Bangkalan_Dalam_Angka_2010

download Bangkalan_Dalam_Angka_2010

of 299

Transcript of Bangkalan_Dalam_Angka_2010

BANGKALAN DALAM ANGKA 2009

BANGKALAN DALAM ANGKA 2010Bangkalan In Figures 2010 ISSN : 0215.61148 Nomor Publikasi/Publikation Number : 35260.0801 Katalog BPS/BPS Cataloque : 1403.3526 Ukuran Buku/Book Size :15Cm X 22 Cm Jumlah Halaman/Total Page : 303 Naskah/Manuscript : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangkalan BPS Statistics of Bangkalan Regency Penyunting/Editor : Seksi Neraca Wilayah dan Analisa Statistik Gambar Sampul/Cover Picture : Bagian Pengolah Data Dan Statistik Sekda Kabupaten Bangkalan Division of Data Procesing and Statistics Regional Secretary of Bangkalan Regency Diterbitkan Oleh/Published by : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangkalan BPS Statistics of Bangkalan Regency Cetakan Pertama /First Printing : Juli 2010/July 2010 Boleh Dikutip dengan Menyebutkan Sumbernya May be cited with reference in the source

KATA PENGANTAR

Buku " Bangkalan Dalam Angka 2010 " merupakan publikasi lanjutan dari tahun sebelumnya, yaitu seri penerbitan yang menyajikan data dari berbagai aspek ekonomi dan sosial. Penyajian dan penyusunan tabel-tabel dalam buku ini tidak jauh berbeda dengan publikasi sebelumnya. Adapun isinya merupakan hasil kegiatan rutin, seperti survei dan sensus serta dilengkapi dengan data-data sekunder dihimpun dari berbagai Dinas/Instansi terkait yang berada di Wilayah Kabupaten Bangkalan. Harapan kami data yang tersaji bermanfaat bagi para pemakai data, khususnya Pemerintah Kabupaten Bangkalan guna lebih memantapkan perencanaan pembangunan di Kabupaten Bangkalan. Penyusunan publikasi Bangkalan Dalam Angka 2010 ini merupakan hasil kerjasama antara Bagian Pengolah Data Dan Statistik Setda Kabupaten Bangkalan dengan Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangkalan. Adanya sumbang saran dari semua pihak khususnya dari konsumen data mendatang semakin baik. Ucapan terima kasih disampaikan kepada semua pihak yang telah membantu, terutama penyedia data baik Instansi Pemerintah maupun swasta.. sangat diharapkan agar kualitas publikasi dimasa

Bangkalan, Juli 2010 Kepala BPS Kabupaten Bangkalan

Ir. Satya Hari Soedibyo NIP : 340 0112882

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

i

PREFACE

Publication Bangkalan in Figures 2010 a continuation from previous year publication which is series provide data from all aspect including economic and social. Compilation and presentation of tables in this book not much different from the previous publication. The contents are about routine activities such as surveys and census, also completed by secondary data from some officials or correlated institutions in Bangkalan region. All we hope that this data handbook is very useful for the data consumer, especially local government to make Bangkalan development planning steadier. This book, Bangkalan in Figures 2010 is representing cooperation result between Division of Data Procesing and Statistics Regional Secretary of Bangkalan Regency and BPS - Statistics of Bangkalan Regency. We need criticisms and suggestions from all consumer of our data to enhance the quality of our next publication. Our thank utterance pass to all which have assisted, especially our data supplier that give us data with quality, Governmental Institution and also private sector. Bangkalan, Juli 2010 Head of BPS-Statistics Bangkalan

Ir. Satya Hari Soedibyo

NIP : 340 0112882

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

ii

BUPATI BANGKALAN

SAMBUTAN Assalamu'alaikum Wr. Wb. Dengan ucapan syukur Alhamdulillah saya menyambut gembira atas terbitnya buku Bangkalan Dalam Angka 2010 yang secara rutin disusun dan diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Bngkalan . Buku Bangkalan Dalam Angka Tahun 2010, merupakan lanjutan publikasi tahun sebelumnya. Data-data yang disajikan dalam buku ini disamping penting untuk perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi pembangunan, juga berguna sebagai bahan analisis ilmiah maupun informasi penting bagi dunia usaha. Oleh karena itu saya berharap agar tetap menjaga kesinambungan dan akurasi datanya. Kepada semua pihak utamanya Dinas/Instansi terkait saya sampaikan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas kerjasama yang baik, sehingga memungkinkan terbitnya publikasi ini. Semoga publikasi Bangkalan Dalam Angka Tahun 2010 ini bermanfaat . Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Bangkalan, Juli 2010 BUPATI BANGKALAN

RKH. FUAD AMIN, S.Pd

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

iii

REGENT of BANGKALANFOREWORD

Assalamualaikum Wr. Wb. Lets say Thanks to God that we are greeting happily for publishing book Bangkalan in Figures 2010 which is compiled routinely and published by Central Board of statistic of Bangkalan. Book Bangkalan In figures 2010, is a continuation of previous year publication. This book important beside for the planning, development, evaluation and execution, also good for upon which scientific analysis and also information needed by corporate.Therefore I expect

remain to take care of its data accuration and continuity For all parties

mainly official or an interrelated institution we would like to address gratitude and highest appreciation for good working so that may be published it later. We hope this publication, Bangkalan in Figures 2010 useful for all people. Wassalamualaikum Wr. Wb. Bangkalan, Juli 2010 REGENT of BANGKALAN

RKH. FUAD AMIN, S.Pd

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

iv

LAMBANG DAERAH KABUPATEN BANGKALANLambang Daerah Kabupaten Bangkalan ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 1971. Lambang Daerah melukiskan suatu keadaan daerah Kabupaten Bangkalan sebagai salah satu daerah di Pulau Madura yang mempunyai ciri - ciri khas tersendiri adalah merupakan bagian yang tak terpisahkan dari wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Adapun arti dari bagian bagian lambang terdiri dari : PERISAI Bentuk bunga teratai bersudut lima sebagai lambang kesetiaan penuh kepada Pancasila dan sifat kesatriaan, Keagungan. Persaudaraan dan relegius dari masyarakat Kabupaten Bangkalan. BINTANG KUNING EMAS Sebagai lambang segala langkah perjuangan masyarakat selalu dipedomani kepercayaan yang mendalam Kebesaran Tuhan Yang Maha Esa. SEBUAH SENJATA MANGGALAN DAN SENJATA CAKRA Sebagai lambang jiwa kepahlawanan dalam menentang penjajah dahulu selalu diwarisi oleh generasi generasi selanjutnya dalam mempertahankan tegaknya Negara Republik Indonesia yang berdasarkan UUD 1945 dan Pancasila. LAUTAN Sebagai tanda bahwa Kabupaten Bangkalan sebagai bagian dari Pulau Madura yang dibatasi oleh lautan dari tiga arah, sebagai lambang dari kearifan dan kebijaksanaan yang dalam, serta kelapangan dada dalam menyelesaikan tugas dan kewajiban. PANAH, ANAK PANAH dan BUSURNYA Sebagai lambang kemauan yang keras dalam perjuangan menuju masyarakat adil dan makmur sesuai dengan tujuan Proklamasi 17 Agustus 1945. API KONANG Sebagai lambang semangat yang tidak kunjung padam dari rakyat Kabupaten Bangkalan, dikenal sebagai daerah yang aktif membantu suksesnya pembinaan persaudaraan dengan bangsa-bangsa lain di dunia dengan melalui forum olah raga (Ganefo I). UNTAIAN BUNGA KAPAS sebanyak 17 (tujuh belas) butir dan UNTAIAN PADI, sebanyak 45 (empat puluh lima) butir. SESANTI CIPTA INDRA CAKTI DHARMA. Yang berarti bahwa segala karya dari manusia hanya dapat terwujud dengan baik apabila mendapat Ridho dari Tuhan Yang Maha Esa.

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

v

SYMBOL of BANGKALAN REGENCYDevice of Bangkalan Regency specified pursuant to By Law Of Number 8 Year 1971. Device Area portray situation of Bangkalan Regency as one of the area in Island of Madura having characteristic - separate individuality to represent part of indivisible of Unity State Republic Of Indonesia region. As for meaning of shares - part of device consist of.

SHIELD Form angular lotus five as full of faithfulness device to Five Principles and nature of militantion, supremacy, brotherhood and religious of Bangkalan Regency society. STAR TURN YELLOW GOLD As device all step struggle of society always guidance of circumstantial trust of Highness of God Which Is Single The Most. A WEAPON of MANGGALAN AND WEAPON DISC As warrior soul device in opposing former colonist always inherit by generations hereinafter in maintaining straighten of State Republic of Indonesia which pursuant to UUD 1945 and Pancasila. OCEAN As sign that Bangkalan Regency as part of Island of Madura limited by ocean from three direction, as device of wisdom and wisdom which in, and also chest leisure in finishing obligation and duty.ARROW, DART and its BOW

As hard willingness device in struggle go to prosperous and fair society in line with Proclamation 17 August 1945. FIRE of KONANG As device of spirit which not visit to extinguish from Sub-Province people of Bangkalan, known as active area assist its success of construction of brotherhood with other nations in world through sport forum ( Ganefo I). CIRCUITY FLOWER COTTON counted 17 (seventeen) CIRCUITY PADDY and item, counted 45 (forty five) item. SESANTI CIPTA INDRA CAKTI DHARMA It means that all masterpiece of form human being can only better if getting Ridho of God Which Single The most.Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

vi

DAFTAR ISI/CONTENSKata Pengantar/Preface . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . Sambutan Bupati Kabupaten Bangkalan/Foreword of The Regent of Bangkalan.. Lambang Daerah Kabupaten Bangkalan/Device Of Bangkalan.... i iii v

Daftar Isi/Contens . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . vii Daftar Tabel/List of Tables . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . Daftar Gambar/List of Pictures . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .. Ulasan Singkat/Briefly Explanation I. Keadaan Geografis/Geography Condition . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . II. Pemerintahan/ Goverment . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . III. Penduduk dan Tenaga Kerja/Population and Manpower IV. Sosial/Social .......... viii xix

............................................. ........................................ ..........................

V. Pertanian/Agriculture

VI. Pendapatan Regional/Regional Income

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

vii

KEADAAN GEOGRAFISGEOGRAPHICAL SITUATION 1.1 1.2 1.3 1.4 1.5 1.6 1.7 1.8 1.9 1.10 1.11

Letak, Tinggi dan Luas Daerah per KecamatanLocation,Attitudes and Area by Subdistrict ....................

17 18 19 20 21 22 23 25 27 28 29

Nama dan Panjang Sungai Rivers and Lengths, 2009 ....... Luas Tanah Menurut Kondisinya Area according to its Condition, 2009............ .. Luas Tanah Menurut Jenisnya Area by Types, 2009 ......... Luas Tanah Menurut Jenis Batuan Induk Area by Type of Main Rock, 2009 ................. Luas Tanah Usaha Effort Area, 2009 .............................. Banyaknya Hari Hujan per Bulan Rainy Day by Month, 2009 ........................ Banyaknya Curah Hujan Tahunan Monthly Rainfall, 2009 .. .................. Daftar Inventaris Dinas PU Binamarga dan Pengairan Inventories Construct and Irrigating Departement,, 2007-2008 ... Luas Hutan Menurut Jenis Hutan Forest by Type, 2009 ........ Jarak Antar Kota Kecamatan Inter-City Subdistrict Distance (Km), 2009 .....

