kendara, MOTORev memberikan hasil nya-ta kepada pembaca. New Mio Sporty CW pada kecepatan rendah cukup stabil begitu pula pada kecepatan tinggi. Kemampuan overtaking yang baik dihasilkan dari mesin bandelnya ketika diharuskan menyusul kendaraan lain dan mampu memberikan tarikan mesin yang spontan dan smooth dengan baik, terutama pada saat stop and go. Selain best seller motor matic di Indo-nesia, Mio juga memiliki harga jual kembali yang terbaik dari motor sekelas. Dan Mio terbukti lebih irit dari merek motor lain. Da-patkan subsidi uang muka sebesar Rp 500 ribu untuk setiap pembelian Mio selama April ini. (*)

Yamaha kembali menggelar acara seru di 100 kota di Indonesia termasuk Banjarmasin dengan tajuk 7th Funtastic Yamaha. Di Banjar-masin akan dilaksanakan pada 14-15 Mei 2011 tempatnya di halaman TVRI Kalsel Jalan A Yani Km 6 Ban-jarmasin. Acara yang berlangsung selama dua hari tersebut akan diisi dengan berbagai kegiatan seru. “Ada servis gratis untuk sepeda motor Yamaha minimal produksi tahun 2006. Jadi gratis oli dan gratis jasa servis,” je-las Muhammad Ihsan selaku Kepala Divisi Promosi PT Surya Timur Sakti Jatim, main dealer sepeda motor Yamaha wilayah Kalselteng. Ihsan menambahkan, di hari Sabtu, selain ada servis gratis, pengunjung juga dihibur dengan

Seru AcaranyaGratis Daftarnya..!!!Gratis Daftarnya..!!!

sajian musik untuk memeriahkan suasana. “Oya, ada lomba dance yang pendaftarannya gratis. Untuk info lengkap dan pendaftarannya bisa hubungi saya di nomor 0511-7189736 atau 0852 4966 1890,” kata Ihsan. Stan penjualan menampilkan produk-produk andalan Yamaha seperti Xeon, Jupiter Z, Jupiter MX dan tipe-tipe motor Yamaha lainnya. Ini pas banget buat kamu yang lagi pengen beli motor Yamaha, karena bakal ada harga khusus untuk pem-belian selama dua hari tersebut. Ada pula konter penjualan spare part, aksesoris dan fashion Yamaha yang dijual juga dengan harga spesial se-lama dua hari saja! Nah, Minggunya akan diada-kan Jalan Sehat Bersama Yamaha

yang pendaftarannya gratis dan akan mendapatkan t-shirt Yamaha. Pendaftarannya bisa dari sekarang di empat dealer Yamaha di Banjar-masin yaitu di: Surya Prima A Yani, Central Yamaha Jalan S Parman, Utama Motor Jalan Sutoyo S dan Union Motor Jalan P Samudera. “Jalan sehat ini berhadiah pu-luhan produk elektronik. Makanya jangan sampai nggak ikut ya,” im-bau Ihsan. Sebelum jalan sehat dimulai peserta diajak makan Super Bubur yang oleh pihak sponsor telah disiapkan sebanyak 1.000 mangkuk Super Bubur. Hmmm...sedap kan? Setelah jalan sehat ada city tour-ing bersama komunitas Yamaha yai-tu Club Yamaha Motor Kalsel. Dan sambil menunggu pengundian hadi-ah, peserta akan dihibur dengan live

music. Jangan lupa, daftarkan anak-anak Anda yang usia TK,SD kelas 1 dan 2 untuk ikut lomba mewarnai dengan hadiah uang tunai yang pendaftarannya gratis juga dengan menghubungi nomor 0852 4966 1890. Jangan sampai terlewatkan ya. Ikuti kemeriahannya. (*)

Muhammad Ihsan(Kepala Divisi Promosi PT STSJ

Wilayah Kalselteng)

Page 3: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

3Banjarmasin PostBanjarmasin Bungas SELASA 10 MEI 2011

E-MAIL: [email protected]

Saldo Akhir 9 MEI 2011 Rp 489.868.325

BANJARMASIN, BPOST -Siapa sangka, pelepah, daun,dan sisa-sisa kelapa sawityang notabene limbah ter-nyata dapat diolah sebagaipembangkit listrik.

Ketua Gabungan Perusa-haan Kelapa Sawit Indonesia(Gapki) Kalsel Untung JokoWiyono ditemui di sela-selaSeminar Rapat Tahunan MI-PA 2011 di Hotel Arum, Senin(9/5), mengatakan, tidak be-nar perkebunan kelapa sawitbisa mengakibatkan kerusa-kan lingkungan danpemanasanglobal. Apalagi menyebabkansungai menjadi kering.

Justru, kata dia, kelapa sa-wit itu memberi banyak ke-untungan, salah satunya lim-bahnya pun bisa menjadisumber energi listrik meng-gantikan solar.

Itu, kata dia, seiring de-ngan perkembangan tekno-logi pengolahan kelapa sawitmelalui “ technology of com-bined cycle zero effluent plant(CCZEP) for treatment of pome”.

“Yang ada saja sudah ba-nyak utang, apalagi harusmenanggung orang-orangyang tidak terdaftar,” kataWali Kota Banjarmasin H Mu-hidin, Senin (9/5).

Pernyataan itu dilontar-kan Muhidin, di sela-selaskors rapat paripurna yangberagendakan pengesahanempat rancangan peraturandaerah (raperda) salah satu-nya tentang retribusi pelaya-nan kesehatan dan perizinan.

Jadwal pengesahan, ter-paksa ditunda Ketua DPRDRusian lantaran terjadi perde-

SAAT murid lain berlomba-lomba be-lajar untuk menghadapi ujian nasionalhari ini, tidak bagi Halimah (14). Justrudia tetap harus bekerja keras sebagaipenjaga WC umum.

Halimah adalah satu dari enam muridKelas Khusus Filial SDN Mawar 2, JalanNagasari, Banjarmasin Tengah.

Saat bekerja itulah dia, meluangkanwaktunya untuk belajar meski dengankondisi seadanya. Buku-buku yang iagunakan untuk belajar guna persiapanujian besok ia pinjam dari sekolah.

batan yang sengit antara ang-gota DPRD Edy Yusuf de-ngan Ketua Panitia KhususRaperda Ananda.

Rusian dengan lantangminta ketua dewan untukmenambah satu pasal atauayat dalam Raperda tersebutdengan alasan tidak mencan-tumkan pelayanan bagi war-ga miskin.

Dia menilai raperda yangmerupakan hasil revisi PerdaNomor 5 Tahun 2007 dan Per-da Nomor 9 Tahun 2007 itumengalami kemunduran. Se-bab yang ditanggung biaya-

nya hanya rawat jalan . Se-dangkan biaya pemeriksaantetap bayar.

“Padahal dalam perda se-belumnya, siapa saja yang be-robat ke puskesmas gratis.Dengan asumsi, yang berobatke puskesmas itu pasti mayo-ritas warga tidak mampu. Ta-pi dengan peraturan yang ba-ru ini harus bayar. Malah ra-wat jalannya yang digratis-kan, kan aneh,” katanya.

Protes Edy Yusuf meman-tik reaksi Ketua panitia khu-sus Raperda tersebut, Anan-da. Politisi asal Partai Golkaritu mengatakan, meski tidakmencantumkan warga mis-kin, bagi warga yang terdaf-tar dalam jamkesda tetap di-bebaskan biaya.

Sementara anggota komisiIV Mohammad Fauzan me-ngatakan meski dalam raper-da itu tidak disebutkan, da-lam Raperda Penanggula-ngan Kemiskinan secara de-tail menyebutkan warga mis-kin harus mendapatkan bera-gam pelayanan khususnyabidang kesehatan.

Bahkan dia menyayang-kan protes itu dilakukanmenjelang pengesahan. Arti-nya, tidak ada kesungguhanperwakilan masing-masingfraksi dalam mengikuti pem-bahasan raperda tersebut.

Ketua DPRD menyekorsrapat paripura tersebut. ke-sempatan tersebut diman-faatkan Wakil Wali Kota Ir-wan Anshari melakukan ‘lo-bi’ kepada sejumlah anggotadewan. Begitu juga denganKepala Dinas Kesehatan KotaBanjarmasin Diah R Praswas-ti yang berusaha memberikanpenjelasan kepada Edy Yusuf.

Menurut Diah, warga ti-dak mampu tetap mendapat-kan pelayanan kesehatangratis namun tidak semua je-nis pelayanan. Khusus pela-yanan tambahan seperti pe-meriksaan gigi dan sejenis-nya, dikenai biaya tersen-diri. (coi)

BANJARMASIN, BPOST -Langkah calon incumben,Ahmad Sofyan dalam pemi-lihan dekan FKIP Unlam pe-riode 2011-2015 mulus. Ah-mad Sofyan meraih suara ter-tinggi melalui pemilihan se-nat yang berlangsung di Ge-dung MIPA FKIP Unlam, Se-nin (9/5).

Dalam pemilihan dekanyang berlangsung melalui pe-mungutan suara tersebut dii-kuti oleh seluruh anggota se-nat FKIP Unlam yang ber-jumlah 23 orang. Ada empatbakal calon yang mendaftarke panitia pemilihan.

Mereka adalah, AhmadSofyan, Ahmad Suriansyah,Jumadi, dan Yudha Irhasyua-

na. Mengingat jumlah bakalcalon empat orang maka pa-nitia pemilihan menggelarpemilihan dalam dua puta-ran. Putaran pertama untuk me-nyeleksi menjadi tiga calon.

Pada putaran pertama Ah-mad Sofyan unggul denganperolehan sepuluh suara, di-susul Ahmad Suriansyah de-lapan suara, Jumadi lima sua-ra dan Yudha Irhasyuana ti-dak kebagian suara.

Drama penentuan akhir-nya dimenangkan AhmadSofyan setelah mendapatkankeuntungan tambahan duasuara menjadi 12 suara atausama dengan 52,17 persen pa-da pemilihan putaran kedua.

Ahmad Suriansyah sembi-

lan suara. Sedangkan suaraJumadi di putaran keduagembos sehingga tersisa satusuara. Sedangkan satu pemiliksuara sisanya memilih abstain.

Dengan kemenangan ter-sebut, kans Ahmad Surian-syah kembali menjabat seba-gai orang nomor satu di FKIPUnlam seakan tidak ada lagihalangan. Meskipun penen-tuan dekan definitif berada ditangan rektor, tetap hasil pe-milihan senat menjadi acuan.

Yudha yang kalah berta-rung sejak awal menampikkeputusannya maju untukmengadang calon incumben.Menurutnya, tekadnya bulatuntuk memimpin FKIP Un-lam untuk sebuah peruba-

han. Setidaknya ingin meng-hidupkan proses demokrasidi kampusnya.

Sebaliknya Jumadi jugamenampik jika dirinya majuhanya untuk memuluskanlangkah Ahmad Sofyan.

Sementara Ahmad Surian-syah. Meski kalah dia mengakupasrah dengan hasil pemilihan.

Mahasiswa FKIP Unlamyang menggelar aksi me-nyampaikan aspirasi salahsatunya menuntut agar pe-nyelenggaraan kampus tran-sparan. Bahkan ada aspirasiyang menginginkan kepe-mimpinan terdahulu diaudit.

“Kalau memang harusdiaudit saya siap,” ujar Sof-yan usai pemilihan. (ais/pp)

Dalam sistem CCZEP itu,kata dia, uap yang dihasilkandari sistem, dimanfaatkankembali untuk menguapkanPalm Oil Mill Effluent (PO-ME). “Uap tersebut digunakansecara berulang-ulang untukmengeliminasi air bersih da-lam proses pengolahan mi-nyak sawit,” kata dia.

Melalui teknologi CCZEPitu pula sebuah pabrik CPOdapat menghasilkan energilistrik yang cukup besar de-ngan rasio sepuluh ton tan-dan buah segar TBS per jam,dapat menyediakan energiPOME terkonsentarasi sebe-sar 1.800.000 Kcal.

Energi itu dapat mempro-duksi uap 3000 kgs dan men-jamin tersedianya 700 KWenergi listrik per jam. “Dengan potensi Kalselyang memiliki 25 buah peru-sahaan kelapa sawit (PKS)dengan kapasitas 1.210 tonperjam, apabila mengguna-kan teknologi CCZEP dalam

proses pengolahan minyaksawit dan kapasitas riilnyamendekati kapasitas terpa-sang, tidak mustahil dapatmenghasilkan energi listrik84.700 KW,” ujarnya.

Berdasarkan data statistikluas perkebunan Kalsel pada2010, adalah 319.869 hektaredengan produksi CPO 516.-600 ton.

Dengan perhitungan luasperkebunan kelapa sawit itu,dalam kondisi optimal dapatdiperhitungkan potensi sum-ber energi yang dapat diha-silkan berupa biodiesel seti-daknya sebanyak 1.335.773ton per tahun.

Ketua BKS PTN-B, M Ria-di berharap seminar itu bisamenghasilkan sesuatu yangbermanfaat bagi masyarakat.

Dalam seminar itu hadirManajer Bidang Niaga danPelayanan Masyarakat PLNKalselteng Syawaludin Sof-yan. Namun dia lebih banyakmenjelaskan sistem kelistri-kan Kalselteng. (ll)

Perda NgambangSETELAH hampir satu jam ditunda, Raperda Retribusi

Pelayanan Kesehatan dan Perizinan Bidang Kesehatandisahkan.

Usulan sejumlahh anggota dewan akan dimasukkandalam Peraturan Wali Kota Banjarmasin, sebagai petunjukpelaksana perda tersebut.

Uniknya, klausul yang akan dimasukan tersebut me-nyatakan semua warga tidak mampu akan ditanggungnamun menyesuaikan kemampuan keuangan pemerintahkota. Artinya, jika kondisi keuangan mencukupi makawarga yang belum terdaftar dalam jamkesda itu bisa be-robat gratis.

“Kalau seperti ini namanya ngambang. Warga tidakmampu diberi ketidakpastian,” kata salah seorang ang-gota dewan.

Kenyataan tersebut memang sangat ironis. MengingatAPBD kota Banjarmasin pada 2011 mencapai Rp 830 mi-liar. Sedangkan sumber pendapatan ditargetkan mencapaiRp 100 miliar. (coi)

Pemko Tak Jamin Warga Miskin Beralasan Anggaran Minim

BANJARMASIN, BPOST - Wali Kota Ban-jarmasin mengeluarkan pernyataan yang cu-kup mengagetkan. Dia menyatakan pemkotak akan menanggung biaya berobat wargakurang mampu, kecuali yang terdaftar di ja-minan kesehatan daerah (jamkesda).

Warga Miskin Banjarmasin Sebanyak 146.402 terdaftar di Jamkesmas Sebanyak 31.397 masuk Jamkesda Jaminan kesehatan warga yang tak terdaftar dijamkesmas dan jamkesda melihat kondisi keuangan

Limbah Kelapa Sawit Gantikan Solar

Halimah mengaku biasanya bekerja daripukul 07.00 Wita hingga pukul 16.00 Wita.Penghasilan sekitar Rp 20 ribu per hari.

Dari hasil itu sebagian untuk keluargadan sebagian lagi untuk ia belanja diadan adiknya.

Ditanyai soal target nilai. Bagi dialulus saja sudah syukur.

“Bisa lulus sekolah dasar aja sudah sangatuntung bagi kami Bang,” katanya.

Kepala sekolah kelas khusus Felial MZaini, mengatakan, untuk persiapanUN, sekolah memberi pelajaran tamba-

han dan tryout. Hasilnya sangat me-muaskan.

Sementara Ketua Pelaksanaan UNProvinsi Kalsel Herman Taufan menga-takan, sebanyak 186 ribu soal ujiannasional (UN) untuk sekolah dasarselesai didistribusikan.

Mengenai pengumuman UN, Her-man menerangkan untuk tingkat SMAakan digelar pada 16 Mei. Sedangkanuntuk tingkat SMP akan dilakukan pada4 Juni. Sementara tingkat SD seminggusetelah UN SMP. (ank/ll)

Halimah Tetap Berharap Lulus

Ahmad Sofyan Siap Diaudit

BANJARMASIN - Ketua Lajnah Siyasiah DPD HTI KalselHidayatullah Muttaqin menyatakan tak pernah me-ngeluarkan pernyataan bahwa kepolisian mengetahuiaksi terorisme jauh-jauh hari sebelumnya namun mem-biarkannya terjadi.

“Saat diskusi diskusi publik yang diselenggarakan olehDPD I HTI Kalsel Minggu (8/5), saya tak pernah menge-luarkan pernyataan seperti itu,” katanya, Senin (9/5).

Menurut Hidayatullah, itu perlu diluruskan agar tidakmenjadi fitnah bagi kepolisian, sebab HTI Kalsel tidakpernah bermaksud demikian.

Diskusi publik itu diikuti aktivis dari berbagai organi-sasi Islam di Kalsel.

Mereka mendiskusikan permasalahan yang dihadapiumat Islam sekarang ini, seperti terorisme dan bangkitnyaNegara Islam Indonesia (NII) KW IX.

Nara sumber dalam dialog tersebut antara lain, Redak-tur senior BPost Group Umi Sriwahyuni, dosen HukumPidana Fakultas Hukum Unlam Banjarmasin H Mispan-syah, dan Ketua Lajnah Siyasiah DPD HTI Kalsel Hida-yatullah Muttaqin. (coi/*)

Polisi Tak MembiarkanTerorisme

BANJARMASINPOST GROUP/APUNK

SERIUS - Halimah, peserta UN kelas khusus filial tetap serius belajar meski hanya menggunakan buku seadanya.

CAR FREEDAY -PengunjungmemadatistandYamahapada acaracar freedaya,Minggu (8/5). Acara itumerupakanajangpromosibagiprodusenkendaraanroda dua itu.

PROMOSI BANJARMASINPOST GROUP

1005/B03

Page 4: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Kampusiana4Banjarmasin Post

SELASA 10 MEI 2011

Kita Gabung di FB Banjarmasin Post III

Endar WaeKami rakyat kecil yg hidupdari jasa angkutan sangatdirugikan, krn hrs mengantrisolar berjam-jam bahkan

beli di eceran. Mohon kpd PT.Pertaminademi kelancaran piring nasi kami mohonkira stok BBM solar stabil.

Mariatul QiftiahAda orang egois yg

menimbunnya mungkin.

YAnie AhtheMungkin karena penyalah-gunaan pada saat distri-businya

RyanAnggara Sofyan’pemburu

Orb’Kbebanyakan truk lwn

mobil nya. btambah tarustiap thun, nyata ja ah kurang tarus stok solar

Ardie JuaSudah jadi lagu lama,,,entahapa yg sudah dilakukan aparatberwenang untukmengatasinya,,,???

Henny AquamarineItu lah hebatt,y Indonesiaa..

Ckck

Riezka Ciie Gadiez MuuteBnyak sekali sy jumpaid’toko2 solar yg hargasolarnya smkin melonjak krnsolar sulit d’cari...

Rena AnnidaBertambahnya jumlah

penduduk..bertambahnyajumlah kendaraan..ya

mestinya jumlah BBM juga d tambah dunk..

Raja ‘Laz’ BanjarBerarti jumlah kendaraanberahan bakar solarsemakin banyak.....

KELANGKAAN BBM jenis solar hampir setiap tahun terjadi. Pihak pertaminamengklaim tidak ada pengurangan dalam jumlah distribusi. Kenyataan dilapangan solar sulit dicari.

Oemmie WishesKalo G ada pengurangangimana dengan Penam-bahan, fakta kan makinbnyk

Ahsa SurgaSudah jadi rahasia

umum,,,, ga usah dibahas lagi

Rambang Tujuh SatuMungkn ini permainanpemerintah aja. Biar bzanaikan harga. . Kasianbgi sopir” yank antri. ..berjam” bnyk waktu

yank ter buang Krna mslh bmm aja. .

Rudi BerdikariGmn nich. .klau tiap thun x

begini trus. .Dhrapkn jgn smpae

kosong. .gmn klau usaha gak ad BBM,ka-sian to demi sesuap nasi. .

‘eiprel LavigneAaaahh,itu mah bisa2nyapihak yg bersangkutanaja...basii bangeet...

Fransiska ViviSudah lama tuhhh spbu biasa

main kucingan ama yg pakaijerigen padahal kita yg antrielama enggak bisa dpt susah

kkn masih ada dimana2tolong ditertibkan spbu yg nakalllll.

Harry SagalaSolar langka, pemadamanlistrik semakin sering.Bagaimana ini Yth. Bapakpemimpin kami?

Riska MasiverSupaya ga terjdi pen-

yelewangan BBM hendakx disetiap pertamina di tempat kn

pihak ke polisian agarmengawasix supaya di setiap

pertamina gak ada penimbunan ..

Salah satu yang digemarisobat Kampusiana untuk ber-malam mingguan yakni me-nonton pentas musik. Apa-lagi gratis, pasti deh jadi pi-lihan utama.

Seperti yang terlihat dihalaman Gedung Serba GunaUnlam, Sabtu malam pekanlalu. Ratusan sobat kampu-siana rela berdesakan untukmenghibur diri menikmatipentas musik berbagai grupband di Banjarmasin. Mulaidari rock, pop hingga reggae.

Monang, salah satu sobatKampusiana yang meman-faatkan tontonan gratis ter-sebut. Bersama rekan-rekan-nya di Politeknik NegeriBanjarmasin (Poliban) diamembentuk kelompok lalu

berjoget ria mengikuti hen-takan musik.

“Lumayan hiburan gra-tisan. Cocok buat rame-ramemengisi malam minggu yangsepi,” ujarnya seraya tertawa.

“Maklum jomblo jadi me-ngisi malam minggu cari-carihiburan bareng teman kam-pus. Kalau ada live musikapalagi gratis kami pasti ha-dir,” tambah Monang.

Monang menambahkan,malam minggu merupakanmalam untuk melepaskanpenat setelah sepekan kuliah.Jika sepi tidak ada live musikpilihannya kongko-kongkodi tempat yang asyik tapitetap prinsip murah.

Sementara itu, Yana yangmerupakan mahasiswi se-

mester enam jurusan TeknikListrik Poliban mengakusuka hadir pada acara-acarasemacam pentas musik ka-rena memang hobi mende-ngarkan musik. “AKu suka mendengarkanmusik, apalagi reggae. Ma-kanya kalau ada pementasan,aku ajak pacar nonton ba-reng,” ujarnya. Mahasiswi yang mengakukost di kawasan Jalan BrigjenHasan Basri ini menambah-kan, jika doi kurang semangatmenonton maka ia pun me-nga_jak teman sekosnya un-tuk nonton.

Dia menambahkan, seru-nya bisa ikut hadir dalam

acara tersebut, bisa mendapatteman baru.

“Kamis bisa dapat kenalanbaru di acara seperti ini. Jadipergaulan jadi makin luas,”ujar Yana. Sedangkan, Arif mengata-kan, suka hadir pada acarapentas musik selain mengisimalam minggu juga inginmelihat penampilan teman-temannya di atas panggung. “Aku biasanya diundangoleh teman-teman yang tam-pil, makanya aku datang un-tuk menyaksikannya. Luma-yan kan nggak bingung mauke mana mengisi malamminggu,” ujar mahasiswa se-mester empat prodi Bimbi-ngan Konseling Uniska Ban-jarmasin ini. Arif juga mengatakan, ka-lau hadir pada acara sepertiitu tidak lengkap rasanyakalau tidak ikut bergoyangsambil menikmati entakanmusik.“Kalau hadir padaacara seperti ini, rugi kalaukita tidak ikut bergoyangmas,” katanya. (pp)

MALAM minggu malam yang panjang.Istilah itu juga berlaku bagi beberapa sobatKampusiana. Makanya, malam mingguhanya berdiam diri di kos rasanya nggakseru. Kalau nggak ngapel ya cari hiburanyang yang murah meriah.

“Kalau ada livemusik apalagi

gratis kamipasti hadir”

Monang

Mahrita FaisalSebenarx gk Jg seandaix gk

ada yg Men’’STOCK’’ utkkeuntungN pribadi... Moga

yg Ngerasa bs salingBrbagi....

Sugeng SusiloStrategi mau menaikan hargaBBM....persediaan sedikit,permintaan banyak, harga jadimeningkat..

Andy WinandaMngkin krna penylahgunaan distribusix,.

Bertambahx jmlh kndrn..Ya udah,beli di eceran

aja...

Robert HutahayanUdah biasa akal2anpertamina ,kalau ditanyapaling cuaca yg disalahkantpkita tanya pihak spbu pastibilang di kurangi jatah olehpertamina

Rinie’luph MencintaidanMenyayangidia

Ya sdh.ae kLu emank stiapthun kya bgtU..brarti itU

Tradisi...ya kan..haha

Ne’mah FarhenaMungkin ada pihak ygtidak bertanggungjawab..yg menimbunsolar..

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

SERU - Pentas musik menjadi salah satu acara yang digemari sobat Kampusiana dalam mengisi malam minggu mereka.

Nikmati Hiburan Sambil Kongko

SABTU pagi menjadi waktu spesialbagi staf karyawan Fakultas EkonomiUnlam untuk berolah raga se-kaligus mempererat tali silatu-rahmi.

Tidak hanya itu, usai bero-lahraga mereka juga menggelaraksi peduli kampus denganmembersihkan lingkungankampus dari sampah-sampahsampai mempercantik tamankampus.

Seperti yang terlihat Sabtupekan lalu. Puluhan staf karyawanFakultas Ekonomi Unlam dengan penuh

semangat membersihkan memungutsampah yang berserakan di halaman

kampus.“Memang setiap hari sabtu ini

kami khususkan untuk karya-wan berolahraga dan bersih-bersih kampus. Selain untukkesehatan jasmani dan keber-sihan kampus kegiatan ini jugaagar terjalin kebersamaan antarkaryawan,” tutur Kepala BagianTata Usaha, Darmasyah.Untuk lebih mempercantik

kampus, bagian tata usaha juga menam-bah koleksi bunga di taman. Tanaman

yang dipilih yakni Angrrek yang saat inisudah mendunia.

“Ini bagian dari upaya memperindahkampus. Kalau kampus terlihat indah,mahasiswa pun merasa nyaman danbetah,” katanya.

Saat ini koleksi anggrek di tamanFakultas Ekonomi Unlam enam jenis.Rencananya ke depan fakultas akanmenambah lagi bunga anggrek menjadi20-an jenis. Masih menurut Darmasyah,untuk bulan ini pihak kampus akanmenambah satu kegiatan lagi di Sabtupagi yaitu pembinaan rohani Islam yangdilaksanakan di musala kampus. (*)

Aksi Bersih-bersih Kampus

1005/B04

Page 5: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

AP PHOTO

Start BaikKAMI KAMI KAMI KAMI KAMI memprediksipertandingan yangberat melawanChelsea dan kamimendapatkannya.Kami melakukan startdengan baik danpenampilan tim kamijuga bagus. Kami

memainkan sepakbola yang bagus, terutamadi babak pertama dan di 20 menit pertama.

Gol-golnya merefleksikan bagaimana kamibermain. Kami tahu bahwa kami harusmenang hari ini (kemarin). Kami bertahandengan baik dan sebagai tim, kami layakmendapatkan kemenangan ini meski kamisebenarnya bisa mencetak enam gol dibabak kedua.

Kami sempat membiarkan Chelseamendapatkan bolanya ketika merekamencetak gol, tapi para fans membantu kami.Pujian untuk para pemain karena merekalayak mendapatkan kemenangan ini.(cen)(cen)(cen)(cen)(cen)

*) Sir Alex Ferguson, *) Sir Alex Ferguson, *) Sir Alex Ferguson, *) Sir Alex Ferguson, *) Sir Alex Ferguson, Manajer ManchesterUnited, dilansir BBC

Ulasan Ferguson

PantasJuaraKAMI KAMI KAMI KAMI KAMI kehilanganpertandingan itu dimenit pertama. Kamimemulai laga denganburuk sekali. Sangatsulit untuk kembali danberbalik untuk menang.

Di babak kedua, kami memang lebih baik, tapiUnited lebih baik secara keseluruhan danmereka layak untuk menang.

Ini bukan sesuatu hal yangmengecewakan, namun ketika ada sebuahtim yang bermain lebih baik dari Anda, Andaharus menerimanya. MU pantas menjadijuara, musim lalu kami mendapatkesempatan itu sekarang giliran mereka.

Hari ini dan dan bahkan sepanjang musimini, MU menunjukkan performa yang lebih baikdari kami. Sekarang mereka nyaris memenangiliga dan mereka layak medapatkannya. Andaharus mengakui itu.(cen)(cen)(cen)(cen)(cen)

*) Carlo Ancelotti, *) Carlo Ancelotti, *) Carlo Ancelotti, *) Carlo Ancelotti, *) Carlo Ancelotti, Pelatih Chelseadilansir goal.com

Ulasan AncelottiUlasan Ferguson Ulasan Ancelotti

Man United

Liverpool

1818

Pengoleksi Titel Liga Inggris (1889-2010)

GRAFIS: BAYUGRAFIS: BAYU

Arsenal

Everton

Aston Villa

Sunderland

Chelsea

Newcastle UnitedSheffield Wednesday

Leeds UnitedWolverhamptonWanderersHuddersfield TownBlackburn Rovers

Preston North End

Tottenham HotspurDerby CountyManchester CityBurnleyPortsmouth

Sheffield UnitedWest Bromwich AlbionIpswich TownNottingham Forest

Arsenal

Everton

Aston Villa

Sunderland

Chelsea

Newcastle UnitedSheffield Wednesday

Leeds UnitedWolverhamptonWanderersHuddersfield TownBlackburn Rovers

Preston North End

Tottenham HotspurDerby CountyManchester CityBurnleyPortsmouth

Sheffield UnitedWest Bromwich AlbionIpswich TownNottingham Forest

1313

99

77

66

44

33

22

11Man United

Liverpool

kata Fergie kepada The Sun.co.uk,Senin (9/5).

Kemenangan MU diraihberkat gol cepat Javier“Chicharito” Hernandez padadetik ke-40 disusul NemanjaVidic menit ke-23. Gol balasanChelsea dicetak Frank Lampardmenit ke-69.

Menurut gelandang seniorMU, Ryan Giggs, kemenanganini diraih dengan susah payahkarena Chelsea terus melakukantekanan dengan menguasaibola dan banyak melakukantembakanon target.

Kini dengan kemenangankrusial tersebut, Giggs meyakinitimnya lebih dekat lagi dengangelar juara ke-19. MU sisamenghadapi tuan rumahBlackburn Rovers (14/5) danmenjamu Blackpool di lagaterakhir (22/5).

“Ini adalah langkah besaruntuk kami. Secara matematiskami belum menjadi juara, tapikami sangat dekat ke sana,”ujar Giggs, yang menjadi salahsatu elemen terpenting dalam

kesuksesan MU sejak 1991.Giggs pun bersiap menjadi

bakal dikenang sebagai legendadan saksi sejarah timnyamelewati rekor Liverpool. “Kamisudah hampir sampai dan jikakami melakukannya, itu akanmenjadi istimewa,” ungkapwinger berusia 37 tahun ini.

Selain Liga Premier, MUmasih berpeluang merajai Eropadengan menjadi juara LigaChampions musim ini untukyang keempat kali. MU akanmenantang Barcelona padapartai final di Stadion Wembley,London, 28 Mei nanti.

Sebaliknya bagi Chelsea,mereka bersiap menerima

kenyataan pahit musim ini;tanpa gelar satu pun! Satu-satunya jalan bagi The Bluesuntuk mempertahankan gelarLiga Premier adalah denganmencatat dua kemenangan dilaga terakhir, sementara MUselalu kalah. Chelsea bisa juaradengan keunggulan selisih gol.

Namun kubu Chelsea sudahmerelakan gelar juara menjadimilik sang rival. “ManchesterUnited pantas memenangipertandingan dan gelar (juaraLiga Primer) karena merekabermain lebih baik,” akuManajer Chelsea, CarloAncelotti, dilansir situs resmiChelsea.(Tribunnews/cen)

suporter fanatik MU yang terusbernyanyi dan bertepuk tangan,Fergie membungkuk sambilmenengadahkan kedualengannya ke depan sebagaitanda hormat.

Hari itu, Senin (9/5) dini hari,usai kemenangan fantastis MUatas Chelsea 2-1, menjadi hariistimewa bagi keluarga besarSetan Merah. Dengan tambahantiga angka, MU kini berada diambang juara.

MU mengoleksi 76 poin,unggul enam angka dari TheBlues. Dengan dua laga tersisa,langkah Nemanja Vidic dkksulit untuk dikejar.

Akhir pekan ini, pasukanFergie Babes hanyamembutuhkan satu poin untukmemastikan gelar Liga PremierInggris yang ke-19, alias sebagaitim pengumpul gelar terbanyakdi ranah Inggris, melampauiLiverpool yang tertahan diangka 18.

Itulah makna selebrasi yangditunjukkan Ferguson setelahlaga “final” melawan Chelseaberakhir. Fergie mengisyaratkantimnya kini telah menjadipenguasa atau King of Englandsebagai tim tersukses di ranahInggris.

“Sungguh fantastis bisamenjadi tim tersukses di negaraini. Kami pantas mendapatkangelar. Selama 17 dan 18 tahunterakhir, Arsenal, Liverpool, danChelsea yang menjadipenantang terdekat. KiniChelsea yang melakukan itu,”

BOS ManchesterUnited, Sir AlexFerguson, langsungberanjak dari tempatduduknya dan larikegirangan menujupemain-pemainnya ditengah lapangan. Kakek berusia69 tahun itu lalu memeluk danmenyalami mereka satu persatudengan penuh senyum gembira.

Sementara nyanyian“Campione... Campione...Campione... oooooo..”terdengar dari seluruhtribun penonton di StadionOld Trafford. Ferguson --yang sudah hampir 25

tahun memimpin The Red Devils--kemudian menuju sisi mukatribun Stretford End.

Di hadapan puluhan ribu

TTTTTahukah ahukah ahukah ahukah ahukah AndaAndaAndaAndaAndaGOL GOL GOL GOL GOL striker Manchester United Javier“Chicharito” Hernandez ke gawang Chelseapada detik ke-39, menjadi gol tercepatkedua di Liga Premier Inggris musim ini. Goltercepat pertama tercacat atas nama strikerArsenal, Marouane Chamakh, ke gawang WolverhamptonWanderers, Rabu (11/11/2010), dengan waktu 37 detik.

?????

DEPORTIVO VS BILBAODEPORTIVO VS BILBAODEPORTIVO VS BILBAODEPORTIVO VS BILBAODEPORTIVO VS BILBAORabu (11/5)

pukul 02.00 WITA

MAN CITY VS TOTTENHAMMAN CITY VS TOTTENHAMMAN CITY VS TOTTENHAMMAN CITY VS TOTTENHAMMAN CITY VS TOTTENHAMRabu (11/5)

pukul 02.45 WITA

REAL MADRID VS GETREAL MADRID VS GETREAL MADRID VS GETREAL MADRID VS GETREAL MADRID VS GETAFEAFEAFEAFEAFERabu (11/5)

pukul 04.00 wita

Kontroversi AcunganJari “V” Rooney

WAWAWAWAWAYNE YNE YNE YNE YNE Rooney kembali menjadikontroversi. Striker Manchester Uniteditu mengacungkan dua jari membentukhuruf “V” ke hadapan fans Chelsea saatpertandingan memasuki masa jeda saattimnya unggul 2-0 di Old Trafford.

Hingga kini belum ada yang tahudengan arti dan maksud acungan jariRooney tersebut. Namun ulahnyatersebut langsung menjadi pembicaraanhangat setelah disiarkan oleh Skysportdan diposting dengan cepat di You Tube.

Versi berbeda ditafsirkan fans MU danChelsea terhadap apa yang dilakukanstriker 25 tahun itu. “Rooney mendapatbanyak ejekan dari fans Chelsea.Makanya dia menyentil dengan tanda Vyang artinya versus,” kata salahseorang fans MU kepada The Sun.

Sementara pendukung Chelseamengartikan berbeda. “Saya pikir yangdilakukan Rooney adalah sesuatu yanglicik. Tapi itu sangat jelas tertangkapoleh kamera, saya kira ia tidak pantas

melakukannnya,” kata fanstersebut.

Namun Rooney tampaknyabelum menyadari bahwatindakannya itu menjadipembicaraan hangat banyak orang.Pemain Timnas Inggris ini lebihmenikmati euforia kemenangan.

“Alangkah hebatnya hasilpetandingan, saya akan minta duaanggur malam ini,” tulis Rooney di akuntwitternya.

Seorang juru bicara MUmembantah Rooney membuattindakan tidak terpuji denganacungan dua jari itu. Ia beralasan,Rooney melakukan itu untuk mengusapsesuatu di dua matanya.

Selain tanda jari V tersebut, istriRooney, Coleen, juga menjadi topikpembicaraan panas dalam momen besartersebut. Coleen hadir di pertandingankrusial itu dengan memakai busanaseksi.(Tribunnews/cen)(Tribunnews/cen)(Tribunnews/cen)(Tribunnews/cen)(Tribunnews/cen)

Wayne RooneyWayne RooneyWayne RooneyWayne RooneyWayne Rooney

AP PHOTO AP PHOTO

ChelseaChelseaChelseaChelseaChelsea

Petr Cech: 7.0

Ashley Cole: 4.5

David Luiz: 4.0

John Terry: 5.5

Branislav Ivanovic: 6.0

Michael Essien: 5.5

Jon Obi Mikel: 4.0

Frank Lampard: 7.0

Florent Malouda: 6.0

Didier Drogba: 6.5

Salomon Kalou: 5.5

Pengganti

Alex (Luiz 45'): 6.5

Ramires (Mikel 45'): 6.5

Torres (Kalou 62'): 6.0

Fabio Da Silva: 7.0

Ji-Sung Park: 8.5

Michael Carrick: 8.0

Ryan Giggs: 8.0

Antonio Valencia: 8.5

Wayne Rooney: 8.5

Chicharito: 8.0

Pengganti

Evans (O’Shea 45'): 7.0

Smalling (Fabio 88'): 5

Rule of The GameMan UnitedMan UnitedMan UnitedMan UnitedMan United

Laga Sisa

14/5 vs Blackburn (T)

22/5 vs Blackpool (K)

Juara Akhir Pekan Ini Jika:Juara Akhir Pekan Ini Jika:Juara Akhir Pekan Ini Jika:Juara Akhir Pekan Ini Jika:Juara Akhir Pekan Ini Jika:

- Menang atau seri lawan

Blackburn

- Kalah lawan Blackburn, tapi

Chelsea kalah atau seri

ChelseaChelseaChelseaChelseaChelsea

Laga SisaLaga SisaLaga SisaLaga SisaLaga Sisa

14/5 vs Newcastle (K)

22/5 vs Everton (T)

Juara jika:Juara jika:Juara jika:Juara jika:Juara jika:

- Menang atas Newcastle dan

Everton, dan MU kalah dari

Blackburn dan Blackpool (berpeluang

unggul selisih gol)

Rapor PemainMan UnitedMan UnitedMan UnitedMan UnitedMan United

Edwin van der Sar: 7.0

John O’Shea: 6.0

Rio Ferdinand: 7.5

Nemanja Vidic: 8.0

Kontroversi AcunganJari “V” Rooney

10 MEI 2011/6 JUMADIL AKHIR 1432 H

SELASA 5Banjarmasin Postwww.banjarmasinpost.co.id

Super Ball Style

Page 6: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

BERADA di posisi amanuntuk tampildi LigaChampionsmusim depantak membuatManchesterCity puas.Mereka masihberharap posisiyang lebih

tinggi lagi, yakni finis di posisitiga menggeser Arsenal agarlolos otomatis ke LigaChampions.

City berpeluang menyalipThe Gunners jika mampumengatasi rival terdekat untukmendapat tiket Champions,Tottenham Hotspur, yangakan dijamu di Stadion City ofManchester, Rabu (11/5) dinihari.

Saat ini City mengoleksipoin 62. Kemenangan atasSpurs tidak hanya mengam-ankan posisi empat di

BARCELONA memukulEspanyol dengandua gol tanpa balaspada pertandinganlanjutan LigaPrimera Spanyol diCamp Nou, Senin

(9/5) dini hari. Kemenangandalam derbi Catalan inimembuat Barca makinmenguasai klasemen dengan 91poin dan hanya membutuhkansatu angka untuk menjadijuara.

Gol Barcelona dicetak olehAndres Iniesta pada menit ke-29. Bek Gerrard Piquemenggandakan keunggulan

TOTTENHAMTOTTENHAMTOTTENHAMTOTTENHAMTOTTENHAMVSMAN CITYMAN CITYMAN CITYMAN CITYMAN CITY

De Jong Bidik Arsenal

GRAFIS: BAYU

Posisi Klasemen

Bursa Asian Handicap

Prediksi Skor Super Ball

Empat Pertemuan Terakhir

Man City: 4 (poin 62)

Tottenham: 5 (poin 56)

14/08/10

Tottenham 0-0 Man City

06/05/10

Man City 0-1 Tottenham

17/12/09

Tottenham 3-0 Man City

16/05/09

Tottenham 2-1 Man City

Man City poor Tottenham (0 : 1/2)

Man City 2-1 Tottenham

Absen:Pelatih:

Tevez, Given, BoatengRoberto Mancini

Absen:

Pelatih:

Hutton, Huddlestone,Assou-Ekotto, Bale (sanksi)

Harry Redknapp

Man City(4-2-3-1)

Tottenham(4-4-2)

Hart

Zabaleta Kompany Lescott Kolarov

De Jong Vieira

JohnsonY Toure

Silva

Dzeko

Gomes

KaboulDawsonGallasCorluka

LennonModricSandroVd Vaart

PavlyuchenkoDefoe

klasemen tapi juga memper-pendek jarak menjadi duapoin dengan Arsenal (67).Dengan dua pertandingantersisa setelah melawan Spurs,kesempatan menyalip Arsenal

terbuka lebar.“Ini adalah pekan yang

sangat penting bagi klub,pemain, dan fans. Ini menjadimomen hidup dan mati bagiManchester City. Posisi empattelah kami capai, sesuatunyaada di genggaman kami, tapikami harus memenangkanpertandingan untuk mencapatsesuatu yang lebih tinggi,”kata gelandang bertahan City,Nigel de Jong, kepada Skysports,Senin (9/5).

Selain untuk mengamankantiket ke Champions Eropa,konsentrasi City juga akanterbelah dengan pertandinganyang tak kalah penting yaknifinal Piala FA melawan StokeCity, akhir pekan ini. Ke-menangan di final sangatdiharapkan City untukmengakhiri puasa gelar dalam35 tahun terakhir.

Manajer Roberto Mancinidituntut pandai memilihskuad yang akan dimainkandi dua pertandingan yangsama-sama krusial ini. Apalgiia memiliki sejumlah pemainyang mengalami cedera seperti

Carlos Tevez yang kemungki-nan masih akan absen.

Sementara Spurs belummenyerah mengejar keterting-galan mereka dari The Citizensyang sudah menggenggamtiket Champions. The Lilywhiteskini berada dalam posisi sulitsetelah tertinggal enam poindari City dan berada di posisilima klasemen.

“Kami tahu harus pergi keCity dan memenangkanpertandingan. Kami harusmelakukan pressure terhadapmereka. Kami harus kembaliberselisih empat poin denganmereka lalu memenangkanpertandingan selanjutnya,”kata bek Spurs, MichaelDawson, dilansir Dailymail.

Bermain di kandang Citymemang kerap memberikeberuntungan kepadaSpurs. Tim arahan HarryRedknapp belum pernahkalah dari The Citizens sejak2008 termasuk musim lalu dimana kesuksesan merekameraih tiket Championsditentukan di kandangCity.(Tribunnews/cen)

Rabu (11/5)pukul 02.45 WITA

Live onLive onLive onLive onLive on

0 ESP0 ESP0 ESP0 ESP0 ESPANYOLANYOLANYOLANYOLANYOLVSBARCELONA 2BARCELONA 2BARCELONA 2BARCELONA 2BARCELONA 2

Pastikan Juara Lawan Levante

tuan rumah pada menit ke-48lewat sundulan.

Kini tinggal selangkah lagiBarca memenagi trofi palingbergengsi di kompetisisepakbola Negeri Matador itu. SuadCatalan pun sudah tidak sabaringin segera mengakhiri musimini dengan kemenangan.

Itu dimaksudkan agar Barcabisa segera fokus untukpertandingan penting lainnyayakni final Liga Championsmenghadapi ManchesterUnited di Stadion Wembley,London, 28 Mei nanti.

“Kami berusaha secepatnyamemastikan titel juara.

Selanjutnya, kami bisa fokuspada final Liga Championskarena kami akan menghadapisalah satu tim terbaik dunia.Kami harus menyiapkanpertandingan itu sebaikmungkin,” kata gelandangBarca, Xavi Hernandez, kepadagoal.com.

Sejalan dengan keinginanXavi, Pelatih Barcelona PepGuardiola mengingatkanpasukannya agar tetap fokusuntuk pertandingan penentuanjuara La Liga menghadapi tuanrumah Levante, Kamis (12/5)dini hari nanti.

“Untuk pertama kalinyapersaingan liga begitu sengit.Sekarang bergantung kepadakami. Kami harus mendapathasil atas Levante. Jika kamitidak menang atas Espanyol,persaingan gelar juara terbukadan akan berlangsung sampaipertandingan terakhir, yangingin kami hindari,” kataGuardiola.

Pelatih tersukses dalamsejarah Barcelona itu jugamengingatkan anak asuhnya,bahwa Barca saat ini belummemenangi apapun. Iamenyebut baru rival abadi, RealMadrid, yang sudahmemastikan diri mendapat pialadengan menjadi juara Copa DelRey.(Tribunnews/bud)

MONTOLIVO -MONTOLIVO -MONTOLIVO -MONTOLIVO -MONTOLIVO -Gelandangserba bisaRiccardoMontolivo bakalbergantikostum musimdepan. Iadisebut-sebuttengah mencapai kesepakatan dengan InterMilan, demikian dilansir Il Corriere dello Sport,Senin (9/5). Namun, Inter belum mencapaikesepakatan dengan Fiorentina yang bersikerasmempertahankan aset terbaiknya.

GUARDIOLA - GUARDIOLA - GUARDIOLA - GUARDIOLA - GUARDIOLA - Isu kepindahan Josep Guardiola keInter Milan resmi terbantahkan. Setelah

Guardiola, kini giliran presiden klub MassimoMoratti yang angkat bicara. Moratti yangdigadang-gadang sebagai pemrakarsa utamatransfer Guardiola secara tegas mengaku dirinyatidak tertarik sedikitpun untuk memakai jasabekas punggawa AS Roma serta Brescia itu.Patron minyak asal Italia malah menyatakanmasih tetap yakin kepada kepemimpinanLeonardo Araujo.

FFFFFALCAO - ALCAO - ALCAO - ALCAO - ALCAO - Arsenal mengincar striker FC Porto,Radamael Falcao. Kabar terakhir bahkan menye-but The Gunners sudah mengirim utusan untukmembuka pembicaraan dengan agen bomber FCPorto yang tengah naik daun tersebut. NamunArsenal harus bersaing dengan Real Madrid yangjuga sudah mengirimkan mata-mata ke Porto.

