Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan...

78
BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta didik dalam memahami materi dan mengamalkan pesan-pesan moral yang ada pada buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Buku ini akan diajarkan selama satu tahun ajaran. Agar pembelajaran lebih efektif dan terarah maka setiap minggunya pembelajaran dirancang terdiri atas 1. Tujuan Pembel- ajaran; 2 Materi dan Proses Pembelajaran; 3. Penilaian. Pelaksanaan Pembelajaran Berdasarkan pemahaman tentang KI dan KD, guru mata pelajaran Fikih tersebut hendaknya dapat 1. menggunakan isu-isu aktual untuk dapat mengajak peserta didik dalam mengem- bangkan kemampuan analisis dan evaluatif dengan mengambil contoh kasus dari situasi saat ini dengan fakta-fakta kehidupan beragama yang ada; 2. memberikan motivasi dan mendorong peserta didik secara aktif (active learning) untuk mencari sumber dan contoh-contoh konkret dari lingkungan sekitar; 3. merangsang peserta didik untuk berpikir kritis dengan memberikan pertanyaan- pertanyaan pada setiap jam pelajaran; 4. mengaitkan konteks lingkungan tempat tinggal peserta didik dengan konteks materi pelajaran Fikih yang lebih luas; 5. menerapkan metode pendekatan saintifik yang terdiri atas 5 M, yaitu menanya, mengamati, mengeksplorasi, mengasosiasikan, dan mengomunikasikan pada setiap pembelajaran di kelas. Dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah telah dileng- kapi dengan ikon-ikon yang menunjang dengan metode pendekatan saintifik, antara lain sebagai berikut. 1. Tafakur disajikan berupa bahan renungan yang bertujuan agar siswa tertarik dan muncul pertanyaan tentang materi yang akan dipelajari. Tafakur merupakan bentuk penerapan dari kegiatan menanya. 2. Mulwpazah disajikan berupa gambar-gambar yang berkaitan dengan materi untuk diamati siswa. Mulwpazah merupakan bentuk penerapan dari kegiatan mengamati. 3. Tafwhum disajikan berupa materi pelajaran yang disesuaikan dengan kurikulum pemerintah. Tafwhum merupakan bentuk penerapan dari kegiatan mengeksplorasi. 4. Khulwsah disajikan berupa kesimpulan materi yang berfungsi agar siswa mudah mengingat materi pelajaran. Khulwsah merupakan bentuk penerapan dari kegiatan mengasosiasi.

Transcript of Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan...

Page 1: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�BG Terapan Fikih MTs 1

Bagian 2Petunjuk Khusus

Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta didik dalam memahami materi dan mengamalkan pesan-pesan moral yang ada pada buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Buku ini akan diajarkan selama satu tahun ajaran. Agar pembelajaran lebih efektif dan terarah maka setiap minggunya pembelajaran dirancang terdiri atas 1. Tujuan Pembel-ajaran; 2 Materi dan Proses Pembelajaran; 3. Penilaian.

Pelaksanaan PembelajaranBerdasarkan pemahaman tentang KI dan KD, guru mata pelajaran Fikih tersebut

hendaknya dapat1. menggunakan isu-isu aktual untuk dapat mengajak peserta didik dalam mengem-

bangkan kemampuan analisis dan evaluatif dengan mengambil contoh kasus dari situasi saat ini dengan fakta-fakta kehidupan beragama yang ada;

2. memberikan motivasi dan mendorong peserta didik secara aktif (active learning) untuk mencari sumber dan contoh-contoh konkret dari lingkungan sekitar;

3. merangsang peserta didik untuk berpikir kritis dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan pada setiap jam pelajaran;

4. mengaitkan konteks lingkungan tempat tinggal peserta didik dengan konteks materi pelajaran Fikih yang lebih luas;

5. menerapkan metode pendekatan saintifik yang terdiri atas 5 M, yaitu menanya, mengamati, mengeksplorasi, mengasosiasikan, dan mengomunikasikan pada setiap pembelajaran di kelas.

Dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah telah dileng-kapi dengan ikon-ikon yang menunjang dengan metode pendekatan saintifik, antara lain sebagai berikut.1. Tafakur disajikan berupa bahan renungan yang bertujuan agar siswa tertarik dan

muncul pertanyaan tentang materi yang akan dipelajari. Tafakur merupakan bentuk penerapan dari kegiatan menanya.

2. Mulwpazah disajikan berupa gambar-gambar yang berkaitan dengan materi untuk diamati siswa. Mulwpazah merupakan bentuk penerapan dari kegiatan mengamati.

3. Tafwhum disajikan berupa materi pelajaran yang disesuaikan dengan kurikulum pemerintah. Tafwhum merupakan bentuk penerapan dari kegiatan mengeksplorasi.

4. Khulwsah disajikan berupa kesimpulan materi yang berfungsi agar siswa mudah mengingat materi pelajaran. Khulwsah merupakan bentuk penerapan dari kegiatan mengasosiasi.

Page 2: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

� BG Terapan Fikih MTs 1

5. Muzwharah disajikan berupa kegiatan siswa, yaitu diskusi, menghafal ayat, atau kisah yang dipresentasikan di depan kelas. Muzwharah merupakan bentuk penerap-an dari kegiatan mengomunikasikan.

Page 3: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�BG Terapan Fikih MTs 1

Bab ITaharah

Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,

gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkung-an sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan ke-jadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar1.1 Meyakini ketentuan bersuci dari hadas dan najis2.1 Menghayati kaifiah bersuci dari hadas dan najis3.1 Memahami najis dan tata cara menyucikan3.2 Menganalisis hadas dan kaifiah menyucikan4.1 Mendemonstrasikan tata cara bersuci

Langkah Pembelajaran Umum1. Melaksanakan persiapan dan pendahuluan pembelajaran.2. Melaksanakan pembelajaran Fikih yang mendorong peserta didik mampu memahami

ketentuan taharah dan macam-macamnya serta cara menyucikan hadas dan najis.3. Model dan strategi pembelajaran mata pelajaran Fikih yang digunakan pendidik di-

sesuaikan dengan buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah dan dapat ditambahkan oleh pendidik dengan model lain yang dianggap dapat men-dorong pencapaian tujuan yang sudah ditentukan.

4. Pendidik mendorong terjadinya proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, yaitua. membimbing dan memfasilitasi pembelajaran;b. mendorong peserta didik untuk mampu memahami ketentuan taharah dan

macam-macamnya serta cara menyucikan hadas dan najis dengan mengguna-kan media yang ada dan memungkinkan di sekolah.

Page 4: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

� BG Terapan Fikih MTs 1

Materi dan Proses Pembelajaran di Buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Bab I1. Pada Bab I, guru selayaknya mampu menyiapkan diri dengan membaca berbagai

literatur yang berkaitan dengan materi taharah. Guru dapat mengambil contoh-contoh yang berkaitan dengan materi yang ada di buku. Guru dapat memperkaya materi dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah dengan memban-dingkannya dengan buku lain yang relevan. Untuk mendapatkan pemahaman yang lebih komprehensif ada baiknya guru dapat menampilkan foto-foto, gambar, dan dokumentasi audiovisual (film) yang relevan dengan materi yang dibahas.

2. Membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok (regu) untuk melakukan pengamatan terhadap materi taharah, untuk membuat laporan dapat dilakukan dengan menggunakan metode sederhana, misalnya mencari sumber-sumber buku di perpustakaan, wawancara dengan ustaz dan lain sebagainya. Dari hasil analisis sederhana itu dicari makna dan relevansinya dengan kehidupan sekarang.

A. Pembelajaran Minggu Pertama (2 × 40 Menit)Pertemuan minggu pertama ini merupakan wahana dialog untuk lebih memantapkan

proses pembelajaran Fikih yang akan dilakukan pada minggu-minggu berikutnya. Per-temuan awal ini juga menjadi wahana untuk membangun ikatan emosional antara guru dan peserta didik, bagaimana guru dapat mengenal anak didiknya, bagaimana guru men-jelaskan pentingnya mata pelajaran Fikih, bagaimana guru dapat menumbuhkan ketertarikan peserta didik terhadap materi yang akan dibahas. Dalam pertemuan ini, guru juga dapat meng-angkat isu aktual sebagai apersepsi. Untuk menghangatkan suasana, guru dapat mengajak peserta didik membaca Al-Qur’an yang teksnya terdapat pada bagian tilwwah buku Pe­nerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Pada pertemuan pertama ini, guru akan membahas terlebih dahulu tentang ketentuan taharah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan taharah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu pertama ini adalah Bab I, Subbab A. Ketentuan Taharah yang meliputi pembahasan pengertian taharah, macam-macam alat taharah, macam-macam air, macam-macam najis dan tata cara taharahnya. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca bas-

malah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

Page 5: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab I buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan taharah. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi. Apersepsi tersebut dapat dilihat dalam ikon tafakur.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar yang terdapat pada ikon mulwpazah.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan materi ketentuan taharah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang ketentuan taharah3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-

an taharah.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan taharah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan taharah.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang pemahamannya yang berkenaan dengan ketentuan taharah.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu pertama ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan taharah.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan taharah

di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta

mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. Diskusi Siswa siswi di kelas dibagi dalam beberapa kelompok. Setiap kelompok men-

diskusikan tentang pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan bersih dan suci. Tugas diskusi selengkapnya bisa dilihat di kolom wazrfah pada halaman 8.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-

Page 6: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

10 BG Terapan Fikih MTs 1

nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

B. Pembelajaran Minggu Kedua (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedua ini, guru akan membahas tentang hadas kecil dan

tata cara taharahnya.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami hadas kecil dan tata cara taharahnya.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedua ini adalah Bab I, Subbab B. Hadas Kecil dan Tata Cara Taharahnya yang meliputi pembahasan tentang ketentuan berwudu, niat dan doa setelah berwudu, dan praktik cara berwudu. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab I buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik materi tentang hadas kecil dan tata cara taharah-nya. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan per-tanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan hadas kecil dan tata cara taharahnya.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai hadas kecil dan tata

cara taharahnya.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang hadas

kecil dan tata cara taharahnya.

