Assembly Chart Existing

4
4.6 Assembly Chart Existing Produk Helikopter Berikut ini adalah gambar assembly chart existing dari miniatur helikopter. Gambar 3.44 Assembly Chart Existing Miniatur Helikopter Gambar di atas adalah assembly chart existing dari produk miniatur helikopter. Pada miniatur helikopter terdapat 10 komponen penyusun yang terdiri dari baling-baling atas, baling-baling bawah, kepala, body, kaki, penyangga kaki, ekor, sayap ekor, baling-baling

description

Assembly Chart Existing

Transcript of Assembly Chart Existing

4.6 Assembly Chart Existing Produk HelikopterBerikut ini adalah gambar assembly chart existing dari miniatur helikopter.

Gambar 3.44 Assembly Chart Existing Miniatur Helikopter

Gambar di atas adalah assembly chart existing dari produk miniatur helikopter. Pada miniatur helikopter terdapat 10 komponen penyusun yang terdiri dari baling-baling atas, baling-baling bawah, kepala, body, kaki, penyangga kaki, ekor, sayap ekor, baling-baling belakang, dan as baling-baling belakang helikopter. Pada perakitan 1, baling-baling atas dirakit dengan baling-baling bawah. Pada perakitan 2, hasil dari perakitan 1 dirakit dengan komponen kepala helikopter. Pada perakitan 3, hasil dari perakitan 2 dirakit dirakit dengan komponen body helikopter. Pada perakitan 4, hasil dari perakitan 3 dirakit dengan kaki. Pada perakitan 5, hasil dari perakitan 4 dirakit dengan penyangga kaki. Pada perakitan 6, hasil dari perakitan 5 dirakit dengan ekor helikopter. Pada perakitan 7, hasil dari perakitan 6 dirakit dengan sayap ekor helikopter. Pada perakitan 8, hasil dari perakitan 7 dirakit dengan baling-baling belakang. Kemudian, yang terakhir pada perakitan 9, hasil dari perakitan 8 dirakit dengan as baling-baling helikopter.

4.7 Assembly Chart Terbaik Produk HelikopterBerikut ini adalah gambar assembly chart terbaik dari miniatur helikopter.

Gambar 3.45 Assembly Chart Terbaik Miniatur Helikopter

Gambar di atas adalah assembly chart terbaik dari produk miniatur helikopter. Pada miniatur helikopter terdapat 10 komponen penyusun yang terdiri dari baling-baling atas, baling-baling bawah, kepala, body, kaki, penyangga kaki, ekor, sayap ekor, baling-baling belakang, dan as baling-baling belakang helikopter. Pada perakitan 1, yang dirakit yaitu kepala dengan body helikopter. Pada perakitan 2, hasil dari perakitan 1 dirakit dengan komponen baling-baling atas. Pada perakitan 3, hasil dari perakitan 2 dirakit dirakit dengan komponen baling-baling bawah. Pada perakitan 4, hasil dari perakitan 3 dirakit dengan kaki. Pada perakitan 5, hasil dari perakitan 4 dirakit dengan penyangga kaki. Pada perakitan 6, hasil dari perakitan 5 dirakit dengan ekor helikopter. Pada perakitan 7, hasil dari perakitan 6 dirakit dengan sayap ekor helikopter. Pada perakitan 8, hasil dari perakitan 7 dirakit dengan baling-baling belakang. Kemudian, yang terakhir pada perakitan 9, hasil dari perakitan 8 dirakit dengan as baling-baling helikopter.

ASSEMBLY CHART HELIKOPTER

Nama Objek: HelikopterNomor Peta: 01Dipetakan Oleh: Kelompok ATanggal Dipetakan: 8 April 2015

HBA

HBB

HKA

HB

HKI

HPK

HE

HSE

HBK

HAB

Baling-Baling Atas

Baling-Baling Bawah

S8A1

S7A1

S6A1

S2A1

S4A1

S5A1

S1A1

S3A1

Kepala

Body

Kaki

Penyangga kaki

Ekor

Sayap Ekor

A

Baling-Baling Belakang

As Baling-Baling Belakang

Sekarang

Usulan

ASSEMBLY CHART HELIKOPTER

Nama Objek: HelikopterNomor Peta: 13Dipetakan Oleh: Ian AlviansyahTanggal Dipetakan: 18 April 2014

HKA

HB

HBA

HBB

HKI

HPK

HE

HSE

HBK

HAB

Baling-Baling Bawah

Baling-Baling Atas

S8A1

S7A1

S6A1

S2A1

S4A1

S5A1

S1A1

S3A1

Kepala

Body

Kaki

Penyangga Kaki

Ekor

Sayap Ekor

A

Baling-Baling Belakang

As Baling-Baling Belakang

Sekarang

Usulan