AP PHOTO/EMILIO MORENATTI

SELEBRASI - Gelandang Barcelona, Andres Iniesta (tengah),melakukan selebrasi usai mencetak gol pembuka ke gawang Espanyoldi Stadion Camp Nou, Barcelona, Senin (9/5).

Riccardo Montolivo

Soccer Short

Nigel de Jong

6Banjarmasin Post Soccer Hot News

SELASA 10 MEI 2011

1005/B06

Page 7: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

7Banjarmasin PostSport Hot NewsSELASA 10 MEI 2011

PEMBALAP RedBull, SebastianVettel

mengantisipasi kebangkitanpembalap Ferrari, FernandoAlonso. Juara dunia F1termuda itu keluar sebagaipemenang di grand prix F1Turki sedangkan Alonso finisketiga untuk merasakanpodium pertamanya musimini.

Oleh karena itu meski iadominan namun Vettel tetapmenjaga sikap. Menurutnyasaat ini belum bisa dipastikania bakal juara mengingatpersaingan Formula satumasih panjang.

“Memang ini bagus untukmenambah poin banyak ditiap seri balapan. Tapipersaingan ini masih lama,kita lihat bagaimana sebuahperubahan begitu cepatterjadi. Saya masih harusberjuang dalam waktupanjang apalagi sekarang iniFernando Alonso sudahkembali bangkit dan akanterus berusaha membayang-bayangi di masa depan. Diakhir persaingan ini akansangat ketat,” kata Vettel dicrash.net.

Vettel tetapmemperhitungkan Alonso danFerrari di musim ini denganmelihat pengalaman musimlalu. Banyak yangmenganggap saat musim laluFerrari tak bisa bersaing, tapikenyataannya mereka masihbisa bersaing ketat dalamperebutan juara yang harusditentukan sampai seriterakhir.

Alonso yang belum pernahmerasakan podium di tiga serisebelumnya (Australia,Malaysia, dan Cina) mengakudirinya bersama Ferrari sudahkembali bisa menikmatibalapan lagi. “Secara umum,saya pikir kami meraih hasilbagus pada akhir pekan ini.Performa mobil lebih baikdaripada tiga balapanpertama musim ini,” kata

AP PHOTO/THANASSIS STAVRAKIS

TEPUK TANGAN- Pembalap Red Bull, Sebastian Vettel (kiri) bertepuk-tangan saat pembalap Ferrari,Fernando Alonso mengangkat trofi juara kedua di GP Istanbul (8/5). Vettel khawatir podium pertamamusim ini akan jadi momentum awal kebangkitan Alonso.

Vettel Waspadai Kebangkitan Alonso

Alonso.Di masa depan ia siap

kembali memberikanperlawanan kepada Red Bull.“Saat ini memang masih sulitbersaing dengan Red Bull tapikembali mencoba lagi di masadepan,” ujarnya.

Kemenangan pertama RedBull di Istanbul Park itumenciptakan kemenangansempurna buat Vettel dantimnya. Red Bull dominan diIstanbul karena Webber finishkedua untuk menciptakankemenangan 1-2 di sana.Vettelyang start dari pole positionsberhasil jadi yang tercepatmelewati 58 lap dengancatatan waktu satu jam, 30menit, 17,558 detik.Kemenangan ini adalahkemenangan ketiga dan pole

keempat dari empat seripertama musim ini.

Mark Webber yang diShanghai lalu membuatkejutan dengan naik finisketiga dari start di grid 18berhasil memperbaiki hasilnyadengan merebut posisi dua.Sedangkan Alonso finisdi posisi ketiga di ataspembalap McLaren,Lewis Hamilton.

Di klasemensementara, Vettelmemimpin dengan 93poin atau terpaut 44poin lebih banyak daripembalap McLaren,Lewis Hamilton. MarkWebber berada diperingkat ketiga denganselisih empat poin dibawag Hamilton.

Sedangkan Jenson Buttonberada di atas FernandoAlonso. Kedua pembalapmenempati peringkat empatdan lima masing-masingmemiliki 46 dan 41 poin.(Tribunnews/mba)

Klasemen PembalapN oN oN oN oN o P e m b a l a pP e m b a l a pP e m b a l a pP e m b a l a pP e m b a l a p P o i nP o i nP o i nP o i nP o i n

1 Sebastian Vettel (Red Bull) 9 3

2 Lewis Hamilton (McLaren) 5 9

3 Mark Webber (Red Bull) 5 5

4 Jenson Button (McLaren) 4 6

5 Fernando Alonso (Ferrari) 41

6 Felipe Massa (Ferrari) 2 4

7 Nick Heidfeld (Renault) 2 1

8 Vitali Petrov (Renault) 2 1

9 Nico Rosberg (Mercedes) 2 0

1 0 Kamui Kobayashi (Sauber) 8

Lakers Tamat, Jackson Pensiun

AP PHOTO/TONY GUTIERREZ

SELEBRASI- Pemain DallasMavericks, Jason Terry berselebrasiusai melesakkan tembakan tiga poinke kubu LA Lakers dalam gimkeempat semifinal NBA di Dallas,kemarin. Lakers tersingkir setelahkalah 86-122 (0-4).

PRESTASIgemilang LosAngeles Lakerssebagai juaraberuntun duamusim, tamatdengan

memalukan. Kobe Bryantdan kawan-kawan gagalmempertahankan gelaruntuk ketiga kalinyasetelah mereka digilasDallas Mavericks 0-4.

Bertandang ke kandangMavs (9/5), PelatihLakers, Phil Jackson

berkali-kalimenelan ludah

me-

nyak-sikantimnyadipecun-dangi 86-122.kekalahanberuntunempat kalitanpa balasitu membuatJacksonkemudianmemutuskanmengundurkandiri usaipertandingan

Diusianyayangsudahmenginjak65tahun,

Jackson berkilah dirinyamemang sudah saatnyaberhenti jadi pelatih.Sebelumnya, ia pernahmenyatakan mundurnamun kembali lagi. Kaliini dinilai lebih paswaktunya.

Di musim 2007 ia meraihpenghargaan Hall of Fame,lewat besutan tangannyaia pernah membawasebuah tim merebut 11gelar juara. Enam kalimeraih juara bersamaMichael Jordan, dan tigakali bersama Kobe Bryant

dan Shaquille O’Neal,dan dua gelar terakhir

kembali bersama KobeBryant.

Di antara timyang sudahditukanginyaadalah Chicago

Bulls (1989-1998),Los Angeles

Lakers (1999-2004) dan

(2005-2011).“Sudah

banyak halyang

sayaalami

di

arena basket,” kataJackson yang di lagaperpisahan ini jugaditemani empatanaknya.

Kobe mengaku sedihdengan perpisahan itu.“Saya tumbuh besar dibawah binaan dia, takhanya di basket tetapi diseluruh hal. Rasanya akanterasa asing sayamenghadapi musimdepan,” kata Bryant.

Di pertandinganterakhirnya, Maverickstelah menghentikanharapannya meraih gelarke-12. Terry menjadi topperformer buat Mavsdengan mencetak 32 poin,satu rebound, dan empatassist. Berbeda dengan dualaga sebelumnya yang lebihketat, di laga keempat iniLakers kalah telak.

Performa pemain Lakersseperti Lamar Odom danAndrew Bynum tidakmaksimal bahkancenderung bermain buruk.Performa terbaik di antaramereka adalah performaPau Gasol dengan 10 poin,delapan rebound, danenam assist.

Dengan meraihkemenangan 4-0 makaMavs memiliki jeda waktuistirahat yang panjang.Mereka sudah tak perlulagi memainkan tigapertandingan sisa.

Tinggal menunggulawan di babak semifinalyaitu pemenangpertandingan antaraMemphis Grizzliesmelawan Oklahoma CityThunder. Skor sementaraGrizzlies memimpin 2-1.(Tribunnews/mba)

Hasil NBA, Senin (9/5)Lakers 86 (0)-122 (4)86 (0)-122 (4)86 (0)-122 (4)86 (0)-122 (4)86 (0)-122 (4)Mavericks

Bulls 88 (2)-100(2) 88 (2)-100(2) 88 (2)-100(2) 88 (2)-100(2) 88 (2)-100(2) Hawks

1005/B07

Untuk informasi lebih lanjutsilahkan kunjungi www. gentongmas.com.

Bagi Anda yang membutuhkan Gentong Mas bisa didapatkan di apotek/ toko obat terdekatatau hubungi:0511–6289882 / 081250980570nomor-nomor agen:

Banjarmasin :Banjarbaru :Martapura :Marabahan :Rantau :Barabai :Paringin:Tabalong :Pelaihari :Amuntai :Kandangan :Batulicin :Kotabaru :Palangkaraya:

0511-6289882 082154004877 082148800223 085348000788 085248860940 081349759052081906507911 085751423645 081349776718 081348513517 085285574487082148839277

08121579433081346382718

Depkes:P-IRT : 812.3205.01.114 (*)

Berawal darim e m b a c atestimoni dik o r a n ,Veronika me-n g e t a h u im a n f a a tm e n g -k o n s u m s iG e n t o n gMas. Setelah

mengkonsumsi Gentong Massekitar 6 bulan, ia merasakankondisinya lebih sehat, “2 tahunterakhir ini nafas saya sering dantenggorokan saya seringkali tidaknyaman karena banyak lendir.”Terang wanita berusia 25 tahunini memulai perbincangan.

Penyakit sesak nafas atau as-ma adalah salah satu penyakityang sangat familiar dengan rak-yat Indonesia. Pada saat asma,saluran nafas mengalami pe-nyempitan karena hiperaktifitasterhadap rangsangan tertentu, mi-salnya debu, asap atau bulu bi-natang yang menyebabkan pe-radangan. Hal ini akan sangatmengganggu penderita sebab se-karang sangat sulit menemukanudara yang betul-betul bersih.

“Dari yang saya tahu, produkherbal itu sifatnya alami dan amanuntuk dikonsumsi, jadi saya terta-rik untuk mencoba,” papar Veronikayang kegiatan sehari-harinya disi-bukkan sebagai wiraswasta.

Warga jln. Kwait, Banjar Baru,Kalimantan Selatan ini menutur-kan, di minggu ke-2 setelah mi-num Gentong Mas, ia sudah

Sesak Nafas HilangNafas Pun Terasa Lega

mulai merasakan manfaatnya,“Saya bersukur sekali kondisisaya sekarang sudah sehat, na-fas pun terasa lega.” Ungkapnyadengan gembira. Dengan tubuhyang sehat, sekarang ia dapatmenjadi aktifitasnya denganlancar tanpa gangguan sesaknafas.

Kini, ia ingin sekali membagipengalamannya itu dengan oranglain, “Mudah-mudahan banyakorang yang mendapatkan kese-hatan seperti yang saya alami. Se-moga pengalaman saya ini ber-manfaat. Amien.” Harap Veronikamengakhiri perbincangan.

Gentong Mas adalah minu-man herbal dengan bahan utamaGula Aren dan Nigella Sativa(Habbatussauda) yang terbuktimemiliki banyak manfaat.

Habbatussauda berperan se-bagai anti histamin. Histamin ada-lah sebuah zat yang dilepaskanoleh jaringan tubuh yang mem-berikan reaksi alergi seperti padaasma bronchial. Habbatussaudadapat mengisolasi ditymoqui-none, yang berdampak positif ter-hadap penderita asma bronchial.Selain itu, Habbatussauda me-ngandung 15 macam asam ami-no penyusun isi protein termasukdi dalamnya 9 asam amino esen-sial. Dengan demikian, mengkon-sumsi Habbatussauda dapat me-ningkatkan daya tahan tubuh se-hingga penderita asma tidak mu-dah terkena serangan. Selain ra-sanya manis dan lezat, Gula Arenbanyak mengandung nutrisi yang

dibutuhkan tubuh. Sementarasifat kimia dari Kayu Manis ialahhangat, pedas, wangi, dan sedikitmanis sangat baik untuk me-ngatasi asma.

Meski demikian, untuk men-dapatkan hasil yang baik, di-anjurkan untuk berolahraga ter-utama renang dan jangan terlalulama berada dalam lingkunganyang banyak zat polutif (debu,tungau, asap rokok dan asapmotor).

Manfaat yang hebat bagi kese-hatan dan rasa yang lezat membu-at semakin banyak masyarakatmengkonsumsi Gentong Mas.

Page 8: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Quattrick PartyCRISTIANO Ronaldo sedangberbunga-bunga. Sempat kecewasetelah Real Madrid dipecundangiBarcelona di semifinal PialaChampions, kini winger asalPortugal ini kembali bisa tersenyumsetelah mencetak rekor pribadi:mencetak empat gol alias quatricksaat Los Merengues membantaiSevilla 6-2 di La Liga (8/5).Menghabiskan waktu berduadengan kekasih, Irina Shayk punjadi pilihan untuk merayakansukses empat gol itu.

Ini jadi kali pertama Ronaldomencetak empat gol di kandanglawan pada ajang La Liga. Tak main-main, aksi heroiknya itu dilakukan dikandang Sevilla, Estadio RamónSánchez Pizjuán, yang selama inidikenal sebagai stadion angker.

Empat gol itu pun sekaligusmembuat rekening golnya melonjakjadi 33 gol, melampaui rivalnya asalBarcelona, Lionel Messi yangtertahan di angka 31. Bayang-bayang menjadi peraih sepatu emasalias El Pichichi pun terbuka lebar.

Ronaldo pun secara spesialmerayakan pesta golnya diEstadion Ramon Sanchez Pizjuan,dengan jalan bareng sang kekasih,

Irina Shayk. Kemarin (9/4), CR7mengajak model panas asal Rusiaitu menonton final Madrid Openyang menghadirkan Rafael Nadalkontra Novak Djokovic.

Duduk di ruangan VVIP,kehadiran pasangan pesohor inilangsung menarik perhatian.Mereka duduk sederet denganpasangan selebritas lain sepertiCarlos Moya yang datang bersamakekasihnya, Carolina Cerezuela,serta Iker Casillas dengan pacarnya,Sara Carbonero.

Irina tampil seksi dengan gaunwarna merah menyala, yangbahunya terbuka. Ia membiarkanrambutnya yang lurus, panjang,dan pirang itu tergerai. Ronaldotampil elegan dengan kaca-matawarna cokelat, serta T-shirt biru.

Alih-alih menyimak jalannyapertandingan, dimana Djokovicsecara fantastis membantai si ‘rajatanah liat” Rafael Nadal 7-5 6-4,pasangan pesohor ini sepertinyamalah asik dengan dunia merekasendiri.

Mereka terlihat saling berbisikselama pertandingan. Salingbercanda, tertawa, berpelukan, danbahkan saling memberikan ciuman

di pipi. Keduanya pun tak ambilpusing lagi dengan kehadiranbanyak fotografer yang terusmengarahkan kamera.

“Mereka seperti pasangan yangbaru jatuh cinta. Merasa duniaadalah milik sendiri. Ronaldo, danIrina pun sepertinya tak sungkanlagi menunjukkan kemesraan didepan publik,” ujar seorang sumberdikutip dari Daily Mail, kemarin.

Ini kali kedua pasangan pesohorini tampil mesra di depan publikdalam tiga pekan terakhir. Terakhir,mereka tampak berduaan menontonpartai Real Madrid kontra Zaragozapada April lalu. Ketika itu, CR7 takdipasang karena bertengkar denganpelatih Jose Mourinho.

Ronaldo kemudian merumputlagi saat semifinal Piala Championsmelawan Barcelona, meski harusmenghadapi kenyataan pahitklubnya tersingkir oleh rival mereka.

Jadwal Ronaldo dan Irina memangsuper-padat. Tak heran, jalan barengberduaan menjadi sebuahkesempatan istimewa. Terlebih,sebelumnya mereka pun selalumenghindari kesempatan untukpamer kemesraan di depan publik.

Irina, model pakaian dalam asal

Rusia ini menunjukkan loyalitaspada kekasihnya sekalipun sangwinger mengakui telah jadi ayahdari seorang bayi lelaki tahunlalu. Sampai saat ini,belum diketahui jati diriibu dari bayi tersebut.

Namun, desas-desus menyebutkan,kemungkinanperempuan ituadalah seorangpelajar asal Inggrisyang hamil setelahberkencan denganRonaldo di sebuahklub di London.

Mantan pemainManchester Unitedini mengejutkandunia ketika padaakhir Juli lalumengumumkandirinya resmi menjadiayah. Sang anak, yangdinamai CristianoRonaldo Junior ini, kataRonaldo, akan beradadalam pengawasaneksklusif untukmenghindari gangguanmedia.(Tribunnews/den)

Winger Real Madrid, Cristiano Ronaldo bersama Irina Shayk saat menonton final Madrid Open (9/5) D A I L Y M A I L

8Banjarmasin Post Sport Style

SELASA 10 MEI 2011

1005/B08

Page 9: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

9Banjarmasin PostG lSELASA 10 MEI 2011

PT Liga Indonesia resmi mengu-mumkan bahwa pelaksanaan a-jang yang mempertemukan timdari Indonesia Super League (ISL),Divisi Utama, Divisi I dan DivisiII tidak akan digelar tahun ini,menyusul belum rampungnyaorganisasi Persatuan SepakbolaSeluruh Indonesia (PSSI) dalammelaksanakan Kongres yang ber-tujuan memilih Ketua Umum, Wa-kil Ketua Umum dan Komite Ek-sekutif periode 2011-2015.

“Tahun ini kita tidak akanmenggelar Piala Indonesia ataupada musim sebelumnya dikenaldengan kompetisi Copa Indonesiayang karena persoalan di tubuhorganisasi PSSI,” ujar Sekretaris PTLiga Indonesia, Tigor Syalom Bo-boy dikutip bola.net, Minggu (8/5).

Kondisi tersebut, tutur Tigor,membuat sponsor enggan mendo-nasikan uangnya. “Kami harap parakontestan mengerti situasinya.Karena, kami juga tidak berharap initerjadi. Semoga pada tahun depanakan lebih baik lagi,” katanya

BANJARMASIN POST GROUP/DONNY SOPHANDI

PIAGAM - Pembina Bapomi Kalsel, HG Rusdi Effendi AR m emberi piagam penghargaan kepadapara juara pada penutupan Pekan Olahraga Mahasiswa Provinsi (Pomprov) III Kalsel di lapanganJPOK Unlam Banjarbaru, Senin (9/5).

UNIVERSITAS Lam-bung Mangkurat me-rengkuh gelar juara u-mum Pekan OlahragaMahasiswa Provinsi(Pomprov) III Kalsel se-telah berhasil mengum-pulkan medali terbanyakpada ajang antarmaha-siswa itu.

Hingga ajang seleksimenuju Pomprov yangdigelar di FKIP JPOKUnlam Banjarbaru, Senin(9/5), Unlam meraih 24emas, 16 perak dan 19medali perunggu.

Raihan itu jauh diban-ding STIKIP Paris Ba-rantai, Kotabaru yangberada di posisi runnerup dengan perolehanmedali empat emas, tu-juh perak dan sembilanperunggu. Di belakang-nya, STKIP PGRI Banjar-masin dengan perolehan duaemas, tiga perak dan empat pe-runggu.

Ketua Badan Pembina OlahragaMahasiswa Indonesia (Bapomi)Kalsel, Prof DR Idianor MahyudinMSi mengatakan, pelaksanaanPomprov tahun ini terbilang suk-ses. Mengingat, banyaknya pesertayang mengikutinya, 22 PerguruanTinggi Negeri (PTN) maupun Per-

Rusdi Terkenang Masa Kuliah

guruan Tinggi Swasta (PTS).“Setelah ini, peserta peraih me-

dali Pomprov ini akan menjadibagian dari tim Pomnas Kalselyang digelar di Batam, Riau, Septem-ber 2011 nanti,” ujarnya saat menutupPomprov Kalsel III, Senin (9/5).

Sekretaris Umum KONI Kalselyang juga Ketua Panitia PomprovKalsel, Drs Sarmidi mengatakan,selain menjadi ajang untuk bersi-laturahmi dan menjalin persaha-batan, ajang Pomprov III ini men-jadi bagian dari pembentukan timyang akan diberangkatkan padaPomnas di Riau September 2011mendatang.

Saat ini, baru ada empat cabangolahraga yakni atletik, catur, pen-cak silat dan sepak takraw yang di-

pertandingkan dalam Pomprov ini.Selanjutnya, pihaknya akan mela-kukan seleksi untuk pembentukantim pomnas pada enam cabangolahraga lainnya.

Dia berharap, para atlet hasilseleksi itu mampu bersaing di Pom-nas. Apalagi, pada Porprov ini, jugaada pemecahan rekor yang terjadi.

Pembina Bapomi Kalsel, HGRusdi Effendi AR mengaku, ketikahadir dalam gelaran Pomprov se-perti ini mengingatkannya saatmasih berstatus mahasiswa.

Saat itu, dia juga ikut menjadisalah satu at let Pomnas yangbertanding di Jakarta, 1965 me-wakili Kalsel. “Seperti ini, mengi-ngatkan saya sewaktu ikut Pomnasdi Senayan,” katanya. (wid)

Unlam Juara Umum Pomprov III

Lima Besar Pomprov IIINo PTN/PTS Emas Perak Perunggu1.Unlam 24 16 192.STIKIP PB Ktb 4 7 93.STIKIP PGRI Bjm 2 3 44.STIPER Amuntai 2 1 15.STIA Amuntai 2 - 2

Selamat TinggalPiala Indonesia

DENGAN ditiadakannyaCopa Indonesia tahun ini,memang membuat skuad BaritoPutera dan pendukungnyakecewa. Namun, sangpelatih, Salahudintidak mau larut dalamkekecewaan.

Dengan batalnyapelaksanaan CopaIndonesia, pelatihberkepala gundul ituakan memfokuskandiri mempersiapkantim untuk musim2011/2012.

Salah satu langkahyang akan dilakukannya,mencari pemain yang dinilaicocok untuk Laskar Antasari

Tentu, kondisi itu membuatskuad Barito Putera kecewa. Me-ngingat, setelah gagal meraih tiketdelapan besar Divisi Utama, misiLaskar Antasari berubah meraihtiket Copa Indonesia.

Namun, ketika tiket ajang cu-kup prestius itu didapat, PT LigaIndonesia malah batal me-nyelenggarakannya. “Tentu kamikecewa. Dulu, kami berjuang agarbisa meraih tiket Copa Indonesia,”ujar Pelatih Barito Putera, Sala-hudin.

Untungnya, pelatih berkepalagundul tersebut belum memanggil

pemainnya untuk persiapan men-jelang ajang tersebut. “Anak-anaksudah diberitahu, tapi belum di-panggil,” katanya.

Kekecewaan juga dirasakanDavid Faristian. Gelandang kiriBarito Putera tersebut malah me-nganggapnya sebagai impian.“Jujur, saya sangat senang ketikamendengar kabar kita lolos CopaIndonesia,” kata pemain bernomorpunggung 11 ini.

Pemain lainnya, MuhammadSandy Firmansyah juga merasakanhal sama. “Sejak peluang kita tipislolos ISL, fokus saya pada CopaIndonesia ini. Setelah berhasil,ternyata tidak digelar. Kalau sudahbegini, bagaimana lagi,” ujar kiperandalan Barito ini.

Tidak kalah kecewa suportersetia Barito Putera, Bartman. “Ka-lau kecewa itu pasti. Tapi, yangtidak habis pikir, pemilihan ketuaumum dan sponsor dijadikan a-lasan pembatalan,” kata WakilKetua Umum Bartman, Norman-syah.

Langkah PT Liga Indonesia itu,tuturnya, bukan hanya membuatBarito kecewa, tapi, suporter danseluruh masyarakat Banua yangmendukungnya.

Sementara, Sport Manager PTPutra Barito Berbakti, MuhammadAriffin mengaku, belum menda-patkan surat resmi dari PT LigaIndonesia mengenai gelaran CopaIndonesia.

Bahkan, salinan mengenai po-sisi terakhir Barito Putera pas-casanksi pengurangan nilai bagiPersebaya juga belum diterimamanajemen.

Mengenai pembatalan gelaranCopa Indonesia tahun ini, Arifinmasih berharap. “Kita belumtahu nantinya. Siapa tahu, saatkepengurusan baru terbentuk,Copa Indonesia digelar,” kata-nya. (buy/ire/bln)

“Sejak peluangkita tipis lolosISL, saya fokus

untuk CopaIndonesia itu”

HARAPAN Barito Putera bisaberlaga pada Piala Indonesia kembalisirna. Ajang yang kerap disebut CopaIndonesia itu dipastikan gagal dige-lar tahun ini.

Alasan PembatalanAlasan PembatalanAlasan PembatalanAlasan PembatalanAlasan PembatalanCopa IndonesiaCopa IndonesiaCopa IndonesiaCopa IndonesiaCopa Indonesia

Belum rampungnya PSSImenggelar kongres untuk me-milih ketua umum

Tidak ada sponsor yang maumendanai

M SANDY FIRMANSYAHPemain Barito Putera

musim depan. Pencarian pemainitu dimulai dengan menyaksikanlaga delapan besar Divisi Utamadi Kaltim.“Rencananya, saya

akan ke sana,memantau pemainyang cocok buatBarito,” ujar mantanpelatih PerseparPalangkaraya, Kaltengini.

Mengenaiskuad Barito 2010/2011, kemungkinanhanya dipertahankansekitar 50 persen.Mereka yang

dipertahankan, pemain yangmemang punya potensi untukberkembang. (ire)

Fokus Cari Pemain

PERSATUAN Lawn Tenis Se-luruh Indonesia (Pelti) Kalsel men-jadwalkan pelantikan pengurusbaru periode 2011-2016 dilaksa-nakan pada pekan ketiga Mei 2011.

“Kalau tidak ada halangan pe-kan ketiga Mei ini, pengurus Pelti2011-2016 akan dilantik. Tempat-nya masih kita pikirkan. Kita ber-harap PB Pelti yang melantik,”kata Ketua Pelti Kalsel terpilih, HTeguh Djuwandie di sela rapatkerja Pelti Kalsel di ruang per-temuan Delta Abadi Santosa, Ban-

jarmasin, Senin (9/5).Pada rapat kerja itu, berbagai

program disusun untuk kemajuantenis Banua. Mengingat, tantanganPelti Kalsel makin berat ke de-pannya.

Salah satu program yang akandilaksanakan, melakukan kerjasama dengan semua pihak yangmelaksanakan turnamen atau ke-juaraan tenis.

Menurut Owner Suzuki DeltaAbadi Santosa itu, beberapa ke-juaraan tenis yang digelar di Kal-

sel, masih ada yang tidak meli-batkan Pelti Kalsel.

“Kalau kejuaraan atau turnamenitu melibatkan Pelti dan menjadikalender tetap, itu sangat mem-bantu petenis dalam memperolehranking PB Pelti,” katanya.

Kerjasama itu, ujar Teguh, me-ngacu pada peraturan PB Pelti.“Jujur, sementara ini ada kejuaraandibikin tanpa melibatkan Pelti de-ngan menggunakan wasit asal-asalan bahkan tanpa petugasklasemen,” ucapnya. (buy)

Turnamen Harus Libatkan Pelti

Salahudin

BPOST/DOK

RAYAKAN GOL - Skuad Barito Putera saat masih di Kompetisi Divisi Utama Liga Ti-Phone Indonesia 2010/2011. LaskarAntasari gagal berlaga di Copa Indonesia setelah PT Liga Indonesia membatalkan pelaksanaan gelaran itu.

1005/B09

Page 10: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

10Banjarmasin Post Bugar

SELASA 10 MEI 2011

Jadi Vegetarian Tanpa Bingung Makan

B

Makin banyak orang memilih bergaya hidup

vegetarian. Masalahnya, begitu jadi seorang

vegetarian, biasanya lantas dilanda kebingungan

saat menyiapkan menu makanan sehari-hari. Sebab,

sulit sekali mencari lauk-pauk atau bahan masakan

yang tidak berasal dari unsur daging. Padahal

kebingungan seperti itu harusnya tak perlu terjadi

lantaran sudah banyak modifikasi menu non daging

yang pas buat vegetarian.

kita dapat melalui whole grain,terutama serealia makan pagisiap saji dan kacang-kacangan. Namun,penyerapannya relatif sedikitkarena terhambat olehkandungan asam fitat dalammakanan-makanan tersebut.Sumber seng yang lebih baikadalah roti, karena prosesperagiannya bisa menurunkankadar asam fitat. Untukyodium, gunakan selalugaram yang beryodium.

Yang paling sulit dipenuhioleh penganut vegetarianadalah kalsium. Jika kitameminum susu kedelai,sebaiknya pilih yangdiperkaya dengan kalsium.Sebab, kandungan kalsiumsusu kedelai murni hanyasekitar 150 mg per gelas.Sementara, susu kedelai yangdiperkaya dengan kalsiummemiliki kandungan 500 mgsetiap gelasnya. Makanandan minuman lain yangdiperkaya kalsium adalahjus jeruk, tahu, danserealia makan pagisiap saji. Sayuranhijau jugamengandungkalsium,namunpenyerapannyakurangefektif.Alternatiflainadalahdenganmengon-sumsisuplemenmengan-dung kalsium.

Konsumsiasam lemakOmega-3 yang cukup(sedikitnya 1.000 mgsehari) sangat baik untukkesehatan sistem jantungdan pembuluh darah. SumberOmega-3 terbaik adalah ikan

laut dalam danminyak ikan.Namun, merekayang mengikutipaham vegetariandapatmemperolehnyadari minyak nabatiyang mengandungOmega-3 sepertiminyakcanola,kedelai,flaxseed,rumput laut, danwalnut.(kompas-female/esy)

prinsipnya adalah semakinbanyak variasi makanan,semakin mudah kita bisamemenuhi kebutuhan gizi.

Yang mungkin agak“istimewa” adalah para Veganatau Fruitarian. Pasalnya,makanan hewanimengandung nutrisi yangtidak, ataupun hanya sedikit,dimiliki tanaman, sepertivitamin B12 dan kalsium.

Jadi, para Vegan perlu polamakan khusus, denganmemanfaatkan pengetahuanserta kreativitas, agar bisamendapat sumber proteinyang baik dan gizi pentinglain, tanpa menyantap produkhewani. Misalnya, asupanmakanan yang kekurangansalah satu asam aminoesensial (yang diperlukan olehtubuh, karena tidak bisadibuat sendiri) bisa diatasidengan menyantap sumberprotein lainnya.

Asupan penting lainnyaadalah mikronutrien (zat gizimikro), seperti riboflavin,vitamin D dan B12, zat besi,

seng, yodium, dan kalsium.Riboflavin tersedia dalam

sayuran hijau, padi-padianyang dioleh minimal (wholegrain), ragi, dan kacang-kacangan. Sumber vitamin Dadalah margarin yang

diperkaya vitamin D danpaparan sinar matahari yangcukup. Vitamin B12 hanyaterdapat dalam makananhewani dan cadangan vitaminini dalam tubuh hanyabertahan hingga 4 tahun.

Defisiensi vitamin B12 bisamenimbulkan gangguananemia, kerusakan saraf,bahkan gangguan jiwa.Namun, ini bisa dicegahdengan minum susu kacangkedelai yang diperkayadengan vitamin B12, serealiamakan pagi siap saji, ataumengonsumsi ragi khususyang dikembangkan dalammedia yang kaya akan vitaminB12. Sementara untuk zat besi,penganut vegetarian bisamengonsumsi whole grain,terutama serealia makan pagisiap saji, buah yangdikeringkan, dan kacang-kacangan. Mengingat zatbesiz dari kelompok ini kurangbisa diserap dengan baik, kitaperlu bantuan dari sumbervitamin C.

Makanlah segera setelahmengonsumsi sumber zat besi,agar penyerapannya lebihbaik. Selain itu, memasakdengan wajan atau panci besijuga bisa meningkatkankandungan zat besi dalammakanan. Asupan seng bisa

URGERtahu, kejusayuran,sosis nabati,dan proteinnabati,bertekstur

seperti daging, adalah contohdari berbagai jenis makananvegetarian di supermarket,yang kian hari kian diminatibanyak orang. Menuvegetarian juga banyakditemui di restoran, sepertipasta salad, bean burritos,dan sandwich denganpanggang jamur Portobellodilapisi dengan cah bawang

bombay danpaprika.

Atau, karikacanglentil, cahsayuranLohan,dansapo

tahu. Semuanya sangatmenarik dan lezat, menambahvariasi menu dan jenismakanan baik pada penganutvegetarian atau bukan.

“Yang bukan vegetariantentunya dapat merasakancita rasa baru olahanmakanan nabati yang sedikitberbeda dari makanan biasa,”ungkap Dr Johanes CChandrawinata, MND, SpGK,dokter spesialis gizi klinikRumah Sakit Melinda,Bandung. Meskipun tidakseluruhnya diperkaya denganprotein dan lemak yangbiasanya ditemukan padabahan makanan hewani,makanan vegetarian tetapdapat memenuhi kecukupangizi seperti non-vegetarian.

Syaratnya, Anda pandaimemilih makanan. Bagivegetarian yang masihmengonsumsi makananhewani, seperti susu dan telur,kecukupan gizi bukanmasalah berarti. Sebab,

Meski menjauhi daging, kaum vegetarian tidak perlu bingungmenyiapkan berbagai menu masakan. Saat ini sudah banyakmodifikasi menu non daging yang tetap bergizi

1005/B10

Page 11: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Mitos dan Fakta Kanker Serviks

INILAHsalah satukendalapencegahanpenyakit ini.Padahalperkembangan

angka penyakit ini makinmengkhawatirkan.

Di Indonesia, setiap hari 37perempuan terdiagnosiskanker ini, 20 di antaranyameninggal dunia. Menurutdr. Sigit Purbadi, Sp.OG(K) ,pendiri & Dewan KomiteInisiatif Pencegahan KankerServiks Indonesia (IPKASI),tingginya kanker serviks diIndonesia disebabkanrendahnya pemahamanmasyarakat. Itu bisaditunjukkan dengan 70persen wanita datang kedokter dalam stadium yangsudah parah.

“Ini disebabkan masihbanyaknya kesalahpahamanatau mitos tentang kankerserviks. Jika ini terus berlanjutmaka penyakit ini tidak akanpernah habis sehingga yangdiperlukan sekarang iniadalah meluruskan,” ungkapSigit dalam temu media saatpeluncuran situswww.kankerserviks.com diJakarta belum lama ini.Berbagai mitos dan faktabercampur dan bias,membuat tenaga kesehatanterhambat saat harusmemberikan informasi yang

benar mengenai kankerserviks. IPKASI sendirisetidaknya merilis mitos yangharus dilupakan dan faktayang harusnya dipercayaisebagai berikut:

- Mitos : Kanker serviks ataukanker leher rahim samadengan kanker rahim

Fakta : Serviks adalahbagian paling bawah daribadan rahim. Kanker Serviksadalah tumbuhnya sel-seltidak normal pada serviks (leherrahim). Jadi kehadirannyamelalui tahapan lesa pra kankerbukan tiba-tiba. Jika ketahuansejak awal bisa ditangani.

- Mitos : Tidak perlukhawatir kanker serviks tidakbanyak terjadi

Fakta : Di Indonesia 37perempuan terdianogsakanker serviks setiap harinya.Diperkirakan 20 perempuanIndonesia meninggal karenakanker serviks setiap hari. Bagiperempuan yang menderitapenyakit ini akanmengganggub perannyasebagai istri di samping biayapengobatannya masihtergolong mahal hingga Rp 40juta.

- Mitos : Kanker servikspenyakit keturunan

Fakta : Kanker serviksdisebabkan oleh virus humanpapilloma onkogenik (HPV) yangbersifatonkogenik(penyebabkanker). HPV tipe 16 dan 18bersama-sama menyebabkan

ANGKA penderita kanker serviks di kalangan wanita Indonesia sangat tinggi. Tiap hari terdeteksi 37wanita mengidap penyakit ini, 20 di antaranya meninggal dunia

DI kalangan masyarakat telahberkembang berbagai mitos mengenai

kanker mulut rahim alias kankerserviks. Celakanya, banyak dilingkungan masyarakat kita

mempercayai karena itulah yangmereka kenal dibandingkan fakta

kebenaran .

71 persen kasus kankerserviks. Tipe HPV onkogeniklainnya penyebab kankerserviks adalah 31, 33 dan 45yang bersama dengan tipe 16dan 18 menyebabkan 80persen kanker serviks.

- Mitos : Kanker servikshanya menyerang perempuanlanjut usia.

Fakta : Kanker serviks dapatmenjadi ancaman semuaperempuan tanpamemandang usia.Adenokarsinoma (kanker serviksyang paling agresif)merupakan kanker serviks yanglebih sering terjadi padaperempuan muda dan lebihsulit terdeteksi melalui skriningatau deteksi dini.

- Mitos : Pemakaiankondom mencegah kankerserviks

Fakta : Kondom tidaksepenuhnya melindungiperempuan dari infeksi HPVkarena penyebaran virus tidakhanya melalui penetrasiseksual tetapi bisa melaluikontak ke kulit di area genital.Perempuan yang aktif seksualrentan terhadap infeksi HPVsepanjang hidupnya.

- Mitos : Gejala kankerserviks mudah dilihat

Fakta : Kebanyakan infeksiawal HPV dan kanker serviksstadium dini berlangsungtanpa menimbulkan gejalasedikitpun sehingga penderitamasih bisa menjalani kegiatansehari-hari. Apabila kankerserviks sudah mengalamiprogresifitas atau stadium lanjutmaka gejala yang ditimbulkanantara lain pendarahansesudah sanggama,pendarahan spontan yangterjadi di antara pereodemenstruasi rutin dan nyeripanggul dan nyeri saatberhubungan seksual.

- Mitos : Kanker servikstidak dapat dicegah.

Fakta : Vaksinasi HPVmerupakan pencegahanprimer terhadap kanker serviksdengan membantupembentukan antibodi.Papsmearmerupakanpencegahan sekunder yangberfungsi mendeteksi selabnormalatau lesi prakanker.

- Mitos : Tidak ada alasanuntuk memvaksinasi remajaputeri.

Fakta : Penelitianmenunjukkan bahwa rentangwaktu sejak pertamakaliberhubungan seksual sampaidengan usia 25-30 tahunmerupakan periode insidensidanprevalensi infeksi viruspenyebab kanker servikstertinggi pada perempuan.Maka dari itu sangat pentingmemvaksinasi perempuanmuda sedini mungkin untukmengurangi resiko merekasebelum terinfeksi viruspenyebab kanker serviks.

- Mitos : Pada perempuanmenikah tidak perlu diberikanvaksinasi cukup skrining saja.

Fakta : Skrining tidak dapatmencegah terjadinya infeksiHPV. Skrining yang diikutidengan vaksinasi dapatmembantu mengurangikejadian kanker servikssecaraefektif dibandingkan dengantanpa tindakan sama sekali.Vaksinasi dilakukan dalamtiga tahap pemberian yaitubulan ke-0, 1 atau 2, dan 6.

- Mitos : Vaksinasi HPVmempunyai efek sampingyang berbahaya.

- Fakta : Vaksin HPVumumnya dapat ditoleransidengan baik. Reaksi palingumum terlihat setelahvaksinasi berhubungan dengantempat penyuntikan sepertinyeri, kemerahan dan bengkak.Efek samping umum lainnyatermasuk nyeri otot dan sakitkepala namun biasanyabersifat sementara. (esy)

Dekteksi Bisa Dilakukan di Puskesmas

Jika Sudah TerkenaVaksin Tak Efektif

PEMBERIAN PEMBERIAN PEMBERIAN PEMBERIAN PEMBERIAN vaksinasi masihdipercaya sebagai salah satuuntuk menghindarkan diri ataupencegahan secara primer bagiseorang wanita yang terkenaserangan kanker mulut rahimalias kanker serviks.Pemberian vaksin (antigen)yang dapat merangsangpembentukan imunitas(antibody) dari sistem imundidalam tubuh.

Vaksin HPV yang ditemukandr Profesor Ian Frazer mampumemberikan perlindungan yangkuat terhadap infeksi HPVpenyebab kanker serviks lalumelawan virus tersering danagresif penyebab kanker sertamemberikan perlindungantambahan dari tipe virus HPVlain yang juga menyebabkankanker.

Pemberian vaksin ini akan

merespon imun tubuh yangbaik akan menghasilkanneutralizing antibodies yangtinggi, dapat memberikanperlindungan jangka panjang,memberikan perlindungantinggi hingga ke lokasi infeksi(serviks), memberikankeamanan yang baik sertaaffordable atau terjangkaubagi lebih banyak perempuan.

Lalu kapan sebaiknyavaksinasi diberikan? Untukpencegahan infeksi oleh HPVonkogenik penyebab kanker,vaksinasi sebaiknya dilakukansedini mungkin dan dapatdiberikan mulai remaja putriberusia 10 tahun. Vaksinasiharus diberikan selama tigakalibulan 0, 1 atau 2, dan bulan 6.Contoh: Penyuntikan pertamabulan Januari makapenyuntikan kedua bulan

Februari atau Maret danpenyuntikan ketiga bulan Juli.

Saat berkunjung keJakarta, akhir pekan lalu ProfFrazer mengungkapkan vaksintemuannya bisa digunakanuntuk seluruh usia. Namun,vaksin akan efektif jika yangbersangkutan belumterinveksi HPV. “Sebaliknyakalau tubuh sudah terinfeksi,pemberian vaksin akankurang efektif danbermanfaat,” ujar Frazer diFakultas Kedokteran Universi-tas Indonesia, Salemba,Jakarta belum lama ini. Disamping itu bagi yang aktifsecara seksual, iamenyarankan untukmelakukan screening sebelummelakukan vaksin pencegahandengan harapan pemberianvaksin akan efektif. (esy) (esy) (esy) (esy) (esy)

11Banjarmasin PostHealthSELASA 10 MEI 2011

1005/B11

Page 12: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

22 10 MEI 2011

Anda tentu kenal musisi Anang Hermansyah dan penyanyi Krisdayanti? Pasanganyang kini bercerai itu kini mewariskan bakat menyanyi kepada putri mereka, Aurel.Seperti halnya dunia selebriti di Tanah Air, tak sedikit selebriti di Hollywood yangmewariskan darah keartisan mereka kepada anaknya. Setidaknya ada 25 aktrisHollywood yang mewariskan bakat karier di dunia entertainment kepada keturunannya.Mereka umumnya memang memiliki modal sama: wajah cantik. Siapa saja mereka?

ANDA pasti kenal sosok DemiMoore. Di kalangan penikmatfilm layar lebar, namanya tenarsetelah membintangi film Ghostdi era 1990-an. Demi kinimewariskan bakat akting yangdia miliki kepada putrinya,Rummer Willis, hasilpernikahannya dengan aktorBruce Willis.

Rumer Willis pernah main didua judul film bersama DemiMoore dan memerankankarakter anak Demi Moore difilm Now and Then danStriptease. Rummer Willis kinimenapaki kariernya di duniafilm layar lebar, televisi danteater.

Begitu juga dengan aktrisyang pernah tenar era 1980-an,Goldie Hawn. Di mewariskanaset bakat aktingnya kepadasang putri yang kini jadi aktristenar Hollywood, Kate Hudson.Wajah keduanya hampir miripjika berjalan bersama. Rambut,garis senyum mereka begitumirip. Keduanya juga piawaiberakting di film bergenrekomedi romantis.

Aktris cantik Melanie Griffithjuga mewariskan bakataktingnya kepada DakotaJohnson Dakota Johnson adalahanak hasil pernikahan Melaniedengan Don Johnson. Dakotadikaruniai mata biru yang indah.Dakota juga pernah main di satufilm bareng ibunya danmemerankan karakter anakMelanie Griffith di film Crazy inAlabama.

Aktris Isabella Rossellini jugamenurunkan bakat aktingnyakepada sang putri, si cantikElettra Rossellini Wiedemann.Isabella Rossellini sendirimewarisi bakat aktingnya darisang bunda, pasangan aktris-aktor Swedia, Ingrid Bergmandan Roberto Rosselini.

Isabella merintis karier

hiburannya sebagai model diusia 28 tahun. Isabellaberuntung karena mendapatkontrak panjang 14 tahunmenjadi model untuk meng-endorse produk kosmetikLancôme.

Elettra Rossellini Wiedemannsendiri juga mengikuti jejakibunya dengan berbisnis fesyen,dan mengelola bisnis iklanfesyen untuk sejumlah merkbusana papan atas seperti BillBlass dan Ferragamo.

Anda tentu kenal penyanyiMadonna. Ya Madonnamewariskan darah seni kepadaputrinya, Loourdes Leon yang

kini mulai menanjak kariernyameski belum secemerlang sangbunda.

Begitu juga dengan aktris KimBasinger. Dari hasilpernikahannya dengan aktorAlec Baldwin, Kim dikaruniaseorang putri, Ireland Baldwin.Ireland-lah yang kini mewarisibakat akting kedua orangtuanya.Usianya memang baru 14 tahun.Tapi kemampuan aktingnyaboleh dicoba. Dia siap menatapsukses di kancah perfilmanHollywood. Di berbagai acara redcarpet, dia selalu terlihat hadirdan tak lepas dari sang bunda didekatnya. (fin)

Mereka MewariskanBakat Selebriti ke Putrinya

Titisan DarahAktris Orangtua

Titisan DarahAktris Orangtua

Isabella Rossellini dan Elettra Rossellini WiedemannGETTY IMAGES

Madonna dan Lourdes LeonGETTY IMAGES/CRAIG BARRITT

■ Susan Sarandon dan Eva Amurri

■ Demi Moore dan Rumer Willis

■ Goldie Hawn dan Kate Hudson

■ Meryl Streep dan Mamie Gummer

■ Melanie Griffith dan Dakota Johnson

■ Sissy Spacek dan Schuyler Fisk

■ Sharon dan Kelly Osbourne

■ Isabella Rossellini dan Elettra Rossellini Wiedemann

■ Kathy, Nicky dan Paris Hilton

■ Madonna dan Lourdes Leon

■ Jerry Hall dan Georgia May Jagger

■ Pearl dan Daisy Lowe

■ Carine Roitfeld dan Julia Restoin-Roitfeld

■ Peggy Lipton dan Rashida Jones

■ Cheryl dan Jordan Ladd

■ Heather Locklear dan Ava Sambora

■ Bebe Buell dan Liv Tyler

■ Christie Brinkley dan Alexa Ray Joel

■ Kris Jenner dan the Kardashians

■ Anna Wintour dan Bee Schaffer

■ Blythe Danner dan Gwyneth Paltrow

■ Kim Basinger dan Ireland Baldwin

■ Diana Ross dan Tracee Ellis Ross

■ Tish dan Miley Cyrus

■ Andie MacDowell dan Rainey Qualley (fin)(fin)(fin)(fin)(fin)

Siapkan Langkah Hadapi Anang

Mata Sampai Bengkak

KONFLIK antara penyanyiSyahrini dengan mantanduetnya, Anang Hermansyahsemakin memanas.