Page 7: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

11BG Terapan Fikih MTs 1

4) Siswa mencari dalil-dalil tentang hadas kecil dan tata cara taharahnya.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang hadas kecil dan tata cara

taharahnya.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedua ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang hadas kecil dan tata cara taharahnya.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang hadas kecil dan

tata cara taharahnya di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami hadas kecil dan tata cara taharahnya.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa diberi tugas untuk memahami uraian wudu dan tata cara ten-

tang wudu. Setelah seluruh siswa memahami tentang tata cara wudu, setiap siswa diberi tugas untuk mempraktikkan wudu di depan kelas secara bergan-tian. Perintah selengkapnya dapat dilihat di kolom wazrfah halaman 13.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

C. Pembelajaran Minggu Ketiga (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketiga ini, guru akan membahas tentang hadas besar dan

tata cara taharahnya.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami tentang hadas besar dan tata cara taharahnya.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketiga ini adalah Bab I, Subbab C. Hadas Besar dan Tata Cara Taharahnya. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

Page 8: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

12 BG Terapan Fikih MTs 1

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab I buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang hadas besar dan tata cara taharahnya. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan hadas besar dan tata cara taharahnya.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai hadas besar dan tata

cara taharahnya.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang hadas

besar dan tata cara taharahnya.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang hadas besar dan tata cara taharahnya.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang hadas besar dan tata cara

taharahnya.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketiga ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang hadas besar dan tata cara taharahnya.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang hadas besar

dan tata cara taharahnya.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami hadas besar dan tata cara taharahnya.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

Page 9: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

13BG Terapan Fikih MTs 1

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa diberi tugas untuk mengamati anggota keluarganya ketika

membersihkan najis. Tulislah kesalahan mereka dalam membersihkan najis kemudian tulislah pula bagaimana cara membersihkan najis yang benar. Perin-tah selengkapnya dapat dilihat di kolom wazrfah halaman 16.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

D. Pembelajaran Minggu Keempat (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keempat ini, guru akan membahas tentang praktik bersuci

dari najis dan hadas.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami praktik bersuci dari najis dan hadas.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keempat ini adalah Bab I, Subbab D. Praktik Bersuci dari Najis dan Hadas. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab I buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang praktik bersuci dari najis dan hadas. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

Page 10: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

14 BG Terapan Fikih MTs 1

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan praktik bersuci dari najis dan hadas.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai praktik bersuci dari

najis dan hadas.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang fungsi

hadis.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang praktik bersuci dari najis dan hadas,

baik dari buku maupun keterangan-keterangan di internet.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang praktik bersuci dari najis dan

hadas.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keempat ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang praktik bersuci dari najis dan hadas.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang praktik bersuci

dari najis dan hadas di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami praktik bersuci dari najis dan hadas.

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diminta un-tuk membaca dan merenungkan mapfyzwt halaman 22.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. Tugas1) Setiap siswa diberi tugas untuk memecahkan masalah yang terdapat pada

kolom wazrfah halaman 19. 2) Setiap siswa diberi tugas untuk memahami tata cara tayamum dengan baik

dan benar, kemudian mereka harus dapat mempraktikkannya secara ber-gantian di depan kelas. Perintah selengkapnya dapat dilihat pada bagian muzwharah halaman 20).

3) Setiap siswa mengisi kolom penilaian sikap pada halaman 20 dengan jujur untuk mengetahui pemikiran dan karakter siswa yang sesungguhnya.

Page 11: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

1�BG Terapan Fikih MTs 1

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

c. TesTes kemampuan kognitif dalam bentuk pilihan ganda dan uraian (lihat

bagian Tamrrnwt pada Bab I buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah).

d. Portofolio Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan portofolio pada halaman 24.

Setelah selesai mengerjakannya, setiap siswa diwajibkan meminta nilai dan paraf guru dan orang tua. Guru akan memberikan catatan untuk dapat diketa-hui orang tua siswa.

Page 12: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

1� BG Terapan Fikih MTs 1

Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (tole-

ransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar1.2. Menghayati ketentuan salat lima waktu2.2. Menghayati hikmah salat lima waktu3.3. Memahami waktu-waktu salat lima waktu3.4. Memahami ketentuan sujud sahwi4.3. Mempraktikkan salat lima waktu4.4. Memperagakan sujud sahwi

Langkah Pembelajaran Umum1. Melaksanakan persiapan dan pendahuluan pembelajaran.2. Melaksanakan pembelajaran Fikih yang mendorong peserta didik mampu me-

mahami salat fardu lima waktu dan sujud sahwi.3. Model dan strategi pembelajaran mata pelajaran Fikih yang digunakan pendidik

disesuaikan dengan buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawi­yah dan dapat ditambahkan oleh pendidik dengan model lain yang dianggap dapat mendorong pencapaian tujuan yang sudah ditentukan.

4. Pendidik mendorong terjadinya proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, yaitua. membimbing dan memfasilitasi pembelajaran;b. mendorong peserta didik untuk mampu memahami salat fardu lima waktu

dan sujud sahwi dengan menggunakan media yang ada dan memungkinkan di sekolah.

Bab IISalat Fardu dan Sujud Sahwi

Page 13: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

1�BG Terapan Fikih MTs 1

Materi dan Proses Pembelajaran di Buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Bab II1. Pada Bab II, guru selayaknya mampu menyiapkan diri dengan membaca berbagai

literatur yang berkaitan dengan salat fardu lima waktu dan sujud sahwi. Guru dapat mengambil contoh-contoh yang terkait dengan materi yang ada di buku. Guru dapat memperkaya materi dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah dengan membandingkannya dengan buku lain yang relevan. Untuk mendapatkan pemahaman yang lebih komprehensif, ada baiknya guru dapat me-nampilkan foto-foto, gambar, dan dokumentasi audiovisual (film) yang relevan.

2. Membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok (regu) untuk melakukan pengamatan terhadap materi salat fardu lima waktu dan sujud sahwi, untuk mem-buat laporan dapat dilakukan dengan menggunakan metode sederhana, misalnya mencari sumber-sumber buku di perpustakaan, wawancara dengan ustaz dan lain sebagainya. Dari hasil analisis sederhana itu dicari makna dan relevansinya dengan kehidupan sekarang.

A. Pembelajaran Minggu Pertama (2 × 40 Menit)Pertemuan minggu pertama ini merupakan wahana dialog untuk lebih memantap-

kan proses pembelajaran Fikih yang akan dilakukan pada minggu-minggu berikutnya. Pertemuan awal ini juga menjadi wahana untuk membangun ikatan emosional antara guru dan peserta didik, bagaimana guru dapat mengenal anak didiknya, bagaimana guru menjelaskan pentingnya mata pelajaran Fikih, bagaimana guru dapat menumbuhkan ketertarikan peserta didik terhadap materi yang akan dibahas. Dalam pertemuan ini, guru juga dapat mengangkat isu aktual sebagai apersepsi. Untuk menghangatkan sua-sana, guru dapat mengajak peserta didik membaca Al-Qur’an yang teksnya terdapat pada bagian tilwwah buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Pada pertemuan pertama kali ini, guru akan membahas terlebih dahulu tentang tata cara salat lima waktu.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami tata cara salat lima waktu.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu pertama ini adalah Bab II, Subbab A. Tata Cara Salat Lima Waktu yang meliputi pembahasan syarat wajib dan syarat sah salat lima waktu, rukun dan sunah salat lima waktu, dan hal-hal yang membatalkan salat lima waktu. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.

