Analisis Kesalahan

129
1. ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA 1. Pengertian Pembelajaran bahasa pada dasarnya adalah proses mempelajari bahasa. Dalam mempelajari bahasa tentu tidak luput dari kesalahan. Corder (1990:62) menyatakan bahwa semua orang yang belajar bahasa pasti tidak luput dari kesalahan. Ingatlah bahwa kesalahan itu sumber inspirasi untuk menjadi benar. Studi mengenai kesalahan dan hubungannya dengan pengajaran bahasa perlu digalakkan sebab melalui kegiatan kajian kesalahan itu dapat diungkapkan berbagai hal berkaitan dengan kesalahan berbahasa yang dilakukan oleh siswa atau pembelajar. Apabila kesalahan-kesalahan itu telah diketahui, dapat dugunakan sebagai umpan balik dalam penyempurnaan pengajaran bahasa. Hubungan antara pengajaran bahasa dengan kesalahan berbahasa itu sangat erat. Bahkan Tarigan (1990: 67) mengatakan bahwa hubungan keduanya ibarat air dengan ikan. Sebagaimana ikan hanya dapat hidup dan berada di dalam air, begitu juga kesalahan berbahasa sering terjadi dalam pembelajaran bahasa. Para pakar linguistik dan para guru bahasa Indonesia sependapat bahwa kesalahan berbahasa itu mengganggu pencapaian tujuan pengajaran bahasa. Oleh sebab itu, kesalahan berbahasa yang sering dibuat siswa harus dikurangi dan dihapuskan. Kesalahan berbahasa merupakan suatu proses yang didasarkan pada analisis kesalahan siswa atau seseorang yang sedang 1

description

Analisis

Transcript of Analisis Kesalahan

1. ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA 1. Pengertian Pembelajaran bahasa pada dasarnya adalah proses mempelajari bahasa. Dalammempelajari bahasa tentu tidak luput dari kesalahan. Corder (1990:62 menyatakan bah!a semuaorang yang belajar bahasa pasti tidak luput dari kesalahan. "ngatlah bah!a kesalahan itu sumberinspirasi untuk menjadi benar. #tudi mengenai kesalahan dan hubungannya dengan pengajaran bahasa perlu digalakkansebab melalui kegiatan kajian kesalahan itu dapat diungkapkan berbagai hal berkaitan dengankesalahan berbahasa yang dilakukan oleh sis!a atau pembelajar. $pabila kesalahan%kesalahan itutelah diketahui& dapat dugunakan sebagai umpan balik dalam penyempurnaan pengajaran bahasa.'ubungan antara pengajaran bahasa dengan kesalahan berbahasa itu sangat erat. (ahkan)arigan (1990: 6* mengatakan bah!a hubungan keduanya ibarat air dengan ikan. #ebagaimanaikan hanya dapat hidup dan berada di dalam air& begitu juga kesalahan berbahasa sering terjadidalam pembelajaran bahasa. Para pakar linguistik dan para gurubahasa "ndonesia sependapat bah!a kesalahanberbahasaitumengganggupen+apaiantujuanpengajaranbahasa. ,lehsebabitu& kesalahanberbahasa yang sering dibuat sis!a harus dikurangi dan dihapuskan. -esalahan berbahasa merupakan suatu proses yang didasarkan pada analisis kesalahansis!a atau seseorang yang sedang mempelajari sesuatu& misalnya& bahasa. (ahasa itu bisa bahasadaerah& bahasa "ndonesia& bisa juga bahasa asing. -emampuan menguasai bahasa se+ara baik dapat dilakukan seseorang dengan +aramempelajarinya& yaitu berlatih berulang%ulang dengan pembetulan di sana%sini. Prosespembelajaran ini tentunya menggunakan strategi yang tepat agar dapat memperoleh hasil yangpositi.. $nalisis kesalahan berbahasa& ditujukan kepada bahasa yang sedang dipelajari atauditargetkan sebab analisis kesalahan dapat membantu dan bahkan sangat berguna sebagaikelan+aran program pengajaran yang sedang dilaksanakan. /aksudnya& dengan analisiskesalahan para guru dapat mengatasi kesulitan yang dihadapi sis!a. -esalahan itu biasanya ditentukan berdasarkan kaidah atau aturan yang berlaku dalambahasa yang sedang dipelajari. 