Ditemui usai tampil menyanyidi kawasan Sawangan, Depok,Senin (9/5), penyanyi asal KotaBogor ini memilih engganmengomentari ‘serangan balik’yang disampaikan kubu AnangHermansyah beberapa harisebelumnya. Syahrini yang barusaja pulang dari liburan 10 harike sejumlah negara di Asia,mengaku tidak tahu-menahuterkait pemberitaan di mediahiburan tentang pernyataanproduser Anang, Hadi Sanyoto.“Sehari meninggalkan Indone-sia, aku mendengarpemeritaan itu. Akubaru sampai semalam,jadi belum dengarapa-apa. Kalauditanya seperti apatanggapannyadan bagaimanaperasaannya,aku belum bisabicara,” kataSyahrini.

Syahrini akansegeramembahaspemberitaanyangberkem-bangbelaka-ngan

ini bersama manajemen sertapengacara pribadinya, WarsitoSanyoto, SH. “Insya Allah akanada jumpa pers soal ini. Buataku, pemberitaan ini masihgelap. Aku hanya lihat diTwitter, tapi itu juga sinyalnyanggak kuat. Jadi aku masih maucari tahu dulu sudah sejauhmana. Nanti biar manajemendan pengacara yangmenentukan langkahselanjutnya,” lanjut Syahrini.

Aisyahrani, adik kandungSyahrini sekaligus manajernyamenambahkan, pihaknya akansecepatnya membicarakan haltersebut di internal manajemenSyahrini. Dia menilai

pernyataan tersebutsudah sangatmengganggu. “Kitasih berharap bisaduduk bersamasupaya tahu apakeinginan darimasing-masingpihak. Tapi karenaini sudah

menyeruak kepermukaan,

mungkinmemangsudahsaatnyaharusdijelas-kan,”ungkapRani.

Kon-flikSyahri-ni danAnangbermuladariper-

nyataanSyahrini ke media

yang bernada memojokkanAnang terkait dengan bubarnyakongsi duet di antara mereka.Ayah angkat sekaligus produserAnang, Hadi Sanyoto,kemudian menanggapipernyataan Syahrini tersebut.

Dalam pernyataannya,Syahrini menuduh Anang telahmerusak kariernya. Anangkemudian balik menanggapi.

Aisyahrani, manajer Syahrinimengaku sangat geram ataspernyataan produser AnangHermansyah, Hadi Sanyotoyang juga bos HP Record yangdinilainya telah menyudutkanSyahrini.

“Kita surprise dengar beritaseperti itu. Kita akanberembuk dulu. Nanti barudijelaskan duduk masalahnyabiar masyarakat tahu dan dapatberita yang berimbang,” kataAisyahrani, Senin (9/5).

Sebagai adik sekaligusmanajer, Rani mengaku

berusaha bersabar dengansemua pemberitaan tersebut.

“Sebagai manajer, akusangat geram, tapi dia(Syahrini) nyantai. Selamaliburan kemarin dia juga nggakmau mikirin itu. Dia malahsibuk belanja tuh,” ungkapRani.

Hal itu dibenarkan olehSyahrini. Dia mengaku takterlalu memikirkan konfliknyadengan Anang selama acarajalan-jalan. “Waktu liburan itu,nggak kepikiran sama sekali.Aku liburan setelah pekerjaanbenar-benar sudah beres,tidak ada utang pekerjaan.Jadinya aku benar-benarmenikmati,” celoteh Syahrini.

“Semakin tinggi pohon,semakin kencang juga anginberhembus. Ini udah jadirisiko pekerjaanku. Aku lihatdulu sampai mana pemberitaanitu berkembang,” ujarnyaberfilosofi. (jo/nva)

SEPULUH SEPULUH SEPULUH SEPULUH SEPULUH hari liburan ke luar

negeri Syahrini isi dengan

mendatangi sejumlah objek

wisata di

Hongkong, Macau, Singapura,

Brunei, dan Malaysia. Di

Malaysia, selain liburan

Syahrini juga ngamen dengan

tampil di sebuah konser di

Kuala Lumpur. “Aku punya

kesempatan untuk liburan

sepuluh hari. Betul-betul quality

time sama manajemen. Khusus

liburan di Kuala Lumpur, aku

juga show di sana,” cerita

Syahrini, Senin (9/5).

Liburan ke luar negeri

kelamaan membuat mata

Syahrini jadi bengkak. Tak

heran, ketika Senin kemarin dia

harus tampil di sebuah show di

kawasan Sawangan, Bogor,

Syahrini memilih menutupi

matanya yang sakit dengan

kacamata hitam selama konser

berlangsung. Bahkan, saat dia

menemui sejumlah awak media

usai konser. “Kebetulan

kemarin aku nemu kacamata ini

dan sekarang mata aku lagi

sakit. Nggak tahu kena apa jadi

merah, perih, berair,” aku

Syahrini. “Aku nyanyi nggak

pernah pakai kacamata, baru

dua kali. Biasanya mau cuaca

terik, silau, aku nggak suka

pakai kacamata. Ini karena

darurat aja. Tadi aku pakai

softlens, tapi rasanya malah

tambah perih,” tukasnya. (nva)(nva)(nva)(nva)(nva)

SemakinLangsingPRESENTER PRESENTER PRESENTER PRESENTER PRESENTER Olla Ramlan kini

terlihat semakin langsing.

Rupanya itu karena kesibukan

dia yang luar biasa hingga

membuat berat badannya jadi

turun. Selain presenter, Olla

saat ini juga main sinetron

stripping.

“Kecapekan syuting stripping.

Nggak tahu beratnya sekarang

berapa, soalnya, aku belum

nimbang,”

kata Olla saat ditemui di Studio

RCTI, Jakarta, Senin (9/5).

Olla mengaku enjoy dengan

semua kesibukannya saat ini.

Namun dia juga sedikit was-was

karena kesehatan ayahnya

menurun. “Kondisi Papa yang

sakit sudah mulai enakan.

Kemarin Abah sakit sesak nafas

dan pembengkakan jantung

karena kecapekan. Abah kita di

Banjarmasin, lagi buka

permainan kayak Dufan, bolak-

balik dari rumah ke proyek,”

papar Olla.

Olla sempat khawatir saat

beberapa waktu lalu tubuh

ayahnya sempat membiru

karena sesak nafas. Olla

bahkan sempat syok.

Olla menyempatkan diri

terbang ke Banjarmasin

membesuk sang ayah. Usai dia

besuk, kondisi sang ayah

membaik. Sebagai anak, Olla

mengaku bangga karena

ayahnya itu bekerja keras untuk

masa depan anak-anaknya.

“Tanggal 16 Mei ini Abah ulang

tahun, Insya Allah, sambil buka

Waterboom,” cetus Olla.

Disinggung tentang

hubungannya dengan sang

mantan suami, Alex Tian, Olla

mengatakan kini semakin

membaik. Dia dan Alex

merencanakan ibadah umrah

bareng ke Tanah Suci. “Insya

Allah aku memang ingin umroh.

Namanya ibadah, ya harus

diniatkan saja. Aku sempat mau

berencana umrah sama mantan

suami. Kalau anak sih nggak

ikut karena masih kecil,”

ungkap presenter kelahiran

Banjarmasin, 31 tahun lalu itu..

( jo/nva)( jo/nva)( jo/nva)( jo/nva)( jo/nva)

Olla RamlanTRIBUN/ISMANTO

Bantah Isu Jadi NII di BlogPENYANYI Dewi Sandra merasa perlumemberikan klarifikasi lagi terkait tudingandirinya menjadi anggota NII (Negara IslamIndonesia). Ahad (8/5) malam lalu diamemberikan klarifikasi dengan menulis artikel diblog pribadinya. Artikel itu dia upload sekitarpukul 22.46 WIB Ahad malam.

Petikannya:

Dear all,Menanggapi pemberitaan media belakangan ini

mengenai pendapat yg mengatakan bahwa sayapernah menjadi anggota salah satu organisasiatau perkumpulan bersama ini saya sampaikanbahwa berita tersebut TIDAK benar adanya.

Bahwasanya saya pernah berkunjung ke sebuahpesantren adalah dalam kapasitas saya sebagaiseorang professional yg bekerja sebagai seorangentertainer. Beberapa catatan mengenaikunjungan tersebut :

1. Atas undangan panitia2. Ada beberapateman

2. media dan rekan artis lainnya yg jg ikuthadir dalam kunjungan tersebut memenuhiundangan panitia.

3. Sebagai masyarakat awam saya melihat

pesantren tersebut sama layaknya sepertipesantren2 yg lain dan tidak melihat kejanggalanapapun.

4. Apabila ada pertemuan dengan siapapundan dari pihak manapun saya SELALUdidampingi oleh management saya.

Kiranya semua kejadian dan pemberitaan yg adaselama ini dapat menjadi pelajaran bagi kitabersama. Bagi saya pembelajaran terpenting adalahuntuk selalu berusaha bersikap bijak dan berfikirpositif dalam memaknai semua kejadian. Harapanbagi semua pihak termasuk media agar lebih arifdan bijaksana dalam memberikan pendapat atauopini terhadap orang lain sehingga tidakmenimbulkan fitnah dan efek negatif. Mari kitaselalu berusaha untuk introspeksi diri karena sayayakin tidak ada satupun manusia yg sempurnakarena kesempurnaan hanya milik Tuhan.

Dengan segala kerendahan hati saya berharaptulisan ini dapat menjawab berbagai pertanyaandan keingintauan teman2,dan tidak ada lagipendapat atau pemberitaan yg mengaitkan ataumengasosiasikan saya dengan organisasi apapun.

Demikian saya sampaikan,atas perhatiannyasaya ucapkan terima kasih..

Love always,Dewi Sandra (nva/isu)

DEWI SANDRATRIBUN/ISMANTO

Demi Moore dan Rummer Willis GETTY IMAGES/JASON MERRITT

Gosip Seleb10 MEI 2011

6 JUMADIL AKHIR 1432 H

SELASA12www.banjarmasinpost.co.id

Banjarmasin Post

Page 13: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

13Banjarmasin PostNusantara - Luar NegeriSELASA 10 MEI 2011

Pemimpin Aliran Sesat Amuk Polisi Satu Polisi Tewas, Dua Lainnya Terluka

RIYADH, BPOST - Jemaahhaji dan umrah dari seluruhdunia, kini harus waspadajika ingin membawa pulangair zamzam sebagai oleh-oleh. Sebab, saat ini di ArabSaudi banyak beredar airzamzam palsu dalamkemasan.

Seperti dilaporkan ArabNews, Senn (9/5), airzamzam palsu itu meru-pakan campuran antarayang asli dan air biasa. Airini banyak dijajakan paraimigran gelap dan wargaSaudi sendiri. Para penjualzamzam palsu ini kucing-kucingan dengan aparatkeamanan negara itu.

Air zam-zam palsu initidak hanya beredar di jalantol yang menghubungkanKota Mekkah dan Jeddah.Tapi juga banyak pedagangair suci palsu ini di sekitarMasjid Al-Haram, Makkah,dan Masjid Nabawi, Madi-nah --dua masjid suci bagiumat Islam.

Sementara di Inggris airdalam kemasan botol yangdiklaim sebagai air zamzamdan dijual di tiga toko buku,ditemukan terkontaminasiarsenik. Demikian menuruthasil investigasi BBC.

Air botolan itu ditemukandi London selatan dan barat,juga di Luton. Air tersebut

ISTIMEWA

BERSAMA PEJABAT - Ahad Soth semasa hidupnya (mengenakanpakaian loreng). Dia berfoto bersama pejabat lingkup Pemkab Maros,setelah diberi nasihat tentang aliran yang dijalankannya.

MAROS, BPOST - Aiptu Abd Rahim tewasdan dua rekannya Briptu Aswan dan BriptuHamzah terluka di tangan, akibat diamukoleh pemimpin aliran sesat bernama AhadSoth.

Larang Pengikut Baca Alquran

Pelaku mengamuk saatdicegat polisi karena mem-bawa senjata tajam jenis ba-dik dan parang, Senin (9/5),sekitar pukul 13.19 Wita, diKelurahan Raya, Desa Bon-tojolong, Kecamatan Turi-kale, Kabupaten Maros, Su-lawasi Selatan.

Abd Rahim mengalamiluka tebas di leher, sedangAhad sendiri juga tewas sete-lah ditembak berkali-kali olehaparat Polresta Maros. Se-mentara tiga orang pengikutAhad juga ditembak oleh timburu sergap dari PolrestaMaros tapi masih hidup.

Seorang saksi mata, Ilo,menceritakan, kejadian inibermula ketika Ahad barusaja berkunjung ke DPRDMaros untuk bertemu de-ngan anggota DPRD MarosM Arsyad sekitar pukul 11.00Wita.

Arsyad adalah anggotaDPRD dari daerah pemilihantempat tinggal Ahad yangada di Dusun Laiya, DesaMatajang, Kecamatan Cen-

rana.Arsyad mengatakan, A-

had datang untuk memintabantuan finansial. Setelah itu,dia bersama tiga orang pengi-kutnya pulang melewati Ke-camatan Bantimurung meng-gunakan sepeda motor.

Setibanya di KelurahanRaya, Desa Bontojolong, Ke-camatan Turikale, banyakpolisi yang sedang siaga un-tuk mengamankan rencana

aksi para kontraktor Maros.Saat Ahad melintas, kebe-

tulan tidak menggunakanhelm dan membawa badikserta parang panjang. Ahadlalu dicegat oleh AiptuAbd Rahim dan diminta me-nyerahkan kedua benda ber-bahaya tersebut. Tapi, Ahadbersikeras tidak ingin menye-rahkannya.

Selanjutnya, Abd Rahimmengambil bambu bersamaBriptu Hamzah dan BriptuAswan untuk memukul ta-ngan kanan Ahad, yang me-megang parang.

Bukannya menyerah, A-had justru semakin ganas danlangsung menebas tanganHamzah dan Aswan.

Selanjutnya, dia juga me-nebas leher Abd Rahim hing-ga akhirnya meninggal duniadi tempat kejadian. TanganHamzah dan Aswan hanyaterkena luka gores.

Kapolres Maros AKBPFerdinan Pasaribu yang ber-ada di lokasi tidak lama se-telah kejadian itu, langsungmemerintahkan aparatnyaagar menembak tangan Ahadyang memegang parang.

Namun, tembakan anakbuahnya tak hanya mengenaitangan, tapi bagian perut, be-lakang, dan kaki Ahad. Aki-batnya, Ahad juga tewas ditempat.

MenyayangkanBupati Maros HM Hatta

Rahman melalui Kabag Hu-mas Pemkab Maros Kamalu-ddin Nur mengungkapkan,kasus ini ditangani sepenuh-nya Polresta Maros.

Kamaluddin menyayang-kan proses penanganan Ahaddengan cara kekerasan. “Se-harusnya, Ahad yang mem-bawa parang didekati de-ngan baik. Jangan dikasaridengan memukul menggu-nakan bambu dan balok,”katanya.(tribuntimur/tri-bunnews)

AHAD Soth merupakan salah satu pe-mimpin aliran sesat yang ada di KabupatenMaros, yang selama ini merisaukan peme-rintah. Pengikutnya hanya 50 orang danterdiri atas orang dewasa dan anak-anak.

Aliran ini memercayai adanya Tuhan diatas Allah SWT. Mereka menganggap NabiMuhammad sebagai Tuhan di atas Allah SWT.

Bahasa yang digunakan Ahad Soth adalahbahasa Arab bercampur Makassar. Dia me-ngaku mendapatkan bahasa itu dari WaliSongo titisan Karaeng Daeng Paturu. Aliranini mengajarkan dua kali salat bagi tiappengikutnya yakni Salat Dzuhur dan Ashar.

Dalam salat mereka hanya diperbolehkanmembaca Al Fatihah dan doa yang diberikankhusus oleh Ahad Soth yang menggunakan

bahasa Makassar. Menurut Ahad Soth, caraini agar terhindar dari bala.

Selain itu, para pengikutnya juga diajarkanberibadah dengan cara bersemedi, bergo-yang-goyang, dan meraung-raung sepertibinatang pada umumnya. Ini dimaksudkanagar jasad mereka dapat dimasuki malaikat.

Mereka juga menjadikan Alquran sebagaikitab suci. Hanya saja, pengikut dilarangmembaca Alquran. Hanya pemimpin aliranini yang bisa. Alquran dibawa setiap Senin,ketika kelompok ini melakukan upacara.

Dalam upacara itu, pengikut membawatongkat dan senjata tajam. Ahad Soth mela-rang pengikutnya membaca Alquran, hanyapemimpin yang dapat melakukannya. (rasmiridjang sikati/tribun timur)

“Seharusnya, Ahaddidekati dengan

baik. Jangandikasari dengan

memukulmenggunakan

bambu danbalok”

KAMALUDDIN NURKabag Humas Pemkab Maros

Sang MertuaJuga Meninggal

SYRIA, BPOST - Ibu mertua Osama bin Laden, NabihaOssman, pingsan setelah mendengar kabar tewasnya sangmenantu. Tak lama kemudian, sang mertua tersebut jugameninggal dunia, menyusul Osama.

Seperti diberitakan Daily Mail, Senin (9/5), Nabihatinggal di Suriah dan kini sudah berumur 70 tahun. Diaadalah ibu dari istri pertama Osama, Najwa IbrahimGhanem.

Osama menikahi Najwa pada 1974. Ketika itu Osamabaru berumur 17 tahun dan Najwa 15 tahun.

Najwa, yang juga sepupu dari pemimpin Al Qaeda itu,melahirkan 11 anak Osama. Namun dia meninggalkan sangsuami beberapa hari sebelum serangan 11 September danmemilih kembali ke Syria.

“Saat (Nabiha) mendengar Osama tewas, dia pingsandan segera dibawa ke RS. Dia tak pernah sadar danakhirnya meninggal Sabtu (7/5) pagi,” kata seoranganggota keluarga Nabiha yang tak mau disebutkannamanya.

Seperti diketahui, Osama bin Laden tewas dalamserangan pasukan khusus AS, Navy Seals, di mansion yang

terletak di Abbottabad, 100kilometer utara Islama-

bad, Pakistan, Senin (2/5).Sehari kemudian, je-

nazahnya tidak diku-bur sebagaimana la-yaknya orang mening-gal dunia. Tentara ASyang mengurusi soal itu,mengubur jenazah O-

sama dengancara mencebur-kannya di lautArab. (dlm/tri-bunnews)

lalu dibawa ke Association ofPublic Analysts atau asosiasianalis publik, lembaga yangberwenang memastikankemurnian bahan.

Alhasil, benar saja airtersebut tidak layak dimi-num, kata ketua asosiasi itu,Dr Duncan Campbell. “Airitu beracun, terutama karenatingginya tingkat arsenik,yakni karsinogen (bahanpenyebab kanker),” tambahdia, seperti dimuat situs ArabNews.

Ini bukan kali pertamabahwa air yang dijual diInggris yang diklaim sebagaiZamzam ditemukan terkon-taminasi oleh arsenik.Agustus lalu, muslim diLeicestershire diperingatkanoleh otoritas lokal bahwa airkemasan diberi label sebagaiair zamzam ternyata memili-ki kandungan arsenik dannitrat tiga kali lipat lebihtinggi dari ambang normal.Ancaman kanker memba-yangi siapa yang memi-numnya.

Klaim BBC dikeluarkansehari setelah warga UniEmirat Arab disarankanuntuk tidak membeli airZamzam dari toko-toko,menyusul penemuan danpenyitaan air zamzam palsudi Ras Al-Khaimah. (arn/bbc/ap/tnc/tic)

Awas, Air Zamzam Palsu!

TRIBUNNEWS/HERUDIN

KECEWA - Pendukung terdakwa kasus dugaan terorisme, Abu Bakar Ba'asyir, meluapkan kekecewaannya dengan meneriakkan takbir usaimendengarkan sidang dengan agenda tuntutan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (9/5). Dalam sidang ini, Abu Bakar Ba'asyirdituntut hukuman seumur hidup oleh jaksa penuntut umum.

Osama bin LadenNET

1005/B13

Page 14: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

14Banjarmasin Post Etalase

SELASA 10 MEI 2011

Sambungan hal 1

Sambungan hal 1Sambungan hal 1

Sambungan hal 1

Menurut Athian, DL be-lum sempat menjalankan tu-gasnya tersebut, karena diakeburu ditangkap.

“Dua ulama yang mau di-bunuh DL itu karena berbedapaham dengan NII KW 9. Ta-pi bukan ulama dari FUUI,”ujarnya tanpa mau menyebutlebih jelas, siapa dua ulamatarget pembunuhan itu.

Athian menambahkan,pernyataan DL itu sempatdirekam oleh FUUI, dan reka-man itu masih disimpan sam-pai saat ini. “Tapi sekarangDL melarikan diri. Dia di ma-na, wallahu alam.

Padahal, dia mau menun-jukan tempat latihan militerdi Cianjur Selatan. Katanya ditempat itu sangat berbahaya,karena penuh dengan jeba-kan,” ujarnya.

Athian mengaku, data-data mengenai NII tersebutsudah diserahkan kepadaPolda Jabar, Kodam Siliwa-ngi, Kejati Jabar dan JaksaAgung.

“Namun data yang kami

diberikan tersebut belum per-nah ditindaklanjuti sama se-kali. Kami masih bertanyatanya, apa hambatan peme-rintah dan aparat untuk me-nindak NII,” ujarnya.

MakarAdanya aktivitas NII KW

9 di Cianjur Selatan itu meng-ingatkan Komjen Pol SusnoDuadji, saat menjabat sebagaiKapolda Jabar. Dia pernahmenangkap praktek me-nyimpang itu.

“Ada yang sudah divoniswaktu itu. 5 Tahun atau bera-pa itu. Vonisnya memang ka-rena makar,” ujar Susno, saatditemui di Mabes Polri, Senin(9/5).

Menurut Susno, saat itupolisi bekerjasama denganMUI Jawa Barat dan tokohmasyarakat Jabar. Informasimengenai NII KW 9 banyakdidapat dari MUI dan tokoh-tokoh tersebut. Namun ka-susnya sekarang sudah dita-ngani Mabes Polri.

“Siapa yang sadar dan be-lum sadar, mereka memberiinformasi ke kita,” ujarnya.

Mantan Presiden RI, Me-

gawati Soekarnoputri, akhir-nya angkat bicara seputargerakan yang dilakukan NIIKW 9. Mega ingin gerakan ituditindak tegas.

“Bagaimana pun juga kitasudah punya konstitusi. Sayasangat berharap kepada pe-merintah untuk bisa tegas,”ujar Mega, usai menerimakunjungan pimpinan MPR dikediamannya, Jalan TeukuUmar, Menteng, Jakarta Pu-sat pada Senin (9/5).

Menurut Mega, NII KW 9saat ini merupakan masalah,terutama masalah ideologidan empat pilar. “Saya kirasekarang ini perlu dilakukanrevitalisasi ideologi dan em-pat pilar tersebut yakni Pan-casila, NKRI, UUD 1945 danBhinneka Tunggal Ika,” ujar-nya.

Ketua DPR RI, MarzukiAlie, juga mendesak peme-rintah membubarkan semuakelompok yang mengakuNII. “Pemerintah tidak bolehmelakukan pembiaran. Pe-merintah harus tindak tegas,membubarkan dan membas-mi kelompok ini,” ujar Mar-

zuki, dalam pidato pembuka-an masa sidang IV tahun si-dang 2010-2011 di GedungDPR, Senayan, Jakarta, Senin(9/5).

Marzuki mengatakan, jikapemerintah melakukan pem-biaran terhadap NII, makaNII akan berkembang liarmenjadi bahaya laten bagikelangsungan hidup bangsadan negara.

“NII bisa menyusup kekampus, birokrasi dan partai-partai politik. Karena itu NIIharus ditindak tegas,” ujar-nya.

Marzuki mengaku priha-tin dengan adanya kelompokNII yang ingin menggantiNKRI menjadi negara Islam.Apalagi kelompok ini mem-pengaruhi atau mendoktrina-si generasi muda dengan pa-ham Islam yang diseleweng-kan dengan tujuan pribadi.

“Dengan tegas kita kata-kan, seluruh bangsa Indone-sia yakin Pancasila dan NKRImerupakan dasar dan bentuknegara kita yang sudah fi-nal,” ujarnya. (tribunnews/dtk/kps)

NII Miliki Tentara

Pembangunan gedung ba-ru DPR sebelumnya mengun-dang kontroversi. Selain ang-garannya yang besar, fasilitasyang disediakan juga terbi-lang mewah apalagi disebut-sebut dilengkapi dengan fa-silitas kolam renang.

Mengenai luas ruangananggota Dewan, Djoko me-ngatakan sesuai peraturanyang ada luas ruangan peranggota DPR 16 meter perse-gipanjang. “Tidak lebar-le-barlah. Artinya yang dulu(ruangannya) lebar, itu akankita kurangi,” ujar dia.

Menurut dia ini menjadiaturan Kementerian PU. “Inimengikat dan aturan PU akandijadikan Perpres (PeraturanPresiden). Semua bangunanmilik negara harus mengikutiPerpres. Gubernur juga kalaumau membangun rumah di-nas harus ikut aturan itu,”kata dia.

Ketua DPR Marzuki Aliemengaku setuju proyek pem-

bangunan gedung baru dimi-nimalisir menjadi 26 lantai.“Ya silakan, kita tak menghi-tung. Mau 10, mau 26, terse-rah, nanti diserahkan ke BU-RT. Dari 26 ke 36 kemarenjuga kita tak mengerti. Itu timperencana yang dikomanda-ni setjen dan kementerian PU.Sekarang turun lagi, ya sila-kan,” ujar Marzuki.

Disinggung perubahanyang dilakukan tersebut me-nandai adanya masalah da-lam tim perencanaan, Marzu-ki tegas membantahnya. “Ki-ta nggak mengerti kan? Jadidulu juga tim perencananyadari PU ada. Sebagai penang-gung jawab untuk bangunannegara. Jadi jangan selaludinyatakan DPR. Dulu 26 ke36 itu dari tim perencana.Dari 36 ke 26 dari merekajuga. Jadi jangan seolah DPRyang punya keahlian, kita ininggak punya keahlian. DPRini bukan ngurusin gedung,”kata Marzuki.

Pendapat serupa juga di-lontarkan oleh Wakil Ketua

DPR, Priyo Budi Santoso. Iamengapresiasi langkah Ke-menterian PU melakukan efi-siensi, sehingga proyek pem-bangunan gedung baru men-jadi 26 lantai.

“Luar biasa. Kita memberikepercayaan sangat tinggikepada Menteri PU dan DPRberterimakasih atas visi dariahli menteri PU. Karena ituapapun hasil mereka kita do-rong akan terima dengan la-pang dada,” ujar Priyo.

Meski dilakukan efesiensi,dua Fraksi di DPR, FraksiPartai Amanat Nasional danGerinda, tetap menolak ren-cana pembangunan gedungBaru DPR. Mereka beralasan,meski harganya diturunkan,pembangunan itu tak di-inginkan rakyat.

“Kami tetap pada posisimenolak. Tak ada urgensinyabagi rakyat. Meski hargapembangunan gedung itu di-turunkan, kami tetap tidaksetuju,” kata Ketua DPP Par-tai Gerindra Bidang HumasDan Media Massa, Asrian

Mirza.“Kalau memang bisa dite-

kan biayanya, kenapa tidakdari dulu. Jelas, ini ada akal-akalan dengan maksud pro-yek pembangunan gedungbaru tetap dijalankan. Bagikami, para wakil rakyat me-manfaatkan fasilitas gedungDPR yang ada saja, daripadaharus dipaksakan,” tandasAsrian.

Pernyataan sama disam-paikan oleh anggota FraksiPartai Amanat Nasional(FPAN) Teguh Juwarno. Saatmelakukan interupsi padarapat paripurna perdanaDPR, fraksinya membantahbila penolakan ini bagian daricara untuk mencari simpatirakyat.

“Jangan kemudian renca-na pembangunan gedungDPR yang harganya diturun-kan kemudian menjadi pem-benaran. Sejak awal kamimenolak karena rakyat me-mang tak setuju atas rencanaitu,” tegas Teguh. (tribun-news/yat/aco/)

Tanpa Kolam Renang

pat panyambutan bupati.Tapi di antara warga kam-pung, muha Palui kada tali-hat. Padahal, Palui ditunjukulih pambakal jadi katua pa-nitia panyambutan Bupati.

Untungnya, pas Bupatidatang, Palui datang jua. Tapidatangnya Palui lain. Inyapina mahingal kalapahannang kaya urang imbah disa-sahi anjing.

“Napa Lui, pina mahingaldatang,” ujar Tulamak mana-kuni Palui sambil babisik.

“Kada apa-apa ai, tadi akumanyampati supaya kadatalambat pada Bupati da-tangnya,” ujar Palui sambilkalapahan.

“Iih lah, ikam katua pani-tia, harus bapidatu mambarisambutan wan Bupati,” ujarGarbus manyahuti di higa-nya babisik jua.

“Pasti ikam kada sampatmaulah tulisan sagin bapida-tu kaina,” ujar Tulamak um-pat manyahut.

“Bah, aku nih kada usahbatulisan gin bisa bapidatu.Tapi, karna rasmi, kita pakai

tulisan ai,” ujar Palui baagaksambil mangaluarakan kartasbaisi tulisan.

“Pasti ikam minta ulaha-kan wan Ijar, anak kamana-kan ikam nang kuliah itu,”ujar Garbus manangguhi.

“Aku ini, mahir sudah ma-nggawi nang kaya ini, kadaparlu lagi minta ulahakanpidatu wan urang,” ujar Paluipulang.

Kada lawas pambawa aca-ra mangiyau katua panitiagawian supaya bapidatu. Biarpina gugup, tapi Palui naik kapanggung pina nahap kadatakutan.

“Nang ulun hurmati ba-pak Bupati wan pajabat nangmaumpatinya. Pambakal,tukuh masyarakat wan kaka-walan nang jua ulun hurmati,assalamualaikum wr wb,”ujar Palui manyapai hadirinkada malihati tulisan saginpidatu.

“Ading Mahrita nang kakaganang saban malam wansiang. Izinakan aku maung-kapakan parasaan wan ikam,babinian paling bungas dikampus,” ujar Palui mam-baca tulisan pidatu.

Mandangar pidatu Paluinang kaya urang marayu ba-binian, ribut ai urang sakam-pungan, tamasuk Bupatinya.Tapi nang paling takajut, siIjar.

“Mang, ulun tadi salahjulung tulisan pidatunya.Nang itu surat cinta saginMahrita,” ujar Ijar mama-dahakan sambil bakuriak.

Mandangar tulisan pidatuitu surat cinta nang ditulisIjar, urang nang hadir lang-sung tatawaan. Langsunghabang hirang muha Paluikasusupanan. Apalagi, Bu-pati nang tadi takurihing hajamalihat Palui bapidatu um-patan jua galahak-galahaktatawa.

“Maka ujar tulisan pidatuitu ikam surang panulisnya.Kanapa sampai salah ambil,”ujar Garbus manampalak.

“Gara-gara ikam nang ma-andak surat cinta parak pida-tu nang kutilis, aku salahambil,” ujar Palui mancubamahilangakan supan.

Kasusupanan, Palui lang-sung turun panggung lang-sung bulik ka rumah kadamahirani Bupati lagi. (bpost)

Mambari Sambutan

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

MENUTUP JALAN - Antrean panjang mobil angkutan dan umum yangingin mengisi bahan bakar solar di SPBU Sabilal Muhtadin, membuatsebagian badan Jalan Sudirman, Banjarmasin Tengah tertutup mobilyang parkir, Senin (9/5).

Pelangsir Berani Beri Rp 50 Ribu

“Bedanya saja separuh.Kalau seperti itu, lebih enakjadi pelangsir. Tinggal nong-krong saja di SPBU dan me-ngantarnya ke pabrik, su-dah untung,” ujarnya, Senin(9/5).

Dalam sebulan terakhirini, antrean pembeli solarterjadi lagi di SPBU-SPBU.Semakin hari semakin ber-tambah panjang antreannya.Di SPBU Jalan A Yani km 5,5misalnya, antrean sudahmencapai setengah kilometer.Bahkan terkadang, antreantruk-truk tersebut bisa men-capai dua lajur.

Seorang sopir truk, Roni,mengaku dari pagi dia sudahmengantre solar di SPBU itu.“Sulit sekali mendapatkansolar. Di Banjarmasin sajasulit, apalagi di daerah malahlebih sulit,” ujar sopir yangtrayeknya sekitar Banjarma-sin, Banjarbaru dan Pelaihari.

Ditanya mengenai adanyapelangsir solar, Roni tak me-nampiknya. “Jumahnya ba-nyak. Malah pelangsir seringmengantre bersama kami(para sopir),” ujarnya.

Para pelangsir solar itu,

kata Roni, bisa mendapatuntung yang lebih tinggi.Karena mereka menjualnyakepada perusahaan yang ope-rasionalnya menggunakansolar.

“Perusahaan berani belisolar kepada pengecer se-harga Rp 7 ribu per liternya.Jadi pelangsir bisa dapat un-tung sekitar dua ribu rupiahsetiap liternya,” ujarnya.

Sopir yang antre di SPBUJalan Belitung pun tak me-nampik adanya pelangsir itu.Bahkan antara pelangsir danpetugas SPBU sudah terjalinikatan “bisnis”.

“Para pelangsir beranimembayar lebih dari tiapsolar yang didapatnya. Con-tohnya, untuk 100 liter solar,saya harus membayar Rp 450ribu. Tapi para pelangsir be-rani membayar sebesar Rp500 ribu. Sisanya, Rp 50 ribuuntuk petugas SPBU,” ujarSupian, sembari berbisik danmenunjukkan salah satu con-toh mobil pelangsir di sana.

Selain praktik seperti itu,kata Supian, kadang-kadangada juga beberapa petugasSPBU yang menetapkan har-ga solar di luar ketetapan dariPertamina.

“Petugas SPBU menetap-kan harga perusahaan. Kalautidak mau, petugas SPBU ti-dak mau menjuali,” ujarnya.

Sopir truk yang mengantredi SPBU Jalan Pulau Laut, Hasyikin (48), mengeluhkankondisi tersebut. “Tarif ang-kutan tidak naik, sementarawaktu kami tersita untuk me-ngantre solar,” ujarnya.

Menurutnya, antre solarini sudah terjadi sekitar satubulan terakhir ini. “Harga so-lar di SPBU Rp 4.500 per liter,kalau di eceran Rp 6.000. Ka-lau kami beli solar di eceran,kan biaya operasionalnyatambah tinggi,” ujarnya.

Sulitnya mendapatkan so-lar tak hanya dirasakan parasopir truk, tetapi juga parasopir kelotok. Seperti yangdialami seluruh sopir kelotokyang ada di Pangkalan Ke-lotok Belitung.

Syarif misalnya. “Meskiberada dekat dengan pang-kalan, kami sulit sekali men-dapatkan solar,” ujarnya.

Syarif mengatakan, diaterpaksa mengganti solar de-ngan minyak tanah. “Hidupmati keluarga saya tergan-tung pada kelotok ini. Dari-pada tidak mengelotok, lebihbaik saya menggunakan mi-nyak tanah. Seluruh pemilikkelotok di sini melakukan haldemikian,” ujarnya.

Tak BeraniAdanya praktik “nakal”

itu dibantah petugas SPBUBelitung, yang enggan nama-nya disebutkan. “Kami tidakpernah menjuali pelangsir,apalagi kenal akrab. Menjualharga solar diluar harga Per-tamina, kami juga tak bera-ni,” ujarnya.

Ditanya mengenai pasokansolar tiap harinya, petugasSPBU itu mengatakan, selalumengambil sekitar dua truktangki. Satu truk tangki berisisekitar 10 ribu liter solar.

Pengawas SPBU JafriZamzam, Ahmad Syarkani,terang-terang mengatakanpihaknya menjual solar de-ngan harga industri, yakni Rp10.200 per liternya.

“Sudah satu tahun kamimenjual solar dengan hargaindustri. Kami melayani be-bas saja, jeriken, drum atau

alat berat,” ujarnya serayamenambahkan SPBU-nyamendapat pasokan solar dariPertamina rata-rata 10 ribu li-ter setiap minggunya.

H Arif, pengelola SPBU SParman, mengungkapkanpihaknya memberlakukanpembatasan pembelian solar.Untuk mobil pribadi hanyaRp 150 ribu, mobil truk Rp 250ribu dan mobil truk fuso Rp350 ribu. “Kita juga selektifmelayani pembeli dan meng-hindari pelangsir,” ujarnya.

Arif mengaku, pasokansolar dari Pertamina masihpas-pasan. “Kami dapat 25tangki per bulan. Memangada penambahan beberapawaktu lalu, tapi kami ingin-nya tiap hari ada. Ya, 30 tang-ki per bulan,” ujarnya.

Main MataMengenai praktik seperti

ini, Humas Pertamina Re-gional VI Kalselteng, Bam-bang Irianto, mengatakan haltersebut tidak hanya terjadidi Kalsel, di Balikpapan jugasering ditemui.

“Sering kami temui ada-nya main mata antara pe-langsir dan petugas SPBU.Tapi itu bukan kewenangankami untuk menindak. Tapisaya tegaskan, para petugasSPBU yang terbukti melaku-kan praktik itu akan dikena-kan sanksi,” ujarnya.

Di tempat lain, Sales Rep-resentatif BBM PertaminaRegion IV Kalsel, Hery Pra-setyo, mengatakan disparitasharga antara solar subsidi dannonsubsidi adalah penyebabutama terjadinya antrean dibeberapa SPBU di Kalsel.

“Perbedaan ini yang se-ring disalahgunakan. Ba-yangkan, jika pelangsir mem-beli solar dengan harga sub-sidi terus menjualnya denganharga nonsubsidi ke perusa-haan, yang harganya menca-pai Rp 9.500 per liternya,”ujarnya.

Ditanya mengenai pendis-tribusian solar, Hery menga-takan, semuanya normal. “Ti-ap hari kami memasok seki-tar 600 kiloliter solar ke selu-ruh SPBU Kalsel. Jadi semuabisa dipenuhi kok, saya jugaheran kenapa bisa antre seper-ti itu,” ujarnya. (has/dwi/ll)

Hakim pun meminta Mer-pati untuk menunda terlebihdahulu rencana mendatang-kan armada sejenis, sebelumada hasil audit kelayakantersebut. Saat ini, Merpati te-lah memesan sebanyak 15MA-60 dan telah datang 11unit, empat sisanya akan da-tang dalam waktu dekat ini.

Dirjen Perhubungan Uda-ra Kemenhub, Herry Bakti SGumay menegaskan, pihak-nya tidak ingin terburu-burumengambil langkah meng-

grounded pesawat buatanXian Aircraft Corporation itu.Karena saat ini penyelidikanmasih berlangsung.

“Kami belum dengar pe-mintaan itu dari DPR. Baik-nya jangan terburu-buru du-lu. Biarkan penyelidikan ber-jalan untuk mencari penye-bab kecelakaan,” kata Herry.

Wakil Ketua DPR, PriyoBudi Santoso meminta untuksegera dibentuk Panitia Khu-sus (Pansus) guna menyeli-diki dan mengusut pembe-lian pesawat Merpati jenisMA-60.

Pansus itu diminta segeradibentuk karena pembelianpesawat tersebut di luar du-gaan. Pasalnya, belum adasertifikasi resmi dari FAAAmerika Serikat mengenaikelayakan terbang pesawatbuatan China itu.

“Pansus atau komisi terse-rah bagaimana yang bersang-kutan, tetapi saya cenderungdibentuk pansus. Saat inidiperlukan penjelasan extraordinary dari pihak terkaitpembelian pesawat Merpatijenis MA-60,” katanya. (tri-bunnews/aco/ewa/yls)

Rudy mengatakan, diaakan bekerja sama dengankepolisian untuk memin-dah antrean itu. “Ini terkaitdengan pelaksanaan STQNXXI yang sebentar lagiakan dilaksanakan diBanjarmasin. Jadi sayaakan bekerja sama dengankepolisian untuk memin-dahkan sementara truk-truk tersebut agar tidakterlihat,” ujarnya.

Wakil Ketua DPRDKalsel, Riswandi, memintaaparat kepolisian segeraturun ke lapangan untukmelakukan pemeriksaandan pengecekan terhadapSPBU.

“Kalau menungguPertamina, ya antrean tetapseperti ini. Bahkan cen-derung bertambah parah.Makanya polisi harussegera bertindak dan turunke lapangan untuk mela-kukan pemantauan danmemberikan sanksi bagiyang melanggar,” ujarnya.

Hingga saat ini, katanya,pihak Pertamina tetapmengatakan pasokan solaraman dan tidak adamasalah. Namun kenya-taannya di lapangan,kesulitan untuk menda-patkan bahan bakar masihterjadi.

“Kami yakin ada yangsalah, kalau semuanyaaman otomatis lancar-lancar saja. Tapi kenyataan-nya kan tidak, antreanterjadi hampir di seluruhwilayah di Kalsel ini,”ujarnya.

Menyikapi terjadinyaantrean itu, jajaran PoldaKalsel akan mengambillangkah-langkah untukmengantisipasinya. KabidHumas Polda Kalsel, AKBPEdi Ciptianto, mengung-kapkan tiga langkah ituadalah langkah preventif,prehentif dan penegakanhukum.

“Untuk preventif kamimelakukan penjagaan diSPBU-SPBU, sedangkanlangkah prehentif kami

bersama Pertamina akanmenyampaikan imbauankepada masyarakat.Sementara untuk penega-kan hukum diawali denganpenyelidikan secarakomprehensif,” ujar Edi.

Disinggung dugaanadanya mobil industri yangmengisi solar di SPBUumum, Edi mengatakan halitu akan diselidiki.

“Sejauh ini kami me-mang belum menemukanpenyimpangan, tapi adabeberapa titik yangdipantau karena diinfor-masikan diduga adapenyimpangan,” ujar Editanpa menyebutkan lokasiSPBU-nya.

Polda Kalsel jugamengingatkan agar pihakSPBU tidak ‘bermain’ atauterlibat penyimpangan.

“Kalau ada SPBU yangterlibat penyimpanganakan ditindak tegas danlangkah sederhana yangakan diambil adalah policeline,” ujar Edi. (has/dwi/ncl/coi/ll)

Merusak PemandanganSambungan hal 1

MA-60 Sebaiknya Di-groundedSambungan hal 1

Uang Suap buat‘Mengguyur’ Komisi X

JAKARTA, BPOST - Uangsuap balas jasa yang diterimaKementerian Pemuda danOlahraga dari PT Duta GrahaIndah Tbk sedianya akan di-pakai untuk ‘mengguyur ’anggota komisi X DPR RI.Tujuannya agar para anggotadewan itu menyetujui usulanpenambahan anggaran padaperiode berikutnya untukKemenpora.

Menurut sumber, Kemen-terian Pemuda dan Olahragamemang membutuhkan se-jumlah dana untuk memulus-kan misi mereka itu. Merekapun giat mencari dana yangdimaksud. Sebagai pengelolaanggaran, ditunjuk Sesmen-pora Wafid Muharam. Wafiddipercaya dan diberikantanggung jawab mencari da-na yang dimintakan oleh ang-gota dewan itu.

“Wafid ini hanya meng-umpulkan (uang) untuk se-lanjutnya dibagikan kepadaanggota dewan agar mereka(anggota dewan) menyetujuipenambahan anggaran Kemen-pora,” ujar sumber, Senin (9/5).

Wafid pun melaksanakantugas yang diembankan ke-padanya. Dia memalak bebe-rapa pihak. Salah satunyaadalah Direktur MarketingPT Anak Negeri, Mindo Ro-salina Manulang, rekan bisnis

yang dekat dengannya. Rosamenyanggupi permintaanWafid. Dia menyodorkan na-ma PT Duta Graha Indah Tbk.“Itu cuma sebagian (dariDGI),” ujar sumber.

Sayangnya, demi alasanmenjaga keamanan bagi di-rinya, sumber enggan meng-ungkap siapa anggota dewandi Komisi X yang didapuk men-jadi perwakilan untuk meneri-ma uang dari Wafid itu.

Sementara itu, BendaharaUmum DPP Partai Demokrat,M Nazaruddin, menegaskansiap dimintai keterangan olehKPK jika diperlukan.

“Kalau memang KPK me-merlukan keterangan, sayasiap. Dan tentunya KPK tidakbisa bekerja atas dasar isu,harus ada bukti-buktinya,”Nazaruddin.

Dikatakannya, semua per-nyataan mantan pengacaratersangka kasus penyuapanRosalina Manulang, Kama-ruddin Simanjuntak adalahfitnah. Dirinya mengaku he-ran mengapa Kamarudinmengkait-kaitkan dirinya.

“Semua isu yang menga-takan saya mendapat fee Rp25 miliar sampai isu saya me-lakukan ancaman dan tekan-an pada pengacara dan pim-pinan KPK tidak benar. Ka-maruddin nampaknya hanya

mencari sensasi saja,” ujar-nya.

Fakta Nazaruddin meru-pakan atasan Mindo RosalinaManulang semakin menguat.Ini setelah Agus Condro, ter-dakwa kasus dugaan suappemenangan Miranda S Gul-tom, mendengar sendiri pe-ngakuan Rosalina di sel taha-nan Polda Metro Jaya.

Agus yang juga sempatditahan di Rutan Polda MetroJaya itu mengungkapkan, Ro-sa pernah mengaku sebagaibawahan Nazaruddin. “Dia(Rosa) sempat menyebut na-ma Nazaruddin (sebagai ata-sannya),” ungkapnya, di Pe-ngadilan Tipikor, Jakarta.

Agus mengisahkan, diri-nya sudah memperhatikanRosa sewaktu perempuanberkacamata itu digelandangke sel tahanannya di RutanPolda Metro Jaya. Kali perta-ma menghuni sel, Rosa sa-ngat depresi. “Waktu di Poldaitu, dia (Rosa) dua kali ping-san,” ujarnya.

Mendapati kondisi Rosaitu, ungkap Agus, parapenghuni Rutan Polda MetroJaya yang lain, Rosa. “Nah disitu mulai ngobrol-ngobroldan lalu berkembang salahsatunya, dia (Rosa) nyebut-nyebut atasannya siapa,” ujarAgus. (tribunnews)

Page 15: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

15Banjarmasin PostFinansiaSELASA 10 MEI 2011

Subsidi BBM Segera DihapusJAKARTA - Pemerintah se-gera menghapus subsidiBMM. Hanya saja belum adakepastian kapan penghapu-san subsidi BBM itu akandilaksanakan. Sebab peme-rintah tengah melakukan ka-jian dan menyiapkan mekan-isme penyaluran subsidibagi orang tidak mampu agartidak mengalami kebocoran.

Menurut Dirjen Migas E-vita Herawati Legowo, peng-hapusan Subsidi BBM itusesuai rencana awal akanmulai diberlakukan tahun2014. Namun ia belum da-pat memastikan apakah da-pat dilaksanakan sesuairencana atau tidak.”Masihterus dilakukan kajian se-suai dengan perkembanganterkini. Nanti kita lihat,”

kata Evita, Senin (9/5).Dijelaskan, dari berbagai

kajian yang dilakukan,penghapusan subsidi BBMadalah langkah yang pa-ling mungkin dilaksanakandalam waktu dekat diban-ding dengan rencana peng-hapusan premium. “Untukmenghapus premium, tidaksemudah itu. Banyak per-timbangan untuk mengha-pus bahan bakar, kan kitaharus melihat infrastruk-turnya, kilangnya mampuatau tidak,” ungkapnya.

