Artikel Kerusakan Lingkungan

download Artikel Kerusakan Lingkungan

of 27

Transcript of Artikel Kerusakan Lingkungan

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    1/27

    KERUSAKAN LINGKUNGAN

    Kerusakan Lingkungansangat berdampak

    pada kehidupan manusia menghasilkanbencana saat ini maupun masa yang akan

    datang, bahkan sampai beberapa generasi

    selanjutnya. ArtikelKerusakan

    Lingkunganini untuk mengingatkan betapa

    ruginya kita selaku manusia yang tidak

    dapat menjaga lingkungan hidup yang tetap

    lestari untuk diwariskan kepada anak cucu

    kita.

    Lingkungan di sekitar kita termasuk hutan, tanah, airserta udaraperlu dijaga demi

    keberlanjutan sumberdaya alam yang tetap lestari menghasilkan manfaatyang sebesar-

    besarnya bagi kesejahteraan manusia. PengertianLingkunganyang dimaksudkan adalah

    komponen-komponen lingkungan yang di dalamnya terdapatlingkunganbiotik

    danlingkunganabiotik. Kerusakan lingkungan memberi dampak kepadaekosistemdarat

    maupun laut serta mahluk hidupdi dalamnya.

    Lingkungan yang rusak tidak menyediakan lagi kondisi habitat yang sesuai bagi

    kehidupan mahluk hidup. Mahluk hidup seperti hewanakan berpindah mencari suatu tempat

    yang ideal agar kebutuhan hidupnya seperti makanan, minumdan ruang hidup dapat

    terpenuhi.

    Gambar. Kerusakan Lingkungan akibat Ulah Manusia

    http://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/paper.htmlhttp://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/definisi_hutan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/klasifikasi_jenis_tanah.htmlhttp://www.irwantoshut.net/Water_in_our_daily_lives.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_udara.htmlhttp://www.irwantoshut.net/manfaat_hutan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekosistem.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekosistem.htmlhttp://www.irwantoshut.net/picture_indonesia_fauna.htmlhttp://www.irwantoshut.net/picture_indonesia_fauna.htmlhttp://www.irwantoshut.net/makanan_penurun_kolesterol.htmlhttp://www.irwantoshut.net/Water_in_our_daily_lives.htmlhttp://indonesiaforest.net/http://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/paper.htmlhttp://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/definisi_hutan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/klasifikasi_jenis_tanah.htmlhttp://www.irwantoshut.net/Water_in_our_daily_lives.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_udara.htmlhttp://www.irwantoshut.net/manfaat_hutan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/definisi-dan-pengertian-lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekosistem.htmlhttp://www.irwantoshut.net/picture_indonesia_fauna.htmlhttp://www.irwantoshut.net/picture_indonesia_fauna.htmlhttp://www.irwantoshut.net/makanan_penurun_kolesterol.htmlhttp://www.irwantoshut.net/Water_in_our_daily_lives.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.html
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    2/27

    Penyebab utama kerusakan lingkungan pertama adalah akibat ulah manusia dan

    yang kedua akibat alam, dalam hal inibencana alam. etapi penyebab akibat ulah manusia

    sangat tinggi dan besar pengaruhnya dibandingkan kejadian oleh alam yang tidak setiap hari

    terjadi.

    !egara-negara maju menaruh perhatian terhadap kerusakan lingkunganyang

    berdampak pada perubahan iklimglobal. Perubahan iklimglobal menyebabkan

    meningkatnya suhu bumi akibat akumulasi emisi gas di atmosfir atau yang sering dikenal

    dengan "lobal #arming. $ebagai negara berkembang %ndonesia menghadapi masalah

    kerusakan lingkungan yang memberi dampak negatif bagi kesejahteraan manusia. Kerusakan

    lingkungan akibat ulah manusia membawa bencana, penyakit, serta kerugian harta dan jiwa.

    Kerusakan Lingkungan akibat Pencemaran Lingkungan

    Kerusakan lingkungan juga dapat disebabkan menurunnya kualitas lingkungan

    seperti tanah, air, dan udara, karena masuknya suatu &at ke dalam lingkungan tersebut yang

    disebutpencemaran lingkungan. Pencemaran lingkungansangat berdampak negatif bagi

    kesehatan manusia dan mahluk hidup lainnya. Pengaruh ini dapat dilihat dalam jangka

    pendek atau pun terakumulasi di dalam tubuh dan akan muncul pengaruhnya dalam jangka

    waktu yang lama setelah bertahun-tahun terjadi.

