Bangun datar

17
Jajargenjang dan segitiga Kelas 4 SD Created : Kelompok 3

Transcript of Bangun datar

Page 1: Bangun datar

Jajargenjang dan segitiga

Kelas 4 SD

Created :

Kelompok 3

Page 2: Bangun datar

Segitiga

Sifat- sifat:

1. Mempunyai tiga titik sudut

2. Mempunyai tiga sisi

3. Mempunyai tiga sudut dan jumlahnya 180 derajat

Page 3: Bangun datar

Berdasarkan panjang sisi

• Segitiga sama sisi :semua sisinya sama panjang

dan semua besar sudutnya 60⁰

• Segitiga sama kaki: sempunyai 2 sisi yang sama panjang dan dua sudut yang sama besar

• Segitiga sembarang:segitiga yang sisi-sisinya tidak sama panjang

Page 4: Bangun datar

Berdasarkan sudutnya

• Segitiga siku-siku:segitiga yang salah satu sudutnya siku-siku

• Segitiga tumpul:segitiga yang salah satu sudutnya sudut tumpul (>90⁰)

• Segitiga lancip:segitiga yang semua sudutnya lancip (<90⁰)

Page 5: Bangun datar

• Mempunyai dua pasang sisi berhadapan sama panjang

• Sudut yang berhadapan sama besar

• Diagonal-diagonalnya saling membagi dua sama panjang

Jajargenjang

Page 6: Bangun datar

Keliling dan luas

Page 7: Bangun datar

Keliling (K)

A

BC

A B

CD

P Q

RS

Keliling adalah jumlah semua sisi bangun tersebut

K = AB + BC + AC

K = AB + BC + CD + DA

K = PQ+ QR+RS+SP

Page 8: Bangun datar

Luas Persegi Panjang

Panjang = 4 satuanLebar= 2 satuanLuas = 4 x 2 = 8

Luas = jumlah seluruh kotak yang ada di dalam persegi panjang tersebut

1 2 3 4

65 7 8

L= p x l

= 8

Page 9: Bangun datar

Luas

jajargenjangBuatlah sebuah jajargenjang ABCD

Potonglah jajargenjang tersebut sepanjang garis DE, sehingga diperoleh dua bangun datar, yaitu segitiga AED dan segiempat BCDE.

Impitkan AD pada segitiga AED dengan

BC pada segiempat BCDE. Bangunapa yang kalian dapat?

A

A

A

B

B

B

C

C

C

D

D D

D

E

E

luas jajargenjang = luas persegi panjang= panjang x lebar= alas x tinggi

t

t

Page 10: Bangun datar

Luas Segitiga

Luas persegi panjang L = panjang × lebar

a

t

p

l

L segitiga = ½ luas persegi

L = ½ (p x l)

L = ½ (a x t)

Page 11: Bangun datar

CONTOH SOALPerhatikan gambar segitiga di samping!AB = 6 cmBC = 7 cmAC = 12 cm, danCD = 5 cm, hitung luas segitiga pada gambardi samping!

Page 12: Bangun datar

• Alas segitiga ABD adalah AB,

• sedangkan tinggi segitiga ABC adalah CD(garis yang tegak lurus dengan perpanjangan alas (AD)).

JAWAB

Page 13: Bangun datar

Dengan demikian luas segitiga ABC adalah:

L = x a x t

L = x AB x CD

= x 6 cm x 5 cm

= 3 cm x 5 cm

= 15 cm2

Jadi, luas segitiga ABC adalah 15 cm2.

2

1

2

1

JAWAB

2

1

Page 14: Bangun datar

Kakek Marbun mempunyai sepetak sawah di kampungnya. Bentuk sawah kakek Marbun seperti

terlihat pada gambar berikut ini.

Berapakah keliling dan luasnya?

Page 15: Bangun datar

Keliling sawah kakek Marbun

K = jumlah panjang sisi jajargenjang

= 13 m + 30 m + 13m + 30m

= 86 m

Jadi, keliling sawah kakek Marbun adalah 86 m.

Page 16: Bangun datar

Luas sawah kakek Marbun

L = a × t

= 30 m × 12 m

= 360 m2

Jadi, sawah kakek Marbun luasnya 360 m2

Page 17: Bangun datar

SELESAI

Semua akan lebih mudah jika kita mau

belajar