BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat...

31
37 BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN 4.1. Umum Sistem usulan yang telah direncanakan yaitu Perancangan Sistem Informasi Pembayaran SPP pada SMA Mujahidin Pontianak merupakan rancangan sebelumnya masih menggunakan atau bisa dikatakan secara manual, dalam menginput data siswa sampai membuat laporan pembayaran SPP menggunakan media tulis tangan. Usulan laporan pembayaran SPP yang mempunyai ciri dan alur hampir sama. Sehingga kasir mampu mempelajari dan mengikuti dengan baik sistem usulan yang akan diterapkan. Rancangan sistem usulan yaitu tentang Perancangan Sistem Informasi Pembayaran SPP yang sudah terkomputerisasi, untuk mempermudah dalam proses pengelolahan informasi laporan pembayaran yang meliputi pembayaran SPP dan laporan pembayaran hasil pembayaran SPP dan laporan tunggakan pembayaran. 4.2. Analisa Kebutuhan Software Analisa kebutuhan sistem merupakan studi yang digunakan oleh penulis sebelum perancangan sistem informasi diselesaikan, produk akhir dari analisa kebutuhan sistem adalah seluruh kebutuhan sistem untuk usulan sistem informasi dapat terealisasikan dengan baik. 4.2.1 Analisa Kebutuhan Kebutuhan yang diperlukan pada SMA Mujahidin Pontianak adalah sebuah aplikasi berbasis Desktop dengan database PhpMyadmin yang dapat

Transcript of BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat...

Page 1: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

37

BAB IV

RANCANGAN SISTEM USULAN

4.1. Umum

Sistem usulan yang telah direncanakan yaitu Perancangan Sistem Informasi

Pembayaran SPP pada SMA Mujahidin Pontianak merupakan rancangan

sebelumnya masih menggunakan atau bisa dikatakan secara manual, dalam

menginput data siswa sampai membuat laporan pembayaran SPP menggunakan

media tulis tangan. Usulan laporan pembayaran SPP yang mempunyai ciri dan

alur hampir sama. Sehingga kasir mampu mempelajari dan mengikuti dengan baik

sistem usulan yang akan diterapkan.

Rancangan sistem usulan yaitu tentang Perancangan Sistem Informasi

Pembayaran SPP yang sudah terkomputerisasi, untuk mempermudah dalam

proses pengelolahan informasi laporan pembayaran yang meliputi pembayaran

SPP dan laporan pembayaran hasil pembayaran SPP dan laporan tunggakan

pembayaran.

4.2. Analisa Kebutuhan Software

Analisa kebutuhan sistem merupakan studi yang digunakan oleh penulis

sebelum perancangan sistem informasi diselesaikan, produk akhir dari analisa

kebutuhan sistem adalah seluruh kebutuhan sistem untuk usulan sistem informasi

dapat terealisasikan dengan baik.

4.2.1 Analisa Kebutuhan

Kebutuhan yang diperlukan pada SMA Mujahidin Pontianak adalah

sebuah aplikasi berbasis Desktop dengan database PhpMyadmin yang dapat

Page 2: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

38

membantu mempermudah dan mengurangi kesalahan-kesalahan yang sering

terjadi oleh kasir mengolah data laporan pembayaran SPP pada SMA Mujahidin

Pontianak. Prosedur Sistem Pembayaran SPP pada SMA Mujahidin Pontianak

dimulai ketika Siswa ingin melakukan pembayaran SPP dengan menyerahkan

kartu SPP yang diserahkan ke Kasir. Kasir akan melakukan Login ke Aplikasi.

Ketika sudah masuk ke Aplikasi, maka Kasir akan mengecek data pembayaran

siswa lalu mengisi form pembayaran. Dan mencetak nota pembayaran dan

memberi cap kartu SPP. Untuk setiap semester, Kasir akan mencetak Buku

Pembayaran dan mencetak Laporan Pembayaran SPP. kemudian Buku

Pembayaran dan Laporan Pembayaran SPP diserahkan ke Kabag Keuangan untuk

disetujui dan diarsipkan.