    Pencemaran lingkunganatau sering juga disebut polusi adalah masuknya atau

    dimasukkannya makluk hidup,&at energi, dan atau komponen lain ke dalam lingkungan atau

    berubahnya tatanan lingkungan oleh kegiatan manusia atau oleh proses alam sehingga

    kualitas lingkungan turun sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan lingkungan menjadi

    kurang atau tidak dapat berfungsi lagi sesuai dengan peruntukannya.

    http://pengertian-definisi.blogspot.com/2010/11/definisi-gunung-berapi.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2010/11/definisi-gunung-berapi.htmlhttp://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/tipe_tipe_hutan_tropis.htmlhttp://www.irwantoshut.net/tipe_tipe_hutan_tropis.htmlhttp://www.irwantoshut.net/global_warming_pictures.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_tanah.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_air.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_udara.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/picture_indonesia_fauna.htmlhttp://www.irwantoshut.net/picture_indonesia_fauna.htmlhttp://www.irwantoshut.net/global_warming_pictures.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2010/11/definisi-gunung-berapi.htmlhttp://www.irwantoshut.net/kerusakan_hutan_indonesia.htmlhttp://www.irwantoshut.net/tipe_tipe_hutan_tropis.htmlhttp://www.irwantoshut.net/tipe_tipe_hutan_tropis.htmlhttp://www.irwantoshut.net/global_warming_pictures.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_tanah.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_air.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_udara.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/pencemaran_lingkungan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/picture_indonesia_fauna.html
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    3/27

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    4/27

    Gambar. Kerusakan Lingkungan akibat Akti"itas Pertambangan

    Kerusakan lingkungan lebih parah lagi jika suatu daerah dilaksanakan

    akti+itaspertambangan. $etelah penambangan diharuskan untuk mereklamasi tanah dan

    lingkungan yang sudah tercemar. )al ini merupakan kegiatan yang sulit dilakukan karena

    harus mengembalikan kondisi lingkungan seperti semula. Kerusakan lingkungan akibat

    kegiatanpertambanganmencapai , hal ini berarti memberikan konstribusi terbesar

    terhadap kerusakan lingkungan di %ndonesia.

    Gambar. Pertambangan #erbuka Merusak Lingkungan.

    *eritadan /ata Kerusakan Lingkungan akibatPertambanganmenyebutkan kurang

    lebih 01 persen daratan %ndonesia telah diberikan kepada korporasi lewat 2.304

    i&inpertambanganmineral dan batubara 'minerba( dan ini belum termasuk i&in perkebunan

    skala besar, wilayah kerja migas, panas bumi, dan tambang galian 5. Kawasan pesisir dan

    laut juga tidak luput dari eksploitasi, lebih dari 26 titik reklamasi, penambangan pasir, pasir

    besi, dan menjadi tempat pembuangan limbah tailing !ewmont dan 7reeport.

    http://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/berita.htmlhttp://www.irwantoshut.net/berita.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/berita.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.html
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    5/27

    Gambar. Lahan men$ai rusak karena Pertambangan

    Kerusakan lingkungan di dalamekosistem hutansekitar 0,8 juta hektar kawasan

    lindungterancam kegiatanpertambangan, memberikan dampak negatif terhadap

    keanekaragaman hayati yang ada di hutantersebut. *ukan hanya ekosistem hutansaja yang

    mendapat dampak negatif dari kegiatan ini, aliran sungai pun ikut tercemar

    danekosistemnya mengalami kerusakan. 9umlah daerah aliran sungai '/A$( yang rusak

    parah meningkat dalam 2 tahun terakhir. $ekitar kurang lebih 1. /A$yang ada di

    %ndonesia dan sebanyak 2:/A$mengalami kerusakan parah.

    Kerusakan Lingkungan bukan saja dipicu oleh tindakan masyarakat dengan alasan

    mendesaknya kebutuhan hidup dan tuntutan ekonomi tetapi juga munculnya berbagai regulasi

    atau peraturan yang kurang;tidak tepat oleh para penguasa yang tidak berpihak kepada

    lingkungan. Kerusakan lingkungan yang disebabkan oleh berbagai regulasi atau peraturan

    yang kurang;tidak tepat merupakan pengrusakan lingkungan secara terstruktur.