Pernyataan Evita ini se-kaligus untuk menanggapiwacana yang dilontarkanMenkeu Agus Martowar-dojo. Sebelumnya Menkeumenyampaikan rencanapemerintah untuk mengha-

pus BBM jenis premiumdan juga akan meniadakansubsidi untuk pertamax.Kapan waktunya, masihsangat tergantung dengankoordinasi kementerian en-ergi sumber daya mineral(ESDM) dan DPR.

Menurut Agus, ada duarencana yang disiapkanpemerintah terkait pembata-san BBM bersubisi. Pertama,subsidi premium secara ber-tahap dihapus dan produk-nya juga dihapus dari pasa-ran. Kedua, tidak akanmemberikan subsidi untukBBM jenis pertamax yang se-lama ini sudah dijual sesuaitingkat keekonomian.

Sementara menurut Evita,rencana penghapusan pre-mium dalam jangka pendek

ini belum memungkinkanuntuk dilaksanakan. Yangpaling mungkin dilaksana-kan adalah penghapusansubsidi BBM. “Kalau jang-ka pendek mungkin yang di-maksud penghapusan sub-sidi BBM untuk premium,bukan penghapusan pre-mium,” jelas Evita.

Dalam kesempatan kemar-in Evita menyampaikan ka-bar gembira. Menurut Evita,sampai saat ini belum adarencana menaikan harga BBMbersubsidi, meskipun hargaminyak dunia sudah me-lonjak tinggi. “Di perhitu-ngan kami belum (naik). Sayakan dua minggu sekali rapat.Belum ada opsi (menaikkanharga) sama sekali,” jelas Evi-ta. (tribunnews/ugi)

Modal Awal 480 Juta Dollar■ ASEAN Infrastructure Fund Terbentuk

■ Langkah Awal ASEAN Inter ConectivityJAKARTA - Negara-negaraASEAN sepakat membuatLembaga Pembiayaan In-frastruktur ASEAN atau A-SEAN Infrastructure Fund.Lembaga ini diharapkan ak-hir tahun 2011 sudah dapatdiformalkan dan tahun 2012sudah dapat beroperasi.

Menurut Menteri Keua-ngan (Menkeu) Agus Mar-towardojo kesepakatanpembentukan ASEAN In-frastructure Fund dicapaidalam KKT ASEAN Summitke-18 kemarin. Lembagatersebut merupakan bentukkerja sama negara-negaraASEAN bersama Asian De-velopment Bank (ADB).

ASEAN InfrastructureFund akan memiliki penda-naan awal sebesar 480 jutadollar AS. “ASEN Infra-structure Fund itu kita ha-rapkan akhir 2011 ini su-dah bisa diformalkan, se-hingga tahun 2012 sudahdapat beroperasi,” kataMenkeu di Kantor DirjenKekayaan Negara, Senin(9/5).

Agus berharap, ASEANInfrastructure Fund merupa-kan langkah awal untukmewujudkan ASEAN InterConectivity. Indonesia jugaakan berusaha untuk men-jaga konektivitasnya agarselaras dengan konektivi-tas ASEAN.

Dalam ASEAN FinanceMinister Meeting , selainmembahas mengenai kesia-pan pembentukan pen-danaan infrastruktur, jugamelaporkan mengenai per-kembangan ekonomi, kese-pakatan ASEAN untuk le-bih berkoordinasi dalammenjaga stabilitas ekonomimakro, dan upaya menja-ga ketahanan pangan.

“Juga dibicarakan ten-tang bagaimana percepa-tan Asean Economic Commu-nity 2015, khususnya dibidang keuangan mulaidari pasar modal, asuran-si, sampai kepada semua

aspek keuangan, termasukpajak dan bea cukai,” kataMenkeu.

Secara terpisah KepalaEkonom IHS Global untukAsia Pasifik, Rajiv Biswas,menilai upaya mewujud-kan Masyarakat EkonomiASEAN atau ASEAN Eco-nomic Community pada2015 sudah sesuai arahyang benar. Penyatuanekonomi di ASEAN akanmenjadi peluang baru bagibisnis dan peningkatankompetensi negara-negaradi kawasan ASEAN.

“ASEAN juga telah memi-liki mitra dagang sepertidengan China, Korea, Je-

pang, India, Australia, danNew Zealand,” jelas RajivBiswas, dalam Axiata 8thASEAN Leadership Forum diHotel Nikko, Jakarta, Senin(9/5).

Menurut Rajiv, negara-ne-gara ASEAN saat ini sedangmenjadi perhatian dunia,terutama terkait pasar yangbesar dan pertumbuhanekonominya. Namun benca-na dan krisis yang menerpaJepang sedikit berpengaruhpada pertumbuhan ekono-mi ASEAN. Untung adaChina, sehingga tetap mem-buat ASEAN tetap bisa ber-kembang signifikan. (tri-bunnews/ugi)

TEKAD Malaysia untukmerealisasikan rencanapembangunan JembatanSelat Malaka yangmenghubungkan antaraSumatera dengan Malaka.Malaysia mendekatiASEAN untuk membantumerealisasikan rencanaini.

Managing DirectorJembatan Selat MalakaDatuk Lim Sue Beng yakinjembatan yang memilikipanjang hingga 127,93 kmini bakal kuat 120 tahundan bakalmenguntungkan investor.Beng menyebutpembangunan ini akanselesai 10 tahun. Jembatanitu akan berada di duanegara, sepanjang 48,69km berada di wilayahMalaysia dan 79,24 kmberada di wilayah Indone-sia.

“Proyek ini akanterwujud dalam 10 tahununtuk pebangunannyadan 80 tahun untukpengoperasiannyadengan biaya tol sebesar80 dollar AS per

kendaraan sekali jalan,”jelasnya dalam acara 8thASEAN Leadership Forum,Hotel Nikko, Jakarta,Senin (9/5).

Mengenai danapembangunan jembatantersebut, Bengmenyebutkan ada tigaopsi besaran dana yangdibutuhkan. Jika hanyajembatan saja, makadibutuhkan dana sebesar12,75 miliar dollar AS.Namun jika jembatan danterowongan, makadibutuhkan 13,71 miliardollar AS, sedangkan jikaterowongan semua makamembutuhkan biayasebesar 15,05 miliar dollarAS.

Beng menjaminpembangunan ini sangatmenguntungkan bagi parainvestor karena diamenjanjikan bunga yangrendah dan cepat selesai.“Faktor kunci pembiayaanASEAN connectivity adalahrendahnya suku bunga,periode yang panjang, danimplementasi yang cepat,”tandasnya. (ugi)

Jembatan Selat Malaka

KOMPAS IMAGES/RODERICK ADRIAN MOZES

TOKIO KITCHEN - Suasana interior di Tokio Kitchen, Central Park, Jakarta Barat, Senin (9/5/2011). Tokio Kitchen adalah tempat makandengan konsep warung-warung makan di Jepang dan juga menawarkan masakan khas Jepang, seperti sushi, chiken yakiniku danyakiudon beef.

1005/B15

Modal Awal 480 Juta Dolar

Page 16: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Smart Biz10 MEI 2011/6 JUMADIL AKHIR 1432 H

SELASA

www.banjarmasinpost.co.id16Banjarmasin Post

BPOST/APUNK

Sejumlah warga memenuhi gerai toko emas di lantai dasar Pasar Sentra Antasari Bnajarmasin. Tidak sedikitwarga yang membeli emas untuk perhiasan mumpung harga turun

Saatnya Berburu EmasBANJARMASIN, BPOST- Harga emas batang-an sejak awal Mei mengalami penurunan, darisemula Rp 425.000 per gram menjadi Rp 410.000.Ini saat yang tepat untuk membeli emas, karenadiprediksi harganya akan naik lagi.

H Furqan Hakim, wakil Ke-tua Persatuan Pedagang EmasSentra Antasari Banjarmasinmengatakan, harga emas bata-ngan Sabtu (7/5) lalu bertenggerpada posisi Rp 410.250/gram,Minggunya turun menjadi Rp409.750/gram.

Harga emas saat ini memangsedang bergejolak. Tiap hariharganya bisa berubah-ubah.“Emas itu harganya mengikutipasar dunia,” ujarnya.

Harga emas sangat dipe-ngaruhi oleh kondisi pereko-nomian AS, termasuk gejolakdi Timur Tengah. Berdasar-kan pengalaman, kalau hargaminyak naik, harga emas du-nia juga naik, begitu juga se-baliknya.

Taufik Noor, pedagangemas di Toko Mas MahkotaPasar Sentra Antasari menye-butkan, dalam setengah bu-lan ini terjadi penurunan har-

ga emas sebanyak tiga kali.Dua minggu lalu, harganyaRp 425 ribu, hanya berselanghari turun menjadi Rp 420ribu, lalu Rp 415 ribu dansekarang Rp 410 ribu/gram.

“Besok harganya beda la-gi, bisa naik bisa turun. Ma-kanya, kalau mau membeliemas lebih baik beli sekarang,siapa tahu harganya naik la-gi,” kata Taufik.

Tahun ini merupakan ta-hun dengan harga emas ba-tangan tertinggi. Bisa dikata-kan, tahun ini rekornya hargaemas tak menentu. Dalamsatu jam harga bisa berubah,katanya.

Tak menentunya harga ju-al itu tentunya mempengaru-hi penjualan. Omset penjual-an naik karena orang biasa-nya senang membeli emas disaat turun seperti sekarangini.

Pedagang lainnya, H Lanimenyebutkan, menurunnyaharga emas membuat toko-nya banyak dikunjungi pem-beli. Hal itu tentunya ber-dampak positif terhadap om-set penjualannya.

Seperti diketahui, Kamislalu (7/5) harga emas turunmenjadi 1.4671,69 dolar ASper ounce. Beberapa analismemprediksi harga emas ter-jadi penurunan pada pekanini. Kontrak harga emas un-

tuk pengantaran Juni di Co-mex New York 1.485,70 dolarAS per troy ounce atau turun4,5 persen dibanding awalMei yang nilainya 1.577,40dolar AS per troy ounce.

Kondisi politik di TimurTengah yang belum meredajuga mempengaruhi bergejo-laknya harga emas dunia.Banyak investor yang mela-kukan aksi jual setelah emasmenembus rekor baru. (nn/net)

Kelola Keuangan Secara Bijak

BPOST/APUNK

SERIUS - Peserta serius mendengar penjelasan Tung Desem Waringin padaseminar Financial Revolution, di Hotel Amaris, Sabtu (7/5)

BANJARMASIN, BPOST - Mengetahui kemampuan ke-uangan sangat penting, terlebih untuk mencapai tujuanhidup di masa paceklik tanpa harus mengubah gaya hidup.

Merontgen keuangan adalah sebuah teknik revolusi fi-nansial untuk mengetahui seberapa besar pengeluarankita per bulan. Tujuannya tak lain memudahkan kita me-ngevaluasi kondisi keuangan.

Jumlah pemasukan aktif dan pasif harus diketahuiuntuk memudahkan evaluasi keuangan, kata Tung DesemWaringin pada seminar Financial Revolution di Hotel Ama-ris, Jalan A Yani Kilometer 7 Banjarmasin, Sabtu (7/5).

Pemasukan pasif memisalnya deposito, properti, rek-sadana, saham, royalti bagi penulis, dan sebagainya.Semua ini harus didata dan diketahui sehingga bisa pe-runtukannya.

Pemasukan pasif adalah harta yang bisa digunakanuntuk simpanan, bisa diandalkan di kala paceklik. Pema-sukan pasif harus lebih besar dari pengeluaran atau biayahidup, kata Tung Desem.

“Dengan mengetahui pemasukan, kita bisa mengelolapengeluaran secara bijak. Intinya, pengeluaran jangansampai lebih besar dari pemasukan,” tandasnya.

Akan sangat disayangkan jika seseorang yang terbiasahidup serbacukup, ketika masa paceklik harus mengu-bah gaya hidupnya menyesuaikan dengan kondisi eko-nominya yang baru.

Hal tersebut bisa dihindari dengan menerapkan finan-cial rontgen tersebut. Bisa tetap bergaya walaupun eko-nomi sedang terpuruk.

Pengeluaran terbesar selama ini juga perlu dievaluasi.Carikan solusinya agar kondisi keuangan tetap sehat. Mi-salnya, pengeluaran terbesar di biaya telepon, solusinyamenelepon dengan ponsel yang murah.

Jika masalah itu tidak segera diatasi, akan kerepotankarena pengeluaran terus membengkak sementara pema-sukan tak beruah. “Kalau bisa menurunkan pengeluar-an, meningkatkan pemasukan. Dengan demikian, kitatetap bisa hidup bergaya, bisa meningkatkan gaya hiduptanpa harus ikut miskin di masa paceklik. “Itulah penting-nya teori revolusi finansial,” tandas Tung Desem. (nn/*)

Ubah Keyakinan tentang UangMENGUBAH keyakinan tentang uang sangat penting

dilakukan sebelum memulai atau bertindak dalam usaha,kata Tung Desem.

Kalau menganggap uang itu sesuatu yang tidak baik, makadampaknya terhadap ekonomi akan buruk. Tetapi jika kitamemandang uang itu dengan baik, maka dampaknya keekonomi akan baik, kata Tung Desem. Untuk itulah, ubahlahkeyakinannya tentang uang.

Ada empat cara mengubah keyakinan tentang uang.Pertama, kewaspadaan (awareness). Kita perlu mengetahuitipe mental block kita. Kita tipe orang yang seperti apa.

Kedua, pemahaman (understanding). Kita harus memahamidampak dari tindakan kita ke depannya. Itu perlu dipertim-bangkan dampaknya, terutama menyangkut keuangan.

Ketiga, keyakinan tentang uang harus diubah, dari negatif kepositif.

Keempat, deklarasi. Perlu dideklarasikan bahwa kita sebenarnyabisa kaya bagaimana pun kondisi ekonomi kita. Ini dilakukansebagai motivasi diri agar keuangan kita bisa maju. (nn/*)

BPR Dukung Pengembangan UMKMBANJARMASIN, BPOST-Bank Perkreditan Rakyat(BPR) memiliki peran strate-gis dalam pengembanganUMKM. Namun dalam ope-rasionalnya mengalami ken-dala, sulit memperoleh calondebitur yang layak sesuai tek-nis bank.

Untuk itu, Bank Indonesiamemberikan bantuan teknisberupa pelatihan bagi accountofficer (AO) BPR untuk men-dukung pertumbuhan kreditUMKM di Kalsel, kata DeputiPemimpin Bank Indonesia(PBI) Banjarmasin, MauridsH Damanik, ketika membukapelatihan di Hotel RodhitaBanjarmasin, Senin (9/5).

Memang tidak mudahmembiayai UMKM, khusus-nya usaha mikro dan kecil.Banyak kendala di lapangan,baik sulitnya memperolehcalon debitur yang layak danmemenuhi bank teknis, mau-pun keterbatasan yang diha-dapi BPR terkait SDM dandaya dukung operasional-nya.

BPR sebagai bank yang ter-sebar sampai ke pelosok dae-rah memiliki peran yang stra-tegis untuk ikut mendukung

pengembangan UMKM.Berdasarkan data BPS,

UMKM di Kalsel sebanyak392 ribu. Jumlah pelaku usa-hanya lebih dari 400 ribu or-ang. Pada akhir Maret 2011,UMKM yang belum tersen-tuh oleh bank sekitar 77,77persennya.

Sampai akhir Maret 2011,kredit UMKM yang disalur-kan sebesar Rp 12,188 triliunatau naik 25,26 persen diban-dingkan periode tahun sebe-lumnya. Peningkatan angkakredit tersebut hendaknyadiiringi dengan peningkatankualitas kredit atau penurun-

an angka non performing loan(NPL) atau kredit macet.

Dalam pelatihan ini, mate-ri yang diberikan menyang-

kut analisa pemberian kreditbagi UMKM. Melalui pelati-han itu diharapkan AO BPRmemiliki tambahan ilmu ten-tang cara yang tepat dan efek-tif menganalisa kredit bagiUMKM.

Bukan hanya kredit yangdiberikan ke UMKM yangdiharapkan meningkat, teta-pi juga peningkatan kemam-puan prudential banking atausikap kehati-hatian bank agarkredit yang diberikan bukansehat dan berkualitas.

Kemampuan AO menga-nalisa kredit merupakan satuhal yang penting. Itu akan me-nentukan lancar atau tidaknyadebitur mengangsur pinjaman,tandas Maurids. (nn)

BPOST/APUNK

ANALISA KREDIT-Suasana pelatihan para AO di Hotel Rodhita, Senin(9/5). Mereka dilatih agar terampil menganalisa kredit bagi UMKM.

1005/B16

Bagi NU, tampilnya priayang dikenal dekat denganpetani itu, akan mengangkatsekaligus mengubah imejorganisasi Islam terbesar di In-donesia itu, khususnya diKalsel. “Selama ini yang orangtahu kiprah NU hanya soalagama dan politik. Bahkanada joke bahwa orang NUcuma tukang baca doa,” ujarKetua PW NU Kalsel, HSyarbani Haira, Senin (9/5).

Karena itulah, tandas Syar-bani, begitu mengetahuikalangan dunia usaha meng-hendaki Prof Abidin menjadiketua Kadin Kalsel, warga NUdi Banua sangat bangga.

Tampilnya Prof Abidin dikancah dunia usaha, menurutmantan aktivis Islam ini,

Warga NU BanggaProf Abidin Pimpin Kadin

menunjukkan bahwa dari NUpun lahir orang-orang yangmumpuni di bidang ekonomi.Apalagi, lanjut Syarbani, orga-nisasi yang bakal dipimpin ituadalah lembaga ekonomi yangcukup berpengaruh d Indonesia.

Dengan latar belakang NUdan bisnis yang dimiliki ProfAbidin, Syarbani optimistisdunia usaha di Banua akanberjalan seimbang. Artinya,bisnis yang dijalankan pelakuusaha di Kalsel selain berorien-tasi profit, pastinya akan mem-pertimbangkan sisi religiusyakni pembangunan umat.

“Jika dipercaya memimpinKadin, tentu Prof Abidin akan me-ngambil pemikir-pemikir dari duadunia yang menjadi latarbelakang beliau. Hal tersebut

pastinya sangat baik, karenaakan memberikan konstribusiyang seimbang untuk mem-bangun Kalsel dari sisi ekonomi,tanpa meninggalkan ciri khasnyasebagai daerah religius,” paparSyarbani.

Secara bisnis, Syarbanimelihat sosok Prof Abidin ter-golong pengusaha yang me-miliki jaringan sangat luas, takhanya daerah, tapi nasionalbahkan internasional. Denganbasic bisnis pertambangan,menurut Syarbani, sangattepat Prof Abidin memimpinKadin, karena saat ini sektortambang merupakan prima-dona Kalsel.

Kemampuan Prof Abidinmengelola pertambangan terse-but, diharapkan bisa menguraipermasalahan di sektor pertam-bangan di Banua. Di sisi lain bisamemberikan konstribusi yang le-bih besar untuk pembangunandaerah.

“Beliau selama ini dikenal sa-ngat peduli terhadap daerah.Bahkan boleh dibilang sosok pe-ngusaha yang clean atau bersih.Tak pernah bersentuhan denganmasalah hukum, malah sangatkooperatif baik terhadap ling-kungan maupun pemerintah,”ujarnya.

Dengan berbagai pertim-bangan itu, Syarbani berha-rap Prof Abidin bersedia dica-lonkan oleh pelaku dunia usa-ha di Banua untuk memimpinKadin Kalsel. “Ini akan jadi ke-banggaan warga NU juga.Memang beliau orangnya lowprofile. Kalau tidak benar-be-nar mendapatkan kepercaya-an, tak akan mau menerimasebuah jabatan. Ini berdasar-kan pengalaman kami di NU,kalau dipercaya baru mau me-nerima,” katanya. (adv)

MUNCULNYA nama Prof Dr H Abidin HHsebagai kandidat ketua Kamar Dagang dan In-dustri (Kadin) Kalimantan Selatan mendapatrespons positif dari kalangan Nahdlatul Ulama(NU) Banua. Pasalnya, tokoh pengusaha batubara ini, selain dikenal dekat dengan para ulama,saat ini ia dipercaya menduduki posisi benda-hara di Pengurus Besar (PB) NU.

H Syarbani Haira

Page 17: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Tribun Borneo10 MEI 2011/6 JUMADIL AKHIR 1432 H

SELASA 17Banjarmasin Postwww.banjarmasinpost.co.id

Kebakaran Lahan Ancam Kotim

Gagal Bertemu Sefek Warga Emosi Pelindo Sesuaikan Rencana Pembangunan KotabaruPARINGIN BPOST - Merasa kesal ka-rena tidak bisa bertemu Bupati BalanganSefek Effendi, Seorang warga membantingtempat sampah di depan kantor bupati.

Aksi tersebut dilakukan saat 20 lebihpendukung mantan pasangan calon bu-pati dan wakil bupati Balangan 2 Juni2010 dari jalur independen, Syarifuddin-H Fahrurazi (Syafa) mendatangi kantorbupati Balangan, Senin (9/5).

Beruntung kejadian itu tidak mem-buat PNS dan anggota Satpol PP yangpiket terpancing emosinya sehingga ti-dak terjadi perselisihan.

Berdasar informasi, kedatangan massayang menggunakan bus besar ini untukmenyampaikan pesan ke Sefek Effendi.

Massa kemudian menuju MapolsekBalangan. Mereka mendesak aparathukum untuk menangani berbagai du-gaan pelanggaran pelaksanaan pemilu-kada Kabupaten Balangan, 2 Juni 2010.

Berbagai dugaan kecurangan itu an-tara lain politik uang. “Semuanya sudahdilaporkan ke Polres Balangan sejak Juni

lalu, namun tidak juga diproses secaraserius. Kami sayangkan proses hukumini belum berjalan sesuai harapan,” kataSyarifuddin, calon bupati Balangan.

Pemilukada Kabupaten Balangan di-gelar 2 Juni 2010 dan diikuti tiga pasangancalon, yakni Syarifuddin-Fahrurazi (Sya-fa), Murjani Harnan Humaidi (MH) danSefek Effendie-Ansharuddin (SA).

Hasil perhitungan di KPU Balangan,pasangan incumbent Sefek Effendie-Ansharuddin dinyatakan memenangipemilihan kepada daerah. Belakangan,

ditemukan banyak bukti yang mengarahpada pelanggaran pemilukada. Sehing-ga pihak Syarifuddin-H Fahrurazi (Sya-fa) melaporkan berbagai tindak pidanakepada aparat kepolisian.

Wakapolres Balangan Kompol Mat-hari, mengatakan kasus tersebut tetapditindaklanjuti.

“Kapolres, wakapolres, kasat reskrimkan baru jadi kami pelajari dulu lah.Kami juga tidak bisa mengabaikan la-poran yang kami terima tapi itu harussesuai prosedur dan perlu proses,” te-rangnya didampingi Kasat ReskrimPolres Balangan AKP Taufik Rahman.

Terkait keributan, Mathari mengata-kan itu hanya spontanitas dari salah satumassa. “Tapi tidak sampai terjadi keri-butan yang berarti. Karena banyaknyawarga yang datang lalu ada yang senga-ja membalik tempat sampah,” ujarnya.

Polres juga tidak melakukan pengu-sutan lebih lanjut terkait masalah itu meng-ingat saksi tidak bisa mengenali pelakukarena tidak melihat kejadian itu. (arl)

PALANGKARAYA, BPOST -Suasana Sampit KabupatenKotawaringin Timur, Minggu(8/5) tengah malam, mena-kutkan. Hujan deras disertaiangin kencang dan petir, mem-buat jalan menjadi sepi ka-rena warga memilih masukrumah.

Angin kencang terdengarmenderu-deru sehingga mem-buat masyarakat, khususnyayang di bantaran Sungai Men-taya, takut. Suasana makinmencekam karena suara petirmenggelegar memekakkantelinga.

“Sambaran petirnya sa-ngat keras sampai rumah te-rasa bergetar. Anginnya jugasangat kencang sehingga mem-buat kami takut. Anak sayayang sedang tertidur, akhir-nya terbangun ketakutan. Pa-rahnya, listrik padam dan su-buh baru menyala,” kata Rina,warga Jalan Munchran Ali,

Sampit, Senin (9/5).Kepala Badan Meteoro-

logi, Klimatologi dan Geofisi-ka (BMKG) Bandara H AsanSampit, Yulida Warni menga-takan, kondisi seperti itu di-perkirakan masih berpotensiterjadi. Warga diingatkan un-tuk mewaspadai cuaca bu-ruk, seperti angin kencangdan petir.

“Kita sedang memasukitransisi dari musim hujan kemusim kemarau sehinggacuaca buruk seperti itu me-mang berpotensi sering ter-jadi. Makanya kalau hujan,kami imbau agar masyarakattidak berada di luar rumahatau tempat dan benda yangmudah roboh. Waspadai a-ngin puting beliung dan pe-tir,” katanya.

Kecepatan angin yang ter-jadi di Sampit pada Minggumalam, kata dia, hanya seki-tar 10 knot. Meski begitu,

angin kecepatan tersebut cu-kup berbahaya karena bisamenyebabkan bangunan yangtidak kuat, menjadi ambruk.

Potensi cuaca buruk yangharus diwaspadai saat ini,justru di darat. Sedangkan dilaut atau perairan, potensi-nya mulai berkurang, terma-suk tinggi gelombang yangmulai menurun, yakni hanyasekitar satu meter. “Pokok-nya kalau siang terasa gerah,kita harus waspada karenaitu biasanya tanda-tanda cua-ca buruk,” pungkas Yulida.

Memasuki musim kema-rau, kekhawatiran juga dirasapemerintah daerah dan ma-syarakat Kalteng. Pasalnya,daerah ini termasuk provinsipaling rawan kebakaran la-han di Indonesia, selain Riau.

Saat ini saja, Balai Konser-vasi Sumber Daya Alam (BKS-DA) Kalteng menemukan ada-nya dugaan pembukaan lahan

SEMPAT berkantor di Jalan Pangeran IndraKesuma Jaya selama puluhan tahun, PT Pelindo IIICabang Kotabaru membangun kantor baru. Dalamwaktu dekat kantor di Jalan Raya Stagen, KecamatanPulaulaut Utara Kotabaru itu sudah akan ditempati.

Kantor baru memiliki desain terbilang cukupmewah dengan bangunan berlantai dua itu, Senin(9/5) diresmikan Bupati Kotabaru Irhami Ridjani.

Selain dihelat peresmian kantor perusahaanbergerak dibidang jasa kepelabuhan itu sekaligusmenyalurkan bantuan untuk pendidikan, saranaumum dan keagamaan.

Bantuan total sebesar Rp 250 juta lebih digelen-torkan Pelindo itu dari program coorporate socialresponsibility (CSR). Bantuan dibagikan secarasimbolis kepada penerima yang antara lain untuklanggar dan sebagainya.

Direktur Utama PT Pelindo III, Djarwo Suryantodalam sambutannya mengatakan, kantor baru yangpembangunannya dimulai Februari 2010, sebenar-nya direncana pada sepuluh tahun yang lalu.

Menurut dia, terwujudnya pembangunan kantoritu tidak terlepas upaya jajaran pimpinan Pelindodi daerah. Namun Djarwo berharap sudah ter-

ISTIMEWA

PRASASTI - Direktur Utama PT Pelindo III, DjarwoSuryanto menandatangani prasasti pembangunankantor PT Pelindo III Cabang Kotabaru.

bangunnya kantor di lahan seluas 500 meterpersegi itu dapat memberikan pelayanan lebih baiklagi.

Djarwo juga meminta General Manager (GM)Pelindo Kotabaru agar berkoordinasi dengan PemkabKotabaru agar program dilaksanakan Pelindo lebihterarah khusus program CSR dilakukan. (*)

Advertorial

Massa Serbu Kantor Bupati HST■ Desak Aparat Keamanan Lebih berani

Hal 18

Orang MeninggalMengajukan

GugatanHal 28

Indeks

Perangi Ilegal Fishing

BARABAI, BPOST - Ketegangan antarawarga Desa Kayurabah, Kabupaten HuluSungai Tengah (HST) aparat kepolisian danpemerinah berlanjut hingga Senin (9/5).Siang itu, lebih seratus warga mendatangiperkantor pemkab dan memaksa bertemuBupati HST Harun Nurasid.

Namun keinginan wargakandas karena saat itu Haruntengah menghadiri salah satupesta pernikanan usai mela-kukan pertemuan denganunsur muspida. Meskipunberlangsung tegang namuntidak sampai terjadi aksi anar-kistis. Pantauan BPost, Wargaberkumpul di halaman ge-dung Balai Rakyat sekitar20 meter dari kantor bupati.Datang menggunakan em-pat truk mereka langsungbergerak ke arah kantorpemkab, begitu mengetahuirapat koordinasi muspidaselesai. Beberapa di antaranyaberteriak his-teris serayamemaki-ma-ki keamananyang lambatmelakukan tin-dakan terhadappenyetrum ikan.“Kami ini petanimiskin, hidup daribertani dan mencariikan. Bantu kami me-nangkap penyetrumikan. Kami inginaparat lebih berani,”teriak salah seorangpendemo.

Suasana sempatmemanas saat duatruk dalmas tiba. Warga kem-bali terpancing emosinya.Untungnya, pasukan dalmasitu tak mendekati pendemodan hanya berjaga denganjarak cukup jauh yaitu di ha-

laman kantor bupati.Pendemo pun memaki-

maki polisi. “Buhan polisi pa-nakutan (penakut). Menang-kap pencuri ikan haja kadawani (tidak berani),” teriakpendemo.

Suasana kembali tegang

saat mereka hanya ditemuiSekda IBG Dharma Puteradidampingi Kabag HumasRamadhan dan aparat SatpolPP yang berupaya menenang-kan massa.

Dharma pun membacakanhasil pertemuan saat rapatmuspida.

“Bupati, kata Dharma, sa-ngat mendukung keinginanwarga untuk memberantaspenyetruman ikan, karenamelanggar Undang Undang.

“Bupati, juga berniat me-ngunjungi warga Desa Kayu-rabah, untuk melakukan so-sialisasi bersama aparat ter-kait, mencari solusi dan akarpermasalahan serta menyam-paikan program pemberdaya-an ekonomi masyarakat,”kata sekda.

Meskipun sempat men-dapat aplaus, namunwarga tetap mintabertemu bupati. A-khirnya empat orangperwakilan diajakmelakukan pertemu-an di ruang sekda.Pertemuan sekitar 30menit itu juga diha-diri perwakilan dariPolres HST.Warga akhirnya mem-

buat kesepakatan. Se-belum Jumat (15/5)tim penertiban terdiridari Polres, Kodim,Batalyon, Pemkab(Satpol PP) serta apa-rat kecamatan kem-bali melakukan pe-nertiban terhadappenyetrum.Bupati dan aparatterkait lainnya jugaakan datang ke Ka-yurabah untuk me-nyampaikan kebi-jakannya terkait pe-nyetruman.Pemkab bersama

aparat melakukan so-sialisasi hasil pertemuan lang-sung ke desa sebelum Jumat.

Selain itu, penyetrum yangtertangkap harus ditindak te-gas dan dihukum sesuai Un-dang Undang. (han)

SEBELUMNYA, unsur muspida terdirikapolres, bupati, perwakilan Kodim, Batal-yon 621 Manuntung dan kejaksaan meng-gelar rapat koordinasi dan mediasi pasca-rusuh di desa Kayurabah itu. Rapat berlang-sung dari pukul 11.00 - 13.00 Wita.

Hadir pula enam tokoh masyarakatKayurabah, unsur muspika, serta dinas ter-kait dan dua perwakilan dari Polda KalselHermansyah dan AKBP Tommy Hartono.

“Saya menyesalkan tindakan anarkistisitu, padahal aparat keamanan datang kesana untuk membantu pengamanan, seha-rusnya tak terjadi perusakan itu,” kata Bu-pati HST Harun Murasid.

Harun pun meminta aparat pemerintah-an khususnya camat dan kades, agar men-cari akar permasalahan dan segera mencarisolusinya.

Kapolres HST AKBP Hendro Wahyudinmengungkapkan, pihaknya mendukung

masyarakat memberantas ilegak fishing.“Masalah keamanan bukan masalah polisisaja, ini masalah kita bersama. Seharusnyaaparat datang saja sudah bersyukur. Tapiapa yang terjadi masyarakat malah merusakmobil negara,” kata Hendro.

Menurut Hendro, program penertibansebenarnya sudah dibuat bersama sekda,namun masih menunggu waktu yang tepat.“Tapi karena mendesak, kita turunkananggota. Sampai sekarang kita belum kedesa itu lagi karena takutnya ada konfliklagi. Kenapa kita datang ke sana malah di-perlakukan begitu,”kata kapolres.

Tokoh masyarakat M Kasim Maseri,menyatakan, selama ini warga berusahamengatasi masalah ini secara swadaya, na-mun para penyetrum yang menggunakanperalatan lengkap itu membawa senjatarakitan, sehingga warga perlu diback-uppolisi. (han)

dengan cara pembakaran.Meski dalam skala kecil, ma-salah itu harus diwaspadaiagar tidak sampai meluas.

“Di beberapa daerah adaditemukan bekas lahan ter-bakar, meski jumlahnya re-latif kecil. Mulai Juni sampaiAgustus nanti, kita harus ma-kin waspada karena sudahmasuk kemarau sehingga an-caman kebakaran lahan me-ningkat,” kata Andreas Dody,staf deteksi dini BKSDA Kal-teng.

Ada sejumlah lokasi ra-wan kebakaran lahan yangselalu diwaspadai. Yakni ka-wasan eks lokasi Pengem-bangan Lahan Gambut (PLG)yang luasnya mencapai 1,4juta hektare, lahan telantar disepanjang sisi Jalan TransKalimantan Poros Selatan,dan areal pertanian serta ka-wasan perkebunan kelapasawit. (mgb)

Dua SekolahPinggiran Tak

Gelar UN

PLTGBangkanai Segera

DigarapHal 20

GRAFIS/IVANOV

BANJARMASIN POST GROUP/HANANI

UNJUK RASA - Lebih dari seratus warga Desa Kayurabah berkumpul di depan Kantor Bupati Hulu Sungai Tengah (HST), Senin (9/5). Kedatanganwarga ini terkait keinginan mereka agar aparat keamanan lebih berani menindak pencurian ikan di wilayah mereka.

1005/B17

Kami juga tidak bisamengabaikan laporan yangkami terima tapi itu harussesuai prosedur dan perlu

proses

MATHARIWakapolres Balangan Kompol

“”

Page 18: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

18Banjarmasin Post Banjar Satelit

SELASA 10 MEI 2011

Orang Meninggal Ajukan Gugatan

Pedagang Kelelepon Ancam DemoMARTAPURA, BPOST - Kucing-ku-cingan antara pedagang kelelpondan anggota Satpol PP KabupatenBanjar di traffic light perempatan Se-kumpul bukan rahasia lagi.

Mungkin karena gerah dengansikap Satpol PP yang kerap meraziapara pedagang kue tradisional itu be-rencana berunjuk rasa dan menda-tangi Dewan perwakilan RakyatDaerah (DPRD) Kabupaten Banjar.

Keinginan itu karena pada Senin(9/5) belasan pedagang diamankanpetugas Satpol dan Plres Banjar ka-rena menjajakan kelelepon di JalanA Yani kilometer 39 Martapura itu.

Seluruh pedagang yang berjum-lah hingga belasan tersebut diboyongke Polres Banjar. Satu per satu parapedagang didata, lalu diberi penga-rahan dan membuat surat pernyata-an untuk tidak berjualan lagi.

Pedagang pun pasrah. Namun, be-

gitu keluar ruangan para pedangangpun mengomel. Seakan tidak terima,para pedagang kelelepon inipunberencana mengadukan nasibnyapada waikl mereka di DPRD Banjar.

“Kami ini hanya tukang becakawalnya, berdagang kelelepon sudahjadi mata pencaharian kami. Dari-pada mengemis apa salahnya,” ujarYudi, pedagang kelelepon warga Se-kumpul.

Yudi bingung akan beralih akti-vitas apa. Sementara biaya sangat di-butuhkannya untuk membayar sewarumah dan makan sehari-hari. “Be-sok kami kerja apa, kerja kemanalagi. Ini sudah jadi hidup kami. Pada-hal lumayan jika ramai sampai Rp 50ribu per hari,” keluhnya.

Hal serupa dirasakan Rois, wargaTambakanyar yang juga dicidukpetugas karena berdagang kelelepon.Senada dengan Yudi, Rois pun kebi-

ngungan untuk mencari pekerjaan.Dikatakan Rois, para pedagang

sementara akan istirahat dari berda-gang asongan kelelepon.

“Sementara waktu istirahat inikami akan membicarakan bersamateman-teman lainnya, untuk menda-tangi dewan. Berupa demo tapi tertibsaja nantinya,” katanya.

Kasi lidik dan penindakan SatpolPP Kabupaten banjar, H Ardiansyahmenyilakan para pedagang menda-tangi dewan.

“Kami ini hanya menegakan Per-da dan melakukan tugas. Jika maudatangi dewan silaka, yang jelas akti-vitas mereka dengan berdagangasongan itu selama ini dilarang,”katanya.

Pasalnya, kegiatan yang dilaku-kan melanggar Perda nomor 10 ta-hun 2007 tentang ketertiban sosialdan perda nomor 13 tahun 2001 ten-

tang Pedagang KaKi Lima. “ Akti-vitas berdagang kelelepon memangdilarang, berjualan di jalur hijau.Aktivitas mereka ilegal,” tegasnyamewakili Kasatpol PP KabupatenBanjar, H Ahmadi.

Kasi Ops Satpol PP KabupatenBanjar, Bahruddin menambahkanpengawasan dan penindakan tidakhanya cukup sampai disitu. Pasal-nya, seterusnya para petugas dariSatpol PP Khususnya akan terusmemantau. “Bila yang sudah terdatatertangkap kembali akan kami tipi-ring,” katanya.

Kasatlantas Polres Banjar, AKPAgung Tri W SIK mengaku mendu-kung penindakan para pedagangkelelepon tersebut.

“ Para pedagang itu lari-lari ke te-ngah jalan, itu membahayakan diridan bisa menimbulkan kecelakaan,”katanya. (kur)

BANJARBARU, BPOST - Ka-sus sengketa tanah di KotaBanjarbaru terbilang tinggi,terutama di kawasan TrikoraBanjarbaru hingga ke Keca-matan Cempaka.

Maklum, tanah yang tadi-nya tidak ada nilainya kini ni-lainya ratusan kali lipat apa-lagi semenjak digulirkan ren-cana perpindahan perkan-toran Provinsi ke Banjarbarusengketa tanah di Kota Idam-an kian menjadi.

Pengadilan Negeri (PN)Banjarbaru juga kebagian tu-gas untuk menyelesaikan per-soalan sengketa tanah di KotaIdaman. Lucunya, diantarakasus sengketa tanah yangditangani oleh PN setempatada pula gugatan yang dila-kukan oleh orang sudah mati.

“Kasus yang saya tanganiini memang lucu. Ya gugatini, sudah meninggal sejak2007 tetapi semuanya leng-kap KTP-nya ada tahun 2010dan surat kuasanya juga ada.Bayangkan, yang hidup saja

susah menggugat ini yangmati masih bisa menggugat,”terang Maruli salah seoranghakim di Pengadilan Negeri(PN) Banjarbaru.

Maruli mengakui, saat iniyang perlu juga menjadi per-hatian adalah masalah kepe-milikan tanah. Sekarang ini,kasus sengketa kepemilikantanah di Kota Banjarbaru sa-ngat tinggi. Sebidang tanah,dijual kepada beberapa orangsehingga dalam sebidangtanah bisa sampai empathingga lima surat sporadik.

Satu bidang tanah, dibuat-kan gambarnya dalam bebe-

berapa bentuk dari beberapasudut ada segi tiga, segi em-pat sampai segi enam. Ter-banyak yang selalu tumpangtindih ini, di kawasan Cem-paka dan Bangkal.

“Sekarang ini, nilai tanahmemang sangat luar biasa pe-ningkatannya.Lahan yangsemula tidak ada nilainya se-hingga tanah yang sebenar-nya ada pemilknya tidak te-pelihara. Oleh pihak-pihak ter-tentu dikuasai dan dibuatkansurat tanahnya,” bebernya.

Maruli hanya berpesankepada Pemko Banjarbaruagar ini bisa ditindaklanjutiterutama terhadap aparat di-tingkat Kelurahan ataupunCamat. Karena, persoalantumpang tindih lahan suatusaat akan dapat menghambatprogram pembangunan yangdilaksanakan Pemko Banjar-baru.

Wali Kota Banjarbaru HRuzaiddin Noor mengakumengingatkan camat dan lu-rah untuk tidak memberikan

dengan mudah surat spora-dik kepada warga. Terkadanglurah ataupun camat dalamposisi dilematis untuk tidakmenandatangani surat spo-radik yang dimintakan wargaterutama ketika semua syaratyang diperlukan semuanyasudah lengkap.

“Memang agak susah jugacamat dan lurah harus me-nandatangani surat sporadikkarena semuanya sudah leng-kap.Misalnya, tandatangankiri kanan pemilk tanah sertaRT sudah lenkap mau tidakmau lurah yang posisinyamengetahui dalam surat spo-radik tersebut ikut menan-datangani,” ujar Walikota.

Terkait buku tanah di ting-kat Kelurahan, dia mengata-kan Banjarbaru terbilang se-buah daerah otonom yangbaru sehinggga untuk arsipbuku tanah di daerah ini me-mang masih baru. “Saat ini,kita masih benahi tentangbuku tanah tersebut,” ung-kapnya. (wid)

Hakim di PN Banjarbaru

“”

Bayangkan, yanghidup saja susahmenggugat ini

yang mati masihbisa menggugat

MARULI

Belum Lunas, Ijazah Tidak Dibagi■ Orangtua Keberatan Biaya Perpisahan di SDN Guntung Payung 3

PenyampaianKurang Tepat

WAKIL Ketua Komisi I DPRD Banjarbaru, NeniHendriawati berharap tidak ada pungutan terkaitdengan proses pembuatan ijazah atau pun trans-krip.

Tapi, dia melihat biaya tersebut masih wajar termasukuntuk ijazah dan transkrip memang termasuk yang tidakada diatur ditanggung di dalam BOS.

Hanya waktu dan cara penyampaian saja yangdinilainya mungkin kurang tepat.

Semestinya, jelas Neni, biaya-biaya seperti itu diter-bitkan usai UN sehingga ketika ada anak yang orangtua-nya tidak mampu tidak menjadikan beban bagi anaktersebut. Terlebih lagi sampai si anak memutuskan untuktidak mengikuti UN.

“Waktu dan cara penyampaian saja yang mungkinharusnya diperbaiki,” katanya.

Di sekolah tersebut, tentunya tidak semuanya orangtua siswanya tidak mampu. Mungkin hanya beberapamurid.

“Murid tidak mampu ini harusnya didata terlebihdahulu sehingga bisa dibijaksanai sekolah. Sayamemahami dari sekolah, karena terkadang kegiatanperpisahan bukan keinginan guru tetapi terkadangdari orangtua murid juga,” ungkapnya. (wid)

BANJARBARU, BPOST - Belum lagi UjianNasional (UN) sekolah dasar (SD) digelar,apalagi kelulusan, murid di SDN GuntungPayung 3, Banjarbaru sudah diminta uangbiaya perpisahan yang besarnya Rp 180 ribuper siswa.

Bagi orangtua yang tidakmampu, biaya perpisahanmemberatkan. Terlebih me-reka harus memikirkan bia-ya pendidikan anak-anak-nya ke sekolah menengahpertama.

Kepada BPost, salah se-orang orangtua mengaku cu-kup terkejut ketika menerimarincian biaya perpisahan darianaknya. Padahal, murid-murid di sekolah tersebutbaru akan melewati UN yangdigelar Selasa (10/5).

Apalagi, pungutan per-pisahan ini ada setengah me-maksa agar murid-murid me-lunasi biaya perpisahan se-belum UN. Keterangan darianaknya, bila tidak dilunasinanti tidak diberikan ijazaholeh sekolah.

“Ini yang saya kurang se-tuju cara-cara demikian di-sampaikan kepada anaknya.Mau tidak mau, kita juga ti-dak mau anak kita tertekan.Karena itu, sebelum UN kitalunasi pungutan untuk per-pisahan tersebut. Takutnya,membebani anak kami saatUN,” katanya.

Di dalam rincian uang per-

pisahan tersebut memangada memuat anggaran sejum-lah biaya terkait dengan ija-zah. Seperti di antaranya, pe-nulisan ijazah yang setiapmurid dibebankan biaya se-besar Rp 25 ribu per siswadan penulisan transkrip se-besar Rp 10 ribu. Padahal, su-dah ada dana BOS dan diajuga melihat anggaran segituterlalu tinggi .

Pada rincian itu, katanya,memang ada disebutkan di-ambilkan biaya dari dana bosyakni untuk keperluan mem-

beli map sebesar Rp 10 ribuper anak sehingga total diam-bilkan biaya dari dana BOSuntuk 55 anak sebesar Rp 550ribu.

Tetapi, itupun dia melihatrincian biaya yang dibuattersebut terlalu mahal untuksebuah map.

Kemudian dirincian iniada pula, biaya kenang-ke-nangan untuk guru yang be-sar dana yang ditanggungmurid mencapai Rp 60 ribu.Semestinya, tidak harus de-mikian besar dananya kalauhanya untuk kenang-kena-ngan kepada guru.

“Saya kira rincian ini ba-nyak yang dibuat lebih tinggidari biaya yang seharusnya,”ujar orangtua murid yangminta namanya tidak dise-butkan tersebut.

Kepala SDN Guntung Pa-yung 3, Hj Barmiyati Spd me-ngakui, adanya biaya per-pisahan kepada orangtuamurid. Namun, semua rin-cian biaya tersebut telah me-lalui proses persetujuan orang-tua murid.

Acara tersebut sebenarnyadari orangtua dan untuk mu-rid juga. Karena itu, sebelumrincian biaya ini dibagikan keorang tua siswa telah dilak-sanakan rapat dengan orang-tua.

Orangtua yang tidak ha-dir, beberapa di antaranyamenyampaikan menyetujuisaja hasil rapat.

Barmiyati menyesalkankeluarnya persoalan ini sam-pai ke media. Karena, ini me-nyangkut persoalan internal.Kalau memang ada orang tuatidak mampu membayar, da-tang saja ke sekolah disam-paikan. Tentunya, sekolahakan membijaksanai. Kalaumemang tidak bisa bayar,sekolah tidak memaksakanapalagi sampai menahan ija-zah.