PEMERINTAHANGOVERNMENT 2.1 2.2 2.3 2.4 2.5 2.6 2.7 2.8 2.9 2.10 2.11 2.12 2.13

Jumlah Anggota DPRD Berdasarkan Hasil Pemilu Member DPRD Result of General Elektion ByFaction , 1982-2008 . .. Komposisi Keanggotaan DPRD DPRD According to Commission and Faction, 2009 ..... Frekwensi Kegiatan DPRD Activity Frequency DPRD, 2006 2009 ................. Perkembangan Parpol Peserta Pemilu Sebelum dan Sesudah Reformasi General election Before and after Reform, 1982-2008 ........................... Perangkat Kelurahan Berdasarkan Asal Pekerjaan dan Tingkat Pendidikan Chief Of Village by Origin Work and Education, 2009 .. Perangkat Desa Berdasarkan Asal Pekerjaan dan Tingkat Pendidikan Chief of Countryside by origin Work and Mount Education, 2009 Desa Swasembada menurut Klasifikasinya Countryside of Self sufficiency by lassification, 2009 ... LPM Menurut Kategori Tingkatannya LPM by its Level Category, 2009 Alokasi Dana Pemberdayaan Pembangunan Desa/Kelurahan (DPPD/K) Find Alocation For Village Devalopment, 2009..... Perkembangan Potensi Linmas Growth of Potency of Linmas, 2006 2009 ..... Data Produk Hukum Daerah Regionals Rules Made, 2003 2009 ................ Jumlah Pegawai Pemerintah di Kabupaten Bangkalan Menurut Golongan Governments Employers in Bangkalan by Grade, 2003-2008 ..... . Realisasi Pendapatan dan Belanja Realization of Governmental Expense and Earnings, 2009 ..

33

35 36 37 38 39 40 41 4244 46 48 49

PENDUDUK DAN TENAGA KERJAPOPULATION AND MANPOWER 3.1 3.2

Proyeksi Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin Population Projection by Age and Sex, 2009 ...... Banyaknya Desa, Luas Daerah, Jumlah Rumah Tangga dan Penduduk

57

3.3 3.4 3.5 3.6 3.7 3.8 3.9 3.10 3.11

Villages, Area, Household and Population, 2009 ................... 2 Kepadatan Penduduk Desa per Km dan Per-Rumahtangga Dencity PerCountryside, perKm2 and By HouseHold, 2009 ....... Penduduk menurut Jenis Kelamin dan Rasio Jenis Kelamin Population by Sex and Sex Ratio ( Sex Ratio), 2009 .. Jumlah Penduduk menurut Kelompok Umur dan Angka Beban Ketergantungan Dependency Rasio, 2009 ..................................................................... Penduduk menurut Kewarganegaraan Population by Citizen, 2009 ................ Jumlah Akte Kelahiran Umum dan Dispensasi yang Diterbitkan Kantor Catatan Sipil Public Birth Certificate and Dispensation published by Dispendukcapil, 2009 Situasi Umum Ketenagakerjaan Manpower Condition, 2006 -. 2009 . Jumlah Pencari Kerja Terdaftar menurut Pendidikan Tertinggi yang Ditamatkan Job Seeker by Educational Attainment, 2009 ................ Mata Pencaharian Penduduk Usia 15 Tahun ke atas menurut Lapangan Usaha Lively by Field, 2009 ..................................................................... Jumlah Transmigrasi Menurut Jenis dan Daerah Penempatan Transmigration by Type and Location Area, 2009 ...................

58 59 60 61 62 63 64 6566

SOSIALSOCIAL 4.1 4.2 4.3 4.4 4.5 4.6 4.7 4.8 4.9 4.10 4.11 4.12 4.13 4.14 4.15 4.16 4.17

4.18 4.19 4.20 4.21 4.22 4.23 4.24

Rasio Murid terhadap Guru MI, MTs, MA dan Madrasah Diniyah Ratio Pupil to Teacher MI, MTS, MA & Madrasah Diniyah, 2009 Jumlah Sekolah, Guru dan Murid Madrasah Ibtidaiyah (MI) School, Teacher And Pupil of Madrasah Ibtidaiyah ( MI ), 2009 .. Jumlah Sekolah, Guru dan Murid Madrasah Tsanawiyah (MTs) School, Teacher And Pupil of Madrasah Tsanawiyah (MTs), 2009 ..... Jumlah Sekolah, Guru dan Murid Madrasah Aliyah (MA) School, Teacher And Pupil of Madrasah Aliyah (MA), 2009 Jumlah Guru dan Murid Madrasah Diniyah School, Teacher And Pupil of Madrasah Diniyah, 2009 ............ Jumlah Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Dasar School, Teacher And Pupil of Elementary School, 2009 .......... Jumlah Sekolah, Guru dan Murid SLTP School, Teacher And Pupil Junior High School (SLTP), 2009 . ] School, Teacher And Pupil Senior High School, 2009 ......... Rasio Murid terhadap Guru Setingkat SD, SLTP, dan SLTA Pupil Ratio to Teacher SD, SLTP & SLTA, 2009 .. Banyaknya Karang Taruna dan Panti Asuhan Number of Karang Taruna and Reformatory, 2009 ............. Banyaknya Penderita Cacat menurut Jenisnya Deficiency According to the Type, 2009 .............................................. Banyaknya Permasalahan Kesejahteraan Sosial The Social Prosperity Problems, 2006 2009 ................... Permasalahan Sosial Menurut Kecamatan dan Jenisnya Social Matters by Districts and Kinds of Matters, 2009 . Data Infrastruktur Sosial Social Infrastucture , 2009........ ... Rincian Ketenagakerjaan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Hospitas Detail Employeel (RSUD), 2009 Hasil Pelayanan Di Instalasi Rawat Jalan Servicing of On Going Treatments, 2009 . Pola Penyakit Penderita Rawat Jalan di Rumah Sakit di Kabupaten Bangkalan Illness Patterns of On-going Treatment in Local Government Clinic of Bangkalan Regency, 2009 ............... Jumlah Puskesmas, Puskesmas Pembantu dan Puskesmas Keliling Number of Local Clinic, Ministrant Local and Mobile Clinic, 200.. Sumber / Sarana Air Bersih yang Digunakan Penduduk Pure Water by Used Type, 2009 .............................................. Tempat Pembuangan Air Besar yang Digunakan Penduduk Water Closed Used, 2009 ........................................ Jumlah Posyandu dan Puskesmas di Kabupaten Bangkalan Number of Posyandu and Puskesmas in Bangkalan Regency, 2009 .. Jumlah Fasilitas Kesehatan Menurut Kepemilikan di Kabupaten Bangkalan Health Facilities by Ownership at Bangkalan Regency, 2009 ............... Hasil Pelayanan Imunisasi DPT1 di Puskesmas Kabupaten Bangkalan Servicing DPTI Immunization by Bangkalan Health Centres, 2009 Hasil Pelayanan Imunisasi BCG di Puskesmas Kabupaten Bangkalan Servicing BCG Immunization by Bangkalan Health Centres, 2009 .

75 76 77 78 79 80 81 82 83 84 85 87 8891 94 96

97 101 102 103 104 105 107

109

4.25 4.26 4.27 4.28

4.29 4.30 4.31 4.32 4.33 4.34 4.35 4.36

4.37

4.38 4.39 4.40 4.41 4.42

4.43 4.44 4.45

Hasil Pelayanan Imunisasi Polio 4 di Puskesmas Kabupaten Bangkalan 111 Servicing Polio 4 Immunization by Bangkalan Health Centres, 2009 Hasil Pelayanan Imunisasi Campak di Puskesmas Kabupaten Bangkalan Servicing Campak Immunization by Bangkalan Health Centres, 2009 .. 113 Jumlah Petugas Lapangan KB dan Petugas KB Desa Field Worker of KB and Villages KB Worker 2009 ............... 115 Target dan Realisasi Pencapaian Akseptor KB Baru menurut Alat Kontrasepsi yang Digunakan 116 Target And Realization of Newly KB Acceptor by Device, 2009 ............ Peserta KB Aktif menurut Alat Kontrasepsi yang Digunakan 117 Active KB Acceptor according to Device Used, 2009 ........................... Jumlah Intitusi Pedesaan Dalam Rangka Pembinaan Ketahanan Keluarga 118 Group Activity for Better Family, 2009 ................... Tahapan Keluarga Sejahtera 119 Secure and Prosperous Family Stage, 2009 ............... Jumlah Keluarga Miskin (Gakin) menurut tahapannya 120 Destitude Family by Family Stage, 2009 ...................................... Jumlah Posyandu, Kader, Dukun bayi dan Pondok bersalin 121 Posyandu, Cadre, Soothsayer of Baby and Mainonette, 2009 ............. Jumlah dan Frekuensi Kunjungan serta Prosentase Cakupan Ibu Menyusui Frequency of Visit and Prosentase Coverage of Suckling Mother, 2009 Jumlah dan Cakupan Imunisasi Bayi menurut Jenis Imunisasi 123 Coverage Immunize by Type, 2009 .......................... Banyaknya Peristiwa Kejahatan yang Dilaporkan dan Diselesaikan Polres Bangkalan per bulan 125 Criminals Reported and Vinished by Polres Bangkalan By Month, 2009 Banyaknya Peristiwa Kejahatan yang Dilaporkan dan Diselesaikan Polres Bangkalan menurut Jenis Kejahatan 126 Criminals Reported and Finished Polres Bangkalan by Type Badness, 2009 Banyaknya Orang yang Tersangkut Perkara Kejahatan dan Diserahkan kepada Jaksa 127 Number of Who Hooking of Badness Case and Delivered To Attorney, 2009 Jumlah Kejadian yang Dilaporkan dan Diselesaikan Menurut Jenisnya 128 Number of Reported and Settled Cases, 2009 .. Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas Menurut Bulan dan Profesi Pelaku 133 Traffic Accidents, 2009 .................... Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas Menurut Pelaku Dewasa dan Anak-anak 136 Number of Traffic Accidents According to the Doer, 2009 . Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas Menurut Bulan dan Tingkat Pendidikan Pelaku/ Korban Number of Traffic Accidents According to the Month 137 and Education Level of the Violator/ Victim, 2009 Jumlah Kejadian Kecelakaan dan Korban Manusia 138 Accidents and Victims, 2009 .................... Jumlah Perkara yang Diselesaikan, menurut Macam Perkara yang Diterima 139 Cases Finished, 2009 .............................................. Banyaknya Tambahan Narapidana Berdasarkan Putusan Pengadilanmenurut Pidana/Hukum, Jenis Kelamin dan Usia

4.46 4.47 4.48 4.49 4.50 4.51 4.52 4.53 4.54 4.55 4.56 4.57

Additional Convict of Pursuant to Justice Decisionof according to Crime / punish the, age And Gender, 2009 ................. Pekerjaan Terdakwa pada Waktu Melakukan Kejahatan menurut Jenis Kelamin Defendant Work of When Conducting Badness by Sex, 2009 Jumlah Perkara yang Masuk, Diselesaikan dan Sisa Perkara Jenis Perkara Pelanggaran Offence Cases Received Finished, and Remaining Cases .................... Jumlah Perkara yang Masuk, Diselesaikan dan Sisa Perkara Jenis Perkara Sumir Civil Cases Received, and Finished, 2009 ......................... Jumlah Perkara yang Masuk, Diselesaikan dan Sisa Perkara Jenis Perkara Biasa Cases Received, Finished and Remaining Cases Finished, 2009 ........... Banyaknya Perkara Biasa yang Masuk Kejaksaan Negeri Bangkalan Cases Received by Courts of First Instance of Bangkalan, 2009 .......... Daftar Perkara yang Diterima Cases Received by Religious Judiciary, 2009 ...................... Daftar Perkara yang Diputus Cases Finished by Religious Judiciary, 2009 ................... Jumlah Tempat Peribadatan Number of Prayer Services, 2009 ... ................ Banyaknya Jemah Haji Udara pada Musim Haji Mouslem Pilgrims Air by Sex at Seasonof Pilgrims, 2009 .............. Jumlah Pemeluk Agama Religion Population by District, 2009 .... Jumlah Pondok Pesantren, Santri dan Pengasuh Maisonette Pesantren, Santri And Nursemaid, 2009 ......................... Banyaknya Permohonan dan Penyelesaian Sertifikat Tanah Application Of Land Certificate, 2009

140 141 142 143 144 145 146 148 151 152 153 154 155

4.58 4.59 4.60 4.61 4.62 4.63 4.64 4.65 4.66 4.67 4.68 4.69 4.70

Banyaknya Penyelesaian Sertifikat Tanah menurut Jenisnya Aplication of Land Certificate by Type, 2009 .................................... Pengunjunng Obyek dan Daya Tarik Wisata Land Mark and Visitors, 2009 ...................................... Data Akomodasi Hotel / Losmen / Mess The Hotel / Losmen / Mess, 2009 Jumlah Usaha yang Bergerak di Bidang Kepariwisataan Company of Tourism, 2009 ..................................... Jumlah Pengunjung Perpustakan menurut Status Library Visitor by Status, 2009 ......................................................... Jumlah Anggota Perpustakan menurut Status Member of Library refer to Status, 2009 ................................... Jumlah Peminjam Perpustakan menurut Jenis Buku Library Lender by Type of Books, 2009 ................. Jumlah Peminjam Buku di Perpustakaan Umum Book Borrowers at Public Library, 2009 .................. Jumlah Peminjam Buku di Perpustakaan Keliling Book Borrowers at Mobile Library, 2009 ................... Daftar Buku yang Dipinjam Berdasarkan Klasifikasi di Perpustakaan Keliling Borrowed Books at Library at Mobile Library, 2009 ............................ Jumlah Pengunjung di Perpustakaan Keliling Number of Visitors at Mobile Library, 2009 ... Jumlah Wartawan dan Frekwensi Penyebaran Media Cetak Journalist and Frequency Spreading of Media Print, 2009. ................. Perkembangan Organisasi Kemasyarakatan dan LSM Growth of Organization and social of LSM , 2006 -2008 .

