BAB+II_59

17
BAB II KEADAAN UMUM A. Gambaran Umum Lokasi Rumah Sakit TK.II Pelamonia dalam struktur lembaga kesehatan dibawah naungan Komando Daerah Militer VII/Wirabuana memperoleh kedudukan dalam tingkat kelas II. Dan merupakan badan pelaksana dari Kesehatan Daerah Militer di wilayah Wirabuana. Rumah Sakit Pelamonia Makassar terletak di Jl. Jenderal Sudirman No. 27, Kelurahan Pisang Selatan, Kecamatan Ujung Pandang, Kota Makassar. Rumah Sakit Pelamonia Makassar merupakan rumah sakit milik TNI AD di wilayah Kodam VII Wirabuana. Pengorgaisasiannya di bawah Kodam VII Wirabuana (Profil Rumah Sakit Pelamonia, Tahun 2003). Rumah Sakit Pelamonia di pimpin oleh seorang perwira menengah (pamen) TNI AD sebagai Kepala Rumah Sakit disingkat Ka Rumkit. Yang merupakan pelaksana Ka Kesdam dibidang penyelenggaraan kegiatan pengobatan, perawatan dan rehabilitasi penderita serta pendidikan tenaga

Transcript of BAB+II_59

Page 1: BAB+II_59

BAB II

KEADAAN UMUM

A. Gambaran Umum Lokasi

Rumah Sakit TK.II Pelamonia dalam struktur lembaga kesehatan dibawah

naungan Komando Daerah Militer VII/Wirabuana memperoleh kedudukan dalam

tingkat kelas II. Dan merupakan badan pelaksana dari Kesehatan Daerah Militer di

wilayah Wirabuana.

Rumah Sakit Pelamonia Makassar terletak di Jl. Jenderal Sudirman No. 27,

Kelurahan Pisang Selatan, Kecamatan Ujung Pandang, Kota Makassar. Rumah Sakit

Pelamonia Makassar merupakan rumah sakit milik TNI AD di wilayah Kodam VII

Wirabuana. Pengorgaisasiannya di bawah Kodam VII Wirabuana (Profil Rumah Sakit

Pelamonia, Tahun 2003).

Rumah Sakit Pelamonia di pimpin oleh seorang perwira menengah (pamen)

TNI AD sebagai Kepala Rumah Sakit disingkat Ka Rumkit. Yang merupakan

pelaksana Ka Kesdam dibidang penyelenggaraan kegiatan pengobatan, perawatan

dan rehabilitasi penderita serta pendidikan tenaga kesehatan, dengan penjabaran

kedalam fungsi-fungsi sebagai berikut :

1. Fungsi Teknis Medis

Fungsi ini dalam tugasnya melakukan :

a. Menyelenggarakan dan melaksanakan semua jenis kegiatan pengobatan dan

perawatan penderita berdasarkan teknik dan pengetahuan kedokteran umum

dan spesialis sesuai tingkatannya.

Page 2: BAB+II_59

b. Menyelenggarakan dan melaksanakan sistim perawatan penderita serta sistim

rujukan penderita dari tingkat bawah ke tingkat atas serta rujukan ilmiah

(asistensi) dari tingkat atas ke tingkat bawah.

c. Menyelenggarakan pendidikan tenaga kesehatan dan pengembangan teknik

secara terbatas.

d. Menyediakan fasilitas uji badan dan Personil TNI AD pada tingkat Kodam,

sesuai dengan petunjuk, kebijaksanaan dan pengarahan Ka Kesdam.

e. Menyelenggarakan tugas lainnya yang ditentukan oleh Ka Kesdam.

2. Fungsi Organik Militer

Fungsi ini dijabarkan kedalam tugas-tugas :

a. Menyelenggarakan dan melaksanakan kegiatan pengamanan personil,

material, instalasi dan informasi/berita serta pengamanan medis.

b. Menyelenggarakan dan melaksanakan kegiatan pengorganisasian, pendidikan

dan latihan personil rumah sakit.

c. Menyelenggarakan dan melaksanakan kegiatan pengurusan administrasi

personil dan administrasi umum.

d. Menyelenggarakan dan melaksakan pembekalan umum untuk personil rumah

sakit dan penderita.