Mengenai biaya penulisanijazah atau pun transkrip yangjuga dibebankan ke orangtua,anggaran tersebut memangtidak ada diatur di dalamBOS. Yang boleh hanya, un-tuk pembelian map ijazah.Kalau memang keberatandengan biaya tersebut, tidakmasalah orang tua bisa sajakita berikan lembar ijazahdan transkrip kosong untukmengisi sendiri.

“Kami guru-guru tidakmasalah tidak ada perpisah-an. Acara ini, sebenarnya darimurid dan untuk murid juga.Semuanya, sudah berdasar-kan persetujuan orangtuamurid,” ungkapnya. (wid)

“Acara ini,sebenarnya darimurid dan untukmurid juga.Semuanya, sudahberdasarkanpersetujuanorangtua murid

HJ BARMIYATIKepala SDN Guntung

Payung 3

BANJARMASIN POST GROUP/NIA KURNIAWAN

BARANG BUKTI - Petugas Satpol PP Kabupaten Banjar mendatabarang bukti dan para penjaja kelelepon yang terjaring razia, Senin(9/5).

BANJARMASIN POST GROUP/DONNY SOPHANDI

MENUJU PASAR - Para pedagang ikan dan sayur asal Desa Melayu menuju Pasar Batuah, Martapura, Senin (9/5). Kecilnya fasilitas untuk pejalankaki di jembatan ini mengakibatkan pejalan kaki harus berjalan di badan jembatan.

1005/B18

Page 19: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

19Banjarmasin Post

SELASA 10 MEI 2011

KEKEBALAN tubuh menurun ditambah infeksi rematik bisa me-ngakibatkan nyeri di leher, bahu, pinggang, kaki, berbagai rematik, radang pada sendi dan tulang, pegal linu, serta lain-lain. Infeksi rematik terjadi karena toksin atau racun re-matik. Gejala awalnya seperti, demam, nyeri otot, nye ri sendi, nyeri tulang, mati rasa, kaku, dan gangguan gera-kan sendi-sendi. Jika tidak segera diobati, racun rematik tidak dapat dibersihkan secara tuntas. Dalam jangka panjang, racun bersarang pada otot dan sendi. Serangan sakit yang berulang akan membentuk ra-dang sendi kronis, radang tulang, otot mengecil, kerusakan pada sendi, sendi bengkak dan keras serta sakit menjadi parah dan akhirnya cacat. Perawatan medis atau bedah umum serta obat biasa tidak dapat menyelesaikan masalah sakit leher, bahu, pegal linu di kaki, serta ber-bagai penyakit rematik sampai ke akarnya. Konsumsi obat anti nyeri hanya bisa meringankan sakit se-mentara. Efek sampingnya pun sa-ngat besar. Konsumsi obat anti nyeri dalam jangka panjang menimbulkan kepala pusing, penglihatan kabur, tu-buh lemah, sakit maag, pendarahan pada lambung, serta mengakibat-kan fungsi hati dan ginjal. Sehingga penyakit jadi lebih parah. Klinik Mei Gang di Banjarmasin telah mendatangkan beberapa pakar ahli dari Tiongkok untuk menjadi kon-

Terapi TCM Tiongkok KhususAmpuh Obati Rematik

Juga Nyeri Leher, Bahu, Pinggang, Linu, dan Lain-lain dengan Sekali Pengobatan

sultan dan ahli diagnosis jangka pan-jang. Para pakar menggunakan teknik terapi akupotomi (neddle scalpel) Tiong-kok untuk me ngobati nyeri leher dan bahu, pegal linu pada kaki dan tulang, hyperplasia tulang, serta lain-lain. Pada saat yang sama obat ramuan herbal oral (minum) dikonsumsi untuk meningkatkan imu nitas dan mengeluar-kan toksin atau racun rematik yang ter-sisa dalam aliran darah otot dan sendi tulang. Penyakit disembuhkan hing ga

ke akar pe nyebabnya sehingga penya-kit tidak kambuh. Te rapi pada daerah yang sakit de ngan peralatan TCM akan segera menghilangkan pembengkakkan dan rasa sakit. Metode pengobatan tersebut telah

digunakan di Tiongkok, Jepang dan Amerika Serikat. Banyak pasien yang berhasil disembuhkan. Agar pasien di Indonesia bisa menda-patkan pe ngobatan yang efektif itu maka pemimpin klinik Mei Gang me-mutuskan untuk mengadakan pro-mosi besar-besaran khusus pengo-batan berbagai nyeri. Selama masa promosi, bagi yang datang berobat akan men-dapatkan promo spesial. Pertama,

mendapat gratis metode pengo-batan khusus bagi pasien yang berobat. Kedua, diskon 50% biaya pendaftaran dan biaya konsultasi. Ketiga, untuk meringankan beban penderita akan mendapat diskon khusus 40% untuk biaya ramuan herbal. Keempat, gratis obat detoks tempel melalui titik meridian atau akupuntur. Promo ini hanya berlangsung hingga 10 Juni 2011. Jadi segera manfaatkan kesempatan sa ngatlangka ini, harap beritahukan kepa-da keluarga, teman, dan lain-lain. (*)

H Rachmadi SE dan Hj Noriah tak sembarang pilih travel saat akan berumrah. Mereka tanya sana sini dan cek langsung ke travel-travel. “Kita kan mau cari travel itu yang memudahkan jamaahnya dalam beribadah, jadi harus benar-benar. Soalnya ada dengar beberapa travel malah menyusahkan. Ada yang jamaahnya tertunda-tunda, bahkan ba-nyak jamaah yang harus menambah biaya lagi,” ungkap Rachmadi didampingi istri yang ditemui di rumahnya Jalan Sutoyo S Banjarmasin. Pensiunan pegawai BNI ini menceritakan, sebe-narnya ia punya ponakan yang punya travel. “Tapi jadwalnya hanya 10 hari, saya pengen yang lama. Kebetulan di Travellindo ada yang sampai 14 hari dan saya dengar juga di Travellindo tidak ada lagi biaya-biaya tambahan setelah kita bayar di awal keberangkatan dan ternyata keberangkatan yang dijadwalkan 11 Maret kemarin benar-benar tepat,” tambah ayah tiga anak ini. Ia dan istri juga sangat salut dengan ketepatan jadwal yang telah disusun Travellindo selama di Madinah maupun Mekah. “Jadi waktu kita tidak ter-buang percuma. Misalnya besok mau ada city tour, malamnya sudah diumumkan besok akan berang-kat pukul berapa, jadi paginya semua sudah siap dan bisa kembali untuk salat di masjidil haram tepat waktu,” katanya. Sang istri juga sangat menghargai para mutho-wif yang cepat tanggap jika ada pertanyaan atau jamaah yang perlu bantuan. Mereka juga sempat mengkhawatirkan tentang makanan, tapi alham-dulillah semua tersedia. “Hotelnya nyaman, makanan juga terjamin, jadi jamaah bisa fokus beribadah saja,” katanya seraya bersyukur semua rombongan dalam keadaan sehat dari berangkat hingga pulang ke tanah air. (*)

Salut dengan JadwalTravellindo yang Tepat

Page 20: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

20Banjarmasin Post Banua Anam

SELASA 10 MEI 2011

■ MENENGOK BUDIDAYA MADU KALULUT DI BATUBENAWA (2 - HABIS)

Berharap Diikuti Masyarakat HSTBUDIDAYA Triguna yang dilako-

ni Sardini, Warga Kalibaru, Kecama-tan Batubenawa, Hulu Sungai Te-ngah, merupakan usaha yang ber-manfaat untuk kesehatan. Selain bisadikonsumsi untuk keluarga madudan propolisnya, pemeliharaan tri-guna sama sekali tidak merepotkan.

Modal yang diperlukan cuma ko-tak dari papan. Madu kalulut barubisa dipanen empat bulan. Sekarang,Sardini yang menargetkan mimiliki500 kotak sarang ini sedang menantipanen.

Masyarakat HST sendiri menge-nal triguna dengan sebutan kalulut.Sering bersarang di dinding rumahdan pohon-pohon. Triguna masih se-

keluarga lebah, dan dikelompokkanlebah tanpa sengat. Sarang trigunapun kadang dianggap perusak, kare-na menempel di batang pohon ataubersarang di dinding rumah.

Sebagian masyarakat yang tidakmengerti manfaatnya bahkan me-nyemprot atau mematikan sarang-nya dengan racun serangga ataumenyingkirkannya. Di Kalimantanada 31 spesies yang sudah terde-teksi. Sarangnya sangat mudahditemui.

Triguna berukuran kecil mengha-silkan madu khas yang rasanya ma-nis. Sedangkan triguna torasika danitama dengan ukuran lebih besar ma-dunya sedikit asam dan banyak me-

ngandung propolis.Propolisnya pun dapat langsung

dikonsumsi dengan mengunyah sa-rang triguna tanpa ditelan. Rasa pro-polis sedikit pahit tapi mengandungkhasiat herbal yang alami untuk pe-ngobatan.

“Satu kotak triguna yang dipanendapat menghasilkan 5 kilogram pro-polis. Begitu pula bipolin serta 5 ki-logram madu dalam satu tahun. Dipasaran, harga propolis 6 mililiteryang telah diekstrak berharga Rp100.000. Sedangkan madunya Rp200.000 sampai Rp 300.000 per liter,”kata Sardini.

Jejak budidaya Triguna di DesaKalibaru yang dirintis Sahdini kini

sudah mulai diminati masyarakat.Salah satunya Fahrudin yang me-nyiapkan puluhan kotak dan seba-gian sudah disarangi triguna. “Ka-mi akan menyebar ratusan kotaksarang triguna lagi di daerah pegu-nungan Layuh yang memang po-tensial untuk lingkungan yang pro-duktif triguna. Soalnya beragambunga tanaman dan pohon alamuntuk budidaya triguna tersedia disana,”kata Fahrudin.

Sardini mengaku sangat bersyu-kur, budidayanya ini dapat dicon-toh masyarakat. Apalagi hasilproduksi triguna juga telah me-nyembuhkannya dari penyakitdiabetes. (han)

Dua Sekolah Pinggiran Tak Gelar Ujian■ Hari Ini UN Tingkat SD Sederajat Dimulai

KANDANGAN, BPOST - Karena tidak me-miliki siswa kelas enam, sebanyak dua se-kolah pinggiran di Kabupaten Hulu SungaiSelatan dipastikan tidak menyelenggarakanUjian Nasional (UN). Kedua sekolah itu yak-ni SDN Hakurung Kecamatan Daha Utaradan MI Darul Falah Kecamatan Nagara.

“Dua sekolah itu melapor-kan tidak ikut UN karena ti-dak ada siswanya. Kondisisekolah pinggiran seperti inimemang terkadang bisa ter-jadi kekosongan siswa padawaktu tertentu, sehingga un-tuk UN pun tak selalu diikutisetiap tahun,” jelas EddyRakhmad, Kasi Kurikulumdan Penilaian, Senin (9/5).

UN untuk siswa SD sede-rajat akan dilaksanakan sela-ma tiga hari mulai, Selasa(10/5). Di HSS, ada sebanyak4.711 siswa SD/SDLB danMadrasah Ibtidayah (MI)yang siap mengikuti UN. Se-banyak 551 peserta UN ber-asal dari MI, satu peserta dariSDLB dan sisanya siswa SD.

Sebelumnya, soal telah di-distribusikan ke tiap sekolahmelalui sub rayon. Namun se-belum pelaksanaan UN, soaldititipkan di polsek setempat.

Petugas pengawas diaturdengan sistem silang antarrayon dalam satu kecamatan.

Khusus untuk sekolahpinggiran seperti di wilayahKecamatan Loksado, DisdikHSS menetapkan tiga sekolahyang menyelenggarakan UN.Peserta dari sekolah lain di-atur sesuai dengan jarak tem-puh terdekat dari sekolah pe-nyelenggara UN itu. Ketigasekolah yang menyelengga-rakan UN, adalah SDN Lok-lahung, SDN Tanuhi danSDN Lumpangi.

Kepala SDN LoklahungLoksado, Adah Karyatna,menjelaskan di sekolahnyaada enam siswa yang siap

mengikuti UN. Namun pe-serta UN seluruhnya di se-kolah itu berjumlah 80 orang.

Secara umum persiapanpenyelenggaraan UN di Lok-sado diakui aman. Satu-satu-nya yang dikhawatirkan ha-nya kendala hujan. “Satu-sa-tuya yang dikhawatirkankendala hujan karena sangatmenghambat distribusi soaldan siswa ke sekolah,” kataAdah.

Sebelumnya, untuk me-mantapkan kesiapan siswamenghadapi UN, Disdik te-lah mengaktifkan programguru kunjungan ke sekolah-sekolah yang rangkingnyaterendah berdasarkan hasiltryout se-Kabupaten HSS be-berapa waktu lalu.

Program guru kunjungansekolah ini digencarkan sela-ma 5 bulan sejak November

hingga Maret. “Hasil pro-gram guru kunjungan ini ter-nyata cukup signifikan. Ber-dasarkan tryout, sebanyak 34sekolah yang sebelumnyajeblok, kini naik peringkat.Siswa pun lebih optimistismenghadapi UN tahun ini,”jelas Kasi Kurikulum danPenilaian, Eddy.

Kesiapan menghadapi UNtingkat SD sederajat juga tam-pak di Kabupaten Tapin. Sete-lah diinapkan selama empatmalam di Mapolres Tapin,soal UN untuk SD/MI diki-rim ke polsek-polsek yangada di seluruh Kabupaten Ta-pin, Senin (9/5) pagi.

Jumlah peserta UN SD/MIdi Tapin ada 2.889 orang. Se-dangkan tempat pelaksanaanUN ada 37 rayon. “Setiap ra-yon terdiri dari beberapa se-kolah, hal ini dilakukan supa-ya memudahkan pelaksana-an,” jelas Kasi KurikulumDikdas Disdik Tapin, Riyono.

Untuk sekolah yang terpen-cil seperti SDN Batung, jugasudah tidak ada masalah. Wa-laupun jalannya rusak parah,tetapi sudah ada petugas khu-sus yang membawa soal ituseperti tahun lalu. (sar/him)

Kiat Sukses UN 2011

❍ Tidurlah yang cukup supaya pr ima dan tidakmengantuk saat ujian.

❍ Siapkan alat yang diperlukan, seper ti pensil,penghapus, kartus tes, papan pengalas, dan jamtangan (jika ada) sebelum tidur.

❍ Bangun pagi-pagi. Jangan lupa sarapan danmeminta restu kedua orang tua sebelum berangkatke sekolah.

❍ Usahakan tiba di sekolah, 30 menit sebelum ujiandimulai.

❍ Jangan lupa membaca doa sebelum memulaimenjawab soal.

❍ Santai, jangan merasa terbebani atau tegang. Ingatketegangan dapat membuyarkan konsentrasi!

❍ Jaga Lembar Jawaban Ujian tetap bersih, tidakterlipat, dan jangan dicorat-coret.

Sumber : net

Safi’i Janji Beri BonusKANDANGAN, BPOST -Sebanyak 40 kafilah Musa-baqah Qiraatil Kutub (MQK)dari Hulu Sungai Selatan(HSS) tersenyum penuh se-mangat begitu mendapat tan-tangan Bupati HSS, HM Safi’i.Bupati menjanjikan bonusbagi peserta yang berprestasidan membuat harum namadaerah.

Saat pelepasan pesertaMQK HSS di Pendopo Kan-dangan, kemarin, HM Safi’imenjanjikan hadiah bagi pe-serta yang mampu meraihjuara I, II dan III. “Khususpeserta yang berhasil meraihprestasi juara I, II dan III, akanmendapat bonus. Tentunyabonus ini disesuaikan dengan

kondisi anggaran daerah ki-ta,” ucap Safi’i.

Peserta MQK HSS kema-rin bertolak ke Pondok Pesan-

tren Darul Ilmi, Liangang-gang, Banjarbaru yang men-jadi pusat penyelenggaraanke-5 MQK tingkat ProvinsiKalsel.

Pengalaman penyelengga-raan MQK pada 2008, kafilahHSS sempat menyabet pres-tasi sebagai peringkat ketigadari 13 kabupaten/kota se-Kalsel.

“Harapan kita pesertaMQK HSS dapat memper-sembahkan prestasinya yangterbaik. Selain itu MQK inimenjadi sarana untuk mence-tak generasi berkualitas yangislami,”ucap Kepala KantorKementerian Agama HSS, HMatnur.

Sementara itu, di Taba-

BPOST/DOK

HM Safi’i

long, ada sebanyak 38 kafilahmewakili Bumi Sarabakawadalam ajang MQK V, di Ban-jarbaru.

Rombongan dilepas ke-marin oleh Sekda Kabupa-ten Tabalong, Abdel Fadil-lah di Aula Kemenag Kabu-paten Tabalong. Untukmembantu kafilah, PemkabTabalong, menyerahkanbantuan dana diserahkansenilai Rp 15 juta.

Dalam ajang MQK V Pro-vinsi Kalsel, peserta akanberkompetisi dalam berbagaibidang lomba seperti Lughot,Tarikh, Fiqh, Tafsir, Hadits,Akhlak, Balagoh, Ushul Fiqhdan Debat Bahasa Arab-Ing-gris. (sar/dny)

BANJARMASINPOST/HANANI

ANTENA ROBOH - Angin kencang yang terjadi, Minggu (8/5) malam di Kota Barabai membuat antena pemancar Murakata TV setinggi 40 meterroboh. Akibat kejadian itu siaran Murakata TV terhenti sementara.

BANJARMASIN POST GROUP/HANANI

SARANG - Deretan kotak sarang kalulut yang dibudidayakan olehSardini.

1005/B20

Page 21: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Djl Jl Bumi Mas Raya Km4,5 KompBuncit Indah I No41. 6141002/7760004.Harga 800jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Over krdt T45 Perum BeruntungJl Arjuna V No33. 085651222006.Harga 60jt Nego V.0001-15/5(Hafiz)

Djl rmh Komp Wengga Palm Indah1 G Manggis Bjb 081351694783.Hrg 140jt Nego V.0001-15/5(Mega)

Jl Sriwijaya No12A Komp Citra PesonaLangit Km21,6 L Ulin Bjb 08125030122.Hrg 280jt Nego V.0001-30/4(Rian)

Obral Rumah bs KPR d Perum CempakaBjb. CV Aidil 7726663/082148806663.Mulai 32jt V.0001-30/4(Ktr)

2 unit rmh di Komp Griya HandilBakti Hub 0511-7575776.Hrg 100jt Nego V.0001-30/4(Alam)

Jl P Batur Gg Rahmat No78 Bjb faslkp SHM 7573820/081348472867.Hrg 200jt Nego V.0001-30/4(Dayat)

Djl rmh Kt2 Km1 Jl Purna 1 Rt17No57 Hub082153169748/3260206.Harga 90jt Nego V.0002-30/4(Putra)

Djl 2rmh Komp Berkat Ilahi No1 SeiLulut6177442 / 087816319486 No SMSHrg 450jt Nego V.0001-15/4(Raja)

Djl rmh Jl RO Ulin Komp LoktabatAsri No43 Hub6142109/081258962233.Hrg 250jt Nego V.0001-15/4(Ktr)

T100 Komp Mustika Graha Asri BlokA No37 Jl Krg Anyar I Bjb 7482727.Hrg 275jt Nego V.0002-30/4(Ktr)

H A R G A D I BAWA H 3 0 0 J U TA

BANJARMASIN

H A R G A D I ATA S 3 0 0 J U TA

Djl cpt T45, 1 KTdr Jl Mufakat Rt38Blkg Std L Mngkrt 085248813384.Hrg 295jt Nego V.0002-15/4(Hafiz)

Djl rmh Komp Handil Bakti Indahfas lkp Hub 081348998579.Hrg 350jt Nego V.0002-15/4(Hafiz)

Djl rmh Tk2 Lt150m2 Jl S AdamKomp Mandiri III/63. 081349464532.Hrg 400jt Nego V.0002-15/4(Ratih)

Rmh Jl Banper III Rt27 No35 psshok Hub 0511-7138787/0811519000.Harga 1,8M Nego V.0002-15/4(Mega)

Djl rmh listrik, PDAM Jl S AdamKomp Mandiri 4 Blok A5 No11 7424100.Hrg 400jt Nego V.0002-15/4(Dhiya)

Djl rmh Jl Ampera Rt30 No25 TlkTiram Drt 3355983/08215353787Hrg 350jt Nego V.0002-15/4(Tata)

Jl S Andai Komp Kes Rt41 No24Lt295 PLN 1300W 08125009172.Hrg 365jt Nego V.0002-15/4(Wahyu)

Djl rmh Jl S Adam Komp MandiriPermai No34B Rt34 081349343288.Hrg 700jt Nego V.0002-15/4(Ratih)

Gatsu Mahatkasan Komp Per-mata Hijau No SMS 085248700300Hrg 450jt Nego V.0002-15/4(Ktr)

Dijl Rmh Jl AMD Komp Buana PermaiBlok E No1 Alalak Tengah 085248415294Hrg 110jt Nego V.0002-15/4(Ktr)

Rmh T52 Lb10x13 Jl Dasamaya II Blok ANo3 Hub081348051222/087758639222Hrg 225jt Nego V.0002-15/4(Dhiya)

Rmh Beton+Prabot Jl S Adam Komp BumiLestari Hijau No23 Rt44 Hp085249085545Hrg 650jt Nego V.0002-15/4(Ktr)

Djl rmh Jl Aspal Persada Indah IRt19 H Bakti 7100368/08195195431.Hrg 160jt Nego V.0002-15/4(Rifqi)

Djl Komp Purna Sakti Rt26 Jlr 9dpn Tk Fajar 7338066/081348239911.Hrg 250jt Nego V.0002-15/4(Ratih)

H A R G A D I ATA S 3 0 0 J U TA

HARGA DI ATAS 300 JUTA

Djl rmh 2kt 2km Jl Karya SabumiIII No18A Rt18 Hub 081349745463.Hrg 450jt Nego V.0002-15/4(Rifki)

Djl rmh prmn Lt2 Gatot S X No35Rt34 Hub 6171015/081251303069.Hrg 1,35M Nego V.0002-15/4(Febry)

Djl Lt128 Kt4 Km3 T110 Komp CitraGarden Blok C1 No17 08115010362.Hrg 1M Nego V.0002-15/4(Putra)

Djl rmh T140 tnh 19x22 Jl Perda-gangan Griya Perkasa 087814970099.Hrg 895jt Nego V.0002-15/4(Ktr)

Djl T100/184 Komp PerdaganganPermi 1 No1. 081348328348/08521146460.Hrg 550jt Nego V.0002-15/4(Putra)

Dijual Km4 Jl Sutoyo S Komp WildanUtama Rt7 No82 087814626199.Hrg 600jt Nego V.0002-15/4(Ktr)

Djl rmh sm prmnn Lt 10x15m2 Jl AirlanggaNo15 Rt18 Berunjay Hub3255055.Hrg 550jt Nego V.0002-15/4(Raja)

4KT 3KM Fas lkp Full Ulin Good Design Jl Sutoyo Komp Arrahman No16 - 081349416608Hrg 375jt Nego V.0001-31/3(Raja)

Djl Jl Meranti Raya Komp Kopri PerumGriya Permt 081351993174/3305653.Harga Nego V.0002-30/4(Ktr)

Jl AMD Komp Waringin No28A Rt49K Tangi Hub Budi 081251297178.Hrg 200jt Nego V.0002-30/4(Ktr)

T140 Komp Bumi Indah Lestari2Jl Perdagangan lkp 081349492607.Hrg 650jt Nego V.0001-15/4(Alam)

Rmh Jl S Adam Komp KadarPermai 2 Ujung No30.081251242525Hrg 550jt Nego V.0001-15/4(Rifqi)

Djl rmh + pabrik & izinnya AlalakTngh x100 SHM 081348882227.Hrg 800jt Nego V.0001-31/3(Hamdan)

HARGA DIBAWAH 300 JUTA

BANJARBARU

T94 Renov Km29 Komp Benawa IndahSebrang Panti Sos B.Luhur SHM/081952862352Hrg 220jt Nego V.0002-30/4(Hrry)

Dijl Rmh Jl Sultan Adam gg HIsmail No10 Hub085754050663Hrg 350jt Nego V.0001-15/4(Tata)

Komp Sekumpul Indah I No82 Gn Ronggeng Mtp T36 085821394800/05117198172Hrg 60jt Nego V.0001-30/4(Rian)

Rmh Siap Huni T36 Dkt Perkan toranBjb 05116363128/085248001238Mulai 55jtan V.0001-30/4(Husaini)

Rmh T36 Lok samp Pemprop Cempaka Bjb 05117312230/081251265978Mulai 55jtan V.0001-30/4(Husaini)

3KT Grsi Komp Purnama II Jl PemurusNo SMS 081351004633/7242575Hrg 350jt Nego V.0001-15/4(Rian)

Dijl Rmh Jl Pahlawan Gg Impres Rt07No31 Hub081251948060/9116449 TPHrg 300jt Nego V.0002-30/4(Ktr)

Djl rmh Lt1330m2 Lb90m2 Jl P NoorNo4 P Raya 08125152420.Harga 2,5M Nego V.0001-15/4(Wasiat)

PALANGKA RAYA

HARGA DI ATAS 300 JUTA

Over kontraj usaha (isi ulang pulsa pembylist)Jl Karang Rejo 9 Gt Manggis 08113442121Harga 35jt Nego V.0001-30/4(Husai)

Dijl Rmh Gg Taufik/Blkg Kubah GrSekumpul Mtp Beton 087814128750Hrg 230jt Nego V.0001-30/4(Herry)

LB + 90m2 3KT PLN PDAM Lt250 Komp BukitPermata Asri B1 No20 Sei Ulin 085248228718Hrg 200jt Nego V.0001-30/4(Herry)

Gg Swarga / Blkng Psr Kalindo Gg KryPenghulu 081351906484 / 0817164099.Hrg 250jt Nego V.0001-30/4(Hafiz)

Over krdt / jual Purnama Permai II Jlr6 No130 S Andai 6171500/085651044589.Harga 40jt Nego V.0001-30/4(Ari)

Djl Komp Pandan Arum Blok A JlrUtm Jl Jahri Saleh di hook 7550405.Hrg 250jt Nego V.0001-30/4(Wahyu)

Djl rmh Kelayan A Gg Rahmi UjungKarya 4 Rt18 No90. 081952777743.Harga 75jt Nego V.0001-30/4(Ratih)

Djl Komp Taman Pesona No49 SeiAndai Lt10x12. 6208283/085754558161.Hrg 200jt Nego V.0001-30/4(Ktr)

Komp Persada Permai Jl Griya PermataH Bakti Jlr 4 Rt18 No19 085249989024.Hrg 140jt Nego V.0001-30/4(Ktr)

Simp Gusti V Rt34 No38 2rmh+ gdg1srtfkt 081348486050/6121252.Harga Nego V.0001-30/4(Ratih)

Djl T100 Jl Mekatama Ry No6 BlokE Hub 7629030 / 08125079109.Hrg 120jt Nego V.0001-30/4(Ktr)

Djl cpt rmh Komp Wildan Asri Rt46hook Lt 220m2 Hub 0511-7550405.Hrg 425jt Nego V.0001-30/4(Wahyu)

Djl rmh Komp H Bakti Indah faslkp Hub 081348998579.Hrg 325jt Nego V.0001-30/4(Ktr)

Djl rmh+prbt Jl Meranti III No2 K Tangi2lt,5kt Cash/Kredit 081348892633.Hrg 1,2M Nego V.0001-30/4(Alam)

Rumah permanen Jl Sutoyo SPondok Indah Hub 0511-7669257.Hrg 700jt Nego V.0001-30/4(Alam)

Djl rmh 2lt Jl Bima 3/10 Rt47Beruntung 6382974/08125089794.Hrg 450jt Nego V.0001-30/4(Hafiz)

Jl Darusalam 16 dkt Psr Lama/BaruRantau Lt±900m2. 08125165894.Hrg 1,5M Nego V.0001-30/4(Dayat)

RANTAU

Djl permn Komp Griya PersadaNo13 S Lulut 08125126528/6292888.Hrg 160jt Nego V.0001-30/4(Rfiqi)

Over krdt T36 Komp Herlina PerkasaBlok3 Jl Teratai No118. 081952777743.Harga 50jt Nego V.0001-30/4(Ratih)

Djl 2tk 10x20 Jl Airlangga 25 Berunjay7683577/7608499/082153726618.Hrg 375jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Dijual rmh Jl Pramuka Km 6 KompPDAM Gg Tirta Darma 7443789.Hrg 675jt Nego V.0001-30/4(Rfiqi)

Djl rmh dipinggir Jl Batu PiringLt600m 081251828298/7764632 TP.Hrg 1,5M Nego V.0001-30/4(Ktr)

Djl toko 2pnt konstruksi ruko & isinya JlRahayu Mtp 081250080504/7754455.Hrg 550jt Nego V.0001-30/4(Dayat)

Lt15x200m sertifikat Jl A Yani Km120(dpn PT Arutmin) asam2081348130166.Hrg 450jt Nego V.0001-30/4(Rian)

MARTAPURA

Djl T±120 Komp Prmata Bnda Jl YakutNo8 A Yani Km7,400 6251994 No SMS.Hrg 550jt Nego V.0001-30/4(Raja)

DjlJl Kuwait Komp Balitra Jaya PermaiBjb Lt180 2lt 085249600034/4784783.Hrg 450jt Nego V.0001-30/4(Rian)

Rmh Tk2 4kt 2wc lkp grsi Jl Meranti 7No7 K Tangi 7099097/082158951963.Hrg 500jt Nego V.0002-15/4(Ktr)

Rmh Jl Raya Libra No10 T36/139m2 dkt Lap Futsal 7571935 TP.Hrg 150jt Nego V.0001-30/4(Ktr)

RmhJl RTA Milono Km9 Komp BasirJahan X No64 P Raya 085363245918.Harga Nego V.0001-30/4(Ktr)

Rmh Lb300m2 Lt840m2 Jl TangkasiangNo8 P Raya Hub 081250537999.Harga 1,5M V.0001-30/4(Ktr)

DjlJl Indragiri Raya No3 Bjb (Seb Ruko)Lb216m2 Lt374m2. 7229246 / 4778081.Hrg 750jt Nego V.0001-30/4(Husai)

HARGA DIBAWAH 300 JUTA

T36+ Komp Graha Falah JayaMandiri Blok B05 Bjb 087814495429.Hrg 120jt Nego V.0001-30/4(Husai)

Rmh Graha Citra Permai III TrikoraBjb Lt240 T45 SHM 081351826467Hrg 200jt Nego V.0001-24/5(Husai)

BU Lb36 Lt162 hook Jl Rajawali IIIBl IF/16 Basirih 082153035533 TP.Harga 77jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Djl Jl S Andai Komp Andai JayaPersada No44 Rt74. 081348825566.Hrg 150jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

T58 Jl Mahligai Indah I Blok D No12Rt11 K Hanyar fas lkp 082154413813.Hrg 150jt Nego V.0001-15/5(Rifqi)

Komp Mutiara Keruing Indah BlokV No4 Rt26 H Bakti. 081952910362.Hrg 109jt Nego V.0001-15/5(Alam)

Rmh Jl Sutoyo S Gg Bina Bahari ccku/usaha Hook 085654104000/7508428Hrg 250jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Djl siap huni T100 hook Komp TataBanua Indah 2 7102673/6148377.Hrg 320jt Nego V.0001-15/5(Silvi)

Djl rmh Jl HKSN AMD Permai BlokA20/395 minat lgsg datangHrg 475jt Nego V.0001-15/5(Jihad)

Djl rmh+kost2an Jl Belda Komp PLNBinawarga V Rt49 No115.081349633277.Harga Nego V.0001-15/5(Ati)

Djl Jl Pramuka Komp Melati Indah No2Rt10 081351201600/3251820 No SMS.Hrg 550jt Nego V.0001-15/5(Raja)

Jl Sasana Santi Komp Bumi PersadaNo10 08125002360/08170718898.Hrg 1M Nego V.0001-15/5(Dayat)

T300 Lt840m2 4km lkp Jl Simp GustiIV K Tangi 7739529/082159393684.Hrg 2,2M Nego V.0001-15/5(Alam)

Djl rmh Jl Belitung Darat GgAbadi No33 Rt17 0811506133.Hrg 300jt Nego V.0001-15/5(ktr)

Komp Citra Permata Biru Blok 5 Jl PendMTP 085754669500/085754562990/6133763.Harga Nego V.0001-15/5(Rian)

PELAIHARI

Djl ruko 2lt Lb2787m2 Jl Panglima BaturBarat No4 Bjb 081349491754/7757546.Hrg 925jt Nego V.0001-15/5(Rian)

Djl rmh str pkot Jl Laos No8 dktLap Murjani Bjb 081251381000.Hrg 500jt Nego V.0001-15/5(ktr)

DjlKomp Surya Mas Jl Mistar Cokroku-sumo Bjb 7698230/081398951460.Hrg 390jt Nego V.0001-15/5(Rian)

HARGA DI ATAS 300 JUTA

RmhJl Karang Anyar 2 Perum PondokBambu Blok B No6. 081348532032.Hrg 210jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Djl Komp Purnama Permai Jalur9 Hub 081251298400.Hrg 275jt Nego V.0001-15/5(Hafiz)

DjlJl A Yani Km 7,4 Gg Norjannah No50Rt16 081528885852/08152101809.Hrg 600jt Nego V.0001-15/5(Riqki)

Djl rmh Jl S Adam Komp H Iyus /STIKIP Blok D/12 6131858/6231969.Harga Nego V.0001-15/5(Hamdan)

Djl rmh Jl Cempaka 11 No27 6kt2lt Hub 08125040593/7129241.Hrg 500jt Nego V.0001-15/5(Hamdan)

Djl rmh T70 Jl Simp Tangga KompBIL No45. 085248267278 TP No SMS.Hrg 350jt Nego V.0001-15/5(Raja)

SHM ada tmpt ushnya tnh 12x80Jl Plaju T Bumbu 085345842005.Harga 1,5M Nego V.0001-15/5(Alam)

Djl rmh Kos 3 pnt Jl Sutoyo SKomp Damai fas lkp 08125025019.Hrg 375jt Nego V.0001-15/5(Hamdan)

Djl rmh Jl Purna Sakti Komp PurnaMasari No104. 08125040593/7129241.Hrg 500jt Nego V.0001-15/5(Hamdan)

Djl Jl Blkg Masjid Jami dkt MajelisGuru Juhdi 081348495858/7165858.Harga 350jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Djl rmh Komp Taman Pesona PermaiNo81 Jl Pdt Karya S Andai 7526081.Harga 450jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Dijl P Suriansyah No19 Bjb Lt1500 SHMHub081251295034/05117447779TPHrg 2M Nego V.0001-15/5(Rian)

Rmh Permnn LB9x14 Komp Pesona MdrnKm11 Blok S No7 Hub081351088889Hrg 450jt Nego V.0001-15/5(Febry)

Over krdt T55 Gatot Subroto 6 KompKanaungan No.26 Hub 7475115Hrg 185jt Nego V.0001-15/30(Putra)

Jl Banjar Indah Pinang Permai IVHub081251135206/0511-7555499.Hrg 400jt Nego V.0001-15/5(Wahyu)

Jl Gatot Subroto X Timur II LaosNo49 Rt27 Kt5 Km5 Hub 7424673.Hrg 1,25M Nego V.0001-15/5(Wahyu)

Djl T100 Lt10x25m S Adam KompJunjung Buih No9. 081265996680.Harga 650jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Djl cpt+isi pjk dtanggung. A Yani Km3,5Komp Beringin V No29A Rt27 7118191.Hrg 375jt Nego V.0001-15/5(Raja)

Prmn 4kt 2km Jl Jahri Saleh KompPandan Arum Blok B No3. 7711655.Hrg 500jt Nego V.0001-15/5(Alam)

Djl rmh Jl Veteran Simp SMP7. 5kt,1km Lt10x20 Hub 081348063606.Hrg 280jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

Jl Sukarelawan Gg Almanar Rt24/10Loktabat Bjb Lt15x20m. 6184377.Hrg 325jt Nego V.0001-15/5(Dayat)

Rmh Jl Buncit Indah 1 No3 Fas kolamAC tape kt5 Km2.7477222/3270009.Harga 1,1M Nego V.0001-15/5(Wahyu)

Dijl Cash/Over krdt Lt140m2 LB50M2 Hub05116364949/7608193Harga 80jt Nego V.0001-15/5(Ktr)

PALANGKA RAYA

BU Komp Bukit Permata Asri 8DS Ulin Bjb Lt10x13,5 . 082112089816.Hrg 185jt Nego V.0001-31/3(Rian)

Jl Galm 1 (Spg SMA 1 Bjb) Lt522m2

Lok strtgs SHM lkp 085251667873.Hrg 600jt Nego V.0001-30/4(Dayat)

Djl Lt140 Lb120,4kt,2km Komp MerantiGriya Asri 2 Blok F No18. 0811519041.Harga 400jt Nego V.0001-15/5(Rian)

HARGA DI ATAS 300 JUTA

SELASA 10 MEI 2011

21Banjarmasin Post

Komp Ratu Permata asri Blok E17Jl Sekumpul Raya Mtp 081349638682.Hrg 295jt Nego V.0001-15/5(Husaini)

Djl rmh murah perlu cpt Komp Mustika IIGg2 No18. Km27,2 LU Bjb 7722324.Hrg 100jt Nego V.0001-15/5(Rian)

Page 22: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Bersambung kehalaman 23...

TOYOTA HONDA

SAIFI 0511 - 7579969 / 085220705600ROZY 0511-6105342 / 08195188822 / 081351989189

New Xenia VVTI DP mulai 10jutaan bnssrg jok krpt kf & anti karat asurnasi all risk

V.000-5/6

New Terios DP mulai 10% bns srg jokkrpt kf & anti karat asurnasi all risk

V.000-5/6

Luxio D, M, X DP mulai 10% Asrnsiall risk, gratis anti karat + cashback

V.000-5/6

Gran Max Pick Up Minibus DPmulai 10% angsr 2jtan

V.000-5/6

Bonus Karpet Dasar, Kaca Film, Sarung Jok, Anti Karat dllHUB NOVI 7559219 / 085249842580 / PUTRI 6379793/ 081348601347

Persyaratan Mudah & Proses cepat, semua bisa diatur !!!

New Terios DP 10% plus bns srgjok, kerpet dsr, kc filmHarga Nego V.000-13/5

New Grandmax Pick Up DP mulai9jtan plus hadiah menarikHarga Nego V.000-13/5

New Xenia DP Mulai 8jutaan Plusbns srg jok karpet dsr kc filmHarga Nego V.000-13/5

New Luxio DP mulai 12 jutaan plushadiah menarik.Harga Nego V.000-13/5

Rush Baru 100% 2011 wrn Putih

Harga 204jt V.000-24/5

Toyota Yaris 2011 putih 100% baru

Hrg 188jt V.000-24/5

AG MOBIL (Samp Jembatan Banua Anyar)Telp 081349333910/ 4315497 / 4315591 / 4315592 Terima Pesanan Khusus Mobil Baru

Berhadiah Umroh, Cek harga !! baru bandingkan dg kami, garansi termurah !!!

Innova 2011 Baru 100% putihreadyHarga 195jt V.000-24/5

Terios TX Baru 100% 2011 Putih

Harga 198jt V.000-24/5

Toyota Alphard 2400X AT 2011Putih 100% baruHrg 725jt Nego V.000-23/5

Avanza baru 2011 Ready semuawarna 100% baruHrg mulai 142,5jt V.000-23/5

“PROSES CEPAT, MUDAH DAN BUNGA MURAH ”HUBUNGI DEWI 081250104044 / 0511-7501944

SAAT TEPAT MEMBELI MOBIL BARU

Innova DP 30jtan + discRush DP 27 jutaan + bonus

V.000-14/5

Avanza DP 20jutaan + bonusready stock

V.000-14/5

Fortuner DP 51jutaan + diskon +bonus V Cool

V.000-14/5

Yaris DP 26jutaan, + bonus, Readystock.

V.000-14/5

SUZUKI

Hub X-Mobil Graha CBU0511-7514099 / 7484800

Foton Bis 16 Seats, AC

Hrg 199jt Nego V.6394-12/5

Mitsubishi Pajero Diesel CBU th2000, maticHrg 275jt Nego V.6394-12/5

Foton Box 6 ban th 2010

Hrg 220jt Nego V.6394-12/5

Tyt Innova G manual 2004

Hrg 155jt Nego V.6394-12/5

BULAN DEPAN HARGA NAIKHub IWAN 0511-7524845 / 085251616192

Riza 05116189598/082148869933 SERVICE OK 24 JAM

New Xenia vvti DP9jtan atau angs2jtan plus srng jok,kc film,karpt dasr

V.000-21/5

New Terios DP 22jtan atau angs3jtan + sarng jok,karpt dasr,kc film

V.000-21/5

New Minibus Gran Max DP15jtanplus hadiah menarik.