156 157 159 160 163 164 165 167 168 169 171 172 173

PERTANIANAGRICULTURE 5.1.1 5.1.2 5.1.3 5.1.4 5.1.5 5.1.6 5.1.7 5.2

5.3

5.4 5.5.1 5.5.2 5.5.3 5.5.4 5.5.5 5.5.6 5.5.7 5.5.8 5.5.9

Luas Panen dan Produksi Padi Harvest Area and Producti of Paddy, 2009 ......... Luas Panen dan Produksi Jagung Harvested Area and Production of Maize, 2009 ........ Luas Panen dan Produksi Ubi Kayu Harvested Area and Production of Cassavas, 2009 Luas Panen dan Produksi Ubi Jalar Harvested Area and Production of Sweet Potatoes, 2009 Luas Panen dan Produksi Kacang Hijau Harvested Area and Production of Mung Beans, 2009 . Luas Panen dan Produksi Kedelai Harvested Area and Production of Soybeans, 2009 Luas Panen dan Produksi Kacang Tanah Harvested Area and Production of Peanuts, 2009 ............... Pelaksanaan Intensifikasi Padi, Palawija, dan Sayur-sayuran The Implementation of Intensifikasion of Rice, Crop in dry Season, and vegetables, 2003 2009 Rencana dan Realisasi Kebutuhan Sarana Produksi Intensifikasi Padi, Palawija dan Sayur-sayuran Plan and Realization Requirement Of Medium Produce Intensification Paddy, Crop in Dry Season and Vegetables, 2009 Jumlah Alat-alat Pertanian menurut Keadaan dan Jenisnya Number of Agriculture tools by Condition and Its Type, 2009 Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Kelapa) Area and Production of People Plantation (Coconut) , 2009 ... Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Kapok Randu) Area and Production of People Plantation (Kapok Randu) , 2009 Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Jambu Mete) Area and Production of People Plantation (Jambu Mete) , 2009 Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Siwalan) Area and Production of People Plantation (Siwalan), 2009 .... Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Cabe Jamu) Area and Production of People Plantation (Cabe Jamu), 2009 . Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Pinang) Area and Production of People Plantation (Areca), 2009 ....... ... Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Cengkeh) Area and Production of People Plantation (Cengkeh) ,2008 ...... Produksi dan Harga Produk Perkebunan Rakyat Product and Prices of Plantation Product .. Produksi dan Harga Produk Kehutanan Rakyat Product and Prices of Foresty Product

177

178 179 180 181 182 183 184

185 186 187 188 189 190 191 192 193 194 195

5.6 5.7 5.8 5.9 5.10 5.11 5.12 5.13 5.14 5.15 5.16 5.17 5.18 5.19 5.20 5.21 5.22 5.23 5.24 5.25 5.26 5.27 5.28 5.29.1 5.29.2 5.29.3 5.29.4 5.29.5 5.29.6 5.29.7 5.29.8 5.29.9 5.29.10 5.29.11 5.29.12 5.29.13

Populasi Ternak menurut Jenisnya Population of Big Livestock by Kinds, 2009 ................. Populasi Unggas menurut Jenisnya Population of Poultry by Kinds, 2009 . Banyaknya Rumah Pemotongan Hewan menurut Status Kepemilikan Number of Animal Slaughtering House by Ownership Status, 2009 .. Produksi Daging, Telur, Susu dan Kulit menurut Jenis Komoditi Production Meal, Egg, Milk and Leather by Livestock and Poultry, 2009 Banyaknya Nelayan menurut Sub Sektor Perikanan Fisherman according to Fishery Sub Sector, 2009 ............................... Rumahtangga Perikanan / Perusahaan Perikanan Laut menurut Jenis Perahu Penangkap Ikan Fishery Household / Sea Fishery Company by Boat Type, 2009 ....... Jumlah Perahu /Kapal Penangkap Ikan menurut Jenis Perahu Boats by Type, 2009 ....................................................... Jumlah Alat Penangkap Ikan Laut menurut Jenis Alat Fishery Equipments by Tools type, 2009 ....................... Luas Areal Pemeliharaan Ikan Darat Berdasarkan Tempat Pembudidayaan (Ha) Fish Conservancy due to Cultivation Areas, 2009 ............................. Nilai Produksi Perikanan menurut Sub Sektor Perikanan Value of Fishery Production by Sub-sector Fishery, 2009 Produksi Ikan Menurut Kecamatan dan Sub Sektor Perikanan Fish Production by Districts and Fishery Sub Sector, 2009 Luas Areal Pemeliharaan Ikan Darat Menurut Kecamatan Area of Land Fishery by Districts, 2009 .. Jumlah Petani Ikan Menurut Kecamatan Fisherman by Districts, 2009 ................................... Jumlah Alat Penangkap Ikan laut dan Jenisnya Menurut Kecamatan Sea Fisherman Equipment Units by Districts, 2009........... ...... Nelayan di Laut dan Nelayan Perairan Umum Menurut Kecamatan dan Statusnya Sea Fisherman and Open Water by Districts and Status, 2009 ......... Produksi Kayu dan Non Kayu Rakyat Production of Wood and Non Wood, 2009 .............. Data Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Data of Hall of Agriculture Counselling (BPP), 2009 ... Penilaian Keragaman dan Mutu Gizi Konsumsi Pangan Instrumen PPH Assessment Diverty and Quality Of PPH Instrument, 2009 Jumlah Desa Rawab Pangan Berdasar 12 Indikator FIA Foodless Villages According to FIA Indicators, 2009 ............................ Sasaran Ketersediaan dan Konsumsi Pangan Target of Availibility of and Consumption Food, 2009 .. Jumlah dan Kelas Kelompok Tani Number of Class Farmer Group, 2009 ... Jumlah Petani anggota Kelompok Tani Farmer Groups and Class, 2009............... ... Jumlah dan Jenis Koperasi Tani (KOPTAN) Farmer Co-Operation ( KOPTAN), 2009 .................................... Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Alpukat) Number of Crop production and Kultikultura (Avocado), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Belimbing) Number of Crop production and Kultikultura (Star fruit), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Durian) Number of Crop production and Kultikultura (Durian), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Jambu Biji) Number of Crop production and Kultikultura (Guava), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Jambu Air) Number of Crop production and Kultikultura (Jambu Air), 2009 . Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Jeruk Keprok) Number of Crop production and Kultikultura (Tangerine), 2009 . Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Jeruk Besar) Number of Crop production and Kultikultura (Big Orange), 2009 .. Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Mangga) Number of Crop production and Kultikultura (Mango), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Nangka) Number of Crop production and Kultikultura (Jackfruit), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Pisang) Number of Crop production and Kultikultura (Banana), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Nanas) Number of Crop production and Kultikultura (Pineaple), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Pepaya) Number of Crop production and Kultikultura (Papaya), 2009 .. Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Rambutan) Number of Crop production and Kultikultura (Rambutan), 2009 .

196 197 198 199 200 201 202 203 205 206 208 209 210 211 212 213 214 215 216 217 218 219 220 221 222 223 224 225 226 227 228 229 230 231 232 233

5.29.14 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Salak)

Number of Crop production and Kultikultura (Salak), 2009 .5.29.15 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Sawo) 5.29.16 5.29.17 5.29.18 5.29.19

234 235 236 237 238 239

Number of Crop production and Kultikultura (Chicoo), 2009 .. Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Sirsak) Number of Crop production and Kultikultura (Soursop), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Sukun) Number of Crop production and Kultikultura (BreadFruit), 2009 Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Melinjo) Number of Crop production and Kultikultura (Melinjo), 2009 .. Jumlah Tanaman dan Produksi Tanaman Hortikultura (Melati) Number of Crop production and Kultikultura (Jasmine), 2009 .

INDUSTRI, LISTRIK DAN AIRINDUSTRY, ELECTRIC AND WATER 6.1 6.2 6.3 6.4 6.5 6.6 6.7 6.8 6.9 6.10 6.11 6.12 6.13 6.14 6.15 6.16

Jumlah Perusahaan dan Jumlah Tenaga Kerja di Perusahaan Industri Companies and Labours in Industrial Company, 2005 2009 . Jumlah Perusahaan, Tenaga Kerja dan Nilai Produksi Industri Kecil Company, Labors, and Production Rate of Small Industries, 2009 ...... Unit Usaha Industri Pengolahan Pangan Food Processing Units, 2006 2009 ............................... Unit Usaha Industri Sandang Cordon Industry, 2006 2009 ................... Unit Usaha Industri Kimia dan Bahan Bangunan Chemical Industry and Construction Material, 2006 2009 ............... Unit Usaha Industri Logam Metal Industry, 2006 2009 ....................... Unit Usaha Industri Kerajinan Umum General Crafting Industry, 2006 2009 ....................... Produksi Listrik dan Jumlah Pelanggan Listrik Electrics Production and Consumerss, 2003 2009 ...................... Produksi Air Minum, Nilai Penjualan dan Jumlah Pelanggan Air MinumDrinking Water Production, Assess the Sale and Total The Client Drinking Water, 2006 2009

243 264 265 248 249 252 254 256 257 258 259 260 261 262 264 267

Jenis Angkutan, Tarif, dan Jumlah Peunpang dan Kendraan yang DiangkutType of Transportation of, Tariff and Total the Transported and Passenger, 2009 ..

Jumlah Arus Penumpang Naik dan Turun Pelabuhan Kamal Passengers Picking Up and Dropping Down in Kamal Port, 2009 .... Banyaknya Sambungan Telepon dan Pemakaian Pulsa Number of Extension Phone and Usage Pulsa, 2009 . Jumlah Desa yang Terjangkau PLTD Number Villages Reached by PLTD, 2009 ..... Jumlah Desa yang Terjangkau PLTS Number Villages Reached by PLTS, 2006 - 2009 ... Produksi Pertambangan Galian C Mining Product of C Type, 2006 - 2009 .........Produksi dan Nilai Produksi Pertambangan Minyak Bumi Product and Value of Petroleum ..

PERHUBUNGANCOMMUNICATION 7.1 7.2 7.3 7.4 7.5 7.6

Daftar Panjang Jalan Roads, 2006 2009 ...................... .. Jumlah Angkutan Darat (Kendaraan Wajib Uji) Vehicle in Obligatory Test, 2003 2009 .... Daftar Arus Penumpang dan Mobil Bus Keluar Masuk Terminal Menurut Tujuan Kendaraan Departure Passangers and Vehicle, 2009 ............ Jumlah Lalu Lintas Pos Post Traffic, 2003 2009 .................... Akomodasi Penginapan dan Fasilitas yang Tersedia Accomodation of Available Facility and Lodging, 2009 Data Pengamatan Kualitas Air Sungai

271

272 273 274 275 276

Quality of River Quality.