0ika kata atau kalimat yang digunakan sis!a atau pembelajar1tidak sesuai dengan kaidah yang berlaku& maka pembelajar bahasa dikatakan membuatkesalahan. Dalam kaitannya dengan pengertian analisis kesalahan& Crystal (dalam Pateda&1919:22mengatakan bah!a analisis kesalahan adalah suatu teknik untuk mengidenti.ikasikan&mengklasi.ikasikan& dan menginterpretasikan se+ara sistematis kesalahan%kesalahan yang dibuatsis!a yang sedang belajar bahasa kedua atau bahasa asing dengan menggunakan teori%teori danprosedur%prosedur berdasarkan linguistik. )arigan(1990:61 jugamengatakanbah!aanalisis kesalahanberbahasaadalahsuatuproses kerja yang digunakan oleh para guru dan peneliti bahasa dengan langkah%langkahpengumpulan data& pengidenti.ikasian kesalahan yang terdapat di dalamdata& penjelasankesalahankesalahantersebut& pengklasi.ikasiankesalahanituberdasarkanpenyebabnya& sertapenge3aluasian tara. keseriusan kesalahan itu. -esalahan berbahasa itu bisa terjadi disebabkan oleh kemampuan pemahaman sis!a ataupembelajar bahasa.$rtinya& sis!a memang belum memahami sistem bahasa yangdigunakan.-esalahanbiasanyaterjadi se+arasistematis.-esalahanjenis ini dapatberlangsung lamabilatidakdiperbaiki. Perbaikannya biasanya dilakukanolehguru. /isalnya& melalui pengajaranremidial& pelatihan& praktik& dansebagainya. -adangkalaseringdikatakanbah!akesalahanmerupakangambaranterhadappemahamansis!aakansistembahasayangsedangdipelajari.(ila tahap pemahaman sis!a akan sistem bahasa yang dipelajari ternyata kurang& kesalahan akansering terjadi. -esalahan akan berkurang bila tahap pemahamannya semakin baik. 2. BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR2Bahasa Indonesia yang Baik (ahasa"ndonesiayangbaikadalahbahasa"ndonesiayangdigunakansesuai dengannorma kemasyarakatan yang berlaku. /isalnya& dalam situasi santai dan akrab& seperti di !arungkopi& di pasar& di tempat arisan& dandi lapangansepakbola hendaklahdigunakanbahasa"ndonesia yang santai dan akrab yangtidak terlalu terikat oleh patokan.Dalam situasi resmi&seperti dalam kuliah& dalam seminar& dalam sidang DP4& dan dalam pidato kenegaraan hendaklahdigunakan bahasa "ndonesia yang resmi& yang selalu memperhatikan norma bahasa. Bahasa Indonesia yang Benar(ahasa"ndonesiayangbenaradalahbahasa"ndonesiayangdigunakansesuai dengankaidah atau aturan bahasa "ndonesia yang berlaku. -aidah bahasa "ndonesia itu meliputi kaidahejaan& kaidah pembentukan kata& kaidah penyusunan kalimat& kaidah penyusunan paragra.& dankaidahpenataanpenalaran. 0ikaejaandigunakandengan+ermat& kaidahpembentukankatadiperhatikandengansaksama& danpenataanpenalaranditaati dengankonsisten& pemakaianbahasa"ndonesiadikatakanbenar. #ebaliknya& jikakaidah%kaidahbahasaitukurangditaati&pemakaian bahasa tersebut dianggap tidak benar.Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar (ahasa"ndonesiayangbaikdanbenar adalahbahasa"ndonesiayangdigunakansesuai dengan norma kemasyarakatan yang berlaku dan sesuai dengan kaidah bahasa "ndonesiayang berlaku. Pemakaian la.al daerah& seperti la.al bahasa 0a!a& #unda& (ali& dan (atak dalamberbahasa "ndonesia pada situasi resmi sebaiknya dikurangi. -ata memuaskanyang diu+apkanmemuasken bukanlah la.al bahasa "ndonesia. Pemakaianla.al asingsamasajasalahnyadenganpemakaianla.al daerah.