Page 14: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

1� BG Terapan Fikih MTs 1

2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab II buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang tata cara salat lima waktu. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi. Apersepsi tersebut dapat dilihat dalam ikon tafakur.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar yang terdapat pada ikon mulwpazah.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan tata cara salat lima waktu.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang tata cara salat lima

waktu.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang tata

cara salat lima waktu.4) Siswa mencari bukti atau dalil-dalil dan mengeksplorasi materi tentang

tata cara salat lima waktu.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang tata cara salat lima waktu.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang pemahamannya mengenai tata cara salat lima waktu.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu pertama ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang tata cara salat lima waktu.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang tata cara salat

lima waktu di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta

mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diberikan

tugas rumah untuk mencari artikel tentang tata cara salat lima waktu, baik dari buku referensi di perpustakaan maupun internet.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

Page 15: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

1�BG Terapan Fikih MTs 1

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa diberi tugas untuk menyebutkan rukun salatm, sunah salatm

dan hal-hal yang membatalkan salat. Perintah selengkapnya dapat dilihat pada kolom wazrfah pada halaman 31.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

B. Pembelajaran Minggu Kedua (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedua ini, guru akan membahas tentang bacaan-bacaan

salat lima waktu.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami bacaan-bacaan salat lima waktu.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedua ini adalah Bab II, Subbab B. Bacaan-Bacaan Salat Lima Waktu. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab II buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik materi tentang bacaan-bacaan salat lima waktu. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

Page 16: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

20 BG Terapan Fikih MTs 1

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan bacaan-bacaan salat lima waktu.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai bacaan-bacaan salat

lima waktu.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang bacaan-

bacaan salat lima waktu.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang bacaan-bacaan salat lima waktu.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang bacaan-bacaan salat lima

waktu.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedua ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang bacaan-bacaan salat lima waktu.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca dan memahami materi tentang

bacaan-bacaan salat lima waktu di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami bacaan-bacaan salat lima waktu.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa atau siswi membuat kelompok (setiap kelompok maksiman

lima orang). Setiap kelompok diberi tugas untuk mendiskusikan tata cara salat fardu lima waktu. Kemudian setiap siswa mempraktikkan di depan teman-temannya. Perintah selengkapnya bisa dilihat di kolom wazrfah halaman 37.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

C. Pembelajaran Minggu Ketiga (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketiga ini, guru akan membahas tentang ketentuan waktu

salat lima waktu.

Page 17: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

21BG Terapan Fikih MTs 1

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami materi tentang ketentuan waktu salat lima waktu.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketiga ini adalah Bab II, Subbab C. Ketentuan Waktu Salat Lima Waktu. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan materi tentang ketentuan waktu salat lima waktu. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan materi tentang ketentuan waktu salat lima waktu.2) Siswa menyimak dan membaca materi tentang ketentuan waktu salat lima

waktu.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang keten-

tuan waktu salat lima waktu.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang materi tentang ketentuan waktu salat

lima waktu.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang materi tentang ketentuan

waktu salat lima waktu.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

Page 18: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

22 BG Terapan Fikih MTs 1

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketiga ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang tentang ketentuan waktu salat lima waktu.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan waktu

salat lima waktu.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami ketentuan waktu salat lima waktu.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa atau siswi membuat kelompok (setiap kelompok maksimal

lima orang). Setiap kelompok diberi tugas untuk mendiskusikan tema diskusi ”Salat adalah sarana pendidikan disiplin yang baik”. Perintah selengkapnya bisa dilihat di kolom wazrfah halaman 37.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

D. Pembelajaran Minggu Keempat (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keempat ini, guru akan membahas tentang ketentuan sujud

sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keempat ini adalah Bab II, Subbab D. Ketentuan Sujud Sahwi dan E. Praktik Salat Lima Waktu dan Sujud Sahwi. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

Page 19: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

23BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi. Pembahasan dapat dimulai dengan mengaju-kan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-an sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi, baik dari buku maupun keterangan-ke-terangan di internet.

5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keempat ini ditutup dengan memberikan komen-

tar dan kesimpulan tentang ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami ketentuan sujud sahwi dan praktik salat lima waktu dan sujud sahwi.

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diminta untuk membaca dan merenungkan mapfyzwt dan uswah pasanah pada halaman 44 dan 45.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

Page 20: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

24 BG Terapan Fikih MTs 1

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. Tugas1) Setiap diberi tugas untuk mengerjakan muzwharah halaman 41.2) Setiap siswa mengisi kolom penilaian sikap pada halaman 42 dengan jujur

untuk mengetahui pemikiran dan karakter siswa yang sesungguhnya.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

c. TesTes kemampuan kognitif dalam bentuk pilihan ganda dan uraian (lihat

bagian Tamrrnwt pada Bab II buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah).

d. Portofolio Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan portofolio pada halaman

46. Setelah selesai mengerjakannya, setiap siswa diwajibkan meminta nilai dan paraf guru dan orang tua. Guru akan memberikan catatan untuk diketahui orang tua siswa.

Page 21: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

2�BG Terapan Fikih MTs 1

Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (tole-

ransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di seko-lah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar1.3. Meyakini ketentuan salat berjamaah1.4. Menghayati makna azan dan ikamah2.3. Menghayati nilai-nilai positif dalam salat berjamaah2.4. Menghayati makna azan dan ikamah3.5. Memahami ketentuan azan dan ikamah3.6. Menganalisis ketentuan salat berjamaah4.2. Mempraktikkan azan dan ikamah4.5. Mendemonstrasikan tata cara salat berjamaah

Langkah Pembelajaran Umum1. Melaksanakan persiapan dan pendahuluan pembelajaran.2. Melaksanakan pembelajaran Fikih yang mendorong peserta didik mampu mema-

hami ketentuan dari azan, ikamah, dan salat berjamaah.3. Model dan strategi pembelajaran mata pelajaran Fikih yang digunakan pendidik

disesuaikan dengan buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah dan dapat ditambahkan oleh pendidik dengan model lain yang dianggap dapat men-dorong pencapaian tujuan yang sudah ditentukan.

4. Pendidik mendorong terjadinya proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, yaitua. membimbing dan memfasilitasi pembelajaran;b. mendorong peserta didik untuk mampu memahami ketentuan dari azan, ikamah,

dan salat berjamaah dengan menggunakan media yang ada dan memungkinkan di sekolah.

Bab IIIAzan, Ikamah, dan Salat Berjamaah

Page 22: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

2� BG Terapan Fikih MTs 1

Materi dan Proses Pembelajaran di Buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Bab III1. Pada Bab III, guru selayaknya mampu menyiapkan diri dengan membaca berbagai

literatur yang berkaitan dengan azan, ikamah, dan salat berjamaah. Guru dapat mengambil contoh-contoh yang terkait dengan materi yang ada di buku. Guru dapat memperkaya materi dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah dengan membandingkannya dengan buku lain yang relevan. Untuk mendapatkan pemahaman yang lebih komprehensif, ada baiknya guru dapat me-nampilkan foto-foto, gambar, dan dokumentasi audiovisual (film) yang relevan.

2. Membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok (regu) untuk melakukan pengamatan terhadap praktik azan, ikamah, dan salat berjamaah untuk membuat laporan dapat dilakukan dengan menggunakan metode sederhana, misalnya men-cari sumber-sumber buku di perpustakaan, wawancara dengan ustaz dan lain se-bagainya. Dari hasil analisis sederhana itu dicari makna dan relevansinya dengan kehidupan sekarang.

A. Pembelajaran Minggu Pertama (2 × 40 Menit)Pertemuan minggu pertama ini merupakan wahana dialog untuk lebih memantap-

kan proses pembelajaran Fikih yang akan dilakukan pada minggu-minggu berikutnya. Pertemuan awal ini juga menjadi wahana untuk membangun ikatan emosional antara guru dan peserta didik, bagaimana guru dapat mengenal anak didiknya, bagaimana guru menjelaskan pentingnya mata pelajaran Fikih, bagaimana guru dapat menumbuhkan ketertarikan peserta didik terhadap materi yang akan dibahas.

Dalam pertemuan ini, guru juga dapat mengangkat isu aktual sebagai apersepsi. Untuk menghangatkan suasana, guru dapat mengajak peserta didik membaca Al-Qur’an yang teksnya terdapat pada bagian tilwwah buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Pada pertemuan pertama kali ini, guru akan membahas terlebih dahulu tentang ketentuan azan dan ikamah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami tentang ketentuan azan dan ikamah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu pertama ini adalah Bab III, Subbab A. Ketentuan Azan dan Ikamah yang meliputi pembahasan lafal azan dan ikamah serta artinya. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

Page 23: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

2�BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan azan dan ikamah. Pembahas-an dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi. Apersepsi tersebut dapat dilihat dalam ikon tafakur.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar yang terdapat pada ikon mulwpazah.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan tentang ketentuan azan dan ikamah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang ketentuan azan dan

ikamah.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang keten-

tuan azan dan ikamah.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan azan dan ikamah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan azan dan ikamah.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang pemahamannya tentang ketentuan azan dan ikamah.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu pertama ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan azan dan ikamah.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan azan

dan ikamah di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta

mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diberikan

tugas rumah untuk mencari artikel tentang azan dan ikamah, baik dari buku referensi di perpustakaan maupun internet.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. PenilaianPenilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa

hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa diberi tugas untuk menghafal azan dan ikamah, setelah hafal

mereka diharapkan dapat mempresentasikan di depan kelas secara bergantian. Perintah selengkapnya bisa dilihat pada kolom wazrfah halaman 53.

Page 24: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

2� BG Terapan Fikih MTs 1

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

B. Pembelajaran Minggu Kedua (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedua ini, guru akan membahas tentang ketentuan salat

berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat ber-jamaah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedua ini adalah Bab III, Subbab B. Ketentuan Salat Berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik ketentuan salat berjamaah yang meliputi pem-bahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah. Pem-bahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

Page 25: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

2�BG Terapan Fikih MTs 1

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah.

2) Siswa menyimak dan membaca materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berja-maah.

3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-an salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah.

4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat ber-jamaah.

5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedua ini ditutup dengan memberikan komentar dan

kesimpulan tentang ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah.

2) Guru meminta siswa mengulangi membaca dan memahami materi tentang ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah di rumah masing-masing.

