BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

download BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

of 16

Transcript of BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    1/16

    PROPOSAL BISNIS PLAN

    ROTI BAKAR ICE CREM

    Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah

    Kewirausahaan

    Disusun Oleh :

    Bagus Umar Sidiq

    C1013006

    PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

    STIKES BHAKTI MANDALA HUSADA SLAWI

    Jln. Cut Nyak Dhien No. 16 KalisapuSlawi

    2015 - 2016

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    2/16

    ii

    KATA PENGANTAR

    Syukur alhamdulillah kami panjatkan kehadirat Allah SWT karena atas berkat rahmat

    ridho-nya, Kami bisa menyelesaikan proposal usaha ini sesuai dengan tanggal waktu yang

    telah di berikan kepada kami. Proposal usaha ini di buat untuk menjelaskan mengenai Roti

    Bakar Ice Crem. Juga sebagai bukti fisik pengajuan usaha kami. Selain itu juga sebagai salah

    satu tugas mata kuliah Kewirausahaan . Di dalam pembuatan proposal ini kami banyak

    mendapatkan pengetahuan mengenai berwirausaha yang tidak kami ketahui sebelumnya.

    Oleh sebab itu, pada kesempatan kali ini kami ingin mengucapkan terimakasih kepada semua

    pihak yang telah membantu kami dalam pembuatan proposal ini. Terutama kepada Dosen

    Kewirausahaan juga kepada orang tua kami. Kami menyadari proposal yang kami buat ini

    masih jauh dari kata sempurna, kritik maupun saran akan kami butuhkan. Semoga dengan

    proposal ini produk yang kami ajukan kali ini dapat di terima.

    Slawi, November 2015

    Penyusun

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    3/16

    iii

    LEMBAR PENGESAHAN

    Judul : Roti Bakar Ice Crem

    Nama : Bagus Umar Sidiq

    NIM : C1013006

    Kelas : 3B

    Proposal ini telah diterima dan disahkan pada :

    Hari : Kamis

    Tanggal : 5 November 2015

    Oleh :

    Ketua kordinator Dosen Pembimbing

    ( Ns. Susi Muryani, MNS ) (Umi salamah S.pd .MH)

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    4/16

    iv

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL ..................................................................................... i

    KATA PENGANTAR ................................................................................... ii

    PENGESAHAN ............................................................................................. iii

    DAFTAR ISI .................................................................................................. iv

    1.

    GAMBARAN UMUM RENCANA KEGIATAN ................................ 1

    1.1 Nama Alamat Kegiatan ................................................................ 1

    1.2 Jenis Usaha .................................................................................... 1

    1.3

    Sifat Jenis Usaha ........................................................................... 1

    1.4 Alasan Gagasan Timbulnya Usaha ................................................ 1

    1.5 Pola Pengembagan Usaha ............................................................. 2

    1.6

    Tujuan Kegiatan ............................................................................ 2

    1.7 Manfaat Kegiatan .......................................................................... 2

    2. ASPEK PEMASARAN .......................................................................... 2

    2.1

    Calon Pembeli yang diharapkan .................................................... 2

    2.2 Jaringan Pasar ................................................................................ 2

    2.3

    Jangkauan Pemasaran Produk ....................................................... 3

    2.4 Persaingan .................................................................................... 3

    2.5 Perkiraan Komulatif Penjualan ..................................................... 3

    2.6

    Strategi Pemasaran ........................................................................ 3

    2.7 Perkiraan Harga Jual ..................................................................... 5

    3. ASPEK TEKNIS DAN PRODUKSI ...................................................... 5

    3.1 Dasar Pertimbangan Pemilihan Lokasi ......................................... 5

    3.2 Bangunan Produksi yang diperlukan ............................................. 5

    3.3 Kapasitas Produksi ........................................................................ 5

    3.4 Pengadahan Bahan Baku ............................................................... 5

    3.5 Kebutuhan Tenaga Kerja ............................................................... 5

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    5/16

    v

    4. ASPEK KEUANGAN ............................................................................ 7

    4.1 Kebutuhan Biaya Investasi ............................................................ 7

    4.2

    Kebutuhan Biaya Produksi ............................................................ 7

