Analisis.kisi.Un.bahasa.inggris.2013

7
ANALISIS PENULISAN SOAL UN TAHUN 2012/2013 BERDASAR SKL Jenjang Pendidikan : SMP/MTs Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kurikulum : Standar Isi Jumlah Soal : 50 Butir Bentuk Soal : Pilihan Ganda No SKL Bahan Kelas Materi/Teks dan Indikator SKL Topik teks 11/12 PREDIKSI 12/13 Prediksi Realisasi (Kode soal E45, C71, B17) 1 Reading (Membaca): Menentukan gambaran umum/pikiran utama paragraf/informasi tertentu/informasi rinci, tersurat dan atau tersirat/rujukan kata atau makna kata/frasa atau tujuan komunikatif dalam teks fungsional pendek berbentuk caution/notice/warn ing, greeting card, letter/e-mail, short message, advertisement, announcement, 8/9 GREETING CARD Menentukan: Tujuan komunikatif teks Informasi tertentu Informasi rinci Makna kata/frasa Keberhasilan seseorang dalam suatu lomba atau kelulusan sekolah Keberhasilan seseorang dalam suatu lomba (Kode soal B17) atau kelulusan sekolah Keberhasilan seseorang dalam suatu lomba Menempati rumah baru Ulang tahun Pernikahan Pindah rumah Kelahiran bayi 2 7/8 SHORT MESSAGE Menentukan: Informasi rinci Informasi tersirat Rujukan kata Makna kata/frasa Rencana kegiatan belajar mengajar. Penundaan kegiatan belajar mengajar atau ekstrakurikule r Memberi informasi tentang suatu kegiatan di sekolah, kegiatan umum (Kode soal B17) Penundaan kegiatan belajar mengajar atau ekstrakurikuler Rencana Requesting action Inviting apology 3 7/8 INVITATION Pesta ulang Kelulusan (S1) Pesta ulang tahun 1

Transcript of Analisis.kisi.Un.bahasa.inggris.2013

Page 1: Analisis.kisi.Un.bahasa.inggris.2013

ANALISIS PENULISAN SOAL UN TAHUN 2012/2013BERDASAR SKL

Jenjang Pendidikan : SMP/MTsMata Pelajaran : Bahasa InggrisKurikulum : Standar IsiJumlah Soal : 50 ButirBentuk Soal : Pilihan Ganda

NoSKL

BahanKelas

Materi/Teks dan Indikator SKL

Topik teks 11/12PREDIKSI 12/13

PrediksiRealisasi (Kode soal E45,

C71, B17)1 Reading (Membaca):

Menentukan gambaran umum/pikiran utama paragraf/informasi tertentu/informasi rinci, tersurat dan atau tersirat/rujukan kata atau makna kata/frasa atau tujuan komunikatif dalam teks fungsional pendek berbentuk caution/notice/warning, greeting card, letter/e-mail, short message, advertisement, announcement, invitation.

8/9 GREETING CARDMenentukan: Tujuan komunikatif

teks Informasi tertentu Informasi rinci Makna kata/frasa

Keberhasilan seseorang dalam suatu lomba atau kelulusan sekolah

Keberhasilan seseorang dalam suatu lomba (Kode soal B17) atau kelulusan sekolah

Keberhasilan seseorang dalam suatu lomba

Menempati rumah baru Ulang tahun Pernikahan Pindah rumah Kelahiran bayi

2 7/8 SHORT MESSAGEMenentukan: Informasi rinci Informasi tersirat Rujukan kata Makna kata/frasa

Rencana kegiatan belajar mengajar.

