Angket

download Angket

of 4

description

angket

Transcript of Angket

Lembar angket respon siswa terhadap pembelajaran dengan menggunakan media LKS

Sekolah: SMP Negeri 1 Pajangan Kabupaten BantulMata pelajaran: MatematikaKelas: VIIIPertemuan: IIIPetunjuk: Berilah penilaian anda pada kolom check list () pada kolom yang sesuaiKeterangan:

SS : Sangat Setuju, S : Setuju, KS : Kurang Setuju, TS : Tidak Setuju, STS : Sangat Tidak Setuju

NOASPEK YANG DIAMATISSSKSTSSTS

1Guru menyampaikan materi dengan jelas

2Proses pembelajaran yang diberikan guru menyenangkan.

3Saya senang mengikuti pembelajaran matematika.

4Bimbingan guru menjadikan saya tidak berkonsentrasi dalam mengikuti pelajaran matematika.

5Saya sibuk sendiri ketika guru sedang memberikan bimbingan.

6Saat ada materi yang belum dimengerti saya tidak bertanya kepada guru.

7Saya berani menjawab pertanyaan yang diberikan guru.

8Saya merasa kesulitan membaca isi LKS.

9LKS yang digunakan mempermudah dalam memahami materi.

10LKS ini dapat dipahami tanpa bantuan guru

11Soal-soal yang ada dalam LKS membantu saya berfikir kritis.

12Soal-soal yang ada dalam LKS sulit untuk dikerjakan

13Bimbingan guru mempermudah saya dalam menyelesaikan soal matematika yang ada dalam LKS.

14Saya merasa tidak terbantu belajar matematika dengan menggunakan LKS

15Jika saya tidak bisa mengerjakan soal-soal yang ada dalam LKS, saya akan menyalin jawaban dari teman.

16Dengan kemampuan saya sendiri, saya mengerjakan tugas yang diberikan guru.

17Saya tidak mengerjakan tugas yang diberikan guru.

18Saya tidak peduli jika nilai ulangan saya kurang baik.

19Saya lebih mudah mengerjakan soal soal yang diberikan guru.

20Dengan menggunakan LKS, saya menjadi lebih aktif dalam belajar matematika.

Lembar observasi guru terhadap pembelajaran dengan menggunakan media LKSSekolah: SMP Negeri 1 Pajangan Kabupaten Bantul Mata pelajaran: MatematikaKelas: VIIISiklus / Pertemuan:Petunjuk: Check list () pada kolom ya, jika semua atau separuh siswa melakukan aktivitas Check list () pada kolom tidak, jika tidak ada atau hanya 10 siswa yang melakukan aktivitas

NOASPEK YANG DIAMATIYATIDAK

A.Pendahuluan

1.Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam

2.Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

3.Guru menyampaikan apersepsi

4.Guru memberikan motivasi kepada siswa

B.Kegiatan Inti

6.Guru menginformasikan mengenai model pembelajaran yang akan digunakan dan langkah-langkah pembelajarannya

7.Guru membagikan LKS pada siswa

8.Guru memberikan penjelasan tentang penggunaan LKS

9.Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya

10.Guru membantu siswa yang mengalami kesulitan

11.Guru memanggil salah satu siswa untuk mengerjakan soal

C.Penutup

12.Guru membimbing dan mengarahkan siswa untuk membuat kesipulan

13.Guru memberikan PR

14.Guru menginformasikan materi pelajaran yang akan dipelajari besok

D.Lain-lain

15.Guru mengelola kelas dengan baik

16.Guru mengelola waktu dengan baik

Observer

Parnisih, S.PdNIP : 19660409 200801 2 004

Lembar Observasi Aktivitas Siswa dalam Pembelajaran Matematika Melalui Penggunaan LKS

Nama Pengamat:Hari / Tanggal:Kelas/ semester:Siklus:Pokok Bahasan:Pertemuan ke :

Petunjuk PengisianIsilah kotak yang sesuai dengan tempat duduk siswa pada lembar terlampir dengan menggunakan huruf di muka pernyataan aktivitas siswa apabila siswa yang bersangkutan melakukan aktivitas tersebut.

Pedoman Observasi Aktivitas siswa1. Antusias siswa dalam mengikuti pembelajaran.a. Siswa memperhatikan penjelasan guru.b. Siswa tidak mengerjakan pekerjaan lain.c. Siswa spontan bekerja apabila diberi tugas.d. Siswa tidak terpengaruh situasi di luar kelas.2. Interaksi siswa dengan guru.a. Siswa bertanya kepada guru.b. Siswa menjawab pertanyaan guru.c. Siswa memanfaatkan guru sebagai nara sumber.d. Siswa memanfaatkan guru sebagai fasilitator.3. Interaksi antar siswaa. Siswa bertanya kepada teman dalam satu kelompok.b. Siswa menjawab pertanyaan teman dalam satu kelompok.c. Siswa bertanya kepada teman dalam kelompok lain.d. Siswa menjawab pertanyaan teman dalam kelompok lain4. Kerjasama kelompok.a. Siswa membantu teman dalam kelompok yang menjumpai masalah.b. Siswa meminta bantuan kepada teman, jika mengalami masalah.c. Siswa mencocokkan jawaban/konsepsinya dalam satu kelompok.d. Siswa membagi tugas dalam satu kelompok.5. Aktivitas siswa dalam kelompok.a. Siswa mengemukakan pendapatnya.b. Siswa menanggapi pertanyaan/pendapat teman sejawatc. Siswa mengerjakan tugas kelompokd. Siswa menjelaskan pendapat/pekerjaannya.6. Partisipasi siswa dalam menyimpulkan hasil pembahasan.a. Siswa mengacungkan tangan untuk ikut menyimpulkan.b. Siswa merespon pernyataan/simpulan temannya.c. Siswa menyempurnakan simpulan yang dikemukakan oleh temannya.d. Siswa menghargai pendapat temannya.

2. Interaksi siswa dengan guruAntusias siswa dalam mengikuti pembelajaranLembar Observasi Aktivitas Siswa dalam Pembelajaran Matematika Melalui Penggunaan LKS

4. Kerjasama kelompok3. Interaksi antar siswa

6. Partisipasi siswa dalam menyimpulkan hasil pembahasan5. Aktivitas siswa dalam kelompok

ObserverParnisih, S.Pd