BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu...

75
17 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Tinjauan Perusahaan Tinjauan perusahaan yang dilakukan penulis terhadap perusahaan meliputi sejarah perusahaan, struktur organisasi dan fungsinya tetapi lebih memfokuskan pada sistem pembelian. Adapun latar belakang dari ruang lingkup kegiatan perusahaan, penulis akan menguraikan dibawah ini. 3.1.1. Sejarah Perusahaan Nama Perusahaan : Dreamkids Alamat : Perumahan Gramapuri Tamansari Blok H7 No.16 Cibitung Bekasi No.Telepon : +62 896-8858-3513 Dreamkids pertama kali berdiri pada tahun 2010 didirikan oleh Andri Putrasari selaku owner dengan nomor SKU (Surat Keterangan Usaha) 503.1/464/ VII:/PM13. Dimana pada tahun tersebut usahanya baru berjalan di tahun 2010-2012, pemilik yang saat itu belum memiliki alat-alat dan mesin penunjang produksi untuk melakukan proses penerimaan order atau pembuatan baju, pemilik masih bekerjasama dengan beberapa vendor untuk melakukan kegiatan produksinya dimana pemilik hanya menentukan desain dan jenis baju seperti warna,jenis bahan , dan ukuran. Untuk logo pemilik memiliki logo sendiri yaitu Dreamkids. Setelah itu vendor yang akan mengerjakan produksi sampai baju siap jadi. Tahun berikutnya sekitar tahun 2012 akhir, pemilik mulai mencari ide untuk mengembangkan bisnisnya dimana pemilik menawarkan pada rekan-rekannya untuk menanam modal

Transcript of BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu...

Page 1: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

17

BAB III

PEMBAHASAN

3.1. Tinjauan Perusahaan

Tinjauan perusahaan yang dilakukan penulis terhadap perusahaan meliputi

sejarah perusahaan, struktur organisasi dan fungsinya tetapi lebih memfokuskan pada

sistem pembelian. Adapun latar belakang dari ruang lingkup kegiatan perusahaan,

penulis akan menguraikan dibawah ini.

3.1.1. Sejarah Perusahaan

Nama Perusahaan : Dreamkids

Alamat : Perumahan Gramapuri Tamansari Blok H7 No.16

Cibitung Bekasi

No.Telepon : +62 896-8858-3513

Dreamkids pertama kali berdiri pada tahun 2010 didirikan oleh Andri

Putrasari selaku owner dengan nomor SKU (Surat Keterangan Usaha) 503.1/464/

VII:/PM13. Dimana pada tahun tersebut usahanya baru berjalan di tahun 2010-2012,

pemilik yang saat itu belum memiliki alat-alat dan mesin penunjang produksi untuk

melakukan proses penerimaan order atau pembuatan baju, pemilik masih

bekerjasama dengan beberapa vendor untuk melakukan kegiatan produksinya dimana

pemilik hanya menentukan desain dan jenis baju seperti warna,jenis bahan , dan

ukuran. Untuk logo pemilik memiliki logo sendiri yaitu Dreamkids. Setelah itu

vendor yang akan mengerjakan produksi sampai baju siap jadi. Tahun berikutnya

sekitar tahun 2012 akhir, pemilik mulai mencari ide untuk mengembangkan

bisnisnya dimana pemilik menawarkan pada rekan-rekannya untuk menanam modal

Page 2: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

18

di usaha pemilik. Dan ditahun tersebut pemilik sudah mendapatkan investor untuk

mengembangkan usahanya memulai membuat konveksi sendiri tanpa bantuan vendor

lain untuk kegiatan produksinya.

Pada tahun 2015 pertengahan sudah dirasa cukup mampu berdiri, investor

mulai menarik diri dari tempat usaha pemilik dan menarik modal kembali. Dan pada

awal tahun 2016 sampai dengan sekarang secara mandiri pemilik melanjutkan usaha

tanpa bantuan investor. Usahanya sudah mulai berkembang dan sudah memiliki

tempat produksi sendiri serta memiliki toko untuk menjual baju-baju branding milik

konveksi pemilik. Untuk mengembangkan kembali usahanya pemilik mengikuti

event atau bazar baju untuk memasarkan bajunya, dan membuat sosial media di

instagram dan lainnya sebagai usaha online yang mengikuti perkembangan zaman.

Visi :

Menjadi konveksi yang terus berkembang dan mengikuti trend fashion khususnya

untuk clothing.

Misi :

1. Memberikan Pelayanan yang terbaik sebagai wujud pelayanan prima kami kepada

konsumen

2. Meningkatkan kualitas dengan memberikan harga yang terjangkau disemua

kalangan.

Page 3: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

19

3.1.2. Struktur Organisasi dan Fungsi

Sumber : Dreamkids (2019)

Gambar III.1

Fungsi dari tiap-tiap bagian adalah sebagai berikut :

1. Owner : Mengontrol kinerja karyawan dan membuat laporan

kegiatan Keuangan Perusahaan

2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih

dahulu sudah didesain

3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir

4. Bagian Sablon : Menyablon baju,jaket dan bahan yang lain yang sudah

dipotong dan dijahit sesuai pola dan menyablon sesuai

desain gambar

5. Bagian Jahit : Menjahit bahan yang sudah didesain sesuai pola dari

bagian potong untuk dijahit

6. Bagian Packing : Mempacking barang yang sudah siap dan rapih untuk

diberikan kepada customer dan dikirim ke toko untuk

dijual

Page 4: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

20

3.2. Tinjauan Kasus

Dalam persaingan didunia bisnis kecepatan dan keakuratan dalam pengolahan

data sangat penting demi kemajuan usaha. Dalam bidang pelayanan jasa dan

penjualan khususnya, dalam melakukan penjualan barang tentu saja memerlukan

persediaan barang yang dijual dan perusahaan harus mendapatkan persediaanya

dengan cara melakukan pembelian secara berkala. Tetapi masih banyak yang

melakukan aktifitas atau transaksi secara manual termasuk pada Dreamkids ini.

Untuk memudahkan proses pembelian bahan baku pada Dreamkids, maka

diperlukan suatu analisa dan usulan atas kelemahan yang dapat memberikan

kemudahan dalam melakukan transaksi. Berikut proses bisnis terkait yakni, prosedur

pemesanan bahan baku, prosedur pembayaran, prosedur penerimaan bahan baku, dan

prosedur laporan penerimaan bahan baku.

3.2.1. Proses Bisnis Sistem Berjalan

Sesuai dengan ruang lingkup yang dibahas dalam tugas akhir ini, maka proses

bisnis sistem berjalan yang diambil dari Rancang Bangun Sistem Informasi

Pembelian Bahan Baku Baju pada Dreamkids Bekasi secara umum proses bisnis

sistem berjalan meliputi:

1. Prosedur Pemesanan Bahan Baku

Pemesanan bahan baku baju dilakukan oleh owner melalui via chat kepada

supplier. Setelah melakukan pemesanan via chat supplier akan membuat nota

dan menginfokan nota kepada owner lalu mengirimkan bukti pemesanan foto

nota.

Page 5: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

21

2. Prosedur Pembayaran

Prosedur pembayaran dilakukan setelah supplier mengirim bukti nota

pemesanan dan owner melakukan transfer dengan sejumlah uang yang tertera

dinota kerekening supplier. Setelah itu owner langsung mengirimkan bukti

pembayaran berupa transfer m-banking via chat kepada supplier.

3. Prosedur Penerimaan Bahan Baku

Bahan baku yang dipesan akan dikirim langsung hari itu juga atau sesuai

dengan jam tutup toko, sebelum dikirim supplier akan menyiapkan barang

yang dipesan lalu memberikan nota pemesanan dan surat jalan kepada driver.

