Aplikasi PERT CPM Revisi

download Aplikasi PERT CPM Revisi

of 12

Transcript of Aplikasi PERT CPM Revisi

Oleh : ELOK PERMATASARI,S.KM

Perusahaan asuransi adalah suatu perusahaan yang selain menawarkan produk juga menawarkan hal lain sebagai nilai tambah. Hal lain tersebut berupa pelayanan konsumen (tertanggung) yang cepat dan efisien, dalam menangani suatu klaim, sesuai dengan yang diinginkan oleh konsumen. Pelayanan yang yang cepat, efisien dan dapat menjawab keburuhan konsumen, dapat menjadi keunggulan bagi perusahaan tersebut.

Berdasarkan kondisi tersebut penelitian kemudian diarahkan kepada bagaimana cara mengefisiensikan proses penanganan klaim dilakukan sehingga bisa mengurangi waktu yang dibutuhkan untuk menangani satu klaim lebih cepat. Diperlukan metode PERT/CPM, yang bertujuan untuk mengukur kinerja suatu proses. Selain itu juga dicari kegiatan mana yang dianggap tidak kritis atau tidak efisien sehingga dapat dikurangi atau bahkan dapat dihilangkan.

Dalam penggunaan PERT-CPM ini, jumlah pengguna asuransi kesehatan adalah sebanyak 10 orang. Urutan penanganan klain asuransi didasarkan pada :o Kegawatan penyakit yang diderita o Jarak tempuh pelayanan kesehatan dengan unit asuransi kesehatan o Ketersediaan tenaga kesehatan yang dibutuhkan o Ketersediaan dan kecekatan tenaga pelayanan asuransi kesehatan

Berikut ini adalah tabel konsumen pengguna jasa asuransi kesehatan dan urutan penanganan klaimnya :KonsumenA B C D E F G H I J

Konsumen SebelumnyaA B B B C D E F,G,H I

Berikut ini adalah tabel konsumen pengguna jasa asuransi kesehatan beserta estimasi waktu yang dibutuhkan untuk menangani klaim.Kegiatan KlaimA,B B,C B,D B,E C,F D,G E,H F,I G,I H,I I,J

Durasi (dalam hari)2 4 3 5 5 6 7 4 3 5 3

0 0 A 2 2 2 B 4 3 5 7 7 E 7 7 D 7 6 14 14 G 5 H 14 14 3 7 7 C 5 14 14 F 4 19 19 I 3 21 21 J

Kons.A,B B,C B,D B,E C,F D,G E,H F,I G,I H,I I,J

Durasi2 4 3 5 5 6 7 4 3 5 3

ES0 2 2 2 7 7 7 14 14 14 19

EF2 6 5 7 12 13 14 18 17 19 21

LS0 3 4 2 9 8 7 14 14 15 19

LF2 7 7 7 14 14 14 19 19 19 21

S0 1 2 0 2 1 0 1 2 0 0

0 0 A 2 2 2 B 4 3 5 7 7 E 7 7 D 7 6 14 14 G 5 H 14 14 3 7 7 C 5 14 14 F 4 19 19 I 3 21 21 J

Setelah diketahui ttik kritis dan alur kritis berdasarkan perhitungan tersebut dapat dibuat juga perencanaan : o Jadwal pelaksanaan kegiatan o Alokasi tenaga yang dibutuhkan o Alokasi biaya yanng dibutuhkan

Upaya meminimalisir keterlambatan yang ditunjukkan oleh titik kritis tersebut dapat dilakukan dengan memberikan beberapa alternatif yang mungkin, seperti dengan menambah satu orang dokter, merubah posisi atau lokasi letak dokter, menambah tenaga magang atau dengan menambah karyawan tetap. Diharapkan dengan diterapkannya alternatif diatas, proses penanganan klaim dapat berjalan lebih cepat, sehingga perusahaan tidak lagi mendapat keluhan lambatnya proses klaim dari nasabah.