    Kehidupan manusia tidak bisa dipisahkan dari lingkungannya. *aik lingkungan alam

    maupun lingkungan sosial. Kita bernapas memerlukan udara dari lingkungan sekitar. Kita

    makan, minum, menjaga kesehatan, semuanya memerlukanlingkungan.Lingkungan hidup,

    menurut . /alam persoalan lingkungan hidup, manusia mempunyai peranan

    yang sangat penting. Karena pengelolaan lingkungan hidup itu sendiri pada akhirnya

    ditujukan buat keberlangsungan manusia di bumi ini.

    Faktor penyebab kerusakan lingkungan hidupdibedakan menjadi 3 jenis, yaitu 7aktor Alam

    dan 7aktor Manusia.

    a.KerusakanLingkunganHiu%&akt!rAlam

    *entuk bencana alam yang akhir-akhir ini banyak melanda %ndonesia telah

    menimbulkan dampak rusaknya lingkungan hidup. $alah satunya adalah gelombang tsunami

    yang memporak-porandakan bumi $erambi Mekah dan !ias. Peristiwa alam lainnya yang

    berdampak pada kerusakan lingkungan hidup antara lain ? Letusan gunung berapi, "empa

    bumi, dan Angin topan. Peristiwa-peristiwa alam tersebut yang menimbulkan kerusakan pada

    lingkunga hidup.

    http://www.irwantoshut.net/ekologi_hutan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekologi_hutan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2010/10/definisi-hutan-lindung.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2010/10/definisi-hutan-lindung.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/definisi_hutan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekologi_hutan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekosistem.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekosistem.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2011/09/daerah-aliran-sungai-das.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2011/09/daerah-aliran-sungai-das.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2011/09/daerah-aliran-sungai-das.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekologi_hutan.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2010/10/definisi-hutan-lindung.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2010/10/definisi-hutan-lindung.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2012/02/dampak-negatif-pertambangan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/definisi_hutan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekologi_hutan.htmlhttp://www.irwantoshut.net/ekosistem.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2011/09/daerah-aliran-sungai-das.htmlhttp://pengertian-definisi.blogspot.com/2011/09/daerah-aliran-sungai-das.html
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    6/27

    b.KerusakanLingkunganHiu%&akt!rManusia

    Manusia sebagai penguasa lingkungan hidup di bumi berperan besar dalam

    menentukan kelestarian lingkungan hidup. !amun sayang, seringkali apa yang dilakukan

    manusia tidak diimbangi dengan pemikiran akan masa depan kehidupan generasi berikutnya.

    Manusia merupakan salah satu kategori faktor yang menimbulakan kerusakan lingkungan

    hidup. *entuk kerusakan yang di timbulkan oleh manusia adalah?

    erjadinya pencemaran 'pencemaran udara, air, tanah, dan suara( sebagai dampak

    adanya kawasan industri.

    erjadinya banjir, sebagai dampak buruknya drainase atau sistem pembuangan air dan

    kesalahan dalam menjaga daerah aliran sungai dan dampak pengrusakan hutan.

    erjadinya tanah longsor, sebagai dampak langsung dari rusaknya hutan.

    'ebera%a ulah manusia (ang baik secara langsung mau%un tiak langsung $uga

    memba)a am%ak %aa kerusakan lingkungan hiu% antara lain*

    Penebangan hutan secara liar 'penggundulan hutan(.

    Perburuan liar.

    Merusak hutan bakau.

    Penimbunan rawa-rawa untuk pemukiman.

    Pembuangan sampah di sembarang tempat.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    7/27

    *angunan liar di daerah aliran sungai '/A$(.

    Pemanfaatan sumber daya alam secara berlebihan di luar batas.

    2. *entuk Kerusakan Lingkungan )idup Akibat peristiwa alam 'alamiah(

    Peristiwa alam yang berdampak pada kerusakan lingkungan hidup antara lain?

    a. sunami

    perpindahan badan air yang disebabkan oleh perubahan permukaan laut secara

    +ertikal dengan tiba-tiba. Perubahan permukaan laut tersebut bisa disebabkan oleh gempa

    bumi yang berpusat di bawah laut, letusan gunung berapi bawah laut, longsor bawah laut,

    atau atau hantaman meteor di laut. /ampak negatif yang diakibatkan tsunami adalah ?

    merusak apa saja yang dilaluinya. *angunan, tumbuh-tumbuhan, dan mengakibatkan

    korban jiwa manusia serta menyebabkan genangan, pencemaran air asin lahan

    pertanian, tanah, dan air bersih.

    b. Letusan gunung berapi

    http://1.bp.blogspot.com/-Qi574_hKmhU/T7HOlgQHPQI/AAAAAAAAACs/8gw85hcJx9o/s1600/tsunami.jpg
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    8/27

    Letusan gunung berapi terjadi karena akti+itas magma di perut bumi yang

    menimbulkan tekanan kuat keluar melalui puncak gunung berapi. *ahaya yang ditimbulkan

    oleh letusan gunung berapi antara lain berupa?