Saat penerimaan barang driver akan menyerahkan nota pemesanan dan surat

jalan kepada bagian pembelian sebagai bukti bahwa barang sudah diterima oleh

pemilik atau sudah sampai.

4. Laporan Penerimaan Bahan Baku

Barang yang sampai akan dicatat terlebih dahulu oleh owner sebagai catatan

bahan baku yang tersedia di gudang barang. Setelah itu bukti-bukti pembelian

bahan baku diarsipkan bagian pembelian sebagai bukti pembelian bahan baku

yang terjadi di perusahaan. Kemudian membuat laporan pembelian bahan baku

berdasarkan nota pemesanan dan bukti pembayaran yang sudah dilakukan.

Page 6: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

22

3.2.2. Activity Diagram

Sumber : Dreamkids (2019)

Gambar III.2

Activity Diagram Dreamkids

act Activ ity Diagram

Driv erSupplierOwner

Melakukan pemesanan

bahan baku v ia chat

Menerima

pemesanan v ia chat

Mengirimkan nota

pemesanan

Menerima bukti nota

pemesanan

Melakukan

pembayaran v ia

transfer

Mengirim bukti

pembayaran berupa

transfer v ia M-Banking

Menerima bukti

pembayaran v ia chat

Menyiapkan barang

yang dipesan

Memberikan nota

pemesanan dan surat

jalan

Menerima barang, nota

pemesanan dan surat

jalan

Melakukan pengiriman

bahan baku baju

Menerima barang, nota

pemesanan dan surat

jalan

Membuat pencatatan

bukti pembelian bahan

baku masuk

Mengarsipkan bukti

pembelian bahan baku

Membuat nota

pemesanan bahan

baku

Membuat laporan

pembelian bahan baku

Page 7: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

23

3.2.4. Dokumen Masukan

1. Nama Dokumen : Nota Pemesanan

Fungsi : Sebagai bukti pemesanan

Sumber : Supplier

Tujuan : Owner

Media : Kertas

Frekuensi : ± 10 data lembar perminggu

Format : Lampiran A.1

2. Nama Dokumen : Surat Jalan

Fungsi : Sebagai bukti pengiriman

Sumber : Supplier

Tujuan : Owner

Media : Kertas

Frekuensi : ± 10 data lembar perminggu

Format : Lampiran A.2

3.2.5. Dokumen Keluaran

1.Nama Dokumen : Bukti Pembayaran Via Transfer M-Banking

Fungsi : Sebagai bukti pembayaran

Sumber : Owner

Tujuan : Supplier

Media : Kertas

Frekuensi : ± 10 data lembar perminggu

Format : Lampiran B.1

Page 8: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

24

2. Nama Dokumen : Laporan Pembelian Bahan Baku

Fungsi : Sebagai bukti pembelian

Sumber : Owner

Tujuan : Owner

Media : Kertas

Frekuensi : ± 10 data lembar perminggu

Format : Lampiran B.2

3.2.5. Permasalahan Pokok

Setelah penulis melakukan analisa terhadap sistem berjalan pada Dreamkids

melalui berbagai penelitian baik pengamatan langsung maupun wawancara

ditemukan beberapa permasalahan pokok yang muncul diantaranya adalah:

1. Sering terjadi kesalahan dalam pencatatan barang masuk dan terjadi selisih

dalam masalah pengeluaran dana dikarenakan kurangnya ketelitian dalam hal

pencatatan.

2. Penumpukan dan ceceran dokumen yang membuat pencarian data memerlukan

waktu yang lama.

3. Bagian yang mendukung proses pembelian masih menggunakan sistem

manual sehingga apabila terjadi kesalahan maka pembetulannya akan

membutuhkan waktu yang cukup lama.

4. Penyimpanan dokumen masih berupa arsip sehingga sering terjadi hilangnya

data pada saat dibutuhkan.

5. Pembuatan laporan pembelian masih memerlukan waktu yang lambat dalam

hal pencarian data karena pemrosesan data masih dilakukan secara manual.

Page 9: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

25

5.2.6. Pemecahan Masalah

Dari permasalahan diatas penulis menyarankan untuk memperbaharui sistem

pembelian bahan baku yang masih manual menjadi sistem pembelian bahan baku

yang sudah terkomputerisasi adalah sebagai berikut :

1. Memperhatikan ketelitian dalam hal pencatatan untuk mengurangi tingkat

kesalahan dalam pencatatan.

2. Penyimpanan dokumen harus disusun dengan rapih dan dibuatkan tanggal

dokumen agar lebih mudah dalam pencarian data.

3. Diperlukan suatu pengolahan data yang menggunakan program dengan

sistem yang sudah terkomputerisasi, sistem pembelian ini dapat langsung

diproses dengan sistem yang sudah terkomputerisasi. Dengan demikian

informasi mengenai pembelian akan lebih cepat, efektif dan efisien.

4. Untuk menjaga dokumen dari hilangnya data diperlukan pengarsipan

kedalam komputer dan digunakan backup data sebagai cadangan jika

terjadi masalah dalam penyimpanan data.

5. Laporan yang dihasilkan bisa lebih cepat dan efisien untuk owner karena

menggunakan sistem yang sudah terkomputerisasi.

Page 10: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

26

5.3. Analisa Kebutuhan Software

Analisa kebutuhan software merupakan hasil dari data-data yang telah

dilakukan, analisa mengenai permasalahan yang telah diterjadi pada Dreamkids

dalam pengolahan data pembelian. Adapun analisa kebutuhan software akan

dijelaskan dengan analisa kebutuhan use case diagram dan activity diagram.

3.3.1.Analisa Kebutuhan

Hasil analisa sistem pembelian pada Dreamkids ditemukan beberapa

permasalahan dalam pengolahan data sehingga untuk merancang bangun sistem

informasi dibutuhkan beberapa fitur-fitur untuk pengolahan datanya, adapun

kebutuhan fitur-fitur tersebut adalah:

1. Halaman Owner

a. Owner dapat melakukan log in

b. Ownerdapat mengakses menu utama

c. Owner dapat mengelola data pengguna

d. Owner dapat mengelola data bahan baku

e. Owner dapat mengelola data supplier

f. Owner dapat mengelola data akun

g. Owner dapat mengelola pembelian

h. Ownerdapat mengelola pembayaran

i. Owner dapat mengelola jurnal umum

j. Owner dapat mengelola laporan pembelian

k. Owner dapat melakukan log out

2. Halaman Purchasing

a. Purchasing dapat melakukan log in

b. Purchasing dapat mengelola pembelian

Page 11: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

27

c. Purchasing dapat melakukan log out

3.3.2. Use Case Diagram

1. Halaman Owner

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.3

Use case diagram halaman Owner

uc Use Case Diagram

Log In

Owner

Menu Master

Menu Transaksi

Menu Laporan

Input id pengguna

Input password

Mengelola data

bahan baku

Mengelola data

supplier

Mengelola

pembelian

Mengelola

pembayaran

Mengelola laporan

pembelian

Log out

Mengelola data

pengguna

Mengelola data

akun

Mengelola jurnal

umum

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«include»

«extend»

«include»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

«extend»

Page 12: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

28

Tabel III.1

Deskripsi use case diagram halaman Owner

Use Case Narative Halaman Owner

Tujuan Owner dapat melihat data yang ada didalam

halaman owner

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk masuk ke

halaman owner yang didalamnya terdapat data

pengguna, data bahan baku, data supplier,data

akun, data pembelian, data pembayaran, jurnal

umum dan data laporan pembelian bahan baku.

Skenario Utama

Aktor Owner

Kondisi Awal Aktor membuka Aplikasi halaman Owner

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih data

pengguna

2. Aktor memilih data bahan

baku

3. Aktor memilih data

supplier

4. Aktor memilih data akun

5. Aktor memilih data

pembelian

6. Aktor memilih data

pembayaran

Sistem ini akan menampilkan informasi data

pengguna.

