Artikel la suci

download Artikel la suci

If you can't read please download the document

Transcript of Artikel la suci

  1. 1. 1 MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS V SD NEGERI 23 NAPABALANO DENGAN MENGGUNAKAN METODE BERVARIASI ARTIKEL PENELITIAN OLEH LA SUCI NIM. 820131928 PROGRAM STUDI S-1 PGSD FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS TERBUKA UPBJJ-UT KENDARI 2013 ABSTRAK
  2. 2. 2 Keberhasilan pembelajaran dapat ditunjukkan dengan penguasaan materi pembelajaran oleh siswa yang diajarkan oleh guru pada saat pembelajaran berlangsung. Dari fakta ini, maka untuk meningkatkan hasil belajar siswa agar dapat dengan mudah memahami mata pelajaran Bahasa Indonesia guru perlu melakukan perubahan metode pembelajaran sesuai dengan minat dan bakat siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas V SD Negeri 23 Napabalano Dengan Menggunakan Metode Bervariasi. Kata kunci : Hasil Belajar, Metode Bervariasi PENDAHULUAN
  3. 3. 3 Keberhasilan pembelajaran dapat ditunjukkan dengan penguasaan materi pembelajaran oleh siswa yang diajarkan oleh guru pada saat pembelajaran berlangsung. Tingkat penguasaan siswa terhadap materi pembelajaran sangat bervariasi. Hal ini didasarkan pada nilai yang diraih oleh peserta didik dalam evaluasi setiap tahapan materi dalam berbagai bidang studi yang diajarkan. Berdasarkan hasil ulangan tengah semeter pada Tahun Ajaran 2013/2014 di kelas V SD Negeri 23 Napabalano untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia yakni rata-rata 5,7 dan 6,8 dari 24 jumlah siswa yakni 12 orang laki-laki dan 12 orang perempuan. Adapun untuk siswa yang mendapat nilai 5,7 adalah 15 orang dan yang mendapat nilai 6,8 adalah 9 orang. Hal ini terjadi akibat kurangnya kemampuan belajar siswa yang salah satunya dipengaruhi oleh metode penyampaian materi kepada siswa yang kurang tepat. Dari fakta ini, maka untuk meningkatkan hasil belajar siswa agar dapat dengan mudah memahami mata pelajaran Bahasa Indonesia guru perlu melakukan perubahan metode pembelajaran sesuai dengan minat dan bakat siswa. Berdasarkan pada pemaparan di atas maka penulis lebih tertarik untuk mengkaji lebih dalam tentang Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas V SD Negeri 23 Napabalano Dengan Menggunakan Metode Bervariasi. METODE PENELITIAN Penelitian perbaikan pembelajaran yang dilaksanakan di SD Negeri 23 Napabalano dengan obyek pengamatan adalah siswa Kelas V yang jumlah siswasnya yakni 24 orang, terdiri dari 12 orang laki-laki dan 12 orang perempuan, dengan mata pelajaran yang menjadi fokus perbaikan pembelajaran adalah mata pelajaran Bahasa Indonesia, sedangkan perencanaan perbaikan ini diselenggarakan mulai pertengahan bulan November 2013. Adapun prosedur penelitian perbaikan tindakan kelas (PTK) untuk setiap siklusnya dapat di lihat pada diagram alir berikut ini :
  4. 4. 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Siklus I Hasil evaluasi yang dilakukan terhadap siswa Kelas V SD Negeri 23 Napabalano pada mata pelajaran Bahasa Indonesia yang diperoleh dari hasil jawaban pertanyaan yang diajukan oleh peneliti untuk siklus I dapat dijelaskan pada tabel berikut ini. Tabel 1.1. Perolehan Nilai Bahasa Indonesia pada siklus I NO NAMA SISWA KOMENTAR NILAI SISWA 1 WA MILA 65 % Betul 2 WA RISKA 36 % Betul 3 WAAWU 60% Betul 4 RUSMIATI 60 % Betul 5 SATRIAN 60 % Betul 6 ERNIATI 40 % Betul 7 TRISNAWATI 32 % Betul 8 RISNAWATI. A 40 % Betul 9 RISNAWATI. B 60 % Betul 10 WA NIRAH 62 % Betul 11 JUHARNI 66 % Betul 12 RATNAWATI 60% Betul 13 LD. SURIMAN 34 % Betul 14 IRWAN 32 % Betul 15 MUHAMMAD ISRAN SAPUTRA 40 % Betul 16 MUHAMMAD ZIKRI ANANDA 40 % Betul 17 HISAR 60 % Betul 18 SILFANDI 60 % Betul 19 SARMAN MAHURI 40 % Betul 20 DIMAS BAYU MUSTAFA 40 % Betul 21 HIJRA HABALIT 60 % Betul 22 GALFONSO 50 % Betul 23 SAFIUDIN 40 % Betul 24 FITRA HARKAM RAMADHAN 50% Betul JUMLAH 0537 RATA-RATA 49,43 % Betul Proses pembelajaran yang dilaksanakan pada siklus pertama sudah menunjukkan kemajuan. Indikasi tersebut nampak dari adanya beberapa siswa yang sudah menjawab pertanyaan dengan tepat. Setelah melakukan refleksi dan berdiskusi dengan teman sejawat
  5. 5. 5 maka peneliti membuat rencana pembelajaran dengan melaksanakan rencana perbaikan pembelajaran pada siklus kedua.
  6. 6. 5 maka peneliti membuat rencana pembelajaran dengan melaksanakan rencana perbaikan pembelajaran pada siklus kedua.