3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan pengertiaan salat berjamaah dan hukum salat berjamaah.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

C. Pembelajaran Minggu Ketiga (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketiga ini, guru akan membahas tentang materi ketentuan

salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

Page 26: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

30 BG Terapan Fikih MTs 1

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketiga ini adalah Bab III, Subbab B. Ketentuan Salat Berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar meng-

ajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiapkan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

2) Siswa menyimak dan membaca materi ketentuan salat berjamaah yang me-liputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

4) Siswa mengeksplorasi materi tentang materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang materi ketentuan salat ber-jamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta peng-aturan saf dalam salat berjamaah.

Page 27: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

31BG Terapan Fikih MTs 1

6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketiga ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang materi ketentu-an salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya me-lalui kegiatan memahami materi ketentuan salat berjamaah yang meliputi pembahasan syarat imam dan makmum serta pengaturan saf dalam salat berjamaah.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

D. Pembelajaran Minggu Keempat (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keempat ini, guru akan membahas tentang ketentuan mak-

mum masbuk.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan makmum masbuk.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keempat ini adalah Bab III, Subbab C. Ketentuan Makmum Masbuk. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

Page 28: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

32 BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan makmum masbuk. Pem-bahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan se-bagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan ketentuan makmum masbuk.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai materi ketentuan

makmum masbuk.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-

an makmum masbuk.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan makmum masbuk, baik

dari buku maupun keterangan-keterangan di internet.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan makmum masbuk.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keempat ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan makmum masbuk.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan mak-

mum masbuk.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami ketentuan makmum masbuk.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa diberi tugas untuk kolom wazrfah halaman 57.

Page 29: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

33BG Terapan Fikih MTs 1

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

E. Pembelajaran Minggu Kelima (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kelima ini, guru akan membahas tentang cara mengingat-

kan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami tentang cara mengingatkan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kelima ini adalah Bab III, Subbab D dan E. Cara Mengingatkan Imam yang Lupa dan Cara Menggantikan Imam yang Batal. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang cara mengingatkan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan cara mengingatkan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

Page 30: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

34 BG Terapan Fikih MTs 1

2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai materi tentang cara mengingatkan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang cara mengingatkan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang cara mengingatkan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kelima ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang cara mengingatkan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang cara mengingat-kan imam yang lupa dan cara menggantikan imam yang batal.

3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami cara mengingatkan imam yang lupa dan cara meng-gantikan imam yang batal.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasSetiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan kolom wazrfah halaman 58

Subbab D dan E.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

F. Pembelajaran Minggu Keenam (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keenam ini, guru akan membahas tentang materi praktik

azan, ikamah, dan salat berjamaah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami praktik azan, ikamah, dan salat berjamaah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keenam ini adalah Bab III Subbab F Praktik Azan, Ikamah, dan Salat Berjamaah.

Page 31: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

3�BG Terapan Fikih MTs 1

Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang praktik azan, ikamah, dan salat ber-jamaah. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan praktik azan, ikamah, dan salat berjamaah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang praktik azan, ikamah,

dan salat berjamaah.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang materi

praktik azan, ikamah, dan salat berjamaah.4) Siswa melakukan eksplorasi materi tentang praktik azan, ikamah, dan

salat berjamaah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang materi praktik azan, ikamah,

dan salat berjamaah.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keenam ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang materi praktik azan, ikamah, dan salat berjamaah.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang praktik azan,

ikamah, dan salat berjamaahdi rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan praktik azan, ikamah, dan salat berjamaah.

Page 32: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

3� BG Terapan Fikih MTs 1

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diminta untuk membaca dan merenungkan mapfyzwt halaman 63 dan uswah pasanah halaman 64.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. Tugas1) Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan wazrfah halaman 59.2) Setiap siswa diberi tugas untuk menghafalkan azan dan ikamah. Setelah

hafal, mereka diminta untuk praktik azan dan ikamah di depan kelas secara bergantian. Perintah selengkapnya dapat dilihat pada bagian muzwharah halaman 60.

3) Setiap siswa mengisi kolom penilaian sikap pada halaman 60 dan 61 dengan jujur untuk mengetahui pemikiran dan karakter siswa yang sesungguhnya.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

c. TesTes kemampuan kognitif dalam bentuk pilihan ganda dan uraian (lihat

bagian Tamrrnwt pada Bab III buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah).

d. Portofolio Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan portofolio pada halaman 65

dan 66. Setelah selesai mengerjakannya, setiap siswa diwajibkan meminta ni-lai dan paraf guru dan orang tua. Guru akan memberikan catatan untuk diketa-hui orang tua siswa.

Page 33: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

3�BG Terapan Fikih MTs 1

Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (tole-

ransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan ke-jadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar1.5 Meyakini manfaat zikir dan doa2.5 Menghayati hikmah berzikir dan doa setelah salat3.7 Memahami tata cara berzikir dan berdoa setelah salat4.6 Mendemonstrasikan zikir setelah salat4.7 Menghafalkan doa setelah salat

Langkah Pembelajaran Umum1. Melaksanakan persiapan dan pendahuluan pembelajaran.2. Melaksanakan pembelajaran Fikih yang mendorong peserta didik mampu mema-

hami tata cara zikir dan doa.3. Model dan strategi pembelajaran mata pelajaran Fikih yang digunakan pendidik

disesuaikan dengan buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawi­yah dan dapat ditambahkan oleh pendidik dengan model lain yang dianggap dapat mendorong pencapaian tujuan yang sudah ditentukan.

4. Pendidik mendorong terjadinya proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, yaitua. membimbing dan memfasilitasi pembelajaran;b. mendorong peserta didik untuk mampu memahami tata cara zikir dan doa dengan

menggunakan media yang ada dan memungkinkan di sekolah.

Bab IVZikir dan Doa

Page 34: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

3� BG Terapan Fikih MTs 1

Materi dan Proses Pembelajaran di Buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Bab IV1. Pada Bab IV, guru selayaknya mampu menyiapkan diri dengan membaca berbagai

literatur yang berkaitan dengan memahami tata cara zikir dan doa. Guru dapat mengambil contoh-contoh yang terkait dengan materi yang ada di buku. Guru dapat memperkaya materi dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah dengan membandingkannya dengan buku lain yang relevan. Un-tuk mendapatkan pemahaman yang lebih komprehensif, ada baiknya guru dapat menampilkan foto-foto, gambar, dan dokumentasi audiovisual (film) yang relevan.

2. Membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok (regu) untuk melakukan pengamatan terhadap materi tentang tata cara zikir dan doa, untuk membuat laporan dapat dilakukan dengan menggunakan metode sederhana, misalnya mencari sum-ber-sumber buku di perpustakaan, wawancara dengan ustaz dan lain sebagainya. Dari hasil analisis sederhana itu dicari makna dan relevansinya dengan kehidupan sekarang.

A. Pembelajaran Minggu Pertama (2 × 40 Menit)Pertemuan minggu pertama ini merupakan wahana dialog untuk lebih memantap-

kan proses pembelajaran Fikih yang akan dilakukan pada minggu-minggu berikutnya. Pertemuan awal ini juga menjadi wahana untuk membangun ikatan emosional antara guru dan peserta didik, bagaimana guru dapat mengenal anak didiknya, bagaimana guru menjelaskan pentingnya mata pelajaran Fikih, bagaimana guru dapat menumbuhkan ketertarikan peserta didik terhadap materi yang akan dibahas. Dalam pertemuan ini, guru juga dapat mengangkat isu aktual sebagai apersepsi. Untuk menghangatkan sua-sana, guru dapat mengajak peserta didik membaca Al-Qur’an yang teksnya terdapat pada bagian tilwwah buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Pada pertemuan pertama kali ini, guru akan membahas terlebih dahulu tentang tata cara zikir.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu membaca, melafalkan, dan mengartikan tata cara zikir.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu pertama ini adalah Bab IV, Subbab A. Zikir yang meliputi pembahasan pengertian zikir, perintah untuk berzikir, adab-adab zikir. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

Page 35: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

3�BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab IV buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan bacaan dan tulisan zikir. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi. Aper-sepsi tersebut dapat dilihat dalam ikon tafakur.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar yang terdapat pada ikon mulwpazah.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan materi zikir.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang zikir.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang zikir.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang zikir.5) Siswa membaca dan menghafalkan hadis tentang zikir.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang bacaan dan hafalan zikir.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu pertama ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang tata cara zikir.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca dan mengartikan hadis tentang

tata cara zikir di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta

mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diberikan

tugas rumah untuk membaca dan menghafalkan zikir.5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pen-dapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

Page 36: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

40 BG Terapan Fikih MTs 1

B. Pembelajaran Minggu Kedua (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedua ini, guru akan membahas tentang doa.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami tentang doa.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedua ini adalah Bab IV, Subbab B. Doa yang meliputi pembahasan pengertian doa, perintah untuk berdoa, adab-adab berdoa, dan waktu-waktu ijabah untuk berdoa. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab IV buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan tata cara berdoa. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ber-

kaitan dengan doa.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai doa.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang doa.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang kandungan doa.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang doa.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

Page 37: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

41BG Terapan Fikih MTs 1

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedua ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan yang berkaitan dengan doa.2) Guru meminta siswa mengulangi bacaan doa di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diberikan

tugas rumah untuk memahami makna doa.5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

C. Pembelajaran Minggu Ketiga (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketiga ini, guru akan membahas tentang sebab-sebab be-

lum atau tidak dikabulkannya doa.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami sebab-sebab belum atau tidak dikabulkannya doa.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketiga ini adalah Bab IV, Subbab C. Sebab-Sebab Belum atau Tidak Dikabulkannya Doa. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab IV buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan materi tentang sebab-sebab belum atau tidak dikabul-kannya doa. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

Page 38: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

42 BG Terapan Fikih MTs 1

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait materi sebab-sebab belum atau tidak dikabulkannya doa.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai sebab-sebab belum

atau tidak dikabulkannya doa.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang materi

sebab-sebab belum atau tidak dikabulkannya doa.4) Siswa mengeksplorasi materi sebab-sebab belum atau tidak dikabulkan-

nya doa.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang sebab-sebab belum atau tidak

dikabulkannya doa.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketiga ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan sebab-sebab belum atau tidak dikabulkannya doa.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang sebab-sebab

belum atau tidak dikabulkannya doa di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

D. Pembelajaran Minggu Keempat (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keempat ini, guru akan membahas tentang fadilah zikir

dan doa.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami fadilah zikir dan doa.