Sistem ini akan menampilkan informasi data

bahan baku.

Sistem ini akan menampilkan informasi data

supplier.

Sistem ini akan menampilkan informasi data

akun

Sistem ini akan menampilkan informasi data

pembelian.

Sistem ini akan menampilkan informasi data

pembayaran.

Page 13: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

29

7. Aktor memilih jurnal

umum

8. Aktor memilih laporan

pembelian

9. Aktor memilih Log out

Sistem ini akan menampilkan informasi jurnal

umum.

Sistem ini akan menampilkan informasi data

laporan pembelian.

Keluar dari halaman owner.

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

menampilkan apa yang diinginkan

2. Halaman Purchasing

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.4

Use case diagram halaman purchasing

uc Use Case Diagram Purchasing

Purchasing

Log in

Input id pengguna

Input password

Menu transaksiMengelola

pembelian

Log out

«include»

«extend»«extend»

«extend»

«include»

Page 14: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

30

Tabel III.2

Deskripsi use case diagram halaman purchasing

Use Case Narative Halaman Purchasing

Tujuan Purchasing dapat melihat data yang ada didalam

halaman purchasing

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk masuk ke

halaman purchasing yang didalamnya terdapat

data pembelian

Skenario Utama

Aktor Purchasing

Kondisi Awal Aktor membuka Aplikasi halaman purchasing

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih data

pembelian

2. Aktor memilih Log out

Sistem ini akan menampilkan informasi data

pembelian.

Keluar dari halaman purchasing

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan

menampilkan apa yang diinginkan

Page 15: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

31

5.3.3. Activity Diagram

1. Halaman Owner

a. Activity diagram owner mengakses halaman log in

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.5

Activity diagram log in

act Halaman Login owner

SistemOwner

Log in

Verifikasi log in

Valid?

Memasukkan id

pengguna dan password

Menampilkan pesan

"Selamat Datang

Dihalaman Owner"

Masuk kehalaman owner

Menampilkan pesan "Id

pengguna atau password

salah"

Tidak

Ya

Page 16: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

32

b. Activity diagram owner mengakses menu utama

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.6

Activity diagram menu utama

act 2. Activ ity Diagram Menu Ut...

SistemOwner

Pilih menu utama

owner

Menampilkan menu

utama owner

Menu master Menu transaksi Menu laporan

Keluar menu utama

Page 17: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

33

c. Activity diagram owner mengelola data pengguna

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.7

Activity diagram form pengguna

act Activ ity diagram data pengguna

SistemOwner

Halaman utama owner

Pilih menu data

pengguna

Menampilkan data

pengguna

Mengelola data

pengguna

Memilih data pengguna

yang ingin dihapus

Menampilkan pesan

"Data Pengguna Telah

Dihapus"

Menyimpan data

pengguna yang telah

dirubah

Menampilkan pesan

"Data Pengguna Telah

Diperbarui"

Pilih simpan Menyimpan data

pengguna baru

Menampilkan pesan

"Data Pengguna Telah

Ditambahkan"

Mengisi data pengguna

isi

data?

Pilih edit Mengubah data

pengguna

Pilih hapus

Edit

Menghapus data

pengguna

Tidak

Ya

Ya

Tidak

Page 18: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

34

d. Activity diagram owner mengelola bahan baku

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.8

Activity diagram form bahan baku

act Activ ity diagram data bahan baku

SistemOwner

Halaman utama owner

Pilih menu data bahan

baku

Menampilkan data bahan

baku

Mengelola data bahan

baku

Memilih data bahan baku

yang ingin dihapus

Menampilkan pesan

"Data Bahan Baku Telah

Dihapus"

Menyimpan data bahan

baku yang telah dirubah

Menampilkan pesan

"Data Bahan Baku Telah

Diperbarui"

Pilih simpan Menyimpan data bahan

baku baru

Menampilkan pesan

"Data Bahan Baku Telah

Ditambahkan"

Mengisi data bahan baku

isi

data?

Pilih edit Mengubah data bahan

baku

Pilih hapus

Edit

Menghapus data bahan

baku

Tidak

Ya

Ya

Tidak

Page 19: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

35

e. Activity diagram owner mengelola data supplier

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.9

Activity diagram form supplier

act Activ ity diagram data supplier

SistemOwner

Halaman utama owner

Pilih menu data supplier Menampilkan data

supplier

Mengelola data supplier

Memilih data supplier

yang ingin dihapus

Menampilkan pesan

"Data Supplier Telah

Dihapus"

Menyimpan data supplier

yang telah dirubah

Menampilkan pesan

"Data Supplier Telah

Diperbarui"

Pilih simpan Menyimpan data supplier

baru

Menampilkan pesan

"Data Supplier Telah

Ditambahkan"

Mengisi data supplier

isi

data?

Pilih edit Mengubah data supplier

Pilih hapus

Edit

Menghapus data supplier

Tidak

Ya

Ya

Tidak

Page 20: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

36

f. Activity diagram owner mengelola data akun

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.10

Activity diagram form akun

act Activ ity diagram data akun

SistemOwner

Halaman utama owner

Pilih menu data akun Menampilkan data akun

Mengelola data akun

Memilih data akun yang

ingin dihapus

Menampilkan pesan

"Data Akun Telah

Dihapus"

Menyimpan data akun

yang telah dirubah

Menampilkan pesan

"Data Akun Telah

Diperbarui"

Pilih simpan Menyimpan data akun

baru

Menampilkan pesan

"Data Akun Telah

Ditambahkan"

Mengisi data akun

isi

data?

Pilih edit Mengubah data akun

Pilih hapus

Edit

Menghapus data akun

Ya

Ya

Tidak

Tidak

Page 21: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

37

g. Activity diagram owner mengelola pembelian

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.11

Activity diagram form pembelian

act Activ ity diagram pembelian

SistemOwner

Menginput data

pembelian

Halaman owner

Pilih menu pembelian Menampilkan halaman

pembelian

Mengelola pembelian

Menampilkan pesan

"Data Pembelian telah

ditambahkan"

Pilih simpanMenyimpan data

pembelian

Menampilkan pesan

"Masih ada data yang

belum terisi, Silahkan

Ulangi!!!"

Simpan data? Ya

Tidak

Page 22: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

38

h. Activity diagram owner mengelola pembayaran

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.12

Activity diagram form pembayaran

act Activ ity diagram pembayaran

SistemOwner

Menginput data

pembayaran

Halaman owner

Pilih menu pembayaran Menampilkan halaman

pembayaran

Mengelola pembayaran

Menampilkan pesan

"Data Pembayaran telah

ditambahkan"

Pilih simpanMenyimpan data

pembayaran

Menampilkan pesan

"Masih ada data yang

belum terisi, Silahkan

Ulangi!!!"

Simpan data? Ya

Tidak

Page 23: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

39

i. Activity diagram owner mengelola jurnal umum

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.13

Activity diagram jurnal umum

act Activ ity diagram jurnal umum

SistemOwner

Menginput data jurnal

umum

Halaman owner

Pilih menu jurnal umum Menampilkan halaman

jurnal umum

Mengelola jurnal umum

Menampilkan pesan

"Data Jurnal Umum

telah ditambahkan"

Pilih simpanMenyimpan data jurnal

umum

Menampilkan pesan

"Masih ada data yang

belum terisi, Silahkan

Ulangi!!!"

Simpan data?