Adapun keadaan personil Rumah Sakit TK.II Pelamonia Makassar, secara

kuantitas dapat dikemukakan sebagai berikut :

1. Administrasi Pelayanan Kesehatan

a. Pelayanan Medik Umum

b. Pelayanan Medik Spesialis

Page 3: BAB+II_59

Anak

Jiwa

Gigi

THT

Syaraf

Interna

Bedah

Kulit Kelamin

Mata

Kandungan

c. Penunjang Medik

Radiology

Gizi

Rehabilitasi/Fisioterapi

Laboratorium

Farmasi

2. Perawatan Kesehatan

3. Rujukan

4. Pelatihan dan Pendidikan

Rumah Sakit TK.II Pelamonia berdiri diatas tanah seluas kurang lebih 28.770 M2

yang terdiri dari beberapa gedung antara lain :

1. Gedung Administrasi

Page 4: BAB+II_59

Gedung administrasi merupakan gedung utama yang menampung semua

ruangan manajemen di mana terdiri dari :

a. Ruangan tata usaha dan staf

b. Ruangan bendaharawan dan keuangan

c. Ruangan perlengkapan

d. Ruangan personalia

e. Ruangan administrasi kesehatan

f. Ruangan rekam medik

g. Ruangan urusan pengamanan

h. Ruangan waka rumkit

i. Ruangan PPRS

j. Gudang

2. Gedung Poliklinik

Gedung poliklinik di Rumah Sakit TK.II Pelamonia Makassar terdiri atas

berbagai ruangan antara lain :

Page 5: BAB+II_59

a. Poli Anak

b. Poli BKIA

c. Poli Jiwa

d. Poli KB

e. Poli Interna

f. Poli Umum

g. Poli UGD

h. Poli Gigi

i. Poli Kulit dan Kelamin

j. Poli Fisioterapi

k. Poli Syaraf

l. Poli Bedah

m. Poli THT

n. Poli Mata

o. Poli Radiology

p. Poli Kebidanan dan Kandungan

3. Gedung Perawatan

Gedung perawatan terdiri dari tujuh gedung yaitu :

a. Gedung Perawatan Bedah dan Interna

b. Gedung VIP

c. Gedung Perawatan Anak

d. Ruang Pasien Askes

e. Gedung Perawatan Nifas

Page 6: BAB+II_59

f. Gedung Perawatan Jiwa

g. Gedung Perawatan Paru-paru dan Perawatan ICCU

Setiap gedung perawatan terdiri dari satu atau dua kamar perawat sebagai

kamar untuk dinas.

4. Gedung Instalasi

Gedung intalasi pada Rumah Sakit TK.II Pelamonia Makassar terdiri dari

sebelas instalasi yaitu :

a. Instalasi Rawat Jalan

b. Instalasi Rawat Inap

c. Instalasi Gawat Darurat

d. Instalasi Bedah Sentral

e. Instalasi Peralatan Intensif

f. Instalasi Radiology

g. Instalasi Farmasi

h. Instalasi Laboratorium

i. Instalasi Rehabilitasi Medik

j. Instalasi Pemeliharaan Sarana

k. Instalasi Gizi

Page 7: BAB+II_59

5. Gedung Penunjang

Gedung penunjang dari Rumah Sakit Pelamonia Makassar antara lain :

a. Mushallah

b. Ruang Operasi

c. Kamar Mayat

d. Instalasi Gizi

e. Sterilisasi

Jumlah tempat tidur pada Rumah Sakit TK.II Pelamonia Makassar berjumlah

396 buah yang tersebar di tujuh gedung perawatan, poliklinik dan instalasi.

Jumlah tenaga di Rumah Sakit Pelamonia Makassar berjumlah 508 orang

dengan perincian sebagai berikut :

