AVA 4

56
1 CTS PLUS MENGGUNAKAN ALAT BANTU AUDIO-VISUAL

description

n

Transcript of AVA 4

Page 1: AVA 4

1CTS PLUS

MENGGUNAKAN ALAT BANTU AUDIO-VISUALMENGGUNAKAN ALAT BANTU AUDIO-VISUAL

Page 2: AVA 4

2

Introduksi

• Alat bantu audio visual apa yg pernah anda pakai dalam suatu pelatihan ?

• Mana yang anda rasa paling enak ?

Page 3: AVA 4

3

Tujuan

Setelah menyelesaikan sesi ini peserta akan mampu menyajikan informasi dengan menggunakan alat audio-visual secara efektif

Page 4: AVA 4

4

Tujuan khusus

Mempresentasikan informasi dengan memakai flipchart

Mempresentasikan informasi dengan menggunakan transparansi

Mempresentasikan informasi dengan menggunakan LCD

Page 5: AVA 4

5

Keuntungan Penggunaan Flipchart #1

• Tersedia di sebagian ruang pelatihan• Mudah dipindahkan dari ruang ke

ruang• Tidak memerlukan tenaga listrik• Beberapa buah bisa dipakai sekaligus• Mudah dipakai dan murah

Page 6: AVA 4

6

Keuntungan Penggunaan Flipchart #2

Sangat baik untuk sesi curah pendapat, penyelesaian masalah, pembuatan daftar dan kegiatan partisipatif lain

Lembar flipchart bisa dicabut dan ditempelkan ke dinding

Page 7: AVA 4

7

Teknik-teknik Flipchart #1

Gunakan pen atau spidol yang tebal tulisannya Tulis dengan huruf cetak yang besar-besar Gunakan pen dengan berbagai warna Gunakan judul, kotak, kartun dan garis pinggir Gunakan point () untuk menekankan informasi

di halaman flipchart Sisakan ruang kosong yang cukup

Page 8: AVA 4

8

Teknik-teknik Flipchart #2

Hindari terlalu banyak informasi di satu halaman

Bila halamannya disiapkan sebelumnya, gunakan hanya halaman depan

Menghadap kepada peserta, ketika berbicara

Page 9: AVA 4

9

Pembuatan OHP / LCD

Page 10: AVA 4

10

Keuntungan Penggunaan Transparansi #1

Proyektornya mudah dipakai Bisa dipakai di hampir semua ruang

pelatihan yang ada listriknya Bisa dipakai dengan lampu ruangan dalam

keadaan menyala Bisa disiapkan sebelumnya sehingga akan

menghemat waktu

Page 11: AVA 4

11

Keuntungan Menggunakan Transparansi #2

Relatif murah Bisa disiapkan dengan cepat dan

mudah Bisa dipakai berulang kali

Page 12: AVA 4

12

Kerugian Penggunaan Transparansi

Tidak bisa memproyeksikan teks dan gambar langsung dari halaman cetak (lama)

Mengharuskan kita hati-hati untuk tidak menghalangi pandangan peserta ke layar

Page 13: AVA 4

13

Membuat Transparansi

Gunakan pen permanen untuk menulis teks dan membuat gambar di atas lembaran plastik atau acetate

Gunakan mesin fotocopy dengan film transparansi yang dirancang untuk mesin fotocopy

Gunakan komputer dan printer

Page 14: AVA 4

14

Menyiapkan Transparansi #1

Batasi informasi hanya pada ide utama saja dan kira-kira 5-6 baris tulisan cukup besar

Gunakan huruf-huruf ukuran besar Hasil printer lebih mudah dibaca Buat grafik dan gambar cukup besar untuk

dilihat

Page 15: AVA 4

15

Transparansi OHP / LCD

Satu slide 1 topik bahasan

Memakai “bulet”, frame

Kalimat singkat

Jumlah baris 6 – 8 baris

Variasi warna yang sesuai

Gambar / kartoon

Page 16: AVA 4

16

Besar huruf terbaca oleh peserta yg duduk

paling jauh

Besar huruf font 28 – 36

Dalam 1 presentasi batasi penggunaan

variasi huruf berlebihan

Hindari variasi warna yang berlebihan

Page 17: AVA 4

17

JANGAN MENGGUNAKAN HURUF BESAR (kapital) SEMUA

Jangan menggunakan huruf

artistik

Huruf tegak, huruf miring hanya

untuk hal2 yg di “highlight”

