Askep muskulo

25

Click here to load reader

Transcript of Askep muskulo

Page 1: Askep muskulo

ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN SISTEM

MUSKULOSKELETAL

Kusman Ibrahim, S.Kp., MNS., PhD

BAGIAN KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAHPROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PADJADJARAN

Page 2: Askep muskulo

REVIEW ANATOMI FISIOLOGI

SKELETAL• JARINGAN TULANG• TULANG RAWAN; MELINGKUPI SEB BESAR PERMUKAAN SENDI• JARINGAN PENYAMBUNG FIBROSA; LIGAMEN (MENGHUBUNGKAN SATU

TULANG DG TULANG LAINNYA), TENDON (MENGHUBUNGKAN ANTARA TULANG DAN OTOT)

• JARINGAN OTOT BERIKUT TENDON & FASCIA

JARINGAN TULANG• TDD SEL-SEL TULANG: OSTEOCYTES (MASA KUAT TDK HIDUP TDD

GARAM KALSIUM DAN PROTEIN KOLAGEN)• PERIOSTEM; LAPISAN LUAR TULANG YG HIDUP YG DIBUNGKUS OLEH

JARINGAN FIBROSA TEMPAT MELEKATNYA TENDON DAN LIGAMEN, BERISI PEMBULUH DARAH

• PERTUMBUHAN TULANG DIPENGARUHI OLEH; NUTRISI (VIT D, C, A, KALSIUM, PHOSPHOR, PROTEIN), HORMON (GH, TIROKSIN, INSULIN)

• TERJADI PENGAMBILAN DAN PENGGANTIAN KALSIUM DAN PHOSPHAT SECARA KONTINUE

• OSTEOBLAS; MENGHASILKAN MATRIK TULANG• OSTEOCLAS; REABSORPSI MATRIK TULANG

Page 3: Askep muskulo

STRUKTUR TULANG• TDP 206 TULANG DLM RANGKA MNS TERBAGI : TL AXIAL DAN TL

TAMBAHAN• TL AXIAL TDD TENGKORAK, KOLUMNA VERTEBRA, TL RUSUK, MRP TL

PIPIH DAN TAK BERATURAN TEMPAT SUMSUM MERAH• TL TAMBAHAN (APPENDICULAR) TDD TL TANGAN DAN KAKI, BAHU,

PANGGUL

STRUKTUR SENDI SINOVIAL• TIPE-TIPE SENDI; SYMPHYSIS (PIRINGAN TL RAWAN ANTARA TULANG),

BOLA & SOKET (PERGERAKAN KE SEGALA ARAH), ENGSEL (PERGERAKAN PADA SATU ARAH), CONDYLOID (ENGSEL SERTA BBRP GERAKAN LATERAL, MIS. TL MANDIBULA), GLIDING (PERGERAKAN DR SAMPING KE SAMPING, MIS. ANTARA CARPAL), PELANA (PERGERAKAN KE BBRP ARAH)

FUNGSI:• PERGERAKAN• MELINDUNGI ORGAN DARI CEDERA MEKANIK• PENYIMPANAN KALSIUM• PEMBENTUKAN SEL DARAH MERAH• MEMBANTU SIRKULASI

Page 4: Askep muskulo

PENGKAJIAN KEPERAWATAN

DATA DEMOGRAFI KELUHAN UTAMA, MISAL NYERI B.D FRAKTUR/PEMBEDAHANRIWAYAT KESEHATAN • BILA ADA CEDERA, BAGAIMANA DAN KAPAN TERJADI CEDERA• PEKERJAAN, AKTIVITAS, OLAH RAGA• RIWAYAT KELUARGA BERKAITAN DG MASALAH MUSKULOSKELETAL• STATUS KESEHATAN TERKINI PENY. JANTUNG, DIABETES, KONDISI