Page 39: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

43BG Terapan Fikih MTs 1

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keempat ini adalah Bab IV, Subbab D. Fadilah Zikir dan Doa. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover bab IV buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan materi tentang fadilah zikir dan doa. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan materi fadilah zikir dan doa.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai materi fadilah zikir

dan doa.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang materi

fadilah zikir dan doa.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang fadilah zikir dan doa.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang fadilah zikir dan doa.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keempat ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang fadilah zikir dan doa.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang fadilah zikir

dan doa.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan mempelajari fadilah zikir dan doa.

Page 40: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

44 BG Terapan Fikih MTs 1

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diberikan tugas rumah untuk mencari artikel tentang penjelasan ayat fadilah zikir dan doa.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan be-berapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 75.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

E. Pembelajaran Minggu Kelima (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kelima ini, guru akan membahas tentang bacaan zikir dan

doa setelah salat.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami bacaan zikir dan doa setelah salat.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kelima ini adalah Bab IV, Subbab E. Bacaan Zikir dan Doa setelah Salat. Adapun pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab IV buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang bacaan zikir dan doa setelah salat. Pem-bahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan se-bagai apersepsi.

Page 41: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

4�BG Terapan Fikih MTs 1

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan bacaan zikir dan doa setelah salat.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai bacaan zikir dan doa

setelah salat.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang bacaan

zikir dan doa setelah salat.4) Siswa mencari contoh bacaan zikir dan doa setelah salat.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang bacaan zikir dan doa setelah

salat.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kelima ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang bacaan zikir dan doa setelah salat.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang bacaan zikir

dan doa setelah salat.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan mempelajari bacaan zikir dan doa setelah salat.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 78.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

F. Pembelajaran Minggu Keenam (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keenam ini, guru akan membahas tentang praktik zikir dan

doa setelah salat.

Page 42: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

4� BG Terapan Fikih MTs 1

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami praktik zikir dan doa setelah salat.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keenam ini adalah Bab V, Subbab F. Praktik Zikir dan Doa setelah Salat. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab IV buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang praktik zikir dan doa setelah salat. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan praktik zikir dan doa setelah salat.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang praktik zikir dan doa

setelah salat.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang praktik

zikir dan doa setelah salat.4) Siswa melakukan eksplorasi materi tentang praktik zikir dan doa setelah

salat.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang praktik zikir dan doa setelah

salat.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

Page 43: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

4�BG Terapan Fikih MTs 1

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keenam ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan materi praktik zikir dan doa setelah salat.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca praktik zikir dan doa setelah

salat di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan mempraktikkan zikir dan doa setelah salat.

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diminta un-tuk membaca dan merenungkan mapfyzwt pada halaman 82.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. Tugas1) Guru memerintahkan siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 79.2) Guru memerintahkan siswa untuk membaca lafal zikir dan doa berulang-

ulang sampai hafal, kemudian mempresentasikan di depan kelas secara bergantian (lihat ikon muzwharah halaman 80).

3) Setiap siswa mengisi kolom penilaian sikap pada halaman 80 dengan jujur untuk mengetahui pemikiran dan karakter siswa yang sesungguhnya.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

c. TesTes kemampuan kognitif dalam bentuk pilihan ganda dan uraian (lihat

bagian Tamrrnwt pada Bab IV buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah).

d. Portofolio Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan portofolio pada halaman

83. Setelah selesai mengerjakannya, setiap siswa diwajibkan meminta nilai dan paraf guru dan orang tua. Guru akan memberikan catatan untuk diketahui orang tua siswa.

e. Latihan Ulangan Umum Semester 1Guru mengadakan ulangan akhir semester 1 dengan meminta siswa me-

ngerjakan Latihan Ulangan Umum Semester 1 tipe 1 pada halaman 84 dan Latihan Ulangan Umum Semester 1 tipe 2 pada halaman 88.

Page 44: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

4� BG Terapan Fikih MTs 1

Bab VSalat Jum’at dan Khotbah Jum’at

Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (tole-

ransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di seko-lah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar1.1 Meyakini kewajiban melaksanakan salat Jum’at2.1 Menghayati nilai-nilai positif dalam salat Jum’at3.1 Memahami ketentuan salat Jum’at3.2 Menganalisis ketentuan khotbah Jum’at4.1 Mempraktikkan salat Jum’at4.2 Mendemonstrasikan khotbah Jum’at

Langkah Pembelajaran Umum1. Melaksanakan persiapan dan pendahuluan pembelajaran.2. Melaksanakan pembelajaran Fikih yang mendorong peserta didik mampu mema-

hami salat Jum’at dan Khotbah Jum’at.3. Model dan strategi pembelajaran mata pelajaran Fikih yang digunakan pendidik

disesuaikan dengan buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawi­yah dan dapat ditambahkan oleh pendidik dengan model lain yang dianggap dapat mendorong pencapaian tujuan yang sudah ditentukan.

4. Pendidik mendorong terjadinya proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, yaitua. membimbing dan memfasilitasi pembelajaran;b. mendorong peserta didik untuk mampu memahami salat Jum’at dan Khotbah

Jum’at dengan menggunakan media yang ada dan memungkinkan di sekolah.

Page 45: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

4�BG Terapan Fikih MTs 1

Materi dan Proses Pembelajaran di Buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Bab V1. Pada Bab V, guru selayaknya mampu menyiapkan diri dengan membaca berbagai

literatur yang berkaitan dengan salat Jum’at dan Khotbah Jum’at. Guru dapat meng-ambil contoh-contoh yang terkaitan dengan materi yang ada di buku. Guru dapat memperkaya materi dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah dengan membandingkannya dengan buku lain yang relevan. Untuk mendapatkan pemahaman yang lebih komprehensif ada baiknya guru dapat me-nampilkan foto-foto, gambar, dan dokumentasi audiovisual (film) yang relevan dengan materi yang dibahas.

2. Membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok (regu) untuk melakukan pengamatan terhadap materi memahami salat Jum’at dan Khotbah Jum’at, untuk membuat laporan dapat dilakukan dengan menggunakan metode sederhana, misal-nya mencari sumber-sumber buku di perpustakaan, wawancara dengan ustaz dan lain sebagainya. Dari hasil analisis sederhana itu dicari makna dan relevansinya dengan kehidupan sekarang.

A. Pembelajaran Minggu Pertama (2 × 40 Menit)Pertemuan minggu pertama ini merupakan wahana dialog untuk lebih memantap-

kan proses pembelajaran Fikih yang akan dilakukan pada minggu-minggu berikutnya. Pertemuan awal ini juga menjadi wahana untuk membangun ikatan emosional antara guru dan peserta didik, bagaimana guru dapat mengenal anak didiknya, bagaimana guru menjelaskan pentingnya mata pelajaran Fikih, bagaimana guru dapat menumbuhkan ketertarikan peserta didik terhadap materi yang akan dibahas.

Dalam pertemuan ini, guru juga dapat mengangkat isu aktual sebagai apersepsi. Untuk menghangatkan suasana, guru dapat mengajak peserta didik membaca Al-Qur’an yang teksnya terdapat pada bagian tilwwah buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Pada pertemuan pertama ini, guru akan membahas terlebih da-hulu tentang ketentuan salat Jum’at.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan salat Jum’at.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu pertama ini adalah Bab V, Subbab A. Ketentuan Salat Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian salat Jum’at dan hukumnya, syarat wajib dan sah salat Jum’at, rukun salat Jum’at, dan sunah salat Jum’at. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.

Page 46: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�0 BG Terapan Fikih MTs 1

2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab V buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan salat Jum’at. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi. Apersepsi tersebut dapat dilihat dalam ikon tafakur.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar yang terdapat pada ikon mulwpazah.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan ketentuan salat Jum’at.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang ketentuan salat Jum’at.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-

an salat Jum’at.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan salat Jum’at.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan salat Jum’at.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang pemahamannya yang berkenaan dengan ketentuan salat Jum’at.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu pertama ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan salat Jum’at.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan salat

Jum’at di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta

mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

Page 47: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�1BG Terapan Fikih MTs 1

B. Pembelajaran Minggu Kedua (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedua ini, guru akan membahas tentang ketentuan khotbah

Jum’at.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan khotbah Jum’at.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedua ini adalah Bab V, Subbab B. Ketentuan Khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at, syarat dan rukun khotbah Jum’at. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab V buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik materi tentang ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyata-an dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengerti-an khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at.