Berdasarkan pernyataan tersebut, maka dibutuhkan beberapa form untuk

mengolah data Pembayaran SSP pada SMA Mujahidin Pontianak, yaitu:

a. Form Login

Pada form ini dibutuhkan sebagai form awal keamanan sebelum masuk ke

program. Form ini akan menyeleksi pengguna yang akan masuk ke

program.

b. Form Input Periode

Form ini akan digunakan untuk mengisi periode yang akan digunakan

dalam program.

c. Form Nota Pembayaran

Form ini dibutuhkan sebagai bukti pembayaran dimana data diambil dari

Data Kartu Pembayaran.

Page 3: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

39

d. Form Input User

Form ini dibutuhkan untuk memasukkan data pengguna yang akan

menggunakan program yang akan dirancang yang nantinya akan dibuatkan

ID dan Password serta hak akses dalam program yang akan dirancang.

e. Form Buku Besar

Form ini dibutuhkan untuk mencatat Kas yang masuk dari Pembayaran

SPP. dimana data akan dicatat berdasarkan data pembayaran siswa serta

dicatat tanggal, jumlah, dan uraian dan nomor Buku Kas Umum (BKU).

f. Laporan Pembayaran SPP

Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan

diberikan kepada Kabag Keuangan.

g. Form Input data siswa

Form ini dibutuhkan untuk mengisi data siswa yang telah belajar di SMA

Mujahidin Pontianak yang diwajibkan untuk membayar SPP.

h. Tampilan Pembayaran SPP siswa

Tampilan ini dibutuhkan untuk menampilkan pembayaran yang telah

dilakukan.

i. Form Input Akun

Form input Akun dibutuhkan untuk mngelola data akun yang akan

digunakan dalam pengolahan data jurnal.

j. Form Jurnal

Form jurnal dibutuhkan untuk mencatat seluruh transaksi keluar dan

masuk yang berjalan dalam proses akuntansi.

Page 4: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

40

k. Tampilan Buku Besar

Tampilan Buku Besar dibutuhkan untuk mencetak dan mengetahui laporan

yang selama periode berjalan yang terdiri dari pengelompokan akun.

Page 5: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

41

4.2.2 Use Case Diagram

Dari proses sistem berjalan yang telah di analisa penulis, dapat

disimpulkan dan memberikan rancangan sistem usulan dalam bentuk gambaran.

Bentuk rancangan usulan laporan sistem pembayaran SPP pada SMA Mujahidin

Pontianak dalam bentuk Use Case Diagram sebagai berikut:

/

Sumber: hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.1 Use case diagram sistem usulan pembayaran SPP pada

SMA Mujahidin Pontianak

Page 6: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

42

Tabel IV.1

Keterangan Usecase

Usecase Keterangan

Login Regristrasi keamanan sebelum masuk

ke program

Mengisi form user Memasukan data pengguna yang akan

menggunakan program

Mengisi form siswa Memasukan data siswa yang ada pada

SMA Mujahidin pontianak

Mengisi form periode Mengisi periode yang akan digunakan

dalam program

Mengisi form nota pembayaran Sebagai bukti pembayaran yang telah

dilakukan

Mengisi form akun Mengisi data akun yang akan

digunakan dalam pengelolahan data

jurnal

Mengisi jurnal Mencatat seluruh transaksi keluar dan

masuk yang berjalan dalam proses

akuntansi

Mencetak jurnal Mencetak dan mengetahui laporan

selama periode

Mencetak buku besar Mencetak dan mengetahui laporan

selama periode

Mencetak laporan pembayaran SPP Mencetak dan mengetahui laporan

selama periode

Logout Proses keluar guna memutus akses

kesistem komputer

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Page 7: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

43

4.2.3. Activity Diagram

Dari proses sistem berjalan yang telah penulis analisa, dapat disimpulkan

dan memberikan rancangan sistem usulan dalam bentuk gambaran.