    4.3 Pengadaan Bahan Baku ................................................................. 8

    4.4 Menghitung Harga Jual ................................................................. 9

    4.5

    Perhitungan Rugi Laba Per Silkus................................................. 9

    4.6 Analisa Kelayakan Usaha .............................................................. 9

    4.7 Titik Balik Modal (BEP) ............................................................... 10

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    6/16

    1

    1. GAMBARAN UMUM RENCANA KEGIATAN

    1.1 NAMA ALAMAT KEGIATAN

    Nama : Roti Bakar Ice Crem

    Alamat : Jln.Raya Kalikangkung Kec.Pangkah Kab.Tegal

    1.2 JENIS USAHA

    Pembuatan usaha Roti Bakar Ice Cream ini merupakan melalui usaha individu.

    1.3 SIFAT JENIS USAHA

    Usaha pembuatan Roti Bakar Ice Crem yang dilakukan bersifat komersial yaitu

    untuk mencari keuntungan dari pembuatan usaha Roti Bakar Ice Crem

    yang dihasilkan.

    1.4 ALASAN GAGASAN TIMBULNYA USAHA

    Dengan perkembangan zaman dan teknologi maka orang sekarang mulai

    berhati-hati dalam memilih dan membeli makanan, karna pada masa kini banyak

    makanan yang dibuat dengan menggunakan bahan kimia yang berbahaya.

    Sebagian masyarakat kelas bawah, memilih makanan hanya berpedoman pada

    rasanya yang enak dan murah. Dua hal inilah yang menjadi prioritas utama

    mereka dalam membeli makanan. Mereka tidak begitu memikirkan kandungan

    yang terdapat dalam makanan tersebut. Untuk itulah kami bermaksud untuk

    membuat makanan yang memiliki rasa yang enak dengan harga yang cukup

    murah dan aman untuk dikonsumsi karna tidak menggunakan bahan kimia yang

    berbahaya, serta memiliki kandungan gizi yang cukup.

    Dari uraian diatas maka sangat potensial bila saya mengembangkan usaha roti

    bakar ini, karena sebagian dari masyarakat sangat menyukai roti bakar karena

    rasanya yang enak, gurih dan nikmat. Roti bakar ini memiliki beraneka ragam

    rasa, sehingga konsumen dapat memilih rasa yang sesuai dengan kesukaan

    mereka. Selain itu, roti bakar ini dapat dinikmati oleh semua umur. Jadi,

    siapapun bisa untuk mengkonsumsi roti bakar ini baik orang yang sudah tua

    maupun orang muda. Roti bakar ini dapat dinikmati dalam kondisi apapun, baik

    malam hari maupun pagi hari

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    7/16

    2

    1.5 POLA PENGEMBANGAN USAHA

    Usaha yang akan saya lakukan yaitu dengan cara membuat Roti Bakar Ice

    Cream berbagai varian rasa, kemudian akan saya promosikan hasil usaha saya

    kepada orang-orang terdekat,teman,saudara dan khususnya masyarakat

    kalikangkung.

    1.6 TUJUAN KEGIATAN

    Tujuan dari pendidirian Roti Bakar Ice Crem ini adalah :

    1.6.1

    Untuk memenuhi tugas kewirausahaan

    1.6.2 Untuk memperoleh keuntungan yang sebesar-besarnya

    1.6.3 Menciptakan lapangan kerja sendiri

    1.6.4

    Sebagai bentuk dari penghasilan sampingan

    1.7 MANFAAT KEGIATAN

    1.7.1

    Diharapkan masyarakat tidak kesulitan dalam memilih makanan yang

    enak dengan berbagai rasa

    1.7.2 Dengan adanya Roti Bakar Ice Crem ini masyarakat dapat memenuhi

    kebutuhan makanan mereka sebagai cemilan.

    1.7.3

    Masyarakat dapat menikmati Roti bakar ini dengan harga yang terjamin.

    2. ASPEK PEMASARAN

    2.1 CALON PEMBELI YANG DIHARAPKAN

    Pembeli yang diharapkan dalam Roti Bakar Ice Crem adalah masyrakat sekitar

    kalikangkung dan anak sekolah seperti pelajar, pengguna jalan yang melewati

    tempat usaha kami.

