BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang...

82
29 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Tinjauan Perusahaan Seiring dengan berkembangnya zaman, banyak sekali berdiri perusahaan dengan jenis usaha yang bermacam-macam di seluruh penjuru dunia khususnya di negara Indonesia. Salah satunya adalah jenis perusahaan dagang yang kegiatan utamanya menjual produk dagangan tanpa memproduksi barang dagangannya sendiri, melainkan perusahaan membeli dari perusahaan lain lalu dijual kembali dengan maksud memperoleh keuntungan dari barang dagangan yang dijualnya, seperti Toko Fitri Bekasi yang juga ikut serta dalam meramaikan persaingan dalam dunia bisnis dengan berbagai inovasi yang ditawarkan. 3.1.1. Sejarah Institusi/Perusahaan Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari pemerintah dengan nomor SIUP : 510/2-004/PERINDAGKOP & PMD/PM-00/1/2008. Toko Fitri Bekasi merupakan salah satu agen sembako besar yang bergerak dibidang usaha dagang karna kegiatan utamanya melakukan penjualan barang dagangan berupa sembako. Nama Toko Fitri Bekasi dimbil dari nama putri pertama Bapak Yusmar selaku pendiri Toko Fitri Bekasi. Sebelum Toko Fitri Bekasi berdiri seperti sekarang ini, banyak proses dan tantangan yang telah dilalui Bapak Yusmar beserta keluarga. Pada awalnya sekitar tahun 1998 Bapak Yusmar dan Istrinya Ibu

Transcript of BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang...

Page 1: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

29

BAB III

PEMBAHASAN

3.1. Tinjauan Perusahaan

Seiring dengan berkembangnya zaman, banyak sekali berdiri perusahaan

dengan jenis usaha yang bermacam-macam di seluruh penjuru dunia khususnya di

negara Indonesia. Salah satunya adalah jenis perusahaan dagang yang kegiatan

utamanya menjual produk dagangan tanpa memproduksi barang dagangannya

sendiri, melainkan perusahaan membeli dari perusahaan lain lalu dijual kembali

dengan maksud memperoleh keuntungan dari barang dagangan yang dijualnya,

seperti Toko Fitri Bekasi yang juga ikut serta dalam meramaikan persaingan dalam

dunia bisnis dengan berbagai inovasi yang ditawarkan.

3.1.1. Sejarah Institusi/Perusahaan

Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP

Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari pemerintah

dengan nomor SIUP : 510/2-004/PERINDAGKOP & PMD/PM-00/1/2008. Toko

Fitri Bekasi merupakan salah satu agen sembako besar yang bergerak dibidang

usaha dagang karna kegiatan utamanya melakukan penjualan barang dagangan

berupa sembako. Nama Toko Fitri Bekasi dimbil dari nama putri pertama Bapak

Yusmar selaku pendiri Toko Fitri Bekasi. Sebelum Toko Fitri Bekasi berdiri seperti

sekarang ini, banyak proses dan tantangan yang telah dilalui Bapak Yusmar beserta

keluarga. Pada awalnya sekitar tahun 1998 Bapak Yusmar dan Istrinya Ibu

Page 2: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

30

Asmawati harus meninggalkan kampung halamannya di kota Medan demi

mengadu nasib di Jakarta. Selang satu tahun kemudian, tepatnya pada tahun 1999

bapak Yusmar beserta Istri memutuskan untuk pindah ke daerah Bekasi. Bapak

Yusmar lalu bekerja disebuah toko sembako milik salah satu kerabatnya. Setelah 4

tahun lamanya Bapak Yusmar bekerja ditoko itu, dengan berbekal ilmu dagang

yang beliau peroleh saat bekerja di toko sembako milik kerabatnya, akhirnya pada

tahun 2003 Bapak Yusmar memutuskan untuk mendirikan toko miliknya sendiri

dan dinamai sesuai dengan nama putri pertama Bapak Yusmar yaitu Fitri. Kini

Bapak dengan 4 orang anak itu berhasil sukses mendirikan toko sembako miliknya

hingga menjadi salah satu agen sembako besar di daerahnya.

3.1.2. Struktur Organisasi dan Fungsi

Berikut ini merupakan struktur organisasi dari Toko Fitri:

Sumber : Toko Fitri Bekasi

Gambar III.1 Struktur Organisasi

Page 3: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

31

Berikut ini merupakan fungsi struktur organisasi dari Toko Fitri:

1. Pemilik Toko

Memberi arahan serta informasi penting yang berkaitan dengan tempat usaha,

memimpin toko dengan kebijakan-kebijakan yang telah ditentukannya, pemilik

toko juga bertugas mengambil keputusan penting, pemilik toko juga berhak

memilih karyawan, menetapkan karyawan, mengawasi tugas dari karyawan dan

mengecek laporan keuangan serta laporan persediaan barang dagang.

2. Bagian Keuangan

Menyusun program kerja bidang keuangan, menyelenggarakan kegiatan

akuntansi penyusunan laporan keuangan dan asset, melakukan pengelolaan

utang-piutang, dan menyusun laporan keuangan.

3. Marketing Toko

Tugas utama dari bagian marketing adalah selalu aktif dalam mencari target

customer, merekap data hasil penjualan barang dagang, menjamin kepuasan

dari para pelanggan, mencari mitra kerja, menyusun strategi pemasaran

lanjutan., membuat laporan persediaan barang dagang dan merekap data

penjualan barang dagang.

4. Driver

Mengangkut pembelian barang dagang dari supplier, mengantar pengiriman

barang yang dipesan oleh customer dan melakukan kegiatan bongkar muat

barang dagangan yang di angkut kedalam maupun keluar gudang.

Page 4: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

32

3.2. Tinjauan Kasus

Berkembangnya suatu usaha dari tingkat sederhana ke tingkat yang lebih luas

dan maju tidak lepas dari kualitas kerja perusahaan. Kualitas laporan keuangan

yang baik tidak mungkin dapat terwujud tanpa sistem penjagaan dan pengawasan

serta prosedur kerja yang memadai. Kenyataannya, masih banyak sekali

perusahaan yang belum terorganisir dalam pengelolaan laporan keuangannya, baik

saat terjadi pembelian, penjualan dan transaksi lainnya yang berhubungan dengan

laporan keuangan. Karena kurangnya pengetahuan dalam bidang akuntansi,

terkadang mereka mengambil cara yang lebih mudah untuk menjurnal semua

transaksi tersebut, hal itu mengakibatkan tidak seimbangnya saldo baik di laporan

neraca maupun laporan laba/rugi. Seperti Toko Fitri Bekasi yang masih melakukan

pengolahan data-data transaksi secara manual. Seringnya terjadi kesalahan ketika

menjurnal atau juga sering lupa memasukan transaksi kedalam jurnal, sehingga hal

itu dapat menimbulkan tidak maksimalnya laporan keuangan yang dihasilkan

perusahaan.

3.3. Pencatatan Akuntansi Manual

Pencatatan akuntansi pada Toko Fitri Bekasi masih dilakukan secara manual,

mulai dari menjurnal semua transaksi, mempostingnya kedalam buku besar, sampai

pada tersusunnya laporan keuangan.

Page 5: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

33

A. Saldo Awal

Berikut ini merupakan data saldo awal pada bula Februari 2018:

1. Saldo Awal Akun

Tabel III.1

Saldo awal per Februari 2018

No.

