ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …eprints.perbanas.ac.id/6057/1/COVER.pdf · hidayah-Nya...

16
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO PADA PERUSAHAAN SEKTOR BARANG KONSUMSI S K R I P S I Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Jurusan Akuntansi Oleh: ERICKA PRAMINATA NIM : 2013310600 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS S U R A B A Y A 2017

Transcript of ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI …eprints.perbanas.ac.id/6057/1/COVER.pdf · hidayah-Nya...

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO PADA

PERUSAHAAN SEKTOR BARANG KONSUMSI

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Sarjana

Jurusan Akuntansi

Oleh:

ERICKA PRAMINATA

NIM : 2013310600

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

S U R A B A Y A

2017

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO PADA

PERUSAHAAN SEKTOR BARANG KONSUMSI

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Sarjana

Jurusan Akuntansi

Oleh:

ERICKA PRAMINATA

NIM : 2013310600

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

S U R A B A Y A

2017

i

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

ii

PENGUNGKAPAN SUKARELA DAN IMPLIKASINYA

iii

Tempat, Tanggal Lahir : Surabaya,04 April 1

iv

v

MOTTO

“NIKMATI HIDUP DIDUNIA INI,

HIDUP CUMAN SEKALI,

DAN PERCAYA IMPOSSIBLE IS NOTHING”

vi

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah, segala puji bagi ALLAH SWT. Terimakasih ya Allah,

Engkau telah memberikan hamba kemudahan dan kekuatan

selama proses mengerjakan skripsi ini.

Karya tulis pertamaku ini akan aku persembahkan kepada :

Kedua orang tuaku tercinta, Bapak, Ibu dan keluarga.

Terimakasih atas segala doa, kesabaran, dukungan, kasih sayang,

dan nasehat yang sudah kalian berikan kepadaku selama ini.

Gelar pertamaku ini semoga akan menjadi langkah pertama

untuk membuat Bapak, Ibu dan keluarga bahagia, aamiin.

Wardha Jannatul Firdaus, wanita tangguh yang selalu menjadi

penyemangatku untuk menjadi pria yang kuat, semangat dan lebih

baik. Terimakasih banyak atas kasih sayang, doa, nasehat, dan

dukungan dalam segala hal terutama untuk menyelesaikan karya

tulisku ini. Terimakasih telah mengisi hari-hariku selama ini

“POOOOOL”, Arief (toyep), Ardi (toger), Daniel (dadang), Alfian (nonok),

Syaiful (ipung), Iqbal (bonek), makhrus (unyil), dll. Terima kasih

dukungan yang selalu kalian berikan kepadaku. Terimakasih sudah

menjadi sahabat terbaikku selama ini. Tetap jadi diri kalian sendiri seperti

yang aku kenal selama ini, semoga kita bisa tetap menjalin hubungan

seperti sekarang dan semoga kita bisa mencapai cita-cita kita, aamiin…..

#Keep Strong Boys#

“CLUB PECINTA KUCING”, Raja, Lilin, Astrid, Elis, Ecy, Paulina, Lazman,

dan Yuniar. Walau Perjuangan kita berbeda tapi jiwa dan raga kalian

selalu terasa dalam diriku. dukungan yang selalu kalian berikan

kepadaku. Terimakasih sudah menjadi sahabat terbaikku selama ini.

Tetap jadi diri kalian sendiri seperti yang aku kenal salama ini, semoga

kita bisa tetap menjalin hubungan seperti sekar dan semoga kita bisa

mencapai cita-cita kita, aamiin…..

#LIAAAAARRRRRR#

vii

Temen-temen satu bimbingan, Risky, Nita, Yoppi, Iskilla, Anisa,

Bintang, Okta, Pipit. Terimakasih sudah menjadi teman yang

senasib selama satu semester ini :’)

SC UKM sepak Bola 2015-2016, Bong, Nanang, Hadiana, Bella,

Mery. Terimakasih atas waktu 1 periode yang sangat berkesan

dan banyak pelajaran yang bisa diambil bareng kalian

Ibu Pepie dan Ibu Nia, dosen pembimbing yang super dan baik

hati. Terimakasih banyak ya Bu atas bimbingannya selama satu

semester ini, mohon maaf jika saya masih banyak kekurangan

“Forum Manajer”, Ibu Laila, Noisa, Laily, Taufik, Linda, Frisma,

Chandra, Fandy, Ino, Fiqhi, Sandy, Fiqhi, Bagus, Nela, Agatha,

dan Lilin. terimakasih sudah menjadi teman seperjuangan di

Ormawa. Sukses selalu buat kalian. aamiin…..