PARU• RIWAYAT DIET (TERMASUK KECUKUPAN INTAKE KALSIUM DAN VIT D)• INRFORMASI SPESIFIK YG BERHUBUNGAN DG MASALAH

MUSKULOSKELETAL

PEMERIKSAAN FISIKTIGA HAL PENTING INSPEKSI, PALPASI, DAN RANGE OF MOTION (ROM)• BILA PS BISA BERJALAN, AMATI POSTUR DAN GAYA , MENGGUNAKAN

ALAT BANTU, DEFORMITAS (TUNGKAI TDK SAMA, KETIDAKSELARASAN, ATAU KONTRAKTUR), AMATI SENDI DAN OTOT PD LENGAN, KAKI DEFORMITAS, KEMERAHAN, BENGKAK, PENINGKATAN TEMPERATUR, KREPITASI

• PALPASI; HANGAT, BENGKAK, LEMBUT PD DAERAH BENGKAK & NYERI• PERGERAKAN SENDI ROM• OTOT UKURAN, BENTUK, KEKUATAN (0-5)

Page 5: Askep muskulo

PSIKOSOSIAL• KONSEP DIRI BODY IMAGE• MENARIK DIRI DARI LINGKUNGAN SOSIAL• STRESS

PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK• LABORATORIUM; KALSIUM DAN PHOSFAT, ALKALI

PHOSPATASE, ENZIM OTOT (CK-MM), • RADIOLOGI; X-RAY, CT SCAN, ARTHROGRAPHY, MYELOGRAM,

MRI• BIOPSI TULANG DAN OTOT• USG• ARTHROCENTESIS• ELEKTROMYOGRAPHY

Page 6: Askep muskulo

KELAINAN JARINGAN PENYAMBUNGOSTEOATHRITISINFLAMASI PADA SENDI, DEGERATIVE JOINT DISEASE

PATOFISIOLOGI• TERJADI BILA TULANG RAWAN SENDI DAN UJUNG TULANG SECARA

BERTAHAP MEMBURUK. RONGGA SENDI MENYEMPIT, TERBENTUKNYA TAJI-TAJI PD SENDI, SENDI MENJADI AGAK INFLAMASI, PROSES PERBAIKAN TDK MAMPU MENGATASI SHG SENDI JADI DEFORMITAS, NYERI, DAN IMOBILISASI GGN FUNGSI

• SERING MENGENAI PD SENDI PENAHAN BERAT: SENDI HIPS DAN LUTUT, TANGAN, DAN KOLUMNA VERTEBRA

PENYEBAB• PRIMER (IDIOPATIK), TDK DIKETAHUI, FAKTOR RESIKO; USIA,

KEGEMUKAN, AKTIVITAS PENYEBAB STRESS SENDI• SEKUNDER; TRAUMA, SEPSIS, ABNORMAL KONGINETAL, KELAINAN

METABOLIK (PENYAKIT PAGET), RA

PEM DIAGNOSTIK: X-RAY, CT SCAN, MRI

Page 7: Askep muskulo

TREATMENT• OBAT; ANTI INFLAMASI NON STEROID• ISTIRAHAT DAN LATIHAN• TERAPI HANGAT DAN DINGIN• PEMBEDAHAN

MASALAH KEPERAWATAN• KETERBATASAN AKTIVITAS• NYERI KRONIS• PERUBAHAN GAMBARAN DIRI (BODY IMAGE)• GANGGUAN MOBILITAS FISIK• KETIDAKMAMPUAN MERAWAT DIRI (SELF CARE DEFICIT)

INTERVENSI• PENGELOLAAN NYERI• MEMPERTAHANKAN FUNGSI SENDI YANG SEHAT• MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP• PENDIDIKAN KESEHATAN