PERDAGANGANTRADE 8.1

Jumlah Surat Ijin Perdagangan

8.2 8.3

Commerce Permit, 2009 ..................... Jumlah Tanda Daftar Perusahaan (TDP) Assigned Company ( TDP), 2009 ............................................ Jumlah Koperasi, Pengurus Dan Anggota Koperasi Co-Operation, Manager And Co-Operation Member , 2005 2009

281 282 283

PENDAPATAN REGIONALREGIONAL INCOME 9.1 9.2 9.3 9.4 9.5 9.6 9.7 9.8 9.9 9.10 9.11

Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Berlaku Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Konstan 2000 Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 Distribusi Prosentase Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Berlaku Percentege Distribution of Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 Distribusi Prosentase Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Konstan 2000 Percentege Distribution of Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 Indeks Perkembangan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Berlaku Chaine Index of Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 Indeks Perkebangan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Konstan 2000 Chaine Index of Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 ...................................... Indeks Berantai Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Berlaku Index of Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 .. Indeks Berantai Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atas Dasar Harga Konstan 2000 Index of Gross Regional Domestic Product at Current Market Price, 2005 2009 ................................................... Indeks Implisit Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Implicit Index of Gross Regional Domestic Product, 2005 2009 Inflasi Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Atasa Dasar Harga Konstan 2000 Implicit Index of Gross Regional Domestic Product, 2005 2009 Agregat Pendapatan Regional dan Pendapatan Perkapita Regional Income Aggregates and Per Capita Income, 2005 2009 ...

. .. .. ..... .................................................................................. .. .....................................................................

DAFTAR GAMBAR LIST OF FIGURES

Halaman/ Page Gambar/ Figure 1 Gambar/ Figure 2 Gambar/ Figure 3 Gambar/ Figure 4 Gambar/ Figure 5 Gambar/ Figure 6 Gambar/ Figure 7 Gambar/ Figure 8 Gambar/ Figure 10 Gambar/ Figure 11 Gambar/ Figure 12 Peta Kabupaten Bangkalan/ Map of Bangkalan Regency, ............. Banyaknya Hari Hujan dan Curah Hujan Rata-rata/ Number of Rain Day and Number of Rainfall, .. Pegawai Pemerintah Daerah Bangkalan Government Employee, 2008 Penduduk menurut Jenis Kelamin/ Population by Sex, 2008 .... Penduduk Menurut Umur Population By Age. Rasio Murid Terhadap Guru Pupil Ratio To Teacher .............................................................. Peserta KB Aktif menurut Alat Kontrasepsi/ Active Competitor KB according to Used Intrauterine device . Produksi Tanaman Pangan dan Ternak Farm Food Crops and Livestock Production, ...... Banyaknya Perusahaan Industri/ Number of Industrial Production, ....................................... Kondisi Jalan/ Road Condition, .. Agregat Pendapatan Regional ADHB dan ADHK/ Regional Income Agregates by Constant Price and Current Market Price, 2004-2008 ...

13 16 33 53 54

69 175 241

269

269

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

xviii

ULASAN SINGKAT

BRIEFLY EXPLANATIONI. GEOGRAPHY CONDITION Regional of Bangkalan widely 1.260,14 km2 is in the most west from Madura Island lies between coordinate 1120 40 06 1130 0804 Longitude East and also 605139 701139 Pararel South. The regional Borders are as follows: In the North is border on Java Sea In the East is border on the Regional Of Sampang In the South and west is border on Madura strait

I. KEADAAN GEOGRAFI Kabupaten Bangkalan dengan luas wilayah 1.260,14 Km2 yang berada dibagian paling Barat dari pulau Madura terletak diantara koordinat 112o4006 113o0804 Bujur Timur serta 6o5139 - 7o1139 Lintang Selatan. Adapun batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut : Disebelah Utara berbatasan dengan Laut Jawa Disebelah Timur berbatasan dengan wilayah Kabupaten Sampang Disebelah Selatan dan Barat berbatasan dengan Selat Madura.

Dilihat dari topografi, maka daerah Kabupaten Bangkalan berada pada ketinggian 2 100 m di atas permukaan air laut. Wilayah yang terketak di pesisir pantai, seperti Kecamatan Sepulu, Bangkalan, Socah, Kamal, Modung, Kwanyar, Arosbaya, Klampis, Tanjung Bumi, Labang dan Kecamatan Burneh mempunyai ketinggian antara 2 10 m di atas permukaan air laut. Sedangkan wilayah yang terletak di bagian tengah mempunyai ketinggian antara 19 100 m di atas permukaan air laut, tertinggi adalah kecematan Geger dengan ketinggian 100 m diatas permukaan laut. Kemampuan tanah di Kabupaten Bangkalan jika dilihat dari kemiringannya maka sebagian besar memiliki kemiringan 2 15 % yaitu sekitar 50,45 % atau 63.002 Ha. dan kemiringan 0 2 % sekitar 45,43 % atau 56.738 Ha. Apabila dilihat dari tekstur tanahnya maka sebagian besar bertekstur sedang yaitu seluas 116.267 Ha. atau sekitar 93,10 % sedangkan dari kedalaman spektip tanahnya maka prosentase terbesar adalah tanah yang kedalamannya 90 cm yaitu sekitar 64.131 Ha. atau 51,35 %.

Seen from Topography, so the area of Bangkalan at the height 2 100 m is above the sea surface. The region that lies in coastal area, as Sepulu, Bangkalan, socah, kamal, Modung, Kwanyar, Arosbaya, Klampis, Tanjung Bumi, Labang, and Burneh Sub district has the height between 2 8 m is above the sea surface. Whereas, the region is located in the middle part having the height between 19 100 m above the sea surface. The highest is Geger Sub district with height 100m above the sea surface. The land ability of Bangkalan even seen from its inclination, so partially having inclination 2 15 % that is about 50,45 % or 63.002 Ha. And inclination 0 2 % about 45,43% or 56.738 Ha. As seen from its texture land so partially having a medium texture that is widely 116, 267 Ha. Or about 93, 10 % then from its deepness 90 and that is about 64. 131 Ha or 51.35%.

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

1

Rata-rata curah hujan di Kabupaten Bangkalan tahun 2008 sebesar 5.94 mm, naik sedikit dari tahun lalu yang sebesar 5,35 mm atau naik 9,96 persen. Pada periode yang sama rata-rata jumlah hari hujan per tahun mengalami penurunan yakni dari 183 hari pada tahun 2007 menjadi 182 hari pada tahun 2008. Dengan demikian meningkatnya curah hujan tersebut tidak diiringi peningkatan jumlah hari hujan. II. PEMERINTAHAN Wilayah Kabupaten Bangkalan terbagi menjadi 18 kecamatan dan 281 desa/kelurahan atau lebih spesifik terdiri 273 desa dan 8 kelurahan. Dilihat dari komposisi jumlah desa, maka Kecamatan Tanah Merah memiliki jumlah desa terbanyak yakni 23 desa/kelurahan, sedangkan yang paling sedikit Kecamatan Kamal sebanyak 10 desa/kelurahan. Pembangunan di segala bidang yang telah digalakkan oleh pemerintah bersama masyarakat selama ini menunjukkan hasil yang cukup menggembirakan. Hal ini tidak lepas dari pegawai Pemerintah Daerah yang berkinerja baik dari hari ke hari. Pegawai negeri sipil di lingkukan pemerintah daerah saat ini terdiri dari 9.862 PNS, 921 Pejabat Struktural, dan 5.837 Pejabat Fungsional.

Average rainfall of Bangkalan in 2008 is 5.35 mm; bigger than 2007 reach 2.281 mm or up to 57.36 percents. In the same period the number of rainfall average by years also increase, 127 days on 2007 to be 183 days on 2008. The increase of rainfall followed by the increase of rainfall number. II. GOVERNMENT Regional of divisible Bangkalan becomes, 18 Sub districts and 281 country sides. Seen from composition of countryside number, so Tanah Merah sub district having the most countryside number that is 23 countryside, then the smallest is Kamal sub district with 10 countrysides. Development of all aspects that have been encouraged by the government together with society during this time showing an enough satisfaction result. These couse all of government employee work hard and harder day by day. Till present day, Bangkalan have 9862 civil employee, 921structural official, and 5837 functional official.

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

2

III. PENDUDUK DAN TENAGA KERJA 3.1. Penduduk Berdasarkan hasil Proyeksi dari Survei Sosial Ekonomi 2008, jumlah penduduk Kabupaten Bangkalan tahun 2009 sebanyak 973.681 jiwa yang terdiri dari 459.780 jiwa penduduk laki-laki (47,23%) dan 513.901 jiwa penduduk perempuan atau sebesar 52.77 persen. Secara keseluruhan jumlah penduduk mengalami kenaikan sebesar 1,74 persen dari tahun sebelumnya. Komposisi penduduk dapat ditunjukkan melalui perbandingan penduduk laki-laki terhadap perempuan (Sex Ratio) dan prosentase penduduk per kelompok umur. Tahun 2009 sex ratio penduduk Kabupaten Bangkalan 89,47 persen yang berarti setiap 100 orang penduduk perempuan berbanding dengan sekitar 90 orang penduduk laki-laki. Perbedaan jumlah penduduk tersebut secara umum terjadi dikarenakan banyak hal, diantaranya ialah daya tahan perempuan lebih baik daripada daya tahan laki-laki. Hal lain yang mempengaruhi komposisi gender adalah dugaan tingginya mobilitas penduduk laki-laki dikarenakan mencari pekerjaan atau melanjutkan pendidikan di wilayah lain. Pada periode yang sama Angka Ketergantungan (Depedency Ratio) penduduk usia non produktif sebesar 61,27 persen. Hal ini berarti tiap-tiap 100 orang penduduk usia produktif (15 64 tahun) menanggung beban sekitar 61 penduduk usia non produktif (0-14 tahun dan 65 tahun).

III. POPULATION AND MANPOWER 3.1. Population According to Projection result of Social and Economic Survey in 2008, number of population of regency Bangkalan in 2009 is 973,681 people consisting of 459,780 men (447.23 %) and 513,901 female or about 52.77 percents. Entirely, number of population increases 1.74 percents from the year before. Population Composition shown through comparison of the population men to women and population percents by age group. In 2009 the sex ratio is 89.47 percents it means total of women lafger than men or in another words each a hundred women comparing with 90 men. The difference number of population generally happen because of many things, such as the duality of women is better than men. The other influence gender composition is the prediction if height movement of men than is caused by looking for a job or continuing education in other region. At the same period dependency Ratio of non Productive population is 61.27 percents. It means each a hundred productive people (15 64 year) having burden about 50 people of non productive (0 14 year and > 65 year).

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

3

3.2. Tenaga Kerja Sejalan dengan perkembangan penduduk, jumlah angkatan kerja di Kabupaten Bangkalan mengalami kenaikan dari 567.122 orang pada tahun 2007 menjadi 584.755 orang pada tahun 2008, atau hanya meningkat 3.01 persen dari tahun sebelumnya. Dari seluruh angkatan kerja tahun 2008 tersebut yang bekerja sebanyak 555.308 orang sedangkan sisanya sebanyak 29.447 orang merupakan penduduk pencari kerja. Jumlah pencari kerja tahun 2008 sebanyak itu terutama disebabkan kelompok penduduk tamatan SLTA semakin berminat mencari pekerjaan. Sedangkan jumlah pencari kerja yang terdaftar terdiri atas 1097 orang berpendidikan Sarjana, 601 orang berpendidikan Diploma, 549 orang berpendidikan SLTA dan sisanya berpendidikan SD dan SLTP. IV. SOSIAL 4.1. Pendidikan Perkembangan sarana pendidikan di Kabupaten Bangkalan, untuk pendidikan sekolah dasar negeri maupun swasta semakin meningkat (lihat tabel 4.6). Di tahun 2009 ini, jumlah murid SDN turun sebesar 1,5 persen, sementara jumlah guru mengalami penurunan dari tahun 2008 sebesar 8,59 persen. Pada periode yang sama rasio murid terhadap guru naik, yakni dari 21,95 murid/guru pada tahun tahun 2009 dari 21.51 murid/guru pada tahun tahun 2008.

3.2. MANPOWER As the development of resident, number of workers in Bangkalan decrease from 567,122 on 2007 up to 584,775 people on 2007 or raise 3,01 percents. From all the workers in 2008 work 555,308 people while the rest as much as 29,447 people are looking for a job. Numbers of job seeker in 2007 is about 29,447 caused they graduated from senior high school has no interest to looking for a job. Numbers of worker who registered about 1097 bachelor degree, 601 diploma degree, 549 graduated from senior high school and the other are elementary school and junior high school.