Akun Nama Akun Debet

Kredit

110-20 Kas 130,000,000

130-20 Piutang Dagang 28,952,000

140-10 Persediaan Barang Dagang 404,324,000

140-20 Perlengkapan Toko 3,000,000

170-20 Bangunan 60,000,000

170-21 Akumulasi Peny. Bangunan 3,150,000

170-30 Peralatan Toko 6,600,000

170-31 Akumulasi Peny. Peralatan Toko 693,000

170-50 Kendaraan 130,000,000

170-51 Akumulasi Peny.Kendaraan 10,500,000

210-20 Hutang Dagang 11,023,000

310-20 Modal Pemilik 737,510,000

TOTAL 762,876,000 762,876,000

2. Saldo Awal Piutang Dagang

Tabel III.2

Saldo awal Piutang Dagang per Februari 2018

No Nama Customer Invoice Jumlah Piutang

1 Toko Kencana INV-01 10,620,000

2 Toko Sahara INV-02 5,450,000

3 Toko Sandrina INV-03 6,502,000

4 Toko Barokah INV-04 6,380,000

Total Piutang 28,952,000

Page 6: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

34

3. Saldo Awal Hutang Dagang

Tabel III.3

Saldo awal Hutang Dagang per Februari 2018

No Nama Supplier Invoice Jumlah Hutang

1 PT. Mitra Jaya Persada INV-20616 2,048,000

2 PT. Surya Pangan Sejahtera INV-06589 4,380,000

3 UD. Perdana Jaya INV-18635 4,595,000

Total Hutang 11,023,000

4. Saldo Awal Aktiva Tetap

Tabel III.4

Saldo Awal Aktiva Tetap per Februari 2018

No Nama Aktiva

Tetap

Metode Garis Lusur

Harga Perolehan-Nilai Residu

Umur Ekonomis

Total

Penyusutan

Per Tahun

Total

Penyusutan

Per Bulan

Total Akumulasi

Penyusutan

(selama 1 tahun 2 bulan) Harga

Perolehan

Nilai

Residu

Umur

Ekonomis

1 Bangunan 60,000,000 19,500,000 15 Tahun 2,700,000 225,000 3,150,000

2 Peralatan Toko 6,600,000 660,000 10 Tahun 594,000 49,500 693,000

3 Kendaraan 130,000,000 40,000,000 10 Tahun 9,000,000 750,000 10,500,000

Ket : Aktiva tetap dibeli pada tanggal 6 Januari 2017

Page 7: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

35

5. Saldo Awal Persediaan Barang Dagang

Tabel III.5

Saldo awal Persediaan Barang Dagang per Februari 2018

No kode Nama Barang Stok

Barang

Satuan Kelompok

Barang

Harga Beli

/satuan

Harga Jual

/satuan

Jumlah Stok

Barang

1 B-001 Soun Naga Kecil SU 50 gr 50 Dus Mie Rp 655,000 Rp 680,000 Rp 32,750,000

2 B-002 Bihun Lothan 300 Bal Mie Rp 22,000 Rp 25,000 Rp 6,600,000

3 B-003 NS FO PLS 14 gr 110 Pack Minuman Rp 39,000 Rp 43,000 Rp 4,290,000

4 B-004 NS Jeruk Nipis PLS 11 gr 113 Pack Minuman Rp 39,000 Rp 43,000 Rp 4,407,000

5 B-005 NS Jeruk Peras PLS 14 gr 115 Pack Minuman Rp 39,000 Rp 43,000 Rp 4,485,000

6 B-006 NS Anggur PLS 11 gr 117 Pack Minuman Rp 39,000 Rp 43,000 Rp 4,563,000

7 B-007 NS Premium Jus Mangga

PLS 15 gr 450 Rcg Minuman Rp 16,000 Rp 18,000 Rp 7,200,000

8 B-008 Hilo School Cokelat PLS 35 gr

400 Rcg Susu Rp 25,000 Rp 28,000 Rp 10,000,000

9 B-009 Roma Marie Susu 80 Dus Biskuit Rp 150,000 Rp 170,000 Rp 12,000,000

10 B-010 Roma Cream Crackers 115 Dus Biskuit Rp 80,000 Rp 95,000 Rp 9,200,000

11 B-011 Beng beng Reguler 80 Dus Biskuit Rp 180,000 Rp 210,000 Rp 14,400,000

12 B-012 Choki2 Cashew Temlp GT 110 Dus Biskuit Rp 130,000 Rp 145,000 Rp 14,300,000

13 B-013 Beter Vanila 140 Dus Biskuit Rp 88,000 Rp 110,000 Rp 12,320,000

14 B-014 ABC SRDN Chili 50 Dus Makanan

Olahan Rp 370,000 Rp 395,000 Rp 18,500,000

15 B-015 ABC Sambal Terasi 40 Dus Sambal Rp 390,000 Rp 420,000 Rp 15,600,000

16 B-016 ABC Terasi Udang 75 Dus Makanan Olahan

Rp 170,000 Rp 185,000 Rp 12,750,000

17 B-017 V-Permen Blaster Choco 130 Zak Permen Rp 5,000 Rp 6,000 Rp 650,000

18 B-018 V-Permen Blaster

NBPLT 140 Zak Permen Rp 5,000 Rp 6,000 Rp 700,000

19 B-019 V-SG For Silver Pro DA-S 117 LSN Sikat Gigi Rp 28,000 Rp 30,000 Rp 3,276,000

20 B-020 V-SG For Silver Pro

DMN-S 113 LSN Sikat Gigi Rp 28,000 Rp 30,000 Rp 3,164,000

21 B-021 SG For Gold Pro Zigzag 109 LSN Sikat Gigi Rp 28,000 Rp 30,000 Rp 3,052,000

22 B-022 Fullo Blasto CKL 147 KRT Biskuit Rp 95,000 Rp 115,000 Rp 13,965,000

23 B-023 Waffle Crunchox 450 Pcs Biskuit Rp 1,500 Rp 2,000 Rp 675,000

24 B-024 Fullo Chocolate 113 KRT Biskuit Rp 57,000 Rp 65,000 Rp6,441,000

25 B-025 Fullo Fanilla 115 KRT Biskuit Rp 57,000 Rp 65,000 Rp 6,555,000

26 B-026 WFR Tango Long CKL 167 BAN Biskuit Rp 15,000 Rp 20,000 Rp 2,505,000

27 B-027 WFR Tango Long VNL 154 BAN Biskuit Rp 15,000 Rp 20,000 Rp 2,310,000

28 B-028 AQ. 330 ML 120 Dus Air

Mineral Rp 29,000 Rp 33,000 Rp 3,480,000

29 B-029 So Nice Sosis Rasa Ayam 110 CAR Makanan

Olahan Rp 110,000 Rp 115,000 Rp 12,100,000

30 B-030 So Nice Sosis Rasa Sapi 110 CAR Makanan Olahan

Rp110,000 Rp 115,000 Rp 12,100,000

31 B-031 Kimbo Reddi Sosis Ayam

Toples 480 gr 119 CRT

Makanan

Olahan Rp 110,000 Rp 117,000 Rp 13,090,000

32 B-032 Kimbo Reddi Otak-otak 108 CRT Makanan

Olahan Rp 110,000 Rp 117,000 Rp 11,880,000

33 B-033 Yupi Baby Bears Display 108 CRT Permen Rp 117,000 Rp 122,000 Rp 12,636,000

34 B-034 Yupi Roletto Display 105 CRT Permen Rp 115,000 Rp 125,000 Rp 12,075,000

35 B-035 Okky jelly Drink jambu 160 Box Minuman Rp 16,000 Rp 20,000 Rp 2,560,000

36 B-036 Okky jelly Drink Jeruk 110 Box Minuman Rp 16,000 Rp 20,000 Rp 1,760,000

37 B-037 Okky jelly Drink Mangga 150 Box Minuman Rp 16,000 Rp 20,000 Rp 2,400,000

38 B-038 ABC Sam Asli 135 ml 70 Dus Sambal Rp 230,000 Rp 250,000 Rp 16,100,000

39 B-039 ABC Squash Orange 525

ml 120 Dus Minuman Rp 128,000 Rp 145,000 Rp 15,360,000

40 B-040 Energen Chocolate 110 Dus Sereal Rp 160,000 Rp 175,000 Rp 17,600,000

41 B-041 Energen Vanila 80 Dus Sereal Rp 160,000 Rp 175,000 Rp 12,800,000

42 B-042 Energen Jahe Susu 90 Dus Sereal Rp 160,000 Rp 175,000 Rp 14,400,000

43 B-043 Energen Jagung 90 Dus Sereal Rp 160,000 Rp 175,000 Rp 14,400,000

44 B-044 Teh Cap Botol Hijau Celup

117 CAR Minuman Rp 25,000 Rp 30,000 Rp 2,925,000

Total Persediaan Rp 404,324,000

Page 8: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

36

B. Transaksi Toko Fitri Periode Maret 2018

Berikut ini transaksi-transaksi yang terjadi pada Toko Fitri periode Maret

2018 :

1) Tanggal 01 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.035.000 kepada Toko

Afifa yaitu 8 box Okky Jelly Drink Jambu @Rp.20.000, 5 dus Energen

Jagung @Rp.175.000, 13 karton Teh Cap Botol Hijau Celup @Rp.30.000,

dan 5 karton Yupi Baby Bears Display @Rp.122.000, dengan total Hpp

senilai Rp.1.838.000.

b. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.3.799.000 kepada Toko

Ilham yaitu 8 dus energen jagung @Rp.175.000, 9 karton Yupi Roletto

Display @Rp.125.000, 18 dus Aqua 330 ml @Rp.33.000, 25 ban Wafer

Tango coklat @Rp.20.000 dan 30 Zak Permen Blaster choco @Rp.6.000

syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp senilai Rp.3.362.000.

2) Tanggal 02 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.185.000 kepada Warung

Pak Warjo yaitu 1 dus Soun Naga kecil @Rp.680.000, 3 dus Roma Cream

crakers @Rp.95.000 dan 2 dus Beter Vanila @Rp.110.000, dengan total

Hpp senilai Rp.1.071.000.

3) Tanggal 03 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.640.000 kepada Kantin

Mama Adel yaitu 11 ban Wafer Tango long coklat @Rp.20.000, 8 ban

Wafer Tango long Vanila @Rp.20.000, dan 4 karton Fullo chocolate

@Rp.65.000, dengan total Hpp senilai Rp.513.000.

Page 9: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

37

b. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.3.940.000 kepada Toko

Wahyu yaitu 40 ball bihun lothan @Rp.25.000, 9 dus Choki-choki cashew

@Rp.145.000, 15 karton Fullo Chocolate @Rp.65.000 dan 20 dus Aqua 330

ml @Rp.33.000, dengan total Hpp senilai Rp.3.485.000.

c. Diterima dari Toko Kencana atas pelunasan piutang sebesar Rp. 10.620.000

atas invoice no. 05 dengan bukti no. BKM-001.

4) Tanggal 04 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.155.000 kepada Bapak

Suheri yaitu 1 dus ABC Sambal Terasi @Rp.420.000, 6 lusin sikat gigi for

gold pro zigzag @Rp.30.000 dan 3 dus ABC Terasi Udang @Rp.185.000,

dengan total Hpp sebesar Rp.1.068.000, .

b. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.1.630.000 kepada Toko

Nayla yaitu 2 dus ABC Squash orange 525 ml @Rp.145.000, 10 box Okky

Jelly drink jeruk @Rp.20.000 dan 12 dus Roma cream crakers @Rp.95.000

dengan syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp senilai Rp.1.376.000.

5) Tanggal 05 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebsar Rp.1.049.000 kepada Toko

Kencana yaitu 8 dus Aqua 330 ml @Rp.33.000, 13 box Okky jelly drink

jambu @Rp.20.000 dan 3 dus Energen chocolate @Rp.175.000, dengan

total Hpp senilai Rp.920.000.

b. Mengeluarkan sejumlah uang dari kas sebesar Rp.20.000 untuk membeli

bahan bakar minyak no. bukti BKK-001.

Page 10: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

38

6) Tanggal 06 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.501.000 kepada Bapak

Hartawan yaitu 3 karton Yupi baby bears @Rp.122.000, 4 karton Yupi

rolleto @Rp.125.000, 30 pcs Waffle counchox @Rp.20.000 dan 5 karton

Fullo blasto coklat @Rp.115.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.331.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.940.000 kepada Warung

Pak Warjo yaitu 3 dus Soun naga Kecil @Rp.680.000, 4 dus Roma Marie

Susu @Rp.170.000 dan 2 dus Beter Vanila @Rp.110.000, dengan total Hpp

senilai Rp.2.741.000.

7) Tanggal 07 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.210.000 kepada Ibu

Suyati yaitu 3 dus Beng-beng regular @Rp.210.000 dan 4 dus Choki-choki

cashwew @Rp.145.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.060.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.069.000 kepada Kantin

Mama Adel yaitu 2 dus Energen Chocolate @Rp.175.000, 5 box Okky Jelly

Drink Mangga @Rp.20.000, 8 karton Fullo Chocolate @Rp.65.000 dan 3

dus Aqua 330 ml @Rp.33.000, dengan total Hpp senilai Rp.943.000.

8) Tanggal 08 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.507.000 kepada Toko

Bahagia yaitu 3 karton So nice sosis rasa sapi @Rp.115.000, 4 karton So

nice sosis rasa ayam @Rp.115.000 dan 6 karton Kimbo redi otak-otak

@Rp.117.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.430.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.315.000 kepada Bapak

Suheri yaitu 2 dus ABC Squash Orange @Rp.145.000, 23 bal Bihun Lothan

Page 11: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

39

@Rp.25.000 dan 15 karton Teh Cap Botol Hijau Celup @Rp.30.000,

dengan total Hpp senilai Rp.1.137.000.

9) Tanggal 09 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.315.000 kepada Toko

Amin yaitu 2 dus ABC Squash orange @Rp.145.000, 15 karton Teh cap

botol hijau celup @Rp.30.000 dan 23 ball Bihun lathan @Rp.25.000,

dengan total Hpp senilai Rp.1.137.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.635.000 kepada Bapak

Hartawan yaitu 8 dus Energen Vanila @Rp.175.000, 5 dus Energen

Chocolate @Rp.175.000 dan 12 karton Teh Cap Botol Hijau Celup

@Rp.30.000, dengan total Hpp senilai Rp.2.380.000.

c. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.2.635.000 kepada Toko

Mustofa yaitu 12 karton Teh botol cap hijau celup @Rp.30.000, 8 dus

Energen vanila @Rp.175.000 dan 5 dus Energen coklat @Rp.175.000

dengan syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp senilai Rp.2.380.000.

