Autotransfusi Final

20
BAB I PENDAHULUAN Autotransfusi atau transfusi darah autologus adalah suatu kumpulan darah dari pasien trauma dengan perdarahan, yang dipersiapkan untuk reinfusi. Autotransfusi pertama kali digunakan oleh Blundell pada tahun 1818 pada wanita dengan perdarahan postpartum. Dilaporkan penggunaan autotransfusi untuk trauma thorax pada tahun 1917 dan trauma abdomen pada tahun 1927. Perkembangan bank darah mendukung entusiasi untuk autotransfusion. Bagaimanapun juga, kekurangan darah homologous dan takutnya akan komplikasi infeksi membuat keinginan adanya prosedur baru pada tahun 1970. Kumpulan darah untuk autotransfusi dapat diolah oleh dokter, perawat dan tenaga medis yang terlatih dalam departemen emergency, ruang operasi, dan ICU. 1,2 Autotransfusi mempunyai beberapa keuntungan dibanding transfusi darah homolog. Pasien tidak terpajan penyakit infeksi yang melalui darah, tidak ada resiko reaksi transfusi, dan darah sudah tersedia. Keuntungan mendaur ulang darah adalah darah tersebut masih segar, hangat. Darah autologus menghilangkan potensi pembekuan abnormal, komplikasi ginjal dan paru-paru, dan ketidaksengajaan mengkontaminasi darah dengan bakteri. 1,2 Pasien menerima sel darah merahnya sendiri, dimana sel mempunyai kadar 2,3 DPG yang tinggi, yang akan segera aktif dalam oksigenasi jaringan. Sel darah merah tidak pernah masuk ke dalam tempat 1