IV. SOCIAL 4.1 Education The development of education instrument in Bangkalan, for elementary school education either public or private is increasing (see table 4.6). On 2009 number of Elementary School students decrease 1.5 percenis, whereas number of teacher is decrease on 2009, about 8.59 percents. At the same period the ratio of student to teacher decreases from 21.95 pupils of teacher 2007 from 21.51 pupils of teacher in 2008.

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

4

Untuk pendidikan Sekolah Menengah Pertama (SMP) maka tingkat perkembangan murid pada tahun 2009 jumlah murid SMP Negeri mengalami penurunan 2,15 persen. Dan kenaikan sebesar 10,34 persen untuk SMP Swasta. Mengenai perkembangan jumlah guru untuk SMP Negeri mengalami penurunan sebesar 2,8 persen, sedangkan jumlah guru SMP Swasta mengalami penurunan sebesar 1,04 persen. Dilihat rasio murid terhadap guru, maka SMP Negeri memiliki rasio 16,47 murid/guru sedangkan SMP Swasta yang hanya memiliki rasio 20,34 murid per guru (lihat Tabel 4.9) Jumlah Sekolah Menengah Atas (SMA) pada tahun 2009 ada sebanyak 34 sekolah yang terdiri dari 14 SMA Negeri dan 39 SMA Swasta. Sementara pula jumlah murid SMA swasta meningkat 11,87 persen dibanding tahun sebelumnya (lihat tabel 4.8). Sedangkan rasio murid terhadap guru untuk SMA Negeri sebesar 6,04 murid/guru, lebih kecil dari pada SMA Swasta yang memiliki rasio 6,91 murid per guru. Di wilayah Kabupaten Bangkalan juga terdapat Madrasah Ibtidaiyah (MI), Madrasah Tsanawilah (MTs) dan Madrasah Aliyah (MA) baik negeri maupun swasta. Apabila diikuti perkembangannya dalam lima tahun terakhir, dari sisi perkembangan sarana fisik pendidikan, maka untuk sekolah yang berstatus negeri tidak mengalami

For Junior High School education so the development of student level on 2009 either number of public of Junior High School students decrease about 19.67 percents, whereas private increase about 19.75 percents compared to the year before. Dealing with the development of number of teachers for public junior high school. Increase 12.55 percents, whereas number of the teachers of private junior high school decrease 74.84 percents. Seen from student ratio to teacher, so the public of junior high school has ratio 18.31 students by teacher, higher than private school that only has ratio 22.80 students by teacher. Number of Senior high School in 2008 are 34 schools that consisting of 13 public and 31 private Senior High School. Likewise number of students of private senior high school raise 11.87 percents compared to the year before (see table 4.8) Meanwhile ratio of student to teacher for public Senior High School as much as is 6.04 student by teacher, lower than private Senior High School which has ratio 6.91 student per teacher. In Bangkalan there are Madrasah Ibtidaiyah, Madrasah Tsanawiyah, and Madrasah Aliyah too, either public or private. By following the development in the last five year, from the development physics instrument side, so for the public school status does not change, while for private

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

5

perubahan, sedangkan yang berstatus swasta jumlahnya terus mengalami kenaikan hingga tahun 2003, namun memasuki tahun 2004 sedikit mengalami penurunan, kemudian pada tahun 2007 mengalami peningkatan kembali. 4.2. Kesehatan Seberapa jauh tingkat pelayanan kesehatan yang diberikan oleh dinas kesehatan kepada masyarakat, bisa dilihat dari sarana dan prasarana yang dimiliki. Sampai dengan tahun 2008 Kabupaten Bangkalan baru terdapat sebuah rumah sakit, yaitu Rumah Sakit Umum Daerah. Disamping itu di Kabupaten Bangkalan juga tersedia Puskesmas sebanyak 22 unit, dan Puskesma Pembantu sebanyak 70 unit yang tersebar di seluruh pelosok desa. Di Kabupaten Bangkalan tahun 2008 terdapat Posyandu sebanyak 392 lokasi. 4.3. Kriminalitas Selama tahun 2008 banyaknya peristiwa kejahatan yang dilaporkan ke Kepolisian Resort Bangkalan sampai bulan September 2008 mencapai 198 peristiwa,. Sampai pada bulan september itu, dilaporkan bahwa pencurian kendaraan bermotor menempati urutan pertama, dengan 54 kasus, menyusul pencurian dengan pemberatan sebanyak 50 kasus lalu pencurian dengan kekerasan sebanyak 23 kasus.

status the number grows quickly up to 2003, likewise coming to 2004 year decrease, then in 2007 increase again. 4.2. Health Medical service level given by medical office to society, can be from tools and infrastructure owned. Until 2007 Bangkalan has one Hospital that is local Public Hospital. Besides that in Bangkalan also available local government clinic as many as 22 units, assistant of local government clinic is 70 units almost in every district. In Bangkalan is Posyandu in 392 locations 4.3. Criminality In Year 2008 number of crime reported to the police Office in Bangkalan till September reach 198. Due to that date, criminal reported in highest rank was Vehicle theft with 54 cases, heavily theft with 50 cases, and theft with force in third rank with 23 cases. also available

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

6

V. PERTANIAN 5.1. Tanaman Bahan Makanan Produksi padi di Kabupaten Bangkalan tahun 2008 naik sebesar 26,76 persen. Produksivitas padi per hektar juga mengalami kenaikan, yaitu yang semula tahun 2007 sebesar 42,38 Kw/Ha, menjadi 55,65 Kw/Ha, produksinya hanya mengalami kenaikan di karenakan luas panen mengalami kenaikan sebesar 3,83 persen. Untuk palawija, tahun 2007 jenis komoditi jagung produksinya mengalami kenaikan yakni sebesar 6,82 persen.. Produktifitasnya juga meningkat yaitu pada tahun 2007 produktivitasnya 16,48 Kw/Ha menjadi 18,69 Kw/Ha tahun 2008, meskipun luas panennya mengalami penurunan yang cukup besar yaitu sebesar 4.332 Ha atau 5,41 persen. Sementara ubi kayu juga mengalami kenaikan sebesar 14,10 persen, dikarenakan naiknya produktivitas dan luas lahan. Sedangkan di tahun 2008 ini produksi ubi jalar turun 16,59 persen. Demikian juga dengan kacang hijau, mengalami kenaikan sebesar 9,84 persen, dan kacang kedelai meningkat sebesar 51,39 persen. Kenaikan produksi komoditi kedelai ini dikarenakan naiknya luas panen.

V. AGRICULTURE 5.1. Food Materials Crop Bangkalans Paddy production in 2008, about 26.76 percents Increased. Paddy production by hectare better from year 2007 about 42.38 Kw/ha, become 55.65 Kw/ha. Caused by harvest volume increase about 3.83 percents. For second crop in 2007, maize commodity also increase about 6382 percents it caused by increasing of its productivity. In 2007, the productivity is about 16.48 Kw/ha and become 18.69 kw/ha in 2008, although the crops area decrease good enough, about 4.332 Ha or 5.41 percents. Meanwhile cassava commodity decreases 14,10 percents, caused by decreasing of its productivity and plant area. Then in 2008 production of sweet potato decrease 16.59 percents. For small green pea increase as many as 9.84 percentss, while for each soybean raise as many as 48.6 percents. The increase of soybean production is caused by increasing harvest volume.

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

7

5.2. Peternakan Secara umum perkembangan populasi ternak di Kabupaten Bangkalan pada tahun 2008 semakin meningkat, hal ni dapat dilihat dari perkembangan populasi ternak bila dibandingkan dengan tahun 2007. Pada tahun 2008 rata-rata populasi ternak mengalami kenaikan, kecuali populasi sapi perah dan yang tetap 21 ekor dari tahun 2005. Sementara populasi ternak sapi, kerbau dan kuda mengalami peningkatan masing-masing sebesar 11,54; 10,32; dan 20,77 persen. Populasi domba juga mengalami penurunan 8,72 persen. Pada periode yang sama perkembangan populasi ayam ras yang mengalami penurunan 54,35 persen, ayam kampung 39,58 persen dan itik hanya mengalami kenaikan sebesar 27,78 persen.

5.2. Ranch Generally, cattle population in ranch in Bangkalan year 2008 increase, seen if compared with 2007. Almost all of them raises, except the population of dairy cow. Dairy cow constant still from 2005 about 21 . Meanwhile the population of cows, buffalos, and horses increase respectively about each 11.54; 10.32; and 20.77 percents. Goats reduce 8.72 percents At the same period the development of all bird populations decrease, specially for ras, lead 54.35 Domestic hen 39.58 increseand and duck increase 27.78 percents.

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

8

5.3. Perikanan Perkembangan jumlah nelayan di Kabupaten Bangkalan setelah lima tahun sebelumnya tidak banyak berubah, memasuki tahun 2008 juga tidak mengalami perubahan yang cukup berarti. Jika dilihat dari nilai produksinya, tahun 2008 sumbangan nilai terbesar dari nelayan perikanan laut yakni diatas Rp. 220 milyar; urutan kedua dari nelayan perairan tambak dengan sumbangannya sebesar Rp. 28 milyar. Sumbangan nilai produksi terkecil dari nelayan kolam dengan nilai sebesar Rp. 60 juta. VI. PENDAPATAN REGIONAL 6.1. PDRB Sektoral Secara keseluruhan nilai Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Bangkalan atas dasar harga berlaku pada tahun 2009 yaitu sebesar 6695862,59 (dalam juta rupiah). Hal ini berarti mengalami peningkatan 10,37 persen dibanding tahun tahun 2007 yang sebesar Rp. 6.066.686,69 (dalam juta rupiah).. Apabila dilihat kontribusi masingmasing sektor terhadap PDRB, maka sektor Pertanian memiliki sumbangan yang cukup besar, yakni sebesar 32,52 persen terhadap total PDRB. Diantara sub sektor dalam sektor pertanian, yang paling dominan adalah sub sektor tanaman bahan makanan. Selanjutnya Sektor Perdagangan, Hotel dan Restoran juga memiliki kontribusi cukup besar yakni sebesar 25,79 persen. Sub sektor yang paling dominan dalam sektor tersebut adalah sub sektor perdagangan. (lihat tabel 9.3).

5.3. Fishery Fisherman in Bangkalan this five year has not been much changed, either 2008. Seen from the value of its production, in 2008 the biggest value contribution from fisherman sea cultivation up to Rp. 220 billions, the second rank from fisherman pond cultivation with the contribution about Rp. 28 billions and the smallest value production contribution from fisherman pond with the value about Rp. 60 millions. VI. REGIONAL INCOME 6.1 Sectoral GRDP Generally the Gross Regional Domestic Product (GRDP) of Bangkalan at current price in year 2009 66958623.59 (in million ropiahs), means that increases 12.39 percents compared to 2007 which about 6,066,686.69 (in million rupiahs) Seen from contribution in each sector to GRDP, agriculture sector has good contribution about 32.52 percents to total GRDP. Among sub sector in sector agriculture the most dominant is sub sector food stuff plant. Following in trade, Hotel and Restaurant sector also have enough contribution about 25.79 percents (see table 9.3).

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

9

6.2 Pertumbuhan Ekonomi. Total nilai PDRB Kabupaten Bangkalan tahun 2009 dihitung atas dasar harga konstan 2000 sebesar 3269709,71 (dalam juta rupiah), sedangkan tahun 2007 sebesar 3.113.221,21 (dalam juta rupiah). Dengan demikian diperoleh kenaikan atau yang lazim disebut dengan angka pertumbuhan ekonomi, yakni sebesar 5,02 persen. Jika dilihat dua tahun terakhir, maka pertumbuhan tahun 2008 lebih tinggi dibandingkan dengan pertumbuhan tahun sebelumnya, yakni tumbuh sebesar 4,62. Perbandingan angka ini dapat diartikan bahwa tahun 2009 lebih baik secara ekonomi bila dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

6.2. Economic Growth Total GRDP of Bangkalan in 2009 by 2000 constant price about 3269709.71 (in million rupiahs), while in 2007 about 3,113,221.21 (in million rupiahs). That is mean the number growing up or commonly called by number of economic growth about 5.02percents. Seen from the last two years, economic growth in 2008 higher than year before. That is about 4.62. The comparison of the number can be defined that economic growth in 2009 better than before.

