Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga...

9
Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang Koordinasi Ekonomi Makro dan Keuangan - Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian EDISI 26/02/2019 LAPORAN PASAR HARIAN Selasa, 12 Februari 2019 PERTUMBUHAN PENJUALAN RITEL MASIH POSITIF Pada penutupan perdagangan hari ini (12/02), rupiah melemah sebesar 0,24% dari penutupan pasar sebelumnya (11/02) ke level 14.068 per dollar AS. Sejak awal Januari rupiah masih dalam posisi apresiasi sebesar 2,29% (ytd), lebih baik dibandingkan negara ASEAN lainnya seperti Malaysia (1,39% ytd), Filipina (0,86% ytd), dan Vietnam (-0,15% ytd). Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) juga mengalami penurunan sebesar 1,06% menjadi 6.426,3. CDS 5T Indonesia berada di level 115,44 pada penutupan hari ini (12/02), lebih rendah dibandingkan penutupan hari Senin (11/02). Sejak awal tahun 2019, CDS Indonesia telah menurun sebesar 16,26% (ytd). Yield Obligasi Indonesia 10T berada di level 7,90%, sedangkan Yield Obligasi US 10T mencapai 2,68%. Spread antara obligasi 10T dan 2T AS yang dapat dijadikan indikator awalan resesi pada hari ini bergerak menjauhi angka 0 dan berada pada level 0,18% Harga komoditas terlampir pada hari Selasa (12/02) yang mengalami kenaikan adalah minyak dengan Brent berada level 62 USD/Barrel dan WTI berada pada level 52,850 USD/Barrel. Sedangkan komoditas lainnya mengalami penurunan kecuali untuk batubara yang tidak mengalami perubahan. Harga komoditas CPO berada di level 2.190 MYR/MT, gas alam 2,624 USD/MMBTu, dan batubara 96,70 USD/MT. Peristiwa Domestik dan Global: Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan Bakar Minyak (BBM) umum non-subsidi dan Premium pada 10 Februari 2019 dan hal ini dinilai akan memberikan dampak positif terhadap pertumbuhan ekonomi dan inflasi. Laporan Moody's perusahaan pengembang properti harus mewaspadai kenaikan suku bunga dan depresiasi nilai rupiah dalam mempengaruhi beban usahanya, dikarenakan 60% hutang pengembang properti di Indonesia berbentuk dollar AS. Bursa saham di Asia secara umum mengalami penguatan seiring dengan berjalannya perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik di luar Jepang naik 0,3 %. Indeks Shanghai Composite naik 0,35 %, KOSPI Korea Selatan naik 0,6 % dan saham Australia naik 0,3 %. Indeks Nikkei Jepang naik 2,6 % setelah libur pasar pada hari Senin, terangkat oleh pelemahan yen. CEO China Beige Book menyatakan bahwa pelemahan perekonomian China lebih parah dibandingkan data di atas kertas. Pernyataan ini didasarkan dari data yang dikumpulkan dari ribuan perusahaan di berbagai industri. Survey Penjualan Eceran Bank Indonesia mengindikasikan penjualan eceran tumbuh positif pada Desember 2018 dan diprediksi akan tetap tumbuh positif pada Januari 2019. Pertumbuhan ditopang oleh penjualan kelompok Bahan Bakar Kendaraan Bermotor, Barang Budaya dan Rekreasi, dan subkelompok Sandang. Ekonom AS Paul Krugman memprediksi resesi akan terjadi pada tahun ini dan menggarisbawahi kebijakan insentif fiskal AS tidak begitu efektif. Menurutnya, daerah yang sangat dekat dengan resesi saat ini adalah Eropa. Sumber: Bloomberg, Bank Indonesia, CNN Indonesia, Kontan, CNBC

Transcript of Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga...

Page 1: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

Asisten Deputi Moneter dan Neraca PembayaranDeputi Bidang Koordinasi Ekonomi Makro dan Keuangan - Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian EDISI 26/02/2019

LAPORAN PASAR HARIANSelasa, 12 Februari 2019

PERTUMBUHAN PENJUALAN RITEL MASIH POSITIF

• Pada penutupan perdagangan hari ini (12/02), rupiah melemah sebesar 0,24% dari penutupan pasar sebelumnya (11/02) ke level 14.068 per dollar AS. Sejak awalJanuari rupiah masih dalam posisi apresiasi sebesar 2,29% (ytd), lebih baik dibandingkan negara ASEAN lainnya seperti Malaysia (1,39% ytd), Filipina (0,86% ytd), danVietnam (-0,15% ytd).

• Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) juga mengalami penurunan sebesar 1,06% menjadi 6.426,3.• CDS 5T Indonesia berada di level 115,44 pada penutupan hari ini (12/02), lebih rendah dibandingkan penutupan hari Senin (11/02). Sejak awal tahun 2019, CDS

Indonesia telah menurun sebesar 16,26% (ytd).• Yield Obligasi Indonesia 10T berada di level 7,90%, sedangkan Yield Obligasi US 10T mencapai 2,68%. Spread antara obligasi 10T dan 2T AS yang dapat dijadikan

indikator awalan resesi pada hari ini bergerak menjauhi angka 0 dan berada pada level 0,18%• Harga komoditas terlampir pada hari Selasa (12/02) yang mengalami kenaikan adalah minyak dengan Brent berada level 62 USD/Barrel dan WTI berada pada level

52,850 USD/Barrel. Sedangkan komoditas lainnya mengalami penurunan kecuali untuk batubara yang tidak mengalami perubahan. Harga komoditas CPO berada di level2.190 MYR/MT, gas alam 2,624 USD/MMBTu, dan batubara 96,70 USD/MT.

Peristiwa Domestik dan Global:• Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan Bakar Minyak (BBM) umum non-subsidi dan Premium pada 10 Februari 2019 dan hal ini dinilai akan memberikan

dampak positif terhadap pertumbuhan ekonomi dan inflasi.• Laporan Moody's perusahaan pengembang properti harus mewaspadai kenaikan suku bunga dan depresiasi nilai rupiah dalam mempengaruhi beban usahanya,

dikarenakan 60% hutang pengembang properti di Indonesia berbentuk dollar AS.• Bursa saham di Asia secara umum mengalami penguatan seiring dengan berjalannya perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik di luar Jepang naik 0,3 %. Indeks

Shanghai Composite naik 0,35 %, KOSPI Korea Selatan naik 0,6 % dan saham Australia naik 0,3 %. Indeks Nikkei Jepang naik 2,6 % setelah libur pasar pada hari Senin,terangkat oleh pelemahan yen.

• CEO China Beige Book menyatakan bahwa pelemahan perekonomian China lebih parah dibandingkan data di atas kertas. Pernyataan ini didasarkan dari data yangdikumpulkan dari ribuan perusahaan di berbagai industri.

• Survey Penjualan Eceran Bank Indonesia mengindikasikan penjualan eceran tumbuh positif pada Desember 2018 dan diprediksi akan tetap tumbuh positif pada Januari2019. Pertumbuhan ditopang oleh penjualan kelompok Bahan Bakar Kendaraan Bermotor, Barang Budaya dan Rekreasi, dan subkelompok Sandang.

• Ekonom AS Paul Krugman memprediksi resesi akan terjadi pada tahun ini dan menggarisbawahi kebijakan insentif fiskal AS tidak begitu efektif. Menurutnya, daerah yangsangat dekat dengan resesi saat ini adalah Eropa.

Sumber: Bloomberg, Bank Indonesia, CNN Indonesia, Kontan, CNBC

Page 2: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

Nilai Tukar Perubahan(%) Malaysia Filipina Thailand Vietnam China Indeks

Dollar Periode Indonesia Malaysia Filipina Thailand Vietnam China

2/12/2019 14,068Rp -0.24 -0.10 0.10 0.27 0.01 0.22 -0.03 2/12/2019 0.334 0.166 0.210 0.266 0.070 0.2442/11/2019 14,034Rp -0.56 -0.10 -0.17 0.16 -0.03 -0.69 -0.432/8/2019 13,955Rp 0.13 0.07 0.34 -0.76 0.00 0.00 -0.132/7/2019 13,973Rp -0.38 0.53 0.19 0.06 0.00 -0.04 -0.122/6/2019 13,920Rp 0.30 0.00 0.01 -0.03 0.00 0.00 -0.342/5/2019 13,962Rp 0.00 0.00 0.14 0.16 0.00 0.00 -0.22KursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKursKurs

Volatilitas Kurs (dihitung dengan standard deviasi % perubahan harian selama 1 tahun)

NILAI TUKAR

Periode

Indonesia Perubahan Nilai Tukar (% Harian)

92

94

96

98

100

102

104

106

108

Indonesia Malaysia Filipina Thailand2.29

1.390.86

3.13-0.15

1.49-1.39

-0.803.35

5.660.12

3.74-0.74

IndonesiaMalaysiaFilipinaThailandVietnamChinaIndiaJepangBrazilRusiaTurkiAfrika SelatanArgentina

Indeks Mata Uang Indonesia dan Negara Kawasan terhadap US$(1/1/2019=100)

13,628 14,068

13000

13500

14000

14500

15000

15500 Kurs Rupiah Terhadap US$ (Rp/US$)

Perbandingan Perubahan Kurs Negara (% YTD)

Ket:Positif (+) —> ApresiasiNegatif (-) —> Depresiasi

Page 3: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

IHSGIndonesia

Return IHSG(%)

FTSEMalaysia

PSEiFilipina

SETThailand

HanoiVietnam

ShanghaiChina DJI US Periode Indonesia Malaysia Filipina Thailand Vietnam China

2/12/2019 6426.3 -1.06 -0.07 -0.64 0.34 0.75 0.68 -0.21 2/12/2019 0.809 0.546 0.932 0.620 1.214 0.9792/11/2019 6495.0 -0.41 0.12 -0.12 -0.83 1.85 1.36 0.002/8/2019 6521.7 -0.23 -0.41 -0.36 -0.09 0.00 0.00 -0.872/7/2019 6536.5 -0.17 0.58 0.52 -0.34 0.00 0.00 -0.082/6/2019 6547.9 1.02 0.00 -0.14 0.34 0.00 0.00 0.682/5/2019 6481.5 0.00 0.00 0.00 -0.03 0.00 0.00 0.702/4/2019 6481.5 -0.87 0.00 -0.92 0.13 0.00 0.00 0.002/1/2019 6538.6 0.09 0.00 1.71 0.59 0.45 1.30 -0.061/31/2019 6533.0 1.06 -0.03 0.34 0.56 0.07 0.35 1.77SahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSahamSaham

PASAR SAHAMPeriode

Indonesia Return Saham (% Harian) Volatilitas Saham (dihitung dengan standard deviasi % perubahan harian selama 1 th)

3.74

-0.19

7.29

5.09

4.31

1.74

7.14

-0.767.32

4.24

7.40

IHSG Indonesia

FTSE Malaysia

PSEi Filipina

SET Thailand

STI Singapur

Hanoi Vietnam

Shanghai China

NIFTY India

KOSPI Korea

NIKKEI Jepang

Dow Jones US

Perbandingan Return Saham Negara (% YTD)

80

85

90

95

100

105

110

115

120

125

IHSG Indonesia FTSE Malaysia

PSEi Filipina SET Thailand

Indeks Harga Saham Indonesia dan Negara-negara Kawasan (1/1/2019=100)

6,506

6,426

5400

5600

5800

6000

6200

6400

6600

6800

7000 Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)

Page 4: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

Indonesia Malaysia Filipina Thailand Vietnam India KoreaSelatan Indonesia Malaysia Filipina Thailand Vietnam India Korea

Selatan2/12/2019 - - 5.0 - 3.1 - -69.8 24.4 29.8 80.4 -21.9 7.8 466.8 223.22/11/2019 -9.4 -10.2 1.6 -50.6 0.5 - -48.62/8/2019 -14.6 6.0 5.2 -20.5 - 113.9 -239.02/7/2019 26.7 22.0 11.7 8.9 - 55.8 288.6 Indonesia Malaysia Filipina Thailand Vietnam India KoreaSelatan2/6/2019 9.9 - 18.1 52.1 - 152.7 - 988.3 279.0 436.3 192.3 65.2 391.4 3881.02/5/2019 - - - 11.6 - 99.6 -

AfrikaSelatan Thailand Mexico India Korea

Selatan Indonesia AfrikaSelatan China Thailand Mexico India Korea

Selatan2/12/2019 - - - - 55.2 868.5 110.4 3482.1 -19.8 4169.8 -75.1 395.82/11/2019 51.9 -50.8 - - -57.92/8/2019 -16.8 -74.6 - 301.2 63.02/7/2019 32.4 29.5 - -71.6 274.5 Indonesia AfrikaSelatan China Thailand Mexico India Korea