Page 8: Askep muskulo
Page 9: Askep muskulo

RHEMATOID ARTHRITIS (RA)• PENYAKIT INFLAMASI KRONIK, PROGRESIF, SYSTEMIK YG MERUSAK

SENDI SYNOVIAL DAN JARINGAN PENYAMBUNG LAINNYA TERMASUK ORGAN-ORGAN PENTING

• INSIDEN; WANITA = 3X PRIA, USIA 30 – 60 TH• PENYEBAB; TDK DIKETAHUI, GENETIK, FAKTOR LINGKUNGAN,

AUTOIMUN• PATOFISIOLOGI; SEL-SEL INFLAMASI & ZAT KIMIA SYNOVITIS SENDI

BENGKAK DAN NYERI

TANDA DAN GEJALA• MANIFESTASI AWAL; INFLAMASI, DEMAM, KELELAHAN, ANOREKSIA,

PARESTHESIA• MANIFESTASI LANJUT; DEFORMITAS, NYERI (SEDANG SP BERAT) DAN

KEKAKUAN PAGI, OSTEOPOROSIS, KELELAHAN, ANEMIA, KEHILANGAN BB, NODUL SUBKUTAN, NEUROPATI PERIFER, VASCULITIS, PERICARDITIS, FIBROSIS PARU, PENYAKIT GINJAL

• PEM DIAGNOSTIK; DITEMUKANNYA RHEMATOID FACTOR (rf) DI SERUM, PENURUNAN SEL DARAH MERAH, PENURUNAN CD4 COMPLEMENT, LED MENINGKAT, ANTINUCLEAR ANTIBODY (ANA) POSITIF, PEM X-RAY, MRI, ARTHROCENTESIS

Page 10: Askep muskulo

PENATALAKSANAAN MEDIS• OBAT ANTI INFLAMASI NONSTEROID (ASPIRIN, IBUPROFEN)• KORTIKOSTEROID (PREDNISON)• METHOTREXATE DOSIS RENDAH• KOMPLEMENTARY TERAPI; MINYAK IKAN, TERAPI MAGNET,

ANTIOKSIDAN (VIT C, E, BETAKAROTIN)• PEMBEDAHAN

PERAWATAN• PENGELOLAAN NYERI ANALGETIK, RELAKSASI• KOMPRES PANAS MENGURANGI KAKU SENDI, MEMUDAHKAN UTK

BERGERAK, DINGIN UTK INFLAMASI AKUT• MENJAGA KESEIMBANGAN ANTARA AKTIVITAS DAN ISTIRAHAT• MEMBANTU PEMENUHAN AKTIVITAS SEHARI-HARI• KOLABORATIF UTK FISIOTERAPI, TERAPI OKUPASI, PEKERJA SOSIAL• PENDIDIKAN KESEHATAN; PROSES PENYAKIT, PENGOBATAN, DAN

PERAWATAN

Page 11: Askep muskulo

GOUT (GOUTY ARTHRITIS)• KELAINAN JARINGAN PENYAMBUNG YG SISTEMIK• PENYEBAB; KELAINAN METABOLISME PURIN YG DITURUNKAN

PRODUKSI ASAM URAT MELEBIHI BATAS YG MAMPU DISEKRESI OLEH GINJAL, PENCETUS; STRES, ALKOHOL, PENYAKIT TRAUMA, DIET, GOUT SEKUNDER; INSUFISIENSI GINJAL, OBAT-OBATAN (DIURETIK, CHEMOTERAPI TERTENTU)

• PATOFISIOLOGI; ASAM URAT HASIL PEMECAHAN PROTEIN (PURIN) BERLEBIHAN KRISTAL URAT DIBENTUK DAN MENUMPUK DI SENDI DAN DI JARINGAN PENYAMBUNG LAIN INFLAMASI BERAT, URAT BISA TERDEPOSIT DI BAWAH KULIT (TOPHI) ATAU DI GINJAL MENYEBABKAN TERBENTUKNYA BATU

• TANDA & GEJALA; AKUT: INFLAMASI SENDI BIASANYA SENDI KECIL (JARI KAKI), SENDI BENGKAK, MERAH, PANAS, NYERI KETIKA DISENTUH, KRONIS; TOPHI DI TELINGA LUAR, BATU GINJAL

• PEM DIAGNOSTIK; KADAR ASAM URAT > NORMAL (7,5 mg/dl), ASPIRASI CAIRAN SENDI, UREUM, KREATININ SERUM

PENATALAKSANAAN• OBAT; AINS, ALLOPURINOL, PROBENECID• DIET; HINDARI TINGGI PURIN (DAGING ORGAN, KERANG, SARDIN)• HINDARI OBAT DIURETIK & ASPIRIN