1. Activity Diagram Pembayaran

Gambar IV.2 berikut ini merupakan Activity Diagram Pembayaran

rancangan sistem usulan dalam proses Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin

Pontianak:

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.2 Activity Diagram Pembayaran SPP pada SMA Mujahidin

Pontianak

Page 8: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

44

2. Activity Diagram Laporan

Gambar IV.3 berikut ini merupakan Activity Diagram Laporan rancangan

sistem usulan dalam proses Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin Pontianak:

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.3 Activity Diagram Laporan Pembayaran SPP Pada SMA

Mujahidin Pontianak

Page 9: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

45

4.3 Entity Relationship Diagram (ERD)

Gambar IV.4 berikut ini merupakan Entity Relationship Diagram (ERD)

rancangan sistem usulan dalam proses Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin

Pontianak:

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.4 ERD sistem usulan pada Pembayaran SPP pada SMA

Mujahidin Pontianak.

Page 10: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

46

4.4 Logical Record Structure (LRS)

Gambar IV.5 berikut ini merupakan Logical Record Structure (LRS)

rancangan sistem usulan dalam proses Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin

Pontianak:

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.5 LRS Sistem Usulan Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin

Pontianak

4.5 Spesifikasi File

Untuk melakukan pengelolahan data yang digunakan, penulis memberikan

usulan beberapa file sebagai pendukung tempat penyimpanan data yang sangat

penting dalam pengolahan data pembayaran SPP pada SMA Mujahidin Pontianak.

Adapun Spesifikasi File yang digunakan dalam pengolahan data SPP SMA

Mujahidin Pontianak adalah:

Page 11: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

47

1. Spesifikasi File user

Nama file : user

Akronim : user.sql

Fungsi : mengelola data user

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 120

Kunci file : user_name

Software : MySQL

Tabel IV.2

Spesifikasi File User

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 User Name user_name Varchar 20 Primary key

2 Nama User nama_user Varchar 50 -

3 Password Password Varchar 25 -

4 Hak Akses hak_akses Varchar 25 -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

2. Spesifikasi File Akun

Nama file : akun

Akronim : akun.sql

Fungsi : mengelola data akun

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 45

Kunci file : kode_akun

Page 12: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

48

Software : MySQL

Tabel IV.3

Spesifikasi File Akun

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 Kode akun kode_akun Varchar 5 Primary key

2 Nama akun nama_akun Varchar 15 -

3 Jenis akun jenis_akun Varchar 15 -

4 Saldo Akun Saldo_akun Varchar 10 -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

3. Spesifikasi File Siswa

Nama file : siswa

Akronim : siswa.sql

Fungsi : mengelola data siswa

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 125

Kunci file : nis

Software : MySQL

Tabel IV.4

Spesifikasi File siswa

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 nis Nis Varchar 10 Primary key

2 Nama siswa Nama Varchar 50 -

3 Tempat

tanggal lahir

tempat_tanggal_l

ahir

Varchar 30 -

4 Jenis

kelamin

Jenis kelamin Varchar 15 -

5 Kelas Kelas Varchar 5 -

6 Jurusan Jurusan Varchar 5 -

7 Agama Agama Varchar 10 -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Page 13: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

49

4. Spesifikasi file Periode

Nama file : periode

Akronim : periode.sql

Fungsi : mengelola data periode

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 25

Kunci file : id_periode

Software : MySQL

Tabel IV.5

Spesifikasi File Periode

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 Id periode Id_periode Varchar 5 Primary key

2 Tahun Tahun Varchar 4 -

3 Semester Semester Varchar 1 -

4 status Status Varchar 15 -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

5. Spesifikasi file Pembayaran

Nama file : pembayaran

Akronim : pembayaran.sql

Fungsi : mengelola data pembayaran

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 145

Kunci file : id_pembayaran

Page 14: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

50

Software : MySQL

Tabel IV.6

Spesifikasi File Pembayaran

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 Id pembayaran Id_pembayaran Varchar 10 Primary key