$daorangyangsudahbiasamengu+apkankatalogisdansosiologimenjadilohisdansosiolohi.0ikademikian& bagaiman dengan kata gigi5 $pa dila.alkan hihi? 3. KESALAHAN ENERAAN KAIDAH E!AAN 2Padabagianini dibahastentangkesalahan%kesalahanpenerapankaidah6jaan(ahasa"ndonesiayangDisempurnakanyangseringkitajumpai dalampemakaianbahasa"ndonesia.#etelah disajikan bentuk%bentuk yang salah (nonbaku& disajikan pula bentuk%bentuk yang benar(baku sebagai perbaikanya. /udah%mudahan bentuk%bentuk perbaikan itu akan mengingatkankitasemua& pemakai bahasa& selaluberhati%hati dalammenerapkankaidahejaanini. 'al inidisajikan se+ara rin+i di ba!ah ini. 1. e"a#a"an1. $e%&askanDalam bahadasa "ndonesia terdapat akhiran kan& bukan ken. #esuai dengan tulisannya&akhiran itu tetap dila.alkan dengan 7%kan8& bukan 7%ken8. #ementara ini memang ada orang yangmela.alkankata seperti memuaskandengan 7memuasken8& diharapkandengan7diharapken8&diperhatikandengan7diperhatiken8.$kantetapi& pela.alanseperti itujelastidaktepat karenadalam bahasa "ndonesia apa yang ditulis itulah yang dila.alkan. )imbulnya pela.alan yang tidak tepat itu di samping dipengaruhi oleh idiolek seseorang&juga besar kemungkinan dipengaruhi oleh la.al bahasa daerah. #ungguhpun demikian& pemakaibahasa yang memiliki sikap positi. terhadap bahasa "ndonesia tentu tidak akan mengikuti +arapela.alan yang tidak tepat. #ebaliknya akan terus berusaha meningkatkan kemampuannya dalamberbahasa "ndonesia& termasuk dalam pela.alannya. (erbahasa "ndonesia dengan baik dan benar memang tidak semudah yang diduga orang. -endatidemikian& dalam berbahasa& terutama dalam situasi yang resmi& la9imnya orang selalu berusahamenggunakan bahasa sebaik%baiknya& baik dalampenggunaan kaidah tata bahasa maupunpela.alannya. /asyarakat kita yang berlatar belakang bahasa pertama bahasa daerah tampaknyamemang sering mengalami kesulitan dalam menghilangkan pengaruh bahasa daerahnya ketikaberbahasa"ndonesia. Pengaruhituterutamaterlihat jelasdalampela.alannya. :Penyakit;ituagaknya tidakhanya terjadi pada masyarakat a!am& tetapi juga pada orangtertentuyangkebetulan menjadi pejabat pemerintah. Contohnya tidak hanya pada kata tersebut di atas& tetapijuga pada kata lain& sepertimakin&malam, kedudukan. /enurut aturan la.al bahasa "ndonesia&kata%kata ituseharusnya dila.alkandengan7makin8& 7malam8& 7kedudukan8& bukandengan7mangkin8& 7malem8& 7kedudubahasa "ndonesia yang baik harus kita hindari karena la.al bahasa "ndonesia yang baik adalahla.al yang tidak menampakkan pengaruh atau atau +iri%+iri la.al daerah atau dialek tertentu.2. Energi-ata energi sering dila.alkan dengan7energi8& 7enerkhi8& dan 7enerji8. -ata energi dalambahasa "ndonesia diserap dari kata asing energie ((elanda atau energy ("nggris. #esuai dengannama huru. di dalam abjad bahasa "ndonesia& huru.g tetap dila.alkan dengan 7g8& bukan 7kh8atau 7j8& begitu pula halnya dengan huru.g yang terdapat pada kataenergi.,leh karena itu&pela.alan yang baku untuk kata energi adalah 7energi8& bukan 7enerkhi8 atau 7enerji8. Pela.alan g dengan 7kh8 diduga merupakan pengaruh dari la.al bahasa (elanda&sedangkan