2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at.

Page 48: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�2 BG Terapan Fikih MTs 1

3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ke-tentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at.

4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at.

5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedua ini ditutup dengan memberikan komentar dan

kesimpulan tentang ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at.

2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at di rumah masing-masing.

3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan pengertian khotbah Jum’at dan syarat dan rukun khotbah Jum’at.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pen-dapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

C. Pembelajaran Minggu Ketiga (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketiga ini, guru akan membahas tentang ketentuan khotbah

Jum’at.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan khotbah Jum’at.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketiga ini adalah Bab V, Subbab B. Ketentuan Khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

Page 49: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�3BG Terapan Fikih MTs 1

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab V buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan khotbah Jum’at yang me-liputi pembahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai penjelasan ketentu-an khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang keten-tuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan adab ketika khotbah se-dang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan khotbah Jum’at yang me-liputi pembahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

Page 50: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�4 BG Terapan Fikih MTs 1

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketiga ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pem-bahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pembahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya me-lalui kegiatan memahami ketentuan khotbah Jum’at yang meliputi pem-bahasan adab ketika khotbah sedang berlangsung dan beberapa hal yang membatalkan salat Jum’at dan pahala salat Jum’at.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 102.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

D. Pembelajaran Minggu Keempat (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keempat ini, guru akan membahas tentang praktik khotbah

dan salat Jum’at.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mempraktikkan khotbah dan salat Jum’at.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keempat ini adalah Bab V, Subbab C. Praktik Khotbah dan Salat Jum’at. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.

Page 51: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab V buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang praktik khotbah dan salat Jum’at. Pem-bahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan se bagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan praktik khotbah dan salat Jum’at.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai praktik khotbah dan

salat Jum’at.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang praktik

khotbah dan salat Jum’at.4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang praktik khotbah dan salat

Jum’at.5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keempat ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang praktik khotbah dan salat Jum’at.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi praktik khotbah dan

salat Jum’at.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami praktik khotbah dan salat Jum’at.

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diminta un-tuk membaca dan merenungkan mapfyzwt pada halaman 105.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

Page 52: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�� BG Terapan Fikih MTs 1

a. Tugas1) Guru meminta siswa di kelas untuk mengerjakan wazrfah halaman 102.2) Setiap siswa diberi tugas untuk menghafalkan Surah al-Jumu‘ah Ayat

9–11 beserta artinya. Perintah selengkapnya dapat dilihat pada bagian muzwharah halaman 103).

3) Setiap siswa mengisi kolom penilaian sikap pada halaman 104 dengan jujur untuk mengetahui pemikiran dan karakter siswa yang sesungguh-nya.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

c. TesTes kemampuan kognitif dalam bentuk pilihan ganda dan uraian (lihat

bagian Tamrrnwt pada Bab V buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah).

d. Portofolio Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan portofolio pada halaman

106. Setelah selesai mengerjakannya, setiap siswa diwajibkan meminta nilai dan paraf guru dan orang tua. Guru akan memberikan catatan untuk diketahui orang tua siswa.

Page 53: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

Bab VISalat Jamak, Qasar, Jamak Qasar, dan Salat dalam Keadaan Darurat

Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (tole-

ransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan ke-jadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di seko-lah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar1.2. Menerima ketentuan salat Jamak dan Qasar1.3. Meyakini kewajiban salat dalam berbagai keadaan2.2. Menghayati nilai-nilai positif dalam salat Jamak dan Qasar2.3. Menghayati nilai-nilai positif dalam melaksanakan salat wajib dalam berbagai ke-

adaan3.3. Memahami ketentuan salat Jamak dan Qasar3.4. Memahami kaifiah salat ketika sakit3.5. Menganalisis kaifiah salat di atas kendaraan4.3. Mempraktikkan salat Jamak dan Qasar4.4. Memperagakan salat dalam keadaan sakit4.5. Mempraktikkan salat di atas kendaraan

Langkah Pembelajaran Umum1. Melaksanakan persiapan dan pendahuluan pembelajaran.2. Melaksanakan pembelajaran Fikih yang mendorong peserta didik mampu mema-

hami salat Jamak, Qasar, Jamak Qasar, dan Salat dalam keadaan darurat.3. Model dan strategi pembelajaran mata pelajaran Fikih yang digunakan pendidik

disesuaikan dengan buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawi­yah dan dapat ditambahkan oleh pendidik dengan model lain yang dianggap dapat mendorong pencapaian tujuan yang sudah ditentukan.

4. Pendidik mendorong terjadinya proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, yaitu

Page 54: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�� BG Terapan Fikih MTs 1

a. membimbing dan memfasilitasi pembelajaran;b. mendorong peserta didik untuk mampu memahami salat Jamak, Qasar, Jamak

Qasar, dan Salat dalam keadaan darurat dengan menggunakan media yang ada dan memungkinkan di sekolah.

Materi dan Proses Pembelajaran di Buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Bab VI1. Pada Bab VI, guru selayaknya mampu menyiapkan diri dengan membaca berbagai

literatur yang berkaitan dengan salat Jamak, Qasar, Jamak Qasar, dan Salat dalam keadaan darurat. Guru dapat mengambil contoh-contoh yang berkaitan dengan ma-teri yang ada di buku. Guru dapat memperkaya materi dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah dengan membandingkannya dengan buku lain yang relevan. Untuk mendapatkan pemahaman yang lebih komprehensif ada baiknya guru dapat menampilkan foto-foto, gambar, dan dokumentasi audiovisual (film) yang relevan dengan materi yang dibahas.

2. Membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok (regu) untuk melakukan pengamatan terhadap materi memahami salat Jamak, Qasar, Jamak Qasar, dan Salat dalam keadaan darurat, untuk membuat laporan dapat dilakukan dengan mengguna-kan metode sederhana, misalnya mencari sumber-sumber buku di perpustakaan, wawancara dengan ustaz dan lain sebagainya. Dari hasil analisis sederhana itu di-cari makna dan relevansinya dengan kehidupan sekarang.

A. Pembelajaran Minggu Pertama (2 × 40 Menit)Pertemuan minggu pertama ini merupakan wahana dialog untuk lebih memantap-

kan proses pembelajaran Fikih yang akan dilakukan pada minggu-minggu berikutnya. Pertemuan awal ini juga menjadi wahana untuk membangun ikatan emosional antara guru dan peserta didik, bagaimana guru dapat mengenal anak didiknya, bagaimana guru menjelaskan pentingnya mata pelajaran Fikih, bagaimana guru dapat menumbuhkan ketertarikan peserta didik terhadap materi yang akan dibahas.

Dalam pertemuan ini, guru juga dapat mengangkat isu aktual sebagai apersepsi. Untuk menghangatkan suasana, guru dapat mengajak peserta didik membaca Al-Qur’an yang teksnya terdapat pada bagian tilwwah buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Pada pertemuan pertama ini, guru akan membahas terlebih dahulu tentang dakwah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan salat Jamak, Qasar, dan Jamak Qasar.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu pertama ini adalah Bab VI, Subbab A. Ketentuan Salat Jamak, Qasar, dan Jamak Qasar. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

Page 55: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VI buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan salat Jamak, Qasar, dan Ja-mak Qasar. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi. Apersepsi tersebut dapat dilihat dalam ikon tafakur.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar yang terdapat pada ikon mulwpazah.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ber-

kaitan dengan ketentuan salat Jamak, Qasar, dan Jamak Qasar.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang ketentuan salat Jamak,

Qasar, dan Jamak Qasar.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-

an salat Jamak, Qasar, dan Jamak Qasar.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan salat Jamak, Qasar, dan

Jamak Qasar.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan salat Jamak, Qasar,

dan Jamak Qasar.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang pemahamannya yang berkenaan dengan ketentuan salat Ja-mak, Qasar, dan Jamak Qasar.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu pertama ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan salat Jamak, Qasar, dan Jamak Qasar.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan salat

Jamak, Qasar, dan Jamak Qasar di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta

mendorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.

Page 56: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�0 BG Terapan Fikih MTs 1

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah pada halaman 95.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

B. Pembelajaran Minggu Kedua (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedua ini, guru akan membahas tentang praktik salat Jamak.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mempraktikkan salat Jamak.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedua ini adalah Bab VI, Subbab B. Nomor 1. Salat Jamak. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VI buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik materi tentang salat Jamak. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

Page 57: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�1BG Terapan Fikih MTs 1

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan salat Jamak.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai salat Jamak.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang salat

Jamak.4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang salat Jamak.5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedua ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang salat Jamak.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang salat Jamak di

rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan salat Jamak.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pen-dapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

C. Pembelajaran Minggu Ketiga (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketiga ini, guru akan membahas tentang salat Qasar.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mempraktikkan salat Qasar.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketiga ini adalah Bab VI, Subbab B. Nomor 2. Salat Qasar. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

Page 58: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�2 BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VI buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang salat Qasar. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan salat Qasar.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai salat Qasar.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang salat

Qasar.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang salat Qasar.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang materi salat Qasar.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketiga ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang salat Qasar.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang salat Qasar.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami salat Qasar.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

D. Pembelajaran Minggu Keempat (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keempat ini, guru akan membahas tentang salat Jamak

Qasar.