Page 18: AVA 4

18

Menyiapkan Transparansi #2

Pasang transparansi pada kerangka atau masukkan di dalam kantung plastik berbingkai

Beri nomer urut Simpan transparansi di dalam kotak,

amplop atau “kantung” yang terbuat dari folder atau plastik

Page 19: AVA 4

19

Menggunakan Overhead Proyektor #1

Cari dan periksa tombol on/off-nya Siapkan lampu proyektor cadangan Fokuskan proyektor dan periksa posisi

gambarnya Nyalakan proyektor setelah transparansi

diletakkan di atas kaca Matikan proyektor sebelum menyingkirkan

transparansi

Page 20: AVA 4

20

Menggunakan Overhead Proyektor #2

Segera setelah proyektor hidup, menjauhlah dari proyektor agar peserta bisa melihatnya

Anda harus menghadap ke peserta, bukan ke layar, sewaktu berbicara

Tunjuklah satu-satu pada point yang dibicarakan

Gunakan pointer atau pensil untuk memfokuskan perhatian

Berikan waktu yang cukup bagi peserta untuk membaca apa yang terlihat di layar

Page 21: AVA 4

21

Pada presentasi yang lama, atau presentasi pada jam siang

Hindari background warna gelap terus menerus

Variasi slide background warna cerah.

Tulisan font besar

Berisi diagram, gambar.

Animasi tidak terlalu penting

Page 22: AVA 4

22

Contoh..!

PENGETRAPAN KOMPETENSI PADA PERUSAHAAN ATAU INSTANSI DIRASAKAN SANGAT PERLU UNTUK MENGANTISIPASI KEMAJUAN ZAMAN HAL INI DISEBABKAN ADANYA TUNTUTAN PERBAIKAN KUALITAS MUTU DARI PARA PENYELENGARA INSTITUSI TERSEBUT.

Page 23: AVA 4

23

Kompetensi

Dilaksanakan di instansi / perusahaan

Antisipasi kemajuan zaman

Kendali mutu kinerja

Sesuai dengan harapan pelanggan

Page 24: AVA 4

24

Kompetensi

Dilaksanakan di instansi / perusahaan

Antisipasi kemajuan zaman

Kendali mutu kinerja

Sesuai dengan harapan pelanggan

Page 25: AVA 4

25

Kompetensi

Dilaksanakan di instansi / perusahaan

Antisipasi kemajuan zaman

Kendali mutu kinerja

Sesuai dengan harapan pelanggan

Page 26: AVA 4

26

Kompetensi

Dilaksanakan di instansi / perusahaan

Antisipasi kemajuan zaman

Kendali mutu kinerja

Sesuai dengan harapan pelanggan

Page 27: AVA 4

27

Dilaksanakan di instansi / perusahaan

Antisipasi kemajuan zaman

Kendali mutu kinerja

Sesuai dengan harapan pelanggan

Kompetensi

Page 28: AVA 4

28

PRESENTASI POWER POINTYANG DISENANGI AUDIENS

Page 29: AVA 4

29

Mengunakan Template

Membatasi variasi font dan skema warna

Style yang berbeda-2 akan membuyarkan konsentrasi audiens

Fokus audiens terhadap apa yang dipresentasikan, bukan pada style power pointnya

Page 30: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

30

Mengunakan TemplateMengunakan Template

Membatasi variasi font dan skema Membatasi variasi font dan skema warna warna

Style yang berbeda-2 akan Style yang berbeda-2 akan membuyarkan konsentrasi audiensmembuyarkan konsentrasi audiens