Penundaan kegiatan belajar mengajar atau ekstrakurikuler

Memberi informasi tentang suatu kegiatan di sekolah, kegiatan umum (Kode soal B17)

Penundaan kegiatan belajar mengajar atau ekstrakurikuler

Rencana Requesting action Inviting apology

3 7/8 INVITATIONMenentukan: Tujuan komunikatif Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata

Pesta ulang tahun Kelulusan Pernikahan keluarga Hari besar agama Hari besar nasional

Kelulusan (S1) Tahun baru (Kode soal

C71) Pindah rumah (Kode soal

B17)

Pesta ulang tahun Pernikahan keluarga Hari besar agama Hari besar nasional Dinner party Kelahiran bayi House warming

1

Page 2: Analisis.kisi.Un.bahasa.inggris.2013

NoSKL

BahanKelas

Materi/Teks dan Indikator SKL

Topik teks 11/12PREDIKSI 12/13

PrediksiRealisasi (Kode soal E45,

C71, B17)4 7/8 ANNOUNCEMENT

Menentukan: Tujuan penulisan Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata

Kegiatan belajar mengajar

Kegiatan perayaan hari-hari besar nasional

Rencana piknik sekolah

Kegiatan di kantor (bank) (supermarket kode C71)

Kegiatan belajar mengajar Kegiatan perayaan hari-

hari besar nasional Rencana piknik sekolah Tempat umum (Station,Airport)

5 8/9 ADVERTISEMENTMenentukan: Gambaran umum Tujuan penulisan Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata

Tempat rekreasi Hotel Alat-alat kesehatan Alat-alat tulis kantor

Iklan dan Label obat demam

Tempat rekreasi Hotel Alat-alat tulis kantor Makanan/minuman Produk Elektronik (gadget)

6 7/8/9 LETTERMenentukan: Tujuan penulisan Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata

Perkenalan Permintaan

informasi tertentu Ucapan terima kasih Konfirmasi tentang

sesuatu

Email kepada sahabat tentang hobi

Surat kpd teman tentang liburan (Kode soal C71)

Perkenalan (Kode soal B17)

Permintaan informasi tertentu

Ucapan terima kasih Konfirmasi tentang

sesuatu

7 1/2 CAUTION/NOTICEMenentukan: Makna caution/notice Informasi tersirat

Notice/caution yang ada: Di sekolah Di rumah Di jalan Di tempat rekreasi

Notice di tempat rekreasi Notice/caution yang ada: Di sekolah Di rumah Di jalan Tempat umum

8 Reading (Membaca):Menentukan gambaran umum/pikiran utama

8/9DESCRIPTIVEMenentukan: Gambaran umum

Binatang kesayangan Benda kesayangan

Kota Tempat tinggal

Binatang kesayangan Benda kesayangan Anggota keluarga tercinta

2

Page 3: Analisis.kisi.Un.bahasa.inggris.2013

NoSKL

BahanKelas

Materi/Teks dan Indikator SKL

Topik teks 11/12PREDIKSI 12/13

PrediksiRealisasi (Kode soal E45,

C71, B17)paragraf/informasi tertentu/informasi rinci, tersurat dan atau tersirat/rujukan kata atau makna kata/frasa atau tujuan komunikatif dalam teks berbentuk descriptive.

Tujuan penulisan Pokok pikiran paragraf Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata

Anggota keluarga tercinta

Bintang film Orang-orang sukses

Bintang film Orang-orang sukses

9 Reading (Membaca):Menentukan gambaran umum/pikiran utama paragraf/informasi tertentu/informasi rinci, tersurat dan atau tersirat/rujukan kata atau makna kata/frasa atau tujuan komunikatif dalam teks berbentuk report.

9REPORTMenentukan: Gambaran umum Tujuan penulisan Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata

Gejala alam, Binatang Profesi orang Tumbuh-tumbuhan Benda angkasa

Tentang binatang (Jelly fish)

Living things (Tumbuh-tumbuhan, binatang)

Non-living things (Gejala alam, Profesi orang, Benda angkasa)

10 Reading (Membaca):Menentukan gambaran umum/pikiran utama paragraf/informasi tertentu/informasi rinci, tersurat dan atau tersirat/rujukan kata atau makna kata/frasa atau tujuan komunikatif dalam teks berbentuk procedure.