“PFC”, Pengalaman besar dari UKM tercinta, dan juga temen” yang hebat

bersama mencapai cita-cita dari PFC. Semoga selalu eksis dan menjadi

Ormawa yg Hebat dan Hebat bagi anggotanya dan menciptakan kader yg

sejati. Amiin.

“RUMAH DUKA”, Ardi (toger), Syaiful (ipung), Ian, Shabri (Ambon), dan

Bara (kyokusin). terimakasih telah menjadi teman dalam menjalani hidup

sehari-hri di kontrakan. Tetep semangat rek, tetap jadi diri kalian sendiri

seperti yang aku kenal salama ini, semoga kita bisa tetap menjalin

hubungan seperti sekarang dan semoga kita bisa mencapai cita-cita kita.

Seluruh temen-temen yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu.

Saya ucapkan banyak terimakasih :D

viii

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan

hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Analisis

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Manajemen Risiko”.

Penulis menyadari bahwa peran berbagai pihak sangatlah membantu penulis mulai

dari masa perkuliahan hingga penyusunan skripsi ini karena bimbingan dan

arahannya. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Dr. Lutfi, S.E., M.Fin selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi

Perbanas Surabaya.

2. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia, S.E., M.Si., QIA, CPSAK selaku Ketua

Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi di Sekolah Tinggi Ilmu

Ekonomi Perbanas Surabaya.

3. Bapak Prof. Dr. Drs. Romanus Wilopo, Ak., M.Si., CFE dan Ibu Dra. Nur

Suci I Mei Murni, Ak., MM., CA selaku Dosen Penguji Skripsi.

4. Ibu Pepie Diptyana, S.E.,Ak. MSi. dan Ibu Nur’aini Rokhmania, SE.,Ak.,

M,Ak selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan bimbingan dalam

penyusunan skripsi ini.

5. Seluruh Dosen dan Karyawan STIE Perbanas Surabaya, serta semua pihak

yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, sekali lagi saya ucapkan

terimakasih.

Penulis menyadari bahwa dalam skripsi ini jauh dari kesempurnaan, oleh

karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak yang berguna

untuk perbaikan skripsi ini.

Surabaya, 21 Maret 2017

Penulis

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................................. i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ........................................................... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ................................................................. iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ................................................................ iv

HALAMAN MOTTO & PERSEMBAHAN .......................................................... v

KATA PENGANTAR ........................................................................................... viii

DAFTAR ISI ............................................................................................................ ix

DAFTAR TABEL.................................................................................................... xi

DAFTAR GAMBAR .............................................................................................. xii

DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................................... xiii

ABSTRACT ........................................................................................................... xiv

ABSTRAK .............................................................................................................. xv

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................................... 1

Latar Belakang Masalah ........................................................................ 1

Perumusan Masalah .............................................................................. 6

Tujuan Penelitian .................................................................................. 6

Manfaat Penelitian ................................................................................ 7

Sistematika Penulisan ........................................................................... 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................................ 9

PenelitianTerdahulu .............................................................................. 9

Landasan Teori .................................................................................... 19

Kerangka Pemikiran ............................................................................ 32

2.5 Hipotesis Penelitian ............................................................................. 33

BAB III METODE PENELITIAN ....................................................................... 34

Rancangan Penelitian .......................................................................... 34

Batasan Penelitian ............................................................................... 34

Identifikasi Variabel ............................................................................ 34

Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel .................................. 35

Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ........................... 38

Data dan Metode Pengumpulan Data .................................................. 38

Teknik Analisis Data ........................................................................... 39

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA ...... 46

Gambaran Subyek Penelitian .............................................................. 46

Analisis Data ....................................................................................... 48

x

Pembahasan ......................................................................................... 74

BAB V PENUTUP ................................................................................................ 82

Kesimpulan ......................................................................................... 82