Selatan2/6/2019 -32.1 19.5 - -38.0 - 2042.4 887.9 66542.2 -261.1 4169.8 -442.3 -1118.52/5/2019 -22.4 52.6 - -120.3 - 1.00 Capital Inflow-1.00 Capital OutflowKeterangan Data Terakhir

BondIndonesia Malaysia Filipina Thailand Vietnam India Korea Selatan Indonesia Afrika Selatan Thailand Mexico India Korea Selatan

2/12/2019 2/12/2019 2/12/2019 2/12/2019 2/12/2019 2/11/2019 2/12/2019 2/11/2019 2/12/2019 2/12/2019 2/5/2019 2/11/2019 2/12/2019

Bond (Tahunan YTD)

Indonesia--67.7136.5--

Bond (Bulanan MTD)

Equity

CAPITAL INFLOW/OUTFLOW (Juta US$)Periode

Equity (Harian)

PeriodeBond (Harian)

Equity (Bulanan MTD)

Equity (Tahunan YTD)

-798

-468

-844

-459

-1,376

-319

132

-760

-1,085

-750-460

-647

54

-106 -66-224

609

-355

964

-1500

-1000

-500

0

500

1000

1500Equity Flow Bulanan

380652

2,198

-1,710

2,561

58

2,442

-1,536

768

-1,145-813

-311

6331,007

-211

893

2,236

-501

1,174

-2000-1500-1000-500050010001500200025003000

Bond Flow Bulanan

Page 5: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

Ekonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi USEkonomi US

PEREKONOMIAN AS

93

97

10/19/2017 1/19/2018 4/19/2018 7/19/2018 10/19/2018 1/19/201984

86

88

90

92

94

96

98

100

0.18

0.00

0.10

0.20

0.30

0.40

0.50

0.60

0.70

0.80

0.90

19/10/2017 19/01/2018 19/04/2018 19/07/2018 19/10/2018 19/01/2019

US 10Y - 2Y Bond Yield

150.6

3.8

3.5

3.6

3.7

3.8

3.9

4.0

4.1

4.2

4.3

4.4

145

146

147

148

149

150

151

01/10/2017 01/01/2018 01/04/2018 01/07/2018 01/10/2018 01/01/2019

Employee on Non Farm Payrolls Unemployment - rhs

Employee on Non Farm Payroll (Million of Persons) andUnemployment (%)

1.20 1.90

-0.5

0.0

0.5

1.0

1.5

2.0

2.5

3.0

3.5

4.0

4.5 Inflasi US (% yoy)

Indeks Dollar

Page 6: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

KomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditasKomoditas

HARGA KOMODITAS

57.23 62.00

51.29

52.85

40

45

50

55

60

65

70

75

80

85

90

Oil Brent Oil WTI

Minyak (USD/Barel)

2,190

1500

1700

1900

2100

2300

2500

2700

2900 CPO (MYR/MT)

2.873

2.624

2.0

2.5

3.0

3.5

4.0

4.5

5.0Gas Alam (USD/MMBTu)

96.7596.70

70

80

90

100

110

120

130 Batu Bara (USD/MT)

Page 7: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

Dampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak GejolakDampak Gejolak

INDIKATOR RISIKO

7.9

2.68

300

350

400

450

500

550

600

0

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

19/10/2017 19/01/2018 19/04/2018 19/07/2018 19/10/2018 19/01/2019

Spread (bps) - RHS

Yield Obligasi Indonesia 10T

Yield Obligasi US 10T

-16.26

-8.41

-18.98

-11.98

-16.29

-14.13

-27.49

-19.87

Indonesia

Meksiko

Peru

Turki

Brazil

Afsel

Malaysia

Filipina

Perbandingan CDS 5T (% YTD)

7.90

2.68

2.17

1.78

2.42

3.97

6.30

3.07

Indonesia

US

Singapore

Hongkong

Thailand

Malaysia

Philipines

China

Perbandingan Yield Obligasi 10T (%)