10) Tanggal 10 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.430.000 kepada Warung

halal yaitu 2 dus Abc sarden chili @Rp.395.000 dan 32 ban Wafer tango

coklat @Rp.20.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.220.000.

b. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.2.027.000 kepada Toko

Suci yaitu 5 pack Ns anggur 11gr @Rp.43.000, 7 dus Beng-beng regular

@Rp.210.000, 2 dus Beter vanila @Rp.110.000 dan 1 karton Yupi baby

bears @Rp.122.000 dengan syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp

senilai Rp.1.748.000.

Page 12: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

40

c. Diterima dari Toko Sahara atas pelunasan piutang sebesar Rp.5.450.000

atas invoice no.17 dengan bukti no. BKM_002.

11) Tanggal 11 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.290.000 kepada Bu Ani

yaitu 20 renceng Ns premium jus mangga @Rp.18.000, 15 renceng hilo

school coklat @Rp.28.000 dan 3 dus Roma marie susu @Rp.170.000,

dengan total Hpp senilai Rp.1.145.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.850.000 kepada Ibu

Suyati yaitu 32 ban Wafer Tango Long Cokelat @Rp.20.000, 2 dus ABC

Sarden Chili @Rp.395.000 dan 2 dus Beng beng Regular @Rp.210.000,

dengan total Hpp senilai Rp.1.580.000.

12) Tanggal 12 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.520.000 kepada Toko

Sahara yaitu 1 dus Soun naga kecil @Rp.680.000 dan 2 dus Abc sambal

terasi @Rp.420.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.435.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.027.000 kepada Toko

Bahagia yaitu 5 pack Ns Anggur @Rp.43.000, 7 dus Beng beng Regular

@Rp.210.000, 2 dus Beter Vanila @Rp.110.000 dan 1 karton Yupy Baby

Bears Display @Rp.122.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.748.000.

c. Mengeluarkan uang dari kas sejumlah Rp.2.048.000 untuk pelunasan

hutang kepada PT. Mitra Jaya Persada dengan no. bukti BKK-002.

13) Tanggal 13 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.290.000 kepada Toko

Amin yaitu 3 dus Roma Marie Susu @Rp.170.000, 15 renceng Hilo School

Page 13: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

41

Cokelat @Rp.28.000 dan 20 renceng Ns Premium Jus Mangga

@Rp.18.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.145.000.

b. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.4.406.000 Kepada Toko

Wulan yaitu 5 dus Soun naga kecil @Rp.680.000, 3 dus Abc sambal asli

135 ml @Rp.250.000, 2 pack Ns jeruk peras @Rp.43.000 dan 1 dus Roma

marie susu @Rp.170.000 dengan syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp

senilai Rp.4,193.000.

c. Membeli barang dagang secara kredit dari PD. Semar Perdana sebesar

Rp.3.090.000 dengan syarat pembayaran n/30.

d. Mengeluarkan sejumlah uang untuk membayar hutang kepada PT. Surya

Pangan Sejahtera sebesar Rp.4.380.000 dengan no. bukti BKK-003-1

e. Mengeluarkan sejumlah uang sebesar Rp.20.000 untuk membeli bahan

bakar minyak dengan no.bukti BKK-003-2.

14) Tanggal 14 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.123.000 kepada Warung

Aminudin yaitu 7 box Okky jelly drink jambu @Rp.20.000, 3 dus Energen

coklat @Rp.175.000, 4 karton Fullo chocolate @Rp.65.000 dan 6 dus Aqua

330 ml Rp.33.000, dengan total Hpp senilai Rp.994.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.520.000 kepada Warung

Pak Warjo yaitu 1 dus Soun Naga Kecil @Rp.680.000 dan 2 dus ABC

Sambal Terasi @Rp.420.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.435.000.

15) Tanggal 15 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.625.000 kepada Bapak

Nurahman yaitu 4 lusin Sikat gigi for Silver pro DAS @Rp.30.000, 3 lusin

Page 14: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

42

Sikat gigi for silver pro DMN @Rp.30.000, 3 karton Fullo vanila

@Rp.65.000 dan 2 dus Beter vanila @Rp.110.000, dengan total Hpp senilai

Rp.543.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.123.000 kepada Warung

Halal yaitu 6 dus Aqua 330 ml @Rp.33.000, 4 karton Fullo Chocolate

@Rp.65.000, 3 dus Energen Chocolate @Rp.175.000 dan 7 box Okky Jelly

Drink Jambu @Rp.20.000, dengan total Hpp senilai Rp.994.000.

16) Tanggal 16 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.453.000 kepada Bapak

Burhanudin yaitu 30 zak permen blaster choco @Rp.6.000, 33 zak permen

blaster NBPLT @6.000 50 picis waffle crunhox @Rp.2.000 dan 15 karton

Fullo vanila @Rp.65.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.245.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.625.000 kepada Bapak

Suheri yaitu 2 dus Beter Vanila @Rp.110.000, 3 karton Fullo Vanila

@Rp.65.000, 3 lusin Sikat gigi For Silver Pro DMN-S @Rp.30.000 dan 4

lusin Sikat gigi For Silver Pro DA-S @Rp.30.000, dengan total Hpp senilai

Rp.543.000.

c. Mengeluarkan sejumlah uang untuk pengisian bahan bakar minyak sebesar

Rp.100.000 dengan no. bukti BKK-004.

17) Tanggal 17 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.453.000 kepada Warung

Ananda yaitu 15 karton Fullo Vanila @Rp.65.000, 50 pcs Waffle Crunchox

@Rp.2.000, 33 zak V permen Blaster NBPLT @Rp.6.000 dan 30 zak V

permen Blaster Choco @Rp.6.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.245.000.

Page 15: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

43

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.850.000 kepada Toko

Didin yaitu 32 ban Wafer Tango Long Cokelat @Rp.20.000, 2 dus ABC

Sarden Chili @Rp.395.000 dan 2 dus Beng beng Regular @Rp.210.000,

dengan total Hpp senilai Rp.1.580.000.

c. Diterima dari Toko Sandrina atas pelunasan piutang sebesar Rp.6.502.000

atas invoice no.24 dengan bukti no. BKM-003.

18) Tanggal 18 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.841.000 kepada Toko

Sulasih yaitu 4 dus Aqua 330 ml @Rp.33.000, 13 pack Ns jeruk peras

@Rp.43.000, 2 dus Soun naga kecil @Rp.680.000 dan 2 dus Abc Sarden

chili @Rp.395.000, dengan total Hpp senilai Rp.2.673.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.4.225.000 kepada Bapak

Suhendra yaitu 3 dus Soun Naga Kecil @Rp.680.000, 40 bal Bihun Lothan

@Rp.25.000 dan 3 dus ABC Sarden Chili @Rp.395.000, dengan total Hpp

senilai Rp.3.955.000.

19) Tanggal 19 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.983.000 kepada Ibu

Winda yaitu 10 pack Ns florida orange @Rp.43.000, 13 pack Ns jeruk nipis

@Rp.43.000, 8 pack Ns jeruk peras @Rp.43.000, 30 renceng Hilo school

cokelat @Rp.28.000 dan 45 renceng Ns premium jus mangga @Rp.18.000,

dengan total Hpp senilai Rp.2.679.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.997.000 kepada Warung

Ida yaitu 18 pack Ns Florida Orange @Rp.43.000, 12 pack Ns Jeruk Peras

Page 16: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

44

@Rp.43.000, 5 karton Fullo Blasto Cokelat @Rp.115.000 dan 4 dus Aqua

330 ml @Rp.33.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.761.000.

20) Tanggal 20 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.3.150.000 kepada Warung

Nenek yaitu 3 dus ABC Sambal Terasi @Rp.420.000, 7 dus ABC Squash

Orange @Rp.145.000 dan 5 dus Energen Chocolate @Rp.175.000, dengan

total Hpp senilai Rp.2.866.000.

b. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.1.669.000 kepada Toko

Afifa yaitu 40 ball bihun lothan @Rp.25.000, 2 karton Kimbo reddi sosis

ayam @Rp.117.000 dan 3 dus ABC squash orange @Rp.145.000 dengan

syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp senilai Rp.1.484.000.

21) Tanggal 21 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.750.000 kepada Toko

Sandrina yaitu 3 dus Choki-choki cashew @Rp.145.000, 2 dus Roma marie

susu @Rp.170.000, 5 dus Roma cream crackers @Rp.95.000, 3 dus Beng-

beng regular @Rp.210.000 dan 6 dus ABC Squash orange @Rp.145.000,

dengan total Hpp senilai Rp.2.398.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.035.000 kepada Toko

Amin yaitu 8 box Okky Jelly Drink Jambu @Rp.20.000, 5 dus Energen

Jagung @Rp.175.000, 13 karton Teh Cap Botol Hijau Celup @Rp.30.000

dan 5 karton Yupi Baby Bears Display @Rp.122.000, dengan total Hpp

senilai Rp.1.838.000.

c. Membeli barang dagang secara kredit dari PT. Arta Boga Gemilang sebesar

Rp.1.260.000 dengan syarat pembayaran n/30.

Page 17: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

45

22) Tanggal 22 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.3.635.000 kepada Warung

nenek yaitu 7 dus Roma marie susu @Rp.170.000, 9 dus Roma cream

crackers @Rp.95.000, 6 dus Beng-beng regular @Rp. 210.000 dan 3 dus

Beter vanila @Rp.110.000, dengan total Hpp senilai Rp.3.114.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.345.000 kepada Ibu

Winda yaitu 12 ban Wafer Tango Long Vanila @Rp.20.000, 9 ban Wafer

Tango Long Cokelat @Rp.20.000, 60 pcs Waffle Crunchox @Rp.2.000 dan

7 karton Fullo Blasto Cokelat @Rp.115.000, dengan total Hpp senilai

Rp.1.070.000.

c. Membeli barang dagang secara tunai dari PT. Balina Agung Perkasa sebesar

Rp.290.000.

23) Tanggal 23 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.841.000 kepada Toko

Sulasih yaitu 2 dus ABC Sardn Chili @Rp.395.000, 2 dus Soun Naga Kecil

@Rp.680.000, 13 pack Ns Anggur @Rp.43.000 dan 4 dus Aqua 330 ml

@Rp.33.000, dengan total Hpp senilai Rp.2.673.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.155.000 kepada Bapak

Hartawan yaitu 1 dus ABC Sambal Terasi @Rp.420.000, 6 lusin sikat gigi

for gold pro zigzag @Rp.30.000 dan 3 dus ABC Terasi Udang

@Rp.185.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.068.000.

c. Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.900.000 kepada Toko

Didin yaitu 2 karton Fullo blaster coklat @Rp.115.000, 4 dus Roma cream

Page 18: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

46

crackers @Rp.95.000 dan 2 dus Choki2 cashew @Rp.145.000 dengan

syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp senilai Rp.770.000.

d. Membeli barang dagang secara kredit dari UD. Jaya Sentosa sebesar

Rp.1.760.000 dengan syarat pembayaran n/30.