V.000-21/5

New Gran Max Pick Up DP9jtanplus tape mobil

V.000-21/5

HUB HY MOTOR Jl Sultan Adam Ruko No 3 BanjarmasinHP 08125016535 / 7517732 / 7394472

New Yaris S Th09 Akh Hitam brggres kaya baruHarga Nego V.8714-4/6

Swift ST 08 matic silver asli Bjr brgGress. SX Over Th08 Hitam.Harga Nego V.8714-4/6

New Jazz RS AT/MT Th08/10Putih Mutiara / Htm brg gressHarga Nego V.8714-4/6

Fortuner G Lux th 06 pemakaianabu-abu barang gresHarga Nego V.8714-4/6

Innova 2010 New Model Silver var.BMW 320i Th01 SilverHarga Nego V.5234-29/5

Avanza G 2010 Akhir silver mls trwtsiap pakaiHarga Nego V.5234-29/5

3 unit All CRV 2.4 Th05,06,07Silver, Hitam,mulus terawat.Harga Nego V.5234-29/5

Hub SMS MOTOR Jl Sultan Adam No 15 Rt 14Telp 0511 - 6187251 / 7401515 / 081253521515 / 0811511515 Banjarmasin

3 unit Tyt Rush S Th07, ‘08, ‘10.Karimun Estilo ‘2010 Abu2.Harga Nego V.5234-29/5

2 unit Yaris E ‘07, 08 M/T Hitammulus terawat siap pakaiHarga Nego V.5234-29/5

4 unit Jazz Th06, 07, 08 VTec Airbag mulus terawat.Harga Nego V.5234-29/5

PROSES 1 HARI SELESAISANAH 081349383963 / 6373362

EDY 085249862408 / 085750186907 / 7359329

New Xenia DP 9jtan/angs 2jtanbns srng jok, krpt dsr, kc film, anti krtHarga Nego V.000-15/5

New Luxio DP mulai 12jtan bns srngjok, karpet dsr, kc film, anti karatHarga Nego V.000-15/5

New Terios DP 24jt bns srng jok, karpetdsr, kc film, anti karat. Angs 3jtanHarga Nego V.000-15/5

New Grandmax PU DP 8jtan /angs 2jtanHarga Nego V.000-15/5

Djl cpt All New Baleno Std ass allrisk pemakai wnt 085651000072.Hrg 175jt Nego V.7919-16/5

KAYU TANGI MOBIL Jl H Hasan Basr i No45Telp 3304321 / 7438945 / 6256905 /085332014545Samping Dealer Suzuki Kayu Tangi / samping 45 MART

2 unit Toyota Rush S Th2007 Sil-verHarga Nego V.000-25/5

Suzuki X Over 08 hitam manual

Harga Nego V.000-25/5

20 Avanza G Baru 2011 & Avanza‘09 lengkap kca film & sensor parkirHarga Nego V.000-25/5

Innova G 2006 silver

Harga Nego V.000-25/5

Tyt Twincam Lift Back ‘89 Abu2 MetAC tape Cl PW ban baru 7543102.Harga 36jt Nego V.000-11/5

Over krdt Escudo Matic 2.0i Th02VR full var ss 27bln Hub 6188299.Harga 55jt Nego V.8221-10/5

Hub HD MOTOR Jl Belitung Darat Samping Gg Amal UtamaNo 108 Rt 22 Telp 0811514487 / 0811512535 / 082153640999 Bjm

3 Unit Swift ST ‘08, ‘09, ‘10 Manual /Matic Silver, Merah Anggur, HitamHarga Nego V.7488-21/5

3 unit Tyt Rush S ‘08/’09/’10 Htm,Silver brg 99% sprt br jok 3 brsHarga Nego V.7488-21/5

Grand Vitara ‘07/08. Hitam / Sil-verHarga Nego V.7488-21/5

3 unit X Over ‘08, ‘09, ‘10 Silver /Silver Mutiara.Harga Nego V.7488-21/5

READY STOCK bisa via Bank & Leasing proses mudah & cptPUJO 0511-7565066/085249403769

AWAN 0511-6180408 / 081351096597

Innova, Disc+bonus, murah,proses cepatDP 26jtan V.8089-28/5

Hilux Ready stock, DP murah,disc khusus

V.8089-28/5

Avanza Disc+bonus, murah,proses cepatDP 20jtan V.8089-28/5

Yaris, Gratis Samsung Galaxy Tab

DP 20jtan V.8089-28/5

Avanza G Th09 Akh Hitam fas lkporsnl ist 7385299 / 085250518339.Hrg 146,5jt Nego V.000-13/5

Honda Genio ‘94 Hijau Met trwt au-dio AC dingin 085245666650.Harga 63jt Nego V.000-12/5

Djl Innova ‘09 Abu2 Grey jok klt Metjok klt brg mls Hub 085393222229.Hrg 210jt Nego V.8353-14/5

Djl Jazz VTec Mtc ‘06 Abu2 Met jokklt brg mls 0821707559/6140033.Hrg 137jt Nego V.8351-14/5

Baleno 97 merah AC dingin DVDPS PW Body Ok Hub7455009Hrg 65jt Nego V.6026-17/5

Djl Katana Th90 Htm AC VR audioDVD 7542676 / 081348095750.Harga 38jt Nego V.8377-12/5

Dijl Katana GX 96 ungu met FasAC Stir rcng Ban BR 085751116230Hrg Nego V.8570-10/5

Katana GX 94 Biru muda met Klngsiap pakai pnya pribadi 05117399973Hrg Nego V.8508-15/5

Dijl Jazz IDSi 05 matic htm met PlatAsli Bjm 081349751337Hrg Nego V.8526-10/5

Dijl Innova th10 hitam AC CD Hub0511-7592444/0811517782Hrg Nego V.8522-12/5

Dijl Honda Genio 92 hitam kondbagus Hub 081250728020Hrg 62,5jt Nego V.8507-10/5

Jazz RS 2010 matic Plat DA Jok kltKm 4rb Baru Hub 7129031Hrg Nego V.8501-10/5

Dijl Kjg Box 87 biru siap pakaiHubungi 0511-7210010Hrg Nego V.8563-10/5

5 unit Rush S/G New Model 2011100% baru DP mulai 40JtanHarga Promo V.7338-20/5

Terios TX 2011 putih 100% Baruready stockHarga Promo V.7338-20/5

25 unit Avanza G & E 2011 100%br pilih warna DP mulai 19JtanHarga Promo V.7338-20/5

HUB SHOW ROOM ISTANA MOTOR JL LINGKAR BENUA ANYAR BANJARMASIN0511-7401974 - 08125123674 - 081349751985 - 085248428234

TERIMA PESANAN MOBIL BARU / BEKAS DIJAMIN LEBIH MURAHMINGGU / HARI LIBUR TETAP BUKA (Kredit proses 1jam selesai) harga & bunga tak tertandingi

5 Unit innova G & E 2011 100%baru pilih warna DP mulai 40Jtan.Harga Promo V.7338-20/5

Fortuner G Lux ‘08 Hitam lsgnama pembeli cash / kredit.Harga Promo V.7338-20/5

Jazz S Th2010, Jazz VTec ,06,Taruna CSR ‘01, Escudo 2.0i ‘03.Harga Promo V.7338-20/5

HUBUNGI CV SENTRAL MOTORJl Pramuka Tembus Terminal Km6 (Seb Apotik Milinia / dr Zainudin)YULIADI 0511-7234196/0811517678 LYA 0511-7472475/08115004859

Avanza 100% baru Silver, Hitam,Abu2Harga Nego V.8659-3/6

Swift ST Th09 Hitam body kit

Harga Nego V.8659-3/6

X Over Th09 Akhir Manual Silver

Harga Nego V.8659-3/6

Honda Jazz S Th08 ManualSilverstoneHarga Nego V.8659-3/6

Kjg KF50 Long ‘90 Merah Met lkp ACpjk / ban br siap pakai 081351447999.Harga 41jt Nego V.8668-11/5

Kjg Grand Short ‘96 Akh Abu2orgnl memuaskn Hub 0511-7175900Harga 73jt Nego V.000-11/5

Alphard M2G 3000cc V6 ‘03 2TV DVDcamera 2sunroof 7418288/0811508288.Hrg 350jt Nego V.8674-15/5

Djl Kijang Kapsul Th97 Hijau Hub081348400640 TP.Harga 73jt Nego V.8648-11/5

Avanza G Th05 Hitam mls bd klngvar pjk baru Hub 0511-7443009.Hrg 118,5jt Nego V.8651-13/5

Dijl Innova G 06 hitam bensin Kmrendah 05117435610/081351371717Harga Nego V.8577-11/5

Kjg G Long Th95 Abu2 AC cntrlklng asli Bjr Hub 0511-7175900Harga 50jt Nego V.000-11/5

New Jazz S Matic Th08 Hijau MudaMet Hub 0511-6267905.Harga Nego V.8650-11/5

Jual cpt Hnd City VTec ‘05 Abu2 MdMet trwt 08125100655/081953744040.Harga Nego V.8663-11/5

Dijl Inova E 06 akhir 07 silver, Everest07,08 4x4 silver Hub 081251113838Hrg Nego V.8133-15/5

Kijang Kapsul SX Th02 MerahMaron AC TV 085248638829 TP.Harga 90jt Nego V.8740-12/5

Tyt Vios G Th03 ABS Silver Metpkaian pribadi orsl cat 7055168.Hrg 110jt Nego V.8701-11/5

HONDA

Stream 2.0 Matic Triptonic ‘04 PutihMutiara AC TV sunrrof bs TT 08115007118.Hrg 145jt Nego V.8747-15/5

Honda Jazz Th05 Matic Abu2 kondbgs asli Bjm Hub 0511-7653486bs TT.Hrg 118,5jt Nego V.8732-11/5

Over krdt Baleno ‘97 Merah Met bd klngfull var siap pkai 7114534/08125113187.Harga Nego V.8744-15/5

Grand Vitara Th08 JLX Abu2 Metasli Bjr sgt trwt Hub 7423599 TP.Harga Nego V.8746-12/5

Kjg Grand ‘94 Merah Met AC siappakai Hub 081349700045 / 7502092.Harga Nego V.8349-11/5

Inova G 04 Akhir hitam fas standar081959388887/085348231182Hrg Nego V.8834-16/5

Jazz 04 IDSi mulus siap pakai081349700045/7502092Hrg Nego V.8790-16/5

Dijl Honda Freed putih 09 asli BjrHub 0511-7488030/087814886383Hrg Nego V.8830-13/5

Esteem 94 Biru relaxa asli pakaianpribadi mls AC Dingin 081348031307Hrg Nego V.8825-18/5

Honda Civic FDI 18 A/T 08 Bln 10 Abu2met VR18 Crom Hub085348317250Hrg 295jt Nego V.8799-12/5

New CRV 2,4 ‘08 hitam met asliBanjar Hub 0511-7310111Hrg Nego V.8774-11/5

Dijl APV X Biru 05 siap pakai Hub7505892Hrg 95jt Nego V.000-11/5

Innova E Hitam Th05, Kjg Rangga99 merahHarga Nego V.000-29/5

CRV 2.0 A/T Th03 Hitam / coklatmuda Terios TX ADV Th08 Hitam.Harga Nego V.000-29/5

Avanza BR 2011 wrn lkp DP mulai15jtan Angs mulai 3jtanHarga Nego V.000-29/5

HUBUNGI : TAMAN MOTORJl Tembus Gatot Subroto Sultan Adam Banjarmasin 0821 5902 4400

HARI MINGGU/LIBUR TETAP BUKA BISA TUKAR TAMBAH

Ranger, D-Max, Triton BT 50 DC,MC, PU Th07,’08,’09.Harga Nego V.000-29/5

Avanza E/G hitam/silver 07, 08,2010Harga Nego V.000-29/5

Szk SX 4 MT Abu2 th09, Krista Bsilver 02Harga Nego V.000-29/5

HUB. SHOWROOM SUNU MOTOR Jl A Yani Km 8,7Banjarmasin Telp. 0511-4281637/7405859/0811514948

Avanza G 2011 100% baru R stocknama pembeli+bns srng jok/krpt dsrHarga Nego V.000-16/5

Avanza G 08, 09, 2010 hitam sil-ver merah brg full orsnl Cash/KrdtHarga Nego V.000-16/5

Rush S ‘08 Silver jok 3 brs terawatsiap pakaiHarga Nego V.000-16/5

X Road 2010 AT Silver barangbagus pajak panjang C/K165jt Nego V.000-16/5

Szk X Road 2010 AT silver barangbagus pjk panjang 0811515859165jt Net C/K V.8154-14/5

Fortuner G Lux Th06 Hitam Km20rb Hub 0811518989.Harga Nego V.8900-7/6

Avanza Th05 Kuning Met muluskaleng Hub 081349417272.Hrg 115jt Nego V.8906-18/5

Innova Th07 Hitam kond istmw trwtKm rendah Hub 085252741111.Hrg 160jt Nego V.000-18/5

New CRV Th04 Matic Sunroof TVaudio VR Crom bs TT 0811518118.Hrg 167jt Nego V.000-17/5

Honda Stream Th05 Matic HitamVR18 DVD TV Hub 081349707780.Hrg 155jt Nego V.8908-13/5

Carry 1.0 Th94 Hijau siap pakaiHub 081348327171/7368728.Harga Nego V.000-14/5

Over krdt X Over Th07 Silver varaudio velg18 Hub 0511-7307456.Harga Nego V.000-14/5

Escudo 2.0 Th01 Biru Met velg,Abs, pjk baru Hub 0511-6267905.Harga Nego V.8731-12/5

22Banjarmasin PostSELASA 10 MEI 2011

Inova 06 Tipe G wrn hitam met bgsHubungi 0511-7577978Harga Nego V.8092-13/5

Futura 02 merah met tgn 1 VRistimewa krdt/TT 081333171111Hrg Nego V.8246-16/5

Dijl Inova 2004 kuning emas mlsHubungi 081349136236Hrg 125jt Nego V.000-13/5

Dijl Cepat Kjg Kapsul LX 01 Hub0511-7653486 wrn creamHrg 79jt Nego V.000-15/5

Kjg Jantan 91 Akhir Hijau met AC dinginJok BR 081349383255/05116216020Hrg Nego V.000-15/5

Sidekick 97 merah met body kaleng orsnl AC CD Audio Hub 741829Hrg 80jt Nego V.000-14/5

Honda Civic Genio 95 Biru bd klng catorsnl AC PS PW E mirror 05116190519Hrg Nego V.6659-16/5

Avanza S 1.5 Th2010 Grey Kmrendah Hub 081351599966.Hrg 157jt Nego V.9045-15/5

Avanza G Th06 Merah Met kondisiterawat Hub 08125010148.Harga Nego V.000-19/5 Honda ODYSEYY Built Up Th04

Silver velg 20” Hub 08125101974.Harga Nego V.000-16/5

Hnd Genio ‘93 Akh Pth Asli Bjr orgnlmsn stndr, siap pk 6272006/081351420055.Harga Nego V.000-16/5

Over krdt Escudo Th02 Kuning Metss 29x Hub 0511-7113822.Harga 35jt Nego V.9013-14/5

SUZUKI

Baleno Th97 Silver AC dingin PStape CD Hub 0511-7504770.Harga Nego V.8675-11/5

Jimny Th90 Hitam, VR pjk & banbaru Hub 0511-7135383.Harga 35jt Nego V.8661-11/5

Karimun GX Th03 Akh Silver var CDDVD MP3 mls siap pkai 7499110.Harga 84jt Nego V.8653-11/5

Jual Szk X Over ‘’08 Abu Met mlsorsnl var lkp Hub 085754092790.Harga Nego V.000-16/5

Baleno ‘01 biru met kond bgs siappakak Hub 085250976065Hrg 80jt Nego V.8860-13/5

Page 23: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Ruko 3 pnt 2 lantai uk 475 x 16,5m2Jl Raya Perdagangan 085248219955.Harga Nego V.7678-27/5(Alam)

Djl T110 grsi Jl Raya AMD PmurusDalam Komp Pdk Pinang 7313999.Harga Nego V.6133-11/5(Ktr)

DjlJl A Yani Km 29 Komp Pondok SejahteraGg Makmur Blk E4 L Ulin 082158998098.Harga Nego V.6140-13/5(Ktr)

Dijl cpt Ruko 1 Pintu Lt 2 fas km2 Jl H. Boejasinsebr Dealer Szk Pelaihari 081348465858Hrg Nego V.6543-15/5(Ktr)

T200 Komp Rina Karya Km8 Bjmuk 11x21 SHM Hub 081348559909.Hrg 750jt Nego V.6992-18/5Ktr)

PERUMAHAN SENTRAL ( SIAP HUNI & SIAP BANGUN)KANTOR PEMASARAN: Jl Raya Pramuka Km6 No21 Rt22 Banjarmasin

Telp 0511- 7480855 / 7074298 / 7200497

T75 Jl Pramuka Komp RahayuCash/krdtHarga Nego V.7028-18/5

T90 Jl Pramuka Komp RahayuCash/krdtHarga Nego V.7028-18/5

T90 Komp Dharma Bakti VC AYani Km 5 Cash/krdtHarga Nego V.7028-18/5

T65 No 8 Jl Pramuka KompRahayu Cash/krdtHarga Nego V.7028-18/5

T48 Jl A Yani Km 21 KompBorneo landasan Ulin Cash/krdtHarga Nego V.7028-18/5

T48 Jl Cemara Ujung K TangiKomp Raga Buana Cash/krdtHarga Nego V.7028-18/5

A Yani Km8 Rina Karya T120 Kt3 Km2grsi pgr 081349545889/7468880.Harga Nego V.7343-20/5(Hamdan)

Djl T45 Komp Balitra Jaya Permai JlKairo U44 Lt12x17m 081351571067Hrg 185jt Nego V.7483-13/5(Husai)

Br Jl Martapura Lama Km7,2 Rt8 KompGraha 085251763906/7234602 bs krdtHrg 250jt Nego V.7518-22/5(Ktr)

DjlJl S Adam Komp Junjung Buih No80Rt25 081351009999/081351004950.Hrg 320jt Nego V.8272-20/5(Ktr)

PELAIHARI / BJM

Jl Pramuka Pembina 4 Komp GriyaRhyu Rt25 Blok E No7. 7320125.Harga Nego V.8254-11/5(Wahyu)

Kontr rmh 3kt 2km grs Komp MadinahRt15 No20 K Tangi 7710402/085248100808.Harga Nego V.000-11/5(Alam)

BANJARBARU

Hubungi 0511 - 613 7711 / 642 7799Disc 5 % Untuk Rumah Indent

Type 90/162 Jl PramukaBanjarmasinHarga 799jt V.000-1/6

Type 170/310 Jl A Yani Km 33BanjarbaruHarga 450jt V.000-1/6

Type 60/258 Jl A Yani Km 28BanjarbaruHarga 305jt V.000-1/6

Type 300/210 Citra MegahBanjabaruHarga 1,3M V.000-1/6

Dijl rmh T130+prbt Jl Dharma BaktiVD No46 Rt21 Hub 082153055590.Harga Nego V.8396-14/5(Hafiz)

Rmh br T85 2kt 2km siap huni JlMahligai Km7 Hub 7390890.Hrg 600jt Nego V.8427-12/5(Ktr)

Dijl Rmh+Perabt Pindahan Komp MandiriLstari Blok A1 No17 Hub08115012926 TPHrg Nego V.8523-13/5(Ktr)

Jl Kelayan B Tmr Gg Jais No64Uk15x20 Permn 3KT 2KM lkp 7424219Hrg 375jt Nego V.000-10/5(Ktr)

Dikont Ruko Jl P Samudera No17parkir luas 3Lt 081231667789 maaf TPHrg Nego V.7516-23/5(Ktr)

Djl T45 Komp Balitra Jaya Permai BlkB No10 Rt01 Bjb 9187980/081251274474.Hrg 185jt Nego V.8738-12/5(Ari)

Djl rmh Jl Dahlia I No22 Rt14P14,8 L11,3. Hub 08115007046.Harga Nego V.8699-10/5(Ktr)

Dijl Cpt Rmh+perabot Lkp Jl Simp GustiV No25 Rt34 Hub7462188/0816214929Hrg Nego V.8879-13/5(Ari)

Rmh Hook Jl Banjar Permai III No35ALt198 Lb146 3KT 2KM 7653007 TPHrg 630jt Nego V.8709-12/5(Ktr)

Ruko 3 pnt Jl A Yani Simp 4 Bjb SHMLom stratgs 08125081128/7421508Hrg 3,5M Nego V.8842-18/5(Dyt)

Dikont Rmh Jl A Yani Km18 Komp CitraGraha lkp 6407071/081349611088Hrg 15jt/th V.8872-16/5(Rifqi)

T36/176 Baru Gt Manggis Bjb 2KT 1KMDp50% ss angs 3x . 081349558970Hrg 70jt V.8846-18/5(Dyt)

Dikont Rmh Jl Komp PurnamaKm7 Hub6407071/081349611088Hrg 50jt/th V.8875-16/5(Rifqi)

BANJARMASIN

Dijl Cpt rmh Citra Garden 4KT 4KMPDAM 2200W Hub 081349492888Hrg Nego V.8788-13/5(Ktr)

Rmh+prbtJl Jafri Zam2 Komp LLASDPII Rt51 No20 3356525/081349348777Harga Nego V.000-14/5(Alam)

Djl Rmh Jl Sultan Adam KompTaekwondo Permai Hub 7057400.Harga Nego V.000-14/5(Alam)

Dikontrkn rmh 3kt 2km Jl CitrawatiNo20 Rt24 Manggis Hub 7507692.Harga Nego V.000-14/5(Alam)

Djl/dswkn Jl Karang Anyar II KompLutfina Balitra Bjb 081348058398.Hrg 150jt Nego V.8909-12/5(Ktr)

Dkontrkn Jl A Yani Km18 Komp CitraGraha fas lkp 6407071/081349611088.Harga 15jt/th V.8872-16/5(Rifqi)

Djl L200 Strada Double Cabin ‘06Putih Hub0511-7477304 / 7477305.Hrg 170jt Nego V.8925-18/5

HUBUNGI : CV LUHUR PERKASAJl A Yani Km.5 Banjarmasin Telp : (0511) 3252128 / 3252134.

Terima Pesanan Semua Jenis Mobil

Honda Jazz RS Th2011 ManualSilver 100% baruHrg 215jt Nego V.000-14/5

Honda Jazz RS Th2011 PutihMutiara 100% baruHarga Nego V.000-14/5

12 Unit Avanza VVTi ‘11. Htm, Slvr,Merah, Abu2 100% br bns srng jokHarga Nego V.000-14/5

Kijang Innova 2011 100% baruputih mutiaraHrg 235jt Nego V.000-14/5

Sambungan dari Halaman 22 ...

PROMO DAIHATSU ASTRA 2011RAIZ ASTRA : 0511-6356226/085251260321

RAHMAN ASTRA : 081351874874/05117582343

Terios + hadiah menarik readystock Manual / Matic.Bunga 5% DP 17jtan V.8623-3/6

New Xenia VVTi DP Mulai 10% &total Diskon 9Jt

V.8623-3/6

Grand Max Pick Up Angsuran2jtan cash back s/d 6jt.Bunga 5% DP 8jtan V.8623-3/6

New Luxio DP mulai 12 jutaan plushadiah menarik

V.8623-3/6

HUBUNGI : SINAR ABADI MOTORJl A Yani Km9,700 No97 (Seb Pom Bensin) 081953818111/

085249715111/0511-6181990 Terima Tukar Tambah Cash / Kredit

Avanza G 100% baru th 2011 AnPembeliHrg Nego V.8421-2/6

G Vitara JLX Matic ‘07 Blue Aquamls trwtHrg 205jt Nego V.8421-2/6

SX4 Th2009 Manual Orange

Hrg 178jt Nego V.8421-2/6

Honda Freed PSD 2010 Silver Km6rb mls trwtHarga Nego V.8421-2/6

Hub UTAMA MOBILINDOJl A Yani Km 4,5 0511 - 7406733 / 7541919 / 6231819

Jazz ‘08 ‘05=133,5jt ‘04=123,5jtJazz RS Th09 Matic 197,5jtHarga Nego V.6424-11/5

Suzuki APV Th09 = 142,5jt BMWTh00 = 127,5jt. Terios ‘08=157,5jtHarga Nego V.6424-11/5

Livina X Gear Th08 = 144,5jt Yaris‘06=135 Karimun Estilo ‘07=102,5jtHarga Nego V.6424-11/5

Honda CRV ‘08 =287,5jt EscudoTh04 = 123,5jt Triton ‘08 = 215jtHarga Nego V.6424-11/5

MITSUBISHI / NISSAN

R150VX subsidi 2jt250rb s/d 11 Mei11 Hub 7462731/7187016/08152102645.Hrg 17,3jt V.000-14/5

D I J UA L S P D M OTO R

D Cabin 4x4 ‘08 OTR unit br stock 3Htm Slvr 3269911/081348020020Hrg @210jt V.7240-22/5

HUB SINAR MOTOR Jl A Yani Km 7,5 No93 Rt2 BjmJual beli mobil baru/bekas cash / bekas

0511- 3256609 / 7408906 / 7407414

All New CR-V 2.4 2008 Abu2 Met

Hrg 310jt Nego V.8129-28/5

Toyota New Innova G 2.0 VVTiTh2011Hrg 242jt Nego V.8129-28/5

Tyt New Avanza G 1.3 VVTi MTTh2011 Angs 4.4449.000x4thDP Min 18jt V.8129-28/5

Fortuner G Lux Th2010 PutihMet/ Hitam MetHrg 410jt Nego V.8129-28/5

ALL TYPE READY STOCKSHOLIHIN 081349530334 / 0511 - 6229788

PERSYARATAN MUDAH & PROSES CEPAT, SEMUA BISA DIATUR !!!

New Luxio DP mulai 13jtan Plushadiah menarikHarga Nego V.000-14/5

New Xenia DP mulai 9jtan Plusbns srng jok, karpet dsr, kc filmHarga Nego V.000-14/5

New Terios DP mulai 16jtan Plusbns srng jok, karpet dsr, kc filmHarga Nego V.000-14/5

New Grandmax Pick Up DPmulai 9jtan Plus hadiah menarikHarga Nego V.000-14/5

Hubungi : 082153730003 / 081250111188

New Xenia DP mulai 8jt+Bns SrngJok, Krpt Dsr, Kc Film+Bns mnrikHarga Nego V.6400-12/5

New Grandmax Pick Up Dp mulai9 jtan + Bns cntkHarga Nego V.6400-12/5

New Terios DP 10% + Bns SarungJok, Karpet Dsr, Kc Film+Bns cntkHarga Nego V.6400-12/5

New Luxio DP 10% + cash backdan bonus menarikHarga Nego V.6400-12/5

KIA

SINAR JAYA MOTORJL SULTAN ADAM 48 7474554 / 0811505997

Terios TX adventure 09 htm asli Bjrmulus, Rush 08 biru relaxa asli BjmHarga Nego V.000-31/5

Nissan Terano Kingraod 03 sil-ver stone asli Bjr mlsHarga Nego V.000-31/5

X Over ‘09 Biru Muda asli Bjm Yaris E‘08 SilverHarga Nego V.000-31/5

Swift GT2 ‘06 Hitam TV full audioSwift ST Th08 Silver Mutiara.Harga Nego V.000-31/5

Timor 515Th97 Hijau Met kond trwtsiap pakai Hub 085393031677.Harga 44jt Nego V.000-12/5

Truck PS120 Th99 Bak Kayu pipaterpal lkp siap pakai 0811525533.Hrg 102jt Nego V.8389-15/5

Ovr krdt Visto Th02 Biru Met ss 26xcicilan 1,9jt Hub 082148861342.Harga Nego V.8375-12/5

HUB. BIMA MOTORJl Mistar Cokrokusomo S Besar Banjarbaru0511-6133940/ 7379188 / 081349348188

CRV MT Th08 Coklat Muda MetC/KHarga Nego V.8532-2/6

X Over Baru Th11 Wrn PutihMutiara C/KHarga Nego V.8532-2/6

Avanza G 2011 100% br Grey,Hitam, Silver, Merah ready C/KHarga Nego V.8532-2/6

Jazz IDSi Th04 AT Coklat MudaMet C/K.Harga Nego V.8532-2/6

Dijual PS 100 Box Ban 6 th 1999Hub 081351858070Harga Nego V.8582-10/5

Dijl Mitsubishi Pajero 4x4 95 Dbl AceHijau silver 7435610/081351371717Harga Nego V.8581-10/5

L300 Box th01 kondisi siap jalanHub 0511-7679600Harga Nego V.8559-10/5

Truck engkel Box 01 Roda 4 siapjalan Hub 081348282600Harga Nego V.8561-10/5

HARGA NEGO BISA TUKAR TAMBAHCASH / KREDIT

HUBUNGI 0511-7518118 / 0811518118

Szk Aerio 03 matic hitam hrg 94jtCRV ‘03 Matic TV audio 155jtHargaNego V.7024-18/5

L200 Double Cabin Th05 ACPWVRHrg 155jt Nego V.7024-18/5

Escape XLT Matic 05 full audioTV130Jt.Ranger dbl cbn 4x4 ‘06=115jtHarga Nego V.7024-18/5

Escudo XL7 Th04 Matic audio TVKuda Grandia 04=120Jt bs tt rmhHarga Nego V.7024-18/5

HUB ANSYARI MOTORJl Sultan Adam samping Gg Kartika Rt25

0511-7675522 / 082153385522

Timor Th02 Hijau.

Harga Nego V.6585-13/5

Jazz Th04 Hitam.

Harga Nego V.6585-13/5

Toyota Soluna Th2004 Grey

Harga 56jt Nego V.6585-13/5

Chevrolet Captiva Th07 MT / ATHitamHarga Nego V.6585-13/5

DAIHATSU

Clasi 91 hijau Lumut body klng ACTape Lkp Hub 082153749141Harga 35jt Nego V.7713-10/5

Espass Th01 Ungu body mulussiap pakai Hub 0511-7214309.Harga Nego V.8466-14/5

Terios TX ‘07 Hitam mls trwt jrg pkai1tgn Km 32rb bd klng Hub9235879.Hrg 350jt Nego V.8674-15/5

Visto ‘01 Hijau Met klng TV full audiojok klt pjk/ ban br 081351447999.Harga 72jt Nego V.8669-11/5Timor Th97 Hijau Met orsnl cat lkp

tgn 1 asli Bjr Hub 0511-7416023.Harga Nego V.8657-11/5

Kia Visto Zip Drive Th02 GreeyAC tape Hub 0511-7122699.Harga 71jt Nego V.8748-12/5

Mits PS 120HD Th04 Dump TruckADR kond siap pkai 081348988885.Hrg 184jt Nego V.8734-11/5

Dijl Kia 01 hijau met Fas DVD TV Au-dio Pjk BR 7768578/087816740808Hrg 70jt Nego V.8874-13/5

Picanto 06 Pjk Baru TV mls trwt081349700045/7502092Harga Nego V.8858-16/5

Szk Aerio 05 akhir asli Bjm silverMT TV 3bj 05117684085 Bs krdtHrg Nego V.8835-13/5

Katana DX 95 Biru mlm Cat orsnlbd klng AC dingin VR 0811500910Hrg 45jt Nego V.8836-13/5

Swift ST 08 manual silver jok klt spt BRBs krdt 05116149858/08152147044Harga Nego V.8832-13/5

Dijl Motor Kaisar Roda 3 ‘2011Hub 0811500200/081351857315Hrg 19jt V.8762-11/5

Dijl Taruna CSX 2000 Biru met FullVar Hub 081253555454Harga Nego V.8772-16/5

Daihatsu Sirion Th08/07 TV audiojok klt bs TT Hub 0811501226.Hrg 109jt Nego V.8207-10/5

Isuzu Panther PU ‘05 AC tape Velg& ban baru Hub 0811507222.Harga Nego V.000-17/5

Isuzu Panther LV 25MT Th01 MerahMet bisa TT 081251333234/7407505.Harga 85jt Nego V.000-14/5

Ford Ranger Dbl Cabin 2004 sil-ver Hubungi 085249340111Hrg 90jt Nego V.8566-10/5

Feroza Independent 98 hijaumetalik orsnl AC VR 0511-7358221.Hrg 76jt Nego V.8491-11/5

Opel Blazer 02 hitam silver bd mlssiap pakai 085250976065Hrg 55Jt Nego V.8857-13/5

BU Timor Th97 DOHC Hijau MetAC CD asli Bjr 7452416/7407505.Harga 41jt Nego V.8710-12/5

SELASA 10 MEI 2011

23Banjarmasin Post

Kuda Diamond 05 silver tgn 1 99%original TT krdt 081333171111Hrg 115jt Nego V.8418-17/5

Dij l Rmh Komp Sultan AdamPermai 8 No2 Hub 0811513996Hrg Nego V.000-15/5(Hmd)

HUB SHOWROOM CAHAYA SIAGA MOTORJL Lingkar Banua Anyar 082154297547 / 7256706

BISA KREDIT / TUKAR TAMBAH

CRV 2.0 Matic plat VIP moka 276jtGenio ‘94 Merah full modif 63jt.Harga Nego V.000-10/6

Xenia Li Sporty ‘09 Hijau asli Bjm120jt Taruna CSX Li ‘00 Abu2. 86jtHarga Nego V.000-10/6

X Over ‘08 Htm asli Bjm plat VIP162jt Hnd Nova ‘89 Merah 36jtHarga Nego V.000-10/6

Swift ST ‘08 Htm VR18 full var144jt Everest 4x4 ‘05 Silver 168jtHarga Nego V.000-10/6

Daihatsu Sirion M Th07 Hitamasuransi All Risk V17 msn ok 7492802.Harga Nego V.9032-15/5

Kia Visto Th03 Hijau Met pjk bln 3kond terewat Hub 082154636222.Harga 75jt Nego V.9024-16/5

Nissan Terano Kingroad ‘05 Silverstonelkp orsnl 08125067727 / 7306347.Harga Nego V.9020-16/5

Panther PU Th06 Akh Biru Tua mlssiap pakai Hub 081351599966.Harga Nego V.8969-15/5

Kwski Ninja ‘08 Htm bs krdt angs 670rbss 8bln DP9jt 7641492/081349753323.Harga 14jt Nego V.000-16/5

Kawasaki Trail KLX 150cc ‘09 AsliBjm mls trwt Hub 0511-7759677.Harga Nego V.8970-15/5

Chev Zafira ‘02 TC DVD sound AC srgjok kc film johson 6221900/085348237555.Harga 95jt Nego V.8712-12/5

Djl BMW 320i Limited Edition Th96MT Hub 7489952 / 081349745782.Harga Nego V.8984-14/5

ISUZU

Strada L200 Double Cabin Th03Silver Hub 08125056152.Hrg 121,5jt Nego V.000-21/5

Getz Th05 Matic Kuning kond orisinilasli Bjm Hub 0811508844 bs TT.Harga 91jt Nego V.8733-11/5

BMW 320i Th05 Orsnl an sendiridari baru Hub 081348240902.Hrg 160jt Pas V.8672-5/6

Getz 07 silver lkp LCD Audio Tgn 1Km rendah jrg pakai 081253953449Hrg 110jt Nego V.8852-12/5

Over kredit Aveo Th05 Silver3.748.000/bln x 19bln 081348585858.DP 37jt V.000-11/5

Dijl Chevrolet Aveo 03, 04 Biru met fasVR Tape VCD Mp3 orsnl 0816212514Hrg 84jt Nego V.8551-10/5

Aveo LT ‘04 Akh Bln 12Hitam Met asliBjm Km 42rb Hub 082149074513.Harga Nego V.9022-16/5

Mazda BT50 4x4 Double Cabin ‘10Turbo 2.4 DVD TV pribadi 08129215026.Hrg 165jt Nego V.9025-16/5

HYUNDAI

Escape XLT Matic Th05 Hitam fullaudio velg 20” full var 08115004278.Harga Nego V.8666-15/5

Ford Ranger SC Hdh AC,tape,kc filmHP BB 08125089418/7566889 Angs 4jtan.UM Ringan V.000-15/5

FORD BMW

Djl ruko 2 Jl Lingkar Dlm Utara dkt JmbtBanua Anyar 7421757 / 7575221.Harga Nego V.8448-9/5(Hamdan)

Rmh+prbt Lt200m2 Komp Bunyamin3 Green Land No10 7412097/9204002.Harga Nego V.000-16/5(Alam)

Djl Hook 4pnt 2lt & ush prantara dpt25% 085251891992/085252956362.Hrg 990jt Nego V.8968-8/6(Raja)

SHM Jl Caraka Jaya Ulin Bjb mnmlisLt/Lb160/55 kav C1 Hub 7519824.Hrg 165jt Nego V.8966-21/5(Ati)

Ambulan jok, meja lipat,tandu+relwashtafel dll 3269911/081348020020 TP.Hrg 160jt V.7245-22/5

FOTON

SUZUKI / DAIHATSU

GREAT WALL

ISUZU

CHEVROLET

HYUNDAI

Truck Engkel Th02 KT Putih platKH Hub 0511-6171818.Harga Nego V.000-16/5

Hyundai Cakra Th97 Putih MutiaraAC mls asli Bjr Hub081251107454.Harga 41jt Nego V.8673-11/5

Page 24: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Bersambung ke Hal 25 ....

24Banjarmasin PostSELASA 10 MEI 2011

BANJARMASIN

BAHAN BANGUNAN

LAIN-LAIN

PAVING k300s,300,225 21x10,5x8/6cmBatako super 36x16x8,5cm hub(7060888/082153589999

200000008844

ELEKTRONIK

LAIN-LAIN

MZ Elektronik jual beli TV,DVD,LCD,kulkas PS1-2,laptop dll.siap dtg krmhhub(08164530912/6119023

200000006111

ARIES ELEKTRONIK Jual/beli bru bksTV,PS2,DVD,Kulkas,dll.Km siap dtg krmhanda(7410613/081349674144

200000006916

Jual Sound system pro,mixer,equalizer,behringer,rak,speaker 12" sepasang,sub18" sepasang power amp 800 & 1000,hrg15jt,nego.082154162981

200000007779

PromoPkt4CH [Cam=IR sony]55jt [KBLHD Pasang+hadiah+hp]pkt 8116 AlarmFinger prnt 2jt hub(08195458572

200000008615

Promo PS3 40 games 3jt,PSP 2,1jt8GB,trm tkr tmbh jual beli baru bks LCDTV,Laptop. Hub.0511-7408122.

200000008838

FOTOGRAFI

VIDEO SHOOTING

ZIP Production 7252289,Digital Photo &Video Shooting,Rental LCD Projector,Transfer & Edit Video,Rental KameraVideo & Photo.

200000006365

GLOBAL VIDEO PRODUCTION AllE v e n t & C . p r o f i l , Tr a n s f e r & E d i t i n gJl.Nagasari rt 17(7490619/081351521394

200000007956

Acimepro digital foto&video shootingprewedding transfer&edit video,rentalLcd,organ tunggal,dll hub(08125011885

200000008407

HANDPHONE

HP

GADAI HP praktis & terpercaya.PERMATA PONSEL Jl.Veteran samp.Gg.Dwikora 7580087/087816123782.

200000007775

SCUDETTO Telp.(0511) 3366534 tersediasgla accesories,mcm2 sparepart & alatserv.HP dan lkp.

200000008862

LAIN-LAIN

GLORY PHONE Mult i Operatort e r p e r c a y a & b e r p e n g l m n , D e p o s i taman&TRX cpt,mari gabung di Tk GloryPhone Jl A Yani Km 2. Hub.0511-7605678/3261698

200000006995

MANDA CELLULAR Sedia AksesorisBlackberry,Casing,Silikon dll.ElektrikAll,Operator Tsel:5300/10300/20100Xl:5400/10300 hub(0511-7240030 JlSoetoyo.S No 128B Trma UpgradeBB,Service komputer

200000008815

HEWAN

PELIHARAAN

Jual beli Kucing Persia. Toko 88 JlHasanudin HM (sebr Duta Suara)7432327.

200000008965

JASA

ARSITEK

DHIYA UL-HAQ Desain/pelaksanaan,mnrm desain rmh,ruko,ktr,dll,produk 3D imens i ,RAB ,d l l . ( 0511 )6141961 /081348318461

200000008564

ARCH-BORNEO Jasa gbr / rab /3Drmh,ruko,ktr hrg murah Rp 10rb/m2.(0511) 3306211/6122481/081250038786.

200000007166

BIRO JASA

Butuh Mbl/Mdl. Jaminkan BPKB Mbl prbdiAnda. Truck,P.Up Th.’94 ke atas.mdh&cpt.7531800/085248702801.

200000006496

Pajak SPT Thnn/masa PPH psl 25/21,PPn & problema pajak lain. Hub. Dodi081319244715/081933773900

200000006715

DESIGN

Anda mau bangun rmh,gdg,ruko,dll.Kamiahlinya,Gbr free utk pkt pembangunan.DECOS PLUS (0511) 7616699-081351864555.

200000006953

DECOR PLUS,mlyni interior rmh,ktr,htl,dll.Free design utk pkt pelaksa-naan. Hub.081347794007/ 0511-7571080.

200000006961

LAUNDRY

KUMALA LAUNDRY kuripan gratis antr-jmpt.sistem anti hilang,garansi bersh,100%PDAM,Det,anti bakteri,bs exprs4jam,trm karpet aneka parfum (3272887/082157939858

200000006114

Laundry Kumala kuripan Steril laundrykshtan pkai disinfctn anti bctri,grts atr/jptparfum mwh grns brsh(3272887/082157939858

200000006118

Antar jemput Gratis! RUMAH CUCICINTA, jasa cuc i&se t r i ka , 7 rb /kg .Hub0511-7429768. Karena Cinta kamiada!!

200000006640

LAUNDRY KUMALA Kuripan.Gratis an/jmpt,ant bctri,sis anti hilang,grnsi,brsh,ankparfum,hrg.s/d 5rb/kg.Trm karpet3272887/082157939858.

200000007310

LAUNDRY

ISMAR LAUNDRY,Bungas,murah PDAM,M cuci,Elektronik,gratis atr/jmpt hub4311378/7244179/7112302

200000008194

FAMILY LAUNDRY Rp 6.000/kg.Antr jmptgrts,bs express 5 jam,sabun & parfumimport.Rasakan bedanya,noda hilang,bersih. 7343210/3258694.

200000009063

PINEAPPLE LAUNDRY 6500/kg + parfummewah thn lama & srvs terbaik antar jempt(online 08.00-22.00 tiap hr) 05117333449/081351215999

200000007335

SEDOT WC

AHLINYA WC MAMPET,watafel,cucipiring,sedot septictank dll tanpa bongkargransi hub(7255533

200000007144

SERVICE

Cv Surya pendingin service/bkr psang ACsgl merk ktr/rmh,kulkas m-cuci,gransihub(7481010/081348327000

200000005360

CV BINTANG TEKNIK Spesialis panggilanserv.bongkar/psg AC,rmh/ktr,kulkas,m.cuci & jual beli AC bru/bks.7761825/081251727781.

200000006127

Service Pompa Air, kompor gas, genset,mesin cuci kulkas, TV, AC,bs dpnggl7206379

200000007101

AUDIO SERVICE ELEKTRONIK Spe-sialis service TV,Msn Cuci,[panggilanhub(7416077/08125035225

200000007290

TARYO TEKNIK servis ditempat TV,kulkas,AC,msn cuci,dispenser,dl l .Hub.(0511) 7602132.

200000007330

PERMATA AC spesialis jasa panggil ser-vice AC M.cuci,kulkas,kompor gas,Pair,genset.bongkr psg AC prbaikn jual/beliac baik/rusak hub(7152740

200000007948

TEKNIK ELEKTRONIK mnrima panggilanperbaikan TV,Tape,VCD,DVD,dll. (0511)7406535/08152115733.

200000008115

AC,AC,AC Anda rusak.Hub.km u/per-baikan m.cuci,mlyni jl/bl.AMIGO JUPITERTEKNIK. 7592772/7500994.

200000008170

Perawatan & penginstalan komputer andahanya Rp.50.000 Hub(081351198499 SdrEko sms alamat anda

200000008905

LAIN-LAIN

Ada PERSEWAAN BADUT; Upin-Ipin,Mickey Mouse,Bbek,Naruto,BearnardBear,dll.Hub.0511-7411625/0511-7429768

200000006693

Menerima jasa Pengeboran Batu baraPOWER RIG JACRO 175 hub(0511-3307723

200000006983

KESHATAN/KECANTIKAN

OBAT

JUAL MURAH PERLU UANG CPTPROPOLISasli reaksi cpt atasi berbagaipenyakit sms ke 085332281800

200000008529

PIJAT & LULUR

Pijat tradisional jawa khusus panggil tdkmenyediakan tmpat hub TIA(081348647795/081348997223

200000006169

ICHA (25th) mnrm panggilan MassageFresh & Pijat tdk menyediakan tempathub.081251718555

200000006482

WIWIK massage panggilan NO SMShub(0511-7643777/081351153777

200000006607

Menerima pijat,tdk menyediakan tmpt.Hub. Lenny, no SMS.081349323987/085349160788

200000006903

YUKE Massage, bugar & sehat, khususdipanggil. Call : 085325293996

200000007326

KARTIKA MASSAGE trm pnggln,fullbody,massage&lulur,body scrub081349711102/085842520533,khss wnt.

200000007492

GINA MASSAGE ditngni wnt mudabrerpnmpln mnrk ramah & takmengecewakan hub(085251714846

200000007717

AJENG mnrm pnggln pjt trdsional&terapi,lulur 24 jam,tdk mnydiakn tmpt,khsus L/P,no.SMS.081256022567

200000007743

Sally massage ditangani wnt mudabrpnampilan mnrk,sopan & tak mnge-cewakan hub(085251699944

200000008403

Anda llah,capek kmi siap bntu anda pijatala jawa hub Rosi rahayu0511- 7168217/081349320750 sdia prwtan bdn

200000008655

Sinta (20th) trm pnggilan pijat&lulur24jam,muda,ramah,pnampilan menarikHub(085390443882

200000008727

Fresh Kebugaran, Terima panggilanpijat/lulur, melayani pria/Wnt, 24 JamHub Reza 081348140529, Maya 081253558488

200000008625

Fresh dgn Pijat relaksasi n body scrub, fullbody massage khss Bjm tdk sedia tmpt.CallLingling (081325011878 N0 SMS

200000007268

KOMPUTER

SERVICE

Jual beli & service Laptop New & secondReady CPU rakitan & BUP Dcore AMDLCD Mon MB HD SDR LAN CDRM VGASc PELMA (0511) 7429944/081348626260.

200000006130

SERVICE

AMD/X2/DDR3, 1GB/500/LCD=2350DCORE/MB ESC/DDR3,1GB/500/LCD=2500. Jual P4 700rban, sedia Part 2ndmengerjakan warnet & Game 7720959

200000006438

ABADI SERVICE Komptr &install jringnkrmh/wrnet/ktr.Hmt hny 50rb.Prktshub(081351144123/6207123

200000006769

E-BOOT SERVICE Kompter&jaringanmelyni rumah/warnet hny 50rb,praktis.Hub.081345563339/7609229

200000007156

SURABAYACOM. (Spesialis Printersemua type & merk) layanan antar jemput.Hub.(0511) 7722232.

200000007221

Mau infus/modif printer atau service/Mmperbaiki printer atau paket printer+infus siap pkai mrah sja 085251822522/7091000

200000008018

DIVACOM mlyni:Pjln,Acsr,Mntnce&LAN,infus,service 30rb/unit dsb.3302105 /081348768200/ 7386558-9.

200000008432

Spes.Servis Laptop mati total ganti LCDganti Keyboard dll. LATIF COM 3262869/7543249/081251130989.

200000008591

Jual P4 dr hrg 550rb Fan LGA 25rb sediaHDD 20,40,80,160 MB 478, LGA, DDR1,SDRam, AGP dll (0511) 3260160/7422583/08125183170.

200000006191

LAIN-LAIN

Paket Warnet & Games hrg dr.2jt-an PktAMD X2/1GB/250/LCD 16=2300 hrg.bersaing,dijmin. 6304868/7219834.

200000008008

Djl.Warnet 20 unit Komputer+meja,siappakai hrg.nego. Hub.081349332909.

200000008707

Djl Murah Game Online 9 unit warnet10unit P4 lgkp 700rb accesories Hub6427889

200000008781

LOWONGAN KERJA

ADM-KEUANGAN

Dicari Staff ADM usia max 27th bisakomputer segera hub Yanti(0511-6169357

200000008894

1.Dcr sgr Wanita bag.Adm, bs komp(Windows),SMU/sdrjt, 2.Kep Adm,Wanita,berpenglmn.Krm lmrn ke Jl Pramuka RukoNo 5 Rt 24 (wrn kuning) sebelum Jemb ke2.

200000009034

MARKETNG-SALES

Dbthkan 2 SPG,max 28th,Wnt,single,SMA,menrk. Gaji,uang mkn,bonus penjlnharian,insentif.Lmrn antar ke The Silver,Duta Mall Lt 2 dpn Matahari.

200000008816

Dicari Sales: Pria,min.SMU/K,KTP,Fordwarna 3x4,berbadan sehat,min.SIM A,No.HP,tulis lamaran kirim ke: JAYACOMPJl.Sutoyo S No.11 Banjar-masin.

200000008944

Bth SPG/SPB dpt gaji,hr,mgg,bln,P/Wmax.30th,jjr,ulet. SMS nama almt,umur,pend.ke 087846894758/087816337761(Ollyn).

200000009002

LAIN-LAIN

Dcr.Marketing/Ahli Gizi/Medis/PNS/IbuRT/Mhswa/Pensiunan u/Bisnis Kebugaran3-5jt/bln (part Time).9277899

200000003631

Dcr guru TK Lulusn PG TK,Helper lulusnSMA almt Jl Meratus No68 Rt23 Bjm&JlBeringin No8 Rt19 Bjb

200000007931

Dcr.llsn SMU 20 org u/dididik jd GuruPAUD/TK. Dibantu pnmptn krj.Tpt trbts.Bjb 7600051 Bjm 7187772.Plh (0512)2727444.

200000008445

Dcr Stone Crusher siap pasang Kapasitas60-120 Tph Baru/second hub(085821033134/08135277086

200000008553

PT.Pondok Bahari, dcari Karywati umurmax.25th,jjr & bertanggungjwb,pendidikanSMU,yg berminat langsung kirim lamaranke Jl.Simp. Piere Tendean No.108 Rt.40Bjm.

200000008584

Dcr bbrp tng pemasaran Pria/Wnt SMUSdrjt pny spd mtr sndri,jjr,ulet.krm lmrn kePO Box 050 Bjm.

200000008698

Dbthkan sgr Lulusan STM 50 org, usiamax 30th,Laki2,blm mnkh,SIM A/C, dmsiliBjm.Krm ke PO Box 145 Bjm.

200000008739

Dcr karyawati SMA/Sederajat diutamakansingle max 27thn berpengalaman di bidangmarketing Lamaran diantar ke kingvariasijl Kuripan no 11b

200000008780

Dcr krywati u/ salon max 29thn pnmplnmnrk,pglmn tdk diutamakan sgr hub(0511-7466424

200000008829

Dcr Karywn/Ti u/ RM Pondok Patin BakarJl Kayutangi sblh Htl Star Inn, yg berminatdatang langsung.

200000008959

LAIN-LAIN

Dicari Manager Operasional untuk RMLamaran antar ke RM Cianjur Jl A YaniKm 4,5 No331 Banjarmasin

200000008977

Dcr Karywn/Ti sbg Design Grafis & CS.Lmrn ke Fanosa Jaya Jl S Adam Ruko 8No 3/4, telp.3303121

200000008979

Docari Satpam,OB,Supir min SLTP krmke Jl A Yani Km8 Manarap tengah KompDwina Indah Blok B No20 Tlp(4281544Bjm/Bjb

200000008981

Dibutuhkan segera mekanikberpengalamn u/ Bengkel spd motor&variasi Hub(7469639 Borne Motorcycle

200000008983

Jaco mnerima Marketing + Supervisorpend min SMA Lmrn antr ke DM Lt dsrC6-C7

200000008990

Dcr karyn Akunting Pria single min D3 max25th Lmrn Jl Pramuka kompRahayuPembina V No II Bjm hub(0511-7440922

200000008999

Pershn Distributor Indosat membthkan sgr1) Canvaser,2) ADM,3) Supervisor syrtNo.1,2 min.SMA domisili Bjb/Mtp blmmenikah SIM C No.3 punya SIM A siapbkerja sesuai target. Fas.gj pokok+intensif. Lamaran diantr lsg kePT.SAKALAGUNA SEMESTA Jl.PramukaKm.6 No.83 Bjm plg lmbt lmrn diterimaTgl.12-5-2011.

200000009028

Dcari Therapys Wanita,berpenglmn HairStylist,Kapster, Beautician,Tng Reflexy.Dtg lsg ke Junjung Buih Beauty,sebrRamayana Sentra Antasari.081348933849.