2 Nis Nis Varchar 10 -

3 Id periode Id_periode Varchar 10 Foriegn key

4 User name User_name Varchar 25 -

5 Keterangan Keterangan Varchar 50 -

6 Jumlah Jumlah Double - -

7 Kelas Kelas Varchar 10 -

8 Tanggal Tanggal Date - -

9 Uraian Uraian Varchar 20 -

10 Semester Semester Varchar 10 -

11 Total Total Double - -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

6. Spesifikasi file detail Pembayaran

Nama file : detail pembayaran

Akronim : detail_pembayaran.sql

Fungsi : mengelola data detail pembayaran

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 12

Kunci file : -

Software : MySQL

Tabel IV.7

Spesifikasi File detail Pembayaran

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 Id

pembayaran

Id_pembayaran Varchar 10 Primary key

2 tanggal Tgl Date -

3 Nomor urut No_urut Varchar 2 -

Page 15: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

51

4 jumlah Jumlah Double -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

7. Spesifikasi File Jurnal

Nama file : jurnal

Akronim : jurnal.sql

Fungsi : mengelola data jurnal

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 40

Kunci file : id_jurnal

Software : MySQL

Tabel IV.8

Spesifikasi File jurnal

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 id jurnal Id_jurnal Varchar 10 Primary key

2 tanggal Tgl Date - -

3 Id

pembayaran

Id_pembayaran Varchar 10 Foriegn key

4 keterangan Keterangan Text - -

5 jumlah Jumlah Double - -

6 User name User_name Varchar 10 -

7 Debit Debit Double - -

8 Kredit Kredit Double - -

9 Kode akun Kode_akun Varchar 10 -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

8. Spesifikasi File detail Jurnal

Nama file : detail jurnal

Akronim : detail_jurnal.sql

Fungsi : mengelola data detail jurnal

Tipe file : master data

Page 16: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

52

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 10

Kunci file : -

Software : MySQL

Tabel IV.9

Spesifikasi File detail jurnal

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 id jurnal Id_jurnal varchar 10 Primary key

2 tanggal Tgl Date -

3 keterangan Keterangan Text -

4 jumlah Jumlah double

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

9. Spesifikasi File Buku Besar

Nama file : buku besar

Akronim : buku_besar.sql

Fungsi : mengelola data buku besar

Tipe file : master data

Organisasi file : Index Sequential

Akses File : Random

Panjang record : 20

Kunci file : id_buku_besar

Software : MySQL

Tabel IV.10

Spesifikasi File Buku besar

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang

Record Keterangan

1 Id buku

besar

Id_buku_besar varchar 10 Primary key

2 tanggal Tgl Date - -

3 Id periode Id_periode varchar 5 -

Page 17: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

53

4 Kode akun Kode_akun varchar 5 -

5 penerimaan Penerimaan double - -

6 Uraian Uraian Text - -

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

4.6 Software Interface

Software interface akan menjelaskan dalam bentuk sequence diagram dan

deployment. Adapun software interface dalam sistem pembayaran SPP pada SMA

Mujahidin Pontianak sebagai berikut:

4.6.1. Sequence Diagram

Sequence diagram akan menjelaskan urutan aksi yang akan digunakan

dalam sebuah sistem. Adapun Sequence diagram sistem Pembayaran SPP pada

SMA Mujahidin Pontianak sebagai berikut.

Page 18: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

54

a. Sequence diagram login

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.6 Sequence Diagram Login Sistem Usulan Pembayaran

SPP Pada SMA Mujahidin Pontianak

Page 19: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

55

b. Sequence diagram pembayaran

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.7 Sequence Diagram pembayaran Sistem Usulan

Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin Pontianak

Page 20: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

56

c. Sequence diagram jurnal

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.8 Sequence Diagram jurnal Sistem Usulan

Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin Pontianak

Page 21: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

57

d. Sequence diagram laporan pembayaran

Sumber: Hasil Rancangan ( 2017)

Gambar IV.9 Sequence Diagram laporan pembayaran Sistem

Usulan Pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin Pontianak

Page 22: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

58

4.6.2. Deployment Diagram

Deployment diagram akan menjelaskan hubungan antara perangkat keras

dan perangkat lunak. Adapaun deployment diagram dalam sistem pembayaran

SPP pada SMA Mujahidin Pontianak adalah sebagai berikut:

Sumber: Hasil Rancangan ( 2017)

Gambar IV.10 Deployment Sistem Usulan Pembayaran SPP Pada SMA

Mujahidin Pontianak

Page 23: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

59

4.2.5. User Interface

User interface akan menampilkan bentuk tampilan yang akan digunakan.