24) Tanggal 24 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.4.175.000 kepada Warung

Ida yaitu 18 karton Teh cap botol hijau celup @Rp.30.000, 3 dus ABC

sarden chili @Rp.395.000, 2 dus Abc Sambal terasi @Rp.420.000, 4 dus

Abc terasi udang @Rp.185.000 dan 6 dus ABC Squash orange

@Rp.145.000, dengan total Hpp senilai Rp.3.788.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.440.000 kepada Bapak

Burhanudin yaitu 3 dus Roma Marie Susu @Rp.170.000, 5 dus Beng beng

Regular @Rp.210.000 dan 8 dus Beter Vanila @Rp.110.000, dengan total

Hpp senilai Rp.2.054.000.

25) Tanggal 25 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.790.000 kepada Bapak

Suhendra yaitu 2 dus ABC Squash orange 525 ml @Rp.145.000, 5 box

Okky jelly drink mangga @Rp.20.000, 8 box Okky jelly drink jeruk

@Rp.20.000 dan 12 box Okky jelly drink jambu @Rp.20.000, dengan total

Hpp senilai Rp.656.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.350.000 kepada Bapak

Nurrahman yaitu 12 lusin Sikat gigi For Silver DA-S @Rp.30.000, 15 lusin

Sikat gigi For Silver Pro DMN-S @Rp.30.000 dan 18 lusin Sikat gigi For

Gold Pro Zig zag @Rp.30.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.260.000.

Page 19: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

47

26) Tanggal 26 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.376.000 kepada Kantin

Mama Adel yaitu 16 pack Ns anggur @Rp.43.000, 23 zak V permen blaster

choco @Rp.6.000, 20 zak V permen blaster NBPLT @Rp.6.000, 2 karton

fullo blasto coklat @Rp.115.000 dan 100 pcs Waffle crunchox @Rp.2.000,

dengan total Hpp senilai Rp.1.179.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.3.315.000 kepada Warung

Amirudin yaitu 7 karton So Nice Sosis Rasa Ayam @Rp.115.000, 8 karton

So Nice Sosis Rasa Sapi @Rp.115.000, 3 dus ABC Sambal Asli

@Rp.250.000 dan 2 dus ABC Sambal Terasi @Rp.420.000, dengan total

Hpp senilai Rp.3.120.000.

c. Membeli barang dagang secara kredit dari PT. Mitra Jaya Persada sebesar

Rp.1.803.000 dengan syarat pembayaran n/30.

27) Tanggal 27 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.775.000 kepada Warung

Ananda yaitu 1 dus ABC sambal asli 135 ml @Rp.250.000, 1 dus Energen

jahe susu @Rp.175.000 dan 2 dus Energen chocolate @Rp.175.000, dengan

total Hpp senilai Rp.710.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.645.000 kepada Bu Ani

yaitu 30 renceng Hilo School Cokelat @Rp.28.000, 5 dus Choki choki

Cashew @Rp.145.000 dan 40 pcs Waffle Crunchox @Rp.2.000, dengan

total Hpp senilai Rp.1.460.000.

c. Membeli barang dagang secara kredit dari PT. Surya Pangan Sejahtera

sebesar Rp.2.992.000 syarat pembayaran n/30.

Page 20: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

48

d. Membeli barang dagang secara tunai dari PT. Fastrata Buana sebesar

Rp.880.000.

28) Tanggal 28 Maret 2018

a. Diterima dari Toko Barokah atas pelunasan piutang sebesar Rp.6.380.000

atas invoice no.35 dengan bukti no. BKM-004.

b. Mengeluarkan sejumlah uang untuk membayar hutang kepada UD. Perdana

Jaya atas faktur no.F18635 sebesar Rp.4.595.000 dengan no. bukti BKK-

005.

29) Tanggal 29 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.990.000 kepada Warung

Pak Warjo yaitu 2 dus beter vanila @Rp.110.000 3 dus roma marie susu

@Rp.170.000, dan 4 karton fullo chocolate @Rp.65.000, dengan total Hpp

senilai Rp.854.000.

b. Membeli barang dagang secara tunai dari PT. Gunung Slamat sebesar

Rp.500.000.

c. Mengeluarkan sejumlah uang dari kas sebesar Rp.500.000 untuk membayar

pulsa listrik bulan Maret 2018 no. bukti BKK-006.

30) Tanggal 30 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.400.000 kepada Toko

Barokah yaitu 1 dus Soun naga kecil @Rp.680.000, 2 dus roma marie susu

@Rp.170.000 dan 4 dus roma cream crakers @Rp.95.000, dengan total Hpp

senilai Rp.1.275.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.335.000 kepada Toko

Amin yaitu 8 box Okky Jelly Drink Jeruk @Rp.20.000, 6 box Okky Jelly

Page 21: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

49

Drink Mangga @Rp.20.000, 4 dus ABC Squash Orange @Rp.145.000 dan

5 dus Roma Cream Creckers @Rp.95.000, dengan total Hpp senilai

Rp.1.136.000.

c. Mengeluarkan sejumlah uang dari kas sebesar Rp.3000.000 untuk

membayar gaji 3 karyawan @Rp.1000.000 pada bulan maret 2018 dengan

no. bukti BKK-007.

31) Tanggal 31 Maret 2018

a. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.1.337.000 kepada Ibu

Suyati yaitu 5 dus roma cream crackers @Rp.95.000, 4 dus Aqua 330 ml

@Rp.33.000, 3 dus beng-beng regular @Rp.210.000 dan 5 box okky jelly

drink mangga @Rp.20.000, dengan total Hpp senilai Rp.1.136.000.

b. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.985.000 kepada Toko

Kencana yaitu 7 karton Teh Cap Botol Hijau celup @Rp.30.000, 3 dus

Squash Orange @Rp.145.000 dan 2 dus Roma Marie Susu @Rp.170.000,

dengan total Hpp senilai Rp.859.000.

Berdasarkan transaksi-transaksi diatas, untuk menjurnal semua transaksi

tersebut maka akan dibuatkan jurnal khusus yang terdiri dari jurnal penjualan,

jurnal pembelian, jurnal penerimaan kas dan jurnal pengeluaran kas. Jurnal

penyesuaian/jurnal umum untuk mencatat transaksi yang tidak yang bisa di catat

oleh jurnal khusus. Transaksi akan dimuat dalam tabel sebagai berikut:

Page 22: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

50

a. Jurnal Penjualan

Tabel III.6

Jurnal Penjualan per Maret 2018

Tabel III.7

Rekapitulasi Jurnal Penjualan per Maret 2018

Kode Akun Nama Akun Debet Kredit

130-20 Piutang Dagang 21,006,000 -

140-10 Persediaan Barang Dagang - 18,798,000

410-10 Penjualan - 21,006,000

520-31 Hpp 18,798,000 -

Total 39,804,000 39,804,000

b. Jurnal Pembelian

Tabel III.8

Jurnal Pembelian per Maret 2018

Tabel III.9

Rekapitulasi Jurnal Pembelian per Maret 2018

Kode Akun Nama Akun Debet Kredit

140-10 Persediaan Barang Dagang 10,905,000 -

210-20 Hutang Dagang - 10,905,000

Total 10,905,000 10,905,000

Tgl

No.

Faktur Nama Customer Ref

Debet Kredit

Piutang

Dagang

HPP Penjualan

Pers. Br

Dagang

1 P-002 Toko Ilham - 3,799,000 3,362,000 3,799,000 3,362,000

3 P-005 Toko Wahyu - 3,940,000 3,485,000 3,940,000 3,485,000

4 P-007 Toko Nayla - 1,630,000 1,376,000 1,630,000 1,376,000

9 P-017 Toko Mustofa - 2,635,000 2,380,000 2,635,000 2,380,000

10 P-019 Toko Suci - 2,027,000 1,748,000 2,027,000 1,748,000

13 P-025 Toko Wulan - 4,406,000 4,193,000 4,406,000 4,193,000

20 P-039 Toko Afifa - 1,669,000 1,484,000 1,669,000 1,484,000

23 P-046 Toko Didin - 900,000 770,000 900,000 770,000

Total 21,006,000 18,798,000 21,006,000 18,798,000

Tgl Nama Supplier Ref Debet Kredit

Pers. Br Dagang Hutang Dagang

13 PD. Semar Perdana 45091370 3,090,000 3,090,000

21 PT. Arta Boga Cemerlang 030284 1,260,000 1,260,000

23 UD. Jaya Sentosa 140318 1,760,000 1,760,000

26 PT. Mitra Jaya Persada 25098 1,803,000 1,803,000

27 PT. Surya Pangan Sejahtera 28007860 2,992,000 2,992,000

Total 10,905,000 10,905,000

Page 23: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

51

c. Jurnal Kas Masuk

Tabel III.10

Jurnal Kas Masuk per Maret 2018

Tgl No.

