Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri...

8
BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN 5.1 Pembahasan Konsep Desain Secara keseluruhan konsep desain kemasan keripik pedas Maicih adalah untuk menampilkan kemasan dengan kesan tradisional, modern dan dinamis. Sesuai dengan big idea tradisional modern snack maka desain kemasan Maicih akan dibuat dengan mengunggulkan kesederhanaan dan kealamian yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan antara fotografi dengan elemen grafis seperti garis dan lengkungan yang menunjang kesederhanaan dari produk tersebut. Serta diberikan layout pada bagian kemasan batik jawa barat supaya memberikan kesan tradisional namun tetap modern. Konsep tersebut direalisasikan secara visual melalui logo dan elemen grafis serta pemakaian kombinasi warna supaya menimbulkan mood yang alami. 5.2 Tipografi Ada 3 jenis typeface yang digunakan dalam kemasan, yaitu: Blue Melody Kg Call Me Maybe Calibri digunakan bersamaan untuk nama varian & bodycopy serta tulisan –tulisan lainnya dalam kemasan tersebut. 5.3 Logo Logo Maicih menggunakan Script Mt Bold dengan penambahab visual berbentuk cabai untuk menggantikan huruf i. Dengan menggunakan Script Mt Bold yang tergolong sebagai huruf serif, akan dicapai kesan tradisional namun tetap sederhana. Tujuan logo Maicih memakai logotype dan logogram dengan menambahkan warna pada bagian brand icon serta memberikan background supaya logo lebih terlihat menyatu dengan kemasan dan tercapainya kesatuan dengan layoutnya untuk kesan tradisional, modern dan sederhana. Warna merah

Transcript of Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri...

Page 1: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

BAB 5

HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN 5.1 Pembahasan Konsep Desain

Secara keseluruhan konsep desain kemasan keripik pedas Maicih adalah untuk menampilkan kemasan dengan kesan tradisional, modern dan dinamis. Sesuai dengan big idea tradisional modern snack maka desain kemasan Maicih akan dibuat dengan mengunggulkan kesederhanaan dan kealamian yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan antara fotografi dengan elemen grafis seperti garis dan lengkungan yang menunjang kesederhanaan dari produk tersebut. Serta diberikan layout pada bagian kemasan batik jawa barat supaya memberikan kesan tradisional namun tetap modern. Konsep tersebut direalisasikan secara visual melalui logo dan elemen grafis serta pemakaian kombinasi warna supaya menimbulkan mood yang alami.

5.2 Tipografi Ada 3 jenis typeface yang digunakan dalam kemasan, yaitu:

• Blue Melody • Kg Call Me Maybe • Calibri

digunakan bersamaan untuk nama varian & bodycopy serta tulisan –tulisan lainnya dalam kemasan tersebut.

5.3 Logo

Logo Maicih menggunakan Script Mt Bold dengan penambahab visual berbentuk cabai untuk menggantikan huruf i. Dengan menggunakan Script Mt Bold yang tergolong sebagai huruf serif, akan dicapai kesan tradisional namun tetap sederhana. Tujuan logo Maicih memakai logotype dan logogram dengan menambahkan warna pada bagian brand icon serta memberikan background supaya logo lebih terlihat menyatu dengan kemasan dan tercapainya kesatuan dengan layoutnya untuk kesan tradisional, modern dan sederhana. Warna merah

Page 2: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

digunakan untuk menunjang mood pedas yang ingin dicapai, sedangkan visual cabai menimbulkan kesan bumbu alami yang digunakan oleh produk.

5.4 Kemasan isi 70gr Varian Makaroni Nyere

Data kemasan :

Tinggi kemasan : 22 cm Lebar kemasan : 14 cm Visual Desain pada kemasan ini menggunakan layout yang sederhana dengan centering logo dan font. Menggunakan font blue melody dan kg call me maybe sebagai nama jenis yang menampilkan nuansa klasik dan untuk keterangan nya menggunakan font calibri yang mudah dibaca oleh konsumen. Elemen yang digunakan adalah garis yang memberikan kesan sederhana. Fotografi digunakan untuk menunjukan keaslian dari si produk tersebut sehingga menampilkan sisi modern dari kemasan.