    )ujan abu +ulkanik, menyebabkan gangguan pernafasan.

    La+a panas, merusak dan mematikan apa pun yang dilalui

    Awan panas, dapat mematikan makhluk hidup yang dilalui.

    "as yang mengandung racun

    Material padat 'batuan, kerikil, pasir(, dapat menimpa perumahan, dan lain-lain.

    c. "empa bumi

    "empa bumi adalah getaran kulit bumi yang bisa disebabkan karena beberapa hal, di

    antaranya kegiatan magma 'akti+itas gunung berapi(, terjadinya tanah turun, maupun karena

    gerakan lempeng di dasar samudra. Manusia dapat mengukur berapa intensitas gempa,

    namun manusia sama sekali tidak dapat memprediksikan kapan terjadinya gempa. Pada saat

    gempa berlangsung terjadi beberapa peristiwa sebagai akibat langsung maupun tidak

    langsung, di antaranya?

    *erbagai bangunan roboh.

    anah di permukaan bumi merekah, jalan menjadi putus.

    http://1.bp.blogspot.com/-oA04QaF2z3E/T7HQQHQolmI/AAAAAAAAADE/NH6p4rjrqpw/s1600/images.jpghttp://4.bp.blogspot.com/-ko2YPJtc5fo/T7HPKyxSZGI/AAAAAAAAAC0/w6XUamWKxw0/s1600/index.jpg
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    9/27

    anah longsor akibat guncangan.

    erjadi banjir, akibat rusaknya tanggul.

    "empa yang terjadi di dasar laut dapat menyebabkan tsunami 'gelombang pasang(.

    d. Angin topan

    Angin topan terjadi akibat aliran udara dari kawasan yang bertekanan tinggi menuju

    ke kawasan bertekanan rendah. *ahaya angin topan bisa diprediksi melalui foto satelit yang

    menggambarkan keadaan atmosfer bumi, termasuk gambar terbentuknya angin topan, arah,

    dan kecepatannya. $erangan angin topan 'puting beliung( dapat menimbulkan kerusakanlingkungan hidup dalam bentuk?

    Merobohkan bangunan.

    @usaknya areal pertanian dan perkebunan.

    Membahayakan penerbangan

    Menimbulkan ombak besar yang dapat menenggelamkan kapal

    3. Kerusakan Lingkungan )idup karena 7aktor Manusia

    Manusia sebagai penguasa lingkungan hidup di bumi berperan besar dalam

    menentukan kelestarian lingkungan hidup. !amun manusia akhir-akhir ini semakin menjadi-

    jadi merusak hutan dan lingkungan. Manusia sebagai makhluk ciptaan uhan yang berakal

    budi mampu merubah wajah dunia dari pola kehidupan sederhana sampai ke bentuk

    http://1.bp.blogspot.com/-lEF2QcD9L0o/T7HPqg1jK6I/AAAAAAAAAC8/woqFaLpwpus/s1600/hihi.jpg
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    10/27

    kehidupan modern seperti sekarang ini. *eberapa bentuk kerusakan lingkungan hidup karena

    faktor manusia, antara lain?

    erjadinya pencemaran 'pencemaran udara, air, tanah, dan suara( sebagai dampakadanya kawasan industri.

    erjadinya banjir, sebagai dampak buruknya drainase atau sistem pembuangan air dankesalahan dalam menjaga daerah aliran sungai dan dampak pengrusakan hutan.

    erjadinya tanah longsor, sebagai dampak langsung dari rusaknya hutan.

    http://2.bp.blogspot.com/-M8DLQR35u7o/T7Ip4bY6SmI/AAAAAAAAADY/jqv4soxNkG4/s1600/banjir-1.jpghttp://4.bp.blogspot.com/-RH0ajbA6JuU/T7IpjkC8wrI/AAAAAAAAADQ/0m-S2-BPpJc/s1600/polusi-pabrik.jpg
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    11/27

    *eberapa ulah manusia yang baik secara langsung maupun tidak langsung membawa

    dampak pada kerusakan lingkungan hidup antara lain?

