Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum...

29
Modul ke: Fakultas Program Studi Fasilkom Teknik Infromatika M. Arif Budiyanto, S.Kom, M.Hum Aplikasi Komputer Sejarah & Pengoperasian Windows 7 www.mercubuana.ac.id

Transcript of Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum...

Page 1: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

Fasilkom

Teknik Infromatika

M. Arif Budiyanto, S.Kom, M.Hum

Aplikasi Komputer

Sejarah & Pengoperasian Windows 7

www.mercubuana.ac.id

Page 2: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Sistem Operasi

Secara garis besar sistem operasi dapat kita definisikansebagai perangkat lunak atau software yang bertindaksebagai perantara antara pemakai (USER) dengan perangkatkeras (Hardware).Sistem operasi merupakan sebuah perangkat lunakkomputer (software) yang bertugas untuk melakukan kontroldan manajemen perangkat.Sistem operasi tersebut mengatur semua proses yang terjadidi dalam komputer, termasuk menterjemahkan masukan(input), mengatur proses internal, mengatur penggunaanmemori dan menentukan keluaran (output) ke peralatanyang sesuai atau yang dikehendaki oleh user bisa ke monitor,printer atau perangkat output yang lain.

Page 3: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Sistem Operasi …

Tujuan adanya sistem operasi ini antara lain untuk :Menjalankan program-program dari user dan membantu userdalam menggunakan komputer.Menyediakan sarana agar pemakaian komputer menjadimudah (convenient).Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatassecara efesiensi.

Sistem operasi yang sekarang dan pernah beredar didunia antaralain windows 3.11. Windows 9X, Windows NT. Mac OS, Novel OS/2,BeOS, dan Unix, secara umum UNIX sendiri berkembang dalambentuk yang beragam.Pada modul kali ini kita hanya akan membahas sistem operasi padaWindows, di mana Windows yang akan kita pelajari adalahWindows 7

Page 4: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi …

Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem operasi dapat dilihat pada Gambar 3.1 dibawah ini.

Gambar 3.1. Layanan Sistem Operasi

Page 5: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi…

Sistem operasi memiliki dua fungsi utama yaitu:Mengelola seluruh sumber sumber daya yangterdapat dalam sistem Komputer.Sebagai penyedia sekumpulan layananke pemakai sehingga pemakai lebih mudah danlebih nyaman dalam menggunakan ataumemanfaatkan sumber daya sistem komputeryang sering disebut dengan "system calls".

Page 6: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi…

Fungsi SO sebagai pengelola sumber daya yang terdapat dalam sistemkomputer. Fungsi tersebut seperti pada Gambar 3.2 di bawah ini.

Gambar 3.2 Sistem Operasi Sebagai Pengelola Sumber Daya

Page 7: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi… Fungsi SO seperti pada Gambar 3.2 di atas ini, antara lain:1. Alokasi sumber daya, ketika ada multiple user dan multiple job berjalan pada

saat yang sama, maka sumber daya harus dialokasikan ke masing-masingnya,maka OS yang akan mengaturnya. OS juga memiliki jadwal rutin untuk alokasiprinter, USB storage drives, dan perangkat pheriperal lainnya.

2. Perhitungan, OS yang baik akan mengumpulkan statistik penggunaanberbagai macam sumber daya dan memonitor parameter kinerja sepertiresponse time. Statistik penggunaan ini merupakan sebuah tool yangbermanfaat untuk peneliti yang ingin melakukan konfigurasi ulang sistemagar layanan komputasinya meningkat.

3. Proteksi dan KeamananProteksi, ketika beberapa proses dieksekusi secara bersamaan, maka tidakmustahil sebuah proses akan mengganggu yang lain, atau OS sendiri. OSmelakukan proteksi yang menjamin bahwa semua akses ke sumber dayasistem dikontrol.Keamanan, pemilik informasi yang disimpan dalam sebuah sistem multiuseratau jaringan, akan mengontrol penggunaan informasi tersebut. OSmenyediakan masing-masing user sebuah otentikasi.

Page 8: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi… Fungsi SO untuk layanan pada user/pemakai, antara lain:1. OS sebagai sebuah User Interface, hampir semua sistem operasi

memiliki sebuah user interface.Command Line Interface (CLI), Contoh CLI adalah Ms-Dos, Seperti Gambar 3.3

Gambar 3.3 MS-DOS

Page 9: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi… Batch Interface.

Perintah-perintah dan arahan-arahan untuk mengontrol perintah-perintah tersebutdimasukkan ke dalam file-file dan kemudian file-file ini dieksekusi. Seperti Gambar 3.4

Gambar 3.4 Contoh perintah dalam Batch Interface

Page 10: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi… Graphical User Interface (GUI).