Keterbatasan Penelitian ....................................................................... 83

Saran .................................................................................................... 84

DAFTAR RUJUKAN

LAMPIRAN

xi

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 4.1 : Metode Pemilihan Sampel Penelitian 47

Tabel 4.2 : Hasil Analisis Statistik Deskriptif 49

Tabel 4.3 : Hasil Uji Statistik Deskriptif Profitabilitas 49

Tabel 4.4 : Hasil Uji Statistik Deskriptif Leverage 52

Tabel 4.5 : Hasil Uji Statistik Deskriptif KM 54

Tabel 4.6 : Hasil Uji Statistik Deskriptif KSP 57

Tabel 4.7 : Hasil Uji Statistik Deskriptif PMR 59

Tabel 4.8 : Hasil Analisis Regresi Linear Berganda 63

Tabel 4.9 : Hasil Uji Normalitas 65

Tabel 4.10 : Hasil Uji Multikolinearitas 66

Tabel 4.11 : Hasil Uji Autokorelasi 67

Tabel 4.12 : Hasil Uji Heteroskedastisitas 69

Tabel 4.13 : Hasil Uji F 70

Tabel 4.14 : Hasil Uji Koefisien Determinasi 71

Tabel 4.15 : Hasil Uji t (Uji Hipotesis) 73

xii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 4.1 : Grafik Rata-Rata Profitabilitas 51

Gambar 4.2 : Grafik Rata-Rata Leverage 53

Gambar 4.3 : Grafik Rata-Rata Kepemilikan Manajerial 56

Gambar 4.4 : Grafik Rata-Rata Kepemilikan Saham Publik 58

Gambar 4.5 : Grafik Rata-Rata Pengungkapan Manajemen Risiko 61

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Nama Perusahaan sebagai Sampel

Lampiran 2 : Perhitungan Pengungkapan Manajemen Risiko

Lampiran 3 : Perhitungan Profitabilitas

Lampiran 4 : Perhitungan Leverage

Lampiran 5 : Perhitungan Kepemilikan Manajerial

Lampiran 6 : Perhitungan Kepemilikan Saham Publik

Lampiran 7 : Output Uji Statistik Deskriptif

Lampiran 8 : Output Uji Regresi Linear Berganda

Lampiran 9 : Output Uji Asumsi Klasik

Lampiran 10 : Output Pengujian Hipotesis

xiv

ANALYSIS OF THE FACTORS INFLUENCING RISK MANAGEMENT

DISCLOSURE OF THE CONSUMER GOODS SECTOR

Ericka Praminata

STIE Perbanas Surabaya

Email: [email protected]

ABSTRACT

This study aims to determine the factors that affect risk manajemen disclosure.

The method used in this research is quantitative research methods. The method

used in this study is a quantitative research method. The data used are secondary

data obtained from the financial statements and annual reports of consumer goods

sector companies. The population in this study are the companies ofconsumer

goods sectors listed in Indonesia Stock Exchange for year of 2012-2015. The

sampling technique used purposive sampling method. Data analysis technique used

are multiple linear regression analysis. The results using multiple linear regression

analysis showed that the variable managerial ownership and public shareholding

portion have aaffect of risk management disclosure, while variable profitability and

leverage do not affect risk management disclosure..

Keywords : profitability, leverage, management ownership, public shareholding

portion, and risk management disclosure.

xv

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO PADA

PERUSAHAAN SEKTOR BARANG KONSUMSI

Ericka Praminata

STIE Perbanas Surabaya

Email: [email protected]

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi

pengungkapan manajemen risiko. Metode yang digunakan dalam penelitian ini

merupakan metode penelitian kuantitatif. Data yang digunakan merupakan data

sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan

sektor barang konsumsi. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor

barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2015. Teknik

pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis

data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian

menunjukkan bahwa variabel kepemilikan saham publik dan kepemilikan

manajerial berpengaruh terhadap pengungkapan manajemen risiko, sedangkan

variabel profitabilitas dan leverage tidak berpengaruh terhadap pengungkapan

manajemen risiko.

Kata Kunci : profitabilitas, leverage, kepemilikan manajerial, kepemilikan saham

publik, dan pengungkapan manajemen risiko.