200000009054

Dibthkan Pramusaji/Server Rmh Mkn,Pria/Wnt, max 27th, SMA/sdrjt, cekatan,rajin. Lmrn ditujukan Jl Arthaloka No19Gatsu XI Bjm

200000008510

Dicari Instruktur buat jadi pengajar di LPKAnanda hubungi 0511-7174300 / 081348149494

200000008750

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

Djl cpt Feroza SE Th95 Biru silvr fasVR,Tape,Full audio,TV kond orisinl hrg58,5jt 085393067513

200000008552

Xenia Li 05/06 silver asli Bjr tgn.1,kaleng,full Audio Sensor mundur istmwa103jt nego. 081349751111.

200000008705

Djual Daihatsu Charade Classy ’91,fasDVD,AC,PW,PS,VR,bd mls,msn trwt,hrg30jt,nego.7768578/08534916551

200000008743

Xenia Sporty Li ’05,silver,velg racing,spionmirror,msn ok Jl Bima 5 No 5 Bjm.Telp.7728899

200000008791

Daihatsu Terios TX 2007,hitam,pajakbaru,terawat,hrg 149jt nego. Hub.0511-7252289

200000008794

Xenia Xi 1300cc th 05,merah mtlk,asliBjr,tgn 1,lkp spt baru,bs TT Taruna/lain,hrg 106jt.0511-7725865

200000008812

Djl Daihatsu Taruna CX Th 2000 biru metVR,Tape,VCD,Tv siap pakai hrg 82jt negohub(0816212514

200000008949

Terios TX 09 merah metalik,asli Bjr,tgn1,TV,orisnil,mls,bs TT Xenia/mbl lain/krdt,hrg 168jt.081351447999

200000009030

Xenia Li ’07/08 biru muda,variasi,kond.bagus,hrg.115jt nego. Hub.(0511)3301418-081908063666.

200000009056

FORD

Ford Ranger XLT dbl cabin ’08,silver,hrg167jt,nego. Hub.081349519985/0511-6246690

200000008957

HONDA

CRV 2.4 ’07,moka,matic,mls. Hub.7423972, harga 287 jt nego.

200000008443

Genio th 94,merah,full body kit,audiofull,TV,VR,jok klt,hrg 62jt/nego Hub(7256706

200000008450

Djl mobil CRV Th06 Hitam,kondisi bagus,siap pakai, plat cantik harga negohub(081346691683

200000008702

Honda Estello Sport Th.93 wrn hitam,fas.lgkp,velg racing 18,hrg nego, bodymulus. Hub.085252777747

200000008929

HYUNDAI

Djl.cpt Hyundai Getz Sporty 07 Akhirmerah. Hub.081348474333 Jl.Pandu 30Bjm.

200000008697

Hyundai ATOZ G th 2003,merah met,DVD,orisinil,bisa tkr tmbh. Hub.0811501226, hrg 69jt.

200000008954

KIA

Sportage Th.00 hijau met.AC,DVD,Radio,hrg.57jt nego. Hub.3251515 /085248486777.

200000008695

MITSUBISHI

Djual 3 unit Triton,double cabin th 2009,putih,siap pakai,hrg nego. Hub.081349702884/0511-7443222

200000008513

NISSAN

XTrail XT 03/04,abu2,VR19,Plt VIP,mls.Hub.7423972,hrg 165jt nego.

200000008455

Ovr krdt Nissan Grand Livina 2010,angs4,4 sisa 34bln,full var. Hub.081348393939

200000008649

OPEL

Dijual cpt BU Opel Blazer Dohc Lt,wrnabu2 met,PS,PW,CL,VR,alarm,knalpotracing,harga 60jt nego. Hub.081348048333

200000008960

SUZUKI

Escudo 1.6 th 03,merah,asli Bjr,Audio,mls,hrg 121jt. Hub.087816141190

200000008446

Djl cpt Vitara Th.94,Tape,DVD,Audio,VelgRacing biru metalik,orisinil hrg.nego.Hub.7506663

200000008550

Katana ’87 hijau met,siap pakai. Berminathub.085251666403/082153381234.

200000008696

Jimny katana Th89 wrn hitam fasilitaslengkap hrg 36,5jt nego hub(7515399 NoSMS

200000008741

Escudo 2.0 th.04 hitam, Avanza G th.09abu-abu. Hub.0811518989

200000008901

Over kredit suzuki carry PU 1.0 2005 DP30Jt sisa 13bln Hub(0511-8930570

200000008922

Katana GX ’99 biru , ’90 hi tam,ACdgn ,VR,BR, fu l l va r,body k l g ,p j k1th,ist,hrg nego. Hub.081250054161/6215064

200000008729

TOYOTA

Toyota Rav4 th 4X4 03,matic,hitam,sunroof,mls, Bil fhrg 167jt nego.Hub.082149001675.

200000008449

Kijang LSX 1.8 th 2004,mulus,PS,CL,kaleng,radial. Hub.08125025169,hrg 112jt,nego.

200000008509

Dijual Mobil Avanza Th 05 wrn merah faslengkap Hrg Nego Hub 0511-7118390/7429060

200000008567

Dijual Innova Th.2007 hitam,body klgterawat,hrg.160jt nego. Hub.085252741111.

200000008598

Kijang G abu2 met ’96 LGX,pjk 1th,bdklg,VR,BR,TR,PW,PS,AC dgn,msn ist,asliBjm,hrg 69jt (nego).081250054161/6215064

200000008730

Avanza G 1300cc ’04, AC double(dingin),pajak/ban baru,hrg 109jt nego.Hub.081251161999

200000008796

Toyota Altis 1,8 G ’04 hitam pjk 1th,fullVar,TV,Audio,ist.hrg.155jt (nego). 081250054161/6215064.

200000009041

MBL/MTR DICARI

MOBIL

Reza rent car menyewakan Avanza dll.dr25rb-250rb/hr/jam hub(7456329/081349485463

200000007628

MBL/MTR SEWA

CITRA TRAVEL (0511)7400677/0811511911,sdia L200 (4x4),Tyt Rush,Innova,Avanza,Pick up/hran/blnan

200000001886

SHIDDIQ Rent Avanza,Xenia,Terios,Jazz,Yaris,Fortuner,Ranger Antr jmptbandara 7403871/08115009615

200000006179

BENAWA PUTRA RENTAL CAR (0511)4782222 / 7335555. Menyewakan segalajenis mbl kebutuhan anda

200000006434

Satria:0811510688-7400689 :Innova,Avanza,Xenia/LGX (4jt)+ maintenance:Strada (11,5jt),Ranger (10jt).

200000006594

RAHAYU RENTAL CAR,Innova,Avanza,Xenia,Jazz,Fortuner. Hub.(0511) 3274275/ 7562807/081351930864.

200000007187

AA TONYMAS RENT,Innova,Xenia,dl l ,bln,mnggan,hran,antar jemputbandara,nego. (0511) 7751808/0811508077

200000007194

SOLUTION TRANSPORT. 4 mining plscps (081351555000) ZMA Rent car speci4x4 maintenance full risk ass.

200000007772

REZVIA RENT CAR. Innova,Avanza,Xenia,Luxio 10,smua 250rb,25rb/jam.Hub.0821537690055/3253164/7761963.

200000007822

MBL/MTR SEWA

AULIA Rent Car. Innova,Avanza,Xenia,Luxio,New 250rb/hr,25rb/jam bscarter kmn sj. (0511) 7364881/082153762303.

200000007829

N”41"LA Innova,Avanza/Xenia Th.2011,Sdn Avega Rp 250rb/hr,25rb/jam,bscarter kmn aja. (0511) 7316776-08125066776.

200000007835

DIANA RENTAL CAR,sdia Avanza,Innova,L200,Bus,Fortuner,Civic,Sdn.3250017/7400773/08115184041/ 7443222/08125100884.

200000008406

Page 25: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

SELASA 10 MEI 2011

25Banjarmasin Post

BANJARMASIN

MOTOR DIJUAL

HONDA

Djual sepeda mtor phantom merkHonda full variasi th2010. Hub 081251236789.

200000006070

CS1 th’08, merah,kond baik,trwt, peminathub.7494243 / 08115003031 adabonusnya ,maaf TP,harga nego

200000006767

Djl Supra 125 ’05 brg bgs,siap pk hrg 6,5jtnego hub.Mahlina Mtr Jl.KS Tubun081349363649 No.SMS

200000006771

Djl ABS Revo’10 mrh,brg mls,siap pk hrg10,5jt nego hub.Darmawi MotorJl.P.Antasari T.7521649 No.SMS

200000006774

Djl kendaraan Tiger Revo th 08hitam,mulus trwat hrg nego hub(085393844550

200000006778

Djl Hnd Mega Pro’02 siap pk,brg bgs hrg7,5jt nego hub.Firdaus Mtr Jl.P.Antasari7516229 No SMS

200000006782

Dijual CBR th’10 warna merah hitam,harga 30jt nego. Hub 0511-7461972 /6136344 Maman Motor.

200000006783

Dijual Vario CBS warna silver biru th’09akhir hrg14jt nego. Hub 0511-7461972 /6136344 Maman Motor.

200000006785

Djual Supra X125 TR th’10 warna putih harga12jt nego. Hub 7417042 / 7407063 Pak Arul.

200000006787

HONDA

Djual Honda CBR th2010 wrn hitam,kondisi mulus orisinil, hrga nego. Hub7128643. Wassalam Motor.

200000006857

Honda CBR 07 akhr orisinil 25jt nego/overkredit sisa 13bln x 1.085.000 (15jt)Hub(081348504050

200000008898

Djl Honda Revo Absolute th 2010 wrnhitam hrg 10 jt nego hub.0511-7373804Berkat Motor

200000006864

Djual Honda vario techno CBS th2010, wrnhtam violet, pajak 1th, hrg nego. hub IwanMotor. 7435612.

200000006867

Djl Honda Vario Techno cbs th 2010 wrnHitam violet 6 bln hrg nego hub(7247759

200000008837

Djual Honda Scoopy pink thn 2010, brg OK,hrga nego. Hub Iwan Motor. 0511-7435612.

200000006869

Djl Supra 05 wrn hitam hrg 6jt nego hub6159910 Adul motor jl p antasari

200000006871

Supra x 125 Th08 wrn hitam, body mulus,siap pakai hrg 8jt nego hub 05116145556

200000006874

Djl Vario’07 wrn merah hrg 8,5jt,nego,brgmls,siap pake,hub.6115937 Udin MotorJl.Kol Sugiono

200000006877

Supra x th03 wrn biru hitam mulus,bodystabil hrg 4,5jt hub7510384/085393819838

200000006880

Revo absolute th10 wrn htm brsh,siappakai hrg 10jt nego hub 081351820264/6225681

200000006883

HONDA

Honda Revo 07 biru hrg 7,5jt/nego hub085251733146

200000008453

Beat 2009 pink hrg 10,8jt hub Anugerahmotor jl.Hasan.basri K.Tangi hub 6195518/7518563

200000007035

KAWASAKI

Djl Ninja RR’06 kond.mls,siap pk,hrg20,5jt,nego hub.Firdaus Mtr Jl.P.AntasariT.7510229

200000006779

Djl Kazr-R tH 96 warna hitam hrg 3jt bisanego hub 7661613/087814526303

200000006803

Dijual kawasaki ninja th 04 hrg 9,5jt negoMursikin Motor sbrg sinar kalimantan hub081349391996

200000006844

Djl Kawasaki atletc full modif thn 09 pjk Brjrg pakai hub 7094545/081351334545

200000008067

Djl kawasaki ninja 250R th2009, merah,orisinil, Km rendah, kondisi mlus, hrgnego. Hub 7128643. Wassalam Motor.

200000006860

Djl Kaze R Th01 (3,5jt) & ‘04(5,5jt) kondbaik, msn bgs Km rndh siap pkai hrg negoHub 082156183899.

200000006866

Kaze R Th.01 & Th.04 kondisi baik,mesinbgs,Km rndh,siap pake,hrg.nego,Th.013,5jt & Th.04 5,5jt. 082156183899.

200000007698

Ninja 250 th’2009 hitam msn orsnl,fullvar,siap pakai nego hub.08562935762/4705318 lok Bjb

200000007764

MINERVA

Dijual Minerva Th08 harga 8,5jt negoMursikin Motor sbrg sinar kalimantan hub081349391996

200000006845

SUZUKI

Dijual Suzuki Satria FU 150 thn 2010 wrnamerah hrg 17jt nego body mulus. Hub7146361 Baim Motor.

200000006828

Djl Suzuki satria F Th05 hrg 10,5jt negoShow Room CV INTAN Jl Banua AnyarHub 081349798621

200000006840

Djl suzuki satria Fu Th08 hrg 13,2jt ShowRoom Zero Motor Hub 7065229 s adamNo9

200000006849

Dijual suzuki Thunder 06 harga 7,5jutahubungi H.Zubair Motor 0511-7467597

200000006852

Djl.Shogun 110 Th.’02 wrn htm orange,kond.trwt,siap pakai hrg.Rp 3,5jt bs nego.Hub.081349783558.

200000009005

Spin SR th10 wrn mrh hitam bodymulus,lengkap hrg 11,5jt nego hub0813518202645/6225681

200000006885

Suzuki spin’2010, hrga 10jt. Hub 0511-7521649.

200000006973

Suzuki shogun RR 2010, hrga 12,5jt nego.Hub 6255115.

200000006974

Shogun SP warna putih hitam thn 2007harga 8,25jt nego.

200000007013

SUZUKI

Suzuki New Smash merah thn 2009,harga 8j t nego. Hubungi 0511-7176329.

200000007018

Spin 2009 biru/putih hrg 9jt hub Anugerahmotor jl.Hasan basri K.Tangi hub 6195518/7518563

200000007026

YAMAHA

Dijual Jupiter 2010, hrga 12jt nego. Hub7529461. Showroom Kiki Motor, Jl VeteranNo7. No SMS.

200000006822

Dijual Jupiter Z th04 wrna merah hrg 7,5jtnego body mulus hub 7424714 Baim Mo-tor.

200000006826

Djl jupiter MX Th07 wrn merah hitam hrg10jt Show Room H Zaman Motor j lberangas timur Hub7509019

200000006839

Yamaha RX King Th.2000 siap pakaiharga nego. Hub.7656753 Dui pajak baru.

200000008728

Djl Yamaha Jupiter Z CW Th 2010 kondisimulus wrn hijau harga 11 jt nego hub.6139451/7766974

200000006854

Djl Yamaha Mio Th 2009 Kondisi mulus wrnputih hrg 10,5jt nego hub.6139451/7766974

200000006856

Djl Yamaha Vixion th2010 wrn hitamkondisi mulus orisinil hrga nego. Hub7128643. Wassalam Motor.

200000006859

Djl Jupiter Z 2010 wrn hijau hrg nego 13,5jthub. Berkat Motor 0511-7373 804

200000006863

YAMAHA

Djl sigma 02 wrn hijau hrg 3jt nego hub6159910 Adul Motor jl p antasari

200000006870

Djl jupiter MX 06 wrn merah hrg 9jt hub7571484 Faisal Motor jl p antasari

200000006873

Mio Sporty Th08 wrn pth body mulus, kmrendah hrg 8jt Nego hub 05116145556

200000006875

LAIN-LAIN

Utk pencinta Thunder 250cc ’04,msn std,fitjarang pakai hrg.10,5jt. Hub.(0511)7461994/081251114001.

200000008785

BANJARBARU

MOTOR DIJUAL

HONDA

Hnd Vario Techno CBS TH 2010 Wrn Vio-let kond bgs hrg 13,750jt/nego hub 7535294

200000006829

Honda Supra fit th 07 hitam hrg 6,5jt/negohub7535294

200000006832

Honda Supra fit th 05 silver kond bgs hrg6,25jt/nego hub 7535294

200000006833

Honda Supra x 125 sport th 09 merahhitam hrg 10,5jt/nego hub 0511-7535294

200000006836

Djl Revo 05 hitam hrg 10,5jt nego hub7410089 H Ahmad Motor jl p antasari

200000006865

Djl Honda Supra fit th 04 biru cakram pajakhidup hrg 5,5jt/nego hub7323556

200000006879

HONDA

Djl Honda Supra fit th 03 hitam cakram hrg5,5jt/nego hub 7323556

200000006881

Djl Grand th 97 hitam hrg 3,5jt/nego hub7323556

200000006884

Djl Vario th 07 pink hrg 10jt/nego hub7323556

200000006888

Djl Mega Pro ’06 hitam harga 9,5 jt telp.05116128494 / 082153731787

200000007049

Blade’10 biru putih 9,75jt(nego)c/k km 4rbbns helm+jas hjn ban tubeless 7473570/085349275767

200000007905

Supra X 125 TR’09 hitam 10,5jt (nego) c/k bns helm+jas hujan ban tubeless7473570/085349275767

200000007909

Supra X 125 TR’10 hitam 11jt (nego) c/kbns helm+jas hujan ban tubeless 7473570/085349275767

200000007913

Vario CW’08 pitih pink 10jt (nego) c/k bnshelm+jas hujan 7473570/085349275767

200000007915

KAWASAKI

Djl motor NINJA 250cc Hitam ’09 FullVariasi harga 43 jt Telp . 08562935762/0811511085

200000007054

SUZUKI

Suzuki Spin SR th 09 biru kond bgs hrg9,5jt/nego hub7535294

200000006831

Suzuki Shogun 125R th 06 merah hitamhrg 6,5jt/nego hub 7535294

200000006838

SUZUKI

Skywave ’07 merah hitam, Plat Bjm hrg.Rp8,5jt nego. 08122477876/7129216.

200000008632

Djl Spin hitam th 08 hrg 9jt/nego hub7323556

200000006887

Djual SMASH Titan “ 2010 “ merah harga9jt Telp :0511-6128494 / 082153731787

200000007045

Djl Skydrive ’08 hitam harag 7.8 jt hub :0511-6128494 / 082153731787

200000007051

MARTAPURA

MOTOR DIJUAL

HONDA

Blade 2010 silver putih harga 10jt nego,cash/kredit hub APU Motor T.05117255955/081251185999

200000007036

SUZUKI

Thunder ’08 hitam harga 10jt/nego ,cash/kredit hub APU Motor Telp. 05117255955/ 081251185999

200000007020

Spin 2009, merah harga 9,5jt nego, cash /kredit hub APU Motor Telp. 05117255955/081251185999

200000007023

Satria FU 2010, hitam abu05117255955/081251185999

200000007025

YAMAHA

Jupiter Z CW’08 merah,harga 11jtnego,cash/kredit hub APU MotorTelp.05117255955/081251185999

200000007041

MBL/MTR SEWA

RAHMAN Rent mbl avanza,xenia,terios,+/-sopir bandara pp,exp dll hub7217575/083159110567

200000007950

MUTIARA RENTAL (7493322/0511-3257326/7523377/0811519649,sediaInnova,Avanza,Ter ios ,harga sewanego.

200000008524

VERA RENT menyewakan Innova2011,Avanza,Xenia,Fortuner. Hub.(0511)7434273/0811508748.

200000008786

RIZKI RENT CAR. Jazz,Terios,Xenia,Avanza,Everest & Ranger,4x4,Innova.Hub.7766303/081351312790

200000009051

Trf mrh PASHA RENTAL BJM. MnywknAvanza G VVTi,hrn/minggn/blnn.Hub.70.700.40/0856.511.23.769.

200000006633

PAKAIAN

PAKAIAN

TK Keisha Batik Q Dutamall Lt Dasar &Opening Cemara Raya 64.Jual aneka ba-tik disc 25%-50%.Trm pesanan SeragamKantor & Kawinan.

200000008694

PELUANG USAHA

MLM

BC Norsehan MLM SOPHIE MARTINParis (0511)7707235/08195466957 u/jad i member baru dapat d isc ke-anggotaan.

200000007766

PENDIDIKAN

KURSUS

Bimbingan Tes TOEFL bs ditempat/daerahpeserta Kursus Bhs Inggris utk semualevel hub K.English Center 7492525/082125952525

200000006105

Dibuka kls baru kursus Tekhnisi HP Hard-ware & software s/d bisa 950rb ber-penglmn sjk 2006. Hub.TECHNO FLASHMartapura: Jl.A.Yani Km.39,9 Ruko 9 satublok dgn ruko Kintamani Variasi.Hub.(0511) 7512089/0813485 33118 jmJl.Sultan Seberang Masjid Arrahim085251332349/089691735599.

200000006164

KURSUS

Lulus langsung siap kerja! Hanya di LPKSENTRAL Kursus Mekanik Spd.Mtrdijamin bisa. 7484750.

200000007709

Promo L iburn d isk .20-50% Prog .Kursus: MS Off ice,Teknisi Komp.&Jar ingn,Desain Graf is ,Visual Pro-g ramming Au tocad , Akun tans i .Hub.LPK BTC Jl.Cemara Raya No.34K.Tangi T.3306250/6133310.

200000008224

LPK RAYHAAN Kursus mengemudimbljl.P.Antasari no 88 cuma 150rb pasti bs7196858/085251189888

200000008294

Kursus kuliner garansi sampe bisa ayamkrems,bakso,mie,kue,steak,mskn pdghub(3251898/085252527999

200000008518

Kursus komputer 150rb bs (sertifikat+modul) LK TALENTA 7445603/081251742526 Jl Gnung sari 73

200000008548

PERLENGK.RT

FILTER AIR

DEPOT AIR MINUM sist :UV.konv-ro bioenergi mgnetik-hexagonal & RO indstritekn USA & Jpn,grns ttp glon Rp.160/psg.Hub. RIMA 7403088-7413088-081351403088

200000001884

DEPO AIR MINUM ISI ULANG pktksehatan,multisistem, hexagonal, ultrafil-tration, RO (NASA USA), water treatment,byk bns, design proses oleh srjanaksehatn UI Jkt, gransi, STD Depkes, SNI,hrg mulai 16jt. Hub. OASIS 0511-7417410/081349463579

200000005815

DEPO AIR MINUM OMEGA,sjk Th.’88 tekJepang & USA,RO & Komnvensional,Service & Spareparts terjmn. Cash &kredit. Hub.085248335555/08152125858/08195125855/0511-7708555.

200000008102

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Djl Rmh T100/3KT,2KM,fas lkp di Komp SAdam Permai No 62 Bjm & T75/2KT,rmhbr,25m dr Jl Ry Komp Tmn Ctr-HdlBakt i ,nego.Hub.0811511911/0511-7708666 TP

200000007356

RUMAH DIJUAL

Dijual rmh fas 4Kt,4km,pln,pdam almt jlkomp Buncit indah V no 89

200000007702

Cash&Kredit T.45/170; 56/170 Jl BAnyar,dkt kampus STIKIP, UM bs diatur.Hub.0511-7433485/08164569217

200000008178

Djl.rmh Jl.Yudistira Raya No.45 Rt.33Perum Berutung Jaya. Hub.081282944451hrg.375jt TP.

200000008586

Djl cpt rmh T.54 jl cempaka raya kompagraria II No42 Rt40 samping SMP 33Hub(08125103274/6346336

200000008627

Djl/Dikont rmh Jl Gunung sari VI no65 Tk24KT hrg 150jt kontrk 9jt/thn hub(6113728/6147950 Bjm

200000008802

Djl rmh di jl melati indah (jl pramuka)bangunan permanen 400 m²Hub(081349568901/7463325 (Nego TP)

200000008803

Djl rumah komp pondok indah Bjm Lt 922m² Lb 300 m² Hub(081349568901/7463325 (Nego TP)

200000008811

Djl.rmh Griya Permata Jl.Melati 9.Fas.lkp,hrg.Rp 80jt nego. Hub.7565621/7246161.

200000008840

Djl Rmh Dijln Ant.Kecil Barat Rt 29 No 75Ls±900m² hub(3303714/6223878

200000008955

Djl rmh Jl.Hikmah Benua Rt 32 komp CitraNo2 Ls tnh 200m Ls Bngunn 136 hub082149700400/6219954

200000008956

Type 125 LT 12x17m,SHM,Komp S AdamPermai Blok 6 No 26 Bjm,3KT,2KM,Garasi, Gdg,hrg 500jt nego.6186290/081348186580

200000008971

Dijual Rmh 4Kt, Lb100m2, Tnh 140M2,Garasi, fas lkp, lingkngn bersih & hijau JlSultan Adam 082153456255 No SMS TP.

200000008495

RUMAH DISEWA

Trio kost2an K.Tangi&beruntung.fasAC,Lmri,tv,tmpt tdr,wc,cp hub(7118016/3255081

200000006161

Kost Putri,Rmh spt Htl.strtgs Jl.S.AdamRaya,dr 500rb s/d 1jt.Fas.Springbed,AC,lmr,km dlm.082153385522/7675522.

200000006583

RUMAH DISEWA

Gadaikan rmh 60jt Tipe 70 Handil BaktiKomp.Olala Blok C No.85 Rt.26. Hub.081348940664

200000007672

Djl Rmh br Jl Perdagangan Komp HJumran & Trm Kost Putri msk ±15m dr Jl RayaS Adam Komp STKIP. Hub.0813519 13768

200000007940

Kost putri krywati perbulan 350-600jl.K.Tangi ii JALUR 5 HUB(0511-3300280/7742773

200000008002

WISMA FOCUS. Kost dgn fas.spt HtlBintang dr 2,5jt/bln+loundry Jl.A.YaniKm.4,5 Bjm. Hub.08125179630.

200000008456

Terima Kost Karyawan/ti Jl.Banjar Permai2 No.24A Rt.27 Bjm. Hub.08164558355.

200000008476

Dikostkan kamar lengkap perabotJl.A.Yani Km.5 Komp.Dharma Sakti No.2.(0511) 7418170.

200000008708

Dikont rmh jl a yani km 5,8 komp s.tuanNo17 Rt5 sebrng Lima Cahaya samp.PTNusantara Hub(7613757

200000008718

Rumah disewakan jl Soetoyo.s kompGaruda no 39 fas lkp&Perabot 2Kt,2Kmhub(081348736963

200000008724

Dikont Pav permn R.Tamu,Kmr mndidlm,dpr,kulkas,ac,prbot lok ky tangi 1jt-1,5jt/bln Hub(6225756

200000008775

Dikontrakan/Dijual Rmh Jl Cempaka VNo31 Rt3 4KT,2KM Lt 396 m² Hrg NegoTP Hub(6127975

200000008779

Rmh disewakn+perabot+ac, 2LT,3Kmr,dikomp pal 8 permai no 31B bs perblnhub(0511-7591999

200000008792

Rmh/Kos perbln,fas lkp:KTd (AC,SB/BC,LP),RTm (M/KTm,TV kbl 21",dspnser Aqua,wastfl,paketpelkp),KMd closet ddk,adatmpt parkir mbl/spd mtr,cad genset.Lok AYani Km 3,5 Jl Manggis Gg Sawo No 72Rt 43 Bjm.

200000008804

RUMAH DISEWA

Trm kos krywn fas Ac,prkir mobil JlS.Adam Komp H Andir Beringin II No27Rt13 Tlp(3302606/087814614447

200000008902

Disewakan rumah Lt 500 m² bisa dibuatkantor/gudang Jl Mangga BesarHub(7153388/3251775

200000008950

Dikontrkan rmh jl pramuka komp siaga 2tpttdr,pgr beton PLN,PDAM,Tlp,Tv Kabel085249904141 Bngunan Beton

200000008892

TANAH DIJUAL

Dijual tanah 4kvling,1kvling 10x20m jlperdagangan hub(0511-3304272 TP

200000006547

Djual tanah lokasi Jl.Kasturi,sampingkomp. Citra sblh Bandara L.50x19,5mx60m=85jt hub.6260768 TP

200000007204

Djl.tnh kavling di tengah kota Bjm lok.blkgRamayana/Sentra Antasari ccln mulai130rb. 082154162981.

200000007212

Djl cpt tanah kavling Jl.Golf Landasan UlinBjb hub. 081348186580/0511-6186290

200000007759

Djl.Lt.+/-500m2 SHM Jl.PerumahanWengga Trikora Guntung Manggishrg.nego. 081349491754/7757546.

200000008600

Djl Tanah Komp Bunyamin Permai I Luas460 m² Hook sdh diuruk Hub(081349568901/7463325 (Nego TP)

200000008807

Djl cpt mrh tnh sdh diuruk tgg ls 312 m²cck u/ kos,guest house jl S Parman NusaIndah hub(9262574

200000008918

Djl Tnh 4x15 Samp Apotik Talita Jl KolSugiono hub(081256431511

200000008953

Dijual tanah ukuran 16x19 sertifikatlok.Jl.A.Yani Km.25 nego. BerminatHub.(0511) 4705282.

200000009058

Djl tanah uk 20x20m & rmh SHM No6140Jl Batu Benawa Raya Mulawarman BjmHub 08125020790.

200000008892

RUANG USAHA

JUAL R.USAHA

Dijual Toko di Lt Dasar Duta Mall BjmHub(081349568901/7463325 (NEGOTP)

200000008801

TOUR & TRAVEL

TIKET

DINDA TRAVEL mlyni: Tiket Pswt,kapallaut,bus. 3302105/7386558-9/081348409299.

200000008438

RUPA-RUPA

SEPATU/SANDAL

CAPRIASI (tas,sepatu,dll) Katalog April.Cari Member disc.30%. Hub.(0511)7490789.

200000007707

BANJARBARU

ALAT-ALAT

LAIN-LAIN

Djl.Alat2 Bengkel ex pencucian lengkapHidrolic,Kompresor,dll nego. Hub.081349781496.

200000008473

MBL/MTR SEWA

Cahaya Rahman Rental Car mnywkn sgljns mbl bs droping hr-an antr jmpt bndrnego. 0811501129/ (0511-7454999/7505553)

200000004892

Wi ldan Renta l Car : Tr i ton ,L -200,Innova, Jazz,Avanza,dll. 0511-7556221-081351 700756-081348716449Bjb-Mtp.

200000006627

PENGUMUMAN

KEHILANGAN

Kehilangan 1 BPKB & STNK Roda 2Suzuki 125 Nopol: DA 5591 PN putih hitamTh.2007 Noka: MH8FD125R7J-188058Nosin: F404-iD-188214 A.n.SURATWIYONO.

200000009050

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Rmh baru&berkualitas T120&75 hrgterjangkau lok strategis pinggir jl rayabhayangkara (samp ktr BKN/sblmSPN)b.baru SHM,pln,pdam+pgar bs angs(08125064537/7409527)

200000006931

Unit terbatas T45/140m² lok.strategisdptkan penawaran hrg khusus kamihub.081348089977

200000007750

RUMAH DIJUAL

Djl.sgr rmh SHM Lt/Lb.150/42, 2KT,1KM,Grs Mbl,Tmbk kell,dkt Kmpus UnlamBjb.hrg.nego. 087730005900.

200000008228

Rmh baru berprospek bagus,SHM,PLNpinggir Jl.Jeruk Sei.Ulin Bjb 4 km dariUNLAM Lb.55m2 Lt.16x20m hrg.235jtnego.082153385533 TP.

200000008756

TANAH DIJUAL

Tnh.lok.L.Ulin Selatan Bjb. Lt.10.313m2tersedia jl.menuju lok.L=11m P=20m.0811952078/(021) 6600832.

200000007740

Djl. tanah strtgs (Hook) uk.L=47,4P=63,2=2.868m2 dipinggir Jl.Sidodadi ILoktabat Bjb. 08125006961-(0511)6126777.

200000008157

Djl.cpt tnh & bangunan Lt.289m2Lb.6x13m Jl.Sapta Marga Blok B Rt.10Guntung Payung hrg.nego. Hub.081545744870/081252315029.

200000008755

RUANG USAHA

JUAL R.USAHA

Ruko baru LT2 u5x20 sisa 2 pintu-komplit Jl Raya bhayangkara B.barubs via Bank 08125064537 / 0511-7409527

200000008670

LAIN-LAIN

Djl.Gudang 5 unit a 300m2, harga negoJl.A.Yani Km.18 Banjarbaru. 082125255622.

200000008882

BTLICIN-KOTABARU

RUANG USAHA

JUAL R.USAHA

Gudang dijual jl Raya B.Licin LT 9X62 LB9X30 Hrg nego hub(08125110333 ada 3uNIT

200000008317

MAR TAPURA

PROPERTI

RUMAH DISEWA

Dikont.rmh T.100. Fas.full krmk,PLN,PDAM, pa rk i r l uas Gg .Penghu luSekumpul Mtp Rp 12jt/th. 081349773820.

200000008848

TANAH DIJUAL

Djl Tnh lok samp SMPN 3 Indrasari,Bincau,Mtp,Lt.10x19m,SHM,hrg nego(bs TT mobil,dll). Hub HP 085248441997

200000007133

TANAH BUMBU

PROPERTI

TANAH DIJUAL

Dijual tanah luas +/-300 H2 SHM sudahdiuruk. Berminat Hubungi HP.081351529643/(0511) 7430707.

200000007048

DAERAH LA IN

KESHATAN/KECANTIKAN

PIJAT & LULUR

VIKA MASSAGE,Fresh & ri lex tdkmenyediakan tmpt & khusus dipanggil.Call: 081250017377.

200000008833

MESIN&AL.BERAT

LAIN-LAIN

Msn mrh ex Japan & RRT Baru ,Bubu t Sk rap F res M i l i ng C rank -shaf t Kol ter Honing. Majujaya 031-7493838

200000006234

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Dj l Rmh SHM Lt154m² LB90M² J lS imp Cemara Raya B lok A No2 Kt5,Km2 hub 0511-7735979-087815972999

200000008826

Page 26: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Tema minggu depan: Anggota DPR GaptekSAMPAIKAN komentar Anda maksimal 500 karakter secara santun ke [email protected], disertai salinan kartu identitas diri danfoto (mohon jangan pasfoto). Komentar terbaik untuk tiap minggunya, mendapat kenang-kenangan manis dari BPost. Jadi, saatnya Anda bicarademi kebaikan bersama.

Bagaimana Sistem Outsourcing yang Sehat?

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: [email protected] (Maksimal 5.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon,nomor rekening dan fotokopi (KTP). Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih.

Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu.

26Banjarmasin Post Mimbar Opini

SELASA 10 MEI 2011

TAJUK

Catatan Duka dari WamenaMUSIBAH bisa terjadi kapan saja. Tak seorang

pun bisa menduganya.Demikian halnya musibah yang terjadi atas

pesawat Merpati MA 60 di Teluk Wamena, Papua,Sabtu (7/5). Bisa saja ia disebabkan oleh faktormanusia, atau karena faktor alam (cuaca). Bisapula oleh gabungan kedua faktor itu.

Pesawat MA-60 buatan Cina itu hancur karenamenghunjam air saat hendak mendarat di Ban-dara Utarung Kaimana. Dua puluh tujuh orang yangterdiri atas satu pilot, satu kopilot, dua pramugari,dua teknisi dan 21 penumpang --18 dewasa, duabayi dan 1 anak-anak-- diduga keras tewas.

Tragedi itu seakan menambah panjang daftarmusibah yang menimpa penumpang pesawatudara di Tanah Air. Sebelumnya, musibah terburukmenimpa Adam Air ketika sebuah pesawatnyamenghunjam laut di perairan Sulawesi.

Demikian pula musibah yang menghanguskanGaruda bersama sejumlah penumpangnya dibandar udara, Yogyakarta. Atau Lion Air yangmendarat di pekuburan di Solo. Papua, disebut-sebut sebagai medan paling berat bagi kalanganpenerbangan. Gunung gemunung dan hutannyasering ‘menelan’ pesawat, bahkan beberapa diantaranya tak kunjung ditemukan.Negara ini memiliki industri pesawat terbangsendiri, yang --jika dikelola dan diurus dengansungguh-sungguh oleh pemerintah-- mestinyasudah mampu megatasi hambatan transportasiantarpulau dan antardaerah terpencil yang ter-halang gunung dan rimba.

Alih-alih mengembangkan dan menyempur-nakan kemampuan pabrik pesawat sendiri, parapengelola negara lebih memilih menjadi konsu-men bagi raksasa penerbangan, juga bagi pen-datang baru industrti pesawat terbang.

Banyak pihak yang terperanjat ketika me-ngetahui bahwa ternyata Merpati menggunakanpesawat-pesawat baru bikinan Cina, yang hanyabaru memperoleh sertifikasi kelayakan terbangdari negara pembuatnya dan dari pihak berwe-nang Indonesia.

Merpati telah memiliki dan mengoperasikan15 pesawat yang harganya USD 12,5 juta atau

sekitar Rp 107,7 miliar itu, sejak 2009. Merpatipernah menghentikan pengoperasian (grounded)pesawat tersebut, karena ada masalah pada kom-ponen luar bagian belakang. Namun, maskapaiitu kemudian mengoperasikannya kembali.

Diketahui pula, bahwa pengadaan pesawat--yang disebut-sebut sebagai jiplakan Antonovbuatan Rusia-- itu sempat menjadi kontroversisebelumnya. Bahkan wakil presiden, saat ituJusup Kalla, terang-terangan tidak meyetujuipembelian pesawat dari Cina ini dengan alasanproduk itu belum teruji. Namun ternyata sejak duatahun lalu Merpati secara bertahap mendatang-kan pesawat-pesawat itu.

Tentu saja kita tidak sedang mengatakan bah-wa Merpati dan pihak lain yang terkait dengannya,telah melakukan kelalaian dengan memilih re-kanan bisnis yang semula tidak disetujui bahkanoleh orang sekelas presiden.

Kita juga tidak sedang menganggap merekamemperoleh keuntungan pribadi maupun peru-sahannya dengan memilih industri penerbanganyang belum teruji. Memang tidak ada jaminan,apakah jika yang digunakan itu bukan produkCina, lalu ia akan lolos dari musibah?

Faktor manusia, sering kali dituding jadipenyebab utama kecelakaan transportasi, entahitu kapal, kereta api, bus, maupun pesawatterbang, di samping faktor alam.

Sejauh ini, kita belum pernah mendengar, se-berapa besar dan seriusnyakah pihak berwenangdi negara ini meneliti dan kemudian mengambillangkah-langkah konkret untuk mengurangi ataubahkan meniadakan faktor-faktor yang bisamemunculkan kelalaian itu.

Perlakuan para penanggungjawab pengang-kutan terhadap orang-orang yang mengoperasi-kan moda angkutan itu akan turut menentukankualitas pelayanan yang mereka berikan kepadakonsumen. Konsumen berhak memperoleh pe-layanan terbaik karena mereka telah membayarjasa layanan itu, namun kenyataan seringkali tidakseperti itu.

Dari sisi ini pula kita ingin melihat musibah yangterjadi atas pesawat Merpati di Wamena. (*)

T

Pemimpin Perusahaan:A Wahyu Indriyanta

General Manager Percetakan: D YusgiantoWakil PP (Bidang Humas): M Fachmy NoorManajer Iklan : Suharyanto (08115803012)

Manajer Promosi: Mufriwan (08115002002)Manajer Sirkulasi

Fahmi Setiadi (08115003012)Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya, Jl AS Musyaffa No 16

Banjarmasin 70111, Telepon (0511) 3354370Fax 4366123, 3353266, 3366303

Bagian Redaksi: Ext 402-405 ; Bagian Iklan: Ext. 113, 114Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117

Pengaduan Langganan: 08115000117 (0511) 3352050Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan

5490666 Fax (021) 5495358Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya, Telp

(031) 8471096/ 843428, Fax (031) 8471163Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511)

4780356, Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km.2,5 PalangkaRaya, Telp (0536) 3242361

Tarif Iklan:Display Umum: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 45.000/mmkDisplay Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 45.000/mmk

Berwarna (FC): Rp 90.000/mmkIklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW):

Rp 15.000/mmk Berwarna (FC): Rp 30.000/mmkIklan Kuping: (FC) Rp 100.000/mmk

Iklan Baris: (FC) Rp 20.000/baris:(BW): Rp 15.000/baris

Iklan Satu Kolom : (FC)Rp 30.000/mmk, (BW):Rp15.000/mmk

Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%.Harga Langganan: Rp 75.000/bln

Percetakan: PT Grafika Wangi KalimantanAlamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan

Banjarbaru Telepon (0511) 4705900-01

Isi di luar tanggung jawab percetakanSetiap artikel/tulisan/foto atau materi apa pun yang telah dimuat di

harian “Banjarmasin Post” dapat diumumkan/dialihwujudkankembali dalam format digital maupun nondigital yang tetap

merupakan bagian dari harian “Banjarmasin Post”.

Penerbit : PT Grafika Wangi KalimantanSIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/

SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971Direktur Utama : Herman Darmo

Pemimpin Umum : HG Rusdi Effendi AR Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994)

Drs H Yustan Aziddin (1933-1995)HG Rusdi Effendi AR

Pemimpin Redaksi: Yusran PareWakil: Harry Prihanto

Redaktur Pelaksana: Dwie SudarlanPjs Manajer Peliputan: Elpianur Achmad

Pjs Asisten Manajer Peliputan : M Royan Naimi,R Hari Tri Widodo

Manajer Produksi: M TaufikRedaktur Eksekutif: Muhammad Yamani

(Banjarmasin Post), Mulyadi Danu Saputra (MetroBanjar), Irhamsyah Safari (Serambi UmmaH),

Ribut Rahardjo (Online/Radio).Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari

Wakil: Agus Rumpoko

Redaktur: , Noor Dachliyanie A, Sigit Rahmawan A,Umi Sriwahyuni, Syamsuddin, Sudarti, Alpri

Widianjono, Kamardi, Ernawati, Didik Triomarsidi,Mahmud M Siregar, Aya Sugianto. Asisten: Noorjani

Aseran, Halmien Thaha, Eka Dinayanti, SofyarRedhani, Siti Hamsiah, Murhan, Anjar Wulandari,

Aries Mardiono.

Staf Redaksi: Hanani, Burhani Yunus, AMRamadhani, Syaiful Anwar, Mohammad Choiruman,

Anita Kusuma Wardhani, Syaiful Akhyar, MahdanBasuki,Khairil Rahim, Idda Royani, Ibrahim

Ashabirin, Eko Sutriyanto, Sutransyah, Faturahman,Irfani Rahman, Jumadi, Budi Arif RH, Doni Usman,Mustain Khaitami, Hari Widodo, Ratino, M Risman

Noor, Salmah, George Edward Pah, Rahmawandi, MHasby Suhaily, Helriansyah, Nia Kurniawan, Mukhtar

Wahid, Edi Nugroho.

Fotografer: Donny Sophandi, Kaspul Anwar.

Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), MSyahyuni, Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi

Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, IbnuZulkarnain, Achmad Sabirin.

Design grafis/illustrator: Ivanda Ramadhani,Derry Hasmi.

Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala),Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi

Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, JohsonSimandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan,

Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto

WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALITANDA PENGENAL DAN TIDAK

DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARINARASUMBER.

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail : [email protected]

Banjarmasin Post Group

Perlu Peran Pemerintahbertahan.

Perlu menyelaraskantujuan keduabelah pihakyaitu dengan mengatursistem outsourcing yangsehat yaitu tidak merugi-kan kedua belah pihak.

Antara perusahaan danpekerja harus ada kese-pakatan jelas. Kesepakatantersebut dalam bentukperjanjian tentang hak dankewajiban perusahaanmaupun pekerja.

Seorang pekerja berjanjiuntuk bekerja sesuaidengan deskripsi pekerjaandan melakukan denganpenuh tanggung jawab.Perusahaan pun tidakberhak melakukan PHK(pemutusan hubungankerja) secara sewenang-wenang jika tidak adaalasan jelas.

Ketika pekerja sudahmemenuhi kewajibannyadengan baik, maka pe-rusahaan harus mem-berikan imbalan berupagaji yang sesuai, Walupuntidak besar tetapi dapatmemenuhi kebutuhan

Bahaya RUUIntelejen

OlehH Mispansyah,

SH,MH

BERGULIRNYA RUU Intelijen yang di-ajukan DPR RI sudah memasuki ProgramLegislasi Nasional (Prolegnas) dan akan se-gera diundangkan.

idak dapat dipung-kiri kuatnya desa-kan agar RUU Inte-lijen segera diun-dangkan, setelah

terjadi berbagai bentrokanantar kelompok sejak perte-ngahan tahun lalu sepertiberlatar belakang agama.

Terakhir maraknya pem-beritaan media massa me-ngenai aksi “pencucian otak”dan penipuan yang dilaku-kan oleh kelompok NegaraIslam Indonesia (NII KW 9)yang melakukan perekrutandi kalangan mahasiswa dananak sekolah.

Hal menarik dalam Ran-cangan Undang-undang Inte-lijen ini, secara substansi isi-nya tidak jauh berbeda de-ngan RUU yang pernah di-ajukan Badan Intelijen Ne-gara pada 2002 dan 2006.

Bedanya draf kali ini lebihlengkap karena disertai kaji-an akademik termasuk DaftarInventaris Masalah (DIM)dari pihak pemerintah.

Berbagai kalangan baik or-mas Islam (25 ormas Islam),pegiat aktivis Hak Asasi Ma-nusia (HAM) dan demokrasitergabung dalam koalisi.

Kelompok yang sudahmenolak lebih dulu ini adalahadalah Imparsial, Kontras,Elsam, the Ridep Institute,Lesperssi, Setara Institute,Lembaga Bantuan Hukum(LBH) Masyarakat, Indone-sian Corruption Wacht (ICW),Yayasan Lembaga BantuanHukum Indonesia, LBH Ja-karta dan masih ada sejumlahlainnya.

Alasannya rancangan pro-duk hukum yang masih di-proses ini disinyalir memilikisejumlah kelemahan yang

substansial, antara lain berisipasal-pasal karet yang me-nimbulkan multitafsir.

RUU ini juga dianggapbertentangan dengan kons-

titusi dan tidak sinkron de-ngan UU yang sudah ada se-perti Kitab Undang HukumAcara Pidana (KUHAP), UUTerorisme, UU HAM. Dalamarti RUU Intelijen ini meng-angkangi asas hukum.

Pasal Karet RUU Intelijen melanggar

konstitusi dan Peraturan Pe-rundang-Undangan selainjuga adanya pasal-pasal karetyang menimbulkan multitaf-sir, juga melanggar konsti-tusi.

Draft ini melanggar asashukum pembuatan peraturanperundang-undangan baiksecara vertikal maupun hori-zontal sehingga menimbul-kan konflik norma hukumantara peraturan perundang-undangan yang ada.

Adapun konflik normahukum yang dilakukan RUUIntelijen yaitu:

Pertama, RUU Intelijen inimelanggar konstitusi UUD1945 Konsideran mengingattidak mencantumkan pasal28I ayat (1) UUD 1945, me-ngenai pengaturan HAM.

Juga tidak selaras denganpasal 4 UU No 39 tahun 1999tentang Hak Asasi Manusiadan UU No 12 Tahun 2005tentang Ratifikasi ICCPR.

Kedua, pemberian kewe-nangan pengamanan ber-tentangan dengan asas hu-kum pidana yaitu presumtionof innocent atau asas pradugatidak bersalah.

Pemberian kewenangankepada intelejen demikianberpotensi akan bertentang-an dengan pasal 18 KUHAPdan mengacaukan sistemperadilan pidana yang sudahsekian lama menjadi pe-doman peradilan di negeriini.

Ketiga, berdasarkan UUNo 15 thun 2003 tentang Tin-dak Pidana Terorisme, sudahada pasal yang mengaturbahwa penyidik harus men-dapatkan izin dari ketua Pe-

ngadilan Negeri setempat.Keempat, RUU Intelijen

juga tidak sinkron denganUU KIP, yakni klasifikasi danruang lingkup rahasia inte-lijen berbeda dengan klasi-fikasi dan ruang lingkup ra-hasia intelijen.

