Bab I Praktikum Wetted Wall Column

download Bab I Praktikum Wetted Wall Column

of 1

description

Bab I, PendahuluanI-1BAB I PENDAHULUAN1.1 LATAR BELAKANG Dalam suatu pabrik di perkotaan biasanya diberikan perhatian kepada pembiayaan air. Proses dalam suatu pabrik biasanya menghasilkan panas yang dihilangkan dengan pendinginan air. Saat ini digunakan once-through system. Bahan baku air pendingin didapatkan dari sumber lokal. Perubahan menjadi sistem tertutup dipertimbangkan. Dalam percobaan ini, dimaksudkan untuk mendinginkan 10 L/menit air panas pada suhu 60°C sampai dengan 40°C mengg

Transcript of Bab I Praktikum Wetted Wall Column

Bab I, Pendahuluan

I-1

BAB I PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG Dalam suatu pabrik di perkotaan biasanya diberikan perhatian kepada pembiayaan air. Proses dalam suatu pabrik biasanya menghasilkan panas yang dihilangkan dengan pendinginan air. Saat ini digunakan once-through system. Bahan baku air pendingin didapatkan dari sumber lokal. Perubahan menjadi sistem tertutup dipertimbangkan. Dalam percobaan ini, dimaksudkan untuk mendinginkan 10 L/menit air panas pada suhu 60C sampai dengan 40C menggunakan Wetted Wall Column (WWC). Air panas masuk kolom dari atas dan mengalir ke bawah melalui permukaan kolom bagian dalam. Udara dari lingkungan mengalir melalui bagian dalam kolom dan berkontak dengan aliran air panas secara berlainan arah. Peralatan Wetted Wall Column telah tersedia di laboratorium dengan spesifikasi : Diameter kolom = 0,049 m Tinggi kolom = 1,22 m

1.2 RUMUSAN MASALAH Berikut adalah rumusan masalah dari percobaan Wetted Wall Column: 1. Berapakah koefisien transfer massa (KGa) yang didapatkan dari hasil percobaan? 2. Berapakah rate udara yang diperlukan ? 3. Bagaimanakah desain alat Wetted Wall Coloumn tersebut ?

1.3 TUJUAN PERCOBAAN 1. Mengetahui Koefisien Perpindaan Massa pada rate aliran gas tertentu 2. Menentukan rate udara yang diperlukan untuk mendinginkan air dari suhu 60oC ke 40oC dan dengan rate air sebesar 10 L/menit. 3. Menentukan dimensi alat yang dibutuhkan.

Wetted Wall Column

Laboratorium Teknik Kimia II FTI-ITS