    2.2 JARINGAN PASAR

    Pada produk Roti Bakar Ice Cream ini memakai sistem produksi langsung.

    Yaitu dari produsen langsung ke konsumen. Penjualan lainnya dapat dilakukan

    di acara atau festival tertentu, dan kami juga menerima pesanan jika ada

    pelanggan yang menginginkannya

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    8/16

    3

    2.3 JANGKAUAN PEMASARAN PRODUK

    Kami siap menerima kritik dan saran disetiap proses produksinya, demi

    memajukan usaha agar selalu digemari oleh semua kalangan. Dalam produk ini

    saya akan menerima pesanan jika memang ada pelanggan yang

    menginginkannya,dan saya akan mematok harga satuan per porsi adalah Rp

    5.000

    2.4 PERSAINGAN

    Untuk saat ini kami mempunyai beberapa pesaing. Pengaruh pesaing terhadap

    penjualan roti bakar kami agak sedikit berpengaruh karena pesaing kami sudah

    terlebih dahulu berjualan roti bakar dan juga tempat berjualannya yang cukup

    strategis sehingga banyak orang yang melakukan aktifitas disekitar ditempat

    tersebut sering berkunjung dan membeli roti bakar mereka. Untuk itu, selain

    produk yang saya tawarkan mempunyai nilai gizi lebih baik, akan selalu

    diusahakan juga dRoti Bakar IceCrem yang ditawarkan mempunyai kualitas

    baik dengan rasa yang lezat, sehingga mampu bersaing dengan produkproduk

    serupa yang dijual pihak lain.

    2.5

    PERKIRAAN KOMULATIF PENJUALAN

    Perkiraan komulatif penjualan yang saya lakukan yaitu dengan menjual

    langsung. Untuk lokasi yang sudah saya dapatkan yaitu di depan SMA N 1

    Pangkah yang menurut saya lokasi yang cukup strategis karena di pinggir jalan

    2.6 STRATEGI PEMASARAN

    2.6.1 Product

    a.

    Selalu melakukan inovasi baru bagi kepuasan pelanggan.

    b. Menerima kritik dan saran disetiap proses produksinya, demi

    memajukan usaha agar selalu digemari oleh semua kalangan.

    c. Dalam produk ini saya akan menerima pesanan jika memang ada

    pelanggan yang menginginkannya.

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    9/16

    4

    2.6.2 Price

    Untuk mengenai harga penjualan saya akan memberikan harga yang

    lebih murah dengan memberikan harga per porsi Rp 5.000

    2.6.3 Promotion

    Strategi mengenai bagaimana produk kita dapat dikenal oleh konsumen

    melalui beberapa cara :

    - Advertising (Iklan)

    Media Cetak : Brosur dan Spanduk

    - Sales Promotion

    Promosi melalui acara / pameran yang digelar di tempat keramaian

    dimana konsumen produk berada dan juga dilakukan penjualan ditempat.

    - Personal Selling

    Promosi melalui penjualan langsung ke warung-warung terdekat ataupun

    koperasi sekolah

    - Public Relation

    Cara promosi ini cenderung untuk membuat image perusahaan baik

    dimata konsumen bukan mempromosikan produk secara langsung.

    Umumnya dilakukan oleh perusahaan besar.

    -

    Placement

    Merupakan cara untuk mendistribusikan produk saya untuk sampai ke

    tangan konsumen. Sistem distribusi yang dilakukan dapat secara langsung

    ke konsumen.

    - People

    Semua orang yang terlibat dalam kegiatan bisnis produk makanan Roti

    Bakar Ice crem ini.

    -

    Process

    Proses yang di tampilkan kepada konsumen agar konsumen tertarik untuk

    membeli. Proses yang dapat di tampilkan seperti proses produksi yang

    baik ataupun proses pelayanan terhadap konsumen.

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    10/16

    5

    - Physical Evidence

    Penampilan fisik dari fasilitas pendukung atau sarana dalam menjual

    produk yang dapat dilihat langsung oleh konsumen. Seperti tempat yang

    menarik dan bersih untuk restoran.

