ANALISIS PENILAIAN KESEHATAN KOPERASI SIMPAN full Aina.pdf · PDF filei ANALISIS...
date post
07-Jul-2019Category
Documents
view
236download
0
Embed Size (px)
Transcript of ANALISIS PENILAIAN KESEHATAN KOPERASI SIMPAN full Aina.pdf · PDF filei ANALISIS...
i
ANALISIS PENILAIAN KESEHATAN
KOPERASI SIMPAN PINJAM DI KPRI MUAWANAH
PADA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA
KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2015-2017
SKRIPSI
Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
IAIN Purwokerto untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar
Sarjana Ekonomi (S.E)
Oleh:
AINA MAKRIFATUL HASANAH
NIM. 1423203001
JURUSAN EKONOMI SYARIAH
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)
PURWOKERTO
2018
ii
iii
iv
v
MOTTO
Setiap Hamba memiliki keajaiban dari ridho dan doa Kedua Orang Tua.
vi
HALAMAN PERSEMBAHAN
Dengan mengucap rasa syukur kepada Allah SWT kupersembahkan karya ini
teruntuk cahaya hati:
1. Allah SWT, alhamdulillah Ya Rabb engkau telah mendengarka dan
mengabulkan doa hamba, semoga selalu diberi kemudahan, kelancaran, barokah
segalanya hingga akhir. Aamiin.
2. Keluarga saya Bapak Nur Khasan, Ibu Marifah dan Uswatun Khasanah atas doa,
dukungan baik secara moral maupun materil, dan motivasi yang tiada henti.
3. Bapak Budiman sekeluarga yang selalu mengingatkan ibadah dan kesehatan.
4. Alm. Bapak Madsamsi sekeluarga atas doa dan nasehat.
5. Abah KH. Taufikurahman sebagai perwujudan terima kasih atas kesabaran, doa,
dan limpahan barakah.
6. Bapak Jatmiko dan Ibu Lorenzia Ida Ayu atas kelapangan hatinya dalam
membimbing, membantu serta mendengarkan keluh kesah saya selama
melakukan penelitian.
7. Sahabat tercinta Arinni Abdilah, Sri Astuti, Alfiatun Nisa yang telah bersama-
sama berproses selama 4 tahun.
8. Keluarga Pejuang Skripsi Mikyal, Ipeh, Hani, Zaki, Ayunda, Anggi, Tuti, Lina,
Faizah, Iwe yang sudah berjuang bersama dalam susah maupun senang.
9. Penghuni Kos Kece yang selalu menerima kedatanganku kapanpun.
10. Keluarga besar KSEI IAIN Purwokerto yang tidak bisa disebutkan satu persatu.
11. Teman-teman seperjuangan Ekonomi Syariah A Angkatan 2014.
Yang tiada henti memberikan cinta kasih yang tulus, menguatkanku dengan
nasehat, dukungan serta selalu mendoakan di setiap proses yang kujalani, sehingga
skripsi ini bisa terselesaikan
vii
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kesempatan kepada
penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Analisis
Penilaian Kesehatan Koperasi di KPRI Muawanah pada Kantor Kementerian Agama
Kabupaten Banyumas. Shalawat serta salam semoga senantiasa tercurahkan kepada
Nabi Agung Muhammad SAW, Sang revolusioner Umat Islam.
Dalam penulisan skripsi ini tidak lepas dari adanya bimbingan, bantuan, dan
dukungan dari beberapa pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih
dan penghargaan setinggi-tingginya kepada :
1. Dr. H. A. Luthfi Hamidi, M.Ag, selaku Rektor IAIN Purwokerto.
2. Dr. H. Munjin, M. Pd.I., selaku Wakil Rektor I IAIN Purwokerto.
3. Drs. Asdlori, M. Pd.I., selaku Wakil Rektor II IAIN Purwokerto
4. Dr. H. Supriyanto, Lc., M.S.I, selaku Wakil Rektor III IAIN Purwokerto.
5. Dr. H. Fathul Aminudin Aziz, M.M., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Islam IAIN Purwokerto.
6. Dewi Laela Hilyatin, S.E., M.S.I., selaku Ketua Jurusan Ekonomi Syariah IAIN
Purwokerto.
7. Dr. H. Akhmad Faozan, Lc.,M.Ag, selaku Dosen Pembimbing, terima kasih
karena telah meluangkan waktu, tenaga dan pikirannya untuk memberikan
bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.
8. Segenap Dosen dan staff administrasi IAIN Purwokerto atas segala dukungan
dan bantuannya.
9. Segenap staff akademik Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam yang telah
memberikan bekal ilmu pengetahuan selama ini dan segala bantuan serta fasilitas
yang diberikan.
viii
ix
PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN
Transliterasi kata-kata Arab yang dipakai dalam menyusun skripsi ini
berpedoman pada Surat Keputusan Bersama antara Menteri Agama dan Menteri
Pendidikan dan Kebudayaan R.I. Nomor: 158/1987 dan Nomor: 0543b/U/1987.