Adapun benttuk user interface Pembayaran SPP pada SMA Mujahidin Pontianak

sebagai berikut:

1. Tampilan Login

Sumber: Hasil Rancangan ( 2017)

Gambar IV.11 Tampilan login

2. Tampilan Menu

Gambar IV.12 Tampilan menu utama

Page 24: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

60

Gambar IV.13 Tampilan menu utama

Gambar IV.14 Tampilan menu utama

Page 25: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

61

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.15 Tampilan menu utama

3. Tampilan Akun

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.16 Tampilan Akun

Page 26: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

62

4. Tampilan User

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.17 Tampilan User

5. Tampilan Data Siswa

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.18 Tampilan Data Siswa

Page 27: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

63

6. Tampilan Periode

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.19 Tampilan periode

7. Tampilan Pembayaran

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.20 Tampilan pembayaran

Page 28: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

64

8. Tampilan Jurnal

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.21 Tampilan Jurnal

9. Tampilan Laporan Pembayaran SPP

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.22 Tampilan laporan pembayaran SPP

Page 29: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

65

10. Tampilan Laporan Jurnal

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.23 Tampilan laporan Jurnal

11. Tampilan Laporan Buku Besar

Sumber: Hasil Rancangan (2017)

Gambar IV.24 Tampilan Buku Besar

Page 30: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

66

4.2.6.Spesifikasi Hardware dan Software

Spesifikasi Non Fungsional yaitu Perangkat lunak merupakan program

untuk membuat rancangan sistem pembayaran SPP Pada SMA Mujahidin

Pontianak, Kebutuhan non fungsional yang mendukung didefinisikan sebagai

berikut:

A. Spesifikasi Hardware

Spesifikasi Perangkat keras salah satu alat yang sangat dibutuhkan untuk

mengelola data, perangkat keras membuat salah satu aplikasi program sehingga

dapat menyajikan laporan pembayaran SPP. Perangkat keras berupa komputer PC

atau laptop, sebagai media atau sarana untuk pengoperasian.

Adapun Spesifikasi Hardware yang dibutuhkan sebagai alat fisik untuk

mendesain interface sesuai kebutuhan user adalah sebagai berikut :

1. CPU (Central Processing Unit)

a. Processor : 1.80Ghz

b. Memory : 2 GB

c. Harddisk : 500GB

2. Monitor : Resolution 1366x768Pixel LCD 14”

3. Keyboard : 120 Keys

4. Mouse : Optical / Touchpad

5. Printer : Inkjet Printer

B. Spesifikasi Software

Spesifikasi Software dibutuhkan sebagai perangkat lunak aplikasi untuk

mendesain sistem usulan Pembayaran SPP pada SMA Mujahidin Pontianak.

Page 31: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · f. Laporan Pembayaran SPP Form ini dibutuhkan untuk membuat laporan persemester yang akan diberikan kepada Kabag Keuangan. g. Form Input data siswa

67

Software ini berupa netbeans yang digunakan untuk membuat interface. Selain

itu, digunakan juga iReport sebagai pembuat tampilan laporan. Penggunaan

MySQL juga dibutuhkan untuk penyimpanan database. Adapun Spesifikasi

Software yang diperlukan adalah sebagai berikut :

1. Sistem Operasi : Windows 7 Ultimate

2. Webserver : PHPMyAdmin

a. Netbeans : Netbeans Ide 8.1

b. SQLyog : SQLyog 64 bit

c. DBMS : MySQL

d. Wamp : Wamp Versi 3.2.2

e. iReport : iReport