Page 12: Askep muskulo
Page 13: Askep muskulo
Page 14: Askep muskulo
Page 15: Askep muskulo
Page 16: Askep muskulo
Page 17: Askep muskulo
Page 18: Askep muskulo

SCLERODERMA• INFLAMASI JARINGAN PENYAMBUNG SISTEMIK (SERUPA SLE) YG PD

AKHIRNYA JARINGAN MENJADI FIBROSIS KMD MENGALAMI PENGERASAN (SCLEROSIS)

• TDP 2 JENIS; LOKAL DAN SISTEMIK (BISA MENYERANG BAGIAN TUBUH MANA SAJA)

• PENYEBAB; AUTOIMMUN• TANDA & GEJALA; ARTHRITIS, FATIGUE, PITTING EDEMA MULAI DARI

EKSTREMITAS ATAS, KULIT TEGANG, KEKILAUAN, TDK KERIPUT, CREST; CALCINOSIS (DEFOSIT KALSIUM), RAYNAUD FENOMENA , ESOPHAGEAL DEFORMITY, SCLERODACTY

PENATALAKSANAAN• STEROID SISTEMIK• IMMUNOSUPRESSAN

POLYMYOSITIS• INFLAMSI DIFUS OTOTRANGKA MENGAKIBATKAN KELEMAHAN, ATROPHY,

DAN DEGENERATIF, SERING MENGENAI OTOT BAHU, OTOT PROXIMAL• PENYEBAB TDK DIKETAHUI• PENGOBATAN SIMTOMATIK

Page 19: Askep muskulo

MUSCULAR DYSTROPHI (MD)• SEKELOMPOK KELAINAN MENGAKIBATKAN BERKURANGNYA JARINGAN

OTOT DAN KELEMAHAN YG PROGRESIF• BERSIFAT GENETIK, PENYEBAB PASTI TDK DIKETAHUI• TANDA & GEJALA; KESULITAN BERJALAN, KELEMAHAN PD OTOT LENGAN,

KAKI, SERING JATUH, PTOSIS, KONTRAKTUR, DEFORMITAS• PEM DIAGNOSTIK; CPK MENINGKAT, EMG , LDH, AST

PENATALAKSANAAN• MENGONTROL GEJALA DAN MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP• MEMPERTAHANKAN AKTIFITAS SEOPTIMAL MUNGKIN• LATIHAN GERAK (ROM, TERAPI FISIK)• SPLINT ATAU GIPS SBG SUPPORT SLM BERAKTIFITAS• MONITOR RR DAN USAHA BERNAPAS• MEMBERIKAN ALAT BANTU GERAK (TONGKAT, KURSI RODA)• PENDIDIKAN KESEHATAN; TTG TERAPI FISIK, SUPPORT GROUP

Page 20: Askep muskulo

PEMBEDAHAN PADA MUSKULOSKELETAL

TOTAL JOINT REPLACEMENT(TJR)• DILAKUKAN PD PASIEN YG MENGALAMI KERUSAKAN SENDI YG SEMAKIN

HEBAT AKIBAT PENYAKIT JARINGAN PENYAMBUNG, ATAU PD PASIEN YG MENGALAMI TERAPI STEROID JANGKA PANJANG (SLE, ASTHMA)

• JENIS PEMBEDAHAN TJR YG SERING: TOTAL HIP REPLACEMENT (THR)

DAN TOTAL KNEE RELACEMENT (TKR)• PERAWATAN MELIPUTI PRE DAN POST OPERASI

AMPUTASI• PENGANGKATAN SEBAGIAN TUBUH MISAL JARI SAMPAI PENGANGKATAN

SETENGAH BAGIANTUBUH• ADA 2 TIPE; SURGICAL AMPUTATIONS (INDIKASI; ISCHEMIA DARI PENY

VASKULER PERIFER) DAN TRAUMATIC AMPUTATION (TERJADI KRN KECELAKAAN

• LEVEL AMPUTASI; EKREMITAS BAWAH BIASANYA UTK SURGICAL AMPUTATION, MIDFOOT DI BAWAH AMPUTASI LUTUT UTK PENY VASKULER PERIFER