dengan 7j8 diduga merupakan pengaruh dari la.al bahasa "nggris. Dalam berbahasa"ndonesia yang baik& pela.alan yang terpengaruh bahasa asing itu patut kita hindari karena la.albahasa "ndonesia yang baik adalah la.al yang tidak menampakkan pengaruh dari bahasa lain&baik bahasa daerah maupun bahasa asing. (eberapa +ontoh pela.alan kata yang serupa dapat diperhatikan di ba!ah ini. KataLafal BakuLafal Tidak Baku biologi7biologi87biolokhi8& 7bioloji8teknologi7teknologi87tehnolokhi8& 7tehnoloji8& 7teknoloji8 .ilologi7.ilologi87.ilolokhi8& 7.iloloji8sosiologi7sosiologi87sosiolokhi8& 7sosioloji8.onologi7.onologi87.onolokhi8& 7.onoloji8 3. H&r e 'uru. e dalam bahasa "ndonesia mempunyai tiga ma+am bunyi& yaitu 7e8& 7 8& dan 7 8.-tiga bunyi itu penulisannya tidak dibdakan dan dilambangkan dengan satu huru.& yaitu e. ,lehsebabitu& kemungkinanparapemakai bahasamela.alkanhuru. ituse+aratidaktepat sudahmerupakan suatu hal yang dapat diduga. -esalahan yang banyak kita dengar de!asa ini adalah ber+ampuraduknya bunyi e pepet 78danebenar7e8. -ata%katayangseharusnyadila.alkandenganepepet dila.alkanorangdengan e benar& demikian juga sebaliknya.?Padakataterashuru.edapat dila.alkandenganebenar@taling7e8atauepepet 78dengan makna yang berbeda. 0ika dila.alkan dengan dengan e taling& kata terasberarti serambiatau emper& sedangkan jika dila.alkan dengan e pepet kata terasberarti Ainti?6 @ /-DI @ ?6@/-DI@191*,. Kesa"ahan en&"isan La%6iran (agianlampirantidakselamanyaharusdi+antumkanapabilamisalnya& surat itutidakmelampirkan sesuatu. 0ika bersama surat itu ada sesuatu yang dilampirkan& apa yang dilampirkanituhendaknyadituliskandenganlengkap.$kantetapi& jikasurat tersebut tidakmelampirkanbarangyanglain& seperti brosur&.otokopi& ataubuku& katalampirantidakperludi+antumkandalam surat./iasalnya:Ben+&k Sa"ah(1 Jomor : 221@I@191*=ampiran: % && %Perihal: 4apat Penilaian#epertitampakdi atas& katalampirandi+antumkantanpamemiliki .ungsiyangjelaskarena memang surat itu tidak melampirkan sesuatu. Pen+antuman tanda hubung& tandapetik&ataumungkinangka nol (o terasa sangat dipaksakankarena se+ara sekedar mengisi*2kekosongantanpatujuanyangjelas. -arenatanpasesuatuyangdilampirkan& katalampirantidak harus di+antumkan& seperti perbaikan berikut.Ben+&k Bak&(1a Jomor: 221@I@191*Perihal: 4apat Penilaian-. Kesa"ahan en&"isan Ha" S&ra+'al atau perihal adalah bagian surat yang memuat pokok surat atau inti persoalan yangakandisampaikandalamsurat itu. (agianini berguna untukmemudahkanpemba+a untukmengetahui persoalan. (agian ini tidak perlu ditulis panjang%panjang& tetapi singkat. Galaupundemikian pokok persoalan itu harus dapat me!akili keseluruhan maksud surat./isalnya:Ben+&k sa"ah (1 Perihal: Penentuan tentang Petugas Pameran dalam Dies Jatalis yang akan diadakan 2T2 /ei 191*.Penerima surat akan banyak tersita !aktunya hanya untuk memba+a perihal surat yangditulis panjang lebar dan lengkap. Padahal& in.ormasi itu akan diulang lagi di dalam isi surat.Perhatikan perbaikannya.Ben+&k Bak& (1a Perihal: Penentuan Petugas Pameran*. Kesa"ahan en&"isan /angga" S&ra+ Dalam surat%surat dinas dan surat niaga& sebelum tanggal surat tidak perlu di+antumkannama kota sebab nama kota itu sudah ter+antum pada kepala surat. Dalam surat%surat pribadi atau surat dinas yang tidak menggunakan kepala surat& namakota harus di+antumkan sebelum tangal surat. #elanjutnya& penulisan tanggal surat hendaknya&tanggal& bulan& dan tahun ditulis se+ra lengkap. )anggal ;G Fktber AIGE tidak disingkat menjadi;G Fkt. AIGE atau diganti dengan lambang bilangan menurut urutannya& seperti (? ;G !A< "GE&(6A< AA AIGE,tetapi harus ditulis lengkap (?a;G Fktober AIGEdan (6aA< 2ovemberAIGE.