description

a

Transcript of Autotransfusi Final

BAB IPENDAHULUANAutotransfusi atautransfusi darahautologusadalahsuatukumpulandarahdari pasientrauma dengan perdarahan, yang dipersiapkan untuk reinfusi. Autotransfusi pertama kalidigunakan oleh Blundell pada tahun 1818 pada wanita dengan perdarahan postpartum.Dilaporkan penggunaan autotransfusi untuk trauma thorax pada tahun 1917 dan trauma abdomenpada tahun 197. !erkembangan bank darah mendukung entusiasi untuk autotransfusion.Bagaimanapun "uga, kekurangan darah homologous dan takutnya akan komplikasi infeksimembuat keinginan adanya prosedur baru pada tahun 197#. $umpulan darah untukautotransfusi dapat diolah oleh dokter, perawat dan tenaga medis yang terlatih dalam departemenemergency, ruang operasi, dan %&'. 1,Autotransfusi mempunyai beberapa keuntungan dibanding transfusi darah homolog.!asien tidak terpa"an penyakit infeksi yang melalui darah, tidak ada resiko reaksi transfusi, dandarahsudahtersedia. $euntunganmendaur ulangdarahadalahdarahtersebut masihsegar,hangat. Darahautologusmenghilangkanpotensi pembekuanabnormal, komplikasi gin"al danparu(paru, dan ketidaksenga"aan mengkontaminasi darah dengan bakteri.1, !asien menerima seldarah merahnya sendiri, dimana sel mempunyai kadar ,) D!* yang tinggi, yang akan segeraaktif dalamoksigenasi "aringan. +el darah merah tidak pernah masuk ke dalamtempatpenyimpanandarah, dantidakdikenai biayapenyimpanan, danhampir tidakadakesalahandalam mistransfusi. Dan kurangnya masalah dengan respon kekebalan imun.)Alat(alat yang diperlukan untuk melakukan autotransfusi mudah disediakan dengan,epat, proses dalam mengumpulkan darah, persiapan, dan reinfus darah dapat mudah dilakukanbahkan dalam pasien dengan trauma. Autotransfusi dapat menawarkan keuntungan dalam hargayang murah dibandingkan harga transfusi dari bank darah. Bila "umlah darah yang ditransfusikanhanya sedikit, autotransfusi mungkin men"adi sedikit mahal. Dokter harus mempertimbangkanantara potensi mahalnya harga autotransfusi dengan resiko transfusi dari bank darah. 1BAB II 1TINJAUAN PUSTAKADefinisiAutotransfusi adalahsuatumekanisme di dalamtubuhuntukmempertahankanagar-olumedantekanandarahtetapstabil. Dalamkeadaannormal terdapat keseimbanganantara"umlah,airanintra-as,ular yangkeluar keekstra-askular atausebaliknya. Apabilatekananhidrostatikmenurunmakaakanter"adi aliran,airanekstra-akular keintra-akular sehinggatekanan darah dapat dipertahankan. Apabila proses hilangnya ,airan tubuh berlangsung se,ara,epat maka proses ini tidak akan mampu menaikkan tekanan darah..Akibat dari semua ini, maka akan ter"adi / 0asokonstriksi yang luas0asokonstriksi yang paling kuat ter"adi pada pembuluh darah skeletal, splan,ni, dan kulit,sedangkanpadapembuluhdarahotakdankoronariatidakter"adi -asokonstriksi, bahkanaliran darah pada kelen"ar adrenal meningkat sebagai usaha kompensasi tubuh untukmeningkatkanresponkatekolaminpadasyok. 0asokonstriksi ini akanmenyebabkansuhutubuh perifer men"adi dingin dan kulit men"adi pu,at. +ebagai akibat -asokonstriksi, maka tekanandiastolikakanmeningkat pada fase awal,sehingga tekanan nadi menyempit, tetapi bila proses berlan"ut dan tidak dapat dipertahankanmaka tekanan darah akan semakin menurun sampai tidak teratur. 1akikardia %skemia "aringan akan menyebabkan metabolisme anaerobik dan asidosis metabolik. 2ipo-olemia menyebabkan aliran darah men"adi lambat sehingga keseimbanagan pertukaran3 dan &3 ke dalam pembuluh darah lama dan mengakibatkan ter"adinya perbedaan yangbesar antara tekanan 3 dan &3 arteri dan -ena. .+istemkardio-askular pada awalnya berespon terhadap syok hipo-olemik denganmeningkatkan denyut "antung, meningkatkan kontraktilitas miokard, dan -asokonstriksipembuluh darah perifer. 4espon ini ter"adi akibat peningkatan pelepasan norepinefrin danpenurunan ambang dasar tonus ner-us -agus 5diatur oleh baroreseptor di ar,us ,aroti,us, ar,usaorta, atrium kiri, dan pembuluh darah pulmonal6. +istem kardio-askular "uga berespon denganmengalirkan darah ke otak, "antung, dan gin"al dengan mengurangi perfusi kulit, otot, dan traktusgastrointestinal. .2+istem renalis berespon terhadap syok hemoragik dengan peningkatan sekresi rennin dariapparatus "ukstaglomerulus. 4enninakanmengubahangiotensinogenmen"adi angiotensin%,yang selan"utnya akan dikon-ersi men"adi angiotensin %% di paru 7 paru dan hati. Angiotensin %%mempunyai dua efek utama, yang keduanya membantu perbaikan keadaan pada syok hemoragikyaitu -asokonstriksi arteriol otot polos, dan menstimulasi sekresi aldosteron dari korteks adrenal.Aldosteron bertanggung "awab pada reabsorbsi aktif natrium dan akhirnya akan menyebabkanretensi air. .+istem neuroendokrin berespon terhadap syok hemoragik dengan meningkatkanAntidiuretik 2ormon 5AD26 dalam sirkulasi. AD2 dilepaskan dari glandula pituitary posteriorsebagai responterhadappenurunankonsentrasi natrium5yangdideteksi olehosmoreseptor6.+e,ara tidak langsung AD2 menyebabkan peningkatan reabsorbsi air dan garam 58a&l6 padatubulus distalis, duktus kolekti-us, dan lengkung 2enle. .*ambar 1. +kematik +irkuit Autotransfusi dengan 'ltrafilter .Keuntungan Darah yang berasal dari asal trauma mudah didapat untuk transfusi segera. Darahnormotermi dan kompatibel, dimana menghindari risiko reaksi alergi atau infeksi dari penyakitmenular, ,ontohnya Human Immunodeficiency Virus, hepatitits, bakteri, parasit. Darah autologusmenyediakan keuntungan dengan mengurangi pemakaian darah dari bank darah yang terbatasdan mengurangi biaya medis. 91abel 1. $euntungan Autotransfusi9Keuntungan Autotransfusi31. :udah tersedia 7 tidak ada keterlambatan untuk ,rossmat,hing dan tidak memerlukan tempatpenyimpanan. 1idak perlu mengkhawatirkan kompabilitas darah dan reaksi alergi). Darah autologus biasanya normotermi.. 1idak ada risiko penyakit menular akibat transfuse9. 1idak ada risiko hipokalemi atau hiperkalemi;. :enurunkan risiko A4D+ 5Acute Respiratory Distress Syndrome67. $adar ,) Diphosphogly,erate lebih tinggi daripada sel darah merah dari bank darah8. !enurunan pemakaian darah dari bank darah, sehingga lebih berguna untuk pasien lain yangmembutuhkan9. :enurunkan biaya medis1#. :ungkin dapat disetu"ui untuk pasien dengan agama yang tidak memperbolehkan pemakaiantransfusi darah homolog11. :ungkin dapat men"adi alternatif untuk bank darah pada 8egara berkembang dimana darahdonor yang terinfeksi men"adi masalah.Indikasi !asien dengan syok akibat perdarahan dan mempunyai respon yang minimal dari terapikristaloid, terapi penggantiandarahharusdipertimbangkanpadapasienyangdianggapsudahkekurangan )#< atau lebih dari total -olume darah, "uga pada pasien yang sudah kehilangandarah kurang dari )# < total -olume darah namun sedang mengalami perdarahan. !ada pasiendewasa, )#