Page 21: Askep muskulo

KELAINAN TULANG DAN JARINGAN LUNAKI

STRAIN• CEDERA PADA JARINGAN LUNAK YG TERJADI KETIKA OTOT ATAU

TENDON TEREGANG SECARA EKSTREM (KUAT)• PENYEBAB; JATUH, LATIHAN YG BERAT, MENGANGKAT BERANG BERAT

DG POSISI YG TDK TEPAT• STRAIN BERAT RUPTUR TENDON• PENATALAKSANAAN; REST, ICE, COMPRESSION, ELEVATION (RICE), OBAT

ANTIINFLAMASI, MUSCLE RELAKSAN, LATIHAN DIMULAI SET 2-5 HARI

SPRAINS• PEREGANGAN YG BERLEBIHAN DARI SATU ATAU LEBIH LIGAMEN,

BIASANYA AKIBAT KESELEO SEWAKTU OLAH RAGA, LATIHAN, ATAU JATUH

• BERVARIASI; MILD (HANYA SEDIKIT LIGAMEN YG ROBEK, TENDERNESS), MODERATE (LEBIH BANYAK LIGAMEN YG RUSAK), SEVERE (INSTABIITAS SENDI)

• PENATAAN RICE, OBAT AINS

Page 22: Askep muskulo

FRAKTUR• TERPUTUSNYA KONTINUITAS JARINGAN TULANG• PENYEBAB; TRAUMA (PALING UTAMA, JATUH, KLL), OSTEOPOROSIS,

KANKER TULANG METASTASE, MALNUTRISI, MINUN SODA SECARA REGULER

• DEWASA; 48-72 JAM PASCA CEDERA HEMATOMA (BEKUAN DARAH) SEL-SEL TERTARIK UTH MULAI PROSES PENYEMBUHAN 1 MINGGUAN KALUS (DPT DILIHAT MLL X-RAY) REMODELING (OSTEOCLAST MEREABSORPSI TULANG NECROSIS, OSTEOBLAS MEMBANGUN TULANG PENGGANTI), PENYEMBUHAN BISA BERLANGSUNG 6 MINGGU – 1 TAHUN PD DEWASA MUDA SEHAT, ANAK LEBIH CEPAT, LANSIA LEBIH LAMBAT

FRAKTUR DPT DIKLASIFIKASI MENURUT BBRP CARA;

- TERBUKA – TERTUTUP

- COMPLETE/DISPLACED – INCOMPLETE/NONDISPLACED

- SPIRAL, OBLIQUE, TRANSVERSAL, LONGITUDINAL• TANDA DAN GEJALA; NYERI, TENDERNESS, MEMENDEK, DEFORMITAS,

ROM MENURUN, KREPITASI, ECHYMOSIS, BENGKAK• PEM DIAGNOSTIK; X-RAY, HB, HT, BSE (MENINGKAT BILA ADA

KERUSAKAN JARINGAN LUNAK)

Page 23: Askep muskulo

PENGELOLAAN FRAKTUR• REDUKSI TERTUTUP• PEMBEBATAN DAN BIDAI• GIPS (CASTS), KAKI DIELEVASIKAN SELAMA 24-48 JAM• TRAKSI CONTINUOUS (UTK PENGELOLAAN FRAKTUR), INTERMITENT

(SPASME OTOT), SKIN TRAKSI (TRAKSI BUCK, RUSSEL, DSB), TRAKSI SKELET/BALANCED SUSPENSION

• REDUKSI TERBUKA DENGAN FIKSASI INTERNAL (ORIF)