Yang diharapkan adalah fokus audiens Yang diharapkan adalah fokus audiens terhadap apa yang dipresentasikan, terhadap apa yang dipresentasikan, bukan pada cara melakukan presentasibukan pada cara melakukan presentasi

Page 31: AVA 4

31Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

Mengunakan TemplateMengunakan Template

Membatasi variasi font dan skema Membatasi variasi font dan skema warna warna

Style yang berbeda-2 akan Style yang berbeda-2 akan membuyarkan konsentrasi audiensmembuyarkan konsentrasi audiens

Yang diharapkan adalah fokus audiens Yang diharapkan adalah fokus audiens terhadap apa yang dipresentasikan, terhadap apa yang dipresentasikan, bukan pada cara melakukan presentasibukan pada cara melakukan presentasi

Page 32: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

32

Mengunakan Template

• Membatasi variasi font dan skema warna

• Style yang berbeda-2 akan membuyarkan konsentrasi audiens

• Yang diharapkan adalah fokus audiens terhadap apa yang dipresentasikan, bukan pada cara melakukan presentasi

Page 33: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

33

Bentuk Huruf/ Fonts

• Pilih font yang bisa jelas terbaca.

• Arial /Tahoma lebih mudah dibaca dibanding Script. / Gothic

• Gunakan satu atau dua jenis font.

•Tulisan ini baik tetapi susah dibaca

Page 34: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

34

Ukuran Huruf/Font

• Item yang ditandai/bullet tak kurang dari 22 point

• Ini contoh font dengan 22 point• Jangan kurang dari ukuran ini

• Judul mengunakan ukuran tak kurang dari 28 point.

Page 35: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

35

Penanda/Bullets

• Bullet tetap pada satu garis , dua paling banyak.

• Batasi jumlah bullet pada layar sebanyak enam, empat jika ada judul yang besar

Page 36: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

36

Penanda/Bullets (lanjutan)

• Jika terlalu banyak teks, audiens tidak akan dapat membacanya.–Terlalu banyak teks membuat tampilan spt

“sibuk” dan sulit untuk dibaca.–Mengapa audiens mengeluarkan energi untuk

membaca kalau presenter bisa mengatakan?–Kecepatan membaca tidak sama dengan

kecepatan mendengar, karenanya teks terlalu banyak akan membuat bingung.

Page 37: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

37

Penanda/Bullets (lanjutan)

• Jika terlalu banyak teks, audiens tidak akan dapat membacanya.–Terlalu banyak teks membuat tampilan spt

“sibuk” dan sulit untuk dibaca.–Mengapa audiens mengeluarkan energi untuk

membaca kalau presenter bisa mengatakan?–Kecepatan membaca tidak sama dengan

kecepatan mendengar, karenanya teks terlalu banyak akan membuat bingung.

Page 38: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

38

Huruf Besar dan Miring

• JANGAN SEMUA MENGGUNAKAN HURUF BESAR/CAPITAL–Teks sulit dibaca–Kurangi akronim–Hindari menggunakan akronim sebagai

“tekanan”

• Miring–Gunakan untuk “kutipan”–Gunakan untuk menyorot pikiran atau ide-ide–Gunakan untuk judul buku, jurnal, majalah

Page 39: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

39

Warna

• Merah dan oranye lebih kuat energinya tapi menyulitkan audiens untuk tetap fokus.

• Hijau, biru, dan coklat lebih lembut, tapi tidak sebagai penarik perhatian.

Page 40: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

40

Warna

• Huruf putih pada latar yang gelap sebaiknya tidak digunakan jika jarak dengan audiens lebih dari 20 feet.–Slide ini adalah contohnya.–Slide mudah dibaca pada jarak dekat.–Sulit dibaca pada jarak agak jauh.

Page 41: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

41

Latar/Backgrounds

• Font warna putih digunakan pada latar gelap jika:–Presenter berasumsi audiens melihat slide

dengan menggunakan komputer mereka sendiri.