8/9PROCEDUREMenentukan: Gambaran umum Tujuan penulisan Pokok pikiran paragraf Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata

cara membuatMakananMinumanKerajinan tangan

mengoperasikan sesuatu

cara melakukan tindakan sederhana (misal : mengatasi luka bakar)(how to repel mice), penhentian pendarahan (Kode soal D32))

cara membuat>Makanan>Minuman>Kerajinan tangan

mengoperasikan sesuatu (appliance, gadget)

11 Reading (Membaca):Menentukan gambaran umum/pikiran utama paragraf/informasi tertentu/informasi rinci, tersurat dan atau tersirat/rujukan kata atau makna kata/frasa atau tujuan

8 RECOUNTMenentukan: Gambaran umum Tujuan penulisan Pokok pikiran paragraf Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat

Pengalaman sendiri atau seseorang : Pergi rekreasi

kesuatu tempat/ pantai

Pergi camping/berbelanja

Pengalaman tak terlupakan (menyedihkan: Kehilangan anjing kesayangan (pengalaman orang lain). kecelakaan (pengalaman sendiri)

Pengalaman sendiri atau seseorang :

diary biografi

3

Page 4: Analisis.kisi.Un.bahasa.inggris.2013

NoSKL

BahanKelas

Materi/Teks dan Indikator SKL

Topik teks 11/12PREDIKSI 12/13

PrediksiRealisasi (Kode soal E45,

C71, B17)komunikatif dalam teks berbentuk recount.

Makna kata/frasa Rujukan kata

12 Reading (Membaca):Menentukan gambaran umum/pikiran utama paragraf/informasi tertentu /informasi rinci, tersurat dan atau tersirat/rujukan kata atau makna kata/frasa atau pesan moral/tujuan komunikatif dalam teks berbentuk narrative.

8/9 NARRATIVEMenentukan: Gambaran umum Tujuan penulisan Pokok pikiran paragraf Informasi tertentu Informasi rinci Informasi tersirat Makna kata/frasa Rujukan kata Pesan moral

Cerita berikut dari luar negeri: Folktales Fable Legend

Fable (two frogs) Fable (ants and chrysalis) Folktale dari luar negeri

(Kode soal C71)

Cerita dari luar negeri: Legend Fairytales Modern fantasy (very

short story) Imagination story

13 Writing (Menulis):Menentukan kata yang tepat untuk melengkapi teks rumpang berbentuk recount/narrative sederhana.

8/9 RECOUNTNARRATIVEMenentukan kata yang tepat untuk melengkapi teks (3 atau 4 rumpang)

Kata yang diujikan penggunaanya: Kata kerja Kata sifat Kata keterangan

(Adverb of manner) Kata benda

Recount text (preposition of time, verb, noun )

Narrative (adverb, adjective, verb)

14 Writing (Menulis):Menentukan kata yang tepat untuk melengkapi teks rumpang berbentuk descriptive/procedure sederhana.

DESCRIPTIVEPROCEDURE Menentukan kata yang tepat untuk melengkapi teks (3 atau 4 rumpang)

Kata yang diujikan penggunaanya: Kata kerja Kata sifat Kata keterangan

(Adverb of manner)Kata benda

Descriptive text (adjective, verb)

Procedures (time sequence/adverb of time, noun, verbs)

15 Writing (Menulis):Menentukan susunan kata yang tepat untuk membuat kalimat yang bermakna.

8/9 JUMBLED WORDSMenyusun: Kalimat sederhana

(Simple sentence) Kalimat majemuk Kalimat perintah Kalimat bertingkat

Menyusun kata menjadi kalimat yang berjumlah antara 7 sampai dengan 9 kata

Kalimat sederhana dgn phrasal adverbs (extended)

Kalimat sederhana dengan pengembangan noun phrase

Kalimat majemuk setara Kalimat perintah Kalimat bertingkat

4

Page 5: Analisis.kisi.Un.bahasa.inggris.2013

NoSKL

BahanKelas

Materi/Teks dan Indikator SKL

Topik teks 11/12PREDIKSI 12/13

PrediksiRealisasi (Kode soal E45,

C71, B17)16 Writing (Menulis):

Menentukan susunan kalimat yang tepat untuk membuat paragraf yang padu dan bermakna.

8/9 JUMBLED SENTENCESMenyusun kalimat menjadi paragraph: Report Recount Procedure Descriptive

Menyusun kalimat dari teks sederhana atau paragraph yg terdiri atas 7 sd. 9 kalimat atauDari paragraph teks.

Recount paragraph 8 kalimat (experience)

Report Procedure Descriptive

5