Bukti Keterangan Ref

Debet Kredit

Kas HPP Piutang

Dagang Penjualan

Pers. Br

Dagang

1 P-001 Toko Afifa 2,035,000 1,838,000 - 2,035,000 1,838,000

2 P-003 Warung pak Warjo 1,185,000 1,071,000 - 1,185,000 1,071,000

3 P-004 Kantin Mama Adel 640,000 513,000 - 640,000 513,000

3 BKM-001 Toko Kencana 10,620,000 - 10,620,000 - -

4 P-006 Bpk. Suheri 1,155,000 1,068,000 - 1,155,000 1,068,000

5 P-008 Toko Kencana 1,049,000 920,000 - 1,049,000 920,000

6 P-009 Bpk. Hartawan 1,501,000 1,331,000 - 1,501,000 1,331,000

6 P-010 Warung Pak Warjo 2,940,000 2,741,000 - 2,940,000 2,741,000

7 P-011 Ibu Suyati 1,210,000 1,060,000 - 1,210,000 1,060,000

7 P-012 Kantin Mama Adel 1,069,000 943,000 - 1,069,000 943,000

8 P-013 Toko Bahagia 1,507,000 1,430,000 - 1,507,000 1,430,000

8 P-014 Bapak Suheri 1,315,000 1,137,000 - 1,315,000 1,137,000

9 P-015 Toko Amin 1,315,000 1,137,000 - 1,315,000 1,137,000

9 P-016 Bapak Hartawan 2,635,000 2,380,000 - 2,635,000 2,380,000

10 P-018 Warung Halal 1,430,000 1,220,000 - 1,430,000 1,220,000

10 BKM-002 Toko Sahara 5,450,000 - 5,450,000 - -

11 P-020 Bu Ani 1,290,000 1,145,000 - 1,290,000 1,145,000

11 P-021 Ibu Suyati 1,850,000 1,580,000 - 1,850,000 1,580,000

12 P-022 Toko Sahara 1,520,000 1,435,000 - 1,520,000 1,435,000

12 P-023 Toko Bahagia 2,027,000 1,748,000 - 2,027,000 1,748,000

13 P-024 Toko Amin 1,290,000 1,145,000 - 1,290,000 1,145,000

14 P-026 Warung Amirudin 1,123,000 994,000 - 1,123,000 994,000

14 P-027 Warung Pak Warjo 1,520,000 1,435,000 - 1,520,000 1,435,000

15 P-028 Bpk. Nurahman 625,000 543,000 - 625,000 543,000

15 P-029 Warung Halal 1,123,000 994,000 - 1,123,000 994,000

16 P-030 Bpk. Burhanudin 1,453,000 1,245,000 - 1,453,000 1,245,000

16 P-031 Bpk. Suheri 625,000 543,000 - 625,000 543,000

17 P-032 Warung Ananda 1,453,000 1,245,000 - 1,453,000 1,245,000

17 P-033 Toko Didin 1,850,000 1,580,000 - 1,850,000 1,580,000

17 BKM-003 Toko Sandrina 6,502,000 - 6,502,000 - -

18 P-034 Toko Sulasih 2,841,000 2,673,000 - 2,841,000 2,673,000

18 P-035 Bpk. Suhendra 4,225,000 3,955,000 - 4,225,000 3,955,000

Page 24: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

52

Tabel III.11

Rekapitulasi Jurnal Kas Masuk per Maret 2018

Kode Akun Nama Akun Debet Kredit

110-20 Kas 118,557,000 -

130-20 Piutang Dagang - 28,952,000

140-10 Persediaan Barang Dagang - 80,003,000

410-10 Penjualan - 89,605,000

520-31 HPP 80,003,000 -

Total 198,560,000 198,560,000

19 P-036 Ibu Winda 2,983,000 2,679,000 - 2,983,000 2,679,000

19 P-037 Warung Ida 1,997,000 1,761,000 - 1,997,000 1,761,000

20 P-038 Warung Nenek 3,150,000 2,866,000 - 3,150,000 2,866,000

21 P-040 Toko Sandrina 2,750,000 2,398,000 - 2,750,000 2,398,000

21 P-041 Toko Amin 2,035,000 1,838,000 - 2,035,000 1,838,000

22 P-042 Warung Nenek 3,635,000 3,114,000 - 3,635,000 3,114,000

22 P-043 Ibu Winda 1,345,000 1,070,000 - 1,345,000 1,070,000

23 P-044 Toko Sulasih 2,841,000 2,673,000 - 2,841,000 2,673,000

23 P-045 Bpk. Hartawan 1,155,000 1,068,000 - 1,155,000 1,068,000

24 P-047 Warung Ida 4,175,000 3,788,000 - 4,175,000 3,788,000

24 P-048 Bpk. Burhanudin 2,440,000 2,054,000 - 2,440,000 2,054,000

25 P-049 Bpk. Suhendra 790,000 656,000 - 790,000 656,000

25 P-050 Bpk. Nurrahman 1,350,000 1,260,000 - 1,350,000 1,260,000

26 P-051 Kantin Mama Adel 1,376,000 1,179,000 - 1,376,000 1,179,000

26 P-052 Warung Amirudin 3,315,000 3,120,000 - 3,315,000 3,120,000

27 P-053 Warung Ananda 775,000 710,000 - 775,000 710,000

27 P-054 Bu Ani 1,645,000 1,460,000 - 1,645,000 1,460,000

28 BKM-004 Toko Barokah 6,380,000 - 6,380,000 - -

29 P-055 Warung Pak Warjo 990,000 854,000 - 990,000 854,000

30 P-056 Toko Barokah 1,400,000 1,275,000 - 1,400,000 1,275,000

30 P-057 Toko Amin 1,335,000 1,136,000 - 1,335,000 1,136,000

31 P-058 Ibu Suyati 1,337,000 1,136,000 - 1,337,000 1,136,000

31 P-059 Toko Kencana 985,000 859,000 - 985,000 859,000

Total 118,557,000 80,003,000 28,952,000 89,605,000 80,003,000

Page 25: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

53

d. Jurnal Kas Keluar

Tabel III.12

Jurnal Kas Keluar per Maret 2018

Tgl No. Bukti Keterangan

Debet Kredit

Pers. barang

dagang

Hutang

Dagang

Serba/i

Kas Ref Akun Jumlah

5 BKK-001 Pengisian BBM

Kendaraan

- - 610-50 Beban BBM 20,000 20,000

12 BKK-002 PT. Mitra Jaya

Persada

-

2,048,000 -

- - 2,048,000

13 BKK-003-1 PT. Surya Pangan

Sejahtera

-

4,380,000 -

- - 4,380,000

13 BKK-003-2 Pengisian BBM

Kendaraan

- - 610-50 Beban BBM 20,000 20,000

16 BKK-004 Pengisian BBM

Kendaraan

- - 610-50 Beban BBM 100,000 100,000

22 337 PT. Balina Agung

Perkasa 290,000

- -

- - 290,000

27 2897792 PT. Frastata Buana 880,000 - -

- - 880,000

28 BKK-005 UD. Perdana Jaya - 4,595,000 - - - 4,595,000

29 002723 PT. Gunung

Selamat 500,000

- -

- - 500,000

29 BKK-006 Pembayaran Pulsa

Listrik

- - 610-30 Beban Listrik 500,000 500,000

30 BKK-007 Biaya Gaji

Karyawan

- - 610-10 Beban Gaji 3,000,000 3,000,000

Total 1,670,000 11,023,000 3,640,000 16,333,000

Tabel III.13

Rekapitulasi Jurnal Kas Keluar per Maret 2018

Kode Akun Nama Akun Debet Kredit

110-20 Kas - 16,333,000

140-10 Persediaan Barang Dagang 1,670,000 -

210-20 Hutang Dagang 11,023,000 - 610-10 Beban Gaji 3,000,000 - 610-30 Beban Listrik 500,000 - 610-50 Beban BBM 140,000 -

Total 16,333,000 16,333,000

Page 26: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

54

Tabel III.14

Buku Besar per Maret 2018

Buku Besar Akun: Kas

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 01 Saldo Awal - - 130,000,000

2 31 Posting JKM 118,557,000 - 248,557,000

3 31 Posting JKK - 16,333,000 232,224,000

Buku Besar Akun : Piutang Dagang

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 01 Saldo Awal - - 28,952,000

2 31 Posting JKM - 28,952,000 0

3 31 Posting JPJ 21,006,000 - 21,006,000

Buku Besar Akun : Persediaan Barang Dagang

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 01 Saldo Awal - - 404,324,000

2 31 Posting JKM - 80,003,000 324,321,000

3 31 Posting JKK 1,670,000 - 325,991,000

4 31 Posting JPJ - 18,798,000 307,193,000

5 31 Posting JPB 10,905,000 - 318,098,000

Buku Besar Akun : Perlengkapan Toko

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 01 Saldo Awal - - 3,000,000

2 31 Posting JPY - 145,000 2,855,000

Buku Besar Akun : Bangunan

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 01 Saldo Awal - - 60,000,000

Page 27: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

55

Buku Besar Akun : Akumulasi Peny. Bangunan

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Kredit

1 01 Saldo Awal - - 3,150,000

2 31 Posting JPY - 225,000 3,375,000

Buku Besar Akun : Peralatan Toko

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 01 Saldo Awal - - 6,600,000

Buku Besar Akun : Akumulasi Peny. Peralatan Toko

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Kredit

1 01 Saldo Awal - - 693,000

2 31 Posting JPY - 49,000 742,000

Buku Besar Akun : Kendaraan

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 01 Saldo Awal - - 130,000,000

Buku Besar Akun : Akumulasi Peny. Kendaraan

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Kredit

1 01 Saldo Awal - - 10,500,000

2 31 Posting JPY - 750,000 11,250,000

Buku Besar Akun : Hutang Dagang

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Kredit

1 01 Saldo Awal - - 11,023,000

2 31 Posting JPB - 10,905,000 21,928,000

3 31 Posting JKK 11,023,000 - 10,905,000

Page 28: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

56

Buku Besar Akun : Modal Pemilik

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Kredit

1 01 Saldo Awal - - 737,510,000

1 31 Posting JPN - 7,000,500 744,510,500

Buku Besar Akun : Penjualan

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Kredit

1 31 Posting JPJ - 21,006,000 21,006,000

2 31 Posting JKM - 89,605,000 110,611,000

3 31 Posting JPN 110,611,000 - 0

Buku Besar Akun : HPP

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debit

1 31 Posting JPJ 18,798,000 - 18,798,000

2 31 Posting JKM 80,003,000 - 98,801,000

3 31 Posting JPN - 98,801,000 0

Buku Besar Akun : Beban Gaji

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 31 Posting JKK 3,000,000 - 3,000,000

2 31 Posting JPN - 3,000,000 0

Buku Besar Akun : Beban Listrik

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 31 Posting JKK 500,000 - 500,000

2 31 Posting JPN - 500,000 0

Buku Besar Akun : Beban BBM

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 31 Posting JKK 140,000 - 140,000

2 31 Posting JPN - 140,000 0

Page 29: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

57

Buku Besar Akun : Beban Penyusutan Gedung

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 31 Posting JPY 225,000 - 225,000

2 31 Posting JPN - 225,000 0

Buku Besar Akun : Beban Penyusutan Peralatan

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 31 Posting JPY 49,500 - 49,500

2 31 Posting JPN - 49,500 0

Buku Besar Akun : Beban Perlengkapan Toko

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 31 Posting JPY 145,000 - 145,000

Buku Besar Akun : Beban Penyusutan Kendaraan

No. Tgl Ket Debet

(Rp.)

Kredit

(Rp.)

Saldo

Debet

1 31 Posting JPY 750,000 - 750,000

2 31 Posting JPN - 750,000 0

Page 30: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

58

Tabel III.15

Neraca Saldo per Maret 2018

No.

Akun Nama Akun Debet Kredit

110-20 Kas 232,224,000 -

130-20 Piutang Dagang 21,006,000 -

140-10 Persediaan Barang Dagang 318,098,000 -

140-20 Perlengkapan Toko 3,000,000 -

170-20 Bangunan 60,000,000 -

170-21 Akumulasi Peny. Bngunan - 3,150,000

170-30 Peralatan Toko 6,600,000 -

170-31 Akumulasi Peny. Peralatan Toko - 693,000

170-50 Kendaraan 130,000,000 -

170-51 Akumulasi Peny.Kendaraan - 10,500,000

210-20 Hutang Dagang - 10,905,000

310-20 Modal Pemilik - 737,510,000

410-10 Penjualan - 110,611,000

520-31 HPP 98,801,000 -

610-10 Beban Gaji 3,000,000 -

610-30 Beban Listrik 500,000 -

610-50 Beban BBM 140,000 -

TOTAL 873,369,000 873,369,000

Berikut ini adalah daftar penyesuaian yang harus dilakukan Toko Fitri

per 31 Maret 2018 :

1. Pada tanggal 31 Maret 2018, diketahui bangunan perusahaan disusutkan

nilainya sebesar Rp.225,000.

2. Pada tanggal 31 Maret 2018, diketahui peralatan perusahaan disusutkan

nilainya sebesar Rp.49,500.

3. Pada tanggal 31 Maret 2018, diketahui kendaraan operasional perusahaan

disusutkan nilainya sebesar Rp.750,000.

4. Pada Tanggal 31 Maret 2018, diketahui perlengkapan toko yang digunakan

selama bulan Maret 2018 sebesar Rp. 145,000.

