Audiensi PMKRI Dengan Ketua DPRD Prov. Kalteng

1
Audiensi Dewan Pimpinan Cabang PMKRI Cab. Palangkaraya - "St. Dionisius" Periode 2013-2015 dengan Ketua DPRD Prov. Kalteng terkait pelaksanaan kegiatan Konferensi Studi Nasional (KSN) PMKRI Nasional yg akan diselenggarakan di Palangkaraya pada tanggal 27-31 Juli 2015. PMKRI Cab Palangkaraya dipercayakan oleh Pengurus Pusat PMKRI sebagai tuan rumah penyelenggara Konferensi Studi Nasional (KSN) PMKRI pada saat Rapat Kerja Nasional PMKRI yg dilaksanakan di Prov. Maluku Tenggara. Ada 2 Fokus isu yg akan ditawarkan pada saat konferensi: 1. Pembangunan Infrastruktur daerah tertinggal 2. Kesiapan masyarakat Indonesia khususnya masyarakat Kalimantan tengah dalam menghadapi Asean Community atau Masyarakat Ekonomi Asia (MEA). Bentuk kegiatan yg akan diselenggarakan dalam KSN diantaranya: 1. Seminar 2. Focus Group Discussion (FGD) 3. Memorandum of Understanding (MoU). 4. Bapak Ketua DPRD mendukung kegiatan PMKRI yg akan dilaksanakan di Palangkaraya. PMKRI dapat menjadikan Kalimantan Tengah sebagai tolak ukur perkembangan daerah tertinggal, Kalteng yg luasnya 1,5x Luas pulau jawa perlu perhatian khusus dalam bidang pembangunan infrastruktur yang memadai guna mendukung kesiapan masyarakat dalam menghadapi Masyarakat Ekonomi Asia (MEA).Bapak Ketua DPRD juga menghimbau perlu ada kerja sama antara pemerintah daerah dan kaum muda dalam menciptakan ide untuk membangun Kalimantan tengah menjadi lebih baik .

description

u

Transcript of Audiensi PMKRI Dengan Ketua DPRD Prov. Kalteng

Audiensi Dewan Pimpinan Cabang PMKRI Cab. Palangkaraya - "St. Dionisius" Periode 2013-2015 dengan Ketua DPRD Prov. Kalteng terkait pelaksanaan kegiatan Konferensi Studi Nasional (KSN) PMKRI Nasional yg akan diselenggarakan di Palangkaraya pada tanggal 27-31 Juli 2015. PMKRI Cab Palangkaraya dipercayakan oleh Pengurus Pusat PMKRI sebagai tuan rumah penyelenggara Konferensi Studi Nasional (KSN) PMKRI pada saat Rapat Kerja Nasional PMKRI yg dilaksanakan di Prov. Maluku Tenggara. Ada 2 Fokus isu yg akan ditawarkan pada saat konferensi: 1. Pembangunan Infrastruktur daerah tertinggal 2. Kesiapan masyarakat Indonesia khususnya masyarakat Kalimantan tengah dalam menghadapi Asean Community atau Masyarakat Ekonomi Asia (MEA).Bentuk kegiatan yg akan diselenggarakan dalam KSN diantaranya: 1. Seminar

2. Focus Group Discussion (FGD)3. Memorandum of Understanding (MoU).Bapak Ketua DPRD mendukung kegiatan PMKRI yg akan dilaksanakan di Palangkaraya. PMKRI dapat menjadikan Kalimantan Tengah sebagai tolak ukur perkembangan daerah tertinggal, Kalteng yg luasnya 1,5x Luas pulau jawa perlu perhatian khusus dalam bidang pembangunan infrastruktur yang memadai guna mendukung kesiapan masyarakat dalam menghadapi Masyarakat Ekonomi Asia (MEA).Bapak Ketua DPRD juga menghimbau perlu ada kerja sama antara pemerintah daerah dan kaum muda dalam menciptakan ide untuk membangun Kalimantan tengah menjadi lebih baik .