    Penebangan hutan secara liar 'penggundulan hutan(.

    $ebenarnnya penebangan hutan secara liar itu sama sekali tidak baik untuk

    lingkungan kita, karena bisa membuat pohon pohon di hutan menjadi gundul. etapi

    mengapa masih saja banyak warga yang tidak peduli pada pohon pohon di hutan, padahal

    mereka sudah mengetahui akibat nya tetapi itu semua di karenakan karena ke serakahan dan

    keegoisan manusia, karena manusia mempunyai sifat egois.

    Perburuan liar.

    Merusak hutan bakau.

    Penimbunan rawa-rawa untuk pemukiman.

    Pembuangan sampah di sembarang tempat.

    Pemanfaatan sumber daya alam secara berlebihan di luar batas.

    http://3.bp.blogspot.com/-9nFchKnmeQw/T7IqepWBbLI/AAAAAAAAADg/szAYqIyCWKI/s1600/Foto+Jawa+Barat1.jpg
  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    12/27

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    13/27

    -. %encemaran air

    Pencemaran air terjadi karena masuknya &at-&at polutan yang tidak dapat diuraikan dalam

    air, seperti deterjen, pestisida, minyak, dan berbagai bahan kimia lainnya, selain itu,

    tersumbatnya aliran sungai oleh tumpukan sampah juga dapat menimbulkan polusi ataupencemaran.

    . %encemaran suara

    Pencemaran suara adalah tingkat kebisingan yang sangat mengganggu kehidupan

    manusia, yaitu suara yang memiliki kekuatan B : desibel. Pencemaran suara dapat

    ditimbulkan dari suara kendaraan bermotor, mesin kereta api, mesin jet pesawat, mesin-mesin

    pabrik, dan instrumen musik.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    14/27

    Menurut pandangan al-CurDan faktor menyebar luasnya kerusakan dalam masyarakat-

    masyarakat %slam disimpulkan dalam satu kalimat yaitu tiadanya keimanan kepada Allah $wt

    dan tiadanya penentangan terhadap =thghut> 'segala sesuatu yang tidak terkait dengan Allah

    $wt dan tidak memiliki warna %lahi(.

    $ebaliknya, iman kepada Allah $wt dan menentang =thghut> 'secara kolektif(

    merupakan faktortransendensi indi+idu dan masyarakat. /engan kata lain, perbaikan manusia

    dan masyarakat %slam di sisi Allah $wt terdapat pada agama yang dianugerahkan kepada

    manusia. 9ika manusia dengan kehendaknya dapat menjalankan perintah-perintah dan ajaran

    etika agama dalam segala aspek kehidupannya, maka ia telah memenuhi kebutuhan-

    kebutuhan fitrahnya dan akan sampai kepada tujuan-tujuan penciptaannya dengan potensi

    yang ia miliki.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    15/27

    Para pemimpin memiliki andil besar dalam fenomena baik atau rusaknya sebuah

    masyarakat. 9ika para pemimpin ini adalah orang-orang yang beragama, menjaga agama,

    berkomitmen sepenuhnya terhadap ajaran-ajaran agama, menerapkan ajaran agama secara

    teliti dan menyebarluaskannya di tengah masyarakat serta mengikutsertakan ulama dan figur-

    figur yang berpengaruh dalammerealisasikan hal tersebut, maka masyarakat akan mencontoh

    para pemimpin dan ulama tersebut dalam menjalankan agama sehingga terjauhkan dari

    kerusakan-kerusakan.

    etapi sebaliknya jika seorang pemimpin adalah seorang yang tidak menjaga agama,

    rakus terhadap dunia dan kedudukan, tenggelam dalam hawa nafsu dan kesenangan,

    memperalat ulama dan figur yang berpengaruh untuk tujuan kotor, mengabaikan problema-

    problema masyarakat dan berbuat ke&aliman kepada mereka, maka kondisi ini akan

    mempengaruhi kejiwaan setiap indi+idu masyarakat. 9ika para ulama dan pejabat tidak

    meluruskan jalannya seorang penguasa dan kelompok tertentu dan masyarakat tidak

    melakukan amar makruf dan nahi mungkar serta bercampurnya budaya dengan lingkungan

    yang tercemar ini, maka perlahan-lahan dan tanpa dikehendaki, kondisi ini akan mencemari

    setiap indi+idu masyarakat dan lingkungan yang tercemar ini akan menyulitkan kehidupan

    orang-orang yang baik dalam menjaga agama mereka.