Page 31: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

59

Tabel III.16

Ayat Jurnal Penyesuaian per Maret 2018

Tgl Keterangan Ref Debet Kredit

31 Beban Peny. Bangunan

Akum. Penyusutan Bangunan

660-10

170-21

225.000

225,000

31 Beban Peny. Peralatan Toko

Akum. Penyusutan Peralatan Toko

660-11

170-31

49,500

49,500

31 Beban Perlengkapan Toko

Perlengkapan Toko

660-12

140-20

145,000

145,000

31 Beban Peny. Kendaraan

Akum. Penyusutan Kendaraan

660-13

170-51

750,000

750,000

Total 1,169,500 1,169,500

Page 32: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

59

Tabel III.17

Neraca Lajur per Maret 2018

NO

AKUN NAMA AKUN Neraca Saldo Penyesuaian NSD Laba Rugi Neraca

Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit

110-20 Kas 232,224,000 - - - 232,224,000 - - - 232,224,000 -

130-20 Piutang Dagang 21,006,000 - - - 21,006,000 - - - 21,006,000 -

140-10 Persediaan Barang Dagang 318,098,000 - - - 318,098,000 - - - 318,098,000 -

140-20 Perlengkapan Toko 3,000,000 - - 145,000 2,855,000 - - - 2,855,000 -

170-20 Bangunan 60,000,000 - - - 60,000,000 - - - 60,000,000 -

170-21 Akumulasi Peny. Bangunan - 3,150,000 - 225,000 - 3,375,000 - - - 3,375,000

170-30 Peralatan Toko 6,600,000 - - - 6,600,000 - - - 6,600,000 -

170-31 Akumulasi Peny. Peralatan Toko - 693,000 - 49,500 - 742,500 - - - 742,500

170-50 Kendaraan 130,000,000 - - - 130,000,000 - - - 130,000,000 -

170-51 Akumulasi Peny.Kendaraan - 10,500,000 - 750,000 - 11,250,000 - - - 11,250,000

210-20 Hutang Dagang - 10,905,000 - - - 10,905,000 - - - 10,905,000

310-20 Modal Pemilik - 737,510,000 - - - 737,510,000 - - - 737,510,000

410-10 Penjualan - 110,611,000 - - - 110,611,000 - 110,611,000 - -

520-31 HPP 98,801,000 - - - 98,801,000 - 98,801,000 - - -

610-10 Beban Gaji 3,000,000 - - - 3,000,000 - 3,000,000 - - -

610-30 Beban Listrik 500,000 - - - 500,000 - 500,000 - - -

610-50 Beban BBM 140,000 - - - 140,000 - 140,000 - - -

Total 873,369,000 873,369,000 - - - - - - - -

660-10 Beban Peny. Bangunan - - 225,000 - 225,000 - 225,000 - - -

660-11 Beban Peny. Peralatan - - 49,500 - 49,500 - 49,500 - - -

660-12 Beban Perlengkapan Toko - - 145,000 - 145,000 - 145,000 - - -

660-13 Beban Peny. Kendaraan - - 750,000 - 750,000 - 750,000 - - -

Total 1,169,500 1,169,500 874,393,500 874,393,500 103,610,500 110,611,000 770,783,000 763,782,500

Laba-Usaha 7,000,500 7,000,500

Total 110,611,000 110,611,000 770,783,000 770,783,000

Page 33: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

60

Tabel III.18

Laporan Laba Rugi per Maret 2018

Laporan Laba-Rugi

Pendapatan

410-10 Penjualan Rp 110,611,000

Total Pendapatan Rp 110,611,000

Biaya Atas Pendapatan

520-31 HPP Rp (98,801,000)

Total Biaya Atas Pendapatan Rp (98,801,000)

Laba Kotor Rp 11,810,000

Pengeluaran Operasional

Biaya Oprasional 610-10 Beban Gaji (Rp 3,000,000) 610-30 Beban Listrik (Rp 500,000) 610-50 Beban BBM (Rp 140,000)

Total Biaya Operasional Rp (3,640,000)

Biaya Non Operasional 660-10 Beban Peny. Bangunan (Rp 225,000) 660-11 Beban Peny. Peralatan Toko (Rp 49,500) 660-12 Beban Perlengkapan Toko (Rp 145,000) 660-13 Beban Peny. Kendaraan (Rp 750,000)

Total Biaya Non Oprasional Rp (1,169,500)

Total Pengeluaran Operasional Rp (4,809,500)

Laba Usaha

Rp 7,000,500

Tabel III.19

Laporan Perubahan Modal per Maret 2018

Laporan Perubahan Modal

Modal Awal 01 Maret 2018 Rp 737,510,000

Laba Bersih Rp 7,000,500

Modal Akhir 31 Maret 2018 Rp 744,510,500

Page 34: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

61

Tabel III.20

Laporan Neraca per Maret 2018

Aktiva Kewajiban + Modal Aktiva Lancar Hutang Lancar

Kas 232,224,000

Piutang dagang 21,006,000 Pers. Barang Dagang 318,098,000 Hutang Dagang 10,905,000

Perlengkapan Toko 2,855,000

Total Aktiva Lancar 574,183,000

Aktiva Tetap Modal

Bangunan 60,000,000 Modal Awal 737,510,000

Akm. Peny Bangunan (3,375,000) Laba Usaha 7,000,500

Peralatan Toko 6,600,000 Akm. Peny Peralatan Toko (742,500)

Kendaraan 130,000,000

Akm. Peny Kendaraan (11,250,000)

Total Aktiva Tetap 181,232,500 Total Modal 744,510,500

Total Aktiva 755,415,500 Total Hutang + Modal 755,415,500

Tabel III. 21

Jurnal Penutup per Maret 2018

Tgl Akun Ref Debet (Rp) Kredit (Rp)

31 Penjualan Ikhtisar Laba/Rugi

110,611,000 -

- 110,611,000

31 Ikhtisar Laba/Rugi

HPP

98,801,000

-

-

98,801,000

31 Ikhtisar Laba/Rugi Modal

7,000,500 -

- 7,000,500

31 Ikhtisar Laba/Rugi

Beban Gaji

Beban Listrik

Beban BBM

Beban Peny. Bangunan Beban Peny. Peralatan

Beban Perlengkapan Toko

Beban Peny. Kendaraan

4,809,500

-

-

-

- -

-

-

3,000,000

500,000

140,000

225,000 49,500

145,000

750,000

Total 221,222,000 221,222,000

Tabel III.22

Neraca Saldo Setelah Penutupan per Maret 2018

No. Akun Akun Debet (Rp) Kredit (Rp)

110-20 Kas 232,224,000 -

130-20 Piutang Dagang 21,006,000 -

140-10 Persediaan Barang Dagang 318,098,000 -

140-20 Perlengkapan Toko 2,855,000 -

170-20 Bangunan 60,000,000 -

170-21 Akumulasi Peny. Bangunan - 3,375,000

170-30 Peralatan Toko 6,600,000 -

170-31 Akumulasi Peny. Peralatan Toko - 742,500

170-50 Kendaraan 130,000,000 -

170-51 Akumulasi. Peny. Kendaraan - 11,250,000

210-20 Hutang Dagang - 10,905,000

310-20 Modal Pemilik - 744,510,500

Total 770,783,000 770,783,000

Page 35: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

62

3.1. Pencatatan Dengan Tool Aplikasi

3.1.1. Setup Awal

a. Membuat Data Base Perusahaan

1) Klik Start > All Programs > Zahir Accounting 5.1>Membuat Data Baru

Gambar III.2 Form Menu Awal

2) Setelah muncul Form Informasi Perusahaan seperti gambar dibawah ini, isi

data inrormasi perusahaan lalu klik Lanjutkan :

Gambar III.3 Form Informasi Perusahaan

3) Pada form Periode Akuntansi pastikan untuk memasukan periode akuntansi

sesuai dengan periode akuntansi perusahaan seperti gambar dibawah ini,

Page 36: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

63

lalu klik lokasi dan nama file untuk menyimpan file sesuai lokasi yang di

inginkan setelah itu klik tombol lanjutkan untuk menuju ke langkah

berikutnya.

Gambar III.4 FormPeriode Akuntansi

4) Setelah itu, akan muncul form yang berisi konfirmasi akhir, seperti gambar

berikut lalu klik proses:

Gambar III.5 Form Konfirmasi Akhir

5) Selanjutnya akan muncul form jenis usaha, pada form ini dapat memilih

bidang usaha sesuai dengan kebutuhan lalu klik Lanjutkan.

Page 37: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

64

Gambar III.6 Form Jenis Usaha

6) Pada form setup mata uang fungsional ubah kode mata uang, nama mata

uang, dan simbol seperti gambar dibawah ini lalu klik Lanjutkan > Selesai.

Gambar III.7 Form Mata Uang Fungsional

b. Membuat Kode Account

Pilih Menu Data-data > Klik Data Rekening > klik Baru (jika ingin

menambahkan) / Klik Edit (jika ingin merubahnya) > klik Hapus (jika ingin

menghapus akun yang tidak dibutuhkan lagi). Input untuk menambah akun baru

tampak pada gambar berikut, Klik Rekam.

Page 38: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

65

Gambar III.8 Form Tambah Akun Baru

Semua Akun yang ditambahkan dan di edit akan masuk ke daftar akun

sesuai dengan akun yang dibutuhkan dalam suatu transaksi seperti tampak

pada gambar berikut:

Gambar III.9 Form Daftar Akun

Page 39: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

66

c. Membuat Kode Supplier

Klik Data-data > Data Nama Alamat > Klik Baru > isi Data Nama dan Alamat,

pada kolom Tipe jika ini data supplier maka pilih Tipe Vendor seperti gambar

dibawah ini, lalu klik Rekam.

Gambar III.10 Form Data Nama dan Alamat Supplier

Semua data Supplier yang ditambahkan akan masuk ke daftar Data Pemasok

seperti tampak pada gambar berikut:

Gambar III.11 Form Data Pemasok

Page 40: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

67

d. Membuat Kode Customer

Klik Data-data > Data Nama Alamat > Klik Baru > isi Data Nama dan Alamat,

pada kolom Tipe jika ini data Customer maka pilih Tipe Customer seperti

gambar dibawah ini, lalu klik Rekam.

Gambar III.12 Form Data Nama dan Alamat Customer

Semua data Customer yang ditambahkan akan masuk ke daftar Data Pelanggan

seperti tampak pada gambar berikut:

Page 41: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

68

Gambar III.13 Form Data Pelanggan

e. Membuat Kode Karyawan

Klik Data-data > Data Nama Alamat > Klik Baru > isi Data Nama dan Alamat,

pada kolom Tipe jika ini data Karyawan maka pilih Tipe Employer seperti

gambar dibawah ini, lalu klik Rekam.

Gambar III.14 Form Data Nama dan Alamat Karyawan

Semua data Karyawan yang ditambahkan akan masuk ke daftar Data karyawan

seperti tampak pada gambar berikut:

Gambar III.15 Form Data Karyawan

Page 42: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

69

f. Membuat Satuan Pengukuran

Klik Data-data > Satuan Pengukuran > Klik Baru maka akan muncul kolom

Data Satuan Pengukuran, isi kolom satuan pengukuran seperti gambar di

bawah ini > klik rekam.