    - Note :

    Semua strategi pemasaran yang dibuat pastilah mempunyai anggaran /

    biaya sehingga perlu dicatat biaya yang dikeluarkan per bagian.

    2.6.4 PERKIRAAN HARGA JUAL

    Mengingat sasaran pasar adalah semua kalangan, maka harga yang ditawarkan

    relatif murah dan dapat terjangkau oleh semua orang, mulai dari Rp. 15.000

    3. ASPEK TEKNIS DAN PRODUKSI

    3.1 DASAR PERTIMBANGAN PEMILIHAN LOKASI

    Dari hasil survei lokasi yang akan saya gunakan sebagai tempat produksi Roti

    Bakar Ice Cream saya memilih lokasi di depan SMA karena lokasi yang cukup

    strategis untuk dijangkau oleh semua orang dan anak sekolah.

    3.2 BANGUNAN PRODUKSI YANG DIPERLUKAN

    Bangunan yang diperlukan untuk outlet adalah sebuah outlet yang berukuran

    cukup besar, terlindung dari panas, dan nyaman dengan fasilitas tambahan tempat

    duduk untuk menunggu

    3.3 KAPASITAS PRODUKSI.

    Usaha penjualan Roti Bakar Ice Crem ini akan buka setiap hari dari pukul 08.00

    WIB sampai pukul 14.00 WIB dengan kapasitas produksi mampu menjual 50

    Roti Bakar Ice Crem dengan mampu bertahan 2 hari.

    3.4 PENGADAAN BAHAN BAKU

    No Nama Bahan Jumlah

    1. Roti 50 butir

    2 Susu 1 kaleng

    3. Margarin 1 bngks

    4 Ice cream 2 kg

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    11/16

    6

    No Bahan Isi Jumlah

    1 Nanas 1Kg

    2 Keju 1 kotak

    3 Stowberry 1Kg4 Kacang 1Kg

    5 Coklat 1Kg

    Alat-alat :

    1. Grobak 6. Alat pemotong 11. Kabel

    2. Kompor 7. Top les 12. Saklar lampu

    3.

    Tabung gas 3 kg 8. Lap tangan 13. Banner

    4. Besi panggang 9. Kotak sampah dan ember

    5. Alat pembakar 10. Bola lampu

    3.5 KEBUTUHAN TENAGA KERJA

    Jenis Kegiatan Tarif/Upah

    per hari

    Jumlah

    Tenaga

    Kerja

    Jumlah Hari

    Kerja/Tahun

    Jumlah (Rp.)

    1. Menjual Roti Bakar

    Ice Crem

    Rp.30.000 1 26 Rp. 780.000

    Total Upah Tenaga

    Produksi Sistem Harian

    Rp. 780.000

    3.6

    KEBUTUHAN SARANA TRASPORTASI

    Sarana transportasi yang diperlukan adalah sepeda motor untuk keperluan

    pembelian bahan bahan dan keperluan mengantarkan pesanan dan titipan di

    beberapa tempat. Sedangkan untuk sarana komunikasi menggunakan telephon

    genggam dan media internet.

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    12/16

    7

    3.7 KETERSEDIAAN FASILITAS UMUM YANG MENDUKUNG

    Adanya kemudahan internet sangat mendukung dalam mempromosikan produk

    yang dijual, selain itu juga dengan adanya brosur yang ditempel dan di sebar di

    beberapa tempat juga dapat mendukung berjalannya usaha ini.

    Letak daerah untuk mendirikan usaha Roti Bakar Ice Crem, yaitu didekat SMA N

    1 Pangkah, dimana wilayah tersebut merupakan wilayah pelajar dan merupakat

    pusat pedagang kaki lima.

    4. ASPEK KEUANGAN

    a) KEBUTUHAN BIAYA INVESTASI

    Suatu bentuk pembelian aktiva atau modal barang untuk mendapatkan keuntungan.