    /engan demikian menyebarnya kerusakan dalam sebuah masayarakat bersumber dari

    cinta dunia, sifat egois para penguasa, penyalahgunaan kelompok yang berpengaruh guna

    menutupi kebejatan-kebejatan dalam pemerintahan, sikap diam masyarakat terhadap

    ke&aliman ini dan adanya permasalahan-permasalahan yang melilit mereka.

    /engan demikian kecenderungan kepada =thghut> dan meninggalkan agama Allah

    swt merupakanfaktor terpuruknya sebuah masyarakat, sebagaimana tergambar dalam hal-hal

    berikut ini?

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    16/27

    2. Mengingkari para !abi dan mengabaikan ayat-ayat %lahi.

    3. Ke&aliman para pemimpin.

    0. Adanya perpecahan.

    1. Meninggalkan amar maDruf nahi mungkar dan menggampangkan sesuatu, bertoleransi

    secara tidak jelas, melakukan pro+okasi untuk kemungkaran dan

    menyebarluaskannya.

    4. idak bertindak>%istar>dan infak atas harta dan jiwa, tidak membantu menjaga agama

    Allah swt serta rakus terhadap harta dan tenggelam dalam hawa nafsu.

    $olusi pembenahan, sebagaimana yang telah di singgung hanya ada satu hal yaitu,

    iman kepada Allah swt dan meninggalkan =thghut> 'pengaruh duniawi dan hawa nafsu(

    dalam segala aspek kehidupan setiap indi+idu dari seorang pemimpin, ulama dan kelompok

    tertentu hingga masyarakat awam.

    Apabila manusia berpandangan bahwa dunia adalah sementara dan fana, maka ia

    harus berhati-hati atas pengaruh hawa nafsu, gemerlap dunia dan penumpukan harta baik di

    dunia maupun di akhirat. Menyadari adanya sang pengawas yang senantiasa merekam dan

    mengawasi segala keadaan, pikiran dan perbuatannya. Menyadari adanya pertanggung

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    17/27

    jawaban atas perbuatannya di akhirat kelak. $ingkat kata bahwa jika manusia mengikuti akal

    sehat dan fitrahnya, maka ia akan sepenuhnya menyerah kepada perintah dan larangan %lahi.

    )al ini memberikan arti keselamatan bagi sebuah masyarakat dari kerusakan dan kehancuran

    di dunia serta kebahagiaan yang akan di dapatkan di akhirat. Ea, apakah yang harus di

    lakukan ketika kerusakan dalam sebuah masyarakat menjadi tolok ukur penghargaan bagi

    sebagian orang dan keimanan serta perbuatan baik sulit untuk di milikiF

    9ika seorang memiliki kemampuan untuk mempengaruhi masyarakat dan pemimpin,

    hendaknya ia berusaha semaksimal mungkin dengan mengorbankan harta dan jiwanya untuk

    membina masyarakat dan lingkungan. /engan demikian ia harus bersabar atas cacian,

    bersunggung-sungguh dalam menjaga agama dan meminta pertolongan kepada Allah $wt

    dan auliya-!ya untuk tetap melangkah di jalan agama yang benar serta sedapat mungkin

    tidak berputus asa dalam memberikan petunjuk kepada orang lain. %nsya Allah dengan ini kita

    akan segera menyaksikan kedatangan %mam Mahdi As dan terciptanya kedamaian, keadilan

    serta kebaikan di seluruh dunia.

    Macam-macam kerusakan lingkungan dapat terjadi pada lingkungan sekitar kita. )al

    ini ditunjukan dengan menurunnya kualitas lingkungan akibat pencemaran lingkungan seperti

    pencemaran udara, pencemaran tanah dan pencemaran air. $elain itu kerusakan lingkungan

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    18/27

    termasuk di dalamnya kerusakan ekosistem darat maupun laut yang memberikan dampak

    terhadap kesehatan lingkungan.

    $edangkan Pengertian dan /efinisi dari Pencemaran lingkungan hidup adalah

    masuk atau dimasukkannya makhluk hidup, &at, energi, dan;atau komponen lain ke dalam

    lingkungan hidup oleh kegiatan manusia sehingga melampaui baku mutu lingkungan hidup

    yang telah ditetapkan.