GUI merupakan user interface yang paling umum digunakan. Interface-nya merupakansistem window dengan perangkat penunjuk arah I/O, memilih menu, dan membuatpilihan-pilihan dan sebuah keyboard untuk memasukkan text. Seperti Gambar 3.5.

Gambar 3.5 GUI Windows 7

Page 11: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi…

2. Eksekusi Program.Dibutuhkan sejumlah langkah-langkah untuk melaksanakansebuah program.Instruksi dan data harus di-load kedalam main memory.Perangkat I/O dan file-file harus diinisialisasi.Sumber daya komputer lain yang diperlukan harusdisiapkan.Menjalankan program.Program harus mampu untuk mengakhiri eksekusi, baiksecara normal atau tidak normal (terindikasi error).

Page 12: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi… 3. Operasi I/O (Input/Output), sebuah program yang berjalan,

memerlukan I/O, di mana melibatkan sebuah file atau perangkat I/O.Akses ke perangkat I/O, setiap perangkat I/O membutuhkanserangkaian instruksi khusus atau sinyal control untukberoperasi. OS menyediakan sebuah interface sama yangmenyembunyikan bagian detil ini, sehingga programmer dapatmengakses perangkat-perangkat menggunakan instruksi-instruksi baca dan tulis sederhana.Kontrol akses ke file-file, untuk akses ke file, OS harusmenggambarkan secara rinci tidak hanya sifat dasar dariperangkat I/O (harddisk) tetapi juga struktur dari data yang adadalam file-file pada media penyimpanan. Untuk sistem denganmultiple akses, maka OS menyediakan mekanisme proteksiuntuk akses control ke file-file.

Page 13: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Fungsi Sistem Operasi…

4. Deteksi Error, berbagai macam error dapat terjadi pada saatsebuah sistem komputer berjalan. Error ini bisa berasal dari :

CPU dan memory, seperti error memori atau power failure.Internal atau eksternal hardware, seperti pada perangkatI/O (parity error pada harddisk, koneksi yang gagal kesebuah jaringan, kehabisan kertas pada printerError pada software, seperti pembagian dengan nol, akseske lokasi memori yang tidak diizinkan dan ketidakmampuanOS untuk melayani sebuah aplikasi.

Untuk setiap jenis error, sistem operasi harus mengambiltindakan yang tepat untuk menjamin perhitungan yang benardan konsisten.

Page 14: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Sejarah Sistem Operasi Windows 7Microsoft Windows atau Windows merupakan keluarga sistemoperasi komputer, yang dikembangkan oleh Microsoft denganteknik antarmuka berbasis grafik atau GUI (Graphical UserInterface).Windows adalah suatu sistem operasi andalan Microsoft yangbanyak dipakai saat ini, karena mempunyai banyak feature-feature yang membantu memanjakan pemakaiannya, dengankata lain semakin tinggi versi dari Windows semakin banyakkemudahan yang ditawarkan.Perkembangan Windows dimulai pada tahun 1983 dan MicrosoftWindows diperkenalkan bulan November 1985 Windows 1.0 laluberkembang ke Windows Versi 3.0, Windows 95, Windows 97,Windows 98, Windows 2000, Windows ME Windows XP(Experience), Windows Longhorn (Windows Vista dan Windows2007), Windows 8, dan terakhir Windows 10 (2015).

Page 15: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Sejarah Sistem Operasi Windows 7Windows 7 dirilis tanggal 22 Juli 2009, memiliki keamanan dan fituryang baru, di antaranya adalah: Jump List, Taskbar yang membukaprogram dengan tampilan kecil, Windows Media Player 12, InternetExplorer 8, dan lain-lain.Beberapa fitur yang unik adalah Sidebar yang berganti nama menjadiGadget dan bebas ditaruh kemana-mana pada desktop. Fitur itumembuat Windows 7 menjadi menarik. Spesifikasi Windows 7 lebihringan dan harganya juga lebih murah dari pada Windows Vista. Samaseperti Windows Vista, Windows 7 juga tersedia dalam 6 edisi yaitu:1. Windows 7 Starter2. Windows 7 Home Edition3. Windows 7 Home Premium4. Windows 7 Profesional5. Windows 7 Ultimate6. Windows 7 Enterprise

Page 16: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Memulai Sistem Operasi Windows 7Sebelum memulai mengoperasikan sistem operasi Windows 7 adabeberapa langkah atau prosedur yang harus dilakukan, salah satunyaadalah menghidupkan komputer.Langkah-langkah atau prosedur yang harus dilakukan dalammenghidupkan (turn on) komputer adalah sebagai berikut :1. Sambungkan semua kabel komputer dengan perangkat komputer

ke aliran listrik.2. Aktifkan CPU dengan melakukan/menekan tombol power tunggu

sampai proses Booting selesai.3. Aktifkan monitor dengan menekan tombol power yang ada pada

monitor.4. Tunggu sampai layar monitor menampilkan layar desktop

Windows 7 yang dapat kita lihat pada gambar 3.6 di bawah ini.