Gambar III.16 Form Data Satuan Pengukuran

Semua data satuan pengukuran yang ditambahkan akan masuk ke daftar Data

satuan Pengukuran seperti tampak pada gambar berikut:

Page 43: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

70

Gambar III.17 Form Daftar Satuan Pengukuran

g. Membuat Kelompok Produk

Klik Data-data > Kelompok Produk > Klik Baru maka akan muncul kolom Data

Kelompok Barang, isi kolom Data Kelompok Barang lalu sesuaikan kode akun

seperti gambar di bawah ini > klik rekam.

Gambar III.18 Form Data Kelompok Barang

Semua data barang/persediaan yang ditambahkan akan masuk kedalam Daftar

Kelompok Barang seperti tampak pada gambar berikut:

Page 44: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

71

Gambar III.19 Form Daftar Kelompok Barang

h. Membuat Data Persediaan Barang Dagang

Klik Data-data > Data Produk> Klik Baru maka akan muncul kolom Data

Produk, isi kolom Data Barang/persediaan sesuai dengan produk barang seperti

gambar di bawah ini > klik rekam.

Gambar III.20 Form Data Barang / Persediaan

Semua data barang/persediaan yang ditambahkan akan masuk kedalam Daftar

Barang seperti tampak pada gambar berikut:

Page 45: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

72

Page 46: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

73

Gambar III.21 Form Daftar Barang

3.1.2. Input Saldo Awal

a. Input Saldo Awal Akun

Klik Setting > Saldo Awal > Saldo Awal Akun (Input saldo awal sesuai dengan

akun yang digunakan, setelah selesai di input perhatikan bagian bawah kolom

jika nominalnya 0 (nol) berarti saldo awal akun sudah seimbang seperti yang

tampak pada gambar berikut) > Klik Rekam.

Page 47: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

74

Gambar III.22 Form Mengisi Saldo Awal Akun

b. Input Saldo Awal Piutang

Klik Setting > Saldo Awal > Saldo Awal Piutang Usaha (Input saldo awal

piutang sesuai dengan piutang yang ada seperti yang tampak pada gambar

berikut ini) > Klik Rekam.

Page 48: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

75

Gambar III.23 Form Entri Saldo Awal Piutang Usaha

Semua data saldo awal piutang usaha yang ditambahkan akan masuk kedalam

Daftar Saldo Awal Piutang Usaha seperti tampak pada gambar berikut:

Gambar III.24 Form Mengisi Saldo Awal Piutang Usaha

c. Input Saldo Awal Hutang

Klik Setting > Saldo Awal > Saldo Awal Hutang Usaha (Input saldo awal

hutang sesuai dengan hutang yang ada seperti yang tampak pada gambar berikut

ini) > Klik Rekam.

Page 49: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

76

Gambar III.25 Form Entri Saldo Awal Hutang Usaha

Semua data saldo awal hutang usaha yang ditambahkan akan masuk kedalam

Daftar Saldo Awal Hutang Usaha seperti tampak pada gambar berikut:

Gambar III.26 Form Mengisi Saldo Awal Hutang Usaha

d. Input Saldo Awal Persediaan

Klik Setting > Saldo Awal > Saldo Awal Persediaan (Input saldo awal

persediaan sesuai dengan persediaan barang dagang yang ada seperti yang

tampak pada gambar berikut ini) > Klik Rekam.

Page 50: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

77

Gambar III.27 Form Entri Saldo Awal Persediaan

Semua data saldo awal persediaan yang ditambahkan akan masuk kedalam

Daftar Saldo Awal Persediaan seperti tampak pada gambar berikut:

Page 51: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

78

Gambar III.28 Form Saldo Awal Persediaan

3.1.3. Input Data Transaksi

a. Transaksi Penjualan

Pengiriman Barang merupakan fitur yang terdapat pada Zahir Accounting yang

digunakan untuk mencatat penjualan kepada pelanggan. Setelah kita merekam

invoice penjualan ini, maka hal tersebut akan membentuk jurnal akuntansi yaitu

jurnal penjualan, memperbarui stok persediaan (apabila transaksi yang

bersangkutan merupakan penjualan barang) dan akan membentuk kartu piutang

(apabila transaksi yang bersangkutan merupakan transaksi penjualan kredit).

Langkah : Modul Data Transaksi > klik Pengiriman Barang (Invoicing) > klik

Rekam.

Page 52: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

79

Berikut ini adalah transaksi yang terjadi pada bulan Maret 2018:

1) Transaksi Penjualan Tunai

Tanggal 01 Maret 2018

Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp.2.035.000 kepada Toko

Afifa yaitu 8 box Okky Jelly Drink Jambu @Rp.20.000, 5 dus Energen

Jagung @Rp.175.000, 13 karton Teh Cap Botol Hijau Celup @Rp.30.000

dan 5 karton Yupi Baby Bears Display @Rp.122.000, dengan total Hpp

senilai Rp.1.838.000.

Catatan: Karena ini merupakan penjualan tunai maka pada checkbox

Invoice, Jasa, dan Tunai pilih hanya bagian Ivoice dan Tunainya

saja.

Gambar III.29 Form Pengiriman Barang Secara Tunai (Invoicing)

Page 53: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

80

2) Transaksi Penjualan Kredit

Tanggal 01 Maret 2018

Penjualan barang dagang secara kredit sebesar Rp.3.799.000 kepada Toko

Ilham yaitu 8 dus energen jagung @Rp.175.000, 9 karton Yupi Roletto

Display @Rp.125.000, 18 dus Aqua 330 ml @Rp.33.000, 25 ban Wafer

Tango coklat @Rp.20.000 dan 30 Zak Permen Blaster choco @Rp.6.000

syarat pembayaran n/30, dengan total Hpp senilai Rp.3.362.000.

Catatan: Karena ini merupakan penjualan kredit maka pada checbox

Invoice, Jasa, dan Tunai pilih hanya bagian Ivoicenya saja.

Gambar III.30 Form Pengiriman Barang Secara Kredit (Invoicing)

Semua data penjualan yang ditambahkan akan masuk kedalam Daftar Transaksi

Penjualan Klik modul penjualan > pada kolom Daftar Transaksi klik menu

mengiriman barang maka akan muncul tampilan font seperti tampak pada

gambar berikut,.

Page 54: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

81

Gambar III.31 Form Daftar Transaksi Penjualan

Page 55: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

82

Untuk melihat jurnal dari transaksi penjualan tunai dan kredit bisa dilakukan

dengan langkah sebagai berikut : Pilih Modul Laporan > klik Laporan

Penjualan> klik Jurnal Penjualan.

Untuk hasilnya dapat dilihat pada gambar berikut:

Page 56: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

83

Page 57: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

84

Page 58: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

85

Page 59: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

86

Page 60: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

87

Page 61: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

88

Gambar III.32 Form Jurnal Penjualan

Page 62: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

89

b. Transaksi Pembelian

Penerimaan barang merupakan fitur yang terdapat pada Zahir Accounting yang

digunakan untuk mencatat pembelian barang dari pemasok. Transaksi

pembelian terdapat dua opsi pencatatan yaitu transaksi pembelian secara tunai

dan kredit. Jika transaksi dilakukan secara tunai , maka langsung mengurangi

saldo bank/kas. Jika transaksi dilakukan secara kredit, maka akan langsung

menambah saldo hutang per Vendor.

Setelah kita merekam invoice pembelian ini, maka hal tersebut akan membentuk

jurnal akuntansi yaitu jurnal pembelian akuntansi dan memperbarui stok

persediaan.

Langkah : Pilih Modul Pembelian > Penerimaan Barang > Isi data sesuai

Transasksi > Klik Rekam.

Berikut ini adalah transaksi yang terjadi pada bulan Maret 2018:

1) Transaksi Pembelian Tunai

Tanggal 22 Maret 2018

Membeli barang dagang secara tunai dari PT. Balina Agung Perkasa sebesar

Rp.290.000, yaitu 10 Dus Aqua 330 ml @Rp.29.000.

Catatan : Karena pembelian ini merupakan pembelian Tunai maka di

checbox klik Invoice, dan Tunai saja.

Page 63: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

90

Gambar III.33 Form Penerimaan Barang Secara Tunai

2) Transaksi Pembelian Kredit

Tanggal 13 Maret 2018

Membeli barang dagang secara kredit dari PD. Semar Perdana sebesar

Rp.3.090.000, yaitu 2 dus Roma Marie Susus @Rp.150.000, 10 dus Roma

Cream Crackers @Rp.80.000, 5 dus Beng beng Regilar @Rp.180.000, 5

dus Coki coki Cashew @Rp.130.000 dan 5 dus Beter Vanila @Rp.88.000,

dengan syarat pembayaran n/30.

Catatan : Karena pembelian ini merupakan pembelian kredit maka di

checbox cukup klik invoice saja.

Page 64: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

91

Gambar III.34 Form Penerimaan Barang Secara Kredit

Setelah semua transaksi pembelian selesai di input, maka untuk menampilkan

semua daftar transaksi pembelian klik modul pembelian > pada kolom daftar

transaksi dan cetak faktur klik menu penerimaan barang maka akan muncul

tampilan font seperti gambar berikut:

Gambar III.35 Form Daftar Transaksi Pembelian

Page 65: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

92

Untuk melihat jurnal dari transaksi pembelian tunai dan kredit bisa dilakukan

dengan langkah sebagai berikut : Pilih Modul Laporan > klik Laporan

Pembelian > klik Jurnal Pembelian.

Untuk hasilnya dapat dilihat pada gambar berikut:

Gambar III.36 Form Jurnal Pembelian

Page 66: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

93

c. Transaksi Kas Masuk (Pembayaran Piutang Usaha)

Pembayaran piutang usaha merupakan fitur yang terdapat pada Zahir

Accounting yang digunakan untuk mencatat pembayaran piutang yang

dilakukan oleh pelanggan. Meskipun transaksi ini tidak di input kedalam modul

kas masuk tetapi transaksi ini tetap masuk kedalam transaksi kas masuk

dikarnakan saldo pada akun kas akan bertambah saat terjadi pembayaran

piutang usaha.

Langkah : Pilih Menu Penjualan > Pembayaran Piutang Usaha > Isi Data sesuai

Transaksi > klik Rekam

Berikut ini adalah transaksi pembayaran piutang:

Tanggal 03 Maret 2018

Diterima dari Toko Kencana atas pelunasan piutang sebesar Rp. 10.620.000 atas

invoice no. 05 dengan bukti no. BKM-001.

Gambar III.37 Form Pembayaran Piutang

Setelah semua transaksi pembayaran piutang diinput, maka untuk menampilkan

semua daftar transaksi klik Modul Penjualan pilih daftar Transaksi dan cetak

faktur > klik Transaksi Pembayaran Piutang Usaha.

Page 67: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

94

Daftar Transaksi Pembayaran Piutang Usaha seperti gambar berikut:

Gambar III.38 Form Transaksi Pembayaran Piutang Usaha

Untuk melihat jurnal dari transaksi Pembayaran Piutang Usaha bisa dilakukan

dengan langkah sebagai berikut : Pilih Modul Laporan > klik Laporan Kas &

Bank > klik Jurnal Kas Masuk.