Tidak

Ya

Page 24: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

40

j. Activity diagram owner mengelola laporan pembelian

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.14

Activity diagram laporan pembelian

act Diagram Owner Mengelola Laporan Pembelian

SistemOwner

Halaman utama owner

Pilih menu laporan

pembelian

Menampilkan laporan

pembelian

Pilih bulan dan tahun

yang ingin dicetak

Menampilkan laporan

pembelian yang akan

dicetak

Pilih cetak

Cetak

Mencetak laporan

pembelian

Page 25: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

41

k. Activity diagram owner mengakses menu log out

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.15

Activity diagram log out

act Activ ity Diagram Logout Owner

SistemOwner

Halaman utama owner

Pilih log out Keluar halaman utama

owner

Menampilkan halaman

log in

Page 26: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

42

2. Halaman Purchasing

a. Activity diagram purchasing mengakses menu log in

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.16

Activity diagram log in purchasing

act Halaman Login purchasing

SistemPurchasing

Log in

Verifikasi log in

Valid?

Memasukkan id

pengguna dan password

Menampilkan pesan

"Selamat Datang

Dihalaman Purchasing"

Masuk kehalaman

purchasing

Menampilkan pesan "Id

pengguna atau password

salah"

Tidak

Ya

Page 27: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

43

b. Activity diagram purchasing mengelola pembelian

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.17

Activity diagram purchasing form pembelian

act Activ ity diagram pembelian

SistemPurchasing

Menginput data

pembelian

Halaman purchasing

Pilih menu pembelian Menampilkan halaman

pembelian

Mengelola pembelian

Menampilkan pesan

"Data Pembelian telah

ditambahkan"

Pilih simpanMenyimpan data

pembelian

Menampilkan pesan

"Masih ada data yang

belum terisi, Silahkan

Ulangi!!!"

Simpan data? Ya

Tidak

Page 28: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

44

c. Activity diagram purchasing mengakses menu log out

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.18

Activity diagram log out purchasing

act Activ ity Diagram Logout Purchasing

SistemPurchasing

Halaman utama

purchasing

Pilih log out Keluar halaman utama

purchasing

Menampilkan halaman

log in

Page 29: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

45

5.4. Desain

3.4.1. Entity Relationship Diagram (ERD)

Sumber : Hasil Penelitian (2019)

Gambar III.19

Entity Relationship Diagram

erd ERD

Akun

Jurnal detail

Jurnal

Supplier Bahan_baku

Pembelian

Pembayaran

nama_bk

stok

nama_supplier

alamat

no_tlp

email

tgl_byrid_beli

jml_byr

tgl_beli

id_supplier

kode_bk

qty

ttl_byr

Pengguna

1

nama_pengguna

no_tlp

hak_akses

password

id_pengguna hrg

N

M

1

1

M

kode_bk

id_beli

id_pengguna

id_byr

id_supplier

1

1

1

no_referensi

tgl_trans id_beli

keterangan

no_referensi

kode_akundebet

kredit

kode_akun

nama_akunjenis_akun

saldo_normal

1

1

M

1

M

N

Memiliki

Memiliki

Memiliki

Memiliki

Memiliki

Memiliki

Mengelola

Page 30: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

46

3.4.2. Logical Record Structure (LRS)

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.20

Logical Record Structure

Page 31: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

47

3.4.3. Spesifikasi File

1. Spesifikasi File Pengguna

File ini mencatat data pengguna. Adapun penjelasan dari spesifikasi file

pengguna sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : pengguna

Fungsi : Untuk menginput data pengguna

Tipe File : Master

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 140 Karakter

Field Key : id_pengguna

Software : Xampp

Tabel III.3

Spesifikasi file pengguna

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Id Pengguna id_pengguna Varchar 30 Primary Key

2 Nama pengguna nama_pengguna Varchar 45

3 No Telepon no_tlp Varchar 15

4 Password password Varchar 30

5 Hak Akses hak_askses Varchar 20

2. Spesifikasi File Bahan Baku

File ini mencatat data bahan baku. Adapun penjelasan dari spesifikasi file

bahan baku sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : bahan_baku

Fungsi : Untuk menginput data bahan baku

Page 32: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

48

Tipe File : Master

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 65 Karakter

Field Key : kode_bk

Software :Xampp

Tabel III.4

Spesifikasi file bahan baku

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Kode Bahan

Baku

kode_bk Varchar 10 Primary Key

2 Nama Bahan

Baku

nama_bk Varchar 50

3 Stok stok Int 5

3. Spesifikasi File Supplier

File ini mencatat data supplier. Adapun penjelasan dari spesifikasi file

supplier sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : supplier

Fungsi : Untuk menginput data supplier

Tipe File : Master

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 155 Karakter

Field Key : id_ supplier

Software : Xampp

Page 33: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

49

Tabel III.5

Spesifikasi file supplier

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Id Supplier id_supplier Varchar 10 Primary Key

2 Nama Supplier nama_supplier Varchar 30

3 Alamat alamat Varchar 50

4 No Telepon no_tlp Varchar 15

5 Email email Varchar 50

4. Spesifikasi File Akun

File ini mencatat data akun. Adapun penjelasan dari spesifikasi file akun

sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : akun

Fungsi : Untuk menginput data akun

Tipe File : Master

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 61 Karakter

Field Key : kode_akun

Software :Xampp

Tabel III.6

Spesifikasi file akun

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Kode Akun kode_akun Varchar 10 Primary Key

2 Nama Akun nama_akun Varchar 30

3 Jenis Akun jenis_akun Varchar 15

4 Saldo Normal saldo_normal Varchar 6

Page 34: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

50

5. Spesifikasi File Pembelian

File ini mencatat data pembelian. Adapun penjelasan dari spesifikasi file

pembelian sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : pembelian

Fungsi : Untuk menginput data pembelian

Tipe File : Transaksi

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 80 Karakter

Field Key : id_beli

Software : Xampp

Tabel III.7

Spesifikasi file pembelian

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Id beli id_beli Varchar 10 Primary Key

2 Tanggal beli tgl_beli Date

3 Id pengguna id_pengguna Varchar 30 Foreign Key

4 Id supplier id_supplier Varchar 10 Foreign Key

5 Kode bahan

baku

kode_bk Varchar 10 Foreign Key

6 Harga Hrg Int 10

7 Qty qty Int 10

8 Total bayar ttl_byr Double

6. Spesifikasi File Pembayaran

File ini mencatat data pembayaran. Adapun penjelasan dari spesifikasi file

pembayaran sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : pembayaran

Page 35: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

51

Fungsi : Untuk menginput data pembayaran

Tipe File : Transaksi

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 30 Karakter

Field Key : id_byr

Software : Xampp

Tabel III.8

Spesifikasi file pembayaran

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Id Bayar id_byr Varchar 10 Primary Key

2 Tanggal Bayar tgl_byr Date

3 Id Beli id_beli Varchar 10 Foreign Key

4 Jumlah Bayar jml_byr Int 10

7. Spesifikasi File Jurnal

File ini mencatat data jurnal. Adapun penjelasan dari spesifikasi file jurnal

sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : jurnal

Fungsi : Untuk menginput data jurnal

Tipe File : Transaksi

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 70 Karakter

Field Key : no_referensi

Software : Xampp

Page 36: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

52

Tabel III.9

Spesifikasi file jurnal

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Nomor Referensi no_referensi Varchar 10 Primary Key

2 Tanggal

Transaksi

tgl_trans Date

3 Nomor Bukti

Transaksi

no_bukti_trans Varchar 10 Foreign Key

4 Id Beli id_beli Varchar 10 Foreign Key

5 Keterangan keterangan Varchar 50

8. Spesifikasi File Jurnal Detail

File ini mencatat data jurnal detail. Adapun penjelasan dari spesifikasi file

jurnal detail sebagai berikut:

Nama Database : dreamkids_ta

Nama File : jurnal detail

Fungsi : Untuk menginput data jurnal detail

Tipe File : Transaksi

Media File : Hardisk

Akses File : Sequential

Panjang Record : 40 Karakter

Field Key : no_referensi

Software : Xampp

Tabel III.10

Spesifikasi file jurnal detail

No Elemen Data Akronim Type Panjang Keterangan

1 Nomor Referensi no_referensi Varchar 10 Foreign Key

2 Kode Akun kode_akun Varchar 8 Foreign Key

3 Debet debet Int 11

4 Kredit kredit Int 11

Page 37: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

53

3.4.4. Sequence Diagram

1. Halaman Owner

a. Sequence diagram pembelian

Sumber : Penulis(2019)

Gambar III.21

Sequence diagram form pembelian

sd sequence diagram pembelian

Owner

Form data

pembelian

Control data

pembelian

Data pembelian

Tampil id pengguna()

Simpan()

Tampil kode bahan baku()

Input tanggal beli()

Input total bayar()

Open data pembelian()

Tampil id beli()

Tampil id supplier()

Input qty()

Input harga bahan baku()

Page 38: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

54

b. Sequence diagram pembayaran

Sumber : Penulis(2019)

Gambar III.22

Sequence diagram form pembayaran

sd Sequence diagram pembayaran

Owner

Form Data

Pembayaran

Control Data

Pembayaran

Data Pembayaran

Input tanggal bayar()

Tampil id bayar()

Tampil id beli()

Input jumlah bayar()

Open data pembayaran()

Simpan()

Page 39: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

55

c. Sequence diagram jurnal umum

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.23

Sequence diagram jurnal umum

sd sequence diagram jurnal umum

Owner

Form Jurnal Umum Control Jurnal

Umum

Jurnal Umum

Tampil No referensi()

Tampil kode akun()

Simpan()

Input debet()

Input keterangan()

Tampil balance()

Tampil total()

Input tanggal transaksi()

Open jurnal umum()

Input kredit()

Tampil No bukti transaksi()

Page 40: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

56

2.Halaman Purchasing

a. Sequence diagram pembelian

Sumber : Penulis(2019)

Gambar III.24

Sequence diagram purchasing form pembelian

sd sequence diagram pembelian

Purchasing

Form data

pembelian

Control data

pembelian

Data pembelian

Tampil id pengguna()

Simpan()

Tampil kode bahan baku()

Input tanggal beli()

Input total bayar()

Open data pembelian()

Tampil id beli()

Tampil id supplier()

Input qty()

Input harga bahan baku()

Page 41: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

57

3.4.5. Deployment Diagram

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.25

Deployment diagram

deployment Deployment diagram

Main

«device»

Database

<<database>>

dreamkids_ta

Jav a Netbeans

IDE 8.1

<<DBMS>>

MYSQL

«device»

<<Application>>

Program

Pembelian

Page 42: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

58

3.4.6. User Interface

1. Halaman Owner

a. Menu log in

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.26 User interface form login

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.27 Pesan pemberitahuan login berhasil

Page 43: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

59

b. Menu utama

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.28 User interface menu utama

c. Tambah data pengguna

Page 44: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

60

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.29 User interface form tambah data pengguna

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.30 Pesan pemberitahuan data pengguna berhasil ditambahkan

d. Edit data pengguna

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.31 User interface form edit data pengguna

Page 45: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

61

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.32 Pesan pemberitahuan edit data pengguna berhasil diperbarui

e. Hapus data pengguna

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.33 User interface form hapus data pengguna

Page 46: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

62

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.34 Pesan pemberitahuan data pengguna berhasil dihapus

f. Tambah data bahan baku

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.35 User interface form tambah data bahan baku

Page 47: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

63

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.36 Pesan pemberitahuan data bahan baku berhasil

ditambahkan

g. Edit data bahan baku

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.37 User interface form edit data bahan baku

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.38 Pesan pemberitahuan edit data bahan baku berhasil

diperbarui

Page 48: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

64

h. Hapus data bahan baku

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.39 User interface form hapus data bahan baku

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.40 Pesan pemberitahuan data bahan baku berhasil dihapus

Page 49: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

65

i. Tambah data supplier

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.41 User interface form tambah data supplier

Page 50: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

66

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.42 Pesan pemberitahuan data supplier berhasil ditambahkan

j. Edit data supplier

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.43 User interface form edit data supplier

Page 51: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

67

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.44 Pesan pemberitahuan data supplier berhasil diperbarui

k. Hapus data supplier

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.45 User interface form hapus data supplier

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.46 Pesan pemberitahuan data supplier berhasil dihapus

Page 52: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

68

l. Tambah data akun

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.47 User Interface form tambah data akun

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.48 Pesan pemberitahuan data akun berhasil ditambahkan

Page 53: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

69

m. Edit data akun

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.49 User interface form edit data akun

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.50 Pesan pemberitahuan data akun berhasil diperbarui

n. Hapus data akun

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.51 User interface form hapus data akun

Page 54: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

70

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.52 Pesan pemberitahuan data akun berhasil dihapus

o. Tambah data pembelian

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.53 User interface form tambah data pembelian

Page 55: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

71

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.54 Pesan pemberitahuan data pembelian berhasil ditambahkan

p. Tambah data pembayaran

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.55 User interface form tambah data pembayaran

Page 56: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

72

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.56 Pesan pemberitahuan data pembayaran berhasil

ditambahkan

q. Tambah jurnal umum

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.57 User interface form tambah jurnal umum

Page 57: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

73

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.58 Pesan pemberitahuan data jurnal umum berhasil

ditambahkan

r. Cetak laporan pembelian

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.59 User interface cetak laporan pembelian

Page 58: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

74

s. Tampil cetak laporan pembelian

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.60 User interface tampil cetak laporan pembelian

2.Halaman Purchasing

a. Menu login

Page 59: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

75

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.61 User interface purchasing form login

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.62 Pesan pemberitahuan purchasing login berhasil

b. Menu utama

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.63 User interface purchasing menu utama

Page 60: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

76

c. Tambah data pembelian

Sumber : Penulis (2019)

Gambar III.64 User interface purchasing form tambah data pembelian

Sumber: Penulis (2019)

Gambar III.65 Pesan pemberitahuan purchasing data pembelian berhasil

ditambahkan

Page 61: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

77

3.5. Implementasi

3.5.1.Code Generation

Form Transaksi Pembelian

<%@page import= "java.sql.*, model.supplier, model.bk, model.pengguna" %>

<html>

<%

pengguna pengguna = new pengguna();

bk bk = new bk();

supplier supplier = new supplier();

//--koneksi database--

Connection koneksi = null;

Statement stmt = null;

ResultSet rs = null;

ResultSet qrypengguna = null;

ResultSet qrybk = null;

ResultSet qrysupplier = null;

ResultSet ttl = null;

Class.forName("com.mysql.jdbc.Driver");

koneksi = DriverManager.getConnection("jdbc:mysql://localhost:3306/dreamkids_ta",

"root", "");

stmt = koneksi.createStatement();

%>

<body>

<title>Data Pembelian</title>

<br>

<link href="design.css" rel="stylesheet" type="text/css" media="screen"/>

<form action="pembelianServlet" method="POST">

<style>

table {

border-collapse: initial;

width: auto;

font-family: cambria, Helvetica, sans-serif;

}

th,td {

text-align: left;

padding: 5px;

}

h1 {

font-family: 'cambria', sans-serif;

color: #000066;

letter-spacing: 6px;

font-size: 35px;

text-align: left;

}

b {

font-family: 'cambria', sans-serif;

color: #000066;

text-decoration: aquamarine;

font-size: 20px;

}

a {

color: blue;

Page 62: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

78

text-decoration: none;

}

a:hover {

color: #000066;

