Analisis Konsentrasi Particulate Matter 10

download Analisis Konsentrasi Particulate Matter 10

of 6

Transcript of Analisis Konsentrasi Particulate Matter 10

ANALISIS KONSENTRASIPAR1ICULA1E MA11ER 10 (PM10) TERHADAP KELUHAN GANGGUAN PERNAFASAN MASYARAKAT SEKITAR PT. SEMEN TONASA PANGKEP A I PENDAHULUAN A.Latar 0akang Proses pembangunan terutama pembangunan industry dan transportasi yang semakin berkembangmemberikandampakpositiIsepertipeningkatandevisanegara.Sejalandengan itu,munculjugadampaknegativeyaituterjadipenurunankualitaslingkungan(Mukono, 2008). Kualitas lingkungan akan mempengaruhi kondisi kesehatan masyarakat. Banyak aspek kesejahteraanmanusiadipengaruhiolehlingkungan,danbanyakpenyakitdapatdimulai, didukung, ditopang, atau dirangsang oleh Iactor-Iaktor lingkungan (Mulia, 2005). Oleh karena itu,lingkunganhidupyangbaikdansehatmerupakanhakasasisetiapwargaNegara IndonesiasebagaimanadiamanatkandalamPasal28HUndang-UndangDasarNegara Republik Indonesia Tahun 1945.DalamUndang-UndangNomor32Tahun2009tentangperlindungandan pengelolaanlingkunganhidupjugadijelaskanbahwa:Kualitaslingkunganhidupyang semakin menurun telah mengancam kelangsungan perikehidupan manusia dan makhluk hidup lainnyasehinggaperludilakukanperlindungandanpengelolaanlingkunganhidupyang sungguh-sungguh dan konsisten oleh semua pemangku kepentingan.Salahsatuaspeklingkunganyangperlumenjadiperhatianadalahudara.Manusia setiap detik, selama hidupnya akan membutuhkan udara. Secara rata-rata manusia tidak dapat mempertahankanhidupnya tanpa udaralebih daritigamenit. Karena udara berbentuk gas, ia terdapatdimana-mana,sebagaiakibatnyamanusiatidakpernahmemperhatikannyaatau memikirkannya.Sampaipadatahun1930diBelgiaterjadiwabahpenyakitparu-paruyang disebabkan pencemaran udara (Soemirat, 2011).Pencemaranudaradapatmenimbulkandampakterhadapkesehatan,ekosistem maupuniklimdansemuaaspekkehidupan,baikterhadapmanusia,Ilora,Iaunadansemua bahanyangadadilingkungankitatermasukgedungdanbangunanlainnya.Khususpada manusia,pencemaranudaraakanmempunyaipotensiyangcukupbesarterhadapgangguan Iungsi saluran pernaIasan (Mukono, 2008). .Rumusan Masaah 1. BagaimanakonsentrasiPartikulatMatter10disekitarkawasanPermukimanPTSemen Tonasa ? 2. ApakahmasyarakatdisekitarPTSemenTonasamemilikikeluhanterhadapgangguan pernaIasan ? 3. Apakah terdapat pengaruh konsentrasi Partikulat Matter 10 yang dihasilkan oleh PT Semen Tonasa terhadap keluhan gangguan pernaIasan masyarakat ? C.Tujuan P0n0tan 1. Tujuan Umum UntukmengetahuihubunganantarakonsentrasiPartikulatMatter10(PM10)di udara dengan keluhan gangguan pernapasan masyarakat yang tinggal di sekitar PT. Semen Tonasa. 2. Tujuan Khusus a. Untuk mengetahui konsentrasi PM 10 di udara sekitar kawasan PT. Semen Tonasa. b. Untuk membandingkan konsentrasi PM 10 di udara sekitar kawasan PT. Semen Tonasa dengan baku mutu udara ambient. c. UntukmengetahuiapakahmasyarakatdisekitarPTSemenTonasamemilikikeluhan terhadap gangguan pernaIasan. d. Untukmengetahuidistribusikarakteristikrespondenyaituumur,jeniskelamin,lama bermukimdanjenisventilasiberdasarkankeluhangangguanpernaIasanpada masyarakat yang tinggal di sekitar PT. semen Tonasa. D.Manfaat P0n0tan 1. ManIaat Praktis a. SebagaibahaninIormasibagiindustryterkaitdanpemerintahdalampengontrolan kualitas udara di daerah tersebut. b. Memberikan inIormasi bagi masyarakat mengenai kondisi udara di lingkungan tersebut. 