5.5 Kemasan isi 200gr Varian Buringkal

Data kemasan :

Tinggi kemasan : 26 cm Lebar kemasan : 16 cm Visual Desain pada kemasan ini menggunakan layout yang sederhana juga dengan centering logo maicih, foto dari produk maicih supaya terlihat langsung keaslian dari produk tersebut dan nama dari varian produk menggunakan

Page 3: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

jenis font blue melody dan keterangan lainnya menggunakan font calibri supaya mudah dibaca. Background dari kemasan ini menggunakan motif batik jawa barat seperti asal dari keripik ini dari jawa barat, dengan menggunakan motif batik ini menampilkan kesan tradisional namun tetap modern.

5.6 Tube Family pack

Kemasan yang didesain sebagai family pack ini berbentuk tabung composite can untuk dinikmati konsumen dan praktis dibawa kemana pun. Sehingga melindungi isi produk. Warna yang digunakan pun sesuai dengan kemasan – kemasan sebelumnya.

5.7 Paper Bag

Paper bag yang terbuat dari bahan kertas, tidak kaku. Dibuat untuk promosi dan kantong belanja keripik Maicih. Bagian depan dan belakang nya menampilkan logo dan informasi twitter dan website dilayout secara sederhana. Warnanya pun 1 warna saja coklat supaya tetap terlihat tradisonal dan modern sehingga menjadi kesatuan dari keseluruhan desain.

Page 4: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

5.8 Tester Pack

Tester pack ini berfungsi sebagai tester untuk dibagikan saat berjualan dipinggir jalan atau di toko sekalipun. Berdasarkan survey yang telah dilakukan, sangat penting bagi produk makanan ringan memberikan sampel ini salah satu strategi penjualan yang efektif. Tester pack menggunakan kantong dengan bahan kertas pembungkus makanan dengan warna alami yang diberi sticker sesuai dengan varian produk di dalamnya.

5.9 Flagchain

Item pendukung yang dibuat untuk keperluan promosi berupa flagchain. Tali yang digunakan adalah tali rami untuk menimbulkan dan mendukung kesan alami dan sederhana. Digunakan untuk di gantung pada stand atau toko-toko snack yang menjual keripik Maicih, menampilkan nama dari jenis keripik dan logo dari Maicih. Ini memberikan kesan bertanya-tanya dibalik nama nya saja sehingga pada saat di tempat bisa diberikan tester pack jadi setiap item saling mendukung.

Page 5: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

5.10 Karakter Banner

Item pendukung yang dibuat untuk keperluan promosi berupa Karakter Banner. Digunakan untuk promosi dari brand icon maicih sendiri supaya memberikan kesan penasaran terhadap produk. Di tempatkan di area stand pada saat pameran.

5.11 Papan Nama

Item ini digunakan agar customer yang akan membeli sudah mengetahui keberadaan Maicih dari kejauhan karena ada papan nama memudahkan customer jarak jauh.

5.12 T-Shirt

Item pendukung ini memudahkan karyawan yang menjual menjadikan sarana untuk promosi produk.

Page 6: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

5.13 Flyer

Item pendukung ini memudahkan produk untuk mempromosikan masing-masing variant sehingga menaikkan costumer untuk lebih mengetahui keberadaan produk dan variant produk.

5.14 Parcel

Item ini ditujukan kepada customer yang akan mengirimkan bingkisan pada saat hari raya ataupun pada saat ada acara besar. Parcel ini berisikan 2 variant yang berbeda yaitu 70gr dan Tube family namun tergantung permintaan customer.

Page 7: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

5.15 Mug

Item pendukung ini digunakan sebagai souvenir sehingga pada saat customer membelanjakan produk Maicih seharga 100.000 bisa mendapatkan mug sebagai hadiah.

5.16 Tas Kanvas

Item pendukung ini digunakan sebagai souvenir sehingga pada saat customer membelanjakan produk Maicih seharga 200.000 bisa mendapatkan tas kanvas sebagai hadiah.

Page 8: Calibrilibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01467-DS Bab5001.pdf · yang menjadi ciri khas dan daya tarik utama produk tersebut. Maka gaya visual keseluruhannya menggabungkan

5.17 Kotak Kritik & Saran

Item pendukung ini digunakan sebagai sarana untuk memberikan saran dan kritik pada saat di area stand sehingga memudahkan untuk mengetahui saran dan kritik dari customer, meskipun ada twitter sebagai sarana memberikan saran dan kririk namun di butuhkan juga kotak saran dan kritik ini yg akan di tempatkan di stand.

5.18 Sticker

Item pendukung ini digunakan sebagai sarana untuk promosi dengan menempelkan sticker di kaca mobil bagian belakang atau mungkin kendaraan lain nya, biasa nya ini sangat efektif supaya lebih mengenalkan Maicih ke masyarakat.