}

tr {background-color: #ccccff;}

th {background-color: #000066; color: #ffffff;}

</style>

<h1>Tambah Data Pembelian :</h1>

<table border="5">

<tr>

<td>ID Beli</td>

<td><%

try {

rs = stmt.executeQuery("Select max(right(id_beli,4)) as no FROM

pembelian");

while (rs.next()) {

if (rs.first() == false) {

out.println("<input type='hidden' name='id_beli' value='P0001'

id='t1'/>");

out.println("<input type=''text' value='P0001' readonly ='readonly'/>");

} else {

rs.last();

int autono = rs.getInt(1) + 1;

String nomor = String.valueOf(autono);

int noLong = nomor.length();

for (int a = 1; a < 5 - noLong; a++) {

nomor = "0" + nomor;

}

String nomer = "P" + nomor;

out.println("<input type='hidden' name='id_beli' value='" + nomer +

"'/>");

out.println("<input type='text' value='" + nomer + "' readonly =

'readonly'/>");

}

}

} catch (Exception e) {

out.println(e);

}

%></td>

</tr>

<tr>

<td>Tanggal Beli</td>

<td><input type="date" name="tgl_beli" /></td>

</tr>

<tr>

<td>Id Pengguna</td>

<td>

<select name="id_pengguna">

<option value="">Pilih ID Pengguna</option>

<%

qrypengguna = stmt.executeQuery("SELECT id_pengguna "

+ "FROM pengguna ");

Page 63: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

79

while (qrypengguna.next()) {

pengguna.setId_pengguna(qrypengguna.getString("id_pengguna"));

%><option

value="<%=pengguna.getId_pengguna()%>"><%=pengguna.getId_pengguna()%></option>

<% } %>

</select>

</td>

</tr>

<tr>

<td>Id Supplier</td>

<td>

<select name="id_supplier">

<option value="">Pilih ID Supplier</option>

<%

qrysupplier = stmt.executeQuery("SELECT Id_supplier "

+ "FROM supplier ");

while (qrysupplier.next()) {

supplier.setId_supplier(qrysupplier.getString("id_supplier"));

%><option

value="<%=supplier.getId_supplier()%>"><%=supplier.getId_supplier()%></option>

<% } %>

</select>

</td>

</tr>

<tr>

<td>Kode Bahan Baku</td>

<td>

<select name="kode_bk" >

<option value="">Pilih Kode Bahan Baku</option>

<%

qrybk = stmt.executeQuery("SELECT kode_bk "

+ "FROM bahan_baku ");

while (qrybk.next()) {

bk.setKode_bk(qrybk.getString("kode_bk"));

%><option

value="<%=bk.getKode_bk()%>"><%=bk.getKode_bk()%></option>

<% } %>

</select>

</td>

</tr>

<tr>

<td>Harga Bahan Baku</td>

<td>Rp <input type="text" name="hrg" value="" id="hrg" onchange="jumlah()" ></td>

</tr>

<tr>

<td>Qty</td>

<td><input type="text" name="qty" value="" id="qty" onchange="jumlah()" ></td>

</tr>

<tr>

<td>Total Bayar</td>

<td>Rp <input type="text" name="ttl_byr" value="" id="total" onchange="jumlah()" ></td>

<tr>

Page 64: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

80

<td colspan="2">

<input type="submit" value="Simpan" name="aksi" class="button"/>

</td>

</tr>

</table>

<br>

<h1>Data Pembelian :</h1>

<table border="4" cellpadding="0" cellspacing="0">

<tr class="head">

<th>ID Beli</th>

<th>Tanggal Beli</th>

<th>Id Pengguna</th>

<th>Id Supplier</th>

<th>Kode Bahan Baku</th>

<th>Harga Bahan Baku</th>

<th>Qty </th>

<th>Total Bayar</th>

</tr>

<% rs = stmt.executeQuery("SELECT*FROM pembelian ORDER BY id_beli");

if (!rs.next()) {

out.println("<tr>"

+ "<td colspan=11 align=center> "

+ "- Data Pembelian Kosong -"

+ "</td>"

+ "</tr>");

} else {

rs.beforeFirst();

while (rs.next()) {

out.println("<tr class=isi>"

+ "<td>" + rs.getString(1) + "</td>"

+ "<td>" + rs.getString(2) + "</td>"

+ "<td>" + rs.getString(3) + "</td>"

+ "<td>" + rs.getString(4) + "</td>"

+ "<td>" + rs.getString(5) + "</td>"

+ "<td>" + rs.getString(6) + "</td>"

+ "<td>" + rs.getString(7) + "</td>"

+ "<td>" + rs.getString(8) + "</td>"

+ "</tr>");

}

}

%>

</table>

<br>

<br>

<script type="text/javascript">

function jumlah() {

var hrg = document.getElementById("hrg").value;

var qty = document.getElementById("qty").value;

var total = (hrg * qty);

document.getElementById("total").value = total;}

</script>

<br><h5><%=new java.util.Date()%></h5>

</form>

</body>

</html>

Page 65: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

81

3.5.2. Blackbox Testing

1. Form Login Owner

Tabel III.11

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Login

No. Skenario

pengujian

Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesimpulan

1. Id Pengguna dan

Passwordtidak

diisi kemudian

klik tombol login

Id Penguna :

(kosong)

Password:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “ID atau

Password Salah”

Sesuai

harapan

Valid

2. Mengetikkan Id

Pengguna dan

Password tidak

diisi atau kosong

kemudian klik

tombol login

Id Pengguna :

dreamkids

Password :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “ID atau

Password Salah”

Sesuai

harapan

Valid

3. Id Pengguna tidak

di isi(kosong) dan

Password diisi

kemudian klik

tombol login

Id Pengguna :

(kosong)

Password:

123

Sistem akan

menolak

Akses

danmenampilkan

pesan

“ID atau

Password Salah”

Sesuai

Harapan

Valid

4. Mengetikkan

salah satu kondisi

salah pada Id

Pengguna

atauPassword

kemudian klik

tombol login

Id Pengguna:

dreamkids

(benar)

Password:

1234

(salah)

Sistem akan

menolak

akses dan

menampilkan

pesan “ID atau

Password Salah”

Sesuai

harapan

Valid

5. Mengetikkan Id

Pengguna dan

Password

dengandata yang

benar kemudian

klik tombol login

Id Pengguna:

dreamkids

(benar)

Password:

123

(benar)

Sistem akan

menerima data

akses login dan

akan

menampilkan

pesan “Selamat

Datang

Dihalaman

owner”

Sesuai

Harapan

Valid

Page 66: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

82

2. Form Pengguna

Tabel III.12

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Pengguna

No. Skenario

pengujian

Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesimpulan

1. Memilih Hak

Akses dan tidak

mengisi Id

Pengguna,Nama

Pengguna,No

Tlp,Password

kemudian klik

tombol simpan

Id Pengguna :

(kosong)

Nama Pengguna :

(kosong)

No Tlp :

(kosong)

Password :

(kosong)

Hak akses :

(Purchasing)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

2. Mengisi Id

Pengguna, Hak

Akses dan tidak

mengisi Nama

Pengguna,No

Tlp,Password

kemudian klik

tombol simpan

Id Pengguna :

(dreamkids01)

Nama Pengguna :

(kosong)

No Tlp :

(kosong)

Password :

(kosong)

Hak akses :

(Purchasing)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

3. Mengisi Id

Pengguna,

Nama

Pengguna,Hak

Akses dan tidak

mengisi No

Tlp,Password

kemudian klik

tombol simpan

Id Pengguna :

(dreamkids01)

Nama Pengguna :

(Nina)

No Tlp :

(kosong)

Password :

(kosong)

Hak akses :

(Purchasing)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

Harapan

Valid

4. Mengisi Id

Pengguna,

Nama

Pengguna,No

Tlp,Hak Akses

dan tidak mengisi

Password

kemudian klik

tombol simpan

Id Pengguna :