    Agar kerusakan lingkungan tidak terjadi semakin parah maka perlu dibuat

    pengendalian kerusakan atau pengendalian pencemaran lingkungan hidup.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    19/27

    entang ata 5ara Pengaduan dan Penanganan Pengaduan Akibat /ugaan Pencemaran

    dan;atau Perusakan Lingkungan )idup.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    20/27

    segala perkembangan aspek-aspek kebudayaannya, dan begitu juga dengan faktor proses

    masa atau &aman yang mengubah karakter dan pandangan manusia, merupakan faktor yang

    lebih tepat dikaitkan kepada masalah-masalah lingkungan hidup.

    Gleh karena itu, persoalan-persoalan lingkunganm seperti krusakan sumber-daya

    alam, penyusutan cadangan-cadangan hutan, musnahnya berbagai spesies hayati, erosi,

    banjir, bahkan jenis-jenis penyakit yang berkembang terakhir ini, diyakini merupakan gejala-

    gejala negatif yang secara dominan bersumber dari faktor manusia itu sendiri. jadi, beralasan

    jika dikatakan, di mana ada masalah lingkungan maka di situ ada manusia.

    erhadap masalah-masalah lingkungan seperti pencemaran, banjir, tanah longsor,

    gagaH panen karena harna, kekeringan, punahnya berbagai spesies binatang langka, lahan

    menjadi tandus, gajah dan harimau mengganggu perkampungan penduduk, dan lain-lainnya,

    dalam rangka sistem pencegahan 'pre+enti+e( dan penanggulangan 'repressi+e( yang

    dilakukan untuk itu, tidak akan efektif jika hanya ditangani dengan paradigma fisik, ilmu

    pengetahuan dan teknologi, atau ekonomi. etapi karena faktor tadi, paradigma solusinya

    harus pula melibatkan semua aspek humanistis. Maka dalam hal ini, peran ilmu-ilrnu

    humaniora seperti sosiologi, antropologi, psikologi, hukum, kesehatan, religi, etologi, dan

    sebagainya sangat strategis dalam pendekatan persoalan lingkungan hidup.

    Kerusakan lingkungan hidup merupakan deteorisasi lingkungan yang ditandai dengan

    hilangnya sumber daya tanah, air, udara, punahnya fauna liar, dan kerusakan ekosistem.

    Kerusakan lingkungan merupakan salah satu ancaman yang paling berbahaya untuk

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    21/27

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    22/27

    Penyebab kerusakan alam akibat ulah manusia merupakan penyebab tertinggi dan

    sangat berpengaruh daripada faktor alam yang terjadinya tidak setiap hari. *anyak negara

    maju telah menaruh perhatian khusus terhadap kerusakan alam yang berakibat pada

    berubahnya iklim global. 9ika iklim global berubah, hal ini dapat menyebabkan kenaikan

    suhu buli karena akumulasi gas emisi di atmosfer atau juga biasa kenal dengan istilah "lobal

    #arming atau Pemanasan "lobal. %ndonesia sebagai negara berkembang juga telah

    mengalami masalah kerusakan alam yang memberikan dampak negatif untuk kesejahteraan

    manusia dan makhluk hidup lainnya. Kerusakan lingkungan karena ulah manusia membawa

    penyakit, bencana, dan kerugian untuk diri mereka sendiri.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    23/27

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    24/27

    tanpa memperhatikan kelangsungannya. *eberapa contoh kerusakan lingkungan hidup karena

    ulah manusia adalah hutan gundul karena penambangan liar, banjir, tanah longsor, illegal

    loging, penggunaan pukat untuk menangkap ikan, pencemaran tanah, pencemaran air,

    pencemaran udara, dan masih banyak lagi. 9ika manusia masih terus tetap seperti ini, tentu

    saja alam tidak akan mampu bertahan lama yang pada akhirnya akan merugikan diri manusia

    sendiri.

    'erbagai Pen(ebab Serta /am%ak 'uruk Kerusakan Lingkungan

    Kerusakan lingkungan sudah barang tentu merupakan sesuatu yang harus dicegah

    mengingat kerusakan lingkungan bisa membawa berbagai dampak buruk baik bagi

    lingkungan itu sendiri maupun bagi masyarakat yang tinggal di dalamnya.