Page 59: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�3BG Terapan Fikih MTs 1

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mempraktikkan salat Jamak Qasar.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keempat ini adalah Bab VI. Subbab B. Nomor 3. Salat Jamak Qasar. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VI buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang salat Jamak Qasar. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan salat Jamak Qasar.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai salat Jamak Qasar.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang salat

Jamak Qasar.4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang salat Jamak Qasar.5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keempat ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang salat Jamak Qasar.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi salat Jamak Qasar.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

Page 60: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�4 BG Terapan Fikih MTs 1

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami salat Jamak Qasar.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 120.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

E. Pembelajaran Minggu Kelima (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kelima ini, guru akan membahas tentang ketentuan salat

dalam keadaan darurat.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan salat dalam keadaan darurat.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kelima ini adalah Bab VI, Subbab C. Ketentuan Salat dalam Keadaan Darurat. Adapun pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VI buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan salat dalam keadaan darurat. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

Page 61: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan ketentuan salat dalam keadaan darurat.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai ketentuan salat

dalam keadaan darurat.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang keten-

tuan salat dalam keadaan darurat.4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan salat dalam ke-

adaan darurat.5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kelima ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan salat dalam keadaan darurat.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan salat

dalam keadaan darurat.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui memahami materi ketentuan salat dalam keadaan darurat.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pen-dapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

F. Pembelajaran Minggu Keenam (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keenam ini, guru akan membahas tentang praktik salat

dalam keadaan darurat.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mempraktikkan salat dalam keadaan darurat.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keenam ini adalah Bab VI. Subbab D. Praktik Salat dalam Keadaan Darurat. Pelaksanaan pembelajaran secara umum

Page 62: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�� BG Terapan Fikih MTs 1

dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VI buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang praktik salat dalam keadaan darurat. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan praktik salat dalam keadaan darurat.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang praktik salat dalam ke-

adaan darurat.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang praktik

salat dalam keadaan darurat.4) Siswa melakukan eksplorasi materi tentang praktik salat dalam keadaan

darurat.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang praktik salat dalam keadaan

darurat.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keenam ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang praktik salat dalam keadaan darurat.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang praktik salat

dalam keadaan darurat di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami praktik salat dalam keadaan darurat.

Page 63: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diminta untuk membaca dan merenungkan mapfyzwt halaman 103 dan uswah pasanah halaman 129.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. Tugas1) Setiap siswa mengerjakan wazrfah halaman 125.2) Setiap siswa diberi tugas untuk mempraktikkan salat Jamak, Qasar, salat

Jamak Qasar, salat di atas kendaraan, salat dengan terbaring, dan salat dengan telentang. Perintah selengkapnya dapat dilihat pada bagian muzw­harah halaman 126).

3) Setiap siswa mengisi kolom penilaian sikap pada halaman 126 dengan jujur untuk mengetahui pemikiran dan karakter siswa yang sesungguh-nya.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

c. TesTes kemampuan kognitif dalam bentuk pilihan ganda dan uraian (lihat

bagian Tamrrnwt pada Bab VI buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah).

d. Portofolio Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan portofolio pada halaman

130. Setelah selesai mengerjakannya, setiap siswa diwajibkan meminta nilai dan paraf dari guru dan orang tua. Guru akan memberikan catatan untuk di-ketahui orang tua siswa.

Page 64: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�� BG Terapan Fikih MTs 1

Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (tole-

ransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan ke-jadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di seko-lah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar1.4. Menghayati hikmah dari salat sunah2.4. Menghayati nilai-nilai positif dalam melakukan salat sunah3.6. Memahami ketentuan salat sunah muakadah3.7. Menganalisis salat sunah gairu muakadah4.6. Mempraktikkan salat sunah muakadah4.7. Mempraktikkan salat sunah gairu muakadah

Langkah Pembelajaran Umum1. Melaksanakan persiapan dan pendahuluan pembelajaran.2. Melaksanakan pembelajaran Fikih yang mendorong peserta didik mampu melak-

sanakan salat sunah muakadah dan gairu muakadah.3. Model dan strategi pembelajaran mata pelajaran Fikih yang digunakan pendidik

disesuaikan dengan buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawi­yah dan dapat ditambahkan oleh pendidik dengan model lain yang dianggap dapat mendorong pencapaian tujuan yang sudah ditentukan.

4. Pendidik mendorong terjadinya proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, yaitua. membimbing dan memfasilitasi pembelajaran;b. mendorong peserta didik untuk mampu melaksanakan salat sunah muakadah

dan gairu muakadah dengan menggunakan media yang ada dan memungkin-kan di sekolah.

Bab VIISalat Sunah Muakadah dan Gairu Muakadah

Page 65: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

Materi dan Proses Pembelajaran di Buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Bab VII

1. Pada Bab VII, guru selayaknya mampu menyiapkan diri dengan membaca berbagai literatur yang berkaitan dengan melaksanakan salat sunah muakadah dan gairu muakadah. Guru dapat mengambil contoh-contoh yang berkaitan dengan materi yang ada di buku. Guru dapat memperkaya materi dalam buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah dengan membandingkannya dengan buku lain yang relevan. Untuk mendapatkan pemahaman yang lebih komprehensif ada baiknya guru dapat menampilkan foto-foto, gambar, dan dokumentasi audio visual (film) yang relevan dengan materi yang dibahas.

2. Membagi peserta didik ke dalam kelompok-kelompok (regu) untuk melakukan peng-amatan terhadap materi melaksanakan salat sunah muakadah dan gairu muakadah, untuk membuat laporan dapat dilakukan dengan menggunakan metode sederhana, misalnya mencari sumber-sumber buku di perpustakaan, wawancara dengan ustaz dan lain sebagainya. Dari hasil analisis sederhana itu dicari makna dan relevansinya dengan kehidupan sekarang.

A. Pembelajaran Minggu Pertama (2 × 40 Menit)Pertemuan minggu pertama ini merupakan wahana dialog untuk lebih memantap-

kan proses pembelajaran Fikih yang akan dilakukan pada minggu-minggu berikutnya. Pertemuan awal ini juga menjadi wahana untuk membangun ikatan emosional antara guru dan peserta didik, bagaimana guru dapat mengenal anak didiknya, bagaimana guru menjelaskan pentingnya mata pelajaran Fikih, bagaimana guru dapat menumbuhkan ketertarikan peserta didik terhadap materi yang akan dibahas.

Dalam pertemuan ini, guru juga dapat mengangkat isu aktual sebagai apersepsi. Untuk menghangatkan suasana, guru dapat mengajak peserta didik membaca Al-Qur’an yang teksnya terdapat pada bagian tilwwah buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Madrasah Tsanawiyah. Pada pertemuan pertama ini, guru akan membahas terlebih dahulu tentang dakwah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami salat sunah muakadah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu pertama ini adalah Bab VII, Subbab A. Ketentuan Salat Sunah Muakadah. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

Page 66: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�0 BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan salat sunah muakadah. Pem-bahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan se-bagai apersepsi. Apersepsi tersebut dapat dilihat dalam ikon tafakur.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar yang terdapat pada ikon mulwpazah.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang

berkaitan dengan ketentuan salat sunah muakadah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang ketentuan salat sunah

muakadah.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-

an salat sunah muakadah.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang ketentuan salat sunah muakadah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan salat sunah muakadah.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang pemahamannya yang berkenaan dengan ketentuan salat su-nah muakadah.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu pertama ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan salat sunah muakadah.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang ketentuan salat

sunah muakadah di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah pada halaman 135.

Page 67: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�1BG Terapan Fikih MTs 1

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

B. Pembelajaran Minggu Kedua (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedua ini, guru akan membahas tentang macam-macam

salat sunah muakadah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami macam-macam salat sunah muakadah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedua ini adalah Bab VII, Subbab B. Nomor 1. Salat Sunah Rawatib. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik materi tentang salat sunah Rawatib. Pembahas-an dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan salat sunah Rawatib.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai salat sunah Rawatib.

Page 68: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�2 BG Terapan Fikih MTs 1

3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang salat sunah Rawatib.

4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang salat sunah Rawatib.5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedua ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang salat sunah Rawatib.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang salat sunah

Rawatib di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan salat sunah Rawatib.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pen-dapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

C. Pembelajaran Minggu Ketiga (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketiga ini, guru akan membahas macam-macam salat

sunah muakadah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami salat sunnah malam.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketiga ini adalah Bab VII. Subbab B. Nomor 2. Salat Sunah Malam. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi men-jadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

Page 69: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�3BG Terapan Fikih MTs 1

4) Guru menyampaikan topik tentang salat sunah malam. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan salat sunah malam.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai salat sunah malam.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang salat

sunah malam.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang salat sunah malam.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang materi salat sunah malam.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketiga ini ditutup dengan memberikan komentar dan

kesimpulan tentang salat sunah malam.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang salat sunah

malam.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami salat sunah malam.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan observasi. Observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat perhatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan menyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

D. Pembelajaran Minggu Keempat (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keempat ini, guru akan membahas tentang macam-macam

salat sunah muakadah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mengetahui macam-macam salat sunah muakadah dengan baik dan benar.