*>1. Kesa"ahan en&"isan A"a%a+ S&ra+#elain di+antumkan pada sampul surat& alamat surat juga perlu di+antumkan pada lembarsurat. $lamat surat hendaknya ditulis dengan jelas& singkat& dan lengkap. Penulisanalamat surat yange.isiendane.ekti.dapat dilakukandenganaturan%aturansebagai berikut.(1 $lamat tidak dia!ali dengan kata kepadasebab siapa pun sudah mengetahui bah!a alamatyang ditulis itu adalah alamat yang dituju. #elain itu& kata kepadaber.ungsi sebagai katapenghubungintrakalimat yangmenyatakantujuan& sedangkanalamat surat bukanberupakalimat& sama halnya dengan alamat pengirim yang tidak perlu menggunakan kata dari. 2$lamat pada lembar surat ditulis di sebelah kiri di antara perihal dan salam pembuka dengantidak diikuti tanda ba+a apa pun.(2 -atasapaansepertiBapak, 'bu, .audara,danTuantidakperluditulis di depangelar&pangkat&dan jabatan. -ata sapaandigunakanjikadiikutilangsung olehnamaorangyangdituju.Ben+&k Sa"ah (1 -epada Bth. (apak Direktur CH -en+ana 0ln. Gonosobo Jo& >0 #I4$($B$(2 -epada Bth.(apak -epala -antor Gilatah Ditjen (inaguna Propinsi 0a!a (arat 0ln. )aman #ari Jo. 22 ($JDIJF(2 -epada Bth. (apak Drs. 6dy #anjaya /anjer Personalia P) Dahana0ln. Fajah /ada Jo. 12* I0IJF P$JD$JF *?(> -epada Bth.(apak -olonel #umengkar0l. 'asanudin "H@12 -ebon -angkung ($JDIJF(?Bth. "bu "r. #ulistiani #ta. (agian Peren+anaan Direktorat 0alan 4aya Depertemen Pekerjaan Imum 0alan #utisna 1? 0akarta -esalahanpada(1adalahpenggunaankatakepadadanBapak.#elainitu& katajalanhendaknya ditulis lengkap& tidak disingkat)ln.Jama kota .urabayatidak perlu ditulis dengankapital seluruhnya& tetapi a!alnya saja yang kapital& yaitu .urabaya.-esalahan pada (2 sama seperti pada (1. Faris ba!ah dan segala tanda ba+a pada namakota Bandungmerupakan tanda yang tidak akan menambah in.ormasi.-esalahanpada(2samaseperti (1. Felarakademik8rs.)idakperludidahului kataBapak. -esalahan (> adalah pengunaan katakepada dan pemakaian kata sapaan Bapakyangberimpit dengan pangkat& kolonel.-esalahan pada (? adalah penggunaan kata'bu dan gelar akademik 'r.Bang berimpit.Perhatikan perbaikannya.Sehar&snya ABen+&k Bak&B(1aBth. Direktur CH -en+ana Gungu0alan Gonosobo Jo. >0 #urabaya (2aBth. -epala -antor Gilayah Ditjen (inagunaPropinsi 0a!a (arat *60alan )aman #ari Jo. 22(andung(2aBth. Drs. 6dy #anjaya/anajer Personalia P) Dahana0alan Fajah /ada Jo. 12* Ijung Pandang(>aBth. -olonel #umengkar0alan 'usada "H@12-ebon -angkung (andung(?a Bth. "r. #ulistiani#ta. (agian Peren+anaanDirektorat 0alan 4ayaDepertemen Pekerjaan Imum0alan #utisna 1? 0akarta2. Kesa"ahan en&"isan Sa"a% e%3&kaIngkapansalampembukayangla9imdigunakanadalah8enganhormat(dengandkapital& h ke+il& diikuti tanda koma. $kan tetapi& dalam kenyataannya& penulisan salam pembukatidaksesuaidengannormayangberlaku. /ungkin $ndabertanya:/engapadiakhiridengantanda koma& padahal kalimat berikutnya dimulai dengan huru. kapital5 (ukankah lebih tepatdengan tanda titik5 /emangapayangdikemukakanituberalasan& tetapi dalamhal ini adakesepakatanbah!a salam pembuka surat dan salam penutup dituliskan dengan tanda koma di belakangnya. /isalnya: Ben+&k Sa"ahBen+&k Bak&(1 Dengan hormat(1a Dengan hormat& Bangperlujugadingatkandi sini ialahagar kita tidakmenyingkatkankata sapaandenganhormat,itumenjadi D'. $tauDh.