(dreamkids01)

Nama Pengguna :

(Nina)

No Tlp :

(0218621373)

Password :

(kosong)

Hak akses :

(Purchasing)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

5. Mengisi Id

Pengguna,

Nama

Pengguna,No

Tlp,Password,

Hak Akses

kemudian klik

tombol simpan

Id Pengguna :

(dreamkids01)

Nama Pengguna :

(Nina)

No Tlp :

(0218621373)

Password :

(123)

Hak akses :

(Purchasing)

Sistem akan

menerima data

dan akan

menampilkan

pesan “Data

Penggunatelah

ditambahkan”

Sesuai

Harapan

Valid

Page 67: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

83

3. Form Bahan Baku

Tabel III.13

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Bahan Baku

No. Skenario

pengujian

Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesimpulan

1. Tidak mengisi

Kode Bahan

Baku,Nama Bahan

Baku,Stok

kemudian klik

tombol Simpan

Kode Bahan

Baku :

(kosong)

Nama Bahan

Baku :

(kosong)

Stok : (kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

2. Mengisi Kode

Bahan Baku dan

Tidak mengisi

Nama Bahan

Baku,Stok

kemudian klik

tombol Simpan

Kode Bahan

Baku :

(contoh01)

Nama Bahan

Baku :

(kosong)

Stok : (kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

3. Mengisi Kode

Bahan Baku,

Nama Bahan Baku

dan Tidak mengisi

Stok kemudian

klik tombol

Simpan

Kode Bahan

Baku :

(contoh01)

Nama Bahan

Baku :

(contoh1)

Stok : (kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

Harapan

Valid

4. Mengisi Nama

Bahan Baku dan

Tidak mengisi

Kode Bahan

Baku,Stok

kemudian klik

tombol Simpan

Kode Bahan

Baku :

(kosong)

Nama Bahan

Baku :

(contoh1)

Stok : (kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

5. Mengisi Nama

Bahan Baku,Stok

dan Tidak mengisi

Kode Bahan Baku

kemudian klik

tombol Simpan

Kode Bahan

Baku :

(kosong)

Nama Bahan

Baku :

(contoh1)

Stok : (10)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

Harapan

Valid

6 Mengisi Kode

Bahan Baku,Stok

dan Tidak mengisi

Nama Bahan Baku

kemudian klik

tombol Simpan

Kode Bahan

Baku :

(contoh01)

Nama Bahan

Baku :

(kosong)

Stok : (10)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Page 68: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

84

7 Mengisi Nama

Bahan Baku,Kode

Bahan Baku,Stok

kemudian klik

tombol Simpan

Kode Bahan

Baku :

(contoh01)

Nama Bahan

Baku :

(contoh1)

Stok : (10)

Sistem akan

menerima data

dan akan

menampilkan

pesan “Data

Bahan Bakutelah

ditambahkan”

4. Form Akun

Tabel III.14

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Akun

No. Skenario

pengujian

Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesimpulan

1. Mengisi atau

Memilih Jenis

Akun,Saldo

Normal dan Tidak

mengisi Kode

Akun,Nama Akun

kemudian klik

tombol Simpan

Kode Akun :

(kosong)

Nama Akun :

(kosong)

Jenis Akun :

(Harta)

Saldo Normal:

(Debet)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

2. Mengisi atau

Memilih Kode

Akun,Jenis

Akun,Saldo

Normal dan Tidak

mengisi Nama

Akun kemudian

klik tombol

Simpan

Kode Akun :

(11111)

Nama Akun :

(kosong)

Jenis Akun :

(Harta)

Saldo Normal:

(Debet)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

3. Mengisi atau

Memilih Nama

Akun,Jenis

Akun,Saldo

Normal dan Tidak

mengisi Kode

Akun kemudian

klik tombol

Simpan

Kode Akun :

(kosong)

Nama Akun :

(BCA)

Jenis Akun :

(Harta)

Saldo Normal:

(Debet)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

4 Mengisi atau

Memilih Kode

Akun,Nama

Akun,Jenis

Akun,Saldo

Normal kemudian

klik tombol

Simpan

Kode Akun :

(11111)

Nama Akun :

(BCA)

Jenis Akun :

(Harta)

Saldo Normal:

(Debet)

Sistem akan

menerima data

dan akan

menampilkan

pesan “Data

Akuntelah

ditambahkan”

Page 69: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

85

5. Form Supplier

Tabel III.15

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Supplier

No. Skenario

pengujian

Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesimpulan

1. Tidak Mengisi Id

Supplier,Nama

Supplier,Alamat,N

o Tlp,Email

kemudian klik

tombol Simpan

Id Supplier :

(kosong)

Nama Supplier :

(kosong)

Alamat :

(kosong)

No Tlp :

(kosong)

Email :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

2. Mengisi Id

Supplier dan

Tidak Mengisi

Nama

Supplier,Alamat,N

o Tlp,Email

kemudian klik

tombol Simpan

Id Supplier :

(supplier01)

Nama Supplier :

(kosong)

Alamat :

(kosong)

No Tlp :

(kosong)

Email :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

3. Mengisi Id

Supplier, Nama

Supplier dan

Tidak Mengisi

Alamat,No

Tlp,Email

kemudian klik

tombol Simpan

Id Supplier :

(supplier01)

Nama Supplier :

(supplier1)

Alamat :

(kosong)

No Tlp :

(kosong)

Email :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

Harapan

Valid

4 Mengisi Id

Supplier, Nama

Supplier,Alamat,N

o Tlp,Email

kemudian klik

tombol Simpan

Id Supplier :

(supplier01)

Nama Supplier :

(supplier1)

Alamat :

(bandung)

No Tlp :

(081299999999)

Email :

(supplier01@gma

il.com)

Sistem akan

menerima data

dan akan

menampilkan

pesan “Data

Suppliertelah

ditambahkan”

Page 70: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

86

6. Form Transaksi Pembelian

Tabel III.16

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Transaksi Pembelian

No Skenario Penulisan Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesim-

pulam

1. Memilih Id Beli,Id

Penggung,Id

Supplier,Kode Bahan

Baku,Harga Bahan

Baku dan

Tanggal beli, Qty,

Total Bayar

tidak diisi kemudian

klik tombol Simpan

Id Beli : (P0001)

Id Pengguna :

(dreamkids)

Id Supplier :

(supplier1)

Kode Bahan Baku :

(contoh1)

Harga Bahan Baku

:

(100000)

Tanggal Beli :

(kosong)

Qty :

(kosong)

Total Bayar :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan

menampilkan

pesan “Masih

ada data yang

belum terisi,

Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

2. Memilih Id Beli,Id

Pengguna,Id

Supplier,Kode Bahan

Baku,Harga Bahan

Baku,Tanggal beli

dan Qty,Total Bayar

tidak diisikemudian

klik tombol Simpan

Id Beli : (P0001)

Id Pengguna :

(dreamkids)

Id Supplier :

(supplier1)

Kode Bahan Baku :

(contoh1)

Harga Bahan Baku

:

(150000)

Tanggal Beli :

(06/17/2019)

Qty :

(kosong)

Total Bayar :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan

menampilkan

pesan “Masih

ada data yang

belum terisi,

Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

3. Memilih Id Beli,Id

Pengguna,Id

Supplier,Kode Bahan

Baku, Tanggal

beli,menginput Qty,

dan Harga Bahan

Baku,Total Bayar

Tidak diisi kemudian

klik tombol Simpan

Id Beli : (P0001)

Id Pengguna :

(dreamkids)

Id Supplier :

(supplier1)

Kode Bahan Baku :

(contoh1)

Harga Bahan Baku

:

(kosong)

Tanggal Beli :

(06/17/2019)

Qty :

(10)