Untuk hasilnya dapat dilihat pada gambar berikut:

Gambar III.39 Form Jurnal Kas Masuk

Page 68: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

95

d. Transaksi Kas Keluar

1) Pembayaran Hutang Usaha

Pembayaran hutang usaha merupakan fitur yang terdapat pada Zahir

Accounting yang digunakan untuk mencatat pembayaran hutang yang

dilakukan oleh perusahaan kepada Vendor/Pemasok. Meskipun transaksi ini

tidak di input kedalam modul kas keluar tetapi transaksi ini tetap masuk

kedalam transaksi kas keluar dikarnakan saldo pada akun kas akan

mengalami pengurangan saat terjadi pembayaran hutang usaha.

Berikut ini adalah transaksi pembayaran hutang usaha:

Tanggal 12 Maret 2018

Mengeluarkan uang dari kas sejumlah Rp.2.048.000 untuk pelunasan

hutang kepada PT. Mitra Jaya Persada dengan no. bukti BKK-002.

Langkah : Pilih Menu Pembelian > Pembayaran Hutang Usaha > Isi Data

sesuai Transaksi > klik Rekam.

Gambar III.40 Form Pembayaran Hutang

Page 69: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

96

Setelah semua transaksi pembayaran piutang diinput, maka untuk

menampilkan semua daftar transaksi klik Modul Penjualan pilih daftar

Transaksi dan cetak faktur > klik Transaksi Pembayaran Piutang Usaha.

Daftar Transaksi Pembayaran Piutang Usaha seperti gambar berikut:

Gambar III.41 Form Transaksi Pembayaran Hutang Usaha

2) Pembelian BBM, Pembayaran Listrik, dan Gaji Karyawan

Transaksi ini masuk kedalam pengeluaran oprasional, yang mana modul

yang digunakan dalam Zahir untuk menginput transaksi ini langsung dari

modul Kas & Bank. Saat terjadi transaksi pembelian BBM, pembayaran

listri, dan pembayaran gaji karyawan maka pada saldo pada akun kas akan

berkurang.

Langkah : Pilih Menu Kas & Bank > Kas Keluar > Isi Data sesuai Transaksi

> klik Rekam

Berikut ini adalah transaksi kas keluar:

a) Tanggal 05 Maret 2018 Mengeluarkan sejumlah uang dari kas sebesar

Rp.20.000 untuk membeli bahan bakar minyak no. bukti BKK-001.

Page 70: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

97

Gambar III.42 Form Kas Keluar (Pembelian BBM)

b) Tanggal 29 Maret 2018 Mengeluarkan sejumlah uang dari kas sebesar

Rp.500.000 untuk membayar pulsa listrik bulan Maret 2018 no. bukti

BKK-006.

Gambar III.43 Form Kas Keluar (Pembayaran Listrik)

Page 71: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

98

c) Tanggal 30 Maret mengeluarkan sejumlah uang dari kas sebesar

Rp.3000.000 untuk membayar gaji 3 karyawan @Rp.1000.000 pada

bulan Maret 2018 dengan no. bukti BKK-007.

Gambar III.44 Form Kas Keluar (Pembayaran Gaji Karyawan)

Setelah transaksi kas keluar diinput, maka untuk menampilkan semua daftar

transaksi dapat diinput di Modul Kas & Bank > Transaksi Kas Keluar

seperti yang tampak pada gambar berikut:

Gambar III.45 Form Daftar Transaksi Kas Keluar

Page 72: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

99

Untuk melihat jurnal dari transaksi Kas Keluar bisa dilakukan dengan langkah

sebagai berikut : Pilih Modul Laporan > klik Laporan Kas & Bank> klik

Jurnal Kas Keluar.

Gambar III.46 Form Jurnal Kas Keluar

Page 73: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

100

e. Transaksi pada Penyesuaian

Hakikat Jurnal Penyesuaian dalam suatu transaksi yaitu mencocokan akun

perkiraan ke nilai yang sebenarnya sehingga akan menghasilkan saldo akhir

yang tepat. Jurnal ini dibentuk hampir setiap akhir bulan sebagai rutinitas.

Langkah : Pilih Menu Buku Besar > Transaksi Jurnal Umum > Isi data sesuai

Transaksi > Klik Rekam.

Berikut adalah transaksi ayat penyesuaian yang terjadi pada bulan Maret 2018:

1) Pada tanggal 31 Maret 2018, diketahui bangunan perusahaan disusutkan

nilainya sebesar Rp.225,000.

Gambar III.47 Form Jurnal Umum

2) Pada tanggal 31 Maret 2018, diketahui peralatan perusahaan disusutkan

nilainya sebesar Rp.49,500.

Page 74: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

101

Gambar III.48 Form Jurnal Umum

3) Pada tanggal 31 Maret 2018, diketahui kendaraan operasional perusahaan

disusutkan nilainya sebesar Rp.750,000.

Gambar III.49 Form Jurnal Umum

4) Pada Tanggal 31 Maret 2018, diketahui perlengkapan Toko berkurang

nilainya sebesar Rp. 145,000.

Page 75: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

102

Gambar III.50 Form Jurnal Umum

Setelah transaksi pada penyesuaian selesai di input, maka untuk menampilkan

semua daftar transaksi klik Modul Buku Besar > Daftar Trasaksi Jurnal maka

akan muncul daftar transaksi seperti pada gambar berikut:

Gambar III.51 Form Daftar Transaksi Jurnal Umum

Untuk melihat jurnal dari transaksi Jurnal Umum bisa dilakukan dengan

langkah sebagai berikut : Pilih Modul Laporan > klik Laporan Buku Besar >

klik Jurnal Umum.

Page 76: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

103

Gambar III.52 Form Daftar Jurnal Umum

3.1.4. Laporan

1. Laporan Laba Rugi

Laporan laba-rugi (Income Statement atau Profit and Loss Statement) adalah

bagian dari laporan keuangan suatu perusahaan yang dihasilkan pada suatu periode

akuntansi yang menjabarkan unsur-unsur pendapatan dan beban perusahaan

sehingga menghasilkan suatu laba atau rugi bersih. Laporan laba rugi yang disusun

perusahaan, strukturnya terdiri dari pendapatan dalam periode berjalan dan semua

beban, baik beban usaha maupun beban diluar usaha, dalam periode berjalan.

Langkah-langkah untuk melihat laporan laba-rugi adalah Pilih Modul Laporan

> klik Laporan Keuangan > klik Laporan Laba-rugi Standar, maka akan

menghasilkan laporan laba-rugi seperti gambar berikut:

Page 77: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

104

Gambar III.53 Form Laporan Laba Rugi

2. Laporan Neraca

Neraca dalam ilmu akuntansi diartikan sebagai sebuah bentuk laporan keuangan

yang didalamnya menyajikan informasi keuangan sebuah perusahaan yang meliputi

aktiva atau harta perusahaan, hutang perusahaan dan modal serta ekuitas pada suatu

periode akuntansi atau dengan kalimat lain neraca merupakan sebuah bentuk

laporan keuangan yang menginformasikan seluruh kekayaan yang dimiliki suatu

Page 78: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

105

perusahaan seperti harta lancar perusahaan, harta tetap perusahaan maupun harta

perusahaan lainnya.

Langkah-langkah untuk melihat laporan laba-rugi adalah Pilih Modul Laporan

> klik Laporan Keuangan > klik Laporan Neraca Standar, maka akan menghasilkan

laporan laba-rugi seperti gambar berikut:

Gambar III.54 Form Laporan Neraca

Page 79: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

106

3.1.5. Analisis Laporan Keuangan

Analisa Laporan Keuangan adalah suatu proses penelitian laporan keuangan

beserta unsur-unsurnya yang bertujuan untuk mengevaluasi dan memprediksi

kondisi keuangan perusahaan, mengevaluasi hasil-hasil yang telah dicapai

perusahaan dalam suatu periode tertentu, baik harta, kewajiban, maupun modal.

Langkah : klik Modul Laporan > klik Analisa Bisnis

Berikut ini merupakan hasil analisa laporan keuangan Toko Fotro per Maret 2018 :

Gambar III.55 Form Analisa Laporan Keuangan

Page 80: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

107

Keterangan :

1. Current Ratio : Rasio yang menyatakan perbandingan antara aktiva lancar

dengan hutang lancar. Ini berarti setiap satu Rp hutang lancar dijamin oleh

Rp52.65 aktiva lancar.

2. Quick Ratio : Perbandingan antara jumlah aktiva lancar (selain persediaan)

dengan hutang lancar. Ini berarti setiap satu Rp hutang lancar dijamin oleh

Rp23.22 aktiva lancar (tanpa persediaan)

3. Cash Ratio : Perbandingan antara jumlah kas dan efek terhadap hutang lancar,

menyatakan kemampuan sesungguhnya dalam memenuhi hutang jangka

pendek tepat waktu.Ini berarti setiap satu Rp hutang lancar dijamin oleh

Rp21.30 kas dan efek.

4. Perputaran Piutang : Merupakan perbandingan antara total penjualan dengan

rata-rata piutang dalam satu tahun menunjukkan bahwa penagihan piutang kira-

kira 10.53 kali dapat dilakukan dalam setahun, ini berarti periode rata-rata yang

diperlukan untuk mengumpulkan piutang adalah 34.18 hari

5. Working Capital to Total Asset : Merupakan perbandingan antara harta lancar

dikurangi hutang lancar terhadap total asset (harta yang dimiliki).

6. Net Margin Ratio : Merupakan perbandingan antara laba usaha (sebelum bunga

dan pajak) dengan total penjualan.

7. Debt to Equity Ratio : Merupakan perbandingan antara total hutang dengan

modal sendiri. Ini berarti setiap satu Rp hutang dijamin oleh Rp67.63 modal

sendiri.

Page 81: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

108

8. Debt to Capital Asset : Merupakan perbandingan antara total hutang dengan

aktiva (harta perusahaan). Ini berarti setiap satu Rp hutang dijamin oleh

Rp69.27 aktiva (harta perusahaan).

9. Operating Ratio : Merupakan perbandingan antara (harga pokok penjualan dan

biaya operasi) dengan total penjualan.

10. Long Term Debt to Equity : Merupakan perbandingan antara hutang jangka

panjang dengan modal sendiri.

11. Long Term Debt to Total asset : Merupakan perbandingan antara hutang jangka

panjang dengan asset (harta perusahaan).

12. Gross Margin Ratio : Merupakan perbandingan antara laba kotor (Penjualan

dikurangi harga pokok penjualan) dengan total penjualan.

13. Return On Equity : Merupakan perbandingan antara laba bersih (sesudah pajak)

dengan modal sendiri.

14. Return On Asset : Merupakan perbandingan antara laba bersih (sesudah pajak)

dengan total asset (harta yang dimiliki).

Page 82: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...Toko Fitri Bekasi merupakan toko sembako yang beralamatkan di PUP Sektor V Blok E2 Babelan Bekasi dan sudah memiliki izin usaha dari

109