& dansebagainya. -itainginmenghomati orang**dengankatasapaanitu& tetapi denganmenyingkatkannya kitaseolah%olahmenarikkembalipenghormatan kita itu karena penyingkatan seperti itu rasanya kurang sopan& kurang adab.10. Kesa"ahan en&"isan aragra# e%3&ka-alimat%kalimat yang la9im dipakai oleh penulis surat sebagai paragra. pembuka sangatber3ariasi./arilah kita amati satu per satu.Ben+&k Sa"ah1. (ersama ini kami beritahukan bah!a ...2. -ami mohon bantuan daripada )uan ...2. (ersama ini kami mengundang ...>. Dengan ini kami mengirimkan satu karung beras Cianjur untuk +ontoh.-esalahan pada (1 adalah penggunaanbersama ini& padahal surat tersebut hanyamemberitahukan sesuatu& tidak melampirkan atau mengirimkan barang lain. Ingkapan bersamaini artinya Abersama%sama dengan ini atau Aseiring dengan ini adalahpenggunaandenganini& yangseharusnyadiganti denganbersama ini karena surat tersebut mengirimkan sesuatu. Sehar&snya ABen+& Bak&B (1a Dengan ini kami beritahukan R(2a -ami mohon bantuan )uan R(2a Dengan ini kami mengundang R(>a (ersamasurat ini kami krimkan R*1Isi S&ra+ Ses&ngg&hnya "si ataupokoksurat sesungguhnya memuat sesuatuyangdiberitahukan& dilaporkan&ditanyakan& diminta& dan lain%lain. Intuk menghindari salah ta.sir dan demi e.isiensi& isi surathendaknya singkat dan jelas. 'indari penulisan kalimat yang bertele%tele.11. Kesa"ahan en&"isan aragra# en&+&6Dalam paragra. penutup surat dijumpai pemakaian kalimat sebagai berikut. Ben+&k Sa"ah (1 -ami mengu+apkan banyak terima kasih atas bantuan dan perhatiannya. (2 $tas bantuan dan perhatian (apak& kami menghaturkan banyak terima kasih. (2 Demikian surat ini& atas perhatian bapak@ibu kami sampaikan terima kasih.-esalahan pada (1 adalah penggunaan bentuk perhatiannya.Perhatian siapa5 Perhatianpenerima surat yangdimintai batuan5 -alauiayangdimaksud& maka bukannya yangseharusnyadipakai& melainkanBapakatau'bu,atau.audara& atau4ndakarenaorangyangdisuratiituadalahBapak, 'bu, .audara,atau4nda(orangkeduabukannyaQ diaatauia(orang ke tiga. -esalahan pada (2 adalah penggunaan kata menghaturkan.-ata menghaturkanbukankatabahasa"ndonesia. Dalamkamus tidakadakata hatur,menghaturkanyangseperti itumaknanya. -ata itu dipinjam dari bahasa daerah (#unda& (ali dipergunakan dalam surat karenaorang ingin menyatakan kehormatannya kepada orang yang menerima surat. -ata mengucapkanmenurut anggapannya mungkintidakhalus& ataukuranghormat& sehingga dipakainya katabahasa daerah itu.-esalahan pada (2 adalah penggunaan kata bapakCibu. -ata bapakCibu pada kalimat inidigunakan sebagai kata sapaan. ,leh karena itu& kata bapak@ ibu semestinya ditulis dengan huru.kapital. 0adi& ditulisBapakC'bu. -esalahan berikutnya adalah penghilangan tanda ba+a koma diantara bapak@ibudankami. #emestinya pada kalimat ini dibubuhi tanda ba+a koma untukmenghindari salah ba+a di belakang keterangan yang terdapat pada a!al kalimat. *9Dalam bahasa "ndonesia tidak ada katahatur. $da kataatur,tetapi artinya lain sekali.,leh karena itu& gunakanlah katamengucapkanyang dapat berarti 1 mengatakan& 2menyampaikan. 