2. ManIaat Keilmuan a. SebagaisalahsatureIerensicarapengukurankualitasudaradilingkungankhususnya Partikulat Matter 10 (PM10) b. Sebagai penelitian pendahuluan mengenai kualitas udara di sekitar kawasan industry. c. SebagaibahaninIormasibagiinstitusipendidikankhususnyakesehatanlingkungan mengenai kondisi udara di sekitar kawasan industry. 3. ManIaat bagi Peneliti a. Sebagai media dalam penerapan ilmu atau teori yang telah diperoleh selama perkuliahan b. Sebagaipenelitianpendahuluanuntukselanjutnyamenelitilebihmendalammengenai kualitas udara. TELAAH PUSTAKA udul Text Book: Kesehatan Linkungan Nama Pengarang: Ricki M. Mulia udul Tulisan: enis-jenis Pencemar udara Tahun: 2005 Halaman: 21-22 Prinsip isi: Menurutwardhana(1995),dalamkaitannyadenganmasalahpencemaranlingkunganmaka partikel dapat berupa keadaan-keadaan berikut: 1. Aerosoladalahistilahumumyangmenyatakanadanyapartikelyangterhamburdan melayang di udara 2. Fog atau kabut adalah aerosol yang berupa butiran air yang berada di udara 3. Smoke atau asap adalah aerosol yang berupa campuran antara butir padatan dan cairan yang terhambur melayang di udara 4. Debuadalahaerosolyangberupabutiranpadatanyangterhamburdanmelayangdiudara karena adanya hembusan angin 5. Mist adalah utiran zat cair yang terhambur dan melayang di udara 6. Fume adalah aerosol yang berasal dari kondensasi uap logam 7. Plume adalah asap yang keluar dari cerobong asap suatu industri 8. Smog adalah bentuk campuran antara smoke dan Iog Umumnya partikelyang dapatmemasuki pernaIasan adalah partikelyangberukuranlebih kecil dari 10 mikrometer yang disebut PM10 udul Text Book: Pencemaran Linkungan Nama Pengarang: A. Tresna Sastrawijaya udul Tulisan: Partikel-partikel di udara Tahun: 2009 Halaman: 194-195 Prinsip isi: Partikel-partikelakanmenempeldimanasajadilingkungankita,yangpalingberbahaya ialahyangterhisapolehparu-parukita.Setiapmenitkitamenghirupudaraantara15-17kali. Setiapmenghirup udara di kota besarakan terhisap pulasekitar 60.000 partikelke dalam paru-paru kita, di luar kota mungkin separuhnya. Sumberpartikeladalahcerobongasappabrik-pabrik.Debuakibatletusangunungberapi, dan industry dapat melayang-layang ribuan kilometer dari tempat asalnya. Ukuranpartikeldapatbermacam-macam,mulaidari0,1sampai10mikron.Partikel-partikeliniberasaldariprosesalamdandarilimbahyangjumlahnyamakinmeningkatdengan peningkatan jumlah penduduk. udul Text Book: Kesehatan Linkungan Nama Pengarang: uli Soemirat udul Tulisan: Pengaruh udara terhadap kesehatan Tahun: 2011 Halaman: 68-70 Prinsip isi: Manusia setiap detik, selama hidupnya akan membutuhkan udara. Secara rata-rata manusia tidak dapat mempertahankan hidupnya tanpa udara lebih dari tiga menit. Karena udara berbentuk gas,iaterdapatdimana-mana,sebagaiakibatnyamanusiatidakpernahmemperhatikannyaatau memikirkannya.Sampaipadatahun1930diBelgiaterjadiwabahpenyakitparu-paruyang disebabkanpencemaranudara.Tahun-tahunberikutnyapencemaranudaramenyebabkan terjadinya kematian dan kesakitan dalam proporsi epidemic di beberapa tempat di dunia, tampak bahwapenyakityangdikonstatirkebanyakantergolongpenyakitsaluranpernaIasan.Halini mudahdimengertikarenaudaramemasukitubuhlewatsaluranpernaIasan.Sekalipundemikian pencemaran udara dapat mengakibatkan penyakit pada seluruh bagian badan baik Karen akontak langsung maupun tidak langsung.