    No Perlengkapan produksi Harga Jumlah Keterangan

    Grobag Rp 1.500.000 1

    Kompor Rp 250.000 1

    Tabung gas 3kg Rp 170.000 1

    Besi panggangan Rp 300.000 1

    Alat pembakaran Rp 50.000 2

    Alat pemotong Rp 82.000 2

    Top les Rp 100.000 7

    Lap tangan Rp 30.000 3

    Kotak Sampah dan Ember Rp 30.000 2

    Merek Usaha/banner Rp 100.000 2 m

    Total Rp2.612.000

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    13/16

    8

    b) KEBUTUHAN BIAYA PRODUKSI

    Semua pengeluaran yang digunakan dalam proses produksi untuk menghasilkan

    barang atau jasa.

    No Uraian Harga Jumlah

    Roti Rp 60.000 40 Bungkus

    Nanas Rp 12.000 1 kg

    Keju Rp 18.000 1 kotak

    Strawberry Rp 12.000 1 kg

    Kacang Rp 20.000 1 kg

    Coklat Rp 16.000 1 kg

    Margarin Rp 16.000 1 kg

    Susu Rp 9.000 1 Kaleng

    Tabung gas Rp 240.000 2 Biji

    Total Rp 403.000

    . Kebutuhan biaya produksi

    PER HARI

    Biaya habis pake perhari =Rp. 403.000

    Biaya tenaga kerja perhari =Rp. 30.000 +

    Rp.433.000

    PER BULAN

    Biaya bahan habis per bulan =Rp.10.478.000

    Biaya alat pendukung = Rp.2.612.000

    Biaya tenaga kerja per bulan =Rp.780.000

    Lain lain = Rp.50.000 +

    Total = Rp. 13.920.000

    PER TAHUN

    Biaya bahan habis pakai per tahun =Rp.403.000x12 =Rp .4.836.000

    Biaya alat pendukung = Rp.2.612.000 x1 = Rp. 2.612.000

    Biaya tenaga kerja per bulan = Rp.780.000 x12 =Rp.9.360.000

    Lain-lain = Rp.50.000x12 =Rp. 600.000 +

    Total =Rp.17.408.000

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    14/16

    9

    d. Penjualan

    Penjualan roti bakar ice crem per hari 40x Rp.15.000 =Rp.600.000

    Total penjualan per bulan Rp.600.000x 26 =Rp.15.600.000

    Penjualan per tahun Rp 15.600.000x 12 =Rp.187.200.000

    e. Perhitungan Rugi Laba per Siklus

    Biaya penjualan per tahun-biaya produksi per tahun

    (Rp.187.200.000) - Rp.17.408.000 =Rp.169.792.000 per tahun

    =Rp.14.149.333 per bulan

    =Rp. 471.644 per hari

    f. Analisa Kelayakan Usaha

    Analisis berdasarkan metode Discounted Payback Period (per tahun)

    Total modal

    Pay Back Period =

    Keuntungan bersih / Tahun

    Rp. .17.408.000

    =

    Rp. 169.792.000

    = 0.10

    Analisis Berdasarkan Metode return of Investment (per tahun )

    Keuntungan bersih per tahun

    Return of investment = x 100 %

    Total modal

    Rp. 169.792.000

    = x 100 %

    Rp. 17.408.000

    = 9,75%

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    15/16

    10

    BreakEven Poin t (per bulan)

    BEP = Biaya bahan habis dan alat pendukung

    1- Biaya habis pakai/penjualan

    = Rp. 403.000+

    Rp.2.612.000

    1

    - (Rp.403.000/ Rp.2.612.000)

    = Rp. 3.015.000

    6

    Rp 502.500 (per hari)

    Rp 502.500 x 12 = Rp.6.030.000 (per bulan)

    Laju keuntungan ( per bulan )

    Laju keuntungan= Keuntungan

    Biaya

    =Rp.14.149.333

    Rp. 13.920.000

    = 0,01

    Return Cost Ratio ( R/C) (per bulan )

    Return Cost Ratio = penjualan

    Biaya

    =Rp.15.600.000

    Rp. 13.920.000

    =1,12

  • 7/26/2019 BAGUS UMAR SIDIQ.pdf

    16/16

    11

    Kelas :

    Judul Usaha :

    No Hari/tanggal Konsultasi Tdtgn