0adi& kata itu tidak terbatas pemakaiannya pada pada bahasa lisan saja. -alaubarbahasa "ndonesia& perasaan bahasa "ndonesialah yang dipakai. (ila perasaaan dalamberbahasadaerahyangdiba!akedalambahasa"ndonesia& makaadake+enderunganuntukmenggantikan kata%kata "ndonesia dengan kata bahasa daerah. $dayangmenanyakan& kataandadalamsurat ditulis dengan$kapital (4nda ataudenganhuru.ke+il (anda5Pusat (ahasatelahmengambil keputusanbah!akataandayangdipakai dalam surat untuk menyapa orang yang menerima surat sebaiknya dituliskan dengan $kapital& 0adi& 4nda& !alaupun kata anda itu sejajar dengan kata engkau (dalam makna yang lebihhalus& hormat.Pertimbangan mengunakan huru. kapital pada kataandaadalah jika kita menyapaseseorangyanglebihrendahkedudukannya dengankita atauorangyangsetara derajatnyadengan kita digunakan kata .audara,6dengan #kapital+& maka kurang pada tempatnya bila kitamenyapaorangyanglebihtinggi kedudukannyadaripadakitadengankataanda(huru. apertama huru. ke+il. ,leh karena itu& diputuskan menuliskan kata itu dengan $ kapital& yaitu4nda. Perhatikan perbaikannya sebagai berikut. Sehar&snya ABen+&k 3ak&B(1a -ami mengu+apkan banyak terima kasih atas bantuan dan perhatian (apak@ "bu@ #audara. (2a$tas bantuan dan perhatian (apak& kami mengu+apkan banyak terima kasih.(2aDemikian surat ini & atas perhatian (apak@ "bu& kami sampaikan terima kasih.12. Kesa"ahan en&"isan Sa"a% en&+&6 #alam penutup yang sering dipakai sebagai berikut.Ben+&k /idak Bak&Ben+&k Bak&(1 'ormat kami (1a 'ormat kami&(2 Gasalam (2aGasalam& -esalahan pada (1 dan (2 adalah tidak menggunakan tanda ba+a koma& yang seharusnyamenggunakan tanda ba+a koma (&.13 Kesa"ahan en&"isan /e%3&san10Penulisan kata TembusanJ (dengan tidak digarisba!ahi +ukup e.ekti. bila dibandingkandengan ditulis TembusanJyang digarisba!ahi atau Tembusan disampaikan kepadaJ #elain itu&dalamrin+ian tembusan orang men+antumkansebagai laporan, sebagai undangan, untukdiketahui, harapdilaksanakan& danarsip. #emuatambahanitutidakdiperlukankarenatanpaembel%embel tersebut& yang ditembusi surat serta merta mengetahui apa yang harusdikerjakannya. 4in+ian terakhir dalam tembusan& arsip juga tidak perlu karena setiap surat dinassudah la9im memiliki arsip./ari kita bandingkan bentuk salah dan bentuk benar berikut.Ben+&k sa"ah TembusanJ disampaikan kepadaJ 1. Direktur (ank "ndonesia Pusat (sebagai laporan ;. -epala Pusdiklat (ank "ndonsia (sebagai undangan?. Drs. /ahaban& #.'. (harap dilaksanakan H. $rsip.(entuk yang dianjurkan sebagai berikut.Sehar&snya ABen+&k Bak&B)embusan:1. Direktur (ank "ndonesia;. -epala Pusdiklat bank "ndonesia?. Drs. /arhaban& #.'.Dalam surat resmi harus di+antumkan inisial."nisial adalah tanda pengenal nama penyusun konsep surat dan pengetik surat tersebut."nisial ini biasanya diambil dari huru. terdepan nama yang bersangkutan./isalnya: 4-@BP4- singkatan dari 4udi -urnia!an (pengonsep BPsingkatan dari Buni Par!ati (pengetik 11-$)$ D$J P6/$-$"$JJB$#eringkata digunakan se+aratidaktepat dalam kalimatbaikkarena artinyayangtidaktepatatau tidak tepat benar& atau karena penggabungan kata itu dengan kata lain dalam sebuah.rase& atau kalimat. -ita perhatikan +ontoh%+ontoh beserta keterangannya di ba!ah ini. 1. hadirin-atahadirindipungut dari bahasa $rab. Dalam bahasa $rab& artinya Asemua yang hadirlaki%laki