No. Nama Ruangan Jumlah

1 2 3

TENAGA MEDIK

1. Dokter Umum 5

2. Dokter Bedah 3

3. Dokter Penyakit Dalam 2

4. Dokter Kesehatan Anak 2

5. Dokter Obgyn 3

6. Dokter Syaraf 2

7. Dokter Anastesi 1

8. Dokter Mata 2

9. Dokter THT 5

1 2 3

10. Dokter Kulit dan Kelamin 1

11. Dokter Gigi 4

12. Dokter Radiologi 1

Page 8: BAB+II_59

JUMLAH 31

TENAGA KEPERAWATAN

1. Akper/D3 Keperawatan 46

2. SPK 135

3. Bidan 12

4. JK 10

5. PK 8

JUMLAH 213

TENAGA FARMASI

1. Apoteker 1

2. Analisa Apoteker -

3. Asisten Apoteker 3

JUMLAH 4

TENAGA KESEHATAN MASYARAKAT

1. S1 2

2. D3 1

JUMLAH 3

TENAGA GIZI

1. Akademi Gizi/D3 Gizi 3

JUMLAH 3

TENAGA KETERAMPILAN

1. Fisioterapis 5

JUMLAH 5

1 2 3

KETEKNISAN MEDIS

1. Radiografis 2

2. Pengatur Rawat Gigi 1

3. Teknis Elektromedis 1

4. Analisa Kesehatan 3

Page 9: BAB+II_59

JUMLAH 7

TENAGA NON KESEHATAN

Menurut Tingkat Pendidikan

1. Sarjana administrasi 3

JUMLAH 3

2. Sekolah Menengah

- SMU/SMA 58

- SMEA 4

- STM 9

- SMKK 1

- MAN 1

- PGAN 1

JUMLAH 83

3. SMTP dan SD ke Bawah

SMTP 24

SD ke Bawah 6

JUMLAH 30

Sumber : Data dari Medical Record RS. Pelamonia

Page 10: BAB+II_59

Tenaga kontrak (honorer) merupakan bagian dari Rumah Sakit Pelamonia

TK.II Makassar yang berjumlah 134 orang sehingga tenaga rumah sakit

secara keseluruhan adalah berjumlah 508 orang yaitu :

Dokter Umum

Dokter Spesialis

Dokter Gigi

Apoteker

Sarjana Kesehatan Masyarakat

Paramedis Keperawatan

Paramedis Non Keperawatan

B. Gambaran Umum Poliklinik Interna

1. Sumber Daya

Tenaga

a. Secara riil jumlah personil Poliklinik Interna yang ada pada saat ini yaitu

11 orang, dari 11 orang ini pada umumnya memiliki tugas ganda.

Sehingga masih terdapat kekurangan karena tidak sebanding dengan

jumlah pekerjaan dan pasien yang harus dilayani yaitu sekitar 125 orang

perhari. Dengan jumlah 11 orang tersebut beberapa diantaranya perawat

yang memiliki beberapa tugas antarala lain :

1) Menerima pasien

2) Mengarahkan pasien

3) Anamnese pasien

4) Tensi Pasien

Page 11: BAB+II_59

5) Mendampingi dokter

6) Mengatur pasien yang akan konsultasi ke dokter

b. Secara riil kualitas ditinjau dari segi pendidikan sebagai berikut :

1) Dokter spesialis penyakit dalam : 3 orang

2) Dokter umum : 3 orang

3) Perawat : 5 orang

2. Sarana

Dalam melaksanakan kegiatan kerja personil di Poliklinik Interna Rumah Sakit

TK.II Pelamonia Makassar, di mana Poliklinik Interna terbagi dua ruang dengan

instalasi gizi, selain itu Poliklinik Interna didukung sarana dan prasarana

penunjang secara riil sebagai berikut :

a. Meja dokter : 6 buah

b. Meja suster : 6 buah

c. Kursi dokter : 6 buah

d. Kursi suster : 5 buah

e. Kursi pasien : 20 buah

f. Lemari : 2 buah

Sarana yang belum ada saat ini menjadi kendala dalam melaksanakan tugas

khususnya dalam proses pelaksanaan kegiatan Poliklinik Interna adalah belum

tersedianya tempat penyimpanan alat-alat seperti EKG, tensi meter dan lain

sebagainya.

Adapun sarana pendukung dalam pelaksanaan kegiatan di Poliklinik Interna

adalah :

Page 12: BAB+II_59

a. Kipas angin : 2 buah

b. AC : 1 buah

c. Televisi : 1 buah

d. Dispenser : 1 buah

3. Dana

Sumber dana yang mendukung pelaksanaan program pelayanan Poliklinik Interna

adalah :

a. Berasal dari APBN

b. Berasal dari pendapatan rumah sakit (Non APBN).

Page 13: BAB+II_59