Total Bayar :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan

menampilkan

pesan “Masih

ada data yang

belum terisi,

Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

Page 71: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

87

4. Memilih Id Beli,Id

Pengguna,Id

Supplier,Kode Bahan

Baku,Harga Bahan

Baku, menginput

Total Bayar,Qty dan

Tanggal Beli Tidak

diisi kemudian klik

tombol Simpan

Id Beli : (P0001)

Id Pengguna :

(dreamkids)

Id Supplier :

(supplier1)

Kode Bahan Baku :

(contoh1)

Harga Bahan Baku

:

(100000)

Tanggal Beli :

(kosong)

Qty :

(10)

Total Bayar :

(1000000)

Sistem akan

menolak akses

dan

menampilkan

pesan “Masih

ada data yang

belum terisi,

Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

5. Memilih Id Beli,Id

Pengguna,Id

Supplier,Kode Bahan

Baku, menginput

Qty, dan Harga

Bahan Baku,Tanggal

beli, Total Bayar

Tidak di pilih

kemudian klik tombol

Simpan

Id Beli : (P0001)

Id Pengguna :

(dreamkids)

Id Supplier :

(supplier1)

Kode Bahan Baku :

(contoh1)

Harga Bahan Baku

:

(kosong)

Tanggal Beli :

(kosong)

Qty :

(10)

Total Bayar :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan

menampilkan

pesan “Masih

ada data yang

belum terisi,

Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

6. Memilih Id Beli,Id

Pengguna,Id

Supplier,Kode Bahan

Baku,Harga Bahan

Baku,menginput

Qty, Total Bayar, dan

Tanggal beli Tidak di

pilih kemudian klik

tombol Simpan

Id Beli : (P0001)

Id Pengguna :

(dreamkids)

Id Supplier :

(supplier1)

Kode Bahan Baku :

(contoh1)

Harga Bahan Baku

:

Sistem akan

menerima data

dan akan

menampilkan

pesan “Data

Pembeliantelah

ditambahkan”

Sesuai

harapan

Valid

Page 72: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

88

kemudian klik tombol

Simpan

(100000)

Tanggal Beli :

(06/17/2019)

Qty :

(10)

Total Bayar :

(1000000)

7. Form Transaksi Pembayaran

Tabel III.17

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Transaksi Pembayaran

No Skenario Penulisan Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesim-

pulam

1. Memilih dan

mengisi Id bayar,Id

beli,Jumlah Bayar

dan Tanggal Bayar

tidak diisi

kemudian klik

tombol Simpan

Id Bayar :

(B0001)

Id Beli :

(P0001)

Tanggal Bayar :

(kosong)

Jumlah Bayar :

(3000000)

Sistem akan

menolak akses

dan

menampilkan

pesan “Masih

ada data yang

belum terisi,

Silahkan

Ulangi!!!””

Sesuai

harapan

Valid

2. Memilih dan

mengisi Id bayar,

Tanggal Bayar dan

,Id beli,Jumlah

Bayar tidak diisi

kemudian klik

tombol Simpan

Id Bayar :

(B0001)

Id Beli :

(kosong)

Tanggal Bayar :

(06/19/2019)

Jumlah Bayar :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan

menampilkan

pesan “Masih

ada data yang

belum terisi,

Silahkan

Ulangi!!!””

Sesuai

harapan

Valid

3. Memilih dan

mengisi Id bayar,Id

beli,Tanggal

Bayar,Jumlah

Bayar kemudian

klik tombol Simpan

Id Bayar :

(B0001)

Id Beli :

(P0001)

Tanggal Bayar :

(06/19/2019)

Jumlah Bayar :

(1000000)

Sistem akan

menerima data

dan akan

menampilkan

pesan “Data

Pembayaran

telahditambahka

n”

Sesuai

harapan

Valid

Page 73: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

89

8. Form Jurnal Umum

Tabel III.18

Hasil Pengujian Black Box Testing Form Jurnal Umum

No. Skenario

pengujian

Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian

Kesimpulan

1. Mengisi atau

Memilih No

Referensi,Id Beli

dan tidak mengisi

Tanggal

Transaksi,Keteran

gan,Kode

Akun,Debet,Kredi

t,Total, Balance

kemudian klik

tombol Simpan

No Referensi :

(JU00000002)

Tanggal

Transaksi :

(kosong)

Id Beli :

(P0001)

Keterangan :

(kosong)

Kode Akun :

Debet :

(kosong)

Kredit :

(kosong)

Total :

(kosong)

Balance :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

2. Mengisi atau

Memilih No

Referensi,Id

Beli,Tanggal

Transaksi dan

tidak mengisi

Keterangan,Kode

Akun,Debet,Kredi

t,Total, Balance

kemudian klik

tombol Simpan

No Referensi :

(JU00000002)

Tanggal

Transaksi :

(07/01/2019)

Id Beli :

(P0001)

Keterangan :

(kosong)

Kode Akun :

Debet :

(kosong)

Kredit :

(kosong)

Total :

(kosong)

Balance :

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

harapan

Valid

3. Mengisi atau

Memilih No

Referensi,Id

Beli,Tanggal

Transaksi,

Keterangan dan

tidak mengisi

Kode

Akun,Debet,Kredi

t,Total, Balance

kemudian klik

tombol Simpan

No Referensi :

(JU00000002)

Tanggal

Transaksi :

(07/01/2019)

Id Beli :

(P0001)

Keterangan :

(Melakukan

Pembayaran)

Kode Akun :

Debet :

(kosong)

Kredit :

Sistem akan

menolak akses

dan menampilkan

pesan “Masih ada

data yang belum

terisi, Silahkan

Ulangi!!!”

Sesuai

Harapan

Valid

Page 74: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

90

(kosong)

Total :

(kosong)

Balance :

(kosong)

4 Mengisi atau

Memilih No

Referensi,Id

Beli,Tanggal

Transaksi,

Keterangan,Kode

Akun,Debet,Kredi

t,Total, Balance

kemudian klik

tombol Simpan

No Referensi :

(JU00000002)

Tanggal

Transaksi :

(07/01/2019)

Id Beli :

(P0001)

Keterangan :

(Melakukan

Pembelian)

Kode Akun :

(111)

Kode Akun :

(123)

Debet :

(200000)

Kredit :

(200000)

Total :

(200000)

Balance :

(0)

Sistem akan

menerima data

dan akan

menampilkan

pesan “Data

Jurnal Umumtelah

ditambahkan”

Page 75: BAB III PEMBAHASAN · 2. Bagian Potong : Tugas memotong bahan sesuai pola yang terlebih dahulu sudah didesain 3. Bagian Penjualan toko : Tugas Menjaga Toko dan menjadikasir 4. Bagian

91

3.5.3. Spesifikasi Hardware dan Software

Sebelum melaksanakan suatu sistem yang terkomputerisasi, diperlukan

beberapa persiapan baik dalam hal kebutuhan perangkat keras (hardware) maupun

kebutuhan perangkat lunak (software) sebagai sarana pendukung untuk menjalankan

suatu program. Sarana pendukung tersebut harus mampu membantu aplikasi program

atau komputerisasi sistem yang efektif dan efesien. Berikut adalah klasifikasi

perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan kebutuhan untuk menjalankan

aplikasi program pembelian ini adalah:

Tabel III.19

Spesifikasi Hardware dan Software

Kebutuhan Keterangan

Sistem Windows 7 Ultimate 32-bit

Processor Pentium(R) Dual-Core CPU T4500 @ 2.30GHz

2.30GHz

RAM 2 GB

Harddisk 132 GB

Monitor 14” LED

Keyboard Standard PS/2 Keyboard

Printer Printer InkJet

Mouse Standard Mouse

Software Kebutuhan menjalankan aplikasi secara local:

Bahasa script programming : Netbeans 1DE 8.1

DBSM : MySQL