Bangkalan Dalam Angka / Bangkalan in Figures

10

PETA KABUPATEN BANGKALAN

Gambar 2. Banyaknya Hari Hujan dan Curah Hujan Rata-rata / Number of Rain Day by and Monthly Rainfall 2009

14 12 10

Hari Hujan

8 6 4 2 0

Jan

Peb Maret April

Mei

Juni

Juli Agust Sept

Okt

Nop

Des

Bulan

300 250

Curah Hujan

200 150 100 50 0

Jan

Peb Maret April

Mei

Juni

Juli Agust Sept

Okt

Nop

Des

Bulan

16

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel / Table 1.1. Letak, Tinggi dan Luas Daerah per Kecamatan Location, Attitudes and Area by Subdistrict Kabupaten Bangkalan / Bangkalan Regency 112040'06" s.d. 113o08'04" Bujur Timurr/East Longitude 6o51'39" s.d. 7o11'39" Lintang Selatan/South Latitude Kode/ Code (1) 010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 110 120 130 140 150 160 170 180 Tinggi dari Permukaan Laut/ Attitudes From Sea Surface (3) 5 45 2 5 5 38 45 47 19 5 5 10 4 100 80 2 2 2 Luas/ Ha Areas (4) 3.925 3.523 4.778 7.888 11.792 6.688 11.781 6.956 3.961 5.384 3.501 6.610 4.127 12.340 12.576 6.734 6.907 6.710

Kecamatan/ Subdistrict (2) Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis

Jumlah/ Total

-

126.181

Sumber Data : Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Bidang Irigasi dan Pemanfaatan Air Kabupaten Bangkalan

17

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.2. Nama dan Panjang Sungai Rivers and Lengths 2009 Kecamatan/ Subdistrict (2) Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Nama Sungai/ Name of Rivers (3) Gulung Gladak China Kolpoh Jangklompang Blega Nagen Olbek Pacentan Pangeleyan Pocong Gladak Landung Bangkalan Bancaran Jambu Bubut Taburjan Asem Tanto Tambangan Dungruduk/Patemon Dupok Tambak/Tagungguh Torpong/Planggiran Budduk Gladak Mati Srogan Brumbung Panjang/ Length (Km) (4) 2,15 7,55 16,15 7,25 9,95 12,15 8,15 5,52 2,15 7,35 8,25 6,25 5,25 7,55 5,19 1,85 7,20 4,00 10,30 5,95 9,15 7,05 7,15 7,55 7,55 4,70

No. (1) 010 020 030 040 050 060 070 080

090 Tragah 100 Socah 110 Bangkalan 120 Burneh 130 Arosbaya

140 Geger 150 Kokop 160 Tanjung Bumi

170 Sepulu 180 Klampis

Sumber Data : Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Bidang Irigasi dan Pemanfaatan Air Kabupaten Bangkalan

18

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.3. Luas Tanah Menurut Kondisinya Area According to Conditions 2009 No. Uraian/ Luas/ Area Description Ha (3) (1) (2) 1. Kemiringan Tanah/ land;ground Inclination a. 0 % - 2% 56 738 b. 2 % - 15 % 63 002 c. 15 % - 40 % 4 427 d. 40 % lebih 721 Jumlah/Total : 124 888 2. Tekstur Tanah/Tekstur Land a. Sedang/Medium 11 267 b. Halus/ Refinement 8 016 c. Kasar/ Harsh 605 Jumlah / total : 19 888 3. Kedalaman Spektip Tanah/deepness of spektip land;ground. a. 0 cm - 30 cm 8 044 b. 30 cm - 60 cm 14 293 c. 60 cm - 90 cm 38 421 d. 90 cm lebih 64 130 Jumlah/ Total : 124 888 4. Drainase Permukaan Tanah a. Tidak Pernah Tergenang 118 170 b. Tergenang Periodik 2 082 c. Tergenang Terus-menerus 4 636 Jumlah/ Total : 124 888 5. Faktor Terbatas Berbatu a. Tidak Berbatu 122 606 b. Berbatu 2 282 Jumlah/ Total : 124 888 6. Erosi Tanah a. Tidak Ada Erosi 87 612 b. Ada Erosi 37 276 Jumlah/ Total : 124 888

% (4) 45,43 50,45 3,54 0,58 100,00 93,10 6,42 0,48 100 6,44 11,44 30,77 51,35 100,00 94,62 1,67 3,71 100,00 98,17 1,83 100,00 70,15 29,85 100,00

Sumber Data : Badan Pertanahan Nasional Kantor Pertanahan Kab. Bangkalan Data Source : National Land Board, Land Affair Services of Bangkalan Regency

19

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.4. Luas Tanah Menurut Jenisnya Area by Types 2009 No. (1) 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. Uraian/ Description (2) Alufial Hidromurf/ Alufial Hidromurf Alufial Kelabu Kekuningan/ Grey Brass Alufial Assosiasi Hidromurf/ Assosiasi Hidromurf L i t o s a l/ LItosal Regusal Coklat Kekuningan/ Brown Brass Regusal Komplek Graund Gorset Kelabu dan Lits Complex Grey Ground Gorset Grumosal Kelabu/ Grey Grumosal Kpl. Grumosal Kelabu Litosal/ Kpl. Grey Grumosal [of] Litosal Kpl. Mediteran Coklat dan Litosal/ Kpl. Brown Mediteran and Litosal Kpl. Mediteran Merah dan Litosal/ Kpl. Red Mediteran and Litosal Kpl. Mediteran, Grumosal, Regusal Litosal/ Kpl. Mediteran, Grumosal, Regusal Litosal Jumlah/ Total Total 2008 Luas/ Area Ha (3) 9 495 3 250 9 775 2 360 2 415 18 203 2 360 2 581 14 719 12 753 36 966 % (4) 8,27 2,83 8,51 2,05 2,10 15,85 2,05 2,25 12,81 11,10 32,18

114 877 124 888

100 100

Sumber Data : Badan Pertanahan Nasional Kantor Pertanahan Kab. Bangkalan Data Source : National Land Board, Land Affair Services of Bangkalan Regency

20

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.5. Luas Tanah Menurut Jenis Batuan Induk Area by Rock Type 2009 No. (1) 1. Uraian/ Description (2) A l l u f i u m/ Allufium Elistosin, Fasies, Sedimen/ Elistosin, Fasies, Sediment Fliose, Fasies Batu Gamping/ Fliose, Fasies Limestone Miosen, Fasies Sedimen/ Miosen, Fasies Sediment Luas/ Area Ha (3) 24 400 % (4) 19,54

2.

35 594

28,50

3.

47 294

37,87

4.

17 600

14,09

Jumlah/ Total Total 2008

124 888 124 888

100 100

Sumber Data : Badan Pertanahan Nasional Kantor Pertanahan Kab. Bangkalan Data Source : National Land Board, Land Affair Services of Bangkalan Regency

21

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.6. Luas Tanah Usaha Effort Area 2009 No. (1) W.T.U. (2) Luas Menurut / Areas by c 1 2 3 (4) (5) (6) (7) 4 636 Jumlah/ Total (9) 6 718

b (3) 2 082

4 (8) -

1. Terbatas I/ Border 1 2. Utama I abc./ Main 1 abc. 3. Utama I c./ Main 1 c. 4. Utama I d./ Main 1 d.

-

-

31 502

2 574

272

50

34 398

-

-

17 658

45 817

1 693

282

65 450

-

-

859

14 613

2 461

398

18 331

Jumlah / Total Total 2008

2 082 2 082

4 636 4 636

50 019 50 019

63 004 63 004

4 426 4 426

730 730

124 897 124 897

Sumber Data : Badan Pertanahan Nasional Kantor Pertanahan Kab. Bangkalan Data Source : National Land Board, Land Affair Services of Bangkalan Regency Keterangan : b = tergenang periodik 1 = Lereng 0 - 2 % c = tergenang terbatas 2 = Lereng 2 - 15 % 3 = Lereng 15 - 40 % 22 Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.7. Banyaknya Hari Hujan per Bulanan Rainy Day by Month 2009 Seksi Pengairan/ Januari/ January Irrigating Section (3) (2) Bangkalan Socah Burneh Kamal Arosbaya Labang Sukolilo Tragah Klampis Tanah Merah Kwanyar Geger Tj. Bumi Sepulu Dupok Galis Konang Blega Kedungdung 10 13 15 18 18 x 18 7 20 16 14 14 8 14 16 13 9 10 7 Pebruari/ February (4) 4 19 19 15 18 x 13 11 14 15 12 13 6 10 19 14 10 22 15 Maret/ march (5) 6 10 10 8 8 x 11 5 8/ 7 6 5 5 5 7 15 9 8 9 April/ April (6) 8 12 9 6 7 x 7 6 6 7 7 9 5 4 11 12 6 11 8 Mei/ May (7) 11 10 9 6 13 x 8 6 4 14 7 10 6 6 10 11 10 7 12 Juni/ June (8) 2 3 3 3 3 x 2 3 1 3 2 2 3 1 4 7 7 2 2

No. (1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19

Sumber Data : Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Bidang Irigasi dan Pemanfaatan Air Kabupaten Bangkalan

23

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.7. : Lanjutan Continued

No. (1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19

Seksi Pengairan/ Irrigating (2) Bangkalan Socah Burneh Kamal Arosbaya Labang Sukolilo Tragah Klampis Tanah Merah Kwanyar Geger Tj. Bumi Sepulu Dupok Galis Konang Blega Kedungdung

Juli/ Agust./ Sept./ Okt./ Nop./ July Agust. Sept. Oct. Nop. (9) 1 2 3 x 3 1 2 2 2 1 1 (10) 1 2 x 1 1 (11) 1 1 x 1 (12) 2 2 x 2 2 1 2 1 (13) 9 5 7 3 4 x 3 4 8 5 4 7 3 3 4 7 4 4 6

Des./ Dec. (14) 2 6 16 9 14 x 4 7 4 12 10 11 4 5 8 13 9 12 7

Rata-rata/ Mean Resident (15) 5,00 8,00 9,00 6,00 8,00 6,00 4,00 5,00 7,00 5,00 7,00 2,00 4,00 7,00 8,00 6,00 7,00 6,00

2 3 1 -

Sumber Data : Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Bidang Irigasi dan Pemanfaatan Air Kabupaten Bangkalan Keterangan : *) x : Penakar Hujan Rusak - : Tidak ada Hujan 24 Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/Table 1.8 Banyaknya Curah Hujan Bulanan Monthly Rainfall 2009 Seksi Pengairan/ Irrigating Section (2) Bangkalan Socah Burneh Kamal Arosbaya Labang Sukolilo Tragah Klampis Tanah Merah Kwanyar Geger Tj. Bumi Sepulu Dupok Galis Konang Blega Kedungdung Januari/ January (3) 240 275 277 53 526 x 219 192 263 210 352 420 267 518 426 125 124 249 84 Pebruari/ Maret/ April/ February marct April (4) 199 473 286 43 512 x 268 299 103 310 245 231 137 167 155 197 257 732 304 (5) 125 128 301 14 320 x 173 195 85 90 177 167 122 237 215 124 141 283 160 (6) 116 278 211 17 347 x 178 166 26 160 237 215 79 104 121 104 201 417 158 Mei/ May (7) 162 221 618 11 581 x 128 315 42 260 154 308 99 175 263 233 182 463 218 Juni/ June (8) 28 84 210 7 63 x 68 127 3 40 23 105 65 14 26 158 162 168 30

No. (1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19

Sumber Data : Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Bidang Irigasi dan Pemanfaatan Air Kabupaten Bangkalan

25

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.8. : Lanjutan / Continued

Seksi Juli/ No. Pengairan/ July Irrigating Section (9) (1) (2) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 Bangkalan Socah Burneh Kamal Arosbaya Labang Sukolilo Tragah Klampis Tanah Merah Kwanyar Geger Tj. Bumi Sepulu Dupok Galis Konang Blega Kedungdung 5 28 118 x 70 40 7 32 14 11 48 -

Agust./ Sept./ Okt./ Agust. Sept. Oct. (10) 5 40 x 13 13 (11) 5 42 x 17 (12)

Nop./ Nop. (13) 101 83 79 40 97 x 23 71 45 80 131 124 63 72 64 71 88 201 158

Des./ Dec. (14) 64 113 94 18 449 x 35 123 56 400 235 226 72 60 155 389 171 417 130