A. Konsonan Tunggal Huruf
Arab Nama Huruf Latin Nama
Alif Tidak dilambangkan Tidak dilambangkan
ba B Be
ta T Te
(a es (dengan titik di atas
Jim J Je
(h{ h{ ha (dengan titik di bawah
kha Kh ka dan ha
Dal D De
(z\al z\ zet (dengantitik di atas
ra R Er
Zai Z Zet
Sin S Es
Syin Sy es dan ye
(ad es (dengan titik di bawah
(d{ad d{ de (dengan titik di bawah
(t{a t{ te (dengantitik di bawah
(a zet (dengantitik di bawah
ain . . koma terbalik ke atas
Gain G Ge
x
fa F Ef
Qaf Q Qi
Kaf K Ka
Lam L El
Mim M Em
Nun N En
Waw W We
ha H Ha
Hamzah ' Apostrof
ya Y Ye
B. Vokal
Vokal bahasa Arab seperti bahasa Indonesia, terdiri dari vokal tunggal
atau monoftong dan vokal rangkap atau diftong.
1. Vokal Pendek
Vokal tunggal bahasa Arab lambangnya berupa tanda atau harakat yang
transliterasinya dapat diuraikan sebagai berikut:
Tanda Nama Huruf Latin Nama
Fatah Fatah A
Kasrah Kasrah I
ammah ammah U
2. Vokal Rangkap
Vokal rangkap Bahasa Arab yang lambangnya berupa gabungan antara
harakat dan huruf, transliterasinya sebagai berikut:
Nama Huruf
Latin
Nama Contoh Ditulis
xi
Fatahdanya Ai a dan i Bainakum
FatahdanWawu Au a dan u Qaul
3. Vokal Panjang
Maddah atau vokal panjang yang lambangnya berupa harakat dan
huruf, transliterasinya sebagai berikut:
Fathah + alif ditulis Contoh ditulis ja hiliyyah
Fathah+ ya ditulis Contoh ditulis tan
Kasrah + ya mati ditulis Contoh ditulis karm
Dammah + wwu mati ditulis Contoh ditulis fur
C. Ta Marbah
1. Bila dimatikan, ditulis h:
Ditulis ikmah
Ditulis jizyah
2. Bila dihidupkan karena berangkat dengan kata lain, ditulis t:
Ditulis nimatull h
3. Bilata marbutah diikutioleh kata yang menggunakan kata sandang al, serta
bacaan kedua kata itu terpisah maka ditranslitrasikan dengan (h).
Contoh:
Rauahal-a f l
Al-Madnah al-Munawwarah
D. Syaddah (Tasydd)
Untuk konsonan rangkap karena syaddah ditulis rangkap:
Ditulis mutaaddidah
Ditulis iddah
xii
E. Kata SandangAlif + Lm
1. Bila di ikuti huruf Qamariyah
Ditulis al-badi>u
Ditulis al-Qiy
2. Bila di ikuti huruf Syamsiyyah
Ditulis a -Sam
Ditulis asy-Syams
F. Hamzah
Hamzah yang terletak di akhir atau di tengah kalimat ditulis apostrof.
Sedangkan hamzah yang terletak di awal kalimat ditulis alif. Contoh:
Ditulis yaun
Ditulis takhuu
Ditulis umirtu
G. Huruf Besar
Huruf besar dalam tulisan Latin digunakan sesuai dengan ejaan yang
diperbaharui (EYD).
H. Penulisan kata-kata dalam rangkaian kalimat dapat ditulis menurut bunyi
atau pengucapan atau penulisannya
Ditulis ahl as-sunnah
Ditulis aw al-fur
xiii
ANALISIS PENILAIAN KESEHAATAN KOPERASI SIMPAN PINJAM DI
KPRI MUAWANAH PADA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA
KABUPATEN BANYUMAS
Aina Makrifatul Hasanah
NIM. 1423203001
E-mail: [email protected]
Jurusan Ekonomi Islam, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Purwokerto
ABSTRAK
Koperasi merupakan suatu organisasi yang terbentuk karena adanya kesamaan
kepentingan dengan didasar rasa sukarela dan kerja sama antar anggota dan pengurus
koperasi, dengan tujuan untuk mendapatkan keuntungan dan timbal balik. Jumlah
unit koperasi setiap tahunnya terus meningkat, namun belum jamin kondisi kesehatan
koperasi dalam melaksanakan kegiatanya terutama kegiatan simpan pinjam, dan
analisis penilaian kesehatan koperasi bisa dijadikan sebagai bahan evaluasi.
Penelitian ini dilakukan untuk menjawab pertanyaan bagaimana analisis penilaian
kesehatan koperasi simpan pinjam.
Penelitian ini dilakukan di KPRI Muawanah Kantor Kementerian Agama
Kabupaten Banyumas. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi,
wawancara dan dokumentasi. Pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif
deskriptif. Metode kuantitatif digunakan untuk menghitung tingkat kesehatan
koperasi berdasarkan tujuh aspek penilaian yaitu aspek permodalan, aspek kualitas
aktiva produktif, aspek manajemen, aspek efisiensi, aspek likuiditas, aspek
kemandirian dan pertumbuhan dan aspek jatidiri koperasi. Sedangkan untuk
menganalisis data yang masih dalam bentuk angka menggunakan analisis deskriptif,
sehingga dapat ditarik kesimpulan terhadap penilaian kesehatan koperasi.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kondisi kesehatan koperasi KPRI
Muawanah pada Tahun 2015-2017 memperoleh hasil analisis dengan predikat sehat.
Hasil tersebut dilihat dari tujuh aspek penilaian yaitu permodalan, kualitas aktiva
produktif, manajemen, efisiensi, likuiditas, perkembangan dan kemandirian, serta
jatidiri koperasi. Ketujuh aspek dibedakan menjadi tiga kategori. Aspek dengan
kategori sehat yaitu aspek kualitas aktiva produktif, aspek efisiensi dan jatidiri
koperasi. Aspek dengan kategori cukup