115.44

0

100

200

300

400

500

600

700

04/09/2018 04/10/2018 04/11/2018 04/12/2018 04/01/2019 04/02/2019

Indonesia Turkey Brazil South Africa

Perbandingan CDS 5T

Page 8: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

Pertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan InflasiPertumbuhan Ekonomi dan Inflasi

PERTUMBUHAN EKONOMI DAN INFLASI INDONESIA

6.18

5.18

9/1/2010 9/1/2011 9/1/2012 9/1/2013 9/1/2014 9/1/2015 9/1/2016 9/1/2017 9/1/20184.50

5.00

5.50

6.00

6.50

7.00Pertumbuhan Ekonomi Kuartalan (%, yoy)

0.0

1.0

2.0

3.0

4.0

5.0

6.0

7.0

8.0

9.0 Inflasi Bulanan (%, yoy)

Indonesia MalaysiaPhilipines ThailandVietnam

Perbandingan Pertumbuhan Ekonomi Beberapa Negara (%, yoy)

Indonesia Malaysia Philipines

Thailand Vietnam

Perbandingan Inflasi Bulanan Beberapa Negara (%,yoy)

Page 9: Asisten Deputi Moneter dan Neraca Pembayaran Deputi Bidang ... · • Pertamina menurunkan harga sejumlah jenis Bahan ... perundingan AS dan China. Indeks MSCI Asia Pasifik ... Mata

Neraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan DevisaNeraca Perdagangan dan Cadangan Devisa

SEKTOR EKSTERNAL INDONESIA

1.0

-9.1-3.57

-5

-4

-3

-2

-1

0

1

2

Sep-

10De

c-10

Mar

-11

Jun-

11Se

p-11

Dec-

11M

ar-1

2Ju

n-12

Sep-

12De

c-12

Mar

-13

Jun-

13Se

p-13

Dec-

13M

ar-1

4Ju

n-14

Sep-

14De

c-14

Mar

-15

Jun-

15Se

p-15

Dec-

15M

ar-1

6Ju

n-16

Sep-

16De

c-16

Mar

-17

Jun-

17Se

p-17

Dec-

17M

ar-1

8Ju

n-18

Sep-

18De

c-18

-12

-10

-8

-6

-4

-2

0

2

4

Thou

sand

s

Transaksi Berjalan (Miliar US$) - RHS

% Transaksi Berjalan thd GDP

% Transaksi Berjalan thd GDP & Defisit Transaksi Berjalan

107.7

120.1

4/30

/201

65/

31/2

016

6/30

/201

67/

31/2

016

8/31

/201

69/

30/2

016

10/3

1/20

1611

/30/

2016

12/3

1/20

161/

31/2

017

2/28

/201

73/

31/2

017

4/30

/201

75/

31/2

017

6/30

/201

77/

31/2

017

8/31

/201

79/

30/2

017

10/3

1/20

1711

/30/

2017

12/3

1/20

171/

31/2

018

2/28

/201

83/

31/2

018

4/30

/201

85/

31/2

018

6/30

/201

87/

31/2

018

8/31

/201

89/

30/2

018

10/3

1/20

1811

/30/

2018

12/3

1/20

181/

31/2

019

60

70

80

90

100

110

120

130

140Cadangan Devisa (miliar USD)

7/31/2010 7/31/2011 7/31/2012 7/31/2013 7/31/2014 7/31/2015 7/31/2016 7/31/2017 7/31/20185000

7000

9000

11000

13000

15000

17000

19000

21000

Nilai EksporNilai Impor

Nilai Ekspor dan Impor (Juta USD)

-1.10

1/31

/201

910

/31/

2018

7/31

/201

84/

30/2

018

1/31

/201

810

/31/

2017

7/31

/201

74/

30/2

017

1/31

/201

710

/31/

2016

7/31

/201

64/

30/2

016

1/31

/201

610

/31/

2015

7/31

/201

54/

30/2

015

1/31

/201

510

/31/

2014

7/31

/201

44/

30/2

014

1/31

/201

410

/31/

2013

7/31

/201

34/

30/2

013

1/31

/201

310

/31/

2012

7/31

/201

24/

30/2

012

1/31

/201

210

/31/

2011

7/31

/201

14/

30/2

011

1/31

/201

110

/31/

2010

7/31

/201

0

-3

-2

-1

0

1

2

3

4

Thou

sand

s

Nilai Neraca Perdagangan (Miliar USD)