Rata-rata/ Mean Resident (15) 89,00 140,00 136,00 17,00 258,00 x 91,00 128,00 52,00 133,00 128,00 160,00 79,00 113,00 121,00 127,00 115,00 251,00 104,00

25 17

x 5 42 40 10 26

91 33 30 -

Sumber Data : Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Bidang Irigasi dan Pemanfaatan Air Kabupaten Bangkalan Keterangan : *) x : Penakar Hujan Rusak - : Tidak ada Hujan 26 Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.9. Daftar Inventaris Bidang Irigas dan Pemanfaatan Air Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Inventories of Construct and Irrigating Department 2008 - 2009 Keadaan/ Circumstance (2) Sungai River Tanggul Dam Bendungan Barricade Jalan Inspeksi Walke The Inspection Pintu Klep Valve Door Kanal Canal AWLR AWLR Gorong-gorong Gorong-Gorong Tahun / Year 2008 (3) 438,90 Km 31,70 Km 28,00 Buah 25,16 Km 16,00 Buah 1,00 Buah 1,00 Buah 39,00 Buah 2009 (4) 438,90 Km 31,70 Km 28,00 Buah 25,16 Km 16,00 Buah 1,00 Buah 1,00 Buah 39,00 Buah

No (1) 1 2 3 4 5 6 7 8

Sumber Data : Dinas PU Bina Marga dan Pengairan Bidang Irigasi dan Pemanfaatan Air Kabupaten Bangkalan

27

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 1.10. Luas Hutan menurut Jenis Hutan Forest by Itypes 2009 Kode/ Kecamatan/ Code Subdistrict (1) 010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 110 120 130 140 150 160 170 180 (2) Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis Dalam Kawasan Hutan Hutan Hutan Hutan Lindung Produksi Konserva (3) (4) Luar Kawan Hutan Hutan Kebun Rakyat Rakyat (5) (6) 171,70 222,00 571,00 718,00 512,40 761,00 875,00 1 057,00 501,00 223,00 94,61 80,00 102,45 410,10 311,86 235,00 638,00 258,80

87,9* 1821,6*

26,7*

546,9* 672,6*

30,9*

74,69 255,31 311,00 780,74 1 158,00 849,65 168,91 131,69 126,00 120,00 45,00 2 675,41 1 858,80 275,50 805,00 543,70

Jumlah/ Total

634,80

2 494,20

57,60

10 179,40

7 742,92

* Luasan dimaksud merupakan 1 RPH (Resort Pemangkuan Hutan) yang dikelola oleh Perhutani

Sumber Data : Kantor Kehutanan Kabupaten Bangkalan (Foresty Crop Service)

28

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/Table 1.11. : Jarak Antar Kota Kecamatan (Km) Inter-City Subdistrict Distance ( Km)160 Tanjung Bumi 080 Tanah Merah

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

110 Bangkalan

130 Arosbaya

030 Kwanyar

040 Modung

060 Konang

020 Labang

120 Burneh

010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 110 120 130 140 150 160 170 180

Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis

12 22 45 60 75 48 39 31 10 18 23 32 40 63 58 47 39

12 8 29 41 56 29 18 17 22 30 25 44 52 75 70 59 51

22 8 21 33 48 19 10 9 32 22 17 36 44 67 62 51 43

45 29 21 12 27 24 31 30 55 54 47 61 69 52 60 68 75

60 41 33 12 15 12 21 34 50 42 37 56 64 40 48 59 63

75 56 48 27 15 27 36 49 65 57 52 71 78 25 33 44 52

48 29 19 24 12 27 10 23 38 30 25 44 42 75 70 59 51

39 18 10 31 21 36 10 13 29 21 18 35 43 66 61 50 42

31 17 9 30 34 49 23 13 21 13 8 27 35 58 53 42 34

10 22 32 55 50 65 38 29 21 8 13 22 30 53 48 37 29

18 30 22 54 42 57 30 21 13 8 5 14 22 45 40 29 21

23 25 17 47 37 52 25 18 8 13 5 19 27 50 45 34 26

32 44 36 61 56 71 44 35 27 22 14 19 8 31 26 15 7

40 52 44 69 64 78 42 43 35 30 22 27 8 20 28 23 15

63 75 67 52 40 25 75 66 58 53 45 50 31 20 8 16 24

58 70 62 60 48 33 70 61 53 48 40 45 26 28 8 11 19

170 Sepulu

090 Tragah

150 Kokop

010 Kamal

140 Geger

100 Socah

050 Blega

070 Galis

Kota Kecamatan/ Subdistrict

47 59 51 68 59 44 59 50 42 37 29 34 15 23 16 11 8

Sumber Data : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangkalan Source Data : BPS-Statistics of Bangkalan Regency

180 Klampis

39 51 43 75 63 52 51 42 34 29 21 26 7 15 24 19 8 -

29

Gambar 3 Pegawai Pemerintah Daerah Bangkalan Government Employee 2009

PNS

Pejabat Struktural

Pejabat Fungsional10.500 9.000 7.500 6.000 4.500 3.000 1.500 0

Orang

2006

2007

2008

2009

Tahun

33

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.1. Anggota DPRD Hasil Pemilu per Fraksi DPRD By Faction 1982-2009 Hasil Pemilu/ Result of General Election (2) Bangkalan 1982 Bangkalan 1987 Bangkalan 1992 Bangkalan 1997 Bangkalan 1999 Revisi 2005 Revisi 2006 1999 - 2006 Revisi 2006 1999 - 2006 2007 2008 2009 Pembah Jumlah/ Total aruan (9) 11 11 11 11 11 11 11 11 (10) 40 45 45 45 45 45 45 45 45 45 45 45 45

No. (1) 1. 2. 3. 4. 5.

ABRI PPP (3) 6 9 9 9 5 (4) 22 17 13 15 9 9 9 9 9 9 9 9

Golkar PDI-P PAU (5) 12 18 22 21 3 (6) 1 1 7 (7) 5 -

PKB (8) 25 25 25 25 25 25 25 25 25

Sumber Data : Sekretariat DPRD Kabupaten Bangkalan Data Source : DPRD Secretariat of Bangkalan Regency

35

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.2. Komposisi Keanggotaan DPRD Menurut Komisi dan Fraksi DPRD According to Commission and Faction 2009 DPRD Pimpinan Komisi A Komisi B Komisi C (3) 1 1 1 1 4 1 1 2 2 (4) 3 1 1 1 2 2 (5) 3 1 1 1 2 3

No. (1) 1. 2. 3. 4. PKB

Fraksi (2)

Komisi D (6) 4 1 1 1 1 2

Demokrat PPP FKNU 5 Pembaharuan Nurani 6 Reformasi Perjuangan Rakyat

J u m l a h/ Total

4

10

10

11

10

Sumber Data : Sekretariat DPRD Kabupaten Bangkalan Data Source : DPRD Secretariat of Bangkalan Regency Keterangan : Pimpinan 3 Orang

36

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.3. Frekuensi Kegiatan DPRD Kabupaten Bangkalan Activity of DPRD of Regency Bangkalan 2007 - 2009 Jenis Kegiatan/ Activity Type (2) Sidang Pleno / Paripurna Rapat-rapat 2. 1. Pimpinan Fraksi/ Komisi/ Panitia Musyawarah 2. 2 Komisi A 2. 3. Komisi B 2. 4. Komisi C 2. 5. Komisi D 2. 6. Komisi E 2. 7. Panitia Anggaran dan Eksekutif 2. 8. Panitia Musyawarah 2. 9. Panitia Khusus 2.10. Fraksi-fraksi 2.11. Rapat Kerja Kunjungan Kerja 3. 1. DPRD a. Dalam Daerah b. Luar Daerah 3. 2. Komisi A,B,C,D,E a. Dalam Daerah b. Luar Daerah Produk-produk 4. 1. Peraturan Daerah 4. 2. SK. DPRD 4. 3. SK. Pimpinan DPRD Frekuensi Kegiatan/Activity Frequency 2006 (3) 31 14 68 123 135 132 9 17 61 36 2007 (4) 27 10 73 77 116 113 10 17 31 31 2008 (5) 42 3 62 57 99 98 10 16 45 37 2009 (6) 42 8 70 69 116 102 13 17 27 35 -

No. (1) 1. 2.

3.

117 6 13 22 5

106 14 9 14 2

116 8 19 26 5

205 4 20 27 7

4.

Sumber Data : Sekretariat DPRD Kabupaten Bangkalan Data Source : DPRD Secretariat of Bangkalan Regency

37

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.4. Perkembangan Parpol Peserta Pemilu Sebelum dan Sesudah Reformasi Party of Election Before and after Reform di Kabupaten Bangkalan / Regency Bangkalan 1982 - 2006 Jumlah Parpol Peserta Pemilu/ Number of The Parpol of General election Competitor Bangkalan/ Nasional/ Bangkalan National (3) (4) 3 3 3 3 34 22 32 3 3 3 3 48 24 44

No (1) 1 2 3 4 5 6 7

Tahun/ Year (2) 1982 1987 1992 1997 1999 2006 2009

Sumber Data : Badan Kesbang dan Linmas Kabupaten Bangkalan Data Source : Kesbang and Linmas Depart. of Bangkalan Regency

38

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.5. Perangkat Kelurahan Berdasarkan Asal Pekerjaan dan Tingkat Pendidikan Chief Of Village by Origin Job and Education 2009 Pekerjaan Asal/ Pendidikan/ Education Early Work JumSarjana Sarlah/ Sipil/ ABRI/ SD/ SMP/ SMA/ Muda/ jana/ Total Civil ABRI SD SMP SMA Baccalaureat Master e (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) 8 8 2 1 5

No Jabatan/ [Position/ Occupation] . (1) (2)

1. Lurah/ Chief Of Village

2. Sekretaris 8 Kelurahan/ Chief Secretaries of village 3. Kasi 8 Pemerintahan/ Governance Section Head 4. Kasi Pembangunan 8 Development Section Head 5. Kasi Trantib Umum 8 Public Discipline Section Head 6. Kasi Kesejahteraan Masyarakat / Public Welfare Section Head Jumlah/ Total Bangkalan 2008 2007 2006 2005 2004 8

8

-

-

3

1

4

8

-

-

1

-

7

8

-

-

2

-

6

8

-

-

3

-

5

8

-

-

3

-

5

48 98 94 64 64 64

48 48 32 32 32 32

8 32 -

0 -

0 -

14 18 7 9 13 12

2 3 3 3 1 6

32 29 20 20 18 14

Sumber Data : Bagian Administrasi Pemerintahan Umum Kabupaten Bangkalan Data Source : Administration of General Reign of Bangkalan Regency

39

Tabel/ Table 2.6. Perangkat Desa Berdasarkan Asal Pekerjaan dan Tingkat Pendidikan Chief of Countryside by Origin Job and Mount Education 2008 *) Pekerjaan Pendidikan/ Education Jum- Asal/ Origin Sarjana ABRI Sarlah/ Sipil/ SD/ SMP/ SMA/ Muda/ / jana/ Total Civil SD SMP SMA ABRI Baccalaureate Master (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

No.