Page 70: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�4 BG Terapan Fikih MTs 1

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keempat ini adalah Bab VII, Subbab B, Nomor 3 dan 4 Salat Sunah Idain dan Salat Sunah Tahiyatul Masjid. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar meng-

ajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiapkan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang salat sunah Idain dan salat sunah Tahi-yatul Masjid. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan salat sunah Idain dan salat sunah Tahiyatul Masjid.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai salat sunah Idain

dan salat sunah Tahiyatul Masjid.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang salat

sunah Idain dan salat sunah Tahiyatul Masjid.4) Siswa memaparkan pemahamannya tentang salat sunah Idain dan salat

sunah Tahiyatul Masjid.5) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keempat ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang salat sunah Idain dan salat sunah Tahiyatul Masjid.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi salat sunah Idain dan

salat sunah Tahiyatul Masjid.

Page 71: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami salat sunah Idain dan salat sunah tahiyatul masjid.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 142.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

E. Pembelajaran Minggu Kelima (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kelima ini, guru akan membahas tentang praktik salat su-

nah muakadah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mempraktikkan salat sunah muakadah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kelima ini adalah Bab VII, Subbab C. Praktik Salat Sunah Muakadah. Adapun pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang praktik salat sunah muakadah. Pem-bahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan se-bagai apersepsi.

Page 72: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�� BG Terapan Fikih MTs 1

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan praktik salat sunah muakadah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan mengenai praktik salat sunah

muakadah.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang praktik

salat sunah muakadah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang praktik salat sunah muakadah.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kelima ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang praktik salat sunah muakadah.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang lafal dan praktik

salat sunah muakadah.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui mempraktikkan salat sunah muakadah.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 142 Subbab C.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

F. Pembelajaran Minggu Keenam (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu keenam ini, guru akan membahas tentang ketentuan salat

sunah gairu muakadah.

Page 73: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami ketentuan salat sunah gairu muakadah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu keenam ini adalah Bab VII. Subbab D. Ketentuan Salat Sunah Gairu Muakadah. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang ketentuan salat sunah gairu muakadah. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan ketentuan salat sunah gairu muakadah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang ketentuan salat sunah

gairu muakadah.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang ketentu-

an salat sunah gairu muakadah.4) Siswa melakukan eksplorasi materi tentang ketentuan salat sunah gairu

muakadah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang ketentuan salat sunah gairu

muakadah.6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa.

Page 74: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�� BG Terapan Fikih MTs 1

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu keenam ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang ketentuan salat sunah gairu muakadah.2) Guru meminta siswa untuk mengulangi membaca materi tentang keten-

tuan salat sunah gairu muakadah di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah Swt., salah satunya me-lalui kegiatan memahami ketentuan salat sunah gairu muakadah.

4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 143.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

G. Pembelajaran Minggu Ketujuh (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu ketujuh ini, guru akan membahas tentang memahami

macam-macam salat sunah gairu muakadah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu memahami macam-macam salat sunah gairu muakadah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu ketujuh ini adalah Bab VII, Subbab E. Macam-Macam Salat Sunah Gairu Muakadah. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

Page 75: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

��BG Terapan Fikih MTs 1

4) Guru menyampaikan topik tentang macam-macam salat sunah gairu muakadah. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanyaan sebagai apersepsi.

5) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

6) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan macam-macam salat sunah gairu muakadah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang macam-macam salat

sunah gairu muakadah.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang macam-

macam salat sunah gairu muakadah.4) Siswa mengeksplorasi materi tentang macam-macam salat sunah gairu

muakadah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang macam-macam salat sunah

gairu muakadah. 6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh

siswa tentang pemahamannya yang berkenaan dengan macam-macam salat sunah gairu muakadah.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu ketujuh ini ditutup dengan memberikan komentar

dan kesimpulan tentang macam-macam salat sunah gairu muakadah.2) Guru meminta siswa mengulangi membaca materi tentang macam-macam

salat sunah gairu muakadah.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah.4) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. TugasGuru meminta siswa untuk mengerjakan wazrfah halaman 146 Subbab E.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

Page 76: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�0 BG Terapan Fikih MTs 1

H. Pembelajaran Minggu Kedelapan (2 × 40 Menit)Pada pertemuan minggu kedelapan ini, guru akan membahas tentang praktik salat

sunah gairu muakadah.

1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan mampu mempraktikkan salat sunah gairu muakadah.

2. Materi dan Proses Pembelajaran

Materi yang disampaikan pada minggu kedelapan ini adalah Bab VII. Subbab F. Praktik Salat Sunah Gairu Muakadah. Pelaksanaan pembelajaran secara umum dibagi menjadi tiga tahapan, yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup.

a. Kegiatan Pendahuluan1) Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam, membaca

basmalah, dan berdoa bersama.2) Kelas dipersiapkan oleh guru agar lebih kondusif untuk proses belajar

mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi/absensi, menyiap-kan media dan alat serta buku yang diperlukan).

3) Guru mengajak siswa melakukan tadarus Al-Qur’an bersama selama 5–10 menit. Tadarus dilakukan dengan membuka bagian tilwwah yang terletak di belakang kover Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah.

4) Guru menyampaikan topik tentang praktik salat sunah gairu muakadah. Pembahasan dapat dimulai dengan mengajukan pernyataan dan pertanya-an sebagai apersepsi.

5) Guru meminta siswa untuk mengamati dan mengomentari gambar atau fenomena dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan materi.

6) Guru menjelaskan kompetensi dasar yang harus dimiliki siswa setelah proses pembelajaran dilaksanakan.

7) Guru menjelaskan secara singkat kegiatan-kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang ter-

kait dengan praktik salat sunah gairu muakadah.2) Siswa menyimak dan membaca penjelasan tentang praktik salat sunah

gairu muakadah.3) Melalui motivasi dari guru, siswa mengajukan pertanyaan tentang praktik

salat sunah gairu muakadah.4) Siswa melakukan eksplorasi tentang praktik salat sunah gairu muakadah.5) Siswa memaparkan pemahamannya tentang praktik salat sunah gairu

muakadah.

Page 77: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�1BG Terapan Fikih MTs 1

6) Guru memberikan koreksi atas kesalahan yang mungkin dilakukan oleh siswa.

c. Kegiatan Penutup1) Pembelajaran minggu kedelapan ini ditutup dengan memberikan komen-

tar dan kesimpulan tentang praktik salat sunah gairu muakadah.2) Guru meminta siswa untuk mengulangi membaca materi tentang praktik

salat sunah gairu muakadah di rumah masing-masing.3) Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta men-

dorong siswa untuk selalu bersyukur kepada Allah, salah satunya melalui kegiatan memahami praktik salat sunah gairu muakadah.

4) Sebagai refleksi pada bagian akhir pelajaran ini, peserta didik diminta mem-baca dan merenungkan mapfyzwt halaman 150 dan Uswah oasanah halaman 150.

5) Guru menutup pelajaran dengan bacaan hamdalah dan doa bersama.

3. Penilaian

Penilaian terhadap peserta didik atau siswa dapat dilakukan dengan beberapa hal, di antaranya sebagai berikut.

a. Tugas1) Setiap siswa mengerjakan wazrfah halaman 146 Subbab F.2) Setiap siswa diberi tugas untuk mendiskusikan hikmah dari salat sunah

Rawatib, Tahajud, Idain, Tahiyatul Masjid, dan salat Duha. Perintah se-lengkapnya dapat dilihat pada bagian muzwharah halaman 147.

3) Setiap siswa mengisi kolom penilaian sikap pada halaman 147 dengan jujur untuk mengetahui pemikiran dan karakter siswa yang sesungguhnya.

b. ObservasiDalam observasi ini, misalnya dapat dilihat dari aktivitas dan tingkat per-

hatian peserta didik pada saat pembelajaran berlangsung, kemampuan me-nyampaikan pendapat, aspek kerja sama, dan ketepatan peserta didik pada saat menjawab pertanyaan dari guru.

c. TesTes kemampuan kognitif dalam bentuk pilihan ganda dan uraian (lihat

bagian Tamrrnwt pada Bab VII buku Penerapan Fikih 1 untuk Kelas VII Mad­rasah Tsanawiyah).

d. Portofolio Setiap siswa diberi tugas untuk mengerjakan portofolio pada halaman

151. Setelah selesai mengerjakannya, setiap siswa diwajibkan meminta nilai dan paraf dari guru dan orang tua. Guru akan memberikan catatan untuk di-ketahui orang tua siswa.

Page 78: Bagian 2 Petunjuk Khusus€¦ · BG Terapan Fikih MTs 1 Bagian 2 Petunjuk Khusus Buku ini merupakan pedoman guru untuk mengelola pembelajaran terutama dalam memfasilitasi peserta

�2 BG Terapan Fikih MTs 1

e. Latihan Ulangan Umum Semester 2Guru mengadakan ulangan akhir semester 2 dengan meminta siswa me-

ngerjakan Latihan Ulangan Umum Semester 2 tipe 1 pada halaman 153 dan Latihan Ulangan Umum Semester 2 tipe 2 pada halaman 157.