KOMPLIKASI• PERDARAHAN• INFEKSI• THROMBOEMBOLITIK• ACUTE COMPARTMENT SYNDROME• FAT EMBOLISM SYNDROME

PERAWATAN• PENGATURAN POSISI NYAMAN• PENGELOLAAN NYERI (ANALGETIK & NONFARMAKOLOGI; RELAKSASI,

GUIDED IMAGERY, DLL)• PENCEGAHAN INFEKSI GANTI BALUTAN DG TEHNIK ASEPTIK/STERIL• DUKUNGAN PSIKOSOSIAL DAN SPIRITUAL• MOBILISASI (DAERAH YG TIDAK FRAKTUR)• PENDIDIKAN KESEHATAN

Page 24: Askep muskulo

OSTEOMYELITIS• INFEKSI TULANG BAIK AKUT MAUPUN KRONIS• PENYEBAB; TRAUMA PENETRASI (BAKTERI SERING: PSEUDOMONAS

AERUGINOSA), HEMATOGEN• PATOFISIOLOGI; BAKTERI MASUK KE TULANG DAN JARINGAN LUNAK

SEKITARNYA INFLAMSI ISCHEMIA TULANG NECROSIS• TANDA & GEJALA: AKUT DEMAM, INFLAMASI LOKAL, TENDERNESS,

KEMERAHAN, HANGAT, NYERI DAN BENGKAK; KRONIK ULSERASI, DRAINASE, NYERI YG TERLOKALISIR

• PEM DIAGNOSTIK; LEKOSIT MENINGKAT, LED, BIOPSI TULANG, • PENATALAKSANAAN; ANTIBIOTIK JANGKA PAJANG, IRIGASI BILA KENA

JARINGAN LUNAK, GANTI BALUTAN, SQUESTERECTOMY, AMPUTASI (BILA INFEKSI MASIF TDK RESPON THD PENGOBATAN), PENDIDIKAN KESEHATAN

OSTEOPOROSIS• KELAINAN METABOLISME UMUM, DITANDAI TULANG KEHILANGAN

DENSITASNYA, MENYEBABKAN TULANG FRAGIL DAN MUDAH FRAKTUR• PENYEBAB; PRIMER (FAKTOR RESIKO; KURANGNYA INTAKE KALSIUM,

KEKURANGAN VITAMIN D, ALKOHOLIC, PEROKOK, KAFEIN), SEKUNDER - BERHUB DG PENY TERTENTU MISAL HIPERTHYOIDISM, IMOBILISASI

• TANDA & GEJALA; BB MENURUN, NYERI PUNGGUNG• DIAGNOSTIK; X-RAY, CT SCAN, USG, KALSIUM SERUM &VITA D

Page 25: Askep muskulo

PENATALAKSANAAN (OSTEOPOROSIS)• OBAT; SUPLEMEN KALSIUM, VIT D• DIET• LATIHAN (EXERCISE)• PENCEGAHAN CEDERA, TERUTAMA JATUH

PENYAKIT PAGET• = OSTEITIS DEFORMANS, PENYAKIT METABOLIK TULANG, TULANG

UKURANNYA BERKURANG, DEPOSIT TULANG TDK TERORGANISIR • PENYEBAB TDK DIKETAHUI, KELUARGA, AKIBAT INFEKSI LATEN DAI

VIRUS• TANDA & GEJALA; NYERI TULANG DAN SENDI, KEHILANGAN KURVATURA

NORMAL PD SPINAL, FRAKTUR PATOLOGI, KULIT KEMERAHAN, HIPERPARATIROID

• PENATALAKSANAAN; MENGURANGI NYERI, SIMTOMATIK, PEMBEDAHAN

KANKER TULANG• TUMOR PRIMER > SERING PD USIA DIBAWAH 30 TH• OSTEOSARCOMA TUMOR TULANG YG PALING SERING DIJUMPAI• TANDA & GEJALA; ODEM LOKAL, NYERI, LEMBUT, TERPALPASI MASA• DIAGNOSTIK; X-RAY, CT SCAN, MRI, BIOPSI TULANG• PENATALAKSANAAN; PEMBEDAHAN, CHEMOTHERAPI, EXTERNAL

RADIASI• PERAWATAN PRE DAN POS OPERASI