Jabatan/ [Position/ Occupation] (2)

(1)

1. Kepala Desa Lead The Countryside 2. Sekretaris Desa Countryside Secretary 3. Kepala Dusun Lead the Orchard 4. Kepala Urusan Chief Of The Desk

Jumlah/ Total Bangkalan 2008 2007 2006 2005 2004

3 754 3 754 3 754 3 754 3 754

3 753 3 753 3 753 3 753 3 753

1 1 1 1

1 913 1 913 1 913 1 964 2 025

1 507 1 507 1 507 1 476 1 554

310 310 310 297 167

5 5 5 3 2

19 19 19 14 6

Sumber Data : Bagian Tata Pemerintahan, Kabupaten Bangkalan Data Source : Shares Arrange The Governance of Bangkalan Regency

40

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.7. Desa Swasembada Menurut Klasifikasinya Countryside of Self sufficiency by clasification 2007 *) Kode/ Code (1) 010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 110 120 130 140 150 160 170 180 Kecamatan / Subdistrict (2) Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis Mantap I/ Settled [of] I (3) Mantap II/ Mantap III/ Settled [of] II Settled [of] III (4) (5) Jumlah/ Total (6)

Jumlah/ Total Bangkalan 2008 2007 2006 2005 2004

-

188 188 192 195 197

93 93 89 86 84

281 281 281 281 281

Sumber Data : Kantor Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Bangkalan Data Source : Enableness of Countryside Society Departement Of Bangkalan Regency

41

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.8. LPM Menurut Kategori Tingkatannya LPM by its Level Category 2009 Jumlah Desa/ Total Villages (3) 10 13 16 17 19 13 21 23 18 11 13 12 18 13 13 14 15 22 Kategori LKMD/LKMD Categorized Pasif/ Passive (4) Berkembang/ Aktif/ Active Expand (5) (6) 10 13 16 17 19 13 21 23 18 11 13 12 18 13 13 14 15 22

Kode/ Code (1) 010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 110 120 130 140 150 160 170 180

Kecamatan/ Subdistrict (2) Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis

Jumlah/ Total Bangkalan 2008 2007 2006 2005 2004

281 281 281 281 281 281

2 39

161

281 281 279 81

Sumber Data : Kantor Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Bangkalan Data Source : Enableness of Countryside Society Depart. Of Bangkalan Regency

42

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/Table 2.9. Alokasi Dana Desa (ADD) Find Alocation For Village Devalopment 2009 Kode/ Code (1) 010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Kecamatan/ Subdistrict (2) Jumlah Desa/Kelura Bantuan ADD Per Desa / Total Villages Donation to Village (3) (4) 10 13 16 17 19 13 21 23 18 11 Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi Terendah 108 027 000 73 716 000 81 310 000 73 716 000 80 888 000 73 716 000 92 244 000 74 943 000 72 489 000 90 514 000 77 900 000 92 275 000 72 489 000 92 746 000 69 501 000 80 888 000 69 501 000 93 199 000 93 199 000 69 501 000 Jumlah Seluruhnya/ Total Ammount (5) 781 793 000 896 862 000 1 098 894 000 1 213 006 000 1 356 933 000 962 107 000 1 525 609 000 1 604 230 000 1 196 700 000 810 120 000

Sumber Data : Kantor Pemberdayaan Masyarakat Desa Data Source : Enableness of Countryside Society Depart. Of Bangkalan Regency

43

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Kode/ Code (1) 110 120 130 140 150 160 170 180

Jumlah Bantuan ADD Per Desa Kecamatan/ Desa/Kelurah / Subdistrict Total Villages Donation to Village (3) (2) (4) Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis 13 12 18 13 13 14 15 22 Tertinggi 79 661 000 Terendah 72 489 000 Tertinggi 89 820 000 Terendah 69 501 000 Tertinggi 83 876 000 Terendah 69 501 000 Tertinggi 92 777 000 Terendah 80 857 000 Tertinggi 111 224 000 Terendah 74 944 000 Tertinggi 88 754 000 Terendah 80 355 000 Tertinggi 91 742 000 Terendah 70 728 000 Tertinggi 80 888 000 Terendah 69 501 000

Jumlah Seluruhnya/ Total Ammount (5) 401 130 000 791 830 000 1 207 934 000 1 011 914 000 1 036 427 000 1 059 948 000 1 054 973 000 1 517 563 000

Jumlah/ Total

19 527 973 000

Sumber Data : Kantor Pemberdayaan Masyarakat Desa Data Source : Enableness of Countryside Society Depart. Of Bangkalan Regency

44

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.10. Perkembangan Potensi Linmas Kabupaten Bangkalan Growth of Potency of Linmas of Bangkalan Regency 2007 - 2009 Potensi/ Potency (2) Linmas Desa/Kelurahan Linmas Village Linmas Kecamatan Linmas Subdistrict Linmas Pemda Linmas Local government Linmas Kabupaten Regency Linmas 2007 (3) 5 933 2008 (4) 5 933 2009 (5) 5 933

585

585

585

635

635

635

6 993

7 053

7 053

Jumlah/ Total

14 146

14 206

14 206

Sumber Data : Bakesbangpol & Linmas Data Sources :

45

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.11. Data Produk Hukum Daerah Regional Rules Made 2006 - 2009 No Jenis Produk hukum/ Product Type punish (1) (2) 1 Peraturan Daerah (PERDA)/ Local Regulations Tahun / Year 2007 2008 (4) (5) 9 19 20

2006 (3)

2009 (6) 10

2

Keputusan Bupati bersifat Pengaturan/

42

54

69

50

3

Keputusan Bupati bersifat Penetapan/

983

874

942

486

4

Instruksi/ Instruction

5

1

1

1

Jumlah/ Total

1 039

948

1 032

547

Sumber Data : Sekretariat Daerah, Kabupaten Bangkalan Data Source :Region Secretariat Of Bangkalan Regency

46

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.12. Jumlah Pegawai Pemerintah Menurut Golongan Government Employees by Grade 2006 - 2009 Tahun/ Year 2006 (4) 2007 (5) 2008 (6) 2009 (7)

No (1) 1

Uraian/ Description (2) Aparatur Negara a Jumlah PNS Golongan I Golongan II Golongan III Golongan IV b Jumlah Pejabat Struktural Aselon I Aselon II Aselon III Aselon IV Aselon V Jumlah Pejabat Fungsional Jumlah Pensiunan PNS

Satuan (Unit) (3)

orang orang orang orang orang

6.529 70 2.330 3.777 352 1.473 43 292 1.138 5.999 50

8.407 71 1.973 4.355 2.009 608 19 113 476 5.571 100

9.022 298 2303 4252 2169 910 35 170 658 47 5533 99

9.862 530 2622 4061 2649 921 35 170 666 50 5837 156

orang orang orang orang orang orang orang

c d

Sumber Data : Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Bangkalan Data Source : Employers Officer of Bangkalan Regency.

47

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.12. Jumlah Pegawai Pemerintah Menurut Golongan Government Employees by Grade 2006 - 2009 Uraian/ Description (2) Organisasi Daerah Jumlah Biro/Buereu Jumlah Dinas/Institution Jumlah Kantor/Office Jumlah Badan/Board Unit Pelaksana teknis (UPT) Jumlah Asisten/Assistant Jumlah Bagian/Units Inspektorat/Inspectorate RSUD/Hospitals Sekretariat DPRD Tahun/ Year 2006 (4) 2007 (5) 2008 (6) 2009 (7)

No (1) 2

Satuan (Unit) (3)

Lembaga Lembaga Lembaga Lembaga Lembaga Lembaga Lembaga Lembaga Lembaga Lembaga

10 14 4 3 9 -

10 13 4 3 9 -

15 4 7 74 4 12 1 1 1

15 4 7 74 4 12 1 1 1

Sumber Data : Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Bangkalan Data Source : Employers Officer of Bangkalan Regency.

48

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 2.13. Realisasi Pendapatan dan Belanja Pemerintah Kabupaten Bangkalan (Ribu Rupiah)* Realization of Governmental Expense and Earnings ( Thousand Rupiah) * 2009 No. (1) Jenis Penerimaan/Acceptance Type (2) Jumlah/ Total (3) 719 093 539 913,68 34 477 143 994,68 622 681 308 926,00 61 935 086 993,00

I. PENDAPATAN / EARNINGS 1. Pendapatan Asli Daerah/Original Earnings [of] Area 2. Dana Perimbangan/Counter Balance Fund 3. Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah/ Valid Area Earnings Others II. BELANJA / EXPENSE A. Belanja Operasi / Operation Expense 1. Belanja Pegawai/Employees Expense 2. Belanja Barang / Goods Expense 3. Bantuan Keuangan Lain/Another Finance B. Belanja Modal/Capital Expense 1. Belanja Tanah, Gedung, dan Bangunan/ Land and Building 2. Belanja Peralatan dan Mesin/ Tools and Machine 3. Belanja Aset Tetap /Aset 4 Belanja Aset Lainnya/ Other Aset C. Belanja Bagi Hasil dan Transfer/ Expense of Sharing Holder and Transfer Belanja Tidak Tersangka/Un Expected Expense SURPLUS /DEFISIT/SURPLUS / DEFICIT III. PEMBIAYAAN/ DEFRAYAL A. B. Penerimaan Daerah /Area Acceptance Pengeluaran Daerah / Area Expenditure Jumlah Pembiayaan/Defrayal Total

558 743 351 681,06 414 737 717 453,00 102 442 468 228,06 41 563 166 000,00 156 259 449 087,00 144 575 105 282,00 11 572 273 355,00 112 070 450,00 ,00 ,00 ,00 574 770 200,00 3 515 968 945,62

D.

32 894 706 876,26 320 000 000,00 32 574 706 876,26

Sumber Data : Bagian Keuangan, Sekretariat Daerah Pemerintah Kabupaten Bangkalan Data Source : Finance Division, Region Secretariat of Bangkalan Regency

49

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 3.1. Proyeksi Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin Population Projection by Group and Sex 2009 No (1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Kelompok Umur/ Age Group (2) 0-4 5-9 10-14 15-19 20-24 25-29 30-34 35-39 40-44 45-49 50-54 55-59 60 + Penduduk / Population Laki-laki/ Perempuan/ Male Female (3) (4) 48 497 50 079 57 607 46 336 32 353 28 657 26 257 27 579 27 527 30 010 27 690 22 854 34 334 43 468 56 355 56 825 42 081 38 745 33 544 35 425 33 568 36 003 38 276 27 430 18 668 53 513 Jumlah/ Total (5) 91 965 106 434 114 432 88 417 71 098 62 201 61 682 61 147 63 530 68 286 55 120 41 522 87 847

Jumlah/ Total Bangkalan 2008 2007 2006 2005 2004

459 780 456 072 425 375 445 183 428 082 416922,4592

513 901 500 924 514 956 475 958 474 260 450623,964

973 681 956 996 940 331 921 141 902 342 867 546

Sumber Data : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangkalan (Hasil Proyeksi SSN08) Source Data : BPS- Statistics of Bangkalan Regency ( Projection Result of SSN08)

57

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/ Table 3.2. Banyaknya Desa, Luas Daerah, Jumlah Rumah Tangga dan Penduduk Villages, Area, Household and Population 2009 Kode/ Code (1) 010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 110 120 130 140 150 160 170 180 Kecamatan/ Subdistrict (2) Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis Jumlah Desa/ Villages (3) 10 13 16 17 19 13 21 23 18 11 13 12 18 13 13 14 15 22 Luas/ Area (Km2) (4) 41,40 35,23 47,81 78,79 92,82 81,09 120,56 68,56 39,58 53,82 35,02 66,10 42,46 123,31 125,75 67,49 73,25 67,10 Rumah Tangga/ Household (5) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 445 0 0 0 0 0 0 Penduduk/ Population (6) 38 797 45 229 41 041 36 449 63 610 44 198 78 351 60 557 20 377 40 467 102 876 58 568 55 785 65 664 57 312 60 180 41 436 62 784

Jumlah/ Total Bangkalan 2008 2007 2006 2005 2004

281 281 281 281 281 281

1 260,14 1 260,14 1 260,14 1 260,14 1 260,14 1 260,14

445 211 361 214 929 209 299 203 679 199 680

973 681 956 996 940 331 921 141 902 342 867 546

Sumber Data : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangkalan (Hasil Proyeksi SSN08) Source Data : BPS- Statistics of Bangkalan Regency ( Projection Result of SSN08)

58

Bangkalan Dalam Angka/ Bangkalan in Figures

Tabel/Table 3.3. Kepadatan Penduduk per Desa, per-Km2, dan per Rumah Tangga Density PerCountryside, perKm2 and By HouseHold 2009 Kode/ Code (1) 010 020 030 040 050 060 070 080 090 100 110 120 130 140 150 160 170 180 Kecamatan/ Subdistrict (2) Kamal Labang Kwanyar Modung Blega Konang Galis Tanah Merah Tragah Socah Bangkalan Burneh Arosbaya Geger Kokop Tanjung Bumi Sepulu Klampis Kepadatan Penduduk/ Population Dencity per Desa/ per Rt./ per Km2 per Countryside per/ Km2 Per Household (3) (4) (5) 3 879,70 3 479,15 2 565,06 2 144,06 3 347,89 3 399,85 3 731,00 2 632