Kelima, rancangan ini ti-dak mengatur mengenai hak-hak korban, berarti RUU In-telijen telah menabrak pasal5 UU No 13 tahun 2006 ten-tang Perlindungan Saksi danKorban tentang hak-hak kor-ban.

Keenam, dalam proses pe-nyiapan dan pembahasan,rancangan uu yang kontro-versial ini kurang melibatkanpartisipasi masyarakat secaramaksimal, hal ini tidak sesuaidan bertentangan dengan UUNo. 10 tahun 2004 tentangPembentukan Peraturan Pe-rundang-undangan.

Memang, tidak ada negaratanpa intelijen. Tetapi yangperlu diingat, fungsi intelijenbukan untuk memusuhi war-ga negaranya.

Intelijen juga bukan men-jadi alat untuk kepentinganpolitik tertentu, apalagi inte-lijen digunakan untuk mem-berangus setiap pihak (indi-vidu atau kelompok) yangdianggap mengancam statusquo.

Analisa yang didasari fak-ta hukum ini menilai RUU iniakan berbahaya bagi paraaktivis mahasiswa yang kri-tis.

Dengan demikian RUUIntelijen banyak bertentang-an dengan peraturan perun-dangan lain, terutama masihadanya pasal-pasal yang me-ngancam hak asasi manusia,mengancam kebebasan in-formasi dan pers.

Sudah selayaknya RUUIntelijen ini ditolak semuapihak.

Dosen Fakultas HukumUnlam

pekerja beserta keluargayang ditanggungnya.

Kebutuhan yangterpenuhi berupa kebu-tuhan primer (sandang,pangan, dan papan) dankebutuhan jasa (keamanan,kesehatan, pendidikan).

Semua yang dilakukanperusahaan dan pekerjatentu tidak akan berjalandengan baik tanpa peranpemerintah. Karena sistemoutsourcing yang sehattidak hanya antara pihakperusahaan dan tenagakerja tetapi pemerintahikut berperan serta.

Ketika perusahaanmelaksanakan kewa-jibannya untuk mem-berikan gaji kepada pekerjapemerintah mengambilperan menjamin ter-penuhinya kebutuhantersebut.

Kebutuhan sandang,pangan dan papandijamin pemerintahdengan memberikanharga murah, terdistribusisecara merata agar mudahdidapatkan.

Termasuk ketika kontrakkerja berakhir dan PHKyang mungkin saja terjadikarena tidak bisa dihindariperusahaan. Pekerja tentuakan kesulitan mencaripekerjaan, dalam hal inipemerintah berperan untukmenyediakan lapanganpekerjaan memadai.

Sehingga kesejahteraanpekerja beserta keluargayang ditanggungnya tetapterjamin. (*)

Aulia UtamiKaryawan di Banjarmasin

Draft inimelanggar asas

hukumpembuatanperaturan

perundang-undangan baiksecara vertikal

maupunhorizontalsehingga

menimbulkankonflik normahukum antara

peraturanperundang-

undangan yangada.

Sebuah Jembatan Karier

SAAT ini persaingandalam dunia bisnis sangatketat. Untuk mengatasisebuah perusahaanmengambil kebijakanuntuk melakukan efesiensibiaya produksi. Salah satusolusinya adalah dengansistem outsourcing.

Perlakuan perusahaanterhadap tenaga kerjaoutsourcing tentunyaberbeda dengan tenagakerja tetap, khususnyamasa bekerja, gaji termasuktunjangan.

Jika tenaga kerja tetapmasa kerjanya selama diamampu bekerja sampai diapensiun, sedangkan tenagakerja outsourcing adajangka waktu yang di-tentukan perusahaan.

Itulah yang menjadipokok permasalahan, dimana seseorang yangbekerja sebagai tenagaoutsourcing tentu inginmendapatkan pen-dapatan layak, pihakperusahaan pun inginmenghemat pengeluaranagar perusahaan dapat

SuryadiMahasiswa PAI

karena karyawan tidakmendapatkan penghasilanpasti dari pekerjaannya.

Tetapi bagi sebagianyang lain, sistem ini justrumenjadi jalan untukmendapatkan pekerjaansebenarnya.

Sistem ini memangmenjadi tren bagi peru-sahaan, karena perusahaantidak perlu berlama-lamamempekerjakan kar-yawannya. Selain itu,penggajian pun lebih

mudah karena bisa lang-sung nego dengan pe-rusahaan penyedia jasatenaga kerja ini.

Sebagai negara ber-kembang yang ber-penduduk lebih dari 200juta jiwa, jumlah pe-nganggurannya pun tidakkalah besar. Bahkan padaawal 2011 jumlahnyameningkat 9,25 juta jiwa.Sehingga outsourcingpenting untuk mengatasiangka pengangguran.

Sebagai karyawan di sinijuga tidak boleh bekerjasetengah-setengah. Karenasecara tidak langsungdengan bekerja secaraoptimal akan membentukkarakter kerja yangprofessional pula.

Bisa jadi kita akandirekrut menjadi karyawantetap di perusahaan itu,atau itu menjadi batuloncatan kita menujukesuksesan dalam merintisbisnis selanjutnya.(*)

SUARA REKAN

Berita dari SenayanIBARAT sumur yang tak pernah kering walau-

pun di musim kerontang, itulah Senayan yangtidak pernah berhenti melahirkan berita. Kita tahu,berita seperti manusia: ada yang baik dan tentubanyak yang buruk.

Namun anehnya berita yang mengalir dari Se-nayan kok rasanya selalu yang buruk-buruk. Padahalsaya yakin di Senayan tentu ada yang baik-baik.

Ah, mungkin karena persentase yang burukjauh lebih unggul sehingga mereka yang masukkategori baik itu kabarnya hanya berupa gaungketika sampai kepada kita. Kasihan benar merekayang memilih jalan lurus karena jejaknya tertutupjejak-jejak yang belepotan lumpur.

Bicara soal Senayan, kita punya dua referensi.Pertama adalah Senayanyang dikaitkan dengan Ge-dung DPR/MPR. Kedua ada-lah Senayan yang identikdengan kantor PSSI. Nah,baik dari Gedung DPR/MPRmaupun dari kantor PSSI,akhir-akhir ini berita yang keluar selalu berbausangit. Ini kalau tidak mau disebut bau busuk,lho.

Walaupun kita semua sedang menunggu beritapaling gres dari kantor PSSI di Senayan terkaitpemilihan ketua umum, pada kesempatan ini sayatidak akan mengarahkan radar kuping saya kekantor pusat organisasi sepak bola di tanah air itu.

Alasannya hingga detik ini tidak pernah adaberita baru dari kantor PSSI itu. Kisruh pemilihanketua umum PSSI masih berlarut-larut danbahkan sampai melahirkan kelompok yang saling“berhadapan”.

Dari titik ini, rasanya semuanya sudah nem-brak (terbuka) bahwa persaingan menuju kursiketua umum PSSI adalah persaingan merekayang membawa sekarung kepentingan.

Mari berdoa semoga benang kusut yangsedang menjerat PSSI segera terurai. Mudah-mudahan kita segera memiliki sosok ketua umumPSSI yang benar-benar ingin membangkitkan se-pak bola Indonesia.

Mari kita berdoa, kisruh di PSSI tidak beranakpinak seperti episode sinetron-sinetron itu. Mari

kita berdoa, jangan sampai kisruh di PSSI justrulebih “rame” dibanding mereka yang sedang ber-kompetisi di lapangan hijau.

Jangan sampai kompetisi sepak bola yangmasih jauh dari profesional itu makin telantar danmengenaskan hanya karena urusan memilihketua umum PSSI.

Maka, mari mencoba memasang mata dantelinga ke bagian lain dari kompleks Senayan,yaitu ke Gedung DPR/MPR. Kita berharap darigedung para wakil rakyat ini ada berita yang mam-pu menyejukkan apa yang sedang terjadi di kantorPSSI atau di kantor Kementerian Negara Pemudadan Olahraga.

Tapi harapan itu tinggal harapan. Pasalnya,apa yang keluar dari Sena-yan, eh, dari Gedung DPR/MPR itu kok bukannya me-nyejukkan, tapi malah mem-buat gerah.

Bayangkan, parawakil rakyat itu kini sedang

disorot dan dinilai pandir karena tidak tahu alamate-mail milik mereka yang seharusnya sudah hafaldi luar kepala.

Untung tidak ada ujian nasional (UN) bagi parawakil rakyat seperti harus dilakoni adik-adik kitayang nyuprih ilmu mulai dari tingkat sekolah dasar,sekolah menengah pertama, hingga tingkat se-kolah menengah atas.

Soal tidak tahu alamat e-mail adalah gerbongterakhir dari kasus memalukan yang datang daripara wakil rakyat di Senayan sana. Sebelum kasusalamat surat elektronik itu, kita masih ingat beritatentang wakil rakyat yang ketahuan selingkuh.

Lalu ada berita tentang tindak pidana korupsihingga rencana pembangunan gedung baru nanmegah bagi para wakil rakyat. Sayang itu semuamasuk kategori berita-berita sangit dari Senayan.

Sambil menunggu kabar baik dari Senayan,lebih baik kita menunggu final Liga Champions2011 antara Manchester United versus Barcelonayang akan digelar di Stadion Wembley, 28 Meimendatang. Bukankah Liga Champions jauh lebihbisa menghibur dibanding tuan dan puan diSenayan sana? (*)

BAGI sebagian orangoutsourcing merupakan halyang sangat merugikan

Page 27: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

27Banjarmasin PostLayanan Publik

SELASA 10 MEI 2011

PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secarasingkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor (0511) 7445000 atau

0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda)

Ganti KepalaBALANGAN - Yth. Bupati Balangan, tolongbangat nah, diganti kepala Pasar Paringinnang kada pantas jadi pemim-pin, karena kada adil. Salah sa-tunya, hampir setahun sisa peda-gang nang di terminal, kada di-pindah jua, seperti kami ini. Bilaperlu ampihi haja inya tu, terima kasih.

(087716294xxx)

Setuju SekaliSAYA warga Sei Andai sangat setuju sekali kepada

Dinas Pasar yang mengancam akan menutup pasardi Sei Andai itu yang tak berizin. Karena juga selamaini pasar tersebut sangat mengganggu arus lalu lintasdan parkirnya memakan bahu jalan. Apalagi draina-senya tidak ada, sehingga menimbulkan bau yang tidak sedap bagipengguna jalan.

Pembangunan pasar tersebut tidak memperhatikan batas sempadan jalan, seharusnya pasartersebut mundur ke belakang 10 - 15 meter. Makanya, kalau mau bangun pasar harus izindulu, baru fasilitasnya.

(05118817xxx)

Tambah OrangnyaTAPIN - Yth. Pimpinan Bank BRI Kalimantan Selatankhususnya cabang Rantau. Tolong bagian teller ditambahorangnya. Biar tidak terlalu antre. Apalagi pas tanggalmuda, ngantrenya sampe mau semaput. ATM-nya jugasering kosong. Masa nabungnya di BRI, ngambilnya tempatlain terus. Tolong dong diprioritaskan pas tanggal sibuk(tanggal muda) masa ngantre sampai enam jam. Ini sangattidak nyaman sekali. Mohon diperhatikan. Terima kasih.

(081250066xxx)

TANGGAPAN :TERIMA kasih atas kesediaan saudara, karena telah memilih

layanan Bank BRI. Untuk selanjutnya akan menjadi masukandan perhatian kami untuk lebih meningkatkan pelayanan kepadanasabah yang kami cintai sesuai motto kami melayani setulushati. Pada kesempatan ini kami mohon maaf yang sebesar-besar-nya atas ketidaknyamanan dalam pelayanan kami, semoga dike-mudian hari tidak terulang kembali.

Namun demikian perlu kami sampaikan, mengenai kekosong-an kas ATM yang beroperasi di Kantor Cabang BRI Rantau, ber-dasarkan data-data yang kami miliki dan berdasarkan peman-tauan yang kami lakukan periode Januari 2011 - April 2011 me-nunjukkan kondisi kas ATM di Kantor Cabang BRI Rantau dalamkondisi baik dan siap digunakan. Demikian atas kerjasamanyayang baik selama ini kami sampaikan terima kasih

Sabir AzisPemimpin Cabang BRI Rantau

Wabah WaletYTH. Tuan paduka raja

Kota Banjarmasin. Denganini hamba memberanikan diriuntuk melapor, bahwa telahterjadi dan mewabahnya sa-rang burung walet yang tidaksesuai perizinan dan kepatut-an di wilayah kerajaan padu-ka raja. Contoh kecil di JalanKuripan dekat masjid, suara-nya sungguh sangat meng-ganggu bagi orang yang mauberibadah, belum lagi di wila-yah pemukiman rakyat jelata.

Selain suara berisiknya, me-reka juga dihantui oleh akanadanya wabah penyakit. Kamiyakin dengan ilmu kedikjaya-an tinggi yang paduka miliki,cukup dengan melibaskan ta-ngan kiri paduka, wabah sa-rang walet tidak sesuai perizin-an akan segera sirna. Demikianlaporan hamba, segala titahpaduka raja akan kami patuhi.

(081348141xxx)

Jangan DipaksaYTH. Wali kota Banjarma-

sin. Program konversi mi-nyak tanah ke gas itu ditolakrakyat, jadi jangan memaksa-kan kehendak. Mohon jugapihak Pertamina tahu keada-an sebenarnya, jangan reka-yasa. Sekali lagi kami tak se-tuju dan kalau dipaksakan to-long minyak tanah jangan di-hilangkan, kalau perlu buatdi setiap SPBU ada juga jualminyak tanahnya.

(081521558xxx)

Ditemukan STNKTELAH ditemukan STNK

sepeda motor atas namaIyut Rachmawati denganalamat Jalan A Yani Km. 5,8Gang Karya Mufakat III RT28 Banjarmasin. Yang mera-sa kehilangan hubungi di081349307789. Terima kasih.

(087815803xxx)

SemaunyaMenutup

KEPADA Yth. PemilikSPBU seberang masuk Kom-pleks Banjar Indah Permaiagar tidak semaunya menu-tup jalan belok di median ja-lan dengan tali, sebab ini fa-silitas umum, bukan milikpribadi. Lebih baik anda me-ngatur antrean truk denganbaik dari pada menutup jalanbelokan. Mohon pengertian-nya, terima kasih.

(081351551xxx)

Tiada SinyalMANA sinyal Telkomsel di Sungai Lulut. Kok jelek banget,

internet ga bisa sampai habis pulsanya ga nyambung juga. Tele-pon juga apabila dalam rumah putus-putus, aduh Telkomsel,komunikasiku sangat terganggu, ayo dong bantu, terima kasih.

(081351027xxx)

Naik KelotokPAK gubernur dan wali

kota, tolong bantu kami war-ga Jalan AMD Basirih. Kec.Banjarmasin Selatan untukmemperbaiki jalan kami yangrusak parah? Kasihan anak-anak yang ingin sekolah ter-paksa naik kelotok. Mohonsekali lagi dengan hormat,agar bisa membantu jalankami. Selama ini kami selalugotong royong, baik dalamhal tenaga atau pun dana,tapi tidak mampu jua mem-perbaikinya.

(085248046xxx)

Tidak HadirTANAH BUMBU - Yth. Kep-sek SMKN atau pun guru yangbersangkutan. Tolong kegiatanapa pun yang mewajibkanmurid hadir ke sekolah padamalam hari termasuk salathajat atau apa pun, hendaknyamurid yang berdomisili diKecamatan Karang Bintangdibolehkan tidak hadir. Karenaselain jauh dari tempat tinggal,juga diperjalanan rawan tin-dak kriminal dan kalau terjadihal-hal yang tidak kami ingin-kan, apakah para guru beranimenjamin keselamatan anak-anak kami?

(081351544xxx)

Balum BaisiTANAH LAUT - Kab. Ba-langan hanyar baumur tujuhtahun, sudah baisian asramamahasiswa di Yogyakarta,hanyar tuntung, direhab hapulang. Selamat kepada bu-patinya yang sangat pedulilawan pendidikan. Amun Ta-nah Laut, jangankan Pemdamembangunkan asrama, du-lu ja pernah disewakan, wa-yah ini sudah beberapa tahunkada lagi, kasihan nasib kamikakanakanai di Banua urangmanuntut ilmu.

(081251130xxx)

Akibat TambangTAPIN - Yth. Kadis PU Tapin dan aparat terkait. Tolong jalandari Tambarangan menuju Kec. Salam Babaris diperbaiki se-gera, karena banyak lubang-lubang besar dan sering terjadikecelakaan akibat menghindari lubang. Juga kasihan anak-anak yang ke sekolah, jalanan becek akibat kendaraan peru-sahaan yang setiap harinya ratusan bus, strada, tronton dantruk perusahaan yang tidak bertanggung jawab. Akibatnyamasyarakat banyak yang jadi korban. Jalan tersebut rusakakibat tambang batu bara yang tidak memikirkan nasib or-ang banyak, hanya memikirkan keuntungan semata, sehinggamengakibatkan banjir dan jalan di mana-mana hancur.

(08125127xxx)

Banyak KorbanTABALONG - Kepadayang digaji gasan maurusijalan raya di Kab. Taba-long. Tolong pang diper-hatikan jalan dari Kem-bang Kuning ke MuaraUya, jalannya banyak ma-kan korban yang tewastoh, apa nunggu bapakatau ibu yang jadi korban,baru jalannya diperbaiki,padahal kami masyarakatbayar pajak haja.

(081953563xxx)

Hak KaryawanTANAH LAUT - Gaji kamiMaret belum dibayar, tunja-ngan makan dan tunjangan ke-sehatan mulai 2009 hingga kinijuga belum dibayarkan oleh PTHutan Rindang Banua, Unifi-ber Ltd di Asamasam. Kamipunya anak dan istri yang me-nanggung biaya hidup. Mo-hon kiranya pihak terkait khu-susnya Disnakertrans, DPRDKalsel memanggil direksinyaguna menyelesaikan urusanhak-hak karyawan yang terka-tung-katung.

(082156218xxx)

Belum DilampuiHULU SUNGAI UTARA - Bra-vo untuk pak bupati HSU. Jalan-jalan yang rusak sudah mulaidiperbaiki atau ditambal, tapisayangnya bila malam hari jalangelap, karena tidak ada lampujalan atau pun ada tidak bernyala,karena rusak atau memang se-ngaja tidak dinyalakan, sepertiJalan Haji Ali, Jalan Soewandi Su-marta, Darat Sekip dan depanMAN/MtsN Sungai Malang.Akibatnya sering terjadi kecela-kaan yang membawa maut.

(085251228xxx)

Jual SabunTANAH BUMBU - Imbauan bagi masyarakat Satui. Sekarangada anak perempuan pakai jilbab, pura-pura jual sabun har-ganya Rp 50 ribu dengan alasannya uangnya untuk operasineneknya. Jangan percaya, semua itu cuma bohong. Ngakunyalagi, dari tim tayangan TV acara “Minta Tolong”, hati-hati ka-lau anda korban berikutnya.

(085654069xxx)

Tidak DitegurYTH. Kapolda Kalsel. Lapor pak, di

SPBU Pagatan, Tanbu. Solar di-langsir menggunakan mobil taffmerah kecil yang tangkinya di-modifikasi pake kompa celuphingga mengisinya sampai 300liter, Padahal ada polisi yang ja-ga di sana, tapi mereka tidak . Ma-lah kalo kami protes, mereka berdalihmengambilkan jatah kapolsek katanya.

(085345835xxx)

TANGGAPAN :SAYA selaku pelaksana di SPBU Paga-

tan Kec. Kusan Hilir Kab. Tanah Bumbumenyatakan, bahwa hal itu tidak benar dansaya tidak pernah memberikan jatah BBMpremium maupun solar kepada kapolsekKusan Hilir, Pagatan. Kepada pihak ataupengirim SMS tersebut, silakan konfirmasikepada pihak SPBU Pagatan.

Sayid AhmadPelaksana SPBU Pagatan

Tak PerduliPAK kapolres dan kasat lantas Tanah Laut.

Tolong pang ditegur anak buah pian yang bertu-gas di perempatan SMP 1 Pelaihari. Jangan nge-rumpi berduaan, tidak perduli lalu lintas di de-pan matanya camuh. Contoh itu LLAJ-nya yangmau turun berpanas-panas atur lalu lintas. Bra-vo LLAJ Tala. Semoga pian sebarataan dapatlimpahan Allah SWT.

(081281216xxx)

Terus MenerusYTH. Kapolres HSS dan kapolsek Telaga Langsat.

Kami ucapkan terima kasih atas perhatian dan ope-rasi yang dilakukan, sehingga pesta miras oplosyang sering digelar di Desa Ambutun dan sekitar-nya, saat ini sudah tidak terlihat lagi. Semoga ke-giatan ini dapat dilaksanakan secara terus mene-rus. Demi menyelamatkan anak-anak dari kerusak-an serta memelihara keamanan dan ketenangan ma-syarakat. Akan lebih efektif lagi bilamana dilakukanpembinaan terhadap mereka. Bravo pak polisi.

(085252567xxx)

Tindak TegasKEPADA kapolda dan

pimpinan Pertamina sertaDPRD Kalsel yang terhor-mat. Kami para sopir trukangkutan merasa sangatkecewa terhadap SPBUyang memanfaatkan situa-si kelangkaan solar di Ban-jarmasin sekarang ini.Contohnya di SPBU KayuTangi, Lingkar Selatandan Handil Bakti, ini daripengalaman kami mengi-si solar. Masa, kalau me-ngisi tangki penuh harusmenambah uang lebih se-besar Rp 15 ribu dan ka-lau sopir bawa teng untukpersiapan jalan jauh dike-nakan harga Rp 5.000 perliter, tolong ini ditindaktegas.

(085348307xxx)

Makin PadatKOTABARU - Yth. Pemda Kab.

Kotabaru, mohon dipantau kelapangan Jalan SG Wangsa, Jalan

Berangas (sampai SMA I/SMEA).Beberapa tahun belakangan ini

jalan tersebut sangat terasa padatsekali dilalui kendaraan bermotor,

lebih padat lagi pada waktu siswa/i akan masuk/ pulang sekolah.

Faktor utama banyaknya perumah-an yang dibangun dan bertam-

bahnya kendaraan setiap tahun.Sedangkan jalan tersebut banyak

tikungn tajam atau menanjak.Sehingga sering terjadi lakalantas.

Diharapkan juga agar sepanjangjalan tersebut dibuatkan markajalan. Pihak terkait yang berwe-

nang untuk sering-sering menga-dakan penertiban terhadap ma-

syarakat yang memarkir mobil ditikungan dan menumpuk bahan

material berlama-lama. Hendak-nya juga pemasangan tenda untuk

resepsi penganten yang seringmenggunakan hampir separuh

badan jalan, tidak diizinkan lagi.(081349640xxx)ILUSTRASI/IST

1005/B27

Mits Triton DP *20jtan/angsuran 3jtHub 082149070900 / 0511-7464885. V.000-2/6

New Mdl Futura 1.5 DP ringan 11jt Bns Kc Film+uang bensin 100rb 7681600 / 085249815050 V.6463-12/5

Xenia Dp 11jt, Sirion DP 5jt, TeriosDP 22 Hub 081251050858/7092996 V.000-12/5

Proses cepat, Persyaratan mudah & Bunga murahHub: MEYLAN 081348562066 / 0511-7762000

TERRY 0511-7545445 / 082143435445

Avanza DP Mulai 17jutaan + disc

V.000-10/5

Fortuner DP 15% + disc + bonusv cool V.000-10/5

Hilux DP 10% + disc

V.000-10/5

Yaris DP 10% + disc

V.000-10/5

BONUS: Karpet dasar, Kaca film, Sarung jok, Anti karat dllDP Ringan, Persyaratan mudah & proses cepat

HUB: NURUL 082154070888 / 0511-7464888AGENG 0511-7489233 / 082148522237

New Terios DP 10% Plus bonussrg jok, karpet dsr, kc film V.000-10/5

New Xenia DP 10% Plus bonus srgjok, karpet dsr, kc film V.000-10/5

New Luxio DP 10% Plus bonus srgjok, karpet dsr, kc film V.000-10/5

New Grand Max Pick Up DP mulai9jtan Plus hadiah menarik V.000-10/5

PROSES CEPAT + BUNGA RINGANBENGBENG 081251008854 / 0511-7378073

Paket Pintar Grand Livina.Angsuran 3.250rb/3thDP 30Jtan V.000-31/5

NP300 & Navara. CashbackFantastisDP 60Jtan V.000-31/5

Paket Pintar Nissan MarchAngsuran 2,5Jt/3th.DP 32,5Jt V.000-31/5

Nissan X Trail. Ansuran 5 Jutaan.

DP 40Jtan V.000-31/5

PROSES CEPAT, MUDAH & DISCOUNT BESARMELINDA 081341600339 / 0511-6225344NERRY 081233717189 / 0511-7483863

New Terios DP 25jt + hadiahmenarik V.6664-13/5

Luxio DP 12jt atau diskon besar

V.6664-13/5

New Xenia DP mulai 13jt atauangsuran s/d 5tahun V.6664-13/5

Gran Max Pick Up angsuran 2jtan/bulan V.6664-13/5

Ford Fiesta R stock bs telpon di dashboardnya ASNY 081251837906/6188883.DP 15% V.6397-14/5

BANJARBARU

APV Mega Carry DP 18jtan bns tapeCD plyer & Kc flm 081349359009.Krdt 1-4 Tahun V.6746-22/5

Bonus: Sarung Jok, Karpet Dasar, Kaca Film, Anti Karat dllHub LANA 081251222662 / 0511-7704064

ROBBI 081349776655 / 0511-7344066Persyaratan Mudah, proses cepat, bunga ringan

Xenia Total DP 12juta / Angsuran3,3jt. Ready stock V.000-16/5

Terios Total DP 25juta plus bnssarung jok, karpet dsr, kc film, anti krt

V.000-16/5

Luxio Total DP 15% / Angsuran 3jt.

V.000-16/5

Gran Max Pick Up DP 10juta /Angsuran 2jt. V.000-16/5

ATVMITSUBISHI

Mits Triton HD-X, Pajero Sport, L300 dptknbunga sgt ringan 082153221678/6132939.DP Ringan V.8159-20/5

New Estilo DP16jt + bns Hub085248063171/0511-7661225Krdt 1-4th V.6410-12/5

FORD

Tyt Yaris DP 10%

V.7681-22/5

Innova DP 10% + disc

V.7681-22/5

Bonus Black Berry, VKool,TV DVD Touch ScreenHub. Adi 0511-7427818 / 081351435758Simon 0511-6111393 / 081351993444

Syarat & Ketentuan berlaku

New Avanza Bonus disc

V.7681-22/5

Hilux DP ringan + disc

V.7681-22/5

Paket Heboh Mits Truck, Pajero*DP30jutaan Hub 085251306362 V.000-1/6

SUZUKI

Dikont cck Mes krywn Jl A Yani/GarudaGg Kusuma No2 Rt3 Bjb 05117414575Hrg Nego V.8562-15/5(Alam)

DAIHATSU

Xenia Xi DP 17 jutaan ready stock

V.6175-10/5

Pick Up Gran Max DP 8 jutaanatau Bonus Kir 6 bulan V.6175-10/5

Terios Putih Ready stock DP 25jutaan V.6175-10/5

MITHA ROSANTY SINAR JAYA0813 4800 2489 / 0511-7628618

Xenia Li DP 13jtan / Angsuran 3,5jtready stock. V.6175-10/5

ROVER

HUBUNGISALIM ASTRA 08125054532 / 0511-7621000

TERIMA TUKAR TAMBAH PROSES CEPAT & MUDAH

Terios Putih RS DP 22 jutaan

V.8512-5/6

Xenia Xi Sporty DP 15 juta atauAngsuran 3,5 jutaan V.8512-5/6

Luxio DP 12 jutaan

V.8512-5/6

Pick Up Biru DP 10 juta

V.8512-5/6

Jl Adhi Pradana No68 Komp PondokBunga Indh Karang Anyar Loktabat 081388289451.Hrg 1,8M Nego V.8717-13/5(Hafiz)

Range Rover Vogue ‘03 4x4 Silver eks artisTamara Blezynsky 05117699739/9149087Harga Nego V.8633-9/5

Pajero 4x4 ‘2010 Full variasi Hub082149070900Hrg Nego V.8797-11/5

New ATV Matic 110,150,250cc. Ada Cab BLicin Trsdia Jns Mountrack 082153919194Harga Nego V.7429-21/5

Page 28: Banjarmasin Post Edisi Cetak Selasa 10 Mei 2011

Trans Kalimantan 10 MEI 2011/6 JUMADIL AKHIR 1432 H

SELASA28 Banjarmasin Postwww.banjarmasinpost.co.id

Salamander Garap PLTG Bangkanai■ Ditargetkan Beroperasi 2013

PALANGKARAYA, BPOST - PembangkitListrik Tenaga Gas (PLTG) di Blok BangkanaiKecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,Kalteng, tertunda. Hal itu lantaran pelaksa-naan yang sebelumnya dilakukan oleh PTElnusa Bangkanai, kini ditangani oleh PT Sa-lamander Gas.

Senin (9/5) pagi, jajaranpimpinan PT SalamanderGas bertemu Gubernur Agus-tin Teras Narang. Merekamemperkenalkan diri, seka-ligus menyampaikan mak-sud kedatangan mereka un-tuk melanjutkan proyekPLTG Bangkanai.

“Semuanya diatur oleh pe-merintah pusat, kita di dae-rah hanya mendampingi. Sa-ya tidak tahu persis masalah-nya. Setahu saya, PT ElnusaBangkanai diberikan waktuenam tahun, tapi belum bisaberjalan, makanya kini dise-rahkan kepada PT Salaman-der,” kata Kepala Dinas Per-tambangan dan Energi Pro-vinsi Kalteng, Yulian Taruna,usai pertemuan.

Yulian membenarkan, gasdi Blok Bangkanai, tepatnyadi Desa Karendan akan di-manfaatkan untuk PLTGyang nantinya akan menyup-lai ke jaringan koneksi Kal-teng dan Kalsel. Pihaknyaberharap tidak ada kendaladalam pelaksanaan pekerja-an tersebut.

“Kalau tidak ada masalah,ditargetkan sudah berproduk-si pada 2013 nanti. Kita doakansaja mudah-mudahan semualancar jadi cepat selesai. Infor-masinya, kapasitasnya 120megawatt,” timpal Yulian.

Informasi dihimpun, PLTG

Bangkanai akan beroperasi de-ngan memanfaatkan gas milikPT Elnusa Bangkanai. Sebe-lumnya, PLTG tersebut ditar-getkan beroperasi akhir 2011ini, namun karena masalahteknis, akhirnya tertunda.

Potensi listrik PLTG terse-but nantinya, sudah didesainsebagai kekuatan listrik tam-bahan untuk beban puncak

wilayah Kalimantan Tengahdan Kalimantan Selatan. Da-ya listrik PLTG Blok Bangka-nai untuk memenuhi listrikpemakaian terbanyak ataubeban puncak pada pukul16.00 WIB sore hingga 21.00WIB. Beban puncak itu tidakbisa diatasi dengan menggu-nakan listrik dari tenaga batubara, sehingga perlu PLTG.

Rencananya, PLTG itu me-manfaatkan sumur eksplora-si Sungai Lahei-1 KecamatanLahei di Blok Karendan wi-layah Kabupaten BaritoUtara oleh investor nasionalyang tergabung dalam Ba-dan Pengusahaan Minyakdan Gas Bumi (BP-Migas)Elnusa Bangkanai Energy Ltd(EBE). (mgb)

Listrik di KaltengMemprihatinkan

KONDISIkelistrikan di Kalimantan Tengah masih sangatmemprihatinkan. Semua pembangkit listrik yang ada diKalteng masih berbahan bakar minyak, sedangkan kondisimesin rata-rata sudah tidak efisien karena termakan usia.

Wakil Gubernur Kalteng, Ahmad Diran, mengatakanhingga saat ini, belum ada satupun pembangkit listrik yangsudah beroperasi menggunakan bahan bakar batu bara.Padahal, Kalteng memiliki potensi cadangan batu baramencapai 4,8 miliar ton. “Kenyataannya, batu bara tersebutdikirim untuk pembangkit tenaga listrik di Jawa,” katanyabeberapa waktu lalu.

Dia bersyukur karena pemerintah pusat dan daerahdapat bersinergi dengan Perusahaan Listrik Negara (PLN)untuk memperbaiki kondisi kelistrikan di Kalteng. Ituterbukti dengan sudah dimulainya pelaksanaan pemba-ngunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) PulangPisau, dengan kapasitas 2X60 Megawatt (Mw).

Selain itu, PLTU Kumai dengan kapasitas 2x7 Mw sudahdapat diresmikan pengoperasiannya, serta pembangunanjaringan transmisi tegangan tinggi 150 Kilovolt Palang-karaya - Kasongan - Sampit. (nda/net)

UASBN Terpaksa di Balai Desa■ Tujuh Gedung SD Terendam BanjirTENGGARONG, BPOST -Banjir yang melanda 14 desadi Kecamatan Muara Kaman,Kabupaten Kutai Kertane-gara, Kalimantan Timur be-lum juga surut. Bahkan tujuhgedung Sekolah Dasar (SD)terendam banjir.

Kondisi tersebut dikhawa-tirkan menghambat pelaksa-naan Ujian Akhir Sekolah Ber-standar Nasional (UASBN)yang digelar serentak mulai,Selasa (10/5). Ujian rencana-nya berlangsung selama tigahari, atau sampai Kamis (12/5) mendatang.

Untuk mengatasi hal itu,Dinas Pendidikan Kukar be-rencana menggabungkan lo-kasi ujian sejumlah SD yangkebanjiran dengan SD yangtidak kebanjiran. Atau me-mindahkan pelaksanaan

ujian ke gedung balai desayang relatif aman dari jang-kauan air banjir.

“Sejauh ini persiapanUASBN sudah mencapai 100persen. Masing-masing seko-lah siap melaksanakan ujiansesuai jadwal meskipun da-lam kondisi banjir,” kata StafDisdik Cabang Muara Ka-man, Junaidi, Senin (9/5).

Menurut Junaidi, tujuhgedung SD yang terendambanjir di Muara Kaman, yakniSDN 012 Liang Buaya, SDN031 Mangkuliding, SDN 006Sedulang, SDN 011 dan SDN014 Tunjungan, SDN 005 Sa-bintulung dan SDN 021 PuanCepak.

“Untuk SDN 015 Sabintu-lung, pelaksanaan ujian akandigabung dengan SDN 016Sabintulung. Karena banjir

sudah masuk ruang kelasSDN 015 Sabintulung seting-gi 25 sentimeter. Sedangkanpelaksanaan ujian di SDN 021Puan Cepak bakal dialihkandi gedung balai desa setem-pat,” ucap Junaidi.

Banjir telah merendam se-jumlah desa di Muara Kamanlebih dari dua pekan. Banjirini merupakan banjir tahunanterparah yang terjadi di per-tengahan tahun 2011. Banjirkerap melanda karena letakkawasan setempat yang bera-da di dataran rendah.

“Ini merupakan banjir ta-hunan. Banjir yang terjadi diMuara Kaman adalah banjirkiriman dari Kubar dan Kutim.Maklum, Muara Kaman bera-da di kawasan dataran ren-dah,” kata Kamarul Zaman,anggota Komisi IV DPRD Ku-

kar dari dapil Muara Kaman,beberapa waktu lalu.

Sementara itu, Ketua Pani-tia UASBN Kukar, Rahmadi,menyebutkan soal ujian telahselesai didistribusikan pada 4Mei 2011 lalu. Untuk distribusisoal, diserahkan sepenuhnyakepada masing-masing subrayon dengan melibatkan UPT(Unit Pelaksana Teknis) Ca-bang Dinas Pendidikan di ma-sing-masing kecamatan.

Sebelumnya diberitakanempat belas desa di MuaraKaman yang terendam yakniDesa Muara Kaman Ulu,Muara Kaman Ilir, Bukit Je-ring, Muara Siran, Tunjung-an, Puan Cepak, MenamangKiri, Menamang Kanan, Se-dulang, Teratak, Benua Pu-hun, Kampung Baru, Sabin-tulung dan Liang Buaya. (tk)

Produsen Kerupuk Kapok■ Penjualan Garam Bleng Disisir

Goa Sarang Walet Jadi Rebutan

KUALAKAPUAS, BPOST -Tim Keamanan Pangan Ka-puas, Senin (9/5), kembalibergerak. Kali ini, sasarannyadistribusi garam bleng TjapDjago yang positif mengan-dung boraks.

Puluhan toko di kawasanJalan Mawar, Kualakapuas,disisir tim yang didampingibeberapa personel dari PolresKapuas. Hasilnya, ditemu-kan 28 bungkus bleng dari se-jumlah toko.

“Kemungkinan, masih adayang menjual garam bleng.Tapi paling tidak, razia ini bisamemberi dampak bagi produ-sen agar tidak lagi mengedar-kannya di Kapuas,” ujar KetuaTim, Syaipul Rahman.

Pemilik Toko Anina, HMaslan, mengaku selama inimenjual garam bleng karenatidak tahu kandungan racunyang ada di dalam produktersebut. Selama ini, barangyang dikenal sebagai obat

kerupuk itu lumayan laku.“Biasanya ada yang da-

tang ke sini menjualnya. Tiapbal isi 12 bungkus, harganyaRp 120 ribu. Tapi setelah tahuberbahaya, saya tidak maumenjualnya lagi,” kata dia.

Syaipul Rahman yang jugaKabid Perlindungan Konsu-men Disperidagkop Kapuas,mengatakan dasar penindak-an adalah surat GubernurKalteng. Tindakan itu bertu-juan menjamin keselamatanpangan masyarakat.

Berdasarkan hasil uji labo-ratorium Labkesda Kapuas,garam bleng Tjap Djago yangdiproduksi Sumber Budhi Ge-milang Perkasa Solo, diketahuimengandung boraks. IzinBPOM RI yang tertera padakemasan juga diduga palsu.

“Produk ini masuk Ka-puas karena dijual dari salesasal Banjarmasin. Tapi kamibelum tahu penjualnya kare-na tidak ada distributor res-

mi,” imbuh Syaipul.Meski beberapa hari ini

pemberitaan di media ten-tang kerupuk beracun gencar,penggunaan garam bleng pa-da makan ringan itu ditenga-rai masih terjadi. Saat penge-cekan di dua lokasi pengolahkerupuk di kawasan Jalan Ci-lik Riwut Kualakapuas, ke-marin, tim kembali menemu-kan penggunaan garam itusebagai pencampur.

Pemilik usaha, Aisyah danAini, mengaku kepada timmendapat bleng dari produ-sen yang datang langsung ketempatnya. Bahkan penjual-nya berani menyerahkan ba-rang, sebelum garam blengdibayar seluruhnya.

“Saya kapok tak mau pa-kai garam bleng lagi. Maka-nya saya sekarang coba me-makai bahan lain yang aman,biar keselamatan konsumenterjamin,” ujar Bukhori, pe-ngusaha kerupuk. (ami)

NIP 23 CPNS Dikembalikan ke BKN■ SK Diserahkan Minggu Ini

PALANGKARAYA, BPOST-Harapan 250 lebih Calon Pe-gawai Negeri Sipil (CPNS) dilingkungan Pemerintah KotaPalangkaraya (Pemko) yanglulus seleksi 2010 lalu untukbekerja, segera terwujud.

Badan Kepegawaian Pen-didikan dan Pelatihan(BKPP) setempat telah mene-rima Nomor Induk Pegawai(NIP) dari Badan Kepegawai-an Nasional (BKN) WilayahKalimantan di Banjarbaru.

Kepala BKPP Kota Palang-karaya, Suradi, Senin (9/5)mengatakan, NIP semuaCPNS yang dinyatakan lulusseleksi 2010, sudah ada diBKPP Kota Palangkaraya se-jak, Selasa (3/5) lalu. Hanya,23 berkas NIP CPNS harusdikembalikan ke BKN dulukarena belum lengkap.

“Kami menjadwalkan pal-ing lambat, Senin (16/5), suratkeputusan (SK) semua CPNStahun 2010 dibagikan kepadaCPNS,1 sehingga mereka bisamulai bekerja,” kata Suradi.

Saat penyerahan SK nanti,pihaknya akan didampingitiga pejabat dari BKN dan Ke-menterian PemberdayaanAparatur Negara dan Refor-masi Birokrasi Pusat. Di anta-ranya Asisten Deputi SDM,Norhayati yang akan lang-sung datang untuk menyak-

sikan penyerahan SK.“Kami berharap masalah

penyerahan SK CPNS ini ti-dak diperlambat lagi. Kamikasihan dengan CPNS yangtelah dinyatakan lulus tetapiSK-nya belum juga diserah-kan, padahal di kabupatenlain sudah bekerja sejak tigabulan yang lalu,” katanya.

Wakil Ketua DPRD KotaPalangkaraya, H Sriosako, me-nyatakan upaya agar SK CPNSPalangkaraya segera terbitjuga dilakukan pihaknya. Kini,SK yang dinantikan itu telahterbit dan siap dibagikan.

Menurut Sriosako, saat ko-misi I melakukan klarifikasi

ke BKN Banjarbaru, ditegas-kan bahwa dalam perekrutanCPNS tahun 2010 di Palang-karaya tidak ditemukan ke-curangan. “Memang sempatada surat protes dari guber-nur terkait tidak adanya koor-dinasi yang dilakukan olehPemko Palangkaraya dalampengadaan pegawai itu, teta-pi juga tidak jadi masalah,karena sudah disikapi olehBKN dergan melakukan pe-meriksaan ulang hasil seleksitertulis dan tak ada masalahlagi,” katanya.

Beberapa CPNS yang telahdinyatakan lulus tes juga ber-harap, segera menerima SK

agar bisa segera bekerja. Sudahempat bulan setelah pen-gumuman kelulusan seleksiCPNS, mereka belum meneri-ma panggilan untuk bekerja.

“CPNS di beberapa kabu-paten yang soal tesnya dibuatoleh Universitas Palangkara-ya sudah mulai kerja. Wajarsaja kami waswas, karenahingga kini belum jelas kapankami akan bekerja,” kata sa-lah satu CPNS.

Kepala BKPP Pemko Pa-langkaraya, Suradi mengata-kan, Pemko Palangkaraya su-dah selesai menjalankan tu-gas, SK bahkan sudah diteri-ma. Jika penyerahan SK ma-sih bermasalah dengan gu-bernur, maka bisa saja mun-cul gugatan dari CPNS yangmerasa dirugikan kepadaPemprov Kalteng. “Kami ber-harap tidak ada lagi masalahketika NIP diserahkan ke-pada Gubernur,” katanya.

Rekrutmen CPNS 2010 diPalangkaraya sempat berma-salah karena ada perbedaanpendapat antara gubernurdengan wali kota. Gubernurmenginginkan soal tes CPNSdibuat Universitas Palangka-raya, sedangkan empat dae-rah termasuk Palangkarayatelah menunjuk UniversitasGajah Mada, Yogyakarta un-tuk membuat soal tes. (tur)

Pengusaha Lokal Siap Bersaing■ Pelelangan Proyek Secara OnlinePALANGKARAYA, BPOST-Pengusaha Kalimantan Te-ngah siap bersaing denganpara pengusaha dari luar dae-rah. Kesiapan ini menyikapilangkah pemerintah daerahmemaksimalkan lelang pe-kerjaan menggunakan sistemonline.

Ketua Lembaga Pengem-bangan Jasa Konstruksi Kal-teng, Alfian Bagnakanti, Se-nin (9/5) mengatakan, semuapengusaha yang tergabungdalam 14 asosiasi jasa kons-

truksi yang ada di Kalteng su-dah siap bersaing dengan pe-ngusaha nasional dan asing.

Keyakinan itu karena se-mua pengusaha yang ada diKalteng telah meningkatkanprofesionalitasnya denganmembenahi sumber dayamanusia maupun peralatan.“Tidak ada masalah denganpengusaha lokal, kami sudahsiap menghadapi pengusahanasional,” katanya.

Saat ini anggota asosiasiyang terdata di LPJK menca-

pai 3.000 lebih perusahaan, 14asosiasi kontraktor serta duaasosiasi konsultan. “Semua-nya sudah siap dengan ber-usaha melengkapi segalakekurangan yaag ada untukbersaing dengan rekanannasional,” katanya lagi.

H Basuniansyah, staf ahliGubernur Kalteng yang me-wakili Gubernur Agustin Te-ras Narang dalam pembuka-an Musyawarah Daerah per-tama Gabungan PengusahaKontraktor Nasional Indone-

sia (Gapeknas) menegaskan,saat ini pelaksanaan lelangproyek pembangunan sudahtransparan. Pelelangan su-dah menggunakan sistemonline di internet, sehinggasemua rekanan dari dalamdan luar negeri bisa ikut da-lam pelelangan tersebut.

Ketua Umum Gapeknas,Banahara L Siahaan, memintasemua pengurus dan anggotaGapeknas untuk meningkat-kan sumber daya manusia-nya agar dapat bersaing. (tur)

NET

CPNS - Suasana penyerahan SK penetapan CPNS. Sebelummendapatkan SK penetapan, seorang CPNS belum dapat bekerja. Halitu sempat membuat resah 250 CPNS di lingkungan Pemerintah KotaPalangkaraya.

BANJARMASIN POST GROUP/FATURAHMAN

BISNIS MUSIMAN - Merangkai bunga bagi warga Palangkaraya, Kalimantan Tengah menjadi salah satu alternatif usaha yang dilakukan musimanterutama di saat ada acara berkabung karena pejabat meninggal atau disaat acara paskah. Hasil yang didapat cukup lumayan sehingga kegiatanini terus berkembang.

TANJUNGREDEB, BPOST-Lima goa sarang burung wa-let di Tanjungredeb, Kabupa-ten Berau, Kalimantan Timurjadi rebutan. Massa dari Per-sekutuan Suku Asli Kaliman-tan (Pusaka) mengklaim goatersebut milik masyarakatdan harus dikelola masyara-kat pula.

Selama ini, pengelolaangoa telah diserahkan PemkabBerau kepada PT Walet Lin-

dung Lestari (PT Walesta).Untuk memperjuangkan pe-ngelolaan sarang walet itu,Senin (9/5), massa nekatmenduduki Kantor BupatiBerau. Mereka mendirikantenda di halaman kantor bu-pati.

“Ada lima goa yang saatini dikuasai oleh Walesta,yaitu Tilayap, Kulat, Rangga-san, Putalak, dan Kimanis,”jelas Komandan Brigadir Pu-

saka Kalimantan Timur, Za-karia.

Massa meminta bupatimencabut SK pengelolaanuntuk PT Walesta, dan me-ngembalikan kepada masya-rakat.

Namun bupati tidak ada.Wakil Bupati, Ir Ahmad RifaiMM yang mengajak ber-dialog, ditolak lantaran yangdiajak hanya perwakilanmassa. (tk)