–Latar yang gelap pada layar komputer akan mengurangi cahaya menyilaukan yang dihasilkan oleh monitor komputer.

Page 42: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

42

Latar/Backgrounds

• Latar belakang sederhana akan lebih menarik

• Hindari latar belakang yang mengacaukan isi materi

• Latar belakang sesuai dengan tema sesi

Page 43: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

43

Pembuatan slide dengan latar belakang gambar akan sulit dibaca oleh audiens

Latar belakang tidak sesuai dengan tema sesi

Audien terfokus pada gambar bukan pada materi

Page 44: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

44

1. Pembuatan slide dengan latar belakang gambar akan sulit dibaca oleh audiens

2. Latar belakang tidak sesuai dengan tema sesi

3. Cocok untuk judul topik ilustratif

Page 45: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

45

Laporan proyek jembatan suramadu

Page 46: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

46

Animasi

• Gunakan sebagai “pemanis” presentasi• Bukan utk tujuan presentasi• Pilih animasi yang sesuai, tidak memakan

waktu presentasi• Audien jangan dipaksa ”menikmati” hebatnya

animasi saudara• Gunakan utk hal tertentu saja.• Tidak menggunakan animasi ..baik juga koq.!

Page 47: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

47

Roda Warna

• Warna yang dipisahkan dengan warna lainnya adalah kontras warna (juga dikenal sebagai warna komplementer)

• Warna-warna dekat (dekat satu dengan lainnya) harmonis satu dengan lainnya. Contoh Hijau dan Kuning

Page 48: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

48

Warna yang Bertentangan

• Warna yang secara langsung berlawanan satu dengan lainnya dikatakan “bertentangan”.

• Meningkatkan kemampuan untuk mudah dibaca –contoh: kuning pada biru.

Page 49: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

49

Contoh paduan warna

• Ini contoh warna yang bertentangan

• Ini contoh warna yang bertentangan

• Ini mudah dibaca, karena perbedaan warna yang nyata

Ini mudah dibaca, karena perbedaan warna yang nyata

• Warna yang berdekatan

• Warna yang berdekatan

• Warna yang berdekatan

• Warna kontras / komplementer

• Warna kontras / komplementer

• Warna kontras / komplementer

Page 50: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

50

Contoh paduan warna

• Ini contoh warna yang bertentangan

• Ini contoh warna yang bertentangan

• Ini mudah dibaca, karena perbedaan warna yang nyata

• Ini mudah dibaca, karena perbedaan warna yang nyata

• Warna yang berdekatan

• Warna yang berdekatan

• Warna yang berdekatan

• Warna kontras / komplementer

• Warna kontras / komplementer

Page 51: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

51

Ilustrasi

• Gunakan hanya ketika dibutuhkan, karena ilustrasi seringkali membingungkan daripada menjadikan slide komunikatif.

• Ilustrasi sebaiknya berhubungan dengan pesan dan membantu memperjelas poin-poinnya.

Page 52: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

52

Ilustrasi

• Tanyalah pada diri anda sendiri apakah hal tersebut bisa membuat pesan lebih jelas

• Diagram sederhana adalah media komunikasi paling ampuh

Page 53: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

53

Gambaran procedure yang dilakukan tahun 2003-2004

procedure category

procedure category

laparotomy

adnexectomy

myomectomy

subtotal hysterectom

total hysterectomy

secondary CS

primary CS

Pe

rce

nt

60

50

40

30

20

10

0

Page 54: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

54

Perbandingan pemakaian HP di Surabayatahun : 2003-2004

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr

nokia

samsung

siemens

Page 55: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

55

Ingat!

• Jangan menggunakan media sebagai alat

untuk menyembunyikan diri

• Audiens datang untuk melihat anda

• Media harus memperkaya presentasi,

bukan MENJADI presentasi itu sendiri

Page 56: AVA 4

Clinical Training Skills - Menggunakan Alat-alat Bantu Audio-Visual

56

Ingat!

• Ingat, hanya anda yang bisa mencegah:

“Mati oleh Power Point”