    Kerusakan lingkungan sendiri, selain membawa berbagai dampak buruk baik bagi

    lingkungan itu sendiri maupun bagi manusia, juga bisa disebabkan oleh berbagai hal. Gleh

    karena itu, jika Anda ingin mencegah terjadinya kerusakan lingkungan, selain mengetahui

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    25/27

    berbagai dampak kerusakan lingkungan, Anda juga harus tahu berbagai hal yang dapat

    menyebabkan kerusakan lingkungan supaya Anda bisa menghindarinya.

    *erikut adalah berbagai penyebab serta dampak buruk kerusakan lingkungan yang

    wajib Anda ketahui jika Anda ingin mencegah terjadinya kerusakan lingkungan lebih jauh di

    lingkungan tempat Anda tinggal.

    Kerusakan Lingkungan Karena Pencemaran Lingkungan Akibat Ulah Manusia.

    /ari berbagai hal yang menyebabkan kerusakan lingkungan, pencemaran, baik itu

    pencemaran air, udara, maupun tanah merupakan penyebab kerusakan lingkungan yang

    paling utama. Pencemaran itu sendiri, tidak diragukan lagi merupakan sebuah akibat dari ulah

    manusia.

    $ebagai contoh, proses pengolahan produk di industri-industri pelapisan logam

    banyak menyisakan limbah cair yang mencemari tanah karena limbah tersebut tidak dikelola

    dengan baik. $elain mencemari tanah, limbah industri juga mencemari air sehingga saat ini,

    di berbagai wilayah di %ndonesia, air bersih sudah menjadi relatif sulit untuk didapatkan.

    ak hanya mencemari tanah dan air, pengolahan produk di berbagai industri juga turut

    berkontribusi dalam pencemaran udara mengingat asap industri telah diketahui menjadi salah

    satu penyebab utama polusi udara.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    26/27

    Limbah industri, tentu, bukan satu-satunya pemicu terjadinya pencemaran di berbagai

    sektor lingkungan mengingat pencemaran tanah, air, serta udara juga disebabkan oleh gaya

    hidup masyarakat umum saat ini.

    $ebagai contoh, kebiasaan masyarakat kita menggunakan kendaraan bermotor secara

    berlebihan, bahkan ketika hendak mencapai jarak yang cukup dekat, merupakan salah satu

    penyebab utama polusi udara di negara kita tercinta ini.

    *ukan itu saja, kebiasaan masyarakat membuang sampah sembarangan, terutama

    sampah anorganik, serta pembuangan sisa-sisa produk sehari-hari secara tidak terorganisir

    juga menjadi salah satu penyebab pencemaran lingkungan.

    *agaimana tidak, banyaknya sampah serta sisa deterjen, oli, dan berbagai produk

    sehari-hari lainnya adalah salah satu penyebab utama pencemaran air dan tanah yang terjadi

    di %ndonesia saat ini.

    Kerusakan Lingkungan Karena 'encana Akibat Ulah Manusia an /am%ak

    'urukn(a.

    $elain disebabkan oleh pencemaran lingkungan, kerusakan lingkungan juga

    disebabkan oleh bencana yang notabene adalah akibat dari ulah manusia. $alah satu contoh

    yang paling nyata yaitu, tanah longsor yang terjadi akibat rusaknya hutan karena ulah

    manusia.

    anah longsor tidak diragukan lagi merupakan sebuah bencana yang amat merusak

    lingkungan dan tidak jarang, bencana tersebut juga menimbulkan kerugian yang sangat besar

    terhadap masyarakat.

  • 8/12/2019 Artikel Kerusakan Lingkungan

    27/27

    $elain tanah longsor, banjir yang disebabkan oleh penggundulan hutan juga menjadi

    salah satu bencana penyebab kerusakan lingkungan yang merupakan akibat dari ulah

    manusia.

    *anjir yang terjadi karena penggundulan hutan, tentu dapat menimbulkan kerusakan

    lingkungan yang parah serta merugikan masyarakat mengingat banjir bisa membawa segala

    harta benda yang dimiliki oleh setiap masyarakat yang tinggal di kawasan yang terkena

    bencana banjir tersebut.

    *anjir sendiri, selain disebabkan oleh penggundulan hutan, juga bisa disebabkan oleh

    sampah yang dibuang secara sembarangan. $ingkat kata, jika Anda ingin mencegah

    terjadinya kerusakan lingkungan, ada banyak sekali penyebab serta dampak buruk kerusakan

    lingkungan yang harus Anda ketahui.