Page 17: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

icon

Gambar 3.6 Tampilan Wallpaper

Page 18: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Bagian-Bagian Jendela Utama Pada Windows 7Taskbar, berisi semua program yang sedang berjalan atau digunakan.Secara default taskbar ini berada pada bagian bawah layar monitor,tetapi dapat dirubah posisinya ke sisi kanan, kiri atau atas monitor.Bagian-bagian taskbar, dapat dilihat pada Gambar 3.7 dibawah ini.

Icon, gambar-gambar kecil yang berada di desktop yang diikutidengan identitasnya.

Gambar 3.7 Taskbar Windows 7

Page 19: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Menampilkan GadgetKlik kanan pada wallpaper, sehingga keluar sebuah jendela, pilihgadgets, seperti Gambar 3.8 berikut.

Gambar 3.8 Cara Mengakses Gadgets

Page 20: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Menampilkan GadgetSetelah klik Gadgets, maka akan keluar berbagai macam pilihan gadgets, seperti Gambar 3.9.

Gambar 3.9 Pilihan Gadgets

Page 21: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Menampilkan GadgetPilihlah icon gadgets yang akan digunakan, dengan double click, makagadgets tersebut akan berada pada posisi kanan wallpaper. Sepertigambar 3.10.

Gambar 3.10 Tampilan Gadgets Pada Wallpaper

Page 22: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Mengganti Tanggal dan Waktu SistemKlik pada Taskbar disebelah kanan, pada bagian jam dan tanggal. Sehingga muncul jendela informasi tentang hari, tanggal, dan jam saat ini (Gambar 3.11)

Gambar 3.11 Jendela Informasi Tanggal dan Jam

Page 23: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Mengganti Tanggal dan Waktu SistemKlik Change date and time settings..., sehingga muncul Gambar 3.12 berikut.

Gambar 3.12 Jendela Date and Time

Page 24: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Mengganti Tanggal dan Waktu SistemKlik Change date and time settings, sehingga muncul Gambar 3.13berikut.

Gambar 3.13 Seting Jam dan Tanggal

Page 25: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Mengganti Tanggal dan Waktu SistemRubahlah tanggal dan jam sesuai dengan jam saat ini, setelah selesai, klik ok.Merubah lokasi atau time zone, dari Gambar 3.12 pilihlah Change time zone,lalu pilihlah Time zone: Jakarta. Seperti pada Gambar 3.14 berikut ini.

Gambar 3.14 Seting Lokasi atau Time Zone

Page 26: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

Aero Display• Aero display adalah kemampuan dari windows untuk menampilkan program-

program yang sedang dijalankan dan ingin dipilih. Untuk mengaktifkan aerodisplay, hanya dengan menekan tombol + sehingga hasiltampilannya adalah seperti Gambar 3.15 berikut.

Gambar 3.15 Tampilan Aero Displays.

Page 27: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Operasi Dasar Windows 7

NOTE:Untuk materi lengkap tentang Bab 3 Pengoperasian Windows 7,silahkan saudara baca buku paket: Aplikasi Komputer Edisi 3.

Page 28: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

ReferensiNugraha. (2010). Macam-macam Sistem Operasi Komputer dan Pengertiannya. March 1, 2016.

http://rnunugraha.blogspot.co.id/2010/07/macam-macam-sistem-operasi-komputer-dan.html

Pawirosumarto, P., Elmande, Y., & Nugraha, N. (2012). Aplikasi Komputer Edisi 3. Jakarta: Mitra WacanaMedia & UMB.

Purnama, Giri. (2015). Modul-Modul Aplikom UMB. Jakarta: Universitas Mercu Buana.

Yusuf, Andika Maulana. (2015). Perkembangan Sistem Operasi Komputer Dari Masa Ke Masa HinggaSaat Ini. March 1, 2016. http://infofullversi.blogspot.co.id/2015/04/perkembangan-sistem-operasi-komputer.html

Page 29: Aplikasi KomputerArif... · ¾Memanfaatkan perangkat keras komputer yang terbatas ... Gambaran umum tentang fungsi-fungsi layanan dari sistem ... mengakses perangkat-perangkat …

Terima KasihM. Arif Budiyanto, S.Kom, M.Hum